Palembang Ekspres Rabu, 11 November 2015

Page 1

www.palpres.co.id plg.ekspres02@gmail.com

Bersenjata Lading, Sobari Lawan Sipir

Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres

BANYUASIN, PE – Menyusul tertangkapnya Budiman (40), salah seorang narapidana (napi) yang kabur dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Pangkalan Balai, Kecamatan Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Senin (9/11) sekitar pukul 04.00 di rumah ayah angkatnya di kawasan Jakabaring, Kota Palembang.

CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

Bersambung ke HAL 5

ECER AN Rp2000,-

R ABU, 11 NOVEMBER 2015 / 29 MUHARR AM 1437

Bandit Bertopeng Satroni Rumah Ketua KUD Gasak uang Rp 200 juta KAYUAGUNG, PE – Lima perampok bertopeng, Minggu (8/11) malam menyatroni rumah Dar-

madi (45), Ketua Koperasi Unit Desa (KUD) Mulya Jaya, Kecamatan Mesuji Raya, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI). Para begundal itu berhasil menggasak uang Rp 200 juta milik korban.

2

Para pelaku langsung memaksa korban untuk membuka brankas.

Para pelaku melarikan uang korban mencapai Rp 200 juta.

Bersambung ke HAL 5

5

Kronologis Perampokan

Di rumah Darmadi, Ketua KUD Mulya Jaya, Mesuji Raya Minggu (8/11) pukul 23.00 WIB

1

4

Lima orang pelaku membawa sajam masuk mendobrak pintu rumah korban

3

Selang sehari korban baru mengadu ke Polsek Mesuji Raya.

Karena diancam sajam, korban terpaksa membuka brankasnya

GRAFIS: KGS YAHYA/PALPRES

Sriwijaya FC

Aswari Bangun RS di Tanjung Sakti

Jajal Persis Solo

LAHAT, PE - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lahat berencana membangun fasilitas kesehatan berupa Rumah Sakit Umum di Kecamatan Tanjung Sakti Pumi dan Tanjung Sakti Pumu. Dikarenakan pihak Pemkab menilai banyak warga sekitar kesulitan mendapatkan akses p e laya na n

PALEMBANG, PE - Usai memastikan memberangkatkan seluruh pemain menuju Solo, Jawa Tengah (Jateng) untuk menggelar pemusatan latihan atau training camp (TC), skuad Laskar Wong Kito bakal mengagendakan menjajal tim tuan rumah Persis Solo.

Bersambung ke HAL 5

MENGHENINGKAN CIPTA

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

Seorang petugas Polantas memberhentikan sebentar laju pengendara yang melintas di atas Jembatan Ampera selama 60 detik untuk mengheningkan cipta memperingati Hari Pahlawan, Selasa (10/11).

Pemprov Godok Perda Pahlawan

Ahmad Haris FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

PALEMBANG, PE - Untuk lebih mengenang kembali jasa-jasa pahlawan yang telah memperjuangkan daerah, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel) akan menerbitkan peraturan daerah (perda) bagi pejuang daerah agar mendapat

gelar pahlawan. Perda tersebut juga dihadirkan sebagai langkah konkrit dari Pemprov untuk mengusulkan pejuang daerah menjadi pahlawan nasional. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Sosial Provinsi Sumsel, Belman Karmuda mengatakan,

sebelum mengusulkan penyusunan Perda, Tim Penilai Pengkaji Gelar Daerah (TP2GD) akan melakukan inventarisir terlebih dahulu terkait nama-nama pejuang yang akan diusulkan untuk mendapatkan gelar pahlawan. Bersambung ke HAL 5

Tubuhku Pembayar Hutang Suamiku (1) SEJAK menikah dengan Donwori, aku sudah mempersiapkan diriku untuk hidup bersamanya dalam suka maupun pahit getir kehidupan yang bakal kami lalui. Senang ataupun susah aku harus siap.

A

KU berusaha menjadi istri yang baik untuk Donwori dengan menjalankan semua kewajiban seorang istri yang

sudah bersuami. Bahkan aku juga sudah mempersiapkan diriku untuk menjadi ibu dari anak anak kami. Donwori memang suami

Bersambung ke HAL 5

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : plg.ekspres02@gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

medis yang cepat. Bagaimana tidak, untuk mencapai wilayah dua kecamatan tersebut, dari Kota Lahat harus menempuh perjalan sekitar 2 jam 60 menit. “Sudah kami rencanakan (rumah sakit), tinggal kerjasama masyarakat,” kata Bupati Lahat, H Saifudin Aswari Riva’i SE saat membagikan Kartu Indonesia Pintar (PIP) di Desa Masam Bulau, Kecamatan Tanjung Sakti Pumi. Politisi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) ini menyatakan, memaksimalkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat di dua Kecamatan Tanjung Sakti Pumi dan Tanjung Sakti Pumu, menjadi Bersambung ke HAL 5

H Saifudin Aswari Riva’i FOTO: IST


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Rabu, 11 November 2015 by Palembang Ekspres - Issuu