HOTLINE Redaksi / Iklan / Sirkulasi: Jl. Raya Sawojajar Cluster Apple 1-9 Telp. 723 444
Eceran, Rp. 3.500
MINGGU
Korane Arek Malang
30 AGUSTUS 2015
TELUSURI PELANGGARAN HUKUM MCP Gonjang-Ganjing MCP
Ditipu, User Kembali Galang Kekuatan MALANG - Kasus yang mengor bankan ratusan user Malang City Point (MCP) Apartement and Citywalk mulai bergerak ke ranah hukum. Para user mengatasnamakan Forum Komuniksai User MCP (FKUM), bakal menelusuri pelanggaran hukum dari pihak PT Graha Mapan Lestari selaku pengembang MCP. Pasalnya, mereka selama ini merasa ditipu lantaran pihak MCP tak kunjung memberi kepastian kepada user. Hal ini disampaikan Kuntjono, konsultan hukum FKUM yang juga perwakilan dari tujuh user MCP dalam pertemuan
KRONOLOGIS
KELUHAN USER
TINDAKAN USER
Dibangun tahun 2011, user dijanjikan tahun 2013 sudah bisa menempati apartemen.
Janji molor dan tak kunjung diberi kepastian.
Sabtu (22/8/15) 20 user membentuk FKUM dan menggandeng YBH Ikadin Jatim.
Pembangunan molor dan user kembali dijanjikan tahun 2014 pembangunan selesai.
Tidak ada AJB, yang ada hanya PPJB dan Kwitansi.
Nyatanya, sampai saat ini belum bisa ditempati.
Terdapat campur tangan pengembang pada P3SRS.
Mulai awal pembangunan, terjadi pergantian direksi di tubuh PT Graha Mapan Lestari.
Sabtu (29/8/15) kembali berlangsung pertemuan dihadiri sekitar 100 user. Para user berasal dari Malang, Blitar, Surabaya dan Jakarta. Menelusuri pelanggaran hukum dari MCP, baik perdata maupun pidana.
MCP terdiri dari 600 unit apartemen dan kondotel Kisaran harga (Medio 2011) kisaran Rp 300 juta - Rp 500 juta.
DICKY BISINGLASI/MALANG POST
MELAWAN: Pertemuan para user mempertanyakan kepastian dari pihak pengembang MCP kemarin. FKUM di Sweet Garden Boutique Guest House, hari Sabtu kemarin (29/8/15). Pertemuan kemarin dihadiri oleh lebih banyak user MCP. Bila pertemuan sebelum-
nya hanya melibatkan sekitar 20 user, kemarin sedikitnya ratusan user hadir dalam pertemuan tersebut. Baca Telusuri... Hal. 11
RERE REGINA
Diteror Karena Isu Nikah Siri PENYANYI Rere Regina sangat terusik dengan isu yang menyebutnya sudah dinikahi secara siri oleh Charlie Setia Band. Bukannya diuntungkan, Rere justru terganggu dengan gosip itu.”Enggak ada untungnya juga gosip ini buat aku. Aku tidak mau naik bukan karena karya. Buat apa digosipin, merusak nama keluarga,” katanya saat ditemui di Rafless Hill kemarin. Menurut pelantun NET Ayang ini, isu itu dihembuskan pertama kali oleh istri Charlie, Regina. Penyanyi kelahiran 1990 ini menegaskan kembali jika dirinya tak pernah menikah dengan Charlie.”Regina kan, yang bilang aku nikah siri. Pertama gosip itu keluar aku enggak tahu apa-apa. Baca Diteror... Hal. 11
DEE, GGA/MP
GUEST GESANG/MALANG POST
MEMUKAU: Baby Badaas, salah satu dance group yang tampil dalam Bank Indonesia Goes to School bekerjasama dengan Malang Post, kemarin (kanan). Ratusan siswa juga bersemangat mengikuti sesi Ranking 1.
Bank Indonesia - Malang Post Goes to School
Heboh Dance, Serius Jawab Kebanksentralan di Ranking 1 MALANG- Terik panas matahari tak menghalangi minat ratusan siswa SMAN 1, SMAN 3 dan SMAN 4 Malang dalam mengikuti acara Bank Indonesia Goes to School bekerjasama dengan Malang Post, kemarin. Mereka super heboh menikmati performing
para dancer, terpesona dengan suara dan harmoni musik band sekolah, ikut deg-degan menjawab pertanyaan Ranking 1 hingga tertawa terpingkal pingkal menonton para comic muda unjuk kelucuan.
