1 minute read

01 HAPPINESS PLACE

Next Article
ANALISIS SITE

ANALISIS SITE

“Provide, empower, and enchance the value of urban green space”

What are People Looking Forward After Pandemic?

Advertisement

Kembali bersosialisasi dengan normal, bersantap, berbelanja, melakukan kegiatan outdoor seperti bermain dan berolahraga merupakan kegiatan yang paling diinginkan banyak orang setelah pandemi berakhir. Melihat kecenderungan tersebut, maka peran sebuah ruang publik menjadi begitu penting. Terlebih lagi, trend pasca pandemi ini kemudian dapat dimaksimalkan melalui pemanfaatan ruang publik sebagai media penggerak perekonomian. Dengan mewadahi kegitan jual beli melalui pemberdayaan sumber daya lokal, ruang publik hendakanya mampu memberi andil dalam upaya pemulihan perekonomian pasca pandemi.

Green Space Degradation

Di lain sisi, setiap pembangunan infrasturktur kota seperti ruang publik tentunya akan berdampak langsung pada pengurangan lahan hijau kota. Oleh sebab itu, melalui pendekatan biofilik hendaknya desain ruang publik ini mampu menekan angka laju penurunan tersebut. Dengan begitu ruang publik yang tercipata merupakan ruang publik yang ‘bermakna’ baik dari aspek sosial budaya, ekonomi, estetika maupun ekologi. Desain biofilik juga mampu menciptakan ruang-ruang yang asri dan menenangkan sehingga desain yang terbentuk merupakan desain yang relevan terhadap kondisi pasca pandemi.

Site berada pada kawasan pesisir pantai Padang, Sumatera Barat.

Site dikategorikan sebagai lingkungan padat penduduk

RENCANA PENGEMBANAN KAWASAN DI MASA DEPAN A B D

Menjadi wadah bersosialisasi, rekreasi dan interaksi masyarakat sekaligus sebagai wadah pengenalan budaya

ECONOMIC VALUE

Lat: 0°55'19.51"S Lon: 100°21'0.24"E

Menjadi salah satu wadah pengembangan perekonomian daerah dengan pemanfaatan sumber daya dan produk lokal

Ecological Value

Ramah dan memberikan dampak posisitf bagi lingkungan

A :Permukiman B :Taman Makam Pahlawan C :Ruko P1 P2 P3

DESIGN TRANSFORMATION

Penyesuaian legalitas tapak berupa KLB, KDB, KDH, GSB dan Garis Sempadan Pantai

Happiness

Dengan mengadopsi ketiga nilai tersebut diharapkan bangunan dapat mendatangkan “kebahagiaan” bagi para pengguna secara spesifik dan masyarakat kota secara luas.

DEFINE SITE Pemenuhan program bangunan dan pembagian kelompok program berdasarkan lantai

STACK PROGRAM

ELEVATING GARDEN

Memaksimalkan plot hijau dengan mengelevasikan taman pada atap bangunan

WALKABILITY

Menjadikan taman pada atap menjadi area yang dapat diakses dan saling terhubung pada tiap levelnya

Penyebaran fasilitas untuk membentuk nodes aktivitas pada taman agar bangunan lebih hidup

AMPHITHEATRE STAIRS LAWN TRAIL STAIRS WATER FOUNTAIN

CAFE

ACTIVITY POINT SKATE

PARK

ADDITIONAL GREEN PLOT

This article is from: