Mp2601

Page 1

SELASA

Korane Arek Malang

26 JANUARI 2016

PEMERINTAH PERMAINKAN NASIB HONORER

HARGA Rp 4.000

Diselamati Pasoepati, Usul Hadiah untuk Amal

Achmad Suparto: MenPAN-RB Tak Punya Pendirian MALANG - Pernyataan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN- RB), Yuddy Chrisnandi bahwa tidak ada lagi pengangkatan tenaga honorer kategori 2 (K2) menjadi CPNS sangat disesalkan para pegawai honorer K2 di Malang Raya. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Malang Drs.H.Achmad

Suparto MSi. menilai keputusan tersebut menunjukkan bahwa Menpan RB tidak memiliki pendirian. “Sistem honorer K1 ataupun K2 ini diciptakan oleh pusat dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan pegawai di daerah terutama guru. Tapi kemudian, sistem ini dihapus sendiri oleh mereka.

GUEST GESANG/MALANG POST

TERBAIK: Untuk kesekian kalinya Aremania dinobatkan sebagai suporter terbaik.Terakhir dalam Piala ajang Piala Jenderal Sudirman Cup 2015.

Baca Pemerintah... Hal. 11

DI KOTA MALANG

DI KOTA BATU

Jumlah Honorer K2 di Kota Malang: 625 orang.

Jumlah Honorer K2 di Kota Batu : 122 orang.

Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemkot Malang tahun 2016 : 2.285 orang.

Tahun 2014 : 57 orang diangkat menjadi PNS Saat ini tersisa : 65 orang

60 persen lebih PNS di Kota Malang adalah guru, dokter, perawat, dan bidan.

Dari jumlah tersebut 80 persen merupakan guru atau ditempatkan di sekolah-sekolah sebagai tenaga TU

Jumlah guru PNS saat ini yakni 4.329 orang.

Jumlah tenaga guru yang dibutuhkan untuk seluruh sekolah lebih dari 1000 orang

BKD mencatat, berdasarkan Analisis Beban Kerja (ABK), kebutuhan guru saat ini mencapai 5.337 orang. Maka, jumlah kebutuhan guru PNS mencapai 1.008 orang.

Jumlah sekolah Negeri di Kota Batu : 80 sekolah

Aremania Best Supporter di Piala JSC 2015 MALANG – Aremania mendapatkan sedikit obat luka dibalik kegagalan klub pujaannya, Arema Cronus gagal meraih titel juara di ajang Piala Jenderal Sudirman Cup 2015. Dalam partai puncak yang berlangsung Minggu (24/1) malam, Aremania meraih gelar Supporter Terbaik karena berbagai atraksi dan dukungan untuk klub, selama helatan turnamen yang telah berlangsung sejak bulan November 2015 tersebut. Hadiah tersebut langsung diserahkan oleh Mahaka dan penyelenggara pertandingan kepada perwakilan Aremania yang ke Jakarta, Baca Diselamati... Hal. 11

JALAN ALTERNATIF

Studi MEA di Enam Negara Malang Post Berangkatkan Tim Ekspedisi ASEAN

Tahun 2018, Tempuh Sukorejo-Batu Hanya 35 Menit

MALANG - Studi mengenai pelaksanaan MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) di enam negara diusung tim ekspedisi Malang Post yang resmi Baca Studi... Hal. 11

DICKY/MALANG POST

MOMEN BERSEJARAH: Pemberangkatan redaktur dan wartawan Malang Post di Graha Malang Post, guna mengikuti ekspedisi ASEAN di enam negara.

Ebes Ngalam

Perjuangan Salman Faris Dalimunthe SE. MM, Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 Malang

Menangis Ingat Perjuangan Menerjang Ombak di Riau

Aji Layak Nglatih Arema Kana : Bes,opos pelatih anyare Arema? Ebes: Sik durung dipastekno. Kana: Aji Santoso sajane layak lho Bes. Ebes: Oyi. Awake dewe ngenteni ae keputusane pengurus

PERJALANAN untuk meraih kesuksesan, memang tidak semudah membalikkan tangan. Hal ini juga dialami Salman Faris Dalimunthe SE. MM, Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 Malang. Ketika masih bertugas sebagai Kasubsi Perizinan Kantor Imigrasi di Dabo Singkep, Kepulauan Riau pada tahun 1995 silam, ia harus berangkat kerja menempuh waktu empat jam dengan menerjang tinggi dan ganasnya ombak. “Tempat tinggal saya bersama keluarga di daerah Tanjung Pinang. Sedangkan jarak rumah dengan Kantor Imigrasinya, men-

empuh perjalanan sekitar 6 jam lewat jalur laut, sebab bandara masih belum ada,” kenang ayah satu anak ini kepada Malang Post. Pria kelahiran Medan 3 September 1960 ini mengungkapkan daerah Dabo Singkep memang wilayah dikelilingi oleh pulau-pulau kecil, serta hamparan laut lepas. Sedangkan dia mendapat tempat tinggal bersama keluarganya di daerah Tanjung Pinang. Karena itu, anak dari Drs. Syamsudin Dalimunthe (Alm) dan Nurhasbah Pulungan ini, setiap hari harus bangun pagi-pagi langsung menuju pelabuhan naik kapal yang berkapasitas 80 orang. ‘’Pagi-pagi harus bangun, segera menuju pelabuhan naik

kapal. Kalau telat beberapa menit, otomatis penyeberangan ditunda besoknya. Lantaran jumlah kapal minim dan penyeberangan hanya sekali dalam sehari.Karena laut lepas ombaknya sangat besar. Jika datang ombak besar kita satu kapal menepi, menuju pulau di sekitarnya, untuk cari aman,” terang istri Chusdiawati ini.

SURABAYA – Harapan warga Jatim masuk wilayah Malang Raya tanpa kemacetan, kini terjawab sudah. Setelah 9 tahun melakukan pembicaraan, tahapan pembangunan jalan tembus (jalan alternatif) akhirnya sudah bisa dimulai. Data dihimpun MP menyebutkan, wilayah yang akan dilewati jalan tembus meliputi Kabupaten Pasuruan; desa Karangsono (Kecamatan Sukorejo), desa Sumbersuko-desa Pager-desaSekarmojo-desa Tejowangi (Kecamatan Purwosari), desa Capang-desa Gajahrejo-desa Parerejo-desa Sentul (Kecamatan Purwodadi) total panjang 10,37 KM. Kemudian Kabupaten Malang; desa Turirejo-desa Wonorejo-desa ketindan- Kelurahan Kalirejo-desa Bedali (Kecamatan Lawang), desa Toyomartodesa Gunungrejo- desa Klampok-desa Langlang (Kecamatan Singsoari), desa Ngenep-desa Bocekdesa Donowarih-desa Tawangargo (Kecamatan Karangploso) total panjang 21,21 KM. Baca Tahun... Hal. 11

Salman Faris Dalimunthe

Baca Menangis... Hal. 11

IMAM SYAFEI/MALANG POST www.malang-post.com

@malang_post

malang post

malang_post

email: redaksi@malang-post.com


selasa, 26 januari 2016

2

lintas jatim

Hasil Survei Risma Lebih Disukai Ketimbang Ahok SURABAYA- Pilkada DKI Jakarta baru akan digelar tahun 2017. Namun beberapa nama bakal calon DKI 1 sudah mulai bermunculan. Seperti Wali Kota Surabaya terpilih Tri Risma Harini dan Wali Kota Bandung Ridwal Kamil dan incumbent Basuki Tjahaya Purnama alias Ahok. Dari hasil survei yang dirilis Centre for Strategic and International Studies (CSIS), ternyata publik lebih menyukai figur Tri Rismaharini dibanding Ridwal Kamil maupun Ahok. “Dari sisi efektivitas kesukaan, Tri Risma paling besar yaitu, 85,54 persen. Disusul Ridwal Kamil 85,02 persen dan Ahok 71,39 persen,” ujar peneliti CSIS, Philip Vermonthe di Jakarta, Senin 25 Januari 2016. Namun, tingkat kesukaan publik ternyata tidak sejalan dengan tingkat kepopuleran. Dari sisi popularitas, Ahok berada di tingkat teratas dengan 94 persen. Disusul Tantowi Yahya 81 persen, Ridwal Kamil 71,25 persen. Nama Abraham Lunggana juga muncul dengan tingkat kepopuleran 69,25 persen, Hidayat Nur Wahid 64,5 persen dan Tri Risma Harini 63,75 persen. Menurut Philip, Ahok populer karena gaya bicaranya yang blak-blakan dan apa adanya. “Publik mungkin sudah capek dengan gaya pejabat pada umumnya lebih suka bagi-bagi kekuasaan” kata Philip. (ra/det/udi)

Korupsi Jasmas, Eks Anggota DPRD Ditahan HARY SANTOSO/MALANG POST

GAYENG: Gus Ipul didampingi perwakilan Forpimda Surabaya melakukan kunjungan ke asrama Transito eks pengikut Gafatar di Jl. Margorejo.

Asrama Transito eks Gafatar Overload

SURABAYA- Pemprov Jatim segera memulangkan 710 eks pengikut Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) ke daerah asalnya. Ini karena, tempat pengungsian di asrama Transito Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Kependudukan (Disnakertransduk) Jatim sudah overload. ‘’Sekarang sudah overload. Daya tampungnya 600 orang dan sekarang dihuni 710. Kalau nanti ada pengungsi yang datang lagi, jelas sudah tidak cukup,’’ kata Sukardo, KadinasTransduk Jatim usai melaporkan kegiatannya kepada Gubernur Jatim, kemarian siang.

Dikatakan, jumlah pengungsi eks anggota Gafatar dari Kalimantan itu, kemungkinan masih bisa bertambah. Karena masih ada eks pengikut Gafatar asal Jatim yang ada di Kalimantan. ‘’Kita masih menunggu apa hari ini diterbangkan lagi, atau kapan masih belum tahu,’’ kata mantan Asisten IV Pemprov Jatim ini. Dari informasi yang diterima dari Pemprov Kalbar, eks anggota Gafatar yang masih bertahan mencapai 1.481 orang. Jumlah itu tersebar di tiga kabupaten, yakni kabupaten Ketapang 562 orang, Kayong Utara 567 orang dan

sisanya tinggal di Melawai 382. ‘’Masih ada pengungsi yang di sana. Tetapi kendalanya masih berbaur dengan warga sekitar. Sehingga kami masih berupaya membujuk untuk pulang. Sudah ada tim kita di sana yang melakukan pendataan,’’ paparnya. Ditambahkan, para pengungsi yang sudah dikembalikan ke kabupaten/kota tetap diperhatikan Pemprov Jatim. Mereka akan diberikan bimbingan dan modal usaha agar nantinya tetap bisa mandiri. Bahkan, jika ada yang ingin bertransmigrasi, Pemprov juga siap membantu. ‘’Kita sudah koordinasi dengan ka-

bupaten/kota. Mereka yang dipulangkan harus bisa diterima keluarganya. Kemarin sudah diberi kuesioner ingin apa, kalau nanti usaha atau buka warung maka nanti akan diberikan modal,’’ tuturnya. Hal senada diungkapkan Saifullah Yusuf, Wagub Jatim ketika mengunjungi asrama Transito di Jl. Margorejo ini. Gus Ipul menyebutkan, Pemprov Jatim akan memfasilitasi ratusan eks Gafatar ikut program transmigrasi ke luar pulau Jawa. Karena saat ini mereka sudah tidak memiliki tempat tinggal di Jatim. ‘’Harta bendanya sudah habis dijual

dan untuk bekal bergabung dengan Gafatar. Nantinya mereka bisa ikut Program Transmigrasi Kementerian Transmigrasi dan Daerah Tertinggal. Kami akan fasilitas mereka untuk diprioritaskan,’’ kata Gus Ipul. Ditambahkan, untuk saat ini, para eks anggota Gafatar akan dipulangkan ke daerah terlebih dahulu baru kemudian dilakukan pendataan. ‘’Bisa didata sekarang dan nanti kalau sudah kembali ke daerah bisa didaftarkan ke kementerian. Nanti kami akan surati kementerian agar bisa ikut Transmigrasi,’’ janjinya. (has/udi)

Korban Bom Sarinah Dirujuk ke Ahli Jiwa JAKARTA- Ledakan Bom Sarinah tak hanya menimbulkan luka di tubuh, tapi juga di jiwa. Sebagian sudah pulih, lebih dari 20 orang korban masih dalam perawatan. Mengalami trauma psikologis. Salah satunya malah harus dirujuk ke ahli kejiwaan. ”Empat orang mengalami gangguan tidur, kalau komunikasi mulai tidak nyambung. Kadang lihat (orang) pakai baju polisi takut. Biasanya dia susah tidur makanya kami terapi,” kata Sekretaris Pusat Kedokteran dan Kesehatan (Pusdokes) Mabes Polri di Jakarta, Senin, 25 Januari 2016. Pusdokes Mabes Polri dibantu Tim Psikologi Polda Metro Jaya juga terus memberikan pengobatan medis dan perawatan secara psikologis agar pemulihan trauma terhadap para korban segera berdampakk

positif. “Tujuannya untuk membantu perawatan atau assesment terhadap korban yang dirawat jalan pulang, baik aspek fisik maupun psikologis,” kata Budiyono. Berdasarkan hasil analisis oleh Tim Kedokteran, satu orang rencananya akan dirujuk ke ahli jiwa lantaran kondisi kejiwaanya mengalami gangguan. Namun polisi tak merinci opsi ahli kejiwaan yang akan dituju. Dalam terapi trauma terhadap para korban, Mabes Polri melakukan sejumlah langkah. Mulai dari konseling hingga wawancara untuk mengajarkan korban bisa tegar menghadapi kekhawatiran dan ketakutannya. “Itu langkah Polri sebagai bentuk tanggung jawab perhatian Polri dalam penanggulangan bon Thamrin,” ujar Budiyono. (vv/det/udi)

TERAPI: Layanan konseling yang diberikan kepada korban ledakan bom di kawasan Sarinah Jalan MH Thamrin.

Dirut PLN Ungkap Proyek Kasus Dewie Limpo Diperiksa KPK JAKARTA- Direktur Utama PT PLN Sofyan Basir memenuhi panggilan KPK sebagai saksi perkara dugaan tindak pidana korupsi penerimaan hadiah terkait usulan penganggaran proyek pembangunan infrastruktur Energi Terbarukan di Deiyai. ”Saya dipanggil untuk memberikan keterangan, kasih informasi,” kata Sofyan saat tiba di gedung KPK Jakarta sekitar pukul 11.05 WIB, Senin (25/1). Sofyan diperiksa untuk anggota Komisi VII dari fraksi Partai Hanura Dewie Yasin Limpo yang menjadi tersangka dalam perkara ini. Dewie diketahui bersedia mengawal pengajuan pembangunan proyek pembangkit listrik di daerah Deiyai dengan imbalan commitment fee sebesar 7 persen dari total anggaran sebesar Rp50 miliar. ”Ini bukan proyek di PLN, tapi di APBN,” ungkap Sofyan. Namun Sofyan mengaku

belum pernah melakukan rapat dengan Dewie Limpo terkait proyek tersebut. ”Belum pernah, belum ada (rapat),” jawab Sofyan singkat. Sofyan Basir mengaku telah menjelaskan tentang proyek pembangunan infrastruktur energi baru dan terbarukan ta-

hun anggaran 2016 untuk Kabupaten Deiyai, Papua, kepada penyidik KPK. Namun Sofyan menyebut proyek tersebut tidak dalam anggaran PLN. ”Kasih tahu bahwa khusus kasusnya yang di Papua ini, itu kan bukan dana PLN, tidak ada anggaran PLN. Itu murni APBN, jadi

tidak masuk ke PLN. Kita jelasin prosedurnya kalau yang APLN (anggaran PLN), bagaimana juga dengan PLTMH hydro, kita

jelaskan semua,” kata Sofyan usai diperiksa di KPK, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan, kemarin. (cnn/ra/udi)

KEDIRI- Kejari Kota Kediri menjebloskan SD, eks anggota DPRD dari PBB periode 2009-2014, ke LP kelas II A Kediri, Senin (25/1/2016). Dia diduga melakukan korupsi dana Jaring Aspirasi Masyarakat (Jasmas) Partai Bulan Bintang (PBB) tahun 2013 bersama kelompok masyarakat (Pokmas). SD ditahan setelah menjalani pemeriksaan selama dua jam di ruang Kasi Pidsus bersama Ketua Pokmas Kelurahan Singonegaran Kota Kediri, Harjito serta Bendahara Pokmas, Suharto. Kasi Pidsus Kejari Kota Kediri Ahmad Rasyid mengatakan, ketiganya bersekongkol korupsi menggunakan dana Jasmas sebesar Rp 500 juta untuk kepentingan pribadinya. ”Modus mereka adalah menggunakan uang Jasmas yang seharusnya untuk rehab rumah digunakan untuk mencalonkan sebagai anggota dewan kembali,” jelas Rasyid kepada wartawan di kantornya. Dia menambahkan, kronologi saat dana Jasmas ini cair, SD meminta agar bendahara Pokmas mengeluarkan uang sebesar Rp 250 juta, selanjutnya pengurus Pokmas juga meminta Rp 50 juta. Dana Jasmas sebesar Rp 500 juta tinggal Rp 200 juta. ”Secara otomatis dana untuk rehab rumah sebanyak 20 unit yang seharusnya mendapatkan sekitar Rp 30 juta banyak yang tidak terealisasi dan dipertanggungjawabkan,” terangnya. Sementara itu kasus ini bermula dari laporan masyarakat Kelurahan Singonegaran Kecamatan Pesantren Kota kediri. Kasus ini sudah disidik Kejari Kota Kediri selama lebih satu tahun. (dtc/udi)

Sidang PK Ba`asyir Diamankan 1.600 Personel CILACAP- Pengamanan sidang lanjutan terhadap Peninjauan Kembali (PK) yang diajukan terpidana kasus terorisme Abu Bakar Baasyir melibatkan 1.600 personel keamanan. ”Dalam pengamanan sidang lanjutan besok (Selasa) pagi, kami dibantu TNI,” kata Kepala Kepolisian Resor Cilacap Ajun Komisaris Besar Polisi Ulung Sampurna Jaya, saat mengecek kondisi dan kesiapan sidang lanjutan terhadap PK yang diajukan Baasyir di Pengadilan Negeri Cilacap, Jawa Tengah, Senin (25/1). Menurut dia, pengecekan yang dilakukan bersama pejabat dari Kepolisian Daerah Jawa Tengah Abu Bakar Baasyir itu untuk mengetahui persiapan di lapangan serta meminimalisasi segala kemungkinan saat berlangsungnya sidang lanjutan yang akan digelar pada Selasa (26/1). Dalam pengamanan sidang tersebut, Polres Cilacap mendapat penambahan kekuatan personel dari Satuan Brimob Polda Jateng, Direktorat Pengamanan Objek Vital Polda Jateng, dan Pengendali Massa dari Polda Jateng. ”Kita tidak mainmain dalam pengamanan kali ini, ada yang berani coba-coba, langsung kami ambil tindakan. Kita tidak mau ambil risiko sekecil apapun,” ujarnya. Ia mengatakan pihaknya bersama masyarakat Cilacap menginginkan keamanan yang solid di kabupaten itu. Kendati demikian, dia mengatakan pengamanan yang dilakukan tetap sesuai dengan standar operasional prosedur yang Kepolisian Republik Indonesia. Sidang lanjutan terhadap PK yang diajukan Baasyir di PN Cilacap direncanakan menghadirkan lima orang saksi, tiga orang di antaranya merupakan terpidana kasus terorisme dari sejumlah lembaga pemasyarakatan di Pulau Nusakambangan, yakni Abdullah Sonata alias Arman Kristianto, Qomaruddin alias Abu Musa alias Mustaqim alias Abu Yusuf alias Hafshoh, dan Joko Sulistyo alias Zainudin. Sementara dua orang saksi lainnya terdiri atas Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab alias Habib Rizieq dan Presidium Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) Indonesia dr. Joserizal Jurnalis. (cnn/vv/udi)

REDAKTUR: mahmudi, LAYOUTER: kurdi


SELASA, 26 januari 2016

3

Beri Kemudahan Pelanggan, Bangun Indah Graha Lakukan Ekspansi MALANG– Bangun Indah Graha sebagai salah satu super­ market bahan bangunan terper­ caya di Malang Raya melakukan ekspansi. Bertempat di Jl. LA Sucipto, store ini tidak hanya menawarkan banyak produk baru, namun juga bertujuan menyerap banyak sumber daya manusia. Store Manager Bangun Indah Graha, Agus Suhada menye­ butkan bahwa ekspansi yang dilakukan tersebut bertujuan memudahkan jangkauan pelang­ gan. Jumlah pelanggan yang terus mengalami peningkatan menuntutnya untuk memberi pelayanan lebih. Sehingga, sup­ ply produk pun akan mengalami peningkatan. “Ke depannya kami

menargetkan kembali melakukan ekspansi hingga ke beberapa kota besar di Indonesia,” ungkapnya pada Malang Post, kemarin. Menurut Agus, konsep ban­ gunan yang lebih luas mem­ buatnya menghadirkan banyak produk baru. Diantaranya adalah Paloma, Viro, Evo Mab, SES, Global, The Classica Italiano, Teka, Lenkote, dan Premio. Pe­ nambahan banyak produk baru ini diharapkan mampu menarik perhatian banyak calon pelang­ gan baru. Tidak hanya itu, ia menyebut­ kan store tersebut juga memberi kemudahan pelanggan dalam berbelanja. Penataan ruangan didasarkan dengan brand dari produk yang berbeda. Jika sebe­

lumnya dalam satu gondola terdapat banyak brand, maka kali ini banyak produk baru yang tertata rapi dalam satu gondola yang sama. “Dengan begitu, pe­ langgan dapat langsung menuju produk yang diinginkan dengan mudah,” jelasnya. Dia mengakui, respon masyarakat sangat bagus. Seh­ ingga, banyak strategi baru yang ditawarkan selama proses penge­ nalan. Selain memberikan harga khusus berupa potongan harga, pe­ langgan juga dimanjakan dengan pemberian hadiah langsung dalam setiap pembelian produk tertentu seperti Dulux dan Avian. Sementara untuk yang melaku­ kan pembelanjaan minimal Rp 1 juta untuk semua produk yang

ditawarkan berhak memainkan permainan ular tangga yang te­ lah disiapkan. Grand prize yang dapat dinikmati antara lain TV LED, mesin cuci, hingga satu buah motor matik. “Penawaran ini berlaku hingga akhir Febru­ ari,” tambah pria ramah ini. Menurutnya, berbagai program terbaru akan selalu dihadirkan me­ nyesuaikan dengan event yang ten­ gah berlangsung. Dia mencontoh­ kan untuk event imlek yang akan berlangsung di Februari mi­salnya, ada beberapa produk tertentu yang nantinya akan mendapat potongan harga khusus. Berbagai strategi yang diterapkan tersebut nanti­ nya akan terus dievaluasi sesuai dengan tingkat kebutuhan pasar. (mg2/udi)

Pipit Anggraeni/Malang Post

BERI KEMUDAHAN : Bangun Indah Graha, supermarket bahan bangunan melakukan ekspansi dengan menawarkan banyak produk baru.

2015, BTN Salurkan Kredit Rumah Bersubsidi Rp 80 Miliar MALANG– Sepanjang tahun 2015, BTN telah berhasil me­ nyalurkan kredit rumah ber­ subsidi sekitar Rp 80 miliar. Dengan kredit sebesar itu, per­ bankan tersebut merealisasikan pe­nyaluran kredit untuk rumah murah mencapai 104 persen. Branch Manager Bank Tabungan Negara (BTN) Kan­ wil Malang, Ricky RS Patinggi menyebutkan, bahwa angka tersebut mengalami pertum­ buhan sebesar 56 persen dari tahun sebelumnya. Pertum­ buhan tersebut tidak lepas dari skema rumah bersubsidi yang dicanangkan pemerin­ tah. “Penyaluran kredit rumah bersubsidi ini sekitar 40 persen dibanding dengan penyaluran non subsidi,“ ungkapnya, ke­ marin. Menurut dia, skema rumah bersubsidi untuk tahun ini sebesar Rp 116.500.000 dan sudah terbebas dari PPN. Se­ mentara di tahun sebelumnya sebesar Rp 15 juta. Tahun ini, program berkelanjutan akan disesuaikan dengan APBN. Khusus perumahan mengalami pertumbuhan sebesar 26 persen dari tahun lalu. Dia mengakui bahwa, bisnis properti di tahun ini menun­ jukkan tren positif. Sehingga, target di tahun ini akan ditambah menjadi 17 hingga 25 persen. Pencapaian tersebut berkaitan dengan pencangan dana yang nantinya akan ditetapkan. Strategi yang akan diterap­ kan untuk meraih target adalah dengan menjalin kerjasama bersama pemerintah. Dicon­ tohkan, Batu yang menargetkan

pemerintah

Bahas Skenario Penstabilan Harga Pangan JAKARTA- Pemerintah Indonesia telah membahas upaya-upaya untuk menstabilkan beberapa harga bahan pangan yang melonjak. “Pokoknya produktifitasnya dan segala cara harus menstabilkan kembali harga-harga pangan, harga beras, harga jagung, harga sapi, dan sebagainya harus turun,” kata Wakil Presiden RI Jusuf Kalla di kantornya di Jakarta, Senin kemarin. Wapres menjelaskan segala upaya termasuk impor bahan pangan dapat dilakukan untuk menutup kekurangan komoditas pangan dalam negeri. “Dengan cara kalau kurang harus diimpor jagung dan sebagainya,” kata JK. Wapres juga meminta mengintensifkan fungsi pertanian untuk menstabilkan kembali harga pangan yang melonjak. “Programkan 1-2 tahun harus naik, kemudian menstabilkan (harga pangan),” jelas Wapres. Sebelumnya, Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/ Ketua Bappenas Sofyan Djalil mengatakan Indonesia perlu memenuhi stok beras nasional hingga akhir Maret 2016 sebanyak 1,2 juta ton. Dia menjelaskan jika Indonesia telah memiliki cadangan tersebut maka ketertundaan panen beras lokal di tanah air akibat anomali cuaca tidak mengancam ketersediaan pangan. Sofyan bersama sejumlah pejabat negara di antaranya Menko Perekonomian Darmin Nasution, Menteri BUMN Rini Soemarno dan Menteri Pertanian Amran Sulaiman telah melakukan rapat tentang ketahanan pangan di rumah dinas Wapres Jalan Diponegoro, Jakarta pada Senin pagi. (ra/det/udi)

PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Pipit Anggraeni/Malang Post

KREDIT RUMAH: BTN menyalurkan kredit rumah bersubsidi sekitar Rp 80 miliar selama tahun 2015. sekitar 1600 unit dan pihaknya menargetkan untuk dapat me­ nyalurkan realisasi sebesar 50 persen kepemilikan mela­ lui fasilitas yang disediakan BTN. “Dengan menggandeng BPJS kami akan mengeluarkan

Setelah Daging Sapi, Giliran Harga Ayam Melonjak JAKARTA- Setelah sebelumnya harga daging sapi yang kembali melonjak, kini giliran harga daging ayam ditingkat pedagang pasar menglami kenaikan. Dalam beberapa hari terakhir harga daging ayam di pasaran menginjak sampai ke harga Rp40 ribu per kilogram.‎ Akibatnya, selain berdampak pada konsumen rumah tangga, kenaikan harga ini juga memberikan pengaruh pada industri pengolahan daging ayam di dalam negeri. Ketua Umum Asosiasi Industri Pengolahan Daging Indonesia. Ishana Mahisa mengatakan, karena kenaikan itu saat ini industri pengolahan harus membeli daging ayam sebesar Rp48 ribu per kg atu naik sekitar 50 persen. Padahal biasanya harga daging ayam yang dibeli industri maksimal hanya Rp34 ribu per kg. “Harga ayam ini kenaikannya tidak wajar. Kan kalau industri butuh ayam boneless (tanpa tulang), itu harga normal sekitar Rp29-34 ribu per kg. Tapi sekarang industri harus beli dari pasar sekitar Rp48-50 ribu per kg,” ujar Ishana di Jakarta, Senin 25 Januari 2016. Dengan begitu, pihaknya untuk sementara terpaksa menurunkan produksinya. Hal tersebut dilakukan untuk menekan lonjakan biaya tambahan karena kenaikan harga bahan baku.”Sekarang terpaksa kita kurangi produksinya. Karena kita tidak bisa melakukan penyesuaian harga. Kalau batasannya di atas HPP (harga pokok produksi), kita kurangi, untuk produk tertentu tidak kita dikeluarkan,” katanya. Selanjutnya, Ishana berharap, agar kenaikan harga daging ayam tidak berkepanjangan, sehingga menganggu industri di dalam negeri semakin parah. Pemerintah pun diminta membuat aturan khusus agar industri mendapatkan pasokan ayam secara khusus. “Karena selama ini industri dibiarkan berebut dengan pasar konsumen. Jadi pemerintah harus benahi tata niaga sistem bisnis perunggasan,” ujar dia. Dia mengungkapkan dalam industri ini, kestabilan pasokan dan harga bahan baku menjadi salah satu komponen utama dalam menjaga keberlangsungan usaha di masa depan. “Dalam setahun (kebutuhan daging ayam industri pengolahan) itu 60 ribu ton, atau setara dengan 100 ribu ekor ayam hidup. Itu hanya 4 persen dari total produksi ayam di dalam negeri yang di 2015 katanya sebesar 3,18 juta ton. Jadi sebenarnya ini tidak menganggu pasar,” ujarnya. (vv/det/udi)

sebuah program kerja sama terkait dengan skema cicilan rumah,“ tambahnya. Dia menyebutkan, perbaikan infrastruktur yang selalu dibe­ nahi pemerintah akan menjadi stimulus bagi perkembangan

bisnis properti di Malang. Daya serap anggaran yang dimulai sejak dini diharapkan mampu mendorong sektor perekono­ mian, sehingga ada peluang income yang lebih besar lagi. Sementara untuk penyaluran

kredit non subsidi menurutnya sedikit tertinggal. Dengan pertumbuhan mencapai 34 persen dari tahun sebelumnya. “Ketercapaian target dari angka tersebut sebesar 85 persen,“ pungkasnya. (mg2/udi)

Jangan Jadi Pengikut MALANG– Di tengah persai­ ngan bisnis yang ketat, setiap pelaku usaha dituntut cerdas dan kreatif dalam menangkap potensi bisnis. Bahkan, di tengah proses perjalanan bisnis itu sendiri, pe­ bisnis harus siap dengan banyak pilihan baru untuk bertahan. Tantangan tidak hanya berasal dari kompetitor, tapi peraturan pemerintah terkadang dianggap sebagai sebuah kendala. Retta Eriska, salah seorang pebisnis yang banyak berkeci­ mpung di kerasnya persaingan menuturkan bahwa peran pe­ merintah dalam perkembangan bisnis sangat besar. Bukan hanya peraturan mengikat yang di­ harapkan, namun langkah nyata yang lebih jelas diyakininya mampu memberi rasa optimis lebih bagi para pelaku usaha. “Apalagi sekarang sudah masuk era Masyarakat Ekonomi Asean yang akan menyedot banyak persaingan lebih ketat,” ungkap perempuan berhijab ini kepada Malang Post, Senin (25/1) ke­ marin. Menurut dia, langkah lain yang dapat diterapkan adalah dengan tidak menjadi pengikut. Karena, sebuah bisnis yang sukses dijalankan seseorang be­ lum tentu dapat dilakukan oleh orang yang berbeda. Sistem management yang diterapkan tentunya memiliki banyak

Pipit Anggraeni/Malang Post

Retta Eriska perbedaan. “Perasaan senang terhadap sebuah bidang juga sangat penting untuk kemajuan sebuah bisnis,” tambahnya. Perempuan berhijab ini men­ gungkapkan bahwa, ia berke­ cimpung dalam dunia bisnis sejak masih menjadi mahasiswi, tepatnya di tahun 2009. Dunia digital yang menunjukkan tren positif membuatnya memilih menjalankan bisnis online shop pada tahun 2012. Sebelumnya, ia membuka sebuah store fashion di salah satu pusat perbelanjaan Malang pada 2010. Dia mengakui, bisnis yang di­ jalankannya ini memiliki banyak kendala. Selama beberapa bulan terakhir ini ia harus mengalami kerugian akibat sistem mange­ ment yang tidak tepat dari salah

satu pusat perbelanjaan yang ditempatinya. Jika sebelumnya ia mampu meraup omzet hinga Rp 40 juta setiap bulannya, maka saat ini menurun lebih dari 50 persen. “Akhir-akhir ini hanya sampai Rp 20 juta perbulan, terakhir malah sampai Rp 15 juta,” beber Retta. Menghadapi hal tersebut, ia memilih menyulap cafenya yang telah bangkrut menjadi sebuah store fashion dengan nama Baju X Butik. Tema vintage yang diusungnya tak ayal menarik banyak pelanggan baru. Meski belum genap satu bulan berop­ erasai, setiap harinya ia berhasil meraup omzet tidak kurang dari Rp 1 juta. Perempuan ramah ini menye­ butkan, bisnis fashion untuk saat ini termasuk dalam kat­ egori yang tidak menjanjikan. Untuk mengurangi kerugian, maka ia memilih menjalankan bisnis lain. Saat ini tengah berkecimpung dalam dunia Event Organizer. Bisnis yang dilakoninya memang bukan hal baru baginya. Melihat kebutuhan pasar yang begitu besar, ia optimis mampu bersa­ ing dengan banyak kompetitor lainnya. “Untuk saat ini saya menjalankan tiga bisnis seka­ ligus, yaitu Hoos Butik, Baju X Butik, dan DNRBazaar ” pungkasnya. (mg2/udi)

Menunjuk Pengumuman Pertama tempelan/selebaran pada tanggal 11 Januari 2016 dan berdasarkan pasal 6 UU Hak Tanggungan No. 4 Th. 1996, KSU.Citra Persada Nusantara Sejahtera Malang, akan melaksanakan lelang Eksekusi Hak Tanggungan melalui perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Malang, terhadap barang jaminan milik debitur/penganggung hutang sebagai berikut: SLAMET WALUYO, Jalan Sumpil III/48 Rt. 05/06 Kel. Purwodadi Kec. Blimbing – Kota Malang. Sebidang tanah sertifikat SHM No. 00442; Luas 63 m2; an. SLAMET WALUYO; beserta bangunan dan segala sesuatu yang melekat berdiri diatasnya, terletak di Rt. 01/04 Kelurahan Polowijen Malang. Harga Limit Rp. 97.314.000,- Uang Jaminan Lelang Rp. 19.500.000,Lelang akan dilaksanakan pada : Hari/tgl Lelang : Selasa, 9 Februari 2016 Pukul : 09.30 WIB Tempat : Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang /KPKNL Malang, Jl. S. Supriadi No. 157 Malang Syarat-syarat peserta lelang: 1. Objek lelang tersebut di atas dijual lelang dengan kondisi apa adanya dan kepada peserta lelang dianggap telah mengetahui/memahami kondisi objek lelang. 2. Peserta lelang wajib menyetor uang jaminan lelang untuk barang tersebut diatas pada PT. BANK MANDIRI (Persero) Cabang Jaksa Agung Suprapto Malang No. 144.000314.3978 a.n RPL 032 KPKNL Malang Utk Lelang dan harus sudah efektif diterima paling lambat 1 (satu) hari sebelum lelang, dengan mencantumkan nama terang peserta lelang dan nomor objek lelang pada slip setoran dan besarnya harus sama dengan jumlah yang tercantum di pengumuman lelang untuk masing-masing objek lelang. 3. Peserta lelang diwajibkan melakukan registrasi dengan membawa asli bukti setoran uang jaminan dan menunjukkan asli/fotokopi NPWP serta tanda pengenal yang sah (KTP/SIM/Paspor) sebelum pelaksanaan lelang. 4. Penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan penawaran semakin meningkat. 5. Peserta lelang wajib melakukan penawaran lelang paling sedikit sama dengan nilai limit, jika tidak melakukan penawaran, akan dikenakan sanksi tidak diperbolehkan mengikuti lelang selama 3 (tiga) bulan di wilayah kerja Kanwil DJKN Jawa Timur. 6. Jika peserta lelang ditunjuk sebagai pemenang lelang, uang jaminan diperhitungkan sebagai pembayaran lelang, jika tidak menang, akan dikembalikan tanpa potongan. 7. Peserta Lelang yang ditunjuk sebagai Pemenang Lelang wajib melunasi kewajibannya dan dikenakan Bea Lelang Pembeli sebesar 2 % dari harga lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang, jika pemenang lelang tidak melakukan pelunasan, maka pemenang lelang dinyatakan wanprestasi dan uang jaminan akan disetorkan ke Kas Negara sebagai penerimaan lain-lain. 8. Jika terjadi pembatalan lelang sesuai peraturan yang berlaku, pihak yang berkepentingan tidak dapat melakukan tuntutan/gugatan pidana/ perdata terhadap KPKNL Malang / KSU.Citra Persada Nusantara Sejahtera Malang. 9. Informasi lebih lanjut dapat diperoleh pada KSU.Citra Persada Nusantara Sejahtera Malang yang berkantor di Jalan Terusan Candi Mendut Kavling 25 G-Malang. Malang, 26 Januari 2016

KSU CITRA PERSADA NUSANTARA SEJAHTERA REDAKTUR: muhaimin, LAYOUTER: siti


4

selasa, RABU, 6 JANUARI 201626 januari 2016

4

DICKY BISINGLASI/MALANG POST

SIAP: Polisi Taman, warga sipil yang dibentuk Dinas Kebersihan dan IPUNK PURWANTO/MALANG POST Pertamanan AHAYAB : (DKP) Kota Mobil box nekat Malang, sejumlah menerobos 8 orang, bahu palang kereta api membahu membantu di Jl. Satsui aparat menjaga Tubun Kota keamanan dan Malang ini sangat kenyamanan membahayakan pengunjung alun-alun setiap pengendara dan juga pengguna harinya. jalan lainnya.

