Haluanriau 2016 11 15

Page 1

Harian Umum

Koran Lokal Terbaik

MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT

di Indonesia n

SELASA 15 November 2016 | 15 Safar 1438 H | EDISI : No 13/11 Tahun Ke-16

HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

PERINGATAN HUT KE-71 BRIMOB

Gubri dan Kapolda Digendong Ramai-ramai PEKANBARU (HR)-Peringatan HUT ke71 Brimob yang digelar di Mako Brimobda Riau, Senin (14/11), berlangsung meriah. Sebagai bentuk kegembiraan dan rasa syukur, anggota Brimobda Riau beramai-ramai menggendong Gubri Arsyadjuliandi Rachman dan Kapolda Riau Brigjen Zulkarnain. Meski Kota Pekanbaru sempat diguyur gerimis, namun hal itu tidak mengurangi semangat jajaran Brimobda Riau dalam memperingati hari penting tersebut. Setelah apel selesai, Kapolda Riau Brigjen Zulkarnain, tiba-tiba diajak joget Maumere oleh pasukannya. Tak mau ketinggalan, jajaran TNI dan Forkopimda yang hadir juga turut serta. Bahkan Gubernur Riau,

Gubri .. HALUAN

n Hal. 7

RIAU/HUMASPROV

DARI KIRI: Kapolda Riau Brigjen Pol Zulkarnain , Gubri H Arsyadjuliandi Rachman dan Dansat Brimobda Riau Kombes Pradah Pinunjul, digendong anggota Brimob saat peringatan HUT ke-71 Brimob Tahun 2016.

Ratusan Rumah Terendam di Rohul AKSES JALAN MENUJU SUMUT TERPUTUS n LAPORAN: AGUSTIAN & YUSRIZAL

Liputan Pasir Pengaraian

PASIRPENGARAIAN (HR) (HR)-Ratusan rumah masyarakat di sejumlah kecamatan di Rokan Hulu, terendam banjir, Senin (14/ 11). Banjir terjadi setelah meluapnya sejumlah sungai. Kondisi itu tak terlepas akibat hujan deras yang mengguyur kabupaten itu selama beberapa jam. Tidak hanya Sungai Batang Lubuh yang melintasi

ibukota Pasir Pengaraian, sejumlah sungai kecil lain-

Siak IV Terancam Dicoret Lagi PEKANBARU (HR)-Komisi D DPRD Riau akan mencoret pengajuan anggaran kelanjutan pembangunan Jembatan Siak IV, dalam APBD Riau tahun 2017. Langkah itu dilakukan, jika Pemprov Riau mengajukan anggaran sebesar Rp126 miliar. Langkah itu ditempuh, karena sesuai perhitungan Konsultan Engineering Estimate atau Estimasi Teknis

Siak IV..

n REDAKTUR: SISWANDI

n Hal. 7

.riaumandiri.co

nya juga mengalami hal serupa. Informasi di lapangan menyebutkan, banjir mulai terjadi sekitar 04.30 WIB. Hingga Senin siang kemarin, ketinggian air berkisar setinggi lutut orang dewasa. Banjir juga membuat akses jalan menuju Sumatera Utara terputus. Ada pun daerah yang terendam banjir, antara lain, di Kecamatan Rambah, Tandun, Kabun dan Ujungbatu. Ratusan rumah masyarakat tampak tergenang air dengan

Ratusan ..

n Hal. 7

HALUAN

RIAU/YUS

KUOK (HR)-Jalan Lintas Riau-Sumatera Barat sempat terputus akibat tertimbun longsor, Senin (14/11) dini hari. Kondisi itu terjadi setelah kawasan itu diguyur hujan deras sepanjang Minggu (13/11) malam. Namun pada Senin pagi kemarin, arus lalu lintas sudah kembali normal, setelah pihak terkait menurunkan alat berat

PETUGAS Polres Kampar mengawasi arus kendaraan di salah satu titik Jalan Lintas Riau-Sumbar, setelah dilanda longsor, Senin (14/11).

haluan_riau

JAKARTA (HR)Komisi III DPR RI yang membidangi hukum sepakat untuk tidak menghadiri gelar perkara kasus dugaan penistaBAMBANG SOESATYO an agama yang dilakukan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang direncanakan Selasa (15/11) ini di Mabes Polri. Padahal, Polri telah mengirimkan undangan resmi. n Hal. 7

Walhi Minta SP3 Karhutla PT SRL Dibatalkan

SALAH satu kawasan di Kota Pasir Pengaraian yang terendam banjir, Senin (14/11).

RIAU/ARI

Haluan Riau

Komisi III Sepakat Tak Penuhi Undangan Kapolri

Komisi ..

Jalan Riau-Sumbar Tertimbun Longsor

HALUAN

HARI INI GELAR PERKARA AHOK

Jalan ..

n Hal. 7

PEKANBARU (HR)-Wahana Lingkungan Hidup Provinsi Riau, meminta hakim membatalkan atau menyatakan tidak sah, terkait dikeluarkannya Surat Perintah Penghentian Penyidikan atau SP3,

Walhi ..

n Hal. 7

PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

SUBUH 04:37

ZUHUR 12:02

ASHAR 15:24

LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579

MAGRIB 18:04

ISYA 19:16

n LAYOUT: MUHARMI


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.