Haluanriau 2017 04 13

Page 1

Harian Umum KAMIS 13 April 2017 16 Rajab 1438 H

Koran Lokal Terbaik

MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT n

EDISI : No9/04 Tahun Ke-17

di Indonesia

HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

MAHASISWA PEKANBARU AKSI UNJUK RASA

Kecam Kriminalisasi Ulama dan Mahasiswa PEKANBARU (HR)(HR)-Ratusan mahasiswa di Pekanbaru menggelar aksi unjuk rasa di depan Mapolda Riau, Rabu (12/4) sore. Mereka mengecam tindakan kriminalisasi negara, terhadap para ulama dan mahasiswa, yang kritis terhadap persoalan bangsa. Tidak hanya itu, mahasiswa yang berasal dari Universitas Riau dan Universitas Islam Negeri Suska Riau juga mendesak Polda Riau secara tegas mengusut kasus kehutanan dan korporasi yang beroperasi secara ilegal di Bumi Lancang Kuning.

Kecam ..

HALUANRIAU/ANDIKA

RA TUSAN mahasiswa menggelar aksi bakar ban bekas saat RATUSAN unjuk rasa di depan Mapolda Riau, Rabu (12/4). Mereka mengecam kriminalisasi terhada ulama dan mahasiswa.

n Hal.

POLEMIK RTRW RIAU

DARI RAKER KADES SE-RIAU

Kawasan Holding Zone Bakal Bertambah

Gubri Setuju Dana Desa Ditransfer Langsung ke Desa

PEKANBARU (HR)-Peluang terjadinya penambahan luas lahan yang akan di-holding zone atau diputihkan dalam Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Riau, terbuka lebar. Awalnya, kawasan yang akan diputihkan tersebut seluas 1,690 juta hektare. Namun dengan perkembangan yang terjadi saat ini, kawasan itu bisa bertambah luas menjadi 1,796 juta hektare. Dikatakan Ketua Panitia Khusus Rancangan Peraturan Daerah RTRW Riau DPRD Riau, Asri Auzar, penambahan luasan lahan yang akan diputihkan tersebut terjadi akibat Surat Keputusan yang baru Nomor 903 yang dikeluarkan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI. Sebelumnya, Pansus RTRW DPRD Riau telah mengusulkan pelepasan kawasan hutan yang akan diputihkan dalam draf RTRW Riau seluas 1,690 juta hektare lebih untuk kebutuhan pembangunaninfrastruktur jalan tol, negara, kereta api, pelabuhan.

Kawasan ..

n Hal.

Anggota DPRD Riau Rosfian Wafat Saat Bertugas PEKANBARU (HR)Kabar duka menyelimuti keluarga besar DPRD Riau. Rosfian, anggota Komisi C DPRD Riau, meninggal dunia saat tengah menunaikan tugas di Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (12/4) pagi.

Anggota ..

n Hal. 7

KASUS DUGAAN PENGEROYOKAN

Polda Harus Proses Yusuf Sikumbang HALUANRIAU/HUMASRIAU

GUBRI Arsyadjuliandi Rachman menyalami para kepala desa saat tiba di tempat acara Raker Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa se-Provinsi Riau, Rabu (12/4) di Hotel Mutiara Merdeka, Pekanbaru. PEKANBARU (HR)-Pemerintah Provinsi Riau, akan segera membahas anggaran bantuan desa yang akan ditransfer langsung ke masing-masing desa, tanpa harus ditransfer terlebih dahulu ke Pemerintah Kabupaten. Sesuai

rencana, langkah itu mulai diterapkan tahun ini. Menurut Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, langkah itu ditempuh sesuai dengan permintaan para kepala desa, pada acara Rapat Kerja Peningkatan Ka-

pasitas Aparatur Pemerintah Desa se-provinsi Riau, Rabu (12/4) di Hotel Mutiara Pekanbaru. Menurut Gubri, cara bantuan keuangan ke kabupaten/kota,

Gubri ..

n Hal.

PEKANBARU (HR)-Kepolisian Daerah Riau harus memproses oknum anggota DPRD Riau, Yusuf Sikumbang, sebagai terlapor dalam kasus dugaan pengeroyokan terhadap Abdul Gafar dan Riko Alfiano.

Polda ..

n Hal. 7

TIDAK TERBIT SEHUBUNGAN Jumat (14/4) besok merupakan hari libur nasional peringatan Wafat Isa Almasih, Harian Haluan Riau tidak terbit. Kami akan kembali terbit seperti biasa, Sabtu (15/4). Harap pembaca dan relasi iklan maklum. Terima kasih. PENERBIT

CUKONG MASIH DIBURU

Rambah Tesso Nilo, 4 Alat Berat Disita PEKANBARU (HR)- Balai Pengamanan dan Penegakan Hukum Wilayah Sumatera Seksi Wikayah II, bekerja sama dengan Polda

dan Korem 031/Wirabima, menyita empat alat berat berupa ekskavator dan buldozer. Alat berat tersebut diduga digunakan melaku-

kan perambahan lahan secara ilegal di kawasan Taman Nasional Tesso Nilo. Tidak hanya itu, dalam operasi bersama tiga instansi tersebut, sejumlah pekerja dan aparat desa juga ikut diamankan. Hal ini diungkapkan Kepala Balai Pengamanan dan Penegakan Hukum Wilayah Sumatera, Halasan Tulus, didampingi Kasi Wilayah II, Edwar Hutapea, Rabu (12/4). Dikatakannya, penyitaan alat berat ini dilakukan setelah dilakukan operasi pengamanan di kawasan Taman Nasional Tesso Nilo,

PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

SUBUH 04:59

ZUHUR 12:20

ASHAR 15:33

MAGRIB 18:24

ISYA 19:33

HALUANRIAU/ANDIKA

ALA T berat yang disita petugas dari kawasan Tesso Nilo. ALAT

n REDAKTUR: SISWANDI

.riaumandiri.co

Rambah ..

n Hal.

Haluan Riau

haluan_riau

LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579

n LAYOUT: WIN


KAMIS

Nasional-Internasional

2

13 April 2017

3 Hektare Kawasan Wisata Pulau Mandeh Rusak Parah PADANG (HR)– (HR)–Bupati Pesisir Selatan, Hendrajoni, meradang. Kawasan Wisata Bahari Terpadu Mandeh yang disebut sebagai Raja Ampatnya Sumatera, rusak parah. Kerusakan disinyalir melibatkan oknum pejabat daerah dan provinsi. Saat dihubungi, Hendrajoni menyebutkan, sedikitnya ada tiga hektare kawasan di Pulau Mandeh yang rusak akibat pembangunan penginapan, yang

dilakukan sejumlah oknum pejabat. Pembangunan sama sekali belum mengantongi izin. "Akibat itu, hutan mangrove dan terumbu

PENGUMUMAN Dengan akta tertanggal 21 Februari 2017 Nomor 21, dibuat dihadapan INDAH RETNO WIDAYATI, SH, Notaris di Kota Pekanbaru, telah didirikan PT. BERKAT BERSAMA MANDIRI PERKASA berkedudukan di Kota Pekanbaru. Didalam perseroan tersebut dimasukkan segala aktiva dan pasiva dari CV. BERKAT BERSAMA MANDIRI berkedudukan di Kota Pekanbaru. Keberatan-keberatan dan/atau sanggahan-sanggahan dapat diajukan selambat-lambatnya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari setelah pengumuman ini kepada Direktur Perdata Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum Departemen Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia, Jalan HR. Rasuna Said Kav. 5 - 6 Jakarta. Direksi PT. BERKAT BERSAMA MANDIRI PERKASA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPULBIK INDONESIA

KANTOR PERTANAHAN KOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU JALAN PEPAYA NOMOR 47 TELP. 0761-23106 FAX. 0761-27575

PENGUMUMAN

karang yang selama ini menjadi daya tarik jadi rusak parah. Kerusakan yang paling parah berada di Nagari Sungai Nyalo," kata Hendrajoni, Rabu 12 April 2017. "Pulau mandeh ini merupakan investasi yang paling besar. Tapi, akibat ulah oknum yang tidak bertanggung jawab, sekarang sudah rusak, sudah hilang keindahan dan keasliannya," ujarnya menambahkan. Hendrajoni menegaskan, saat ini ia sudah melarang seluruh aktivitas pembangunan di kawasan Pulau Mandeh. Bahkan, ia juga telah meminta bawahannya untuk mengumpulkan sejumlah bukti, agar pelaku pengrusakan lingkungan itu bisa diproses hukum. Sebelumnya, Presiden Jokowi meresmikan secara langsung percepatan pembangunan Pulau Mandeh sebagai KWBT. Bahkan, Jokowi saat itu menginstruksikan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR),

Basuki Hadimuljono, untuk segera menyelesaikan pengerjaan jalan dan in-

HALUAN

frastruktur lainnya dalam waktu dua tahun. Jokowi saat itu meminta

agar semua pihak dapat menjaga keaslian Pulau Mandeh. Karena, menurut-

nya keindahan Pulau Mandeh tak kalah menarik dengan Raja Ampat. (vvc)

RIAU/INT

PULAU Mandeh di Sumatera Barat, rusak parah yang disinyalir melibatkan oknum pejabat daerah dan provinsi.

(Tentang Sertipikat Hilang) Nomor : 868/Peng.300.7.14.71/III/2017 Untuk mendapatkan sertipikat baru sebagai pengganti sertipikat yang hilang, berdasarkan ketentuan Pasal 59 ayat (2) Peraturan Pemerintah Nomor : 24 Tahun 1997 tentang Pendaftaran Tanah, dengan ini diumumkan bahwa : No

Nama / Alamat Pemohon

1. SRI WATI Jl. Tangkuban Perahu Gg. Abidn II No. 119 RT. 001/RW. 005 Kel. Rintis Kec. Lima Puluh, Kota Pekanbaru 2. AMAN SUTRISNO Jl. Pramuka RT. 001/ RW. 004 Kel. Lembah Sari Kec. Rumbai Pesisir, Kota Pekanbaru 3. DARSONO Jl. Hangtuah Gg. Sabar II No. 07 RT. 004/ RW. 001 Kel. Rejosari Kec. Tenayan Raya, Kota Pekanbaru

Jenis dan Nomor Hak

Terdaftar Atas Nama

Tanggal Pembukuan

Letak Tanah a. Jalan b. Kelurahan c. Kecamatan

SRI WATI Hak Milik Nomor 1070 Kelurahan Lembah Sari

11 Maret 2004

a. b. Lembah Sari c. Rumbai

KATIMAN Hak Milik Nomor 154 SUTRISNO Kelurahan Lembah Sari

23 Februari 1982

a. b. Lembah Sari c. Rumbai

Keterangan S u r a t Pernyataan dibawah S u m p a h tanggal 23 Maret 2017 S u r a t Pernyataan dibawah S u m p a h tanggal 24 Maret 2017 S u r a t Pernyataan dibawah S u m p a h tanggal 24 Maret 2017