TAHUN 2016, Harga WELCOME TO MEA Terorisme, Netizen, danBBM Turun Revolusi Hastag

masuknya Foreign Direct Investment 6 sudah kita jalani be- suatu kebijakan yang meliputi competiMASYARAKAT mendapat kado tahun baru istimewa dari (FDI) yang dapat menstimulus pertumiburan hampir dipastikan tion policy, consumer protection, Intelpemerintah berupa penurunan harga BBM yang dimulai buhan ekonomi melalui perkembangan hir. Sudah saatnya kita lectual Property Rights (IPR), taxation, Selasa kemarin. Premium yang sebelumnya Rp 7.400 per teknologi, penciptaan lapangan kerja, habitat” masing-masing. dan E-Commerce. Dengan demikian, liter, turun menjadi Rp 7.050 per liter. Solar dari Rp 6.700 pengembangan sumber daya manusia aan “segar”, kita harus dapat tercipta iklim persaingan yang per liter mengalami penurunan cukup tajam menjadi Rp (human capital) dan akses yang lebih hadapi masa depan, dan adil; terdapat perlindungan berupa 5.650 per liter. Penurunan itu berlaku untuk semua jenis mudah kepada pasar dunia. Meskipun adapi segala tantangan- sistem jaringan dari agen-agen perlindBBM bersubsidi dan nonsubsidi yang besarnya disesuaikan begitu, kondisi tersebut dapat memunkita segera memasuki ungan konsumen; mencegah terjadinya dengan Setelah peristiwa serangan bom kemudian mengadakan deklarasi anti rekayasa itu diketahui oleh bangsa daerah masing-masing. Selain BBM, pemerintah culkan exploitation risk. Indonesia ni era MEA (Masyarakat pelanggaran hak cipta; menciptakan WARGA Malang harus siap-siap merogoh juga menurunkan harga ElpijiKabupaten dengan jumlah yang bervariasi di Jakarta beberapa waktu lalu kekerasan sebagaimana dilakukan pada asing. Misalnya, agar masyarakat masih memiliki tingkat regulasi yang jaringan transportasi yang efisien, an). kocek Kebijakan lebih dalamituuntuk membayar retribusi air minum. tergantung tabungnya. diharapkan mampu muncul gerakan keprihatinan dan Apel Kebhinekaan Lintas Iman Bela melupakan untuk sejenak kasus kurang mengikat sehingga dapat menyang patut diajukan ada- aman, dan terintegrasi; menghilangkan Pasalnya, PDAM Kabupaten Malang akan menggairhkan perekonomian nasional yang diprediksi tahun menaikkan tarif perlawanan.persainSalah satu sistem gerakan Negara di Lapangan Banteng, Jakarta kontrak tambang Freeport. Tentu imbulkan tindakan eksploitasi dalam ita menghadapi Double Taxation, dan; menindalam waktu dekat ini. Kenaikan ini menimbulkan reaksi akan mengalami peningkatan pertumbuhan. Kebijakan tersebut sejumlah (117/1/16). Ini bukti dampak positif saja bangsa asing jelas masihinipunya skala besar terhadap ketersediaan 2015? Sudah dilakukan seharusnyadalam gkatkan perdagangan dengan media karena akandunia membebani pengeluaran mereka itukarena diambil karenamasyarakat, harga minyak di pasar mengalami hastag di media sosial. Gerakan atas gerakan hastag di “udara” yang kepentingan pada Freeport ini sumber daya alam oleh perusahaan asmenghadapi ketatnya elektronik berbasis online. yang sebelumnya sudah meningkat akibat kenaikan hargapenurunan yang tajam. keprihatinan bisa dilihat dari hastag kemudian diikuti gerakaning di “darat”. kekayaannya yang melimpah. Karena yang masuk ke Indonesia sebagai Ketiga, MEA pun akan dijadikan setahun 2015 mendatang. hargamaka kebutuhan Sepertipada biasa, masyarakat konsumen Kalau BBM turun, akan pokok. berdampak sektor #PrayForJakarta. Sementara itu Peledakan bom yang salah satunya selama ini menjadi sorotan dan negara yang memiliki jumlah sumber negara-negara di wilayah bagai kawasan yang memiliki perkemkeberatanYng dengan kenaikan tersebut, meskipun mereka tidak lain, terutama angkutan mwnjadi salah satu sektor gerakan perlawanan disimak memicu munculnya hastag yangalam kian melimpah masyarakat menyarankan agar kontra daya dibandingkan bangan ekonomi yang merata, dengan akan membentuk sebuah bisa punya kemampuan untuk menghalanginya. Bukan hanya penting dalam perekonomian. Tentu kita tidak bisa berharap dari hastag populer memberitakan pada masyarakat lainnya. Freeport diputus, sementara asing negara-negara Tidak tertutup terintegrasi yang#KamiTidakTakut. dikenal memprioritaskan pada Usaha Kecil dengan PDAM, konsumen secara umum berada dalam posisi terjadinya penurunan harga pada komoditas lain, karena Lalu akhir-akhir ini muncul hastag bahwa ada masalah dengan bangsa ini. akan terus bercokol di sana, maka Oleh : kemungkinan juga eksploitasi yang diarakat Ekonomi ASEAN Menengah (UKM). Kemampuan daya yang lemah saat berhadapan dengan pihak produsen. harga BBM bukan faktor utama dalam penentuan harga. Bagi #SafetyCheckJakarta Jika hastag dipahami sebagai pemicu, diciptakan “permainan” kontrak lakukan perusahaan asing dapat meru- agarmasyarakat saingbisa dan dinamisme UKM akan ditmerupakan bentuk real- yang Meskipun dalam UU Konsumen disebutkan bahwa mereka MAHATHIR MUHAMMAD awam, sikap pengusaha sangat mengherankan, digunakan untuk saling bertukar maka hahstag juga bisa dikatakan tambang tidak dipermasalahkan sak ekosistem di Indonesia, sedangkan n akhir integrasi ekonomi ingkatkan dengan memfasilitasi akses hak yang terutama mendapatkan harga karena saat harga punya BBM naik, sertaharus mertadilindungi, mereka menaikkan informasi daerah aman dan rawan sebagai alat pemersatu. Sebab, dengan lagidengan menggiring opini regulasi investasi yang ada di Indonesia mereka terhadap informasi terkini, konsia Tenggara. IQBAL S.hastag IP, M. yang layak, tapiharga kerapnaik kalau hak konsumen harga barangnya. Hampir semua mengikuti harga diabaikan. Begitu masih berkaitan teror yangAP populer itu justru membuat dengan belum cukup kuatmasyarakat untuk menjaga kon-kasus terorisme. disi pasar, pengembangan sumber daya mpatyang hal yang akan men- dengan juga dengan PDAM Kabupaten Malang, kenaikan akan tetap BBM, tapi ketika harga BBM turun harga-harga itu masih bom tersebut. masyarakat bersatu untuk melawan Jika kita berbicara tentang dunia Dosen Prodi Ilmu disi alam termasuk ketersediaan sumber EA pada tahun 2015 yang manusia dalam hal peningkatan kemeskipun konsumennya keberatan. Keberatan tetap berada padadiberlakukan level saat harga BBMpara belum turun. Ada tindak kekerasan yang juga disebut intelijen hal demikian tentu bukan Pemerintahan Universitas daya alam yang terkandung. n suatu momentum yang mampuan, keuangan, serta teknologi. itu bisa karena setiap kali ada kenaikan pasti muncul unsur tidak fair dari paradimaklumi, pengusaha terkait dengan reaksi Dilematis dengan terorisme. sesuatu yangterdapat aneh. Hanya orangIslam Raden Rahmat Malang Dari aspek ketenagakerjaan, donesia. Pertama, negaraKeempat, MEA akan diintegrasikan Oleh: reaksiJustru penolakan, tapi mengeruk kalau melihat tarif saat ini yang sangat murah, terhadap harga BBM. mereka keuntungan Setiap reaksi atas sebuah kejadian Jika dalam kurun waktu lama bangsa orang yang punya kepekaan tentang kesempatan yang sangat besar bagi wasan Asia Tenggara ini secara penuh terhadap perekonomian kenaikan dipahami oleh para pelanggan. besar baik saat BBM naik tersebut maupunharus saat bisa turun. bisa jadi memunculkan ini dicabik-cabik oleh perbedaan itulah yang paham, sementara Nurudin para pencari kerjahal karena dapat banyak an sebuah wilayah kes- pilihan global. Dengan dengan membangun Masalah kenaikan tarif sebenarnya sudah tidak bisa ditunda Kalau mereka fair, seharusnya harganya ikut diturunkan dilematis, adaDengan pro-kontrasebuah dan sistem untuk meningkatkan pendapat akibatmereka perbedaantersedia aspirasi dalam masyarakat tidak tahu menahu. lapangan kerja denganawam berbagai n basis produksi. Dosen Ilmu Komunikasi terjadi peningkatkan partisipasi lagi karena PDAM dihadapkan pada kondisi yang sulit. Di satu agar tujuan menurunkan harga BBM untuk menggerakkan plus-minusnya. Saat muncul hastag pemilihan presiden, saat ini mereka Bagaimana mungkin dengan Muhammadiyah esatuan pasar dan basis koordinasi terhadap Universitas negara-negara padaMalang skala regional namun juga me- kebutuhan akan keahlian yang beraneka sisi perusahaan tersebut harus memberikan perekonomian nasional bisa tercapai. Meskipun agak sulit, layanan air bersih #PrayForJakarta terungkap sebuahSelain itu, akan bersatu padu melawan gerakan terorisme. canggih seperti sekarang ini Penulis buku “Media Sosial Baru dan inisiatif ragam. Selain itu,teknologi akses untuk pergi ka akan membuat arus anggota. ditingkatkan munculkan untuk terintegrasi kepada konsumennya, tapiharga di sisikomoditas lain mereka harus menjadi masyarakat berharap tetap ada penurunan ketakutan dan kecemasan atas Ini berarti bahwa masyarakat kita akan gerakan terorisme sulit diendus? Munculnya Revolusi Proses Komunikasi” keluar negeri dalam rangka mencari investasi, modal dalam partisipasi negara-negara di kawasan secara global. yang sehat. Tapimereka. kalau dibanding kebutuhan pokok perusahaan untuk meringankan beban Kalau dengan daerah kejadian peledakan bom di Jakarta bersatu jika ada musuh bersama yang Hastag adalah fenomena gerakan besar, dan skilled labour Asia Tenggara pada jaringan pasokan Berdasarkan ASEAN Economic pekerjaan menjadi lebih mudah bahkan lain – kota Malang misalnya – kenaikan itu tidak terlalu besar harga kebutuhan pokok turun, masyarakat bisa menyisihkan Bisa jadi itu reaksi spontan harus mereka hadapi bersama. sosial masyarakat masa kini. Jadi, bisaAtau jadi tanpa ada hambatan tertentu. global melalui pengembangkan paket Blueprint, MEA menjadi adatersebut. hambatan dari satu sangat dibusehingga konsumen bisa membayar lebih murah. Selain itu, sebagian uangnya untuk kepentingan yang lain. Dengan netizen karena kecemasan mereka jangan-jangan bangsa ini hanya mau kita tidak bisa memandang sebelah juga iseng-iseng biar dianggap peduli gara lainnya di kawasan bantuan teknis kepada negara-negara tuhkan untuk memperkecil kesenjangan MEA juga menjadi kesempatan yang perusahaan milik Pemkab Malang itu juga demikian, daya beli akan semakin meningkat yang pada perlu melakukan lainnya. bersatu kalau diciptakan mata hastag di media karenakurang teman-temannya melakukan bagusbersama bagi para wirausahawan untuksosial. Hastag a. tanpa memikirkan dampak Anggota ASEAN yang berkem- juga antara negara-negara ASEAN dalam musuh berbagai perbaikan akhirnya akan meningkatkan produksi.untuk meningkatkan layanan kepada lain yang bisabang. jadi akan Semoga sajadentidak. Semoga sajapekerja terbaik bisa menjadi bermata dua. Ia hal serupa. Membuat agar mencari sesuaipisau dengan A akanDampak dibentuk sebagai Hal tersebut dilakukan untukhastag hal pertumbuhan saja? perekonomian masyarakat. Untuk stimulant itu dibutuhkan biaya yang besar, salah satunya Pemerintah sudah memberikan dalam bentuk terasa adalah jika sampai hastag itu bangsa ini memang bangsa yang punya bisa membuat popularitas seseorang/ dianggap keren inilah yang justru sangat omi dengan tingkat kom- meningkatkan kemampuan industri gan meningkatkan ketergantungan kriteria yang diinginkan. Dalam hal dari konsumen, selain itu ada juga anggaran dari pemerintah penurunan harga BBM, tinggal sekarang para pengusaha orang-orang di luar negeri akar kuat untuk bersatu perbedaan lembaga, mencari keuntungan, berbahaya. Jangan-jangan ini ini dapat memunculkan risiko ketenanggi,dibaca yangoleh memerlukan dan produktivitas sehingga tidak hanya mereka anggota-anggota didalamnya. MEA dalam daerah dan pemerintah pusat. harus mengikutinya. Alasan utama adalah harga BBM sudah karena hastag bisa diakses oleh orang (unity in diversity). dukungan dan lain-lain. Namun juga melakukan aktivitas didapat mediamengembangkan sosial konsep meta- gakarejaan bagi Indonesia. Dilihat daerah itukomoditas harus sehat secara keuangan dan turun, tapi ada yangPerusahaan lebih penting, harga dalam seluruh dunia. Di mata orang asing demikian hastag juga bisa sebuah hanya untuk iseng atau justru menyulut dan produktivitas nasional dalam rantai suplai makanan, dari sisi pendidikan manajemen agar bisa melaksanakan aktifitas melayani masyarakat negeri harus mampu bersaing dengan produk luar yang akan muncul kesan bahwa di Jakarta Revolusi Hastag aturan hukum,dengan sementara hakimnya pertentangan karena hanyadan dipakai untuk Indonesia masih kalah bersaing menghasilkan blok perdagangan dengan baik. Selain unsur pelayanan, perusahaan tersebut juga butuh akan membanjiri pasar dalam negeri. Kebijakan tersebut sedang terjadi huru-hara dan tindakan Gerakan hastag adalah gerakan adalah individu. Netizen bisa mengumbar emosinya selama ini?Jika tunggal yang dapat menangani dan ber- tenaga kerja yang berasal dari Makeuntungan untuk menambah dana investasi dan berbarengan dengan dimulainya MEA pada awal 2016, ketika juga untuk disetor kekerasan, sehingga tidak aman. Hastag kita aktivis media sosial, nyata spontan masyarakat berbagai orang lain/lembaga bahwadengan eksportir Singapura,menghakimi dan Thailand serta negosiasi dan importirdarilaysia, ke APBD Kabupaten kalau dipikir, kenaikan Asean membuka diri Malang. sebagai Sebenarnya pasar terbuka itu tentu saja akan memunculkan macam kepentingan. Masalahnya, tertentu hanya dengan hastag.negara-negara Hastag masih banyak dari merekanon-ASEAN. mengumbar fondasi industri yang bagi Indonesia itu anggota sebenarnya bukanSebagai hanya untuk PDAM bersama jajarannya tapi bagi produk sesame Asean. negara terbesar kecemasan mereka pula. Kalau yang terorisme memang penting ini kemudian semakin kuat untuk kebencian satu sama lain. Bagi Indonesiamengurusi sendiri, MEA akan sendiri membuat Indonesia berada pada dikembalikan kepada masyarakat Kabupaten di Asean, akan menjadi pasar terbesar bagi produkMalang. cemas masyarakat biasa, barangkali tetapi tentu saja jangan melupakan “landasan hukum” jika disebarIndonesia Sementara itu dampakmenjadi positifnya, peringkat keempatdijadilan di ASEAN. kesempatan yang baik karena Dalam kondisi seperti saat ini, kenaikan tarif PDAM Kabupaten dari negara-negara Asen. tidak bermasalah tetapi bagaimana jika persoalan urgen seperti korupsi, dan bahkan menjadi trending topic. hastag di atas bisa dijadikan tolok perdagangan akan cenderung Dengan hadirnya ajang MEA ini, hambatan Malangke menjadi Masalahnya adalah, bukan sekadar Kalau mereka masuk pasarkeniscayaan. Indonesia, selain kualitas yang cemas itu pengambil kebijakan Kasus mundurnya Setya Novanto dari kontrak tambang Freeport dan lainukur masih adanya benih-benih berkurang bahkan menjadi tidak ada. Indonesia memiliki peluang untuk mekenaikan, tapi harus ada tindak lanjut agar konsumen menyadari yang baik, harga yang ditawarkan harus kompetitif. Inilah atau calon investor? Bagaimana pula kursi ketua serta kasus-kasus lain lain. Jika kita pengguna media sosialkeunggulan kepedulian masyarakat atas skalaDPR ekonomi Hal peristiwa tersebut akan berdampak pada manfaatkan bahwa kenaikan tersebut ada manfaatnya, bukan sekadar untuk yang menjadi tantangan pengusaha dalam negeri menghadapi jika kecemasan mereka memunculkan aktif, bisa jadi pernah membaca membuktikan itu semua. yang menimpa saudaranya di negara eskpor yang pada akhirnya dalam negeri sebagai basis memperoleh peningkatan menambah keuntungan. Salah satu kelemahan serbuan komoditas dari Asean dengan harga yang lebih murah. perusahaan daerah sentimen negatif pada kurs rupiah? di sekitar kita dalam bahwa sebuah NamunPerubahan ini. Jika demikian kenyataannya, keuntungan. demikian, Indoneakan meningkatkan GDPpeledakan Indonesia. bom Di itu adalah masalahtidak pelayanan. Dilihatmenjadi dari produksi, tidak ada Dalam Indonesia boleh hanya Dalam posisi itu tentu saja beberapa ke depan masih ada rangka MEA, rekayasabaru ataubagi usaha maka ini patut diapresiasi sia masih memiliki banyaktahun tantangan sisisecara lain, muncul tantangan In-mengalihkan masalah karenamenjadi kuantitasnya melimpah sehinga tidak sampai pasar terbesar, tapi juga harus produsen terbesar. dampaknya sangat negatif. Akhirnya, di tangan para netizen. Mereka hadir atas sejumlah kasus penting di positif. Apalagi jika hastag ini punya donesia berupa permasalahan homoge- dan risiko-risiko yang akan muncul kekurangan. Layanan kepada konsumen harus ditingkatkan. Produknya harus berkualitas dengan harga yang kompetitif. Indonesia akan dicap sebagai negara spontan dengan “tendangan” negara ini. Jika asumsi ini yang dampak besar dengan mendorong bila MEA telah secara diimplementasikan. nitas komoditas yang diperjualbelikan, Kenaikan tersebut juga harus disertai dengan penambahan Pemerintah sudah memberi kemudahan melalui penurunan yang rawan tindakan kekerasan yang akurat.(*) terjadi, bukan tidak mustahil semua tindakan pengumpulan dana bagi untuk komoditas pertanian, Oleh karena itu, para risk professional contohnya jaringan agardirespons semakin banyak masyarakat harga BBM, yang harus segera oleh para pengusaha.yang bisa mendapat karena tindakan netizen menulis korban bom atau membuat aparat karet, produk kayu, tekstil, dan barang diharapkan dapat lebih peka terhadap layanan air besar bersihbagi daripengusaha PDAM. Kalau dilihat dari sumber air, MEA memberi peluang yang Indonesia hastag yang mengungkapkan keamanan lebih siaga. elektronik. Dalam hal ini competition fluktuasi yang akan terjadi agar dapat sebenarnya wilayah kabupaten Malang cukup banyak, hanya untuk bergerak keluar mencari pasar yang masih luas di negara kecemasan dan kekhawatiran. Yang juga tak kalah pentingnya, risk akan muncul dengan banyaknya mengantisipasi risiko-risiko yang munsaja masih belum bisa dialirkan ke rumah-rumah warga karena tetangga. Tapi sebelumnya, pasar dalam negeri harus diperkuat Akibatnya, bukan dampak positif hastag yang semakin populer itu impor yang akan mengalir da- cul dengan tepat. Selain itu, kolaborasi barang terkendala modal. Ironis, ada daerah yang memiliki banyak lebih dulu. (redaksi@malang-post.com) yang muncul, tetapi justru persepsi kemudian memunculkan lam solidaritas yangtulisan apik antara dan pembaca. jumlah banyak keaIndonesia Redaksiyang menerima artikel otoritas dan fotonegara lepas dari sumber air tapi belum bisa dimanfaatkan secara maksimal. negatif yang terbangun dalam pikiran antar sesama. Apalagi jikaakan yangmengancam industri lokal dalam para pelaku usaha diperlukan, infrastruSementara masih ada daerah yang kesulitan air bersih karena orang-orang dari negara asing. diinformasikan dalam media sosial dengan produk-produk a Topik artikel masalah sedang aktual, kur baik secarayang fisik dan sosial(hukum bersaing luar tentang Info Penting memang tidak ada sumber air, hanya memanfaatkan air Bisa jadi sebagian besar aktivis media diberitakan pula di medianegri massayang jauh lebih berkualitas. Hal dan kebijakan) perlu dibenahi, serta tarif ini PDAM harus segera baik nasional maupun lokal.  Redaksi menerimahujan. tulisan Dengan artikel danadanya foto lepaskenaikan dari pembaca. sosial hanya sekadar ikut merasa prihatin (cetak dan elektronik). Dampaknya ini pada akhirnya akan meningkatkan perlu adanya peningkatan kemampuan memanfaatkan untuk menambah jaringan sehingga semakin atas kejadian di Jakarta tersebut. Mereka tentu akan lebih dahsyat. Apalagi saat perdagangan  Topik artikel tentang masalah yang sedang aktual, baik nasional maupun lokal. a Panjang artikel minimal 850 kata.tenaga kerja dan peserta daya saing defisit neraca bagi Negara banyak masyarakat kabupaten Malang yang bisa menikmati air hanya menunjukkan kepedulian, ikut ini juga muncul gerakan solidaritas rusahaan diemail Indonesia. Jangan sampai Indonesia sendiri.  Panjang artikel minimal 850 kata. bersih.(redaksi@malang-post.com) a Artikel dan foto dikirim ke redaksi@malang-post.com empati pada mereka yang jadi korban. dengan pernyataan keprihatinan Padadari sisi investasi, kondisi ini dapat Indonesia hanya menjadi penonton di  Artikel dan foto dikirim ke email redaksi@malang-post.com Mungkin sesederhana itu saja atau bisa beberapa tokoh lintas agama. Mereka iklim yang mendukung negara sendiri.(*) menciptakan

Kenaikan Tarif PDAM

nawak meme

Info Penting

Ira Ravika, Vandri Battu, PEMBINA: Dahlan Iskan Iklan: H Iswanto, Ismadi, Zainal Arifin, Imam Wahyudi Manajer Pracetak: Yudi Armadioka Ravika, Vandri Battu,Agung Priyo, Tommy Yuda P, Yudistira PEMBINA: Dahlan Iskan Iklan:Satya H Iswanto, Zainal Arifin,Lawyer Imam Wahyudi Manajer Pracetak: Yudi Armadioka WAKIL PEMBINA: H Zainal Muttaqien Jawa Pos Group: WW, Ismadi, Corporate Manajer Umum dan Keuangan:Ira Laily Junaida PEMBINA: H Zainal Muttaqien Corporate Lawyer Jawa Group: Agung Priyo, Tommy Yuda P, Yudistira SatyaBinar WW,Gumilang Manajer Umum dan Keuangan: Laily JunaidaBuari KOMISARIS UTAMA: Hj Dewanti Rumpoko DrPos Harris Arthur Hedar SH MH Stenly Rehardson, Manajer Pemasaran: SIUPP No: 369/SK MENPEN/SIUPP/1998 Tanggal 17WAKIL Juli 1998 Hj Dewanti Rumpoko Dr Harris Arthur Hedar SH MH Wiyono (koordinator), Sirhan Sahri, Rehardson, Binar Gumilang KOMISARIS UTAMA: H Imawan Manajer Mashuri Pemasaran: Buari Sirkulasi: 69/SK MENPEN/SIUPP/1998 Tanggal 17 Juli 1998 Penerbit: PT. Malang Pos Cemerlang KOMISARIS UTAMA: WAKIL Redaktur Pelaksana: Bagus AryStenly Wicaksono, Redaktur Foto: Guest Gesang WAKIL H Imawan Mashuri N Djuraid Sirkulasi: Wiyono (koordinator), Sirhan Moch Sahri, Suadi, Lutfi, Yunindra, Penerbit: PT. Malang PosBCA Cemerlang KOMISARIS: H Husnun Rekening KCP Gatot Subroto no. 400.310.35 98 KOMISARIS UTAMA: Ronny, Hendro, Redaktur Pelaksana: Bagus Ary Wicaksono, Redaktur Foto: Guest Gesang Fotografer: Dicky Bisinglasi, Ipunk Purwanto Dewi Yuhana, Slamet Prayitno KOMISARIS: H Husnun N Djuraid UTAMA: H Juniarno ng BCA KCP Gatot Subroto 400.310.35 98 no. 0344.01.000333.304 Ronny, Hendro, Moch Suadi, Lutfi,Handika Yunindra, Rekening BRIno. Cab. Martadinata DIREKTUR D Purwanto Arief Nur Fotografer: Dicky Bisinglasi, Ipunk Purwanto Dewi Yuhana, Slamet Prayitno Sekretaris Redaksi : Jon Soeparijono g BRI Cab. Martadinata no. 0344.01.000333.304 Information & Technologi: DIREKTUR UTAMA: HDIREKTUR: Juniarno D H Purwanto Arief Nur Handika Sudarno SemanSekretaris Redaksi : Jon Pengembang Usaha: Taufikur Rahman J REDAKSI / SIRKULASI / IKLAN J BIRO BATU Soeparijono Information DIREKTUR: H Sudarno Seman Jl Junaedi (koordinator), Nyono Juari Pengembang Usaha: Taufikur Rahman Redaktur: Mahmudi Muchid, Samsulyono, , & Technologi:  BIRO BATU Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab: (koordinator), Sinyo Suwignyo RKULASI Jl. / IKLAN Jl Junaedi (koordinator), Nyono Juari Redaktur: Mahmudi Muchid, Samsulyono, , Raya Sawojajar Ruko WOW Jalan Diran Pemimpin 1B Redaksi/Penanggungjawab: (koordinator), Sinyo Suwignyo Muhaimin, Febri Setyawan, Noer Adinda Zaeni, Tim Artistik: Kurdiyanto, Achmad Muzamil, R Sri Nugroho ajar RukoCluster WOW Apple No. 1-9 Jalan Diran 1B Umum dan Keuangan: Syafiudin (koordinator), Malang Telp: (0341) R592967 Batu Muhaimin, Febri Setyawan, Noer Adinda Zaeni, Achmad Muzamil, Sri Nugroho Umum dan Keuangan:Huda, Syafiudin No. 1-9 Malang (0341) 592967 Batu Sumarga Nurtantyo, Abdul HalimTim Artistik: Kurdiyanto,Eko Abdi Hasyim, Siti Nurchasanah, Telp. 0341-725077Telp: (Iklan, Sirkulasi) Nur (koordinator), Towilir (Iklan), Reni SP (sirkulasi), Senior Editor: Sunavip Ra Indrata Sumarga Nurtantyo, Abdul Halim Eko Abdi Hasyim, Siti Nurchasanah, 5077 (Iklan, Sirkulasi) Huda, Nur Towilir (Iklan), Reni SP (sirkulasi), Senior Editor: Sunavip Ra Indrata 0341-723444 (Redaksi) Staf Redaksi: Lailatul Rosida, Hary Santoso, Siti Muzayanah, Sujono, Bambang TL. Angga Wijanarko, Tri Haryanto Manajer Iklan: H Edi Iswanto 3444 (Redaksi) Staf Redaksi: Lailatul Rosida, Hary Santoso, Siti Muzayanah, Sujono, Bambang TL. Angga Wijanarko, Tri Haryanto Manajer Iklan: H Edi Iswanto J PERWAKILAN JAKARTA Wartawan Malang Post dilengkapi tanda pengenal dan tidak diperkenankan menerima atau meminta uang dan barang apa pun dari narasumber. Redaksi menerima Artikel dan Opini. Panjang naskah artikel tidak lebih dari satu N JAKARTA Gedung Graha Pena Lt VI, Jl. Kemayoran Lama No. 12 Wartawan Malang Post dilengkapi tanda pengenal dan tidak diperkenankan menerima atau meminta uang dan barang apa pun dari narasumber. Redaksi menerima Artikel dan Opini. Panjang naskah artikel tidak lebih dari satu a Pena Lt VI, Jl. Kemayoran Lama No. 12 Halaman dan tidak mengandung SARA. Kirim bersama Flash Disk/CD ke Malang Post, Jl. Raya Sawojajar Ruko WOW Cluster Apple No. 1-9 Malang Telp. 0341-723444 atau lewat e-mail: redaksi@malang-post.com, Halaman dan tidak mengandung SARA. Kirim bersama Flash Disk/CD ke Malang Post, Jl. Raya Sawojajar Ruko WOW Cluster Apple No. 1-9 Malang Telp. 0341-723444 atau lewat e-mail: redaksi@malang-post.com, Telp/Faks (021) 53699683 (Hendra) Website:Tulisan www.malang-post.com atau fotoadvertorial dengan kode advertorial society adalah iklan. Percetakan: PT Temprina Raya Pepen, Pakisaji Kabupaten Malang ) 53699683 (Hendra) Website: www.malang-post.com atau foto denganTulisan kode sirkulasi, dansirkulasi, society adalah iklan.dan Percetakan: PT Temprina Media Grafika Malang, Jl.Media RayaGrafika Pepen, Malang, Pakisaji Jl. Kabupaten Malang REDAKTUR: husnun, LAYOUTER: gga


SELASA, 26 januari 2016

5

My Republic

Optimis Capai Target 2016 MALANG - Mengawali 2016, My Republic merayakan pencapaian target yang telah mereka raih selama 2015, di Taman Indie, kemarin. Winni Sularto, General Manajer My Republic menjelaskan acara tersebut sekaligus untuk memberikan apresiasi kepada seluruh tim yang telah bekerja keras hingga tercapainya target perusahaan. “Alhamdulillah tahun 2015 semua target tercapai, oleh karena itu kita membuat mini celebration,” jelasnya kepada Malang Post. Ia menjelaskan, di akhir tahun 2015 lalu, My Republic berhasil mencapai target sebanyak 200 ribu

pelanggan. Rencananya, target akan ditingkatkan untuk tahun 2016. “Minimal sama lah, maksimal tidak ada batasannya,” tambah Winni. Sedangkan mengawali 2016, My Republic memberikan promo bagi pelanggan baru yang berlangganan paket internet langsung akan mendapatkan gratis paket TV selama enam bulan dan juga diberikan biaya instalasi sampai Februari 2016. Ia menambahkan, minat penduduk di Malang sangat terbuka lebar terhadap internet. “Genap setahun di Kota Malang secara over all sangat baik, dari segi pencapa-

ian top field secara nasional juga bagus, hal ini tidak dapat tercapai jika tidak didukung dengan SDM yang juga bagus dan berkualitas,” ungkapnya. Selain itu, menurutnya, permintaan masyarakat di Malang pun juga semakin meningkat, jika pada awal mereka memutuskan untuk memilih kecepatan 10 Mbps, seiring berjalannya waktu masyarakat justru membutuhkan internet dengan kecepatan 100 Mbps. Adapun dari segi harga dan pilihan kecepatan, konsumen akan mendapatkan kepuasan berselancar internet dengan kecepatan 50

Mbps dengan harga Rp 259 ribu per bulan. Sedangkan untuk kecepatan 100 Mbps, konsumen dapat menikmatinya dengan mengeluarkan biaya sebesar Rp 299 ribu per bulan. Apabila masih belum puas dengan kecepatan internet sebesar 100 Mbps, konsumen dapat meningkatkan kecepatan ke 150 Mbps dengan harga Rp 399 ribu per bulan. Pada kecepatan ini, konsumen dapat menikmati aktivitas gaming tanpa hambatan. Untuk kebutuhan perkantoran, My Republic melayani kecepatan sebesar 300 Mbps dengan biaya Rp 899 ribu per bulan.(mg6/han)

DOKUMENTASI MY REPUBLIC/ Malang Post

SUKSES: Karyawan dan beberapa pimpinan My Republic saat merayakan kesuksesan mereka di Taman Indie.

ALFINIA PERMATA SARI/ Malang Post

BERKUALITAS: Dengan lensa Exmor Sensor, pengguna memperoleh gambar yang serupa dengan lensa DSLR

Sony C5

Tanam Lensa Exmor Sensor,

Setara DSLR

MALANG - Sony baru saja membuat gebrakan baru dengan merilis ponsel yang mengusung ketajaman warna melalui lensa Exmor Sensor, yang mampu menghasilkan gambar serupa dengan lensa pada kamera DSLR. Hal ini diungkapkan Mega Kurnia, salah satu karyawan Global Teleshop Malang Town Square (Matos). Belum lagi tambahan kamera dengan 13 Megapixels

untuk depan dan belakang, semakin menambah kelebihan handset. “Terutama untuk penggemar selfie karena handphone ini memang terkenal unggul dalam segi kamera,” katanya kepada Malang Post kemarin. Jika pada handphone lainnya LED flash dan auto focus diciptakan untuk kamera belakang, Sony juga menyematkan LED Flash dan auto focus tersebut di kamera depan.

Masih membahas segi kamera, ponsel ini juga dilengkapi dengan desain tanpa Bezzel yang memudahkan pengguna untuk mengoperasikan layar lebih maksimal, karena area kerja yang lebih luas. Selain itu kamera utama ponsel juga sudah beresolusi 4128x3096 pixels dengan kemampuan rekam video yang memiliki resolusi 1080p@30fps dengan HDR. Dari segi desain, ponsel

yang dibandrol dengan harga Rp 4,7 juta itu memiliki tampilan yang elegan dan cantik dengan balutan warna hitam, putih dan hijau mint. Sedangkan untuk dapur pacunya, smartphone ini sudah berbekal chipset Mediatek MT6752 dengan Octacore berkekuatan 1.7 GHz. RAM yang tertanam di dalamnya sebesar 2 GB dengan memori internal sebesar 16 GB yang dapat ditambah hingga men-

capai 200 GB. Te k n o l o g i l a y a r p a n e l IPS LCD dengan resolusi Full HD 1080 x 1920 pixels juga menjadi daya tarik lain dari handset ini. Sehingga pengguna dapat bermain game maupun menikmati streaming video dengan kualitas warna yang tajam dan sempurna. Untuk segi konektivitas, ponsel ini juga telah dilengkapi dengan jaringan 4G LTE.(mg6/han)

Lenovo P1 Turbo

Baterai Jumbo, Pre Order Hingga Februari Smartphone yang memiliki baterai jumbo saat ini bukan lagi menjadi barang baru, sebut saja Asus Zenfone Max, Infinix Hot Note, dan Infinix Note 2, dan Lenovo Vibe P1m yang telah hadir dengan kapasitas baterai di atas rata-rata. Kali ini salah satu smartphone dengan baterai jumbo akan meramaikan pasar Indonesia, yakni Lenovo Vibe P1 Turbo. Smartphone ini sendiri sudah terpajang di situs e-commerce Lazada, namun statusnya masih ‘stok habis’ atau belum memasuki masa penjualan. Menurut informasi yang didapatkan dari akun resmi Lenovo mobile Indonesia, masa pre-order smartphone ini bakal berlangsung minggu ini, mulai 26 Januari hingga 11 Februari 2016 dan mulai dikirim 15 Februari 2016. Sejatinya, smartphone ini sudah diperkenalkan sejak 2015 lalu di ajang IFA 2015 dan telah meluncur secara global pada Oktober 2015. Kini, smartphone tersebut akan masuk ke Indonesia dengan nama Lenovo Vibe P1 Turbo. Ya, tak hanya berbekal

baterai sebesar 5.000mAh saja, namun juga membawa fitur teknologi Turbo Charging. Dengan teknologi Turbo Charging, Anda hanya membutuhkan waktu mengisi daya selama 5 menit untuk

berbicara selama 3 jam. Sedangkan mengisi daya selama 1 jam, baterai akan terisi hingga sekitar 2/3 dari kapasitas total. Selain itu, dalam posisi standby, smartphone ini dapat bertahan hingga 81 jam atau sekitar 3 hari.

Selain unggul dari segi daya tahan baterai, smartphone berbalut bahan metal ini juga memiliki spesifikasi yang mumpuni di kelas menengah. Sebut saja layar seluas 5,5 inci beresolusi FHD 1080×1920 piksel dan disokong chipset Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615 dengan prosesor octa core 1,5GHz dan GPU Adreno 405. Di Indonesia, smartphone ini akan hadir dengan RAM sebesar 3GB dan penyimpanan internal sebesar 32GB. Untuk kebutuhan fotografi, smartphone ini berbekal kamera utama berkekuatan 13MP AF dan kamera 5MP untuk selfie. Sedangkan untuk konektivitasnya, smartphone ini telah mendukung jaringan 4G serta konektivitas umum seperti Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth v4.0, GPS, AGPS, GLONASS, dan NFC. Menariknya, smartphone yang menjalankan sistem operasi Android 5.1 Lollipop ini juga dibekali dengan sensor fingerprint. Pada masa preordernya, smartphone ini akan dibanderol Rp3.999.000.(brt/han)

Wiko

Rilis Seri Terbaru di Akhir Bulan Wiko dalam waktu dekat kembali akan merilis smartphone terbarunya yang diberi nama Pulp FAB. Piranti pintar ini memiliki spesifikasi mumpuni yang dibekali dengan prosesor S n a p dragon 4 1 0 Quadcore 1.2 GHz Cortex-A53 dengan RAM 2 GB dan memori internal 16 GB. Smartphone yang mengusung layar 5.5 inci dengan resolusi HD, 1280x720 piksel, ini juga dipersenjatai dengan kamera belakang 13 MP, serta kamera depan 5 MP. CEO Wiko Mobile Indonesia Dwi Lingga Jaya menjelaskan, Pulp FAB juga akan mengusung fitur Floating Video Player di mana para pengguna bisa menikmati video dan melakukan aktivitas yang lain secara bersamaan (multitasking video). Para pengguna bisa memperkecil tampilan video ketika akan menampilkan aplikasi lainnya pada layar smartphone. “Pulp FAB ini akan menyasar segmen yang lebih luas, mulai enterpreneur, pekerja kantoran sampai mereka yang berusia muda,” katanya dalam siaran persnya. Tidak hanya itu, gadget ini juga tampil dengan desain memukau, menggabungkan efek bingkai premium-metallic dengan soft leather back-cover. “Itu baru sebagian kecil fitur dan teknologi yang dimiliki oleh Pulp FAB, masih banyak fitur canggih lainnya yang dimiliki smartphone ini. Smartphone canggih ini juga bakal dibanderol dengan harga terjangkau,” ungkap Dwi Lingga Jaya. Sementara itu, CSO Wiko Mobile Indonesia Sung Khiun menambahkan, peluncuran Pulp Fab akan disertai dengan penawaran khusus, “Kehadiran smartphone ini semakin menarik dengan adanya penawaran khusus dari Tri. Salah satu operator GSM dan penyedia layanan internet di Indonesia,” terangnya. Meski demikian, Pabrikan asal Prancis tersebut masih merahasiakan harga yang akan dipasarkan. Rencananya, Wiko Pulp FAB ini akan meluncur di Indonesia pada akhir Januari mendatang.(jpnn/han)

Smartfren

Terbuka untuk Network Sharing Perusahaan telekomunikasi Smartfren mengaku membuka diri untuk berbagi infrastruktur telekomunikasi 4G LTE selama memberi nilai untuk perusahaan dan pelanggan. Presiden Direktur Smartfren Merza Fachys mengatakan, pihaknya mendukung dan antusias dengan konsep berbagi jaringan aktif (active sharing), namun sejauh ini belum ada pihak yang membicarakan hal itu secara formal d e n g a n Smartfren. Merza berkata, hal macam ini dapat menekan anggaran investasi perusahaan telekomunikasi yang sangat besar. “Dahulu 10 operator seluler bangun infrastruktur yang sama untuk melayani pelanggan di suatu daerah. Ini pemborosan nasional,” kata Merza usai jumpa pers di Jakarta, Senin (25/1). Namun, Merza menggarisbawahi urusan teknis dalam langkah berbagi jaringan, termasuk soal tagihan dan membuat agar tidak ada gangguan sinyal yang menyebabkan layanan buruk. Baru-baru ini, operator seluler Indosat Ooredoo dan XL Axiata melakukan kerja sama jaringan 4G LTE untuk multi operator radio access network (MORAN). Hal ini memungkinkan operator untuk memberikan jangkauan jaringan lebih luas. Sejauh ini, Indosat dan XL melakukan kerja sama jaringan 4G LTE di kota Banyumas, Surakarta, Batam, dan Banjarmasin. Dari pemerintah sendiri, dalam hal ini Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara berkata, akan membuatkan regulasi khusus yang memungkinkan operator berbagi jaringan demi efisiensi. “Ujungnya kalau ini tercapai, konsumen akan lebih diuntungkan karena tarifnya lebih murah,” tutur Merza. Selama ini, konsep berbagi infrastruktur telekomunikasi di Indonesia sifatnya masih pasif (passive sharing) di mana konsep berbagi hanya dilakukan pada komponen non-elektronik seperti menara, generator listrik, baterai, dan sebagainya. Dengan konsep aktif, maka pemanfaatan infrastruktur bersama bisa dilakukan pada komponen elektronik seperti radio akses. Hal ini memang menguntungkan bagi operator seluler, namun Merza berpendapat tidak menguntungkan bagi vendor yang menyediakan komponen infrastruktur seperti Nokia, ZTE, Huawei, sampai Ericsson.(cnn/han) REDAKTUR: dewi yuhana, LAYOUTER: gga


SELASA, 26 januari 2016

6

SAKIT: Punggung terkadang terasa sakit dan tidak diketahui penyebabnya.

