Harian Umum MEDIA GROUP
Senin, 2 Januari 2012 8 Safar 1433 H
TERBIT SEJAK 1948
TERBIT 32 HALAMAN NO 1/1 TAHUN KE 12
ISSN
HARGA ECERAN Rp3.000,HARGA LANGGANAN Rp70.000,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
Website: www.haluanriaupress.com
Perintah Kapolda Riau Diabaikan PEKANBARU-Di awal bertugas, Kapolda Riau Brigjen Pol Suedi Husein pernah menargetkan masing-masing Polres daerah ini menangani minimal dua kasus korupsi. Kenyataannya dari 11 Polres yang ada, hanya 6 Polres saja yang menyidik kasus korupsi di wilayah mereka. Lima Polres lainnya, termasuk Polresta Pekanbaru belum ada memproses kasus korupsi.
Penyidikan Kasus Korupsi oleh Polres se-Riau Polresta Dumai Polres Rokan Hilir Bengkalis Siak
2 2 1 1
kasus kasus kasus kasus
Kampar Pelalawan Polresta Pekanbaru Polres Rokan Hulu Polres Kuansing
1 1 0 0 0
kasus kasus. kasus kasus kasus
Polres Inhu Polres Indragiri Hilir
0 kasus 0 kasus
Total
6 kasus
CMYK
l LIMA POLRES TAK SIDIK KORUPSI l BENGKALIS TERBANYAK NARKOBA
EDWARD P & GANGSAR S
Liputan Pekanbaru Suedi Husein dalam pemaparannya kepada wartawan Sabtu (31/12) siang, mengatakan kasus korupsi yang
disidik jajaran Polres selama tahun 2011 sebanyak 6 kasus. Masing-masing di Polresta Dumai sebanyak 2 kasus, ...Perintah Hal 7
Konflik RAPP Ditunggangi Kepentingan Asing Siapapun tahu di belakang PT RAPP. Modal asing atau tepatnya Malaysia ada di belakang itu. Jadi, saya prediksi lambatnya
CMYK
ditunggangi kepentingan internasional "Lambatnya respon pemerintah dalam penyelesaian persoalan itu disebabkan adanya tekanan kepentingan asing.
PEKANBARU-Peneliti CSIS Jakarta, Indra J Piliang mengatakan, konflik agraria di Pulau Padang, khususnya antara PT RAPP dengan masyarakat, sudah
...Konflik Hal 7
TERANCAM GAGAL PANEN Jadwal Shalat
Kota Pekanbaru dan Sekitarnya SUBUH 04:52
ZUHUR 12:18
ASHAR 15:44
MAGHRIB 18:21
ISYA 19:36
Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
Tahun Baru Wajah Baru Kemarin ada kenangan. Semalam ada impian. Hari ini ada kenyataan. Hari esok ada harapan. Tahun 2012, menunggu di depan. Ayo! Kita lanjutkan. PEMBACA! Begitu salah satu pesan singkat melalui telepon seluler yang dikirimkan Pemimpin Redaksi Haluan Riau, H Dheni Kurnia kepada saya. Sejenak saya merenung. Apa yang harus saya jawab? Tapi akhirnya saya putuskan membalas SMS itu mengutip apa yang dikirimkan Dheni; Ayo! Kita lanjutkan. Sesungguhnya, 2011 memang telah berlalu. Banyak kenangan indah maupun tak indah yang menjadi bagian dalam perjalanan hidup kita. Sementara dalam perjalanan sejarah di negeri ini, juga ribuan peristiwa terjadi. Katakanlah, mulai dari banjir di Riau yang menenggelamkan rumah penduduk di Kuansing,
...Tahun Hal 7
TELUK KUANTAN-Selain merendam ribuan rumah, banjir yang melanda Kabupaten Kuantan Singingi pekan lalu juga merendam 1.880,95 hektar lebih lahan sawah yang sudah ditanam padi. Kejadian ini mengancam masa panen dan petani berpotensi rugi miliaran rupiah. Merujuk data Dinas Tanaman Pangan Kabupaten Kuansing luas pertanaman padi sawah yang terkena banjir seluas 1.351,50 hektar dan lahan persemaian 57,7 hektar, sehingga total padi dan persemaian yang terkena banjir seluas 1.409,20 hektar. "Berdasarkan data hingga 28 Desember lahan pertanaman padi yang terendam mencapai 1.880,95 hektar," kata Kepala Dinas Tamanan Pangan Kuansing Hardison melalui Kepala Bidang Produksi Annida yang ditemui Haluan Riau, Jumat akhir pekan kemarin. Menurut Annida, dari pantauan lapangan dan laporan Kepala Cabang Distangan Kecamatan serta petugas pengendali organisme pengganggu
Brigjen Polisi Suedi Husein
tanaman (PPOTP) se-Kuansing, pertanaman padi sawah yang mengalami gagal panen (puso,red) belum dapat dilaporkan. "Kami masih menunggu perkembangan pertanaman di lapangan dan saat ini pegawai dinas tanaman pangan kabupaten dan kecamatan masih mendata," katanya.masing-masing Kecamatan," katanya. ...Banjir Hal 7
SUNDERLAND-Seperti mengikuti nasib Manchester United dan Chelsea, Manchester City juga harus menderita kekalahan. Nyaris mendapatkan hasil seri, gol Ji Dong-Won di detik terakhir membuat The Citizens kalah 0-1 dari tuan rumah Sunderland.
KONFLIK AS VS IRAN MEMANAS
Harga Pertamax Bisa Rp15.000/Liter JAKARTA-Konflik politik antara Amerika dan Iran makin memanas, setelah Presiden AS Barack Obama menandatangani UU Sanksi Ekonomi untuk Iran. Jika Iran membalas dengan memblokir jalur distribusi minyak
mentah di Selat Hormuz, harga minyak mentah dunia akan melambung dan berpotensi mencapai US$150/barel. Hal itu dikatakan pengamat perminyakan Muhammad Kurtubi, Minggu (1/1). "Jika harga minyak
mentah sampai US$150/barel dan rupiah terhadap dolar masih di level Rp9.000 maka harga Bahan Bakar Minyak (BBM) Non Subsidi alias Petramax Cs akan berada di
...Harga Hal 7
Peluang pertama didapat Sunderland di menit ke-2. Akselerasi Nicklas Bentdner diakhiri dengan tendangan yang terlalu lemah dan masih bisa tertahan badan Joe Hart.
...Man City Hal 7
PEMAIN Sunderland Ji Dong-Won (kiri) mencetak gol ke gawang Manchester City, Minggu (1/1).
PESTA KEMBANG API DAN MACET
Malam Tahun Baru, Pedagang Jagung Panen MALAM pergantian tahun 2011 ke 2012 di Negeri Lancang Kuning diwarnai pesta kembang api dan kemacetan. Ribuan warga, kendaraan roda dua dan roda empat, tumpah memadati jalan-jalan utama Kota Pekanbaru. Bunyi terompet ditingkahi klakson mobil serta ramainya pedagang jagung, menambah maraknya suasana kota. Di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan Cut Nyak Dien serta Jalan Pepaya, sejak pukul 20.30 WIB arus kendaraan sudah memenuhi ruas jalan. Seiring bergulirnya waktu, warga yang memadati jalanan pun
kian bertambah. Berbagai type kendaraan berjalan pelan ditingkahi suara klakson yang saling bersahutan. Ratusan pedagang asongan pun mewarnai kegembiraan menyambut malam Tahun
Baru. Kemacetan tak lagi bisa dihindari. ''Sekitar pukul 22.00 posisi saya masih di Jalan Nangka. Saya baru bisa tiba di rumah sekitar pukul 01.00 dini hari,'' tutur Usup, 28, pemuda yang tinggal di kawasan Panam Pekanbaru. Pesta kembang api terlihat di beberapa titik, diantaranya di Tugu Selais, di sekitar Kantor Gubri, dan di sekitar Pustaka Wilayah serta Jalan Jenderal Sudirman, Jalan Nangka, dan Jalan Cut Nyak Dien. ...Malam Hal 7
CMYK
CMYK
Oleh H Basrizal Koto
Banjir Kuansing Sudah Rendam 1.880,95 Ha Sawah
Pegawai Honorer Terancam PHK Jika mematuhi ketentuan dari pemerintah pusat, ribuan tenaga honorer Pemerintah Kota Pekanbaru terancam di PHK. Soalnya, tenaga out sourcing tidak boleh untuk urusan kantor. hal 10
Truk CPO Wilmar Dinilai Ganggu Hak Publik Keberadaan antrean truk Crude Palm Oil PT Wilmar mengganggu hak publik menggunakan Jalan Datuk Laksamana Dumai di Kecamatan Dumai Timur. Pemerintah harus menertibkan. AZWAR PESTA kembang api terlihat meriah saat malam pergantian tahun baru 2012 di Purna MTQ Jalan Sudirman, Pekanbaru, Minggu (1/1) dini hari.
hal 12
BISNIS DAN KEUANGAN Ribuan Tenaga Teller dan CS Terancam Nganggur BISNIS & KEUANGAN
Senin, 2 Januari 2012
2
Lintas
Konsumsi Domestik Tumbuh 9,1%
JAKARTA-Menteri Perdagangan Gita Wirjawan mengatakan, konsumsi domestik nasional diperkirakan akan tumbuh hingga 9,1 persen pada tahun 2012. Ia mengungkapkan, pemerintah akan fokus pada pasar domestik sebagai salah satu upaya mendorong pertumbuhan ekonomi ke depannya. "Di tahun 2012, konsumsi domestik diperkirakan akan meningkat 9,1 persen menjadi Rp4.124 triliun," ujar Gita, di Kementerian Perdagangan, Jumat (30/12/). Dengan perlambatan permintaan di pasar global, pemerintah akan berupaya untuk menyeimbangkan sumber pertumbuhan ekonomi dengan fokus kepada sumber pertumbuhan domestik. Selain melakukan upaya diversifikasi pasar ekspor, pemerintah juga menjadikan pasar domestik sebagai prioritas dalam menopang pertumbuhan Gita Wirjawan ekonomi Indonesia yang diasumsikan bisa mencapai 6,7 persen pada tahun naga air ini. Menurut Gita, sektor perdagangan yang berperan sebagai mesin penghela pertumbuhan akan memainkan peran penting dalam ekonomi nasional. "Sektor perdagangan, hotel, dan restoran juga diperkirakan akan menjadi salah satu penopang pertumbuhan ekonomi nasional di tahun 2012," tambah dia.(kcm/ria)
Soal Konversi BBM ke BBG
ESDM Ragu Pilih Pertamina JAKARTA-Walaupun telah berhasil melakukan konversi Minyak tanah ke elpiji, namun Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) belum memilih PT Pertamina (Persero) dalam program konversi Bahan Bakar Minyak (BBM) ke Bahan Bakar Gas (BBG). Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi (Dirjen Migas) Kementerian ESDM Evita Legowo mengatakan, pihaknya sedang mengkaji apakah akan ada penugasan khusus dalam program konversi BBM ke BBG ini. "Jadi sedang ada pembicaraan kalau memang diperlukan. Tapi belum tuntas ya, (nanti) kita akan memberikan suatu penugasan seperti konversi mitan ke elpiji," ujar Evita kala ditemui di kantor Kementerian ESDM, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta, akhir pekan kemarin. Meski begitu, dia mengatakan belum tentu menunjuk PT Pertamina guna mensukseskan program ini. Namun, Evita enggan mengomentari lebih lanjut prihal penugasan khusus tersebut. "Kita lihat nanti (siapa yang ditugaskan). Kita tunggu saja," kata Evita. Dia menambahkan, memang pada 2011 pemerintah menyerahkan Pertamina untuk membagikan converter kit di DKI Jakarta. Namun, karena belum tersedianya SPBG-nya maka konverter tersebut masih bersifat uji coba. "Makanya kita serahkan ke Pertamina untuk dibagikan ke kendaraan umum terutama dan kemudian percobaan untuk kendaraan plat merah," pungkasnya.(ozc/ria)
PENGUMUMAN LELANG PT. Alto Lelang bekerja sama dengan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Pekanbaru akan melaksanakan lelang sukarela atas barang bergerak berupa + 350 (Tiga ratus lima puluh) unit motor dan + 15 (Lima belas) unit mobil. Spesifikasi kendaraan sesuai dengan daftar lot dapat dilihat pada saat Open House. Lelang : Sabtu, 7 Januari 2012, pukul 14.00 WIB Open House : Rabu-Jumat, 4 s.d 6 Januari 2012, pukul 11.00 s.d. 17.00 WIB Tempat Open House : Metropolitan City (Giant) Jl. H.R. Subrantas KM 12 Panam, Pekanbaru dan Gudang Jl. Soekarno Hatta Gg. Suka Damai No. 8 Pekanbaru Tempat Lelang : Metropolitan City (Giant) Jl. H.R. Subrantas KM 12 Panam, Pekanbaru Syarat dan kondisi : 1. Peserta lelang wajib menyetor uang jaminan sebesar : a. 1 lot motor @ Rp1.000.000,- (satu juta rupiah); b. 1 lot mobil @ Rp5.000.000,- (lima juta rupiah); c. Rp25.000.000,- (dua puluh lima juta rupiah) untuk lot motor tanpa batas. d. Rp50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) untuk lot mobil tanpa batas. Uang jaminan disetorkan ke Rekening PT. Alto Lelang No. 546-032-882-1 di BCA Cabang Menara Batavia Jakarta 2. Penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan harga naik-naik 3. Pemenang lelang harus melunasi seluruh harga lelang paling lambat tanggal 11 Januari 2012 ke Rekening PT. Alto Lelang No. 546-032-882-1 di BCA Cabang Menara Batavia Jakarta. Apabila tidak dipenuhi maka uang jaminan akan hangus. 4. Untuk informasi lebih lanjut hubungi : Alto (021) 4586 5328, 0888 100 68 69.
Pekanbaru, 2 Januari 2012
KPKNL Pekanbaru
JAKARTA-Ribuan tenaga kerja outsourcing yang bekerja di sektor perbankan saat ini masih belum jelas nasibnya. Pada 2013 mereka terancam menganggur karena keluarnya Peraturan Bank Indonesia (PBI) No.13/52/PBI/ 2011 pada tanggal 9 Desember 2011 lalu. PBI tersebut mengatur pinsip kehati-hatian bagi Bank Umum yang melakukan penyerahan sebagian pelaksanaan pekerjaan kepada pihak lain atau alih daya (pihak ketiga). Menurut Ketua Umum Asosiasi Bisnis Alih Daya Indonesia (Abadi) Wisnu Wibowo, PBI tersebut menjadi tanda tanya bagi ribuan pekerja customer service, customer relation, dan teller. yang selama ini dipakai bank. "Pasalnya dengan berlakunya PBI tersebut pegawai outsourcing kontraknya saat ini hanya satu tahun saja, dan hanya boleh diperpanjang setahun lagi, tahun berikutnya tidak boleh lagi. Artinya secara kasar 2013 nanti nasib pekerja outsourcing masih tanda
tanya," kata Wisnu kepada detikFinance, Minggu (1/1). Menurut Wisnu, pada tahun tersebut, seluruh pekerja customer service, customer relation, dan teller harus dikelola oleh bank sendiri, tidak diizinkan untuk memakai pihak ketiga. "Jadi para pekerja teller dan customer care yang bekerja di sektor perbankan dan berasal dari perushaan outsourcing, kalau kinerjanya tidak baik dan tidak dipakai oleh bank itu maka dia akan jadi pengangguran, tetapi kalau bagus kemungkinan besar akan dikontrak oleh bank itu sendiri, artinya lepas dari status karyawan perusahaan outsourcing yang mempekerjakannya sebelumnya," jelas Wisnu.
BTN Optimistis Laba Bersih Tembus Rp1 T JAKARTA-Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (BTN), Iqbal Latanro, menyatakan optimismenya bahwa BTN mampu mencatat laba bersih di atas Rp1 triliun sepanjang tahun 2011 ini. "Target di atas Rp1 triliun dan itu akan terlampaui," ujar Iqbal, di Gedung Mahkamah Agung, Jakarta, akhir kemarin. Sementara itu, lanjut dia, total outstanding loan tahun ini akan mencapai 90 persen dari total aset. Untuk net interest margin (NIM), Iqbal menyebutkan, masih relatif sama dengan tahun lalu yakni 5,4 persen. Tahun depan, BTN akan tetap pertahankan persentase tersebut. "Kredit tahun depan bisa tumbuh 25 persen," tambah Iqbal. Di mana untuk pendanaan kredit ini, BTN akan menggunakan sumber pendanaan dari penerbitan obligasi dan dana wholesales. "Tahun depan total dana Iqbal Latanro wholesales dan obligasi sebesar Rp4-5 triliun. Obligasi bunga tinggi kita geser ke wholesales atau pinjaman bilateral," tutup Iqbal.(kcm/ria)
Berdasarkan data asosiasinya, Wisnu mengungkapkan jumlah tenaga kerja di perbankan dari perusahaan outsourcing berkisar
Diberitahukan kepada tenaga kerja Non Aktif Pemegang Kartu Jamsostek di Provinsi Riau sebagaimana nama-nama tercantum di bawah ini, dapat mengambil Jaminan Hari Tua (Tabungan) pada Kantor Cabang terdekat dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut : 1. Mengisi Form Pengajuan Pembayaran JHT (F5) 2. Kartu KPJ/kpk asli foto copy 2 lembar. 3. KTP asli yang masih berlaku dan foto copy sebanyak 2 lembar. 4. Foto copy Kartu Keluarga NO NAMA PERUSAHAAN DAN NAMA TENAGA KERJA
DD000188 : SEKAYU INTERNATIONAL PT 5400 5401 5402 5403 5404 5405 5406 5407 5408 5409
TOM TILLER ZULKARNAEN NASUTION JAYA SILA ABD HAMID HUMALA SIAHAAN WESLY SITORUS M. NAJIB DATUK NAIBAHO ALI GINTAN TAHAP SIMANUNGKALIT
DD000190 : SIXMA JAYA SENTANA PT 5410 5411 5412 5413 5414 5415 5416 5417 5418
ALIMIN RUSTAM OYONG MARULAK GULTOM REDY HAMZAH.P SITOMPUL TMS TOBING ABD.RACHMAN YAN MOGA LELO SIHOMBING ASNIN ASMAWI
DD000192 : HOTEL SRI INDRAYANI 5419 5420 5421 5422 5423 5424 5425
IDEAL SYARIF MASRI, K. JAILANI HIWARNI ZAMZURI SUHARTATI ABUN
DD000193 : MITRA SEJATI UD 5426 5427 5428 5429 5430 5431 5432 5433 5434 5435 5436 5437 5438 5439 5440
USMAN WANDI HARJO NAZARUDDIN ASSAY PONIMAN RIVAI SENEN AMIR DALIMA SLAMET SARIMIN ASMINAR LEO SANTOSO BUYUNG GOZALI AMRI TL SA. PURBA
Pekanbaru, 2 Desember 2012 ttd Kepala Cabang Riau I
haan outsourcing akan diprediksi kehilangan Sumber Daya Manusia (SDM) sekitar 30%-50% pada tahun tersebut," tandas Wisnu.(dtf/ria)
BUDY
Layani Nasabah Customer Service Bank Rakyat Indonesia Kantor Cabang Imam Munandar,Pekanbaru sedang melayani nasabahnya, baru-baru ini.
Riau Air Ngutang Rp17 M ke Eks Karyawan PEKANBARU-Maskapai penerbangan PT Riau Air belum membayar pesangon sekitar 300 mantan karyawannya. Jika ditotalkan, utang itu mencapai Rp17 miliar. "Utang itu terdiri dari gaji dan Tunjangan Hari Raya (THR)," kata kuasa hukum ratusan karyawan Riau Air Kapitra Ampera. Karyawan yang terkena PHK, diantaranya adalah pilot, co pilot, pramugari, bagian administrasi, humas hingga pelayan kantor. Sedangkan yang masih aktif di maskapai milik Pemprov Riau hanyalah jajaran direksi dan direktur utama. "Untuk apa mereka menahan hak normatif mantan
karyawan mereka. Padahal dananya sudah ada dari Pemprov Riau. Saya tidak mengerti dengan direksi Riau Air itu, apa maunya mereka," tandasnya kepada okezone, Sabtu (31/12). Dia mengaku, berbagai upaya telah dilakukan eks karyawan pascaterjadinya PHK besar-besaran sejak awal tahun 2011. Sedang Dibahas Sebelumnya, Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau, Wan Syamsir Yus mengatakan Pemprov Riau telah menginstruksikan jajaran Direksi PT Riau Air untuk membayarkan pesangon mantan karyawannya. Untuk percepatan pembayaran pesangon tersebut, saat
ini teknis pembayaran pesangon sedang dikaji oleh tim yang dikoordinir Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Riau. "Kita sudah perintahkan direksi membayarkan pesangon karyawan. Dananya sudah ada dan saat ini teknis pembayarannya masih dikaji tim khusus yang dipimpin Disnaker," ungkap Wan Syamsir, akhir pekan lalu. Menyikapi kegusaran mantan karyawan yang sudah tidak sabar agar pesangon mereka segera dicairkan, Komisaris Utama PT RAL ini minta mantan karyawan tetap bersabar karena Pemprov sudah punya itikad baik untuk segera mencairkannya.(ozc/dis/ria)
Bursa Catat Surat Utang Rp45,23 Triliun JAKARTA-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatatkan jumlah emisi baru obligasi dan sukuk korporasi serta efek beragun Aset (EBA)
PENGUMUMAN PT. JAMSOSTEK (PERSERO) KANTOR CABANG RIAU I
150.000 sampai 200.000 karyawan. "Jumlah tersebut nasibnya akan tanda tanya pada 2013 nanti, dan bagi perusa-
sebesar Rp45,23 triliun dan USD80 juta. Berdasarkan siaran pers yang diterbitkan oleh BEi, Jakarta, Sabtu (31/12), nilai ter-
sebut setara dengan 46 emisi yang ditebitkan oleh 40 emiten. Jumlah emisi baru di tahun 2011 naik 31 persen dari 35 emisi di 2010. kenaikan nilai emisi baru sebsar 18 persen dibanding tahun 2010 yang sebesar Rp39,07 triliun. Lebih Selektif Sementara itu, Benny Adrewijaya, Direktur Asia Valbury Securities kepada Haluan Riau, Jumat (30/12) lalu mengatakan, saat ini pasar modal di seluruh dunia mengalami penurunan indeks yang cukup drastis. Indonesia walaupun mengalami penurunan tetap tidak separah yang dialami sebagian besar negara-negara di Eropa dan Asia lainnya. "Investasi pasar modal tetap merupakan peluang investasi tahun 2012. Selain itu ketika harga saham rendah ini merupakan kesempatan bagi pendatang baru untuk berinvestasi pada pasar saham karena saat ini harganya sedang diskon," kata Benny. Menurutnya, pasar saham Indonesia masih sangat kecil karena belum mencapai 1 persen dari 350 juta penduduk di Indonesia. Hal ini masih memiliki peluang besar sehingga Valbury terus melakukan edukasi ke masyarakat agar masyarakat sadar dan tidak takut berinvestasi di pasar modal. Sedangkan Nico Omer Jancheere, analis dari Valbury Asia Securities menambahkan, dalam melakukan transaksi saham yang dibutuhkan bukan hanya keahlian teknical atau fundamental tapi juga kestabilan emosi. "Teori dari fundamental atau teknikal tidak berarti apa-apa jika tanpa didasari mental yang kuat. 85 persen trading di pasar saham yang melibatkan emosi hanya sekitar 15 persen," kata Nico.(ozc/mg3/ria)
CMYK
3
Bisnis LG Sediakan Upgrade Android Senin, 2 Januari 2012
MAKSIMALKAN PELAYANAN
PEKANBARU-Mulai maraknya penggunaan Android Gingerbread 2.3 di Indonesia membuat sejumlah vendor mulai memasangkan operating system (OS) ini di dalam produk-produk ponsel pintar berprosesor tinggi. DEDET DP Liputan Pekanbaru Namun banyak pula produsen telah lebih awal merilis produk khusus dengan kemampuan
memadai dengan OS Android versi sebelumnya. Untuk itu LG Mobile Pekanbaru akan berupaya meng-upgrade perangkat tersebut, meski telah berada di tangan konsumen. Kepala Teknisi LG Pe-
kanbaru, Hafid Nurshal saat ditemui Haluan Riau, akhir pekan kemarin, menyebutkan saat ini pihaknya siap untuk melayani peningkatan versi OS Android di dalam seri LG Optimus 3D P920 dan P990 yang sebelumnya dipasangkan dengan versi Android Froyo 2.2. Hal ini mengingat telah tersedianya software terbaru tersebut di Kota Bertuah. "Ini bentuk pelayanan kita bagi konsumen, mengingat banyak dari mereka yang menginginkan akses le-
bih cepat dengan android gingerbread 2.3,� ujar Hafid. Hafid mengimbau semua pengguna smartphone LG Optimus P920 dan P990 dengan OS Android Froyo 2.2 di Pekanbaru agar menyempatkan diri meningkatkan versi sistem di ponselnya. Selain diberikan secara cuma-cuma, layanan upgrade ini juga dimaksudkan untuk meningkatkan kenyamanan konsumen. "Prosesnya tak akan lama. Paling hanya butuh waktu satu jam dan akses lebih cepat menggunakan android gingerbread bisa didapatkan,� ungkap dia. Sementara bagi konsumen pengguna jasa service LG yang masih berada dalam masa garansi satu tahun, LG Pekanbaru juga tetap bertekad memberikan pelayanan terbaik. Menurut Hafid, jika proses service perbaikan produk LG melebihi satu hari, maka teknisi dan manajemen akan memberikan jasa pengantaran
barang ke alamat pemilik tanpa tambahan biaya. "Sekali lagi kita bertekad tidak memberatkan konsumen. Untuk mengantisipasi lamanya masa service akibat
ketiadaan spare part, maka perbaikan yang lewat dari satu hari akan kita antarkan langsung ke alamat konsumen,� kata Hafid. Untuk itu, ia minta kon-
PONSEL PINTAR MENDOMINASI
sumen tak perlu khawatir akan lamanya proses perbaikan dan repotnya pengambilan produk. Cukup dengan menghubungi service center di Jalan Riau dan mengantarkan produknya.***
Oke Shop Catat 3 Merek Terlaris PEKANBARUPasar seluler di Kota Pekanbaru setahun terakhir dipenuhi ber-
bagai produk smartphone berbagai merek. Akibatnya pembelian kons u m e n pun lantas didominasi jenis ini. Sementara tiga merek peme-
Rp1,249 juta tersebut merupakan perangkat yang dipasarkan Samsung guna menyentuh segmen masyarakat berpenghasilan sedang dengan mobilitas tinggi. Dengan meng-
DEDET
gunakan Operating System (OS) Android Gingerbread 2.3, banyak fitur unggulan yang dijalankan oleh perangkat ini. "Produk ini dilengkapi fitur tambahan seperti AGPS, skype, document viewer dan multi touch zoom-in & out. Kekuatan prosesornya mencapai 832 MHz dengan 3 inch layar sentuh bersistem QVGA. Sangat cocok untuk kawula muda," kata Rani. Lalu di bagian ke dua diisi tiga jenis produk BlackBerry, seperti Bellagio, Dakota dan juga Apollo. BlackBerry memang tak pernah merasakan pasang surut pasar atas kualitas dan nama besar RIM di Indonesia. Selain itu inovasiinovasi yang dimunculkan pabrikan mampu memenuhi keinginan pasar dunia. Nokia menyusul di peringat ketiga. Uniknya, yang menjadi top sales merek ini adalah seri terbaru Nokia Asha 303. Di bulan pertama pemasarannya, produk yang dibanderol Oke Shop senilai Rp1,485 juta ini telah terjual dalam jumlah yang sangat banyak. "Keberadaan Asha 303 memang di luar dugaan. Banyak kompetitor pada dasarnya berada di kelas itu. Tapi dengan sangat menyakinkan Asha 303 mendominasi pasar di akhir 2011," ujar Rani.(ded)
CMYK
gang ponsel pintar terbanyak muncul sebagai label terlaris. "BlackBerry memang memiliki segmen pasar mereka sendiri. Tapi perpacuan antara Nokia dan Samsung memang sangat unik. Keduanya tampak agresif," ujar Sales Officer Oke Shop, Rani Oktris Trianti saat dijumpai Haluan Riau di Mal Pekanbaru, akhir pekan kemarin. Rani menyebutkan, seri pintar dari Samsung Galaxy Y muncul sebagai produk yang paling banyak diincar konsumen selama semester kedua 2011 lalu. Produk yang dilego
CMYK
CMYK
CMYK
MARKETING Oke Shop sedang melayani konsumen, akhir pekan lalu.
GAGASAN
BISNIS & KEUANGAN Senin, 2 Januari 2012
Akankah Pekanbaru Jadi Berkuah?
Taj u k Januari Penuh Harapan KITA sudah menapak di bulan Januari 2012. Satu harapan yang muncul di Januari 2012 ini adalah harapan yang dilontarkan Bupati Kepulauan Meranti, Irwan Nasir, di hadapan perwakilan massa pendemo Pulau Padang akhir Desember 2011. Didampingi Kapolres Bengkalis Tony Aryadi, Bupati Kepulauan Meranti, Irwan Nasir menegaskan, selambatnya Januari 2012 ini dia akan menemui dan meminta langsung jawaban Menteri Kehutanan terkait tuntutan massa. Namun, ujar Irwan Nasir, dia tidak mau pergi sendirian menemui Menhut. Dia ingin kepergiannya ke Jakarta menghadap Menhut didampingi perwakilan masyarakat Pulau Padang langsung. Dia inginkan, masyarakat yang mendampinginya mendengar langsung jawaban Menhut, dan melihat langsung perjuangan dia mempertanyakan masalah tersebut ke Menhut. "Saya akan bicara secara tegas kepada Menhut, mau mereka apakan Pulau Padang ini. Ayo perwakilan massa ikut saya ketemu Menhut, biar jangan ada dusta diantara kita, tidak ada yang kita tutup-tutupi. Saya akan sampaikan semua ke Menhut. Mau diapakan izin tersebut? Kalau mau dicabut ya silahkan dicabut, kalau mau diteruskan berikan pemahaman bagi seluruh masyarakat. Saya nyatakan Januari 2012 pertemuan dengan Menhut sudah dapat kita lakukan, " ujar bupati di hadapan perwakilan massa pendemo di ruang Kantor Bupati Kepulauan Meranti, Jumat sore (30/12/11). Inilah salah satu harapan yang muncul di penghujung Desember 2011. Massa pun lega. Sementara, mereka bisa menarik nafas panjang. Massa pulang ke rumah masing-masing dengan membawa harapan. Jika malam tiba, mereka pun tidur sambil memeluk harapan. Kasus HTI PT RAPP Pulau Padang merupakan kasus paling menonjol di penghujung 2011. Selain masalah Pulau Padang, musibah banjir juga membuat hati kita tersayat. Di penghujung 2011, banjir di Riau kian meluas. Ratusan bahkan ribuan rumah penduduk terendam banjir. Ratusan hektare kebun sawit dan karet juga terendam banjir. Namun kita masih beruntung, serangan banjir belum merengut korban jiwa. Berdasarkan pengalaman, sebagian besar banjir itu bukan yang pertama melanda daerah-daerah korban banjir tersebut. Bencana lingkungan ini hampir selalu terjadi setiap tahun, khususnya pada musim hujan seperti sekarang. Di tengah kuatnya keyakinan telah terjadi perubahan iklim, termasuk di Indonesia, bencana alam dan lingkungan ini makin meresahkan. Ini dipicu dari kian tingginya intensitas dan makin luasnya wilayah bencana meskipun sering hanya sesaat. Kerapnya terjadi bencana alam sepertinya gagal menanamkan kearifan kepada kita, terutama pemerintah daerah, untuk makin responsif dan matang merencanakan pembangunan berwawasan lingkungan. Banjir di tempat sama mencerminkan hal itu. Tidak terlihat, misalnya, adanya rehabilitasi hutan di hulu sungai, pembangunan talud, penataan Daerah Aliran Sungai (DAS), atau penguatan sistem deteksi dini bencana. Kini kita sudah menapak Januari 2012. Jika merujuk ramalan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), curah hujan di Januari 2012 ini mulai menipis. Seiring itu kita berharap, bencana banjir pun menghilang. Di sisi lain, janji Bupati Kepulauan Meranti tinggal hitungan pekan dan hari untuk direalisasikan. Harapan masyarakat, khususnya rakyat Pulau Padang tentulah sangat besar. Januari ini adalah Januari penuh harapan. Semoga. ***
Pokok Pikiran Kepentingan Asing KONFLIK agraria di Pulau Padang sudah ditunggangi kepentingan internasional. Lambatnya respon pemerintah dalam penyelesaian persoalan itu disebabkan adanya tekanan kepentingan asing. Siapa pun tahu di belakang PT RAPP. Modal asing atau tepatnya Malaysia ada di belakang itu. Dalam konflik ini, masyarakat akan selalu berada di pihak Indra J Piliang yang tertindas. Daya tawar politik masyarakat Peneliti CSIS berada di bawah, kendati telah melakukan tekanantekanan politik seperti demo jahit mulut dan lainnya. Untuk mengatasi konflik itu, memang tergantung kemauan politik pemerintah pusat dan pihak yang terkait di dalamnya. Seperti, Pemkab Meranti, Pemprov Riau, dan PT RAPP. Pemerintah mesti segera melakukan moratorium izin HTI PT RAPP di Pulau Padang. Selanjutnya melaksanakan evaluasi. Kasihan masyarakat. Mereka sudah menjadi korban dan sekarang melakukan aksi jahit mulut yang merugikan diri sendiri.
Pojok Haluan - Konflik AS vs Iran memanas, harga Pertamax bisa Rp15.000/liter. + Jelas tak sanggup segitu do.. - Perintah Kapolda Riau diabaikan, 5 polres tak sidik korupsi. + Banyak pembangkang rupenye..
S
ALAH satu persoalan yang akut mendera Kota Pekanbaru adalah banjir. Di beberapa wilayah di Pekanbaru, banjir merupakan hal yang lumrah nan wajar. Karena, hampir setiap tahunnya mengalami banjir. Ironisnya, titik rawan banjir makin bertambah seolah-olah tak ada sentuhan sedikit pun dari pemerintah terkait masalah ini. Keadaan ini cukup parah di saat hujan mengguyur Kota Bertuah ini, maka sebagian besar wilayah terendam banjir. Apalagi, di saat Riau memasuki musim penghujan dari bulan Oktober. Hal ini yang pernah disampaikan Badan Meteorolgi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui Agustiar, Oktober 2011. "Wilayah-wilayah yang berpotensi banjir harus berhati-hati dan secepatnya melakukan antisipasi, karena hujan lebat kapan pun bisa terjadi." Tidak itu saja, rasanya masih hangat apa yang terjadi di tengah-tengah kita, pada Oktober lalu. Wilayah Arengka banjir karena diguyur hujan selama satu jam. Itu mengakibatkan Pasar Pagi Arengka becek dan digenangi air. Sehingga, masyarakat dan para pedagang yang ingin melakukan transaksi rela basah-basahan di lokasi genangan. Parahnya lagi, drainase yang dibuat hanya sekadar drainase yang menyalurkan curah air hujan yang tidak mampu ditampung drainnase tersebut. Ketika hujan telah selesai, banyak sampah-sampah yang terjebak di drainase tersebut. Anehnya lagi, bisa setiap tahun Kota Pekanbaru mendapat Piala Adipura. Begitu juga sepanjang Jalan HR Soebrantas, Panam, yang mengalami banjir jika hujan turun, sehingga lalu lintas terkendala. 2 Penyebab Bila kita melihat dengan seksama, ada dua hal penyebab banjir. Sebenarnya, banjir merupakan peristiwa yang alami pada daerah dataran banjir, Karena dataran banjir terbentuk akibat dari peristiwa banjir. Dataran banjir merupakan derah yang terbentuk akibat dari sedimentasi (pengendapan) banjir. Saat banjir terjadi, tidak hanya air yang dibawa, tapi juga tanah-tanah yang berasal dari hilir aliran sungai. Dataran banjir biasanya ter-
Kirimkan tanggapan, kritikan, pendapat atau pengaduan Anda tentang berbagai hal melalui surat ke Haluan Riau, Jalan Tuanku Tambusai 7 Pekanbaru, atau SMS ke 0761-4888333, atau e-mail ke rmnpku@gmail.com.
Mengapa Kerusuhan Tetap Marak? HAMPIR saban hari kita disaksikan di televisi atau dapat dibaca di media cetak bahwa kerusuhan sangat mudah terjadi di berbagai tempat di negeri ini. Pemicunya mulai dari yang bernuansa politik seperti soal pemilihan kepada daerah, hingga masalah penyerobotan tanah rakyat oleh persahaan dibantu aparat pemerintah. Mengapa di negeri ini mudah terjadi kerusuhan? Padahal, masyarakat Indonesia dikenal ramahtamah dan menjunjung tinggi kebersamaan. Saya jadi penasaran. Masalah-
nya, rasa kebersamaan sebenarnya tetap melingkupi warga masyarakat bangsa ini, terutama di pedesaan. Begitupun secara tradisional, di hampir semua etnis, ada suatu mekanisme pemilihan pimpinan sehingga sangat jarang terjadi kerusuhan. Sayang sekali, pemilihan pemimpin masyarakat sering diikuti dengan aksi kerusuhan. Kerusuhan biasanya dipicu sengketa lahan. Juga, seringkali terjadi pemaksaan dan perkosaan terhadap hak rakyat. Perusahaan yang bermodal kuat menggunakan kekuatan negara
untuk menggusur rakyat dari tanah tempat tinggal dan tempat mencari nafkah. Rakyat selalu tidak berdaya, akhirnya terpaksa melepas haknya. Mengapa mekanisme kebersamaan itu tidak digunakan dalam menyelesaikan sengketa? Sekarang ini, saya prihatin dan sedih melihat anak bangsa tidak dihargai hak-haknya. Siapa yang akan menjadi pelindung rakyat jika semua memanfaatkan kekuatan untuk mencapai tujuannya?
Bagian 134
DOSA saya terlalu besar terhadap kepada diri Saudara. Kuncup pengharapan Saudara yang mulai akan mekar, saya patahkan, saya rebut Hayati dari tangan Saudara, padahal saya tahu bketika itu bahwa saudara sangat cinta akan dia, dan dia pun mengharap akan bersuamikan Saudara. Saya pengaruhi keluarganya dengan uang, denagn turunan. Saya hinakan Saudara di hadapan mereka. Saya tidak insaf
bahwasanya panas akan berganti juga dengan hujan, bahwasannya kehidupan ini adalah laksana roda pedati, turun naik silih berganti. Saya tidak insaf bahwa kelak saya akan mengemis kepada orang yang pernah saya hinakan. Memang setelah saya kawin dengan Hayati, saya berbesar hati beberapa bulan lamanya, lantaran cita-cita saya telah sampai: kembang mekar dari Batipuh telah saya petik. Tetapi
RIAU MANDIRI H. Basrizal Koto H. Dheni Kurnia Sofialdi Asriel Chaniago Muhardi Yance M.Moralis, Asril Darma, Budy Satria Koordinator Liputan : Doni Rahim Koordinator Edisi Minggu : Siswandi Syofyan Manajer Pracetak/TI : Budhy Prasetyo
Pemimpin Umum WPU/Penanggungjawab/Pemimpin Redaksi WPU Bidang Bisnis/Pemimpin Perusahaan Wakil Pemimpin Redaksi Wakil Pemimpin Perusahaan Redaktur Pelaksana
: : : : : :
Oleh: Mentari Daulay bentuk di daerah pertemuanpertemuan sungai. Faktor kedua adalah perubahan. Pertama, perubahan lingkungan, yang mana di dalamnya ada perubahan iklim, perubahan geomor-
pembangunan megah tanpa menyeimbangkannya dengan alam. Memang, suatu kota bahkan suatu negara dikatakan cukup sukses jika pembangunannya berjalan dengan
saat hujan turun. Tidak hanya mengantisipasi datangnya banjir dengan menggali beberapa anak sungai dan membersihkan saluran air ketika hujan mulai turun, seperti sering dilakukan Dinas Pe-
fologi, perubahan geologi dan perubahan tata ruang, perubahan lingkungan. itu adalah perubahan dari masyarakat itu sendiri. Hujan merupakan faktor utama penyebab banjir, yang mana perubahan iklim menyebabkan pola hujan berubah dan karena sistem drainase Kota Pekanbaru buruk, akibatnya saluran-saluran yang dibuat tidak tahan untuk menampung aliran permukaan dan tanah-tanah akan mengalami penjenuhan. Selain itu, hutan juga merupakan bentuk vegeetasi yang memegang peranan penting dalam suatu daerah aliran sungai. Hal ini disebabkan vegetasi hutan dapat memperbaiki atau mempertahankan kualitas maupun kuantitas air sungai. Tapi, seperti yang kita ketahui, kondisi hutan di Riau sekarang sangat memprihatinkan. Selain itu, sistem tata letak Kota Pekanbaru buruk, karena banyak melakukan
baik. Namun, sepertinya pembangunan di Pekanbaru hanya berorientasi pada fisik saja, materi. Bayangkan saja, bagaimana peresapan air yang dibutuhkan jika tanaman di Pekanbaru sudah diganti dengan bangunan-bangunan? Hal ini juga akan berakibat buruk jika musim kemarau datang. Pastinya, pekanbaru akan mengalami kekeringan. Tidak itu saja, semua orang sudah tahu bahwa jenis tanah yang ada di Riau adalah gambut. Sudah bisa ditebak bagaimana daya serapnya terhadap air, dan apa yang akan terjadi jika hutan tidak ada lagi. Drainase Seharusnya, Pemerintahan Kota Pekanbaru tidak hanya membangun drainase yang yang tidak efektif dalam artian tidak memikirkan apakah drainase-drainase yang dibangun tersebut dapat menampung volume air di
kerjaan Umum Kota Pekanbaru. Atau, tidak hanya membuat posko-posko penanggulangan bencana banjir oleh Badan Kesejahteraan Sosial (BKS) Riau. Tapi, seharusnya Pemko terjun langsung ke tempat yang sering rawan banjir, terutama di jalan-jalan protokol atau jalan utama, agar dapat langsung melihat apa sebenarnya terjadi. Jadi, memang sistem drainase yang efektif dan efisien sangat dibutuhkan dalam menangani masalah ini. Seharusnya Pemko benar-benar mempertimbangkan pembuatannya, karena setiap lokasi khususnya di Pekanbaru memiliki medan yang berbeda. Jangan membuat tanggul yang teralu tinggi dari badan jalan. Karena, seperti kita ketahui, air selalu menuju tempat yang rendah. Jadi, jangan heran terkadang tanggul-tanggul yang dibuat Pemko kosong-melompong. Selain itu, juga sangat di-
butuhkan perhatian masyarakat. Karena, penyebab lainnya adalah masalah sampah. Membuang sampah bukan pada tempatnya akan mengakibatkan air bingung mencari tempatnya, sehingga jika hujan turun jangan heran banjir datang melanda. Pihak swasta pun, terutama yang bidang kerjanya berhubungan dengan hutan, jangan asal cabut dan tebang. Lihatlah dampak yang diperbuat. Perusahaan memperkaya diri sendiri, namun sangatsangat merugikan bangsa. Nyata Tentunya, sangat dibutuhkan tindakan nyata, bukan sekedar perhatian dari Pemerintahan Kota. Aneh saja, jika begini terus mungkinkah Kota Pekanbaru akan tenggelam karena setiap tahunnya jalan-jalan yang ada rusak akibat banjir. Sangat disayangkan dana yang dikeluarkan pemerintah untuk perbaikan jalan yang rusak akibat banjir, yang berjumlah sekitar Rp2,1 miliar. Hal ini pastinya akan bertambah parah lagi jika masyarakat maupun pihak swasta tidak ingin bekerja sama. Apalagi, menurut Marzuki, staf Analisa Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru, curah hujan pada bulan Desember sangat tinggi. Desember adalah waktu puncak musim penghujan. Kala itu, diperkirakan akan terjadi luapan air sungai yang berpotensi menggenangi pemukiman warga yang ada di daerah aliran sungai. Dari fenomena-fenoma di atas, dapat disimpulkan bahwa setiap musim hujan Kota Pekanbaru akan mengalami banjir. Faktor lain yang menyebabkannya adalah ketiga elemen pembangunan, masyarakat, pemerintah dan pihak swasta tidak bekerja sama. Khususnya masyarakat, kurang menyadari pentingnya membuang sampah pada tempatnya. Pihak swasta secara gila-gilaan melakukan penggundulan hutan, bahkan pemerintah yang kurang tanggap. Menurut saya, sebaiknya ketiga elemen pembangunan yakni pemerintah, swasta dan masyarakat, membangun komunikasi sejajar. Sehingga, terciptalah sukses pembangunan yang diimpikan oleh ketiganya. *** Mahasiswa Ilmu Komunikasi, FISIP, UR
B eranda
S urat Pembaca
TERBIT SEJAK 1 AGUSTUS 2000
4
Soleh Rahmat Duri, Bengkalis
Mau dibawa Kemana Tahun 2012 EUFORIA pergantian tahun 2011 ke 2012 sudah berlalu. Hampir semua warga khusunya di Kota Pekanbaru merasakan gemerlapnya perayaan pergantian tahun baru tersebut. Di jalan-jalan dalam kota kendaraan memadati jalan hingga kemacetan tak terhindar, di tempat hiburan maupun alun-alun kota warga pun berdesak-desakan dengan hiburan yang disajikan. Kerumunan warga tak lepas dari meniup terompet serta menembakkan petasan ke udara. Beberapa saat setelah detik-detik tahun baru berlalu, aktifitas penyambutan ta-
hun barupun berakhir dan keseokan harinya aktifitas berjalan seperti biasa tanpa adanya perubahan yang berarti dari perayaan semalam. Dengan kata lain, perayaan pergantian tahun tidak mengubah apa-apa dalam kehidupan. Mungkin yang perlu menjadi renungan bagi kita bersama, mau dibawa kemana tahun 2012 ini. Masih banyak pekerjaan rumah (PR) yang harus kita benahi kedepannya. Pergantian tahun bisa kita sikapi dengan melihat kebelakang lagi, dimana kekurangan, ketertinggalan
bahkan kegagalan yang perlu dibenahi kembali kedepan. Bukankah kita tidak mau terperosok ke lubang yang sama, bukankah target di tahun 2011 tidak tercapai bagi kita, bukankah janji kita ada yang belum terpenuhi di tahun 2011 dan lain sebagainya. oleh karena itu, tahun 2011 lalu perlu menjadi cerminan bagi kita semua untuk berbuat lebih baik di tahun 2012 ini. Dalam kamus orang bijak, tidak ada kata terlambat untuk berbuat. Oleh karena itu, mari dengan semangat kita memulai. Semangat...semangat..***
kemudian pergaulan kami nyata tak sesuai, sebab dia seorang perempuan yang tinggi budi, padahal saya seorang yang rendah. Sangka saya tidak akan sampai nyata balasan Tuhan ke atas diri saya. Saya telah jatuh terlalu dalam ke lurah perjudian, tiba-tiba bertemu saya di Kota Surabaya yang seramai itu dengan orang yang telah pernah saya kecewakan hatinya, saya hinakan, saya pandang rendah. Bertemu oleh
saya dalam keadaan yang tidak saya sangka-sangka. Telah naik gengsi dan derajatnya, padahal saya jatuh ke bawah. Saya harus menelan kepahitan malu, kepahitan pembalasan Ilahi yang begitu terang dan nyata. Sekarang saya telah insaf akan keadaan itu. Sekarang saya sudah menetapkan hukuman atas diri orang yang bersalah sekian besar. Saya mesti mencabut jiwanya,
supaya dia lekas tersingkir. Maka sebelum itu, dengan surat ini saya berkata terus terang, bahwa Hayati saya kembalikan ke tangan Saudara, dia saya lepaskan, tidak dalam ikatan saya lagi. Saya merasa hanya inilah sedikit pembalas budi kepada tuan-tuan keduanya dari saya yang hina. Saya kembalikan Hayati ke tangan Saudara, karena memang Saudaralah yang lebih berhak atas dirinya. Hampir dua tahun kami
Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, H. Dheni Kurnia, H. Ahmad Zulkani, H. Edhy Zahar Koto, Sofialdi, H. Hasril Chaniago, H. Desfandri Majid. Ombudsman: H. Edhy Zahar Koto SH, Alhendri Tanjung, SH. Sekretaris Redaksi: Renny Rahayu. Redaktur: Tedi Boy, Erina Djohar, Elpi Alkhairi, Ajiz Nurjaman, Ahmad Imsak, Amril, Novita, Dina Febriastuti, Bastian, Imelda Vinolia, Nursyamsi, Erma Sri Melyati, Arlen Ara Guci. Rudi Efendi, Hendra Saputra, Perdana Putra. Staf Redaksi: Mardisna, Dara Fitria, Edhar Darlis, Edwar Pasaribu, Jhoni Hasben, Khairullah, Nurmadi, Aprinaldi, Dedi Iskamto, Rudi Yanto, Gangsar Supriadi, Dedet Pratama. Fotografer Fotografer: Anom Sumantri, Azwar. Grafis Grafis: Taufik Hidayat, Hendri D. Perwakilan Daerah: Inhil: Satria Donald (Plt. Kepala), Irwandi. Kuansing: Ultra Sandi (Plt. Kepala), Robi Susanto. Dumai: Abdul Razak (Plt. Kepala), Nurdianto Dachi Inhu: Eka Buana Putra (Plt. Kepala), Efril Reza. Kampar: Akhir Yani (Plt. Kepala), Khairuddin Domo, Herman Jhoni. Rokan Hulu: Yusrizal (Plt. Kepala), Agustian. Rokan Hilir: Jhoni Saputra (Plt. Kepala), Wahyu. Bengkalis: Usman Malik (Plt. Kepala), Susiyanti. Siak: Ali Masruri (Plt. Kepala), M. Jailani. Pelalawan: Supendi (Plt. Kepala), Suhemri Hasan. Meranti: Johanes Sinaga (Plt. Kepala).. Kepri: Apsek Apriady. Jakarta: Syafruddin AL (Kepala Perwakilan), Syafril Amir. Jambi: Dimas Agus Pelaz. Bandung: Djamalis Djamin (Kepala Perwakilan). Jaringan HMG di Luar Negeri: H a r i m u r t i D i k a U t a m a (Los Angeles, USA) Australia), Dirman Haji USA), Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia) Malaysia). Website,Pusdok/Litbang: Ivan Ihromi , Sukirman. Alamat Redaksi: Gedung Riau Mustafa, Eko Hero (Kuala Lumpur, Malaysia) Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282. Telp. (0761) 572168 (hunting), Fax (0761) 572168.
