Harian Umum MEDIA GROUP
Jumat, 13 Januari 2012 19 Safar 1433 H
TERBIT SEJAK 1948
TERBIT 32 HALAMAN NO 12/1 TAHUN KE 12
ISSN
HARGA ECERAN Rp3.000,HARGA LANGGANAN Rp70.000,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
Website: www.haluanriaupress.com
Pelaku Jahit Mulut Sekarat l PEMROV TUNGGU TEMBUSAN MERANTI l DPRD MINTA IZIN PT SRL DICABUT
Liputan Bengkalis
AZWAR
AKTIFIS Serikat Tani Indonesia (STI) Riau, saat aksi demo di Jalan Cut Nyak Dien, Pekanbaru, Kamis (12/1).
Ke-tujuh anggota itu Mukti, Ali Kasmawi, Darul, Azim, Purwati, (anggota jahit mulut),
Kapolresta: Firdaus Memang Tersangka l HARI INI MK PUTUS NASIB PSU l PAS YAKIN MK TAK LABRAK UU
semua menderita depresi berat, sedangkan Sulatra dibawa ke RS Jiwa dr Soeharto Jakarta, dan Adi dilarikan ke ke RSCM. Kondisi cuaca ekstrim serta tidur dan makan tidak layak, menyebabkan mereka diserang ...Pelaku Hal 7
JAKARTA- Kapolresta Pekanbaru Kombes Polisi Adang Ginandjar melalui Kasatreskrim Polresta Kompol Ida Ketut Ghananta mengatakan, penetapan Firdaus MT sebagai tersangka sudah melalui gelar perkara. "Firdaus memang tersangka. Kami sudah menetapkannya," tegas Ketut Ghananta dalam sidang Mahkamah Konstitusi Kamis (12/1) di Jakarta. ...Kapolresta Hal 7
t ANGGOTA DPRD MENGAKU SEDIH
Kota Pekanbaru dan Sekitarnya SUBUH 04:56
ZUHUR 12:21
ASHAR 15:47
MAGHRIB 18:24
ISYA 19:38
Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
CMYK
INGGRID KANSIL
Maju Calon Walikota ARTIS yang juga politisi dari Partai Demokrat, Inggrid Maria Polupi Kansil menyatakan dirinya siap maju menjadi calon Walikota Sukabumi pada pemilihan umum kepala daerah Kota Sukabumi 2013 mendatang. "Saya siap maju pada Pemilukada Kota Sukabumi mendatang dengan tujuan untuk
PEKANBARU- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Riau mengaku teramat sedih akan nasib 6.669 guru bantu. Mereka dibutuhkan, tetapi harus siap dinomorsekiankan. Inilah hal dilematis dan harus diperjuangkan. Dua anggota Komisi D DPRD Riau, H Ramli Sanur dan Hj Supriati ditemui secara terpisah, Kamis (12/1) mengungkapkan, siapa pun tak akan membantah peran guru sangat besar dan
penting dalam mendidik seorang anak, mulai TK hingga perguruan tinggi sampai terjun ke tengah masyarakat. Malangnya, kata Ramli Sanur, kisah-kisah tentang mereka sebagian besar buram dan kecut. Ada memang beberapa guru yang hidup cukup mapan tetapi lebih banyak lagi yang harus hidup pas-pasan.
