CIPTAKAN LUBUKLINGGAU JADI KOTA JASA INDUSTRI DAN PERDAGANGAN YANG UNGGUL
plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres
www.issuu.com/palpres
SELENGKAPNYA HALAMAN 16
CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213
ECER AN Rp1000,-
SENIN, 10 MARET 2014
SFC NYARIS PERMALUKAN PERSIJA
Persija Jakarta (1) vs (1) Sriwijaya FC
Wujudkan Sekayu Kota Wisata SEKAYU. PE - Setelah berhasil mengukir prestasi sebagai Kota Adipura, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Musi Banyuasin (Muba) berkomitmen menjadikan Sekayu sebagai Kota Wisata. Untuk mewujudkan cita-cita tersebut menurut Bupati Muba H Pahri Azhari ada beberapa prioritas pembangunan yang H Pahri Azhari harus dilakukan, diantaranya melakukan perbaikan drainase kota, penataan kawasan disepanjang Sungai Musi, dan menambah ruang terbuka hijau. “Pemkab Muba ingin menjadikan Sekayu Kota Wisata, untuk itu perlu dilakukan
JAKARTA.PE - Tuan rumah Persija Jakarta nyaris menelan malu di depan ribuan pendukung setia mereka, The Jakmania. Seandainya gol yang diciptakan kapten tim Sriwijaya Football Club (SFC), Lanchine Kone pada menit ke80 tidak berbalas. Macan Kemayoran, julukan Persija sukses menyamakan kedudukan melalui tendangan keras di dalam kotak penalty yang dilepaskan Rahmat Affandi.
Bersambung ke HAL 5
Hari Ini, Manager Security PTBA Diperiksa MUARA ENIM. PE - Buntut adanya dugaan pengancaman dengan senjata air soft gun dengan korbannya, Kades Tanjung Raja, A Halik (60) dan Siswanto (31) selaku Ketua Pemuda Peduli Tanjung Raja, hari ini (10/3)Kepolisian Resort (Polres) Muara Enim akan memeriksa Iskandar Zulkarnain selaku Manajer Sekuriti PT Bukit Asam (PTBA) Persero Tbk Tanjung Enim terkait kasus ini. Menurut Kepala Kepolisian Resort (Kapolres) Muara Enim, AKBP Mohamad Aris melalui Kasat Reskrim AKP Eryadi Yuswanto sebelum pemeriksaan pada hari tersebut, pihaknya telah. mengirimkan s u r a t panggilan kepada Manager Security P TBA, Iskandar Zulkarnain untuk diambil keterangannya.
Bersambung ke HAL 5
IMBANG
Pemain Persija Fabiano Beltrame
mengawal ketat kapten Sriwijaya FC Lancine Kone . Kedua tim bermain imbang 1-1.
FOTO :CHARLIE.LOPULUA/INDOPOS
Bersambung ke HAL 5
Hanya Media Berbadan Hukum Bisa Kerjasama dengan Pemda
Irene Camelyn
PALEMBANG. PE – Mulai tahun ini, pemerintah daerah (provinsi, kabupaten dan kota) di Sumatera Selatan (Sumsel) hanya bakal bekerjasama dengan perusahaan pers yang berbadan hukum saja. Sedangkan
yang tidak berbadan hukum tidak bisa bekerjasama karena bertentangan dengan ketentuan Undang-Undang (UU) Pers dan Peraturan Dewan Pers. Sikap ini sendiri telah dibahas secara serius seluruh Bersambung ke HAL 5
Lusa, EddyYulius Disidang PALEMBANG. PE – Wakil Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) periode 2008-2013, H Eddy Yusuf dan Bupati Ogan Komering Ulu (OKU), H Yulius Nawawi direncanakan bakal menjalani persidangan perdana di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Palembang pada Rabu (12/3) mendatang. Demikian di-
ungkapkan Kasi Penkum dan Humas Bidang Intelijen Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumsel, Mulyadi SH kepada Palembang Ekspres akhir pekan lalu. “Kita telah menerima surat pemberitahuan dari Pengadilan Tipikor Palembang bahwa dua terdakwa kasus Bantuan Sosial (Bansos) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) OKU tahun Bersambung ke HAL 5
H Eddy Yusuf
H Yulius Nawawi
Sungguh Aku Tak Kuat (1)
ILUS NET
SIANG itu terasa terik, sementara tidak ada satu penumpang pun yang ikut tujuanku ke arah Palembang. Aku sopir travel gelap sebut saja namaku Ramlan. Aku pria berusia 24 yang berprofesi menjadi sopir travel milikku sendiri.
Karena usai kuliah, aku tidak ada pekerjaan, maklum mencari pekerjaan sekarang sulit. Apalagi jika tidak memiliki keahlian khusus, terpaksa menarik penumpang. Karena panas dan belum ada satu Bersambung ke HAL 5
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan. anda ke email :
plg.ekspres@gmail.com
FOTO DOK PALPRES
Gol Rahmat Affandi ini sendiri sedikit kontroversial, setelah sebelumnya mendapatkan umpan dari pemain pengganti yang terlebih dahulu berdiri dalam keadaan off side. Sehingga kedua tim harus puas bermain imbang dengan skor 1-1, dalam laga lanjutan Indonesia Super League (ISL) yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Minggu (9/3). Seusai pertandingan Pelatih Kepala SFC, Subangkit mengatakan, dia bersyukur dengan raihan 1 poin di kandang lawan yang didukung ribuan supporter fanatik mereka, sehingga dengan tidak