Redaksi menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi. Wartawan Haluan Riau tidak dibenarkan meminta apa pun dari nara sumber dan selalu dibekali kartu pers
AHMAD IMSAK (Wartawan Haluan Riau) bergaul, ternyata pergaulan kami tidak cocok, karena dia saya dapat dengan jalan tipuan, meskipun berkulit nikah kawin. Akan lebih beruntung Saudara mendapat dia, sebab dia seorang perempuan yang amat tinggi budinya. Dan dia pun akan lebih puas beroleh suami yang cocok dengan aliran jiwanya. Adapun saya sendri telah menetapkan vonis atas diri saya.
Bersambung
Manajer Sirkulasi: Prismar Joni. Manajer Iklan Kota : Jefri Zein. Manajer Iklan Luar Kota: Muhardi Yance. Plt Kabag HRD/Umum: Uncok Beno, Andri Suryaningsih. Keuangan: Netu Okta Fera, Sri Esti Arora. Iklan & Sirkulasi: Telp (0761) 7051960, 572168, Fax: (0761) 572168. Kantor Haluan Media Group Jakarta Jakarta:: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. Telp elp. (021) 31614723161056. Faks. (021) 3153878 dan 3915790. I klan Halaman I (Pertama) Full Colour Rp.40.000,-/mm kolom Spot Colour Rp.30.000,-/mm kolom Black White (BW) Rp.15.000,-/mm kolom
Iklan Halaman Dalam Full Colour Rp.25.000,-/mm klm Spot Colour Rp.15.000,-/mm klm Black White Rp.10.000,-/mm klm Sosial Rp.5.000,-/mm klm Kolom Rp.150.000/terbit
Penerbit: PT Inti Kharisma Mandiri Riau - Terdaftar sebagai anggota Serikat Penerbit Surat Kabar (SPS) dengan No. 308/2002/06/A/2002. Direktur Percetakan: H. Dheni Kurnia, Manajer Percetakan: Irman S. Rianto. Dicetak oleh PT IKMR Pekanbaru Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan.
HUKUM & KRIMINAL
Senin, 2 Januari 2012
5
Lintas SELAMA TAHUN 2011
Lakalantas di Riau Telan 848 Korban Jiwa PEKANBARU - Kapolda Riau Brigjen Pol Suedi Husein mengatakan, selama tahun 2011 jumlah kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) yang terjadi di Riau mencapai 1.869 kasus. Dengan jumlah korban tewas 848 orang, luka berat 1483 orang, dan luka ringan 1.713 orang. Akibat lakalantas tersebut, imbuh Brigjen Pol Suedi Husein, terjadi kerugian materil sebesar Rp11,3 miliar."Kecelakaan mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya (2010, red). Semuanya naik, jumlah yang tewas naik, luka ringan juga naik," kata Kapolda Riau kepada wartawan, Sabtu (31/12) kemarin malam. Akan tetapi, Kapolda Riau tidak merinci berapa persen kenaikan lakalantas pada tahun 2011 tersebut. Dari waktu kejadian, kata Brigjen Pol Suedi Husein, lakalantas di propinsi Riau terjadi pada pukul 12.00 Wib hingga 16.00 Wib, pukul 17.00 Wib-21.00 Wib dan pada pukul 09.00 Wib-11.00 Wib. Setelah menyampaikan data lakalantas tersebut, Kapolda Riau mengatakan harapannya pada tahun 2012 agar jumlah lakalantas di propinsi Riau terus menurun. Hal itu tentunya dengan meningkatkan kesadaran para pengguna jalan atau masyarakat agar mentaati rambu-rambu lalu lintas di jalan. (war)
ANOM
KAPOLDA Riau Brigjen Pol Suedi Husein (tengah) saat memberikan keterangan kepada wartawan terkait kinerja Polda Riau di tahun 2011, Sabtu (31/12) malam.
Sepuluh AnggotaPoldaRiauDipecat PEKANBARU-Kapolda Riau Brigjen Pol Suedi Husein mengatakan, selama tahun 2011, Polda Riau memberhentikan sebanyak sepuluh anggota di jajarannya. Mereka diberhentikan secara tidak hormat karena terbukti telah melakukan berbagai pelanggaran. Jumlah anggota Polda Riau yang diberhentikan tersebut, kata Brigjen Pol Suedi Husein, mengalami penurunan jika dibandingkan pada tahun sebelumnya (2010, red). Tahun 2010, Polda Riau memberhentikan sebanyak 12 anggotanya. "Jumlah anggota kita yang kita PTDH mengalami penurunan, jika dibandingkan tahun sebelumnya," kata Brigjen Pol Suedi Husein kepada wartawan, Sabtu (31/12) kemarin malam.
Selama di tahun 2011 ini, lanjut Kapolda, jumlah pelanggaran disiplin yang dilakukan personel Polda dan jajaran sebanyak 472 orang. Pelanggaran yang dilakukan terdiri dari, pelanggaran pidana seperti, narkoba sebanyak 18 orang, pemerasan 5 orang, penadahan curanmor 3 orang, cabul sebanyak 3 orang, penganiayaan sebanyak 2 orang, illog sebanyak 1 orang dan yang lainnya, sehingga total anggota Polda Riau dan jajaran yang mela-
EDWAR PASARIBU Liputan Pekanbaru kukan tindakpidana sebanyak 40 orang, sedangkan pada tahun sebelumnya (2010, red) sebanyak 27 orang, pelanggaran kode etik yang dilakukan personil Polda Riau pada tahun 2011 sebanyak 25 orang, sedangkan pada tahun 2010 lalu sebanyak 20 orang. Artinya, imbuh Brigjen Pol Suedi Husein, telah terjadi peningkatan pelanggaran kode etik yang dilakukan para personel Polri pada tahun 2011. Pelanggaran yang dilakukan berdasarkan kepangkatan, ucap Kapolda yaitu, perwiran menengah (Pamen) sebanyak 9 orang tahun 2011, sedangkan pada tahun sebelumnya sebanyak 12 orang. Untuk perwira Ins-
JELANG PERGANTIAN TAHUN
Satu Korban Tewas Lakalantas AZWAR Siaga Seorang anggota Satlantas Polresta Pekanbaru bersiaga untuk mengamankan lalu lintas yang padat pada malam pergantian tahun 2011 ke 2012 di Jalan Sudirman,Pekanbaru, Sabtu (31/12) malam.
PEKANBARU-Setiap malam Tahun Baru pasti ada saja pengendara kerap ugalugalan di jalan, dan terkadang dapat menimbulkan kecelakaan yang menyebabkan jatuhnya korban jiwa. Hal inilah yang menimpa Hariyono (56). Malam itu, warga asal Jawa Timur ini tewas seketika saat truk yang dikendarainya menabrak truk lainnya ketika melintasi Jalan Muara Fajar,
Rumbai, Sabtu (31/12) pukul 20.15 WIB malam. Akibatnya korban langsung tewas di tempat kejadian, sementara supir truk lainnya hanya mengalami luka ringan. Informasi yang diperoleh dari RSUD Arifin Ahmad, korban tiba di Instalasi Penulasaran Jenazah sekitar pukul 20.45 WIB setelah diantarkan salah satu anggota Lakalantas. Kepala Penulasaran Jenazah RSUD Arifin Ahmad, dr Erwin Taslim melalui staf Sulaiman saat dikonfirmasi Haluan Riau, Minggu (1/1) mengatakan, korban sudah divisum, namun belum ada pihak keluarganya yang menjemput. "Tadi malam kita menerima satu orang korban tewas kecelakaan lalu lintas. Korban juga sudah kita visum, dan dari hasil visum yang dilakukan, korban tewas akibat mengalami patah tulang di bagian dada serta bagian belakang kaki korban
sebelah kanan terkelupas. Kepala korban juga terus menerus mengeluarkan darah segar. Sampai sekarang belum ada pihak keluarga yang menjemputnya, dan jenazah korban masih kita titipkan di ruangan Istalasi Penulasaran Jenazah," ujarnya. Sementara, Kanit Laka AKP Gea melalui anggota lakalantas Brigadir Ali Amin Siregar kepada Haluan Riau mengatakan, peristiwa naas tersebut terjadi di Jalan Muara Fajar Kecamatan Rumbai. "Kecelakaannya terjadi malam hari di Muara Fajar, saat itu korban yang mengendarai truknya menabrak truk lain yang sedang melintas. Kita belum tahu pasti penyebab kecelakaannya. Saat ini barang bukti dua truk yang dikendarai korban dan supir yang satunya sudah diamankan di Mapolsekta Rumbai," tutup Ali. (mg6)
pektur Dua (Ipda), Inspektur Satu (Iptu), Ajun Komisaris Polisi (AKP) yang melakukan pelanggaran pada tahun 2010 sebanyak 15 orang, sedangkan tahun 2011 sebanyak 23 orang. Pangkat Bintara yang melakukan pelanggaran sebanyak 379 orang pada tahun 2011, sedangkan pada tahun 2010 lalu sebanyak 135 orang. Dan untuk pegawai negeri sipil (PNS) yang bekerja di
Polda Riau pada tahun 2011 tidak ada, sedangkan pada tahun 2010 lalu ada 1 orang. "Paling banyak bermasalah yaitu, pelanggaran terhadap kode etik," ucap Kapolda Riau yang didampingi Wakapolda Riau Kombes Pol Gatot Subiaktoro, Direktur Reserse Kriminal Umum Kombes Pol Diat Chardi dan Direktur Reserse Kriminal Khusus Kombes Pol Kennedy.***
TERKAIT KADES PANGKALAN JAMBI
Inspektorat Minta Keterangan Korban BENGKALIS-Inspektorat Kabupaten Bengkalis telah melakukan pemanggilan terhadap korban RM, warga Desa Lubuk Garam, Kecamatan Siak Kecil guna dimintai keterangan terkait dilaporkannya Kepala Desa Pangkalan Jambi, Zf, yang diduga telah melakukan penipuan dan menghamili mantan pacarnya itu. "Benar, kita baru-baru ini telah meminta keterangan dari RM dan orangtuanya terkait dilaporkannya Kepala Desa Pangkalan ke Bupati Bengkalis di kantor Camat Bukitbatu. Dalam laporannya RM mengaku telah dihamili dan ditipu oleh Kades pangkalan Jambi," ujar Inspektur Pembantu II, Hendrik, dihubungi, Minggu (1/1). Dipaparkan Hendrik, keterangan yang diambil dari RM beserta keluarganya untuk mengumpulkan bukti-bukti dari pihak terlapor. Sedangkan pemanggilan Kades dijadwalkan Selasa (3/1). "Kita telah jadwalkan pemanggilan Kades pada Selasa untuk dimintai keterangan. Jika memang terbukti, tentu akan ada sanksinya sesuai aturan yang belakus," tegas Hendrik. Paman RM, Abdul Aziz, ketika dikonfirmasi membenarkan kalau ponakannya dan keluarga telah dipanggil oleh Inspektorat di Kantor Camat Bukitbatu untuk dimintai keterangan. Ia berharap kepada Inspektorat dalam menindaklanjuti kasus tersebut harus bersikap tegas, walaupun dalam kasus ini baru azas praduga tidak bersalah. "Saya, RM dan orangtuanya memang telah dipanggil oleh Inspektorat Bengkalis di Kantor Camat Bukitbatu. Dalam pemeriksaan tersebut kita telah memberikan keterangan sesuai laporan yang kita masukan ke Bupati Bengkalis terkait Kades Pangkalan Jambi," ujar Aziz. Ditambahkannya, pihak keluarga berharap Inspektorat memberikan hukuman kepada Kades Pangkalan Jambi atas perbuatan yang telah ia perbuat baik terhadap RM maupun keluarganya. “Pihak keluarga juga meminta kepada Kades bertanggung jawab sebagai ayah terhadap janin yang dikandung RM karena pihak keluarga merasa telah dihina atas komentar yang bersangkutan mengatakan RM perempuan yang sedang stress dan sering dibawa oleh supir travel," tegasnya. (man)
Kades Ditembak Orang tak Dikenal PASIRPANGARAIANTahyin (49), Kepala desa Rimba Jaya, Kecamatan Pa-
garantapah Darussalam, Kabupaten Rokan Hulu, ditembak Orang Tak Dike-
nal (OTK), Jumat (30/12/11) sore. Akibat peristiwa tersebut, saat ini korban masih
Innalillahi wainnaillahi roji’un Keluarga Besar
DPD PAN KABUPATEN PELALAWAN Mengucapkan Turut Berduka Cita Atas Berpulang ke Rahmatullah
BAPAK H. GAZALI, BA (Tutup Usia 76 Tahun) Orang tua H. Herman Gazali, SE, MBA (Sekertaris DPW PAN Prov. Riau) Jumat, 30 Desember 2011 Pukul 02.00 WIB di RS Santa Maria Pekanbaru Semoga segala kesalahan dan kekhilafan Almarhum mendapat ampunan dari Allah SWT dan semua amal perbuatan yang dilakukan memposisikan Almarhum mendapat tempat yang layak disisinya Amin.
Tertanda NAZARUDDIN AR NAZH
M. ROZULI
ABDUL KOHAR
KETUA
SEKERTARIS
BENDAHARA
dirawat di rumah sakit. Kepala Polisi Resort Rohul AKBP Yudi Kurniawan, Jumat, mengungkapkan, peristiwa itu terjadi sekitar pukul 17.30 WIB, tepatnya di Jalan areal Perkebunan Afdeiling VIII PTPN V Sei Rokan Pagarantapah Darussalam. Tahyin, Kades yang baru dilantik, saat itu sendirian berniat pulang ke rumahnya di RT 05 RW 02 Desa Rimba Jaya, mengendarai mobil Opel Blazer silver nomor Polisi BM 1262 MA miliknya. Tidak diketahui maksud, dua Orang Tak Dikenal (OTK) mengendarai Yamaha RX King tanpa nomor Polisi menghadangnya. “Di jalan perkebunan itu, pelaku mendahului mobil korban dan menghadangnya. Tanpa banyak tanya, seorang pelaku mendatanginya dari kaca sebelah kanan langsung melapaskan tembakan dari senjata api genggam (pistol) ke arah korban,” ungkapnya, Sabtu (31/12/11). (rtc)
6
Senin, 2 Januari 2012
MUKHNIARTI memberikan kata sambutan.
HJ MUKHNIARTI dan anggota IWMR foto bersama masyarakat dan tokoh masyarakat.
ANGGOTA IWMR foto bersama Bupati Kampar, H Jefry Noer dan tokoh masyarakat.
K
ROMBONGAN IWMR berfoto bersama sebelum berangkat untuk memberikan bantuan kepada masyarakat Kampung Petas, Dusun III, Teratak Buluh, Kampar.
MUKHNIARTI dan beberapa orang anggota IWMR berkunjung ke kerambah ikan binaan Bupati Kampar Jefry Noer di Kubang.
epedulian dan keprihatinan terhadap sesama telah mendorong Ikatan Wanita Minang Riau (IWMR) Provinsi Riau untuk mengunjungi Desa Taratak Buluh, Kampung Petas, Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar yang dilanda banjir beberapa waktu lalu, Minggu (1/1). Kunjungan Ketua IWMR, Hj Mukhniarti Basko dan rombongan yang didampingi
Bupati Kampar H Jefry Noer dan Ketua Tim PKK Kampar, Hj Eva Juliana tersebut sekaligus menyerahkan bantuan bahan makanan dan diskusi bersama masyarakat. "Pada dasarnya alokasi dana pembangunan masyarakat Kampar sebesar Rp16 miliar sudah cukup besar. Ironisnya kehidupan kita di sini masih seperti itu juga. Tapi ke depannya kita akan terus mengembangkan
KETUA IWMR Provinsi Riau, Hj Mukhniarti Basko memberikan bantuan secara simbolis kepada Kepala Desa Kampung Petas, Dusun III Teratak Buluh, Kabupaten Kampar.
perekonomian daerah, terutama di Kampung Petas,� ungkap Jefry di Masjid Raya, Kampung Petas. Sementara itu, Ketua IWMR, Hj Mukhniarti menyambut baik niat dan gagasan pembangunan yang disampaikan Jefry Noer. Bagi Mukhniarti yang juga menjabat sebagai anggota DPRD Provinsi Riau tersebut, kondisi kemiskinan dan pengangguran di Kampar maupun di seluruh
wilayah Riau mesti diselesaikan dengan solusi yang berorientasi kepada peningkatan kesejahteraan. "Gagasan dan program itu patut kita apresiasi sebesarbesarnya. Itu ide yang sangat bagus, makanya IWMR juga akan ikut mendukung misi pembangunan ekonomi di Kampar,� ungkap Mukhniarti.*** FOTO DAN TEKS: AZWAR & DEDET DP
MUKHNIARTI bersama anggota IWMR dan Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kampar.
7
SAMBUNGAN
Senin, 2 Januari 2012
Malam...
ANT
Dzikir Pergantian Tahun Kaum muslim memanjatkan doa saat dzikir nasional di malam pergantian tahun di Masjid At Tin, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, Sabtu malam (31/12). Sebagian warga ibukota mengisi malam pergantian tahun 2011 ke 2012 dengan kegiatan ibadah di masjid.
Harga... KISARAN harga Rp15.000/ liter," kata Kurtubi. Menurut Direktur Center For Petroleum and Energy Economics Studies ini, tidak hanya harga BBM Non Subsidi saja yang akan jauh melonjak, tetapi BBM bersubsidi pun akan meningkat pula, dari hitung-hitungan Kurtubi, pemerintah akan mensubsidi BBM sebesar Rp200 triliun. "Semuanya akan terdampak besar terhadap isu politik yang merembet keharga minyak dunia. Apalagi isuisu seperti ini sangat mudah dijadikan dasar untuk menaikan harga minyak mentah dunia, demi keuntungan beberapa pihak semata khususnya negara-negara penghasil sekaligus produsen minyak," ungkap Kurtubi. Tetapi, walau harga BBM non Subsidi naik dan subsidi BBM membengkak, ada juga sisi keuntungannya dari melonjaknya harga minyak dunia yakni tingginya penerimaan negara dari sektor Minyak dan Gas (Migas).
"Kalau minyak dunia naik, negara ada juga diuntungkan, yakni penerimaan dari sektor Migas akan meningkat. Tetapi sayangnya produksi minyak Indonesia saat ini sedang anjlok," tukasnya Kurtubi mengatakan konflik geopilitik antara kedua negara tersebut sangat menentukan ekonomi Indonesia, hal ini terkait arah konflik antara Amerika, Israel dan Eropa versus Iran. "Iran bukan negara yang mudah ditaklukkan, pasti negara tersebut akan melawan jika diberi sanksi, salah satunya memblokir Selat Hormuz dimana 20% konsumsi minyak mentah dunia melewati selat tersebut," ujar Kurtubi. Pasalnya, minyak mentah yang berasal dari Arab Saudi, Kuwait, Iran, Irak dan produksi minyak dari negara-negara Timur Tengah untuk diangkut menggunakan kapal ke negara-negara Asia Timur seperti Jepang, China, dan lainnya termasuk Indonesia. "Apa-
lagi hampir sebagian besar, pasokan impor minyak ke Kilang Cilacap berasal dari Selat Hormuz, bisa dibayangkan kilang minyak terbesar di Indonesia yang mengcover konsumsi BBM Pulau Jawa bakal kekurangan pasokan minyak," ungkap Kurtubi. Sanksi Baru Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama menandatangani undang-undang yang mengatur sanksi baru bagi Iran (Defense Authorization Act). Sanksi itu menargetkan Bank Sentral dan sektor finansial Iran. Sanksi ini untuk menekan Iran atas program nuklirnya. Sanksi ini itu dimaksudkan untuk memukul sektor perminyakan Iran dan meminta perusahan asing untuk membuat k e p u t u s a n antara melakukan bisnis dengan sektor finansial Iran atau kepada sektor ekonomi AS yang perkasa dan sektor finansialnya. Seperti diberitakan AFP,
Minggu (1/1), bank sentral asing yang berhubungan dengan bank sentral Iran terkait transaksi minyak juga dibatasi. Hal ini memunculkan kekhawatiran rusaknya hubungan AS dengan negara-negara kunci seperti China dan Rusia yang melakukan perdagangan dengan Iran. Obama menandatangani UU itu saat sedang berlibur di Hawaii saat sedang meningkatnya ketegangan hubungan dengan Iran yang telah mengancam akan memblokir Selat Hormuz, di mana lebih dari sepertiga kapal minyak tanker dunia melewati wilayah itu. Gedung Putih juga mengadakan perundingan intensif dengan Kongres AS terkait syarat-syarat pelaksanaan RUU itu, yang memberikan kekhawatiran bahwa sanksi terhadap bank sentral Iran ini dapat memicu kekacauan dalam sistem keuangan global dan kenaikan harga minyak. (dtf/afp/rtr/sri)
Ditreskrimsus Polda Riau sepanjang 2011. Ungkap 5.071 Kasus Sepanjang tahun 2011, Polda Riau beserta jajarannya menangani 9.383 kasus. Namun, dari keseluruhan kasus yang ditangani tersebut, hanya 5.071 kasus yang terungkap dan terselesaikan. Hal ini jauh menurun dibanding tahun 2010 dimana Polda Riau menangani sampai 10.475 kasus. Hal itu disampaikan Kapolda Brigjend Pol Suedi Husein dalam konfrensi pers menjelang detik-detik menyambut Tahun Baru 2012, Sabtu (31/12) pukul 20.00 WIB. Dari data tersebut, secara kuantitas kasus yang terjadi menurun, namun secara kualitas kasus yang terungkap meningkat. Dicermati secara kasus, selama 2011 yang mengalami peningkatan adalah pencurian dengan pemberatan (curat) 1.349 kasus, kemudian narkoba 908 dan penganiayaan berat 806. Sementara tahun 2010, kasus yang menonjol adalah narkoba, pembunuhan dan kebakaran. Untuk kasus curanmor, curat dan curas paling banyak terjadi di
wilayah hukum Polresta Pekanbaru. Sepanjang tahun 2011 di Pekanbaru terjadi 233 kasus, disusul Bengkalis 180 dan Kampar 124 kasus. Untuk curas, sepanjang 2011 di Pekanbaru sebanyak 90 kasus, disusul Rohil 43 dan Bengkalis 41 kasus. Begitu juga dengan kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) paling banyak terjadi di Pekanbaru dengan jumlah 302 kasus, tempat kedua Rohil 84 kasus dan Rohul 75 kasus. "Sepanjang tahun ini, curat, curas dan curanmor memang dominan terjadi di Pekanbaru. Itu berdasarkan data yang kita himpun di Mapolda Riau, tetapi untuk kasus narkoba yang paling banyak terjadi adalah di Bengkalis dengan jumlah 121 kasus, baru diikuti Pekanbaru 111 kasus," ujarnya Suedi Husein. Ditambahkannya, tahun 2011 kasus curat paling sering terjadi antara pukul 00.00 WIB sampai pukul 04.00 WIB dinihari, tercatat sebanyak 372 kasus. Begitu juga dengan curanmor yang kerap terjadi pukul 00.00 WIB sampai 04.00 WIB dinihari dan tercatat terjadi
sebanyak 165 kasus yang kerap terjadi di pemukiman penduduk. Berbeda halnya dengan curas, curas paling sering terjadi pada pukul 12.00 WIB siang hingga pukul 17.00 WIB. Lakalantas Selain kasus kriminal, Kapolda juga menyampaikan jumlah kasus Lakalantas sepanjang tahun 2011 sebanyak 1.869 kasus. Korban meninggal dunia 848 orang, luka berat 1.483 orang dan luka ringan 1.715 orang. Sedangkan kerugian material yang akibat lakalantas tersebut mencapai Rp11,3 milliar. Pada kesempatan itu, Kapolda Riau berharap tahun 2012 masyarakat dan kepolisian dapat lebih bekerjasama dalam meningkatkan kamtibnas. "Kita wajib mendukung, wajib berpartisipasi menciptakan situasi kamtibmas guna meningkatkan peran sinergitas dan kebersamaan. Dalam mengantisipasi konflik, baik sara dan keagamaan, kita juga mengimbau kepada tokoh masyarakat dapat ikut membantu dalam menciptakan kamtibnas, karena tugas tersebut bukan hanya dari kepolisian saja," tutup Suedi. (war/mg6)
kait di dalamnya, seperti Pemkab Meranti, Pemprov Riau, dan PT RAPP. "Pemerintah mesti segera melakukan moratorium izin HTI PT RAPP di Pulau Padang. Selanjutnya melaksanakan evaluasi. Kasihan masyarakat. Mereka sudah menjadi korban dan sekarang melakukan aksi jahit mulut yang merugikan diri sendiri," terangnya. Indra mengatakan, bukan hanya konflik agraria di Riau saja kepentingan internasional itu bermain. Bahkan konflik di Mesuji dan Bima juga terkait adanya kepentingan internasional.
Sementara, akademisi Universitas Islam Riau, Sodri SIP MA, yang juga tampil sebagai pemateri dalam seminar yang dilaksanakan oleh Pemuda Riau Bersatu itu mengatakan, konflik agraria berawal dari tidak adanya kejelasan status tanah di Indonesia. Tanah di Indonesia, lanjutnya ada milik pribadi, ulayat dan negara. Disamping itu, hukum adat terhadap status tanah juga masih berlaku. Akibatnya menyebabkan sering terjadi konflik berkepanjangan. "Soal status tanah ini, pemerintah mesti bertegas-tegas agar tidak terjadi konflik agraria.
Kalau tidak saya yakin konflik baru pasti akan terus muncul di Indonesia," terangnya. Selain Indra dan Sodri, juga tampil M Faried Cahyono dari Pusat Studi Keamanan dan Kedamaian Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. Faried mengatakan, konflik agraria muncul karena adanya tarik menarik kepentingan antara masyarakat, dunia industri dan pemerintah. "Dalam konflik ini, kepentingan ekonomi juga bermain. Pihak yang selalu dirugikan tetap masyarakat. Pemerintah dan industri berada di pihak yang mengambil keuntungan," ujarnya. (pp)
Dari Hal. 1
Konflik... RESPON pemerintah dikarenakan adanya kepentingan internasional itu," ujar Indra kepada Haluan Riau usai menjadi pembicara dalam Seminar Nasional Pemuda Riau Bersatu di Hotel Pangeran, Sabtu (31/12). Menurut Indra, dalam konflik ini, masyarakat akan selalu berada di pihak tertindas. Bargaining politik masyarakat berada di bawah, kendati telah melakukan tekanan-tekanan politik seperti demo jahit mulut dan lainnya. Untuk mengatasi konflik itu, memang tergantung kemauan politik pemerintah pusat dan pihak yang ter-
SEORANG mahasiswi UR, Serli. Serli mengaku, dia sengaja datang ke pusat kota hanya untuk menonton keramaian dan pesta kembang api di Jalan Jenderal Sudirman dan sekitar Kantor Gubri. "Saya kemari melihat pesta kembang api. Di sini banyak kembang api dengan berbagai model dan penuh warna-warni. Senang saya melihat semua itu," ungkapnya. Serli juga mengungkapkan, dalam perjalanan menuju pusat kota ini, ia harus bersabar menghadapi kemacetan. "Yang paling macet di Jalan Jenderal Sudirman. Bahkan dari Simpang Tiga dekat Gramedia menuju Kantor Gubri butuh waktu 30 menit," ungkapnya Serli. Berdasarkan pantauan Haluan Riau, pedagang jagung yang biasanya hanya terpusat di seputaran Purna MTQ, malam itu memadati sepanjang Jalan Jenderal Sudirman hingga pertigaan antara jalan menuju bandara dan Kantor Camat Bukit Raya. Sehingga warga juga memadati sepanjang pinggir jalan tersebut. Pedagang jagung malam itu cukup panen, karena diserbu pembeli. Di Tembilahan Malam Tahun Baru di Dari Hal. 1
Perintah.. POLRES Rokan Hilir (Rohil) sebanyak 2 kasus, Bengkalis 1 kasus, Siak 1 kasus, Kampar 1 kasus dan Pelalawan 1 kasus. Sedangkan Polres yang belum melakukan penyidikan kasus korupsi yaitu Polresta Kota Pekanbaru, Polres Rokan Hulu, Polres Kuansing, Polres Inhu dan Polres Indragiri Hilir. Kapolda Riau mengaku tak habis pikir kenapa PolresPolres tersebut belum melakukan penyidikan terhadap kasus korupsi di wilayahnya. "Saya tak tahu, apakah memang tidak ada korupsi? Apa belum didalami? Atau tidak ada yang melapor di sana," katanya. Meski sejumlah Polres belum memenuhi target penyidikan kasus korupsi minimal 2 kasus, ucap Brigjen Pol Suedi Husein, namun pada tahun 2011 Polda Riau berhasil menerima 3 penghargaan setelah rapat kerja (Raker) di Jakarta baru-baru ini. Penghargaan yang diterima terkait penyelesaian kasus, penyelidikan dan kecepatan dalam proses. Sayangnya pada kesempatan itu Kapolda tak menyebutkan penanganan kasus korupsi di
Dari H al. 1
Dari Hal. 1
Tembilahan, Kabupaten Inhil, juga berlangsung meriah. Hampir seluruh masyarakat berkumpul di lapangan Gajah Mada menunggu pergantian tahun. Puluhan personil Polres Inhil menjaga cukup ketat. Malam itu, masyarakat Tembilahan menikmati pesta kembang api yang tak henti-hentinya mewarnai langit kota Tembilahan. Wawam, salah Seorang Warga Pekanbaru yang merayakan Tahun Baru di Tembilahan mengatakan, perayaan menyambut tahun baru di Tembilahan ini tak kalah meriah dengan kota lain. Hampir seluruh masyarakat larut dalam pesta kembang api yang tak henti-hentinya meletus, menambah semaraknya perayaan tersebut. "Ternyata di tembilahan ini tidak kalah dengan kota lain, masyarakat begitu antusias menyambut datangnya tahun baru, dan kembang apinya pun banyak sekali," ujar wawam, kagum. Di Bengkalis Di Bengkalis, meski tidak ada acara khusus, namun suasana meriah dengan bunyi petasan dan kembang api mewarnai langit Kota Bengkalis, Sabtu (31/12) malam . Ribuan warga memanfaatkan malam pergantian tahun dengan mengunjungi bazar dan permainan rakyat di lapangan pasir Andam Dewi. Sebagian yang lain hanya berkeliling kota sambil meniup trompet. "Kebetulan ada bazar, walau Pemda tak membuat acara pada malam tahun baru ini suasana tetap meriah. Mumpung saudara dari kampung banyak yang datang, kami ramaikan dengan bakar ikan dan ayam di rumah," ujar Tadzkia warga Bengkalis, Minggu (1/1). Di Rengat Perayaan Tahun Baru di
kota Rengat sangat meriah, bahkan sekitar pukul 00.01 WIB ratusan, bahkan ribuan kembang api menerangi kota Rengat, dan ratusan kendaraan bermotor berkeliling kota Rengat Pantauan di lapangan, Sabtu (31/12), sekitar pukul 20.00 WIB seluruh ruas jalan utama dalam kota Rengat, seperti Jalan Bupati Tulus, Jln R Suprapto, Jln H Agus Salim, Jln Yos Sudarso, Jln Veteran, dan sejumlah jalan utama lainnya dipadati ratusan kendaraan bermotor, mulai roda dua hingga angkutan umum dan truk colt diesel yang membawa puluhan penumpang layaknya sebuah aksi demontrasi. Sementara itu, puluhan penjual terompet, kembang api dan petasan berjejer sepanjang trotoar Jalan Yos Sudarso Rengat hingga ke lapangan Beringin kota Rengat, menambah semaraknya perayaan tahun baru. Namun menjelang pukul 23.00 WIB arus lalu lintas kembali sepi, hanya terlihat beberapa unit kendaraan saja yang masih lalu lalang. Di Bangkinang Di Bangkinang, malam pergantian tahun terasa berbeda dari malam-malam biasanya. Jika malam biasa, Kota Bangkinang sudah sepi sejak pukul 22.00 WIB, namun Sabtu malam (31/ 12), sejak pukul 22.00 Wib ke atas, warga berbondongbondong memadati jalanjalan dalam kota Bangkinang, terutama jalan protokol. Teluk Kuantan Di Teluk Kuantan, tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kuantan singingi (Kuansing) selalu menggelar acara yang bertajuk panggung rakyat saat perayaan tahun baru, namun pada perayaan menyambut tahun baru 2012 yang ber-
Tahun... KAMPAR dan Indragiri Hulu, sampai tertangkapnya tokoh kunci sebuah partai politik di Kolumbia. Mulai dari warga yang menjahit mulut di Kepulauan Meranti, sampai kepada sakitnya Ibu negara Ani Yudhoyono di RSPD. Mulai dari pembangunan Tugu Zapin dan kalahnya pasangan Berseri (Septina-Eri Muluk) di PSU Pekanbaru, sampai kepada mundurnya Wakil Gubernur DKI, Prianto. Pokoknya, peristiwa demi peristiwa terus saja terjadi dan kita seperti biasa selalu menerima dengan berbagai perasaan. Ke depan, 2012! Tentu banyak pula peristiwa yang akan mewarnai kehidupan kita. Tak tahu apakah senang, apakah itu duka. Yang pasti kita akan melewatinya. Kita akan berada di antara ribuan bahkan jutaan peristiwa layaknya sebuah panggung sandi-
Dari H al. 1 wara; dimana kita akan berperan sebagai pelakon atau penonton. Hari ini, adalah hari kedua dari awal 2012. Jika hari pertama kita masih dibalut oleh eforia suasana tahun baru, hari kedua ini waktu sudah mulai bergulir, bergerak, berdetak dan tak pernah lagi surut ke belakang. Dan, hari ketiga hingga ke 365 hari ke depan, kita mulai sebagai pelakon atau justru kita menikmati saja sebagai penonton. Namun terlepas dari itu semua, sebagai Pemimpin Umum Harian Haluan Riau, saya sudah bertekad bahwa kami akan tetap menjadi salah satu 'pelayan publik' di bidang informasi dan ikut bertanggungjawab dalam pencerdasan rakyat negeri ini. Karena itu, seperti citacita saya sejak awal membangun media ini, sampai kini saya terus bertekad dengan meminta awak re-
Man City... SETELAHNYA City seperti kesulitan menembus pertahanan berlapis Sunderland. Ketiadaan David Silva juga membuat permainan City kurang mengigit. Baru di menit 31 City mendapat peluang pertamanya lewat sepakan Edin Dzeko dari jarak dekat memanfaatkan umpan Adam Johnson. Tapi bola masih bisa ditepis Mignolet. Semenit setelahnya Samir Nasri mendapat bola di kotak penalti dan melepaskan sepakan ke tiang jauh. Tapi bola dengan cepat dihalau bek Sunderland. Di menit 34 Dzeko melepaskan tembakan keras yang masih menerpa tiang dan bola sebelumnya sempat mengenai tangan Mignolet. Hingga babak pertama berakhir skor 0-0 tetap ber-
daksi Haluan Riau, tetap menyajikan informasi yang berkualitas dan mendidik, selain juga kami akan tetap melakukan kontrol sosial, kritik membangun dan tentu pula secara bersama-sama ingin memajukan Riau, minimal sama dengan provinsiprovinsi lain di Indonesia yang sudah lebih dulu maju di bidang informasi. Apa yang kami tampilkan hari ini, yakni perwajahan baru Haluan Riau, merupakan salah satu pelayanan kami kepada masyarakat, agar koran ini lebih banyak dibaca, dicari dan benar-benar memberi arti ketimbang tahun-tahun sebelumnya. Dengan penampilan baru Haluan Riau ini, setidaknya, kami telah menunjukkan pula; bahwa tahun baru, harus ada perubahan. Kami memang ingin negeri ini segera berubah menjadi lebih baik ke depan. Ayo! Kita lanjutkan. *** Dari H al. 1
tahan. Di babak kedua City masih dominan namun tetap Sunderland masih bisa menahan gelombang serangan anak asuh Roberto Mancini itu. Hingga akhirnya Mancini harus memasukkan Silva menggantikan Nasri, setelah di awal babak memainkan Sergio Aguero. Pada menit 58 kerjasama Dzeko dan Aguero berhasil menembus pertahanan Sunderland. Nama terakhir melepaskan sepakan yang masih bisa ditepis Mignolet. Di menit 63 Stephane Sessegnon pun punya peluang setelah melewati dua hadangan pemain City. Tapi sepakannya masih melebar di samping kanan gawang. Pada menit 81 tandukan Dzeko memanfaatkan crossing rekannya masih mela-
yang di atas mistar Mignolet. Kembali Mignolet jadi tembok kokoh bagi Sunderland setelah pada menit 88 tembakan keras Silva berhasil ditepisnya. Namun, bola rebound berhasil ditanduk Michah Richards dan hanya menerpa mistar gawang. Di detik terakhir masa injury time, Ji Dong-Won yang masuk sebagai pemain pengganti membuat City pulang tanpa poin. Menerima umpan dari Sessegnon, Ji dengan sukses mengecoh Hart dan melepaskan sepakan ke gawang kosong. Sunderland 1 dan City 0. Dalam tayangan ulang gol Ji seharusnya tidak disahkan karena posisi pemain Korea Selatan itu di belakang pemain terakhir City, Kompany, alias offside. (dts/sri)
tan Cerenti. Namun yang paling banyak lahan terendam dari laporan yang masuk ke Distangan pada 27 Desember yang lalu adalah Kecamatan Kuantan Tengah dan Benai. "Dua kecamatan ini memang lahan padi sawah cukup parah dilanda banjir," ungkapnya. Mengenai potensi kerugian, katanya, bisa mencapai miliaran rupiah apabila produksi hasil padi ini menurun pada masa panen nanti. "Kali kan saja, biasanya untuk satu hektar lahan padi sawah biasanya menghasilkan rata-rata 4,25
ton. Kalau seandainya tidak tercapai target ini pada musim panen mendatang, berkemungkinan petani rugi miliaran rupiah," katanya. Selain tanaman padi sawah, luas pertanaman padi jeruk yang terkena banjir sampai 29 Desember seluas 35 hektar di Desa Pulau Kopung, Kecamatan Kuantan Tengah atau berkurang 40 hektar jika dibandingkan data 28 Desember. Kemudian luas pertanaman jagung yang terkena banjir seluas 1,5 hektar, ubi kayu 2,1 hektar, kacang tanah 7,2 hektar dan sayuran 2,25 hektar. (rob)
Banjir... DISEBUTKAN Annida, puso terjadi apabila tanaman padi sawah telah berbunga dan berbuah seperti yang terjadi di lahan sawah di Desa Seberang Taluk, Kecamatan Kuantan Tengah. Selain ancaman puso, ancaman menurunnya produksi padi akibat banjir ini juga berpotensi terjadi. "Kalau tidak ada kendala, Senin (hari ini,red) datanya sudah masuk dan lengkap ke Distangan Kuansing," katanya. Dari sembilan kecamatan yang terendam banjir, lokasi terparah persemaian yang terendam di Kecama-
langsung Sabtu malam kemaren kebiasaan tersebut tidak ada, sehingga banyak warga yang mengatakan kalau perayaan tahun baru kali ini terasa hambar. Berdasarkan pantauan Haluan Riau dimalam pergantian tahun baru di kota Taluk Kuantan, ribuan warga sejak pukul 19:30 sudah tumpah ruah dijalanan kota Taluk Kuantan. Namun karena tidak ada acara yang digelar pada malam itu membuat warga hanya melakukan konvoi dengan menggunakan sepeda motor di jalanan kota Taluk Kuantan. Tidak ada tempat yang menjadi titik konsentrasi warga. "Tidak ada acara, jadi yah keliling-kelilng saja bersama teman-teman dengan motor, mau gimana lagi. kita kepengen juga menunggu pergantian tahun baru ini,"ujar Andi salah satu warga Taluk Kuantan yang sempat berbincang dengan Haluan Riau. Andi mengaku sedikit kecewa, karena perayaan tahun baru kali ini tidak ada acara."Yah, hambar saja rasanya, coba kalau kita lihat di TV, seluruh daerah merayakan pergantian tahun baru ini dengan meriah,"ujarnya. Di Bagan Batu Sedangkan di Badan Batu, meskipun sempat dilanda hujan deras sore sebelumnya, namun perayaan malam tahun baru di daerah perbatasan tetap berlangsung meriah. Hal ini terbukti dengan tumpah ruahnya warga untuk antusias menyalakan kembang api. Ribuan masyarakat memadati kota Baganbatu. Saat detik-detik pergantian tahun, ribuan kembang api dinyalakan serentak oleh warga. Pedagang kembang api juga ikut memeriahkannya itu dengan menyalakan kembang api yang tidak laku dijual. (mg1/ man/put/rez/oni/uta)
Dari H al. 1
RENGAT-Bupati Kabupaten Indragiri Hulu, Yopi Arianto SE menyerahkan hadiah kepada 43 peserta undian wajib pajak yang menang dalam pengundian Pajak Bumi dan Bangunan akhir tahun 2011 di Kecamatan Seberida, Kabupaten Inhu. Dalam kesempatan itu Sularni warga Desa Perkebunan Sungai Lala, Kecamatan Lala pembayar PBB tepat waktu keluar sebagai pemenang undian sepeda motor merek Yamaha Mio. Hadir dalam acara pengundian wajib PBB tepat waktu, Sekdakab Inhu, H Raja Erisman, Wakil Ketua DPRD Inhu Arwan Citra Jaya, Ketua
Komisi A DPRD Inhu Suradi SH, Asisten Administrasi Pemerintahan dan kesra Setdakab Inhu Drs H M Sadar, Kadis pertambangan dan Energi Khairizal dan sejumlah kepala SKPD, camat se-Inhu, kepala desa /lurah se-Kabupaten Inhu. Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Kadispenda) Inhu Arief Fadilah SE, M.Si menyampaikan, kegiatan pencabutan undian untuk masyarakat yang melakukan pembayaran pajak tepat waktu dimaksudkan agar seluruh masyarakat yang tercatat sebagai wajib pajak bisa membayarkan kewajibannya tepat waktu paling lambat 30 September setiap
2012
8
CMYK
Senin, 2 Januari
tahunnya. Tahun 2011, Dispenda Inhu mencatat sebanyak 67 ribu masyarakat Inhu di 14 Kecamatan sudah membayar pajak tempat waktu sebelum 30 September. Dengan pembayar wajib pajak tepat waktu maka pemerintah daerah memberikan penghargaan kepada pembayar wajib pajak dengan cara diundi "Hingga jatuh tempo September 2011,jumlah pajak PBB yang berhasil dikumpulkan sebesar Rp1.8 miliar dari 67 ribu wajib pajak PBB," terangnya. Teks dan Foto: ARGUSYANDRA MS
ARIEF FADILAH
CMYK
YOPI ARIANTO
KEPALA Dinas Pendapatan Daerah Inhu, Arief Fadilah SE, M.Si menyampaikan laporan penarikan undian Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran PBB tahun 2011
BUPATI Inhu,Yopi Arianto memberikan sambutannya pada acara penarikan undian Wajib Pajak pembayaran PBB tahun 2011.
KEPALA Dinas Pendapatan Daerah Inhu, Arief Fadilah SE, M.Si mencabut undian Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran PBB tahun 2011.
SEKDAKAB Inhu Drs Raja Erisman M.Si melakukan pencabutan Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran PBB tahun 2011.
DI hadapan Notaris, Dinas Sosial Tenga Kerja dan Transmigrasi Inhu, Polres Inhu, Wakil Ketua DPRD Inhu Arwan Citra Jaya mencabut undian Wajib Pajak (WP).
KEPALA Dinas Pendapatan Daerah Inhu Arief Fadilah SE, M.Si didampingi Wakil Ketua DPRD Inhu Arwan Citra Jaya, Raja Mira A (istri Kepala BKD dan Diklat Inhu) dan Kadis Pertambangan dan Energi Inhu Khairizal SE M.Si berfoto bersama
SEKDAKAB Inhu Raja Erisman didampingi Wakil Ketua DPRD Inhu Arwan Citra Jaya (kiri) Kepala Cabang Bank Riau Kepri Air Molek,Syahruddin dan Kadis Pertambangan dan Energi Inhu, Khairizal SE M.Si menghadiri acara pencabutan undian Wajib Pajak.
BUPATI Inhu,Yopi Arianto membacakan kupon undian Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB) tahun 2011.
PETUGAS Polres Inhu memeriksa keaslian kupon undian Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB) tahun 2011
BUPATI Inhu,Yopi Arianto menyerahkan hadiah utama kepada Camat Sei Lala, M Solkan.
CMYK
BUPATI Indragiri Hulu Yopi Arianto, SE bersama Camat Sei Lala langsung mencoba hadiah berupa sepeda motor untuk pemenang undian PBB Tahun 2011.
PARA undangan yang menghadiri acara pencabutan undian.
BUPATI Inhu, Yopi Arianto memeriksa daftar pemenang undian Wajib Pajak (WP) untuk pembayaran Pajak Bumi Bangunan (PBB) tahun 2011.
120102-08-SENIN-RIAU RAYA - WAKIL RAKYAT-HR.p65 1
31/10/2011, 16:11
Pekanbaru
Senin, 2 Januari 2012
CMYK
CMYK
9
RELOKASI KORBAN BANJIR
Wako Disarankan Bangun Rusun ANOM
KETUA DPD Partai Demokrat Riau HR Mambang Mit (kanan) didampingi anggota DPRD Riau Hj Mukhniarti (kiri) menyerahkan bantuan sembako kepada warga korban banjir di Kelurahan Meranti Pandak, Sabtu (31/12).
500 SEMBAKO DIBAGIKAN
PD Riau Bantu Korban Banjir PEKANBARU-Partai Demokrat Riau, Sabtu (31/12), melakukan kegiatan sosial membantu korban banjir Sungai Siak yang berada di wilayah Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai Pesisir, Pekanbaru. Penyaluran bantuan dipimpin langsung Ketua Partai Demokrat Riau yang juga Wakil Gubernur Riau HR Mambang Mit didampingi fungsionaris PD Riau dan PD Pekanbaru.
PD Riau... 17
PEKANBARU-Wakil Gubernur Riau HR Mambang Mit berharap Walikota dan Wakil Walikota Pekanbaru yang baru nantinya benar-benar memperhatikan nasib masyarakat yang setiap tahun terkena banjir akibat luapan Sungai Siak dengan cara merelokasi pada daerah yang aman. Pemimpin baru tersebut setidaknya bisa membangun rumah susun pada wilayah yang tidak jauh dari permukiman sekarang ini.
selalu terjadi setiap tahun maka perlu dipikirkan nasib masyarakat yang terus mengalami musibah seperti ini. Sehingga membangun rumah susun (rusun) setidaknya merup a k a n salah satu
langkah yang bisa dilakukan oleh pemimpin Pekanbaru nantinya. Sedangkan daerah yang ditinggalkan bisa dibuat suatu kawasan kegiatan untuk kepentingan publik
maupun komersial. "Saya nantinya akan mencoba memberi saran dan membicarakannya dengan walikota dan wakil walikota nantinya agar bisa dibangun rumah susun pada daerah bantaran Sungai Siak.
Wako... 17
EDHAR DARLIS Liputan Pekanbaru Hal tersebut disampaikan Wagubri di sela-sela pemberian bantuan kepada masyarakat yang terkena banjir di Kelurahan Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai Pesisir, Sabtu (31/12). Menurutnya, karena persoalan banjir AZWAR
Macet
Suasana Jalan Sudirman terlihat padat dan macet total saat ribuan warga merayakan pergantian Tahun Baru 2011 ke 2012 dengan berkeliling kota, Sabtu (31/12) malam.
kanbaru, ternyata juga membawa dampak terhadap pe-
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan menghubungi kantor Batavia Air terdekat. Jl. Sisingamangaraja, Pekanbaru DARI0761-857347 TERMINAL 1B Telp. 0761-856031 Fax. BANDARA SOEKARNO HATTA
CMYK
ATAU HUBUNGI BIRO PERJALANAN ANDA
nambahan volume sampah. Bahkan peningkatannya mencapai 40 persen. Hari biasanya volume sampah di Pekanbaru 250 ton per hari, namun dengan adanya momen tersebut, volume sampah meningkat menjadi 350 ton per hari. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Pekanbaru melalui Kepala Bidang Kebersihan Kota, Eddy Fahmi kepada Haluan Riau, Minggu (1/1). Menurut Eddy, peningkatan volume sampah selalu terjadi setiap momen ataupun kegiatan menyambut pergantian tahun. Tumpukan itu banyak terjadi di pinggir jalan, apalagi di sepanjang jalan protokol baik sampah makanan maupun sampah kembang api.