INFO HAJI
Garuda Didenda 120.000 Riyal MAKKAH- Maskapai penerbangan Garuda Indonesia dikenai denda 120 ribu riyal atau sekitar Rp452 juta (asumsi kurs Rp3.770/riyal) karena delapan pesawatnya terlambat mendarat di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA). Informasi yang diterima tim Media Center Haji (MCH) Makkah, menyebutkan bahwa denda oleh otoritas Bandara AMAA tersebut akibat delapan pesawat Garuda mendarat di luar jatah waktu pendaratannya, sebagai dampak penundaan visa sejumlah calon jemaah haji. Jemaah yang sampai jelang keberangkatan belum mendapat visa dari Kedubes Arab, terpaksa tertunda keberangkatannya dan kursi yang kosong diisi dengan jemaah lain yang telah memiliki visa. Proses inilah yang memakan waktu sehingga penerbangan Garuda dari sejumlah embarkasi terlambat. Embarkasi tersebut meliputi Ujungpandang (UPG) 1 yang terbang 21 Agustus dan tujuh penerbangan dari embarkasi Solo (SOC). “Dendanya, sekitar 15.000 riyal setiap pesawat,” kata Manager Operasional Garuda di Bandara Madinah, Saleh Nugraha, kemarin.
Baca Heboh... Hal. 11
Simbol Kerukunan dan Cinta Damai MALANG - Penyelenggaraan Projam Malang Fest II Rock Kemerdekaan 2015 menggetarkan Bumi Arema. Sebanyak 23 band rock berbagai aliran, memeriahkan gelaran akbar yang dihelat dalam rangka memperingati 70 tahun Indonesia merdeka itu.
Dibuka oleh sejumlah grup nand rock pendatang baru, konser Rock Kemerdekaan menarik perhatian ribuan penggemar musik rock. Hingga berita ini diturunkan pukul 21.00, penonton masih menunggu penampilan band kebanggaan arek-arek Malang d’Kross dilanjutkan bintang tamu
Edane dari Jakarta. Mulai pagi penonton sudah meramaikan seisi panggung. Semakin siang, para pengunjung semakin berdatangan. Mereka datang untuk melihat aksi panggung para musisi rock dari berbagai aliran itu. Baca Simbol... Hal. 11
DICKY BISINGLASI/MALANG POST
ATRAKTIF : Penampilan peserta dalam konser Rock Kemerdekaan 2015, kemarin.
Baca Garuda... Hal. 11
Ebes Ngalam
Kudu Sukses
Nduk Piala Presiden Kana : Bes, yok opo persiapane Arema? Ebes : Yo terus dimaksimalno. Aremania habek ndongakno kudu sukses nduk Piala Presiden.
Warga KWB Raih Penghargaan Yayasan Seni Rupa Indonesia
Terinspirasi Cerita Ibu, Diapresiasi Menteri Sosial SEDERET penghargaan bergengsi berhasil direbut warga Kota Wisata Batu yakni Lintang Pandu Pratiwi dalam bidang menulis, menggambar hingga membaca. Menariknya, alumni Universitas Negeri Malang ini telah berkiprah sejak masih duduk di bangku TK.
Peraih penghargaan dari Yayasan Seni Rupa Indonesia ini sengaja mengaplikasikan hobinya ke dalam buku cerita dongeng anak klasik Indonesia. Awalnya saya menulis cerita dongeng anak yang di Nusantara, karena terinspirasi dari ibundanya, Widayati Wulandari dan ayahnya Mudjab Wijaya yang sering membelikan majalah Bobo semasa
AREMA
Berharap Kepada Kone dan Koita KEPANJEN – Skuad Arema Cronus belum tentu memakai dua gelandang asing, Morimakan Koita dan Lancine Kone untuk Piala Presiden. Keduanya diragukan bakal tampil di laga perdana Singo Edan lawan Persela Lamongan. Pasalnya, Kone-Koita baru saja bergabung di dalam latihan Arema, sore kemarin. Dari pantauan Malang Post, Kone-Koita sudah tiba di Malang sejak siang kemarin (29/8). Keduanya masuk Kota Malang setelah mendarat di Bandara Abd Saleh tengah hari. Mereka tidak sempat transit di mess, dan langsung menuju Stadion Kanjuruhan untuk memulai latihan bersama skuad asuhan Joko “Gethuk” Susilo.
Lancine Kone
Baca Berharap... Hal. 11 AREMA FOR MALANG POST
masih Lintang masih TK hingga SD. “Karena setiap hari ibu menceritakan dongeng sebelum tidur dan sudah menjadi kebiasaan, ketika saya masih berusia 5 tahun menginjak sekolah (TK),” ungkap p e r e m p u a n a s a l Wo n o s o bo, Jawa Tengah ini kepada Malang Post. Baca Terinspirasi... Hal. 11
IMAM SYAFEI/MALANG POST
BERPRESTASI : Lintang Pandu Pertiwi berhasil merebut berbagai penghargaan. www.malang-post.com
@malang_post
email: redaksi@malang-post.com