Palembang Ekspres Sabtu, 15 Agustus 2015

Page 1

Joo Won

www.palpres.co.id

Ratingnya di ‘Yongpalyi’ Makin Melesat

plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres

JOO WON tampaknya benarbenar menebus kegagalannya di “Nodame Cantabile” melalui “Yongpalyi”. Drama

www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

FOTO: NET

SABTU, 15 AGUSTUS 2015 FOTO: ALHADI FARID/PALRES

Risa Meiliani

PENGUMUMAN

Campur Jadi Satu

Pembaca Budiman, Sehubungan libur Memperingati HUT RI KE 70 pada SENIN (17/8) harian umum PALEMBANG EKSPRES tidak terbit. Koran ini akan menjumpai kembali pembaca, SELASA (18/8). atas perhatiannya kami haturkan terima kasih. REDAKSI

Tolak Renovasi, Pedagang Kuto Mogok Jualan

MENDAPAT kesempatan menjadi salah satu anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) dalam upacara Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) menjadi kebanggaan tersendiri bagi Risa Meiliani. Sebab, dara kelahiran 13 Mei Tahun 2000 ini dikukuhkan menjadi salah satu calon pembawa

KPK Incar TSK Lain Gubernur Kaget

JAKARTA, PE - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum puas hanya dengan menetapkan Bupati Musi Banyuasin (Muba), Pahri Azhari dan istrinya Lucianty sebagai tersangka kasus suap pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2015. Lembaga antirasuah masih membidik sejumlah orang yang diduga terlibat dalam skandal tersebut. “Kasus ini belum berhenti di titik penetapan tersangka PA (Pahri Azhari) dan L (Lucianty), masih dikembangkan,” kata Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi SP di kantornya, Jumat (14/8). Sejauh ini KPK baru menetapkan enam orang sebagai tersangka dalam kasus suap APBD Muba. Selain Pahri dan

Lantaran ditinggal para pedagang yang menggelar demontrasi di Kantor DPRD Kota Palembang, suasana Pasar Kuto mendadak sepi dari aktifitas jual-beli.

Bersambung ke HAL 5

144 PNS Terima Satya Lencana

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin menyematkan tanda Satya Lencana kepada ratusan PNS yang dinilai telah berbakti kepada Negara.

PALEMBANG, PE - Sebanyak 144 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Pemprov Sumsel) dianugerahi Satya Lencana Karya Satya dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT)

Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-70 Tahun 2015 di Griya Agung, Jumat (14/8) kemarin. Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin dalam sambutannya mengatakan, penyematan Satya Lencana Bersambung ke HAL 5

Hadiri Paripurna, DQ Miskin Kata Agus: Kasus DQ Ambil Hikmahnya BANYUASIN, PE - Sidang Paripurna Istimewa dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-70, dikagetkan dengan kehadiran Darul Qutni alias DQ, anggota Dewan Perwa-

Bersambung ke HAL 5

FOTO: DOKUMEN PALPRES

H Pahri Azhari dan Hj Lucianty

EMPAT LAWANG, PE - kepala daerah. Wakil Bupati (Wabup) Empat “Sebagai bupati harus tuLawang, H Syahril Hanafiah run langsung ke lapangan, sebetulnya terhitung sejak 13 lihat, temui, sapa dan dengar Juli 2015 lalu telah keluhan masyaraditunjuk Gubernur kat. Itu tugas, Sumatera Selatan mampu atau tidak jadi bupati, kalau (Sumsel), H Alex tidak ya tak mau Noerdin untuk mengambil alih jasaya melantik, batan sebagai seba“ucap Alex memgai Pelaksana Habenarkan dan telah rian (Plh) Bupati mengeluarkan suEmpat Lawang. rat perintah keGubernur menpada H Syahril ekankan, menjadi sebagai Plh Buseorang Bupati hapati Empat Lawang. rus turun dan me- H Syahril Hanafiah Selanjutnya lihat kondisi masyAlex menitipkan arakat. Diharapkan mampu roda pemerintahan Empat Bersambung ke HAL 5 menjalankan tugas sebagai

luhan lapak di Pasar Kuto dibiarkan kosong tanpa ada barang yang dijual, bahkan beberapa diantaranya tidak dibuka. Para pedagang sengaja menutup lapaknya sebagai aksi protes dengan rencana pengalihan lapak ke Pasar Kuto Baru yang dikelola swasta.

BERBAKTI

Lucianty, ada dua orang oknum anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dan dua oknum kepala dinas di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muba yang sudah lebih dulu ditetapkan sebagai tersangka.

Sejak 13 Juli, Syahril Plh Bupati

FOTO: ALHADI FARID/PALRES DAN ISMAIL MG02

PALEMBANG, PE – Penolakan pengelolaan pasar dengan sistem Build, Operate and Transfer (BOT) semakin memanas. Para pedagang khawatir sistem yang dikelola pihak ketiga berimbas pada harga sewa tidak stabil sementara fasilitas umum tidak disediakan. Dari hasil pantauan, pu-

ECER AN Rp2000,-

Usai Pahri-Luci,

Bersambung ke HAL 5

SEPI

Bersambung ke HAL 5

kilan Rakyat Daerah (DPRD) Banyuasin yang sempat menghilang karena terjaring razia oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), di salah satu tempat hiburan di Kota Palembang, Jum’at (31/7) lalu. Bersambung ke HAL 5

Sakitnya di Dalam Hatiku (2) SEJAK aku mengenalnya, secara perlahan kejenuhan dan kehampaan yang selalu membayangi hidupku mulai sirna. Aku sepertinya baru terlahir di dunia.

D

AN pertanyaan yang selama ini tersimpan rapi di hati ini terjawab sudah, bahwa aku lebih membutuhkan perhatian dan kasih sayang daripada fasilitas dan kemapanan. Dari Donlesi, aku akhirnya banyak mendapatkan pengetahuan yang selama ini tak pernah aku dapatkan dari sekolah dan pendidikanku. Pengetahuan yang mengajarkan aku untuk saling mencintai dan dicintai. Saling memberi dan menerima, bahwa bergaul dengan banyak orang itu penting agar kita mudah mendapatkan Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Sabtu, 15 Agustus 2015 by Palembang Ekspres - Issuu