Harian Umum
MEDIA GROUP
RIAU - KEPRI - SUMBAR TERBIT SEJAK 1948
ISSN
RIAU
E-mail : redaksi@haluanriaupress.com Website : www.haluanriaupress.com
CUSTOMER CARE IK LAN : 07614888555 BERLANGGANAN : 076138500 CALL CENTER : 07614888111
MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT SENIN, 14 NOVEMBER 2011 - 18 DZULHIJJAH 1 4 3 2 H EDISI: XIV/XI/XI
Harga Eceran Rp 3.000,- / Harga Langganan Rp 70.000,- (Luar Kota) + Ongkos Kirim Terbit 32 Halaman
PEMBUKTIAN TERBALIK
MAGHRIB
ISYA 19:14
18:02
Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
seleb ANGELINA JOLIE Pulangkan Anak Angkat TERKENAL memiliki banyak anak adopsi, Angelina Jolie justru mengembalikan salah satu anak adopsinya, Pax (7) ke kampung halamannya Vietnam. Apa pasal? Di tengah-tengah jadwal kegiatannya yang padat, Jolie berusaha membawa ketiga anak angkatnya akrab dengan kampung halaman. "Kami berutang belum mengunjungi Vietnam, dan kini kami datang demi Pax," kata Jolie kepada Financial Times. Teman hidup Brad Pitt itu menambahkan, bahwa semua anakanaknya tahu tentang latar belakangnya masingmasing.
Pulangkan..... 7
Jendela Polisi Periksa 14 Saksi Penyelidikan yang dilakukan Polsekta Bukitraya terkait pembunuhan sadis yang menewaskan kontraktor PTPN V Holomoan Gurning, Kamis (10/11) lalu terus berlanjut. Hingga kini sudah 14 saksi yang diperiksa.
Hal ○
○
○
➠5 ○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
○
CMYK
Potensi Parkir Rp7 Miliar Target yang ditetapkan untuk retribusi parkir di Kota Pekanbaru terlalu minim. Retribusi parkir tahun 2011 ditetapkan hanya Rp5,7 miliar. Padahal potensinya Rp7 miliar.
Hal
➠9
Ayo Buat Miskin Koruptor JAKARTA-Revisi Undang-undang Tindak Pidana Korupsi membuka peluang baru untuk memberantas korupsi yang dari waktu ke waktu semakin rapih modus operandinya. Indonesian Corruption Watch (ICW) mengusulkan pemerintah dan DPR segera mengadopsi pasal pencucian uang untuk dicangkokan ke UU Tipikor hasil revisi.
CMYK
ASHAR 15:21
ZUHUR 11:59
Dengan pasal tersebut, kata ICW, mekanisme pembuktian terbalik dapat dipraktikkan di Pengadilan Tipikor. Dalam membuktian terbalik, bukanlah jaksa yang membuktikan terdakwa bersalah, melainkan terdakwa sendiri yang membuktikan kekayaanya diperoleh dari hasil yang sah. "Sebenarnya tanpa revisi, bisa dilakukan juga dengan pembuktian terbalik. Tapi dengan merevisi, lebih kuat," kata Febri Diansyah dalam diskusi 'Modernisasi Kejahatan Korupsi dan Upaya Pemberantasannya', di Jakarta, Minggu (13/11). Febri mencontohkan, pembuktian terbalik terbukti 'sukses' menjerat terpidana korupsi pajak Bahasyim Assifiie saat diadili di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan akhir tahun lalu.
Ayo..... 7
PELALAWAM DAN MANDAU
Kasus DBD Terus Meningkat PELALAWAN-Pasca ditetapkannya kejadian luar biasa DBD di Kabupaten Pelalawan, jumlah kasus DBD terus meningkat. Sedangkan di Kecamatan Mandau, Bengkalis, dari 1 hingga 11 November 2011 sudah tercatat 18 kasus DBD. Plt Kadiskes Pelalawan yanng dikonfirmasi melalui Kabid P5KL Asril, SKM, MKes Minggu (13/ 11), mengatakan, hingga Sabtu (12/11), sudah tercatat 97 kasus DBD. ”Ketika ditetapkan KLB Jumat (11/11), jumlah kasus DBD di Pelalawan 96 kasus. Namun karena pada hari Sabtu kemarin kembali bertambah satu kasus sehingga menjadi 97 kasus. Kasus terakhir menimpa seorang pegawai Pengadilan Negeri Pelalawan yang tinggal di SP 6 Kelurahan Pangkjalan Kerinci Barat,” jelas Asril. Kepala Diskes Pelalawan dengan beberapa stafnya langsung turun ke lokasi kejadian untuk melakukan penyelidikan epidemologi dan melakukan fogging, serta membagikan bubuk abate pada masyarakat di SP6. "Kadiskes bersama masyarakat setempat langsung mendeteksi tempat-tembat jentik bersarangnya nyamuk dan menaburkan bubuk abate dengan radius sekitar 100 meter dari lokasi kejadian DBD tersebut," kata Asril.