DARSONO, 3 Februari a. Hak Milik b. Kulim 2006 Nomor 1906 Ahli Madya c. Tenayan Kelurahan Raya Kulim (Dahulu Hak Guna Bangunan Nomor 546 Kel. Kulim) 4. SUTIKNO SUTIKNO 19 Juni a. S u r a t Hak Milik b. Lembah Jl. Mekar Sari No. 10 Nomor 436 1996 Pernyataan RT. 027/ RW. 000 Kel. Kel. Lembah Sari dibawah c. Rumbai Gunungsari Ilir Kec. S u m p a h Sari Balikpapan Tengah, tanggal 24 Kota Balikpapan Maret 2017 Dalam waktu 30 (tigapuluh) hari sejak tanggal pengumuman ini dimuat di media massa, bagi mereka yang merasa keberatan dapat mengajukan keberatan-keberatan kepada kami dengan disertai alasan dan bukti yang kuat. Jika setelah 30 (tigapuluh) hari tidak ada keberatan terhadap permohonan pengganti sertipikat tersebut di atas, makas ertipikat pengganti diterbitkan dan berlaku sah menurut hukum dan sertipikat hilang tidak berlaku lagi. Pekanbaru, 5 Maret 2017 KEPALA KANTOR PERTANAHAN KOTA PEKANBARU

Tidak Ada Pembersihan Suku Rohingya YANGON (HR)-Pejabat tinggi pemerintah Myanmar, Selasa, membantah terjadi pembersihan suku Muslim Rohingya di negara bagian barat laut, yang bermasalah, Rakhine, tempat gerakan militer terhadap suku kecil itu memaksa 75.000 orang mengungsi ke Bangladesh. Serangan terhadap pos penjaga perbatasan Myanmar pada Oktober tahun lalu

oleh kelompok pemberontak Rohingya memicu kemelut terbesar dalam tahun kepemimpinan Aung San Suu Kyi. Laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Februari mengatakan pasukan keamanan Myanmar melakukan pembunuhan massal dan pemerkosaan terhadap warga Rohingya selama gerakan mereka melawan pemberontak, yang mungkin merupakan kejahatan ter-

hadap kemanusiaan. Militer membantah tuduhan itu dan mengatakan militer terlibat dalam gerakan sah kontra-pemberontakan. Thaung Tun, Penasihat Keamanan Nasional yang baru-baru ini ditunjuk, menegaskan klaim yang dibuat oleh pemenang Hadiah Nobel Perdamaian Suu Kyi selama wawancara baru-baru ketika dia berkata "pembersihan etnis merupakan ekspresi yang terlalu kuat digunakan untuk

H. IRIA DARMAJA, S.H., M.H. NIP. 196210031983011002

PERMOHONAN MAAF Sehubungan dengan terjadinya kesalahan teknis yang mengakibatkan Iklan Pengumuman Lelang Kami yang terbit pada surat kabar harian yang sama pada tanggal 7 April 2017 kurang dapat dibaca, maka hari ini kami terbitkan kembali iklan tersebut secara utuh. Mohon maaf atas kesalahan yang tidak kami sengaja. Terima kasih atas kerjasama dan pengertiannya. ttd MANAJEMEN

PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN No. PNL/ 10 /

menggambarkan apa yang terjadi". "Tidak ada pembersihan etnis minoritas Muslim di Rakhine," kata Thaung Tun kepada sekelompok diplomat di kota terbesar Myanmar, Yangon. "Ini adalah masalah orang-orang di berbagai sisi terbelah dan pemerintah berjuang untuk mengatasi situasi dan untuk menutup kesenjangan," katanya. Tanggapan itu disampaikan di tengah beberapa

penyelidikan yang sedang berlangsung terkait tuduhan itu, termasuk satu yang diamanatkan oleh pemerintah Suu Kyi dan diketuai oleh wakil presiden dan mantan kepala intelijen militer, Myint Swe. Sekalipun laporan Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Februari tidak secara eksplisit memberi label tindakan aparat keamanan sebagai pembersihan suku, laporan itu menyebutkan bahwa kekerasan yang dilakukan terhadap warga Rohingya telah dijelaskan dalam konteks lain" sebagai pembersihan suku. Thaung Tun mengatakan, pemerintah membutuhkan waktu dan ruang untuk mengatasi masalah dan "jika ada bukti yang jelas terjadinya kesalahan, kami akan mengambil tindakan tegas sesuai dengan hukum".(ant)

PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

0401

Berdasarkan Pasal 6 UUHT No. 4 tahun 1996 dan Sertifikat Hak Tangungan yang berkepala Demi "KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA "PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. LNC Pekanbaru dengan perantara kantor Pelayanan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru akan melaksanakan penjualan dimuka umum (lelang) atas barang tidak bergerak berupa : 1. Debitur an. Pebrina Tiodora Hutapea SHT.I No.4813/2009 Tanggal 14 Oktober 2009 Sebidang tanah seluas 211 M2 berikut bangunan diatasnya sesuai SHM No.10641 atas nama Pebrina Tiodora Hutapea, terletak di Jl. Merak RT 001 RW 002, Kel. Simpang Baru, Kec.Tampan, Pekanbaru ( Harga Limit dari Rp. 250.700.000,- Uang Jaminan Rp. 100.000.000,-). 2. Debitur an. Masirwanto Nur SHT.I No.1152/2012 Tanggal 07 Februari 2012 Sebidang tanah seluas 126 M2 berikut bangunan diatasnya sesuai SHM No.6595 atas nama Desi Sasnarita, terletak di Jl. Taman Karya Perum Green Tiara Blok B No 15 Kel.Tuah Karya, Kec. Tampan Kota Pekanbaru (Harga Limit dari Rp. 255.725.396,- Uang Jaminan Rp. 105.000.000,-). 3. Debitur an. Dadang Koswara SHT.I No.6679/2011 Tanggal 06 Oktober 2011 Sebidang tanah seluas 128 M2 sesuai SHM No.6308 atas nama Dadang Koswara, terletak di Jl. Wortel Blok A No 7 Kel. Delima, Kec. Tampan Kota Pekanbaru (Harga Limit dari Rp. 124.800.000,- Uang Jaminan Rp. 55.000.000,-). 4. Debitur an. Yuliet Wahyu Ningsih SHT.I No.897/2011 Tanggal 06 april 2011 Sebidang tanah seluas 108 M2 berikut bangunan diatasnya sesuai SHM No.6344 atas nama Yuliet Wahyu Ningsih, terletak di Jl. Suka Karya Perum Fajar Kualu Damai II Blok. C No. 08 Kel. Tarai Bangun Kec. Tambang Kab. Kampar (Harga Limit dari Rp. 118.100.000,Uang Jaminan Rp. 50.000.000,-). 5. Debitur an. Paulus Novembertho SHT.I No.2744/2016 Tanggal 06 Oktober 2016 Sebidang tanah seluas 120 M2 berikut bangunan diatasnya sesuai SHM No.1431 atas nama Paulus Novembertho , terletak di Jl. Utama Sei Mintan Perum Griya Tika Utama Blok. G2 No. 03 Kel. Tanah Merah Kec. Siak Hulu Kab. Kampar (Harga Limit dari Rp. 75.216.000,- Uang Jaminan Rp. 33.000.000,-). Lelang akan dilaksanakan pada : Hari / tanggal : Jum'at/ 21 April 2017 Pukul : 11.00 WIB s.d 14.00 WIB Tempat Lelang : https://www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Jl. Jenderal Sudirman No. 24 Pekanbaru Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Cara Penawaran. Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada domain https://www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id Tata cara lelang dapat dilihat di menú "Tata Cara dan Prosedur" dan Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 2. Pendaftaran. Calon perserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain diatas dengan merekam dan mengunggah sofcopy KTP serta mamasukan data NPWP dan nomor rekening nama sendiri. 3. Uang Jaminan a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan dengan ketentuan sebagai berikut : - Jumlah/nominal yang disetorkan harus sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini dan disetorkan sekaligus bukan dicicil. - Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambatlambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang tanggal 21 April 2017 (Pukul 16.59 WIB). b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menú status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. 4. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta menyetorkan uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist serta memenuhi persyaratan. b. Penawaran lelang lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan dengan menggunakan token lelang yang dikirimkan ke alamat email masing-masing 5. Pelunasan lelang. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak Pelaksanaan lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentua diatas pemenang lelang dikenakan sanksi tidak diperbolekan mengikuti lelang selama 6 (enam) bulan diseluruh wilayah indonesia dan uang jaminan akan disetorkan ke kas negara. 6. Informasi lelbih lanjut calon peserta dapat menghubungi KPKNL Pekanbaru alamat Jl. Jend. Sudirman No. 24 Pekanbaru Call Center DJKN di nomor (021) 500991 atau di LNC Pekanbaru Jl. Jend. Sudirman No. 365 Gedung Sentra bisnis Lt. 1 Pekanbaru Pekanbaru, 7 April 2017 PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk C & R Loan Center Pekanbaru dto

