Eceran
plg.ekspres@gmail.com Palembang Ekspres www.issuu.com/palpres
TERBIT 16 HALAMAN
SELASA, 1 OKTOBER 2013
Proyek� Miliaran
Tanpa�Plang Bangga Sumbangkan PERAK-PERUNGGU
FOTO ALHADI FARID PALPRES
JUNGKIR BALIK Pebulu tangkis Indonesia, Ratnasari membantu rekannya, Alfiani Dini Fitri berdiri usai berjungkir balik menahan serangan pasangan lawan asal Malaysia dalam laga final Ganda Putri. Akhirnya Indonesia harus puas dan berbangga menyabet medali perak.
Cabor Badminton Individual Event PALEMBANG. PE - Dua set pertandingan babak Final Ganda Putri gelaran terakhir Individual cabang olahraga (cabor) Badminton ajang Islamic Solidarity Games (ISG) III, pasangan Ganda Putri Indonesia Dini Fitri-Inten Ratnasari hanya mampu menyumbangkan medali Perak setelah dikalahkan pasangan Chow Mei Kuan-Shevon Lai Jemie dari Malaysia 2-0, di Ge-
dung Olahraga Badminton Dempo Kompleks Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Senin (30/9). Seperti pada set pertama berlangsung, tekanan demi tekanan diberikan dari kedua pasangan yang bertanding, tapi tak membuat Indonesia terus berusaha hingga tidak terlalu ketinggalan jauh. Dilihat dalam perolehan, set pertama Bersambung ke HAL 5
5.500 Makam Direlokasi BUKA TAHURA DAN LAHAN TAMBANG
MUARA ENIM. PE - Lebih kurang 5.500 makam jenazah dari Tempat Pemakaman Umum (TPU) Atas Dapur, Kelurahan Pasar Tanjung Enim, Kecamatan Lawang Kidul direlokasikan ke TPU Banko Barat, Desa Lingga, Kecamatan Lawang Kidul dan diperkirakan akan selesai dalam waktu 4 bulan kedepan. Demikian dibeberkan Sekretaris Perusahaan (Sekper) PTBA Persero Tbk, Joko Pramono, Senin (30/9). Taufik Rahman
Bersambung ke HAL 5
Tanpa Aku Sadari (2)
L
A L U Nia bercerita tentang bagaimana ia setelah lulus SMA, berangkat ke Jakarta untuk meneruskan kuliah D1 di sebuah universitas negeri di sana. Se t e l a h t a m a t , dia kembali dan bekerja di sebuah bank swasta yang namanya ILUS NET cukup k o n dang di Indonesia. Ceritanya sangat panjang dan siapapun takkan mau mendengarnya, membosankan, namun yang kutahu saat itu aku butuh teman untuk bicara. “Ray, jadi inget waktu dulu.” Aku pun teringat. Beberapa tahun silam, kami bertengkar hebat hari itu. Bersambung ke HAL 5 Anda Punya Cerita Undercover, Ingin berbagi cerita menarik tentang pengalaman pribadi anda mulai dari kisah asmara, perselingkuhan, pekerjaan atau cerita lainnya.
plg.ekspres@ gmail.com Semua cerita menarik tentang anda akan kami muat dengan
Kirimkan permintaan wawancara khusus anda ke email :
penuturan bahasa Aku. Sehingga siapa pun anda identitasnya akan kami rahasiakan.
TANPA PLANG PROYEK
FOTO YENSON PALPRES
Papan nama proyek terlihat tidak dipasang, meski pembangunan gedung fasilitas umum berupa kantor perpustakaan Kabupaten OKU saat ini sedang dilaksanakan pengerjaannya oleh pihak pemborong.