CMYK
PEKANBARU-Menyambut pergantian tahun di Kota Pe-
Awal... 17
CMYK
CMYK
Awal Tahun, Sampah Meningkat 40 Persen
KOTA BERTUAH Lintas
Senin, 2 Januari 2011
10
PegawaiHonorerTerancamPHK r OUT SOURCING TIDAK BOLEH TUGAS KANTOR r DEWAN MINTA PEMKO KONSULTASI PEKANBARU-Jika mematuhi ketentuan dari pemerintah pusat, ribuan tenaga honorer Pemerintah Kota Pekanbaru terancam di-PHK. Soalnya, tenaga out sourcing tidak boleh untuk urusan kantor. Tugas-tugas kantor merupakan pekerjaan PNS. RUDI Y DAN JHONI H Liputan Pekanbaru Penjabat Walikota Pekanbaru menjelaskan di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru ada sekitar 3.000 pegawai honorer. Mulai tahun ini, pemerintah kota dan kabupaten dilarang mengalokasikan anggaran untuk para tenaga honorer tersebut. Aturan itu membuat pemerintah daerah kelabakan dan mengalami dilema. Jika aturan itu diikuti, ribuan
pegawai honorer di-PHK. Padahal sebagiannya sudah cukup lama bekerja di lingkungan kantor pemerintahan Kota Pekanbaru. "Kami sangat menyayangkan aturan ini karena di Pekanbaru saja ada lebih kurang 3.000 lebih pegawai honorer di lingkungan Pemko Pekanbaru," ungkapnya kepada sejumlah wartawan, Jumat (30/12) lalu. "Kami sudah berusaha ke Pusat agar honor tersebut tetap dianggarkan, namun aturan melarangnya," ungkapnya lagi.
Tidak Tugas Kantor Menurut Syamsurizal, salah satu solusi yang harus dilakukan adalah dengan sistem out sourcing. Namun, sistem out sourcing hanya dibolehkan bagi pegawai seperti penjaga malam dan petugas kebersihan. Sementara itu, untuk tugas kantor merupakan tugas PNS Pemko dan tidak boleh dilakukan oleh tenaga out sourcing. Cara lain yang dilakukan untuk menampung para pegawai honorer itu adalah dengan menganggarkannya melalui SKPD masing-masing. "Diharapkan dalam sistem out sourcing ini tidak ada pergantian pegawai honorer karena mereka sudah bekerja lama," katanya. Ketika ditanya komentarnya tentang adanya PHK terhadap 150 honorer Dinas Perhubungan, Syamsurizal mengatakan, aturan untuk
tidak boleh mengganggarkan tersebut memang dari pusat. "Namun, kita tetap mencari solusi terbaik untuk honorer tersebut dengan tidak melanggar aturan yang ditetapkan," ujarnya. Tidak PHK Sementara, Ketua Komisi III DPRD Kota Pekanbaru, M Sabarudi, menanggapi persoalan pegawai honorer ini, dihubungi Haluan Riau, Minggu (1/1) meminta sebelum sistem out sourcing yang berdampak ke PHK, perlu dilakukan pembahasanpembahasan yang mendalam terlebih dahulu. Sabarudi berharap PHK tidak dilakukan karena menjadi persoalan besar bagi tenaga honor. Karena itu perlu dicarikan jalan keluarnya. Pemko Pekanbaru diminta melakukan kajian. "Kita minta Pemko melakukan koordinasi terlebih dulu dengan DPRD sebelum sistem tersebut diberlakukan. Sebab, sistem tersebut akan ada plus dan minusnya. Jangan sampai, PHK dilaku-
kan sepihak oleh instansi yang ada, sehingga menimbulkan permasalahan bagi masyarakat dan tenaga honorer khususnya yang nantinya juga akan berdampak kepada kinerja di instansi yang ada," ujarnya. Disebutkan, Sabarudi, dalam waktu dekat DPRD akan melakukan pembahasan mengenai APBD 2012 dan tentu saja akan ada pembahasan mengenai persoalan ini. Menurutnya sistem yang akan diterapkan ini, perlu didalami. Apakah sesuai dengan kondisi Kota Pekanbaru atau tidak dan bagaimana dampaknya terhadap situasi yang ada saat ini. "Jika hal ini akan menjadi persoalan ke depannya, tentunya kita bersama-sama Pemko dapat melakukan pembahasan lebih lanjut. Diharapkan, instansi di lingkungan Pemko tidak melakukan PHK sepihak, sebelum ada kejelasan dan pembahasan terlebih dahulu. Yang jelas kita akan cari solusi tepatnya," sebutnya singkat. ***
ANOM Bendera Robek Bendera Merah Putih yang terpasang di atas alat berat yang bekerja di Bangunan Menara Bank Riau Kepri Jalan Sudirman terlihat robek. Foto diambil akhir pekan kemarin.
TAHUN BARU 2012
Hari Ini, Pegawai Langsung Apel PEKANBARU-Pasca libur Tahun Baru 2012, pegawai kembali masuk kantor. Hari ini, Senin (2/1) pegawai di lingkungan Walikota Pekanbaru diwajibkan ikut apel sebagaimana harihari biasa. "PNS tetap masuk kerja langsung apel dan kerja dilakukan seperti hari biasa," ungkap Penjabat Walikota Pekanbaru, Syamurizal kepada sejumlah wartawan, Jumat (30/12) lalu. Syamsurizal juga mengimbau agar PNS di lingkungan Pemko tidak menambah libur, kecuali PNS yang memang memilki izin ataupun cuti. Ketika ditanya sanksi yang diberikan, Syamsurizal mengatakan, sanksi yang diberikan tentunya ada sejauh mana pelanggaran, baik itu peringatan maupun teguran. "Sanksi yang diberikan sesuai dengan aturan PNS, bagi merkea yang tidak hadir di hari pertama kerja," tukas Penjabat Walikota Pekanbaru. (mg1)
HARI PERTAMA SEKOLAH
ANOM
Disdik Monitor Kehadiran Guru
JEMBATAN Siak III menjadi tempat mangkal yang menyenangkan bagi warga di malam hari, seperti terlihat, Sabtu (31/12) malam.
PEKANBARU- Setelah sepekan menjalani liburan semesteran, hari ini, Senin (2/1), siswa kembali masuk sekolah mengikuti proses belajar mengajar seperti biasa. Hari pertama masuk sekolah ini, Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru mengerahkan 40 pegawai dari masing-masing UPTD kecamatan untuk memonitoring kehadiran guru. "Proses kegiatan belajar mengajar tetap dilakukan seperti biasa. Tidak ada penambahan hari libur baik guru maupun siswa. Saya yakin guru tidak akan menambah libur tanpa ada alasan," ungkap Kepala Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru, Yuzamri Yakub kepada wartawan, Minggu (1/1). Ketika ditanyai sanksi yang diberikan jika ada guru yang bolos, Kadisdik mengatakan, sanksi tersebut tergantung sejauh mana kesalahan yang dilakukan oleh guru yang bersangkutan. "Sanksi yang diberikan bisa saja berupa teguran, peringatan dan juga ada potongan dana transport," jelasnya. (mg1)
TAHUN BARU DAN AKHIR LIBUR SEKOLAH
Dewan Minta RTRW Ditetapkan PEKANBARU-DPRD Pekanbaru mengharapkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Pekanbaru dapat ditetapkan. Hal itu diperlukan, agar Pemko memiliki peran aktif dalam pengembangan program serta penyediaan sarana bagi masyarakat. "Pemko sudah seharusnya menentukan tata ruang yang jelas, sesuai dengan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) yang ada," ujar M Navis, anggota DPRD Kota Pekanbaru kepada Haluan Riau baru-baru ini. Dikatakan Navis, Pemko dapat melakukan dan menentukan zona-zona khusus untuk kawasan. Misalnya penetapan kawasan perumahan yang dapat menunjang perkembangan kota. Selama ini dinilai, keberadaan tata ruang di Kota Pekanbaru, belum jelas. Sehingga investor yang akan menanamkan modalnya di Kota Pekanbaru, seperti membangun perumahan masih terkendala dengan lahan yang ada. Bahkan para pengusaha akan sulit untuk mendirikan usaha mereka. "Dengan Perda RTRW, Pemko sudah memiliki rencana rinci pembangunan kota. Hal itu nantinya dapat menjadi landasan bagi Pemko untuk membentuk zonasi kawasan. Adanya Perda itu, juga membuktikan kesiapan pemerintah daerah dalam rangka percepatan pembangunan," jelasnya. "Kawasan khusus, seperti bisnis, perkantoran dan permukiman menjadi penting. Dengan teraturnya kawasan tersebut, akan berdampak terhadap kesejahteraan masyarakat. Peluang bagi investor untuk menanamkan modalnya akan lebih pasti," ujarnya. (ben)
Pusat Perbelanjaan Membludak PEKANBARU-Tahun Baru 2012 yang bersamaan dengan berakhirnya libur sekolah dimanfaatkan oleh masyarakat untuk mengunjungi pusat perbelanjaan maupun tempat hiburan. Sehingga sejumlah pusat perbelanjaan dan tempat hiburan membludak dipadati pengunjung. Dampak dari banyaknya masyarakat yang menghabiskan masa berakhirnya liburan semester sekolah ini, mengakibatkan kemacetan di beberapa ruas jalan di Kota Bertuah. Jalan Soekarno Hatta, kira-kira 500 meter menuju Mal SKA, macet.
Begitu juga di Jalan Tuanku Tambusai menuju Plaza Citra dan Jalan Sudirman deka Plaza Sukaramai. Pantauan di sejumlah pusat perbelanjaan itu, masyarakat terlihat memadati counter pakaian, pusat permainan, bioskop serta tempat karaoke. Salah seorang mahasiswa UIR, Revi mengatakatan dia sengaja mengajak kedua adiknya yang datang dari Bagan Siapi-api mengunjungi pusat perbelanjaan untuk membelikan pakaian. "Saya bawa dua orang adik untuk jalan-jalan sekaligus membelikan mereka pakaian. Sudah dua hari mere-
ka di sini dan sekarang akhir liburan sekolah. Sore nanti (kemarin,red) mereka balik ke kampung," jelasnya ketika ditemui sedang memilih pakaian di Ramayana Plaza Sukaramai. Pengunjung juga tampak berdesakan di pusat permainan game Zone 2000 di kawasan plaza itu. "Berhubung akhir liburan, saya bawa anak ke sini. Besok (hari ini,red), sudah mulai masuk sekolah lagi," ungkapnya ketika ditemui sedang mendampingi anaknya yang masih duduk di kelas 3 SD. Kepadatan yang sama juga terjadi di Mal SKA, Mal
AZWAR Aktivitas Kartunis Sejumlah karturnis yang tergabung dalam Sindikat Kartunis Riau mengisi malam tahun baru dengan menggelar Caleidoscope Cartoon 2011 di halaman Purna MTQ, Sabtu (31/12) malam.
Pekanbaru, Plaza Citra, Ciputra dan sejumlah bios-
kop yang terdapat di Pekanbaru. (mg1)
SEPANJANG 2011
Dinsos Jaring 95 Gepeng PEKANBARU-Sepanjang tahun 2011 ini, Dinas Sosial dan Pemakaman Kota Pekanbaru telah menjaring sebanyak 95 gepeng (gelandangan dan pengemis). Gepeng yang terjaring itu ada yang dibina dan ada yang dipulangkan ke daerah asal. Demikian disampaikan Kepala Dinas Sosial dan Pemakaman Kota Pekanbaru melalui Kepala Bidang Pelayanan dan Rehabilitas Sosial Yusri kepada Haluan Riau, Minggu (1/1). Yusri menjelaskan, dari 95 gepeng tersebut, 62 di antaranya dipulangkan ke daerah asalnya, termasuk anak punk dan ada juga yang dibina "Sisanya, ada yang disuruh membuat surat pernyataan atau perjanjian agar tidak mengulang kembali perbuatan mereka," tuturnya. Yusri mengaku, harusnya gepeng tersebut merupakan tanggung jawab negara. Namun karena keterbatasan dana, maka pihaknya tidak dapat berbuat banyak, apalagi keberadaan gepeng di Kota Pekanbaru tidak hanya berasal dari dalam kota tetapi juga dari luar kota Pekanbaru. "Karena adanya keterbatasan dana tersebut, maka tidak semua yang terjaring dapat diberikan pembinaan," ungkapnya. Sebut Yusri lagi, jumlah gepeng di Kota Pekanbaru terus meningkat. Peningkatan lebih terlihat menjelang bulan suci Ramadan ataupun menjelang Hari Raya Idul Fitri. Selain itu, dalam penjaringan yang dilakukan Dinsos tidak jarang ditemui gepeng yang sama terjaring lagi. Tidak Beri Sumbangan Dinsos sangat berharap kesadaran masyarakat, tidak memberikan sumbangan kepada gepeng. Sebab, ada aturan yang melarangnya. Sesuai dengan Perda Nomor 12 Tahun 2008 tentang Ketertiban Sosial, pasal 3 ayat 2, yang berbunyi, dilarang bagi setiap orang memberikan sumbangan dalam bentuk uang ataupun barang pada gepeng di jalan raya, jalur hijau, persimpangan lampu merah dan jembatan penyeberangan. "Kita harapkan masyarakat tidak memberikan sumbangan di pinggir jalan. Sebaiknya sumbangan tersebut langsung diberikan kepada lembaga resmi, misalnya saja panti asuhan, agar memberikan efek jera pada gepeng. Sehingga mereka berhenti meminta-minta," harap Yusri.(mg1)
Rokan Hulu
Senin, 2 Januari 2012
CMYK
CMYK
11
Lintas REBUT SIMPAT MASYARAKAT
KUNTO DARUSSALAM-Ketua Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrat Rokan Hulu, Achmad, meminta seluruh pengurus dan kader Partai Demokrat Rohul membuat program kerakyatan melalui bantuan sosial. Termasuk, mengupayakan pengembangan ekonomi kerakyatan secara terukur dan tepat sasaran. Menurut Achmad, kegiatan kerakyatan tidak hanya dapat dilakukan melalui pendekatan atau pembinaan kemasyarakatan, tapi bisa melalui penyaluran bantuan sosial masyarakat yang mengalami musibah. Hal itu dilakukan untuk melahirkan simpati masyarakat terhadap Partai Demokrat, sekaligus untuk mencapai target 16 kursi legislatif pada Pemilu 2014. Ia pun mengungkapkan, menghadapi Pemilu Legislatif 2014, Partai Demokrat Rokan Hulu akan melakukan konsolidasi dan membentuk program yang pro rakyat. Agar program tersebut berjalan, pihaknya akan menekankan kepada semua pengurus dan keder partai untuk membuat komitmen, konsisten dan melakukan aksi. 16 Kursi “Dengan sistem seperti itu, maka pada Pemilu Legislatif 2014 mendatang perolehan suara dapat mencapai target 16 kursi di DPRD. Artinya, satu kursi satu kecamatan. Pelantikan pengurus ranting Partai Demkorat yang digelar di Kunto Darussalam hari ini (kemarin, red) diharapkan bisa melahirkan kader yang mau bekerja dan mampu membuat program kerakyatan. Artinya, karena partai ini merupakan partai rakyat, maka program ini dibuat untuk rakyat,” ujar Achmad, usai melantik 13 Pengurus Ranting Partai Demokrat Kunto Darussalam, Minggu (1/1). Dilanjutkannya, untuk meningkatkan antusiasme terhadap Partai Demokrat, pengurus Partai Demokrat Kabupaten Rohul akan menciptakan program kerakyatan. Seperti, pemberdayaan dan program pemantapan. Program ini dilakukan dalam bentuk aksi di tengah masyarakat. ”Maka dengan demikian, masyarakat akan simpati. Sehingga, dari 35 kursi yang ada di DPRD, minimal 16 kursi akan kita dapatkan,” ujar Achmad. Dalam kesempatan tersebut, Ketua DPC Partai Demokrat ini berharap kepada seluruh masyarakat untuk bersama-sama membangun Rohul, dengan memanfaatkan program kerakyataan yang ada. Baik melalui Usaha Ekonomi Desa Simpang Pinjam (UEDSP), kelompok tani ternak, pertanian, maupun program kegiatan lainnya, yang menyangkut peningkatan perekonomian masyarakat. Pengurus Ranting Partai Demokrat yang dilantik berjumlah 13 pengurus tingkat desa. Turut hadir dalam acara tersebut Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Rohul Nasrul Hadi, Sekretaris Fraksi Demokrat di DPRD Rohul Syafrianto, dan sejumlah pengurus serta kader-kader Partai Demokrat tingkat kabupaten maupun kecamatan. Pelantikan itu digelar di Kantor Camat Kunto Darussalam. (gus)
BUPATI Achmad (kanan) menerima cendra mata dari UPP, pekan lalu. AGUSTIAN
HADIRI PELANTIKAN BEM UPP
CMYK
CMYK
Pengurus Demokrat Diminta Buat Program Kerakyatan
Bupati Terima Penghargaan dari UPP RAMBAH HILIR-Bupati Rokan Hulu, Achmad, menerima penghargaan dari Ketua Yayasan UPP Rohul. Penghargaan itu sebagai ucapan terima kasih kepada Bupati, karena kepeduliannya kepada UPP selama ini. Penghargaan diserahkan saat pelantikan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Pasir Pengarayan (UPP) oleh Ketua Yaya-
san UPP, Muktar Mariso, akhir pekan lalu. Bupati menyampaikan, status UPP akan diupayakan menjadi negeri. “Untuk mempermudah meraih anggaran dari APBN, kita siap untuk menegrikan UPP. Hal itu dilakukan untuk mempercepat pembangunan UPP. Kemudian, perbaikan UPP akan dimasukkan dalam APBD 2012. Dan pada tahun 2012 ini,
pemerintah juga telah memprogramkan pembangunan jalan dua jalur di UPP, guna membuka serta mem perlancar akses ke UPP. Diharapkan, dua tahun ke depan UPP dapat berubah, baik fisik maupun kualitas,” kata Bupati. Menurut Bupati, dalam mengembangkan ekonomi kerakyatan, pemerintah telah mengambil paham gunung, bukan piramid ter-
balik. Hal tersebut diadopsi saat krisis moneter yang terjadi. Pemerintah juga akan membangun pondasi dasar ekonomi dengan berlandaskan ekonomi kerakyatan, seperti perkebunan pola Kredit kepada Koperasi Primer untuk Anggotanya (KKPA). “Ada beberapa pilar ekonomi kerakyatan yang menjadi penopang perkembangan perekonomian ma-
syarakat, baik melalui badan usaha, perusahaan, atau pilar lainnya, yang yang berkaitan dengan ekonomi. Di samping itu, kebijakan pemerintah lainnya yang harus dilaksanakan yakni peningkatan perternakan. Karena, sejauh ini pasokan daging ke Rohul masih diimpor. Sehingga, pemerintah meluncurkan program ekonomi kerakyatan Satu Juta Sapi,” kata Bupati. (gus)
PEMBANGUNAN DRAINASE, PENINGKATAN JALAN DAN BANTUAN TERNAK
YUSRIZAL Pos Pengamanan Kasatlantas Polres Rohul AKP Andi Papedi meninjau pos pengamanan Operasi Lilin di samping Taman Kota Pasir Pengarayan, Jumat (3/12).
Pemkab akan Terapkan LPSE PASIR PENGARAYAN-Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu akan menerapkan Layanan Pelelangan Secara Elektronik. Itu sesuai amanat Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 dan Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2011 tentang LPSE. Itu dilakukan sebagai upaya untuk mewujudkan transparansi dan juga akuntabilitas dalam pengadaan barang dan jasa mulai tahun 2012. “Sistem pelelangan ini sebagai upaya mewujudkan transparansi pengadaan barang dan jasa, yang dipusatkan di LPSE,” ungkap Bisman, Kepala Bagian (Kabag) Ekonomi Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Rohul, menjawab Haluan Riau, pekan lalu. Semua persiapan fisik dan sumber daya manusia (SDM) segera dilakukan awal 2012 ini. Selanjutnya, akan dilakukan sosialisasi kepada rekanan, agar dapat mengikuti sistem dalam LPSE ini. Sehingga, semua dapat berjalan maksimal. Untuk itu, diharapkan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Rokan Hulu (Rohul) segera mengajukan Rencana Kegiatan Anggaran (RKA). “Untuk itu, kita menghimbau kepada seluruh SKPD segera mengajukan RKA. Karena, besar kemungkinan pada tahun 2012 pengajuan anggaran tidak ada yang dicoret,” ujar Bisman lagi. Bisman menambahkan, dalam penerapannya, LPSE ini nantinya akan menggunakan 18 orang tenaga ahli yang telah dilatih di LKPP pusat. ”Dengan akan dioperasikanya LPSE ini, diharapkan akan tercipta transparansi dan juga akuntabilitas dalam pelelangan barang dan jasa. Karena, seluruh kegiatan pelelangan dapat dipantau secara umum karena diumumkan melalui jasa elektronik atau website yang telah dibuat,” kata Bisman. (gus)
Sekretariat DPRD Rohul
(0762) 91460
Kejari Pasirpengarayan
(0762) 91226
Polres Rohul
(0762) 91110
Pengadilan Negeri
(0762) 91677
Kantor Pos dan Giro
(0762) 91221
PLN Ranting
(0762) 91160
RSUD Rohul
(0762) 91777
BANK Riau Pasirpengarayan
(0762) 91260
Demikian disampaikan salah seorang tokoh masyarakat setempat, Muslim, pada pertemuan dengan anggota-anggota DPRD Rokan Hulu (Rohul) asal Daerah Pemilihan (Dapil)
III, Jumat (30/12). Dikatakannya, sebagaimana yang kita lihat saat ini, banyak jalan yang runtuh akibat air hujan, terutama sekali jalan dari desa menuju sentra produksi perke-
Liputan Rokan Hulu bunan masyarakat, sepanjang 500 meter. Saat ini, jalan tersebut sulit dilalui kenderaan bermotor. "Saat ini musim hujan, mambuat jalan menuju kebun desa tersebut menjadi berlumpur dan berlobang di badan jalan. Sementara, permasalahan tersebut belum ditanggai oleh dinas terkait. Untuk itu, diminta kepada
85 Personel Polres Naik Pangkat PASIRPANGARAIAN-Sebanyak 85 personel Kepolisian Resor Kabupaten Rokan Hulu naik pangkat. Jumlah masing-masing 74 brigadir dan tiga perwira. Prosesi kenaikan pangkat delapan perwira dilakukan di Kepolisian Daerah (Polda) Riau, yakni dari pangkat AKP ke Kompol sebanyak seorang dan Aiptu ke Ipda tujuh orang. Prosesi kenaikan pangkat personel lainnya langsung dipimpin oleh Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Rokan Hulu, AKBP Yudi Kurniawan, di halaman Markas Kepolisian Resor (Rohul), Sabtu (31/12) pagi. Dikatakan Kapolres, anggo-
ta yang naik pangkat satu tingkat telah melalui prosedur masa dinas dan kinerja serta prestasi yang mereka toreh masing-masing. "Kenaikan pangkat ini adalah wujud dari apresiasi pengabdian anggota kepada negara serta prestasi dan kinerja yang telah mereka toreh. Diharapkan, para anggota yang menerima kenaikan pangkat satu tingkat agar lebih meningkatkan lagi kinerja. Jangan berpuas diri dahulu, karena itu akan menurunkan semangat dan kinerja sendiri," kata Kapolres. Tanggung Jawab Di samping itu, Kapolres juga mengingatkan ke-
YUSRIZAL
CMYK
YUSRIZAL
KAPOLRES Rohul AKBP Yudi Kurniawan mengucapkan selamat kepada personel yang mendapatkan kenaikan pangkat, dalam upacara di halaman Mapolres Rohul, Sabtu (31/12).
pada anggota, dengan naik pangkat, maka tanggung jawab dan pekerjaan akan semakin berat dan masih banyak yang harus di selesaikan. Mereka juga diingatkan bahwa prestasi yang mereka raih tak lepas dari dukungan masyarakat. "Polri dituntut agar peka terhadap situasi keamanan lingkungan, agar keamanan dapat terjaga. Jadikanlah kenaikan pangkat sebagai penunjang kinerja dan lebih meningkatkan rasa tanggung jawab dan moral sekaligus memiliki rasa memiliki," imbaunya. Kapolres juga menegaskan, sesuai kebijakan Polri bahwa dengan jumlah personel Polres Rohul yang lebih sedikit di banding masyarakat Rokan Hulu yang mencapai 500 ribu jiwa, maka program Satu Desa Satu Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) akan lebih digiatkan secara swakarsa. Seperti halnya meningkatkan sistem Pos Keamanan Lingkungan (Poskamling) oleh masyarakat untuk keamanan masyarakat itu sendiri. "Masyarakat juga diminta membuat Satu Desa Satu Pos Kamling untuk keamanan desa. Diharapkan, masyarakat akan jadi polisi bagi diri mereka sendiri untuk menunjang keamanan lingkungan mereka," kata Kapolres. (yus)
anggota DPRD asal Dapil III memperjuangkan pembangunan drainase dan peningkatan jalan tersebut, agar perekonomian masyarakat tidak terganggu," katanya. Menanggapi hal tersebut, salah seorang anggota DPRD asal Dapil III, Jhondri, didampingi T Syafril Arief, mengatakan, seluruh permintaan masyarakat tersebut telah diserahkan dalam suatu catatan, untuk disampaikan kepada pemerintah daerah melalui rapat paripurna DPRD. Kemudian, itu akan diperjuangkan agar pemerintah dapat mengakomodir permintaan masyarakat tersebut. "Kita akan perjuangkan
permintaan masyarakat tersebut melalui paripurna yang akan digelar pada pembukaan Masa Sidang I tahun 2012 ini. Mudah-mudahan bisa diakomodir dinas terkait," katanya. Hal senada juga disampaikan T Syafril Arif. Dirinya juga akan memperjuangkan permintaan masyarakat itu, karena jalan merupakan akses jalan alternatif untuk memasarkan hasil kebun masyarakat ke pasar. Namun, dikatakannya perjuangan itu akan memakan waktu cukup lama. Untuk itu, diminta kepada masyarakat agar bersabar. "Kita tetap berjuang bagaimana permintaan masyarakat ini bisa terkabul," katanya. ***
Perusahaan Wajib Rekrut Naker Lokal PASIR PENGARAYAN-Setiap perusahaan di Rokan Hulu wajib merekrut tenaga kerja lokal. Itu agar angka kemiskinan dapat ditekan. Demikian disampaikan anggota DPRD Rokan Hulu (Rohul) dari Fraksi Golkar, Jondri, kepada Haluan Riau, Minggu (1/1). "Tenaga kerja lokal saat ini banyak yang jadi penonton di wilayahnya sendiri, karena tidak adanya kepedulian perusahaan kepada Jondri mereka," katanya. Dikatakannya, sebagaimana terjadi selama ini, setiap perusahaan berdalih bahwa mereka telah memperkerjakan tenaga kerja (naker) lokal di perusahaannya. Padahal, kenyataannya mereka lebih banyak merekrut tenaga dari luar daerah. Dilanjutkannya, hal itu perlu ditindaklanjuti Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rohul melalui Dinas Tenaga Kerja Kependudukan dan Catatan Sipil. Apalagi bila mengingat angka pengangguran di Rohul cukup tinggi. Sementara, sebagian pengangguran itu juga memunyai keahlian dan keterampilan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Karena itu, diharapkannya Dinas Tenaga Kerja tidak berpangku tangan. Kalau perlu, turun ke lapangan untuk mengecek berapa jumlah tenaga tempatan yang diperkerjakan oleh perusahaan yang ada di Rohul, baik di bidang jasa keuangan maupun industri. "Bila perlu, perusahaan yang tidak peduli dengan tenaga kerja lokal dicabut saja izin usahanya di Wilayah Rohul. Silakan cari daerah lain yang aturannya sesuai dengan kehendak perusahaan," kata Jondri. Jondri yang juga Ketua Pengusaha Walet di Rohul itu mengatakan, dalam waktu dekat ini pihaknya akan turun ke perusahaan-perusahaan untuk membuktikan berapa persen perusahaan itu mempekerjakan tenaga lokal dan sejauh mana kepedulian mereka terhadap tenaga kerja lokal itu. (yus)
CMYK
CMYK
PASIR PENGARAYAN-Warga Desa Kembang Damai, Kecamatan Pagaran Tapah Darussalam meminta DPRD memperjuangkan pembangunan drainase, peningkatan jalan dan pemberian bantuan ternak sapi.
CMYK
Warga Minta DPRD Perjuangkan
INDRAGIRI HULU
BISNIS & KEUANGAN
Lintas MOSI TAK PECAYA KETUA STIE
Ratusan Mahasiswa STIE Unjuk Rasa RENGAT-Ratusan mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indragiri, Sabtu (31/12) akhir pekan lalu, menggelar aksi unjuk rasa di halaman Kampus STIE Indragiri Jalan R Suprapto, Rengat. Dalam aksi tersebut, ratusan mahasiswa juga membacakan surat terbuka untuk Ketua STIE Indragiri, Hj Indrayani sekaligus menyampaikan mosi tak percaya kepada Ketua STIE. Dalam orasinya, koordinator aksi demo, Supri Handayani, menyampaikan, seluruh mahasiswa merasa sangat prihatin dengan kondisi STIE sejak dipimpin Hj Indrayani. "Ada beberapa pokok pertimbangan yang menjadi pengamatan mahasiswa selama ini terhadap kinerja Ketua STIE, yakni Ketua STIE kurang disiplin, dalam sebulan hanya 2 kali masuk kantornya, sehingga tugas dan fungsi ketua tidak dilaksanakan dengan baik, begitu juga dengan sejumlah dosen, ada beberapa orang dosen yang jarang masuk kampus untuk mengajar," ucap Supri. Kemudian, biaya kuliah sangat mahal dan tidak seimbang dengan proses perkuliahan yang diberikan oleh pihak akademis, ada beberapa biaya yang sangat dikeluhkan oleh mahasiswa, pertama biaya untuk mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN), masing-masing mahasiswa dipungut biaya Rp600 ribu, sementara Perguruan Tinggi (PT) di daerah lain, misalnya Tembilahan, Kabupaten Inhil, memungut biaya KKN maksimal hanya Rp250 ribu, selanjutnya biaya ujian seminar proposal, masing-masing mahasiswa dipungut Rp900 ribu, sedangkan PT lain hanya memungut Rp300 ribu, begitu juga dengan biaya untuk ujian skripsi, masing-masing mahasiswa dipungur Rp3 juta, sedangkan PT lain maksimal hanya Rp1,5 juta per mahasiswa. (rez)
Senin, 2 Januari 2012
12
Polisi Ungkap Tiga Kasus Korupsi RENGAT-Kepala Kepolisian Resor Indragiri Hulu, AKBP Hermansyah mengungkapkan, hingga Desember 2011, pihaknya menangani tiga kasus pidana khusus korupsi. TIM LIPUTAN HALUAN RIAU "Dari tiga kasus korupsi yang ditangani penyidik Polres Inhu, satu kasus dikembalikan Kejaksaan akibat bukti belum mencukupi,
Sabtu (31/12) malam. Untuk mengungkap kasus tersebut, Polres Inhu berencana akan meningkatkan teknik khusus bagi personil di unit korupsi. "Mereka akan dikirim dan didik lebih khusus lagi, baik di KPK atau di Kejaksaan.
lia, Kecamatan Sail, Pekanbaru. Namun hingga saat ini tidak ada bukti pengerjaan dan diduga fiktif. Selain itu, Raja Herman juga diduga telah melakukan tindak pidana korupsi dana bantuan sosial senilai Rp125 juta yang sudah dicairkan untuk pemeliharaan dan perawatan anjungan Kabupaten Indragiri Hulu yang berada di lokasi Purna MTQ pada tahun 2010. Diduga pekerjaan yang dilakukan tidak sesuai dengan
AKP Syafriadi , Kasat Lantas AKP Zulanda serta perwira pertama di lingkungan Polres Inhu menyampaikan jumlah perkara sebanyak 533 kasus, yang berhasil diselesaikan sebanyak 279 kasus dengan persentase 52 persen “Untuk tahun 2011 terjadi peningkatan perkara 55 kasus, ini mumgkin akibat kesadaran masyarakt untuk melaporkan kepada polisi sudah tinggi sedangkan untuk wilayah terbanyak pelaporan yakni Rengat 152
curas Honda di belakang RSUD Indrasari Rengat pada bulan April 2011 dengan empat tersangka, pengungkapan kasus pembawa senjata api dengan dua tersangka, barang bukti satu pucuk senata api jenis revolver, tiga butir amunisi kaliber 38, pengungkapan senjata api di kelurahan pangkalan kasai dengan tiga tersangka,pengungkapan upaya perampokan SPBU Pematang Reba di Jalan Gerbangsari, Kelurahan Pema-
Tahun Baru di Rengat Meriah RENGAT-Tidak jauh berbeda dengan kota-kota besar lainnya di Provinsi Riau, perayaan Tahun Baru di Kota Rengat, Ibukota Kabupaten Indragiri Hulu, Sabtu (31/12), sangat meriah. Bahkan saat pergantian tahun 1 Januari 2012 sekitar pukul 00.01 WIB ratusan bahkan ribuan kembang api menerangi kota ini dan ratusan kendaraan bermotor berkeliling Kota Rengat Pantauan di lapangan, Sabtu (31/12), sekitar pukul 20.00 WIB seluruh ruas jalan utama dalam kota Rengat, seperti Jalan Bupati Tulus, Jl.R Suprapto, Jalan H.Agus Salim, Jl.Yos Sudarso, Jl.Veteran dan sejumlah jalan utama lainnya dipadati oleh kendaraan bermotor mulai roda dua hingga bus angkutan umum dan truk colt diesel yang membawa puluhan penumpang layaknya sebuah aksi demontrasi. Sementara itu, puluhan penjual terompet, kembang api dan petasan berjejer panjang diatas trotoar jalan Yos Sudarso Rengat hingga ke lapangan Beringin kota Rengat menambah semaraknya perayaan tahun baru. Namun menjelang pukul 23.00 WIB arus lalu lintas kembali sepi yang terlihat beberapa unit kendaraan saja yang masih lalu lalang. Untuk acara hiburan, warga lebih memilih mengeluarkan perangkat audio rumah mereka dan menaruhnya didepan rumah untuk mendengarkan musik sambil berkaraoke daripada menyewa organ tunggal, kondisi ini dapat dilihat hampir disetiap RT yang ada dikota Rengat. Tapi sekitar pukul 00.01 WIB, hampir dalam waktu bersamaan ratusan bahkan ribuan kembang api dengan berbagai warna-warni menghiasi langit kota Rengat sebagai tanda telah memasuki tahun 2012, pesta kembang api ini juga diiringi oleh dentuman petasan dan sirine panjang. (rez)
DUMAI Lintas Wawako Sidak ke Sembilan Instansi DUMAI-Untuk meningkatkan disiplin Pegawai Negeri Sipil, usai salat Jumat (30/12) lalu, Wakil Walikota Dumai, H Agus Widayat, melakukan inspeksi mendadak ke sembilan instansi di lingkungan Pemko Dumai. Ke sembilan instansi itu adalah, Dinas PU, Dinas Tata Kota, Dinas Koperasi dan UKM, Satuan Polisi PP, Dinas Pariwisata, Budaya, Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora), Dinas Perhubungan, Kantor Kesbang, Kantor Pelayanan Terpadu (KPT) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Di dalam sidak tersebut, Wawako ditemani Kabag Organisasi, Zulkarnain, Kabag Umum, Riki Dwi Moro dan utusan dari instansi terkait lainnya. Disaat sidak itu berlangsung, jumlah PNS yang ngantor disiang hari sangat ramai. Namun ada beberapa orang yang tidak masuk kantor dengan alasan izin, dinas ke luar kota dan sakit. Di Kantor Dispabudpora, Wawako pun sempat mempertanyakan salah seorang pegawai perempuan yang tidak masuk. " Ini kemana," sebut Wawako. Salah seorang pegawai pun menjawab. "Anaknya sedang sakit diare, dianya izin Pak," cetusnya. Mendengar itu, Wawako pun langsung celetuk. " Wah, besok pasti alasannya lain lagi," sebut Wawako. Mendengar itu, sontak saja pegawai-pegawai yang mengerubungi Wawako sontak tertawa lebar. Lain halnya lagi di Kantor Kesbang, Wawako sempat mempertanyakan keberadaan ruangan Badan Amil Zakat (BAZ) dan Persatuan Mubaliq Dumai (PMD) yang sudah tidak digunakan lagi. "Kalau perlu ruangan ini, dimanfaatkan untuk yang lain saja," ujarnya lagi. (dgi/ril)
KAPOLRES Inhu, AKBP Hermansyah memimpin acara ekspos kegiatan 2011 di ruang Adhi Pradana Polres Inhu, Rengat, Sabtu (31/12) malam. yakni kasus Rumah Layak Huni (RLH) di Kecamatan Rakit Kulim dengan dua tersangka sedangkan Satu kasus lainya terhenti, akibat tersangka menghilang. Hingga saat ini belum diketahui keberadaanya. Namun pihaknya sudah menetapkan daftar pencarian orang (DPO) terhadap tersangka, RH (pegawai Pemkab Inhu) dalam kasus korupsi anjungan Pemkab Inhu di Purna MTQ Pekanbaru." ujarnya Kapolres menjawab pertanyaan wartawan saat ekspos di ruang Adhi Pradana Polres Inhu di Rengat,
Keterbatasan personil dan keterbatasan teknik teknik khusus yang menjadi salah satu kendala penangganan kasus korupsi dapat dilakukan," tandas Hermansyah. Seperti diketahui, penyidik Polres Inhu sudah menetapkan Raja Herman sebagai tersangka kasus dugaan korupsi dana bantuan sosial senilai Rp175 juta tahun 2010. Dana tersebut sudah disetujui penuh yang ditujukan untuk pemeliharaan dan perawatan Mess Kabupaten Inhu yang berada di jalan Sultan Agung No 12 Kelurahan Sukamu-
tang Reba, Kecamatan Rengat Barat dengan 2 tersangka dan barang bukti 2 pucuk senjata api, sepada motor tanpa nomor polisi, dompet, Hp merk Nokia dan sejumlah jimat Selanjutnya pengungkapan ladang ganja di dusun kubu desa Pesajian Kecamatan Batang Peranap, disita 113 batang ganja yang siap panen, 3,8 kg ganja kering siap pasar. “Pencurian pemberatan (curat), pencurian kendaraan bermotor (curanmor) dan narkoba. Ini menjadi prioritas kita mendatang," tutup Kapolres. (gus/eka)
12
Truk CPO Wilmar Dinilai Ganggu Hak Publik DUMAI-Keberadaan antrean truk Crude Palm Oil PT Wilmar mengganggu hak publik menggunakan Jalan Datuk Laksamana Dumai di Kecamatan Dumai Timur. Pemerintah harus menertibkan. Padahal jalan tersebut milik umum, bukan milik pribadi perusahaan. Sangat ironi jika hal seperti ini di biarkan begitu saja oleh pihak petugas yang berwajib seperti Dinas Perhubungan Dumai. “Pemasangan ramburambu tanda larangan parkir di Jalan Datuk Laksamana Dumai tak ada manfaatnya. Saban hari jalan umum itu tetap jadi areal parkir truk
yang memasok CPO ke pabrik milik PT Wilmar Nabati Indonesia. Sedangkan pihak berwenang seperti tutup mata. Padahal, selain menyebabkan penyempitan, ruas jalan itu juga semakin rawan kecelakaan dan perusakaan karena beban berat mobil tersebut,” keluh Sumiran (50), warga Ayam Wuruk Kecamatan Dumai Timur kepada sejumlah awak media, Minggu (1/1).
Ebiet G Ade dan Neno Warisman Hibur Warga Dumai ebih dahulu sambutan dari Wali Kota Dumai Khairul Anwar. Dalam sambutannya Khairul mengatakan, bahwa kegiatan Zikir dan Tablig Akbar ini bertujuan agar pergantian tahun ini menjadi lebih baik lagi dari pada sebelumnya. Dan dengan adanya kegiatan ini tentunya bisa memberikan manfaat dalam mengisi kegiatan acara pergantian tahun ke arah yang positif. “Mudah-mudah ini membawa berkah bersama, sehingga kegitan pergantian tahun ini bisa diisi dengan nuansa Islami sehingga ke depan menjadi lebih baik, mulai dari pembangunan, kesehatan dan lain sebagainya. Yang penting memeriahkan puncak pergantian tahun dengan acara yang positif dan tidak hura-hura. Kedepannya kegatan ini bisa berkelanjutan dalam memeriahkan puncak pergantian tahun,” jelasnya mengakhiri. Sedangkan di lokasi konsernya
kasus, Rengat Barat 105 kasus,seberida 91 kasus selanjutnya polsek-polsek lainnya “ beber Hermansyah Selanjutnya, kasus-kasus yang terbanyak adalah kasus Curas (pencurian dengan kekerasan) pada tahun 2011 lebih sebanyak 76 kasus lebih meningkat dari tahun sebelumnya sebanyak 73 kasus, Kasus narkoba sebanyak 31 kasus ,laka lantas sebanyak 168 kasus meningkat dari tahun sebelumnya 132 kasus,dengan total kerugian material sebesar 635 juta Untuk pengungkapan kasus yang berhasil, kasus
Senin, 2 Januari 2012
MERIAHKAN MALAM TAHUN BARU 2012,
DUMAI-Malam pergantian tahun 2011-2012 di Kota Dumai dimeriahkan Zikir dan Tablig Akbar oleh Ustadzah Neno Warisman. Bahkan dalam kegiatan ini, Dumai juga kedatangan musisi papan atas, Ebiet G Ade. Namun penampilan kedua artis Ibukota itu di lokasi yang berbeda yaitu, Neno Wariman mengisi acara untuk Pemerintah Kota Dumai yang dipusatkan di Terminal Agro Bisnis Kelurahan Purnama dan Ebiet menghibur warga di Gedung Sasana Mitra Pertamina RU II Dumai. Pantauan riauterkini.com, Sabtu (31/12) sekitar pukul 19.30 WIB, di dua lokasi tampak tumpah ruah dipadati oleh masyarakat Dumai. Bahkan saking antusiasnya masyarakat Dumai rela berdesakdesakan untuk menyaksikan acara tersebut. Di lokasi kegiatan Neno Warisman, sebelum acara dibuka terl-
klasifikasi dana yang dicairkan dan tidak ada pertanggung jawabannya. Namun sejak saat itu, Raja Herman tidak muncul dan diduga sudah kabur, sehingga polisi telah menetapkannya masuk dalam daftar pencarian orang melalui surat nomor :DPO/ 22/VI/2011/Reskrim tertanggal 30 Juni 2011 atas nama Raja Herman alias Man bin Raja Syahrum. 533 Kasus Dalam refleksi akhir tahun tersebut, Kapolres Inhu didampingi Kabag Ops Kompol Dasril, Kasat Intel
ARGUSYANDRA
Ebiet G Ade ini, Kabag Humas PT Pertamina Dumai, Kitty Andhora mengatakan, kegiatan ini menyambut detik-detik pergantian 2011 ke 2012. “Konser Ebiet G Ade ini sengaja dilaksanakan guna menghibur para pekerja PT Pertamina, dalam menyambut malam pergantian tahun 2011 memasuki tahun 2012,” jelasnya. Diakui dia, konser Ebiet G Ade ini sifatnya hanya untuk internal pekerja Pertamina RU II saja, tidak untuk masyarakat umum. Konser Ebiet G Ade, dianggap cara yang paling tepat dalam menghibur jiwa pekerja, untuk merenungkan pergantian tahun 2011 ke 2012 itu nantinya. “Ya, seperti kita maklumi, lagu lagu Ebiet G Ade itu selalu mengajak pendengarnya untuk merenungkan banyak hal. Karena tema-tema yang diangkat Ebiet G Ade lebih banyak yang bersifat
sosial. Ini tentunya sangat tepat kita tampilkan dalam malam pergantian tahun nantinya,” pungkasnya. Lalin Macet Total Pantauan riauterkini.com di sejumlah jalan yang ada di Dumai saat ini kondisinya macet total. Kemacetan ini dipicu dari banyaknya kendaraan roda dua yang keluar rumah untuk berkonvoi mengelilingi jalan Dumai, guna menunggu detik-detik pergantian tahu. Bahkan kemacetan juga membuat petugas baik dari Kepolisian setempat, Dishub, dan Satpol PP Dumai. Kondisi macet ini mulai dari jalan Budi Kemulayan, Cempedak, Purnama, Dock Yard, Ombak, Sultan Syarif Kasim, Sudirman dan Patimura. Sedangkan kondisi mecet yang parah total persisnya di Simpang Empat Sukajadi dan Simpang Empat Sudirman, Dumai. (rtc/ril)
NURDIANTO DAICHI
Kapal Dirompak
Kapal tanker kimia berbendera Singapura, MT Sichem Contester yang dirampok beberapa waktu lalu sedang bersandar di Pelabuhan Pelindo Dumai. Foto diambil Kamis (29/12). Sementara itu, lanjut dia, satu lajur yang harusnya bisa dilintasi 2 truk, kini tidak muat lagi. Antrian panjang truk berisi CPO dekat pintu masuk pabrik PT Wilmar Nabati Indonesia membuat jalan menjadi sempit. Selain begitu, truk yang lewat pun tak mau pelan, hingga membuat ketidak nyamanan warga setempat. Namun dengan kondisi seperti ini, Sumiran merasa heran dengan perusahaan sebesar PT Wilmar Nabati Indonesia tidak bisa menyediakan tempat parkir untuk truk pemasok CPO sendiri. Padahal sudah jelas tiap hari mereka dapat kiriman CPO dari pemasok. "Saya jadi heran dengan perusahaan sebesar Wilmar Nabati Indonesia ini tidak bisa mendirikan area lahan parkir antrian untuk menampung truk CPO yang bakal memasok bahanya. Maunya parkir truk CPO jangan sampai menyusahkan orang banyak, apalagi parkirnya bisa sampai berhari-hari," ujarnya. "Harapan saya pemerin-
tah setempat harus mengambil tindakan tegas terhadap kejadian ini. Dengan kejadian seperti ini, kami tidak mengharapkan pemerintah untuk mengambil langkahlangkah, namun kami sebagai warga meminta perusahaan juga ikut merespon keluhan warga di sekitar wilayah operasinya ini,” harapnya. Sedangkan Staf Humas PT Wilmar, Marwan ketika dikonfirmasi dilain tempat soal hal keluhan masyarakat tersebut menjelaskan, antrean truk tak bisa dihindari, karena pintu masuk pabrik memakai sistem 5-4. "Artinya lima truk harus menunggu di luar gerbang hingga empat truk keluar pabrik usai membongkar CPO. Sedangkan system ini sudah mendapatkan kesepakatan baik dari pemerintah setempat dan pihak perusahaan sendiri. "Itu bukan kebijakan sepihak perusahaan, telah disepakati dengan instansi terkait pemerintahan. Jadi mengenai kondisi ini, kami sebagai perusahaan sudah
menerapkan system susai dengan kesepakatan bersama dengan pemerintah setempat, jadi untuk kejadian ini jangan hanya disalahkan pihak perusahaan saja,” ungkapnya berkilah kepada awak media yang melakukan konfirmasi. Sementara hasil pantauan riauterkini.com di lapangan untuk menyesuaikan apa yang disampaikan perusahaan terkait kejadian tersebut tidak sesuai dengan faktanya. Bahkan fakta di lapangan menunjukkan sistem itu tidak layak dipertahankan. Sebab truk yang menunggu bongkar muatan tidak sebanding dengan yang keluar dari pabrik. Lima truk yang menunggu masuk dekat pintu gerbang belum dapat giliran, di belakangnya sudah datang lagi dalam jumlah lebih banyak. Alhasil antrean panjang mewarnai Jalan Datuk Laksamana. Ditambahkan petugas dari perusahaan yang cuek berdiri tidak mengambil tahu dengan parkir truk tersebut sudah rapi atau belumnya. (rtc/ril)
INDRAGIRI HILIR Negeri Seribu Jembatan
Sabtu, 31 Desember 2011
13
Penggunaan APBD 2011
Lintas Malam Pergantian Tahun
Masyarakat Terpusat di Lapangan Gajah Mada TEMBILAHAN-Malam pergantian tahun di Kota Tembilahan berlangsung meriah. Masyarakat terpusat di Lapangan Gajah Mada. Mereka mendapat penjagaan dari puluhan personel Polres Inhil, sehingga masyarakat menikmati pesta kembang api yang tak henti-hentinya mewarnai langit Kota Tembilahan dengan nyaman dan aman. Wawam, warga Pekanbaru yang merayakan tahun baru di Tembilahan mengatakan, perayaan menyambut tahun baru di Tembilahan tak kalah meriah dengan kota lain, hampir seluruh masyarakat larut dalam pesta kembang api yang tak henti-hentinya meletus menambah semaraknya perayaan tersebut. “Ternyata di Tembilahan tidak kalah dengan kota lain, masyarakat begitu antusias menyambut datangnya tahun baru dan kembang api pun banyak sekali,” ujarnya. Tak hanya di Lapangan Gajah Mada, beberapa tempat yang menjadi tempat berkumpul warga menyambut tahun baru di antaranya Lapangan Polres dan Jalan Suarna Bumi depan Kantor Bupati. Setelah melepas tahun 2011, masyarakat yang berkumpul di Lapangan Gajah Mada melanjutkan dengan berkonvoi memutari Kota Tembilahan, tentunya dengan penjagaan personel Polres Inhil. (mg05)
Anggaran di PU dan Disdik tak Terealisasi 100 Persen TEMBILAHAN-Sekretaris Daerah Kabupaten Indragiri Hilir, H Alimuddin RM mengakui, hingga berakhirnya tahun 2011, penggunaan APBD di Dinas Pekerjaan Umum dan Dinas Pendidikan tidak teresalisasi 100 persen. Hal itu disebabkan berbagai faktor, khususnya pengerjaan fisik yang berada di Dinas Pekerjaan Umum dan Dinas Pendidikan. SATRIA DONAL Liputan Indragiri Hilir
Humas Gelar Family Gathering dan New Years Eve 2012 TEMBILAHAN-Humas Setda Kabupaten Indragiri Hilir menggelar Family Gathering dan New Years Eve 2012, Sabtu (31/12). Kegiatan itu dilakukan pada malam pergantian tahun Acara tersebut sebagai ajang silaturrahmi jajaran Humas Setdakab Inhil, GTv dan GFm Tembilahan. Selain dihadiri pegawai Humas Setdakab Inhil dan kru Gtv Tembilahan, juga diramaikan wartawan-wartawan dari berbagai media cetak dan elektronik. Kabag Humas Setda, Ridwan mengimbau seluruh jajarannya dalam melaksanakan tugas hendaknya dilakukan dengan penuh tanggung jawab dan semangat tinggi, dan dapat meningkatkan kemampuan, baik secara individu maupun organisasi, karena tugas yang dilakukan tersebut bukan hanya untuk diri sendiri, tetapi juga untuk organisasi dan daerah. “Dalam melaksanakan tugas harus terus berinovasi, karena dengan begitu akan dapat meningkatkan kreativitas kita dan tentunya didukung oleh sarana dan prasarana yang memadai. Untuk itu, saya berharap dalam mengemban tugas nantinya dapat dilakukan dengan ikhlas dan sepenuh hati," katanya. Selain sebagai ajang silaturahmi, acara tersebut juga untuk merayakan Hari Ulang Tahun Kabag Humas Ridwan ke-47 yang jatuh pada 31 Desember 2011. Kemeriahan acara tersebut terlihat dari terjalinnya rasa kekeluargaan, panitia dan undangan yang hadir pada saat itu, karena selain dengan menggelar acara hiburan juga dilakukan perlombaan dan game-game berhadiah yang telah disiapkan oleh panitia sebelumnya. (mg8)
Digenangi Air
JUMIYARDI ALI
Salah satu ruas jalan di Kota Tembilahan digenangi air. Dinas Pekerjaan Umum Indragiri Hilir bertekad akan mengaspal jalan yang rusak secara bertahan. Foto diambil beberapa hari lalu.
