Palembang Ekspres Sabtu, 1 November 2014

Page 1

Kans Duo Italiano BACA HALAMAN 6

CONTACT PERSON IKLAN 0812-74629119 PEMASARAN 0812-7384213

ECER AN Rp1000,-

SABTU, 1 NOVEMBER 2014

MEMANG SUDAH LANGGANAN JAKABARING. PE - Kebakaran lahan yang ditumbuhi semak belukar di kawasan Jakabaring tampaknya sudah jadi langganan. Beberapa waktu lalu, lahan seluas

sekitar 14 hektare terbakar di dekat Bank Sumsel Babel. Kemarin, Kamis (31/10) sekitar pukul 14.30 WIB, kejadian serupa kembali terulang. Lahan yang terletak di samping

Kantor PLN Jakabaring, Jalan Gubernur HA Bastari, Kelurahan Sibaleranti, dengan luas sekitar 4 hektar diamuk si jago merah.

Bersambung ke HAL 5

PADAMKAN API

Warga berusaha memadamkan api yang membakar lahan di sekitar rumah mereka, di samping kantor PLN Jakabaring yang membuat kabut asap di Palembang kian menebal.

Listrik Padam, Warga Kecewa

FOTO: NOVA WAHYUDI/PALPRES

PALEMBANG. PE - Pemadaman listrik yang dilakukan Perusahaan Listrik Negara (PLN) wilayah Sumatera Selatan, Jambi dan Bengkulu (S2JB) berdampak terganggunya roda kehidupan warga metropolis. Mulai dari perekonomian hingga kepada pelayanan publik.

Ketua Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sumatera Selatan (Sumsel), Herlan Aspiudin mengatakan dampak pemadaman listrik beberapa hari ini membuat anggota PHRI khususnya hotel alami kerugian. Bersambung ke HAL 5

KACAU

Akibat terjadinya pemadaman listrik terutama untuk fasilitas traffic light di sebagian besar wilayah Kota Palembang membuat arus lalulintas sempat kacau.

FOTO: NOVA WAHYUDI/PALPRES

PT PSM Resmi Ngadu Polres 2 Mobil Dirusak KAYUAGUNG. PE - Buntut pengerusakan 2 unit mobil double cabin jenis Ford dan Mitsubishi Strada yang diduga dilakukan oleh oknum warga Desa Riding, Kecamatan Pangkalan Lampam, Ka-

bupaten Ogan Komering Ilir (OKI) yang terjadi Kamis (30/10) sekitar pukul 14.00 WIB, akhirnya PT Persada Sawit Mas (PSM) selaku Grup dari PT Selatan Agro Makmur Lestari (SAML) dan pemilik kendaraan melaporkan oknum warga tersebut ke Kepolisian Resort

(Polres) OKI, Jumat (31/10) siang. Manajemen PT PSM tersebut diwakili Zulkipli yang datang ke Polres sekitar pukul 11.00 WIB diterima langsung oleh Kanit Pidek, Aiptu Zulkarnain. Dalam Bersambung ke HAL 5

Tanjung Carat Segera Dikembangkan Pemrov-PT Pelindo II Teken MoU

TEKEN MOU

FOTO: HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES

Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin dan Dirut PT Pelindo II, Richard Jost Lino menandatangani MOU Optimalisasi Pengelolaan Sungai Musi dan Pengembangan Pelabuhan Laut Dalam Tanjung Carat.

Faktor Keamanan Semifinal Digeser ke Palembang JAKARTA. PE - PT Liga akhirnya mengubah keputusan venue semifinal Indonesia Super League (ISL) 2014. Stadion Gelora Jakabaring Palembang dipilih untuk pertandingan babak 4 besar itu pada 4 November 2014 mendatang. Keputusan itu menggeser pertandingan ke Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ), Palembang dari Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) murni atas dasar keamanan. Potensi konflik terbesar

datang dari pertandingan Persib Bandung kontra Arema Cronus di Jakarta. Selain kelompok kedua suporter berselisihan, gesekan antarsuporter dicemaskan terjadi menyusul perseteruan pendukung Persib dan Persija Jakarta. Selaku operator kompetisi PT Liga tidak ingin kerusuhan seperti semifinal Copa Dji Sam Soe (Piala Indonesia) 2008 kembali terulang. Akibat kericuhan tersebut, satu orang Bersambung ke HAL 5

FENOMENA

JAKARTA. PE - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel) terus berkomitmen mengembangkan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Api-api. Keseriusan ini salah satu dibuktikan lewat penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepakatan dengan PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II (Persero), Kamis (30/10) di Hotel Indonesia Kempinsky, Jalan Thamrin I, Jakarta.

Bersambung ke HAL 5

Tetanggaku Idolaku (1) PENGALAMAN ini adalah kejadian yang sungguh membuat hati saya berdebar. Pengalaman melakukan hubungan seks yang aku lakukan beberapa waktu yang lalu. ---------------------------------------AYA mulai cerita ini dengan menceritakan tentang pribadi saya. Nama saya sebut saja Andri, umur 18 tahun, masih muda memang apalagi dalam urusan beginian. Namun meskipun muda, saya sudah mempunyai tubuh yang dewasa, alias bodi gede. Maka dari itu saya bisa menggaet tetangga yang umurnya jauh di atas saya. BERSAMBUNG

S

Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email : Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.

plg.ekspres@gmail.com

UNIK

FOTO: IMRON/PALPRES

Inilah batu unik mirip tengkorak manusia yang ditemukan seorang pencari batu tawon di Karang Jaya, Muratara.

Heboh! Cari Akik Ketemu Batu Tengkorak

MURATARA. PE - Warga Kelurahan Karang Jaya, Kecamatan Karang Jaya, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) mendadak gempar. Pasalnya seorang warga setempat yang hendak beraktivitas mencari batu akik jenis tawon yang sudah cukul dikenal di Kabupaten Muratara, Jumat (31/10) kemarin, justru menemukan batu yang berbentuk tengkorak kepala manusia dewasa dari dalam tanah ketika digali. Bersambung ke HAL 5

PLN Bantu RSMH Genset 400 KPA PALEMBANG. PE – Padamnya listrik beberapa hari belakangan di kota Palembang, membuat sejumlah industri dan pelayanan publik terhambat, salah satunya aktivitas Rumah Sakit Alhamdulillah kita Mohammad Hoesin bisa mengatasinya (RSMH). Tetapi untungdengan genset nya, RS terbesar di proyang dibantu oleh vinsi Sumatera Selatan PLN dan dapat (Sumsel) menyiapkan digunakan untuk dua genset berkapasitas beberapa hari 640 KPA, sehingga pesewaktu terjadi ralatan medis dan aktipemadaman,” vitas di ruang operasi SUDARTO tetap berjalan lancar. INSTALANSI PEMELIHARAAN Menurut Sudarto ST KEPALA SARANA PRASARANA NON MEDIK MSi, Kepala Instalansi Pemeliharaan Sarana Prasarana non Medik,

Bersambung ke HAL 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Palembang Ekspres Sabtu, 1 November 2014 by Palembang Ekspres - Issuu