HOTLINE Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl. Raya Sawojajar Cluster Apple 1-9 Telp. 723 444
Eceran, Rp. 3.500
SELASA
Korane Arek Malang
28 JULI 2015
HYPERMART STOP OPERASI
Menuju Sweet Seventeen Malang Post 1 Agustus 2015 (4)
Perjuangan Karyawan di Titik Krisis Ekonomi
H Juniarno D Purwanto
MEMBACA kisah 17 tahun Korane Arek Malang, belum lengkap jika tak membaca ceritanya dari MP 1 alias “orang nomor satu” Malang Post. Yakni Direktur Utama Malang Post H Juniarno D Purwanto. Pria yang akrab disapa awak Malang Post dengan panggilan “Pak Pur”
ini, turut merasakan suka duka memajukan Malang Post. Mulai masa sulit, sampai sekarang menjadi koran terpercaya di Malang Raya. Berikut, catatan Pak Pur yang saat ini menjabat sebagai Direktur Utama Malang Post. Sejarah Malang Post, tak lepas dari perjuangan para
karyawan 17 tahun silam. M a s i h t e rg a m b a r d a l a m ingatan, bagaimana semangat para karyawan. Perjuangan mereka, bisa diibaratkan seperti pahlawan, sangat pantas diberi penghargaan. Embrio untuk mendirikan koran baru itu muncul sekitar tahun 1996. Sebanyak 35 karyawan, dari 70
karyawan di Bhirawa memiliki keinginan kuat untuk membuat koran baru di Malang. Saat itu, belum ada satu pun Koran Malang. Dua tahun pasca itu, euphoria masa reformasi menjadikan keinginan puluhan karyawan itu menguat. Baca Perjuangan... Hal. 9 STENLY REHARDSON/ MALANG POST
TAK ADA PRODUK : Rak gondola di Hypermart Malang terlihat mulai kosong dan tidak diisi lagi sebagai bukti bila gerai ini tengah bersiap tutup selama dua bulan.
Rak Dibiarkan Kosong MALANG – Selepas lebaran, rak display untuk produk di Hypermart Malang dibiarkan kosong tak bertuan. Penyebabnya, tak lebih dari tiga pekan lagi, pusat perbelanjaan ritel itu berhenti operasional sementara waktu. Tepatnya mulai 16 Agustus 2015, perbelanjaan ritel yang berada di Ground Floor ini mulai direnovasi dan berganti konsep, dari tipe G-3 menjadi G-7. “Sejak sebelum lebaran, untuk beberapa produk di bagian grocery memang tidak ada restock bila sudah habis. Retur perlahan juga mulai kami lakukan,” ujar Store Manager Hypermart Malang, Mardi Puswahyu. Baca Rak... Hal. 11 IPUNK PURWANTO/MALANG POST
BECAK POLITIK : Paslon Cabup-Cawabup Dr H Rendra Kresna-Drs H.M. Sanusi dan Dra Hj Dewanti Rumpoko, MSi - Dra Hj Masrifah Hadi, MPd sama-sama memilih becak sebagai transportasi politik, kemarin.
LANGSUNG ADU KEKUATAN DAN DOA! Daftar KPU, Rendra Salat Dhuha, Dewanti Salat Dhuhur
KEPANJEN–Dua pasang Cabup dan Cawabup Malang H Rendra Kresna-Drs H.M. Sanusi
dan Dra Hj Dewanti Rumpoko, MSi - Dra Hj Masrifah Hadi, MPd adu kekuatan dan doa saat
mendaftar di KPU Kabupaten Malang, Senin (27/7) kemarin. Membawa rombongan besarnya, kedua pasangan kandidat itu sama-sama singgah di Masjid Agung Baiturrahman Kepanjen. Karena mendaftar pagi, RendraSanusi memilih Salat Dhuha,
sedangkan Dewanti-Masrifah Salat Dhuhur. Rendra -Sanusi mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Malang, kemarin pagi. Pasangan yang mengusung jargon Madep, Manteb, Manetep (M3) ini,
datang ke KPU didampingi petinggi tujuh partai politik (Parpol) koalisi pendukung pasangan tersebut. Tujuh petinggi itu, Ketua DPD NasDem Kabupaten Malang, Kresna Dewanata Phrosakh Baca Langsung... Hal. 11
Wah, Siswa dan Guru Lupa Indonesia Raya MALANG – Internalisasi budi pekerti sesuai Peraturan Mendikbud Nomor 21 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti, langsung dipraktikkan siswa dan guru, Senin (28/7) kemarin. Namun pada hari pertama masuk sekolah itu, sejumlah sekolah masih belum menerapkan dua hal. Yang terlupa adalah menyanyikan lagu kebangsaan RI, Indonesia Raya dan satu lagu daerah. Yakni terkait, penanaman nilai kebangsaan dan
kebhinnekaan. Kegiatan Wajib yang dilaksanakan sesudah berdoa setiap memulai hari pembelajaran, guru dan peserta didik menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya. Kemudian sebelum berdoa saat mengakhiri hari pembelajaran, guru dan peserta didik menyanyikan lagu daerah, lagu wajib nasional maupun lagu terkini yang bernuansa patriotik atau cinta tanah air.
Kegiatan
FEBRI SETYAWAN/MALANG POST
BUAYA: Buaya koleksi Predator Fun Park Kota Batu sedang mendapatkan perawatan.
