Harian Umum
Koran Lokal Terbaik
MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT
di Indonesia n
KAMIS 13 Oktober 2016 | 12 Muharam 1438 H | EDISI : No 12/10 Tahun Ke-16
HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
PEMBAHASAN JALAN DI TEMPAT
Kepala Daerah tak Paham RTRW n LAPORAN: DODI FERDIAN
Liputan Pekanbaru
PEKANBARU (HR) (HR)-Pembahasan Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Riau, bakal berjalan di tempat. Hal ini mengingat, belum adanya kesepahaman sejumlah kepala daerah di Riau. Hal itu disampaikan anggota Komisi A DPRD Riau, Suhardiman Amby, Rabu (12/10). Dikatakannya, persoalan ini semakin ruwet karena ada bupati/walikota di Riau tak paham
terutama soal penataan ruang di Riau untuk 30 tahun ke depan. "Ruang (RTRW, red) itu bukan kawasan hutan saja.
Kepala ...
n Hal. 7
16,5 TON BAWANG SELUDUPAN DISITA
Kapolda: Penyeludup Jangan Macam-macam PEKANBARU (HR)-Kapolda Riau Brigjen Pol Zulkarnain mengingatkan para penyeludup, agar tidak lagi berbuat macam-ma-
cam. Sebab, aksi mereka menyebabkan rusaknya perekonomian bangsa. HALUAN
Kapolda...
n Hal. 7
RIAU/ANDIKA
KAPOLDA Riau Brigjen Zulkarnain melihat bawang merah hasil seludupan dan salah seorang tersangka, dalam ekspos di Mapolda Riau, Rabu (12/10).
KAMPAR CUKUP PJ BUPATI
PEMBAHASAN RAPBD-P RIAU 2016
3 Calon Plt Wako Pekanbaru Diajukan ke Mendagri
Jembatan Siak IV Dipastikan Batal PEKANBARU (HR)-Rencana kelanjutan pembangunan Jembatan Siak IV, yang menghubungkan pusat Kota Pekanbaru dengan kawasan Rumbai, dipastikan batal masuk dalam APBD Perubahan Riau tahun 2016. Ada beberapa faktor yang melatarbelakangi batalnya kelanjutan pembangunan, yang sudah terbengkalai sejak dua tahun belakangan ini. Salah satunya, dengan sisa waktu tiga bulan pada tahun anggaran 2016, pengerjaannya dipastikan tidak akan terkejar.
PEKANBARU (HR)-Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, telah mengantongi tiga nama calon Pelaksana Tugas Walikota Pekanbaru. Mereka akan menggantikan Walikota Pekanbaru Firdaus MT, yang akan maju pada Pilkada serentak, Februari tahun 2017. HALUAN
3 Calon...
n Hal. 7
RIAU/INT
JEMBA TAN Siak IV yang masih terbengkalai hingga saat ini. JEMBAT
Jembatan ...
n Hal. 7
Perppu Kebiri Disahkan Menjadi UU JAKARTA (HR)-Rapat Paripurna DPR yang digelar Rabu (12/10), menyetujui Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) No 1 Tahun 2016 tentang perubahan kedua atas UU Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan
Perppu ...
n Hal. 7
n KASUS BANSOS BENGKALIS n JAKSA RESMI AJUKAN BANDING
Bobi Sugara Belum Ditetapkan Tersangka PEKANBARU (HR)-Hingga saat ini, penyidik Polda Riau belum kunjung menetapkan Bobi Sugara sebagai tersangka, dalam kasus dugaan korupsi dana Bansos Bengkalis. Meski sebelumnya majelis hakim Pengadilan Tipikor Pekanbaru telah memerintahkan penetapan tersangka tersebut.
Bobi ...
n Hal. 7
PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
SUBUH 04:46
n REDAKTUR: SISWANDI
.riaumandiri.co
Haluan Riau
haluan_riau
ZUHUR 12:07
ASHAR 15:21
LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579
MAGRIB 18:09
ISYA 19:20
n LAYOUT: MUHARMI