Kenali Penyebab Nyeri Punggung Bawah HAMPIR setiap orang pernah mengeluhkan nyeri punggung bawah. Terkadang nyeri yang Anda alami tidak diketahui dari mana asalnya dan rasanya sangat intens sehingga mengganggu Anda mengerjakan tugas-tugas. Sementara penyebab pasti sakit tidak jelas, cedera otot punggung atau ligamen dapat menyebabkan nyeri punggung bawah akut.

Kadang-kadang, trauma seperti jatuh atau kecelakaan mobil dapat menyebabkan nyeri punggung bawah. Berikut adalah beberapa faktor yang mungkin dapat menyebabkan nyeri punggung, seperti dilansir dari Zeenews, Sabtu (23/1/2016). Otot tegang karena tekanan beban Mengangkat beban berat bisa

membuat otot punggung dan ligamen tulang belakang menegang. Secara bersamaan, kondisi tersebut membuat nyeri pinggang yang menyiksa. Postur yang buruk Postur duduk yang buruk merupakan salah satu penyebab nyeri punggung bawah. Postur yang buruk dapat memberikan tekanan yang tidak perlu pada

cincin tulang belakang Anda dan menyebabkan nyeri pinggang. Kebiasaan membungkukkan punggung Sering membungkuk dapat menjadi kesalahan lain karena itu akan meningkatkan tekanan pada tulang belakang Anda. Orang yang pekerjaannya memerlukan jumlah waktu yang banyak untuk duduk menyelesaikan tugas-tugas harus

belajar bagaimana membungkuk dengan benar untuk membantu mengurangi tekanan pada tulang belakang. Masalah degeneratif Kondisi degeneratif seperti stenosis tulang belakang, arthritis dapat menyebabkan nyeri punggung bawah. Kondisi lain seperti spondilitis, spondylosis, ginjal dan masalah kandung

kemih, kehamilan, kanker dapat mengakibatkan nyeri punggung bawah juga. Untuk menjaga punggung Anda sehat atau mencegah sakit punggung, Anda harus belajar untuk meningkatkan kondisi fisik Anda saat melatih mekanika tubuh yang tepat. Selain itu, penting juga untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat memicu rasa sakit.(hel/okz/jon) foto-foto: net

7 Minuman Terbaik Diminum Sebelum Sarapan Setelah semalam perut tak terisi apa-apa, ada baiknya jika kamu mengisi perut dengan minuman. Daripada makanan, minuman lebih dibutuhkan karena tubuhmu pasti mengalamai dehidrasi setelah berjam-jam tidak minum. Rutinitas pagi hari perlu dimulai dengan asupan minuman yang baik, yang bisa menyegarkan sekaligus membuang racun dan zat sisa di dalam. Namun minuman apa yang baik diminum ketika pagi hari? Catat berikut ini.

yang asam dan segar seperti lemon. Air lemon sangar baik mengganti elektrolit tubuh yang hilang selama tidur, membersihkan usus, meredakan nyeri sendi dan kram otot.

• Air putih Air putih adalah minuman terbaik membersihkan tubuh dan menggantikan cairan tubuh yang hilang. Minum air putih bisa mempercepat metabolisme di pagi hari sebesar 25%. Minum paling tidak 2 gelas air atau sekitar 500 ml.

• Jus sayur Jus sayur dan buah seperti sawi dan nanas atau jus wortel sangat baik sebagai pengganjal perut. Bukan hanya mengandung nutrisi lengkap, menggantikan cairan tubuh yang hilang, tapi juga bisa menjaga berat badan. Jus sayur juga sangat baik melancarkan pencernaan.

• Air lemon Air lemon, bagi hangat maupun dingin mampu memberi asupan vitamin dan mineral yang menyegarkan tubuh. Kamu juga bisa lebih melek setelah minum sesuatu

• Jahe hangat Jahe anget sangat cocok menemani pagi yang segar. Mampu membuatmu lebih melek dan siap menghadapi hari. Jahe kaya akan vitamin C dan magnesium, melancarkan peredaran darah dan membantu meredakan stres.

• Air bawang putih Bisa bayangkan seperti apa rasanya? Tak begitu enak memang, tapi ternyata menggerus bawang putih dan mencampurkannya ke dalam

air hangat dan diminum bisa melancarkan sirkulasi darah, meningkatkan fungsi liver dan membersihkan tubuh. • Jus kunyit Ingin minum jamu di pagi hari? Maka pastikan kamu memilih jamu kunyit asam di pagi hari. Kunyit sangat ampuh membersihkan tubuh karena kaya antioksidan sehingga mampu menurunkan kolesterol, mencegah kanker, antibakteri dan anti-inflamasi. • Teh hijau Secangkir teh hijau kaya antioksidan mampu menstimulasi metabolisme dan meningkatkan imun tubuh, menurunkan kolesterol dan membantu menjaga berat badan. Jika kamu tak punya teh hijau, teh hitam pun bisa diminum pagi tanpa gula, sangat baik membersihkan usus dan menghangatkan tubuh, dan pastinya membuatmu makin melek. Jadi, selain air putih kamu bisa minum minuman di atas untuk memulai hari yang segar. Pastikan kamu minum di pagi hari ya sebelum mulai sarapan. (vml/jon)

TERBAIK: Minum air putih untuk menggantikan cairan yang hilang di dalam tubuh.

Manfaat Minum Minuman Hangat di Pagi Hari ADA alasan lain Anda harus beralih dari minuman dingin ke minuman hangat. Karena, ada sejumlah manfaat dari minum minuman hangat. Baik itu air putih, teh hijau maupun susu yang disajikan dalam kondisi hangat, semuanya memberikan manfaat bagi kesehatan. Berikut manfaat minum minuman hangat bagi kesehatan seperti dikutip dari Boldsky, Senin (25/1/2016) Menjaga Anda Stabil Minum segelas air putih hangat membuat tubuh Anda stabil dan seimbang. Tubuh menjadi lebih siap beraktivitas dibanding minuman dingin yang cenderung manis dan dapat membuat lemas karena mengantuk. Meningkatkan Metabolisme Minum secangkir teh hijau hangat dapat membantu meningkatkan metabolisme. Hal inilah yang membuat teh hijau bermanfaat diminum ketika ingin menurunkan berat badan. Membunuh bakteri Air hangat dapat membunuh semua bakteri dan organisme berbahaya. Dengan begitu, minum air hangat dapat mencegah Anda terserang flu atau diare yang disebabkan oleh bakteri. (jjs/okz/jon)

Bahaya, Ini Alasan Kamu Tak Boleh Makan Kentang Sebelum Hamil Wanita yang ingin hamil pasti akan memastikan dirinya sehat secara fisik dan siap secara mental. Bukan hanya itu, asupan nutrisi dan pola makan yang sehat pasti tak luput dari perhatian. Tapi ada satu sayuran yang sebaiknya kamu dihindari sebelum mulai hamil karena makanan ini bisa menimbulkan masalah saat kamu hamil nanti. Makanan itu adalah kentang.

Menurut sebuah penelitian, wanita yang ingin hamil sebaiknya tidak makan kentang dalam bentuk apa pun ketika merencanakan kehamilan. Ini dikarenakan kentang memiliki kandungan tertentu yang bisa menyebabkan wanita hamil mengalami gestational diabetes, yaitu kondisi tubuh diabetes yang hanya terjadi pada saat hamil. Wanita yang mengalami gesta-

tional diabetes bisa mengembangkan pre-eklamsia dan hipertensi yang membahayakan perkembangan janin. Karena tubuh akan mengalami fluktuasi hormon yang tidak menentu, tubuh bisa mengembangkan kondisi gestational diabetes dan membahayakan janin. Hal ini bisa diperparah dengan konsumsi kentang. Dalam penelitian tersebut juga menyebutkan bahwa kondisi tiap

wanita bisa berbeda-beda. Ada yang memang mungkin mengalami kondisi tubuh gestational diabetes karena dipicu makan kentang, ada juga yang tidak. Beberapa wanita mungkin justru akan bisa menurunkan potensi serangan gestational diabetes dengan makan sayuran dan buah-buahan apa pun, termasuk kentang. Tentu saja penelitian ini masih bu-

tuh dikembangkan lagi dan penelitian menunjukkan bahwa hanya dalam kasus makan berlebihan lah kentang bisa membahayakan kandungan. Jika kamu makan dalam porsi wajar, tidak berlebihan, sayur ini tetap aman selama kamu hamil. Namun untuk langkah pencegahan, kamu sebaiknya tidak makan kentang ya agar proses kehamilan berjalan dengan lancar Ladies.(vml/jon) REDAKTUR: jons, LAYOUTER: gga


SELASA, 26 JANUARI 2016

7

SMK PIM - Terdepan Dalam Pilihan

Uji Wawasan Siswa Melalui Uji Komprehensif MALANG – Sabtu, 16 Januari 2016, SMK PUTRA INDONESIA menyelenggarakan uji komprehensif untuk mengevaluasi dan menguji kemampuan peserta didik secara menyeluruh tentang kompetensi Kimia Industri yang telah mereka peroleh selama pelaksanaan praktek kerja industri (Prakerin). Dalam kegiatan tersebut SMK Putra Indonesia Malang mengundang 12 perusahaan untuk menilai laporan hasil prakerin siswa kelas XII. Anas Farchrudin, Quality ProdIST

UJIAN: Suasana Uji Kompre­ hensif yang diselenggarakan SMK Putra Indonesia.

uct Supervisor PT. Indolacto Pasuruan menuturkan pelaksanaan kegiatan Prakerin memberikan manfaat besar bagi siswa. “Mereka akan mengenal apa itu dunia kerja, teknologi yang dipakai hingga peraturan yang ditetapkan oleh perusahaan”, ungkapnya. Dalam kesempatan tersebut, dia juga memberikan nasehat bagi siswa siswi SMK PIM yang akan lulus nanti. “Siapkan diri anda untuk berkompetisi, terus update pengetahuan dan kompetensi serta kuasai seven habbits, anda pasti sukses”, ungkapnya. Pelaksanaan ujian komprehensif turut dihadiri oleh industri gula, plastik, obat-obatan, hingga industri minuman dan penyedap rasa. Pelaksanaan uji kompre-

hensif mewajibkan siswa SMK PIM untuk mempresentasikan laporan yang telah disusun. Kegiatan apa saja yang mereka kerjakan disajikan dalam bentuk laporan kegiatan. “Deg-deg-an sih, tapi kami siap, karena apa yang kami tulis dan presentasikan memang itulah yang kami peroleh selama pelaksanaan Prakerin”, ujar Zahra, siswa SMK PIM kelas XII. Kepala SMK PIM, Dian Pur-

namawati, S.Si menuturkan Prakerin di industri merupakan kesempatan bagi siswa untuk mengaplikasikan ilmu yang diperoleh di sekolah di dunia industri. “Ini adalah amanah dari Kementerian Pendidikan bahwa pendidikan kejuruan harus cocok dengan kebutuhan yang ada di industri, di sekolah mereka mendapatkan teori dan aplikasi keilmuannya dapat mereka dapatkan pada saat Prakerin,” pungkasnya.(*/han)

Membuka PENDAFTARAN siswa baru Gelombang Kemitraan tahun ajaran 2016 - 2017. Dan dapatkan potongan DPP 50%*

SMK PUTRA INDONESIA MALANG Jl. Barito 5 Malang Jawa Timur Contact Person : 085.633.008.05 | 081.333.633.605

SMPK KOLESE SANTO YUSUP 2 LAILIL HIDAYAH/ MALANG POST

Program KBY, Siswa Berbagi dengan Tukang Becak

SERIUS: Siswa SMAN 8 Malang serius mengerjakan soal Try Out Kota Malang.

Siswa Kelas XII Mulai ’Dihajar’ Try Out MALANG – Seluruh siswa kelas XII SMA di Kota Malang sejak Senin (25/1) tengah mengikuti try out pertama yang diadakan oleh Dinas Pendidikan Kota Malang. Sementara itu, bagi SMAN 8 Malang, kegiatan kemarin merupakan try out kedua. Sebelumnya, mereka telah menyelenggarakan try out sekolah dengan sistem Computer Based Test (CBT). Try out yang diselenggarakan Dinas Pendidikan Kota Malang kali ini menggunakan sistem Paper Based Test (PBT). “Ada beberapa sekolah yang belum siap jika melaksanakan try out secara CBT,” ujar Kasi

Kurikulum Pendidikan Menengah Dinas Pendidikan Kota Malang, Budiono. Oleh karena itu, try out kota diselenggarakan secara PBT, meskipun sebagian besar SMA di Kota Malang akan menyelenggarakan ujian nasional dengan sistem CBT. Tahun ini, Dinas Pendidikan Kota Malang akan menyelenggarakan try out sebanyak dua kali. Pada mulanya, try out kota akan dilakukan sebanyak tiga kali. Akan tetapi, siswa SMA harus mengikuti ujian sekolah sehingga jadwal untuk try out ketiga harus digeser oleh ujian sekolah. Budiono berharap, pi-

hak sekolah juga menyelenggarakan try out untuk menunjang persiapan mereka menghadapi ujian nasional. Sementara itu, selain mengikuti dua kali try out kota, siswa SMAN 8 Malang juga akan mengikuti try out sekolah sebanyak dua kali. Try out sekolah yang pertama telah dilaksanakan Senin (18/1) lalu. “Dengan try out sebanyak empat kali dan pemantapan setiap harinya, kami rasa sudah cukup untuk mempersiapkan siswa menghadapi ujian nasional,” ungkap Waka Kurikulum SMAN 8 Malang, Elis Ristyorini kepada Malang Post.

Setelah mengikuti try out, guru bersama siswa melakukan pembahasan soal-soal tersebut. Siswa secara bersama-sama melakukan pembahasan untuk menjawab soal-soal try out. Harapannya, pada saat muncul soal seperti yang ada pada try out, siswa dapat mengerjakan soal tersebut dengan benar. Sejauh ini, siswa SMAN 8 Malang telah mengikuti program pemantapan. Program tersebut dilakukan untuk memberikan pemantapan kepada siswa kelas XII khusus untuk mata pelajaran pada ujian nasional. “Semester satu kemarin,

kelas XII masuk jam ke-nol untuk mengikuti pemantapan,” tambahnya. Sedangkan pada semester dua ini, siswa kelas XII mengikuti pemantapan pada sore hari setelah jam pelajaran usai. Menurut Elis, siswa kelas XII perlu diberikan pemantapan lagi agar lebih siap menghadapi ujian nasional. Selama program pemantapan, siswa diberikan modul yang berisi paket soal untuk setiap mata pelajaran pada ujian nasional. Harapannya, pada saat ujian nasional, siswa benar-benar siap dan mendapatkan nilai maksimal.(mg1/han)

MALANG - Siswa SMPK Kolese Santo Yusup 2 berbagi sembako kepada 99 tukang becak, Minggu (24/1/16). Satu persatu tukang becak dari Paguyuban Becak Simpang Borobudur berdatangan ke sekolah. Wajah lelah mereka tampak senang setelah menerima bingkisan dari pengurus OSIS yang bertugas membagikan. “Terimakasih kami ucapkan kepada guru dan siswa. Kami sangat senang sekali atas bantuan ini. Semoga hubungan (paguyuban becak Simpang Borubudur) dengan sekolah semakin baik,” ucap Yanto, salah seorang tukang becak kepada Malang Post. Dia mengungkapkan, pembagian sembako tersebut bukan yang pertama dilakukan SMPK Santo Yusup 2. Kegiatan sama juga sering dilakukan sekolah ini di momen-momen lainnya. Untuk itu, kelompoknya juga perlu melakukan kebaikan yang sama. Misalnya dengan upaya-upaya pengamanan di lingkungan sekolah atau di luar sekolah yang berhubungan dengan siswa. “Pernah, HP salah satu siswa tertinggal di becak, ya esoknya kami kembalikan ke sekolah,” ujarnya. Bagi sembako kali ini dilakukan dalam rangka program KBY (Kado Buat Yesus). Kepala SMPK Kosayu 2 Lusia Ari Kriswati mengatakan, program ini merupakan agenda rutin yang biasanya digelar usai Hari Natal. Tujuannya ingin menanamkan sikap bela rasa dalam diri siswa agar peduli kepada sesame, khususnya mereka yang membutuhkan. “Sikap inilah yang diajarkan Yesus yang harus diteladani oleh anak-anak,” kata dia. Dalam KBY, banyak hal dapat dijadikan pembelajaran oleh siswa. Bakti sosial yang dilakukan akan menyadarkan mereka bahwa manusia tidak bisa hidup sendiri. Dibutuhkan orang lain untuk saling membantu agar kebutuhan satu sama lain dapat terpenuhi. Tak pandang status sosial yang melekat pada diri seseorang, setiap manusia memiliki hak untuk dihargai dan dihormati. Seperti halnya dengan tukang becak. Ari menjelaskan seringkali pihaknya menjalin komunikasi dengan paguyuban becak sekitar sekolah agar membantu upaya pendidikan khususnya masalah sikap dan moral peserta didiknya. Misalnya melaporkan kepada guru jika ada siswa yang berlaku tidak pantas. “Untuk pendidikan anak, siapapun kita libatkan. Termasuk bapak-bapak tukang becak. Dan kami senang mereka bisa diajak kerjasama,” terangnya. Terkait dengan bakti sosial dalam pembagian sembako, Ari menjelaskan tidak hanya ditujukan pada paguyuban becak saja. Di momen-momen sebelumnya sekolah memberikan bantuan kepada masyarakat yang tertimpa musibah dan beberapa panti asuhan. Ketua OSIS Kathleen Meira Berta mengatakan, ada banyak manfaat yang didapat dalam kegiatan KBY. Dalam hal ini ia dan kawankawannya dapat berlatih lebih dalam lagi bagaimana berorganisasi dan menyukseskan sebuah acara. “Di sisi lain, kita mengerti bahwa menghargai dan membantu orang lain itu sangat membahagiakan dan merupakan perbuatan yang mulia,” ungkapnya.(imm/han)

IMAM/MALANG POST

BERBAGI: Pengurus OSIS SMPK Santo Yusup 2 memberikan bingkisan kepada tukang becak dalam program KBY.

Diskusi Kebangsaan di UNISMA

Bahas Grasi Hingga Amnesti Presiden MALANG – Forum Diskusi Mahasiswa Indonesia (FOSMI) menyelenggarakan diskusi kebangsaan di Gedung Usman Mansyur Universitas Islam Malang (UNISMA), Senin (25/1/16). Diskusi ini diselenggarakan karena mencuatnya kasus Din Minimi, eks anggota Gerakan Aceh Merdeka (GAM) yang meminta permohonan amnesti. Menurut FOSMI, hal tersebut merupakan bahan yang menarik untuk didiskusikan. Permohonan amnesti yang diajukan oleh Din Minimi menurut FOSMI perlu dikaji ulang oleh pemerintah. “Pemerintah harus melakukan peninjauan ulang tentang perjanjian antara pemerintah Indonesia dengan GAM,” ujar narasumber diskusi, Lukman Wahyudi, mahasiswa S2 Hukum Universitas Brawijaya. Menurutnya, perjanjian Helsinki harus ditinjau kembali, apakah kedua pihak telah memenuhi perjanjian tersebut. Selain itu, lanjutnya, harus ada penyamaan data antara Badan

LAILIL HIDAYAH/ MALANG POST

DISKUSI: Lukman Wahyudi, Mahasiswa Magister Hukum Universitas Brawijaya memimpin diskusi kebangsaan di UNISMA.

Intelijen Negara (BIN), polisi, dan pemerintah Indonesia. Hal tersebut dilakukan untuk mendapatkan keakuratan data di antara ketiga pihak tersebut. Setelah meninjau perjanjian Helsinki dan melakukan penyamaan data, pemerintah baru bisa menentukan langkah tentang pemberian amnesti kepada Din Minimi. Selain Lukman, diskusi kebangsaan yang mengusung tema “Grasi, Amnesti dalam Perspektif Rekonsiliasi Anak Bangsa, Benarkah?” itu juga menghadirkan Tri Indra, mahasiswa S2 Universitas Indonesia sebagai narasumber. Diskusi kebangsaan yang digelar kemarin merupakan salah satu wadah bagi mahasiswa untuk lebih mendalami tentang proses pemberian amnesty, yang merupakan kewenangan presiden atas pertimbangan DPR. Pemberian amnesti membutuhkan proses panjang yang harus dipahami oleh mahasiswa, terutama mahasiswa hukum.

Selain diskusi kebangsaan, FOSMI juga menyelenggarakan diskusi dengan tema lain yang sedang hangat. Di antaranya diskusi tentang materi mata kuliah. “Kami juga ada diskusi mingguan yang membahas materi kuliah,” ujar penanggung jawab FOSMI, Mas’udi. Menurutnya, FOSMI dibentuk untuk menanamkan jiwa nasionalisme pada diri mahasiswa. Dengan adanya FOSMI, diharapkan dapat mewadahi mahasiswa untuk mengasah potensi yang ada. Diskusi kebangsaan yang dilakukan oleh FOSMI membahas tentang isu-isu pemerintahan yang sedang hangat. Selanjutnya, diskusi yang telah mereka lakukan akan dibentuk menjadi sebuah buku. Saat ini, mereka sedang menyusun buku tersebut. Salah satu isi buku adalah diskusi kebangsaan yang diselenggarakan Senin (25/1) kemarin di Unisma. Harapannya, apa yang telah mereka diskusikan dapat dibaca oleh masyarakat.(mg1/han) REDAKTUR: HANA, LAYOUTER: ABDEE


YUK

REUNIAN !

selasa, 26 januari 2016

Buat sobat M-Teens yang saat ini duduk di bangku SMP, pernah nggak sih ngerasa kangen sama masa SD dulu? Yang SMA juga gitu, pasti nggak jarang deh ngerasa pengen balik ke SMP, ngerasin suka duka bareng temen se-geng. Aduh, rindu yang sangat bergejolak dan tak tertahankan ya, hehe. Ngobrol lewat chatting atau media sosial pun kadang nggak cukup untuk “menyembuhkan” kerinduan ini. Yah, terus gimana dong? Guys, yuk reunian! Mungkin itulah kalimat yang tiba-tiba terlintas di pikiran kalian. Langsung deh ambil handphone dan mengetiknya di group chatting temanteman sesama alumni sekolah. Tanggapannya pun beragam, a d a

yang langsung menjawab “Ayo!”, ada yang baper dan menjawab “Ayoo, kangen banget nih sama mantan. Eh, sama kalian maksudnyaa, hehe.” ada pula yang menanggapi dengan nada sedih karena merasa sangat nggak mungkin untuk mengikuti reuni. Hm, padahal rencana pertemuan ini baru lewat chatting aja ya, tapi sudah heboh begitu. Nah, kalau sobat M-teens sendiri gimana nih? Sering nggak sih ikut reuni yang diadakan sama temen-temen di sekolahan yang dulu? Hm, ternyata lumayan banyak yaa. Sekitar 75% responden mengaku selalu antusias kalo ada kabar reunian. Kenapa begitu ya? Apa sih yang membuat momen pertemuan ini menjadi begitu dinantikan? Because school changes people into the person they said they’d never become. Kita pasti membayangkan perubahan apa aja yang terjadi sama temen-temen sekolah dulu. Mungkin jadi lebih tinggi, lebih gemuk, ganti model rambut dan masih banyak lagi. “Kejutan” kecil ini lah yang menjadikan reuni sangat dinantikan, termasuk oleh Cicilia Dewinta, siswi SMK Negeri 2 Malang. “Aku sendiri juga mengalami perubahan sejak lulus SMP. Karena itu jadi pengen tahu kayak gimana sih temenku

8

sekarang. Itu pun bisa jadi bahan obrolan yang nggak ada habisnya,” ujarnya. Nggak Cuma berubah dari penampilan fisik ya, tapi bisa berubah sifat dan kebiasaannya. Temen lama yang dulunya pendiam, nggak menutup kemungkinan bisa jadi sangat periang dan hobi bercanda. Nah, kalau dari mereka ada perubahan baik atau ilmu baru yang bisa kamu ambil dari mereka, reuni kamu jadi sangat bermanfaat ya. Reuni nggak selalu harus dilakukan dengan sekadar nongkrong bareng atau bertamasya ke tempat wisata. Bisa juga lho, kamu dan teman-teman melakukan aksi sosial seperti yang dilakukan Melinda Fitriani, siswi kelas XII SMA Negeri 3 Malang. Ia bersama dengan teman-teman SMP sepakat untuk mengumpulkan buku-buku dan pakaian bekas layak pakai dan disumbangkan ke panti asuhan. Disana nggak Cuma jadi ajang reunian, tapi juga sharing ilmu, bercanda dan cerita banyak hal sama anak-anak panti asuhan. “Ini reuni yang paling berkesan buat aku. Karena bisa ngelihat anak-anak yatim piatu yang bahagia banget nerima sumbangan dari kita, itu nggak bisa aku lupain. Bangga juga punya temen-temen yang jiwa sosialnya tinggi. Kami pun sepakat menjadikan kegiatan ini sebagai agenda rutin setiap 2 tahun sekali,” ujarnya. Wah, salut deh...(*/oci)

Reva Pradistira SMA Negeri 2 Malang

Harus Berkesan “Setiap diadakan reuni, kegiatannya harus berkesan. Nggak peduli berapapun anggota yang ikut. Karena gimanapun juga, moment ini nggak selalu ada dan mungkin beberapa tahun lagi udah nggak ada yang inisiatif buat mengadakan reuni. Nggak harus dengan pesta yang besar. Cukup tempat yang sederhana dan ada banyak waktu buat sharing satu sama lain.” (*/oci)

Laili Nur SMK Negeri 1 Singosari

Terjebak Nostalgia “Yaa yang namanya reunian, nggak menutup kemungkinan buat ketemu mantan. Bahkan buat aku, itu moment khusus buat bisa ngobrol dengan santai sama doi. Kadang sih aku jadi terjebak nostalgia, keinget masa-masa pacaran di sekolah dulu, hehe. Tapi tetep dikontrol sih, jangan sampe Cuma gara-gara dia baik sama aku selama reuni, aku ngebet pengen balikan. Kan nggak banget, hehe.” (*/oci) TEKS : NABILLA HEFIN RACHMAWATI (POLTEKKES MALANG) MODEL : Mohammad Zachary Al Fattah & Valentino Andreas Prasetyo (SMK Penerbangan-Malang) FOTOGRAFER : HARJA GUNADI (UNIVERSITAS BRAWIJAYA)

Sukma Devina SMA Negeri 3 Malang

Yang Penting Hemat “Reuni tentu nggak merugikan, malah wajib buat diikuti. Menurutku sih, acara keakraban kayak gini ya nggak perlu keluar uang banyak. Soalnya aku tipe orang yang hemat banget. Sebelum ikut reuni, aku tanya dulu patungan uangnya berapa. Kalo cocok, ya baru ikut. Kalo kemahalan, aku cari alasan deh buat nggak dateng, hehe.” (*/oci)

Bagus Putra SMA Negeri 6 Malang

Pengen Balik ke Masa Lalu “Topik utama pas reuni ya apalagi kalo bukan kenangan selama sekolah dulu. Kejadian-kejadian kocak, serem, gokil, bahagia semuanya pasti diomongin lagi, Kadang gitu ngerasa baper, kangen banget sama masa-masa itu. Pengen balik lagi ke jaman-jaman SD-SMP yang nggak terlalu ribet kayak SMA sekarang, hehe.” (*/oci)

REDAKTUR: dewi yuhana, LAYOUTER: siti


H UKUM HUKUM

SELASA, 26 januari 2016

Dibutuhkan Peran Stakeholder

9

RABU, 20 JANUARI 2016

9

Keterlibatan Anak-Anak Dalam Kriminalitas Kian Tinggi

Tarif Satu Jam Kencan, Rp 1,5 Juta

MALANG - Sungguh memprihatinkan, keterlibatan anak-anak menjadi korban tindak kekerasan, melakukan kriminalitas maupun asusila di tahun 2015 cenderung MALANG – Bisnisperkara wanitayang pangmeningkat. Khusus digilan di Polres Kota Malang, sebenarnya tangani Malang Kota, dengan sudah suburtembus di tahun 1980korbantumbuh anak-anak angka 52 an. Kala cewek-cewek berginco kasus, 20itu perkara tindak kriminalitas bergaya gedongan ini, tarif sekali dilakukan anak-anak. kencannya pun jauh relative mahal Kasatreskrim Polres Malang Kota, dibanding hunian lokalisasi. MereAKP Tatang Prajitno Panjaitan, ka pun (25/1) sudah terkoordinir, ada yang Senin mengungkapkan, bahpopular dengantahun pangkalan (rumah wa pihaknya ini akan lebih focus pada perkara hubordil) Jalanpenanganan Bandung, Tlogomas, kum yang bahkan meibatkan anak-anak Trunojoyo nongkrong di baik mereka yang pelaku ataupun sebuah hotelJalan KH Hasyim sebagai korban.

“ Kami dan semuanya pasti punya harapan kalau bisa tidak ada lagi perkara hukum yang melibatkan anak-anak, baik yang menjadi pelaku ataupun sebagai korban. Namun fakAsyari. tanya ada di kehidupan masyarakat, Setelahitusemua itu kolap, kejadian justru bordil masih meningkat” kemudian bisnis esek-esek ini urai perwira pertama polisi yang beralih kemasan. Yakni, sang akrab disapa Tatang ini. penghibur disatukan Lantas sengaja diapun tidak mengurai, 20 dalam melainkan perkarasebuah dengan rumah, tersangka anak-anak bertebaran indekos dan kepolisian, coordinayang ditangani pihak tor tingggal lewat telepon rincinya adangontak enam perkara pencubila Kemasan rian,ada satuorder kasuskencan. pengeroyokan, dua kasus pencabulan, lagiaman, memini nampaknya jauhsatu lebih bawamenggurita lari anak, serta perkara dan sulitsatu dipantau penganiayaan, dan sembilan kasus jejaknya. kekerasan anak.

Tatang menambahkan, rincian 52 perkara dengan korban anak-anak diantaranya 33 kasus kekerasan anak. Ada pula 12 perkara persetubuhan, dan 7 perkara pencabulan. Ia berujar, Namun demikian, tugas petugas Polda polisi melaksanakan menegakJatim tetap bisa mata kan peraturan yangmengendus dibuat pemerintah. rantai bisnisketika ini,walaupun dalam Karenanya ada laporan yang penggerebekan yang dijadikan melibatkan anak-anak, pihaknya harus tersangka dua menerimahanyalah pengaduan itu.germo atau coordinator cewek-cewek panggi“Entah apakah dalam penanganlan Yakni HSN warga nyaini. nanti adaberinisial penyelesaian secara Jalan Danau Luar,atau Desaada Lesanpuro, kekeluargaan, diversi dan DS warga Jalan Kebonsari, penahanan kepada sang anak karena sudah beberapa kali melakukan Sukun. tindakan kejahatan serupa. Jadi Keduanya pun Senin lalu diakesemua jukan ke penanganannya persidangan PNmelihat Kota perkaranya,” ungkapnya.

Kapolres Malang Kota AKBP Decky Hendarsono menambahkan, dalam kasus kejahatan yang melibatkan pelaku dan korban anak, tidak hanya menjadi tugas polisi. KepoliMalang, dipimpin Ketua sian sendiri bertugasoleh memproses Majelis Hakim Rina Indra laporan yang masuk.” NamunJanti, lebih dengan kesaksian pihak dari itu, agenda diperlukan kerjasama denhotel. Keduanya didakwa melakugan stakeholder dalam menangani kan kegiatan mucikari, yang dipersoalan hukum yang melibatkan tangkap padaujar Oktober anak-anak,” Decky.tahun lalu di Polisi, sebuah hotel ternama di kota lanjut mantan kapolres Batu, kembang ini. ini dalam menangani kasus anak-anak Sedangkan cewek itu yang juga harus teliti.dua Stakeholder bisa terdiri dari SKPD di pemerintah kota mereka suguhkan kepada pemesan atau lembaga swadaya mandiri, yang kencan, digerebek di hotel terpisah fokus terhadap persoalan anak. Apaladengan pasangannya masing-masgi tindak kriminalitas yang melibatkan

HUKUM

usia di bawa umur ini terus terjadi di tahun 2016. Awal Januari ini saja, kata dia, seorang anak ditangkap karena terlibat perampokan di sejumlah tempat di ing. mulut cewek panggilan kotaDari pendidikan ini. Kemudian, seinilah, polisi berhasil mengetahui orang remaja berusia 16 tahun juga peran HSNoleh danjajaran DS. Polsek Blimbdiringkus Modus dilakukankedua ing, karenayang mencuri sepeda motor, terdakwa, menggunakan dan itu menjadi pencurian media kelima komunikasi menawarkan kalinya yang BBM dia lakukan. cewek binaannya kepada calon “Artinya, bantuan dari seluruh pelanggan. pihak sangatCaranya, dibutuhkanmenginvite dalam menPin BBkriminalitas kepada pemesan, setelah gentas melibatkan anak. Yang paling utama adalah pengaitu keduanya pun juga bertindak wasan orang terdekat keluarga. mencarikan kamaryaitu hotel. SeSeluruh elemen harus bekerja sama,” dangkan satu cewek bookingan, pungkas Decky. (Ica/lyo)

Gaya Baru, 2 Kg Ganja Dikintirkan ke Sungai

tarifnya dia bandrol Rp1,5 juta namun bila dua cewek dapat diskon sehingga harganya menjadi Rp2,8 juta dengan masa kencan antara 1 sampai 2 jam. Dari harga kencan Rp1,5 juta itu, pembagiannya sang cewek Rp1 juta, mucikari Rp500 ribu. Untuk menarik pemesan, terdakwa juga menyiapkan foto dan profil wanita wanita panggilan itu KAMIS, 14 JANUARI melalui BBM. JUMAT, 15(mg12/lyo) JANUARI 2016 2016 9 9 Tatang Prajitno Panjaitan

Pengungkapan jadi Kado Alih Tugas Singgamata IRA RAVIKA/MALANG POST

AGUNG PRIYO/MALANG POST

PANEN TERSANGKA: Kapolres Batu AKBP Leonardus H Simarmata P menunjukkan barang bukti biji ganja, plus dua tersangka.

