www.palpres.com
Ngaku Suporter SFC, Serang Perkampungan
plg.ekspres02@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres
PALEMBANG, PE - Sekelompok orang yang mengatasnamakan suporter Sriwijaya FC dalam sebulan terakhir khususnya tiap malam Minggu, menyerang warga yang yang berada kawasan Jalan KH Wahid Hasyim, Lorong Danau, RT 16, 17, 18, dan 19, RW 05, Kelurahan 7 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu (SU) I. Keberingasan mereka ini berdalih mencari kelompok suporter Grebek.
CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213
Bersambung ke HAL 7
ECER AN Rp2000,-
SENIN, 11 APRIL 2016 / 3 R AJAB 1437
Antre di Mata Air Penyelamat KASN Benarkan Langkah Beni
Asian Games 2018, Pengamanan Bandara Harus Optimal
JEMPOL
Dianggap sah jalankan rekomendasi SEKAYU, PE - Adanya Surat Keputusan (SK) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Nomor 800/332/BKD.II/2016, perihal penjelasan kewenangan Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Musi Banyuasin (Muba) serta merujuk dengan surat dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Nomor 820/1925/OTDA yang dikeluarkan pada 4 Maret lalu, untuk mengembalikan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diangkat, dipindahkan, dan diberhentikan oleh Plt Bupati Beni Hernedi seluruh pelantikan yang dilakukan. Bersambung ke HAL 7
FOTO: HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES
Dari kiri, Ketua DPRD Sumsel, Giri Ramandha, Walikota Palembang, Harnojoyo, Pangdam II/Swj, Mayjen TNI Purwadi M, Wagub Sumsel, Ishak Mekki, Kapolda Sumsel, Irjen Pol Djoko P, dan Danlanud Palembang, Kolonel PNB Ronald Lucas Siregar acung jempol bersama.
PALEMBANG, PE - Wakil Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Ishak Mekki mengharapkan kepada Tentara
Dilema Punya Menantu Cantik-Cantik (1)
Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Udara (AU), bersama unsur terkait lainnya Bersambung ke HAL 7
AIR BERSIH
Tampak masyarakat sedang mengantri mengambil air di mata air yang dianggap sebagai penyelamat masyarakat dari kekurangan air bersih.
P
UNYA menantu cantik seharusnya menjadi kebanggaan tersendiri. Tapi yang aku rasakan malah kebalikannya. Aku kurang menyukai menantu-menantuku yang lebih cantik. Bersambung ke HAL 7
FOTO: IMRON / PALPRES
MUARA RUPIT, PE - Masyarakat di wilayah daerah Simpang Kabu, Desa Lawang Agung, Kecamatan Rupit, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) mendadak heboh. Pasalnya di tengah warga kesulitan untuk mendapatkan air bersih tiba-tiba muncul mata air yang sangat jernih dan tak kunjung kering.
“Sekarang kami tak perduli lagi dengan kemarau panjang atau aliran air PDAM kotor. Karena kami sudah punya mata air yang sangat bersih, jernih dan tak kunjung habis sebagai penyelamat masyarakat,” ujar Taufik (32), tokoh pemuda Kecamatan Rupit Dia sendiri mengaku bersama masyarakat setiap hari datang
mengambil air di sana. Dia menjelaskan bahwa dirinya mengetahui adanya mata air tersebut dari masyarakat yang lain, tetapi dia juga meyakini bahwa mata air tersebut diberikan Yang Maha Kuasa kepada masyarakat terkhusus di Desa Lawang Agung, karena selalu kesulitan mendapatkan air bersih. Bersambung ke HAL 7
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres02@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.