“Kita sudah berusaha maksimal, sepertinya tidak bisa direalisasikan 100 persen. Masih ada pekerjaan yang belum siap hingga 31 Desember 2011, sehingga sisa anggaran yang ada harus dikembalikan ke kas negara,” ujarnya akhir pekan lalu. Kendati demikian, pihaknya belum memutuskan sanksi apa yang diberikan kepada kontrantor yang tidak mampu menyelesaikan pekerjaannya, karena hal itu masih dilakukan pemeriksaan. “Masih dilakukan pemeriksaan, apa yang menjadi kendala bagi kontraktor sehingga tak mampu menyelesaikan pekerjaanya,” katanya. Wakil Bupati Rosman Malomo mengatakan, pemanfaatan sisa lebih perhitungan anggaran (Silpa) sebesar Rp159,23 miliar, berasal dari sisa kontrak, penghematan belanja, kegiatan yang tidak dilaksanakan dan dari kelebihan taget penerimaan. Selanjutnya, kata Rosman, Silpa akan digunakan untuk menutupi defisit anggaran sebesar Rp93,02 miliar dan penyertaan modal kepada Bank Riau dan BPR sebesar Rp5,47 miliar dan pembayaran hutang PDAM sebesar Rp350 juta. Kemudian, tahun 2012 masih terdapat sisa lebih pembiayaan anggaran Rp60,38 miliar, merupakan dana reboisasi yang belum dapat dilaksanakan. (nal)
Selama Tahun 2011, Kasus Narkoba Meningkat TEMBILAHAN-Kondisi geografis Kabupaten Indragiri Hilir terdiri dari pulau-pulau serta berbatasan langsung dengan Provinsi Jambi dan Kepulauan Riau, menjadi lahan empuk bagi pengedar narkotika untuk mengembangkan usahanya di Negeri Seribu Jembatan ini. Buktinya, kasus Narkoba yang ditangani pihak Polres Inhil meingkat setiap tahunnya. Di mana, selama tahun 2011 sebanyak 47 kasus atau meningkat dari tahun 2010 yang 34 kasus. Hal itu dikatakan Kapolres Inhil AKBP Dedi Rahman Dayan pada ekspos perkara selama tahun 2011 yang ditangani Polres Inhil, Sabtu (31/12). “Kasus narkoba di Inhil
selama tahun 2011 cukup memprihatinkan, kondisi geografis yang berpulau-pulau serta berbatasan langsung dengan Jambi dan Kepri menjadi ladang empuk bagi pelaku untuk mengedarkan narkoba,” kata Kapolres didampingi Wakapolres Kompol Imran Amir, Kabag Ops AKP Yuniar Ari dan Paur humas Ipda Zahari. Dia menyebutkan, dari 47 kasus narkoba yang ditangani, hingga kini yang selesai ditangani sebanyak 41 kasus serta mengamankan 74 tersangka, baik penguna, pemilik maupun pengedar. Adapun 74 tersangka yang diamankan itu, 56 orang di antaranya merupakan kasus sabu-sabu dan 18 orang tersanga ganja.
“Kita juga mengamankan barang bukti berupa 8,7 kg ganja, 110,84 gram sabu-sabu dan satu butir ekstasi,” jelasnya. Dalam menangani kasus narkoba katanya, pihaknya berpedomankepada aturan dan bersikap tegas kepada pelaku narkoba, tanpa pandang bulu termasuk anggota Polri sendiri. “Bahkan, selama tahun 2011 ini kita juga telah memberhentikan secara tidak hormat seorang anggota Polri yang terbukti mengunakan sabusabu,” tegasnya. Kerja Sama Dedi mengakui, untuk mengantisipasi pengedaran narkoba dibutuhkan kerja sama dengan instansi terkait serta masyarakat. Karena tan-
pa adanya kerja sama itu, Kapolres pesimis jumlah kasus narkoba tahun 2012 dapat diminimalisir. “Kita tak bisa kerja sendiri dalam menangani masalah ini. Jadi, butuh kerja sama dengan masyarakat dan pemerintah daerah,” ujarnya. Ia berharap, tahun 2012 hendaknya terjalin komunikasi yang lebih baik dengan pemerintah daerah dalam melakukan penekanan terhadap pengedaran narkoba, apalagi selama ini Badan Narkotika Kabupaten juga telah dibentuk. “Tapi kerja sama yang dilakukan dengan kita selama ini masih minim, sehingga belum terlihat upaya yang dilakukan di tengah masyarakat
dalam melakukan sosialisasi terkait bahaya narkoba, khususnya bagi usia produktif yang cenderung mudah terpengaruh dan ingin mencoba,” imbuhnya. Turun Dalam catatan Polres, untuk Kamtibmas sebanyak 436 laporan, data ini cenderung menurun dibandingkan tahun 2010 lalu yakni 594 kasus. “Kamtibnas tahun 2011 turun jika kita bandingkan dengan angka tahun 2010 lalu yang tercatat 594 kasus,” ujar Dedi. Dia menjelaskan, dari 436 kasus tersebut yang menonjol adalah kasus curanmor sebanyak 47 kasus, pencurian pemberatan dengan 95 kasus. (nal, mg05)
Lestarikan Kesenian JUMIYARDI ALI
KABAG Humas Setdakab Ridwan menyampaikan sambutan pada family gathering dan new years eve 2012, Sabtu (31/12).
Kantor bupati
21010 - 21182
Kantor Sekretariat DPRD
21007 - 22051
Polres Indragiri Hilir
22110
Kodim
22425
Kejaksaan
21501
Pengadilan
24684
Pemadam Kebakaran
24488
Kantor Pos
21994
PDAM Tirta Indragiri
22040
Imigrasi
21074 - 23969
RSUD Puri Husada
22118
Pengadilan Agama
21223
Gangguan Listrik / PLN
22113
DKIH dan Disporabudpar Gelar Tembang Pilihan. TEMBILAHAN-Dewan Kesenian Indragiri Hilir bekerja sama dengan Dinas Pemuda, Olahraga, Budaya dan Pariwisata mengadakan gelar tembang pilihan dari masa ke masa, Jumat (30/12) malam lalu. Kegiatan itu dilakukan untuk melestarikan kesenian, khususnya di Indragiri Hilir. Ketua Dewan Kesenian Indragiri Hilir (DKIH), H Syamsurizal Awie mengatakan, acara tersebut dilaksanakan sebagai ajang silaturahmi para seniman yang ada di Inhil, baik seniman masa lalu maupun seniman masa kini. “Melalui acara ini kita ingin mengenang kembali rekan-rekan seniman yang telah mendahului kita, dan kita berharap acara ini dapat dilakukan secara berkala, sehingga silaturahmi antara seniman terus terjalin dengan baik dan melestarikan kesenian di Negeri Seribu Jembatan ini,” ujarnya. Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Budaya dan Pari-
wisata (Disporabubpar), H Mukhtar T menyambut baik dan memberikan apresiasi atas terselenggaranya acara tersebut. Ia mendukung terlaksananya acara tersebut secara terus-menerus. “Dengan seni hidup akan memiliki gairah, dengan seni kita bisa berbincang, berbagi dengan sesama dan bisa mengaplikasikan apa yang ada dihati. Oleh karena itu, mari kita dukung acara ini, mudah-mudahan kesenian di Inhil semakin baik dimasa-masa yang akan datang,” imbuhnya. Acara tersebut dimeriahkan dengan lantunan lagu-lagu masa lalu yang dinyanyikan seniman ternama dikala itu. Di antaranya, Bakran Dalau, pengarang teater dengan judul Senja di Bedugul yang membawakan lagu berjudul Mungkinkah, Tri Murti yang merupakan juara 1 lomba dangdut di Tembilahan tahun 1964, 1965, dan 1966 dengan menyanyikan lagu Kecewa. Kemudian sepasang
suami istri, H Suhaidi dan Hj Darmawati, juara 1 pop singer tahun 1970, 1977 dan 1979 se-Provinsi Riau dengan lagunya Saling Percaya serta Hj Sri Fahrina, peraih juara
II pop singer tingkat kabupaten yang menyanyikan lagu Hangtuah. Malam itu juga semakin marak dengan kehadiran bintang tamu dari Kota
Pekanbaru, Devi Pratiwi yang membawakan lagu berjudul Sinar. Selanjutnya juga diisi dengan Tari Zapin dari penari yang merupakan finalis Putra dan Putri Inhil 2011. (mg8)
JUMIYARDI ALI
BAKRAN Dalau menyanyikan lagu Mungkinkah pada gelar tembang pilihan dari masa ke masa, Jumat (30/12).
KUANTAN SINGINGI
BISNIS & KEUANGAN Senin, 2 Januari 2012
14
CMYK
Lintas Gudep Pramuka SMPN 1 Kuantan Mudik Raih Peringkat V TELUK KUANTAN-Anggota pramuka Gugus Depan SMPN 1 Kuantan Mudik yang mewakili Kwarcab Kuansing mengikuti lomba tingkat IV (LT-IV) Kwarda 04 Provinsi Riau yang dilaksanakan pada Senin-Jumat (26-30/12) pekan lalu di Bumi Perkemahan Lemdikada Jalan Pramuka Rumbai Pekanbaru Riau, meraih peringkat lima dari 12 kabupaten/kota yang ikut. Walaupun prestasi ini jauh dari target yang diinginkan, namun prestasi anggota pramuka Gudep SMPN 1 Kuantan Mudik ini cukup membanggakan dan mengharumkan Kabupaten Kuansing pada perhelatan pramuka se-Riau pada LT IV Provinsi Riau. "Memang yang mewakili Kwarcab Kuansing adalah Gudep SMPN 1 Kuantan Mudik berada diperingkat 5 putra dan putri. Di setiap mata lomba kita mengakui kegiatan yang memerlukan kekompakan regu yang belum maksimal, tetapi Alhamdulillah peringkat ini merupakan pelajaran bagi kita untuk masa yang akan datang agar tetap kompak dalam berbagai kegiatan pramuka yang diadakan tingkat provinsi maupun nasional," kata Pimpinan Kontingen Kwarcab 07 Kuansing Roni Pasila kepada Haluan Riau, minggu pekan lalu. Ke depannya diharapkan lebih meningkatkan latihan pramuka untuk melakukan yang matang. Ucapan terima kasih kepada Kwarcab 07 Kuansing yang telah memberikan suport baik secara materi dan motivasi yang tak terhingga. "Kita juga mengucapakan terima kasih yang tak terhingga kepada Kwarcab Kuansing yang telah memberikan dukungan penuh," katanya. (rob) ROB
Reses M Dunir, Anggota DPRD Riau
Aspirasi Warga akan Diperjuangkan TELUK KUANTAN-Reses anggota DPRD Riau Muhammad Dunir ke Kabupaten Kuansing mengunjungi Desa Saik dan Desa Air Buluh Pucuk Rantau Kecamatan Kuantan Mudik. Aspirasi warga dua desa tersebut menjadi catatan yang akan diperjuangkan politisi PKB ini di DPRD Riau. Masyarakat Desa Saik Kecamatan Kuantan Mudik mengusulkan tambahan ruangan SMP lokal jauh yang saat ini baru ada dua lokal. Sementara jumlah murid mencapai tiga lokal. "Penambahan bangunan untuk SMP ini akan kita usulkan di APBD Riau. Dua lokal yang sudah ada ini dulu juga dari APBD Provinsi Riau," kata M Dunir. Kemudian, masalah jaringan listrik yang yang saat ini telah terpasang, dirinya juga mendesak PLN untuk segera memasukan arus listrik agar penerangan bisa dinikmati masyarakat di Desa Saik. Begitu juga dengan desa yang ada di Kuansing yang telah terpasang jaringan listrik. "Infrastruktur jalan ke Desa Saik, walaupun akses jalan ini telah lama dibuka namun jalan ini masih jalan tanah bercampur kerikil, kita minta jalan ini diaspal dan menjadi perhatian bersama," tambahnya. Kemudian kunjungan ke Desa Air Buluh Pucuk Rantau Kecamatan Kuantan Mudik, masyarakat setempat mengusulkan pengaspalan jalan sepanjang 4,5 kilometer dan pembangunan sarana air bersih. Masyarakat setempat apabila musim kemarau kesulitan mendapatkan air bersih. Sumber air bersih letaknya cukup jauh karena letak Desa Air Buluh ini cukup tinggi dari lokasi sungai. Selain itu katanya, masalah yang sangat serius adalah masalah tapal batas antara Provinsi Riau dan Sumatera Barat. Masyarakat meminta masalah ini cepat diselesaikan. "Masalah tapal batas ini juga akan kita bahas di DPRD Provinsi. Ini merupakan masalah yang cukup serius karena Desa Air Buluh Kuansing berbatasan langsung dengan Kabupaten Dharmasraya," kata M Dunir. Dalam kunjungan reses itu politisi PKB M Dunir juga memberikan sembako kepada masyarakat Desa Air Buluh Pucuk Rantau dan sejumlah alat olahraga bagi pemuda. Kunjungan reses itu berpasan dengan musibah bencana alam banjir di Kuansing. M Dunir juga meyalurkan bantuan banjir ke sejumlah kecamatan sebagai bentuk kepedulian. Dari sektor keagamaan M Dunir juga memperjuangkan bantuan untuk masjid yang ada di Kuansing di antaranya yang telah disalurkan adalah untuk masjid di Desa Sangau Rp10 juta, masjid Desa Kasang Rp10 juta dan yang akan di cairkan untuk bantuan mesjid ini ada beberapa, di antaranya, untuk masjid Desa Pebaun Hilir, Pulau Binjai, Lubuk Ambacang Hulu Kuantan, Tanjung Medang Hulu Kuantan dan Rantau Sialang. Dananya dari bantuan Biro Kesra bidang keagamaan kantor Gubernur Riau. "Pada 2012 masih ada sekitar 5 masjid yang akan disalurkan bantuan dari provinsi dalam bidang keagamaan. Kita berharap bantuan ini digunakan sebaik-baiknya untuk membangun masjid di Kuansing," katanya. (rob)
Serahkan Ijazah
HUMAS
ABRASI Sungai Kuantan yang jaraknya beberapa meter saja dari Jembatan Lubuk Jambi di Desa Seberang Pantai Kecamatan Kuantan Mudik makin mengkhawatirkan. Abrasi ini mengancam perkampungan penduduk dan jembatan di jalan nasional tersebut. Abrasi ini terjadi di banyak lokasi. Foto diambil belum lama ini.
Bappeda Desak Balai Sungai Sumatera Bangun Turap
Banyak Abrasi di Sungai Kuantan TELUK KUANTAN-Wilayah Kabupaten Kuantan Singingi dilalui banyak sungai kecil dan besar. Sepanjang bantaran sungai banyak terjadi abrasi, terutama di Sungai Kuansing. Bappeda Kuansing mendesak Balai Sungai Sumatera membangun turap untuk mencegah abrasi terus berlanjut. Sungai Kuansing adalah sungai terbesar di Kuantan Singingi. Sungai ini berhulu di Provinsi Sumatera Barat dan melewati beberapa kabupaten di Provinsi Riau. Akibat banyaknya sungai, wilayah ini menjadi langganan banjir dan abrasi. Abrasi yang terparah terjadi di tebing Sungai Kuantan. Banyak kawasan pemukiman di sepanjang aliran Sungai Kuantan itu terancam karena dahsyatnya abrasi yang terjadi. Bahkan sejumlah rumah dan tanaman masyarakat ambruk dan roboh masuk ke
sungai. Cepatnya proses abrasi terjadi karena derasnya arus sungai menghantam tebing yang struktur tanahnya labil. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Kuansing, Hardi Yakuf yang ditemui Haluan Riau Kamis (29/12) di kantor DPRD Kuansing mengatakan, pihaknya mendesak agar anggaran untuk pembangunan turap di daerah aliran Sungai Kuantan dianggarkan oleh Balai Sungai Sumatera. "Kita telah usulkan anggaran ini pada provinsi dan peme-
ROBI SUSANTO Liputan Kuansing rintah pusat melalui Balai Sungai Sumatera. Kita berharap ada anggaran khusus untuk membangun turap di daerah abrasi yang mengancam rumah masyarakat di sepanjang DAS Kuantan," pungkasnya. Menurutnya, kalau dianggarkan pada APBD Kuansing, tentunya anggaran tidak akan cukup. Lagi pula yang punya wewenang untuk memberi anggaran adalah provinsi atau pemerintah pusat, karena sungai ini menghubungkan dua provinsi dan beberapa kabupaten kota. "Sesuai aturan, anggaran untuk abrasi Sungai Kuantan ini yang punya wewenang adalah provinsi atau pusat. Pembangunan turap atau DAM untuk mengantisipasi abrasi tebing Sungai Kuantan itu adalah tanggung jawab Provinsi Riau melalui dana APBD Riau. Sebab, sungai ini melalui tiga kabu-
0760 561616
Fax Kantor Bupati
0760 561617
Sekretariat DPRD
0760 561604
Mapolres Kuansing
0760 561604
Kejari Teluk Kuantan
0760 20123
RSUD Teluk Kuantan
0760 561858
Pemadam Kebakaran
0760 20957
sekitar Jembatan Lubuk Jambi. Abrasi itu selain mengancam pemukiman warga, juga mengancam Jembatan Lubuk Jambi. "Kita minta masalah ini segera di atasi. Kita mendesak agar dibangun turap," pungkasnya. Pantauan Haluan Riau, Minggu pekan lalu, masyarakat telah bergotong-royong secara swadaya untuk mengantisipasi runtuhnya tebing Sungai Kuantan dengan memasang kayu sebagai turap sementara. (rob)
Ekspose Akhir Tahun Polres Kuansing
2012, PETI dan Narkoba Tetap Jadi Prioritas TELUK KUANTAN-Pada akspose akhir tahun 2011 yang digelar Polres Kuantan Singingi, Sabtu (31/12) kemaren di Mapolres Kuansing, diketahui hampir seluruh jenis perkara yang ditangani Polres Kuansing selama satu tahun Kapolres Kuansing, AKBP Wendry Purbiantoro SH yang didampingi Wakapolres, Kompol Muhamadun, Kasat Reskrim, Kabag Ops, dan Kasi Propam di hadapan sejumlah wartawan menjelaskan selama tahun 2011, Polres Kuansing telah menangani sebanyak 345 kasus dari seluruh jenis perkara dan telah menuntaskan sekitar 208 kasus. Terjadi peningkatan dibandingkan tahun 2010 dimana Polres Kuansing hanya menangani 279 kasus dan tuntas sebanyak 167 kasus. "Secara keseluruhan memang terjadi peningkatan pada
2011, namun hal ini juga karena ada beberapa kasus lanjutan yang kita tangani karena tidak tuntas pada tahun 2010 lalu," ungkapnya. Adapun pada 2011 ini menurut Kapolres beberapa kasus tindak pidana yang masih cukup menonjol di antaranya adalah kasus PETI, narkoba, curanmor, BBM dan Judi. "Beberapa kasus ini akan tetap menjadi prioritas kita pada 2012 nanti terutama untuk PETI dan narkoba," sambungnya. Kapolres menjelaskan, pada 2011, PETI ada 17 kasus yang telah ditangani dan narkoba 21 kasus dengan keterangan 16 kasus telah dituntaskan dan dilimpahkan (P21) sementara 5 kasus masih dalam proses sidik. Selain dari dua jenis perkara tersebut, penanganan kasus BBM, ilegal logging, curat
dan curas serta judi menurut Kapolres juga masuk skala prioritas. Sementara itu untuk kecelakaan lalu lintas ada 98 kasus dengan korban 32 orang meninggal. Ini juga terjadi peningkatan dari 2010 yaitu 81 kecelakaan. Sedangkan untuk pelanggaran, selama 2011 Polres Kuansing telah mengeluarkan sebanyak 3.421 surat tilang dengan rincian 3.005 dalam bentuk tilang dan 416 dalam bentuk teguran. Dengan memasuki tahun 2012 ini, Kapolres menekankan kepada seluruh anggotanya untuk terus meningkatkan kinerja terutama dalam pengungkapan kasus yang ada guna meredam tindak kejahatan yang ada di wilayah hukumnya. Kapolres menyatakan sikap komitnya untuk menuntaskan seluruh perkara yang belum selesai di tahun 2011 lalu.(uta)
Sekda Kuansing H Muharman meyerahkan ijazah kepada wisuda-wisudawati mahasiswa STAI Kuansing, bertempat di gedung Abdoel Rauf, Kamis (29/12)
Kantor Bupati Kuansing
paten dan itu tanggung jawab provinsi," tegasnya. Ia berharap kasus abrasi yang melanda tebing sepanjang DAS Sungai Kuantan ini cepat menjadi perhatian serius pemerintah Provinsi Riau. "Kita sangat berharap abrasi ini cepat ditanggapi Pemprov. Kita telah usulkan pembangunan turap di sejumlah tempat yang abrasi di sepanjang Sungai Kuantan," kata Hardi Yakuf. Salah satu yang terparah akibat abrasi yang berada di
ULTRA
KAPOLRES Kuansing,AKBP Wendry Purbiantor, SH didampingi Wakapolres,Kompol Muhamadun saat menggelar ekspose akhir tahun di hadapan sejumlah wartawan di Mapolres Kuansing, Sabtu (31/12).
Banjir
ROBI
Banjir yang melanda bantaran Sungai Kuantan akhir tahun lalu merendam ribuan rumah dan ribuan hektare lahan pertanian.Tampak arus luapan Sungai Kuantan cukup deras menerjang lahan dan rumah masyarakat di Desa Talontam Benai Kecamatan Benai, baru-baru ini.
Tak Ada Pegelaran Panggung Rakyat
Perayaan Tahun Baru Terasa Hambar TELUK KUANTAN-Tahun-tahun sebelumnya, Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi selalu menggelar acara panggung rakyat saat perayaan tahun baru. Namun, memasuki tahun baru 2012 yang berlangsung Sabtu malam kemaren kebiasaan itu tidak ada, sehingga banyak warga yang mengatakan perayaan tahun baru kali ini terasa hambar. Pantauan Haluan Riau malam pergantian tahun baru di Kota Teluk Kuantan, ribuan warga sejak pukul 19:30 WIB sudah tumpah ruah di jalanan. Namun, karena tidak ada acara yang digelar pada malam itu membuat warga hanya melakukan konvoi dengan menggunakan sepeda motor. Tidak ada tempat yang menjadi titik konsentrasi warga. "Tidak ada acara. Kita keliling-keliling saja bersama teman-teman dengan motor. Mau gimana lagi, kita kepengen juga menunggu pergantian tahun baru ini," ujar Andi salah satu warga Teluk Kuantan yang sempat berbincang dengan Haluan Riau. Andi mengaku sedikit kecewa, karena perayaan tahun baru kali ini tidak ada acara. "Hambar saja rasanya, coba kalau kita lihat di TV, seluruh daerah merayakan pergantian tahun baru ini dengan meriah," ujarnya. Hal yang sama diungkapkan oleh Doni. "Lihat masyarakat tumpah ruah di jalanan. Mereka semua haus hiburan, apalagi momen perayaan tahun baru ini seluruh orang pasti ingin merayakannya. Seharusnya Pemkab bisa sedikit menggelontorkan dana untuk menghibur masyarakat dengan menggelar acara hiburan, kan cuma sekali setahun," ujarnya. Ribuan warga yang tumpah ruah di jalanan Kota Teluk Kuantan melakukan konvoi dengan menggunakan kendaraan roda dua dan roda empat berlangsung hingga pukul 01:00 WIB dini hari. Setelah itu jalanan mulai sepi. Namun demikian, walau tidak ada acara, sebagian warga tetap antusias melakukan perayaan pergantian tahun ini. Pesta kembang api yang dilakukan warga membuat perayaan tahun baru menjadi sedikit meriah. (uta)
15
MERANTI
Senin, 2 Januari 2011
Lintas Kadisdik: Gunakan Dana BOS Sesuai Peruntukan SELATPANJANG–Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kepulauan Meranti, Bahtiar menegaskan kepada seluruh sekolah yang mendapat bantuan dana BOS baik negeri maupun swasta, agar dapat menggunakan sesuai peruntukannya. Dana tersebut dikucurkan untuk membantu atau mendukung proram pengelolaan sekolah. Baik dalam bentuk fisik (pengadaan) maupun non fisik, sehingga bantuan itu diharapkan dapat mencapai sasaran. Hal itu disampaikan Bahtiar, kepada Haluan Riau di Selatpanjang akhir pekan lalu, terkait penyaluran dana BOS yang telah dilakukan menjelang akhir tahun 2011 lalu. Sementara itu, Bendahara Diknas Kabupaten Kepulauan Meranti, Surya kepada wartawan mengatakab Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk triwulan empat tahun 2011 sudah disalurkan setelah anggaran tersebut disetorkan pihak Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Kepulauan Meranti, kepada instansi terkait beberapa waktu lalu.Khusus untuk sekolah swasta, dana tersebut baru dapat digunakan mulai minggu ini. "Dana BOS sudah kita terima, setelah mendapat kontak dari pihak Bank Riau-Kepri terhadap masuknya anggaran dari pusat itu. Kita juga sudah meminta pihak bank untuk menyalurkan langsung kepada rekening seluruh sekolah yang berhak menerimanya," ujarnya. Ditambahkannya,dana bos dari DPPKAD tersebut merupakan dana BOS yang diperuntukkan bagi sekolah swasta di seluruh Kabupaten Kepulauan Meranti. Sedangkan dana BOS untuk sekolah negeri sudah disalurkan beberapa waktu lalu. "Kita sudah salurkan lewat rekening sekolah masingmasing. Sesuai konfirmasi dari pihak Bank Riau Kepri Selatpanjang menyebutkan, anggaran tersebut baru bisa dimanfaatkan sekitar tanggal 3 atau 4 Januari 2012 ini, ”terangnya. Diharapkan kepada seluruh sekolah yang menerima dana bantuan pusat tersebut agar dapat digunakan sebagaimana ketentuan. Tidak menyimpang dari juknis dan juklaknya sehingga program tersebut mencapai sasaran untuk menunjang kelancaran proses belajar mengajar di sekolah. (jos)
JOHANES
BUPATI Kepulauan Meranti, Irwan Nasir (kiri) menyaksikan Ketua DRPD Kabupaten Kepulauan Meranti, Hafizoh (tengah) menandatangani pengesahan APBD 2012 Kabupaten Kepulauan Meranti pada Rapat Paripurna, Sabtu (31/12).
RAPBD MERANTI 2012 DISAHKAN
Dewan Minta Realisasi Lebih Maksimal SELATPANJANG–Ketua DPRD Kepulauan Meranti, Hafizoh mengharapkan pelaksanaan APBD Kabupaten Kepulauan Meranti tahun anggaran 2012 ini dapat direalisasikan lebih maksimal. JOHANES SINAGA Liputan Meranti "Kita tidak mau terulang kelemahan-kelemahan yang terjadi pada tahun anggaran 2011. Kelemahan itu membuat pelaksanaan pekerjaan
atau serapan APBD menjadi kurang maksimal. Sehingga kita berharap sangat, pada pelaksanaan anggaran atau serapan dana APBD 2012 mendatang agar dapat lebih dimaksimalkan lagi," kata Ketua DPRD Kepulauan Meranti, Hafizoh, pada sidang
paripurna pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Kepulauan Meranti Tahun 2012 di Balai Sidang DPRD, Selatpanjang, Sabtu, (31/12). Hafizoh menjelaskan, setelah ditetapkan menjadi APBD tahun anggaran 2012, selanjutnya diharapkan segala bentuk aktivitas proyek pembangunan kiranya dapat dilaksanakan dengan baik dan lebih professional. Usai sidang kepada wartawan, Hafizoh mengatakan, realisasi APBD tahun 2011 tidak sepenuhnya terlak-
sana dengan baik. Hal itu harus menjadi pelajaran untuk perbaikan pelaksanaan APBD di tahun 2012. "Alhamdullilah, berkat kerja sama yang baik dengan Pemkab, APBD tahun 2012 telah disahkan dengan lancar. Selanjutnya, untuk proses pelaksanaannya nanti, DPRD berharap terwujudnya program itu dengan baik, ”sebutnya. Dikatakan, kurang maksimalnya realisasi APBD 2011 lalu, salah satunya disebabkan sistem pelelangan yang ternyata belum sepe-
nuhnya diimbangi oleh SDM yang profesional di masingmasing SKPD. Kondisi ini menjadikan proses pelelangan dan pekerjaan menjadi lamban. "Ini juga menjadi perhatian pemerintah dalam menentukan tugas dan jabatan pegawai yang benarbenar sudah memahami. Sehingga tidak terjadi lagi kesalahan atau kelemahan seperti tahun sebelumnya. Pemkab juga harus betul-betul menyusun dengan baik pola kerja dengan sistem yang didukung SDM yang memadai," imbuh politisi Golkar tersebut.***
Persoalan Pendidikan di Meranti Masih Kompleks DOK HR
Bersalaman Wakil Buapti Kepulauan Meranti, H Masrul Kasmy (kiri) menyalami Sekdakab Meranti, H Zubiarsyah (kanan) usai pelaksanaan apel bendera, belum lama ini.
TERKAIT IZIN HTI
Kadishut Benarkan Pernyataan Bupati SELATPANJANG-Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Riau, Zulkifli kepada Haluan Riau, Sabtu (31/12) membenarkan penjelasan Bupati Kepulauan Meranti, Irwan Nasir yang menyatakan SK Menhut 327/2009 yang mencakup izin HTI di lima kabupaten, tidak dapat mencabut SK 327 itu. "Kalaupun ada kebijakan untuk meninjau operasional HTI di Pulau Padang yang bisa dilakukan hanya merevisi. Hal itu juga jauh hari sudah kita sampaikan ke Menhut RI," ujar Zulkifli Sebelumnya, Buapti Kepualauan Meranti, Irwan Nasir menegaskan, pemerintah pusat tidak akan mencabut SK Menhut 327 tahun 2009 itu dengan alasan dalam SK 327 tersebut terdapat izin HTI untuk lima kabupaten di Provinsi Riau.yakni Kabupaten Kampar,Bengkalis, Siak, Pelalawan dan Meranti. "Kalaupun ada perubahan kebijakan pemerintah pusat atas tuntutan masyarakat terkait SK 327 itu, paling bisa dilakukan revisi. Revisi itupun baru dilaksanakan setelah tim independen yang kita usulkan itu dibentuk pemerintah pusat dan mengadakan penelitian komprehensif dari Pulau Padang, Merbau," ujar Bupati yang didampingi Kapolres Bengkalis Toni Aryadi serta Danramil Tebingtinggi, akhir pekan lalu. Pertemuan massa dengan Muspida tersebut menjadi sebuah pertemuan resmi sebagai puncak demo yang dilakukan pihak STR maupun FKMPPP, yang terakhir dilaksanakan selama 3 hari berturut-turut di depan kantor Bupati Kepulauan Meranti itu. Kepada perwakilan pendemo tersebut antara lain Sutarno, Darman, Haji Mangun, Pairan dan Muslim selaku juru bicara pada pertemuan itu Irwan mengharapkan masyarakat harus juga memahami bahwa negara ini adalah negara hukum. "Semuanya keberatan atas sebuah kebijakan pemerintah harus disampaikan melalui prosedur yang elegan. Sehingga kita memiliki pertimbangan yang jernih dalam menyelesaikan sebuah persoalan. Perjuangan yang dilakukan harus berdasar dan memiliki tujuan konkret, benar-benar sebuah tujuan mulia dan demi masa depan masyarakat luas," harapnya.(jos)
Kantor Pemerintahan Kantor Bupati
0763-434715
RSUD
0763-32006
Ambulance
0763-700377
SELATPANJANG-Persoalan pendidikan di Kabupaten Kepulauan Meranti saat ini masih kompleks. Mulai dari sarana dan prasarana pendidikan, tenaga pengajar, maupun tingkat kesejahteraan guru. "Begitu juga mengenai kondisi bangunan sekolah yang masih butuh perbaikan, bahkan butuh pembangunan gedung baru. Semua itu menjadi beban berat bagi pemerintah melalui kalangan dunia pendidikan," kata Basiran anggota sekaligus Ketua Komisi III DPRD Kepulauan Meranti, kepada Haluan Riau, Minggu (1/1). Menurut politisi Gerindra tersebut, masalah kualitas guru, baik guru PNS maupun non PNS yang mengajar di berbagai sekolah juga memiliki berbagai problematika. "Rendahnya tingkat kesejahteraan guru honor daerah misalnya. Hal itu sangat bepengaruh terhadap tingkat kinerja guru. Persoalan ini membutuhkan perhatian pemerintah tahun 2012 ini dikaitkan dengan kemampuan keuangan daerah, untuk bisa meningkatkan mutu pendidikan maupun kesejahteraan kalangan pendidik," kata kata Basiran.
Guna menyesuaikan itu semua serta dapat mengakomodir berbagai kepentingan tersebut, tentu dibutuhkan pengkajian yang matang." Sehingga dalam mengatasi berbagai kendala itu diharapkan tidak menimbulkan permasalahan baru di kemudian hari," paparnya. Terkait masalah tenaga PNS yang masih minim. Sehingga banyak guru di berbagai sekolah terpaksa harus mengajar di depan kelas walau bidang yang diajarkan tidak sejalan dengan latar belakang disiplin ilmunya. "Ini banyak ditemukan di berbagai sekolah, khususnya di pedesaan. Karena masih banyak juga guru yang tidak bersedia mengajar di tempat terpencil, karena minimnya infrastruktur dasar seperti jalan, listrik maupun ketersediaan air bersih," terangnya. Akibatnya tak jarang pula terjadi penumpukan guru di beberapa sekolah yang terdapat di perkotaan. Beberapa guru dengan latar belakang ilmu yang sama menumpuk di satu sekolah tertentu. Hal ini juga preseden buruk bagi komitmen dan pengabdian seorang guru."Ini juga salah satu masalah yang harus men-
dapat perhatian serius dan solusi konkret pemerintah di 2012 ini," ujarnya. Adanya moratorium terhadap PNS juga merupakan masalah baru yang dihadapi Kepulauan Meranti. Di sisi lain Meranti masih membutuhkan PNS dengan jumlah yang relatif banyak. "Berbagai persoalan inilah sebagian jadi pekerjaan
rumah (PR), baik bagi pemerintah maupun bagi kalangan dewan, terutama yang membidangi masalah pendidikan. Sehingga pemikiran ini kita ketengahkan menjadi bahan pemikiran bagi pejabat yang mengambil kebijakan," harapnya. Sebab, untuk meningkatkan sumber daya manusia tidak bisa dilakukan dengan
cara disulap, atau membalikkan telapak tangan, melainkan harus dilakukan secara terprogram dan konsisten. "Selain itu diharapkan juga terobosan baru dan kiat baru untuk memecahkan semua persoalan itu. sehingga secara bertahap semua problema dapat terpecahkan dengan baik," tuturnya.(jos)
JOHANES
Gelar Dialog Bupati Kepulauan Meranti, Irwan Nasir didampingi Kapolres Bengkalis, melakukan dialog dengan 10 orang perwakilan masyarakat Pulau Padang terkait tuntutan pembatalan izin HTI di Pulau Padang, akhir pekan lalu.
Wabup: 42,5 Persen Masyarakat Masih Miskin SELATPANJANG–Berdasarkan data Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Meranti tahun 2011, persentasi kemiskikan masih tinggi. Mayarakat miskin di Meranti sebesar 42,5 persen. "Kondisi ini menjadi salah satu tugas berat Pemerintah Kabupaten Meranti untuk menekan angka kemiskinan tersebut secara bertahap," kata Wabup Meranti, H Masrul Kasmy saat memberikan sambutan pada pelantikan pengurus DPC
Partai PAN di Selatpanjang, akhir pekan lalu. Dikatakan, kondisi kemiskinan itu diakibatkan masih minimnya berbagai fasilitas infrastruktur dasar sebagai motor penggerak perekonomian masyarakat. "Mulai dari minimnya sarana jalan, jembatan, sekolah, kesehatan dan hal lain yang menjadi keluhan yang hingga saat ini masih belum banyak terjawab," ujar Wabup. Oleh karena itu, sangat
diharapkan diyakini akan dukungan selusangat lamban," ruh masyarakat, kata Masrul. pe r a n dunia Sementara itu, usaha dan tidak Ketua DPW PAN ketinggalan Provinsi Riau, H peran ormas dan Herlian Saleh daperan partai lam kesempatan po l i t i k . S e b a b itu juga meminta jika tugas berat kepada kader itu hanya dibePAN agar beperan bankan kepada aktif menyongMasrul Kasmy pemerintah sesong masa depan mata, tentu pembangunan Meranti yang lebih baik. itu akan sangat lambat Pemerintah selaku pematerwujud." Walau tetap ngku jabatan harus diduakan terlaksana, namun kung dalam berbagai pro-
gram kerjanya. Sebab PAN melalui wakilnya di lembaga legislatif senantiasa diarahkan untuk berkarya tanpa mengesampingkan fungsi lembaga yang diembannya. "Sehingga tercipta s i n k r o n i s a s i d a n s i n e rgitas antara kebijakan pem bangunan dan kebijakan politik yang sasaran akhirnya untuk mensejahterakan masyarakat," papar Herlian yang juga Bupati Kabupaten Bengkalis .(jos)
PELALAWAN Lintas
BISNIS & KEUANGAN Senin, 2 Januari 2012
16
Pengerjaan Tribune Selesai 95,063 Persen
Warga Sambut Tahun Baru Bersama KNPI-PP PELALAWAN - Ribuan warga Kabupaten Pelalawan tumpah ruah di Kota Pangkalan Kerinci menyambut Tahun Baru 2012 bersama Komite Nasional Pemuda Indonesia-Pemuda Pancasila, Sabtu (31/12) malam. Kemeriahan pergantian tahun itu dipusatkan di lapangan sepakbola Kota Pangkalan Kerinci. Malam pergantian tahun di Kota Pangkalan Kerinci itu dihadiri hampir semua OKP, sehingga ibukota kabupaten itu terutama di lapangan sepakbola menjadi lautan manusia. Acara tersebut didukung sepenuhnya manajemen PT RAPP Pangkalan Kerinci. Ketua KNPI Pelalawan, Rusdarianto mengatakan, dukungan PT RAPP terhadap kegiatan perayaan pergantian tahun sebagai bentuk partisipasi dan kebersamaan antara masyarakat dengan perusahaan. "Sedikitnya 5 ribu warga memadati lapangan sepakbola. Dukungan PT RAPP terhadap kegiatan penyambutan tahun baru dilaksanakan para pengurus dan anggota KNPI dan PP Pelalawan sebagai bentuk kepedulian perusahaan dalam mendukung kegiatan kepemudaan di negeri ini,” ujarnya. Memeriahkan malam Tahun Baru 2012, siswa SMA 1 Pangkalan Kerinci menggelar hiburan semalam suntuk. Sehingga membuat kemeriahan semakin terasa. "Dengan acara menyambut Tahun Baru 2012 ini hendaknya semakin dapat meningkatkan rasa persatuan dan kesatuan sesama pemuda, maupun masyarakat dalam mendukung berbagai permbangunan yang dilaksanakan di daerah ini," tuturnya. Pantauan Haluan Riau di setiap sudut dan di pinggir jalan dimeriahkan dengan hiruk pikuk terompet dan klakson kendaraan. Gemerlap kembang api dan bunyi letusan petasan pun semakin memeriahkan suasana malam pergantian tahun itu. (hem)
BANDAR PETALANGAN Proses pengerjaan proyek tribune penonton di Lapangan Bola Desa Lubuk Terap, Kecamatan Bandar Petalangan telah selesai 95,063 persen. Sejauh ini tidak ada permasalahan yang muncul, kendati sesuai kontrak masa pengerjaan habis tanggal 22 November tahun lalu. Direktur CV Alfi Putra Kampar, Syaharuddin yang merupakan kontraktor pelaksana kegiatan pembangunan tribune itu mengatakan, sejauh ini tidak ada masalah soal pengerjaan fisik tribune, hanya saja ada sejumlah oknum yang menilai pengerjaan tribune tidak sesuai dengan bestek, masa pengerjaan yang telah habis tapi tetap dikerjakan. "Sejauh i n i
saya selaku Direktur Kontraktor Pelaksana, tidak ada masalah, baik itu dengan Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang maupun dengan Pemkab Pelalawan. Hanya sejumlah oknum yang sengaja menghembuskan isu terkait pengerjaan tribune," katanya, akhir pekan kemarin. Konsultan Pelaksana dan pengawas telah turun dan meninjau ke lapangan bersama dinas terkait. Konsultan menilai, proses pengerjaan telah rampung 95,063 persen. Selanjutnya soal masa pengerjaan yang telah habis, sesuai
dengan aturan main dan perjanjian kontrak, masih ada waktu pengerjaan dan perbaikan yang dinamakan adendum hingga tanggal 19 Desember. "Jika pengerjaannya belum rampung juga hingga masa adendum habis, kepala daerah dalam hal ini Bupati Pelalawan memiliki kewenangan dan kebijakan dalam
penilaian terkait hasil proyek yang dikerjakan. Kebijakan kepala daerah tersebut setelah melalui pengkajian dan realita di lapangan dan berkonsultasi dengan konsultan pengawas serta dinas terkait," jelasnya. Jika pengerjaan di bawah 50 persen, langsung diputuskan kontraknya oleh dinas
bersangkutan," terang Syaharuddin. Dikatakannya, ada beberapa oknum yang sengaja menyudutkan dirinya terhadap pengerjaan tribune penonton tersebut. Dia yakin, oknum tersebut ingin mengeruk keuntungan dari kontraktor pelaksana, dengan dalih pengerjaan bangunan ada sejumlah item pengerjaan yang ditukar, kemudian kondisi tribune yang belum beratap. Pada hal dalam perjanjian kontrak tidak ada pengerjaan atap tribune. untuk kondisi bangunan, saya berani pastikan tidak ada bahan yang ditukar, malah ada besi yang kecil saya ganti dengan yang lebih besar agar lebih kokoh dan kuat. Soal atap tribune, memang tidak ada penganggarannya untuk tahun 2011. Kemungkinan akan dianggarkan tahun 2012," tuturnya. (cr04)
Proyek tak Selesai Diluncurkan Tahun Ini PELALAWAN - Seluruh proyek di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pelalawan yang tak selesai dikerjakan tahun 2011 akan diluncurkan oleh masing-masing dinas, tahun ini. Namun, dengan berakhirnya tahun anggaran kemarin, semua proyek yang tak selesai sudah diputus kontraknya. Demikian dikatakan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Pelalawan, Zuhelmi dikonfirtmasi di ruang kerjanya, baru-baru ini di Pangkalan Kerinci. Dituturkannya, sebagian besar proyek dinas, badan dan kantor di lingkup Pemkab Pelalawan pengerjaannya bisa selesai dan hanya sebagian kecil tak selesai dikerjakan. ”Bagi proyek yang tidak selesai bisa dilanjutkan dengan diluncurkan dan itu tergantung SKPD apakah diluncurkan terhadap semua proyek yang tidak selesai atau tidak. Tapi kalau diluncurkan, tak masalah. Karena berdasarkan Kepmendagri Nomor 21 Tahun 2011 membolehkan pengerjaan proyek yang belum selesai untuk diluncurkan,” ujar Zuhelmi. Sementara itu, Wakil Bupati Pelalawan, H Marwan Ibrahim ditemui di Gedung DPRD Pelalawan usai menghadiri Paripurna penyampaian hasil reses, baru-baru ini menegaskan, masalah pengerjaan sebagian proyek yang tidak selesai, maka Pemkab Pelalawan melalui dinas terkait akan meluncurkan pengerjaan proyek tersebut tahun depannya. "Bagi sebagian proyek yang tidak siap itu kita luncurkan tahun depan. Tahun ini tak bisa kita pungkiri atas penyebab sebagian proyek tidak selesai sesuai kontrak, karena kondisi tidak memungkinkan," tuturnya. Penyebab lambatnya melaksanakan pengerjaan proyek, karena pada Januari tahun lalu disibukkan dengan pelaksanaan Pemilu Kada. Kemudian dilanjutkan dengan pelantikan kepala daerah terpilih di bulan April. Setelah tahapan itu, baru para pejabat di satklersatker di lingkup Pemkab Pelalawan dihadapkan dengan kegiatan mutasi pada 11 Mei 2011 dan tanggal 19 Mei baru dilaksanakan lelang proyek di setiap satker di lingkungan Pemkab. "Dalam pelaksanaan proyek kita juga mengalami kendala musim hujan, seperti sekarang ini. Sehingga para kontraktor sulit untuk pengerjakan proyeknya di lapangan,” ujarnya. Ketua DPRD Pelalawan, Zakri ditemui di Gedung DPRD mengatakan, kalau terjadi keterlambatan pengerjaan tahun ini sehingga ada sebagian proyek tidak siap dikerjakan lebih baik dijadikan pengalaman dan pelajaran. "Mari kita jadikan pelaksanaan apa yang telah terjadi, sebagian proyek yang tidak tuntas pengerjaannya tahun ini sebagai pengalaman saja. Untuk tahun depan mari kita percepat pelaksanaan pembangunan,” pinta Ketua DPRD. (hem)
ZULKARNAIDI
Kondisi proyek pengerjaan tribune penonton di lapangan bola Desa Lubuk Terap, Kecaatan Bandar Petalangan telah rampung 95,063 persen dan akan diluncurkan tahun ini. Foto diambil Sabtu (31/12).
Proyek tak Selesai Diluncurkan Tahun Ini PELALAWAN - Seluruh proyek di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pelalawan yang tak selesai dikerjakan tahun 2011 akan diluncurkan oleh masing-masing dinas, tahun ini. Namun, dengan berakhirnya tahun anggaran kemarin, semua proyek yang tak selesai sudah diputus kontraknya. Demikian dikatakan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Pelalawan, Zuhelmi dikonfirtmasi di ruang kerjanya, baru-baru ini di Pangkalan Kerinci. Dituturkannya, sebagian besar proyek dinas, badan dan kantor di lingkup Pemkab Pelalawan pengerjaannya bisa
selesai dan hanya sebagian kecil tak selesai dikerjakan. ”Bagi proyek yang tidak selesai bisa dilanjutkan dengan diluncurkan dan itu tergantung SKPD apakah diluncurkan terhadap semua proyek yang tidak selesai atau tidak. Tapi kalau diluncurkan, tak masalah. Karena berda-
SUHEMRI Liputan Pelalawan sarkan Kepmendagri Nomor 21 Tahun 2011 membolehkan pengerjaan proyek yang belum selesai untuk diluncurkan,” ujar Zuhelmi. Sementara itu, Wakil Bupati Pelalawan, H Marwan Ibrahim ditemui di Gedung DPRD Pelalawan usai menghadiri Paripurna penyampaikan hasil reses, baru-baru ini menegaskan, masalah pengerjaan sebagian proyek yang tidak selesai, maka Pemkab Pelalawan melalui dinas terkait akan meluncurkan pengerjaan proyek tersebut tahun depannya.
"Bagi sebagian proyek yang tidak siap itu kita luncurkan tahun depan. Tahun ini tak bisa kita pungkiri atas penyebab sebagian proyek tidak selesai sesuai kontrak, karena kondisi tidak memungkinkan," tuturnya. Penyebab lambatnya melaksanakan pengerjaan proyek, karena pada Januari tahun lalu disibukkan dengan pelaksanaan Pemilu Kada. Kemudian dilanjutkan dengan pelantikan kepala daerah terpilih di bulan April. Setelah tahapan itu, baru para pejabat di satkler-satker di lingkup Pemkab Pelalawan dihadapkan dengan kegiatan mutasi pada 11 Mei 2011 dan tanggal 19 Mei baru dilaksanakan lelang proyek di setiap
satker di lingkungan Pemkab. "Dalam pelaksanaan proyek kita juga mengalami kendala musim hujan, seperti sekarang ini. Sehingga para kontraktor sulit untuk pengerjakan proyeknya di lapangan,” ujarnya. Ketua DPRD Pelalawan, Zakri ditemui di Gedung DPRD mengatakan, kalau terjadi keterlambatan pengerjaan tahun ini sehingga ada sebagian proyek tidak siap dikerjakan lebih baik dijadikan pengalaman dan pelajaran. "Mari kita jadikan pelaksanaan apa yang telah terjadi, sebagian proyek yang tidak tuntas pengerjaannya tahun ini sebagai pengalaman saja. Untuk tahun depan mari kita percepat pelaksanaan pembangunan,” pinta Ketua DPRD. (hem)
Young FC Juarai Sepakbola Kerusakan Hutan Perburuk Bukit Agung Cup 2011 Perubahan Iklim
Jalan Rusak
SUPENDI
Warga Desa sungai Ara terpaksa berjalan kaki serta memikul beban kebutuhan rumah tangga, karena kondisi jalan yang tidak bisa dilewati kendaraan. Foto diambil belum lama ini.