BAHAGIA DAN SEDIH: Ali Firdaus, tahanan kasus asusila ketika menikahi Lelisia Dokter :terkena “Mbah,penyakit untu sampeyan wis ompong Bejo danseorang Slamet (agak tuli) dan kebetulan kelamin, sidiBoy pergi BuKarena Bariah kelahiran Madura nginep sebuah hotel diPAKIS Mapolres ......... tak pasang sing anyar yo?” – Waw… 2 Kg ganja kering berinisial AM, 30 tahun yang berada di sedang melayat tetangga. Sepanjang jalan pada Sebelum seorangtidur dokter spesialis kulit mewah. dia telpon Roompenyakit Service (RS) untuk dalam kemasan tas plastic plus dilapisi sungai tak jauh dari rumahnya untuk Kakek : “ Boleh, boleh tapi sing apik yo ? nuju pemakaman keduanya bercakap-cakap Malang, kemarin. kelamin... pesen sarapan pagi agar paginya gak perlu repot. lakban, ditemukan terbuang di aliran memancing. Ketika sedang mencari ..... : Dokter : “ Mesti Mbah…kwalitas bagus.. •Bejo: “Met.. cepetan.... langite wis mendung.” Sungai Kedungboto, Desa Kedungrejo, tempat memancing, saksi curiga dengan Kakek : “ Nanging regone piro? Ojo larangSetelah diperiksa, dokternya bilang.. ”Ini penyakit Badriah : “Saya mau pesan sarapan untuk besok pagi ya, •Slamet: “Opo??! mayite (mayat) Kecamatan Pakis, kemarin. Milik siapa benda yang terbungkus rapi tas plastic larang loh” berbahaya… kelamin Bapak harus diamputasi agar tolong dicatat, saya minta diantar ke kamar jam 6 pagi, janmlembung..?” dan akan dipasok kemana daun yang dan tertutup rapat lakban. tidak menjalar ke mana-mana’’ Dokter : “Murah koq Mbah ....... cuma rong gan telat ya sebab saya ada rapat” •Bejo: “Wah, saiki langite malah wis grimis..!” Lantas dia pun memungutnya, dan bisa mematikan syaraf pengisapnya yuto rupiah.” RS : “Mau pesan apa Bu?” •Slamet: “Hahh?? mayite mringis?? Waduh itu ? hingga kini bang bukti yang ketika diamati dia makin curiga bahwa Responnya Boy lemas dan Kakek “Yo wis ........ pasangen akunyaris tak mangap aku mulai wedhi iki Jo....” Badriyah : :“Saya maulangsung pesan Bret-Jam-Bret” ditemukan oleh pemancing itu, masih bungkusan yang dipegangnya adalah putus asa… diapun minta waktu untuk berpikir... •Bejo: “Alhamdullilah, udane saiki wis dewe, larang sithik ra popo,” RS : “Apa Bu ...???” dalam penyelidikan petugas Reskoba ganja. Tak ingin dituduh macammandek...” Badriyah : “Bret- Jam-Bret.!!!” macam, saksipun menyerahkan barang Polres Malang. Dalam perjalanan pulang.... melewati •Slamet: “Hahhhh?? mayite saiki ngadek RS : “Maaf Bu apa itu bret jambret.??” Bubar untune terpasang, sangBoy kakek langsung Temuan tersebut membuka indikasi tersebut pada perangkat desa. Karena (berdiri)??! tambah wedhi aku....” praktek: sinshe sebut saja namanya Hwie, Badriyah “Sampeyan ini gimana sih, kerja di hotel mbayar biaya pemasangan untu iku nang dokter. AGUNG PRIYO/MALANG POST mendapat bahwa wilayah Kabupaten Malang, barang larangan, polisi yang •Bejo: “Woooo dasar (tuli), maksudku sinshe tradisional.. lalubudge Boy masuk.. mewah gini kok go-bego.Sampeyan bisa bahasa Inggris “Iki dok tak bayar kontan, rong yuto ..........!” ujar DUA TERSANGKA: Alap-alap pencurian motor di kampus dipamerkan di Mapolres Malang Kota. masih sangat empuk jadi jajahan pengaduan itupun juga terpaksa langite wis terang....” ndak..??Bahasa Inggrisnya roti apa??” sang kakek yang terus berlalu meninggalkan •Slamet: (semakin panik & takut) pengedar narkoba. “Kami masih belum melakukan olah TKP. Setelah memeriksa penyakitnya…, sinshe ruang RS : “Bread Bu.dokter. ..”. saiki “Opo??.. mayite mbrangkang???... Wis praktek sang Menariknya, ada dugaan bahwa ganja mengetahui siapa pemiliknya, apalagi pun berkomentar : “ Waa.. ini emang selai penyakit Badriyah : “Nah sekarang bahasa Inggrisnya apa???” wis.. aku bali mulih, wae sing ngeterke ini merupakan temuan barang bukti tersebut oleh pemiliknya sengaja dikirim Namun beberapa menitkowe kemudian, dokter belbahaya dan langka, olang Jawa bilang loe RS : “Jam Bu ....” ....!!” ganja terbesar di awal tahun 2016 ini,” lewat sungai kepada calon pembelinya. berteriak “Mbah ....Mbaaah ...tolong mbalik disek kena “Dasaaaarr raja singa…apa loe dah pigi ke doktel..??” •Bejo: Badriyah : “Lah itu kalaubudeg... roti dikasihLangit... selai terusdudu di atasnya ALANGAda pengakuan kesulitan menjangkau pulau- kali di UIN, serta 7 kali di Universitas parkir, lantaran di kota bunga ini sangat Modus ini sangat lokasi memungkinkan, ujar Kasatreskoba Polresmenarik Malang, AKP Mbah.......!!” mayitttt......!!”. dikasih roti lagi apa ndak Bread-Jam-Bread namanya, i tersangka kecil itu, untuk narkoba melakukan gampang mencuri kendaraan lantaran pengedar selamaMuhammadiyah Malang (UMM), bahSamsul pencurian Hidayat. 63 unit sepeda pulaulantaran Agung Priyo/Malang Post Boy: “ Iya ngkoh.. kata mayite dokter musti diamputasi” •Slamet: “Hahhhh??? arit..??? tak iye...dooooh Sampeyan ini gimana nggowo sih.!!!” tor, yang Imbasnya barang buktiagarkan sempat 5 kali menyikatKasatreskoba motor di begitu banyaknya jumlah memiliki 101 cara M edicuri n u r udari t n y kawasan a , g a n jkampus a t e r s e b penyitaan. u t ini dikenal TAK BERTUAN: Polres Malang, AKP sepeda SamsulmoKakek : “Lha ono opo to Dok…,? Opo duwite Hiiiiiiiii...... RS : “Ooooooh itu bu... iversitas Brawijaya (UB), Univeryang diamankan baru dua unit moKampus Unisma. tor yang beredar di kota pendidikan ditemukan oleh seorang warga sekitar terhindar dari lacakan polisi.(agp/lyo) Hidayat menunjukkan barang bukti ganja yang diamankan. Sinshe :kurang “ Haiyaa..,dasal doktel ... dikit-dikit ?” Lalu minumnya apa tah Bu ??” as Negeri Malang (UM) maupun tor yang semula oleh tersebut dilego “ Kesemuanya dilakukan dalam ini. ‘’ Sekarang ini kondisi keamanan opelasi… dikit-dikit amputasi… pellu Dokter “ Oragsoda.!!” ngono Mbah, iki Ini lhotak duwite Badriyah : :“Susu i Universitas Negeri Islam (UIN) dengan harga antara Rp2,5 juta hingga kurun waktu 7 bulan. Kendaraan hasil di kampus sangat kendor, itulah yang amputasilaaaahhh!!” sampean palsu, palsu... kabeh !!!” RS : “Pakai es Bu ???” alang. Yakni, mereka bisa leluasa Rp3 juta. curian telah dikirim ke timur wilayah meguntungkan kami,’’aku Holilul. Kakek : “Lha sing mbok pasang nang lakukan kejahatan, lantaran penItulah pengakuan dua tersangka, yang Madura untuk diperjual-belikan,” unTak beda dengan pelaku lainnya, Badriyah : “Lho itu lhaBoy iya pakai es dong, kalo ndak pake es: Mendengar sangat lega..dan gembira iki, elek, untuSampiiyan asli opo untu manan di kampus tergolong sangat berhasil diringkus tim Buser Reskrim gkap Tatang. peralatan berupa kunci T masih sangat kan jadi“u ucangkemku oda”, tak iye...do bodo ini...!!! “Jadi kelamin saya gak perlu diamputasi..??” Ora kabeh setan kuwi ananging ono sing ggar. Polres Malang Kota. Pengungkapan ini Jumlah kejahatan tersebut, meru- dominan untuk membandrek kunci penpalsu ?? :Lak yo podo palsune to…..? becik. Contohne Cukup mengejutkan pula, bahwa merupakan kado manis bagi Kapolres pakan trek rekor tersendiri apalagi gaman kendaraan. Untuk bisa masuk Setelah siap “bret jembret-nya” RS antar to…!!??” sang kakek yang golek Sinshe :adil “Minum lamuan ini aja, tak pellu 1. Tuyul Senajan isihujar cilik tapi wispesanan pinter agian besar yang dicuriNampaknya, Malang Kota Singgamata yang P. keduanya juga sudah sangatkapolres hafal betul lingkungan kampus leluasa, BATU –Ironis,kendaraan pengedar narkoketigaAKBP tersangSimarmata tambah merupakan ganti Deckydengan ini. Babdriyah ke kamarnya.. terus balik pulang. dipotong ,... tunggu tiga hali aja. duit. sangka Holilul Rahman (23) dan resmijuga Rabubakal kemarin menyerahjam-jam sibuk kuliah dan malam, wargapenyidikan, Pasuruan ini, Kiki juga ba jenis ganja sudah dilakukan ka itusecara nantinya Masalah yang mendasari satusiang jaringan. Keduanyakedua tidak pemuda Dalam Tetapi RS heran kenapa Badriyah terlihat Dokter : “Tuwek-tuwek tambah sempel 2. Kuntilanak : Susah lan seneng tetep!!!ngguyu dit (29),yang justru dijual kesulitan ke kan jabatannya yang menjalani jadi waktu paling melaku- tapi bergaya Dengan modal olehIrawan remaja desa tinggal mengajukankepada reha- AKBP TeguhDecky Sayudi harus hanyaempuk mengonsumsi, juga mahasiswa. justru ngocor menyebut Zainur sedang lesu di kamarnya. Boy: ‘’ Sembuh ya Ngkoh....? ngekek... nada-penada bermukim di Hendarsono, yang juga juga baru melepas lantaran kan pencurian.’’ Tersangka Holilul, tas ransel,Arifin bersepatu mereka menjadi dengan di wilayah Kotayang Batu. Fakta ini bilitasi polisi rehabilitasi, dalam pe- Ali mengedarkan alias Ipinyang RS:Pocong “Bu kenapa kok lesu” akeh klambi model anyar, tenlantaran baru inisebagai mendapat ucapan selamat, Risky, orangtua Firdaus sekaligus tidakdan bisamenanam han keduanya bisa berlangsung karena 3. : Senajan dura. Kemudian, dari Madura itu jabatannya Kapolres Kota Batu. bertindak sebagai ekskutor percaya diri mondar mandir di kampus Orangtua Berdamai, bisa dilihat dari tertangkapnya menemukan barang bukti 9 meriksaan dia bukan bertindak ganja. “Kami masih terus pelanggannya.“ Dari rumahBadriyah: “I am not Father..” jawabnya singkat. loe copot sendili.. !!! ora Sinshe : Nanti kelamin. bahkan keluargaAKP dua Tatang mempelai tak inisiator,’’ menyembunyikan haru.diRisky tidak untuk orangtua mengajukan dispensasi usia tapi tetep sederhana gelem ganti model sing sih dilempar lagi permukiman Kasat Reskrim Prajitno tambahrasa Tatang Mapolres melakukan pengintaian. tiga tersangka, yangke dilakukan poket kuasa ganja dibungkus kertas sebagai pengedar, melainkan melakukan pengembangan, nya kami menyita lima poket,’’ RS semakin bingung.. “ Maaf Bu maksudnya apa ya..?” Dapat Dispensasi PA menahan linangan air mata. Ali Malang, kuat menahan tangis ketika melihat Ali ke“Kondisi Pengadilan Agama. kampus “Setelahyang ada nekoh-nekoh. au-pulai kecil yang tersebar meginmenjelaskan, kedua tersangka melakuRabu kemarin. penjagaan Satreskoba Polres setempat. koran,Firdaus satu plastic biji juga ganja,mendapat hanya mengguna.“ Dan dari diuntuk mengetahui jaringan di dari tambah bapak empat anak ini. Ujarnya. Boy : ‘’Roro Haa..??? Setali tiga uang….. 4. Nyai Kidul : Senajan ayu lan panggone sendiri, uca- Firdaus menikah kantor polisi. “Kami lemah, putusanjadi Pengadilan tentang pulau garam itu. kan pencurian sepeda motor sebanyak Holilul pilih melakukan kejahatan lahan paling Agama enak untuk terYakni tersangka Kiki Risdianto, tiga bendel kertas papir, dan rumahnya kami menemukan atasnya,’’ urainya. Disaat sibuk melakukan Badriyah: ‘’ Sampean ini gimana, msh go begobusono juga. ono ing segoro, nanging orakok tau ngagem Tak heran bila polisi sendiri sangat 33 di UB, 11pelukan kali di UM, 7 ketimbang bekerja sebagai tungka beraksi,” AGIR –Kampanye cegah pernikahan pankali selamat dan dari dan semua berharap pernikahan mereka ini, bisa sangka dispensasi usia, kata baruTatang.(ica/lyo) kami bisa me19 tahun, warga Dusun Poh tiga unit HP Blackberry. potongan batang ganja. Tapi Kali pertama yang diring- pemeriksaan, polisi mendapat Bahasa Inggrisnya “papa” apa? Tanya bikini. Nanging agemane tetep rapi, amargo a dini, nampaknya tak Ombo, berlaku bagi“Dari penghuni tahanan Mapolres Malang langgeng Semoga adaKikinikahkannya. Karena Kopek, Desa Oro-Oro tiga tersangka yang itu tidak dicukup untukselamanya. me- kus, adalahtidak adalah Ris- informasi jikatanpa Teguhdispensasi SayudijuBadriyah.njogo etika lan kehormatan. tansah sangan muda-mudi Ali Firdaus, 21 Kepanjen itu. permasalahan lagi dalam rumah tangtersebut, KUA tidak berani menikahZainur Arifin alias Ipin, 19 ta- kami tangkap,hanya dua yang nyangkanya sebagai pengedar. dianto. Petani ini tertangkap ga menyimpan ganja. “Orang RS: “Father.. Bu. : Iki lelembut sing paling istimewa. 5. Genderuwo un- warga LelisiaDusun Alkristi, 14 Desa tahun. BaSedangkan Lelisiasatu Alkristi, yang itulah ke- dia ganya nanti,” Risky. kannya,” jelas Musliq. hun Klerek, kami tahan. Sedangkan Karena kami kirimurai di rumahnya pukul 20.30. terakhir yang kami tangkap BB: “Nah itu ngerti.. “I amora not tau father” apa?... ambune Senajan gak taukalo adus, sikatan, mana tidak,dan keduanya pun terpaksa marinatas mengenakan baju putih dibalut SekedarmemangTeguh, informasi, kasus asusila yang Torongrejo, Teguh Sayudi tersangka nama Teguh ke tempat rehab,’’Pernikahan tambah priakeduanya “ Adadilangsungkan info Kiki baru saja walaupun RS: ‘’Ohhhh jadi maksudnya “saya gak papa”.. Bu..? Alkisah seorang dokter cantik dan seksi, bernama penguk nguk, rambute awut-2an tur ya kemproh, nikahKendum, di Mapolres Malang, lantaran kerudung hanya terdiam saja.dipanggil di ruang Polrespasokan Malang.ganja, dilakukan Ali pada November 2015 Badriyah: Iya itu maksudnya, ta’iyeh.. dooo addooo alias 25 tahunwarga Sayudi, dikirimputih, ke tempat yang akrab LeoGakkumdu ini. mendapat dan tidak ada 13 hubungannya denPartini, specialis sunat yang terkenal di sebuah nanging telaten moco tulisan iki nganti rampung.. statusnya sedang menjadi tahanan Ia tidak bisa menyembunyikan peras- Kiki Pernikahan dipimpin Kepalakami KUAkembangkan Ke- lalu. Perbuatan itu dan dilakukan di rumah Sampean ini de’remmah cong.. Jalan Panderman, Desa Oro-oro rehabilitasi,’’jelas Kapolres Tersangka Risdianto setelah ganIpin Kiki,’’pungkas klinik, memiliki banyak pasien yang terdiri dari kwkwkw. mpak dari tuduhan mencabuli cewek aan bahagia, karena menikah dengan camatan Wagir, Musliq. Saat melakukan Agus, tetangga Ali. Saat itu, tersangka Ombo. Batu AKBP Leonardus H dan Zainur Arifin alias Ipin, ternyata A-1,’’tambah peng- Kapolres Batu.(ira/lyo) anak-anak hingga orang dewasa (orang2 dewasa ng dicintai itu. pemuda yang dia cintai. Namun di sisi proses ijab qobul, Ali yang memakai bersama temannya AK, datang ke Di kantor sebuah RW, Iyem yang lugu asal sering minta disunat lagi hanya karena pengen kecamatan Pujon diminta mengisi formulir untuk Ali Firdaus, warga Desa Sidodadi, lain, Leli sapaan akrabnya terlihat sedih baju kemeja batik warna hijau terlihat rumah Agus. Kemudian Agus menge‘diperiksa’ si dokterE-KTP. cantik) data pembuatan camatan Wagir, Kabupaten Malang, lantaran harus berpisah usai menikah. tegang. Tangannya bergemeteran ketika nalkan Leli. setujuan,” ujar Yulius. Agung Priyo/Malang Post Arema Tak Nervous, Apalagi Tertekan a menikahi sang kekasih yang usian“Ya sedih Mas, karena Penggelapan tidak bisa dalam mengucap ikrar pernikahan. Setelah dikenalkan, Leli kemudian jabatan JADI MASALAH: Keempat Setiap habis menyunat, dokter yangya akrab Iyem : “Nama dari lengkap saya1ditulis Pak..?” Sambungan Halaman setelah Yulius tergolong masih dibawah umur itu, bersama usai menikah,”terungkap, jawab Gini, DiapunSuyharus berulangkali mengucapjudidibujuk melakukan hubungan intim. Kali tersangka yang dipanggil Dr. Par ini, selalu kumpulkan potongan melakukan audit. Dari elah orangtua Lelisia mendapatkan orangtua Leli. Sementaraoso Leli, hanya ijab qobul, sebelum akhirnya dinyata- pertama yang melakukan adalah AK, “Sama saja menurut saya. Ada Arthur atau tidak, Mitra BATU-Bisa jadi, Brigadir akan kami protes sesuai aturan. audit ianto. memegang senpi ini. diamankan di Mapolsek permasalahan rumah tangga, sisa sunat itu kedalam 1 kaleng biskuit penuh.. Ketua RW: “Ya....” tersebut, diketahui bahwa berawal ketika 25 Februari EPANJEN–Koperasi Sejati pensasiSugianto dari Pengadilan Agama Katersenyum kecil melihat suaminya digir-pelanggaran kan sah. Sebagai mahar pernikahan, Ali dikemukemudian Kasi dilanjut Ali. Eesok harinya, Ali Kukar tetap kuat. Buktinya, Mitra Kukar bisa menang lawan Teguh sekarang ini Untuk menetukan hukuman, “Sanksi kode Hal senada juga Propam akan melakukan Kepanjen. besaran pinjaman dengan jami-emas kawin berupa uang kembali mengulangi perbuatan itu, sete2015. Saat Sueb mengajung berlokasi di Pernikahan Jalan Ahmad paten Malang. keduanya ingitu, oleh polisi kembali masuk ruang kita walaupun gak ada Arthur,”kelahiran kata Gethuk kepada Malang sedang dilanda kecemasan. tergantung putusan sidang etik ini cukupmemberikan berat,sesuai. selain kakan oleh Wakapolres Batu, pengawasan melekat terhadap Iyem : “ Tempat & tanggal ditulis juga Suatu kali, dr. Par membawa potongan kulit itu nan justru nilainya tidak kan pinjaman uang ke kopni 04 Kecamatan KepannMasalahnya, setelah orangtua kedua mempelai, tahanan. Rp 100 ribu. di tahanan lah merekaanggota janjian. Perbuatan terbongkar, BUMIAJI-Fisik menanjak, menjadikan Post, usai latihan di jalan Stadionyang Gajayana, sore kemarin. Propam Polres kode etik nanti,” terang Leo, Artinya, mendapatkan hukuman dari“Perniakahan Kompol Mudawaroh. Tidak ini, jika dirasa memya Pak..?” SHM yang diganti erasi tempatnya bekerja. Nilai , kebobolan agunan hingga ke tukang TAS. pakat untuk berdamai. Gini mengatakan, bahwa pernikaPolres Malang, ini sudah ke-13 kalinya. setelah Leli tidak pulang beberapa hari. Jalan Raya Selecta KM 8-9 (Batu-Cangar) sangat Mantan pelatih Akademi Arema tersebut mengungkapkan, AreBatu langsung bekerja keras panggilan akrab Kapolres Sidang Disiplin, dia akan mudah seorang anggota polisi bahayakan, maka saat itu juga oleh Sueb nilainya tidak sesuai ngalami kerugian Rp120 pinjaman Rp 150 juta, dengan berbahaya sekaligus berpeluang menimbulkan keSaya lega sekali, akhirnya bisa mehan keduanya karena kedua orangtua Dan untuk keduanya, bulan madunya Begitu ditanya oleh orangtuanya, Leli ma tetap jinak di Stadion Aji Imbut Tenggarong meskipun Arthur merespon pengaduan ancaBatu. SHM No 94 dengan dengan tercatat pada catatan personil. untuk mendapatkan ijin mem- senpi anggota tersebut langsisa pinjaman. Ketua RW : “Ya...” a lebih. Pembobolan itu jaminan Tukang Tas :lintas. “Ada yang bisa saya celakaan lalu Faktanya Rabu bantu, kemarin, Triono, ahinya (Lelisia). Karena sejak awal sepakat untuk berdamai. Bahkan, keuntuk sementara ditunda dulu. Sedanmengaku telah disetubuhi oleh Ali Cunha tidak main. Hal tersebut makin menegaskan bahwa kualitas Dari temuan itu, Yulius meman tembak terhadap Hermin Kapolres juga menegaskan, Dipastikan dia tidak bisa bawa senpi inventaris. Mereka sung ditarik. tru diduga dilakukan oleh luas tanah 125 M2. bu dok..?!”. 26 tahun warga Dusun Wonorejo, Desa Tulungrejo, ya memang ingin bertanggungjawab korban juga sudah gkan orangtua mengajuAK, hingga diamankan rata-rata Mitra Kukar sendiri sudah mengimbangi Arema. dan meminta Sueb tersangka, Sulistyowati, istri Ketua bahwaluarga pihaknya sudahinformasinya menarik mendapatkan Satya Lencana harus bisa mengikuti ujiandan men“Kasikeduanya Propam beberapa kali Iyem :pemain “Agama saya juga ditulis yadari Pak..?” SHM tersebut dis- manggil nager koperasiu itu sendiri,RT Jaminan Dr. Par : “Saya mau buat tas potongan Kecamatan Bumiaji, mengalami kecelakaan hingga dia “Mitra Kukar main dengan 11 orang, Arema juga main dengan 11 uk menikahinya,” ujar Ali Firdaus, mencabut laporan perkara asusila itu. kan tahanan luar karena proses hukum polisi. “Karena perkaranya dicabut, segera mengembalikan jamikepada Reta Hardiankni Sueb Fendi, 41 –tahun Perum Griya Permata Alam erahkan pistoldapat, yang digunakan Teguh Narariyah kesetiaan tanpa ca-Kepanjen. embak, ujian psikologis, Kapolsek dia pernah melakukan penarikan Jenggolo, Kepanjen, Kompol A Kepanjen alias hanya berjarak KEPANJEN Setoran belum tewas di TKP di Dusun Gerdu, Desa Sumbergondo. kulit ini, bisa..?” orang. Sekarang kekuatan individu pemain lokal dan asing dari pada Malang Post usai melangsung“Mau bagaimana lagi, lha mereka samamasih tetap jalan,” jelas Kanit UPPA untuk AK dilakukan diversi karena nan asal. Namun Sueb tidak dita Septaharda, sebagai karyrga Desa Cempokomulyo Ketua RW : “Ya, ya..!” (mulai jengkel) (GPA) Ngijo, Karangploso, menodong dua korban. Pistol cat selama 24 tahun, tanpa lenjuga harus mengisi Lembar senjata, karena kondisinya Sangkaan pasakl 303 KUHP Sujalmo mengatakan, penangkapan malah digerebek polisi. Itulah yang sekitar 150 meter saja atau di pinggir Korban mengalami pendarahan hebat utamanya pada Tukang Tas : “Bisa bu Dok..! Waktunya 2mereka. minggu Mitra Kukar tak berpengaruh terhadap permainan Mitra malah mempersinyang pernikahan, Kamis kemarin. sama mencintai. Makanya mereka Polres Malang, Iptu Sutiyo. usianya di bawah umur,” samawan bagian jaminan. Hanya camatan setempat. diduga dilakukan ang- sopir yangangkot digunakan tersebut, juga canadan inikami dia tidak berhak untuk Monitoring darurat, semua itu dilakukan makin memenuhi unsurnya,Perilaku lantaran Anggota berawal masih dari informasi masyarakat. Jalan Raya Desamau Ngadilangkung dialami empat orang kepalanya, akibat terseret mobil Kijang pick-up N 8146 ya, Bu.. juga karena kulitnya harus tetap tim:sulit,” kata pelatih berlisensi B AFC ini. lahkan pihak Koperasi Sejati saja pinjaman Melalui alah seorang karyBegitu usai ijab qobul, kedua kemannikahkan tutur Musliq mengatakan, bahwa pernikaIyem “Status ditulis yaNur Pak..?” gota intel itu. bukan senjata dapi Makam (LMPA). untuk polisi juga menyita barang bukti bung Wa r gSutiyo.(agp/lyo) a m e l a pmengantisipasi o r k a n k a l a u hal-hal di esaja,” porganik an m imilik nitu i Gini. m a r kdimakamkan e t A l f a m a di r t .Taman jalur pedesaan Malang – pengajuan Blitar. KA yang dikemudikan Huda, asing 30, tahun yang disambung lebih dulu..” melapor ke polisi. “Atas dasar Dengan kehadiran Arthuroleh yang merupakan asal Brasil, oleh Sueb diatas namakan anSelasa koperasi tersebut bagian kemarin, penyidik Polri, melainkan pistol gas. Pahlawan,” ujar kapolres. “Kalau pun anggota ini lolos yang tidak diinginkan,” terang satu set kartu domino serta uang depan Alfamart, ada empat sopir berinisial AS, Mereka harus meringkuk di balik Keempat tersangka ternyata masih tetangga korban. “Kami masih melakuitulah, akhirnya kami melaporArema akan menghadapi lapisan tambahan parkir Dr. Partampaknya : “Ok, nggak apa²...!” istrinya, Rahmi Aprilia Baried. minan, Reta Hardiandita SepKetua RW: “Iya pasti..!” Propam mulai memeriksa Her“Kami pastikan (Teguh Sug- Desa Ditempat terpisah ujian,iseng tapi atasan wakapolres. RpKasi 113Proribu. berbagai “Kami hanya angkot sedang menggelar judi 59diatahun warga Sengguruh, rutan Mapolsek Kepanjen, garakan penyelidikan terkait penyebab kecelakaan tersekannya ke polisi. Dan pengProses pengembalian selama arda didampingi kuasa hubus Mitra Kukar. Pasalnya, tim pelatih tim pujaan Lantas, jika memang tidak diatur menyatakan bahwa hasil pemeriksaan MALANG – Penyelidikan kasus dugaan min dan gara Hermawan Setyabudi, ianto) tidak menggunakan pamwarga Polres Batu, Ipda Hanis menunggu langsungpenumpang. merasa yangdomino. berMelalui tahapan ijinpe­ untuk but,” terang AKP Waluyo, Kasubagmemprediksi Humas Polres Batu. sajadilakusembari Bila indikasi proses Kepanjen. AY, 51 tahun, Dusun menggelar judi domino di akan gantian jaminan yang 10 kali, berjalan lancar mnya, yakni Advokat Eddo sekitar Mitman ini akan menumpuk pemain di belakang serta mengincar oleh Perda, apakah kasusnya tetap Ir M Arief Wicaksono, masih terus pungutan harga tiket masuk (HTM) Dua minggu kemudian.. Iyem : “Jenis kelamin saya ditulis juga ya keduanya korban penodongan lagi,” ujar Leo. mengatakan bahwa pistol yang sangkutan tidak layak untuk memegang senjata cukup sulit Kecelakaan ini melibatkan dua kendaraan, satu kendaraan Kami berjudi atas kesepakatan nangkapan ini benar, maka sebuah Bumirejo, Desa Kebobang, Wonosari. pinggir jalan sembari menunggu kanjalan Suebdiini, dipelajari. ketika dia akan pinjaman pokok yang mbang Parikesit, megadu- sehingga clean sheet atau kebobolan sama sekali.korban. KeteranPak...?” “Sekali lagi kami masih belum Penyidik Kejari Kepanjen, Pantai Balekambang, Dr. Par :satu “Udah jadi Pak, tasnya..?” roda empat dan tidak motor yang dikendarai pistol yang dilakukan TegHingga kini, Propam masih digunakan oleh Teguh bu-untuk membawa senjata api,diproses maka ?lantaran dan rumit, diharapkan pemebersama mengisi waktu ironis lokasinya dekat Tersangka SH,masih 40 tahun, warga Desa penumpang. keluar dari Koperasi Sejati,” dikembalikan kurang n Sueb ke Polres Malang. harus Menghadapi permainan defensif seperti ini, Arema tidak bisa menyimpulkanya. Karena tanpa masih mencari fakta-fakta pendukung tempat. Penyidik Kejaksaan Negeri Tukang Tas : “Sudah bu..” gan yang dihimpun, korban mengendarai motor Honda Vario uh Sugianto. Mereka datang sekitar melakukan pemeriksaan terhkanlah senjata organik senjatasalah tidak seorang akan kita berikan gang senjata apijustru benar-benar Kendalpayak kecamaatn Pakisaji. luang saja,” tutur Mapolsek, namun polisi tak Ironisnya, perjudian tersebut jelas Eddo Bambang P. Polri. Rp 120 juta. duhannya, Sueb diduga punya taktik selain menyerang. Karena itu, Gethuk menyeKetua RW: “Gak usah..! Dipotret aja biar lebih ada fakta dan bukti, kami tidak bisa di lapangan untuk menentukan saksi lain (Kejari) Kepanjen, belum menyimpulkan nopol N 4179 LH dari arah Utara (Tulungrejo) menuju ke Se(sambil serahkan sebuah DOMPET) ditemani Ketua RTtak 6dalam RW adap kedua korban, baru nanti Selain itu, hingga kini Brigadir kepada mereka,” ujar Wakaorang yang memiliki kapaSertabeberapa AM, 50 tahun, warga Desa tersangka. mengetahuinya. (agp/lyo) jauh11dari Semula, Mapolsek Kasatreskrim Polres Malang, selang lakukandilakukan penggelapan but Arema tidakHasil lagi olah memiliki alasan-alasan apapun, di luar jelas..!! wkwkw..wkwk.. latan (Punten). tempat kejadian perkara, polisi memenyimpulkan,” katanya. yang akan dimintai keterangan. apakah ada pelanggaran pidana lantaran Dokter wanita ayu nan bahenol Suwanto, yang juga suami beranjak melakukan pemerikTeguh Santoso belum memepolres. bilitas dan memiliki kestabilan minggu setelah peminjaman AKP Adam Purbantoro juga atan. pertandingan, laga krusial di Stadion Kanjuruhan, nyebut sesampaijelang di TKP pengemudi pick up kurang konsentradiketahui, PD Jasa Yasa Apakah penarikan HTM tersebut baru dilakukan pengumpulan bahan Sulistyowati sekaligus kakak cair, saan terhadap Brigadir Teguh membenarkan gang kartu ijinadanya pemegang senpi Atasan langsung danSekadar be- emosi. itu kecewa : laporan Sueb mendatangi Reta Laporan ke polisi ini terpakMinggu 17 Januari 2016 lusa. si hingga tidak memperhatikan ada motor Bario di depannya. Kabupaten Malang, menaikkan harga diatur oleh Perda ? Karena sebelumnya, keterangan (Pulbaket). Hermawan. Sugianto. Dari hasil pemerikinventaris dinas. sudah “Jadi selama berapa atasan lain seperti Kasi Namun karena pemegangnya “Haah...?! Kulit sebanyak itu cuma “Kami mememinjam SHM yang tersebut. kami tempuh, karena tidak untuk Arema harus menyerang dan membongkar Karena jarak terlalu dekat terjadi pertahanan tabrakan, berlapis motor tiket masuk (HTM) Pantai Balekambang, Pj Bupati Malang Ir Hadi Prasetyo ME “Kami masih belum menyimpulkan Pemeriksaan ini berlangsaan sementara, kapolres menini yang bersangkutan mePropam dan Wakapolres setiap adalah manusia, wakapolres nerima laporannya. Perkaranya jadi sebuah dompet..?!” gin melindungi karyawan dia jadikan agunan atau Mitra. Tekanan penonton tuan rumahbeberapa yang disebut akanWarga membeserta pengendaranya terseret meter. sungmelakukan mulai pagi kesalahan hingga siang jaminan, gatakan anggotanya terindikasi mang tidak membawa selalu memantau bahwa bepada masa membenarkan liburan natal dan tahundi baru, menegaskan bahwahari penarikan HTM perilaku hasil pemeriksaannya (pemeriksaan Dirut langsung kami tindaksenjata landengan alasan akan ng “Kamu mau tipu saya, ya...?!!” beludak di Stadion Kanjuruhan Minggu lusa juga bukan alasan dan petugas sempat kesulitan melakukan evakuasi, lanjuti dengan melakukan penyhari. Disela-sela pemeriksaan, melanggar etik. api,” terang tidak Hanis.diatur oleh Perda. anggota. Ketika ada penyeleberapa daerah, masih3 saja ada pada 24 Desember 2015 sampai Januari Penetapan HTM PDcopy. Jasa kode Yasa Ir Mganti Arief Wicaksono, Sebagai ski jabatan Sueb adalah difoto Tukang Tas Gethuk :tubuh “Tenang bu dokter, jangan untuk nervous. menyebut, Arema tidak punya waktu taran kondisi korban yang terjepit kendaraan. elidikan, saksi dia menyerahkan nager. Ini agar pela-Si- jaminan, Kapolres Batumenjadi AKBP Leo Dimungkinkan pula melakuHanis, mudah perilaku dari anggota, penyalahgunaan senpi yang 2016. Dari HTM yang semestinya sebesar adalahtidak bisnis sebuahwengan perusahaan untuk red). Karena sampai sekarang ini,Menurut kamipemeriksaan marah dulu..” Beberapa saksi mata selain melihat dua“Sangat kendaraan untuk nervous apalagi tegang dan merasa tertekan. salah mengumpulkan No 1169 dengan an bagi karyawan lainnya,” marmata menyempatkan diri SHM kan penahanan terhadapluas yang dilanjutkan untuk mendapatkan peme-keuntungan. pihaknya secepatnyaRpakan dilakukan menjadi anggota. Rp “Kita antisi10.000 dinakkan 15.000. mencariijin sebuah masih mengumpulkan bahan keterangan “Coba ibuada belai dompet inikita diatas paha ibuterlibat dengan tersebut, sebuah kendaraan lain yang dalam dalam fase krusial seperti ini, merasa tertekan. Tidak boleh barang bukti,’’ tandas Adam tanah 97 M2. r Yulius Suyoso, Bagian menemui kedua pelapor. bersangkutan, namun ia tidak gang senpi inventaris menarik senpi yang gaduh mereka pasi penyalahgunaan itu dengan Alasannya, kenaikan HTM sebesar Rpsela. Terdakwa “Hal–itulah yang saat ini Mal sedang kami terlebih dahulu,” ujar Kasi Intel Kejari sedikit ketika yang dinanti putusan seluruh nasabah, ternyata bohong. MALANG Paradinas. nasabah Baitul lembut....”. kecelakaan Menurut beberapa saksi mata, ada alasan.langsung Kitatersebut. tidak mau beralasan. Kita maksimalkan latihan, Purbantoro. peminjaman jamidit Koperasi Sejati saat “Kamisudah turunkan tim “Alasan bisa berandai-andai, karena dikonfirmasi Dari kurang lebihdan 500Perdana personilKami pegang. melakukan seleksi dan pemerik5000 untuk jualan produk sponsor. Hal cari pelajari. terus mendalami Kepanjen, Nusriwan Sahrul, datang dengan kawalan polisi dan keluar ruang sidang didamping “Memang Anharil tidak bertanggung wat Tamwil Surya Utama sebelum kijang pikap menabrak motor korban, terlebih Lalu dr. Par pun mem-belai dompetnya dengan main dengan maksimal, apapun hasilnya nanti, tidak ada alasan. Jika dalam proses penyinan, katanya sudah mendapat emui di kantornya, kemarin Propam,dan yang bersangku- hingga ini pihaknya masih Polres Batu, hanya 58 personil Ia mencontohkan bila se-yang saan ketat terhadap senpi,” ujar inilah akhirnya disoroti Kejari aturan ketentuan HTM itu seperti siangsaat kemarin. dahulu sebuah grand max warna hitam pikap petugas kejaksaan. pihak kepolisian, bahkan Anharil jawab, padahal uang tersebut darimenaTPQ, (BMT-PSU), siang kemarin memenuhi Sudah cukup kita beralasan,” papar Gethuk. lembut penuh perasaan, dan Dompet itu pun dikan nanti Sueb takdan mampu dari Pak Imam. ng. Pernyataan Yulius, juga persetujuan tan (Brigadir Teguh Sugianto) belum memeriksa Teguh SugsajaDirut yang mendapatkan ijin mengetahui orang anggota mengalami wakapolres. (muh/lyo) brak motor yang dikendarai korban terlebih dahulu. Kepanjen, hingga Dirut PD Jasa Yasa, apa. Baru setelah aturannya Termasuk saksi-saksi lain selain Anharil mengenakan kemeja hitam berlari menuju mobil taxi yang sudah anak sekolah SD/TK Mutiara Hati Pengadilan Negeri (PN) Kota Malang. “Alasan hanya membuat kita lemah. Kita harus kuat untuk perlahan membesar... jadimenjadi sebuah KOPER... enarkan Eddo ketika dikon- Pak Imam itu adalah atasannya. menunjukan bukti-bukti atas Motor korban tersenggol mobil Grand Max piIr M Arief Wicaksono, Rabu (6/1) lalu seperti apa, kami bisa menyimpulkan,” Perusahaan Daerah Jasa Yasa, juga dengan corak batik, kemudian duduk siap menjemputnya di halaman PN Sawojajar, dan panti asuhan,” ujarnya. Tujuan mereka tak lain, menuntut pertandingan hari Minggu. Tanpa merasa takabur, kita harus optimis Padahal setelah dikroscek, Pak tuduhan tersebut, bisa jadi dia masi via telepon. AGUNG PRIYO/MALANG POST kapkerja yang tidak kita kenal, hingga motornya oleng, dimintai keterangan.(agp/lyo) tuturmelakukan Nusriwan. Anharil masih Nusriwan di kursi pesakitan depan meja majelis Malang. Dia mengungkapkan, nasabah yang pertangungjawaban Huda dan keras demi hasil yang kita inginkan,” tutupnya.(fin/ary) disangka tidak belum pernah ditentukan. memberi- bakal Dari keterangan yang di- Imam UPAYA HUKUM: Koperasi Sejati di Jalan Ahmad saat bersamaan Kijang menyalip, rupanya hakim dengan sikap menundukan Anharil lari lantaran takut dengan mobil tergiur oleh janji manis terdakwa Amir dan General Manager BMT-PSU, pemalsuan Yani Kepanjen, tempat Sueb Fendi menjabat oleh Malang Post, dugaan kan izin, malahan Sueb diduga penggelapan pengemudi mobil kijang tidak tahu kalau ada motandatangan.(agp/lyo) sebagai manager. kepala selama penasehat hukumnya, mantan nasabahnya, yang terusuntuk ikut program Siberkah 8, yang siang itu kembali dihadirkan sus penggelapan tersebut memalsukan tanda tangan pertor didepannya, hingga terjadilah tabrakan.(muh/lyo) Jokowi : Tidak Boleh Takut, Tidak Boleheksepsi Kalah Maliki, SH menyampaikan terusan meneriakinya dfengan sebutan ada yang menyerahkan uang Rp12 sebagai terdakwa dugaan penggelapan uang miliaran rupiah. (keberat) atas dakwaan jaksa penuntut maling. Nasabah pun berteriak minta juta.“ Uang yang kami setorkan itu, Sambungan dari Halaman 1 BATU – Penyesalan selalu makan. Betul saya sedang nawarkan diri dan mengatakan gu lima menit untuk melihat keluar, dan berteriak maling. Nasabah sejak pagi sudah menunggu umum (JPU) I Putu Eka Suyantha, uangnya dikembalikan. Saksi korban kami kumpulkan dari siswa panti terlambat. Begitu Bahrun juga Naim bingung saat itu,’’Tamtomo. kata bapak bisa mengerjakan apa saja. situasi,’’ tambahnya. Suwarno pun takut. masyarakat, mengganggu ketenan- adanya pelaku yang datang memakai tas di ransel alias Anggi RW 1, Desa Mulyorejo, Irak Suriah (ISIS) sebagai pihak Anharil depan pintu maupun ruang SH, MH. sekaligus Kecamatan koordinatorDemak KCP BMTasuhan yang mengklaim menabung setiap harinya dengan Suwarno, 37 tahun anak ini. ingin mendirikan Katibah Tapi sial satupunhilangnya orang putri Setelah kondisinya Dia berusaha mengencangkan n rakyat dan menimbulkan teror ke yang melakukan tindakan bom bunuh diri Bahrundua disebut-sebut Kotatidak melaporkan mereka Siti yangaman, bertanggung jawab atas serangan teror di sidang Cakra, walaupun yang ditunggu Ketua Majelis Rina Indrajanti PSU Soekarno Hatta, Nursanti mulai Rp ribu. Janji Tapi terdakwa akan yang Jumat (15/1) lalu dihajar Suwarnokata mengaku jika persaingan saatHakim, yang dihampirinya, membuSuwarno pun langsung memlaju5Jakarta motornya. sial, (14/1). warga syarakat,” ucapnya. di depan Starbucks. Tito pun membenarkan Nusantara. Namun, Tito, terjadi Lestari, 23, ke Mapolres Sukoharjo. Mahakawasan Sarinah, Pusat, Kamis belum juga datang. Kendati begitu SH, memutuskan penundaan sidang mengungkapkan, semula terdakwa dikembalikan, namun tak kunjung warga Jalan Apel,juga Dusun kekuasaan Kra- melakukan pencurian, dia tuhkan tenadaganya. bawaUniversitas motor tersebut.Hanya berhasil menangkapnya. “Warga Presiden mengaku sudah memerintahkan bahwa selain Starbucks, para pelaku di antara tokoh ISIS Asia Tenggara. siswi Fakultas/Jurusan Farmasi Insiden lindung berdarah yang dunia internasional EPANJEN – Pengadilan Newarga Sumbermanjing Wetan pada berjanji dak akan diangkut oleh Didik. Tetapi dan pengayom. Saat itu, mereka tetap bersabar, suasana pada Kamis, (28/1) dengan agenda mengembalikan uang kepada ditepati,’’jelas Nursanti. (mg12/lyo) polri danKepanjen, Menkopolhukam untuk mengejar, mengincar pos-pos polisi. karenanya, Dugaandan sementara, Bahrun pula yang merancang Muhammadiyah Surakarta ini tanaman diduga dikenal dengan sebutan Jakarta Attacks itu jan, Oleh Desa Oro-Oro Ombo tidak membawa bekal peralaAwalnya, dia tidak putus saja mesin motor tidak yang memukuli saya jumlahnya i (PN) Rabu kemarin tahun 2007. Namun sebelumnya, pada sore (UMS) harinya, tebu langPolres Malang menyarankan untuk nangkapmenyidangkan pelaku, baik yanggugatan di peristiwa mau- ia mengaku akan memperketat kantorHonda dan Vario serangan tan di Jakarta untuk memperkuat pengarpergi ke Suriah bersama Bahrun Naim. telah menewaskan tujuh orang termasuk lima lantaran mencuri apapun, layaknya pelaku asa. Dia tetap berjuang dan sung dihidupkan, tapi lebih banyak. Saya tidak melawan mbali sejak 2003 H Faisol sudah menyewa tersebut tetap ditebang dan diangkut membuat pengaduan sesuai pasal Imam syafii/malang post nrbuatan jaringan-jaringannya. “Negara , bangsa dan pos polisi, tempat-tempat yang menjadi objek di curanmor antaraHuda pentolan ISIS diitu Asia Tenggara. milik Bahrun Naim, pelaku serangan. “Pejuang Islamic State pagi N 2840 LV.KETAKUTAN Warga Dusunuhnya Relainnya. Saat itu dia 2015, berjalan mendapatkan pekerdulu dituntun. Hingga jarak sama sekali,’’ katanya. melawan hukum yang tanah hingga dan“Dari sudahakun 13 facebook oleh Didik Cs. Responnya, 9 Agus109 KUHAP Undang-undang nomor : Anharil Amir, yang didakwa menggelapkan uang nasabah ketika datang ke Pengadilan Negeri Kota yat boleh oleh takut,penguasa tidak boleh kalah oleh vital, simbol Barat, serta tempat-tempat yang Polisi punkeluar sudah dari mengantongi jaringan dia mengatakan berada di Suria. Kami terus tadi melancarkan serangan bersenjata untuk joso/ Desa Junrejo, ini beralih rumahnya untukBahrun jaan. Hari pun semakin siang, dari TKP sedikit jauh, dia baru Suwarno pun minta maaf ugatidak dilakukan (Onkali panen. tus tahun lalu Sumardhan membuat 8 tahun 1981. Malang, kemarin. i teror seperti ini,” tegasnya.dalam banyak dikunjungi warga asing.diri di Rutan Polsek Naim. “Terjadi rivalitas untuk menjadi terang khawatir jika Siti dibawa ke Malang. Suriahmotor. menyasar wagra asing dan petugas keamanan meratapi mencariupaya pekerjaan. Sepanjang tapi H pekerjaan tidak pengaduan kunjung menghidupkan kepada pemilik kendaraan, htmatige Overheidsdaad) “Tanah yang dibeli Faisol, duke Polres “Tujuan pengaduan itu adalah Untuk masyarakat, Jokowi mengimbau Sementara pengamanan di Filipina sudah di-declare cabangnya oleh Bahrun,” kata“Tetapi Sugiman saat itu. koordinasikan yang melidungi mereka di ibu kota Indonesia,” ini aparat kepolisian. Sidang lunya memang tanah sengketa. Danb ketika saya untukdan penyelidikan awal. Karena Batu.di Ring I sekitar pemimpin, perjalanan pikirannya kalut, diperolehnya, Suwarno mulai “Perasaannya campur aduk warga kampung lokasi ap tenang. masyarakat Tito,menyesal,’’ telah diberi akunya mereka dikarena Filipinadihantui Selatan.dari Jadihasil antar-para tokoh kepetugas Polres Sukoharjo tulis pemikantor berita Aamaaq. ngan nomor“Saya 120 /harap Pdt. G / 2015 tetap Istana Kepresidenan, ujar pemeriksaan diSugiman persidanReskrim, lapoobjek tanah tersebut masih “Saya biaya kebutumenyerah. Lantas,melapor diadengan melihat saatpiket itu. Saya takut kalau kejadian. Bahkan, dia tidak titip

