Palembang Ekspres Jumat, 10 Juni 2016

Page 1

$1

9( 1,

56$5<

www.palpres.com

7+

plg.ekspres02@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

ECER AN Rp2000,-

JUMAT, 10 JUNI 2016 / 5 R AMADAN 1437

Imsak: 04.31 WIb

Subuh 04.41 WIb

Zuhur: 12.04 WIb

Ashar: 15.27 Wib

Magrib: 18.02 Wib

Isya: 19.16 Wib

Terbesar dan Terintegrasi Perumnas percepat pembangunan Wisma Atlet

FOTO: ALHADI FARID / PALPRES

APARTEMEN JAKABARING

Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin memaparkan rencana pembangunan Apartemen Jakabaring di hadapan Menteri PUPR RI, H Mochamad Basoeki Hadimoeljono.

Puasa Tanpa Orang Tua dan Keluarga BERSYUKURLAH kita masih diberikan kesempatan untuk menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadan tahun ini bisa berkumpul bersama kedua orang tua dan keluarganya. Karena ada di antara saudarasaudara kita harus berpisah karena kondisi ekonomi lemah dan sejak lahir ditinggalkan oleh orang tua yang telah meninggal dunia.

SAMA

FOTO: BUDI / PALPRES

Panti Asuhan Bunda memberlakukan anak-anak asuhnya sama sesuai kemampuan yang ada di Panti Asuhan.

S

Marhaban Ya Syahrul Mubarok Pembaca Palembang Ekspres yang budiman. Selama Ramadan 1437 Hijriyah ini, bekerja sama dengan 'HZDQ 0DVMLG ,QGRQHVLD '0, 6XPDWHUD 6HODWDQ 'HZDQ 'D¡ZDK ,VODPL\DK ,QGRQHVLD '',, 6XPDWHUD Selatan, dan Sirup Kurnia, Harian Palembang Ekspres kembali membuka rubrik konsultasi Ramadan. Bagi pembaca yang ingin berpartisipasi, silakan kirim pertanyaan anda beserta lampiran logo Palembang Ekspres di halaman pertama.

Kirim ke alamat Redaksi di Gedung Graha Pena, Jalan Kol H Barlian, nomor 773, KM 6,5, Punti Kayu, Palembang. Setiap pertanyaan pembaca yang diterbitkan berhak mendapat bingkisan manis dari sponsor.

Lima Sehat Holistik, Sempurna Pasca Ramadan Oleh: Dra Hj Sumiati, MPdI Biro Muslimat DDII Sumsel

Di bulan Ramadan ini di samping kita menjaga pola makan, hendaknya juga kita olah raga yang teratur, istirahat yang teratur, dan Ibadah teratur serta bekerja, beramal sholeh dengan teratur. Mudah-mudahan kita akan memperoleh 5 kesehatan “Holistik� pasca Ramadan ini, yaitu; Bersambung ke HAL 7

KONSULTASI RAMADAN

Diasuh DR KA Bukhori Abdullah MHum Ketua Umum DMI Sumsel

Perihal Zakat Emas PERTANYAAN: Assalamu’alaikum. Ustadz mohon penjelasannya, berapa banyak jumlah emas yang wajib dizakatkan? (Sumi, Srijaya) Bersambung ke HAL 7

ELAMA ini masih banyak di antara kita yang belum tahu seperti apa kehidupan anak-anak yang tinggal di panti asuhan dan tak kala penting lagi bagaimana mereka menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan tahun ini. Namun, kalau mendengar kata-kata panti asuhan yang ada dibenak pikiran kita, tak akan jauh arahnya dari mereka yang hidupnya serba dalam kekurangan atau kurang beruntung dibandingkan yang lainnya. Seperti yang dapat kita lihat di Panti Asuhan Bunda beralamat di Jalan Lingkar Desa Sukaraja Baru, RT 02, RW 01, Kecamatan Banyuasin III. Tergambar sekelumit kisah anak-anak dengan latar belakang yatim piatu dan kurang mampu. Bersambung ke HAL 7

PALEMBANG, PE - Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional (Perum Perumnas) meresmikan dan sekaligus meluncurkan pendaftaran perdana pemesanan Rumah Susun Umum Jakabaring. Bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel) yang didukung Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), pembangunan Rumah Susun ini ditargetkan rampung 2017 sebelum perhelatan Asian Games 2018 dilaksanakan. Wisma atlet Jakabaring Palembang sendiri dibangun enam tower Rumah Susun di atas lahan seluas 5 hektar, menampung sekitar 2.600 unit hunian yang akan terhubung dengan Light Rail Transit (LRT) dan akses Jembatan Musi IV. “Kawasan hunian atlet yang berkonsep Rumah Susun Umum ini akan Bersambung ke HAL 7

PASAR BEDUK

Bupati Lahat, H Aswari 5LYD¡L 6( berkeliling usai meresmikan pasar beduk, kemarin FOTO: HUMAS PEMKAB LAHAT FOR PALPRES

Taman Kota Menjadi Pusat Kuliner Berbuka Puasa

LAHAT, PE - Selama bulan puasa tahun ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lahat menyediakan dua lokasi sebagai pusat perbelanjaan kuliner khas dan menu ber-

buka puasa. Selain di Pasar Lematang, satu lokasi lagi berada di tengah kota Lahat yaitu dengan menyulap taman kota menjadi pasar beduk. Bersambung ke HAL 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.