Palembang Ekspres Kamis, 8 Januari 2014

Page 1

Ekor QZ8501 Menghujam ke Laut

www.palpres.com plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres

PANGKALAN BUN. PE – Kepala Badan Search and Rescue Nasional (BASARNAS), Marsdya FHB Soelistyo meyakini obyek yang ditemukan kapal GeoSurvey merupakan ekor pesawat AirAsia QZ8501 yang dinyatakan hilang sejak Minggu, 28 Desember 2014 lalu. Keyakinan itu didasari fotonya dari kedalaman laut.

www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Bersambung ke HAL 5

ECER AN Rp1000,-

KAMIS, 8 JANUARI 2015

Polisi Dibikin Repot

Ayo Bu, Panjat Pinangnya! INDRALAYA. PE - Beraneka lomba yang diadakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir (OI) dalam rangkaian perayaan hari jadi Kabupaten OI ke-11, di halaman Komplek Perkantoran Terpadu (KPT) OI, Tanjung Senai, Indralaya. Di antaranya yakni Kejurda cabang olahraga Taekwondo, Lomba perahu bidar dan lomba balap sepeda motor Kejurda Super Grass Track Bupati OI Cup 2015 di sirkuit Tanjung Senai, Indralaya. Tak kalah menariknya lomba panjat pinang yang tidak saja diikuti kaum laki-laki, di mana para ibu rata-rata berusia di atas 35 tahun pun juga turut berpartisipasi sebagai peserta lomba panjat pinang yang digelar Rabu (7/1). Lomba panjat pinang itu sendiri, terdiri dari tiga titik, di antaranya yakni titik pertama diikuti para peserta kaum ibu. Sedangkan titik panjat pinang kedua dan ketiga, diikuti para peserta lomba panjat pinang laki-laki. Sorak sorai suara ribuan penonton memadati halaman KPT OI untuk melihat secara langsung, gerakan ketangkasan

Ratusan Warga Hadang Armada Batubara

AMANKAN

Bersambung ke HAL 5

FOTO: ANDRE/PALPRES

Anggota Polres Prabumulih saat mengamankan truk pengangkut Batubara yang dihadang warga untuk mengurai kemacetan.

PRABUMULIH. PE - Ratusan warga Kelurahan Patih Galung, Kecamatan Prabumulih Barat, Kota Prabumulih sejak Selasa (6/1) sekitar pukul 19.00 WIB hingga Rabu (7/1) sore terus melakukan penghadangan armada truk batubara di persimpangan Tugu Nanas. Kontan saja aksi massa ini sempat membuat aparat kepolisian setempat kelimpungan. Penghadangan ratusan truk batubara itu sendiri buntut dari kekesalan masyarakat terhadap insiden pemukulan empat warga oleh oknum Brigadir Mobil (Brimob)

SEMANGAT

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) yang diketahui mengawal dan mengamankan iring-iringan truk batubara. “Anak saya dan warga lainnya dipukul rombongan oknum Brimob yang mengawal dan mengamankan truk batubara, makanya kami hadang truk dan tidak boleh melintas,” ungkap A Coy Rahman, tokoh masyarakat Kelurahan Patih Galung, Kecamatan Prabumulih Barat, ketika diwawancarai di lokasi penghadangan.

Sekelompok ibu terlihat semangat berjibaku mencapai sejumlah

hadiah menarik yang

terpajang di puncak

pohon Pinang. FOTO: WIJDAN/ PALPRES

Bersambung ke HAL 5

Pesona Kembang Teratai Lubuklinggau

4 Biduan Cantik Puji KPT OI HIBUR

Keempat biduan cantik ini, Gaby Parera, Niken, Ikif Akademi, dan Rini Andriani siap menghibur penggemarnya di puncak HUT OI ke-11.