Layanan Langganan Koran Dan Iklan
0812-7567834
Layanan SMS Bupati Pelalawan: Kantor Bupati
07617050053
Kantor DPRD
0761 95922
Pengadilan Negeri Pelalawan 07617051048 Kejaksaan Negeri Pelalawan
0761 7050303
Kantor KUA
0761 7051048
Polres Pelalawan
0761 493800
PANGKALA KERINCI Young Football Club berhasil menuarai turnamen sepakbola Bukit Agung Cup 2011. Turnamen yang diselenggarakan tokoh masyarakat Ucok Jait selama hampir sebulan itu diikuti 16 klub dengan usia pemain 16 taun. Final turnamen tersebut digelar di lapangan sepakbola Desa Bukit Agung pada Jumat (30/12). “Turnamen yang kita gelar dari tanggal (9/12) dan berakhir pada Jumat, akhir pekan lalu dimenangkan Young FC dari SMAN 1 Pangkalan Kerinci mengalahkan Nuansa FC dari Desa Mekar Jaya. Kemenagan yang diperoleh dengan skor 5-4 setelah adu tendangan penalti,” kata Ketua Umum Pelaksana Kegiatan, Ucok Jait kepada Haluan Riau usai acara. Turnamen tersebut merupakan pertama digelar dan diikuti dua kabupaten, yakni Kabupaten Siak dan Kabupaten Pelalawan. "Sedangkan juara ketiga diraih SMPN 3 Kerinci Kanan, Kabupaten Siak dan juara harapan diraih SMPN 46 Kerinci Kanan, Kabupaten Siak,” terangnya. Selain untuk membangkitkan minat olahraga sepakbola di kalangan pemuda juga untuk mencari bibit pemain
yang bisa diandalkan untuk mengikuti ajang turnamen yang akan digelar mendatang. Terpenting, dengan diadakannya turnamen itu setidaknya bisa mengendalikan pemuda dari prilaku negatif, seperti kenakalan remaja dan menghidari bahaya narkoba. Ucok berharap kegiatan ini bisa menjadi solusi bagi generasi muda untuk mengisi waktu kosong para remaja supaya terhindar dari pengaruh negatif yang dapat meru-
gikan diri sendiri dan keluarga. Selain itu juga, diharapkan dengan adanya kegiatan ini nantinya bisa terpilih siswa yang memiliki bakat bermain sepakbola, sehingga bisa diberikan pembinaan maksimal untuk mengikuti turnamen-turnamen atau liga yang lebih besar lagi. “Kita mau merubah pola kebiasaan anak-anak kita dari pengaruh negatif, mungkin dengan cara seperti ini lah salah satunya,” imbuh Ucok. (pen)
SUPENDI
KETUA Umum Pelaksana Turnamen Sepakbola Bukit Agung Cup 2011, Ucok Jait menyerahkan hadiah kepada pemenang sepakbola, akhir pekan kemarin.
PELALAWAN – Kerusakan hutan dan perubahan fungsi lahan perlu menjadi perhatikan serius karena dapat memperburuk perubahan iklim. Untuk itu, ancaman kelestarian hutan perlu diantisipasi optimal supaya seluruh aktivitas pembangunan berjalan dengan baik dan lancar. Pernyataan itu dikuangkapkan Bupati Pelalawan, HM Harris kepada wartawan Jumat (30/12) di Pangkalan Kerinci. Dituturkan Bupati, dengan mengantisipasi secara optimal kerusakan hutan, maka kelestarian hutan harus diupayakan secara maksimalkan. Karena itulah, saat ini diperlukan pengawasan pada kegiatan industri terutama pertambangan yang bisa berakibat pada lingkungan, pembalakan liar atau illegal logging, konversi lahan untuk pemukiman dan perkebunan di daerah ini. "Kita perlu melestarikan hutan untuk dipertahankan secara optimal dan berkelanjutan di daerah ini. Karena masalah pengelolaan hutan harus berwawasan lingkungan dan mengacu pada daya dukung dan daya tampungnya untuk menjaga kelestarian hutan ke depannya," kata Harris. Kebakaran hutan dan lahan yang dilakukan oknum tertentu harus diubah, karena keberadaan hutan terancam musnah. Meski terjadi kerusakan lingkungan mulai menurun secara signifikan, namun upaya pencegahan dan rehabilitasi hutan harus terus ditingkatkan semua komponen masyarakat di daedrah ini. Walaupun penanganan dilakukan dinilai cukup berhasil mengurangi titik api pada tahun lalu, namun potensi tahun ini diperkirakan bisa meningkat nantinya. ”Untuk itu, kita harus sigap mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan yang akan datang," ujarnya. Kebijakan moratorium penebangan hutan tetap perlu dikembangkan dan diatur secara berimbang,.begitu jiga sebuah konversi lahan mesti harus melihat aspek tata ruang melalui kajian lingkungan hidup yang strategis. ”Dengan inisiatif membiarkan hutan tetap sebagai hutan akan menjadi tanggung jawab bersama negara-negara di dunia. Karena hutan sebagai penyangga kehidupan bagi semua habitat dan bukan sebagai ancaman bagi kehidupannya," tegas Bupati. (hem)
17
ZONA RIAU
Senin, 2 Januari 2011
Asrama Putra Ponpes Al-Jauhar Terbakar
Lintas
DOK, HR
PEMBANGUNAN flyover Jalan Imam Munandar masih terbengkalai.
DARI RESES ROEM ZEIN DI PEKANBARU
Masyarakat Keluhkan Flyover Imam Munandar PEKANBARU-Lambatnya proses pengerjaan jalan layang (flyover) berlokasi di simpang Jalan Imam Munandar dan Sudirman, ternyata membuat sebagian masyarakat banyak mempertanyakan keseriusan Pemerintah Provinsi menangani kegiatan tersebut. Sebab, keterlambatan itu Kota Pekanbaru semakin semrawut. Hal tersebut disampaikan H Roem Zein Anggota DPRD Riau dari daerah pemilihan Pekanbaru menanggapi Roem Zein kesimpulan sementara dari hasil resesnya di Pekanbaru, Jumat (30/12) lalu. Bahkan masyarakat Pekanbaru semakin risau dengan kondisi arus lalu lintas yang terkesan tidak beraturan. Masyarakat menilai, kata Roem Zein, terjadinya kondisi ini dikarenakan ketidaktegasan aparatur pemerintah dalam pengawasan pengerjaan proyek yang bernilai puluhan miliar rupiah. Masyarakat mempertanyakan sikap profesionalitas kontraktor yang mengerjakan proyek itu. "Masyarakat meminta kita sebagai wakil mereka di legislatif untuk bisa mengingatkan pemerintah dan kontraktor agar bekerja profesional. Karena beker tidak sesuai dengan kualifikasi perusahaannya, mengakibatkan ketidaknyamanan masyarakat saat melintasi wilayah pengerjaan tersebut," jelasnya. Menyikapi hal tersebut, Roem Zein sebagai anggota Komisi C DPRD Riau berjanji akan menyampaikan aspirasi tersebut dan mempertanyakan kepada Dinas Pekerjaan Umum Riau. Tidak itu saja, pihaknya juga akan mempertanyakan bahwa PT Istakan Karya selaku kontraktor proyek, sudah tidak pailit lagi. Karena statusnya itu sudah dicabut Makamah Agung. Komisi C tentunya akan mengklarifikasi kebenaran tersebut guna untuk kelanjutan kegiatan pelaksanaan penyelesaiaan proyek yang menggunakan sistem multiyears. Tidak masyarakat saja, menurut politisi PPP dewan juga sangat prihatin dengan pola ekrja yang telah dilakukan PT Istaka Karya yang dinilai lambat dan kurang profesional. (dar)
PRB Komit Perjuangkan Kepentingan Rakyat PEKANBARU-Pemuda Riau Bersatu (PRB) secara tegas dinyatakan sebagai organisasi pemuda lokal yang independen untuk memperjuangkan kepentingan masyarakat Riau. Keberadaan PBR sendiri, bukanlah organisasi pemuda tandingan, karena ruang lingkupnya hanya Riau. "Saya tegaskan bahwa PRB merupakan organisasi pemuda lokal untuk memperjuangkan kepentingan masyarakat Riau yang tertindas. Kita tidak berafiliasi dengan salah satu partai politik dan bukan tandingan organisasi pemuda seperti KNPI dan lainnya. Karena ruang lingkup kita hanya di Riau saja," ujar Presiden PRB, Nasarudin, SH, MH saat pidato pengukuhan dirinya sebagai Presiden PRB, Sabtu (31/12), di Hotel Pangeran Pekanbaru. Nasarudin mengatakan bahwa PRB lahir murni dari aspirasi pemuda di Riau yang menginginkan adanya wadah untuk memperjuangkan kepentingan masyarakat Riau. "PRB dipastikan berbeda dengan organisasi kepemudaan lainnya. PRB tidak ada yang di depan maupun di belakang. PRB hanya ada di Riau saja. Tujuannya jelas yaitu untuk masyarakat Riau saja," kata Nasarudin didampingi Ketua Majelis Tinggi Pemuda Riau, Sony Rahmat. Ia menyebutkan PRB diisi oleh kalangan pemuda dari berbagai unsur. Mulai dari akademisi, pengusaha, legislatif, eksekutif, mahasiswa dan lainnya. Dengan berkumpulnya berbagai unsur pemuda itu, pihaknya yakin PRB solid dan mampu memperjuangkan kepentingan masyarakat bawah. PRB kata Nasarudin, akan fokus kepada sektor pendidikan masyarakat. Hal itu disebabkan karena masyarakat lapisan bawah masih banyak berpendidikan rendah. "Kami akan fokus pada edukasi terhadap masyarakat. Masalah pendidikan inilah yang menyebabkan masyarakat lapisan bawah sering kepentingannya terabaikan dan bahkan tertindas," terangnya. Pengukuhan PRB itu dilakukan oleh Ketua Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau, Abbas Jamil. Sementara pengukuhan Majelis Tinggi Pemuda Riau dilakukan oleh Ketua Lembaga Adat Melayu Riau, Al Azhar.(pp)
DURI-Segenap penghuni pondok pesantren (Ponpes) AlJauhar di Jalan Abdul Rahman RT 3 RW 8, Kelurahan Pematang Pudu, Minggu (1/ 1), sekitar pukul 16.45 WIB dibuat kalang kabut. Tanpa diduga tiba-tiba api berkobar menghanguskan asrama putera di lantai dua. Tak ada korban jiwa dalam musibah itu. Hanya saja barang-barang berharga milik santri ikut hangus dalam musibah kebakaran itu. Seorang santri, Agung mengatakan bahwa api terlihat berasal dari plafon asrama putra. Saat melihat kejadian, asap sudah bergulung-gulung hingga membuat panik. Dengan berlarian pihaknya mengabarkan kejadian tersebut kepada santri yang masih didalam asrama. Pada saat kejadian kebanya-
kan santri sudah pulang kerumah masing-masing. “Kami sedang main basket. Tiba-tiba terlihat asap hitam keluar dari kamar dua atas. Kami panggil guru dan kawan-kawan lainnya untuk menyelamatkan barang-barang yang ada di kamar bawah. Kurang lebih 15 menit semuanya sudah terbakar karena banyak barang-barang yang berbahan kayu serta buku-buka santri,� paparnya. Senada dengan itu, Abdul Rahman (17), juga mengatakan api pertama kali tampak berkobar dari atap bangunan yang terletak dilantai dua tanpa dapat dipadamkan. "Api pertama kali saya lihat dari atap lantai dua tempat kami tinggal, lalu saya beri tahu rekan rekan yang lain. a-
mi sudah berusaha memadamkan api menggunakan air seadanya tapi tidak berhasil, malahan api semakin besar," ujarnya. Kebakaran diponpes itu mengundang perhatian masyarakat setempat. Ratusan masyarakat berbondong-bondong menyaksikan kebakaran itu. Sayangnya tak ada yang bisa dilakukan warga selain hanya menonton. Sementara itu upaya pemadam kebakaran dilakukan PT CPI dengan mengirimkan dua unit mobil pemadam kebakaran. Tampak juga satu mobil pem a dam
kebakaran kecamatan. Dari 3 unit Damkar yang didatangkan tersebut masih belum juga bisa dipadamkan seluruhnya. Beberapa dinding kamar ambruk karena panasnya api tersebut. Terkait respon pemerintah atas musibah kebakaran ini, Staf Satlak Penang gulangan Bencana Daerah (PBD) Samsul Zahir saat dikonfirmasi mengatakan bahwa pihaknya sudah mendapat laporan langsung dari UPT Dinas Sosial Kecamatan Mandau. Mengenai hal tersebut menurutnya akan dikordinasik a n
SUSI
BEBERAPA warga sedang menyaksikan pemadaman api yang dilakukan tim pemadam kebaran yang terjadi di pondok pesantren Al-Jauhar yang terbakar, Minggu (1/1) kemarin.
JADWALKAN PANGGIL BIRO EKONOMI
Dewan Desak Pesangon RA Dituntaskan PEKANBARU-Komisi B DPRD Riau mendesak Pemerintah Provinsi Riau dan manajemen PT Riau Air, segera menyelesaikan persoalan pesangon karyawan yang belum dibayarkan. Pada hal anggarannya telah disetujui pada APBD 2011. EDHAR DARLIS Liputan Pekanbaru Demikian dikemukakan Wakil Ketua Komisi B DPRD Riau Zulfan Heri di Pekanbaru, Jumat (30/12) lalu. Dewan sangat prihatin terhadap belum dibayarnya pesangon karyawan Riau Air (RA) yang seharusnya bisa diselesaikan secepatnya. Sebab, anggarannya sudah ada dan telah disetujui pada APBDP 2011 sebesar Rp30 miliar. Dari anggaran sebesar itu telah diagendakan sebagian
untuk penyelesaian tuntutan pesangon karyawan yang diberhentikan. Meski sudah disetujui dan dianggarkan, ternyata tidak juga dibayarkan. Sehingga kondisi ini menjadi pertanyaan dewan. Memamg dalam persoalan ini, ada beberapa anggaran yang sangat mendesak yang harus difokuskan untuk dibayarkan terlebih dahulu. Seperti utang dengan Bank Muamalat, tapi sebenarnya pemerintah maupun manajemen RA bisa meminta penjadwalan ulang terhadap per-
soalan ini. mulasi persoalan Dewan secayang selama ini ra tegas meminterpendam. Aksi ta dan mende ini terjadi karena sak agar pemeketidakpastian r i nt a h s e g e r a pihak manajemen menyelesaikan dan pemerintah tuntutan yang daerah dalam disampaikan memberi garansi kemarin. Badalam penyelesaigaimanapun an masalah pesaZulfan Heri karyawan yang ngon saat ini. menuntut hakPengaruhi nya juga manusia yang buInvestor tuh hidup dan punya tangZulfan juga menjelasgungjawab terhadap kekan, bahwa komisinya akan luarganya. "Kita khawatir menjadwalkan pemang dengan berlarut- larutnya gilan Biro Ekonomi dan persoalan ini, justru semaDirut RA guna memperkin memperburuk citra tanyakan masalah ini. Depeme rintah daerah dan wan sebagai fungsi pengakeberadaan BUMD milik wasan akan meminta penmasyarakat Riau saat ini," jelasan secara rinci alokasi ujarnya. anggaran yang telah diMeneyangkut aksi demo sepakati pada APBD-p yang dilakukan para man2011 lalu. tan pekerja RA, Zulfan meBagaimanapun Komisi B nilai, itu merupakan akuakan mendesak jajaran Ko-
Wako... KARENA bagi saya ini merupakan solusi bagus yang
misaris PT Riau Air mengambil langkah cepat dalam menangani persoalan gugatan eksekusi yang dilakukan mantan karyawan PT Riau Air ke pengadilan Negeri Pekanbaru. Komisaris juga didesak untuk segera mencari solusi terhadap tuntutan pembayaran pesangon 116 mantan karyawan yang dirumahkan. Nilainya mencapai lebih kurang Rp8,32 miliar. "Kita ikut prihatin dengan persoalan yang dialami mantan karyawan RA yang menuntut hak pesangonnya. Kita berharap pihak manajemen RA segera bersikap agar tidak berpengaruh dalam menjaring calon investor nantinya. Calon investor tentunya akan ragu untuk berinvestasi dengan kejadian seperti ini dan itu harus cepat diantisipasi," jelasnya.*** Dari Hal. 9
bisa memberi multi effect bagi semua pihak, baik calon
investor maupun masyarakat itu sendiri," je-
bang Mit juga meminta kepada warga Meranti Pandak, khususnya wilayahnya yang terkena banjir agar bersama-sama menjaga keamanan kawasan banjir dari tindakan orang-orang yang tidak bertanggung jawab. "Saya juga meminta bapak dan ibu sekalian untuk menjaga keamanan anakanaknya dan orangtua yang sudah lanjut usia agar tak jadi korban dengan kondisi sekarang ini. Dan soal bantuan yang kita berikan jangan dilihat nilainya tapi keikhlasannya. Bagaimanapun kerisauan yang ibu dan bapak rasakan juga kerisauan kita juga," ungkap Mambang yang didampingi drh Chaidir, anggota DPRD Riau Hj Mukhniarti Basko, Ketua DPRD Pekanbaru Desmianto, Ketua PD Pe-
kanbaru Suratiny Sulesdianingrum dan sejumlah pengurus PD lainnya. Sementara itu, Mukhniarti Basko di tempat yang sama juga menjelaskan, kegiatan pemberian bantuan paket sembako yang dilaksanakan Partai Demokrat merupakan salah satu kepedulian Partai Demokrat terhadap masyarakat yang terkena banjir. Diharapkan bantuan ini benarbenar tepat sasaran. Bahkan diharapkan kegiatan bantuan yang telah dilakukan PD Riau juga bisa dilakukan kader-kader Partai Demokrat lainnya. Karena bagaimanapun kegiatan yang dilakukan PD Riau yang langsung dipimpin Ketua PD Riau merupakan salah satu motivasi bagi kader PD untuk berbuat seperti ini. (dar)
PD Riau... KEGIATAN yang berlangsung di tengah cuaca terik ini disambut antusias ratusan masyarakat dari beberapa RW di lingkup Kelurahan Meranti Pandak dengan mempersiapkan kupon yang akan ditukarkan dengan satu paket sembako yang telah dipersiapkan panitia pelaksana dari PD Riau. Ketua PD Riau HR Mambang Mit dalam penyerahan bantuan yang dilaksanakan di tenda Posko Bencana Banjir Partai Demokrat Riau meminta masyarakat yang terkena banjir tetap semangat dan bersabar dalam menjalani hidup yang terjadi hampir setiap tahun. PD Riau mengaku sangat prihatin dengan kondisi seperti ini. Bahkan pada kesempatan yang sama HR Mam-
dulu kepada ketua Satlak PBD Bengkalis Suayatno yang juga Wabup Bengkalis. "Yang jelas, kita tetap akan memberikan bantuan langsung kepada Ponpes AlJauhar dalam waktu dekat ini. Khususnya untuk pakaian yang hangus terbakar serta buku-buku santri yang merupakan kebutuhan utama, itu yang pertama kali kita bantu. Selanjutnya ada kemungkin soal renovasi bangunan tersebut,� ujar Samsul. (Sus)
Dari Hal. 9
lasnya. Oleh karena itu, kata Wagubri, Pemprov Riau melihat bahwa dalam mengatasi bencana banjir seperti sekarang ini juga akan memberi keuntungan bagi semua kalangan dalam menciptakan objek wisata sungai yang selama ini belum di-
kembangkan di wilayah Riau. Bahkan adanya perencanaan water front city merupakan gagasan yang bagus dan belum terealisasi dengan baik. Wagubri optimis, gagasan pengembangan ini juga akan bisa menambah pemasukan bagi masyarakat se-
tempat dalam memanfaatkan objek wisata yang akan dikembangkan di sepanjang bantaran Sungai Siak maupun kawasan dari relokasi permukiman masyarakat. Untuk mewujudkan keinginan tersebut, katanya, masih tergantung sikap kepala daerah dalam menye-
lesaikan persoalan banjir. "Pemprov pada prinsipnya sangat mendukung setiap langkah pembangunan yang bersentuhan dengan kepentingan masyarakat banyak, termasuk dalam merelokasi masyarakat yang terkena banjir tahunan," kata Mambang. ***
jang jalan protokol yang ada di Pekanbaru, dengan mengerahkan 170 petugas kebersihan yang dibagi dalam tiga shift, yaitu pagi, siang dan malam. Sebenarnya tidak ada penambahan shift atau jam kerja hanya saja petugas tersebut harus bekerja ekstra keras karena terjadi peningkatan sampah," tegasnya. Meskipun demikian, berdasarkan pantauan, sampah masih berserakan di pinggir jalan-jalan protokol, misalnya, di Jalan Jenderal Sudirman, Jalan Sultan Syarif
Kasim dan Jalan Tuanku Tambusai. "Memang masih ada sampah yang berserakan. Pasalnya untuk tahun ini anggaran khusus untuk menangani sampah pada momen-momen khusus seperti tahun baru ini tidak ada. Berbeda dengan tahun sebelumnya selalu ada dianggarkan, sehingga petugas kami perlu kerja lebih optimal," ujarnya. Selain itu, sampah juga masih banyak menumpuk di beberapa pinggir jalan lainnya yang ada di Pekanbaru, Misalnya terlihat sam-
pah masih menumpuk di beberapa titik sepanjang Jalan HR Subrantas, Kecamatan Tampan, di antaranya persimpangan Jalan Balam Sakti, persimpangan Jalan Kutilang Sakti dan persimpangan Jalan Buncis dengan Jalan Soekarno Hatta. Begitu juga di beberapa titik Jalan Air Hitam menuju Terminal AKAP Kecamatan Payung Sekaki. Lebih parah lagi di bundaran antara Jalan Air Hitam menuju terminal, sampah sangat banyak menumpuk dan baunya juga menyengat. (mg1)
Awal... "KITA akui setiap usai menyambut tahun baru, volume sampah mengalami peningkatan mencapai 40 persen atau jika dalam sehari biasanya sampah yang dihasilkan Pekanbaru sekitar 250 ton menjadi 350 ton per hari," jelasnya. Untuk mengatasi peningkatan sampah tersebut, pihak DKP dan para petugas kebersihan harus bekerja ekstra keras karena terjadi peningkatan volume sampah tersebut. "Ya, kami tetap melakukan pembersihan di sepan-
Dari Hal. 9
SIAK KORBAN BANJIR
SIAK-Ketua Umum BAZ Kabupaten Siak H Alfedri mengungkapkan pihaknya optimis pendapatan zakat pada tahun 2012 ini akan mengalami peningkatan di banding 2011 lalu. "Kita terus menggalakkan kesadaran untuk membayar zakat bagi yang wajib membayarnya. Dan kita tentu optimis ke depan akan lebih banyak lagi warga yang menyalurkan zakatnya," kata Alfedri. Hal itu disampaikanya saat menerima zakat mal senilai Rp80 juta dari Badan Amil Zakat (BAZ) Provinsi Riau. Kemudian, zakat produktif tersebut diserahkan kepada 25 warga yang berhak menerima (Mustahiq) diempat kecamatan di Kabupaten Siak. Penyerahan zakat tersebut langsung diberikan oleh Wakil Bupati Siak selaku Ketua Umum BAZ Kabupaten Siak didampingi Ketua Umum BAZ Provinsi Riau Drs Auni M Noor MSi di Kantor KUA Kecamatan Siak, Sabtu (31/12). Warga dari empat kecamatan tersebut adalah kecamatan Siak, Mempura, Dayun dan Kecamatan Koto Gasib. Zakat yang diserahkan merupakan zakat mal dari para wajib zakat yang berhasil dikumpulkan badan amil sepanjang tahun 2011. Zakat tersebut diserahkan kepada warga pelaku usaha mikro kecil dan menengah. Sementara itu melalui Bendahara BAZ Siak Asrin Pekapon mengatakan, zakat produktif diberikan khusus kepada warga yang memiliki usaha kecil menengah melalui verifikasi dan peninjauan terhadap usaha yang dilakukan oleh masyarakat. Pemberian zakat kata Asrin juga disesuaikan dengan kemampuan zakat yang telah terkumpul.
Warga Mempura Terima Bantuan MEMPURA-Tingginya curah hujan di beberapa wilayah di Riau di penghujung Desember 2011 lalu, mengakibatkan beberapa daerah dilanda banjir. Seperti beberapa desa di wilayah Kecamatan Mempura, Kabupaten Siak. Selain diakibatkan tingginya intensitas curah hujan, banjir di daerah tersebut diperparah terjadinya pasang besar air Sungai Siak. Tak hanya itu, meluapnya air dari kanal-kanal milik PT Arara Abadi ikut andil memperparah kondisi. Banjir cukup merugikan masyarakat setempat. Karena mereka tidak dapat melakukan aktivitas seperti biasa sehingga mengganggu roda perekonomiannya. Meski tidak dalam jumlah yang besar, di Desa Koto Ringin,
Kecamatan Mempura, beberapa hari lalu banjir merendam 1 rumah penduduk dan 15 KK lainnya sempat mengungsi. Menanggapi hal itu, PT Bumi Siak Pus a k o sebagai salah s a t u perusahaan daerah terbesar di Kabup a t e n S i a k ,
Selama 2011 BAZ Kabupaten Siak telah menyalurkan zakat produktif dan konsumtif senilai Rp500 lebih yang dibagikan kepada setiap kecamatan. Di tahun 2012 ini, BAZ kabupaten rencananya akan kembali menyalurkan zakat konsumtif senilai Rp230 juta kepada yang berhak menerima.
Liputan Siak memberikan 300 paket bantuan sembako bagi korban banjir di beberapa desa yang ada di Kecamatan Siak dan Mempura. Bantuan itu diserahkan melalui Pemerintah Kabupaten Siak dan diterima langsung Bupati Siak H Syamsuar bersama Wakil Bupati H Alfedri, Minggu (1/ 1), di halaman kantor Desa Koto Ringin, Kecamatan Mempura. Wilayah Kecamatan Mempura yang memperoleh bantuan korban banjir meliputi Desa Koto Ringin, Desa Paluh, Desa Benteng Hilir, Desa Kampung Tengah, Desa Mempura, Desa Teluk Merempan, dan Desa Merempan Hilir. Sementara di Kecamatan Siak yang memperoleh bantuan antara lain Desa Suak Lanjut, Desa Rawang Air Putih dan Desa Buantan Besar. Sebanyak 300 paket sembako, masing-masing diberikan ke Kecamatan Mempura sebanyak 200 paket dan 100 paket untuk Kecamatan Siak. Satu paket bantuan terdiri dari 5 kg beras, 2 kg
gula pasir, 1 kaleng sarden, 1 liter minyak goreng dan 1 kardus mie instan. Bentuk BPB Ketua Tim Corporate Sosial Responsibility (CSR) PT Bumi Siak Pusako, Bambang S Margono saat menyerakan bantuan tersebut mengatakan, bantuan ini merupakan sikap peduli dari perusahaan daerah untuk memberikan bantuan bagi warga yang menjadi korban bajir. Terutama daerah yang dilewati kegiatan operasional dari perusahaan. "Sesuai dengan informasi yang kami peroleh dari Camat Mempura dan Siak bahwa di daerah yang terendam banjir mengakibatkan terganggunya aktivitas perekonomian masyarakat d i
sekitar wilayah Kecamatan Mempura dan Siak. Untuk itulah kami dari Bumi Siak Pusako ingin berbagi sebagai bagian dari sikap peduli terhadap para korban banjir," ungkap Bambang. Pada kesempatan tersebut H Syamsuar mengatakan Pemkab Siak ke depan akan membentuk Badan Penanggulangan Bencana (BPB) yang bertugas menanggulangi setiap bencana secara cepat dan terkoordinir. "Setiap daerah ini nantinya membentuk BPB. Fungsinya, jika nantinya terjadi suatu bencana, maka badan inilah yang akan menanggulangi bencana-bencana tersebut dengan cepat dan terkoordinir," tutur Syamsuar. ***
CMYK
"Insya Allah di Januari ini rencana nya kita akan salurkan zakat konsumtif ke kecamatan-kecamatan, senilai lebih kurang 230 juta," kata Asrin yang belum menentukan ke kecamatan mana zakat tersebut akan disalurkan. (cr1)
ANSHAR A
CMYK
Juprianto Kembali Nakhodai Karang Taruna Tualang PERAWANG-Secara aklamasi Juprianto kembali dipercaya nahkodai karang taruna Kecamatan Tualang periode 2011-2016. Pemilihan ketua tersebut berlangsung di Pusat Pengembangan Keterampilan Masyarakat (PPKM) PT IKPP pada acara bakti sosial dan temu karya karang taruna, Sabtu (31/12). Ketua terpilih Juprianto, bertekad akan mengembangkan karang taruna Kecamatan Tualang dan membentuk kader-kader yang siap berkarya. Ia berharap, niat baiknya tersebut mendapat dukungan dari berbagai pihak, untuk memajukan karang taruna tersebut. "Mari sama-sama kita memajukan lagi karang taruna ini. Diharapkan nantinya generasi muda karang taruna mampu berikprah dan berkarya di tengah masyarakat dalam mewujudkan kesejahteraan bersama," harapnya. (Jai)
CMYK
Bawa Sabu, Warga Perawang Diringkus Aparat PERAWANG-Agus (28) warga Perawang diamankankan Polsek Tualang, Kecamatan Tualang karena kedapatan memiliki narkotika jenis sabu-sabu. Pelaku berhasil ditangkap di daerah Sungai Naga, Simpang Jalan Pipa Caltex Km 11, Desa Pinang Sebatang Barat, Perawang, Jumat (30/12) malam, sekitar jam 17.30 WIB. Kapolres Siak AKBP Sugeng Putut, melalui Kapolsek Tualang Kompol Wawan Setiawan, menjelaskan tersangka yang kedapatan membawa tiga paket sabu tersebut, berhasil diringkus anggota reskrim Polsek Tualang. "Bersama tersangka diamankan barang bukti 1 unit sepeda motor dan 3 paket sabu-sabu. Barang ini tentunya akan kita gunakan sebagai proses sidik," jelas Kapolsek didampingi Kanit Reskrim AKP Ali Azhar. Gerak-gerik tersangka, lanjutnya menerangkan, memang telah diawasi sejak lama. Bahkan tersangka tidak menyadari dirinya telah buntuti dari belakang pada saat mengendarai sepeda motor BM 5358 YI oleh anggota Reskrim Polsek. Di pertengahan jalan, tersangka dihentikan dan dilakukan penggeledan, pada saat dilakukan penggeledahan tertangkap tangan 3 paket sabu-sabu di kantong celana depan sebelah kanan. Menurut pengakuan tersangka, 1 paket sabu-sabu dibeli dengan harga Rp200 ribu yang dibeli dari Pekanbaru, namun tersangka tidak mau menyebutkan identitas tempat ia memperoleh Barang hara tersebut. (Jai)
CMYK
Langganan Koran
08127664045
Kantor Bupati
0764-20010, 20200
PLN Siak 20073
0764-320755,
Polres Siak
0764-320700
Kemenag Siak
0764 20350
Kejari Siak
0764-20114
Rutan Siak
0764-20280
BPN Siak
0764-20183
BPS Siak
0764-320756
Imigrasi Siak
0764-320899
KPU Siak
0764-320797
Koramil Siak
0764-20567
Hotel Winaria
0764-320920
HUMAS
BUPATI Siak H Syamsuar menerima bantuan untuk korban banjir dari Ketua Tim CSR PT BSP Bambang S Margono.
Tahun Baru, Harus Introspeksi Diri SIAK-Bupati Siak H Syamsuar menegaskan memasuki tahun baru 2012, dapat dijadikan titik awal memperbaiki kehidupan agar lebih baik di masa mendatang. Pergantian tahun ini semestinya bisa pula dijadikan sebagai momen instrspeksi diri. Demikian dikatan H Syamsuar dalam kata sambutannya di acara tablik dan zikir akbar menyambut tahun baru 2012 yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Siak bersama masyarakat. Kegiatan tersebut digelar di Masjid Sultan Syarif Hasyim Siak, Sabtu (31/12) malam. "Sebagai pemimpin negeri yang
nantinya diminta pertanggungjawaban oleh Allah SWT, maka pada malam hari ini saya berkewajiban mengajak masyarakat Siak, khususnya untuk bermuhasabah. Introspeksi diri dengan apa yang telah kita lakukan selama ini, termasuk juga memperbanyak zikir mengingat sang pencipta. Serta mendoakan negeri ini agar di tahun-tahun mendatang negeri ini terus mendapat rahmat Allah SWT," ungkap Syamsuar. Bupati juga menitikberatkan terhadap prilaku kaula muda dan remaja saat ini yang selalu menjadikan pergantian tahun sebagai ajang untuk
hura-hura. "Pergantian tahun harus mampu membuat kita mengambil pelajaran dari apa yang telah terjadi dan yang akan terjadi di dalam kehidupan. Tanpa harus menjadikannya ajang pesta dan hura-hura yang mengabaikan azas manfaat," terangnya. Tablik dan zikir akbar menghadirkan ustad Hendri Shalahuddin MA yang merupakan dosen Istitut For The Study Of Islamic Though and civilitation Jakarta, atau Lembaga Pemantau Perkembangan Aliran Agama di Indonesia. Selain dihadiri oleh para jemaah dan masyarakat Siak juga dihadiri
oleh para pejabat dinas jawatan dan instansi di lingkungan pemerintahan Kabupaten Siak. Hendri yang juga memimpin zikir akbar bersama menambahkan yang terjadi saat ini adalah kecendrungan generasi muda yang gemar dengan tindakan hura-hura. Mengatasi hal ini, maka generasi muda harus memperkuat aqidah sejak kecil. "Penanaman aqidah ini harus melibatkan peranan orangtua dalam mendidik dan menjaganya. Termasuk juga pergaulan si anak di tengah-tengah era globalisasi yang cendrung mengadopsi budayabudaya barat. (cr1)
CMYK
Pembayar Zakat Produktif Terus Digalakkan
SIAK DI BALIK LENSA
Komunitas Sapu Lidi Gelar Pameran Foto SIAK- Komunitas fotografi Siak yang menamakan dirinya Komunitas Sapu Lidi menggelar pameran foto 2012 yang bertajuk Siak di Balik Lensa. Pameran foto untuk pertama kalinya di Siak ini, dilaksanakan di taman kota depan Istana Asserayah Hasyimiah, Siak Sri Indrapura, Minggu (1/1). Foto-foto yang ditampilkan cukup variatif dan menarik. Tidak hanya menjadi perhatian warga kota Siak, akan tetapi sejumlah wisatawan yang menikmati libur tahun baru dengan mengunjungi Istana Siak, juga ikut menyaksikan pameran tersebut. Di antara objek foto yang ditampilkan adalah sejumlah pusat wisata sejarah yang ada di Kota Siak, pemandangan alam dan gambaran sekilas mengenai aktivitas warga Siak dan lainnya. Semua momen itu dikemas dengan nilai seni gambar eksentrik. Termasuk juga sisi lain jembatan Siak hingga foto mantan orang nomor satu di Kabupaten Siak H Arwin AS SH dengan gitar kesayangannya. Pemeran foto ini menjadi ajang penegasan eksistensi dari keberadaan Komunitas Sapu Lidi di bidang fotografi. "Ini bagian dari wujud eksis-
tensi anak-anak fotografi yang ada di Siak. Karena disini ada anak-anak yang kita lihat sering hunting foto kemanamana, tetapi hasilnya belum ditampilkan. Melalui pameran ini kita tentu bisa menunjukkan eksistensi yang sudah digeluti," ujar Rahmat alias Igun, salah seorang anggota komunitas ketika ditemui Haluan Riau, Minggu (1/1), di lokasi pameran. Sedikitnya ada 30 foto yang ditampilkan pada pameran tersebut dari 20 orang anggota komunitas. Tak kurang, para fotografer yang ingin menampilkan karya mereka, harus merogoh kocek sebesar 300 ribu rupiah untuk 1 buah foto. Karena kegiatan ini menurut Igun murni swadaya dari komunitas tanpa ada sponsor dari pihak manapun. "Yang penting kita berbuat dulu, kalau ada yang mau mendanai, kita terima. Ada atau tidak sponsor kita harus tetap jalan," papar Igun. Tidak hanya itu, pada Januari dan Februari nanti, Sapu Lidi berencana menggandeng sejumlah SMA di Siak untuk memberikan pengenalan dan pelatihan fotografi. Ini merupakan program jangka pendek Sapu Lidi. "Banyak juga para pelajar
KOMUNITAS SAPU LIDI
TERLIHAT para pengunjung yang datang menyaksikan foto-foto karya fotografer Siak dalam pameran foto dengan tema Siak di Balik Lensa yang ditaja Komunitas Sapu Lidi, di taman kota depan Istana Siak, Minggu (1/1). yang berminat,makanya nanti kita akan datang kesekolah. Untuk tahap awal hanya perkenalan dan pelatihan," sambung Igun. Namun sekolah mana saja nanti yang akan dikunjungi, Igun belum bisa memastikannya. Sedangkan untuk pameran berikutnya, direncanakan perte-
ngan 2012, Sapu Lidi akan mengusung konsep go green sebagai tindakan peduli terhadap lingkungan. Igun menambahkan, melalui komunitas fotografer yang ia tekuni bisa mengalihkan aktivitas generasi muda yang cendrung salah arah dan negatif ke kegiatan-kegiatan
lebih positif. "Inikan banyak nilai positifnya, mereka perlu waktu lama untuk mendapatkan foto-foto yang bagus, dengan demikian perhatian mereka akan teralihkan dari hal-hal yang negatif," ungkap Igun. Sejauh ini anggota dari Komunitas Sapu Lidi memang didominasi para remaja. (cr1)
CMYK
Lintas CMYK
18
Senin, 2 Januari 2012
19
KEPRI-SUMUT
Senin, 2 Januari 2012
Lintas Malam Pergantian Tahun Medan Hujan MEDAN-Warga Kota Medan dan sekitarnya antusias menyaksikan pesta kembang api menjelang malam pergantian tahun baru 2012, meski sebagian besar kawasan sejak Sabtu (31/12) petang hingga menjelang Pukul 00.00 WIB diguyur hujan. Ribuan warga dari berbagai penjuru Kota Medan dan Kabupaten Deliserdang sejak pukul 20.00 WIB mulai terlihat memadati kawasan Lapangan Merdeka Medan. Antusiasme warga untuk menyaksikan detik-detik pergantian tahun itu membuat sejumlah ruas jalan di kawasan inti Kota Medan dipadati kendaraan bermotor dan roda dua, sehingga menimbulkan kemacetan lalu lintas di sejumlah titik. Sebagian besar warga memadati seputaran Lapangan Merdeka Medan untuk menyaksikan pesta kembang api dan atraksi hiburan musik. "Kami sengaja datang ke Lapangan Merdeka untuk menyaksikan bagaimana suasana kemeriahan malam pergantian tahun," ujar Latifah warga Kecamatan Patumbak, Deli Serdang. Menurut ibu rumah tangga ini, hujan tidak mengurangi niatnya bersama keluarga untuk datang ke Lapangan Merdeka menyaksikan beragam hiburan dan pesta kembang api di lokasi tersebut. Khusus dalam rangka menyambut tahun baru 2012, Pemerintah Kota (Pemkot) Medan telah menyiapkan sejumlah paket hiburan rakyat di kota berpendudukan 2,7 juta jiwa itu. Selain di Lapangan Merdeka, Pemko Medan juga menggelar acara hiburan musik dan pesta kembang api di Taman Sri Deli Jalan Sisingamangaraja. (ant/mel)
PENANGANAN KASUS KEJAHATAN DI KEPRI
49 Persen Selesai BATAM-Kepolisian Daerah Polda Kepulauan Riau merilis sebanyak 3.943 kasus kejahatan terjadi di seluruh wilayah hukum Polda Kepri dan baru dapat terselesaikan sebanyak 1.928 kasus atau 49 persen selama tahun 2011. Kabid Humas Polda Kepri, AKBP Hartono mengatakan, kasuskasus tersebut merupakan gabungan seluruh kasus yang ditangani maupun diselesaikan oleh seluruh Polres/Polresta maupun Polda Kepri sendiri yang terdiri dari berbagai kasus seperti pencurian, narkoba, kebakaran, pembunuhan, penadahan, penganiayaan maupun kasus lainnya. "Jumlah kasus tersebut meningkat sebanyak 144 kasus atau 4 persen dibandingkan tahun 2010 lalu dan penyelesaiannya mengalami penurunan sebanyak 141 kasus atau 7 persen," kata Hartono, Sabtu (31/12). Hartono menyebutkan, di antara Polres dan Polresta di Kepri, Polresta Barelang menduduki peringkat pertama institusi yang menangani sebanyak 2.506 kasus dan bisa terselesaikan sebanyak 1.456 kasus. Menyusul di peringkat kedua adalah Polresta Tanjungpinang dengan catatan penanganan kasus sebanyak 668 kasus dan terselesaikan hanya 208 kasus. Sementara itu, Polres Karimun menempati peringkat ketiga dengan jumlah penanganan kasus sebanyak 248 kasus dan hanya terselesaikan 30 kasus. Peringkat keempat ditempati oleh Polres Natuna dengan penanganan kasus sebanyak 173 kasus dan terselesaikan hanya 4 kasus saja. "Polda Kepri ada di peringkat kelima dengan jumlah penanganan kasus sebanyak 150 kasus dan terselesaikan sebanyak 68 kasus," tambah Hartono. Hartono juga menyebutkan, selama 2011 juga terjadi berbagai peristiwa menonjol yang menjadi perhatian penuh Polda Kepri dari berbagai aspek baik politik, ekonomi, sosial budaya dan keamanan. (btc/mel)
ANT
Santun Anak Yatim
Walikota Medan Rahudman Harahap memberikan santunan kepada anak yatim ketika berlangsung pemberian santunan panti asuhan di Taman Sri Deli, Medan, Sumut, Sabtu (31/12).
PT Nutune Terancam Tutup BATAM-Kabar kurang sedap kembali terdengar dari perindustrian di Kota Batam. Setelah PT Exas Batam Indonesia sudah memastikan diri menghentikan operasionalnya, PT Nutune disebut-sebut juga akan menutup pabriknya dalam waktu tidak terlalu lama lagi. Menurut Salah seorang pimpinan organisasi serikat pekerja di Batam yang enggan dikutip namanya, manajemen PT Nutune saat ini masih berupaya untuk mempertahankan kemungkinan perusahaanya terus beroperasi. "Tapi sepertinya sudah berat. Manajemen sudah
mengakui kemungkinannya tipis," kata dia Minggu (1/1). Karena itu menurutnya tidak lama lagi perusahaan yang juga beroperasi di kawasan industri Batamindo itu akan bernasib sama dengan PT Exas Batam Indonesia, yakni menghentikan operasionalnya. Merosotnya order pekerja
menyebabkan perusahaan yang sebelumnya bernama PT Thompson itu, terus merugi. Akibatnya, saat ini pihak manajemen harus pusing memikirkan bagaimana menutup beban keuangan perusahaan dan penghentian operasional bisa jadi pilihan yang tidak bisa dihindari. Anjloknya progresifitas produksi Nutune sebenarnya bisa dilihat dari penurunan jumlah karyawan. Setahun lalu, Nutune masih memiliki sekitar dua ribu karyawan, namun beberapa waktu terakhir, perusahaan yang menggarap komponen elektronik ini tinggal mempekerjakan tidak sampai seribu karyawan.
Pertengahan Januari 2011 lalu, Nutune pun sempat diguncang demo para karyawannya. Para karyawan PT Nutune, yang berlokasi di lot 13 bc Kawasan Industri Batamindo, melakukan aksi mogok kerja sebagai bentuk kekecewaan kepada manajemen perusahaan yang dinilai tidak profesional. Awal Desember 2011,
Badan Pengusahaan (BP) Batam, melalui Dwi Djoko Wiwoho, Direktur Humas dan PTSP, sebenarnya sudah pernah membantah akan adanya isu rencana penutupan PT Exas dan PT Nutune. Tapi kenyataannya, jelang akhir tahun ini PT Exas benar-benar memastikan diri menghentikan operasionalnya. (btc/mel)
Disnaker Harus Awasi Penyelesaian Hak Karyawan Exas BATAM-Meskipun sejauh ini belum ada laporan penyimpangan aturan atas pembayaran uang pesangon para karyawan oleh manajemen PT Exas Batam Indonesia. Namun Dinas Tenaga Kerja diminta tetap mengawasi pelaksanaannya. "Disnaker sebaiknya ikut mengawasi juga," ujar Riky Indrakari, Ketua Komisi IV DPRD Batam, Sabtu (31/12). Dikatakannya, sejauh informasi yang sudah diterimanya, proses penutupan PT Exas Batam Indonesia sudah melalui perencanaan yang matang pihak perusahaan. Pemberhentian karyawan juga sudah jauh hari dilakukan seperti dengan penghentian kelanjutan pekerjaan para karyawan kontrak. Selanjutnya saat ini pihak manajemen sedang melakukan pembayaran
uang pesangon kepada para karyawan tetap. Namun demikian, dia meminta kepada Disnaker Batam tetap ikut mengawasi proses tersebut sampai selesai. Sampai dengan adanya kepastian tidak ada lagi karyawan yang belum menerima hak-haknya sesuai ketentuan. Walau pun mekanisme pembayaran uang pesangon sudah dibahas secara bipartit antara pihak perusahaan dengan serikat pekerja, namun menurutnya Disnaker perlu untuk terlibat dalam proses tersebut. "Mengingat berdasarkan ketentuan, penutupan perusahaan harus sepengetahuan BP Batam terkait dengan penanaman modal dan investasi serta Pemko Batam, dalam hal ini Disnaker selaku otoritas ketenagakerjaan," jelas Riky. (btc/mel)
DIJUAL TANAH
ELEKTRONIK Paket 4 Camera Dome Inflaret + DVR 4ch Paket 4 Camera Dome Standar + Switcher
BERGARANSI Hubungi : 0761-860887
Dijual tanah dengan luas 550 m2, lokasi Jl. Peradi 3 masuk dari Jl. Srikandi. cocok untuk tempat tinggal dan usaha, harga Rp. 600 rb/m (nego). Berminat hubungi : 0852-7276-4174
DIKONTRAKKAN RUMAH Dikontrakkan rumah di Jl. Patria Sari No. 7 Rumbai, letak strategis disamping Politeknik Caltex Rumbai, berhadapan dengan Rusunawa, 5 kt, 3 AC, listrik 2200 watt, kitchen set, air bor artesis dan sumur cincin. Hubungi : 0821-7250-0550
MULYA BOR
Dijual ruko 4,5 lantai di Sudirman City Square, full interior, AC, siap pakai. Hubungi : 0853 56622285 atau 0821 72171798
Dijual rumah, di Perum Pandau Permai, 3 kt, 3 km, full keramik, dapur, garasi, taman, halaman luas, lt = 270 m2 Lokasi Samping Masjid. Hub 085265818938. Harga nego. Maaf tanpa perantara.
DIJUAL TANAH
JUAL TANAH Dijual 1 (satu) unit rumah di Perumahan Sidomulyo, harga 350jt nego. Peminat serius hubungi 081371134421 Dijual rumah Type 45 di Jalan Sepakat (masuk dari Jl. Tunas Jaya) Pekanbaru. Peminat serius hubungi : 081268096866
Hub. Komp. Wisma Putri Tujuh Blok JJ No. 17 Pekanbaru Telp. 0761-4822800 HP. 0852 65444248
DIJUAL TANAH Dijual tanah di Jl. Rawa Indah, Pekanbaru. Uk. : 15m x 15m, 15m x 24m, 25m x 25m, 30m x 40m. Hubungi : 085263670013, 081371737763
PROPERTI Dijual sebidang tanah dengan luas 1,1 Ha, SHM. Lokasi 500 M setelah Jembatan Leighton 2 dekat Sungai Siak, tempat strategis. Peminat Serius Hubungi : 0821 7119 4435.
Mengerjakan : n Sumur bor n Instalasi air n Service/pemasangan mesin pompa air n Kuras sumur
Dijual tanah di Jl. Utama Rumbai, SHM, luas 1994 m2., harga 200 rb/meter (nego). Hub. 08127552119
PRIVAT KARATE Privat latihan karate ke rumah - rumah atau club mulai umur 5 Tahun ke atas. Yang berminat hubungi : 081365574027 081276210561
KOST MUSLIM
ARIF BOR
Fasilitas hotel (murah), bersih dan nyaman, TV Indovision, AC, spring bed, lemari, kamar mandi, parkir, bulanan, mingguan, harian. Halaman luas. Lokasi stragtegis Jl. H.R. Soebrantas No. 88 (dekat Giant Market). Hub. 081365656340, 0761563747
Menerima: 1. Service Pompa Air 2. Pemasangan instalasi air panas, dll 3. Pemasangan tanki air 4. Mencuci sumur bor, menguras. Alamat : Jl. Teratai RW XI No. 60 Tangkerang Selatan, Siap dipanggil.
