Palembang Ekspres Selasa, 14 Juli 2015

Page 1

Rica Eks JKT48

www.palpres.co.id

Mantap Pilih Foto Model

plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres

TUJUH bulan sudah Rica Leyona mengundurkan diri dari JKT48. Di saat beberapa mantan anggota idol group itu memilih tetap berada di jalur

CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Bersambung ke HAL 5

FOTO: NET

ECER AN Rp2000,-

SEL ASA, 14 JULI 2015

Sari Harum Masuk Jurang , 2 Tewas 29 Luka-Luka MUARA ENIM, PE - Arus mudik pada jalur pos pantau di wilayah Kecamatan Tanjung Agung memakan korban. Kali ini bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) Sari Harum

dengan nomor polisi D 7616 AF tujuan Bandung-Prabumulih tergelincir dalam jurang sedalam 5 meter, di Desa Sukaraja, Kecamatan Tanjung, Senin (13/7) sekitar pukul 05.45 WIB. Bersambung ke HAL 5

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

TALI KASIH

Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin didampingi Ketua Umum HIPMI, Bahlil Lahadalia memberikan santunan sebagai tali kasih kepada sejumlah anakanak panti asuhan dalam Forum Silaturahmi HIPMI Sumsel di Griya Agung, Senin (13/7).

Prioritaskan Pengusaha Lokal Terlibat Proyek Sumsel PALEMBANG, PE - Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Alex Noerdin menegaskan siap membuka peluang

sebesar-besarnya bagi pengusaha lokal yang mampu bersaing untuk merebut proyek infrastuktur strategis di Sumsel. Alex menginginkan pengusaha lokal di Sumsel dapat turut andil dalam

berbagai proyek pembangunan pemerintah daerah ke depan. Hal tersebut disampaikan Gubernur Sumsel saat membuka Forum Silaturahmi Himpunan Pengusaha Muda Indo-

nesia (HIPMI) Sumsel di Griya Agung, Senin (13/7). Dalam kesempatan tersebut, Alex meminta seluruh komponen pengusaha muda yang khususnya Bersambung ke HAL 5

Pencarian Mulyadi Dihentikan Sementara BATURAJA, PE - Upaya pencarian Mulyadi PNS Dinas Perkebunan dan Kehutanan (Disbunhut) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) yang hilang di wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (KPHL) Unit XV Bukit Nanti, Kecamatan Ulu Ogan, hingga saat ini masih belum membuahkan hasil dan tanda-tanda

Nama Penumpang Bus AKAP Sari Harum Meninggal Dunia di TKP Erni (35), warga Baturaja, Kabupaten OKU

Arjulian (19), warga Simpang Tanjung, Kecamatan Belimbing, Kabupaten Muara Enim.

“Tim mulai Sabtu (11/7) lalu telah pulang. Untuk sementara ini pencarian kita hentikan sementara dan akan dilanjutkan nanti setelah lebaran,” -----------------------------------------------------------

M NASIR- Kepala BPBD OKU

Bersambung ke HAL 5

Camat Cambai Tunjuk Kasi Pemerintahan Jadi Plh Sekcam PRABUMULIH, PE Pasca tertangkapnya oknum Sekretaris Camat (Sekcam) Kecamatan Cambai, Andi Rojali, oleh anggota Satuan

Badar Besi Bermotif Pakaian Adat Buton TREN bisnis batu perhiasan atau batu mulia khususnya batu akik saat ini tengah booming. Karena begitu menjanjikannya bisnis batu akik ini, menja-

TIBA-tiba aku terpukul. Dia telah memendam rasa sakit dan kepahitan yang luar biasa di hatinya. Tanpa sadar aku menyentuh kepalanya.

dikan peluang usaha ini begitu ‘seksi’ untuk digeluti. Betapa tidak, batu kecil yang seperti tidak ada harganya itu, ketika sudah Bersambung ke HAL 5