PAGARALAM. PE - Penerbangan Susi Air Jurusan Pagaralam-Palembang pergi- pulang (PP) serta Pagaralam-Bengkulu PP, akan dihentikan Januari ini. Hal itu dikemukakan Kepala Dinas Perhubungan dan Informatika (Dishubkominfo) Kota Pagaralama, Paber Napitulu melalui Kepala Unit Layanan Bandara Atung Bungsu, Joko Purnomo, kemarin. Bersambung ke HAL 5

FOTO: WIJDAN/ PALPRES FOTO: NET

BANGSA Indonesia, khususnya Kota Lubuklinggau, dulu tergabung ke dalam wilayah Kabupaten Musi Rawas (Mura), termasuk Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), patut bersyukur dan berbangga hati karena telah diberikan potensi kekayaan alam yang melimpah, di antaranya potensi bebatuan yang dapat dijadikan perhiasan atau cindera mata yang dapat menambah bahkan men-

datangkan reseki bagi masyarakatnya. Salah potensi alam yang saat ini tengah menjadi buah bibir dan antusias pencinta batu untuk dijadikan bahan koleksi memperindah/mempercantik dalam kehidupan itu yakni Batu Akik Kembang Teratai. Konon, berbagai mistik terkandung pada batu mulia jenis Kembang Teratai yang dapat dijadikan penambah gairah Bersambung ke HAL 5

INDRALAYA. PE – Empat biduan cantik asal ibukota masingmasing Gaby Parera, Niken, Ikif Akademi, dan Rini Andriani memuji Kompleks Perkantoran Terpadu (KPT) Tanjung Senai, Desa Sejaro Sakti, Kecamatan Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir (OI).

“Kalau saya sudah tiga kali kesini. Ya luar biasalah dari luar seperti melihat kebun karena banyak ilalang, saat ke dalam wah seperti istana. Ya sangat mewah karena ini ‘kan rawa disulap jadi perkantoran yang mewah. Waw, menakjubkan seperti proyek

mercusuar,” puji Gaby Parera yang mulai dikenal sejak meluncurkan album ‘Pembaringan Terakhir’ di tahun 90-an. Menurut penyanyi dangdut yang populer di tahun 90-an dan saat ini mulai mengubah penamBersambung ke HAL 5

Cinta Bukanlah Modal Utama (6)

Y

A ALLAH, aku lupa bahwa sekarang aku telah menjadi istrinya Kak Aziz, tapi meskipun demikian aku masih tak bisa menerima kehadirannya dalam hidupku. Saat itu karena masih di bawah perasan ngantuk, akupun kembali tertidur. Hingga pukul 04.00 dini hari

Penerbangan di Bandara Atung Bungsu Distop

Diduga Stres, Tahanan LP Ini Coba ‘Harakiri’ SEKAYU. PE - Diduga mengalami stres selama menjalani hukuman, Rian (23), warga Kelurahan Keluang, Kecamatan Keluang, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), narapidana Lembaga Pemasyarakatan (LP) Klas II B Sekayu melakukan percobaan ‘harakiri’ alias tindakan bunuh diri dengan menusukkan benda tajam ke arah dada/perut, sekitar pukul 13.00 WIB, Rabu (7/1). Bersambung ke HAL 5

kudapati suamiku sedang tidur beralaskan sajadah di bawah ranjang pengantin kami. Dadaku kembali berdegung kencang kala mendapatinya, aku masih belum percaya kalau aku telah bersuami. Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

Kejari Kantongi Tempat Persembunyian 3 tahanan kabur usai sidang PALEMBANG. PE - Terkait kaburnya tiga tahanan Kejaksaan Negeri (Kejari) Palembang yang berhasil kabur usai menjalani sidang di Pengadilan Negeri (PN) Palembang, Selasa (6/1). Kepala Kejari (Kajari) Palembang, Rustam Gayus melalui Kasi Pidum Sukamto SH MH mengatakan, sejauh ini pihaknya terus melakukan pengejaran instensif terhadap ketiga tahanan yang melarikan diri itu. Bersambung ke HAL 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.