Ngakak

Ker

Untu Palsu Oh Badriyah.. Copot Sendiri BUDEG TENAN

Waw..Motor Curian dari Kampus Dilego ke Madura

LELEMBUT

Pengedar Narkoba Rambah Petani

Gadis Belia Dinikahi Tahanan

Koperasi Dibobol Managernya Sendiri

Jaminan Asal Diganti, Warga Ngijo Itu Ditodong Polisi Pakai Pistol Gas Sisa Utang Tak Terbayar

Tas Kulit Ketua RW Cemut Cemut

Tewas di Kolong Kijang Pikup

Berjudi kok Dekat Mapolsek

Kejari Pelajari Dikejar Nasabah, Anharil Terbirit-Birit Aturan HTM Nyuri karena Anak Istri Butuh Makan

Pengaduan Ditolak, Gugat Kepolisian

REDAKTUR: samsulyono, LAYOUTER: dj amiel


SELASA, 26 JANUARI 2016

LINGKUNGAN

DICKY BISINGLASI/ MALANG

TEMATIK : DKP Kota Malang memasang pria ngontel lengkap dengan sepeda tuanya di depan PLN Area Malang di Jalan Basuki Rahmad, untuk mempercantik wajah kota.

Vandalisme Hantui Kota Malang

Pria Ngontel Percantik Pedestrian Basuki Rahmad Perkuat Branding Kota Malang MALANG – Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kota Malang terus brinovasi untu mempercatik wajah kota. Di awal tahun ini, DKP mempercatik wajah di Jalan Basuki Rahmad, depan PLN dengan memasang bangku dan menempatkan sosok berpakaian serba hitam, bertopi dan nangkring di atas sepeda onthel tua. Lokasi itu bisa menjadi spot foto yang menarik bagi masyarakat untuk selfi. Salah satunya Irvan Dermianto pelajar salah satu SMP

swasta di Kota Malang. Menurutnya, dia sudah dua hari terakhir melihat patung tersebut. “Masih baru, pekan lalu belum melihat. Kalau beberapa kursinya sudah,” ujar dia. Menurut dia, karena melintas tepat di depannya, maka dia pun melihat dari patung tersebut. Hal yang sama, juga dilakukan oleh beberapa pejalan kaki yang lain. “Memang menjadi daya tarik baru. Biasanya, ya sekadar berjalan saja,” beber dia kepada Malang Post. Hal yang hampir sama juga

diakui oleh Ervina Rosinta ketika dia hendak melakukan pembayaran listrik di PLN. Begitu melintas di depan PLN, dia mendapati patung di pedestrian yang berada di antyara Jalan Basuki Rahmad, BS. Riadi dan Jaksa Agung Suprapto tersebut. “Setelah memarkir motor, saya menyempatkan diri untuk melihat ke depan, ada patung apa. Kreatif juga sekarang, ada kursi dan patung juga,” jelasnya. Patung dan kursi tersebut, memang sengaja ditempatkan oleh DKP Kota Malang di kawasan pedestrian. Nantinya,

tidak hanya di tempat itu yang akan mendapatkan sentuhan ornament seperti kursi atau patung kreatif yang lain. “Kami sudah menyiapkannya dari akhir tahun lalu, sebagai bentuk penataan pedestrian, agar lebih nyaman bagi pejalan kaki. Beberapa titik lain yang menjadi ikon Kota Malang, juga akan mendapatkan hal serupa,” Ujar Kepala DKP Kota Malang, Erik Setyo Santoso. Titik tersebut seperti di depan Gerai MC Donald di seberang PLN Kayutangan, Jembatan Klojen, Perempatan Rajabally hingga kawasan Pecinan. Se-

belumnya, DKP juga sudah memberikan tambahan kursi di Jalan Ijen, Jalan Veteran dan Jalan Bandung. Tidak hanya di Jalan Basuki Rahmad, DKP juga memasang lampu PJU dengan hiasan ornament singo Arema. Tiang lampu PJU itu dipasang di Jalan Ijen. Tahap pertama akan dipasang 15 tiang lampu penerang jalan artistik mulai Jalan Simpang Balapan sampai kedepan Gereja Ijen. Ornamen itu untuk memperkuat branding Kota Malang sebagai kota yang berjuluk Singo Arema.(ley/ica/aim)

RS Islam Aisyiyah Bangun Sinergi Tanggap Bencana MALANG – Penanganan korban bencana memerlukan kecepatan pelayanan di rumah sakit. Untuk meningkatkan layanan kesehatan itu, semua steak holder yang terakit dengan kebencanaan menjalin kerjasama dengan RS Islam Aisyiyah. Senin kemarin, kerjasama dilakukan bersama 12 lembaga di Malang raya. 12 lembaga yang digandeng dalam kerjasama ini diantaranya Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang, BPBD Kota Batu, BPBD Kab. Malang, Muhammadyah Disaster Management Centre (MDMC), PDM Kota Malang, PMK Kota Malang, Polres Malang Kota, Polres Malang, Polres Batu, Dinkes Kota Malang, Dinkes Kota Batu dan Dinkes Kab. Malang. “Kerjasama ini bertujuan untuk membangun koordinasi dan jaringan dengan lembaga-lembaga terkait kesehatan dan penaggulangan bencana sehingga dapat siap siaga dalam menghadapi keadaan darurat dalam

IPUNK PURWANTO/MALANG POST

KERJASAMA : Masing-masing perwakilan 12 lembaga yang menangani kebencanaan di Malang Raya menandatangani MoU dengan RSI Aisyiah Malang. kapasitas besar,” jelas Direktur RSI Aisyiyah, dr. Hartojo Sp PK (K), usai penandatangan MoU di Aula Ahmad Dahlan RSI Aisyiyah, kemarin.

Ia melanjutkan, penanggulangan bencana bukan hanya tanggung jawab BPBD saja, maka rumah sakit sebagai pihak yang akan menerima korban dan

TAMU REDAKSI

SILATURAHMI : Tim BMH Malang bertandang ke kantor Malang Post untuk menjalin kerjasama yang lebih baik lagi, serta membangun sinergi program sosial dan lainnya.

10

mengatasi urusan kesehatan juga memiliki tanggung jawab besar. Dengan adanya kerjasama yang terjalin seperti ini nantinya ketika terjadi bencana yang tidak diinginkan seluruh standar operasional penanggulangan bencana dalam dilaksanakan secara tersinergi. “Kami akan membantu penuh dalam fasilitas dan layanan korban bencana,” ungkapnya. Setelah nota kesepakatan ini, tindak lanjut yang akan dilakukan adalah pembentukan leader operasional yang nantinya akan mengondisikan berbagai hal mulai logistik, keuangan dan hal yang terkait penanganan kebencanaan. Ia kemudian menuturkan, tidak ada personel dari rumah sakit yang akan dikhususkan ke tim penanganan bencana. Sebab nantinya semua petugas diwajibkan untuk ambil bagian di dalamnya. Namun nantinya akan ada petugas yang sifatnya sukarelawan.(ica/aim)

MALANG – Aksi corat-coret liar atau vandalisme kini menghantui beberapa titik di Kota Malang. Baik fasilitas milik publik maupun pribadi menjadi sasaran aksi tangan tidak bertanggung jawab tersebut, seperti halte bus, tembok jembatan hingga tembok milik warga. Berdasarkan pantauan Malang Post, seperti di halte bus Jalan Kertanegara, jembatan di Jalan Majapahit tepat di samping gerbang Tarekot, hingga beberapa tembok rumah di Jalan Semeru penuh dengan coretan. Ada pula meja di taman Jalan Bandung, yang terkena aksi serupa. “Sayang sekali, banyak tempat di pinggir jalan raya yang penuh dengan coretan. Padahal coretannya tidak beraturan dan tidak jelas. Padahal Pemkot Malang terus berupaya mempercantik wajah kota,” papar Beatrice Stevany, salah satu warga yang berjalan di Jalan Kahuripan Kota Malang. Menurut dia, aksi tersebut kemungkinan berlangsung di malam hari. Pasalnya, ketika siang hari, dia tidak pernah mendapati aksi nakal tersebut. “Tau-tau sudah ada gambar di dinding yang saya lewati. Padahal hari sebelumnya masih terhitung bersih. Berarti aksinya malam hari,” sebutnya. Dia sangat menyayangkan ketika aksi tersebut juga menyasar fasilitas publik. Misalnya di halte bus sekolah, apapun gambar dan tulisannya. “Malah ada kata-kata makian yang pernah saya lihat,” tambah perempuan yang bekerja di dunia perbankan tersebut. Kepala Satpol PP Kota Malang, Agoes Edy Poetranto mengatakan, pelaku vandalisme tersebut memang kerap beraksi tengah malam. Sebab, banyak keluhan dari warga, namun ketika siang hari berkeliling tidak menembukan aksi corat-coret fasilitas umum dan tembok tersebut. “Banyak keluhan dari warga akan banyaknya fasilitas yang tidak lagi bersih karena penuh coretan. Petugas Satpol PP pun sering berkeliling hingga tengah malam, namun belum pernah menemukan langsung,” papar dia. Dijelaskan pula, para pelaku umumnya menunggu sampai petugas Satpol PP selesai patroli, lalu bergerak melakukan aksinya. Bahkan di area militer pun juga jadi sasaran vandalisme ini. Menurutnya, sasaran favorit pelaku vandalisme adalah halte bus, tembok kosong dan tembok fly over yang ada di Arjosari dan Mergosono. “Pengawalan terus kami lakukan, masalahnya pelaku ini sering melakukan aksinya malam hari, menunggu petugas Satpol PP selesai operasi rutin,” ungkapnya.(ley/aim)

IPUNK PURWANTO/ MALANG POST

KOTOR : Aksi corat-coret liar atau vandalisme yang dilakukan tangan-tangan jahil merusak keindahan kota, ditengah upaya Pemkot Malang mempercantik wajah kota.

Asia Business Practice Sukses, Pengunjung Membeludak Sambungan dari Halaman 12

Masing-masing divisi dibimbing dua orang dosen (fasilitator) ASIA. ’’Untuk itu setiap divisi dinilai tahapan-tahapan prosesnya. Sebab masing-masing divisi memang dituntut mendesain lomba,mencari vendor bazar,arrange acara,mencari sponsor,deal lokasi lomba dan even,mengarrange konser,membuat publikasi,negosiasi dengan berbagai pihak dan sekaligus menjadi Event Organizer (EO),’’ urai pria ramah ini. Dia memaparkan, pihak kampus sangat mengapresiasi kreativitas para peserta.Untuk itu,sebagai bentuk terima kasih,para juara menerima beasiswa ASIA khusus siswa siswi SMA/SMK sederajat dalam bentuk uang tunai jutaan rupiah,trofi dan sertifikat. ’’Juara 1 free uang gedung jika kuliah di STMIK –STIE ASIA Malang.Juara 2 diskon uang gedung 75 persen dan juara 3 diskonnya 50 persen,’’ paparnya. CEO panitia ASIA Business Practice Andre Gunawan gembira karena animo masyarakat Malang Untuk menyaksikan ajangan ini sangat besar, baik para pengunjung maupun pesertanya. Ribuan pengunjung selalu datang ke lokasi acara setiap harinya.’’Jumlah peserta dari SMA/SMK se derajat se-Malang Raya juga membeludak. Pada lomba Mr & Ms Youth misalnya target peserta hanya sekitar 100 orang tetapi pendaftar mencapai lebih dari 200 orang,’’ paparnya.(nug)

Profcoll Ubah Citra Debt Collector MALANG- Professional Collector atau yang dahulu lebih dikenal dengan nama Debt-Collector merupakan sebuah profesi yang dianggap menakutkan dan cenderung dipandang negatif. Namun, tahun ini, pandangan tersebut akan berubah dengan cepat. PT. Bina Jaya Perkasa, salah satu pionir biro penyedia jasa professional collector (profcoll) di Kota Malang sedikit banyaknya akan mengubah citra debt-collector yang menakutkan menjadi professional collector yang dipercaya tidak hanya oleh pengguna jasa melainkan seluruh masyarakat dalam mengentas masalah keuangan. “Profesi jasa penagih atau yang kami sebut Profcoll merupakan sebuah jasa yang dapat membantu mengembalikan situasi finansial para klien. Perusahaan ini bekerja secara profesional sesuai dengan standar dan

dasar hukum yang ada di Indonesia,” tutur Direktur Utama PT. Bina Jaya Perkasa (PT. BJP), Aman Siahaan saat ditemui dalam gathering perusahaan leasing di Restauran Ringin Asri, Jumat (22/1) lalu. Selain itu, Aman menerangkan, seluruh Profcoll PT. BJP sebelumnya akan diberikan pelatihan serta sertifikasi profesi sebagai agen Profcoll yang profesional dengan memiliki standar operasional yang berdasarkan hukum yang jelas. Dengan sertifikasi tersebut, seluruh Profcoll yang ada dibawah naungan PT. BJP akan melaksanakan seluruh sistem kerja Profcoll secara profesional. Seperti, selalu diwajibkan membawa tanda pengenal, tidak menggunakan uang tagihan, memiliki kontrak kerja yang jelas, bukan berasal dari anggota TNI atau POLRI

aktif dan lainnya. “Dengan sistem yang kami berlakukan tegas ini, kami juga membantu pemerintah menciptakan lapangan kerja dan menyumbangkan sekitar 5 persen hasil pendapatan kepada pemerintah,” ungkap Aman. Aman kemudian menerangkan, dasar PT. BJP melakukan bisnis penyedia jasa profcoll ini adalah didasari dengan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor: 30/POJK.05/2014 tentang tata kelola perusahaan baik bagi perusahaan pembiayaan. “Distu jelas tertulis bahwa segala perusahaan yang bergerak di bidang pembiayaan seperti leasing tidak diperkenankan melakukan penagihan utang piutang jika tidak melalui lembaga penyedia yang berbadan hukum dan berwenang,” tutur pria asal Sumatra ini.(ica/aim) REDAKTUR: MUHAIMIN, LAYOUTER: ABDEE


SELASA, 26 JANUARI 2016

11

HALAMAN SAMBUNGAN

JAKARTA- Markas Besar Polri sedang mendalami kemungkinan adanya tindak pidana makar oleh Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar). Dugaan ini muncul lantaran ditemukan dokumen mirip dokumen kependudukan di kamp Gafatar di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat. Dugaan tersebut masih sebatas didalami lantara polisi masih fokus pada pemulangan ribuangan anggota organisasi Gafatar. ”Saat ini kami masih fokus pada pemulangan warga ke daerah masing-masing. Soal tindak pidana, masih kami dalami,” kata Kepala Bagian

Dalami Dugaan Makar di Gafatar Penerangan Umum Polri Komisaris Besar Suharsono di kantornya, Jakarta, Senin (25/1). Selain dokumen mirip kartu keluarga, di kamp Gafatar juga ditemukan pernyataan janji-janji yang menyatakan setiap anggotanya akan tunduk pada hukum dan perundangan dalam kelompok tersebut. Bukan hanya soal dugaan makar, polisi juga menyelidiki tindak pidana pengrusakan dan pembakaran tempat tinggal pengikut Gafatar oleh

Sambungan dari Halaman 1

sesaat sebelum ceremonial penyerahan trofi kepada klub yang berhasil menjadi juara, Mitra Kukar. Sam Parno dari Korwil Karangkates menjadi perwakilan Aremania untuk menerima hadiah itu. Aremania Sawojajar, Yudhie Andriyanto mengaku mensyukuri titel yang diberikan kepada Aremania. Menurutnya, hal itu bisa menjadi obat dari kekecewaan, ketika Arema secara tragis mesti kalah di semifinal. “Raihan ini adalah kebanggaan bagi Aremania dan Arema, serta penawar luka karena klub gagal juara,” ujarnya. Menurut dia, sejatinya Aremania tidaklah mengejar titel tersebut. Pasalnya selama ini, dalam berkreativitas, mereka murni untuk mendukung Arema, dimanapun laganya. Bukan sengaja mencari titel gelar terbaik. “Kalaupun panitia Piala JSC 2015 mengapresiasi kreativitas dan loyalitas kami, baik dalam laga home maupun away, patut disyukuri,” papar dia kepada Malang Post. Pria yang akrab disapa Anthong ini menuturkan, pada akhirnya banyak yang menilai kelayakan Aremania menyandang supporter terbaik. Raihan itu, juga layak disematkan kepada dua Aremania yang harus meregang nyawa, Sam Eko (Pujon) dan Sam Slamet (Blitar), ketika tour ke Sleman, Desember 2015 lalu.“Bagi saya pribadi, titel ini sangat layak bagi mereka berdua. Arema sampai akhir hayatnya,” tambah dia. Terkait fresh money, dia mengusulkan agar diberikan

atau disisihkan untuk keluarga Sam Eko dan Sam Slamet. Selain itu, juga layak disisihkan pula untuk keluarga almarhum pelatih Suharno. Soal nominalnya, dia menyerahkan sepenuhnya kepada Aremania dan berkordinasi dengan manajemen. “Jika ada sisa, mungkin bisa diberikan ke panti asuhan, panti jompo atau tempat ibadah yang butuh donasi. Sebab, hadiah Rp 100 juta ini juga bukan tidak bisa disimpan oleh Aremania, yang bergerak tanpa organisasi,” papar dia panjang lebar. Sementara itu, Cak No yang turut menjadi perwakilan Aremania ke Jakarta menyampaikan, diterima saja hadiah itu terlebih dulu. Untuk pemanfaatan hadiah, untuk kepentingan Aremania semuanya. “Saya tidak tahu akan dijadikan apa, tetapi terima saja. Perlu banyak masukan dari Aremania lain tentang pemanfaatan hadiah,” sebut dia. Aremania pun mendapatkan ucapan selamat, dari kelompok supporter lainnya. Salah satunya, dari Candra Setiawan, supporter Pasoepati, pendukung setia Persis Solo. Melalui Facebooknya, dia menandai berapa Aremania dalam sebuah status. “Selamat untuk dulur Aremania yang terpilih sebagai supporter terbaik dalam turnamen PJS,” tulisnya. Melalui Blackberry Messenger kepada Malang Post, Candra menyampaikan ucapan selamat pula. “Selamat dulu buat dulur Aremania yang menyabet Best Supporter dalam ajang PJS kali ini. Semoga

warga Mempawah. Warga meminta para anggota kelompok tersebut untuk hengkang dari wilayah Mempawah. ”Saat ini barang bukti mulai dipilah, dilakukan pendalaman dan pendataan mengenai pihak-pihak yang terlibat,” kata Suharsono. Hal tersebut juga berlaku untuk dugaan keterlibatan Ahmad Musadeq di balik kelompok tersebut. Musadeq adalah bekas terpidana yang pernah mengaku sebagai nabi bagi pengikut

Diselamati Pasoepati, Usul Hadiah untuk Amal bisa menjadi contoh untuk supporter lain dan Aremania bisa lebih baik lagi,” ujarnya. Selain itu, beberapa atraksi bisa menjadi contoh. Seperti di laga semifinal, ketika mengibarkan bendera One Soul One Nation, hingga tetap tidak tersulut ketika dua rekan Aremania harus meninggal di tangan oknum Bonek sebelum berlaga. Dia pun mengakui jika Aremania layak mendapatkan titel terbaik tersebut. Sebab, selama ini selalu kompak di dalam maupun luar stadion. Terutama yang patut menjadi contoh, ketika mengalami kekalahan dan tidak bisa lolos ke final, Aremania tetap dewasa menyikapinya. “Ini yang jarang ditemukan di sepak bola Indonesia. Salut untuk Aremania,” tegas dia. Siap Latih Singo Edan Perburuan pelatih kepala yang akan mengarsiteki Arema Cronus, masih menjadi bahasan serius di tingkat pengurus. Manajemen Singo Edan masih menutup rapat, siapa sosok Head Coach yang akan memimpin Ahmad Bustomi dkk. Beberapa nama pelatih memang sempat mencuat. Selain mengincar dua pelatih asing dari benua sepakbola Amerika Latin dan Eropa, kabarnya manajemen tim berjuluk Singo Edan ini juga santer terdengar sedang mendekati pelatih lokal. Dari informasi yang diperoleh Malang Post, pelatih lokal yang kini sedang didekati berasal dari Malang, serta pernah menukangi Tim Nasional.

Siapa lagi kalau bukan Coach Aji Santoso. Pria kelahiran asli Malang 6 April 1970 ini, dirumorkan sedang didekati manajemen. Aji Santoso adalah mantan pemain Arema Malang. Saat masih aktif sebagai pemain, Aji kerap menjadi langganan masuk skuad Tim Nasional. Termasuk karier Aji Santoso sebagai pelatih, juga sudah tidak diragukan lagi. Ia pernah membawa PON Jatim meraih emas pada pagelaran PON Kaltim 2008. Juga mempersembahkan perunggu pada ajang PON ASEAN di Kuala Lumpur, Malaysia. Aji Santoso juga pernah menjadi pelatih Timnas U-22. Dikonfirmasi terkait rumor tersebut, Aji Santoso mengaku masih belum mendengar. Ia mengatakan belum ada pendekatan dari manajemen Arema Cronus. Namun ia menyatakan sangat bangga dan merasa terhormat, jika memang ada manajemen Arema Cronus menawarinya untuk melatih Singo Edan. “Saya belum mendengar kabar itu. Kabar dari mana ? Sebagai orang asli Malang, tentu sangat bangga dan menghargai kalau memang ada tawaran. Tetapi sekali lagi, sama sekali tidak ada pendekatan dari manajemen Arema,” terang Aji Santoso. Ia mengatakan, siapapun pelatihnya, pasti akan sangat bangga dan senang bisa melatih Arema. Pasalnya Arema Cronus adalah klub besar dan memiliki supporter yang luar biasa. “Saya akan merasa terhormat, jika memang bisa melatih Arema. Tetapi saya

Pemerintah Permainkan Nasib Honorer Sambungan dari Halaman 1

Ini yang kami sesalkan. Kalau memang tidak ada regulasi sejak dulu, kenapa diciptakan?,’’ tanyanya kepada Malang Post kemarin. Parto,sapaan akrabnya, menambahkan di Kota Batu saat ini ada 65 K2 yang belum direkrut menjadi PNS. Jumlah tersebut didominasi oleh tenaga guru dan pegawai TU yang tersebar di seluruh sekolah Kota Batu. “Tahun 2014 lalu jumlah honorer K2 di Kota Batu sebanyak 122. Selanjutnya 57 diangkat menjadi PNS. Yang tersisa sekarang 65, 80 persen adalah guru atau pegawai di sekolah-sekolah seperti tenaga TU dan lainnya,’’ tambah pria ramah ini. Sebanyak 65 honorer K2 ini selama ini tidak pernah mendapatkan gaji baik dari APBD maupun APBN. Karena sesuai syaratnya, honorer K2 ini digaji oleh sekolah atau yayasan yang menaungi. Bagaimana jalan keluarnya? Parto sendiri mengaku belum bisa berbuat banyak selain menunggu petunjuk dari Kementerian PAN_RB tersebut. “Tidak mungkin hanya pembatalan pengangkatan saja. Pasti pusat ada petunjuk terkait honorer K2 ini. Itu sebabnya kami masih menunggu,’’ tambahnya. Tapi yang pasti, sejauh ini honorer K2 di Kota Batu umumnya telah bekerja cukup lama. Dan sejauh ini para honorer K2 tersebut menunggu pengangkatan untuk menjadi PNS. “Kalau bilang kasihan ya pasti kasihan, tapi mau bagaimana lagi, daerah tidak bisa berbuat banyak, se-

lain menunggu, dan berharap keputusan tersebut berubah,’’ urainya. Apakah Kota Batu kekurangan tenaga pendidik jika tidak disokong oleh honorer K2? Parto memilih enggan berkomentar. Secara teknis honorer K2 ditangani dinas masing-masing. Yaitu Dinas Pendidikan untuk tenaga pendidik atau sekolah, dan Dinas Kesehatan untuk tenaga kesehatan. “Kalau kurang atau tidaknya langsung ke bu Mistin saja selaku Kepala Dinas Pendidikan. Saya punya data, tapi tidak tepat kalau saya yang memberikan keterangan,’’ tandas Parto. Kasi TPK Menengah Dinas Pendidikan Kota Batu Eko Sunaryadi mengakui ada kekurangan tenaga pendidik di Kota Batu. Tapi jumlahnya pun tidak banyak, yaitu sekitar 100 orang. Kekurangan itu pun sudah teratasi dengan adanya honorer K2. “Kalau jumlah tepatnya saya tidak hafal, ibu kepala dinas yang punya. Tapi beliaunya masih keluar. Yang jelas jumlah sekolah di Kota Batu ini untuk negeri saja 80 sekolah,’’ katanya. 80 sekolah tersebut dengan rincian 67 SD, 8 SMP, 2 SMA dan 3 SMK. Dari seluruh sekolah tersebut jumlah tenaga guru yang dibutuhkan lebih dari 1000 orang. “Kalau keseluruhan kkekurangannya jika tidak ada honorer K2 ya 100 an,’’ katanya. Di Kota Malang Sementara itu,Siti Sulistya Rani,guru honorer K2 salah

satu SMA negeri di Kota Malang mengatakan sangat kecewa jika keputusan tersebut dilaksanakan. Ia menilai, pemerintah seperti mempermainkan nasib honorer yang tersebar di seluruh tanah air. “Sebulan lalu pemerintah berjanji akan terus mengupayakan pengangkatan tenaga honorer K2 jadi PNS. Tetapi kok sekarang jadi berubah lagi, bertolak belakang lagi. Maksudnya apa,?,” sesalnya kepada Malang Post kemarin. Sama halnya dengan Siti, Ali Mahmudi salah seorang tenaga honorer K2 di lingkungan Pemkot Malang.Ia mengatakan, jika memang Kementerian PAN-RB memutuskan hal tersebut tentu sangat melukai hati para honorer K2. Apalagi tenaga honorer K2 banyak yang telah mengabdi berpuluh-puluh tahun, akan sangat menyedihkan mendengar keputusan ketika hasil kerja selama berpuluh-puluh tahun tidak dapat diperjuangkan kembali. Sementara itu, Sekretaris Badan Kepegawaian dan Diklat (BKD) Kota Malang, Siti Mahmudah mengatakan tenaga honorer K2 di Kota Malang ada sebanyak 625 orang. Dari jumlah tersebut, separuhnya adalah tenaga honorer K2 yang berprofesi sebagai guru. Menanggapi, pernyataan MenPAN-RB, mengenai tidak adanya pengangkatan honorer K2 tersebut dirinya menyatakan masih menuggu keputusan lanjut secara resmi.“Kami tidak mau

gegabah dulu. Selama keputusan secara resmi dan tertulis mengenai keputusan nasib honorer K2 belum ada ditangan, selama itu juga kami belum dapat memberlakukan tindakan lanjutan apapun,” tegas Mahmudah . Ia menjelaskan jika pun secara resmi keputusan tersebut dikeluarkan pemerintah, BKD Kota Malang menyatakan akan tetap menjalankan keputusan tersebut. Namun akan mecari solusi alternatif dalam meningkatkan kesejahteraan honorer di Kota Malang. Pasalnya, jika memang keputusan itu dikeluarkan pemerintah, nampaknya nasib K2 akan diserahkan pada pemerintah daerah masing-masing. Di sinilah peran pemerintah daerah akan dimaksimalkan dalam peningkatan kesejahteraan. “Namun, kami sendiri sangat menyayangkan jika keputusan tersebut dilaksanakan. Banyak honorer yang sudah mengabdi bertahun-tahun. Selain itu Kota Malang juga masih kekurangan pegawai PNS. Jika seperti ini kinerja tidak akan maksimal. Pemerintah harusnya meninjau kondisi kepegawaian secara langsung bukan sepihak seperti ini. Karena kebutuhan pegawai di daerah tentu berbeda-beda,” serunya. Sedangkan Kepala BKD Kabupaten Malang Suwandi hingga berita ini diturunkan pukul 21.00 belum dapat dihubungi terkait keberadaan honorer K2 di wilayah Kabupaten Malang. (ira/ica/ agp/nug)

Menangis Ingat Perjuangan Menerjang Ombak di Riau Sambungan dari Halaman 1

Dalam perjalanan naik kapal menuju pelabuhan Dabo Singkep, sering terjadi ombak laut dan angin bertiup kencang.“Saya sering sekali, saat naik kapal di tengah laut, tiba-tiba ombak besar datang. Akhirnya semua penumpang panik. Akhirnya nahkoda mengendalikan jalurnya ke tepian menuju pulau kecil untuk bersinggah sementara,” urainya. Menurutnya, ketika ia bertugas di kantor jarang sekali pulang ke rumah, lantaran jarak yang cukup jauh dengan tempat keluarga. Akhirnya, ia

menyempatkan waktu untuk keluarganya pulang seminggu sekali.“Pas saya kangen keluarga pasti pulang seminggu sekali, kalau pulang tiap hari harus pikir-pikir dulu, ombak dan angin di laut tidak bisa diprediksi, jadi ada rasa takutnya juga,” paparnya. Dia menjalankan tugas di Dabo Sigkep, Kepulauan Riau selama sekitar enam bulan dengan baik. Walau daerah tersebut juga masih sangat rawan, minimnya penduduk serta area yang di selimuti hutan.“Kalau saya ingat dulu dengan keadaan

Al Qiyaddah Al Islamiyah. ”Tim penyelidik berjalan tentu fakta hukum yang diutamakan. Apa keterlibatannya,” tambah Suharsono. Para anggota Gafatar dievakuasi dari tempat tinggal mereka di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat, karena menjadi target amuk massa. Permukiman mereka di Mempawah dibakar. Kebanyakan anggota Gafatar yang bermukim di Mempawah itu

berasal dari Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Jawa Barat. Jumlah mereka lebih dari 2 ribu. Kini mereka dipulangkan dengan kapal perang dan pesawat terbang. Terpisah, Kapolri Jenderal Badrodin Haiti memberi penjelasan mengenai kelompok Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar). Kelompok ini memiliki struktur pemerintahan sendiri. “Mereka punya gubernur, kepala bagian. Mereka punya struktur pemerintahan sendiri,” kata Badrodin di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, kemarin.(cnn/ra/udi)

saya sekarang maka rasanya hati saya bersedih dan batin ini menangis.Saya merasa sangat bersyukur dengan apa yang saya miliki saat ini,” akunya. Salman Faris sebelumnya juga kerap berpindah-pindah tempat tugas. Termasuk pada tahun 1984 juga pernah menjabat sebagai Teknik Imigrasi di Jakarta, kemudian di Pontianak, Kalimantan Barat.Berkat kerja keras dan pengorbanan bekerja di pelayanan masyarakat, beberapa tahun kemudian, pertama kalinya dia diangkat menjabat sebagai Kepala