Fax Iklan (0761) 572168
kAMPAR
Senin, 2 Januari 2012
20
Lintas
BANGKINANG- Tak terima ia dipukul oknum polisi, Zam Askari didampingi pengacaranya, Suwandi SH melapor ke Satreskrim Mapolres Kampar, sekitar pukul 19.30 WIB, Sabtu (31/12). Suwandi mengatakan, setelah menyerahkan laporan, Zam Askari dimintai keterangan. Terkait laporan itu, pihaknya meminta Polres Kampar segera menindaklanjuti sesuai hukum berlaku. Suwandi juga menambahkan polisi diminta netral dan profesional dalam menangani ini. Zam Askari mengatakan, ia juga merasa telah dipermalukan karena digiring secara paksa di depan orang ramai dari kantor Disdukcapil ke Kantor Komnas-WI. Izam membuat laporan didampingi pengacaranya sekitar pukul 19.30 WIB. Seusai membuat laporan, Izam dan pengacaranya sempat menunggu lama laporan itu ditandatangani Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK). Pengacara Izam, Suwandi sempat mempertanyakan laporan itu begitu lama ditandatangani. Sebab, laporan dan surat pengantar visum perlu ditandatangani cepat agar bekas pukulan itu tidak hilang karena sudah lewat 24 jam. Menanggapi hal itu, Kasat Reskrim, AKP Dalizon di Mapolres Kampar, Sabtu (31/12) malam, sempat menyangkal. "Tunggu saja. Cari saja Kanit SPK-nya," katanya. "Kenapa ini disetir-setir?," ujar Kasat saat ditanyai ketika sedang berjalan di dalam kompleks Mapolres Kampar. Untungnya, laporan itu ditandangani kurang pukul 22.00 WIB. Sehingga, Izam dibawa ke RSUD Bangkinang untuk divisum. Sesudah itu, Izam langsung dimintai keterangannya terkait laporan itu. Suwandi juga menambahkan, ia menyayangkan pemukulan itu. Menurutnya, pemukulan itu seharusnya tidak terjadi. Apalagi, sebut dia, institusi penegak hukum sedang disorot di mata nasional. "Saya rasa tidak perlu sampai seperti ini," pungkasnya. Sementara itu Kapolres Kampar AKBP Trio Santoso SH kepada wartawan usai memimpin apel pengamanan menyambut tahun baru di Mapolres Kampar, Sabtu (31/12) malam, mengatakan, jika ada laporan maka pihaknya siap memproses kasus tersebut. "Sesuai dengan pelanggaran yang dilakukan, apakah pelanggaran pidana atau disiplin, kita lihat saja nanti," ujar Kapolres. Aksi pemukulan yang dilakukan oknum polisi tersebut terkait pemberitaan di media massa, Tribun Pekanbaru dan Haluan Riau beberap waktu lalu. Pemberitaan tersebut membuat mengenai pungutan liar yang terjadi di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Kampar. Pungli di lingkungan Disdukcapil dikenakan kepada setiap warga yang mengurus akte kelahiran. Warga dibebankan biaya sebesar Rp50 ribu untuk setiap pengurusan yang dimaksudkan untuk biaya saksi. (hir)
CMYK
Pengusaha Galian C Harus Selesaikan Masalah dengan Masyarakat BANGKINANG - Wakil Bupati Kampar, H Ibrahim Ali mengingatkan seluruh pengusaha galian C untuk menyelesaikan permasalahanya dengan masyarakat sekitar daerah operasional, di samping perizinan lainya. Hal itu dikatakanya ketika meninjau lokasi galian C di Kecamatan Bangkinang Seberang, Jumat(30/12) didampingi Kabid Pertambangan Umum Dinas Pertambangan dan Energi, Afdal dan Satpol PP. Dikatakannya, Pemerintah Kabupaten Kampar akan siap menjadi perantara jika muncul permasalahan antara masyarakat dan perusahaan secara persuasif. Yaitu, dengan melakukan musyawarah dan mufakat antara masyarakat, perusahaan dan pemerintah. ”Tentu ditinjau ke lapangan terlebih dulu supaya tahu permasalahan yang terjadi sebenarnya dan perusahaan harus bisa menyelesaikannya agar tidak ada yang dirugikan," ujarnya. Pemerintah daerah, lanjutnya akan siap mencarikan solusi atau jalan keluar jika ada masyarakat yang melaporkan tentang perusahaan yang tidak mengikuti aturan dengan cara musyawarah dan mufakat, dengan memberikan kesempatan menyelesaikan persoalannya sesuai batas waktu yang ditentukan. Peninjauan ke lokasi galian C itu sebagai tindak lanjuti dua laporan masyarakat terhadap dampak galian C yang dilakukan sejumlah perusahaan di Kecamatan Bangkinang Seberang. Karena banyak ternak mati dan perusahaan tidak melakukan Analisa Mengenai Dampak Lingkungan (Amdal) secara baik, sesuai dengan aturan yang berlaku. Kondisi tersebut dapat meresahkan masyarakat. “Perusahaan-perusahaan harus mengerti dengan aturan, kalau sudah digali ya ditimbun kembali, supaya ekosistem tanah di sekitarnya tidak terganggu dan dampak lingkungan akibat penggalian tidak terjadi,” tegasnya. Dia juga mengimbau perusahaan segera melengkapi izin operasionalnya, sehingga tidak ada kendala dari segi administrasi baik dari segi hukum maupun legalitas perusahaan serta selalu memperhatikan masyarakat di sekitarnya. ”Pemkab Kampar akan menertibkan seluruh perizinan melalui dinas terkait dengan melakukan pendataan terlebih dulu dan bagi perusahaan yang tidak melengkapi izin operasional, maka akan ditindaklanjuti sesuai dengan aturan," tuturnya. (dom)
Pergantian Tahun, Bangkinang Dipenuhi Warga BANGKINANG - Kota Bangkinang yang merupakan ibukota Kabupaten Kampar, Sabtu (31/12) malam dipenuhi ribuan warga, baik dari dalam kota maupun luar kota. Mereka datang hanya ingin memeriahkan pergantian tahun 2011-2012. Padatnya Kota Bangkinang mulai terasa sejak pukul 22.00 WIB, suasana malam semakin ramai. Hirup pikuk kendaraan dan asap kendaraan membuat suasana sesak. Selain ramai di jalanan, beberapa tempat berkumpul remaja, seperti di Lapangan Merdeka tampak ramai warga kota menunggu pergantian tahun baru. Bunyi terompet dan petasan di sana-sini memekakkan telinga setiap yang ada di sekitar lokasi acara peringatan Tahun Baru. Ketika jarum jam menunjukkan arah jam 00.00 WIB suasana semakin ramai, bunyi terompet dan petasan sahut menyahut. Gemerlap kembang api semakin menerangi langit Kota Bangkinang, menambah meriah malam pergantian tahun itu. Seorang warga, Irwan (20) kepada Haluan Riau, mengaku sengaja berkumpul bersama teman-teman menunggu pergantian tahun baru.“Tahun baru merupakan refleksi bagi kita tentang apa yang telah kita lalui satu tahun ini,” ujarnya. oni)
Pengaduan Polres
081378366866
Polres Kampar
(0762) 20260
Kantor Bupati Kampar
(0762) 20016
DPRD Kampar RSUD Bangkinang
(0762) 20572 (0762) 7000029
Kejaksaan Negeri Bkn
(0762) 20041
Pengadilan Negeri Bkn
(0762) 20070
DOMO
Berdialog Wakil Bupati, H Ibrahim Ali berdialog dengan pengusaha galian C, ketika meninjau lokasi galian di Kecamatan Bangkinang Seberang, Jumat (30/12).
Bupati Terbitkan SE Jam Kerja PNS BANGKINANG - Bupati Kampar, H Jefry Noer segera menerbitkan Surat Edaran mengenai jam kerja Pegawai Negeri Sipil. Hal itu sebagai upaya penegakan disiplin pegawai di lingkungan Pemkab Kampar. Kebijakan melalui SE Nomor 800/BKD-BPP/940 tertanggal, 14 Desember 2011 berlaku untuk semua pegawai termasuk tenaga honor lepas. Dalam SE tersebut menyangkut ketentuan jam kerja, ketentuan pakaian, pelaksanaan upacara, apel pagi/pulang kerja dan ketentuan lainnya. Demikian diungkapkan Kabag Humas Setdakab Kampar, Nasruni, Jumat (30/12). “Surat Edaran Bupati tentang disiplin sudah terbit dan efektif berlaku sejak, 15 Desember 2011,” ujar Nasruni.
Dikeluarkannya SE Bupati tersebut mengacu dan berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Peraturan Disiplin Pegawai Negeri Sipil. Di mana salah satu kewajiban PNS sanggup untuk mentaati kewajiban dan menghindari larangan yang ditentukan dalam Peraturan Perundang-undangan dan/atau peraturan kedinasan yang apabila tidak ditaati atau dilanggar akan dijatuhi hukuman disiplin. Acuan berikutnya, Peraturan Bupati Kampar No-
HERMAN JHONI Liputan Kampar mor: 26 Tahun 2011 tentang Pedoman Disiplin, Pemberian Tambahan Perbaikan Penghasilan PNS dan Pembayaran Honorarium Tenaga Harian Lepas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar. Dalam SE tersebut ditetapkan Senin sampai Kamis jam kerja 07.30 WIB16.00 WIB dengan waktu istirahat pukul 12.00 WIB13.00 WIB. Hari Jumat, jam kerja 07.30 WIB-16.30 WIB dengan waktu istirahat pukul 12.00 WIB-13.30 WIB. Ketentuan pakaian PNS/ THL, yakni hari Senin pakaian dinas Linmas, Selasa dan Rabu pakaian dinas harian (PDH). Hari Kamis, pakaian agamis atau busana muslim. Hari Jumat, pada pagi hari
memakai pakaian olahraga dan siang memakai pakaian agamis atau busana muslim. Ketentuan pelaksanaan upacara, apel pagi/pulang kerja adalah; pertama, upacara bendera setiap Senin jam 07.30 WIB di instansi masing. Kedua, upacara bendera/ Gabungan 1 (satu) kalai dalam sebulan setiap tanggal, 17 jam 07.30 WIB di lapangan upacara kantor Bupati Kampar, kecuali pada harihari yang telah ditetapkan sebagai hari besar nasional. Keempat, apel masuk kerja jam 07.30 WIB di instansi masing-masing. Keempat apel pulang kerja 15 menit sebelum jam kerja berakhir. Pada poin keempat juga terdapat lima ketentuan lainnya yang meliputi, wirid pengajian mingguan dilaksanakan setiap Kamis pada masing-masing SKPD, ke-
cuali bertepatan dengan wirid bulanan. Wirid pengajian bulanan dilaksanakan pada Kamis minggu I (pertama) setiap bulan pukul 07.30 WIB di Masjid Jamik Al Ikhsan Markaz Islamy Kabupaten Kampar. Salat Zuhur berjemaah dilaksanakan setiap hari di Masjid Jamik Al Ikhsan Markaz Islamy Kabupaten Kampar. Salat Subuh berjamaah dilaksanakan setiap Jumat bertempat di Masjid Jamik AlIkhsan Markaz Islamy Kabupaten Kampar. Gotong royong atau gelar kawa dilaksanakan setiap hari Jumat pukul 07.30 WIB yang tempat/ lokasi ditentukan kemudian. “Dengan berlakunya Surat Edaran Bupati Kampar ini maka Surat Edaran lama Nomor; 800/UM/66, tanggal, 12 Februari 2009 tidak berlaku lagi,” ujar Nasruni. ***
IWMR Bantu Korban Banjir Siak Hulu SIAK HULU-Ikatan Wanita Minang Riau, Minggu (1/1) mengunjungi dan memberikan bantuan kepada korban banjir beberapa waktu lalu di Kamung Petas, Desa Teratak Buluh, Kecamatan Siak Hulu. Kunjungan dan pemberian bantuan tersebut sebagai rasa prihatin dan kepedulian terhadap sesama. Kunjungan tersebut didampingi Bupati Kampar, H Jefri Noer dan Ketua Tim PKK Kabupaten Kampar, Hj Eva Yuliana. Pada kesempatan itu juga dilakukan diskusi bersama masyarakat. Bertempat di Mesjid Raya Kampung Petas, diskusi yang sebelumnya diawali sambutan Bupati Kampar, sambutan Ketua Umum IWMR, Hj Mukhniarti Basko dan Ketua PKK Kabupaten Kampar, Eva Yuliana. Suasana pasca bencana masih tersirat kuat di wajah warga. Apalagi Kampung Petas hanya dihuni puluhan keluarga dengan kondosi perekonomian seadanya. “Namun, pada dasarnya alokasi dana pembangunan masyarakat Kampar yang Rp16 miliar sudah cukup besar. Ironisnya, kehidupan kita di sini masih seperti itu juga. Tapi ke depannya kita akan terus mengembangkan perekonomian daerah, terutama di Kampung Petas,” ungkap Jefry. Menurut Jefry, Kecamatan Siak Hulu atau Kampar
secara keseluruhan potensial dalam pengembangan sistem pertanian terpadu. Dusun biogas yang dia citacitakan bisa dikembangkan dengan memanfaatkan kehidupan sosial dan ekonomi masyarakat yang sebelumnya telah terbentuk. “Kuartal pertama 2012 kita akan mulai di Bangkinang Selatan, lalu masuk ke Tambang dan juga Kampung Petas,” kata Jefry. Sistem pertanian terpadu yang digagas oleh Jefry merupakan sistem yang menitikberatkan efisiensi alokasi dana bergulir yang angkanya terus meningkat dari tahun ke tahun. Selain meningkatkan produk di daerah, bagi Jefry hal ini diharapkan juga sanggup mengentaskan banyaknya pengangguran. “Melalui cara ini kita optimis program pengurangan 6600 pengangguran per bulan bisa terwujud. Kita pernah melakukan ini sebelumnya dengan skala yang berbeda,” imbuhnya. Ketua Umum IWMR, Hj Mukhniarti Basko ikut menyambut baik niat dan gagasan pembangunan yang dilontarkan Jefry. Bagi sosok yang juga menjabat sebagai anggota DPRD Provinsi Riau tersebut, kondisi kemiskinan dan pengangguran di Kampar maupun di seluruh wilayah Riau mesti diselesaikan
dengan solusi yang berorientasi kepada peningkatan kesejahteraan. “Gagasan dan program itu patut kita apresiasi sebesarbesarnya. Itu ide yang sangat bagus, makanya IWMR juga akan ikut mendukung misi pembangunan ekonomi di Kampar,” ungkap Mukhniarti. Bencana Tahunan Banjir yang menimpa Kecamatan Siak Hulu merupakan bencana yang terus
terjadi dari tahun ke tahun. Struktur tanah, relief lahan dan posisi wilayah menyebabkan daerah ini harus rela menerima air luapan dalam volume besar. Menurut salah satu warga Kampung Petas, Herman (45) banjir yang melanda daerahnya terjadi dalam rentang waktu yang sangat lama. Masa kenaikan volume air bisa mencapai 15 hari dan begitu pula penyusu-
tannya. Akibatnya genangan air bisa bertahan selama satu bulan. “Jalur transportasi ke Kampung Petas hanya bisa diakses melalui jalan kecil yang kondisinya sudah memprihatinkan. Kalau banjir, jalan itu tak mungkin dilewati. Satu-satunya jalan harus menyeberangi sungai dengan pompong (sampan kecil, red),” tutur Herman kepada Haluan Riau.(ded)
AZWAR
KETUA Umum IWMR Provinsi Riau Hj Mukhniarti Basko (dua kiri) bersalaman dengan warga usai menyerahkan bantuan kepada warga korban banjir di Desa Teratak Buluh, Kecamatan Siak Huku Kabupaten Kampar, Minggu (1/1).
CMYK
CMYK
Zam Askari Laporkan Pemukulan ke Reskrim Kampar
CMYK
21
Sk
Senin, 2 Januari 2012
r
CMYK
ALEX FERGUSON
CMYK
DIMITAR BERBATOV
MANCHESTERManchester United berubah pikiran. Mereka tak lagi berencana menjual Dimitar Berbatov, setelah pemain asal Bulgaria itu terus menunjukkan ketajamannya. Berbatov sempat dikabarkan akan dijual pada bursa transfer, Januari 2012 nanti. Apalagi, kontraknya akan habis pada musim panas tahun ini. Namun, Berbatov langsung menunjukkan ketajamannya dalam dua pertandingan terakhir. Lawan Wigan Athletic, dia mencetak hattrick. Lawan Blackburn Rovers, Sabtu (31/ 12), dia mencetak dua gol. (zbc/pp)
"Ini sebuah kekecewaan. Kami tak pernah menyangkanya," ujar Sir Alex seusai pertandingan kepada ESPN. "Kami kalah oleh dua gol yang sangat buruk, dan Anda tak bisa melakukan itu di pertandingan seperti
LONDON-Arsenal terus merangkak. Menjamu Queens Park Rangers dalam lanjutan Premier League, Sabtu (31/ 12),
ROBIN VAN PERSIE
ini," lanjutnya. Sebelum pertandingan, ketika diingatkan, bahwa di usianya yang ke-70 ia sudah menukangi MU selama 25 tahun, dan selama itu telah memberi 12 titel Liga Inggris, dua Piala Eropa dan lima Piala FA, ia memberi sinyalemen kapan kira-kira akan berhenti. "Saya pikir saya masih bisa tiga tahun lalu di sini, selama kesehatanku terpelihara, dan saya masih menikmatinya, dan tetap mendapatkan kepuasan dari performa terbaik tim ini,"
The Gunners menang 1-0 (0-0) dan menggeser Chelsea dari zona Liga Champions (LC). Arsenal yang sebelumnya digeser Liverpool ke urutan ke-6, kini naik ke urutan ke-4. Sedangkan Chelsea turun setingkat ke urutan ke-5, setelah kalah 1-3 dari Aston Villa. Satu-satunya gol pada pertandingan itu dihasilkan striker andalannya, Robin van Persie pada menit 60. Gol tersebut membuat van Persie melewati torehan legenda Arsenal, Thierry Henry yang menciptakan 34 gol dalam setahun. Van Persie unggul satu gol, namun dia gagal melewati rekor Alan Shearer yang menghasilkan 36 gol dalam setahun. "Dia bisa (mengulang ledakan golnya di tahun 2012), karena dia sedang di usia yang tepat untuk perform," imbuh manajer Arsene Wenger
cetusnya kepada MUTV. Pada pertandingan itu, MU tampil sangat dominan sejak menit-menit awal. Mereka memaksa Blackburn bertahan dan bermain separuh lapangan. Meski cuma mengandalkan serangan balik, Blackburn malah bisa menutup babak pertama dengan keunggulan 1-0 berkat gol penalti Yakubu Aiyegbeni. Bahkan, mereka bisa unggul 2-0 pada awal babak kedua lewat gol kedua Yakubu. Tapi, MU tak menyerah begitu saja. Dua gol Dimitar Berbatov membuat skor sama kuat 2-2. Gol penentu kemenangan Blackburn akhirnya diciptakan oleh Grant Hanley saat waktu normal tersisa 10 menit. MU tak bisa membalasnya hingga peluit panjang berbunyi dan harus menerima kekalahan kedua mereka pada musim ini. Dengan hasil ini, The Red Devils gagal menggusur Manchester City dari puncak klasemen. Mereka tetap mengumpulkan 45 poin-sama dengan City tapi kalah selisih gol-- dari 19 pertandingan. City yang baru bermain 18 kali akan menjauh kalau bisa mengalahkan Sunderland. Sementara itu, Blackburn naik ke peringkat ke-19 dengan koleksi 14 poin. (zbc/dtc/pp)
tentang ketajaman anak asuhnya itu, seperti dikutip dari situs resmi Arsenal. Menanggapi soal kemenangan 1-0 timnya, Wenger mengaku sangat puas. "Itulah sebabnya, ketika Anda berada dalam sebuah situasi sulit, saya selalu mengatakan bahwa Anda harus menerima kritikan dan fokus untuk bermain lebih baik," tutur Wenger setelah kemenangan timnya atas QPR. "Saya memberi kredit pada pemain karena kami pernah di peringkat 17 dan 18 di klasemen, dan kami fokus dan meningkat sebagai tim, dengan semangat hebat di dalamnya. Itulah yang membawa kami ke sini hari ini," lanjutnya. "Kami masih harus terus meningkat, tapi sudah ada dasar yang bagus untuk itu, karena sikap dan semangat tim sungguh luar biasa," katanya mengakhiri. (zbc/dtc/pp)
40 37 33 29 25 24 24 23 22 19 19 19 19 18 17 16 15 15 14 10
LIGA INGGRIS 1. Man. City 18 14 3 1 53-15 2. Man. United 19 14 3 2 49-17 3. Tottenham 18 12 3 3 36-20 4. Arsenal 19 11 3 5 35-26 5. Chelsea 19 10 4 5 37-24 6. Liverpool 19 9 7 3 24-15 7. Newcastle 19 8 6 5 26-25 8. Stoke 19 7 5 7 20-30 9. Everton 18 7 3 8 19-20 10. Aston Villa 19 5 8 6 22-24 11. Norwich 18 5 7 7 28-34 12. West Brom 19 6 4 9 20-28 13. Fulham 19 4 8 7 20-25 14. Swansea 19 4 8 7 18-23 15. Sunderland 18 4 6 8 22-22 16. Wolverhampton 19 4 5 10 21-34 17. QPR 19 4 5 10 18-33 18. Wigan 19 3 6 10 17-37 19. Blackburn 19 3 5 11 28-41 20. Bolton 19 4 1 14 23-42 Hasil Sabtu (31/12) Liverpool vs Newcastle Man. United vs Blackburn Arsenal vs QPR Bolton vs Wolverhampton Chelsea vs Aston Villa Norwich vs Fulham Stoke vs Wigan Swansea vs Tottenham Minggu (1/1) West Brom vs Everton Sunderland vs Man. City Top Skorer 17-Robin van Persie (Arsenal) 14-Demba Ba (Newcastle)
45 45 39 36 34 34 30 26 24 23 22 22 20 20 18 17 17 15 14 13 3-1 2-3 1-0 1-1 1-3 1-1 2-2 1-1 0-1
LIGA ITALIA 1. AC Milan 2. Juventus 3. Udinese 4. Lazio 5. Inter 6. Napoli 7. AS Roma 8. Catania 9. Palermo 10. Genoa 11. Atalanta 12. Parma 13. Chievo 14. Fiorentina 15. Cagliari 16. Siena 17. Bologna 18. Novara 19. Cesena 20. Lecce
16 10 4 2 16 9 7 0 16 9 5 2 16 8 6 2 16 8 2 6 16 6 6 4 16 7 3 6 16 5 7 4 16 6 3 7 16 6 3 7 16 6 8 2 16 5 4 7 16 5 5 6 16 4 6 6 16 4 6 6 16 3 6 7 16 4 3 9 16 2 6 8 16 3 3 10 16 2 3 11 Top Skorer 12-German Denis (Atalanta) 11-Zlatan Ibrahimovic (Milan)
35-16 27-11 20-9 24-13 22-19 29-18 21-19 20-23 18-20 19-24 23-19 21-26 13-18 15-15 12-17 14-16 14-24 17-29 8-20 17-33
34 34 32 30 26 24 24 22 21 21 20 19 19 18 18 15 15 12 12 9
7-3 7-4 6-4 8-2 11-6 3-1 9-8 7-5 8-9 7-10 5-6 2-1 3-3 4-7 4-7 3-5 1-5 4-13
9 9 8 7 7 7 7 6 6 6 5 4 4 4 3 0 0 0
CMYK
MANCHESTER-Kado kekalahan didapat Sir Alex Ferguson pada hari ulang tahunnya ke70. Menjadi tuan rumah untuk tim juru kunci Blackburn Rovers, Manchester United menutup tahun 2011 dengan kekalahan 2-3 (0-1) di Old Trafford, Sabtu (31/12).
16 13 1 2 56-15 16 11 4 1 50-8 16 10 3 3 26-16 16 9 2 5 25-19 16 6 7 3 21-28 16 6 6 4 18-17 16 7 3 6 20-22 16 7 2 7 17-20 16 5 7 4 23-19 16 5 4 7 23-27 16 6 1 9 17-22 16 5 4 7 17-23 16 5 4 7 10-16 16 4 6 6 15-22 16 4 5 7 16-23 16 4 4 8 17-25 16 3 6 7 13-23 16 4 3 9 16-27 16 2 8 6 11-21 16 2 4 10 13-31 Top Skorer 20-Cristiano Ronaldo (Madrid) 17-Lionel Messi (Barcelona)
CMYK
LIGA SPANYOL 1. Real Madrid 2. Barcelona 3. Valencia 4. Levante 5. Osasuna 6. Sevilla 7. Malaga 8. Espanyol 9. Bilbao 10. Atletico 11. Betis 12. Getafe 13. Granada 14. Mallorca 15. Sociedad 16. Vallecano 17. Villarreal 18. Gijon 19. Santander 20. Zaragoza
LIGA SUPER INDONESIA 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
Persisam Sriwijaya FC Persib Persija Mitra Kukar Deltras Persipura PSPS Gresik United Persiwa Persiba PSMS Persela Pelita Jaya Persidafon PSAP Arema Persiram
4 3 0 1 4 3 0 1 4 2 2 0 4 2 1 1 4 2 1 1 4 2 1 1 4 2 1 1 4 2 0 2 4 2 0 2 4 2 0 2 4 1 2 1 2 1 1 0 3 1 1 1 4 1 1 2 4 0 3 1 2 0 0 2 3 0 0 3 4 0 0 4 Top Skorer 5-Cristian Gonzales (Persisam) 4-Alberto Goncalves (Persipura)
ARENA Motor Kemenangan Lakers BISNIS & KEUANGAN
dikurangi karena skedul diperpendek. Sementara itu dua bintang Lakers yang lain, Kobe Bryant dan Pau Gasol, menyumbangkan masing-masing 17 poin. Tim mereka pun kini memenangi tiga laga terakhirnya, setelah selalu kalah di dua laga awalnya. Di kubu Nuggets, Al Harrington menjadi penampil terbaik dengan 21 poin. Aaron Afflalo, Nene Hilario dan Andre Miller masing-masing menambahkan 13 angka buat tim tamu. Pada pertandingan lain Detroit Pistons berhasil mengalahkan Indiana Pacers 96-88, dan Houston Rockets mengatasi Atlanta Hawks dengan 95-84. (ozc/dtc/ril)
Hasil Pertandingan NBA Lainnya: Phoenix Suns
97-107
Oklahoma City Thunder
Detroit Pistons
96-88
Indiana Pacers
Atlanta Hawks
84-95
Houston Rockets
San Antonio Spurs
104-89
Utah Jazz
New York Knicks
114-92
Sacramento Kings
Philadelphia 76’ers
107-79
Golden State Warriors
22
Kembali ke Jalur Kemenangan JAKARTA-Setelah menerima dua kekalahan beruntun, New York Knicks kembali mereguk kemenangan dengan mempermalukan Sacramento Kings 114-92. Bertandang ke Power Balance Pavilion, Minggu (1/1) pagi WIB, Knicks mendominasi pertandingan sejak awal untuk melanjutkannya hingga akhir. Di kuarter pertama Knicks langsung jauh memimpin 35-20 dari Kings dan menutup jeda dengan keunggulan 56-42. Kuarter tiga berjalan cukup ketat dan Kings mampu memperoleh poin lebih banyak 23-22 tapi masih belum mampu mengejar ketertinggalan 65-78. Knicks kembali mengamuk di kuarter terakhir dengan memperoleh 36 tambahan sementara Kings cuma mendapatkan sebanyak 27 poin. Carmelo Anthony dan Tyson Chandler menjadi dua pemain tim pemenang yang paling bersinar dengan mencetak 23 poin dan 22 poin. Namun, di laga ini, Chandler berhasil tampil sebagai top performer dari kubu Knicks dengan tambahan tujuh rebound dan satu asisst. Spurs Tekuk Jazz Di laga lainnya, San Antonio Spurs mengalahkan Utah Jazz 104-89. Di depan pendukung sendiri, Spurs memperoleh kemenangan mudah atas tamunya itu. Pebasket Argentina, Manu Ginobili menjadi motor Spurs dengan mencetak 23 poin, empat rebound dan dua assist untuk menyabet label top performer. Sedangkan Al Jefferson jadi pemain terbaik di kubu Jazz usai mencetak double-double dengan 21 poin, 11 rebound. Kemenangan ini menjadi kado indah buat pelatih Spurs, Gregg Popovich. Dikutip ESPN, pertandingan itu menandai kemenangan ke-800 dalam sejarah kepelatihannya. Ia jadi pelatih ke-14 yang sukses meraih pencapaian itu dan jadi yang ketiga terbanyak dari dua yang masih aktif di bawah George Karl (1038) dan Rick Adelman (945). (dtc/ril)
LOS ANGELES- Kembali dari sanksi skorsing, center Los Angeles Lakers, Andrew Bynum, tampil gemilang dengan membawa timnya mengalahkan Denver Nuggets dengan skor 92-89. Pada pertandingan di Staples Center yang berakhir Minggu (1/1) pagi WIB, Bynum menjadi motor permainan tuan rumah melalui torehan 29 poin plus 13 rebound. Momen kepahlawanan pemain 24 tahun itu buat Lakers adalah ketika layupnya membuat Lakers memimpin 91-89 di sisa dua menit pertandingan, setelah Denver sempat unggul lima poin di kuarter keempat. Ia terkena larangan bermain di empat pertandingan pertama NBA musim ini karena melakukan pelanggaran mencolok di partai playoff melawan Dallas Mavericks musim lalu. Sebenarnya ia diskorsing lima game, tapi
Senin, 2 Januari 2012
INT
ANDREW Bynum (kiri).
Awali dengan Mudah BRISBANE-Unggulan lima, Kim Clijsters membuka kiprahnya di turnamen Brisbane International dengan kemenangan mudah atas petenis Rumania, Simona Halep guna melaju ke babak kedua. Bertanding di Queensland Tennis Centre, Minggu (1/1), Clijster memenangi pertan-
dingan secara straight set dengan skor 6-1 6-4. Di laga selanjutnya, mantan petenis nomor satu dunia itu akan berhadapan dengan pemenang laga babak pertama lainnya antara Tamira Paszek kontra Ana Ivanovic. Dalam turnamen persiapan Australia Terbuka
ini, Clijsters mengaku puas dengan penampilannya. Petenis Belgia itu turut mengungkapkan kalau dirinya telah sepenuhnya fit pasca dirundung cedera sejak pertengahan musim lalu. "Aku merasa aku memainkan penampilan yang agresif dan bergerak dengan baik, jadi aku cukup puas," ucap Clijsters di YahooSports. "Aku cukup percaya diri dengan servisku. Aku pikir itu sesuatu yang, di masa lalu, tidak seperti ini," imbuh dia. Di pertandingan lainnya, juara Prancis Terbuka 2010, Francesca Schiavone juga berhasil lolos usai melewati Ksenia Pervak (Rusia) usai sang lawan mundur di set pertama dalam kedudukan 4-4 akibat menderita sakit kepala. Juga melaju adalah petenis cantik Slowakia Daniela Hantuchova usai mengalahkan kompatriotnya Dominika Cibulkova dalam pertarungan tiga set 3-6 6-4 6-3. Sedangkan Samanha Stosur yang ditempatkan sebagai unggulan teratas akan memulai kiprahnya pada Senin (2/1) begitu pula dengan unggulan empat, Serena Williams. Di kelompok putra, unggulan ketiga Alexandr Dolgopolov menundukkan petenis Kolombia Alejandro Falla 7-6(3) 6-2 sementara Nicolas Mahut kalah 6-4 6-4 dari petenis tuan rumah James Duckworth. (dtc/ril)
Sabet Trofi Perdana Awal Tahun ABU DHABI-Petenis peringkat 1 dunia, Novak Djokovic, memantapkan langkahnya di awal tahun 2012 ini dengan sebongkah gelar, yang didapatnya dari Mubadala World Tennis Championship, semalam waktu setempat. Di partai final, Djokovic menang mudah atas lawannya dari Spanyol, David Ferrer, melalui dua set, 6-2 dan 6-1. Atas kemenangan ini, The Djoker berhak mendapatkan trofi dan hadiah uang sebesar USD250 ribu. Djokovic sendiri, menilai ajang ini merupakan s a lah
satu ajang yang menarik, untuk memulai Novak Djokovic tahun 2012. Dengan persiapan matang, Djokovic memang berencana untuk melanjutkan tren positifnya di tahun lalu. “Turnamen ini merupakan pengalaman yang fantastis. Sebelum di sini, saya memang sudah melakukan persiapan dan turnamen ini memantapkan langkah saya. Saya senang dengan atmosfirnya, membuat turnamen ini lebih baik. Kami bersenang-senang di sini dan saya harap para penonton juga,” tutur Djokovic, seperti disitat Gulf Daily News, Minggu (1/1) “Untuk mengulang tahun lalu, ya…, saya rasa tidak ada yang mustahil jika anda punya keyakinan. Pekan-pekan krusial adalah sekarang. Buat saya, turnamen ini merupakan persiapan yang pas untuk Australia. Kita lihat saja, tahun ini masih sangat panjang dan bukan pekerjaan mudah untuk mengulang tahun lalu. Tapi saya tidak sabar untuk mencobanya,” tambahnya. Sementara di laga yang berbeda, Rafael Nadal mengalahkan Roger Federer, 6-1 dan 7-5 di partai perebutan juara ketiga. (ozc/ril)
Petenis Top Dunia Gelar Laga Amal
Caroline Wozniacki
THAILAND-Banjir dahsyat yang melanda Thailand beberapa waktu lalu ternyata menarik perhatian petenis top dunia. Untuk mengumpulkan dana bagi korban banjir itu, sejumlah petenis terbaik akan tampil dalam laga amal di Negeri Gajah Putih itu. Petenis putri nomor satu dunia, Caroline Wozniacki dan petenis cantik asal Belarusia yang kini berperingkat tiga WTA, Victoria Azarenka akan ambilbagian dalam laga amal itu. Keduanya akan bertarung pada pertandingan di resort dekat pantai Hua Hin pada Minggu, 1 Januari mendatang. "Caroline Wozniacki dan Victoria Azarenka akan bermain untuk menggalang dana bagi negeri yang mengalami krisis pangan. Kini semua petenis telah berada di Thailand," kata juru bicara World Tennis Charity Invitation kepada AFP. Selain petenis putri, dalam pertandingan nanti akan bertarung mantan petenis putra terbaik Thailand, Paradorn Srichaphan yang akan melawan petenis berperingkat 18 dunia, John Isner. (bnc/ril)
23
liga
Senin, 2 Januari 2012
CARLI XARONIKA
Liputan Kampar Jika tak ada aral melintang, anak pasangan Ramlan (55) dan Nurdiati (44) ini, menurut rencana hari ini akan dilepas pihak sekolah menuju Semarang, Jawa Tengah guna mengikuti masa persiapan sebelum diberangkatkan oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga ke Kota Madrid, Spanyol guna mengikuti Program Beasiswa Kemenpora RI ke Spanyol yang merupakan salah satu program pengembangan bakat Liga Pendidikan Indonesia Piala
Presiden. Carli, pesepakbola berbakat Indonesia yang dimiliki Kampar berdasarkan penilaian dan seleksi yang telah dilakukan oleh dewan pelatih LIPIO CAMP 2011 di Jakarta terpilih bersama tujuh siswa tingkat SLTP lainnya seIndonesia setelah mengikuti rangkaian Liga Pendidikan Indonesia yang digelar sejak 2010 hingga 2011 lalu. Wajah berseri dan sambutan hangat Carli tampak ketika Haluan Riau menyambangi dia di warung Ampera milik ibunya di Jalan Profesor M Yamin, Bangkinang, Minggu (1/1) pagi kemarin.
cm dan berat 50kg ini selain jago sepakbola juga cerdas di kelas.Pemain dengan tinggi 174 cm dan berat 50kg ini. Tercatat, di semester pertama, pelajar kelas III atau Kelas IX B SMPN 1 Salo ini meraih juara pertama di kelasnya. Terinsipirasi dari pemain idolanya seperti Pepe dan Diego Michels, pelajar yang memutuskan memiliki cita-cita jadi pemain bola yang sukses ini ingin agar staminanya selalu fit dan bugar. Setiap bagi ia selalu menyempatkan untuk melakukan jogging. "Untuk bisa terpilih di berbagai seleksi termasuk ke Spanyol ini, saya selalu rajin latihan, patuhi perintah pelatih dan salaman dengan pelatih ketika sebelum dan usai latihan jangan sampai lupa," kata Carli.***
Carli Xaronika dan ibunya Nurdiati
PSSI Inhu Taja Liga Futsal RENGAT-Pengurus Cabang Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia Inhu menggelar Liga Futsal se-Inhu, Jumat (30/12) di Rengat. Liga Futsal ini diikuti oleh delapan tim yang telah terdaftar pada PSSI Inhu, diantaranya adalah Bintang Muda, Kuba, Uni Star dan Abdi Praja. Ketua PSSI Inhu Zulfahmi Adrian menyebutkan kejuaraan ini akan menjadi agenda tetap PSSI Inhu kedepannya dan wajib dilaksanakan sebagai upaya pengembangan futsal menuju perstasi yang lebih baik. Zulfahmi mengakui selama ini kompetisi lokal resmi PSSI minim dilaksanakan di Inhu, karena memang belum banyak klub yang terdaftar secara resmi. "Untuk nomor Futsal ini memang tergolong baru di Inhu, namun sudah berkembang secara pesat di tengah masyarakat, maka dari itu untuk langkah awal liga yang dilaksanakan adalah liga Futsal dan diharapkan kedepan akan dapat terus bertambah klub yang menjadi anggota PSSI Inhu," terangnya. Ditambahkannya, untuk cabang sepakbola pihaknya akan menyusun pelaksanaan kompetisi pada 2012 yang mengutamaan pembinaan pemain muda. (eka)
CMYK
AKHIR YANI
Di ampera kecil berukuran sekitar 4x3 meter itulah Carli selalu membantu ibunya jika libur sekolah dan libur dari latihan sepakbola. Pelajar yang berpostur tinggi dan tampan tersebut dengan ramah menyambut Haluan Riau. Dia menceritakan, ia sangat jarang sekali keluar rumah selain berlatih sepakbola. "Saya sering bantu ibu dari kecil sampai sekarang. Tak ada keluar rumah, paling keluar rumah kalau ada perlu saja," katanya polos. Sejak masih kelas IV SD dia telah dimasukkan ayahnya Ramlan (55) ke Sekolah Sepakbola (SSB) Kampar Yunior yang dilatih Yulnedi Tanjung. Kebetulan darah sepakbola mengalir di keluarga ini. Dua orang kakanya adalah pemain sepakbola juga. Pemain dengan tinggi 174
CMYK
BANGKINANG-Tak salah pepatah menyebutkan, di mana ada kemauan di situ pasti ada jalan. Begitulah yang tergambar dari perjalanan Carli Xaronika, pelajar SMPN 1 Salo kelahiran Padang 10 Agustus 1996.
CMYK
Dari Nasi Ampera ke Spanyol
HIBURAN Wulan Guritno
Sulit Main Film SETELAH melahirkan, Wulan Guritno masih gemuk. Istri Adilla Dimitri ini pun merasa kesulitan kembali berkiprah di depan layar kaca. "Kalau badannya belum balik, ya saya belum bisa bekerja di depan layar, tapi di belakang layar. Pada saat gembrot, fokus ke pekerjaan. Pada saat langsing fokus ke syuting," kata Wulan di studio Obscura, Mampang, Jakarta Selatan, belum lama ini. Kendati tubuhnya belum kembali ideal, namun ibu tiga anak itu tidak ingin secepatnya menurunkan berat badan. Pasalnya, dia masih memberikan ASI eksklusif kepada buah hatinya. "Berat saya masih 68 kilogram, harusnya 55 kilogram. Memang belum diet, masih banyak makan karena aku masih kasih ASI eksklusif. Kebetulan saya pas nih 40 hari," jelasnya. Dia baru akan memulai berdiet setelah memberikan ASI eksklusif selama enam bulan. "Nanti kalau sudah selesai menyusui, enam bulan nanti. Saya menyusui anak saya enam bulan," tandasnya. (ozc/din)
Marcell
Stres Tinggi Vokalis Marcell Siahaan (34) mengaku sering stres karena beban pikiran yang datang dari kegiatan yang padat. "Kebanyakan sakit disebabkan oleh stres. Sejauh ini, tingkat stres saya sangat tinggi," ujar Marcell. Supaya tidak stres, akunya lagi, ia kini menghindari beban pikiran karena kesibukannya dan memanfaatkan waktu luangnya untuk beristirahat. Marcell, yang dulunya vegetarian, juga tetap menjaga pola makannya dengan banyak mengonsumsi buah dan air putih. Ia sadar bahwa kebiasaan hidup sehat harus terus dijalaninya. "Walau pun sudah tidak vegetarian, saya tetap menjalani beberapa pola yang sudah menjadi kebiasaan yang tidak bisa diubah, seperti makan buah sebelum makan, bukan sesudah makan," kata suami dari Rima Melati ini. (kcm/din)
BISNIS & KEUANGAN Senin, 2 Januari 2012
24
Melinda
Diakui Bupati BUPATI Cirebon, Dedi Supardi, buka-bukaan soal hubungannya dengan pelantun lagu Cinta Satu Malam, Melinda. Bagi Dedi,hubungannya dengan Melinda hanyalah masa lalu alias cerita lama. Dedi mengakui, dulu memang dirinya telah nikah siri dengan Melinda. Tapi, telah lama bercerai. "Itu betul. Sudah lama sekali. Sudah cerai lama," kata Dedi usai menyerahkan formulir dan berkas pendaftaran sebagai bakal calon Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Barat melalui Partai Demok-
rasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) di Kantor Dewan Pimpinan Pusat PDI-P Jawa Barat, Jumat (30/12) malam. Di sisi lain, masa lalu Dedi dengan Melinda dinilai justru bisa meningkatkan popularitasnya yang kini mecalonkan diri jadi Gubernur Jawa Barat. "Mungkin cerita ini bisa me-
naikkan popularitas saya. Mungkin juga serangan politik, tapi tidak apaapalah," ujarnya santai. Melinda sempat membawa kabar mengejutkan ketika mengaku sudah menikah dan baru saja melahirkan anak, beberapa bulan lalu. Dia akhirnya mengaku dinikahi Bupati Cirebon, Dedi Supardi. Namun, Melinda meminta cerai karena merasa dicampakkan. (ozc/din)
The Virgin
2012, Ingin Tambah Kos-kosan TAHUN 2012, ada beberapa yang ingin dicapai duo The Virgin. Namun, dari beberapa keinginnya itu, anak buah Ahmad Dhani tersebut mengaku ingin menambah jumlah kos-kosan dan kontrakan yang mereka miliki. "Karena, kalau kita milih tanah itu, nggak akan busuk ya dan juga insya
Allah masa depannya lebih cemerlang. Karena, kita kan nggak tahu satu detik kemudian kita seperti apa," ujar Dara saat ditemui di Jalan Margasatwa, Jakarta Selatan. Penyanyi yang terkenal namanya lewat hits 'Demi Nama Cinta' itu memang sudah lama sekali membangun usaha kos-kosan dan kontrakan. Meski bukan mereka langsung yang menjalankan bisnis tersebut, namun apa yang telah ditanamnya kini telah terlihat hasilnya. "Aku dan Dara ngasih kepercayaan sama kedua orangtua kita dan alhamdulillah sudah menyenangkan hasilnya," kata Mitha. Apa saja yang sudah didapatkannya? "Oh rahasia. Tapi, yang jelas untuk investasi kami di hari berikutnya," ungkap Mita. (dtc/din)
Glenn Fredly
Produseri Film Sepak Bola PENYANYI Glenn Fredly bakal menjadi produser film Cahaya dari Timur yang pengambilan gambarnya dimulai pada Mei 2012. "Ini tantangan bagi saya dan saya akan mengangkat budaya Timur, yakni dari Ambon, Maluku. Film ini bertema sepak bola ini," kata Glenn Fredly di Solo, Sabtu (31/12). Ia mengatakan, film yang diambil dari kisah nyata tentang perjalanan anak-anak Ambon yang mengikuti kompetisi sepak bola U15 di Jakarta tersebut menjadi salah satu media untuk menyampaikan pesan perdamaian bagi masyarakat. "Di film itu, ada kisah tentang bagaimana pertandingan sepak bola yang diikuti anakanak Ambon dapat membuat warga melupakan pertikaian yang terjadi di tanah Maluku. Sepak bola menjadi media perdamaian ketika terjadi kerusuhan di tanah Maluku," kata dia. Film Cahaya dari Timur, kata dia, diupayakan untuk mengangkat kearifan lokal setempat dengan pengambilan separuh gambar dari film tersebut di Ambon. "60 persen pemain film itu pun kami pilih langsung dari warga di sana untuk menampilkan bagaimana kebudayaan di sana secara langsung," kata dia.
Menurut Glenn, film tersebut diharapkan dapat sesuai dengan rencana untuk dirilis pada akhir 2012 dan menjadi suguhan hiburan liburan akhir tahun bagi keluarga di Indonesia. Sutradara Angga Dwimas Sasongko dan penulis naskah Andi Bachtiar, kata dia, telah dirangkul oleh Glenn untuk menggarap film ini. "Dua sahabat saya itu sudah profesional di dunia film dan menyukai sepak bola," kata fans Lionel Messi dan klub Barcelona itu. (ant/mio/din)
Mira Lesmana
Ikut Bersihkan Ancol KARENA sedang melaksanakan pertunjukan Laskar Pelangi di Dunia Fantasi, Ancol, produser Mira Lesmana dan Sutradara Riri Riza rela membersihkan sampah di Pantai Ancol. "Kami berdua sedang melaksanakan Laskar Pelangi di Dufan, sejak 24 Desember sampai 8 Januari. Lalu ada gerakan membersihkan pantai pada hari ini, di hari pertama pada tahun baru. Jadi, kami memutuskan untuk ikut serta. Kita orang yang sangat peduli sama lingkungan. Jadi, gerakan seperti ini perlu didukung," ujar Mira saat ditemui di Beach Pool, Pantai Timur, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, Minggu (1/1). Kegiatan membersihkan sampah di pantai bukan yang
pertama kali bagi duet seniman ini. Karena, kata Mira, sebelumnya dia, Riri serta kru lainnya sempat membersihkan pantai Tanjung Tinggi, Belitung. "Waktu kita syuting Sang Pemimpi di Belitung, kita juga ikut memulai dengan program pembersihan pantai di Tanjung Tinggi. Karena setelah terkenal, pengunjungnya semakin banyak, tapi sampahnya semakin banyak. Itu membuat pantai yang bagus tapi dipenuhi dengan sampah. Kan, sayang. Jadi kita, satu tim film, membersihkan sampah," aku Mira sambil bangga. Sedangkan Riri mengatakan bahwa dengan adanya program pembersihan ini, untuk ke depannya pantai Ancol akan lebih baik. Ia berharap bukan hanya Pantai Ancol saja, namun seluruh pantai yang ada di Indonesia mendapat perhatian juga. "Saya tahu gerakan ini sudah beberapa kali digerakkan oleh gubernur. Jadi, sekalian juga ada program pantai bersih pada 2012 di seluruh Indonesia. Semoga ini bisa menjadi kelanjutan yang baik," harap Riri. (ozc/din)
25
PENDIDIKAN
Senin, 2 Januari 2012
PENERIMAAN MAHASISWA BARU
Nilai UN Syarat Masuk PTN JAKARTA-Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh memastikan bahwa nilai ujian nasional akan menjadi salah satu syarat untuk masuk perguruan tinggi negeri.
Ia menjelaskan, ide menjadikan nilai UN sebagai prasyarat masuk PTN terinspirasi dari digunakannya nilai UN pada jenjang sebelumnya (SD dan SMP) sebagai prasyarat melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. "Nilai UN SD dipakai untuk melanjutkan SMP, UN SMP untuk ke SMA, mengapa SMA tidak? Idenya kan itu," kata Nuh kepada Kompas.com di Gedung Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Gedung Kemdikbud), Jakarta, Jumat (30/12). Menurut Nuh, yang harus diutamakan adalah peningkatan kredibilitas UN itu sendiri sehingga dapat menjadi bagian dari upaya menyatukan sistem.