Medan, beralamat di Jl. Imam Bonjol No. 7 Lantai V Medan 20112, akan melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru, terhadap aset-aset jaminan debitur sebagai berikut : 1. Samsuri a. Sebidang tanah dengan SHM No. 760 seluas 20.000 m2 atas nama Samsuri, yang terletak di Desa Muara Lembu, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi d/h Indragiri Hulu, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.151,000,000, jaminan lelang Rp. 46,000,000,b. Sebidang tanah dengan SHM No. 753 seluas 20.000 m2 atas nama Jumadi, yang terletak di Desa Muara Lembu, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi d/h Indragiri Hulu, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.151,000,000, jaminan lelang Rp. 46,000,000,-. c. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 263 seluas 5.000 m2 atas nama Samsuri, yang terletak di Desa/Kel. Air Mas, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi d/h Indragiri Hulu, Prop. Riau, dengan harga limit Rp. 136,000,000, jaminan lelang Rp. 41,000,000,-. 2. Hj. Junaida Empat bidang tanah yang menjadi satu kesatuan berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 58 seluas 152 m2 atas nama H. Erizon Jufri, SHM No. 59 seluas 157 m2 atas nama H. Erizon Jufri, SHM No. 830 seluas 134 m2 atas nama Erizon Jufri, SHM No. 831 seluas 150 m2 atas nama Erizon Jufri, yang terletak di Desa/Kel. Babussalam tertulis di sertifikat Desa/Kel. Rambah Tengah Utara, Kec. Rambah, Kab. Rokan Hulu, Prop. Riau, dijual dalam satu paket dengan harga limit Rp. 1,375,000,000, jaminan lelang Rp. 413,000,000,-. 3. Eko Efendi a. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 1752 seluas 921 m2 atas nama Yuningsih, A. Md, yang terletak diDesa Jake, Kec. Kuantan Tengah, Kab. Kuantan Singingi, Prov. Riau, dengan harga limit Rp. 261,000,000, jaminan lelang Rp. 79,000,000,b. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 72 seluas 949 m2 atas nama Eko Efendi, yang terletak di Desa Sitorajo Kari, Kec. Kuantan Tengah, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.221,000,000, jaminan lelang Rp. 67,000,000,-. c. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 1677 seluas 960 m2 atas nama Saribanun, yang terletak di Desa Jake, Kec. Kuantan Tengah, Kab. Kuantan Singingi, Prov. Riau, dengan harga limit Rp.196,000,000, jaminan lelang Rp. 59,000,000,-. d. Sebidang tanah dengan SHM No. 1754 seluas 1.348 m2 atas nama Eko Efendi, yang terletak di Desa Jake, Kec. Kuantan Tengah, Kab. Kuantan Singingi, Prov. Riau, dengan harga limit Rp. 57,000,000, jaminan lelang Rp. 18,000,000,-. 4. Effendi Sebidang tanah dengan SHM No. 7225 seluas 7.611 m2 atas nama Efendi, yang terletak di Desa/Kel. Simpang Tiga, Kec. Kuantan Tengah, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp. 130,000,000, jaminan lelang Rp. 39,000,000,-. 5. Hendra Immawan a. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 02 seluas 3.985 m2 atas nama Hendra Immawan, yang terletak di Desa Talontam, Kec. Benai, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp. 262,000,000,- jaminan lelang Rp. 79,000,000,-. b. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 06 seluas 1.185 m2 atas nama Hendra Immawan, yang terletak di Desa Talontam, Kec. Benai, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp. 105,000,000,- jaminan lelang Rp. 32,000,000,-. 6. Nizar a. Sebidang tanah dengan SHM No. 05190 seluas 12.900 m2 atas nama Nizar, yang terletak di Desa/Kel. Kerumutan, Kec. Kerumutan, Kab. Pelalawan, Prov. Riau, dengan harga limit Rp. 127,000,000,- jaminan lelang Rp. 39,000,000,-. b. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 05189 seluas 865 m2 atas nama Nizar, yang terletak di Desa/Kel. Kerumutan, Kec. Kerumutan, Kab. Pelalawan, Prov. Riau, dengan harga limit Rp.217,000,000,- jaminan lelang Rp. 66,000,000,7. Yuhendri Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 28 seluas 510 m2 atas nama Asmarita, yang terletak di Desa Gunung, Kec. Gunung Toar, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.121,000,000,- jaminan lelang Rp. 37,000,000,8. Geneng Siswanto a. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 556 seluas 3.305 m2 atas nama G. Siswanto, yang terletak di Desa Logas, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.343,000,000,- jaminan lelang Rp. 103,000,000,b. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 557 seluas 1.155 m2 atas nama G. Siswanto, yang terletak di Desa Logas, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.196,000,000,- jaminan lelang Rp. 59,000,000,c. Sebidang tanah berikut bangunan diatasnya dengan SHM No. 558 seluas 690 m2 atas nama G. Siswanto, yang terletak di Desa Logas, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp.154,000,000,- jaminan lelang Rp. 47,000,000,d. Sebidang tanah dengan SHM No. 236 seluas 344 m2 atas nama G. Siswanto, yang terletak di Desa Logas, Kec. Singingi, Kab. Kuantan Singingi, Prop. Riau, dengan harga limit Rp. 35,000,000,- jaminan lelang Rp. 11,000,000,-. Yang dilaksanakan pada : Hari / tanggal : Kamis, 27 April 2017 Pukul : 10.00 WIB s.d 12.00 WIB Tempat Lelang : www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id KPKNL Pekanbaru, Jl. Jend. Sudirman No. 24 Pekanbaru Syarat dan ketentuan Lelang 1. Cara Penawaran. Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur" dan "Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 2. Pendaftaran. Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam dan mengunggah sofcopy KTP serta memasukkan data NPWP dan nomor rekening atas nama sendiri. 3. Uang jaminan. a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut : l Jumlah/nominal yang disetorkan harus sama dengan uang jaminan yangdisyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (bukan dicicil). l Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang tanggal 26 April 2017 (Pukul 23.59 WIB). b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat diliat pada menu status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. 4. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masingmasing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist serta memenuhi persyaratan. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan, dengan menggunakan token lelang yang dikirimkan ke alamat email masing-masing. 5. Pelunasan Lelang. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak pelaksanaan lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan di atas, pemenang lelang dikenakan sanksi tidak diperbolehkan mengikuti lelang selama 6 (enam) bulan di seluruh wilayah Indonesia dan uang jaminan akan disetorkan ke kas negara. 6. Informasi lebih lanjut calon peserta dapat menghubungi KPKNL Pekanbaru, alamat di Jl. Jend. Sudirman No. 24, Pekanbaru, Call Center DJKN di nomor (021) 500991 atau Panitia Lelang di RCC Floor Pekanbaru, Jl. Ahmad Yani No. 85, Lt. III, Pekanbaru Hub. 08111607259 (Sdr. Roma Uli Arta) dan 0811757293 (Sdr. Sumarno Silaen). Pekanbaru, 13 April 2017

KPKNL Pekanbaru q

REDAKTUR:

SISWANDI

M. Faisal Head of LNC

KPKNL Pekanbaru

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk q LAYOUT :


SK R

KAMIS 13 April 2017

HALUAN

3

NRIAU/INT

PEMAIN Juventus merayakan kemenangan atas Barcelona dengan skor 3-0 di Juventus Stadium, Rabu (12/4) dinihari.

KEPEDIHAN BLAUGRANA TURIN (HR)(HR)-Pertandingan leg pertama babak perempat final Liga Champions mempertemukan Juventus melawan Barcelona. Pertandingan ini dilangsungkan di Juventus Stadium, Rabu (12/ 4) dinihari WIB. Juventus berhasil memenangkan pertarungan taktik dalam laga ini. Tampil dengan skema 42-3-1 andalannya, Juve mampu menang 3-0 atas

Barca lewat brace Paulo Dybala dan gol Giorgio Chiellini. Juventus memulai pertandingan dengan agresif dan sudah melakukan

pressing di area pertahanan Barcelona. Juve pun sudah mencatatkan peluang pada menit ketiga melalui Gonzalo Higuain namun Ter Stegen masih bisa menangkap bola dengan mudah. Juventus bahkan mampu mencetak gol pada menit ketujuh melalui Paulo Dybala. Cuadrado melakukan penetrasi di sayap kanan dan mengirim umpan kepada Dybala yang ada di kotak penalti. Dybala membelakangi gawang dan melepas tembakan memutar badan yang

bersarang di pojok bawah gawang Ter Stegen. Dirilis dari bola.net, Blaugrana seperti tersentak dengan gol itu dan segera menata permainannya. Mereka mendominasi penguasaan bola namun kesulitan mengalirkannya ke area berbahaya Juventus. Barca mendapat peluang emas lewat kaki Iniesta pada menit ke-21, namun Buffon mampu melakukan penyelamatan gemilang. Satu menit kemudian, Juventus justru bisa menggandakan keunggulan

melalui Paulo Dybala lagi. Mendapatkan umpan Mario mandzukic yang menyisir sisi kiri, Dybala melepas tembakan keras yang kembali menjebol gawang Ter Stegen. Babak pertama pun diakhiri dengan keunggulan 2-0 tuan rumah. Pada babak kedua, Barcelona sempat berusaha melakukan agresi cepat dan Juve pun tak mau ketinggalan menyerang setiap memiliki kesempatan. Gonzalo Hi-

guain mendpaat peluang emas dan tinggal berhadapan dengan kiper lawan, namun tembakannya masih tepat ke arah Ter Stegen. Juve bisa menambah satu gol lagi lewat skema sepak pojok. Miralem Pjanic mengirim bola ke kotak penalti Barca dan Giorgio Chiellini memenangkan pertarungan udara melawan mascherano dan menanduk bola ke gawang. Bola sempat membentur gawang sebelum kemu-

dian bergulir masuk ke gawang Barca. Juventus sempat mencetak gol keempat pada menit ke-72, tetapi wasit menganulir gol itu karena ada indikasi offside. Dalam tayangan ulang, posisi para pemain Juventus sebenarnya onside. Sampai akhir laga, skor 3-0 tetap bertahan. Kedua tim masih akan bertemu lagi pada leg kedua yang akan dilangsungkan di Camp Nou pekan depan. (bln/ril)

Hasil yang Hebat

PAULO DYBALA

n REDAKTUR: AMRIL

.riaumandiri.co

Haluan Riau

haluan_riau

TURIN (HR)-Kemenangan Juventus 30 atas Barcelona di Juventus Stadium, Rabu (12/4) dinihari WIB menurut Paulo Dybala dikarenakan Barcelona meninggalkan banyak celah yang mampu dimanfaatkan dengan baik oleh Juventus di laga leg pertama perempat final Liga Champions. Dybala mencetak dua gol untuk membantu sang jawara Serie A menang 3-0 di laga yang berlangsung di Turin. Hasil ini sekaligus membuka lebar-lebar peluang tim asuhan Massimiliano Allegri untuk melangkah ke semifinal. Mantan pemain Palermo itu lantas mengatakan bahwa Juventus mampu meraih kemenangan meyakinkan atas tim Catalan, karena mereka mampu memanfaatkan semua peluang yang mereka punya dengan baik. "Barca meninggalkan banyak celah karena mereka sering keluar menyerang dan ketika kami berbalik menyerang mereka, kami tampil begitu tajam," tutur Dybala menurut TV3 yang disitat dari bola.net. "Itu adalah hasil yang positif, hasil yang hebat. Mereka tidak bisa mencetak gol dan itu amat bagus. Barca punya peluang, namun kami mampu bertahan dengan baik. Yang terpenting adalah bagaimana anda membantu tim, bukan siapa yang bermain di depan atau mencetak gol." "Di leg kedua nanti, kami harus bermain di level yang sama seperti yang kami tunjukkan sekarang. Kami harus terus menekan mereka, karena kami punya kans besar untuk lolos." (bln/ril)

LANGGANAN HUBUNGI : 0823 808080 35 / IKLAN :0853 3081 2579

n LAYOUT:


4

Gagasan

ISSN

KAMIS 13 April 2017

TAJUK

HALUAN MEDIA GROUP

DITERBITKAN SEJAK : 1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)

PEMIMPIN UMUM

H Basrizal Koto WAKIL PEMIMPIN UMUM

Zico Mardian Utama WAKIL PEMIMPIN UMUM

Sofialdi DIREKTUR PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN

Kehadiran Saldi, Momentum Mengangkat Integritas MK PELANTIKAN Saldi Isra sebagai hakim konstitusi yang baru menggantikan Patrialis Akbar memberikan harapan baru bagi pemulihan citra, integritas, dan kredibilitas Mahkamah Konstitusi (MK). Paling tidak itulah yang kita inginkan setelah sebelumnya lembaga tersebut tercoreng dan bahkan terpuruk karena dua kasus korupsi dan suap yang menimpa Akil Mochtar dan Patrialis Akbar. Bahkan mereka terkena Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK sehingga sangat telak dan dramatis. Kelahiran MK sebagai salah satu buah reformasi sangatlah vital dan strategis karena diharapkan dapat mengawal penegakan konstitusi dalam praktik hukum dan bernegara di Indonesia. Lembaga itu benar-benar dihormati dan mempunyai integritas tinggi pada saat dipimpin Prof

Jimly Asshiddiqie dan Prof Mahfud MD. Sayang kemudian, MK seperti akan runtuh karena kasus Akil Mochtar. Tidak diduga tiga tahun kemudian terulang kembali lewat apa yang dilakukan Patrialis Akbar. Jujur, tidak mudah mengembalikan kepercayaan publik setelah kasus kedua terjadi. Benarkah kasus itu sudah diusut sampai tuntas dan tidak ada hakim lain yang terlibat? Lalu apa daya seorang Saldi Isra kalau ternyata mafia peradilan sudah ada di sana. Beberapa waktu lalu juga ramai dibicarakan tentang kasus pencurian berkas perkara pilkada yang akan disidangkan. Benarbenar memalukan hal seperti itu bisa terjadi di sebuah lembaga yang menjadi benteng terakhir penegakan konstitusi. Terus terang kita mulai was-was ketika

