Palembang Ekspres Senin, 15 Oktober 2018

Page 1

3

CONTACT PERSON

IKLAN : 0852-68365300 PEMASARAN : 0812-7384213 SMS/WA PEMBACA : 0821-75422878

e-mail: plg.ekspres02@gmail.com website: www.palpres.com

ECERAN ECER AN Rp3000,Rp3000,-

SENIN, 15 OKTOBER 2018 / 6 SHAFAR 1440

Akibat Hoax, Banyak Sahabat Nabi Terbunuh PALEMBANG, PE – Dampak hoax atau kabar bohong ternyata bukan hanya melanda era kekinian. Di dalam sejarah perkembangan dakwah Islam pun pernah dilanda kekisruhan gara-gara ter-

TABLIGH AKBAR |

Ustadz Farhan Abu Furaihan menyampaikan tausiyah dalam Kajian Islam bertema Sebab Keutuhan Suatu Negara di Masjid Ar Ra’yyah DPRD Sumsel, Sabtu (13/10).

sebarnya hoax. Tidak sedikit nyawa para sahabat Nabi Muhammad Shallallahu Alayhi Salaam berjatuhan yang menjadi korban kekejaman hoax. Bersambung ke HAL 7

FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

Harnojoyo Janji Palembang Segera Bebas Banjir Progres Pembangunan Pompanisasi Bendung Capai 90% PALEMBANG, PE – Tingginya curah hujan beberapa pecan terakhir, membuat ruas jalan yang menjadi rawan titik banjir di Kota Palembang tak dapat dihindarkan. Kondisi ini masih menjadi Pekerjaan Rumah (PR) harus segera dibenahi Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang. Salah satunya banjir di Jalan Kolonel H Barlian, di depan Graha Pena Sumatera Ekspres. Menyikapi hal tersebut, Wali Kota Palembang, H Harnojoyo langsung terjun untuk memberikan tindakan berupa kegiatan gotong-royong, serta meminta Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait untuk segera mengatasi persoalan genangan air yang diakibatkan hujan. “Tadi (kemarin, Red) kita sudah keliling dan melihat sejauh mana progres pembangunan rumah pompa bendung yang sedang dikerjakan. Karena dengan rumah pompa bendung ini, maka persoalan banjir di beberapa titik bisa kita atasi,” ujar Harno usai gotong-royong, Ahad (14/10). Bersambung ke HAL 7

Petugas kebersihan dari DLHK (Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan) ada sekitar 3000-an orang yang membersihkan Kota Palembang. Itu juga gajinya kecil-kecil, karena kita belum mampu untuk menambah petugas dan menambah gaji mereka. Jadi butuh kesadaran dari masyarakat,”

H HARNOJOYO | Wali Kota Palembang

FOTO HUMAS PEMKOT PALEMBANG FOR PALPRES

TANGGULANGI | Para petugas DLHK Kota Palembang berjibaku menang-

gulangi genangan air di aliran Sungai Bendung Sekip, Jalan Segaran, 9 Ilir, IT III dan Jalan Kapten Arivai, IT I akibat hujan seharian melanda kota Palembang, Ahad (14/10).

FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

Palembang Tuan Rumah Jamselinas IX 2019

LINTAS KRIMINAL

2 Siswa Bertikai Resmi Diberhentikan

PALEMBANG, PE - Komunitas Sepeda Lipat (SeLPi) Palembang, genap berusia dua tahun. Peringatan 2nd Annversary, dirayakan dengan gowes bareng keliling Kota Palembang. Sederhana, sehat dan berkesan.

MUARADUA, PE - Pasca insiden perkelahian terjadi antara dua oknum siswa Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) I Kisam Ilir menggunakan senjata tajam (sajam), Rabu (10/10) lalu, terpantau sepanjang Sabtu (13/10) kemarin aktivitas belajar mengajar siswa dan guru berangsur pulih seperti sedia kala.

Gowes mulai dari titik kumpul taman Palembang Icon, Jakabaring Sport City (JSC), Benteng Kuto Besak (BKB), hingga perayaan di salah satu restoran di bilangan Jalan R Sukamto, Palembang, Sabtu (13/10). Bersambung ke HAL 7

Bersambung ke HAL 7

FOTO HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES

RAPAT | Gubernur Sumsel, Herman Deru dan Wagub Sumsel, Mawardi Yahya memimpin rapat gabungan BUMD di Ruang Rapat Bina Praja, akhir pekan kemarin.

BUMD ‘Sakit’ Bakal Dilikuidasi KUMPULKAN |

FOTO ANDRE / PALPRES

Para siswa SMAN I Kisam Ilir, dikumpulkan pihak sekolah, Polres dan Kepala Desa pasca kejadian perkelahian.

PALEMBANG, PE – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Selatan (Sumsel), H Mawardi Yahya menegaskan bila Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel tak segan-segan bakal melikuidasi Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) ‘sakit’ yakni BUMD yang tidak menunjukkan perbaikan atau harapan. Demikian diungkapkan Mawardi saat mendampingi Gubernur Sumsel, H Herman Deru saat me-

mimpin rapat gabungan BUMD di Ruang Rapat Bina Praja, akhir pekan kemarin. “Untuk itu di sini kita duduk bersama termasuk dari Biro Hukum dan Inspektorat. Kita akan evaluasi dan kami harus tahu persis dari mana mulai melaksanakan tugas Gubernur dan Wagub sebagai pemegang saham. Bersambung ke HAL 7

FOTO SEG FOR PALPRES

GOWES | Komunitas SeLPi Palembang melintasi Jembatan Ampera

menuju JSC memperingati 2nd Annversary yang dirayakan dengan gowes bareng keliling Kota Palembang, Sabtu (13/10).


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.