Palembang Ekspres Senin, 20 November 2017

Page 1

Alex: Ini Derita Kita Bersama

273

HARI LAGI

Gubernur Sumsel tinjau lokasi korban longsor

CONTACT PERSON

MUARADUA, PE - Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Alex Noerdin meninjau sekaligus menyalurkan bantuan bagi korban bencana alam tanah longsor di Desa Cukohnau dan Sadau Jaya, Kecamatan Sungai Are, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan, Sabtu (18/11) sekitar pukul 09.30 WIB. Bersambung ke HAL 7

IKLAN : 0852-68365300 PEMASARAN : 0812-7384213 SMS/WA PEMBACA : 0821-75422878

e-mail: plg.ekspres02@gmail.com website: www.palpres.com

ECER AN Rp2000,-

SENIN, 20 NOVEMBER 2017 / 1 RABIUL AWAL 1439

Elektabilitas

Ishak Mekki Tertinggi Hasil survey dirilis Indonesia Network Election Survei (INES)

PALEMBANG, PE - Elektabilitas Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Selatan (Sumsel), H Ishak Mekki ma-

sih menjadi yang tertinggi di antara para bakal calon gubernur lain yang akan maju

Herman Deru SO Dodi Reza Alex Aswari Rivai Giri Ramanda Irwansyah Sofyan Mawardi Yahya Eddy Santana Putra Ishak Mekki Susno Duadji Riduan Effendi Tidak Memilih

17.10 % 8.20 % 11.20 % 3.70 % 4.20 % 3.10 % 2.80 % 3.20 % 21.20 % 3.90 % 3.60 % 17.80 %

Tingkat Keterpilihan Tokoh

Herman Deru SO Dodi Reza Alex Aswari Rivai Giri Ramanda Irwansyah Sofyan Mawardi Yahya Eddy Santana Putra Ishak Mekki Susno Duadji Riduan Effendi Tidak Memilih

17.18 % 7.60 % 12.50 % 2.10 % 3.90% 2.70 % 1.80 % 4.80 % 24.70 % 2.30 % 3.90 % 15.90 %

Tingkat Elektabilitas Tokoh dengan Pertanyaan Tertutup Melalui Kuisioner Sumber: Survei INES

Bersambung ke HAL 7

WOW, Alex Noerdin Nge-Vlog Sambil Main Jet Ski PALEMBANG, PE - Jakabaring Sport City (JSC) pagipagi Ahad (19/11) mendadak dikejutkan dengan kehadiran Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Alex Noerdin. Kehadiran orang nomor satu ini bukan tak beralasan. Pasalnya dia sengaja datang untuk membuat video blogging atau yang saat ini dikenal istilah dengan vlog. Tepat di tengah-tengah lintasan dayung yang berhadapan langsung dengan venue shooting range terbaik di dunia, mantan bupati

Musi Banyuasin (Muba) dua periode itu tidak sendiri, dalam vlognya ini dia ditemani oleh kru dari stasiun televisi swasta nasional. “Jadi ini sekarang kita berada di tengah-tengah hamparan yang ditunjuk sebagai kawasan wisata olahraga, dan berdiri di lintasan dayung terbaik dan tercantik di dunia. Palembang harus bangga ada satu venue dayung yang luar biasa besarnya ini,” ungkap suami Hj Eliza ini dalam videonya. Bersambung ke HAL 7

BUAT VLOG | Dibimbing sejumlah kru salah satu stasiun televisi

swasta nasional, Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin membuat video blogging alias vlog berlatar belakang lintasan dayung yang berhadapan langsung dengan venue shooting range komplek JSC, Ahad (19/11).

Pipa Gas Grissik-Pusri Ditenggat Selesai Maret 2018 PALEMBANG, PE - Pengerjaan proyek pembangunan pipa gas Grissik-Pusri (PPGGP) Pertagas yang melewati Jalan Noerdin Pandji ditenggat selesai Maret 2018 mendatang. Artinya Pertagas masih memiliki sisa waktu 4 bulan untuk dapat menyelesaikan pemasangan pipa gas ini. “Sesuai instruksi Bapak Gubernur, tiga bulan sebelum pelaksanaan Asian Games 2018 tidak ada lagi pengerjaan,” ungkap Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Tata Ruang (PUBM-TR) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Megawati. Dia menambahkan, sejak pengerjaan pembangunan Bersambung ke HAL 7

BANGUN | Sesuai instruksi Gubernur Sumsel, pihak Pertagas ditenggat hingga Maret 2018 untuk menyelesaikan proyek pembangunan pipa gas Grissik-Pusri (PPGGP) yang melewati Jalan Noerdin Pandji.

Kontingen Palembang Dinilai Paling Siap BERGILIR |

Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin bersama Sekda Kota Palembang, Harobin Mastofa mengangkat Piala Bergilir pada pembukaan Porprov XI 2017 di Palembang, Sabtu (18/11).

PALEMBANG, PE - Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XI Sumatera Selatan (Sumsel) telah dibuka secara resmi oleh Gubernur Alex Noerdin di Jakabaring Sport City (JSC), Sabtu (18/11). Pembukaan diawali dengan pawai para kontingen. Nah, dari 17 kabupaten kota peserta Porprov, kontingen tuan tumah Palembang paling mencuri perhatian, dengan kontingen paling banyak. Palembang dinilai paling siap meraih prestasi tertinggi di gelaran Porprov kali ini. Tim Kontingen calon terkuat Juara Umum ini berkekuatan 752 orang yang terdiri dari 625 Atlet, 58 Menejer, Bersambung ke HAL 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.