MK mulai ditugasi menangani sengketa pilkada yang pasti dipenuhi oleh konflik kepentingan yang luar biasa. Dan semua mafhum kontestasi politik di Indonesia apalagi pilkada sangat diwarnai aroma politik uang. Dalam situasi seperti itu pastilah godaan hakim konstitusi sangat besar. Keputusan yang terkait dengan hasil pilkada sangatlah rawan untuk tidak dikatakan mudah dipengaruhi oleh suap. Hal itu sudah terbukti dari dua kasus yang akhirnya terungkap. Maka sangatlah arif pernyataan Saldi Isra bahwa pada akhirnya semua tergantung pada komitmen hakim konstitusi. Jabatan ketua, wakil, dan anggota adalah sama dan sederajat dalam menangani perkara. Ketika Akil Mochtar akhirnya terbongkar dengan praktik jual beli keputusan

kita disadarkan bahwa ternyata praktik itu bisa berjalan mulus tanpa diketahui oleh ketua MK. Paling tidak itulah yang bisa disimpulkan dari proses persidangan Akil Mochtar. Jadi penilaian atas integritas bisa bersifat individual. Bagaimanapun kita berharap kehadiran Guru Besar Universitas Andalas sebagai hakim konstitusi yang baru menjadi momentum untuk kembali mengangkat pamor dan integritas MK. Kasus Patrialis Akbar haruslah yang terakhir. Sulit membayangkan apa jadinya MK kalau masih akan terjebak pada praktik suap yang benar-benar memalukan itu. Hanya ada beberapa hakim konstitusi dan mereka seharusnya adalah sosok �dewa�dalam hukum ketatanegaraan serta berpikir dan bertindak sebagai negarawan. ***

Gatot Bibit Bibiono PEMIMPIN REDAKSI / PENANGGUNGJAWAB

Mohammad Moralis PEMIMPIN PERUSAHAAN

Muhardi Yance Wakil Pemimpin Perusahaan Irman Sasrianto Redaktur Pelaksana Siswandi Syofyan Redaktur Pelaksana Elpi Alkhairi Manajer Redaksi Amril Manajer Edisi Minggu Edhar Darlis Koordinator Liputan Dara Fitria Manajer Pracetak/Grafis Zul Pramana S Direktur Haluan Media Group: H. Desfandri Majid. Dewan Redaksi: H. Dheni Kurnia (Ketua), H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, H. Hendri Mulya, Gatot Bibit Bibiono, Mohammad Moralis. Ombudsman: H Hendri Mulya, SH, Alhendri Tanjung, SH, MH. Redaktur: Erma Sri Melyati, Imelda Vinolia, Rudi Effendi. Sekretaris Redaksi: Andri S Staf Redaksi: Jhoni Hasben, Nurmadi, Renny Rahayu, Dodi Ferdian, Suherman, Hendra Saputra. Fotografer: Andika. Manager TI & Web: Budhy Prasetyo. Staf IT/Website/Litbang: Ivan Ihromi. Layout: Muharmi (Koordinator), Wiwin Hariadi, Jumailis, Zel Afriadi, Doni Jas. Desain Iklan: Alwin Hasan Perwakilan Daerah: Inhil: Ramli Agus (Plt Kepala), Ramadana. Kuansing: Hendra Wandi (Plt Kepala), Pedrianto. Inhu: Eka Buana Putra (Kepala). Kampar: Ari Amrizal (Plt Kepala), Herman Jhoni. Rokan Hulu: Agustian (Kepala), Yusrizal. Rokan Hilir: Jhoni Saputra (Plt Kepala), Bengkalis: Usman Malik (Kepala). Siak: Effendi (Plt Kepala), Abdus Salam. Perawang: Sugianto Pelalawan: Supendi. Meranti: Tengku Harzuin. Dumai: Parno Sali Jaringan HMG Jakarta: H. Desfandri Majid (Direktur), Surya Irawan, Sumatera Barat: Ismet Fanani. Kepulauan Riau: Andi. Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa (Kuala Lumpur, Malaysia). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282.

REDAKSI menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi. WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS

Manajer Iklan: Jefri Zein. Manajer Sirkulasi: Efridel, Koordinator Sirkulasi Kota: Safari Staf Sirkulasi: Arman. Manager HRD/Umum Agus Salim Siregar. Kabag HRD: Andri Surya Ningsih. Account Executive: Alimudin, Nursadik. Manajer Keuangan: Yandes Maksus. Kabag Keuangan: Netu Okta Fera. Penagihan: Hendrik, Agus Salim Harahap. Iklan & Sirkulasi: Hp 081276770033, 0813 65574027. Kantor Haluan Media Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. Telp. (021) 3161472-3161056. Faks. (021) 3153878 dan 3915790. Penerbit: PT IKMR - Terdaftar sebagai anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS) dengan No. 308/2002/06/A/2002. Direktur Percetakan: H. Dheni Kurnia. Manajer Percetakan: Irman Sasrianto. Staf Percetakan: Ramalius (Koordinator), Rudi, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Wido, Hendra Saputro. Dicetak oleh PT IKMR. Alamat Percetakan: Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7 Pekanbaru, Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan. TARIF IKLAN Full Colour Black White Halaman Satu Advertorial Pengumuman Iklan Kreatif

Rp.40.000,-/mmk Rp.25.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk Rp.50.000,-/mmk Rp.20.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk

Bundling halaman satu Rp.80.000,-/mmk Bundling halaman dalam BW Rp.40.000,-/mmk Bundling halaman dalam FC Rp.60.000,-/mmk q

REDAKTUR:

IMELDA

VINOLIA

Kebhinekaan dan Toleransi Beragama: Dua Jimat Andalan Indonesia MENURUT Dr. Dyah Adriantini Sintha Dewi, SH, M.Hum, dipergunakannya semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang berasal dari tulisan Mpu Tantular dalam Kitab Sutasoma pada masa kerajaan Majapahit telah menunjukkan adanya penerimaan dari bangsa Indonesia. Hal ini mengingat bahwa, sekalipun bangsa. Indonesia terdiri dari berbagai suku bangsa, adat istiadat, agama, bahasa daerah, namun penggunaan istilah yang berasal dari ajaran Budha dan Hindu, mendapat kesepakatan untuk dipergunakan tanpa menimbulkan gejolak pertentangan diantara pemeluk agama yang lainnya. Budaya bangsa Indonesia yang menganggap bahwa negara sebagai sebuah keluarga besar, telah mampu menguatkan keberlakuan semboyan Bhinneka Tunggal Ika hingga saat ini. "Adanya upaya untuk melemahkan kebhinnekaan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia, merupakan hal yang harus disikapi secara serius penanganannya,"ujar Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Magelang, Jawa Tengah ini. Bukanlah hal yang mudah untuk mengatur dan menata sebuah negara dengan wilayah yang sangt luas, jumlah penduduk yang sangat besar dengan beraneka adat istiadat, bahasa daerah, budaya, agama dan karakter yang beragam. Keberagaman sangat mungkin merupakan pemicu perpecahan. Untuk itu, maka sangatlah hebat dan harus kita apresiasi adanya pemikiran dari para founding fathers yang menyitir kalimat bangunan Mpu Tantular, "Bhinneka Tunggal Ika" sebagai semboyan dasar negara Indonesia. Bhinneka Tunggal Ika dalam konteks Indonesia adalah rumah yang terdiri dari 17.504 pulau, 1.360 suku bangsa, 726 bahasa daerah, di samping adanya keragaman agama dan kepercayaan yang diakui oleh negara. Konsep Negara Hukum Pancasila Konsep negara hukum berkembang sesuai dengan karakter dari sebuah bangsa. Lahirnya konsep rechtstaat di Eropah berasal dari suatu perjuangan menentang absolutisme sehingga sifatnya revolusioner, sementara konsep The Rule of Law berkembang secara evolusioner. Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila, sangatlah tepat dipakai sebagai dasar pembangungan konsep negara hukum bagi bangsa Indonesia, mengingat bahwa nilai-nilai Pancasila adalah digali dari diri bangsa Indonesia sendiri, sehingga mencerminkan jati diri bangsa Indo-

OLEH : ANANDA RASTI *)

nesia. Jati diri inilah yang membedakan bangsa Indonesia dengan bangsa lain. Bhinneka Tunggal Ika sebagai paradigma dalam penegakan konsep negara hukum Pancasila, maka Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan sebuah negara hukum Indonesia, bahwa "Negara Indonesia adalah negara hukum". Secara umum, bahwa konsep negara hukum mengatur pelaksanaan kekuasaan pemerintahan yang mendasarkan pada hukum. Dalam menjalankan konsep negara hukum Pancasila, yang berangkat dari sikap asli bangsa Indonesia, bahwa perlu adanya paradigma yang tepat sebagai pedomannya. Dalam rangka untuk menegakkan konsep negara yang berketuhanan sebagai realisasi dari kebhinnekaan dengan berdasarkan pada sikap toleransi, kekeluargaan dan gotong royong sebagai pencerminan dalam nilai-nilai Pancasila, maka dalam aktivitas ketatanegaraan di Indonesia perlu penguatan terhadap sistem hukum yang berlaku dalam aktivitas ketatanegaraan di Indonesia, yang meliputi 3 (tiga) unsur, yaitu substansi, struktur dan budaya hukum. Berkait dengan substansi, bahwa adanya ketentuan dalam Pasal 29 Undang-Undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 harus benarbenar difahami dan dihayati oleh seluruh bangsa Indonesia. Sementara berkait dengan struktur, bahwa penyelenggara negara memiliki kewajiban untuk mengawal sekaligus mengawasi pelaksanaan dari Pasal 29 UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 supaya terjaga adanya toleransi dan keharmonisan dalam melaksanakan ketentuan agama bagi

masing-masing penganutnya. Unsur budaya hukum menjadi dominan, mengingat kunci utama adalah dalam sikap dan perilaku masyarakat. Bahwa bangsa Indonesia terbentuk diawali dari keanekaragaman adalah merupakan hal yang tidak dapat diingkari, sehingga budaya hukum masyarakat untuk selalu menghormati perbedaan yang ada menjadi tuntutan dalam menegakkan konsep negara hukum Pancasila. Jajaran Pengurus Besar Nahdlatul Ulama mengambil sikap terang perihal gerakan HTI dan FPI. Mereka mengimbau warga NU untuk tidak menyetujui bahkan terlibat dalam aksi-aksi gerakan keduanya. Karena, semangat dua organisasi yang disebut terakhir berada di luar nilai-nilai dakwah ahlussunnah wal jamaah. Menurut Katib Aam PBNU KH Malik Madani, warga NU tidak boleh terpengaruh oleh HTI dan FPI serta warga NU di daerah untuk menjaga aqidah warga NU setempat dari segala ajaran sempalan di dalam Islam. "Kalau gerakan HTI bertolak belakang dengan kesepakatan Pancasila sebagai asas tunggal negara, aksi-aksi yang dilancarkan FPI tidak mengacu pada semangat dakwah aswaja. Praktik amar makruf dan nahi munkar model FPI, tidak terdapat acuannya di dalam kitab-kitab ulama mazhab", tandas Kiai Malik (http://www.nu.or.id/post/read/ 51730/nu-tolak-tegas-gerakan-htidan-fpi) Sebelumnya, FPI menghadapi penolakkan dari berbagai elemen masyarakat di beberapa daerah. Hal ini terjadi lantaran mereka menilai FPI sering melakukan aksi kekerasaan. Berdasarkan catatan Tempo, berikut