Reserse Narkotika dan ObatObat Berbahaya (Satres Narkoba) Kepolisian Resor (Polres) Prabumulih lantaran mengantongi narkoba jenis sabu-sabu, Camat Cambai, Muhtar Edi SSos

MSi saat ini telah menunjuk Kepala Seksi (Kasi) Pemerintahan sebagai pelaksana harian (Plh) jabatan Sekcam. “Plh-nya sudah ada, Kasi Pemerintahan yang Bersambung ke HAL 5

Tak Sua Bupati, Kades Baturaja Gusar Pejabat Desa Baturaja wajib ganti ADD Minta buka rekaman CCTV BSB MUARA ENIM, PE - Kepala Desa (Kades) Baturaja, Kecamatan Rambang Dangku, Lamuspirun, dijumpai di Kantor Bupati Muara Enim bersama Bendahara Desa, Agusri mengaku tidak berhasil menyampaikan keluh

kesahnya ke Bupati usai pertemuan dengan Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemerintah Desa (BPMPD). Menurut Lamuspirun dalam kasus ini, dia menyakini bisa mengetahui pelakunya. Sebab, disadarinya

A

MUSI RAWAS, PE - Kopda Lamunji (35), anggota TNI AD Komando Distrik Militer (Kodim) 0406 Lubuklinggau-Musi Rawas (Mura)-Musi Rawas Utara (Muratara), nyaris kehilangan kaki bagian kiri setelah dibacok oleh seorang pencuri. Peristiwa nahas tersebut, ketika Lamunji

v

Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

Bersambung ke HAL 5

Marhaban Ya Syahrul Mubarok

konsultasi Ramadhan.

Bagi pembaca yang ingin berpartisipasi, silakan kirim pertanyaan anda beserta lampiran logo Palembang Ekspres di halaman pertama.

Kirim ke alamat Redaksi yakni Gedung Graha Pena, Jalan Kol H Barlian, nomor 773, KM 6,5, Punti Kayu, Palembang

Bersambung ke HAL 5

erat. Aku mengalihkan wajahku karena takut aku akan berubah pikiran pada saat terakhir. Kemudian aku menggendong istriku, jalan dari kamar, ke ruang tamu, ke pintu depan. Tangannya melingkar di leherku dengan lembut. Aku menggendongnya dengan erat, seperti ketika hari pernikahan kami.

tengah melaksanakan bawah kendali operasi (BKO) di seputaran PT Lonsum Mawar Merah, Kecamatan Muara Kelingi, Kabupaten Mura, Senin (13/7) sekitar pukul 06.00, memergoki pencuri sawit di perusahaan tersebut.

Pembaca Palembang Ekspres yang budiman. Selama Ramadhan 1436 Hijriyah ini, bekerjasama dengan Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Selatan, Sirup Kurnia, harian Palembang Ekspres kembali membuka rubrik

sejak di Kantor BPMPD Muara Enim rombongannya sudah dibuntuti kawanan bandit pecah ban. “Kalau bisa saya lihat rekaman CCTV di Kantor Bank Sumsel Babel (BSB) bisa saya

Aku Telah Khianati Istriku (5)

NAK kami datang saat itu dan berkata, “Pa, sudah waktunya menggendong mama keluar.” Bagi anak kami, melihat ayahnya menggendong ibunya keluar telah menjadi arti penting dalam hidupnya. Istriku melambai pada anakku untuk mendekat dan memeluknya

Anggota Kodim 0406 Dibacok Pencuri Sawit

Setiap pertanyaan pembaca yang diterbitkan berhak mendapatkan bingkisan manis dari sponsor.

Keistimewaan, Keutamaan dan Manfaat Zakat Fitrah (1) Oleh: H Hambali Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Sumsel

Z

AKAT Fitrah merupakan zakat yang harus kita bayarkan sebagai seorang muslim di bulan Ramadhan karena merupakan salah satu Rukun Islam sehingga kita diwajibkan untuk membayarkannya. Bersambung ke HAL 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.