Kantor Imigrasi Yogyakarta. Setelah penugasan selesai akhirnya dipindah ke Malang, dengan jabatan Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 Malang mulai tahun Februari tahun 2014. “Sekarang saya hampir dua tahun, menjabat Kepala Imigrasi Kelas 1 Malang. Saya menilai masyarakat di Malang sangat ramah, serta mudah untuk diajak kerjasama dalam bidang apapun. Itulah hebatnya masyarakat Malang.Saya benar-benar terkesan ‘’ pungkas seraya tersenyum ramah. (imam syafei/nug)

tidak mau berandai-andai,” ujarnya. Apakah ada rencana untuk mengajukan diri kepada manajemen ? Aji menegaskan, bahwa dalam kamus pribadinya, sebagai pelatih ia memiliki prinsip hidup untuk tidak melamar sebagai pelatih. Tetapi jika memang ada tim yang melamarnya sebagai pelatih, Aji akan terbuka lebar. “Bukannya saya sombong,

tetapi itu sudah menjadi kamus dan prinsip hidup saya. Bukan hanya di Arema, tetapi di tim manapun. Kalaupun ada yang melamar, saya pasti akan terbuka lebar dan menghormatinya,” tuturnya. Soal Arema, ia mengatakan bahwa Singo Edan adalah tim besar yang memiliki pemain berkwalitas. Arema diyakini bisa mengukir prestasi yang lebih tinggi, meskipun sebelum-

nya gagal merebut juara Piala Jenderal Sudirman Cup 2015. Sementara itu, manajamen Arema Cronus, masih belum bisa dikonfirmasi. Baik Direktur Arema Ruddy Widodo ataupun Media Officer Sudarmaji. Beberapa kali dihubungi tidak diangkat meskipun terdengar nada sambung. Pesan singkat yang dikirimkan Malang Post pun, juga tidak dibalasnya. (ley/agp/nug)

Tahun 2018, Tempuh Sukorejo-Batu Hanya 35 Menit Sambungan dari Halaman 1

Sedang pintu masuknya di desa Giripurno Kecamatan Bumiaji dengan kebutuhan jalan baru hanya 330 meter saja. Dengan lebar jalan minimal 7 M maka kecepatan tempuh Sukorejo-Batu diperkirakan bisa 56,7 KM/jam. Jalan tembus sepanjang 33,91 KM ini maka cukup ditempuh hanya dalam waktu sekitar 35,75 menit. ‘’Hari ini (kemarin) kita tandatangani kesepakatan bersama membangun jalan tembus Sukorejo-Batu. Karena itu, hari ini kita patut bersyukur karena momen ini sangat monumental sekali,’’ tandas Soekarwo, Gubernur Jatim usai menyaksikan penandatanganan MoU di Gedung Negara Grahadi, Senin siang. Memorandumt of Understanding (MoU) jalan tembus Sukorejo-Batu melibatkan Pemprov Jatim, Pemkab Malang, Pemkot Batu dan Pemkab Pasuruan. Pemprov Jatim diwakili Gubernur Jatim Soekarwo, Kabupaten Malang diwakili Ir Hadi Prasetyo (Pj Bupati Malang), Kota Batu diwakili Eddy Rumpoko (Walikota) dan Kabupaten Pasuruan diwakili Irsyad Yusuf (Bupati). Disebutkan Pakde Karwo, Malang Raya dengan penduduk lebih dari 3 juta jiwa memerlukan perhatian khusus. Sebagai wilayah terbesar kedua setelah Surabaya, Malang Raya perekonomiannya bergerak cukup dinamis. Tetapi, lanjut dia, perkembangan ini tidak linier (berbanding lurus) dengan kualitas infrastruktur yang ada. Akibatnya, saat ini, masuk Malang Raya diperlukan waktu tempuh cukup panjang. Tentu saja menjadi sangat tidak ekonomis. ‘’Tujuan wisata di Jatim paling top ya ke Malang Raya. Batu. Dan kunjungan wisman atau wisnu ke Jatim, mayoritas tersedot ke sana. Ke depan kondisi ini akan terus berkembang, makanya perlu diantisipasi infrastrukturnya,’’ katanya. Eddy Rumpoko, Walikota Batu menyebutkan, selama ini pihaknya paling getol menolak rencana pembangunan jalan tol. Khususnya jalan tol yang menghubungkan ke kota Batu.Karena, lanjut dia, meski jalan tol memiliki akses lebih cepat dalam waktu tempuh tetapi efeknya tidak langsung dirasakan masyarakat

HARY SANTOSO/MALANGPOST

MOMEN BERSEJARAH: Bupati Hadi Prasetyo, Walikota Eddy Rumpoko dan Gubernur Soekarwo teken MoU Jalan Tembus Sukorejo-Batu. kecil. Sebaliknya jika menggunakan jalur alternatif maka masyarakat kecil langsung merasakannya.‘’Anda naik jalan tol, tidak mungkin berhenti di pinggir jalan menikmati hasil pertanian petani. Tidak mungkin, menikmati kuliner khas masyarakat yang dilewati. Tapi, dengan jalur alternatif pengguna jalan sewaktuwaktu bisa langsung berhenti dan member nilai tambah,’’ paparnya. Saat ini, kata Eddy, jalur tembus menuju kota Batu dari Sukorejo sebenarnya sudah ada. Hanya saja belum layak dan perlu penyempurnaan lebih maksimal. Karena, jalan yang ada sekarang masih sempit dan tidak bisa dilewati mobil pribadi.‘’Ada. Sudah ada. Tapi kecil. Sempit. Dan ini sudah ada sejak dulu. Saya sudah ceritakan soal ini ke pak gubernur. Dan Alhamdulillah, hari ini (kemarin), cerita saya ditindaklanjuti bersama,’’ serunya. Pembangunan jalan tembus Sukorejo-Batu diprediksi baru bisa dinikmati 2018. Meski pun MoU sudah diteken tetapi anggaran pembangunan jalan tembus senilai Rp 1,3 triliun belum dianggarkan secara pasti.‘’Selesai atau tidak selesai jalan ini tergantung yen. Bukan Yen mata uang Jepang. Tapi yen ono anggarane yo cepet (Tapi kalau ada anggarannya ya cepat),’’ kata Ir Supaad, Kadis PU Binamarga Jatim kepada MP, Senin siang. Secara teknis, Supaad lantas menyebut, detail pembangunan jalan tembus sepanjang 33,91 KM tersebut. Di mana proses teknis jalan tembus ini sudah dimulai sejak 2010 dengan melakukan pra studi kelayakan jalan tembus Lawang-Batu.

Kemudian 2013, ditindaklanjuti dengan studi kelayakan jalan tembus Lawang-Batu, yang dilakukan Dinas PU Binamarga Jatim. Langsung disambung dengan AM DAL jalan tembus LawangBatu.‘’Tahun 2016 ini, DED (Detail Enginering Design) kita akan mulai. Dibarengi penetapan lahan yang akan dipergunakan. Dan baru tahun 2017 bicara soal tanah. Soal pengadaannya dan siapa yang mbayari,’’ papar PJ Bupati Jember ini. Menurut dia, seluruh pihak yang teken di atas MoU hendaknya lebih menitikberatkan pentingnya masalah kebersamaan. Artinya, karena anggaran yang dibutuhkan cukup besar maka nafas kebersamaan tetap harus dijunjung tinggi. ‘’Jika tidak, jangan harap jalan tembus ini bisa kelar. Contoh, Kota Batu lahan yang akan dibebaskan cukup kecil, tapi tidak serta merta urunannya juga kecil. Kenapa, karena keuntungan proyek ini paling besar akan dinikmati Batu,’’ paparnya. Khusus pembebasan tanah, Supaad menyebutkan, dari Rp 1,36 triliun anggaran dibutuhkan sekitar Rp 400 miliar akan terserap untuk pembebasan tanah. Selain tanah milik perusahaan negara, jalan tembus Sukorejo-Batu paling banyak milik warga. ‘’Sekali lagi, kalau sampean tanya kapan bisa dinikmati, saya jawab tidak tahu. Kalau soal pekerjaan, kami dan tim sudah siap. Tinggal bagaimana biayanya,’’ pungkasnya dengan menyebut anggaran akan dibebankan APBD Pemprov Jatim, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Malang dan Pemkot Batu. (has/nug)

Studi MEA di Enam Negara Sambungan dari Halaman 1

diberangkatkan Dirut Malang Post H.Juniarno Djoko Purwanto di Graha Malang Post kemarin sore. Tim ekspedisi ASEAN disupport Bentoel Group ini terdiri dari Bagus Ary Wicaksono (redaktur pelaksana), Lailatul Rosida (redaktur),Vandri Van Battu (redaktur) dan Binar Gumilang (wartawan) akan mengunjungi enam negara yaitu Singapura,Malaysia,Th ailand,Kamboja,Vietnam dan Laos. ’’Selain melakukan studi tentang pelaksanaan MEA di negara-negara tersebut,kami juga akan mengangkat apa saja potensi di Malang Raya yang dapat terus bersaing dengan negara-negara ASEAN lainnya,’’ papar Bagus Ary Wicaksono selaku ketua tim ekspedisi. Ditambahkan,karena itu salah satu agenda mereka juga akan mengunjungi pameran

pertanian terbesar di ASEAN yang dilaksanakan di Thailand dan beberapa kegiatan berskala internasional lain di negara lain. Sehingga, mereka dapat langsung mengetahui produk apa saja dari Malang Raya yang dapat bersaing dengan negara-negara lain tersebut. ’’Kami ingin agar semua potensi yang ada di Malang Raya, mulai dari pertanian, peternakan, pendidikan dan sebagainya jangan hanya menjadi penonton dalam era MEA sekarang ini. Tetapi Malang Raya harus bisa bersaing bahkan unggul dari negara-negara tetangga kita,’’ seru Bagus yang sukses mengomandani ekspedisi Samala dan ekspedisi Brantas gelaran Malang Post tahun lalu. Alumnus Komunikasi UMM ini memaparkan bahwa tim ekspedisi juga akan mengunjungi kota Penang karena kota di Malaysia tersebut merupak-

an kota pusaka warisan dunia. ’’Kota Malang sekarang proses jadi kota pusaka dunia juga. Untuk itu,kami juga akan ke Penang guna bertemu pejabat setempat, akademisi dan lain-lain untuk mengetahui lebih mendalam mengenai Penang yang telah dijadikan kota pusaka warisan dunia tersebut,’’ urai Bagus. Dirut Malang Post H Juniarno Djoko Purwanto berharap tim ekspedisi ASEAN dalam melaksanakan ekspedisi yang diagendakan berlangsung padat di enam negara tersebut. ’Tidak kalah pentingnya adalah terus memperoleh pengalaman sebanyak-banyaknya sekaligus mengasah naluri jurnalistik selama mengunjungi negara-negara tersebut,’’ serunya seraya mengalungkan syal Aremania sebagai simbol secara resmi melepas keberangkatan tim ekspedisi ASEAN.(nug) REDAKTUR: SRI NUGROHO. LAYOUTER: SLATEM


RONCE NGALAM

SELASA, 26 JANUARI 2016

12

ASIA BUSINESS PRACTICE SUKSES, PENGUNJUNG MEMBELUDAK MALANG - Rangkaian ASIA Business Practice 1 (BP1) yang digelar Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) atau Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Asia sejak hari Jumat (23/1) hingga hari Minggu (25/1) kemarin, berlangsung sukses. Ribuan pengunjung selalu membeludak menyaksikan gelaran selama tiga hari tersebut. Ketua STMIK-STIE ASIA Ir.Teguh Widodo MM menjelaskan, kegiatan ini aplikasi dari mata kuliah Businnes Practice 1 (BP 1). Mata kuliah ini memang berbeda dengan mata kuliah lainnya.’’Sebab proses pengajarannya menggunakan metode project based learning, yakni pembelajaran yang mengharuskan mahasiswa membuat sebuah acara,’’ papar Ir.Teguh Widodo MM kepada Malang Post kemarin. Ditambahkan, mahasiswa tidak hanya belajar di kelas tetapi juga dituntut melakukan praktik langsung di lapa­

ngan.Menariknya,mata kuliah ini untuk mahasiswa semester I dan satu-satunya kampus yang menyelenggarakan acara di mall untuk gawe besar mahasiswanya yang masih semester I. Teguh Widodo menuturkan melalui mata kuliah BP 1 ini para alumni ASIA nantinya tidak hanya sekadar memiliki kemampuan akademik.Tetapi juga memiliki pengalaman terjun langsung di dunia kerja atau bisnis. Tujuannya agar jarak antara dunia akademisi dengan dunia kerja semakin kecil.Sehingga para lulusan menjadi orang yang profesional dan siap terjun di dunia kerja. Selama pelaksanaan ASIA Business Practice 1 maka para mahasiswa dibagi menjadi sepuluh divisi dalam kepanitiaan.Diantaranya basket cup, Mr & Ms Youth 2016,stand up comedy, Asia got talent, advertising design competition, business games, English debate, networking competition,bazar dan cosplay. Baca ASIA ... Hal.10

ASIA FOR MALANG POST

KEBERSAMAAN : Salah satu peserta Cosplay bersama Ketua STMIK-STIE ASIA Ir.Teguh Widodo, MM.

DICKY BISINGLASI/MALANG POST

SINERGI : Komandan Kodim 0833 Kota Malang Letkol Arm Aprianko Suseno, S.Sos bertandang ke kantor Malang Post, membangun sinergi terkait dengan program-program Kodim 0833 Kota Malang ke depannya, yang ditemui langsung Direktur Malang Post H. Sudarno Seman, Pimred R Sri Nugroho dan tim redaksi Malang Post.

ASIA Business Practice, Ajang Adu Kreativitas Siswa SMA-SMK se-Malang Raya BAND: (SATCF, band idola anak muda Malang tampil menggebrak panggung Asia Business Practice).

ASIA Business Practice 1 (BP1) yang digelar Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) atau Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Asia berlangsung sukses sejak hari Jumat (23/1) hingga hari Minggu (25/1/2016). Gelaran acara selama tiga hari tersebut disaksikan ribuan pengunjung.

Asia Got Talent Competiton: 1. Circus Duo (gitar & cello) 2. Octa n Frie nd (band) 3. Al Ravohisma (modern dance) .

Mr Youth dimenangkan Tezar Hazel Tanaya (SMA Lab Malang) & Ms Youth dimenangkan Nanda Dafita (Sekar Gegani). Asia Networking Competition.

peserta Salah satu senpre SMA mem rya a k n a tasik g Advertisin pada Asia . n o mpetiti Design Co

Penonton penuh membeludak di acara ASIA BUSINESS PRACTICE bertempat di MX Mall.

FOTO-FOTO: ASIA FOR MALANG POST

SOCIETY PLUS

Wawan Saktiawan Stan Up Comedy bikin geeerrr semua penonton sebagai Guest Star.

GOR Ken ASIA Basket Competition di tri SMKN 5 Pu tra Pu an ngk ena Arok yg dim Malang sebagai juara 1. RUBRIK INI MEMUAT ATAUPUN MENGABADIKAN SEGALA KEGIATAN ANDA YANG SPESIAL

D’KADOR meriahkan acara ASIA BUSINESS PRACTICE

Kompetisi Mr & Ms Youth ASIA dipenuhi pengunjung.

Kompetisi Asia English Debate, juara 1 SMAK. Santo Albertus Malang, 2. SMAN 3 Malang, 3, SMKN 4 Malang. Penonton merangsek ke panggung saat D’KADOR tampil. SEMINAR, PERNIKAHAN, LAUNCHING PRODUK, ULANG TAHUN, PERESMIAN, REUNI DAN SEJENIS LAINNYA

CONTACT PERSON: JON SOEPARIJONO (081 252 75331)

REDAKTUR: MUHAIMIN, LAYOUTER: ABDEE


AREMA sporT

SELASA, 26 januari 2016

13

Guest gesang/malang post

BUKTI: Aremania tetap tertib memberikan dukungan kepada Singo Edan meski gagal di Jenderal Sudirman Cup, beberapa waktu lalu.

Bangga

Aremania MALANG – Tidak hanya Aremania atau Aremanita di dalam negeri yang bangga ketika suporter dari Arema Cronus ini ditahbiskan sebagai suporter terbaik dalam Jenderal Sudirman Cup 2015, Minggu (24/1) malam. Mereka yang kini sedang di luar negeri pun, mengakui bangga dengan titel yang disandang Aremania. Gladys Della Enosensia, salah satunya. Gadis asal Gunung Kawi yang kini tengah menempuh studi di Rusia ini, mengakui senang dengan gelar tersebut. “Bangga sebagai Aremanita. Walaupun saya tidak terlibat langsung mendukung ke stadion,” ujarnya. Menurut dia, Aremania memang selalu bisa membuat hal keren dan dan hebat. Tidak aneh, ketika penyelenggara memberikan apresiasi dengan gelar suporter terbaik. Kreativitas dan kekompakan serta loyalitas, tidak ada yang meragukan lagi. Baca Bangga... Hal.14

Ist/malang post

DI LUAR NEGERI: Aremania mengibarkan bendera Aremania di Korea. Mereka ikut bangga Aremania menjadi suporter terbaik.

Guest gesang/malang post

LATIHAN: Ahmad Bustomi dkk kembali akan menjalani latihan setelah libur usai Jenderal Sudirman Cup.

Besok Kembali Latihan MALANG–Setelah libur panjang usai mengikuti turnamen Piala Jenderal Sudirman Cup 2015, tim Singo Edan akan kembali menjalani latihan lagi. Sesuai rencana, latihan perdana ini akan digelar Rabu besok sore di Stadion Gajayana Malang. Seluruh pemain diharapkan hadir dalam latihan tersebut. “Rabu lusa (besok, red) pemain akan latihan lagi. Semua pemain sudah dihubungi oleh Kuncoro (asisten pelatih, red) untuk mulai latihan lagi. Untuk tempatnya, selain di Stadion Gajayana Malang, kemungkinan di lapangan Paskas Lanud Abd Saleh Pakis,” ujar pelatih Arema Cronus, Joko ‘Gethuk’ Susilo. Latihan perdana nanti, Gethuk mengharapkan semua pemain bisa hadir.

Baca Besok... Hal.14 REDAKTUR: jons, LAYOUTER: dj amiel


AREMA sporT

SELASA, 26 januari 2016

14

Menpora Pastikan Turnamen Lanjutan dan Kompetisi Independen JAKARTA – Aktivitas sepak bola nasional masih akan terus diwarnai dengan turnamen jangka pendek. Sebab, setelah Piala Jendral Sudirman yang sudah berakhir, lantas akan dilanjutkan dengan sejumlah turnamen lain yang tidak kalah seru. Seperti Piala Bung Karno, Piala Bhayangkara dan Piala Gubernur Kalimantan Timur. Selain itu, ada juga kompetisi independen yang diikuti oleh klub profesional dan amatir yang rencananya mulai bergulir pada Maret

mendatang. Kabar baik tersebut datang langsung dari pihak Kementrian Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi. Kompetisi independen tersebut adalah Indonesia Super Competition 2016 yang aka dioperatori oleh PT Liga Indonesia. “Dengan begitu, saya berharap semua perangakat pertandingan termasuk penonton saya harap bisa menemukan suasana baru sepak bola yang dikelola dengan baik dan akuntabel, benar dan memenuhi harapan

dari semua pihak,”kata Imam Nahrawi. “Sepak bola Indonesia harus terus bergerak maju,”tambahnya. Menutnya, pemerintah akan terus bekerja sama dengan semua pihak untuk membangun masa depan sepak bola nasional ke arah yang lebih baik. Apalagi, PSSI sebagai federasi sepak bola tanah air sampai saat ini tidak mampu menjalankan roda organisasinya karena sedang dibekukan oleh FIFA (Federasi Sepak Bola Internasional). “Sebab, sepak bola

adalah pemersatu bangsa. Piala Jenderal Sudirman telah membuktikan bila adanya sportivitas, fairplay, dan potensi anak bangsa yang tidak pernah pudar. Dengan sepak bola, ayo bangkitkan kembali nasionalisme berbangsa lewat olahraga,” ajak menteri asal Partai Kebangkitan Bangsa itu. Sementara itu, Tim Transisi PSSI memastikan bahwa rencana perhelatan Piala Gubernur Kalimantan Timur akan berjalan sesuai dengan jadwal, 6-28 Februari mendatang.

satu orang dari perwakilan tim transisi, BOPI (Badan Olahraga Profesional Indonesia) dan satu dari pihak panitia. Pengaturan dan penugasan wasit sepenuhnya ada di tim transisi melalui komite wasit. Tim yang dibentuk oleh Menpora untuk menggantikan fungsi PSSI itu, juga akan melakukan sinkronisasi jadwal pertandingandi Piala Gubernur Kaltim dengan rencana turnamen Piala Bung Karno yang akan digelar dalam waktu dekat. (ben/jpg/jon)

bali united

Mitra Kukar Pede Tatap Piala Gubernur JAKARTA- Para pemain, pelatih dan manajemen Mitra Kukar masih larut dalam euforia. Mereka baru saja dinobatkan sebagai jawara Piala Jenderal Sudirman setelah menaklukkan Semen Padang 2-1 di partai final di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (24/1) malam. Sepanjang sejarah, skuad terbaik Mitra Kukar ialah saat ini. Kualitas antara pemain dinilai merata baik yang inti maupun cadangan. Komposisi pelatih maupun stok pemain asing juga solid. Mengarungi turnamen Piala Jenderal Sudirman (PJS), skuad Naga Mekes tak memiliki banyak persiapan. Bahkan tim baru komplet sehari sebelum laga perdana di babak penyisihan kontra PSM Makassar. Di laga tersebut, tim harus kalah di babak adu penalti setelah bermain imbang 1-1 di waktu normal. Minim persiapan, manajemen menyiasatinya dengan mendatangkan pemain berkualitas. Salah satu yang bersinar ialah Bayu Pradana. Sayang, dia harus absen di laga final karena akumulasi kartu. Selain itu, ada sosok penting lain yaitu Shahar Ginanjar. Selebihnya, tim asal Kota Raja memercayakan stok pemain lawas yang diberi kesempatan lebih. Mereka ialah Septian David Maulana, Yogi Rahadian, Rudolf Yanto Basna, Defri Riski, Rizky Pellu, Zulkifli Syukur, Dinan Javier dan stok lokal lain. Pascaturnamen, manajemen belum bisa membeberkan siapa saja yang dipertahankan ataupun dilepas. Namun, ada sinyal skuad yang ada dipertahankan untuk turnamen selanjutnya, Piala Gubernur Kaltim. “Waktu persiapan mepet. Pemain yang ada diprioritaskan bertahan,” ujar Ketua Umum Mitra Kukar, Endri Erawan. Tak hanya mengawetkan pemain yang ada, manajemen Naga Mekes disebutkan Endri memburu pemain baru. Sebab, pemain asing dikabarkan hengkang untuk bermain di klub luar negeri. “Belum sampai ke tahap itu. Masih sebatas rencana. Kami menyiapkan antisipasi dari kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi,” kata Endri. Untuk kursi kepelatihan, tak ada niatan Endri menggantikan posisi Jafri Sastra. Sebab, prestasi yang diberikan eks pelatih Semen Padang itu cukup signifikan terhadap tim. Di Piala Gubernur Kaltim bulan depan, kata Endri, Mitra Kukar menargetkan mampu mempertahankan prestasi yang telah diraih saat ini.

Itu setelah, antara Tim Transisi dan pantia turnamen akhirnya menemukan sejumlah kesepakatan terkait syarat yang harus dipenuhi oleh panitia. “Tadi (kemarin,Red) tim transisi rapat dan melahirkan sejumlah keputusan,”kata Gatot S. Dewa Broto, juru bicara Kemenpora. Sejumlah kesepakatan itu di antaranya adalah, panitia akan memenuhi semua poin yang di dalam rekomendasi tim transisi. Kemudian, technical delegate masing-masing

jpg

Artinya, Mitra menargetkan juara. “Kami berusaha mempertahankan prestasi yang kami raih seperti saat ini. Kami optimistis bisa mempertahankannya,” tuturnya. Sementara itu, pelatih Mitra Kukar menyebutkan skuad yang ada saat ini memiliki banyak kelebihan. Mulai dari semangat dan kesolidan tim juga tinggi. Untuk rotasi besar-besaran dipastikan tak memungkinkan. “Semua mental juara dan sudah dibuktikan. Kalau ada yang ingin membela klub lain tidak masalah karena urusannya dengan manajemen. Tapi saya harap skuad yang ada bisa dipertahankan,” tutur Jafri. Beberapa pemain senior yang layak dipertahankan menurut Jafri ialah Zulkifli, Pellu, Bayu, Hendra Ridwan, dan pemain yang kerap dipasang inti. “Kalau dilihat dari hasil kami di PJS, tentu semua pemain inti layak dipertahankan. Tapi saya tidak paksakan kalau ada pemain yang ingin beristirahat. Karena yang semua inginkan ialah kompetisi. Bukan sekadar turnamen saja,” paparnya. Terkait kesiapan di Piala Gubernur Kaltim, Jafri belum berpikir ke arah sana. Dia hanya ingin menikmati masa libur bersama keluarga di Payakumbuh, Sumatra Barat. Keberhasilan tim merengkuh trofi dinilai kuat jadi alasan pemain untuk bertahan. Namun, tidak semua pemain sanggup melanjutkan perjuangan di turnamen berikutnya. Salah satunya ialah Michael Orah yang mengaku ingin menyembuhkan cedera lutut yang didapatnya pada final Piala Jenderal Sudirman, Minggu (24/1) malam. “Kemungkinan besar saya absen. Kalau saya paksakan, khwatir cedera tambah parah,” sebut eks Persepam Madura itu. Sedangkan pemain lain seperti Bayu Pradana, Rizky Pellu, dan Defri Riski sepakat bertahan. Meski banyak pinangan ke klub lain untuk Piala Gubernur Kaltim, ketiganya memprioritaskan Mitra Kukar. “Di Mitra Kukar suasana tim bagus. Manajeme n juga berharap kami untuk bertahan. Semoga rezekinya tetap di tim,” kata Bayu. (*/abe/fir/jpg/jon)

JAWARA: Pemain Mitra Kukar Rizky Pellu dkk mentargetkan jawara di Piala Gubernur Kalimantan Timur.

Pikir-Pikir Tampil di Bhayangkara Cup KUTA – Rencana Polri menggelar turnamen sepak bola Bhayangkara Cup, kabarnya sudah sampai di Bali United. Hanya saja, ketika dikonfirmasi soal itu, manajer-head coach Bali United Indra Sjafri masih melihat jadwal tim. Apalagi menurutnya, sebentar lagi aka nada turnament Bali Island Cup yang akan diselenggarakan di Bali. “Kita lihat jadwal dulu lah. Karena kami juga punya banyak jadwal. Memang sudah ada kabar, tapi kami masih berhitung,” ujarnya ditemui di Stadion Trisakti, Kuta, usai menyaksikan laga persahabatan tim Pra PON Jawa Tengah melawan Tim Putra Tresna, Senin kemarin (25/1). Indra Sjafri mengaku, tidak mau gegabah mengambil keputusan mengenai hal itu. Bahkan tidak hanya bhayangkara saja yang kabarnya akan menggelar turnamen tetapi juga beberapa daerah sudah mulai berkomunikasi dengan pihaknya. Itu katanya ada turnamen Padang Cup juga, dan ada beberapa turnamen lainnya nanti. Tetapi yang jelas kami utamakan turnamen kita dulu di Bali,” jelasnya.(hen/han/jpg/jon)

BANGGA AREMANIA Sambungan dari Halaman 13

“Apalagi bisa dibuktikan ketika kalah di semifinal. Kita kalah, tetapi kondisi kondusif banget. Itu luar biasa,” beber dia kepada Malang Post. Dia berharap, aksi aman dan nyaman ini akan selalu berlanjut. Semakin hari, dia juga mengharapkan tidak ada aksi anarkis dan bentrok dengan suporter lain. Baik ketika di Malang maupun ketika harus away. “Memang, selama ini terkenal tertib dan santun. Tinggal suporter lain mampu mengikutinya atau tidak,” urai dia panjang lebar. Sementara itu, Wawan Wahyu yang kini sedang berada di Korea, juga mengakui loyalitas dari Aremania. Di sana, dia dan beberapa Aremania, tidak bisa menyembunyikan kebanggaan, seharian kemarin. “Kami bekerja lebih bersemangat dengan titel itu,” terangnya. Menurut dia, sekalipun hanya bisa mendukung dari jauh, dia dan Aremania lain yang berada di luar negeri, pasti akan merasakan hal yang sama. “Untuk bercerita dengan orang lain atau warga di sini, juga semakin percaya diri. Ada nilai positif ketika secara overall Aremania dianggap santun,’ urainya. Dia berharap, Aremania tidak sombong dengan titel ini. Kreativitas baru juga semakin dihasilkan untuk menegaskan loyalitas supporter. “Arema itu seperti jiwa raga kami. Makanya, jangan sampai kelakuan negative membuat pandangan negatif orang lain bagi klub,” tegas dia. (ley/jon)

Jupe Tetap Bertahan di SFC

jpg

BERTAHAN: Ahmad Jufrianto memilih tetap bertahan di Sriwijaya FC.

PALEMBANG – Sriwijaya FC (SFC) harus bergerak cepat, jika tak ingin kembali kehilangan para pemainnya. Salah satunya bek tengah Ahmad Jufrianto, yang rupanya masih diinginkan klub lamanya Persib Bandung. Pelatih anyar Maung Bandung, Dejan Atntonic, yang mengungkapkan keinginan tersebut. Menurutnya Jupe, sapaan Jufrianto salah satu pemain hebat, dan layak masuk tim jersey biru musim 2016 ini. Namun, keinginan tim bermarkas di Stadion Jalak Harupat itu langsung ditanggapi dingin manajemen Laskar Wong Kito. Sekretaris tim Sriwijaya FC, Achmad Haris yang menegaskan jika Jupe, dipastikan tak akan pergi kemanamana lagi. Mengingat, pemain yang bisa diposisikan sebagai gelandang bertahan itu, sudah menandatangani kontrak bersama tim kebanggan Sumsel. Meski hanya berdurasi per-turnamen, bila penmpilannya selalu memuaskan, bukan tak mungkin ia kan mendapat perpanjangn kontrak, sebelum kontraknya berakhir. “Dia (Jupe_red), sudah menandatangani kontrak kerja dengan kito, itu artinya dia sudah resmi menjadi bagian dari Sriwijaya, dan tidak akan lari kemanamana lagi,” ucap Haris (25/1). Lanjut pria berkacamata itu, sebe-

lum direkrut manajemen klub bermarkas di Jakabaring ini, status pemain yang pernah membela Arema Cronus dalam keadaan free transfer.”Berbeda dengan Hisyam Tolle kemarin, dia statusnya di kita hanya pemain pinjaman. Jadi, kalau suatu waktu tim lamanya menghendaki, kita akan lepasnya. Kalau, Jupe dia memang dalam keadaan bebas transfer,” tuturnya. Sementara itu, pelatih yang menggantikan posisi Djajang Nurdjaman ini tidak menutupi hasratnya untuk menyatukan dua pemain Vladimir Vujovic dan Ahmad Jufrianto. Menurutnya, kedua pemain tersebut tembok kokoh jantung pertahanan pangeran biru saat merebut juara ISL 2014. Dejan, mengaku sudah menghubungi Vlado untuk bergabung dengan Persib. Sedangkan, untuk bek tengah, Jupe yang sudah teken kontrak dengan Sriwijaya FC, dirinya berharap jika pemain berusia 28 tahun tersebut, bisa kembali jadi anak asuhnya. “Semuanya tergantung dengan pemain itu sendiri, yang pasti Jupe merupakan pemain bagus, dan saya suka dengan gaya permainan yang dia lakukan,” ujar mantan arsitek Pelita Bandung Raya (PBR) yang sekarang berubah nama menjadi Madura United ini.(cj11/jpg/jon)

ist

DI RUSIA: Gladys Della Enosensia, Aremania asal Gunung Kawi ikut senang dengan gelar Aremania.

Besok Kembali Latihan Sambungan dari Halaman 13

Tak terkecuali tiga pemain asing, yaitu Kiko Insa, Esteban Viscarra serta Antonio Jose Espinosa Mossi. “Latihan kami mulai pukul 15.30 WIB. Untuk program latihan perdana ini, kami harapkan semua pemain kumpul terlebih dahulu. Baru untuk urusan lain-lain (teknis), nanti urusan pengurus,” jelas pelatih asal Cepu ini. Program latihan ini, dikatakan Gethuk, untuk persiapan pemain sebelum ujicoba di Purwokerto, yang rencananya dilakukan pada akhir bulan Januari. Termasuk beberapa program lainnya, seperti mengikuti turnamen di Kalimantan Timur. “Ada banyak pertandingan yang mendekati setelah ini. Terdekat adalah ujicoba di Purwokerto pada akhir Januari. Selanjutnya, kabarnya juga ada pertandingan di Kalimantan Timur,” katanya. Ditanya jika ada pemain yang absen dalam latihan perdana? Gethuk mengatakan tidak mau membahas soal pemain yang hadir ataupun tidak dalam latihan perdana nanti. Namun diyakini, semua pemain akan hadir dalam latihan perdana itu. Termasuk ketiga pemain asing. Sekadar diketahui, pasca mengikuti turnamen Piala Jenderal Sudirman Cup 2015, seluruh pemain langsung diliburkan. Beberapa pemain ada yang masih menetap di Malang sembari menunggu perkembangan dari manajemen. Sedangkan beberapa pemain lainnya, memilih pulang ke kampong halamannya, seperti I Gede Sukadana yang langsung pulang ke Bali.(agp/jon) REDAKTUR: jons, LAYOUTER: dj amiel


SELASA, 26 januari 2016

MotoGP

The Doctor Kunjungi Bali Jakarta - Kabar gembira datang untuk penggemar Valentino Rossi di Indonesia. Rider Yamaha itu akan menyapa fans-nya di Bali pada bulan Januari ini. Rossi akan menginjakkan kaki di Pulau Dewata untuk menghadiri pertemuan nasional main dealer dan dealer di awal tahun yang diselenggarakan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) dan Yamaha Motor Company (YMC) Jepang. Di Bali, Rossi juga akan bertemu konsumen loyal pabrikan Garpu Tala, komunitas Yamaha, dan rider Yamaha Racing Indonesia. Rossi menyebut penggemar di Indonesia sebagai fans yang spesial untuknya. Meski tak menyebut dengan pasti tanggal kedatangannya, namun pemilik sembilan gelar juara dunia itu mengatakan dirinya akan mengunjungi Bali segera. “Hallo, ini dengan Valentino Rossi. Saya ingin mengucapkan

net

KUNJUNGI PULAU DEWATA: Valentino Rossi akan kembali menyapa penggemarnya di Indonesia dengan mengunjungi pulau Bali. terima kasih yang sebesarbesarnya kepada fans Indonesia untuk dukungan tak putusputusnya untuk saya,” ujar Rossi seperti tertulis dalam rilis

yang diterima oleh detikSport. “Di 2015 Yamaha memenangi Triple Crown MotoGP, tapi sayangnya saya tidak meraih gelar juara dunia ke-10 saya.