ini adalah aksi penolakan masyarakat terhadap kehadiran FPI di sejumlah daerah. FPI ditolak Suku Dayak Kalimantan Tengah. Sejumlah organisasi massa dan warga suku Dayak menentang rencana pendirian FPI di Provinsi Kalimantan Tengah. Mereka menilai FPI adalah organisasi massa yang identik dengan kekerasan, sehingga tidak sesuai dengan budaya suku Dayak, yaitu Huma Betang, yang mempunyai makna kebersamaan dalam keragaman. Ketua Gerakan Pemuda Dayak Kalteng, Yansen Binti, mengatakan filosofi Huma Betang menjunjung tinggi perdamaian serta toleransi antar-umat beragama. "Sementara FPI kerap menggunakan kekerasan untuk mencapai tujuannya," kata Yansen, Sabtu, 11 Februari 2012. Penolakan Pesilat Muslim di Kediri. Ketua Gerakan Aksi Silat Muslim Indonesia (GASMI), Zainal Abidin, menolak keras keberadaan FPI di Kediri, Jawa Timur. Organisasi pesilat ini bahkan telah menggagalkan rencana pembentukan FPI di Kediri. Gus Bidin -panggilan Zainal Abidin-meminta anggota FPI mengurungkan niat melanjutkan organisasi itu, jika tidak ingin berhadapan dengan para pesilat Muslim. Sebab, dia menilai FPI telah menjadi momok bagi perjuangan Islam. Alih-alih melakukan dakwah, perilaku mereka justru mengumbar kekerasan. "Apalagi kemana-mana membawa atribut dan simbol Islam," kata Gus Bidin, Selasa, 14 Februari 2012. Ditentang Mahasiswa Kupang. Saat memperingati Hari Sumpah Pemuda, 28 Oktober 2013, puluhan mahasiswa di Kupang, Nusa Tenggara Ti-

mur, melakukan aksi menolak keberadaan FPI dan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI). Menurut mereka kehadiran dua ormas Islam itu bertentangan dengan asas Bhineka Tunggal Ika. Koordinator aksi, Ilo mengatakan aksi ini merupakan bentuk keprihatinan pemuda terhadap kehidupan bangsa yang semakin diintervensi oleh ormas garis keras yang telah keluar dari nilai-nilai ke-bhinekaan. "Kami minta pemerintah segera bubarkan FPI dan HTI," katanya. Dihadang Warga Wonosobo. Sejumlah warga Wonosobo, Jawa Tengah, sempat mengadang Ketua FPI Jawa Tengah, Syihabudin, seusai berceramah pada pengajian di Desa Bowongso, Kalikajar. Mereka tersinggung dengan isi ceramah Syihabudin yang tak suka dengan aktivitas Banser organisasi sayap Nahdlatul Ulamayang menjaga gereja kala ada kegiatan keagaman. Terancam Sweeping di Tulungagung. Aliansi Masyarakat Tulungagung Cinta Damai menolak rencana FPI mendeklarasikan diri di Tulungagung, Jawa Timur. "Kami tidak ingin Tulungagung dikotori oleh orang-orang yang menghalalkan kekerasan," kata Maliki Nusantara, juru bicara aliansi, Senin, 27 Oktober 2014. Maliki menyatakan akan melakukan sweeping terhadap anggota FPI, jika berani berbuat onar. Bahkan mereka juga siap melakukan perang fisik, jika dibutuhkan. Sebab, sepak terjang FPI selama ini dinilai buruk dan merusak citra umat Islam. Dituntut Bubar oleh Warga Pontianak. Ribuan orang berkumpul di Rumah Betang, Jalan Sutoyo, Pontianak, pada Kamis, 15 Maret 2012. Mereka menuntut agar FPI Kalimantan Barat dibubarkan. Mereka datang dari daerah-daerah yang berbatasan langsung dengan Kota Pontianak, antara lain Sei Ambawang dan Mandor. Konflik ini terpicu isu bentrokan, buntut dari ribut-ribut penurunan spanduk penolakan FPI di Kalimantan Barat. Belajar dan menyimak dari faktafakta diatas, termasuk perkembangan bigotry yang semakin akut terjadi akhirakhir ini, maka tidak salah jika masyarakat menuntut pemerintah bersifat tegas terhadap organisasi radikal, tidak hanya yang bernuansa Islam namun juga bernuansa agama lainnya, karena sejatinya organisasi radikal dan intoleran merusak ajaran agama apapun yang suci sifatnya.

*) Penulis adalah pemerhati masalah Polkam di Lembaga Analisa Politik dan Demokrasi (LAPD) Jakarta.

Mencari Keselarasan Taksi Online dan Konvensional TRANSPORTASI umum (angkutan kota/angkot) yang memiliki rute tertentu, belum mampu memenuhi kebutuhan pengguna jasa transportasi, karena dinilai kurang efisien. "Kalau kami ingin ke kantor, harus dua kali naik angkot lalu naik becak dengan total biaya Rp25 ribu. Padahal kalau naik taksi daring (online) hanya Rp18 ribu dan langsung sampai tujuan," kata salah seorang pengguna jasa transportasi, Nur Wahidah. Pengakuan tersebut menjadi salah satu faktor sehingga pengguna jasa transportasi, belakangan ini memiliki kecenderungan menggunakan taksi daring daripada sarana transportasi umum yang memiliki keterbatasan dari segi keterjangkauan seluruh jalan. Termasuk dari segi kecepatan membawa penumpang ke tujuan, taksi daring lebih unggul dibanding angkot yang biasanya "ngetem" lama untuk menunggu angkot penuh penumpang. Sementara jika menggunakan taksi konvensional dengan sistem argo, bagi pengguna jasa kelas ekonomi menengah ke bawah, tentu dirasakan masih cukup berat. Selain dikenakan biaya buka pintu, tarifnya akan tergantung pada waktu tempuh dan jaraknya. Berbeda dengan taksi daring, yang hanya menetapkan harga berdasarkan jarak ke lokasi tujuan dan harga akan tetap meskipun taksi harus mengambil rute lain atau waktu tempuhnya lama, karena misalnya ada kemacetan. Semua fenomena itu, tidak dapat

OLEH SUARIANI MAPPONG dipungkiri di lapangan. Hanya saja, layanan jasa transportasi yang sudah mengikuti perkembangan zaman dan kecanggihan teknologi tersebut harus berhadapan dengan layanan jasa angkot konvensional. Menurut salah seorang yang berkecimpung dalam jasa taksi daring, Arsyad kehadiran taksi daring seperti Grab dan Gojek ini, justeru membuka lapangan kerja baru. Dia mengatakan, tak ada maksud untuk mematikan angkot dan taksi konvensional, tetapi hanya berinovasi dalam melayani konsumen, sekaligus memberikan alternatif layanan bagi masyarakat. Pernyataan itu kemudian mendapat tanggapan dari Ketua Organda Kota Makassar, H Zainal Abidin. "Semenjak ada taksi daring beroperasi di Makassar dan sekitarnya, para sopir mengeluhkan kurang mendapat penumpang. Itu artinya setoran kurang dan kemudian berdampak pada penghasilan keluarga sopir," ucapnya. Berdasarkan data Organda Kota Makassar diketahui, jumlah angkot mencapai 4.113 unit yang melayani 14 trayek. Sementara berdasarkan kajian Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI), idealnya hanya 2.700 unit angkot. Berkaitan dengan kondisi itu, Zainal meminta pihak pemerintah agar membuat kebijakan yang dapat mengakomodasi kepentingan semua pihak. "Ini menyangkut asap dapur para

sopir apakah masih bisa mengepul atau tidak, karena adanya taksi daring ini sangat berpengaruh pada pendapatan sopir," ujarnya. Sementara itu, pengamat transportasi dari Universitas Hasanuddin Makassar Dr Lambang Basri mengatakan, ketidakseimbangan ratio konsumen dengan layanan jasa transportasi itu, selain memicu kemacetan dan kesemerawutan lalu lintas. Intensifkan Pengawasan Guna mencari solusi ditengah polemik keberadaan taksi daring ini di Makassar dan sekitarnya, Dishub Sulsel siap mengitensifkan pengawasan taksi daring di lapangan. "Kami mulai mengintensifkan pengawasan terhadap kegiatan angkutan taksi daring per 1 April 2017," ujar Kadis Perhubungan Sulsel Ilyas Iskandar. Menurut dia, pihaknya akan melakukan penindakan apabila temukan beroperasi tanpa memenuhi sebelas poin ketentuan sesuai Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 32 Tahun 2016. Berkaitan dengan hal itu, maka pihak Dishub Sulsel siap bekerja sama dengan pihak kepolisian untuk melakukan operasi penertiban secara besarbesaran, kendatipun pihak Kementerian Perhubungan masih memberikan waktu toleransi hingga tiga bulan ke depan. Karena itu, dia mengimbau pengemudi taksi daring yang belum memenuhi 11 poin ketentuan tersebut, agar

nan jasa transportasi, baik konvensional maupun yang daring. Langkah itu pula diharapkan ke depan dapat menyelaraskan layanan taksi daring dan konvensional. (sumber : antara.co.id)

menghentikan sementara kegiatan operasi angkutannya. "Misalnya, yang STNK-nya belum berbadan hukum, tentu kita POKOK PIKIRAN akan tindaki. Dengan harapan ada efek jera, sehingga mereka mengurus kelengkapannya," ucapnya, meneS A M P A I gaskan. saat ini jumlah Adapun tindak lanjut dari usaha penukaran upaya penertiban ini, lanjut uang asing yang dia, nantinya akan ada stiker berizin yaitu sebakhusus yang menandai kennyak 20 izin usaha daraan taksi daring tersebut. dan belum bertam"Yang jelas, kami masih bah, padahal BI sumenunggu petunjuk dari dah berkali-kali Kementerian Perhubungan, Siti Astiyah mengingatkan dan Kepala BI Riau apakah kita yang cetak stiker bahkan sudah melaini, kita pasangi label Dishub, kukan sosialisasi perizinan sejak Februari atau dikirim langsung dari lalu. kementerian itu," imbuhnya. Terkait dengan habisnya batas waktu Label itu kemudian akan pengajuan izin yang hanya sampai 7 April dipasangi "chip" yang me2017, Siti meminta masyarakat harus aktif mungkinkan Dishub mengmelaporkan KUPVA BB atau money akses lokasi angkutan tersechanger yang beroperasi tanpa izin. but. "Masyarakat biasanya kalo tidak rugi "Jadi kita tahu ke mana akan diam saja, tapi saat ada kerugian pergerakan taksi online, dan baru melapor. Karena itu sekarang kami tentunya kita akan batasi minta aktif melaporkan KUPVA BB yang wilayah yang selama ini belum punya izin.*** operasionalnya taksi konvensional, supaya tidak saling POJOK HALUAN bersinggungan langsung," +Banyak Perda di Pekanbaru Tak Jalan. tandas Ilyas. - Pak Cik Buat kantung Pak Sik!! Setidaknya kebijakan yang diambil oleh pemerintah +Rekomendasikan Kebijakan Berkualitas, setempat saat ini, dinilai akan Balitbang Kedepankan Hasil Penelitian dan memberikan "win-win sollu- Kajian. tion" bagi para pemberi laya- - Hasilnye yang penting bukan tuk Pak Cik!!

