PROFILE
Merupakan tugas kami, sebagai jembatan penghubung bagi donor kepada masyarakat yang membutuhkan. Kebaikan mesti diorganisir agar terjadi kemerataan dalam hal pendistribusian. Dan itulah yang senantiasa kami lakukan. Agung Notowiguno Presiden Direktur
VISI Menjadi lembaga terpercaya kelas dunia dalam membangun kemandirian
MISI Misi Kemanusiaan yang kami lakukan meliputi kegiatan : 1 Mendayagunakan program rescue, rehabilitasi dan pemberdayaan untuk mengembangkan kemandirian 2 Mengembangkan kemitraan dengan masyarakat, perusahaan, pemerintah dan lembaga swadaya masyarakat dalam dan luar negeri. 3 Memberikan pelayanan informasi, edukasi dan advokasi kepada masyarakat penerima manfaat (beneficiaries)
LEGAL FORMAL
JEJARING KANTOR DAN LAYANAN PKPU
7 CLUSTER PROGRAM PKPU RESCUE
MITIGASI
DISASTER RISK MANAGEMENT
1
Program penanganan bencana dengan pola pemberian pelatihan /pendampingan dalam tindakan pencegahan dan reaksi cepat saat bencana terjadi
KAMPUNG NUTRISI
BERBAGI AIR
Program Pengentasan Malnutrisi yang memberdayakan warga kampung untuk bersama bergerak disertai pendampingan yang intensif
Program pemberdayaan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan air bersih bagi lingkungan tempat tinggal mereka
REHABILITASI
Program penanganan saat terjadi bencana. Jangka waktu program ini berlangsung sesuai dengan kebutuhan atau ketetapan yang berlaku
Program penanganan dampak setelah bencana terjadi
GIZI KITA
2
3 KUMM DAN KUBE Program pemberdayaan ekonomi masyarakat dengan pelatihan, pemberian modal dan membangun jejaring usaha
DA’WAH ‘ALAM INDONESIA
DA’I CARE
MOSLEMTALK
Program yang mengajak masyarakat / orang / penerima manfaat yang sedang sakit untuk selalu bersyukur dan menjadikan sakit sebagai ibadah penggugur dosa
Program da'wah bagi masyarakat dalam rangka membangun karakter ummat yang mandiri
ENTERPRENEUR COACHING
BINA MASJID Program pembangunan / renovasi Masjid sebagai sarana utama ibadah masyarakat
PUSAT INKUBATOR KEMANDIRIAN
Program pelatihan dan pendampingan peningkatan ekonomi masyarakat
4
3
7 CLUSTER PROGRAM PKPU BEASTUDI MUDA
BE A STAR
Program pemberian biaya pendidikan yang diperuntukkan kepada Mahasiswa
Program pemberian biaya pendidikan yang diperuntukkan kepada siswa SD sampai dengan SMA
SEKOLAH INSPIRASI
5 LAPORS
MULIA INITIATIVE
Program layanan kepada masyarakat berupa bantuan santunan / pendampingan kepada orang sakit
LAMUS Program layanan kepada masyarakat bantuan langsung yang bermanfaat
LAA TAHZAN Program layanan mobil jenazah
6 KAFALAH YATIM
BELANJA BARENG YATIM
WISATA YATIM
Program pemberian bantuan, pembinaan dan pemberdayaan bagi yatim
Program pemberian bantuan dengan menghadirkan kegembiraan berbelanja kepada para anak yatim dan dhuafa
Program yang memberikan kegembiraan berupa wisata bersama anak yatim dan dhuafa
HEBAT ANAK INDONESIA
7 KATA MEREKA Jika terdapat 100 PKPU yang lahir di Indonesia, maka kita lebih mudah mencari solusi terhadap kesenjangan ekonomi yang dihadapi bangsa ini.
Kami yakin, dengan sedekah hati akan tenang. Rezeki lebih berkah dan Allah akan mengganti dengan rezeki yang tidak diduga-duga. Keyakinan itulah yang membuat kami setia menjadi donatur PKPU lebih dari empat tahun.
Alhamdulillah, saya mengenal PKPU selama ini adalah organisasi yang sangat solid dan mengerti apa yang harus dibangun.
Semua karena Kepedulian Anda
PENERIMA MANFAAT [PM] 2014 NASIONAL DAN INTERNASIONAL HEALTH
Sebanyak
76.361 PM CHARITY
601.759
265.616 PM
jiwa Penerima Manfaat pada tahun 2014
123.560 PM
Terima Kasih atas kepercayaan Anda kepada PKPU
EDUCATION
19.643 PM RAMADAN
ECONOMICS
2.256 PM
RESCUE
80.124 PM
SPIRITUAL IMPROVEMENT
SOCIAL
3.738 PM
30.461 PM
Pengakuan dan Penghargaan kepada PKPU
Tanda Penghargaan oleh BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana)
Penghargaan dari BASARNAS dalam Penanganan Korban Kecelakaan Pesawat Sukhoi SJ 100
The Best Humanitarian NGO by UNIW Award
Mendapat ISO 9001 : 2008 dari Labour Recruitment and Provision of Personal & General Affair
MITRA TERGABUNG Nasional
Internasional
REKENING ZAKAT
REKENING INFAQ / KEMANUSIAAN
SMS Konfirmasi
care, share and inspire
Call Center : +62 8778 266 2667 www.pkpu.org pkpu.tv 276D6F15 +62 8778 266 2667
@ PKPU PKPU TV ONLINE welcome@pkpu.or.id konsultasi.pkpu@yahoo.com PKPU Lembaga Kemanusiaan Nasional