Palembang Ekspres Sabtu, 30 April 2016

Page 1

www.palpres.com

Mengintip Masalah di Balik Jeruji

plg.ekspres02@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres

KERUSUHAN di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Malabero di Bengkulu dan di Lapas Banceuy Bandung belum lama ini, menambah corengan hitam di wajah pemasyarakatan di Indonesia. Peristiwa kerusuhan yang berulang di Lapas dan Rumah Tahanan (Rutan), acapkali over kapasitas menjadi penyebabnya.

CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Selengkapnya Baca HALAMAN 3 ECER AN Rp2000,-

SABTU, 30 APRIL 2016 / 22 R AJAB 1437

Mahasiswi Unsri ‘Digarap’ Oknum Dosen UIGM

PALEMBANG, PE - Miris dialami seorang mahasiswi Universitas Sriwijaya (Unsri) berinisial BR (21). Dia mengaku sudah diperkosa oknum dosen Universitas Indo Global Mandiri (UIGM), Da. Usai mela-

Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Soreang Bandung Sabtu (30/4)

porkan kejadian ini ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Kepolisian Resor Kota (Polresta) Palembang dan akhirnya BR diperiksa penyidik Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA), Jumat

(29/4). Kepada petugas, BR menuturkan kejadian pahit yang dialaminya bermula saat dia tengah menyelesaikan skripsinya dengan El, dosen pembimbing yang tidak lain istrinya

Persib

Da. Sehingga tak heran bila BR kerap berkunjung untuk menyelesaikan skripsinya ke rumah El. Selanjutnya karena sudah sering ke rumah akhirnya dirinya diangkat seba-

gai anak oleh keluarga pelaku. Hanya saja, meskipun rumah El di daerah Indralaya namun suaminya ngekos di belakang kampus UIGM. Singkatnya selama enam bulan terakhir sudah dekat, BR pun sering

TEBING TINGGI, PE - Se- konsumsi di pergudangan pertinya Dinas Perindustrian kawasan Pantai Indah Dadap, dan Perdagangan (Disperin- Kosambi, Tangerang. Maka dag) Kabupaten Empat Lawang hal ini menjadi catatan bagiakan bekerja lebih nya untuk pengaekstra lagi. Sebab wasan ekstra unbelum lama ini tuk beras yang telah terbongkar masuk di Bumi sindikat pengSaling Keruani Sangi Kerawati. oplos beras tak layak konsumsi di “Nah tidak pergudangan kamenutup kemunwasan Pantai Ingkinan beras terdah Dadap, Kosebut beredar di sambi, Tangerang. daerah-daerah Kepala Distermasuk di Kaperindang Kabubupaten Empat paten Empat LaLawang, yang jeSuryadi Husein wang, Suryadi las untuk masyHusein mengatakan, pihaknya arakat harus lebih berhatimerasa terkejut mengenai hati saat membeli beras,” informasi terbongkar sindikat kata Suryadi. pengoplos beras tak layak Bersambung ke HAL 7

UJIAN PERDANA

Tantan FOTO: NET

Bersambung ke HAL 7

Tak Kuat Punya Istri Ganas (1) Firman Utina FOTO: ALHADI FARID / PALPRES

Tiongkok Dominasi Pekerja Asing di Lahat

LAHAT, PE - Perusahaan skala besar yang ada di Kabupaten Lahat banyak menyerap tenaga kerja asing. Dari total 169 tenaga kerja asing, sebanyak 165 berasal dari Negeri Tirai Bambu atau Tiongkok sementara sisanya dari negara tetangga seperti Filipina, Thailand dan Malaysia. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Lahat, Ismail Hanafi, melalui Kepala Bidang (Kabid) Penempatan Tenaga Kerja dan Perluasan Kerja,

Suhana menyatakan, para pekerja asing yang ada di Lahat itu sendiri tersebar di sejumlah perusahaan. “Untuk di PT Priamanaya terdapat 43 orang pekerja asing dimana satu orang asal Filipina dan selebihnya asal China. Di PT CHD Power Plant Operation Indonesia terdapat 120 orang pekerja asing dimana kesemuanya asal China. Di PT CNEEC PLTU Banjarsari terdapat tiga orang pekerja asing dan lagi kesemuanya asal China,“ bebernya, Jumat (29/4). Bersambung ke HAL 7

Di PT CHD Power Plant Operation Indonesia bakal bertambah 12 orang lagi pekerja asing. Berkasnya sudah ada dan sekarang masih dalam proses,” --------------------------------------------------ISMAIL HANAFI

Bersambung ke HAL 7

Disperindag Awasi Ketat Beras Masuk

Sriwijaya FC

PALEMBANG, PE - Sriwijaya FC akan mendapat ujian perdana saat menghadapi tuan rumah Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Soreang Bandung, Sabtu (30/4) sore. Dalam laga perdana dalam kompetisi Torabica Soccer Competion (TSC) 2016. Skuad berjuluk Laskar Wong Kito sudah tiba di Bandung sejak Kamis (28/4) sore lalu, dengan memboyong 23 pemain bintang seperti Alberto Gonzalves, Hilton Moreira, M Ridwan, Eka Ramdani, Firman

menginap dan tidur bertiga di kosan yang dihuni Da. “Ketika saya mudik ke Jambi, pelaku menelepon saya katanya sample penelitian saya sudah ada.

B

IASANYA kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) menempatkan wanita sebagai korban. Tapi nyatanya tidak menutup

kemungkinan suami menjadi korban. Seperti aku alami yang sehari-hari menjadi sasaran kekejaman istriku yang ganas, sebut saja Sephia. Kehidupan rumah tangga kami memang

Bersambung ke HAL 7

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :plg.ekspres02@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.