Batas Waktu

q LAYOUT :

A WIN


Hukrim

KAMIS 13 April 2017

5

PSK DI BAWAH UMUR DI LOKALISASI MAREDAN

Tarif Rp250 Ribu Sekali Ngamar PEKANBARU (HR)-Tersangka mucikari yang mempekerjakan anak di bawah umur di area lokalisasi Maredan Pekanbaru, menjajakan korban ML (16) dengan 'banderol' Rp250 ribu. Tersangka Yuliani alis Dedek (40) yang merupakan warga Tenayan Raya punya cara agar para pekerjanya 'laku' dijajakan. PENGUMUMAN KEDUA LELANG INTERNET HAK TANGGUNGAN Berdasarkan pasal 6 UUHT No.4 tahun 1996 PT. Bank Commonwealth Jakarta akan Melaksanakan Lelang HakTanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru, Melalui jasa pra Lelang PT. Balai Lelang Star Terhadap asset - asset jaminan Debitur sebagai berikut : 1. ONGKY WIJAYA. Sebidang tanah seluas 250m2 berikut bangunan sesuai dengan SHM No.1331, a/n Ongky Wijaya. Terletak di Jl. Perkasa Perum Graha Hang Tuah Permai Blok F. No.5 Kel. Rejosari, Kec.Tenayan Raya, Pekanbaru. Harga Limit Rp. 294.000.000,- (Jaminan Rp. 140.000.000,). 2. THIAM HOCK, Sebidang tanah seluas 150m2 berikut bangunan sesuai SHM No. 118, a/n Jenny. Terletak di Jl. Tuanku Tambusai No. 124C Kel. Kampung Melayu, Kec. Sukajadi, Pekanbaru. Harga limit Rp.1.902.000.000,-(Jaminan Rp. 900.000.000,-). 3. MACHAEL ONG,Sebidang tanah seluas 186m2 berikut bangunan sesuai SHM No. 1571, a/n Al-Tina. Terletak di Jl. Imam Munandar No.314 Kel. Tangkerang Selatan, Kec. Bukit Raya, Pekanbaru. Harga limit Rp. 1.213.000.000,- (Jaminan Rp. 600.000.000,-) 4. MACHAEL ONG, Sebidang tanah seluas 158m2 dan 157m2 berikut bangunan sesuai SHM No. 6955 dan 6956, a/n Machael Ong, terletak di Jl. Guru Ruko Kav. No. 3 dan Ruko Kav. No. 4 Kel. Labuh Baru Barat, Kec. Payung Sekaki, Pekanbaru. Harga limit Rp.1.128.000.000,- (Jaminan Rp.500.000.000,-). Lelang akan dilaksanakanpada : Jum'at/ 28 April 2017, Pukul: 11.00 WIB s.d 14.00 WIB, Tempat: https://www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id, Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Jl. Jenderal Sudirman No. 24 Pekanbaru Deskripsi Persyaratan Lelang : 1. Syarat & Ketentuan serta tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada alamat www.Lelangdjkn.Kemenkeu.go.id. 2. Calon peserta lelang harus mendaftarkan diri & mengaktifkan akun pada alamat domain www.Lelangdjkn.Kemenkeu.go.id dengan mengunggah soft copy KTP serta memasukkan data NPWP & Nomor Rekening atas nama sendiri. 3. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut : a)Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor VirtualAccount (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menu status Lelang di alamat Domain masing-masing peserta Lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran diridan data Identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. b)Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambat-lambatnya 1 (Satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. c)Jumlah/Nominal yang disetorkan harus sesuai dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (Bukan dicicil). 4. Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet (Open Bidding) dengan aplikasi Lelang internet (ALI) yang diakses pada alamat domain : https:// www.Lelangdjkn.Kemenkeu.go.id/. 5. Peserta lelang wajib melihat, mengetahui, dan menyetujui aspek legal dari obyek lelang sesuai dengan kondisi apa adanya (as is). 6. Pemenang lelang diwajibkan membayar pelunasan harga lelang dalam waktu 5 (Lima) hari kerja setelah ditunjuk sebagai pemenang lelang. 7. Obyek yang akan dilelang dapat ditunda/dibatalkan sebelum pelaksanaan lelang apabila ada penyelesaian debitur atau dalam rangka penundaan sesuai ketentuan. 8. Penjelasan lelang & informasi lainnya dapat hubungi PT. Balai Lelang Star 0813-6559-6956 dan KPKNLPekanbaru Telp. 0761-8415010. Pekanbaru 13 April 2017 ttd PT. Commonwealth Bank

KPKNL Pekanbaru

DIBUTUHKAN SEGERA Kami sedang membutuhkan beberapa tenaga kerja muda kreatif untuk ditempatkan sebagai : 1. Wartawan di Kota Pekanbaru, Pelalawan dan Duri 2. Wartawan riaumandiri.co untuk semua daerah di Riau Dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun. 2. Jujur, ramah, loyal, aktif, dinamis, kreatif dan disiplin. 3. Pendidikan minimal S1 semua jurusan. 4. Mampu berkomunikasi dengan baik dan kerjasama tim. 5. Mempunyai kendaraan sendiri 6. Lebih diutamakan yang berpengalaman. Kirimkan atau antar lamaran Anda ke : GEDUNG RIAU PERS Jl. Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282 Riau Atau email ke: haluanriaupress@gmail.com Paling lambat seminggu setelah iklan ini terbit. Cantumkan nama posisi yang dilamar di sudut kiri atas amplop lamaran. Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil.

q

REDAKTUR:

DARA

FITRIA

Korban dipaksa untuk memakai baju seksi yang minim guna menarik perhatian setiap laki-laki yang berkunjung ke lokalisasi. Korban juga dipaksa meminum pil KB untuk antisipasi tidak hamil usai 'ngamar' dengan pria yang 'membelinya'. "Jika korban menolak, dimarahi tersangka. Sementara uang hasil yang diterima korban Rp250 ribu sekali berhubungan, itu diambil semua oleh tersangka. Untuk korban tidak dapat dengan alasan masih punya hutang banyak kepada tersangka," ujar Kapolsek Tenayan Raya, Kompol Indra Rusdi kepada halloriau.com, Rabu (12/4). Dijelaskan Indra, dari keterangan korban, tersangka diduga sengaja mencari korbannya dari luar Kota Pekanbaru yang bisa diiming-imingi kerja sebagai pelayan restoran di Riau dengan gaji di atas Rp 2 juta perbulan. Karena ter giur, korban langsung berangkat bersama rekannya. "Sempai di Pekanbaru, korban langsung dibawa ke lokalisasi Maredan di cafe Arimbi milik tersangka. Dijadikan Pekerja Sek Komersil (PSK) untuk melayani pelanggan laki-laki," kata Indra. Selama bekerja sebagai PSK, korban mengaku

sudah dua kali melakukan hubungan intim dengan laki-laki hidung belang. Selain itu juga korban dilarang untuk komunikasi dengan keluarganya yang berada di Pandeglang, Provinsi Banten. "Saya juga mengimbau kepada warga Pekanbaru khususnya untuk orang tua yang memiliki anak, jangan pernah percaya kepada siapapun yang belum dikenal memberikan pekerjaan dengan iming-iming gaji besar," imbuh Indra. Atas perbuatannya, ter sangka dikenakan dengan Pasal 2 UU No 21 tahun 2007 tentang perdagangan anak atau Pasal 88 UU No 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak dengan ancaman 15 tahun penjara. "Saat ini tersangka ki-

HALUAN

RIAU/INT

TERSANGKA penjual ABG diapit dua Polisi Wanita dan Kapolsek Tenayan Raya, dalam ekspos kepada media, Rabu (12/4). ta dititipkan ke Rumah Tahanan (Rutan) wanita Pekanbaru. Kasusnya ma-

sih dalam penyelidikan lebih lanjut dan akan mengusut jaringan perda-

gangan anak di bawah umur," pungkas Indra. (hrc/ril)

KASUS PENYELEWENGAN PAJAK DI DISPENDA RIAU

Polisi Tunggu Audit Kerugian Negara PEKANBARU (HR)-Sub Direktorat III Reserse Kriminal Khusus Polda Riau masih melanjutkan penyidikan terkait dugaan penyelewengan ratusan Surat Ketetapan Pajak Daerah (SKPD) di Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Riau. Meski berjalan cukup lama, Kepolisian meya-

kinkan kalau kasus ini masih berlanjut. Saat ini Subdit III Ditreskrimsus Polda Riau sedang berkoordinasi untuk melakukan penghitungan kerugian negara dalam dugaan Korupsi tersebut. Direktur Reskrimsus Kombes Johny Eddizon Isir melalui Kasubdit III AKBP Deni Oktavian, Rabu (12/4) mengatakan, koordinasi tersebut untuk menentukan besaran kerugian negara atas dugaan penyelewengan ratusan pajak SKPD. "Kita lakukan koordinasi, sejauh ini komunikasi kita aktif dengan BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan). Ini memang cukup lama untuk mengetahui besaran kerugian

negara, karena keseluruhan objek yang dilakukan penyidikan," terangnya. Di luar itu tidak ada masalah lain, begitu diyakinkan AKBP Deni Oktavian saat berbincang dengan GoRiau.com (GoNews Grup), Rabu (12/4). Pihaknya sejauh ini sudah menetapkan dua orang sebagai tersangka dalam dugaan korupsi ini. "Sudah dua orang berinisial D dan J, mereka merupakan operator yang mengetahui sistem program data. Mungkin nanti dapat berkembang (tersangka, red). Untuk aliran dana (ke mana saja) masih kita dalami," pertegas Kasubdit III ini. "Setelah tahu berapa hasil kerugian negara baru bisa ketahap selanjutnya.

Bisa saja ada tersangka bertambah, dan ini secepatnya harus tuntas, cuma karena ada dua institusi, kita tentu harus koordinasi," pungkasnya. Terciumnya kasus tersebut berawal lantaran dari laporan adanya keganjilan SKPD milik kendaraan wajib pajak, di mana salah satunya tidak ada paraf dalam kolom korektor di halaman SKPD (lembaran belakang STNK kendaraan, red). Mestinya kolom itu diisi oleh pihak pengkorektor, sebagai bukti syarat sudah dipenuhinya syarat di lembaran kedua tersebut. Namun faktanya malah kosong. Menurut kepolisian, ada sekitar 400 lembar SKPD kendaraan yang mengalami hal itu. (grc/ril)

DIBUTUHKAN SEGERA Kami perusahaan bergerak di bidang percetakan security (Security Printing) terbesar di Sumatera, membutuhkan beberapa tenaga kerja untuk ditempatkan sebagai : 1. STAFF ACOUNTING 2. KASIR 3. STAFF ADMINISTRASI 4. PEMASARAN Dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun (1,2,3,4) 2. Jujur, ramah, loyal, aktif, dinamis, kreatif dan disiplin (1,2,3,4) 3. Minimal lulusan SMA/SMK, DIII, S1 semua jurusan (1,2,3,4) 4. Menguasai komputer, minimal Microsoft Office, Microsoft Excel) (1,2,3,4) 5. Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerjasama dengan seluruh tim (1,2,3,4) 6. Mempunyai kendaraan sendiri (1,2,3,4) 7. Lebih diutamakan yang berpengalaman di bidangnya (1,2,3), khusus pemasaran (4) lebih diutamakan menguasai produk percetakan Kirimkan atau antar lamaran Anda ke : PT. CERYA RIAU MANDIRI PRINTING Jl. Tuanku Tambusai No. 7 (Gedung Haluan Riau) Pekanbaru 28282 Riau Up. HRD Telp. 0761-571650 Atau melalui email ke: fial_crmp@yahoo.co.id

q

LAYOUT:


