plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres
Eceran
TERBIT 16 HALAMAN
SABTU, 23 NOVEMBER 2013
DIROBOHKAN
Karya Sejati Dijual,
Tampak bangunan eks tempat belajar SMA Karya Sejati Mulai dirobohkan menggunakan alat berat setelah dijual kepada seorang pengusaha di Palembang.
Siswa dan Guru Dipindahkan
PALEMBANG. PE – Eks gedung sekolah Karya Sejati yang berdiri kokoh akhirnya dirobohkan. Bukan tanpa alasan, melainkan Yayasan yang sudah bertahun-tahun berada di kawasan Demang Lebar Daun dijual, sehingga aktifitas belajar dan mengajar yang melibatkan seluruh siswa dan guru dipindahkan di tempat yang baru. Bersambung ke HAL 5
Kadis Tata Kota Diperiksa 7 jam
FOTO NOVA WAHYUDI PALPRES
PALEMBANG. PE – Tim Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali meminta keterangan dari Kepala Dinas Tata Kota Palembang, Isnaini Madani sebagai saksi atas dugaan gratifikasi dengan tersangka mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Akil Mochtar di gedung KPK, Jumat (22/11). Dalam hal ini,
penyidik KPK membutuhkan waktu selama 7 jam. Saat dikonfirmasi tadi malam, Juru Bicara KPK, Johan Budi mengatakan, pemanggilan pejabat Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang ini untuk mendalami keterkaitan sengketa pilkada Kota Palembang yang diputus Akil Mochtar waktu itu. “Saudara Isnaini
Nego dengan Legiun Asing
hari ini (kemarin, red) datang memenuhi panggilan penyidik,” kata dia. Pemeriksaan Isnaini dilakukan selama tujuh jam yakni mulai pukul 10.00 WIB hingga 17.30 WIB. Menurut Johan, keterangan saksi dibutuhkan penyidik setelah sebelumnya sempat diperiksa di Mako Bersambung ke HAL 5
RD PJKA Raih Juara Nasional RR Kurnia SA
ketiga pada kompetisi yang sama di tingkat nasional. Kelurahan ini berhasil menjadi juara setelah menyisihkan kabupaten/kota kandidat kuat lain dari pulau Jawa, Kalimantan dan Sumatera.
LAHAT. PE - Setelah berhasil menjadi juara pertama lomba administrasi Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) se-Sumatera Selatan, Kelurahan RD PJKA Kecamatan Kota Lahat juga berhasil menjadi juara
Bersambung ke HAL 5
Tamu KPD Carter Satu Pesawat
SAMBUT
Sekretaris Pribadi SMB III Prabu Diradja, Dato’ Dr Alex (kemeja biru muda lengan panjang) menyambut para tamu KPD yang tiba di Bandara SMB II, tadi malam.
BERASAL DARI 6 NEGARA JIRAN
HARI INI, 110 ORANG DIBERI GELAR OLEH SMB III PALEMBANG. PE – Sekitar pukul 17.00 WIB, Jumat (22/11), Bandara International Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II mendadak diramaikan ratusan warga asing yang sekurangnya berasal dari 6 negara jiran. Secara spesial mereka mencarter satu pesawat untuk memenuhi
FOTO ALHADI FARID PALPRES
Bersambung ke HAL 5
Wow, Panen 121 Ton Ubi Perhektar
LUAR BIASA
FOTO-FOTO NOVA PALPRES/NET
ABDOULAYE YOUSOUF MAIGA
DIOGO SANTOS PALEMBANG. PE - Manajer Sriwijaya Football Club (SFC), Robert Heri mengatakan, sejauh ini pihaknya sudah melakukan komunikasi dengan salah satu striker asal benua Afrika yang
LANCHINE KONE saat ini memperkuat salah satu klub di benua biru Eropa. Bahkan bila semua berjalan lancar, bukan tidak mungkin sang pemain akan mengenapi Bersambung ke HAL 5
Direktur Budidaya Aneka Kacang dan Umbi, Maman Suherman didampingi Kepala Dinas Pertanian Provinsi, Taufik Gunawan dan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten OI, Wawan Wiguna melakukan panen ubi yang luar biasa besarnya
INDRALAYA. PE - Melihat hasil panen perdana ubi Batuo yang menggiurkan yang dilakukan pihak perorangan dan disupport Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir (OI) di Desa Payakabung, Kecamatan Indralaya Utara, Jumat (22/11) pagi, di mana
FOTO IST
Bersambung ke HAL 5
Kuda Punti Kayu Lepas PALEMBANG. PE - Taman Wisata Alam Hutan Punti Kayu seolah berpindah sejengkal, tepatnya di Kantor Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel). Pasalnya satu
Sekeluarga Diduga Keracunan Minum Air Galon
MINERAL
FOTO RIFAT PALPRES
Anggota keluarga Rokaya menunjukkan galon berisi air mineral yang diduga sebagai penyebab keracunan yang mereka derita.
PEMKAB OI PROGRAMKAM TANAM UBI 2014
LUBUKLINGGAU. PE - Satu keluarga yang tinggal di Jalan Kemang I, Gang Batik, RT 07, Kelurahan Watervang, Kecamatan Lubuklinggau Timur I, Kota Lubuklingau mengalami keracunan. Diduga penyebabnya usai mereka mengkonsumi air mineral dalam kemasan galon. Peristiwa ini dialami Rokaya (49) bersama 4 anaknya, Rozi (28), Alata (23), Hermansyah (16), Ego Rahmadono (9), dan seorang tetangganya bernama Sumarno (31). Kejadian bermula ketika, , Selasa (19/11), tetangga mereka berinisial DS memesan air galon di salah satu depot air mineral di Kota Lubuklinggau. Namun karena tidak memiliki Bersambung ke HAL 5
HALAMAN
Seekor kuda milik Hutan Wisata Punti Kayu yang lepas dan berkeliaran di halaman kantor Dinas Kehutanan Provinsi Sumsel.
ekor kuda dari Punti Kayu terlihat lepas dan asyik memakan rerumputan di halaman kantor Balai Penelitian Hutan Dinas Kehutanan Provinsi Sumsel. Bersambung ke HAL 5
FOTO IQBAL PALPRES
Suamiku Main Mata Dengan Tetangga (5)
S
IKAP suamiku berubah, biasanya setiap pagi kami sempat sarapan bersama. Tetapi sepagi mungkin dia pergi tanpa pamit. Bahkan hampir setiap malam Arman jarang pulang. Aku tetap tidak berkomunikasi, walaupun satu atap, tetapi harus kuakui untuk hubungan suami istri mulai ja-
rang kami lakukan. Malam-malam dingin semakin aku rasaKan. Aku tak mengenal kehangatan yang bisa aku rasakan ketika aku merasa kesepian, bahkan pelukan hangat sudah tak kurasakan karena Arman semakin dingin terhadapku. Aku sempat memintanya untuk menjelaskan Bersambung ke HAL 5
Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya. Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :
plg.ekspres@gmail.com Semua
cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.