DINAS PU CK DINILAI “TUTUP MATA” BATURAJA. PE - Entah apa sebabnya dari beberapa proyek pengerjaan pembangunan gedung fasilitas umum di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), masih ada pembangunan proyek yang nilainya milyaran eng-
gan memasang papan nama proyek di lokasi proyek yang dikerjakan. Akibatnya kegiatan proyek dimaksud dinilai bagaikan ‘proyek siluman’ karena tidak diketahui status perusahaan Bersambung ke HAL 5
4 Harimau Sumatera Target Pemburu Liar Perbakin bantah penembak harimau adalah anggotanya PRABUMULIH. PE - Perburuan liar Harimau Sumatera kian mengkhawatirkan. Terlihat dari video berdurasi kurang lebih 3 menit yang beberapa hari belakangan beredar di kalangan warga Prabumulih, Muara Enim dan Penukal Abab Lematang Ilir
(PALI), seekor Harimau Sumatera sedang sekarat. Dengan posisi kaki terikat dan mengucurkan darah dari bagian lehernya, diduga kuat satwa yang terancam punah ini adalah hasil dari perburuan liar di kawasan Blok 66, Desa Suban Jeriji, Kecamatan Rambang Dangku, Kabupaten Muara Enim, yang dilakukan para pemburu liar. Diketahui, Harimau Sumatera menghadapi dua jenis ancaman untuk bertahan hidup, HarimauHarimau kehilangan habitat kar-
ena tingginya laju deforestasi (penebangan tutupan hutan) dan terancam oleh perdagangan illegal. Di mana bagian-bagian tubuhnya diperjualbelikan dengan harga tinggi di pasar gelap. Dari informasi penelusuran yang dikumpulkan Palembang Ekspres, Senin (30/9), diketahui setidaknya masih ada 4 ekor lagi kawanan Harimau Sumatera yang berada di kawasan Blok 66, Desa Suban Jeriji, Kecamatan Rambang Bersambung ke HAL 5
Deadlock, Mediasi Konflik Kurang Timbangan DI PABRIK KARET MURATARA. PE - Puluhan petani dan supplier getah karet menyambangi Pabrik pengumpulan karet PT Kirana Windu di Kecamatan Rawas Ulu, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara). Sebab, diduga pihak perusahaan melakukan pengurangan timbangan karet di pabrik sehingga merugikan petani dan supplier. Hanya saja, mediasi yang dilakukan deadlock karena pihak perusahaan hanya meminta maaf. Tetapi para supplier tidak menerimanya. Diketahui, susutnya timbangan diduga terjadi sebanyak 3 sampai 4 kilogram (kg) dari satu box karet yang dijual para supplier karet. Bersambung ke HAL 5
BUNTU
FOTO IMRON PALPRES
Mediasi antara perwakilan supplier dengan jajaran PT Kirana Windu dihadiri Kapolsek Rawas Ulu, Iptu Dias Oktora masih menemui jalan buntu dan belum ada solusi konkret.
Guru Honor Ancam Mogok Ngajar
ILUS NET
Jelang Hari Guru Internasional PRABUMULIH. PE – Menjelang peringatan Hari Guru Internasional, Sabtu (5/10) mendatang, guru honorer di berbagai daerah termasuk kota Prabumulih mengancam akan melakukan mogok mengajar dan melakukan doa bersama. “Aksi damai mogok mengajar ini kita lakukan sebagai bentuk proses, dan mengkritisi kinerja pemerintah termasuk Pemkot Prabumulih dalam bidang pendidikan guru, penyelesaian permasalahan tenaga honorer dan lainnya,” Bersambung ke HAL 5
Permasalahan dunia pendidikan masih banyak. Baik masalah dana sertifikasi guru serta status kesejahteraan guru honorer yang diabaikan, pemeretaan distribusi pendidikan, inpassing atau penyetaraan guru swasta dengan PNS, pengangkatan guru honorer. Aksi mogok mengajar dan doa bersama ini, bertepatan dengan Hari Guru Internasional HASBI SPD MM Ketua Dewan Pembina Forum Honorer Indonesia (FHI) Pusat