Bengkalis

6

KAMIS 13 April 2017

AntisipasiKarhutla,DamkarSiaga n LAPORAN: USMAN MALIK

Liputan Bengkalis

BENGKALIS (HR)(HR)-Menghadapi musim kemarau tahun ini yang diprediksi bakal panjang oleh BMKG, Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Bengkalis bersiaga penuh. Tidak hanya mempersiapkan segala peralatan, regu pemadam juga standby 24 jam, termasuk Unit Pelayanan Tekhnis (UPT) di kecamatan. Kepala Damkar Bengkalis Zulfan Heri dihubungi Rabu (12/4) mengatakan, langkah yang diambil oleh Damkar terkait prediksi musim kering dan karhutla beberapa bulan

ke depan adalah dengan memantapkan kesiapsiagaan diseluruh UPT serta meningkatkan pemantauan kebakaran di lapangan. "Seluruh personil dari kabupaten sampai keca-

matan melalui UPT saat ini dalam kondisi siap siaga mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan. Begitupun tim yang ada di sejumlah kecamatan, setiap saat siap selalu berkoordinasi guna memudahkan dalam penanganan kebakaran,” ujar Zulfan Heri. Dijelaskan, sejauh ini belum ada kebakaran hutan dan lahan yang terjadi, namun bukan berarti Damkar tidak siaga. Apalagi kalau karhutla terjadi di kawasan dekat pemukiman, dan tentunya seluruh personil di UPT dan kabupaten harus bersiap. Kemudian tukas Zulfan, gejala elnino yang terjadi sekarang tidak

serta merta setiap hari kemarau, dimana sekalikali terjadi hujan. Seperti dalam beberapa hari ini, pagi-pagi hujan, namun tengah hari hingga petang cuaca panas terik dan rawan terjadinya kebakaran disemua tempat. "Alhamdulillah, kebakaran hutan dan lahan sejauh ini belum terjadi di kabupaten Bengkalis sama sekali. Namun kita juga mengimbau kepada seluruh masyarakat maupun peladang untuk tetap hati-hati dan waspada,”terang mantan kepala Dinas Kesehatan ini. Ditambahkan, soal kebakaran dalam skala luas di lahan perkebunan atau hutan tanaman industry (HTI)

MINIMALISASI KONFLIK NELAYAN

HALUAN

RIAU/USMAN

CAMA T Bukit Batu, Reza Noviandra bersama 3 Kapolsek menghadiri apel siaga karhutla CAMAT yang ditaja PT Sakato Pratama Makmur dan Bukit Batu Hutani Alam di Lapangan Distrik Humus PT SPM Bukit Batu, Selasa (11/4). milik perusahaan, domainnya berada di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Riau.

"Untuk kebakaran di lahan perkebunan maupun HTI, kita tidak memiliki wewenang, karena pema-

damannya biasa dilakukan dari udara dengan helicopter dan itu kewenangan provinsi Riau,”tutup Zulfan.***

advertorial

Satpolair Sosialisasi ke Desa Muntai BANTAN (HR)-Di Gedung Serba Guna Desa Muntai, Bantan, Satpolair Polres Bengkalis menggelar Sosialisasi Quick Wins Program 1 dan Penanganan Konflik Nelayan, Selasa (11/4) sekitar pukul 10.00 WIB. Sosialisasi dipimpin Kasat Polair Polres Bengkalis AKP Yudhi Franata SIK didampingi sekitar 8 personil, yang dihadiri Kades, Aparat Desa Muntai, serta kelompok nelayan sekitar 70 Orang, Selain lakukan sosialisasi, Pihak Satpolair juga membuka sesi tanya Jawab, dilanjutkan penyerahan sarana kontak, Live jacket, penyerahkan sembako secara Simbolis, yang kegiatan ini selesai sekitar pukul 13.00 WIB. Dalam sambutannya, Kasat Polair AKP Yudhi Franata menyampaikan, bahwa kegiatan tersebut, sebagai silaturahmi pihak Polres Bengkalis melalui Sat Polair pada warga nelayan Desa Muntai. "Terjalinnya komunikasi dan kerjasama antara Sat Polair dengan kelompok nelayan dalam menjaga Kamtibmas," teranngya. Artinya, tambah Kasat, diharapkan, dengan silaturahmi ini, bisa terciptanya hubungan emosional tersebut, agar permasalahan 2 gangguan Kamtibmas pada nelayan, bisa ditangani secara kondusif. Kades Muntai diwakili Sekdes Arwin menyampaikan ucapakan terima kasih atas kesediaan pihak Polres beserta rombongan hadir ke desanya. "Dengan acara ini, masyarakat merasa telah dilayani diperhatikan, sampai mendapatkan wawasan tentang Kamtibmas dan penegakan hukum, " ungkapnya.(man)

POLEMIK INDOMARET DAN ALFAMART

DPRD Didesak Keluarkan Rekomendasi Penutupan BENGKALIS (HR)-Lembaga Perlindungan Konsumen Swadaya Masyarakat (LPKSM) Bengkalis kecewa dengan sikap DPRD Bengkalis yang tidak mengeluarkan rekomendasi resmi terkait penutupan sementara usaha waralaba Indomaret dan Alfamart yang terus menjamur di enam kecamatan diseluruh kabupaten Bengkalis. "Pada saat hearing dengan Pemkab Bengkalis dan manajemen Indomaret, DPRD bengkalis melalui lintas komisi sepakat untuk mengeluarkan rekomendasi penutupan sementara usaha toko modern Indomaret dan Alfamart diseluruh kabupaten Bengkalis sampai mereka memiliki izin resmi. Kita mendapat kabar bahwa hasil hearing itu ternyata tidak ditindaklanjuti melalui rekomendasi resmi DPRD sebagai institusi resmi Negara,” ungkap Ketua LPKSM Bengkalis Fadli Syarifudin, Rabu (12/4). Menurutnya, DPRD Bengkalis harus konsisten dengan keputusan mereka dengan menuangkan rekomendasi resmi untuk ditindaklanjuti oleh eksekutif, berupa tindakan penutupan terhadap seluruh gerai kedua merek itu. Apalagi kehadiran Indomaret dan Alafamrt dipastikan kemudian hari akan menganggu perekonomian pelaku usaha kecil dan menengah, karena pelaku usaha menengah kebawah pasti akan kalah bersiang. Di sisi lain kata Fadli, DPRD Bengkalis tidak hanya sebatas mengeluarkan rekomendasi penutupan sementara, melainkan juga mengeluarekan rekomendasi supaya diterbitkannya regulasi tentang usahausaha waralaba dalam skala besar di kabupaten Bengkalis, berupaa Peraturan Bupati (Perbup).(man)

BUPATI BUPATI

0766-21258 0764-20200, 322120

BUPATI DPRD

0764-20200, 0766-7008003 322120

KADIN BUPATI

0766-24100 0764-20200, 322120

KEJAKSAAN q

REDAKTUR:

DARA

FITRIA

0766-21122

ADV/HUMAS

BUP ATI Bengkalis Amril Mukminin dan rombongan foto bersama Ketua Pucuk Bhatin Solapan Suku Sakai HM Yatim di depan Rumah Adat Sakai, Desa BUPA Kesumbo Ampai, Senin (10/4).

Bupati Terima Hibah dari Kementerian PUPR JAKARTA (HR)-Bupati Amril Mukminin bersama 90 kepala daerah se-Indonesia dan ketua yayasan, Rabu (12/4) menerima dana hibah aset dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Serah terima hibah aset kepada daerah ditandai dengan penandatanganan naskah berita acara di Kantor Kementerian PUPR antara kepala daerah dan ketua yayasan. Penandatangan serah terima honda hibah alat berat dilakukan antara Direktur Jenderal Cipta Karya Sri Hartoyo

disaksikan Sekretaris Jenderal Kementerian PUPR Anita Firmanti Eko Susetyowati Selain hadir Bupati Bengkalis Amril Mukmin juga hadir Kepala daerah dari Provinsi Riau, yakni Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto, Bupati Kuansing Marsini, Plt Bupati Rokan Hulu Sukiman dan Walikota Dumai Zul As. Turut hadir Kepala Dinas Lingkungan Hidup Arman, Plt Kepala Dinas PUPR Bengkalis Tajul Mudaris, Kepala Dinas Perumahan, Permukiman dan Pertanahan Ermi Julharnis.

MILIKI NARKOBA

Warga Mandau Dibekuk Polisi MANDAU (HR)-Sat Narkoba Polres Bengkalis kembali mengungkap peredaran narkoba di wilayah Mandau, tepatnya di Jalan Nila, Kelurahan Batang, Selasa (11/4) sekitar pukul 21.00 WIB. Kali ini, pelaku yang berhasil dibekuk aparat Kepolisian, merupakan lelaki pengangguran warga Jalan Sejahtera Kelurahan Air Jamban, Kecamatan Mandau berinisial DAF (25). Barang bukti yang berhasil diamankan 1 paket sabu dengan berat bersih 0,06 gram, 1 unit HP, 1 buah kotak permen warna biru dan tunai senilai Rp6.45.000. Paur Humas Polres Bengkalis Ipda Zulkifli, Rabu (12/4) menjelaskan, penangkapan tersebut berawal dari informasi masyarakat, Senin (11/4). "Menurut tersangka, narkoba jenis sabu itu berasal dari seseorang bernama Jumari yang saat ini telah masuk Daftar Pencarian Orang (DPO) Satnarkoba Polres Bengkalis," terangnya.(man)

Peralatan berat berupa buldozer dan ekskavator masing-masing satu unit untuk pengelolaan dan penanganan di tempat penampungan akhir sampah di Bengkalis. Terkait dengan penyerahan aset dari Kementerian PUPR ini, Bupati Bengkalis Amril Mukminin menyambut baik, karena peralatan tersebut sebagai sarana mendukung pelayanan kepada masyarakat terutama dalam penanganan sampah. Sesuai arahan Sekjen Kementerian PUPR Anita Firmanti Eko Susetyowati, setelah peralatan berat ini

diserahkan, selanjutnya daerah harus memanfaatkan dan merawat dengan baik. Karena aset milik negara yang diserahkan kepada daerah, dimanfaatkan untuk kemaslahatan masyarakat. "Setelah serah ini, kita intruksikan kepada dinas terkait, dalam hal ini Dinas Lingkungan Hidup, untuk memanfaatkan peralatan tersebut sebaik mungkin. Apalagi sekarang sudah jadi aset daerah, harus dirawat," ungkap Amril. Amril berharap kedepan semakin banyak program kegiatan pusat untuk Kabu-

paten Bengkalis, mengingat masih banyak infrastruktur yang dibutuhkan oleh daerah. Seperti infrastruktur jalan, jembatan, sarana penunjang tranportasi, pariwisata dan lainnya. "Terlebih Kabupaten Bengkalis masuk dalam kawasan terluar yang berbatasan dengan Negeri Jiran, harapan kita kedepan program dari pemerintah pusat terus bertambah. Karena saat ini kita masih terus berbenah untuk meningkatkan infrasktruktur dan pelayanan kepada masyarakat,” tandas suami dari Kasmarni ini.(adv/humas)

Menguak Aktor Pembunuhan Sadis di Rupat Utara BENGKALIS (HR)-Kepolisian Resort Bengkalis berhasil meringkus HR, AN alias Gondrong dan AA pelaku pembunuhan berencana berujung mutilasi terhadap Bayu Santoso di Desa Tanjung Medang, Kecamatan Rupat Utara, Bengkalis. Pembunuhan yang terjadi 24 Maret 2016 lalu di sebuah lokasi permainan biliar milik salah satu pelaku itu, kini terus menjadi misteri siapa sebenarnya aktor dibalik rencana pembunuhan itu. Penasehat hukum ketiga pelaku Windrayanto mengungkapkan, peristiwa pembunuhan itu berawal dari tersangka AN alias Gondrong yang memanasi pelaku HR bahwa korban Bayu akan melakukan kibus terkait kejahatan Narkoba ketiga pelaku kepenegak hukum.

