Palembang Ekspres Senin, 13 Februari 2017

Page 1

www.palpres.com plg.ekspres02@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

200 0,ER AN EC ECER AN Rp Rp2000,-

SENIN, 13 FEBRUARI 2017 / 16 JUMADIL AWAL 1438

Amankan Tiket 8 Besar Zalnando

Teja P. Alam

Hilton Moreira Rizky Pora

Ahmad Maulana

Bio Paulin

Nur Iskandar

Yanto Basna

Aaron Da Silva

Yu Hyun Koo

Gilang Ginarsa

Slamet Budiono

SRIWIJAYA FC 4

2

3

1

Beto

PELATIH: Widodo C Putro

I Wayan Dipta

Hilton Moreira

DENPASAR, PE - Sriwijaya FC harus bisa meraih poin penuh saat meladeni Barito Putera, Senin (13/2) sore di StaSyarhoni Daniel Tata dion I Wayan Dipta Gianyar Bali, untuk mengamankan 1 tiket langsung David Laly ke babak 8 besar turnamen Piala Hansamu Shahar Ginanjar Presiden 2017. Namun tiga poin dirasa tidak Fahmi M Robi mudah diraih dari lawan, mengingat Laskar Antasari belakangMathias Cordoba M Nasar an menjelma menjadi lawan tangguh dan sulit untuk dikalahkan Sriwijaya FC. Bahkan, BARITO PUTERA dalam Torabika Soccer Championship (TSC) 2016 lalu, PELATIH: Jacksen F Thiago

4

4

2

Bersambung ke HAL 7 FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

2017, Jangan Ada Karhutla PALEMBANG, PE - Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Alex Noerdin siap mengantisipasi bencana kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) pada tahun 2017. Terlebih orang nomor satu di Bumi Sriwijaya itu menegaskan semua pihak untuk siaga menghadapi kemungkinan karhutla pada 2017. Bersambung ke HAL 7

Upaya Pemprov Sumsel Menghadapi Kemungkinan Terjadinya Karhutla 2017

Memanfaatkan kemajuan teknologi melalui Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC), Melakukan teknik water boombing, Mencanangkan desa makmur peduli api, Membentuk satgas karhutla serta posko pemadam kebakaran.

Tim Satgas Karhutla

MENURUT MEREKA H Iriansyah SSos | Plt Kepala BPBD Sumsel

Berdayakan Masyarakat Desa BADAN Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) terus melakukan persiapan setelah ditetapkannya status siaga Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) pada 1 Februari lalu.

Patroli Hutan PALEMBANG, PE – Tim Satgas Kebakaran Lahan dan Hutan (Karhutla) Sumatera Selatan (Sumsel) memiliki tugas tambahan. Tim yang terdiri dari personel prajurit TNI AD, Manggala Akni BPBD, SAR melakukan berbagai upaya pencegahan kebaka-

ran mulai dari patroli hutan hingga sosialisasi bahaya kebakaran hutan di kalangan siswa. Bersambung ke HAL 7

RY O T S R COVE

Pada Sabtu,18 Februari 2017 nanti akan digelar apel siaga Karhutla di Griya Agung sebagai upaya persiapan Karhutla tahun ini yang diprediksi akan mengalami musim kemarau panjang. Selain itu, kita juga telah berkoordinasi dengan berbagai pihak terkait. Bersambung ke HAL 7

Dara Kasihairani

Prakirawan BMKG Kota Palembang

Hotspot Belum Terpantau ANTISIPASI Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), beberapa daerah di Sumatera Selatan (Sumsel) sudah mulai melakukan persiapan sedini mungkin. Kendati Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kota Palembang memprediksi tahun ini belum terpantau titik api (hotspot). Bersambung ke HAL 7

FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

SDOSUHV FRP

4FSJOHLBT ,BUB ,BZB .BLOB

6HVXQJJXKQ\D 1DEL $GDP DODLKLVVDODP NHWLND WHUMDWXK GDODP GRVD PDND EHOLDX SXQ EHUWDXEDW VHKLQJJD $OODK SXQ PHPLOLKQ\D GDQ PHPEHULQ\D KLGD\DK $GDSXQ ,EOLV PDND VHVXQJJXKQ\D GLD WHUXV PHQHUXV GL DWDV NHPDNVLDWDQQ\D GDQ EDKNDQ EHUVLNHUDV PDND $OODK SXQ PHODNQDW GDQ PHQJXVLUQ\D %DUDQJVLDSD \DQJ EHUWDXEDW GDUL GRVD PDND GLD PHUXSDNDQ SHQJLNXW 1DEL $GDP 1DPXQ EDUDQJVLDSD \DQJ WHUXV PHQHUXV EDKNDQ EHUVLNHUDV GL DWDV GRVDQ\D PDND GLD DGDODK SHQJLNXW LEOLV

Tiara Salsabila, Juara VII Sang Juara

Tahu dari Koran Palembang Ekspres INFORMASI waktu Grand Final Sang Juara hampir sebagian besar peserta diketahui menjelang kegiatan. Berbeda dengan Tiara Salsabila, siswi SMAN 1 Palembang ini lebih aktif mengetahui pelaksanaan kegiatan dengan mencari di Koran Palembang Ekspres (Palpres). Informasi itulah selanjutnya disebar ke peserta lain yang lolos menuju Grand Final.

,EQX 7DLPL\\DK UDKLPDKXOODK 0DMPX DO )DWDZD

Jajan PSK, Akhirnya Kena AIDS

TRISNO - PALEMBANG

DI usia yang sungguh sangat muda, aku harus menerima dampak dari perbuatan hura-hura yakni menyesal seumur. Aku didiagnosa menderita penyakit menular HIV-AIDS karena sering ‘jajan’ PSK waktu kuliah di Kota Apel, Malang. Bersambung ke HAL 7 Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

plg.ekspres02@gmail.com

FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

SYUKUR | Tiara Salsabila (kanan), Juara VII Sang Juara mengaku tetap bersyukur sukses menyabet prestasi di peringkat ke-7.

INFORMASI pelaksanaan Grand Final terkesan mendadak. Padahal, panitia Sang Juara sudah memberikan surat pemberitahuan ke sekolah pada H-9. Namun, informasi tersebut baru bisa diketahui siswa sekitar H-3 hingga H-1. “Baru Jumat (3/2) sore kami diberi tahu, itu setelah saya inisiatif bertanya sama Waka Kesiswaan,� aku Tiara. Dia mengaku, pelaksanaan Grand Final yang berlangsung di halaman Kantor Perwakilan Bank Indonesia Sumatera Selatan (Sumsel) diketahuinya saat membaca Koran Palembang Ekspres. Maklum, orang tua Tiara hampir setiap hari membeli Koran tersebut. Bersambung ke HAL 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.