Dua Pegawai Dinas PUBM OKI Pesta Sabu
www.palpres.com plg.ekspres02w@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres
BACA HALAMAN 3
CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213
ECER AN Rp2000,-
R ABU, 24 AGUSTUS 2016 / 21 DZULQA’DAH 1437
SENPI
Pelantikan Dandim
SERTIJAB
FOTO PENREM GAPO FOR PALPRES
Kasrem 044/Gapo Letkol Inf Immanulhak saat menjadi irup dalam sertijab Dandim 044/Palembang kepada Letkol Inf Ferdi Prasatyono di Gedung AEKI Palembang, kemarin.
Pesan Danrem, Jaga Keamanan Palembang
TERORIS
MADE IN OKUS
MUARADUA, PE – Penangkapan terduga teroris jaringan Bahrul Naim yang diduga melibatkan Asep warga Jenderal Sudirman Tangga Batu, Kelurahan Pasar Muaradua menjadi buah bibir masyarakat. Namun, keterlibatan Asep yang ikut dalam kelompok radikal tersebut hanya hoax. Asep diketahui berperan sebagai pemasok senjata api untuk para terduga teroris tersebut. Oleh karena itulah, tim Densus
Letkol Inf Ferdi Prasatyono Jabat Dandim 0418/Palembang PALEMBANG, PE – Letkol Inf Ferdi Prasatyono resmi bertugas sebagai Komandan Kodim (Dandim) 0418/Palembang setelah melakukan serah terima jabatan (sertijab) dengan Letkol Inf Ichwansyah yang kini bertugas di Irdya-3/Siapsat Ituops Itum Itjenad Mabes TNI AD. Dalam kesempatan
tersebut, Komandan Korem (Danrem) 044/Gapo Kolonel Inf Kunto Arief Wibowo melalui Kasrem 044/Gapo Letkol Inf Immanulhak meminta kepada komandan yang baru untuk menjaga keamanan masyarakat di Palembang. Mengingat, kondisi wilayah di ibu
Jaksa Geledah Kantor Pol PP OKU Timur MARTAPURA, PE – Kantor Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur yang berlokasi di Desa Kotabaru Selatan, Kecamaten Martapura, Selasa (23/8) sekitar pukul 08.30 WIB kemarin mendadak heboh. Markas penegak Perda
Bersambung ke HAL 7
Terduga Bram
(peraturan daerah) itu mendadak digeledah Tim Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Martapura yang dipimpin oleh Kasi Datun, Syarbini, atas adanya dugaan korupsi di SKPD tersebut. “Penggeledahan yang ini dilaksanakan dalam Bersambung ke HAL 7
BNN Bekuk
Jaringan Narkoba Medan PALEMBANG, PE - Petugas dari Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sumatera Selatan berhasil menggagalkan 500 gram sabu dan 2.000 butir ekstasi. Barang haram tersebut didapat dari kedua pelaku yakni YE (43 tahun), warga Medan yang tengah melakukan transaksi pada Minggu (21/8) pukul 03.00 WIB. Berdasarkan informasi yang dihimpun, penangkapan pelaku bermula ketika mereka berada di kawasan Jalan Kolonel H Burlian KM 9 Palembang. YE yang baru tiba dari Medan hendak bertemu dan transaksi dengan BG, warga Palembang yang berperan sebagai penjemput narkoba. Hanya saja aksi Bersambung ke HAL 7
PALEMBANG, PE – Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin meminta kepada pemerintah harus cermat meningkatkan pendapatan negara dengan menaikan harga rokok. Dia meminta pemerintah tidak melakukan Pemutusan Hubungan Kerja Kalau memang naik (PHK) besar-beya apa boleh buat, saran terhadap kalau masih mau tenaga kerja di merokok ya beli. sektor rokok. Jadi kalau memang Menurut Alex, tidak mampu lagi pemerintah berenmembeli ya jangan cana akan menaingerokok lagi,“ kan harga rokok sebesar Rp50.000/ Alex Noerdin bungkus. Harga GUBERNUR SUMSEL tersebut masih lebih rendah dibanding negara lain seperti Australia yang sudah mencapai Rp200.000/bungkus. “Kalau memang naik ya apa boleh buat, kalau masih mau merokok ya beli. Jadi kalau memang tidak mampu lagi membeli ya jangan ngerokok lagi,” ungkap Alex Noerdin usai menghadiri rapat Paripurna Bersambung ke HAL 7
Terduga Asep
Asyik Merokok, Lima Siswa Dikeluarkan
Data Penting
Orang Tua Sayangkan Kebijakan Sekolah
Senpira OKUS
Bersambung ke HAL 7
Dugaan Korupsi
Alex: Tidak Mampu, Jangan Merokok
Asep berperan menghubungkan Ramadani alia Bram sebagai penjual senjata kepada Irsad alias Abu Faisah terduga teroris jaringan Bahrul Nain. Asep mendapat upah Rp500ribu dari terduga teroris karena sudah membantu mencarikan senjata.