M Nuh
"Memang perlu waktu untuk mengintegrasikannya. Tapi saya pastikan ini berlaku mulai tahun 2012," ujar Nuh. Sebelumnya, anggota Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP), Djemari Mardapi, mengatakan bahwa Kemdikbud berencana menjadikan nilai UN tingkat SMA pada 2012 sebagai salah satu kriteria masuk PTN jika kredibel. Hal itu sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005. "Kredibilitas pelaksanaan UN nanti akan diukur melalui beberapa indikator, mulai dari laporan dari pengawas, guru, dan perguruan tinggi yang ditunjuk hingga perbandingan hasil UN antardaerah. Kami akan membentuk tim evaluasi untuk melihat kredibilitas pelaksanaan UN di masingmasing daerah," kata Djemari. Sementara itu, Rektor Universitas Gadjah Mada
Persada Bunda MENERIMA MAHASISWA BARU PROGRAM DIII & STRATA 1 (S1) ASM (AKADEMI SEKRETARIS & MANAJEMEN) SK. MENDIKBUD RI No. 250/DIK/Kep/1992 Terakreditasi : SK NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 JURUSAN : 1. Sekretaris Eksekutif (D1, D2, D3) 2. Manajemen Administrasi Perkantoran Modern (D1, D2, D3)
ABA (AKADEMI BAHASA ASING) SK.Mendikbud RI No. 62/D/1998 Terakreditasi : SK No : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 JURUSAN : 1. Bahasa Inggris (1 & D3)
STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI) SK.Mendiknas RI No. 62/D/1998 Terakreditasi : SK No : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002 JURUSAN : 1. Manajemen (S1) 2. Manajemen Pemasaran (D3) 3. Akuntansi (D3)
STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING) SK.Mendiknas RI No. 62/D/O/2004 JURUSAN : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1)
STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL ILMU SK.MendiknasPOLITIK) RI No. 173/D/O/2000
SYARAT PENDAFTARAN 1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau sederajat 2. Pria/Wanita yang sehat jasmani dan rohani 3. Mengisi Formulir Pendaftaran 4. Foto Copy Ijazah/STTB atau sederajat, dilegalisir (3 lbr) 5. Foto Copy NEM/Nilai, dilegalisir (3 lbr) 6. Pas foto 3 x 4 = 4 lbr 7. Membayar Uang Pendaftaran Rp. 250.000,8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk
Kampus : Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru - 28116 Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218 Cell : 0812 755 3848 / 0812 755 4663 Homepage : www.persadabunda.or.id
JURUSAN : 1. Administrasi Negara (S1) 2. Administrasi Niaga (S1) 3. Ilmu Komunikasi (S1)
STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM) SK.Mendiknas RI No. 151/D/O/2006 Terakreditasi : SK No. 027/BAN.PT/AK-XII/SI/XI/2009 JURUSAN : 1. Ilmu Hukum (S1) 2. Hukum Bisnis (S1) 3. Hukum Udara (S1)
KETUA YAYASAN HAZNIL ZAINAL, SE, MM
STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM) DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM No. DJ.1/495/2007
SEKRETARIS YAYASAN DIDI. Y. FIKRI, SE
DEWAN PEMBINA Prof. Drs. H. ZAINAL ZEIN
Dengan Iptek dan Imtaq Kita Wujudkan Visi Riau 2020 DIBUTUHKAN SEGERA TENAGA PENGAJAR
(UGM) Yogyakarta Sudjarwadi mengatakan, pihaknya menolak penggunaan nilai UN SMA pada tahun 2012 untuk dijadikan syarat penerimaan mahasiswa baru PTN. Menurut dia, nilai UN tidak serta-merta bisa dijadikan tes masuk PTN karena tujuan pelaksanaan UN dan tes masuk PTN berbeda satu sama lain. "Alasan itu pula yang melatarbelakangi UGM untuk tidak menerapkan nilai UN sebagai syarat penerimaan mahasiswa baru tahun depan," katanya. Sudjarwadi mengatakan, UN diselenggarakan untuk mengukur hasil pembelajaran peserta didik selama tiga tahun. Sementara itu, tes masuk PTN diadakan untuk menjaring mahasiswa baru yang cocok dengan perguruan tinggi tersebut, dengan menggunakan tes multiobyektif yang saling menyatu. "Berdasarkan pandangan akademik, nilai UN tidak bisa menjadi tes masuk PTN karena selain tujuan penyelenggaraannya berbeda, tes masuk perguruan tinggi menggunakan soal yang multiobyektif," katanya. (kcm)
DIBUTUHKAN SEGERA
DIBUTUHKAN SEGERA
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI
Perusahaan Kontraktor & Pengembang Property (Developer) terkemuka di Pekanbari - Riau melakukan ekspansi bisnis dan membutuhkan segera tenaga profesional untuk bagian :
PRAKARTI MULYA PEKANBARU IZIN DIKTI NO.114/D/O/2006
1. 2. 3. 4.
D.IV Kebidanan dan S2 Kebidanan S1 dan S2 Kepercayaan S1 dan S2 Kesehatan Masyarakat S2 Biomedis Segera kirimkan lamaran ke Ketua STIKES AL-INSYIRAH di : KAMPUS 2 STIKES AL-INSYIRAH Jl. Delima No.5 Panam, Pekanbaru (Gedung SMK Taruna Satria Lama)
Dengan melampirkan syarat dan kelengkapan sebagai berikut : 1. Surat Lamaran 2. Asli Riawayat Hidup 3. Fotocopy Ijazah yang telah dilegalisir 1 lembar 4. Fotocopy transkrip nilai yang telah di legalisir 1 lembar 5. Fotocopy KTP 1 Lembar 6. Pas Photo warna 4x6 2 lembar 7. Memiliki kepribadian yang baik, ramah, sopan, bernampilan rapi dan menarik Lamaran ditunggu paling lambat tanggal : 08 Januari 2012 (Lamaran diantar saat jam kerja) CP : - Sri Yuliani, M.Pd - Erika, M.Kep, Sp.Mat - Ns. Fadhli Ahmad, S.kep
(0852 7890 5799) (0813 6536 7775) (0811 7511 311)
1.SITE MANAGER (Pria) 2.LEGAL (Pria / Wanita) 3.PROCUREMENT (Pria / Wanita) 4.MARKETING PROPERTY (Pria Wanita) 5.MARKETING SUPPORT (Pria / Wanita) 6.MARKETING PROJECT (Pria) 7.SUPERISOR PROJECT (Pria) 8.LOGISTIC PROJECT (Pria)
MENERIMA MAHASISWA BARU & TRANSFER /
Persyaratan : - Berpengalaman pada bidang yag sama min.3 thn (1), 2 thn (2,3,4,5,6,8) - Pendidikan minimal D3/S1 Teknik Sipil (1,3,4,5,7), SMK Bangunan (6,8), S1 Hukum (2) - Berpengalaman bekerja di kantor notaris (2) - Mengerti pajak, PPJB, AJB dan semua yang berkaitan dengan legalitas (2) - Mampu memimpin team dilapangan (1,7) - Mampu menggunakan alat-alat survey/ pemetaan (6) - Bisa mengoperasikan program autocad (6) - Mengerti bahan / material bangunan (1,3,6,7,8) - Mampu melakukan negosiasi (2,3,4,5) - Berkepribadian dan berpenampilan menarik - Mampu mengoperasikan Ms-office - Mampu bekerja dibawah tekanan Lamaran lengkap ditunjukan ke: DEV.JASMINE CITY GARDEN Komp. Perkantoran Grand Sudirman Blok C-9 Jl. Setia Maharaja (Parit Indah) Pekanbaru - RIAU Lamaran paling lambat 1 minggu sejak iklan ini terbit
DIBUTUHKAN LOWONGAN SEGERA KERJA
DIBUTUHKAN LOWONGANSEGERA KERJA
Perusahaan yang bergerak dibidang Toko Roti membutuhkan tenaga kerja sbb :
Perusahaan yang bergerak dibidang elektronik, membutuhkan tenaga kerja sbb :
1. SALESLAS 2.WAITERS 1. TEKNIK 2. SALES3.SUPIR 3. SUPIR
1. TEKNIK LAS 2. SALES 3. SUPIR
Syarat - syarat : - Pendidikan SMU/Sdrjt (1,2) - Diutamakan yang berpengalaman (1,2) - Mempunyai Sim B (3) - Mampu bekerja dengan team & target (1) - Rajin, jujur dan bertanggung jawab (1,2,3) Lamaran lengkap ditunjukan ke: JELLY BREAD & CAKE Jl. HR. Soebrantas No.15 (Dpn Ponpes Babusalam) Telp. 0812 8650 3515
Syarat - syarat : - Pendidikan SMU/Sdrjt (2), STM Audio Video (1) - Diutamakan yang berpengalaman (1) - Mempunyai Sim B (3) - Mampu bekerja dengan team & target (2) - Rajin, jujur dan bertanggung jawab (1,2,3) PT. RAJAWALI SAKTI Jl. T. Tambusai Komp. Mangga Dua (Belakang Yafurni) Blok B5 Telp. (0761) 7095169 / 0852 25566900
LOWONGAN KERJA
DIBUTUHKAN SEGERA
DIBUTUHKAN SEGERA
Dibutuhkan segera Marketing Executive, dengan persyaratan : Min SLTA, punya sepeda motor & SIM C, bisa bekerja dalam team & target. Faslitas gaji, insentiv & reward. Antar Lamaran ke : Jl. Bukit Barisan,Pekanbaru 08527859 3339 (Ferdinan)
RKB & SPA di kota Siak membutuhkan segera karyawati untuk Tenaga Terapis & Tenaga Potong Rambut. Fasilitas : tempat tinggal, makan, gaji, komisi dan bonus. Hub : 0821 7266 6880 / 0811 7522 381
- MATEMATIKA (SMP / SMA) : 2 Orang - FISISKA (SMA) : 2 Orang - BIOLOGI (SMP / SMA) : 2 Orang - B. INGGRIS (SMA) : 2 Orang - B. INDONESIA (SMP / SMA) : 2 Orang - IPA (SD) : 1 Orang Syarat : - Muslim - Alumni PTN/PTS - Mahasiswi tingkat akhir (sedang tugas Akhir) - IPK 3.00 - Bersedia dilatih jadi pengajar - Disiplin, ramah, berjiwa pendidik - Mampu bekerja dengan Team Antar Lamaran ke : Jl. Durian No. 96 (Simpang Lampu Merah Dekat Brimob) Suka Jadi, Pekanbaru. Telp. 0761 - 839933 / 0853 5582 6017
DICARI PELAYAN RESTO BAKMI & SEAFOOD, butuh 10 (sepuluh) orang pelayan. Persyaratan : - Umur 18 - 25 Tahun - Min lulusan SMP Lamaran langsung , Ijazah, KTP bawa langsung ke : Ibu Nurma Ruko Blok D No. 53 Mall SKA Hp. 0812 7659 1259 (BAKMI KOJI)
Dibutuhkan segera Tenaga Pengajar SMK, dengan persyaratan : pria D3 Teknik Otomotif. Lamaran dikirim ke : SMK YAMATU Tualang Jl. Raudah KM 1 Perawang Hub : 0761- 693798, 0812 7547 834, 0813 7855 0989
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
MAU JADI GURU TK / PAUD Dicari wanita usia 18 - 35 th Lulusan SMU s/d S1 untuk di didik menjadi Guru TK / Guru Paud dan membantu paket A, B, C (Ijazah SD, SMP, SMU). Berminat hub : Yayasan AR-RAHMA Jl. Sudirman No. 78 Tangkerang, Pekanbaru Telp. 0761-7707740, 26397, 085376600066
Dibutuhkan segera Karyawati / Stylist Salon, berpengalaman min 2 tahun, muslimah. Berminat hubungi : (Fitri) 0812 6805 2889 atau datang langsung ke :
Dibutuhkan segera Tenaga ADM & Sopir pribadi min SMA / sederajat. Dan Asisten operasional punya SIM A. Antar lamaran ke :
Dibutuhkan segera seorang Staylis Wanita berpengalaman, umur 25 - 30 th, menguasai semua teknik salon, ditempatkan di Salon Bengkalis. Fas : akomodasi, makan, gaji pokok & persen. Hub: Neneng 0812 7655 5757
Dibutuhkan segera tenaga A d m i n i s t r a s i Perumahan. Dengan persyaratan : wanita, max 25 tahun, pendidikan min D3, sudah berpengalaman, berpenampilan menarik, punya kendaraan sendiri. Hub: 0761 - 563750 / 0813 7167 7466
Permata Salon Jl. Harapan Raya No. 318C Pekanbaru
Kliknik / Apotik Budi Medika Jl. Harapan Raya No. 43. Hub : 0852 7801 1178
LOWONGAN KERJA
DIBUTUHKAN SEGERA
LOWONGAN KERJA
Dibuthkan karyawan/ti untuk Tenaga Administrasi dengan syarat : 1. Pendidikan minimal SLTA sederajat, berpenampilan menarik mampu berkomunikasi dengan baik, jujur, dan dapat bekerjasama dengan team 2. Harus bias English (minimal pasif/bias surat menyurat) 3. Mahir mengoperasikan Ms. Office & Internet 4. Untuk laki-laki harus memiliki SIM A Kirimkan lamaran Via pos kilat khusus ke alamat : PT. MODERN CITRA SURYAMAS Jl. Dharma Bakti/sigunggung No. 37 C Labuhbaru Barat, Pekanbaru (sebelah Kedai Kopi TOBA/ sebelum Buyung Family)
PT. ARTHA GRAHA GENERAL INSURANCE adalah perusahaan nasional yang bergerak di bidang asuransi umum membutuhkan : MARKETING OFFICER (MO) Syarat 1. Pria umur maxsimum 30 tahun 2. Pendidikan minimal D3 (semua jurusan) 3. Memiliki kendaraan Sendiri 4. Memiliki Pengalaman Marketing 5. Jujur, Disiplin, Ulet, & Loyal pada perusahaan 6. Memiliki relasi yang luas 7. Terbiasa dengan target Kirim lamaran lengkap disertai nomor handpone yang bisa dihubungi Ke: PO. BOX 9002 PEKANBARU 28000
Dibutuhkan 2 (dua) orang Tenaga Teknik Sipil, dengan persyaratan : 1. Pria / wanita, usia maks 40 th 2. Tamatan STM/D3/S1 3. Bisa menghitung Rab 4. Bisa menggambar menggunakan AUTO CAD 5. Dibutuhkan yang berpengalaman bekerja dikonsultan Lamaran dikirim Via Pos ke : PO. BOX. 1283
JAKARTA-Budaya menanam pohon akan diperkenalkan sejak dini kepada siswa sekolah dengan memasukannya dalam kurikulum sekolah sebagai salah satu upaya mendukung upaya rehabilitasi dan konservasi hutan dan lahan. Direktur Rehabilitasi Hutan dan Lahan Kementerian Kehutanan, Billy Hindra, dalam siaran pers humas Kementerian Kehutanan yang diterima, Minggu (1/1), menuturkan, budaya menanam akan disisipkan baik dalam kegiatan kurikuler maupun ekstra kurikuler. "Salah satu poin penting dalam kesepahaman itu adalah mewujudkan budaya menanam pohon dalam silabus atau mata pelajaran sekolah," katanya. Kementerian Kehutanan dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah menandatangani nota kesepahaman untuk mendukung penanaman satu miliar pohon. Penandatanganan tersebut melibatkan berbagai tingkatan pendidikan, mulai dari pendidikan usia dini, sekolah dasar, sekolah menengah, hingga pendidikan tinggi. Nota kesepahaman tersebut mulai berlaku sejak ditandatangani dan akan berlaku selama tiga tahun. Kesepahaman dapat diperpanjang sesuai dengan kebutuhan kedua belah pihak. Sisipan materi menanam pohon akan disesuaikan dengan tingkat pendidikan dan mata pelajaran yang diajarkan di sekolah. Nantinya siswa juga diajarkan cara menanam pohon di lingkungan sekolah maupun lingkungan sekitarnya, katanya. Menurut Billy, pihaknya akan melakukan sejumlah langkah seperti menyiapkan modul atau buku panduan menanam dan materi tentang pentingnya rehabilitasi hutan dan lahan dalam agar terjadi sinkronisasi dalam menyusun mata pelajaran. Selain itu, Kemenhut juga akan menyediakan bibit pohon yang bisa dimanfaatkan oleh pengajar maupun peserta ajar untuk ditanam. (mio/ant)
STIKES AL-INSYIRAH Pekanbaru, membuka lowongan kerja sebagai dosen dengan katagori pendidikan :
LOWONGAN KERJA
PT. GLOBAL JAYA PERKASA
Budaya Menanam Pohon Jadi Kurikulum Sekolah
LOWONGAN KERJA Dibutuhkan Segera : a. Sales marketing barang harian b. Supir (SIM B1) Umur max 35 tahun Lamaran diantar ke : CV. Selaras Abadi Jl. Tuanku Tambusai / Komp. Nangka Raya Permai Blok D No. 24 Pekanbaru Hp. 081268460305/ 085260123884
TAHUN AJARAN 2011 - 2012 Dengan Gelar Resmi :
D1 Gelar Ahli Pratama (AP) D3 Gelar Ahli Madya (A.Md) S1 Gelar Sarjana Ekonomi (SE) Program Studi : Akuntansi S1 Manajemen S1 Akuntansi D3 Manajemen Perpajakan D3 Akuntansi D2 Dibuka kelas untuk Karyawan (S1) Kuliah Sore Menerima Mahasiswa Transfer dari semua jurusan Menerima Mahasiswa Transfer yang akan pindah jurusan
PAKET TRANSFER D3 ke S1 - 1 TAHUN SELESAI Ditempuh dalam 3 Semester pendek / 3 Caturwulan Persyaratan : Pernah kuliah D3 minimum 98 sks / diatas semester VI dari semua jurusan Kelas Reguler : Kuliah Senin s/d Jum’at Kelas Karyawan : Kuliah Sabtu & Minggu Reguler DPP 1.500.000 & SPP 200.000 /bln Karyawan : DPP 2.000.000 & SPP 300.000 / BLN Uang DPP dapat dicicil 4X Uang DPP dapat dicicil 4X
PENDAFTARAN GELOMBANG KE II INFORMASI & PENDAFTARAN
KAMPUS STIE PRAKARTI MULYA PEKANBARU Jl. Arifin Ahmad No. B5, Telp. 0761 - 7614745 - 0812 6732 559 Pekanbaru Pendaftaran dibuka hari Senin s/d Sabtu jam 08.00 s/d 20.00 WIB
KESEMPATAN BERKARIR Sebuah Koran Terbaik di Riau, membutuhkan segera tenaga-tenaga tangguh dan kreatif serta memiliki dedikasi tinggi untuk bergabung menjadi : 1. Sekretaris Syarat : - Wanita - Umur maks 25 tahun - Belum menikah - Menguasai komputer - Pedidikan S1 - Bisa bekerja di bawah tekanan - Pengalaman minimal 2 tahun 2. Staf Keuangan Syarat : - Wanita - Umur maks 25 tahun - Belum menikah - Menguasai komputer - Pedidikan S1 Acounting - Bisa bekerja di bawah tekanan - Pengalaman minimal 2 tahun 3. Marketing Syarat : - Pendidikan min SMA / Sederajat - Sanggup bekerja dengan tim - Bepenampilan menarik, profesional dan bisa berkomukasi dengan baik - Mempunyai kendaraan pribadi - Fasilitas : Uang Transport, Komisi dan Bonus Tahunan Kirimkan lamaran lengkap ke : Gedung Riau Pers Jl. Tuanku Tambusai No.7 Pekanbaru Telp. 0813 7173 9123 (Ujang Nuar Saputra)
LOWONGAN KERJA LOWONGAN KERJA Dibutuhkan Segara 15 Orang lulusan SLTA, D3 & S1 untuk di didik & disalurkan menjadi guru TK/PG Hub: LP3S Puri Mandiri, Jl. Garuda Raya No.13B Perumahan Sidumolyo Arengka atas Pasar Baru Telp. 0852 7214 5872, 0852 7811 5553
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
Dibutuhkan segera : l 3 (tiga) orang pria untuk Marketing / Kampasan didepot air minum, l 1 (satu) orang pria untuk koki ikan bakar (yang belum bisa akan dilatih), l 1 (satu) orang wanita kerja serabutan di warung, syarat belum berkeluarga, indetitas diri, fotocopy ijazah terakhir, pas foto warna 2x3 = 2 lbr, jujur, rajin, disiplin, bisa bekerja di lapangan. Informasi & pendaftaran datang langsung ke : Depor Air Bening Simp Robet, Pasar Flamboyan Kec. Tanjung Kampar 0813 6544 4481
Dibutuhkan segera beberapa teknisi electro yang mau bekerja keras dan bersedia ditempatkan didaerah Propinsi Riau Persyaratan : - Sehat Jasmani dan Rohani - Tamatan Min STM/SMK - Umur Min 18 s/d 25 tahun - Mau bekerja keras dan ditempatkan di mana saja - Khusus Pria
Hubungi : 0812 7622 238
LOWONGAN KERJA DIBUTUHKAN SEGERA Insinyur Pertanian, ahli bidang penanaman Tanaman Buah Naga dan Jambu Taiwan Kirim lamaran lengkap ke : PT. RIAU GRAHA MASINDO Komp. Perkantoran Grand Sudirman Blok C-9 Jl. Setia Maharaja (Parit Indah) Pekanbaru - Riau) CP. ISNA Telp. 0761 - 38199 / 36774 Hp. 0821 7427 7200 Lamaran paling kuat 1 minggu sejak iklan ini terbit
26
Senin, 2 Januari 2012
ANDA BUTUH DANA Nego Dijual Kijang PU, ‘05, bak cargo, bensin, original cat, BM kota, Cash & Kredit. Hub. : ACA AUTOMOBIL, HP. 081268583207, 08526503776
Rp.70 jt/nego Dijual mobil Opel Blazer, ‘00, w. biru, BM Pajak panjang bulan 9. tipe LT, mobil orisinil, aksesoris lengkap, pake TV dan sound system full. Hub: 081371200312, 085278682507.
Cukup Jamin : l BPKB Kendaraan Anda l Roda Empat ‘92 ke atas l Roda Dua 2001 ke atas l Proses cepat 1 jam cair Hubungi Kami : Jl. Paus Ujung Simpang Arifin Ahmad Telp. 0761-7682305 HP. 081365705799
Nego
Nego
Dijual Colt T120 PU, ‘10, kondisi mulus, Cash & Kredit. Hub. : ACA AUTOMOBIL, HP. 081268583207, 08526503776
Dijual Kijang PU, ‘04, solar, kondisi mulus, Cash & Kredit. Hub. : ACA AUTOMOBIL, HP. 081268583207, 08526503776
Bengkel Mobil Eropa & Jepang
Dapatkan penawaran & promo menarik bulan ini
BINTANG PRIMA MOTOR
PRIMADONA AUTO TECH
NEW X-TRAIL FACELIFT
Hub: RAHMAT (NISSAN) Hp. 0852 6523 8985
-
Service Ganti Oli Balancing Tune Up Over Houl Saloon Mobil Cucian
Dp.30 jt Dp.14 jt
Dp.20 jt
Jl. Soekarno Hatta No.88 Telp. (0761) 567130 Fax. (0761) 64146 Pekanbaru - Riau
Dp.15 jt
Dp.10 jt
Undian berhadiah DP Murah * 1 kg emas Angsuran * 10 unit Xenia Ringan * Uang 10 juta rupiah
Hub : JOIN SINAGA (0852 7236 4999 / 0813 7182 5145)
BATAM AUTO MOBIL Jl. Paus Pekanbaru HP. 081275204222 Nego Hyundai Acent, 2000, warna gold. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
Nego Kijang Pick Up Kapsul 2004 warna hitam. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
Nego KIA Carren II, warna hitam, 2005. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
Nego Suzuki Futura, 2003, warna biru, plat BM. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
MOBIL DIJUAL MOBIL DIJUAL Nego
Nego
Dijual Grand Vitara JLX, ‘07, w. hitam, manual, acc komplit, BM kota. Hub. 07617784974, 08527890-6258
Dijual Nissan Livina X Gear, ‘08, w. hitam, acc komplit, BM kota. Hub. 07617784974, 0852-78906258
CAHAYA AUTO MOBIL
Dijual Toyota Hardtop Diesel asli 4x4, ‘83, w. hijau tua, komplit AC, RT, velg racing, per keong, rem disk, orisinil, terawat. Khusus peminat Hardtop hubungi : 0821-7174-7000
Hubungi : HP. 081276181894, 0761-571323
Jl. Soekarno Hatta Pekanbaru
Nego Dijual pick-up Carry dan Colt thn 2006 dan 2008, warna Biru, mobil masih standar. Hub. (0761) 571323, HP. 081276181894, 0761-571323
Nego Dijual Opel Blazer tahun 2002 wwarna hitam metalik, kondisi masih sangat bagus. Hub. (0761) 571323, HP. 081276181894, 0761-571323
Nego
Nego
Nego
Suzuki Vitara 4x4, 1992, warna biru. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
Suzuki Escudo 1997 wana ungu tua. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
Suzuki APV Type X, warna hitam, 2005. Hub : Jl. Paus Pekanbaru Hp. 081275204222
CV. FAJAR TAMBUSAI MOTOR
Nego Dijual Inova tahun 2009 dan 2010, warna hitam, mobil full accesoris, ada tv 2 buah. Hub. (0761) 571323, HP. 081276181894, 0761-571323
Dijual Mitsubishi Lancer, ‘00 Evo. 4, w. hitam, komplit AC, RT, orisinil terawat, BU. Peminat serius hubungi : 0852 7216 0030 atau 0812 6863 9063
JUAL BELI DAN TUKAR TAMBAH MOBIL
Fasilitas : DP paling rendah 20%, Suku bunga ringan, Proses cepat, mobil langsung dibawa pulang, kredit paling lama 4 tahun
Nego Dijual Toyota Innova Type G tahun 2005, warna hijau metalik, kondisi masih sangat istimewa Hub. (0761) 571323, HP. 081276181894, 0761-571323
Dijual Cold Diesel 100PS bak kayu kerangka besi, Tahun 2003, Harga 115 jt, Plat BM, nego di tempat.
Dijual Toyota Truck Dyna 115 ET bak kayu kerangka besi, tahun 2005, harga 95 jt, Plat BM, nego di tempat.
Dijual L300, ‘10, w. hitam, plat BM, kondisi bagus, bisa kredit, harga Rp120 jt nego di tempat.
Dijual Dathaisu Sirion, ‘08, plat BM, harga Rp115 jt nego di tempat.
Dijual Isuzu Truck tahun 2010, warna Putih, Harga 160 jt/nego di tempat.
Dijual GranMax, ‘07, kondisi bagus, w. silver, BM, harga 75jt nego di tempat.
Dijual Kijang Innova, th. 2004, warna Silver, harga 130 jt, Plat BM, nego di tempat.
Dijual CR-V, ‘07, w. hitam, plat BM, harga Rp260 jt nego di tempat.
Dijual Colt T120SS, tahun 2011, harga 75 jt, Plat BM, nego di tempat.
Dijual Luxio, ‘10, w. silver, harga 115 jt, plat BM, nego di tempat.
Dijual Mitsubishi L300, 2007, warna hitam, body mulus, BM, harga Rp. 105Jt nego di tempat.
Dijual Isuzu Panther, th 2004, warna Merah, harga Rp.100 jt (Nego di tempat)
Nego Dijual Daihatsu Feroza tahun 1993 warna merah, body kaleng, kondisi mobil masih sangat standar. Hub. (0761) 571323, HP. 081276181894, 0761-571323
MOBIL DIJUAL Dijual cepat mobil Mitsubishi Eterna, tahun 89/90, PW, PS, AC dingin, tape, warna hitam metalik, Mulus, Nopol Bangkinang, harga Rp. 31,5 juta (nego). Peminat serius hubungi : 08127577287.
Hubungi : Jl. Arifin Ahmad No. 54, 55, 56 Pekanbaru Telp. (0761) 7707589 HP. 08127511146
SIMPATI AUTO MOBIL
MOBIL DIJUAL
JUAL BELI DAN TUKAR TAMBAH MOBIL Fasilitas : DP paling rendah, Suku bunga ringan, Proses cepat, mobil langsung dibawa pulang
Dijual New Camry, Th 2004 pemakaian 2005, tipe G 2,4, original, mulus, plat B, surat2 lengkap, harga Rp. 165 juta (nego). Hubungi : 0812-66247080, 0853-5616-4114
Nego Dijual Suzuki Baleno Tahun 2008, CD, kilometer masih rendah (eks pemakaian wanita). Hub. 0813-6559-3399
Nego
Nego
Nego
Nego
Nego
Dijual Vios 2005, type G, w. hitam, original. Hub. HP. 081365656340
Dijual Avanza Type G, ‘07, w..biru original. Hub. HP. 081365656340
Dijual Inova, 2008, w. hitam original. Hub. HP. 081365656340
Dijual Avanza Type E, ‘08, w. biru original. Hub. HP. 081365656340
Dijual Feroza, ‘97, w. merah/silver. Hub. HP. 081365656340
Nego
Nego
Dijual Karimun Estilo, ‘08, w. pink, oroginal, plat BM asli. Hub. HP. 081365656340
Dijual Toyota Kijang LSX, ‘04, w. hitam. Hub. HP. 081365656340
Nego Dijual Hyundai Getz, ‘04, w. hitam. Hub. HP. 081365656340
Nego Dijual Rush, Type G, 2007, w. hitam. Hub. HP. 081365656340
Nego Dijual Yaris, Type E, ‘06 M/T, w. hitam original. Hub. HP. 081365656340
Hub : Jl. H.R. Subrantas No. 88 (sebelah Dealer Yamaha Motor Panam) Pekanbaru Telp. 0761-563747, 7047701
27
KOMUNITAS
Senin, 2 Januari 2012
Tips Menata Interior Rumah Minimalis 1. Gunakan ornamen interior yang menggunakan bentuk geometris sederhana, tidak berlebihan, berbentuk garis-garis vertikal dan horisontal tanpa profil. Beberapa ornamen dari batu alam ekspos bisa diaplikasikan sebagai upaya mempercantik rumah minimalis Anda. 2. Pemilihan warna dinding interior ruangan, sebaiknya menggunakan warna-warna cerah minimalis. Berilah aksen dengan menggunakan permainan dua warna yang sengaja ‘ditabrakkan’ untuk menghapus kesan monoton. 3. Kusen pintu dan jendela, sebaiknya menggunakan kayu warna gelap tanpa profil. Akan lebih baik lagi jika memakai kusen alumunium karena lebih presisi. 4. Jika Anda menggunakan railing tangga dan teralis, pilihlah yang ber-motif sederhana tanpa ornamen ‘berat’ seperti motif bunga-bunga/suluran. Perpaduan garisgaris horisontal dan vertikal pada railing, adalah sebuah salah satu ciri interior rumah minimalis. 5. Pilihlah penutup jendela dengan tipe roller, basic blind baik vertikal atau horisontal 6. Lampu penerangan bisa menggunakan model down light, lampu sembunyi, maupun lampu gantung berbentuk bulat, kotak, ataupun prisma. 7. Penggunaan furniture seperti meja dan kursi dipilih model yang simpel dan finishingnya memakai warna cokelat gelap dan dan aksen warna hitam. Pilihan meja bisa menggunakan meja berbahan kaca untuk menciptakan kesan ringan. 8. Untuk sofa, gunakan model sofa berbentuk kotak sederhana tanpa terlalu banyak aksen. Plihan warna sofa bisa menggunakan warna gelap atau warna terang yang dikombinasi warna gelap. Untuk bantal sofa sebaiknya memakai warna senada dengan sofa. 9. Selanjutnya untuk tempat tidur bisa menggunakan dipan lurus seperti pada furniture gaya jepang. Bed cover, sarung bantal dan sprei menggunakan corak sederhana, dan kombinasi warna dibatasi 2 warna tanpa motif. 10.Jika Anda menggunakan karpet lantai, pilih karpet dengan warna solid tanpa motif. 11.Hindari kesan ‘penuh’ pada ruangan dengan membatasi jumlah perabot secukupnya saja. Jika Anda menyukai lukisan, pilihlah lukian dengan komposisi warna sederhana dengan frame kotak, tanpa profil apalagi ukiran. 12.Pilihan aksesoris interior sebaiknya dipilih bentuk patung berbentuk unik, gelas kaca artistik, atau tempat lilin. Batasi jumlah aksesori demi menghindari kesan ‘penuh’ seperti poin di atas. 13.Upayakan interior rumah minimalis Anda selalu dalam kondisi ‘bersih’ dengan meletakkan barangbarang yang dirasa akan memenuhi perabot didalam laci atau lemari. 14.Akan lebih baik lagi jika diciptakan nuansa asri pada rumah minimalis Anda dengan membuat sebuah taman mungil dari kombinasi batu alam ekspos, tanaman kecil dan kolam aktif (ai/int/tdb)
TREN RUMAH MINIMALIS
2012,KonsepAlamLebihDitonjolkan TREND rumah minimalis saat ini tidak hanya sekedar pada design rumah tetapi juga sudah berkembang ke design interior yang minimalis. Gaya hidup dengan aktivitas tinggi yang dituntut untuk bergerak serba cepat dan praktis, membuat orang lebih memilih membangun rumah dengan konsep design minimalis. Tren rumah model minimalis ini sudah mulai banyak digemari sejak beberapa tahun yang lalu dan dipastikan akan tetap digemari sampai beberapa tahun kedepan.Di 2012 ini diprediksi permintaan akan rumah dengan design minimalis juga masih tetap tinggi. Trend model rumah
minimalis 2012 nanti akan semakin menonjolkan konsep alam. Hal ini dipengaruhi oleh gerakan cintai bumi yang semakin mendapat simpati dan respon dari banyak pihak. Jadi walaupun konsepnya tetap minimalis namun unsur alam akan dimasukkan
kedalam design sehingga lebih kelihatan natural dan tidak aku. Unsur alam yang dimasukkan ke dalam design rumah minimalis 2012 ini dapat berupa penggunaan bahan serta akan terlihat jelas pada design perabot interiornya. Ini bisa dilihat dari
konsep lighting yang lebih membumi. Ornamenoramen alam dan nuansa hijau akan menjadi hal yang sangat penting bagi rumah di 2012. Demikian pula keberadaan ruang keluarga yang simpel dan tidak terlalu banyak memainkan pernak-pernik. Tahun ini orang lebih
senang dengan konsep ruang keluarga hanya memadukan lighting dan funiture yang simpel saja. Ruang tamu pun tidak terlepas dengan nuansa sederhana dan minimalis yang mengadopsi gaya hidup orang yang kini semakin cepat dan praktis.(int/tdb)
Hunian Bernuansa Alam Kian Digalakkan HUNIAN bernuansa alam menjadi trendsetter rumah yang menyatu dengan lingkungan tempat tinggal. Konsep ini sejak 2011 lalu sudah mulai mewabah dan
menjadi banyak pilihan konsumen di Tanah Air. Sehingga di tahun 2012 ini, para pengembang pun makin giat membuat program pembangunan jenis
hunian bernuansa alam. Bangunan hunian tipe ini memiliki rancangan desain bangunan rumah yang bervariasi,mulai minimalis sampai klasik. Kelebihan lain hunian bernuansa alam adalah tidak bisa lepas dari potensi alam sehingga memaksimalkan area hijau yang ramah lingkungan. Mantan Ketua Umum Asosiasi Real Estate Broker Indonesia (Arebi) sekaligus pengamat properti, Tirta Setiawan,mengatakan,konsep hunian bernuansa alam seperti inovasi yang dilakukan pengembang untuk menarik market.Konsep hunian ini disukai masyarakat karena tersedia untuk kelas bawah
hingga kelas menengah atas dengan berbagai tipe. Selain itu,tata ruang kota terutama di kotakota besar membutuhkan hunian hijau yang ramah lingkungan sehingga bisa menjadi napas permukiman yang padat.Lingkungan yang nyaman dan asri adalah tempat tinggal yang dicari masyarakat. “Konsep rumah hunian dengan fasilitas lengkap memiliki peluang menjanjikan. Pengembang
melihat potensi ini,” katanya. Tirta menyebutkan, dalam aplikasinya,rumah berkonsep hunian ini dibentuk dengan perpaduan potensi alam dengan lingkungan sekitar ditambah fasilitas seperti club house,area rekreasi,sampai sekolah. Dengan perpaduan ini akan menciptakan hunian hijau yang nyaman. Bahkan, sebagian pengembang sudah menerapkan standar lingkungan dengan fasilitas penambah mulai koridor hijau pepohonan sampai tempat makan. (si/int/tdb)
Memasukkan Suasana Outdoor dalam Rumah BILA tahun 2012 ini Anda berencana melakukan make-over rumah, agar terlihat lebih segar dan alami? Ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan. Agar, perubahan yang Anda lakukan tidak perlu merombak atau harus merogoh isi kantong dalamdalam. Seperti yang dikemukakan Brad Ford, salah seorang desainer interior terkemuka di New York akan memberikan sentuhan trik-trik yang dimilikinya. r Percantik Dinding. “Menambahkan sentuhan karya seni merupakan cara paling mudah untuk menghadirkan warna-warna terang dan alami ke dalam rumah kita,” jelas Ford. Untuk mempercantik
dinding, kita tidak perlu membeli lukisan yang mahal. Kita bisa membuatnya sendiri. Caranya, belilah kain bergambar, seperti buah, burung, kerang, pohon, dan beberapa bingkai kayu. Gunting kain sesuai ukuran dan tempelkan ke bingkai kayu dengan menggunakan paku aying. Atau kita bisa juga memajang foto pemandangan dari liburan terakhir kita dan masukkan ke dalam bingkai foto. r Biarkan Sinar
Matahari Masuk. Tidak hanya bisa menghemat listrik, masukknya sinar matahari ke dalam ruang bisa memberikan kontribusi dalam perubahan ruangan. Agar cahaya bisa masuk secara maksimal, pastikan agar gorden tetap terbuka saat siang hari. Untuk mengoptimalkan nuansa outdoor, kita bisa mengganti gorden lama kita dengan gorden baru berwarna netral dan dari bahan alami yang ringan, seperti katun dan linen. r Kesan Alam di Ruang Tamu Hadirkan kesan alam pada ruang tamu atau ruang keluarga melalui bantal sofa. Kita bisa menggunakan sarung dengan gambar daun atau corak organik lainnya. (aa/int/tdb)
BISNIS & KEUANGAN NASIONAL 2012, Anggota DPR Harus Makin Rajin Senin, 2 Januari 2012
JAKARTA-Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Marzuki Alie mengajak semua partai politik yang ada di DPR mengutamakan kepentingan bangsa pada tahun 2012. Ia mengungkapkan, para wakil rakyat harus menjadikan kinerjanya pada tahun 2012 menjadi semakin baik dan berpihak kepada rakyat.
Dzikir Pergantian Tahun
ANTARA
Kaum muslim memanjatkan doa saat dzikir nasional di malam pergantian tahun di Masjid At Tin, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, Sabtu malam (31/12).
"Saya mengajak semua para anggota DPR akan menpartai yang ada di DPR untuk jadi lebih rajin untuk menghadiri kegiatan-kegiatan di DPR. mengutamakan kepentingan bangsa. Kita punya "Paling tidak, kawaktu 2,5 tahun. rena kehadiran mesin absensi elekTahun 2012 harus jadi kinerja tertronik, anggotaanggota tidak baik dari anggabisa lagi memran berpihak pada rakyat, bolos seenaknya, tidak bisa pengawasan ditingkatkan, lelagi titip absen. Tahun 2011, migislasi juga, salnya, Dejangan dua tahun DPR termokrat absennya puruk ini yang tidak beretika," ujar Marzuki penuh saat ditemui di sela acara semua. perayaan tahun baru di Kita meMarzuki Alie nyerahkediamannya kawasan kan kepada fraksi absen seHalim Perdanakusuma, Japerti itu. Ke depan, kita akan karta, Minggu (1/1). berikan absensi yang benar,Marzuki menyatakan keyakinannya, pada tahun 2012 sehingga fraksi juga dapat
menindak anggota-anggota yang kerap membolos. BK ke depan juga kita harapkan bisa lebih tegas," jelasnya. Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat ini juga meminta kepada seluruh anggota DPR agar tidak
28
hidup berlebihan dan mengedepankan kesederhanaan. "Sehebat-hebatnya manusia, kalau Allah sudah marah, enggak ada cerita lagi. Jangan berlebihan, secukupnya ajalah," ujar Marzuki.(kcm/mel)
13 Tewas di Malam Pergantian Tahun JAKARTA-Kepolisian Republik Indonesia menyatakan, situasi keamanan dan ketertiban di masyarakat menjelang pergantian Tahun Baru 2012, secara umum berlangsung kondusif. Namun, ada tiga kejadian yang mengakibatkan empat warga sipil dan seorang polisi tewas. Di luar itu, masih ada delapan korban tewas akibat tersengat listrik dan kecelakaan bus Sumber Kencono. Jadi totalnya ada 13 korban tewas di malam pergantian tahun sejak Sabtu petang hingga Minggu (1/1) dini hari. "Situasi kamtibmas menjelang pergantian Tahun Baru 2012, secara umum kondusif.
Terjadi beberapa kasus," kata Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Saud Usman Nasution, Minggu (1/1). Kejadian pertama di sebelah Selatan Lapangan SMA, Jalan Kalimantan Kota Blitar, Jawa Timur, pada Sabtu (31/12), pukul 19.45 WIB. Pada peristiwa ini anggota Kepolisian Sektor Sanan Wetan, Kota Blitar, Briptu Prayoga Ardhi, ditusuk dua orang tak dikenal. Pelaku mengendarai sepeda motor Mio warna merah. Korban mengalami luka tusuk pada leher dan meninggal dunia saat dibawa ke RSUD Mardi Waluyo Blitar. "(Korban) hendak berangkat melakukan pengamanan malam tahun baru dengan menggunakan seragam dinas Polri atasan tertutup jaket," ujar Saud. Kedua, pada Sabtu (31/ 12), pukul 21.00 WIB, terjadi penembakan oleh orang tak dikenal menggunakan senjata api laras panjang jenis AK dan mengendarai sepeda motor, terhadap mess pekerja kabel Telkom, di Blang Cot Tunong, Kecamatan Blang Bladeh, Kabupaten Bireuen, Aceh. Tiga orang tewas dan tujuh orang lainnya luka berat akibat berondong peluru tersebut. Ketiga korban tewas, yakni Sunyoto, Suparno dan Daud. Kejadian ketiga penembakan. Wagino, karyawan toko Istana Boneka, tewas ditembak orang tak dikenal di Kampung Doi Ulee Kareng, Banda Aceh, pada Sabtu (31/12),(kcm/mel)
29
INTERNASIONAL
Senin, 2 Januari 2012
Lintas PM Maliki Tetapkan Iraq's Day BAGHDAD-Perdana Menteri Irak, Nuri al-Maliki, Sabtu waktu setempat, menetapkan tanggal 31 Desember sebagai hari perayaan nasional di Irak. "Saya mengumumkan hari ini, 31 Desember, hari pasukan AS telah meninggalkan Irak sebagai hari nasional. Kami menyebutnya Iraq's Day," ujar PM al-Maliki seperti dikutip AFP, Minggu, (1/1). Penetapan perayaan nasional itu merupakan peringatan atas penarikan pasukan AS yang telah berada di Irak hampir 9 tahun lamanya. Pasukan AS menyelesaikan misinya pada 18 Desember lalu, yang ditandai dengan penarikan seluruh pasukan tempur AS yang berada di Irak. "Hari ini waktunya mengibarkan bendera Irak di seluruh negeri. Hari ini Irak bebas dan Anda adalah tuan di rumah Anda sendiri," imbuhnya. Dalam pidatonya yang berlangsung di Stadion Al-Shaab, di pusat Kota Baghdad, PM Maliki juga menambahkan, 31 Desember merupakan hari besar bagi seluruh rakyat Irak yang menandai lahirnya Irak sebagai negara yang berdaulat. Pernyataan al-Maliki itu datang di tengah memanasnya konflik Syiah dan Sunni di Irak. Sebelumnya Wakil Presiden Irak, Tareq alHashemi, yang berasal dari kelompok minoritas Sunni dituding terlibat dalam kegiatan terorisme. Namun Hashemi yang berhasil melarikan diri dan berlindung di bawah wilayah otonom suku Kurdi membantah tuduhan yang dilontarkan al-Maliki. Hashemi justru menuding PM Irak itu berperilaku layaknya mantan diktator Irak, Saddam Husein. Hashemi juga menuduh PM Nuri al-Maliki yang mewakili kelompok Muslim Syiah, telah mengambil alih seluruh lembagalembaga penting di Irak demi mendapat dukungan dari AS dan Iran. (ozc/ril)
NIGERIA DARURAT
300 WNI Diimbau tak Keluar Rumah JAKARTA-Serangkaian serangan terjadi di Nigeria akibat ulah pemberontak. Pemerintah setempat menyatakan Nigeria dalam keadaan darurat. 300 Warga Negara Indonesia di Nigeria pun diminta tidak keluar rumah jika tidak terlalu perlu. "Ada sekitar 300 WNI yang umumnya ekspatriat. Memang Nigeria itu salah satu negara yang dari aspek keamanan kurang. Dulu masalah kriminal dan sekarang politik," ujar Direktur Perlindungan WNI Kementerian Luar Negeri (Kemlu), Tatang Razak, saat dihubungi detikcom, Minggu (1/1). KBRI akan mengambil langkah yang diperlukan
sesuai dengan kondisi yang sekarang terjadi. Sejauh ini Kemlu belum mendapatkan informasi adanya WNI yang menjadi korban serangan. "Kami akan cek keadaan mereka. Kalau keadaan terus begitu, kami imbau WNI tidak keluar rumah jika tidak perlu. Lalu kami imbau untuk menghindari wilayah yang berbahaya," sambung Tatang.
Menurut dia, KBRI tidak akan serta merta meminta WNI yang ada di negara tersebut untuk buru-buru pulang ke Tanah Air. Yang jelas, KBRI tetap menjalin kontak dengan WNI di Nigeria untuk memastikan keadaan mereka. Jika situasi semakin memanas, baru diambil tindakan lebih lanjut. "Kami masih coba konfirmasi Kedubes di Nigeria untuk mengetahui lagi keadaan di sana," ujar Tatang. Presiden Nigeria, Goodluck Jonathan, menyatakan keadaan darurat di negaranya dan memerintahkan
untuk segera menutup wilayah perbatasan Nigeria. Jonathan menuduh kelompok pemberontak Boko Haram berada di balik serangkaian serangan di Nigeria. Sementara itu, Sabtu (31/12) kemarin, 50 warga Nigeria tewas dalam bentrokan dua kelompok masyarakat. Bentrokan diduga dipicu oleh masalah sengketa lahan pertanian. Juru bicara pemerintah Nigeria, Eni Onyekachi memastikan pertikaian tersebut tidak terkait
dengan kelompok pemberontak Boko Haram. Bentrokan kelompok dan etnis terkait masalah lahan sering terjadi di Nigeria antara petani dan peternak. Kepemilikan tanah merupakan isu sensitif oleh warga Nigeria karena nilai-nilai komersial dan tradisional melekat pada lahan tersebut. (dtc/ozc/ril)
Komunitas Muslim Boikot Walikota New York NEW YORK-Pemimpin kelompok muslim memboikot pertemuan antar agama tahunan yang diselenggarakan Walikota New York, Michael Bloomberg. Boikot ini dilakukan sebagai protes atas pemata-mataan polisi terhadap anggota komunitas muslim di sana. S ekitar 350 pemimpin keagamaan, termasuk muslim, bertemu pada jamuan santapan pagi antar keyakinan yang diselenggarakan Bloomberg di sebuah ruang di Perpustakaan Umum New York. Namun 15 tokoh muslim yang diundang ke acara itu menolak menghadirinya, sebaliknya mengadukan apa yang mereka sebuah sebagai pemataan-mataan oleh polisi terhadap komunitas mereka sejak serangan teroris 11 September 2011. "Selama massa ketika hak-hak sebuah komunitas dengan kasar dilanggar, para pemimpin tidak mampu tampil dalam hati nurani bersihnya di muka umum yang sebenarnya bertanggungjawab dan malah tampil ceria di depan kamera," demikian bunyi pernyataan tertulis kelompok muslim yang disampaikan kepada sang walikota. Kelompok pemimpin muslim mengecam cara-cara polisi dalam memonitor dan memata-matai segala sudut kehidupan masyarakat muslim Kota New York yang seringkali tanpa alasan apapun. "Polisi memonitor dan mengumpulkan informasi dari warga kota New York mengenai 250 masjid, madrasah dan bisnis di seluruh pelosok kota, hanya karena agama mereka, bukan karena diduga melakukan kegiatan yang mencurigakan," bunyi pernyataan tertulis sembari mengutip sejumlah laporan.(ant/ril)
DAYLIFE
PRESIDEN Nigeria, Goodluck Jonathan (kiri) bertemu dengan masyarakatnya. Presiden menetapkan daerah ini dalam keadaan darurat.
Gempa Berkekuatan 7SR Guncang Tokyo TOKYO-Gempa berkekuatan 7.0 skala richer mengguncang Tokyo pada Minggu (1/1). Tidak ada peringatan tsunami akibat gempa tersebut. Gempa terjadi pukul 2.28 siang waktu setempat dengan pusat gempa di kedalaman 370 km. Demikian pernyataan Badan Meteorologi Jepang sebagaimana disiarkan AFP. Sedang USGS mencatat kedalaman gempa 348 km. Pusat gempa terletak di dekat Torishima di sebuah pulau di Pasifik barat sekitar 560 km selatan Tokyo. Belum ada laporan kerusakan atau korban luka. Peringatan tsunami juga tidak dirilis. Gempa itu membuat bangunan di Tokyo dan sekitarnya bergoyang tetapi tidak mengganggu final turnamen sepak bola Piala Kaisar yang berlangsung di Stadion Nasional. Kereta dan penerbangan di dalam di sekitar Tokyo juga tidak terkena dampak gempa tersebut.