TERANCAM
Muatan Nasionalisme dan Budi Pekerti Luhur dalam MOS
Buaya Lepas
Sekolah SMKN 4 Malang SMPN 3 Malang SMAN 1 Malang SMAN 3 Malang
Kegiatan Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan Nasionalisme oleh Polsek Klojen Pendidikan tata krama dan budi pekerti luhur oleh guru BK dan PKN Pengenalan 4 pilar kebangsaan dan NKRI oleh guru sejarah PKN Menyanyikan lagu Indonesia Raya setiap mengawali sesi baru
Hukuman: menyanyikan lagu patriotisme dan lagu daerah
TURUN LAGI : Wali Kota Malang HM Anton turun lagi dalam operasi PKL di kawasan pasar besar, kemarin
BERBAGAI SUMBER MALANG POST
Baca Keselamatan... Hal. 11
Kana : Bes,opo bener taman bajul nduk Utab durung duwe izin? Ebes: Jarene sik izin sementara. Kana: Lho kok osi yo? Ebes: Ayo kabeh ae podo melok mastekno. Dadi kabeh yo rumongso kane.
GRAFIS: TEM/MP
Saudara Kembar Novelis Muda Asli Kota Malang
Arum Diundang Kemenag, Tyas Terbitkan Buku di Malaysia Saudara kembar, biasanya memiliki kesamaan dalam berbagai hal. Termasuk dalam hal talenta atau bakat, seperti yang dimiliki si kembar asal Madyapuro, Kedungkandang Kota Malang, Tyas Effendi dan Arum Effendi. Keduanya sama-sama bertalenta menulis dan memiliki prestasi di bidangnya.
WALI KOTA MALANG TURUN KE JALAN
Ini Kegiatan Hari Pertama Siswa di Sekolah
Checklist
Warga Siapkan Demonstrasi Predator Fun Park
Izin Taman Bajul Kudu Beres
SURABAYA– Kasus dugaan penyanderaan Ella Priyanti, pasien RSUD dr M Soewandhie, Surabaya, membuat manajemen kobongan jenggot. Secara langsung, Febria Rachmanita Direktur rumah sakit milik Pemkot Surabaya itupun buru-buru melakukan klarifikasi. ‘’Berita tentang RSUD dr M Soewandhie menahan pasien adalah tidak benar. Sebaliknya, pasien yang minta tambah rawat inap,’’ elak Febria kepada wartawan di Pers Room Pemkot Surabaya, Senin kemarin. Seperti diketahui, Ella Febriyanti mengaku sudah membayar ongkos perawatan di RS Soewandhie sebesar Rp 5 juta. Tetapi, oleh pihak rumah sakit Ella tidak diperbolehkan pulang pada 20 Juli 2015, dengan alasan masih kurang pembayarannya. ‘’Kami tidak pernah menahan pasien bernama Ella Puriyanti. Kami tidak pernah menerima uang pembayaran sebesar Rp 5 juta dari keluarga pasien. Yang benar, justru pasien minta tambahan rawat inap,’’ katanya. Secara rinci, Febria lantas menjlentrehkan kejadian yang menimpa pasien atas nama Ella Puriyanti tersebut. Baca RS... Hal. 9
DICKY BISINGLASI/MALANG POST
BATU–Kabar buaya yang lepas dari Predator Fun Park Kota Batu bisa memicu warga sekitar untuk melakukan aksi unjuk rasa. Masalahnya, mereka tidak mau keselamatan terancam akibat adanya binatang buas berkeliaran ke pemukiman.
Ebes Ngalam
RS Sandera Pasien
Baca Wah... Hal. 11
Orang tua mengantarkan anak ke sekolah Guru menyambut siswa di gerbang sekolah untuk berjabat tangan Orang tua menghadap guru untuk menitipkan siswa Upacara Bendera Menyanyikan Lagu Indonesia Raya saat masuk kelas Menyanyikan Lagu daerah atau lagu patriotik saat hendak pulang Membaca buku fiksi selama lima belas menit diawal pelajaran
Keselamatan
KESEHATAN
TALENTA SAMA : Tyas Effendi (kiri) dan Arum Effendi, si kembar yang memiliki talenta sama.
Dua bibit pohon dari induk yang sama, ditanam di tempat yang sama. Dirawat oleh orang yang sama dan tumbuh bersama-sama. Keduanya sama tinggi, sama banyak daunnya, tapi punya buah berbeda satu sama lainnya. Satunya berasa manis apel, satunya lagi berasa manis jeruk.
Siap Pulangkan PKL Luar Kota MALANG-Operasi besar-besaran oleh Pemkot Malang di kawasan Pasar Besar dan Alun-Alun Malang kemarin (27/7/15) tak mendapati satu PKL pun di daerah steril PKL. Baca Siap... Hal. 11
Kedua-duanya sama-sama manis, namun punya sensasi manis yang berbeda. Begitulah ibarat yang tepat untuk Tyas Effendi dan Arum Effendi. Pemilik nama asli Sulistyaningtyas (Tyas) dan Sulistyaningrum (Arum) ini sejak TK sampai SMA bersekolah di tempat yang sama. Waktu kuliah, mereka juga mengambil perguruan tinggi dan jurusan yang sama. Sampai-sampai, hobi mereka pun sama, begitu pula prestasi dan karya yang mereka raih, bergerak di bidang yang sama. Perbedaan pada kedua wanita kembar yang baru lulus dari Jurusan Sastra Inggris Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya (UB), hanyalah tanggal lahir. Baca Arum... Hal. 9
IST/MALANG POST www.malang-post.com
@malang_post
email: redaksi@malang-post.com