Palembang Ekspres Rabu, 4 Februari 2015

Page 1

HBA: Perkelahian Itu Sangat Memalukan

www.palpres.com plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres

EMPAT LAWANG. PE - Bupati Empat Lawang, H Budi Antoni Aljufri sangat menyayangkan telah terjadinya perkelahian antara oknum Wakil Ketua I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Empat Lawang dengan oknum Kepala Bagian (Kabag) Umum Sekretariat Dewan (Setwan) DPRD Empat Lawang. Karena insiden tersebut menurut Bupati yang akrab dengan sapaan HBA itu, tidak mesti dilakukan, sebab hanya misskomunikasi antara ke-

www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Bersambung ke HAL 5

ECER AN Rp1000,-

R ABU, 4 FEBRUARI 2015

PENGECORAN

Saat ini pengerjaan duplikat Jembatan Musi II telah memasuki tahapan pengecoran lantai dan dilanjutkan pengaspalan hingga masa launching tiba. FOTO: NOVA WAHYUDI/PALPRES

Duplikat Musi II Dicat Orange PALEMBANG. PE - Meski pengerjaan duplikat Jembatan Musi II sudah hampir rampung, tetapi belum dapat dipastikan apakah bulan ini bisa di-launching dan beroperasional. Tetapi pengecatan mulai dilakukan dengan menetapkan orange sebagai warna jembatan.

Sekda Bakal Diperiksa, Bupati Bungkam LUBUKLINGGAU. PE – Menyusul adanya dugaan korupsi di tubuh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Musi Raw a s Utara

Agus Yudiantoro

(Muratara) yang saat ini tengah diselidiki pihak Kejaksaan Negeri (Kejari) Lubuklinggau. Rencananya tim Penyidik Kejari bakal memeriksa sejumlah pejabat di lingkungan Dinkes termasuk kepala Dinkes yang kini menjabat pelaksana teknis (Plt) Sekda Muratara, Rakhman Achmad. Terkait hal tersebut, Penjabat (Pj) Bupati Musi Rawas Utara (Muratara), Agus Yudiantoro mengaku tidak ingin berandaiandai ataupun berasumsi dengan permasalahan tersebut. Sepenuhnya, Bersambung ke HAL 5

FOTO: NOVA WAHYUDI/PALPRES

Aziz-Ratna Surati Kapolri Korban Kabag Hukum Setwan Banyuasin PALEMBANG. PE - Setelah dinyatakan berkasnya sudah lengkap atau P21 bahkan P21 A oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Selatan (Sumsel), namun berkas dan tersangka penipuan dan penggelapan yakni H Konar Zuber SH MH yang juga Kepala Bagian (Kabag) Hukum Sekretaris Dewan (Setwan) DPRD Banyuasin belum juga dilim-

Menurut Kepala Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Metropolis Palembang Balai Besar Jalan Nasional III Kementerian Pekerjaan Umum, Aidil Fitri, secara fisik sudah hampir tinggal pengecoran lantai. Bersambung ke HAL 5

Giliran Calon Jamaah Haji Tertipu PRABUMULIH. PE - Setelah sempat dihebohkan dengan kasus puluhan calon jamaah umroh yang tertipu, kini giliran puluhan calon jamaah haji tertimpa kasus yang sama. Hal ini terbukti saat adanya laporan calon jamaah haji semi plus yang melaporke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Kepolisian Resort (Polres) Prabumulih, karena diduga tertipu oleh biro perjalanan umroh dan haji PT Suhada Arafah Wisata. Adapun pimpinan travel agen yang dilaporkan yakni H Sobri, yang tak lain orang tua dari H Abdul Kholid HS, yang merupakan pimpinan biro perjalanan Umroh dan Haji El Khalid Group Prabumulih, yang diduga melakukan penipuan terhadap puluhan calon jamaah umroh.

PENIPUAN Yusri, melapor ke SPKT Polres Prabumulih mengenai dugaan penipuan haji yang menimpa kedua orang tuanya, Rustam dan Suhairoh.

Bersambung ke HAL 5

FOTO: ANDRE/PALPRES

2 Siswi SMA Terjaring di Hotel

pahkan pihak Kepolisian Daerah (Polda) Sumsel. Membuat korban H Aziz dan Hj Ratna Rahmawati, yang mengalami kerugian Rp 3,5 Miliar nekat melayangkan surat kepada Kapolri dan sejumlah kepala institusi penegak hukum yang ada di Indonesia untuk mencari keadilan. Bersambung ke HAL 5

Kebutuhan Daya Listrik Aman PALEMBANG. PE – Kendati Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG) Borang masih dalam kondisi perbaikan, tetapi tidak mengurangi kebutuhan daya listrik untuk masyarakat, bahkan pasokannya aman.

General Manager (GM) PT PLN Wilayah Sumatera Selatan (Sumsel), Jambi dan Bengkulu (WS2JB), Ir Paranai mengatakan, rencananya PLTG Borang rampung bulan ini, tetapi terpaksa mundur Bersambung ke HAL 5

RAZIA

FOTO: YENSON/PALPRES

Dua pasang pelajar SMA dan mahasis di Kabupaten OKU yang terjaring dalam gelar razia oleh Polres OKU dan Satpol PP OKU.

BATURAJA. PE - Tiga pasangan berlainan jenis kelamin non muhrim, yang dua orang di antaranya masih berstatus pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) terjaring razia ketertiban masyarakat, minuman keras (miras) dan narkoba serta kelengkapan surat kendaraan bermotor yang dilakukan Kepolisian Resort (Polres) Ogan Komering Ulu (OKU) dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) OKU, Senin (2/2) malam di sejumlah hotel dan tempat penginapan di Kota Baturaja, Kabupaten OKU. Tiga pasangan non muhrim tersebut, dua di antaranya pelajar SMA di Kabupaten OKU ini, berhasil dijaring petugas saat sedang berada di dalam Bersambung ke HAL 5

Biduri Bulan Ciptakan Mimpi Indah

FOTO: NET

BATU Biduri Bulan adalah jenis batu mulia dengan corak mirip batu akik Putih Susu. Namun kelebihan pada batu akik yang dikenal Moonstones di pasaran internasional ini, terletak pada kemampuannya mengeluarkan bias cahaya yang terpancar dari dalam batu berwarna Bersambung ke HAL 5

Cinta Itu Butuh Kesabaran (5)

H

ARI itu,. aku menangis tanpa sebab, yang ada di benakku aku takut kehilangannya, aku takut cintanya dibagi dengan yang lain. Pagi itu, pada saat aku membersihkan pekarangan rumah

kami, suamiku memanggilku ke taman belakang, ia baru aja selesai sarapan, ia mengajakku duduk di ayunan favorit kami sambil melihat ikan-ikan yang bertaburan di kolam air mancur itu. Aku bertanya, “Ada apa kamu memanggilku?”

Ia berkata, “Besok aku akan menjenguk keluargaku di Sabang”. Aku menjawab, “Ia sayang.. aku tahu, aku sudah mengemasi barangbarang kamu di travel bag

Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg. ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.