ABEL HERNANDEZ
Harian Umum
Koran Lokal Terbaik
MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT
di Indonesia n
SABTU 1 Oktober 2016 | 29 Zulhijah 1437 H | EDISI : No 01/10 Tahun Ke-16
HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
RESMI DILANTIK KAPOLRI
KapoldaBaruJanji TelitiSP3Karhutla A (HR) JAKART (HR)-Kapolda JAKARTA Riau yang baru, Brigjen Pol Zulkarnain, mengatakan dirinya akan meneliti kembali Surat Perintah Penghentian Penyidikan terhadap 15 perusahaan yang diduga terlibat kasus kebakaran hutan dan lahan di Riau, tahun 2015 lalu. Hal itu disampaikannya usai serah terima jabatan dari Kapolda Riau sebelumnya, Brigjen Supriyanto. Proses serah terima jabatan itu digelar di Mabes Polri Jalan Trunojoyo Jakarta, Jumat (30/9) yang dipimpin langsung Kapolri Jenderal Tito Karnavian. “Masalah SP3 saya akan mempelajarinya. Sesungguhnya namanya penghentian penyidikan bukan segala sesuatu berhenti, final. Bisa saja misalnya jika memang penghentian ditemukan pelanggaran atau ada novum, itu bisa dibuka lagi," terangnya. Namun menurutnya, idealnya kasus itu bisa dibuka kembali melalui lembaga praperadilan. Dari proses praperadilan itu
Kapolda ..
n Hal. 7 HALUAN
RIAU/INT
KAPOLRI Jenderal Pol Tito Karnavian memberikan tongkat komando kepada Kapolda Riau Brigjen Pol Zulkarnain (kanan) saat upacara serah terima jabatan Mabes Polri, Jakarta, Jumat (30/9). Brigjen Zulkarnain menggantikan pejabat sebelumnya Brigjen Supriyanto.
TRAGEDI RUSUH DI MERANTI
KontraS Nilai Rekonstruksi tak Transparan HALUAN
PEKANBARU (HR)-Koordinator Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan atau KontraS, Haris Azhar, menyayangkan proses rekonstruksi yang dilakukan penyidik Polda Riau, terkait rusuh di Kabupaten Meranti
RIAU/INT
HARIS berdialog dengan keluarga korban kerusuhan di Meranti.
LELANG UMUM BELUM KUNJUNG DIBUKA
beberapa waktu lalu. Salah satunya adalah karena proses rekonstruksi yang digelar di Riau Safety Riding Centre Direktorat Lalu Lintas Polda Riau di Rumbai, Rabu (28/9) lalu. Pihaknya menilai, seharusnya rekonstruksi digelar di lo-
kasi perkara, yakni di Kabupaten Kepulauan Meranti. Karena itu pihaknya menilai rekonstruksi itu tak transparan. Seperti dirilis sebelumnya, dalam rekonstruksi itu
KontraS ..
n Hal. 7
SWANSEA (HR)-Liverpool mengusung misi balas dendam pada Swansea City atas kekalahan di musim lalu. Misi itu
Lahan ..
n Hal. 7
akan diusung anah asuh Juergen Klopp, saat The Reds bertandang ke Liberty
Misi ..
n Hal. 7
PEKANBARU (HR)-Meski sudah dianggarkan dalam APBD Perubahan Riau tahun 2016, namun hingga saat ini Dinas Bina Marga Provinsi Riau belum kunjung mengajukan proses lelang untuk kelanjutan pembangunan Jembatan Siak IV. n Hal. 7
PEKANBARU (HR)-Meski sudah diguyur hujan selama beberapa hari, ternyata tidak jaminan Riau bakal terbebas dari kebakaran hutan dan lahan. Yang terbaru, kebakaran kembali menimpa puluhan hektare lahan di kawasan Jalan Rumbio, Kecamatan Rumbai Pesisir, Jumat (30/9) siang.
Misi Khusus The Reds
Jembatan Siak IV Bisa Saja Batal
Jembatan ..
Lahan di Pekanbaru dan Rohul Terbakar Lagi
HALUAN
RIAU/INT
PETUGAS memadamkan api yang membakar lahan di Rumbai, Jumat (30/9).
PENERAPAN SOTK BARU DANIEL STURRIDGE
BORJA BASTON
Kepala SKPD Pemprov Segera Dimutasi PEKANBARU (HR)-Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman, memastikan akan ada rotasi dan mutasi terhadap pejabat tinggi pratama atau kepala satuan kerja perangkat daerah (SKPD) di lingkungan Pemprov Riau. Hal itu seiring dengan akan diberlakukan susunan organisasi dan tata kerja baru, yang mulai diterapkan pada 2017 mendatang.
Kepala ..
n Hal. 7
PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
SUBUH 04:46
n REDAKTUR: SISWANDI
.riaumandiri.co
Haluan Riau
haluan_riau
ZUHUR 12:07
ASHAR 15:12
LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579
MAGRIB 18:10
ISYA 19:18
n LAYOUT: MUHARMI