LUBUKLINGGAU, PE – Sanksi tegas diberikan SMAN 4 Kota Lubuklinggau terhadap siswa yang kedapatan merokok di lingkungan sekolah. Baru-baru ini, sekolah memergoki enam siswa yang sedang asyik merokok di belakang ruang kelas. Sanksinya, lima siswa dikeluarkan dan satu siswa mendapat skorsing. Namun, keputusan ini malah menuai kritik dari orang tua dan wali murid yang dinilai tidak tepat dan terkesan pilih kasih. Seperti diketahui, enam siswa tersebut terpergok sedang menghisap rokok pada Kamis (18/8). Keesokan harinya, pihak sekolah memberhentikan lima siswa yang ketahuan merokok tersebut tanpa menunggu kedatangan orang tua/ wali. Alasannya karena sudah sering melakukan pelanggaran. Sedangkan 1 siswa lainnya hanya diberikan surat perjanjian dengan sanksi skorsing.
Senjata tersebut selanjutnya diserahkan Irsad kepada teroris lainnya, Pujianto alias Anto alias Puji alias Raider Bakiyah dan Panji Kokoh Kusumo alias Gaza alias Fahri. Selanjutnya, Irsad kembali mencari senpi dan dibantu Asep, Ramadani dan Candra. Mereka mencari di Muncak OKUT dan bertemu Fitra (DPO). Senjata tersebut kembali diserahkan ke Pujianto dan Panji yang menginap di Penginapan Basuma Jalan Raya Ranau Binjai kelurahan Bumi Agung Muaradua. Senjata tersebut digunakan untuk merampok harta orang yang dianggap golongan kafir untuk operasional dan biaya keluarga teroris. Senjata ini rencananya akan digunakan untuk mengebom Mapolres Surakarta dan aksi teror bom di Thamrin Jakarta. Sumber: Hasil Peliputan Palembang Ekspres
Bersambung ke HAL 7 ILUS JPNN FOR PALPRES
Ekspose Pelaku Kriminalitas Turunkan Angka Kriminal PALEMBANG, PE - Jajaran Perwira Kepolisian Resor Kota (Polresta) Palembang dipimpin langsung Kapolresta Kombes Pol Tommy Aria Dwianto bersama Kabag Ops Polresta Palembang Kompol Andi Kumara beserta Kasat Binmas Kompol Moch Abdullah, Kasat Polair Kompol Heri beserta Kapolsek Sukarami, Kompol Achmad Akbar beserta jajaran mendatangi gedung Graha Pena Km 6,5 Palembang, Selasa (23/8). Kedatangan orang nomor satu di Polresta Palembang ini untuk bersilahturahmi dengan para petinggi media Bersambung ke HAL 7
FOTO BERSAMA
FOTO ALHADI FARID/ PALPRES
Kapolresta Palembang, Kombes Pol Tommy Aria Dwianto (tengah, barisan depan) foto bersama para perwira di lingkungan Polresta Palembang dan jajaran Sumeks Grup di depan Graha Pena.
Segera Selesaikan Doktoral Atau Cerai! (1) SUDAH tidak selesai, uang habis pula untuk biaya kuliah S3 di Universitas Indonesia (UI). Aku pun kesal. Biar suamiku Donlesi segera menyelesaikan studinya, aku ancam minta cerai.
A
WALNYA sih hanya main ancam-ancaman saja. Akan tetapi, ibarat mulut tuh sudah habis busanya, aku akhirnya membuktikan ancamanku ke Donlesi itu dengan gugatan cerai beneran di Pengadilan Agama (PA), Jum’at (19/8). Suamiku itu kalau tidak dite-
gasi, ya gitu. Suka bandel. Iya kalau biaya kuliah dibiayai Dikti (perguruan tinggi). Lha ini kan sudah kelewat waktu, akhirnya yang bayari ya aku sekarang. Mulanya, biaya kuliah suamiku memang dibiayai Dikti. Itu karena dia adalah dosen tetap di sebuah Bersambung ke HAL 7
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :
plg.ekspres02@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku.
Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.