Tak Ganggu Disneyland Disneyland Tokyo sangat ramai pada hari pertama tahun 2012, Minggu (1/1). Jumlah pengunjungnya mencapai puluhan ribu orang. Tentunya ada juga orang Indonesia di sana, karena merupakan salah satu lokasi berlibur favorit bagi WNI tajir. Pukul 2.28 siang waktu setempat gempa berkekuatan 7 menggoyang ibukota Jepang. Namun pengunjung Disneyland sepertinya tidak merasakan getaran. "Beberapa orang yang berjalan, sepertinya tidak memerhatikan gempa," kata juru bicara Disneyland Tokyo seperti dilansir AFP. Seperti biasa, bila gempa mengguncang, sejumlah wahana akan berhenti secara otomatis. Namun saat ini semua wahana beroperasi seperti sedia kala. Tak cuma Disneyland, fasilitas umum penerbangan juga tidak terpengaruh gempa yang berpusat di keda-
laman 370 km itu, di dekat Torishima, sebuah pulau di Pasifik barat atau sekitar 560 km selatan Tokyo. Sementara Reuters melaporkan, sejumlah kereta cepat terhenti sesaat akibat gempa itu, namun tak lama kemudian kembali beroperasi. Juga tidak terlihat hal yang abnormal di pusat pembangkit nuklir di Fukushima Daiichi, yang sempat terkoyak akibat gempa-tsunami pada Maret 2011 lalu. Gempa bumi adalah hal biasa di Jepang, salah satu daerah seismik paling aktif di dunia. Negara ini menyumbang sekitar 20 persen gempa bumi dunia yang berkekuatan 6 atau lebih. Pada tanggal 11 Maret 2011, gempa berkekuatan 9, terkuat dalam sejarah Jepang, memicu tsunami dahsyat. Musibah alam ini menyebabkan krisis nuklir dunia terburuk dalam 25 tahun sejak Chernobyl. Bencana tersebut menyebabkan 23.000 orang tewas atau hilang. (dtc/ril)
Iran Sukses Uji Coba Misil Jarak Jauh TEHERAN-Iran sukses melakukan tes misil udara jarak jauh saat melakukan uji latihan perang di Selat Hormuz. Senjata ini merupakan hasil ciptaan Iran sendiri. "Misil jarak jauh ini dilengkapi teknologi terbaru untuk menghindari terget radar dan sistem yang dapat menangkal navigasi misil," ujar Komandan militer Iran, Mahmoud Mousavi, seperti diberitakan news.com.au, Minggu (1/1). Mousavi menyebutkan, ini kali pertama Iran mengujicobakan misil buatannya sendiri. Tidak diketahui apakah misil tersebut ditembakkan dari sebuah kapal atau daratan. Peluncuran misil dan latihan perang Iran dimaksudkan untuk menunjukkan kemampuan militer Iran pada Amerika Serikat (AS) dan negara-negara Barat lainnya yang saat ini sedang mening-
katkan tekanannya atas program nuklir Iran. Beberapa hari lalu, ketegangan Amerika Serikat dan Iran kian meruncing ketika sebuah kapal induk AS memasuki zona dekat Selat Hormuz yang sedang digunakan oleh Angkatan Laut Iran untuk latihan perang. Dua puluh persen suplai minyak dunia melewati selat Hormuz. Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama telah menandatangani undang-undang yang mengatur
sanksi baru bagi Iran (Defense Authorization Act). Sanksi itu menargetkan Bank Sentral dan sektor finansial Iran. Sanksi ini untuk menekan Iran atas program nuklirnya. Sanksi ini itu dimaksudkan untuk memukul sektor perminyakan Iran dan meminta perusahan asing untuk membuat keputusan antara melakukan bisnis dengan sektor finansial Iran atau kepada sektor ekonomi AS yang perkasa dan sektor finansialnya. (dtc/ril)
DAYLIFE
IRAN sukses melakukan tes misil udara jarak jauh saat melakukan uji latihan perang di Selat Hormuz. Sabtu (31/ 12) waktu setempat.
ROKAN HILIR
Senin, 2 Januari 2012
30
CMYK
Lintas Jetwin Versus Supra, Tewaskan Pemuda.
CMYK
JHONI SAPUTRA
BANTUAN TUNGGU KEBIJAKAN BUPATI
BAGANBATU-Meski sempat diguyur hujan, perayaan malam pergantian tahun di daerah perbatasan berlangsung meriah. Hal ini dibuktikan warga dengan antusias keluar rumah dan menyalakan kembang api. Pantauan di lapangan, ribuan masyarakat turun ke lapangan dan kawasan Kota Baganbatu, Kecamatan Bagansinembah dipadati warga dari berbagai sudut kota. Detik-detik pergantian tahun, ribuan kembang api dinyalakan serentak oleh warga. Pedagang kembang api juga ikut memeriahkannya itu dengan menyalahkan kembang api yang tidak laku dijual. Suasana tak jauh berbeda juga terasa di pelataran Suzuya Baganbatu yang menjadi salah satu titik teramai perayaan tahun baru. Macet Kemeriahan malam pergantian tahun di daerah perbatasan itu membawa dampak dengan munculnya kemacetan. "Kita sudah siagakan pasukan untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan,� kata Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Bagansinembah, AKP RA Samosir usai memantau perayaan tahun baru. "Kita akui memang cukup padat dan sempat macet, namun semuanya bisa kita tangani sesuai dengan aturan," imbuhnya. (put)
ANTISIPASI KERUSAKAN JALAN
DPRD Dukung Warga Pasang Portal BAGAN SIAPIAPI-Anggota DPRD Rokan Hilir Abu Khoiri mendukung warga yang memasang portal di jalan untuk membatasi kendaraan yang mengangkut CPO melintas di jalan tersebut. "Kami pikir tindakan warga yang memasang portal supaya jalan yang sudah aspal pemerintah daerah tidak cepat rusak. Apalagi kendaraan yang melintas banyak melebihi tonase," katanya kepada Haluan Riau, Minggu (1/1) Dia menyebutkan, jalan utama menuju Kecamatan Kubu banyak yang rusak, sehingga masyarakat berinisiatif dengan membatasi jumlah tonase kendaraan. "Warga tidak menghalangi aktivitas perusahaan sawit yang beroperasi, tetapi warga hanya meminta pihak perusahaan mengganti trailer dengan truk fuso. Di mana kapasitas tonasenya lebih rendah sesuai kapasitas ketahanan jalan," katanya. Ia mengharapkan Pemkab memberikan dukungan terhadap masyarakat. Di samping itu, Pemkab diminta supaya tegas terhadap perusahaan yang beroperasi di Kecamatan Kubu agar mengganti angkutannya dengan angkutan yang bertonase rendah. (way)
Korban Bangun Tenda Darurat BAGANSIAPIAPI-Korban banjir di Kecamatan Pujud, Tanah Putih dan Rantau Kopar belum mendapat tanggapan dari Dinas Sosial Kabupaten Rohil. Maka dari itu, mereka (korban banjir, red) terpaksa membangun tenda darurat sendiri. WAHYU & JHONI S Liputan Rokan Hilir Pantauan Haluan Riau, rumah panggung milik warga di Desa Sintong, Kecamatan Tanah Putih masih digenangi air. Curah hujan yang tinggi mengakibatkan ketinggian air dipemukiman warga mencapai 1,5 meter. "Memang belum ada bantuan ke sana karena dana belum ada. Bantuan itu masih menunggu kebijakan Bupati, bukan wewenang saya mengelurkan bantuan itu," kata Kepala Dinas Sosial Rohil, Said Zein ketika dikonfirmasi Haluan Riau, Minggu (1/1). Dia menyebutkan, bantuan tersebut belum diberikan karena belum ada perintah dari Bupati. Walaupun laporan setiap hari disampaikan kepadanya. Ditanya mengenai Tim Tanggap Darurat, Dinas Sosial Rohil, Said mengatakan, tim tersebut sudah ada dan selalu siap kapan saja dan berapa banyak yang dibutuhkan. "Tim ada, berapapun juga ada tapi kalau dana ngak ada mau dibilang apa," katanya. Kesal Rustam, warga Kecamatan Tanah Putih kesal dengan kebijakan yang ambil Dinas Sosial Rohil. Pasalnya, instansi tersebt lamban menyerahkan bantuan kepada kor-
ban banjir. "Kalau saya ngak salah setiap kecamatan sudah mengirimkan laporan resmi secara tertulis, sayangnya belum mendapat tanggapan serius dari pemerintah daerah. Jadi, ini sangat kita sayangkan," ujarnya. Cepat Tanggap Leonard Situmorang, anggota DPRD Rokan Hilir minta Pemkab Rohil cepat tanggap menyikapi musibah banjir yang kini merendam ratusan rumah, lahan pertanian dan perkebunan milik masyarakat di Kecamatan Tanah Putih, Kecamatan Rantau Kopar, Kecamatan Pujud dan Kecamatan Sinaboi. "Di Rokan Hilir sejumlah daerah di empat kecamatan terendam banjir. Untuk penangannya jangka pendek, pemerintah harus cepat mengambil tindakan untuk mengatasi masalah itu," ujarnya. Menurut Leonard, musibah banjir yang melanda sejumlah daerah di Rohir disebabkan faktor alam. Apalagi bencana tersebut bukan hanya terjadi di Rohil saja. "Bukan daerah kita saja yang banjir. Intinya, semua ini adalah musibah yang disebabkan faktor alam," katanya. Kerusakan hutan, kata Leonard, merupakan salah satu penyebab terbesar terjadinya bencana tersebut. Kerusakan hutan tersebut bukan hanya terjadi di Rohil tapi
juga di daerah lainnya. Oleh karena itu, pengrusakan hutan itu harus segera diminimalisir dan dihentikan.
"Kita harus menghentikan seluruh aktivitas yang dapat membawa dampak pada kerusakan hutan, baik itu peru-
sahaan maupun perorangan. Jika kedapatan merusak kawasan hutan harus ditindak," tegasnya. ***
CMYK
Perayaan Tahun Baru di Perbatasan Meriah
CMYK
WARGA Dusun Sekeladi Hulu, Kecamatan Tanah Putih Sedinginan melintas banjir yang menggenangi halaman rumahnya. Kini, masyarakat tersebut belum menerima bantuan dari Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir, Sabtu (31/12).
Naik Betor Warga menaiki becak motor (betor) yang menjadi transportasi andalan masyarakat Baganbatu. DOK,HR
TAHUN BARU 2012
Warga Banjiri Pusat Hiburan dan Perbelanjaan BAGANBATU-Masa libur di akhir tahun 2011 dan tahun baru 2012 sejumlah tempat hiburan dan pusat perbelanjaan di daerah perbatasan menjadi primadona masyarakat untuk menghabiskan masa liburannya. Sejak dua hari terakhir, pengunjung masih memadati dua titik tersebut mulai pagi hingga sore hari. Bahkan, jalan menuju lokasi macet karena kendaraan yang akan
masuk juga harus antre. "Kalau sudah masa liburan atau hari besar datang, tempat hiburan seperti kolam renang, kolam pemancingan, pusat perbelanjaan menjadi sasaran wisata bagi masyarakat," kata Usman, warga Baganbatu kepada Haluan Riau, Minggu (1/1) Setiap liburan tempat wisata selalu menggelar hiburan, hal tersebut menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat untuk berliburan
ke daerah tersebut. Keberadaan kolam renang, kolam tempat pemacingan dan pusat perbelanjaan selalu dipadati pengunjung di Baganbatu. Hal itu menunjukkan bahwa tempat hiburan di daerah perbatasan masih minim. Andi Dalam, warga setempat mengharapkan Pemkab Rohil memperhatikan masalah tersebut. Sehingga, banyak tempat wisata yang bisa dikunjungi warga. (put)
Gerak Jalan HUT Bagansinembah Minim Peserta
Melintasi Banjir
WAHYU
CMYK
Pengendara melintasi Jalan Pager Ferry, Desa Sintong Kecamatan Tanah Putih yang digenangi luapan air dari Sungai Rokan, Sabtu (31/1).
Langganan
0853 15953208 0852 78808222
Sekretariat DPRD
0767 - 24567
Ambulance
0767 - 21040
Pemadam Kebakaran
0767 – 21130
Polsek Bangko
0767 - 21110
Kantor Kec. Bangko
0767- 21010
Dinas Kesehatan
0767- 24381
JHONI SAPUTRA
CAMAT Bagansinembah Jasmudin melepas lomba gerak jalan dalam memeriahkan HUT ke-17 Kota Baganbatu, Sabtu (31/12). BAGANBATU-Memperingati Hari Ulang Tahun ke-17 Kecamatan Bagansinembah, pemerintah kecamatan menggelar berbagai kegiatan, salah satunya gerak jalan.
Namun, pada gerak jalan yang dilepas Camat Bagansinembah, Jasmuddin A Rauf dari halaman Suzuya Baganbatu menuju Mapolsek Bagansinembah Sabtu (31/12)
minim peserta. Jasmuddin A Rauf mengatakan, kegiatan tersebut dilaksanakan untuk mempererat silaturahmi dan bukan semata-mata mencari siapa
pemenangnya. "Kegiatan ini untuk mempererat silaturahmi sesama warga yang ada di Kecamatan Bagansinembah," ujarnya. Ketua pelaksana Samsuhir
kepada Haluan Riau, mengaku kecewa dengan kurangnya perhatian dari pihak kelurahan maupun kepenghuluan. " Terus terang kita menyesalkan kurangnya perhatian pihak kepenghuluan dan kelurahan yang ikut berpartisifasi pada kegiatan untuk memeriahkan HUT ke17 Kecamatan Bagansinembah," katanya. Ia mengaku sudah menyebarkan undangan untuk memeriahkan lomba gerak jalan ini ke masing-masing kepenghuluan dan kelurahan. "Jauhjauh hari sudah kita ingatkan dengan menyebarkan undangan dengan harapan ikut serta dalam perayaan HUT Bagansinembah ini," katanya. Padahal, kata Samsuhir, di Kecamatan Bagansinembah terdapat 31 kepenghuluan dan kelurahan. Sementara peserta yang ikut lomba gerak jalan hanya 6 kepenghuluan dan kelurahan. Walaupun minim peserta, Samsuir memakluminya karena gerak jalan tersebut pertamakalinya dilaksanakan untuk memerahkan HUT Bagansinembah. (put)
CMYK
BAGANBATU-Memasuki penutup tahun 2011 ini, insiden kecelakaan yang mengakibatkan korban jiwa kembali terjadi di jalan lintas Sumatera. Korban yang tewas adalah Saddam Wirawan (20), warga Jalan Kolam, Kelurahan Baganbatu Kota, Kecamatan Bagansinembah Sabtu (31/12) sekitar pukul 06.00 WIB. Data yang dirangkum di Mapolsek Bagansinembah dan Puskesmas Baganbatu, kecelakaan yang terjadi di Jalan Sudirman KM 1 Baganbatu antara sepeda motor Jetwin dengan nomor polisi BM 6009 PC dengan sepeda honda Supra tanpa nomor polisi. Kecelakaan itu terjadi ketika Jetwin yang dikendarai Maryono (44), warga Jalan Paket A, Kepenghuluan Suka Maju, Kecamatan Bagansinembah datang dari arah Dumai menuju Baganbatu dengan kecepatan sedang. Pada waktu bersamaan datang dari arah Baganbatu menuju Dumai honda Supra yang dikendarai Saddam Wirawan dengan kecepatan tinggi. Saat itu, Supra yang dikendarai korban bermaksud hendak membelok ke Jalan Hj Badiah, depan PT Kura. Karena tidak memperhatikan kondisi jalan saat itu yang kebetulan ada lawan di depan, tabrakan pun tidak bisa dihindarkan. Akibat benturan keras itu, selain kedua sepeda motor tersebut ringsek, korban pun terjatuh ke badan aspal dan mengalami luka parah di kepala dan tewas. Kasat Lantas Polres Rokanhilir, AKP Indra Setyawan, SIK ketika dikonfirmasi melalui Kepala Pos Lantas Baganbatu, Aipda Iwan Cardo membenarkan kejadian tersebut. "Kita masih melakukan penyidikan terhadap kasus tersebut. Kedua kendaraannya juga kita amankan," imbuhnya. (put)
31
SUMBAR
Senin, 2 Januari 2012
KILEK baliuang lah ka kaki, kilek camin lah ka muko. Maksudnya: Suatu perbuatan dan perkataan yang telah difahami maksud dan tujuannya. KALAU hari lah paneh lah lupo kacang jo kuliknyo. Maksudnya: Melupakan jasa baik orang lain yang pernah menolong kita, Tetapi kapan kita telah mendapat kesenangan atau yang dicitakan melupakannya.
Lintas Warga Padati RTH Solok SOLOK-Ribuan warga memadati ruang terbuka hijau di kawasan Pasar Raya Kota Solok, Sumatera Barat untuk menyambut malam pergantian tahun dari tahun 2011 ke tahun 2012. "Mereka berdatangan ke kawasan ini sejak pukul 20.00 WIB dan mencapai puncaknya tepat pukul 24.00 Wib," kata Yen, salah seorang warga, Minggu (1/1) dini hari. Dia mengatakan, ruang terbuka hijau menjadi tempat favorit warga Kota Solok setiap pergantian tahun. Di tempat ini, puncak pergantian tahun dimeriahkan oleh pesta kembang api dan gegap gembita bunyi terompet dari masingmasing warga yang menikmati malam pergantian tahun. Kemeriahan malam pergantian tahun juga terjadi di Simpang Surya, kawasan Pasar Raya Solok dan Lapangan Merdeka Solok. Bahkan di Simpang Surya, warga setempat sengaja menghibur warga dengan menampilkan musik organ tunggal. Sementara di sepanjang jalan utama kota ini, sejumlah warga ada yang membakar ban bekas di depan rumah mereka serta menampilkan musik jalanan dengan membawa pemutar musik ke halaman rumah. (ant/mel)
MALAM PERGANTIAN TAHUN
10 Pasangan Ilegal Terjaring LUBUKBASUNG-Tim gabungan dari Pemerintah Kabupaten Agam, Sumatera Barat, berhasil menjaring sepuluh pasangan yang tidak memiliki surat nikah di penginapan saat pergantian tahun baru. Kepala Kantor Satuan Polisis Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Agam, Masri, di Lubukbasung, Minggu, mengatakan tim gabungan yang terdiri dari Satpol PP, Polres Agam, Kesbang Pol dan intansi lainnya bukan saja menjaring pasangan tidak memiliki surat nikah di penginapan, melainkan juga di atas kendaraan. Ia merincikan, ke-10 pasang yang terjaring ini yakni, FD (22) dengan SY (20) keduanya warga Kota Padang terjaring di Penginapan Puaro Tanjung Raya, AD (27) dan SP (28) keduanya warga Simpang Ampek Kabupaten Pasaman Barat terjaring di Tripica Home Stei Kecamatan Tanjung Raya. WW (23) dengan FL (30) warga Pasaman Barat terjaring di penginapan Tripica Kecamatan Tanjung Raya dan JF (27) dengan RN (28) warga Pasaman Barat tertangkap di penginapan Tripica Kecamatan Tanjung Raya. Lalu, TS (18) dengan OK (16) keduanya berasal dari Simpang Empat Kabupaten Pasaman Barat terjaring di dalam mobil Avanza di Kelok 16 Kecamatan Tanjung Raya, SH (27) dengan MW (20) keduanya warga Simpang Empat Kabupaten Pasaman Barat terjaring di Penginapan Palanta Kecamatan Tanjung Raya. Selain itu, AW (27) dengan WT (15) Warga Pasaman terjaring di dalam mobil di Kelok 16 Kecamatan Tanjung Raya, EP (28) dengan SS warga Sungai Garingging Kabupaten Padang Pariaman terjaring di Hotel Mutiara Kecamatan Tanjung Raya, TU (48) dengan AR (35) warga Tiku Kecamatan Tanjung Mutiara terjaring di Hotel Denai Kecamatan Tanjung Raya dan AZ (39) dengan CL (16) warga Tiku Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam. "Kedua perempuan dari Tiku Kecamatan Tanjung Mutiara, AR (35) dan CL (16), ini merupakan ibu dan anak yang sengaja menginap berbeda kamar di hotel dengan lelaki lain," sebut Masri. Ia menambahkan, ke-10 pasangan ini masih diamankan di Mako Satpol PP Kabupaten Agam untuk mempertanggung jawabkan perbuatan mereka dan pembinaan. Selain itu, pihaknya akan memanggil kedua orang tua pelaku dan membuat surat pernyataan sebelum diserahkan kepada pihak keluarganya. Di tempat terpisah, Sekretaris Daerah Kabupaten Agam Syafirman menambahkan, razia yang dilakukan pada saat pergantian tahun ini merupakan agenda tahunan Satpol PP Kabupaten Agam untuk menjaring pasangan illegal yang menginap di hotel. "Setiap pergantian tahun, Satpol PP melakukan razia di hotel melati dan home stai yang ada di Danau Maninjau Kecamatan Tanjung Raya dan daerah lainya," tambahnya. Menurut dia, razia yang dilakukan agar tidak ada perbuatan asusila di objek wisata Kabupaten Agam, karena daerah ini akan mengembangkan objek wisata keluarga yang bebas dari maksiat yang sesuai dengan moto Agam "Agam Madani dan Berprestasi". (ant/mel)
Museum Adityawarman Tambah 32 Koleksi Baru PADANG-Museum Adityawarman Padang menambah 32 koleksi baru pada 2011 sehingga total koleksi yang dimiliki museum tersebut menjadi 6.123 benda. "Jenis koleksi baru yang ditambah terdiri atas etnografika, heraldika, dan naskah kuno," kata Kepala Museum Adityawarman Padang Muasri di Padang, Sabtu (31/12). Ia menjelaskan, koleksi etnografika adalah benda yang menjadi objek penelitian ilmu Antropologi meliputi hasil budaya dan menggambarkan identitas suatu etnis. Koleksi etnografika yang dimiliki terdiri atas satu keris peninggalan Raja Syahiran pada tahun 1918 dari Kabupaten Pasaman Barat, dan dua pedang samurai peninggalan Jepang tahun 1517, serta satu panah peninggalan suku Mentawai. Dikatakannya, dua pedang samurai peninggalan Jepang ditemukan di Kabupaten Dharmasraya, dimana benda tersebut memiliki keunikan yaitu sangat lentur dan tipis, berbeda dari samurai pada umumnya. Sedangkan koleksi heraldika adalah tanda jasa, lambang, dan tanda pangkat resmi terdiri atas 10 replika stempel peninggalan Kerajaan Dharmasraya dan uang logam kuno. Kemudian koleksi naskah kuno terdiri atas naskah nurbuat bertuliskan Arab Melayu kuno dari Kota Payakumbuh, kata dia. Sementara, koleksi geologi merupakan benda yang paling menarik perhatian pengunjung, terdiri atas perhiasan, perkakas rumah tangga, dan alat pertukangan. Selain itu, ia mengatakan, koleksi flora dan fauna juga termasuk cukup diminati pengunjung museum ini. Selama 2011 tercatat jumlah masyarakat yang berkunjung ke museum Adityawarman mencapai 103.000 orang. Pengunjung didominasi oleh pelajar dan mahasiswa yang mempelajari benda-benda bersejarah serta budaya Minangkabau. Sepanjang 2011 Museum Adityawarman juga menggelar pameran sebanyak enam kali, yaitu pameran alat masak tradisional Minangkabau, keragaman harmoni alat musik dan sejarah perjuangan bangsa. Lalu, pameran bersama Islam dalam keragaman budaya, masjid dan surau tua di Minangkabau, dan pameran pada pekan budaya di Payakumbuh.(ant/mel)
ANTARA Bermain di Pantai Sejumlah pengunjung bermain di pantai Padang sambil menunggu terbenamnya matahari tahun 2011 di Padang, Sumbar, Sabtu (31/12).
Kasus Pencurian Sepeda Motor Tertinggi di Agam LUBUKBASUNG-Jumlah kasus kecelakaan lalu lintas dan pencurian sepeda bermotor tercatat sebagai yang tertinggi di wilayah hukum Polres Agam, Sumatera Barat selama 2011. Kapolres Agam AKBP Noortjahyo di Lubukbasung, Minggu (1/1), menyebutkan, kasus kecelakaan lalu lintas dan pencurian kendaraan bermotor menonjol di Kecamatan Lubukbasung, Ampek Nagari, Tanjung Raya, Tanjung Mutiara, Matur dan Kecamatan Palembayan. Kecelakaan lalu lintas terjadi sebanyak 214 kasus dengan korban meninggal dunia 43 orang dan kerugian Rp273 juta. Sedangkan tahun 2010 hanya 183 kasus,
meninggal dunia 37 orang dan kerugian Rp130 juta. "Umumnya kasus ini menimpa kalangan pelajar yang menggunakan kendaraan secara ugal-ugalan," kata Noortjahyo. Sementara itu, kasus pencurian kendaraan bermotor selama 2011 tercatat sebanyak 29 kasus dan tahun 2010 sebanyak 15 kasus. Kasus lain yang juga meningkat yakni pencurian dengan pemberatan sebanyak 53 kasus pada 2011 dari hanya 47
kasus pada 2010, kemudian kasus narkoba dengan 12 kasus pada 2011 dari enam kasus pada 2010, serta perjudian dengan jumlah 17 kasus pada 2011 dari hanya 10 kasus pada 2010. Sedangkan kasus yang jumlahnya mengalami penurunan yakni pengrusakan dengan 16 kasus tahun 2011 dari 20 kasus tahun 2010, kemudian kasus pembunuhan tidak ada terjadi selama 2011 dari satu kasus tahun 2010, serta penganiayaan berat nihil pada 2011 dari satu kasus tahun 2010. Lalu, kasus pencurian dengan kekerasan tiga kasus tahun 2011 dari empat kasus tahun 2010, perkosaan dengan 14 kasus tahun 2011 dari
Sumbar Tetapkan 9 Sasaran Penanggulangan Kemiskinan PADANG-Pemerintah Provinsi Sumatera Barat telah menetapkan sembilan sasaran dari program dan kegiatan penanggulangan kemiskinan di daerahnya dengan target utama menurunkan tingkat kemiskinan menjadi 7,5 persen pada 2015. Pada 2011 tingkat kemiskinan di Sumbar tercatat 9,1 persen melalui program dan kegiatan penanggulangan kemiskinan selama 2011 hingga 2015 diharapkan dapat menekan tingkat kemiskinan menjadi 7,5 persen pada akhir 2015, kata Gubernur Sumbar, Irwan Prayitno di Padang, Minggu (1/1). Sasaran ke dua, tersusunnya strategi penanggulangan kemiskinan daerah baik di tingkat provinsi maupun di kabupaten/kota. Sasaran ke tiga, meningkat-
nya penyediaan, Ke enam, mepemanfaatan dan ningkatnya efektiketerpaduan datafitas lembaga korbase kemiskinan. dinasi penangguSelanjutnya langan kemiskisasaran ke empat, nan baik tingkat meningkatnya penasional, provinsi laksanaan penamaupun kabupanggulangan keten/kota. miskinan pada saSasaran ke tusaran kemiskinan juh, meningkatIrwan Prayitno seperti Nagari, dekan keterpaduan sa berpenduduk miskin tingperencanaan, pelaksanaan gi, nagari terisolir dan kepudan evaluasi program pelauan. nanggulangan kemiskinan Lalu di pemukiman kudan sasaran ke delapan, muh perkotaan, perkampumeningkatnya ketepatan ngan nelayan, daerah sekisasaran dalam pelaksanaan tar hutan konservasi dan laprogram penanggulangan han kritis, tambahnya. Kekemiskinan. mudian sasaran ke lima, meSasaran sembilan, meningkatkan akses penduduk ningkatnya ketersediaan miskin terhadap pelayanan program yang pro-job dan dasar, modal, sarana propro-poor terutama bagi duksi dan perlindungan pemasyarakat miskin, tammasaran produknya. bahnya.(ant/mel)
13 kasus tahun 2010 dan penipuan dengan dua kasus dari dua kasus pada 2010. Ia menyebutkan, untuk mengurangi kasus yang menonjol pihaknya melakukan koordinasi dengan instansi terkait seperti Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga, Kesbangpol dan ins-
tansi lainnya. Selama ini pihaknya telah melakukan penyuluhan di setiap sekolah terkait UU No 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Jalan Raya dan meminta warga untuk meningkatkan kewaspadaan saat meninggalkan kendaraan.(ant/mel)
Asrama MAN 2 Payakumbuh Ludes Terbakar PAYAKUMBUH-Bangunan asrama puteri Madrasyah Aliyah Negeri 2, di Kelurahan Sungai Pinago, Kecamatan Payakumbuh Barat, Kota Payakumbuh, Sumatera Barat ludes terbakar Minggu (1/1) dini hari sekitar dua jam setelah memasuki tahun baru 2012. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, namun 44 siswa dan dua keluarga guru pembina kehilangan tempat tinggal. Kerugian ditaksir ratusan juta rupiah. Saksi mata, yang sekaligus guru merangkap pembina asrama, Ahmad Diski, Minggu di Payakumbuh menuturkan, sebelum kebakaran, ia mendengar suara ledakan dari dalam asrama. Saat ia memeriksa asal bunyi ledakan, api sudah terlihat berkobar dari dalam sebuah asrama. "Saya langsung menyuruh isteri dan anak-anak keluar ke luar asrama dan berteriak minta tolong," katanya. Beruntung, 44 siswa yang biasa tinggal di asrama sedang libur hingga tidak terjadi kepanikan dinihari itu. Masyarakat yang mendengar teriakan Ahmad Diski segera berupaya untuk menolong semampunya sambil menunggu mobil pemadam kebakaran sampai di lokasi. Petugas Damkar Payakumbuh dan Kabupaten Limapuluh Kota yang datang beberapa menit setelah mendapatkan laporan, kesulitan menjinakkan api karena mobil pemadam kebakaran tidak bisa masuk ke komplek sekolah. Pertolongan hanya dapat dilakukan dari jalan lingkungan, di luar pagar asrama, hingga api baru bisa dijinakkan sekitar pukul 04.00 WIB. Mendapatkan laporan, Wakil Wali Kota Payakumbuh H. Syamsul Bahri mendatangi sekolah tersebut Minggu sekitar pukul 06.30 WIB. Dia menyampaikan rasa dukanya yang dalam kepada kepala sekolah dan mantan kepala sekolah serta pembina sekolah yang ada di sekolah saat itu. “Peristiwa kebakaran ini pasti ada hikmahnya. Tak perlu ditangisi, mari segera mencari solusinya,� katanya. Dua mantan Kepala MAN 2, Syahrudin dan Refinel juga datang melihat puing-puing asrama yang masih tersisa. Keduanya ikut menyampaikan rasa dukanya kepada Kepala MAN 2, Elinar Anas. (ant/mel)
TAHUN BARU
Pantai Carocok Langkisau Ramai Pengunjung PAINAN-Kawasan objek wisata Pantai Carocok dan Puncak Langkisasau Painan di Kabupaten Pesisir Selatan ramai dikunjungi wisatawan untuk memanfaatkan momen liburan hari pertama tahun baru 2012. Kepala Dinas Pariwisata Seni Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Pesisir Selatan, Iqbal Rama Dipayana di Painan, Minggu (1/1) mengatakan, banyaknya wisatawan yang mengunjungi daerah wisata tersebut, bukti kedua objek di pusat Kabupaten Pesisir Selatan itu masih diminati banyak orang dalam menghabiskan masa liburan. "Ini bukti objek wisata
yang letaknya berdekatan di Painan ini masih tetap menjadi idola dan memiliki daya tarik bagi masyarakat, khususnya parawisata dari berbagai daerah, baik dalam maupun luar Sumatera Barat," kata Iqbal. Iqbal Rama Dipayana mengatakan, tidak saja di hari pertama tahun 2012, kedua tempat wisata tersebut tetap ramai dikunjungi parawisatawan pada harihari lainnya, terutama hari liburan sekolah dan Hari Raya Idul Fitri, termasuk perayaan tahun baru. Para kepala keluarga membawa anggota keluarganya menikmati pemandangan alam kedua objek wisa-
ta yang berbeda bentuk dan indah tersebut. Selain para orang tua, kawula muda juga banyak berdatangan dengan berombongan. Menjaga keamanan dan kenyamanan pengunjung dalam menikmati keindahan Pantai Carocok Painan dan Bukit Langkisau yang terletak di kawasan objek wisata Pancarbulan (Panasahan, Carocok dan Langkisau) itu pada liburan Hari Raya Idul Fitri dan perayaan tahun baru ini, pemerintah kabupaten setempat menempatkan tim yang terdiri atas personel Satuan Polisi Pamong Praja dan petugas Dinas Pariwisata di masingmasing objek wisata.
"Petugas tersebut ditugaskan di lokasi demi keamanan dan kenyamanan pengunjung yang datang sehingga mereka betah berlama-lama dan ingin kembali ke daerah ini,“ ujar Iqbal. Menurut Iqbal, dengan banyaknya wisatawan yang berkunjung ke lokasi tersebut, akan memberikan dampak positif terhadap kemajuan pariwisata di Pesisir Selatan khususnya pada kawasan wisata Pancarbulan ke depan. "Ramainya pengunjung ini secara tak langsung sudah menawarkan nilai jual dan promosi terhadap wisatawan. Kita berharap dari promosi para pengunjung ini mampu meningkatkan jumlah kun-
jungan wisata ke daerah ini kedepannya," kata Iqbal. Momen liburan seperti tahun baru dan Lebaran sangat tepat untuk promosi wisata di setiap daerah, karena pengunjung kebanyakan wisatawan dari daerah lain dan paraperantau juga banyak yang pulang kampung. Dengan kunjungannya tersebut maka mereka bisa mengajak dan mempromosikan objek wisata yang dikunjunginya itu ke orang lain yang berada di daerah masing-masing karena mereka merasa nyaman dan aman berwisata ditempat itu sehingga dapat meningkatkan nilai jual pariwisata yang ada. (ant/mel)
Bengkalis
Senin, 2 Januari 2012
32
Mobil Tertentu Bisa Seenaknya Nyelonong
BENGKALIS-Meski tidak ada acara khusus menyambut pergantian tahun baru di Bengkalis, namun meriah dengan bunyi petasan dan kembang api ang mewarnai langit Kota Bengkalis, Sabtu (31/12) malam. Ribuan warga memanfaatkan malam pergantian tahun dengan mengunjungi bazar dan permainan rakyat di lapangan pasir Andam Dewi. Sebagian yang lain hanya berkeliling kota sambil meniup trompet. “Kebetulan ada bazar, walau Pemda tak membuat acara pada malam tahun baru ini suasana tetap meriah. Mumpung saudara dari kampung banyak yang datang, kami ramaikan dengan bakar ikan dan ayam di rumah,” ujar Tadzkia warga Bengkalis, Minggu (1/1). Hal yang sama dilakukan keluarga Ade Kurniawan. Warga Jalan Antara, Senggoro Bengkalis ini memanfaatkan malam tahun baru dengan bakar ayam dan ikan di depan rumah sambil berkaraoke ria. Kebetulan kata Ade, saudaranya dari Dumai dan Rupat datang ke Bengkalis, sehingga acara bakar-bakar tersebut lebih ramai dan meriah. Sekitar 20 menit bunyi petasan dan kembang api memecah suasana malam. Paling heboh terlihat di lapangan pasit atau di atas langit di lokasi bazar berlangsung. Ribaun warga yang memadati bazar disuguhkan dengan pemandangan yang menarik. Tidak jelas siapa yang mensponsori pengadaan kembang api tersebut. Selain di lapangan pasir, kembang api juga terlihat di beberapa sudut Kota Bengkalis."Lumayan ramai juga tahun ini,” kata Firdaus warga Kembung yang datang ke Bengkalis.(man)
Panti Asuhan Al-Ghasyiyah Minta Pipa CPI Dibenamkan DURI–Keberadaan pipa milik PT Chevron Pasific Indonesia yang melintang di atas tanah membuat banyak daerah menjadi sulit dikembangkan. Termasuk kawasan Jalan Pipa Air Bersih di sebelah Timur. Warga yang ingin mengembangkan usaha, inventasi dan berkarya di situ merasa terganggu. Salah satunya Panti Asuhan Al Ghasyiyah, sebaiknya pipa CPI itu dibenamkan saja. Sebab daerah di Jalan Pipa Air Bersih ini akan tetap sepi seperti ini, sulitdikembangkan, kalau aksesnya masih terblokir pipa. Minimal setiap jarak 50 meter pipa dibenamkan, sehingga daerah di sini bisa jadi pemukiman baru, sekaligus perluasan wilayah kota. "Seperti jalan menuju asrama putra panti asuhan Al Ghasyiyah, terpaksa mengambil jalanberputar. Memang ada tangga kayu dibuat, itu pun hanya bisa dilalui sepedamotor dan harus berhati-hati," ujar Pimpinan Panti Asuhan Al Ghasyiyah Simri, Sabtu (31/12). Disebutkan Simri, sejak setahun belakangan ini, ia menambah sejumlah bangunan untuk asrama putra dan rumah guru di Jalan Pipa Air Bersih termasuk mendirikan Masjid Al Maun, di depan Simpang SMKN 1 Mandau. Dana pembangunan itu berasal dari bantuan swadaya masyarakat, donatur dan Departemen Sosial."Di lahan panti asuhan ini kita sudah punya masjid. Kalau saja CPI mau membenamkan pipanya tentu warga setempat bisa salat berjamaah dan salat Jumat di masjid ini. Warga tak perlu susahsusah naik turun tangga,’’ ungkapnya. Menurut pengakuan Simri, ia sudah pernah mengajukan permintaan kepada CPI agar melakukan pembenaman pipa. Meski kelihatan sulit direalisasikan, namun ia tetap berharap, karena permintaan tersebut menyangkut kepentingan umat dan masyarakat luas.(sus)
Seribuan Massa Ikuti Jalan Santai Bareng Anggota Dewan DURI-Sekitar 1.500 massa mengikuti gerak jalan santai bareng anggota DPRD Bengkalis, Syafro Maizal di Duri, Sabtu (31/ 12).Sebanyak 1.500 lembar kaos bergambar Syafro Maizal dengan embel-embel jalan santai dan Partai Bulan Bintang (PBB) yang disediakan panitia ludes. Di luar itu masih ada peserta yang tidak kebagian jatah. Rute Jalan Santai Bareng Syafro yang start dan finish di Terminal Duri Bestari itu disesaki warga. Dilepas secara resmi dengan mengibarkan baju jalan santai bareng, Syafro bersama istri Yuliana Nurafni terlihat semangat mengikuti kegiatan itu. Syafro berbaur dengan seribuan warga yang berjalan santai. Mengambil rute Jalan Pertanian-Pasar Duri-Jalan Nusantara IJalan Hang Tuah-Jalan Pertanian dan finish kembali ke Terminal Duri Barat, iring-iringan ini cukup mengundang perhatian masyarakat. Agar kemacetan tak terjadi, pihak Satlantas Polres Bengkalis langsung memandu iring-iringan ini. Terlihat Kaur Bin Ops Saltanlantas Polres Bengkalis Iptu Meby Trisono berada di lapangan dengan sejumlah anggota. Sementara itu, acara penarikan door prize yang dipusatkan di bawah tower terminal lapangan Pokok Jengkol Duri berlangsung dalam suasana gembira. Sekitar 200-an door price satu per satu berpindah tangan ke peserta. Hadiah utama kulkas, Tv dan sepeda gunung membuat peserta makin antusias. Setelah ditunggu-tunggu, akhirnya sepeda gunung lepas ke Bayu murid kelas VI SD 42 Mandau yang memang belum memiliki sepeda. Hadiah Televisi 21 Inci yang dimenangkan Sovia, juga membuat pelajar SMP 8 Mandau ini berbunga-bunga. Bersama rekan-rekannya, Sovia terlihat bahagia menerima hadiah ini.”Ini untuk ibu,” ungkapnya. Sementara itu hadiah Tv jatuh ke tangan Harus Sidik, warga Jalan Obor Utama. Harun terlihat tersenyum menerima hadiah itu dari Syafro. "Ini kegiatan reses yang amat menyentuh kepada masyarakat. Manfaatnya bisa langsung dirasakan masyarakat,” ungkap tokoh masyarakat setempat, Jasman Tanjung yang ikut dalam kegiatan tersebut. (sus)
Kantor Bupati
0766-21258
DPRD
0766-7008003
Polres
0766-23390
Kadin Bengkalis
0766-24100
Kejaksaan Negeri
0766-21122
Pengadilan Negeri
0766-21031
Pengaturan Antrean Kendaraan di Roro Semrawut BENGKALIS-Masyarakat pengguna jasa penyeberangan mengeluhkan sistem pengaturan antrean kendaraan yang semrawut. Pasalnya, kerap kali kendaraan yang tanpa antrean nyelonong masuk kapal roro dibiarkan oleh petugas jaga. Seperti yang terjadi di Pelabuhan Penyeberangan Air Putih, Minggu (1/1). Mobil Inova plat merah BM 1787 D warna hitam diduga milik anggota DPRD Bengkalis tanpa antre langsung nyelonong masuk ke kapal. Sementara petugas jaga di pelabuhan terkesan membiarkan aksi tersebut sehing-
ga membuat masyarakat yang sudah lama antre kesal. Kemudian mobil pribadi jenis Avanza warna merah kehitaman BM 1271 SF juga nyelonong seenaknya tanpa harus antre berjam-jam seperti mobil lainnya. "Kami sangat kecewa dengan petugas Dishubkominfo yang jaga di roro. Padahal kami sudah sejak pukul 08.00 WIB tadi atau sudah empat jam antre, tahu-tahunya ada mobil yang baru tiba langsung
nyelonong masuk ke kapal roro,” ujar Sutri kesal dengan sikap petugas jaga Dishubkominfo yang terkesan membiarkan ulah tersebut. Sutri yang dari pukul 08.00 WIB dan baru menyeberang sekitar pukul 12.00 WIB, sempat menanyakan kepada petugas kenapa kedua mobil tersebut dibiarkan masuk tanpa harus ngantre seperti mobil kebanyakan. Menurut penjelasan petugas yang jaga, mobil Avanza dibiarkan masuk karena membawa orangtuanya sakit. Sementara mobil dinas plat merah
hanya parkir saja untukberangkat siang. Tak tahunya ketika kapal datang mobil plat merah tersebut ikut masuk ke kapal untuk nyebrang. Setahu dirinya, memang ada beberapa kendaraan pejabat di daerah ini yang bisa masuk tanpa harus melalui antre. Yaitu mobil dinas Bupati, Wakil Bupati, Kapolres, Kejari, Ketua
DPRD dan Sekda. "Di luar mobil-mobil tersebut, setahu saya harus melalui antre termasuk mobil dinas anggota DPRD. Tapi kenapa petugas membiarkan mobil tersebut nyelonong masuk, saya tidak habis pikir,” tegas Sutri seraya meminta kepada Kadishubkominfo Kabupaten Bengkalis
untuk menegur anggotanya di lapangan yang tidak disiplin menjalankan tugasnya.(man)
CMYK
Petasan dan Kembang Api Meriahkan Tahun Baru
ANTREAN panjang kendaraan roda empat yang hendak menyeberang melalui Pelabuhan Air Putih, Bengkalis, menuju Pelabuhan Sei Selari, Bukitbatu, Minggu (1/1).
USMAN MALIK
Pemkab Diminta Cepat Atasi
Ratusan Hektare Sawah Terancam Abrasi BENGKALIS–Ratusan hektare lahan sawah masyarakat di Dusun Mentayan, Desa Bantan Tengah, Kecamatan Bantan, terancam abrasi. Saat ini jarak bibir pantai dengan lahan sawah hanya tinggal sekitar 200 meter. Jika tidak ada langkah konkret, dalam jangka tiga tahun ke depan, diperkirakan sawah-sawah tersebut akan musnah diterjang abrasi. USMAN MALIK Liputan Bengkalis "Ini hasil hitung-hitungan masyarakat berdasarkan
tingkat abrasi yang terjadi pada tahun-tahun sebelumnya. Bahkan bisa lebih cepat lagi karena kondisi arus dan gelombang laut dalam beberapa tahun terakhir makin
menjadi-jadi,” ujar anggota DPRD Bengkalis asal Bantan, Sofyan, Minggu (1/1). Lahan sawah di Mentayan ujar Sofyan, merupakan satu dari beberapa lokasi sawah di Kecamatan Bantan yang masih cukup luas. Beberapa waktu lalu, tepatnya Nopember 2011, panen raya di Kecamatan Bantan dipusatkan di Mentayan yang dihadiri Bupati Bengkalis H Herliyan Saleh. Data terakhir, luas lahan sawah di Kecamatan Bantan yang tersebar di Desa Selatbaru, Bantan Tengah dan Bantan Air mencapai 1.295 hektare dengan jumlah produksi gabah kering 4.134 kg.
Jumlah tersebut belum bisa memenuhi kebutuhan pangan kecamatan Bantan dengan tingkat konsumsi 114,73 kg/kapita dari jumlah penduduk sebanyak 41.786 jiwa. Pada umumnya, kata Sofyan, hampir sebagian besar bibir pantai di bagian Utara Pulau Bengkalis terjadi abrasi. Pemkab hendaknya memiliki skala prioritas daerah-
daerah mana saja yang perlu segera dilakukan progam pencegah abrasi. "Seperti Mentayan ini saya pikir harus jadi prioritas utama, karena terkait langsung dengan keberlangsungan hidup masyarakat. Terserah apa programnya, tapi menurut saya yang paling pas itu adalah batu pemecah gelombang seperti di Pantai Selatbaru,” katanya. ***
Saksikan Pesta Pantai
Warga Serbu Pantai Selatbaru SELATBARU-Ribuan warga memadati Pantai Indah Selatbaru menyaksikan pesta pantai yang ditaja Dinas Kebudayaan, Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bengkalis, Sabtu (31/12) dan Minggu (1/1). Selain menyaksikan berbagai pertandingan seperti lomba jung, voli pantai, layang-layang dan gasing, masyarakat juga menikmati liburan bersama keluarga. Kunjungan warga bertambah ramai pada, Minggu kemarin. Selain ingin menyaksikan berbagai lomba, kemarin merupakan hari terakhir libur sekolah dan masih suasana tahun baru. “Sabtu kemarin masih belum begitu padat dibandingkan hari ini. Pagi tadi saja yang masuk ke pantai harus antre, apalagi kalau sore hari.
Hampir tidak ada tempat untuk menggelar tikar, kalaupun ada tempatnya becek dan kotor,” ujar Meglum. Karena tidak kebagian tempat, Mega dan keluarganya yang lain pulang cepat. Sebelum pukul 12.00 WIB, Mega sudah kembali ke Kota Bengkalis. “Kalau lokasinya nyaman mungkin masih bisa bertahan sampai sore. Pemkab harus pikirkan persoalan ini,” ujar Mega. Ungkapan senada disampaikan Rozali. Warga asal Teluk Pambang yang kini menetap di Batam menyayangkan ketidak jelian Pemkab Bengkalis menyikpai persoalan yang terjadi di Pantai Selatbaru. Setiap tahun atau pada momen tertentu, patai tersebut ramai dikunjungi warga. Sayangnya sejumlah fasilitas tidak tesedia dengan
baik, bahkan pantai indah tersebut terkesan tidak terawat. Selain menikmati indahnya pantai sambil bermandi ria, para pengunjung juga menyaksikan pertandingan jung, layang-layang, voli pantai, gasing dan melukis. Sejumlah pertandingan tersebut mulai digelar sejak Sabtu lalu dan selesai sore kemarin. Pertandingan tidak hanya diikuti peserta dari Bengkalis tapi juga dari kabupaten lain. Khusus untuk pertandingan jung, turut ambil bagian peserta dari Siak, Pelalawan dan Meranti. "Alhamdulillah, berbagai cabang pertandingan yang kita gelar disambut antusias peserta. Kita targetkan untuk Jung ini 300 peserta, ternyata yang mendaftar melebihi itu,” ujar Kabid Pariwisata H Eri Kusuma Pribadi.(man)
USMAN MALIK
MASYARAKAT antusias mengikuti lomba jung (perahu layar mini tanpa awak) yang digelar Dinas Budaya, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bengkalis di Pantai Selatbaru, Sabtu (31/12).
SUSI
WABUP Suayatno (kanan) bersama Lurah Duri Barat, Suyatno (kiri) dan Ketua RW meninjau rumah warga yang akan disewa untuk kantor lurah sementara.
Pascapenyegelan Kantor Lurah Duri Barat
Wabup Kunjungi Kantor Sementara DURI-Aksi penyegelan Kantor Lurah Duri Barat, di Jalan Pertanian Duri yang dilakukan ahli waris lahan, Wismartoni sejak Rabu (28/12) terus berlanjut. Tak adanya titik temu antara pihak Pemerintah Kecamatan Mandau dengan ahli waris terkait lahan yang sudah di pinjam pakai selama 29 tahun lalu itu membuat ahli waris kembali melakukan penyegelan untuk kedua kalinya. Tak ingin masalah kantor itu berlarut-larut, Ketua RT/ RW Duri Barat pun mengambil inisiatif. Mereka sepakat untuk menyewa rumah warga yang masih berada di Jalan Pertanian tak jauh dari Kantor Lurah yang disegel. Rumah yang berada persis di simpang Masjid Annur itu, sudah lama kosong karena ditinggal pemiliknya ke Pekanbaru. Inisiatif dari Ketua RT/RW itu disambut baik Lurah Duri Barat, Suyatno. Beserta staf dan RT/RW, Sabtu (31/ 12) Lurah meninjau rumah warga yang akan di sewa itu. Setelah proses negosiasi dengan pemilik rumah, akhirnya disepakati untuk menempati rumah itu. Kesepakatan untuk menempati rumah warga itu akhirnya dilaporkan lurah ke Wakil Bupati, Suayatno yang tengah berada di Duri. Wabup pun langsung turun meninjau rumah yang akan ditempati itu. "Kita tak mau kasus penyegelan seperti ini membuat pelayanan masyarakat terganggu. Makanya perlu dicari solusi segera. Mau tak mau memang harus mencari kantor sementara, agar pelayanan masyarakat bisa berjalan normal kembali,” ujar Wabup. Dikatakan Suayatno, penyegelan yang dilakukan ahli waris itu amat disesalkan. Kendati demikian, Pemerintah Kabupaten Bengkalis akan terus mempelajari dokumendokumen kepemilikan lahan tersebut. "Kita akan pelajari dokumen-dokumennya. Sebab bagaimanapun kantor itu sudah lama dipakai. Kalau kemudian ada klaim dari pemilik, tentu kita akan pelajari lagi," ujarnya. Suayatno juga menyatakan penyegelan kantor lurah itu merupakan pelajaran bagi semua pihak. Tidak hanya untuk Lurah Duri Barat dan Camat Mandau, tapi lurah dan camat lain yang berada di seluruh Kabupaten Bengkalis.(sus)
CMYK
Lintas