...Guru Hal 7
Tiga Opsi Keputusan MK 1. Mengabulkan PermohonanKPUD (Firdaus gugur, Septina menang) 2. Menolak Permohonan KPUD (Firdaus menang sesuai hasil PSU) 3. Menganggap Pemilukada Pekanbaru tidak ada ada.(Mulai (Mulailagi lagidari dariverifikasi verifikasicalon) calon)
Empat Venue Terancam tak Selesai t PB PON OPTIMIS JUNI SEMUA SIAP UJI PB PON OPTIMIS JUNI SEMUA SIAP UJI PEKANBARU-Empat venue PON yang berada di daerah dikhawatirkan tidak akan selesai sebelum pelaksanaan PON XVIII bulan September 2012 mendatang. Pasalnya keempat venue tersebut hingga saat ini masih dalam tahap
pemancangan bahkan belum dimulai pembangunannya sama sekali. Keempat venue tersebut di antaranya, venue Dayung di Kabupaten Kuansing yang pengerjaannya saat ini masih terbengkalai, venue sepakbola
Kejati Selidiki Proyek UR t DIDUGA TERJADI PENYIMPANGAN
...Maju Hal 7
PEKANBARU-Kejaksaan Tinggi Riau akan melakukan penyelidikan terhadap proyek di Universitas Riau (UR) yang tidak selesai tepat waktu dan diindikasi ada dugaan penyimpangan. Hal itu dikatakan Kepala Kejati Riau Babul Khoir Harahap SH MH melalui Kepala Seksi Penerangan Hukum (Kasipenkum) Kejati Riau Andre Ridwan SH MH , Kamis (12/1). "Kita segera melakukan pemantauan dan penyelidikan terhadap proyekproyek yang tak selesai tepat
waktu di Universitas Riau," kata Andre Ridwan SH MH kepada Haluan Riau di ruang kerjanya. Seperti diberitakan proyek UR yang diduga bersumber dari APBN 2011 terdiri dari pembangunan Gedung Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UR dikerjakan oleh Kontraktor CV Tuah Tambusai, dengan nilai kontrak Rp1.789.999.000 yang realisasinya baru sekitar 5 persen. Proyek pembangunan gedung Laboratorium Ilmu
Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik dengan nilai kontrak Rp702.000.000 dikerjakan, oleh CV Siak Riau Perkasa dengan realisasi 15 persen. Kemudian proyek gedung Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UR senilai Rp795.215.000 dikerjakan CV Siak Setia Jaya dengan realisasi pekerjaan sekitar 10 persen. "Kita akan mencoba selidiki dulu dimana penyimpangannya?," tambah Andre Ridwan SH MH.
di Kabupaten Kampar yang rencana renovasi stadionnya belum dikerjakan, venue futsal di Tembilahan yang masih dalam tahap pemancangan dan venue sepatu roda yang ...Empat Hal 7
Kantor Gubernur, BPN dan Polda Didemo Kantor Badan Pertanahan Nasional Provinsi Riau dan Kantor Gubernur dan Mapolda Riau, Kamis (12/1) di demo ratusan massa. Mereka menuntut dilakukannya reformasi agraria. hal 8
HIPPMAINSEL Keluhkan Aktivitas PT RBH Tingginya mobilitas angkutan batubara PT Riau Bara Harum ke lokasi penampungan batubara di Kecamatan Kempas, yang mempergunakan jalan yang menghubungkan kabupaten Indragiri Hilir dengan Indragiri Hulu, mengakibatkan banyak jalan rusak. hal 17
...Kejati Hal 7
CMYK
Guru Bantu akan Diperjuangkan
Mahfud MD
CMYK
JOHANES & USMAN
CMYK
SELATPANJANG-Tujuh pelaku aksi jahit mulut Pulau Padang di Jakarta, Rabu (11/1) kemarin, dilarikan ke rumah sakit. Kondisi mereka mulai 'sekarat'. "Kami sudah lelah. Jika belum juga ada keputusan, konflik ini tak akan pernah berkahir," sergah Sutarno.
Beli Mitsubishi Colt T120SS Pick-up periode Januari 2012 dan dapatkan bonus tunai Rp.3 juta plus Rp.2 juta atau nikamti paket kredit DP/bunga ringan. - Bandel & Irit -Tangguh & nggak rewel - Buanyak muatnya Kunjungi dealer Mitsubishi terdekat di kota anda *Syarat dan ketentuan berlaku
MITSUBISHI MOTORS authorized dealer For Your Satisfaction Jalan Jend. Sudirman No. 230 Pekanbaru - 28282 Indonesia Phone (0761) 848808, Fax (0761) 848438, Hotline Service (0761) 29027