PESEPAKBOLA Indonesia Hendro Siswanto (tengah) berebut bola dengan pesepakbola Thailand Pokklaw A-Nan (kiri) pada babak kualifikasi Grup A SEA Games XXVI di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (13/11).
INDONESIA 3 VS 1 THAILAND
'Garuda Muda' Singkirkan Thailand JAKARTA-'Garuda Muda' julukan Timnas U-23 mengakhiri langkah Thailand di ajang SEA Games 2011setelah tim Negeri Gajah Putih itu ditekuk dengan skor 3-1 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta, (13/11). Gol kemenangan garuda Muda dicetak oleh Titus Bonai di menit ke-34, Patrick Wangai di menit ke-61 dan Ferdinand Sinaga pada masa injury time babak kedua.
Garuda..... 7
PEROLEHAN MEDALI SEMENTARA Negara EMS P R K PRG
CMYK
SUBUH 04:35
JMLH
INA
40
29
21
90
THA
20
16
24
60
VIE
17
18
19
54
SIN
12
12
17
41
MAS
9
10
15
34
PHI
5
9
13
27
MYA
0
5
9
14
LAO
0
3
7
10
BRU
0
1
1
2
CAM
0
0
0
0
TLS
0
0
0
0
Kasus..... 7
CERAMAH BASKO DI UI
Laporan Asyari Nur dari Makkah
“Pengusaha Jangan Takut Gagal” JH Pelalawan JAKARTA-Pengalaman dan pengembaraan seorang Basrizal Koto menjadi titik perhatian mahasiswa Universitas Indonesia. Sabtu lalu di kampus UI Depok, Basko, demikian dia akrab disapa, didaulat berbagi pengalaman bagaimana menjadi seorang entrepreneur oleh peserta training UI’s Studentpreneur. Menurut Basko, seorang pengusaha jangan takut gagal karena kegagalan adalah tempat belajar bagi seorang pengusaha. Kepada mahasiswa
dan Inhil Wafat
SARI
PENGUSAHA H Basrizal Koto bersama mahasiswa UI dalam kegiatan UI’s Studentpreneur di Kampus UI Depok Jakarta, Sabtu (12/11). Universitas Indonesia, Basrizal mengingatkan bahwa ada tiga K yang mesti dipegang teguh oleh seorang
entrepreneur. Yang pertama adalah Komunikasi.
Pengusaha..... 7
MAKKAH-Dua jamaah haji debarkasi Batam asal Riau wafat Minggu (13/11) di Makkah. Mereka adalah Delima binti Suat (63) asal Kecamatan Pangkalan Lesung, Kabupaten Pelalawan dan Cumak binti Lipisangka (62) asal Kabupaten Inhil. Delima binti Suat meninggal pukul 10.20 waktu Arab Saudi wafat di maktab di Makkah. Almarhum meninggal akibat penyakit asma yang selama ini dideritanya. Sedangkan Cumak binti Lipisangka meninggal sekitar pukul 13.45 WAS di BPIH Mekkah. Selain itu, seorang jamaah kloter 15, Jamil Damanik terpaksa dirawat di Rumah Sakit Mina Al Wadi. Demikian informasi yang disampaikan Kepala Kementerian Agama Riau, Asyari Nur di Makkah, Minggu (13/ 11). "Dua almarhumah disalatkan di Masjidil Haram dan di makamkan di Makkah. Sedangkan Jamil Damanik hingga berita ini diturunkan masih dirawat karena pendarahan otak dan susah pernafasan," kata Asyari Nur. Sementara itu pantauan di lapangan suasana di Kota Makkah berangsur lengang. Sejumlah jamaah haji dari berbagai negara mulai meninggalkan Kota Makkah untuk kembali ke Tanah Air masing-masing. Sedangkan jamaah haji (JH) asal Indonesia gelombag dua sudah bergerak ke Madinah. "Jamaah kita yang berada di Kota Makkah masih melakukan ibadah sunat. Sebagian besar jamaah kita tampak memadati pasar untuk berbelanja oleh-oleh yang akan dibagikan kepada sanak famili di kampung," tuturnya. Madinah Ramai Lagi Pantauan di Madinah, JH Indonesia kembali menghiasi jalanan Kota Nabi itu petang nanti menyusul berakhirnya puncak haji. Kelompok terbang dari Medan (MES) 12 dengan 455 jamaah akan tiba Minggu (13/11) pukul 13.30 WAS.Mereka menempuh perjalanan sekitar 7 jam dari Makkah dengan menumpang 10 bus.
JH..... 7
CMYK
Jadwal Shalat
Kota Pekanbaru dan Sekitarnya