Fans Indonesia sangat spesial dan saya akan memberikan kemampuan saya sepenuhnya untuk berterima kasih kepada mereka dengan memberikan

Australia Terbuka

gelar sebanyak mungkin di trek. See you soon in Bali!” serunya. Rossi yang belum lama ini menghadiri peluncuran motor baru Yamaha untuk MotoGP 2016, YZR-M1, di Barcelona itu memang cukup sering mengunjungi Indonesia. Pebalap yang identik dengan nomor 46 itu sebelumnya pernah menyambangi beberapa kota di Indonesia seperti Jakarta, Surabaya, dan Medan. “Surprise dari Yamaha lagi buat masyarakat Indonesia di awal tahun ini. Pemanasan yang sangat bagus sebelum berkompetisi di MotoGP 2016 karena Valentino Rossi punya pendukung yang sangat banyak di Indonesia. Ini pun akan memberikan semangat tersendiri buat dia memacu YZR-M1 di sirkuit,” ujar Mohammad Masykur, Asisten GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). (dtc/feb)

net

Johanna Konta

Konta Cetak Sejarah untuk Inggris Melbourne - Tak diunggulkan, Johanna Konta membukukan hasil sip dengan menjejak babak perempatfinal Australia Terbuka. Dia menjadi petenis putri Inggris pertama yang sampai delapan besar sejak 1984. Bermain di Margaret Court Arena, Senin (25/1/2016), Konta memastikan babak perempatfinal dengan mengalahkan petenis Rusia, Ekaterina Makarova. Konta menang dengan skor 4-6, 6-4, 8-4. Kemenangan itu menjadikan Konta sebagai petenis Inggris yang menjejak babak perempatfinal turnamen tenis grand slam sejak 1984. Kala itu, rekor dicatatkan Jo Durie di Wimbledon. “Ini sebuah pertandingan yang menguras mental, emosi, dan fisik. Empat menit terakhir menjadi waktu yang amat berharga, Saya tampil habis-habisan di tengah lapangan. Kemanapun bola melayang saya kejar. Saya ambil semua peluang yang ada,” kata Konta usai pertandingan seperti dikutip situs resmi turnamen. Konta sudah membuat kejutan sejak babak pertama. Petenis 24 tahun itu berhasil menyingkirkan unggulan kedelapan Venus Williams lewat straight set 6-4, 6-2. Babak kedua juga dilewati dengan mudah. Dia mengalahkan petenis China, Zheng Saisai, dengan skor 6-2, 6-3. Di babak ketiga, Konta juga berhasil melibas lawan dari Republik Ceko, Denisa Allertova, juga dengan dua set 6-2, 6-2. Di laga itu dia sudah tercatat sebagai petenis putri Inggris pertama yang melaju sampai babak keempat Australia Terbuka sejak Durie dan Anne Hobbs di tahun 1987. Di babak delapan besar nanti dia akan berhadapan dengan pemenang antara petenis Amerika Serikat Madison Key dengan Zhang Shuai dari China. (dtc/feb)

15

kualifikasi piala uber

Gregoria Mariska

Terserang DB, Gregoria Dicoret Jakarta - PP PBSI membuat perubahan skuat tim menuju Kualifikasi Piala Uber di Hyderabad, India bulan depan. Gregoria Mariska dicoret dari tim karena tengah menderita demam berdarah. Gregoria terpaksa dicoret karena terserang penyakit demam berdarah dan harus melewati proses penyembuhan. Sehingga dia tak bisa mengikuti rangkaian persiapan Kualifikasi Uber 2016 yang digeber mulai 15-21 Februari ini. Posisi Gregoria digantikan oleh Hanna Ramadini, pemain muda tunggal putri, untuk mendampingi LInda Wenifanetri dan Maria Febe Kusumastuti. Hanna pernah menyumbangkan medali perak SEA Games Singapura 2015 dan tampil juga di nomor beregu. “Gergoria tidak dapat menjadi bagian tim inti karena dia terserang demam berdarah dan takutnya proses recovery-nya agak lama, jadi tidak sempat untuk persiapan ke Kualifikasi Piala Thomas dan Uber,” ujar Achmad Budiharto, Chef de Mission tim Kualifikasi Piala Thomas dan Uber Indonesia, seperti dikutip Badminton Indonesia. “Prestasi Gregoria memang akhir-akhir ini lebih baik dari Hanna, namun kiprah Hanna di Malaysia Masters 2016 juga cukup baik. Selain itu, jam terbang Hanna di team event juga lebih banyak. Saya rasa perubahan ini tidak akan membawa dampak pada performa tim Uber,” tutur Budiharto. Selain itu, Budiharto memastikan jika Ihsan Maulana Mustofa tetap masuk dalam skuat inti menuju Kualifikasi Piala Thomas. Seperti diketahui, Ihsan sempat mengalami cedera pada lutut kanannya usai mengikuti kejuaraan Indonesian Masters 2015,. Ihsan mengorbankan Kejurnas PBSI 2015 untuk penyembuhan. “Berdasarkan hasil pemeriksaan dokter, Ihsan dinyatakan bisa ikut bertanding di Kualifikasi Piala Thomas. Kami memutuskan untuk tetap mempertahankan Ihsan di dalam tim. Peran Ihsan di tim juga saat ini belum bisa digantikan oleh pemain tunggal putra pelatnas yang lain,” ujar Hendry Saputra, kepala pelatih tunggal putra PBSI. (dtc/feb)

nba

Durant dan Westbrook Double-Double Brooklyn - Kevin Durant dan Russel Westbrook tampil apik dengan mencatatkan double-double. Akan tetapi, performa mengesankan mereka tidak cukup untuk menghindarkan Oklahoma City Thunder dari kekalahan. Menantang Brooklyn Nets di Barclays Center, dalam laga yang tuntas Senin (25/1/2016) pagi WIB, Thunder dipaksa menyerah 106-116. Kekalahan ini memastikan kemenangan beruntun Thunder yang sudah berjalan tujuh laga terhenti. Selama 41 menit bermain di atas lapangan, Durant mengemas 32 poin, 10 rebound, dan tujuh assist bagi Thunder. Akan tetapi, center Nets Brook Lopez juga main bagus untuk menginspirasi kemenangan timnya setelah membukukan 31 poin, 10 rebound. “Ini adalah sebuah kekalahan pahit tapi itulah yang terjadi di liga ini,” kata Durant di ESPN. “Anda menjalani pertandingan dan Anda tidak fokus sejak awal, Anda pun kalah.” Westbrook menambahkan 27 poin, 11 rebound untuk Thunder dan Serge Ibaka membukukan 10 poin, 8 rebound. Sedangkan di Nets, power forward Thaddeus Young mendulan 14 poin, 14 rebound diikuti 13 poin Joe Johnson dan 18 poin dari pemain cadangan Bojan Bogdanovic. Kemenangan Nets ini merusak catatan apik Thunder. Untuk pertama kalinya dalam 10 pertandingan, Thunder takluk saat Durant dan Westbrook sama-sama mencetak double-double. Di pertandingan berikutnya, Thunder akan menyambangi markas New York Knicks sedangkan Nets akan menjamu Miami Heat. (dtc/feb)

Bulutangkis

17 Atlet Ikuti Bidding Sponsor JAKARTA - Sebanyak 17 atlet penghuni Pelatnas Cipayung mengikuti proses bidding sponsor individu dengan beberapa perusahaan apparel ternama seperti Yonex, Victor, Flypower dan Astec. Acara bidding berlangsung di Pelatnas Cipayung, (Senin, 25/1) dan dipimpin oleh Kasubid Pemasaran dan Sponsorship PP PBSI, Yoppy Rosimin serta Wakil Sekretaris Jenderal PP PBSI Achmad Budiharto. Dalam bidding ini, hampir seluruh atlet mendapatkan sponsor dengan rata-rata durasi kontrak dua tahun hingga 2018 mendatang. Tiga nama yang masih belum mendapatkan sponsor yaitu Reksy Aureza Megananda, Kenas Adi Haryanto serta Sarwendah Kusumawardhani (asisten pelatih tunggal putri), akan diproses ulang

langsung ke pihak sponsor. “Menurut saya hasil bidding hari ini cukup bagus, hampir semua pemain mendapatkan sponsor. Termasuk pemain-pemain muda yang baru masuk pelatnas dan ini diluar dugaan. Yonex mendominasi, presentasenya sangat besar disbanding sponsorsponsor lainnya,” ujar Yoppy kepada Badmintonindonesia.org. Pemain-pemain muda yang dimaksud Yoppy adalah para juara Kejurnas PBSI 2015 yang baru menyandang status pemain pelatnas seperti Rinov Rivaldy, Rafiddias Akhdan Nugroho, Vania Arianti Sukoco dan sebagainya. “Sponsor menganggap pemain-pemain muda ini memiliki potensi besar dan merupakan investasi jangka panjang.

Saya rasa ini adalah hasil yang positif bahwa para sponsor sudah mau menanam investasi di para pemain muda, yang juara Kejurnas langsung disegel semua,” ucap Yoppy yang ditemui di Pelatnas Cipayung. Selain pemain muda, Praveen Jordan yang masa kontraknya habis dengan Yonex, kembali memperpanjang kontrak dengan perusahaan apparel asal Jepang tersebut sampai tahun 2018. Pemain spesialis ganda campuran yang prestasinya tengah melejit ini memang menjadi sebuah aset berharga yang diminati para sponsor. “Praveen langsung ‘disegel’ sama Yonex karena mereka tahu Praveen adalah atlet yang tengah bersinar, jadi mereka sudah deal duluan sebelum

proses bidding. Praveen diperpanjang kontraknya hingga dua tahun kedepan,” tutur Yoppy. Yoppy mengatakan, prestasi adalah factor utama yang paling penting buat seorang atlet dalam menggaet sponsor dengan nilai kontrak yang sesuai. Sistem sponsor individu ini diharapkan membuka kesadaran si atlet untuk terus berprestasi jika ingin mendapatkan sponsor. “Tips buat pemain yang mau mendapat sponsor, ya prestasi. Itu yang utama. Kalau malas dan tidak berprestasi ya sulit. Rajin adalah bekal awal, biasanya kalau rajin, prestasi akan mengikuti. Kalau malas bisa saja berprestasi, tetapi biasanya tidak tahan lama,” pungkas Yoppy. (pb/feb)

net

MELEJIT: Praveen Jordan kembali memperpanjang kontraknya dengan apparel asal Jepang Yonex. Karir gemilangnya membuat dia menjadi aset yang sangat berharga untuk para sponsor. REDAKTUR: febri setiawan, LAYOUTER: dj amiel


SELASA, 26 JANUARI 2016

16

Yaya Toure

Manchester City vs Everton

JAGA GENGSI MANCHESTER - Manchester City melawan Everton dalam Capital One Cup menjadi laga seru, Rabu (27/1) dini hari nanti. Keduanya dipastikan akan sama-sama ngotot dalam pertandingan yang rencananya disiarkan langsung SCTV mulai pukul 02.45 WIB dari Etihad Stadium. Sebagai tuan rumah, Manchester City wajib jaga gengsi agar tidak mendapat malu di kandang sendiri. Pada pertandingan sebelumnya, Manchester City memiliki catatan cukup baik dan kini menduduki posisi kedua klasemen sementara Liga Inggris. Manchester City memiliki 43 poin dari 13 kemenangan, empat kali seri dan lima kekalahan berdasarkan 22 pertandingan yang sudah dilakoninya. Manchester City juga merupakan klub sepak bola cukup berprestasi di dunia Hal ini dibuktikan dengan memenangi Liga Inggris sebanyak tiga kali, Piala FA empat kali, Piala Liga Inggris dua kali, dan Piala Winners Eropa satu kali. Bursa taruhan bola dipastikan milik tuan rumah Manchester City. Tetapi tim tamu Everton telah menyiapkan performa dan strategi terbaiknya untuk menghadapi tuan rumah. Jika dilihat,

Romelu Lukaku

PREDIKSI LINE SUSUNAN PEMAIN :

MANCHESTER CITY : Hart, Kompany, Kolarov, Sagna, Otamendi, Toure, Fernandinho, Navas, Sterling, Aguero, Bony,

EVERTON Howard, Jagielka, Coleman, Stones, Funes Mori, Barkley, Barry, Galloway, Kone, Lukaku,

HEAD TO HEAD • 14/01/2016 Manchester City 0 – 0 Everton (Liga Primer Inggris) • 07/01/2016 Everton 2 – 1 Manchester City (Piala Liga) • 23/08/2015 Everton 0 – 2 Manchester City (Liga Primer Inggris) • 10/01/2015 Everton 1 – 1 Manchester City (Liga Primer Inggris) • 07/12/2014 Manchester City 1 – 0 Everton (Liga Primer Inggris) Lima Pertandingan Terakhir Manchester City • 16/01/2016 M.City 4 – 0 C. Palace (Liga Primer Inggris) • 14/01/2016 Manchester City 0 – 0 Everton (Liga Primer Inggris) • 09/01/2016 Norwich City 0 – 3 Manchester City (Piala FA) • 07/01/2016 Everton 2 – 1 Manchester City (Piala Liga) • 03/01/2016 Watford 1 – 2 Manchester City (Liga Primer Inggris) Lima Pertandingan Terakhir Everton • 16/01/2016 Chelsea 3 – 3 Everton (Liga Primer Inggris) • 14/01/2016 Manchester City 0 – 0 Everton (Liga Primer Inggris) • 09/01/2016 Everton 2 – 0 Dagenham Redbridge (Piala FA) • 07/01/2016 Everton 2 – 1 Manchester City (Piala Liga) • 03/01/2016 Everton 1 – 1 T. Hotspur (Liga Primer Inggris)

Everton berada dalam peringkat lima musim lalu. Everton saat ini di Liga Inggris menduduki posisi ke-11 dengan 29 poin. Catatan pertandingan adalah enam kali kemenangan 11 kali seri dan kekalahan 5 kali dihitung berdasarkan 22 pertandingan terakhir.(bol/feb)

Rabu, 27 Januari 2016 02:45 WIB SCTV Manchester City vs Everton Kamis, 28 Januari 2016 02:45 WIB SCTV Liverpool vs Stoke City

FOTO-FOTO: NET

Tak Kaget Madrid Nyaris Kalah MADRID - Hasil kurang memuaskan diraih Real Madrid kala bertandang ke Estadio Manuel Luiz de Lopera, kandang Real Betis, Minggu 24 Januari 2016 atau Senin dini hari WIB. Madrid hampir saja dipermalukan Betis di laga tersebut. Los Blancos dikejutkan lewat gol cepat Betis di menit 7 lewat Alvaro Cejudo. Dalam posisi tertinggal, Madrid mencoba mengejar.

Segala upaya di babak pertama gagal menemui hasil. Baru pada menit 71, Madrid berhasil menyamakan skor. Dan akhirnya, mereka sukses membawa pulang satu poin karena meraih hasil imbang, 1-1. Pelatih Madrid, Zinedine Zidane, mengaku tak heran timnya hampir kalah di pertandingan melawan Betis. Zidane merasa Madrid memang bermain tanpa arah di duel terse-

Kendall Jenner

Zinedane Zidane

but, khususnya pada 15 menit awal babak pertama. “Saya sudah mengira Betis akan bermain keras dan gol mereka sangat luar biasa. Saya melihat Betis yang hebat dan fans tetap mendukung mereka,” kata Zidane seperti dikutip AS. “Mungkin, kami kehilangan sesuatu di awal laga. Saya tahu 15 menit pertama akan sulit. Selanjutnya, pertandingan berjalan lebih sulit. Kami layak

dapat lebih, tapi inilah sepakbola. Kami kurang beruntung,” lanjutnya. Hasil imbang melawan Betis telah merusak start bagus Zidane bersama Madrid. Sebelumnya, pelatih 43 tahun tersebut selalu mengantarkan Madrid meraih kemenangan besar. “Apa saya berharap membuang 2 poin di laga ini? Sama sekali tidak, tapi sepakbola seperti ini,” terang Zidane.(viv/feb)

Drinkwater: Leicester Layak Pimpin Klasemen JAKARTA - Gelandang Leicester City, Danny Drinkwater, puas dengan laju timnya sejauh ini. Dia menyebut The Foxes layak menempati puncak papan klasemen Premier League dengan hasil-hasil positif yang diraih. Leicester kembali ke puncak klasemen liga Inggris di pekan ke-23. Itu setelah tim besutan Claudio Ranieri tersebut berhasil menambah tiga poin usai mengalahkan Stoke City 3-0 dan di laga lain pesaing utama mereka, Arsenal, kalah 0-1 dari Chelsea. Selain itu, laga tersebut sekaligus menjadi panggung kembalinya ketajaman Jamie Vardy yang sempat puasa gol. Ya, sudah cukup lama Vardy tak mencetak gol. Tepatnya, sejak

NET

PUNCAK: Leicester City menang 3-0 atas Stoke City hingga mengantarkan ke posisi puncak klasemen. Leicester mengalahkan Chelsea 2-1, 15 Desember 2015. “Setelah menyelesaikan musim pertama di Premier

League dengan sulit, kami berhasil membalikkan papan klasemen kali ini,” kata Drinkwater seperti dikutip Soccerway.

“Kami ada di puncak papan klasemen dan ini sebuah penghargaan yang amat berarti buat tim ini. Poin yang kami koleksi membuktikan kalau kami layak menempati posisi ini. Kalau memang masih ada yang meragukan, ya terserah mereka. Kami hanya perlu membuktikan kalau pendapat mereka itu keliru. “Apa yang kami lakukan ini sudah menjadi bagian sejarah yang luar biasa bagi Leicester. Kami sudah memberikan sesuatu yang menarik buat fans. Kalau kami mampu mempertahankan hasil ini maka musim ini akan berarti banyak buat mereka,” jelas dia. Ujian terdekat akan dihadapi Leicester dengan menjamu Liverpool pada 2 Februari.(dtc/feb)

Ronaldo Goda Kendall Jenner MADRID - Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, kembali melancarkan aksinya menggoda wanita seksi. Kali ini, yang menjadi sasaran adalah supermodel asal Amerika Serikat, Kendall Jenner. Seperti dilansir 101greatgoals, Ronaldo menggunakan Instagram untuk menggoda Kendall. Mantan bintang Manchester United ini memberikan like untuk salah satu foto Kendall. Berbagai kolom gosip menafsirkan itu merupakan upaya CR7 untuk menggoda model 20 tahun tersebut. Menurut Hollywoodlife.

com, Kendall merasa senang dengan apa yang dilakukan Ronaldo. Dia senang karena CR7 memberikan like untuk fotonya di Instagram. Menurut Kendall dan semua adik-adiknya, Ronaldo itu tampan. Jika Ronaldo mengajak berkencan, kabarnya Kendall tak akan menolak. Ini bukan kali pertama Ronaldo menggunakan Instagram untuk menggoda wanita seksi. Agustus 2015 lalu, pemain internasional Portugal ini menggoda model Aline Lima. Terbaru, dia menggoda penari seksi Rusia, Alena Alexandrova, juga lewat Instagram.(viv/feb) REDAKTUR: FEBRI, LAYOUTER: ABDEE


IKLAN BARIS IKLAN TEPAT

MALANG POST

17

• Iklan Baris: Rp 25.000,-/baris (minimal 2 baris), • Iklan Dagang/ Umum: (Warna) Rp 50.000,-/mmk,

(Hitam putih) Rp 40.000,-/mmk, • Halaman 1: Rp 100.000,-/mmk • Iklan duka cita/ Sosial: (Warna) Rp 25.000,-/mmk, (Hitam putih) Rp 20.000,-/mmk, • Iklan Halaman 1 & Kreatif : Tambah 100%, • Advertorial: (Warna) Rp 50.000,-/mmk, (Hitam putih) Rp 40.000,-/mmk, tambah PPn 10%

SELASA, 26 januari 2016 MALANG

MOBIL - MOTOR • daihatsu • januari bombastis. Xenia DP 7Jt. Ayla DP 13Jt. PU DP 9Jt. CP: Bunga 081259363775 BL-07/12 promo akhir tahun Xenia DP 14Jt, Ayla DP 10Jt, Granmax 9Jt, Terios 18Jt. Hub: 081233234696 BG-05/01 daihatsu : DP murah angsuran ringan. PU DP 9Jt,angs. Xenia 2,1Jt. Ayla 1,4Jt. Hub: 082234637145/ 294946A9 BG-21/12 PROMO AKHIR TAHUN:XENIA DP 14JT,AYLA DP 6JT GRANDMAX angsuran: 2,7JT-RANI 082232980151 BG-7/12 AYLA angsuran 1,4Jt, Xenia angsuran 2,1Jt, PU DP 6Jt. Gudang LA Sucipto. Hub: 081333009212 BG-7/11 CUCI GUDANG akhir tahun Pick Up 9Jt, Ayla angsrn 1,4Jt, Xenia angsrn 2,1 Jt. Hub: Dyah 081333477968/ Pin 74A3743D BG-05/01 dijual all nevy Xenia thn 2012 M Sporty 1000 cc KM 33000N Full Fariasi sprti baru wrna putih Hub: 081334039489 No SMS BG-29/10 PROMO DAIHATSU DP terkecil bln Januari’16 #Pick Up 10Jtan #Ayla 4Jtan#Xenia 13Jtan#Terios 23Jtan# Sirion 18Jtan#Luxio 12Jtan#Grand Max MB 11Jtan #Gran Max Blind Van 16Jtan, Informasi & pmesanan HUB: HENDRI (0341)2384414, 081246359287. BG-26/02 Langsung Gudang Astra Dapatkan Spesial Harga Sirion. Terios, Pick Up . Khusus Customer Prioritas. Hub: 085335819475 BADAR ASTRA. BG-29/04 promo Daihatsu Ayla DP cuma 5Jt, Xenia 1300 cc DP 15Jt, Granmax DP 8,5Jt, Terios DP 14Jt, Sirion DP 13,320. Hub: 081235722766 (Hanif) BG-12/12 PROMO DP Murah, Xenia Dp 8Jt, PU 9Jt, Ayla 13Jt, Terios 20Jt, Luxio 20Jt. Hub: 085100572750/ BBM: 2836E2A6 BG-11/10 • SUZUKI • Dijual Mobil Suzuki Splash tahun 2013, Matic kondisi bagus, warna putih harga 135 jt nego, hub telp 081334798464 , BG-23/01 gratis konsultasi kredit Ertiga, Wagon R, pick up dll. DP/angsuran terserah Anda. Hub: Hadi: 085239073708 BG-17/07 “PROMO SUZUKI DISCON SUPER BESAR” APV, Swift, Sx 4, Pick Up, DP & Angsran termurah Hub. 085649806900 BG-31/10 TERMURAH PROMO SUZUKI DPTKAN DISKON PULUHAN JUTA READY STOCK, ERTIGA, KARIMUN PICK UP. DP MULAI 5 JUTA RAFIK 082232374466/ 529AF4EI BG-31/11 dijual cpt Kijang Krista 2002 Gold bensin sgt terawat 87Jt. Hub: 08179755533 / 081333891069 BL-19/12 jual new limo 2010 siap pakai, 68Jt nego. Bnyak pilihan hub: 08126086869 / 085283866858 BL-10/01 • TOYOTA • toyota promo akhir tahun Avanza, Agya, dll. CP: Edyta 081331884464 BL-28/12 DIJUAL starlet merah’89 orisinil cat, N kota, AC, Tape, Centrallock ban dpn baru, VC 1.300cc msn alus. Hrg 37,5Jt Nego. Hub: 081233927893/ 081615600557 BL-2/12

• TOYOTA • dijual cpt mobil Toyota Corona absolute th 95, N (kota) istimewa, AC, siap pakai. Hrg 46Jt (nego) BU. Hub: 085 101 663 684/ 081 945 302 336 BG-14/01 • honda • dijual Honda Beat-CW’2012 Yamaha-Vega R cakram 2005. Hub: BFI Mlg (0341-475400) BL-02/014 kost JU A L C P T R M H K O S T J l . Tirtomoyo dpn Ponpes KT10 KM4. Hrga 1,3M (nego). Hub: 082244909022 BL-17/01 terima kost pasutri/mahasiswa/ krywan. Jl Selat Sunda I D2/9. Hub: 081357717151/ 08123088897 BL-10/01 Guest house pisang kipas guest house medium 175rb. Fasilitas lengkap Jl.Pisang Kipas 2B Soehat. Tlp 0341 498067/ 08175001080 BG-08/01 nova guest house berbasis syariah mulai 100rb. Tlp 0341485681. Jl Kedawung 19 Malang BG-08/01 Amalia guest house jl. merbabu 18 malang tlp. 0341 349660 BG-22/12 Bandoeng guest House Jl. Bandung No.20 Malang/ www. bandoengguesthouse.net/ bandoengguesthouse2012@gmail. com/ (0341)551824 BG-30/10 OMAHKOE GUEST HOUSE jalan Bendungan Sigura-gura 4 no 1 malang. Telp (0341)556244 BG-7/10

RUMAH DIJUAL Rumah SHM di Jl Monumen Palai tlogowaru Kedungkandang Malang, 3KT, 1 Km, 900 watt, PDAM, full keramik harga 400 jt nego Hub. 081333820025 BL-14/01 JL RMH LT.113 LB.95, SHM, IMB, 1300W, 3KT, 1KM, dapur, garasi. R.Tamu. Di Bedali Indah. 082332983115 - 082387095536. Bisa KPR tnp perantara BG-23/01 dijual rmh 2 lantai, 3KT, 2KM, SHM, PDAM, 1300w, LT 96m2, Perum Pesona Singosari Blok H14. Hub: 085241751555, 085241792233 (TP) BL-08/01 rmh baru de’shapire Kav-1 Jl.Ikan Gurami Malang SHM LT.176/ LB.105. Hrg 1,2M Nego. Hub: 08179641960 BL-14/01 kartu kredit jasa tutup kartu kredit/ KTA hanya bayar 1% hutang lunas 100% LEGAL Tinah 081281539552 BG-24/11 dana tunai Butuh Dana tunai? Jaminan BPKB / SHM dgn proses cepat dan berhadiah langsung. Hub: 083848321122 BG-15/02 KOMPUTER Kredit Laptop/ Komputer, Hub:085853874151/082140703 452/8174510/564537.Infomedia Komputama. Jl Galunggung Ruko Blok 58m BG-27/10 kehilangan STNK

GITA HOMESTAY Jl D. Gita Sawojajar Mlg. 600 Rb 1 Rmh. 5KT, 2KM, Hot Shower, R.Tamu, R.Makan, LED, Dapur, R.Sholat. 085859709236/ 9999527/ 0818384771 BG-2/11

STNK spd mtr Suzuki th 1998 wrna hijau N-6406 CQ Noka : MHDFD110DV3354457 Nosin : E1091D352249 a/n: Dini Lifa Iriani d/a: Jl.Emas 95 Malang BL-26/01

RUKO

STNK spd mtr suzuki warna biru hitam nopol N-4098-BV th 2005 Noka: MH8FD125x5J - 439295 Nosin: F403 1D 439125 a/n: Amir Islamudin d/a: Jl.Cengger Ayam Dalam II/2, RT.001 RW.014 Kel Tulusrejo Kec. Lowokwaru Kab/ Kota Mlg BL-26/01

dijual Ruko Tumapel Singosari 2 LT, SHM, PLN, PDAM, 1KM. Hub: 081 136 001 88/ 081 945 711 888 BG-14/01 SAWAH tnh sawah shm 610m2 Tunjungtirto Malang. Hrg 600rb/m2 Nego. Hub: 08179641960 BL-14/01 TANAH JUAL TANAH kavling siap bangun/ inves 128m AJB 65Jt Ampeldento Pakis. Hub: 081234027644 BL-26/01 RUMAH rumah br renov, tmn buah2an, LT 252/ LB 120m2, SHM, siap huni, dkt MOG, Plasa Dieng. Hub: 081289759920 BG-05/02 DIJUAL Rumah Jl Mesuji, Malang daerah Seraya belakang Hotel Savana, SHM, listrik, PDAM. Hub. Bambang, Telp. 087862582267 BL-27/12 dijual rumah Araya Golf: LT/LB: 200m/180m , Cipunegara: LT/LB: 540m/173m . Hub: Global RID’S Property : 081 838 2385 BG-3/12

LOWONgan d i b u t u h k a n s e g e ra 2 orang marketing meubeller & IT gaji pokok1,8Jt + bonus omset. Hub: 085100695693 (Iwan) BL-16/01

LOWONgan dicari tenaga berpengalaman pasang kaca film mobil bersedia ditempatkan di Riau, gaji menarik. Hub: 085 395 719 001 BL-03/01 dicari capster slon lulusan SMP, ulet, sopan, jujur, gaji bulanan, mingguan. Hub: 085851834548 BL-20/01 j u a l t e h h e rba l k u lit manggis, eceran @20rb/ pax (dicari agen, modal hnya 100rb, brng laku keras) Hub: 085746557799 BL-19/01 d i car i t e n tor k i m i a , min SMA, max 35th. Hub: 081326605626 BL-20/01 dicAri SOPIR PRIBADI, yg tahu wilayah/ jln2 di Surabaya. Laki2 max 45th, bs matic, gaji 2Jt, mkn didlm. Lmrn krm ke Toko Aneka Warna Jl. KH. Ahmad Dahlan No.33 Mlg (cantumkan nmr HP dan foto 4x6 = 2lbr. BL-20/01 RUPA-RUPA Warung Lalapan ayam / bebek goreng bakar pak usman jl. embong anyar dau malang menerima pesanan 082141703091 BL-04/12 DI C A R I l u k i s a n m e u b e l LAMA/KUNO indonsia eropa hub: 087880054969, 081 226775555 BL-08/12 java production, Rental dan pengadaan peralatan konser dan event lengkap harga bersaing. Hub: 0816553540 Jl.LA Sucipto 280 B Malang BG-15/12 BERKAH JAYA AC, service AC kulkas, mesin cuci, wtr heater, pe­n gering dll. Jl. Panji Suroso No. 8E 082234458959/ 081937986494 BG-30/12 CV. abadi mlyani kuras WC & sluran buntu tangki plg bsr 5000 liter buka 24 jam Hub. Jl. Lombok / Yulius Usman Gg. 3/216 Mlg Tlp. (0341) 329517, hari libur tetap buka BG-07/12 AERRO Laundry & SERVICE spesialis cuci sofa, springbed, kursi kantor, karpet, jok mobil dll. SERVICE: Mesin Cuci, Water Heater, AC, Sanyo dll. Juga melayani service spring bed, ganti kain, per & pesan baru. Hub: 085100077376 / 085646604841 BG-26/12 Lintang Abadi terima: renov rmh, pgr, canopy, harmonika, interior rmh, cafe, booth, counter, rombong. Jl.Kasin 170 Ampeldento Karangploso. Telp: 081216550509 BG-01/01 Pratama ahli sedot WC melayani sedot WC , got buntu dll. JL.Dirgantara VI B no.23 Sawojajar Mlg. Tlp 0851 0263 0312/ 0851 0064 7878. Hr libur tetap buka. BG-27/11

RUPA-RUPA

TOUR & TRAVEL

TOUR & TRAVEL

Sofa & SpringBed anda kotor? “THATA LAUNDRY’’ solusinya. Spesialist : Cuci sofa, Springbed, kursi kantor, karpet permanent, gordyn, jok mobil dll. Siap melayani dgn hasil yg maksimal & memuaskan 24 jam nonstop/hari libur tetap buka. Office: Jl. Teluk Bayur 61 Malang. Hub: 085101822506 – 085100418889 (085645478106 ,WA) BG-26/12

Sanjaya Rent Car sewa mo bil+supir:veloz,innova,avanza,dll. Carter sgl jurusan.Hub:081332241 024/082132620024/08968729841 5/ 087701633239/ 08121747647/ BG-15/10

JAGUAR TRANS Jl Ter Danau Kerinci 2C-4. Air Port Shuttle Juanda Mlg-Sby PP, Mlg-Perak PP. Carter-Tour Wisata -Rent Car Tdriver antar/jemput Bandara Juanda. Hub: WA 089509707394/ 08121747647/ Driver baik, sabar & tidak merokok 753236/082333711779/0 81333322779 BG-28/10

ANda bth interior rmh, kntr, hotel mlpti: Gorden, vitras, spending, wallpaper, vertikal & horisontal Blind, karpet, kasa nyamuk, taplak meja, canopi tanpa di las (New Produk). Hub: Galery gorden jl. Ranugrati 33 / sawojajar 0811 3666 997 BG-26/12 kuliner Depot Maninjau sedia ma­sa­ kan Jawa & madura mnrima p­s­nn nasi Bung­­kus, rantang, ko­tak, ku­ ning, tum­peng. Buka se­tiap hari mulai 05.30. Jl. Danau Ma­nin­­jau No. 91/ 711842 BG-31/12 TOUR & TRAVEL hidayah tour & travel Avanza, Xenia, R3, mlai 400rb/ day. Hub: 082332825487/ 085791449819 BG-30/01 Bali prima travel lynan antr jmput & krim brang tiap hri jln. Almt: Candi Mendut Sltn VII/6. Tlp 0341412591, 404512, 081233687828. rute: Denpsr, Singaraja, Bnyuwngi, Jember, Lumajang, SBY BG-17/12 Venus Tour & Travel Harian, Mingguan, Bulanan.Pembayaran cash dan kredit/visa master. Jl Galunggung 86 B/7747474/ 081555888385 BG-11/10

H 8 R rent car & tour Bromo & Ijen Tour melayani carter mobil di Malang-Batu, antar/jemput Bandara Juanda. Hub: WA 081233197198/ 08179619599/ 081333205678. PIN BB: 24D2C656. Driver baik, sabar & tidak merokok BG-17/02 airlanggarentcar.com (0341-716458/ 085100056458/ 081838 6458) menyewakan mobil pngan tin, tamu VIP dan travel mlg-sby/ju­an­da(PP), dgn driver peng­alaman, sabar,tepat waktu, & tdk merokok, Alphard, Velfire, Camry, Mercy, Altis, Fortuner, Innova, Avanza, Xenia, Dll. Jl. Danau Toba E1-27 Mlg Hotline: 081 730 1000 BG-26/10 “YONO TRANS” Mlg-Sby-Prk PP. Bondowoso 1B Mlg 03412194639/ 081334614154 .Tiket Pesawat/ Laut, Tour Wisata, Rent Car BG-30/12 SURYA TOUR & TRAVEL PUSAT NYA TRAVEL SGL JU­RUSAN Me­layani Bis mlm, Pswt, Kapal laut, Carter mbl, pkt ke sgl juru­san. Jl. Trunojoyo 10 E telp. 0341354117. Web­s ite: www. su­r ya travel. com. BG-29/11 sriwijaya Abadi sewa mobil + sopir drop charter. Travel Mlg-Batu-Juanda Sby PP 80rb, Innova, Avanza, Xenia, Luxio, Mobilio, Ertiga. Hub: 085100139555 / 082335585758 BG-15/10

“BOROBUDUR TRANS” “Pen­­jor” = mlg-dps PP “Bu­ana” = mlg-blt, TL Agung Tre­­n­gg­­alek PP “Surya”= mlg-jem­­­ber PP 346966 / 359155/ 7751155 BG-30/10 cateran cateran pick up dalam kota/ luar kota. Hub: 081354109046/ 085791658734 Jl.Raya Kapisraba J-II No. 4 Sawojajar 2 Malang BG-23/11 pijat tng wanita muda profesional panggilan ke Hotel . Hub: 085791995917 BG-08/01 “MILENIUM MASSAGE” Dengan Tenaga Wanita Muda Profesional Khusus Panggilan ke Hotel hub:085774410568 no sms. BG-17/12 Kalau badan capek2 dan punya keluhan vitalitas hub : Mbak Evi 081252749612 BL-11/12 pengobatan PENGOBATAN alternative pijat refleksi mngobati sgala sgala mcm pnyakit, stroke, darah tinggi, kanker dll Jl. Kbnsari 2 skun (dpn Gg. salak) T. 0341­4 333882 / 081234847030 BG-04/03

cari admin cwek/cwok, 22-30th, pngalaman 2thn. Sopir SIM B1, usia max. 47th. Hub: Bpk Wijaya 08170537007 BL-10/01 dibutuhkan segera 2 orang marketing meubeller & IT gaji pokok 1,8Jt + Bonus omset. Hub: 085100695693 (Iwan) BL-14/01 DIBUTUHKAN Sgr Terapis laki/wanita usia max 30 min smp krm lamaran ke nakamura Jl. raya dieng 1 kav 3 (0341) 571509 BL-08/01

DIJUAL Rumah Perum Bajang Ratu Inside 12A Dekat kampus ABM, Unbra, Widyagama, Dekat Pasar Blimbing Fas: 1R. Tamu, R. Kel, 3 K. Tidur, 2 K. Mandi, 2 Dapur, Jemuran Diatas, Shm. Hrga: 750jt (nego) LT: 120m2 LB: 100m2 Hub: Agus 082 141 496 296 BL-19/12 dijual rmh Perum Garuda Karang pandan Pakisaji, LT 97m2, LB 45m2, SHM, Hrg 185Jt Nego. Hub: 087859676096 BL-20/01

MALANG POST “Korane Arek Malang” : Jl. Raya Sawojajar (Ruko WOW) Cluster Apple 1- 9 Kota Malang


KOTA WISATA Pedagang Cantik Jual Kain Panjang

selasa, 26 januari 2016

18

lintas kota wisata

Pikap Angkut Orang Terjaring Razia

IRA RAVIKA/MALANG POST

KAIN: Bazar kain di Gedung Pancasila Kantor Walikota Batu banyak diminati pegawai dan masyarakat.

BATU - Keinginan Walikota Batu Eddy Rumpoko tentang gedung Pancasila boleh di� manfaatkan warga tidak disiasiakan oleh Komunitas Cinta Berkain (KCB) Malang Raya. Komunitas ini menggunakan gedung tersebut untuk pelanti� kan pengurus, sekaligus bazar kain, Senin (25/1) kemarin. “Pelantikannya nanti malam (tadi malam), sekarang ada� lah bazar,’’ kata Ketua Panitia pelantikan pengurus KCB Malang Raya, Siska Sayekti. Siska mengatakan KCB sebet� ulnya sudah berdiri sejak dua tahun lalu di Jakarta. Namun begitu, karena komunitas ini memiliki anggota di daerahdaerah cukup banyak, maka

dibentuklah pengurus regional. “Setelah melakukan koordi� nasi dengan pusat, dan diberi lampu hijau baru kemudian KCB Malang Raya ini didirikan di sini,’’ katanya, sembari men� jelaskan meskipun pelantikan dan peresmian KCB regional ini digelar di Batu, tapi anggotan� ya berasal dari Malang Raya. Siska tidak menyangka jika ko� munitas ini cukup banyak. Ter� bukti, hanya berbekal mengirim pesan melalui sosial media, warga pun daftar menjadi ang� gota komunitas. Bahkan, belum diresmikan, anggota yang sudah terdata mencapai 150 orang. “Nanti pengurus Malang Raya ini akan dilantik oleh Ketua Pen� gurus KCB Pusat,’’ tambahnya.

