Palembang Ekspres Edisi Weekend Sabtu, 1 Februari 2014

Page 1

Imlek Bareng Keluarga PALEMBANG. PE - Tahun Baru Cina atau Imlek 2565 menjadi momen yang paling ditunggu oleh Imelda Sie. Bagi kelahiran Palembang, 30 Agustus 1984, hari raya tahun baru Cina menjadi waktu yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga yang selama ini sulit untuk bertemu. “Di hari-hari biasa sangat sulit untuk bertemu karena semua

PALEMBANG EKSPRES

sibuk dengan pekerjaannya. Namun saat Imlek, biasanya kita berkumpul untuk merayakannya bersama,” tutur Imelda mengawali perbincangan. Wanita berwajah oriental ini menambahkan, tradisi yang selalu dilakukan jelang Imlek adalah makan-makan dan berdoa bersama keluarga di malam jelang Bersambung ke HAL 5

HARIAN UMUM

16 TERBIT

plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres

Sie www.issuu.com/palpres Imelda HALAMAN

S E M A N G AT B A R U & T E R P E R C AYA

ECER AN Rp1000,-

SABTU, 1 FEBRUARI 2014

FOTO JOVITER PALPRES

PERSIB VS SFC -- Live RCTI Minggu (2 Februari) Pukul 15:30 WIB

PENUH MEMORY PALEMBANG. PE - Duel keras dan tensi tinggi akan tersaji saat dua tim besar akan langsung bersua di wilayah barat, saat tuan rumah Persib Bandung menjamu Sriwijaya Football Club (SFC) di Stadion Jalak Harupat, Soreang Bandung, dalam laga pembuka Indonesia Super League (ISL) 2014, Minggu (2/2), live RCTI Pukul 15.30 WIB. Laga nanti juga akan mengenang memory yang pernah dijalani pemain kedua tim. Mengingat baik Persib maupun SFC mempunyai pemain yang pernah membela kedua tim. Saat ini tercatat ada tiga

pemain tuan rumah yaitu Tantan, Achmad Jufriyanto dan Abdul Rahman yang notabenya musim lalu menjadi bagian pemain Laskar Wong Kito. Ditambah lagi M Ridwan, Supardi dan Firman Utina yang pernah merasakan manis merengkuh gelar juara bersama SFC. Sedangkan untuk tim tamu saat ini diperkuat dua eks pemain Pangeran Biru yakni Asri Akbar dan Maman Abdurrahman belum lagi winger lincah Sis-

wanto yang pernah memperkuat Persib. Tak ayal, bentrok kedua tim nanti akan menjadi memory tersendiri bagi para pemain. Pelatih Kepala SFC, Subangkit mengatakan, anak asuhnya sudah siap bermain di hadapan ribuan supporter fanatik lawan yang identik dengan nama Bobotoh dan Viking. Bahkan menurut dia, Asri dan Siswanto sudah melupakan kenangan bersama Persib dan siap dengan cemoohan dan siulan yang akan dikeluarkan Bobotoh. Bersambung ke HAL 5

Subangkit

Djajang N

Maman A Asri Akbar Tantan Jupe

4

Siswanto

Abdul Rahman

4

2

Persib Bandung

4

Sriwijaya FC

Stadion

Tony Sucipto

Jalak Harupat

2

3

1

A Sumardi

Makan Konate I M Wirawan Vladimir Vujovic Anis Nabar

Firman Utina Abdul Rahman

Ferdinand Sinaga A Jupriyanto

Supardi

Frank Oliver

Asri Akbar

Vali

Havit Ibrahim

Fauzi Toldo

Maiga

Vendry Mofu Tantan

Jeki Arisandi

Siswanto

M Ridwan

Pelatih Djajang Nurjaman

Pelatih Subangkit

FOTO-FOTO JPNN

FOTO-FOTO NOVA PALPRES

Kasir Hotel ‘Sediakan’ PSK Mahasiswa-Pelajar BATURAJA. PE - Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Ogan Komering Ulu (OKU) bekerja sama dengan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2) Kabupaten OKU berhasil mengungkap kasus jaringan prostitusi terselubung yang dilakukan seorang oknum karyawati bagian kasir sebuah hotel. Terendus, dengan jasanya, pelaku menyediakan pekerja seks komersial (PSK) dari kalangan mahasiswi hingga pelajar SMA untuk jasa layanan kamar hotel yang ada di wilayah Kabupaten OKU. Bersambung ke HAL 5

Tragedi Masa Liburan Cuti (9)

DAN sejak saat itu aku memasuki wilayah tak terhingga, tanpa batasan norma sekaligus meninggalkan batasanbatasan yang selama ini kupertahankan dengan sangat teguhnya.

A

KU memasuki suatu wilayah yang terbersit sepintas, bahwa aku sebenarnya pernah menginginkan nilai macam ini, nilai dimana tak ada kekhawatiran, ketakutan, rasa salah dan rasa mengkhianati. Aku memasuki wilayah di mana aku eksis secara murni menjadi ILUS NET

diriku. Mungkin semacam ini alamiahku, yang adalah mahkluk untuk dipenuhi keinginan nafsu dan birahi yang demikian bebas tanpa kendali. Bahkan aku merasa ini adalah hak. Hak-ku. Aku merasa ber-hak untuk mendapatkannya. Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :

plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku.

Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Edisi Weekend Sabtu, 1 Februari 2014 by Palembang Ekspres - Issuu