Palembang Ekspres Sabtu, 30 Mei 2015

Page 1

Jessica Iskandar

www.palpres.co.id Palembang Ekspres

FOTO: NET

Tampil Hot Menantang

plg.ekspres@gmail.com

PRESENTER Jessica Iskandar tampil ngejreng saat menghadiri pengumuman pemenang Panasonic Gobel

www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Bersambung ke HAL 5

ECER AN Rp1000,-

SABTU, 30 MEI 2015

75 % Tahu di Prabumulih Terindikasi Berformalin

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

Tasya Kamila

Ayo Gunakan “Politik Belanja”! PALEMBANG. PE - Sebagai duta konsumen cerdas Indonesia, artis dan mantan penyanyi cilik, Tasya Kamila ternyata punya cara elegan untuk mengajak masyarakat agar lebih mencintai produk asli indonesia. Menghadiri puncak peringatan Hari Konsumen Nasional (Harkonas) tahun 2015 yang digelar di halaman Kantor Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Dis-

Bersambung ke HAL 5

Dicopot Mendadak, Sobli Legowo

SIDAK

FOTO: ANDRE/PALPRES

Berasal dari Palembang PRABUMULIH. PE - Pemerintah Kota (Pemkot) Prabumulih tengah mengantisipasi peredaran tahu berformalin yang beredar di pasaran. Pasalnya

Kepala Diskoperindag Kota Prabumulih, Junaida bersama stafnya saat melakukan sidak ke sejumlah pedagang penjual tahu di pasar inpres.

dari jabatan Sekda INDRALAYA. PE - Diduga aroma politik karena Ir H Sobli mempunyai niat untuk maju sebagai Bakal Calon (Balon) Bupati Ogan Ilir (OI) dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada) Desember mendatang, membuat jabatannya sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) OI mendadak dicopot oleh Bupati OI, Ir H Mawardi Yahya. Tek pelak, sejak Jum’at (29/5) kemarin, kursi jabatan H Sobli struktural tertinggi di tingkat aparatur sipil Negara (ASN) tersebut kini diduduki oleh Herman, yang sebelum adalah Kepala Inspektorat. Hebatnya, pria kelahiran Meranjat, Kecamatan Indralaya Selatan ini dan juga balon wakil Bupati mendampingi anak kandung Mawardi Yahya sebagai balon Bupati ini, juga merangkap jabatan

hampir 75 persen tahu yang dijual pedagang di pasar pagi Prabumulih berasal dari Palembang dan diindikasikan mengandung pengawet berbahaya jenis formalin yang biasa digunakan sebagai pengawet mayat. Bersambung ke HAL 5

Tjahyono Jabat Kapolresta Palembang

Bersambung ke HAL 5

KOMANDO

Akik Sumsel Songsong Presiden Cup

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

WAKIL Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Ishak Mekki membuka festival batu akik Komite Nasional Pemuda Indonesai (KNPI) Sumsel, Jumat (29/5) di Halaman Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pro-

Kombes Pol Sabaruddin Ginting (kiri) melakukan salam komando dengan Tjahyono Prawoto yang menggantikan posisinya sebagai Kapolresta Palembang.

7 Pejabat Polda dilantik PALEMBANG. PE - Tujuh pejabat utama di Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) dan jajaran resmi dilantik oleh Kapolda Sumsel,

Irjen Pol Iza Fadri di Ruang Catur Sakti Gedung Anton Sujarwo Mapolda Sumsel, Jumat (29/5) kemarin. Ketujuh pejabat tersebut masing-masing Direktur Reserse Kriminal Khusus Bersambung ke HAL 5

vinsi Sumsel. Hadir langsung dalam kesempatan ini Ketua Umum DPP KNPI, HM Rifai Darus, Ketua DPD KNPI Sumsel, Ir MF Ridho MT. Festival batu akik ini diikuti 800 lebih peserta yang berasal dari berbagai Kabupaten/ Bersambung ke HAL 5

Kurir Medan Diupah Rp 30 Juta Bawa 1,18Kg Sabu PALEMBANG. PE - Jajaran Direktorat Reserse Narkotika dan Obat-Obat Berbahaya (Ditres Nar-

koba) Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) kembali berhasil menggagalkan peredaran narkoba asal Medan ketika 1,18 kilogram (kg) sabu berhasil diamankan dari tangan tersangka

Daud (50), warga Bireun, Aceh. Belakangan diketahui, kurir sabu asal Medan ini bisa menikmati upah hingga Rp 30 juta bila pekerjaannya berhasil. Bersambung ke HAL 5

Derita Istri Kedua (TAMAT) HINGGA suatu hari aku tak sengaja melakukan kesalahan yang membuat dia kecewa. Dua hari dia tak mendatangiku, kontan saja membuatku sangat sedih. Biasanya sepulang kerja dia singgah di tempat kosku tapi kalin ini dia tidak muncul.

A

KU tahu dia marah dan berulang kali aku meminta maaf melalui SMS tapi dia tak peduli. Tiga hari kemudian akhirnya dia mengajakku makan malam dan bertemu untuk menyelesaikan semuanya. Tapi aku terkejut karena dia justru memperlihatkan Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

TINJAU

FOTO: HUMAS PEMPROV SUMSEL/PALPRES

Wakil Gubernur Sumsel, H Ishak Mekki didampingi Ketua Umum DPP KNPI, HM Rifai Darus dan Ketua DPD KNPI Sumsel, MF Ridho meninjau stan peserta festival batu akik KNPI Sumsel.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Sabtu, 30 Mei 2015 by Palembang Ekspres - Issuu