www.palpres.com
Penerbangan LubuklinggauPalembang Dihentikan
plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres
LUBUKLINGGAU. PE- Terhitung mulai Senin (6/1) kemarin, operasional penerbangan Maskapai Aviastar rute Bandara Silampari, Lubuklinggau ke Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang, dihentikan. Pasalnya, operasional rute tersebut kini terbentur masalah anggaran.
CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213
Bersambung ke HAL 5
ECER AN Rp1000,-
SEL ASA, 6 JANUARI 2015
PROYEK UNDERPASS Kondisi proyek Underpass Simpang Patal yang terlihat hampir selesai
FOTO: ALHADI FARID/PALPRES
Penyelesaian Proyek Underpass Dikebut PALEMBANG. PE – Proyek pembangunan Underpass Simpang Patal saat ini terus dikebut. Selain lantai underpass su-
dah terbentuk, tanki penampung air (ground reservoar) juga hampir rampung. Bersambung ke HAL 5
Babak Belur Dianiaya Istri Diduga Selingkuh dan Sering Memukul LAHAT. PE - Ini dapat menjadi pelajaran bagi suami yang mulai berbuat nakal dibelakang istri. Siswidi (43) harus mendapat perawatan intensif di IGD RSUD Lahat, setelah menjadi korban penganiayaan istrinya sendiri, Siswia (42). Saat ditemukan tetangga, warga
Desa Batai Kecamatan Gumay Talang ini telah terkapar di dalam kamar tidurnya dengan kondisi berlumuran darah, terutama di bagian kening dan telinga. Kondisi korban itu diduga akibat penganiayaan pelaku, yang tak lain merupakan istri korban sendiri. Diduga penganiayaan itu dilakukan pelaku dengan benda tumpul. Informasi yang dihimpun, penganiayaan tersebut berawal setelah pelaku mengetahui adanya hubungan gelap antara korban dengan wa-
Ditetapkan, 3 Tersangka Korupsi Baju Hansip Rugikan Negara Rp 414.882.429 PAGARALAM.PE - Unit Tindak Pidana Korupsi (Tipidkor) Polres Pagaralam akhirnya menetapkan tiga tersangka korupsi baju hansip atau linmas, pada Pil-
kada Kota Pagaralam 2013 lalu. Ketiga tersangka tersebut yakni Su, PPTK di Badan Kesbangpol yang sekarang menjabat di K3P dan PPK, Haz, Sekretaris Kesbangpol, dan pihak pengembang, LS, dari CV SAT Palembang.
nita idaman lain (WIL). Selain itu, pelaku juga sering mendapat pukulan dari korban, usai beradu mulut di rumahnya. Diduga akibat tidak tahan dengan perlakuan sang suami, pelaku nekat menganiaya korban dengan menggunakan benda tumpul. Meski telah nekat melakukan penganiayaan terhadap suaminya sendiri, sang istri akhirnya menyadari perbuatan hingga menyerahkan diri ke pihak berwajib.
BABAK BELUR Korban penganiayaan istri hingga babak belur saat dirawat di RS
Bersambung ke HAL 5
FOTO: HENGKY/PALPRES
SMB III Beri Gelar Budaya Dubes RI Untuk Malaysia
Berita Kota
Harnojoyo Terima Keluhan Warga PALEMBANG. PE – Pelaksana Tugas (Plt) Walikota Palembang, H Harnojoyo, kemarin mengawali “ngantor” di luar Kantor Walikota di Kantor Kelurahan Kebun Bunga. Di kursi Lurah Kebun Bunga yang tak masuk karena sakit, Harnojoyo langsung menerima beragam keluhan dan aspirasi warganya. Pantauan Palembang Ekspres, Harno tiba di Kantor Kelurahan Kebun Bunga sekitar pukul 14.00 WIB. Di kantor itu, Harno langsung menerima beragam keluhan dari masyarakat. Seperti dituturkan Jabar, Ketua RT 54. Menurut Jabar, akibat kondisi drainase di beberapa daerah di Kelurahan Kebun Bunga, genangan-genangan air di kawasan itu dapat mencapai dua meter.
Bersambung ke HAL 5
Frenz Indonesia Ditahan Feyenoord
Bersambung ke HAL 5
GELAR BUDAYA
FOTO: IST
SMB III saat memasangkan tanda gelar budaya kepada Dubes RI Dato’ Seri Marsekal TNI (purn) Herman Prayitno untuk Malaysia
IMBANG
FOTO: NOVA WAHYUDI/PALPRES
Tim Frenz Indonesia saat ditahan imbang Feyenoord, Belanda
PALEMBANG. PE- Partai kedua Grub A ajang Frenz International Cup 2015 yang berlangsung di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ), kemarin, tim Frenz Indonesia bersua tim kuat asal Belanda, Fayenoord FC. Dalam
laga ketat itu, kedua tim berbagi angka 1-1. Pantauan Palembang Ekspres, sejak laga dimulai pukul 15.30 WIB, kedua tim sudah saling jual beli serangan. Permainan terbuka, Bersambung ke HAL 5
MALAYSIA.PE- Pasca Festival Budaya dan Ekonomi di Belitung yang telah berlangsung 20 Desember 2014 lalu, sejumlah tokoh masyarakat Indonesia menerima gelar dari Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) III, Prabu Diraja Al Haj. Tokoh terbaru yang menerima gelar budaya itu, yakni Dato’ Seri Marsekal (Purn)
Herman Prayitno, Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh RI untuk Malaysia. Demikian ditegaskan oleh Dato’ Seri Alex Ong, Presiden Directur Malindo Business & Cultural Center (MBCC) yang berkantor pusat di Kuala Lumpur, Malaysia merangkap Ketua Jabatan Pendaftar Kesultanan Palembang Darussalam,
kemarin. Menurut Alex Ong, tokoh Indonesia yang mendapatkan gelar budaya dari SMB III sebelumnya, yakni Dato’ Seri H. Rustam Effendi, Gubernur Bangka Belitung, Dato’ Seri H. Sahani Saleh, Bupati Belitung, Dato’ Taufek Rizani, Ketua DPRD Belitung, Dato’ Seri Emron Pangkapi. Bersambung ke HAL 5
TERIMA KELUHAN
FOTO: ALHADI FARID/PALPRES
Plt Walikota Palembang H Harnojoyo saat mendata keluhan warga
Cinta Bukanlah Modal Utama (4)
W
AKTU terus bergulir dan seperti gadis-gadis modern pada umumnya yang tidak lepas dengan kata pacaran, akupun demikian, aku sendiri memiliki kekasih yang begitu sangat aku cintai, namanya boby, masa-
masa indah kulewati bersama boby, indah kurasakan dunia remajaku saat itu, kedua orang tua boby sangat menyayangi aku dan sepertinya memiliki sinyal-sinyal restunya atas hubungan kami, Hingga musibah itu tiba, aku dilamar oleh seorang pria yang
sudah sangat aku kenal yah siapa lagi kalau bukan sikuper kak Aziz lewat pamanku orang tuanya kak Aziz melamarku untuk anaknya yang kampungan itu, Mendengar penuturan mama
Bersambung ke HAL 5
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg. ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.