Siska juga menguraikan, KCB berdiri dengan tujuan un� tuk untuk melestarikan budaya menggunakan kain panjang. Dia menyebutkan, saat ini seriring dengan perkembangan zaman, budaya menggunakan kain pan� jang sudah ditinggalkan. “Agar budaya tersebut tidak punah karena zaman, salah satu upayanya adalah dengan komu� nitas ini,’’ urainya. Anggota KCB tidak hanya menggunakan kain panjang dalam keseharian. Tapi juga memberikan edukasi kepada masyarakat. Dimana kain pan� jang tidak hanya bisa digunakan un tuk kegiatan resmi, tapi juga bisa digunakan dalam kegiatan sehari-hari. “Justru

ribet saat menggunakan gaun. Kalau kain tinggal dililit saja,’’ tambahnya. Siska juga menjelaskan bah� wa kain panjang tidak melulu batik, tapi banyak model dan motifnya. “Kalau pilihan ban� yak sekali,’’ katanya. Dalam kegiatan kemarin, pani� tia juga menggelar bazar kain. Bazar digelar di halaman gedung Garuda, dan dibuka langsung oleh Ketua Tim Penggerak PKK Kota Batu Dewanti Rumpoko. Kegiatan bazar ini sendiri diikuti oleh 25 orang. Mereka merupakan anggota dari KCB di beberapa daerah. Bazar ter� sebut seketika disambut antu� sias. Tidak hanya para pegawai Pemkot Batu, warga Kota Batu

pun banyak berdatangan, untuk melihat kegiatan bazar. Bahkan beberapa warga juga langsung membeli kain, lantaran cocok dengan corak serta motifnya. “Kalau di luar, kain batik tulis dari Tulungagung ini dijual ma� hal. Tapi di sini harganya sedikit miring, jadi saya beli,’’ kata Diana salah satu warga sembari menyebutkan pedagangnya juga cantik-cantik. Para pegawai Pemkot Batu pun demikian. Mereka yang mendatangi stand bazar diselasela waktu istirahat juga terlihat membeli beberapa kain dan beberapa aksesoris lainnya. ”Kegiatan ini digelar sehari saja, yaitu hari ini (kemarin),’’ tandas Siska. (ira/feb)

UN Online, SMAN 1 Kurang Komputer BATU – Meski terpilih sebagai sekolah yang menggelar Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) atau Computer Based Test (CBT), SMAN 1 Kota Batu tidak memiliki perangkat cukup. Sekolah berlokasi di Jalan Agus Salim Kota Batu ini hanya memiliki 60 kom� puter dari 132 perangkat yang harus disediakan. Kekurangan komputer ini menjadikan pihak sekolah resah. “Di laboratorium komputer hanya ada 20 kompuyer. Ke� ��� mudian ada pengadaan baru 10 paket. Tadi saya keliling pada seluruh ruangan dan ada 30 unit perangkat yang bisa digunakan. Jadi total perangkat komputer yang bisa digunakan sebanyak 60 unit,’’ ungkap Program Koor� dinator (Progtor) SMAN 1 Batu, Heny Nurmantyo. Sementara kebutuhan kom� puter saat pelaksanaan UNBK atau UN online adalah 132 unit yaitu, 120 unit ditambah 12 unit. Kebutuhan sebanyak itu untuk menyesuaikan jumlah siswa yang mengikuti UN, yakni 327 orang. Ada tiga sesi pelaksanaan ujian, masing-masing sesi diisi 120 siswa. Dan sesuai ketentuan pusat jumlah 120 perangkat ditambah 10 persen, jadi total yang harus tersedia 132 perangkat komputer. Pihak sekolah juga sudah me� laporkan kekurangan perangkat ini ke Dinas Pendidikan Kota Batu. Bukan itu saja, pihak

IRA RAVIKA/MALANG POST

KOMPUTER: Petugas Laboratorium Komputer SMAN 1 Batu mengecek komputer yang akan digunakan dalam Ujian Nasional (UN) berbasis CBT. sekolah juga mencari solusi terkait kekurangan perangkat ini kepada keluarga siswa. “Sudah, kami sudah laporkan. Termasuk sosialisasi kepada keluarga siswa, bahwa saat pelaksanaan nanti menggunakan laptop. Tapi belum menemukan solusinya,’’ tambah Heny yang kemarin mendampingi Waka Kurikulum SMAN 1 Batu, Amanto. Heny juga mengatakan, sebet� ulnya tahun 2015 lalu, SMAN 1 Batu dipilih Dinas Pendidikan

Provinsi Jatim untuk menye� lenggarakan UNBK. Namun begitu, karena tahun lalu tidak memiliki perangkat yang cu� kup makanya baru sekarang diselenggarakan. “Tahun lalu sudah ditawarkan. Tapi karena tidak memiliki pe� rangkat cukup, kami menunda. Dan tahun ini ditawari lagi, dan kami setuju, meskipun perang� kat kami pun masih sangat kurang,’’ kata Amanto. Salah satu pertimbangan pihak

sekolah menerima tawaran dari Dinas Pendidikan Provinsi Jatim adalah sebagai bahan evaluasi. “Kalau tidak melaksanakan kan tidak bisa dievaluasi. Makanya itu tahun ini, kami menerima tawaran tersebut selanjutnya kami melaku� kan evaluasi kekuranganya,’’ tambah Amanto. Sedikitnya LIMA sekolah di Kota Batu siap melaksana� kan Ujian Nasional system Computer Based Test (CBT). Kelima sekolah tersebut adalah

SMAN 1 Batu, SMKN 3 Batu, SMK Islam, SMK Wiyata dan SMPN 1 Batu. Kelima sekolah ini dinyatatakan siap karena telah memiliki fasilitas yang memenuhi standartisasi Unas online yakni sekolah tersebut memiliki laboratorium dan jum� lah komputer mencukupi. Standartnya, sebuah sekolah bisa menerapkan sistem ini apabila jumlah komputer yang dimiliki sekurang-kurangnya 1/3 dari jumlah total peserta Unas serta memiliki jaringan internet baik. “Beberapa seko� lah sudah siap melaksanakan, sekarang kita sudah siapkan pendampingannya,” terang Chairil Fajar, Kepala Bidang Pendidikan Menengah (Dik� men) Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kota Batu. Berbagai kemudahan pera� turan baru yang dikeluarkan oleh Kementerian Pendidikan, membuat 5 sekolah ini semakin mantap melaksanakan CBT dalam ujian tahun 2016 ini. Pasalnya ada kelonggaran, bisa menggunakan perangkat kom� puter jinjing (laptop). Di luar itu, Dinas Pendidikan Kota Batu juga sedang beru� paya untuk menambah bantuan perangkat komputer untuk lima sekolah ini. Pasalnya meskipun menyatakan siap, ma� sih ada beberapa sekolah yang jumlah perangkat komputernya kurang. (ira/muh/feb)

IRA RAVIKA/MALANG POST

RAZIA: Petugas Satlantas Polres Batu melakukan pemeriksaan surat-surat kendaraan di Jalan Brantas, kemarin. BATU – Seorang remaja buru-buru mengambil dompet dan menunjukkan STNK motornya kepada petugas Satlantas Pol� res Batu yang kemarin melakukan operasi Sistem Penindakan Point Target (SPPT) di Jalan Brantas Kota Batu. Tidak hanya itu, remaja yang diperkirakan usianya belum genap 17 tahun ini juga mengeluarkan uang Rp 50 ribuan dari dalam dompet� nya, kala petugas menanyakan Surat Izin Mengemudi (SIM). “Belum punya pak,’’ katanya dengan wajah tenang. Selanjutnya, dengan santai remaja ini menyodorkan uang yang dipegangnya itu kepada petugas. Kepada petugas dia juga merengek untuk tidak ditilang. Tentu saja aksi remaja ini langsung ditolak petugas. Bahkan dengan wajah sedikit tersinggung, petugas tersebut langsung membawanya ke mobil Patwal, yang berada di seberang jalan. Di belakang mobil Patwal, dua petugas tampak sibuk menu� lis di atas surat tilang, Tidak terkecuali remaja yang berusaha menyuap tadi. Dengan wajah lesu, dia menerima lembaran berwarna pink yang diserahkan ke petugas. Tidak hanya remaja itu saja, yang berusaha menyuap petugas saat menggelar razia dalam rangka operasi SPPT kemarin. Pengendara roda empat yang terjaring razia, dan tidak membawa kelengkapan surat pun banyak yang berniat menyuap. Tapi begitu, petugas memilih menolak. “Tidak ada jalan damai, siapapun yang melanggar sanksinya jelas, yaitu tilang,’’ kata salah satu petugas. Operasi SPPT digelar dengan sasaran utama kelengkapan kendaraan. Mulai dari motor, mobil pribadi, mobil box, ang� kutan kota dan truk. Untuk motor target petugas adalah kendaraan yang tidak sesuai dengan spektek. Diantarannya, adalah ban yang digunakan kecil, berboncengan lebih dari satu orang, tidak menggunakan helm, tidak menyalakan lampu siang hari, dan tidak dilengkapi dengan spion. Sedangkan untuk mobil pribadi adalah, pengendara tidak menggunakan safety belt saat berkendara. “Untuk mobil angkutan termasuk mobil box, kami memeriksa kelayakan kendaraan, termasuk surat uji KIR nya. Mobil angkutan yang memuat barang dan beratnya melebihi sesuai yang ditentukan maka langsung kami tilang,’’ kata Kanit Turjawali Polres Batu, Ipda Anton Hendry S SH, kemarin. Mobil pick up dengan bak terbuka yang digunakan men� gangkut orang pun tidak lepas dari razia kemarin. Bahkan, tidak hanya memberikan sanksi tilang, petugas juga menu� runkan seluruh penumpangnya, dan memerintahkan untuk melanjutkan perjalanan menggunakan angkutan umum. Anton juga menguraikan dalam razia kemarin pihaknya menerjunkan 14 anggota Satlantas Polres Batu. Razia digelar selama satu jam. Hasilnya, ada 32 pengendara yang diberi tindakan tegas, yaitu diberi sanksi tilang. “Kami menindak pelanggar sebanyak 32 orang. 22 adalah pengendara sepeda motor, dan 10 mobil. Barang bukti yang kami amankan adalah STNK 29 dan 3 SIM,’’ tandasnya. (ira/feb)

Siswa Diajak Hijaukan Block Office BATU- Penghijauan kantor Wali Kota Batu di Jl PB Sudirman akan melibatkan ribuan siswa-siswa mulai dari SD hingga SMA. Selama tiga hari berturut-turut beberapa sekolah di Kota Batu akan diundang untuk menghijaukan kantor wali kota ini. Rabu (27/1) mendatang, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga akan mendatangkan siswa SD untuk menanam di kantor Wali Kota (block office). Dilanjutkan dengan pena� naman pohon oleh siswa SMP sehari setelahnya dan siswa SMA, Jumat (29/1). Dengan mengerahkan ribuan siswa ini, dalam waktu singkat kan� tor wali kota yang rencananya akan dilengkapi taman umum untuk masyarakat ini akan hijau dan tidak berdebu seperti saat ini. “Seperti arahan wali kota, tadi pagi (kemarin) kita sudah meng� umpulkan kepala sekolah untuk membahas masalah penghijauan ini, nanti penghijauannya akan dilakukan secara bertahap,” terang Mistin, Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga. Mistin menegaskan pihaknya masih berkonsultasi terkait teknis penanaman. Mengingat ke depan didepan kantor wali kota ini akan dibangun taman yang saat ini sudah dalam proses desain. (muh/feb)

Debit Menurun PDAM Bentuk Laskar Air BATU – Berbagai program terus disusun oleh Direktur PDAM Kota Batu, Sunaedy ST. Tidak hanya memperbanyak sumur resapan, pria yang akrab disapa Edi Sokek ini berniat memben� tuk laskar air dan laskar sumber. Ditangan laskar bentukannya inilah, masalah air dan sumber di Kota Batu ini dapat ditangani dengan baik. “Sesuai dengan artinya, laskar yaitu pasukan. Mereka nanti akan melakukan pengecekan sumber dan air yang ada di Kota Batu. Jika ada yang tidak beres dengan dua hal tersebut, para laskar ini langsung melakukan pembena� han,’’ kata Sokek. Anggota laskar bukanlah orang lain. ��������������������������� Tapi dia memanfaatkan tena� ga teknis yang ada di PDAM Kota Batu. “Seluruh karyawan di sini jumlahnya 80 orang. Nantinya selain melaksanakan kegiatan sehari-hari sebagai karyawan PDAM mereka juga akan kami

minta untuk menjadi laskar air dan laskar sumber yang terus melakukan pengecekan ke lokasilokasi aliran PDAM dan sumber PDAM,’’ urainya. Pembentukan laskar ini tu� juannya adalah meningkatkan pelayanan. Pelanggan yang men� geluhkan air akan cepat diatasi oleh pihak PDAM. Bukan hanya itu saja, beberapa ter� obosan terkait dengan aliran PDAM pun sudah disiapkan. Mulai dari menambahsumurresapanjugamen� geksplorasi sumber air yang ada. Sebelumnya, Sokek menga� takan pihaknya sudah melakukan peninjauan di Sumber Air Darmi yang terletak di Desa Oro-Oro Ombo Kota Batu. Saat peninjauan dilakukan, dia langsung mene� mukan masalah, yaitu ada kebo� coran pada pipa lama, sehingga air yang mengalir pun tidak lancar. Bukan itu saja, debit air di sumber Darmi ini juga berkurang, sehin� gga air yang mengalir tidak bisa

memenuhi kebutuhan warga. Padahal sebelumnya, sumber Darmi mampu mengeluarkan debit 19 liter air perdetik. Dan sumber ini mampu kebutuhan air empat desa dan kelurahan, yaitu Oro-oro Ombo, Tlekung, Temas, dan sebagian Ngaglik. “Sekarang ini kami terus men� cari tahu penyebab debit air yang turun. Untuk masalah pipa yang bocor sudah teratasi, dengan mengganti pipa baru. Harapannya cepat ditemukan penyebabnya, sehingga air yang mengalir pun kembali lancar dan kebutuhan air warga juga terpenuhi,’’ urainya. Memang Sokek tidak tinggal diam dengan hal itu. Kekurangan air untuk sementara ini diatasinya dengan menggelontor air ke rumahrumah warga. Ada dua tangki khusus yang disediakan PDAM untuk memenuhi kebutuhan air warga tersebut. Masing-masing tangki menampung 5000 air bersih, setiap hari berkeliling. “Pelanggan

yang butuh air bisa menelpon kami, tangki kami akan datang untuk menggelontor air,’’ tambah pria berkacamata minus ini, sembari menyebutkan bahwa layanan mobil tangki keliling ini menjadi wujud dan tanggung jawab PDAM Kota Batu kepada masyarakat. “Mobil tangki keliling ini tersedia gratis. Ini merupakan bentuk permintaan maaf PDAM Kota Batu terkait layanan yang belum maksimal,’’ tuturnya. Sementara untuk kebutuhan air warga Kota Batu lainnya, Sokek mengatakan pihaknya mencari potensi-potensi sumber air yang ada dan dapat dimanfaatkan. Sejauh ini ada 210 titik potensi sumber air di kota Batu. Hanya saja, tidak semua sumber tersebut dapat dikelolah PDAM Kota Batu. Tidak terkecuali sumber Banyuning di Punten. Sumber ini yang memiliki debit air 120 meter kubik per detik justru mengalir ke Kota Malang. (ira/feb)

IRA RAVIKA/MALANG POST

PIPA: Direktur PDAM Kota Batu, Sunaedy saat meninjau pipa di Sumber Darmi, Desa Oro-oro Ombo REDAKTUR: febri s, LAYOUTER: kurdi


selasa, 26 januari 2016

19

lintas dunia

Australia Kembali Berdebat soal Negara Republik

BADAI SALJU: Salju turun lebat menyebabkan gangguan besar pada jaringan transportasi, dengan ratusan penerbangan dibatalkan dan layanan kereta peluru dihentikan.

Lima Tewas Akibat Badai Salju di Jepang TOKYO- Lima orang tewas dan sejumlah orang lagi cede­ ra saat salju lebat turun dan menyelimuti banyak wilayah Jepang Barat dan Tengah, Minggu (24/1). Salju tersebut menyebabkan gangguan besar pada jaringan transportasi, dengan ratusan penerbangan dibatalkan dan layanan kereta peluru dihentikan.Keadaan memburuk hingga sepanjang Senin (25/1) kemarin. Pemerintah lokal menyatakan seorang perempuan meninggal dunia setelah jatuh dari atap rumahnya ketika berusaha membersihkan salju. Di Prefektur Tochigi, seorang pria tewas dalam kecelakaan lalu

lintas terkaitan cuaca. Di Prefektur Niigata dua orang menemui ajal karena jatuh ke saluran irigasi usai kegiatan pembersihan salju dan seorang lelaki ditemukan dalam kondisi tak bernyawa di bawah timbunan salju. Media setempat melaporkan bahwa di seluruh negeri lebih dari 100 orang cedera akibat kondisi cuaca ekstrem, sebagian cedera setelah tabrakan mobil berantai di satu jalan di Prefektur Fukuoka. Enam remaja diselamatkan dari Gunung Kusembu, yang tingginya 850 meter yang me­ ngangkangi Prefektur Fukuoka dan Saga. Mereka terdampak

karena cuaca ekstrem dan harus diselamatkan oleh petugas pemadam dari dekat puncak gunung itu. Lembaga Meteorologi Jepang (Japan Meteorological Agency/JMA) menyatakan salju turun di Prefektur Nagasaki dan Kashogima di bagian barat-daya negeri tersebut, dan temperatur di Ibu Kota Prefektur Okinawa, Naha, turun di bawah sembilan derajat Celsius dibandingkan dengan temperatur rata-rata Januari, 16 derajat Celsius. Sementara di Kunigami, prefektur paling selatan di Jepang yang termasuk wilayah subtropis, suhu merosot sam-

pai 3,9 derajat Celsius hingga pukul 20.00 Minggu menurut JMA.Nagasaki, menurut lembaga itu, mendapat rekor dengan salju setebal 17 centimeter, sedangkan Kagoshima menghadapi salju setebal 10 centimeter dan Prefektur Saga tujuh sentimeter. Namun salju paling banyak turun di Jepang Barat, dan media lokal sebelumnya melaporkan Kota Kecil Kitahiroshima di Hiroshima menerima salju setebal 74 centimeter hanya dalam waktu 24 jam. Kota Pantai Suzu di Prefektur Ishikawa menyaksikan salju setebal 35 centimeter dalam waktu yang sama.

JMA menyatakan cuaca sangat dingin diperkirakan berlanjut di bagian tengah dan barat Jepang sampai Senin, dan salju setebal 70 centimeter diperkirakan turun di Hokuriku, bagian barat-laut Honshu, serta 60 centimeter di Tohoku, dan 50 centimeter di KantoKoshin, termasuk Tokyo, Yamanashi serta Nagano. Badan tersebut mengeluarkan peringatan mengenai gangguan lebih lanjut pada jaringan transportasi setelah bandara regional membatalkan ratusan penerbangan sementara layanan kereta sangat terganggu, demikian seperti dilansir kantor berita Xinhua. (cnn/ra/udi)

Awasi Tiongkok, India Bangun Pelacak Satelit di Vietnam NEW DELHI- India akan memasang sebuah pusat pelacakan satelit dan pencitraan di Vietnam selatan yang akan membuat Vietnam mendapatkan akses ke foto-foto dari satelit observasi bumi milik India yang mencakup wilayah tersebut, termasuk Tiongkok dan Laut Tiongkok Selatan, kata para pejabat India seperti dikutip Reuters. Langkah yang akan membuat Beijing meradang ini bakal mempererat hubungan antara India dan Vietnam yang keduanya memiliki sengketa wilayah berkepanjangan dengan Tiongkok. Kendati merupakan fasilitas sipil --satelit pengamatan bumi biasanya memiliki aplikasi pertanian, keilmuwan dan lingkungan--, para pakar keamanan mengatakan teknologi pencitraan yang lebih canggih akan membuat foto-foto yang dihasilkan bisa digunakan juga untuk tujuan-tujuan militer. Hanoi secara khusus memburu teknologi maju intelijen, pengamatan dan pengintaian di tengah meningkatnya ketegangan dengan Tiongkok menyangkut Laut Tiongkok Selatan, kata mereka. “Dari segi militer, lang-

kah ini bisa amat penting,” kata Collin Koh, pakar keamanan laut pada S. Rajaratnam School of International Studies, Singapura. “Tampaknya keduanya sama-sama menang, Vietnam bisa mengisi lubang-lubang penting, sedangkan India dapat memperluas jangkauan,” tambahnya. Perusahaan milik pemerintah Indian Space Research Organisation (ISRO) akan mendanai dan membangun pusat pelacakan satelit dan penerima data ini di Ho Chi Minh City untuk memonitor peluncuran satelit India. Proyek ini ditaksir bernilai 23 juta dolar AS. India yang program luar angkasanya sudah berumur 54 tahun dan tengah mempercepat diri lewat kebijakan satu satelit diluncurkan setiap bulan, memiliki stasiun-stasiun daratan di Kepulauan Andaman dan Nicobar, Brunei, Biak di Indonesia Timur, dan Mauritius, yang dapat menjejak satelit-satelitnya pada tahap-tahap awal penerbangan. Fasilitas di Vietnam ini akan meningkatkan kemampuan-kemampuan itu, kata Deviprasad Karnik dari ISRO seperti dikutip Reuters. (cnn/det/udi)

LATIHAN: Tiongkok menggelar latihan militer selama enam hari di Laut Tiongkok Selatan beberapa waktu lalu.

HILANG: Pencarian pesawat hilang milik Malaysia Airlines MH370 terus dilakukan oleh tim pimpinan Australia.

milik MH370. Sebuah bagian pesawat juga ditemukan terdampar di Pulau Reunion milik Prancis di Samudera Hindia pada Juli 2015,

Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah KTT Luar Biasa OKI JAKARTA- Juru Bicara Kemenlu RI, Arrmanatha Nassir, menegaskan kesiapan Indonesia sebagai tuan rumah Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Extra Ordinary (Luar Biasa) OKI. KTT ini diadakan khusus membahas mengenai Palestina dan Al-Quds Al Sharif, wilayah yang diproyeksikan jadi ibu kota Palestina. Menurut rencana KTT itu akan dilaksanakan pada Maret 2016 di Jakarta. Sebanyak 57 kepala negara OKI akan membahas langkah strategis organisasi ini untuk mendukung perjuangan Kemerdekaan Palestina dan mencari solusi terhadap isu Al-Quds Al Sharif. “Hal ini menunjukkan komitmen kita dalam mendukung kemerdekaan Palestina. Ini adalah sebuah pertemuan tambahan yang bersifat mendesak, mengingat permasalahan di sana terus berlangsung dan membuat Palestina belum bisa mendapatkan kemerdekaannya,” kata Arrmanatha, Senin, 25 Januari 2016 di Gedung Kemlu RI, Jakarta. Pria yang akrab dipanggil Tata itu menerangkan, OKI mempercayakan Indonesia sebagai tuan rumah karena komitmen tinggi Indonesia terhadap Palestina serta pengalaman Indonesia dalam menyusun dan menyelenggarakan KTT. Indonesia, kata Tata, dianggap memiliki kemampuan untuk bisa menyukseskan acara seperti ini. ”Substansi akan disiapkan Indonesia, Palestina, dan Sekretariat OKI. Undangan masih belum disebar, sekretariat OKI sudah memberikan pengumuman saat pertemuan di Jeddah dan akan diikuti dengan pemberian surat undangan dari Presiden Jokowi sebagai tuan rumah,” ucap Tata. Kementerian Luar Negeri RI mengaku tidak khawatir akan adanya ancaman serangan terorisme pada saat pelaksanaan KTT nanti. ”Setelah kejadian di Thamrin kemarin kita buktikan bahwa dengan cepat kita bisa kembali nornal dan masyarakat Jakarta buktikan mereka tidak takut,” ujar Arrmanatha. Terorisme, dikatakan Arrmanatha, merupakan tantangan bagi setiap negara dan Kemlu RI mengaku bangga dengan seluruh satuan keamanan Indonesia yang sigap mengendalikan keadaan. Kepolisan kita, ujar dia, sangat cepat merapikan kembali keadaan dan menyelesaikan teror itu kurang dari tiga jam. ”Itu menunjukkan profesionalisme kita. Saya yakin keamanan pada saat KTT berlangsung nanti dapat terkendali begitu juga dalam acara lainnya di Jakarta,” tambah dia. (cnn/ra/udi)

Perangi Malaria, Bill Gates Keluarkan 200 Juta Dolar

Detektor Sonar Pencari MH370 Hilang di Dasar Laut SYDNEY- Pihak berwenang Australia yang tengah mencari pesawat hilang Malaysia Airlines mengakui, Senin (25/1) kemarin telah kehilangan detektor sonar laut dalam yang digunakan untuk menyisir bagian lantai samudera di mana pesawat itu diyakini terdampar hampir dua tahun silam. Malaysia Airlines Penerbangan MH370 hilang dengan mengangkut 239 orang dalam penerbangan dari Kuala Lumpur ke Beijing pada Maret 2014, yang kemudian memicu salah satu misteri terbesar dalam sejarah penerbangan. Sabtu pekan lalu, sebuah bagian dari puing pesawat ditemukan di lepas pantai timur Thailand selatan, namun para pakar penerbangan dan para pejabat Thai meyakini itu hukan

SYDNEY- Pemimpin tujuh dari delapan negara bagian dan wilayah Australia menandatangani satu petisi yang berisi dukungan negara itu menjadi satu negara republik. Perdebatan Australia menjadi negara republik merupakan perdebatan abadi yang sering kali muncul menjelang Hari Australia setiap tanggal 26 Januari. Ini adalah hari libur nasional untuk memperingati awal warga Inggris bermukim di wilayah itu. Australia adalah negara kerajaan secara konstitusional dengan Ratu Elizabeth dari Inggris sebagai kepala negara. Peran ini Ratu Elizabeth hanya peran seremonial semata, tetapi kepala negara memiliki kekuasaan untuk membubarkan parlemen. Hal ini pernah terjadi pada 1975 ketika Ratu Elizabeth membubarkan pemerintah. “Australia menjadi satu negara berdaulat bukan hanya perdebatan semata,” kata Perdana Menteri negara bagian Australia Selatan Jay Weatherill, yang juga menandatangani petisi itu. “Setiap negara merdeka pasti ingin memilih salah satu warga negaranya sebagai kepala negara,” katanya dalam pernyataan tertulis. Harapan untuk ada perubahan pandangan muncul ketika Perdana Menteri Malcolm Turnbul, seorang politisi yang ingin membuat Australia menjadi negara republik, mengambil alih kekuasaan dari Tony Abbot yang berhaluan mendukung kerajaan. “Komitmen saya agar Australia memiliki kepala negara warga Australia belum pupus,” kata Turnbul, yang mengetuai Gerakan Republik Australia pada 1990-an, dalam pernyataan tertulis terkait deklarasi para kepala negara bagian yang diterbitkan Senin (25/1) ini. Akan tetapi, Turnbul sebelumnya mengatakan masalah ini bukan prioritas dan dia memandang tidak akan ada satu referendum nasional selama Ratu Elizabeth berkuasa. Pada 1999 diselenggarakan satu referendum terkait pilihan menjadi negara republik, namun 55 persen suara warga menolaknya. Kelompok yang mendukung negara republik mengatakan kekalahan itu karena suara warga terpecah terkait cara pemilihan kepala negara. Jajak pendapat dalam beberapa tahun belakangan memperlihatkan dukungan bagi negara republik masih beragam, dan sebagian besar mengungkap bahwa ada mayoritas kecil dalam suara masyarakat yang mendukungnya. (cnn/vv/udi)

namun tidak ditemukan jejak lebih jauh. Pencarian dengan menggunakan detektor sonar yang disebut Towfish (derek ikan) ini memokuskan pen-

carian ke area seluas 120.000 km per segi di lantai samudera di Samudera Hindia selatan. ”Towfish ini menabrak lumpur gunung berapi (bawah laut)

yang muncul pada 2.200 meter dari dasar samudera yang mengakibatkan kabel derek pada wahana itu terputus,” kata Pusat Koordinasi Bersama (JACC). Insiden ini terjadi Minggu. ”Towfish dan 4.500 meter kabel itu menjadi terpisah dari wahana dan kini terdampar di lantai samudera,” kata JACC. Derek itu menyisir 100 meter di atas lantai samudera dengan mengirimkan bunyi gelombang secara diagonal di sepanjang jalur medan maha luas untuk menghasilkan citra puing di dasar samudera. Belum lama bulan ini, JACC mengulangi tekadnya menuntaskan penyisiran lantai samudera sampai akhir Junin dan menepis perluasan area pencarian tanpa konfirmasi baru mengenai lokasi pesawat. (cnn/udi)

LONDON- Inggris akan membelanjakan 500 juta pound setiap tahun untuk lima tahun ke depan demi mengakhiri kematian akibat malaria, kata pemerintah Inggris, Senin (25/10, mengumumkan kemitraan dengan pendiri Microsoft Bill Gates yang total bernilai 3 miliar pound. Menteri Keuangan George Osborne mengumumkan anggaran belanja yang akan didanai dari anggaran bantuan luar negeri negara itu dan dari miliarder Gates yang yayasannya Bill & Melinda Gates Foundation akan menyumbangkan sekitar 200 Bill Gates juta dolar AS per tahun dalam paket itu. “Di seluruh dunia sekitar satu miliar manusia terinfeksi malaria dan ini adalah penyebab baik untuk penderitaan tak terhingga maupun untuk kehilangan potensi ekonomi,” kata Osborne. “Untuk itulah, bekerja bersama dengan Bill Gates, saya menekadkan Inggris memimpin dunia dalam memerangi penyakit ini,” tambahnya. Pada Desember lalu, laporan tahunan malaria dari Organisasi Kesehatan Dunia WHO menunjukkan kematian akibat malaria mencapai 438.000 pada 2015 --turun secara dramatis dari 839.000 pada 2000-- dan didapati kenaikan signifikan dalam jumlah negara yang berhasil mengatasi malaria. PBB kini ingin memangkas kasus-kasus baru dan kematian akibat malaria, sampai 90 persen sebelum 2030. Osborne mengatakan sebagian dari uang itu akan dibelanjakan di Inggris demi memajukan sains yang digunakan untuk memerangi penyakit ini. (cnn/det/udi) REDAKTUR: mahmudi, LAYOUTER: kurdi


SELASA, 26 januari 2016

KA Anjlok,

Balik Kampung, Dilarang Sebarkan Gafatar MALANG – Kabupaten Malang, menjadi salah satu tujuan pemulangan warga eks anggota Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar). Agar dapat diterima kembali di lingkungan tempat tinggalnya, Pemkab meminta para eks anggota Gafatar membuat surat pernyataan. Isinya,berjanji tidak akan kembali ke ajaran Gafatar. Surat pernyataan tersebut merupakan hasil rapat koordinasi (rakor) tertutup dipimpin Sekretaris Daerah, Abdul Malik, serta diikuti Forum Komunikasi Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM), Forpimda, Bakesbangpol, Satpol PP, Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB), Kementrian Agama serta dari TNI dan Polri ‘’Intinya kami ingin menjaga stabilitas Kabupaten Malang. Masukan dari masyarakat kami terima, terkait nantinya penerimaan eks Gafatar. Masyarakat mau menerima asalkan dengan syarat, mereka tidak menyebarkan ajaran Gafatar. Karena itu, kami minta seluruh eks Gafatar membuat surat pernyataan, untuk berjanji tidak kembali ke ajaran

Gafatar,” beber Sekretaris Daerah, Abdul Malik, usai rakor, kemarin (25/1). Informasi yang dihimpun, eks Gafatar asal Kabupaten Malang dipimpin seseorang bernama Slamet. Namun keberadaannya sulit dilacak. Slamet diduga menolak mengubah ideologi Gafatar yang sudah diyakininya itu, dan menolak dikembalikan ke kampung halamannya.Dia memilih menghilang di rimba Kalimantan.

3 BUS PENJEMPUT Kemarin tiga unit bus diberangkatkan Pemkab Malang, untuk menjemput 29 anggota eks Gafatar asal Kabupaten Malang yang ditempatkan di asrama Transito Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi dan Kependudukan Provinsi Jatim. Ketiga bus penjemput diberangkatkan dalam dua gelombang. Bus pertama berangkat pagi hari. Sedang dua bus lainnya berangkat pukul 14.30 WIB usai Rakor yang dipimpin Sekretaris Daerah, Abdul Malik.

Kedua bus diberangkatkan Staf Ahli Bidang Hukum dan Politik, Yoyok Wardoyo, dengan pengawalan ketat empat anggota Polisi bersenjata lengkap. Ditambah personil dari Intelijen Kodim 0818, Satpol PP dan tim kesehatan. Rombongan dari Surabaya itu tiba malam hari sekitar pukul 22.00 WIB. Setibanya di Kabupaten Malang, mereka akan ditempatkan di UPT Loka Bina Karya, Desa Banjarejo, Pakis. Update informasi dari tim penjenput di Surabaya, semula yang berangkat ke Kalimantan hanya 15 orang. Belakangan jumlahnya berkembang menjadi 25 orang. Terakhir menjadi 29 orang berasal dari 11 KK. Mereka berasal dari tiga kecamatan, yakni Kromengan, Pagelaran dan Kepanjen. “Ada satu orang asal Pasuruan, namun lahir di Kepanjen. Ia ingin pulang ke rumah orangtuanya di Kepanjen, karena semua harta bendanya di Pasuruan sudah dijual,” terang Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Malang, Choirul Fathoni, kemarin (25/1).

20

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Malang, Sri Wahyuni Pudji Astuti, menambahkan, Dinsos mencatat ada 17 orang yang dikirim ke Malang. Sembilan orang dari Kecamatan Kromengan, empat dari Pagelaran dan empat lagi dari Kecamatan Dampit. Semuanya tersebut satu keluarga, seperti eks Gafatar asal Dampit dan Pagelaran. Dari 17 eks Gafatar tersebut, tujuh diantaranya masih berusia anak-anak, mulai tiga bulan sampai delapan tahun. ‘’Satu orang warga Pasuruan, yang mau pulang ke Kepanjen, belum dipastikan,’’ ujarnya. Para eks Gafatar tersebut akan tinggal di penampungan selama dua malam tiga hari. Mereka akan mendapat pembinaan dari pihak terkait seperti MUI Kabupaten Malang, dan Kodim 0818 Kabupaten Malang-Batu. Sementara Dinsos Kabupaten Malang tengah mempertimbangkan model pemberdayaan yang bisa diterapkan pada para eks Gafatar agar mereka dapat melanjutkan kehidupannya dengan baik.(agp/lyo)

Penumpang Cemas SUMBERPUCUNG – Ratusam penumpang keleleran, diliputi kecemasan, bahkan banyak yang memutuskan beralih menumpang kendaraan umum lainnya akibat roda Kereta Penataran Doho tujuan Blitar – Surabaya, anjlok dari relnya dekat terowongan Dwi Karya Bhakti, Desa Karangkates, Sumberpucung, petang kemarin. Belum diketahui secara pasti penyebab anjloknya kereta api bernomor Loco Cc 2017709 tersebut. Hingga berita ini ditulis tadi malam, proses perbaikan yang dilakukan oleh petugas evakuasi dan teknisi dari PT KAI, masih terus berlanjut. Mereka sibuk melakukan perbaikan, hingga enggan dikonfirmasi terkait penyebab anjloknya kereta itu. Namun demikian dari pantauan Malang Post, akibat anjloknya as gerbong KA sejauh sekitar 350 meter itu, mengakibatkan bantalan rel mengelupas. KA Penataran Doho tersebut, membawa rangkaian tujuh gerbong. Dua gerbong untuk pembangkit dan restorasi, lima gerbong lainnya khusus penumpang. Sedangkan yang anjlok posisinya pada gerbong kelima. Karena lamanya perbaikan, menyebabkan

sebagian penumpang frustasi. Ada yang bertahan menunggu sampai perbaikan selesai. Namun sebagian lagi membatalkan perjalanan, kemudian memilih menggunakan kendaraan angkutan darat lainnya. Fade, salah satu penumpang yang berada di gerbong yang anjlok menceritakan, bahwa sebelum anjlok, kereta api terasa berjalan lambat. Tak lama kemudian, terasa guncangan yang sempat membuat penumpang ketakutan. Begitu KA berhenti, baru diketahui bahwa as roda KA anjlok. “Kami perjalanan dari Blitar mau ke Surabaya. Dalam gerbong yang anjlok tersebut, saya bersama beberapa saudara. Kami memilih menunggu perbaikan kereta api sampai selesai. Tadi sebelum anjlok, kereta berjalan pelan kemudian langsung anjlok,” terang Fade. Sementara penumpang lainnya yang tidak sabar menunggu karena lamanya perbaikan, memilih naik ojek. Mereka kemudian naik bus dengan tujuan Pasuruan. “Saya keburu-buru harus segera tiba di Bangil Pasuruan. Makanya saya terpaksa naik ojek, kemudian nanti naik bus saja,” tutur Andrianto, penumpang lainnya.(agp/lyo)

Warga Terima Soeharto dengan Catatan Agung Priyo/Malang Post

SEMENTARA itu Diantara rombongan eks anggota Gafatar yang dipulangkan ke Kabupaten Malang, terdapat satu keluarga yang terdiri dari lima orang. Terdiri pasangan suami istri beserta tiga orang anak. Mereka merupakan warga Dusun Krajan, RT12 RW02, Desa Kademangan, Kecamatan Pagelaran. Yakni, Soeharto, 42 tahun, dan istrinya Anita Eva Nurhayati, 32 tahun. Beserta Edi Subagio, 19 tahun (anak Soeharto dari istri sebelumnya), Prasojo Aditama Subagio, 2 tahun dan Prayoga Andi Subagio, 6 bulan (keduanya anak dari Soeharto dan Anita). Lantas, bagaimana tang-

gapan dari warga sekitar ? Supardi, Ketua RT12 saat ditemui di rumahnya mengatakan, warga tidak mempermasalahkan kepulangan Soeharto dan keluarganya. Mereka bisa menerima kehadiran keluarga tersebut, lantaran sebelumnya masalahnya juga sudah dibahas bersama seluruh tokoh masayarakat dan tokoh agama setempat. ‘’Warga bisa menerimanya kembali. Namun dengan catatan, mereka akan tetap dipantau. Baik oleh warga ataupun keamanan sekitar. Termasuk tidak diperbolehkan ada kegiatan apapun di rumahnya,” terang Supardi, kepada Malang Post.

Didampingi dua warga setempat, yakni Ramut dan Sandi, Supardi mengungkapkan, Soeharto sebenarnya pendatang di Dusun Krajan, Desa Kademangan, Pagelaran. Ia menikah dengan Anita Eva Nurhayati, yang diketahui sebagai guru honorer pada 2013. Dari pernikahan tersebut, Soeharto dikaruniai dua orang anak, yang masing-masing diberinama Prasojo Aditama Subagio dan Prayoga Andi Subagio. Sebagai pendatang di Dusun Krajan, Desa Kademangan, Pagelaran, Soeharto dikenal sebagai sosok yang tertutup. Ia sama sekali tidak pernah ber-

cengkrama dengan tetangga. Hanya sekadar menyapa warga pun, Soeharto tidak pernah. ‘’Kalau melintas sepulang kerja, yang langsung lewat saja. Tidak pernah bertutur sapa dengan kami (warga, red). Orangnya memang sangat tertutup. Kami tidak mengira kalau ternyata bergabung dengan Gafatar,” sambung Sandi, Sekitar bulan Mei 2015 lalu, Soeharto yang diketahui warga sebagai Wakil Gafatar Kabupaten Malang ini, pergi ke Kalimantan. Ia mengajak istri serta anak-anaknya. “Kepada keluarga, saat itu pamitnya mau bekerja ke Kalimantan. Kami sendiri kaget

PERBAIKAN: Kondisi Kereta Api Penataran Doho yang anjlok di Desa Karangkates, Sumberpucung. begitu tahu, kalau ternyata bergabung dengan Gafatar,” ujarnya.. Begitu mengetahui Soeharto bergabung Gafatar, rumah mertua Soeharto pun didatangi petugas dari Intel Kodim 0818 Kabupaten Malang-Batu. Petugas menggeledah rumah yang terlihat megah tersebut Jumat (22/1)

lalu, dan menemukan bukti serta tulisan hasil rapat tentang Gafatar. ‘’Buku-buku yang ditemukan saat penggeledahan, sudah diamankan petugas Intel Kodim. Isinya memang ada tulisannya Gafatar,” jelas Sandi.. Sandi mengatakan, secara pribadi dia yang ru-

mahnya dekat dengan rumah mertua Soeharto, tidak mempermasalahkan mereka kembali pulang ke kampong halamannya. “Asalkan mereka bisa berubah dan tidak lagi bergabung dengan Gafatar, apalagi sampai mengajakajak warga,” pungkasnya. (agp/lyo)

Hampir setiap tahun, keluarga besar Malang Post melakukan tour wisata keluar kota maupun ke luar negeri. Kali ini Pulau Bali jadi pilihan. Karyawan Malang Post beserta keluarganya, baik istri/ suami dan anaknya menikmati keindahan Pulau Dewata selama empat hari tiga malam. Peberangkatan pertama tanggal 21-24 Januari lalu. Pemberangkatan kedua akan digelar 5-8 februari mendatang.

foto-foto: dicky bisinglasi, harja gunadi, guest gesang/malang post

Keluarga Besar Malang Post Tour Bali

REDAKTUR: samsul/guest, LAYOUTER: siti/angga


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.