www.palpres.com
PENGUMUMAN
plg.ekspres02@gmail.com
Pembaca Budiman, Sehubungan libur .(1$,.$1 <(686 ,65$¡ 0,¡5$- pada KAMIS (5/5) -80$7 (6/5) harian umum PALEMBANG EKSPRES tidak terbit. Koran ini akan menjumpai kembali pembaca, 6$%78 (7/5). atas perhatiannya kami haturkan terima kasih.
Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213
REDAKSI
ECER AN Rp2000,-
R ABU, 4 MEI 2016 / 26 R AJAB 1437
Pahri Divonis 3 Tahun
Lucy 1,5 Tahun Kuasa Hukum Terdakwa Terima PALEMBANG, PE - Dua terdakwa dugaan suap laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah Musi Banyuasin (Muba) 2014 dan pengesahan rencana APBD Muba tahun anggaran 2015 yakni Pahri Azhari dan Lucyanti masingmasing divonis 3 tahun penjara dan 1,5 tahun penjara. Dalam persidangan yang berlangsung di Pengadilan Negeri (PN) Palembang, Selasa (3/5). Selain itu, majelis hakim yang diketuai Saiman SH MHÂ menjatuhkan denda terhadap kedua terdakwa sebesar Rp 100 juta dengan subsider 3 bulan penjara.
â&#x20AC;&#x153;Perbuatan kedua terdakwa telah melanggar pasal 5 ayat (1) huruf a UndangUndang (UU) Nomor 31 tahun 1999 diubah dengan UU Nomor 20 tahun 2011 tentang perubahan atas UU Nomor 31 Tahun 1999, tentang pemberantasan tindak pidana korupsi Jo Pasal 55 ayat (1) KUHP, menjatuhkan vonis terhadap terdakwa Pahri Azhari selama 3 tahun penjara dan Lucianty selama 1 tahun dan 6 bulan penjara serta membebani kedua terdakwa dengan denda masing-masing Rp 100 juta subsider tiga bulan penjara,â&#x20AC;? beber Saiman. Bersambung ke HAL 7
PENGAWALAN KETAT
%XSDWL 0XED QRQ DNWLI 3DKUL $]KDUL GDQ LVWUL /XFLDQW\ EHUMDODQ PHQXMX UXDQJ WDKDQDQ VHPHQWDUD 31 3DOHPEDQJ GHQJDQ SHQJDZDODQ NHWDW DSDUDW NHSROLVLDQ XVDL PHQJLNXWL VLGDQJ YRQLV 6HODVD )272 $/+$', )$5,' 3$/35(6
Aswari Anggap Rhoma Seperti Saudara LAHAT, PE - Kehadiran Raja Dangdut Rhoma Irama di Kabupaten Lahat dalam rangka deklarasi dan pelantikan DPC-DPC Partai Idaman disambut baik oleh Bupati H Aswari Rivai SE. Bahkan keduanya tampak akrab, saat meninjau lokasi panggung di lapangan MTQ yang bakal menjadi saksi keseriusan Si Raja Dangdut dalam pentas politik. Nampak Rhoma Irama dalam peninjauan lokasi acara sekaligus chek sound di atas panggung lengkap dengan personil Soneta Grup dari Jakarta, disaksikan Bupati Lahat dan calon Pengurus Partai Idaman yang akan dilantik. Dalam tes suara atau check sound ini sempat dialunkan beberapa lagu-lagu ciptaannya yang terdengar tidak asing di telinga para penggemarnya. Tidak hanya lagu-lagu fenomenal yang trend pada masanya, Rhoma juga melantunkan lagu jinggle yang bakal menjadi ikon Partai Idaman ini.
DEKLARASI %XSDWL /DKDW
+ $VZDUL 5LYDL
PHQGDPSLQJL Rhoma Irama
VDDW PHQJHFHN
NHVLDSDQ
Deklarasi DPC-
'3& 3DUWDL Idaman di
/DSDQJDQ HNV
074 6HJDQWL 6HWXQJJXDQ 6HODVD
Qori/Qoriah Dukung Asian Games 2018 PALEMBANG, PE -Â Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel) mengajak qori/qoriah dan hafidz/hafidzah untuk mendukung penyelenggaraan Asian Games 2018 di kota Palembang. Hal ini diungkapkan Wakil Gubernur Sumsel,
H Ishak Mekki saat menghadiri acara reuni Qori/Qoriah dan Hafidz/Hafidzah Musabaqah Tilawatil Qurâ&#x20AC;&#x2122;an (MTQ) â&#x20AC;&#x153;MTQ All Starâ&#x20AC;? Provinsi Sumsel Tahun 2016 di Main Atrium Palembang Indah Mall (PIM), Selasa (3/5). Bersambung ke HAL 7
Polisi Grebek Simpanan Minyak PDAM
Bersambung ke HAL 7
)272 -29,7(5 3$/35(6
Suamiku Kerjanya Rogoh-rogoh Bokong Orang (1) MUNGKIN aku bisa digolongkan sebagai istri yang baik banget. Paling tidak, baik di mata suami. Tapi untuk masuk kategori baik di mata hukum, tunggu dulu. Nah loh?
P
ASALNYA aku sangat mendukung profesi suamiku yang berprofesi merogoh bokong orang lalu mengambil dompet. Nama kerennya copet. Lautan ku seberangi, gunung akan aku daki.
Begitulah kuatnya cintaku pada suamiku. Kendati dia telah bolak balik jadi residivis pencopet dompet di mal dan angkutan umum, aku tetap cinta mati. Padahal, kedua anak kami, kedua orang tua sampai para
Bersambung ke HAL 7
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya.Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :plg.ekspres02@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.
SOLAR
)272 %8', 3$/35(6
,QLODK GUXP GUXP VRODU \DQJ GLGXJD LOOHJDO PLOLN 3'$0 7LUWD %HWXDK %DQ\XDVLQ \DQJ WHUVLPSDQ GDODP WHPSDW SHQ\LPSDQDQ GL 'HVD 7DQMXQJ 0HQDQJ 5DQWDX %D\XU %DQ\XDVLQ
BANYUASIN, PE - Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Banyuasin menggerebek tempat penyimpanan minyak solar yang diduga illegal milik PDAM Tirta Betuah Banyuasin yang
berada di Dusun l, Desa Tanjung Menang, Kecamatan Rantau Bayur Kabupaten Banyuasin, Selasa (3/5) sekitar pukul 11.30 WIB. Bersambung ke HAL 7