Palembang Ekspres Jumat, 11 Juli 2014

Page 1

JADWAL

IMSYAKIYAH TANGGAL

11 JULI

IMSAK

04:37

SUBUH

04:47

ZUHUR

12:08

ASHAR

15:32

MAGRIB

18:08

ISYA’

19:21

CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

ECER AN Rp1000,-

JUMAT, 11 JULI 2014

TAHANAN KPK

Walikota Palembang, Romi Herton, mengenakan baju tahanan usai diperiksa KPK. KPK resmi menahanan Romi beserta istri Masyito, terkait kasus dugaan suap dalam penanganan sengketa Pilkada Kota Palembang di MK.

KPK TAHAN WALIKOTA PALEMBANG

FOTO: HENDRA EKA/JAWA POS/JPNN

MASYITO ROMI JUGA DITAHAN

DITAHAN

JAKARTA.PE - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya menahan Walikota Palembang H Romi Herton dan istrinya Hj Masyito, Kamis (10/7). Keduanya merupakan tersangka kasus dugaan suap penanganan sengketa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Palembang dan memberikan keterangan tidak benar di persidangan. Romi dan Masyito ditahan oleh penyidik KPK, setelah menjalani pemeriksaan selama beberapa jam. Sekitar

Istri Romi Herton,

Masyito, langsung ditahan KPK usai

diperiksa penyidik. FOTO : DWI PAMBUDO/RAKYAT MERDEKA

Kasus

Eddy Yusuf Batal Divonis

pukul 17.40 WIB, Romi tampak keluar dari Gedung KPK menuju mobil tahanan, lengkap dengan jaket tahanan KPK berwarna oranye. “Saya kira tidak ada langkah apapun. Semua akan taat hukum. Saya serahkan semuanya,” kata Romi kepada wartawan yang langsung mengerubunginya. Terkait pemerintahan Kota Palembang sendiri, Romi mengaku sudah ada aturan yang mengaturnya. “Saya kira ada aturannya, kita ikuti aturan yang

BELANDA 0 (2) VS 0 (4) ARGENTINA BRASIL.PE- Argentina secara dramatis mampu menundukkan Belanda dalam laga semifinal

Piala Dunia 2014 yang digelar di Arena de Sao Paulo, Kamis (10/07) dini hari. Albiceleste menentukan

keberhasilan mereka menembus partai final setelah mengalahkan Bersambung ke HAL 5

FOTO BUDI PALPRES

Lokasi penggerebekan kasus 200 ton minyak ilegal

BANYUASIN. PE- Digagalkannya penyelundupan 200 ton minyak asal Musi Banyuasin (Muba) oleh tim Satgas Binaan Teritorial (Binter) Mabes TNI AD, ditanggapi Kapolres Banyuasin, AKBP

GAGAL : Tendakan penalti pemain Belanda, Ron Vlaar berhasil digagalkan kiper Argentina, Sergio Romero.

Palembang Ekspres bersama Sirup Kurnia mengadakan rubrik Konsultasi Ramadhan 1435 H. Pembaca setia yang ingin bertanya, dapat sms ke 0852-68882569 atau isi kupon konsultasi dan kirimkan ke kantor Palembang Ekspres, Jl Kol H Barlian No 773, Palembang. Bagi pertanyaan yang dimuat, mendapat bingkisan menarik dari sponsor.

MINYAK

Polri Serahkan Kasus 200 Ton Minyak ke TNI

Bersambung ke HAL 5

Bersambung ke HAL 5

Bersambung ke HAL 5

Dramatis! Albiceleste Tundukkan Oranje

PALEMBANG.PE- Terdakwa korupsi dana dana bantuan sosial (Bansos) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) 20082013 hingga negara mengalami kerugian Rp 1,62 miliar, H Eddy Yusuf, kemarin batal divoH Eddy Yusuf nis majelis hakim Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Palembang. Pasalnya,

Assalamu’alaikum Wr Wb Apakah tanggalnya gigi geraham orang yang sedang berpuasa membatalkan

berlaku,” ungkap Romi singkat. Selang empat menit kemudian, Masyito keluar juga dengan rompi oranye tahanan KPK. Namun demikian, Masyito yang memakai jilbab biru ini tidak memberikan komentar apapun soal penahanannya. Terkait penahanan Romi dan Masyito, Juru Bicara KPK, Johan Budi SP mengatakan Romi dan Masyito ditahan untuk 20 hari pertama. Penahanan itu,

Langkah, rezeki, pertemuan, dan maut adalah suatu takdir Allah SWT yang tidak bisa kita elakkan. Meski terkadang sebagai manusia kita merasa sangat berat untuk menerima takdir yang menimpa kita. Yapi Tuhan Maha Tahu Segalanya, mana yang terbaik yang harus terjadi untuk manusia, meski terkadang sangat pahit untuk menerimanya.

FOTO NET

Maafkan, Bukannya Aku Tidak Setia (1)

K

ISAH ini kumulai dari saat aku masih duduk di bangku kuliah di salah satu ibu kota provinsi, yaitu Kota ”B”, aku kuliah di Jurusan Eko-

Bersambung ke HAL 5

ILUS NET

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :

plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku.

Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

Bersambung ke HAL 5

Api masih Menyala, Warga Memilih Pindah MURATARA,PE – Hingga kemarin (10/7), api masih menyala pasca meledaknya sumur bor minyak di West 8, Desa Belani, Kecamatan Rawas Ilir, Ka-

nomi dan mengambil Program Diploma III, di salah satu Perguruan Tinggi Swasta ”S” yang merupakan salah satu Perguruan Tinggi Swasta yang cukup

Ahmad Iksan. Menurut Ahmad, karena yang mengungkap kasus itu TNI AD, maka pihaknya menyerahkan sepenuhnya penanganannya ke insitusi tersebut.

bupaten Muratara, milik PT Serelaya Merangin Dua (SRMD). Karena takut, akhirnya warga di sekitar lokasi memilih pindah. Bersambung ke HAL 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Jumat, 11 Juli 2014 by Palembang Ekspres - Issuu