"HR yang punya semangat setia kawan menelan mentah- mentah apa yang disampaikan oleh Gondrong. HR Semakin panas karena AA membumbui setiap ucapan Gondrong hingga berakhir perencanaan pembunuhan terhadap korban," ungkapnya, Rabu (12/4) Perencanaan pembunuhan direncanakan bersama-sama, ketiga pelaku, ucap Windriyanto memiliki peran dalam rencana itu. HR bertindak sebagai eksekutor, Gondrong menghubungi dan menggali kubur korban dan AA bagian menanam korban. "Korban datang setelah dihubungi Gondrong, duduk dan HR melaksanakan tugas sesuai kesepakatan. Namun setelah terjadi, dua pelaku yakni AN als Gondrong dan AA bernyali cilik dan

bermental tempe, berhati busuk. Mereka lari terbirit birit, dalam berusaha lari si Gondrong masih memiliki akal bulus yaitu kembali guna mengambil baju yang dia pakai tertinggal di TKP," terang Win. "Di sanalah analisa hukum, Gondrong melakukan penusukan terhadap korban sebanyak satu kali setelah dapat bajunya ia pun cabut lari lagi. Sedangkan AA sudah lari duluan, " ucapnya. Pada akhirnya setelah kasus terbongkar, pelaku Gondrong dan AA membuat drama baru. Mulai mengaku tidak melakukan penikaman hingga merencanakan. "Rencana tinggal rencana sang pelaku penikaman yaitu pelaku HR setelah menghunjamkan pisau pertama tepat dipunggung korban lalu si

korban terpekik minta tolong. Mereka lari, namun Gondrong sempat balek kanan mengambil baju, agar jejak tidak terendus. Singkat cerita, jika Gondrong tidak memanasi soal kibus kepenegak hukum kejadian tidak akan terjadi," imbuh Windriyanto. Ditambahkan Windrayanto, karena pengkhianatan 2 pelaku lainnya, HR harus mengurus korban sendiri. Takut anak kecil yang tertidur mengetahui kejadian itu, HR mengambil langkah memotong korban sambil berharap 2 pelaku lainnya datang. "HR mengaku perbuatannya dan menginsapi atas kesalahan. Kita berharap pasal yang digunakan tidak tertukar, jika berbicara keadilan, semuanya harus kena 340 KUHP," tutupnya. (man) q

LAYOUT:

MUHARMI


Sambungan

KAMIS 13 April 2017

7

Gubri...

HALUAN

RIAU/NUR

GUBERNUR Riau Arsyadjuliandi Rachman, bersama Pj Bupati Kampar, Syahrial Abdi, Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri, dan anggota DPRD Riau, Masnur, menanam padi dengan menggunakan handtractor, di Kabupaten Kampar, Rabu (12/4).

GUBRI DAN PJ BUPATI KAMPAR TANAM PADI

Jangan Alihfungsikan Lahan Sawah PEKANBARU (HR)-Upaya untuk memperkuat sektor pangan di Riau, terus dilakukan Pemprov Riau bersama pemerintah daerah. Setelah melakukan penanaman padi dan jagung di Siak serta Pelalawan, kegiatan serupa kembali digelar di Kampar. Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, bersama Pj Bupati Kampar, Syahrial Abdi dan Ketua DPRD Kampar, Ahmad Fikri melakukan tanam padi di persawahan Desa Binuang, Kecamatan Bangkinang, Rabu (12/4). Gerakan tanam padi serentak dengan sistem jajar legowo ini turut dihadiri anggota DPRD Riau dapil Kampar, Masnur dan Forkopimda Kampar serta ratusan masyarakat desa setempat. Dalam kesempatan itu, Gubri menyampaikan, penanaman padi secara serentak, memang diinginkan pemerintah. Karena prosesnya lebih cepat

sehingga diharapkan produksi meningkat. Dengan demikian, keuntungannya dapat dinikmati masyarakat. "Saat ini Riau kekurangan 1.325 ribu ton padi. Kita tidak bisa lagi bergantung dengan provinsi tetangga, karena bagaimanapun di sana juga mengalami alih fungsi lahan. Dan jangan sekali-kali menjual lahan untuk fungsi yang lain, karena padi masih menjanjikan," ujar Gubri. Dikatakan Gubri, Pemprov Riau akan terus bersama Pemerintah Kabupaten lainnya dalam mengembangkan swasembada pangan. Keseriusan ini ditandai dengan telah dilakukannya penanaman padi dan Jagung mulai tahun 2017. Setelah Pelalawan dan Kabupaten Siak. Dengan semakin luasnya pengembangan tanaman padi diharapkan akan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat. Tanpa harus mengharapkan beras dari luar Riau.

Sementara itu, ?Pj Bupati Kampar, Syahrial Abdi menyampaikan ada seluas 138 ribu hektare bantaran lahan persawahan di Desa Binuang, namun hanya 40 persennya yang baru dimanfaatkan masyarakat. Untuk itu pihaknya terus akan memanfaatkan lagan yang ada untuk ditanami padi. "Kalau hendak menanam padi di lahan seluas itu, saat ini masyarakat terkendala dengan irigrasi air. Solusinya kita akan memungsikan sumber air terdekat Sungai Uai," katanya. Usai menyampaikan sambutan, Gubernur Riau, bersama Pj Bupati Kampar, langsung turun kesawah, untuk menanam langsung padi di sawah. Dengan menggunakan handtractor Gubri masuk dengan menggunakan sepatu boat, tak segan-segan Gubri masuk dalam boncahan sawah. Dalam waktu 15 menit, satu perak sawah langsung tertanam bibit padi unggul. (nur)

Terpisah, Pakar Hukum Pidana dari Universitas Riau, DR Erdianto Effendi SH MHum, mengatakan, sebelumnya memang ada aturan yang mengatakan untuk pemeriksaan seorang anggota DPRD perlu izin dari Menteri Dalam Negeri melalui Gubernur. Namun, aturan tersebut kata Erdianto, sudah dicabut. Namun dirinya ingin memastikan terlebih dahulu hal tersebut. "Kalau itu sudah dicabut, tida perlu ada keraguan lagi untuk memeriksa anggota DPRD. Kalau ada dugaan, warga negara berhak melaporkan apapun yang terjadi atas dirinya. Itu kan dijamin undang-undang. Itu hak azasi warga negara untuk melapor," sebut Erdianto. "Bahwa kemudian ada terbukti atau tidak terbukti, silakan aparat penegak hukum untuk membuktikan. Polisi tidak perlu segan-segan. Sepanjang tidak ada lagi aturan untuk memeriksa anggota Dewan, ya harus diperiksa, untuk mengumpulkan alat bukti, panggil terlapor," lanjut Erdianto. Lebih lanjut, Erdianto menegaskan mengenai suatu azas yang mengatakan adanya persamaan warga negara di mata hukum. Siapun dia, kata Erdianto, kalau terbukti melanggar

hukum, aparat penegak hukum harus segera memprosesnya. Tidak terkecuali dalam kasus dugaan pengeroyokan yang diduga melibatkan Yusuf Sikumbang. "Namun tetap mengedepankan asas praduga tak bersalah. Dibuktikan dulu, diproses dulu. Makanya untuk sampai ke putusan pidana, memang harus diproses. Penyelidikan, penyidikan, proses penuntutan, dan penjatuhan putusan pidana. Tapi tetap diproses," tegas Erdianto. Sementara, Direktur LBH Pekanbaru, Aditia Ba gus Santoso, mengatakan tidak ada warga negara yang kebal hukum. Jika melakukan pelanggaran, penegak hukum harus segera memrosesnya. "Anggota DPRD atau pejabat manapun yang me lakukan pelanggaran hukum harus tetap diproses, dan mempertanggungjawabkan perbuatannya," imbuh pria yang akrab disapa Adit tersebut. Seperti diketahui, Yusuf Sikumbang dilaporkan mantan anggota DPRD Pekanbaru, Abdul Gafar dan rekannya Riko Alfiano ke Polda Riau terkait dugaan penganiayaan. Laporannya diterima dengan nomor laporan SPTL/ 154/III/2017/SPKT/ RIAU, tertanggal 6 April 2017. (dod)

Irjen Pol Zukarnain, untuk menyampaikan aspirasi. Namun permintaan mereka belum bisa dipenuhi. Buntutnya, sempat terjadi aksi saling dorong pagar antara mahasiswa dan puluhan aparat Kepolisian yang berjaga-jaga di Mapolda Riau. Namun kondisi itu tidak berlangsung lama.Tak lama kemudian, Kapolda Irjen Zulkarnain langsung turun menemui mahasiswa di tengah guyuran hujan. Mahasiswa kemudian menyampaikan aspirasi. Di antaranya terkait kriminalisasi terhadap ulama dan mahasiswa, serta perusahaan ilegal yang merambah hutan di Riau. Menjawab hal itu, Kapolda Riau Irjen Zulkarnain memastikan, penyelidikan untuk perusahaan tetap berjalan. Dikatakan, ada sekitar 30 perusahaan yang tengah ditangani jajarannya, termasuk Polres. "Saya pastikan akan diteruskan penyelidikannya. Soal penegakan hukum saya ikhtiarkan betul. Namun semua ada proses. Apa pun saya lakukan untuk kepentingan masyarakat," tegas Kapolda. Mendapat jawaban ter-

sebut, mahasiswa pun sepakat untuk mempercayakan sepenuhnya kepada aparat berwajib. Mereka ingin agar perusahaan ilegal ditindak tegas, sehingga hukum tidak hanya tajam ke bawah, namun juga ke atas. Massa juga mengapresiasi sikap Kapolda Riau, yang bersedia menemui mereka, meski di tengah guyuran hujan. Usai pernyataan sikap, mahasiswa pun meminta Kapolda Riau menanda tangani pakta integritas, di mana poin-poinnya antara lain, penghentian tindakan represif terhadap mahasiswa, khususnya di Riau. Kedua, meningkatkan supremasi hukum tanpa pandang bulu. Selanjutnya komitmen menumpas dan menegakkan hukum terhadap korporasi ilegal yang merusak hutan, serta terakhir bersama-sama berupaya menciptakan keamanan dan ketertiban umum. Kapolda pun menyetujui dan menandatanganinya. "Saya tanda tangani, karena tugas kepolisian memang untuk memenuhi rasa keadilan buat masyarakat," jawabnya yang disambut tepuk tangan ratusan pendemo. (grc, sis)

Polda... "POLISI harus segera memeriksa yang bersangkutan (Yusuf Sikumbang, red)," ungkap Praktisi Hukum, DR Suhendro, Rabu (12/4). Dalam proses penanganan perkara, Suhendro yang juga akademisi ini mengatakan, Polisi terlebih dahulu melakukan penyelidikan untuk mencari unsur pidana dalam perkara yang dilaporkan. "Kalau memang sudah ada tampak unsur pidananya baru dilakukan penyidikan," lanjut Suhendro. Jika telah ada bukti permulaan yang cukup, Polisi kemudian melakukan penetapan tersangka. Tahapantahapan ini tentunya dimulai dari proses pemanggilan pihak-pihak terkait untuk dimintai keterangan. Apabila dibutuhkan syarat khusus untuk pemanggilan, Suhendro mengatakan kalau Polisi harus segera melengkapinya. "Tentu untuk proses penyidikan ini harus ada pemanggilan terhadap pihak-pihak yang berkepentingan, pelapor dan terlapor. Kalau ada syarat harus ada izin dari Gubernur, ya buat surat ke gubernur," tegas Suhendro. "Kepolisian harus tetap memroses. Ini kan proses pe negakan hukum. Karena se benarnya kan semua orang sama kedudukannya di ma ta hukum," sambungnya.

n Dari Hal. 1

Kecam... DARI pantauan lapangan, sebelum berkumpul di depan gerbang Mapolda Riau di Jalan Sudirman, para mahasiswa terlebih dahulu mengawali aksi dengan menggelar long march. Ramainya massa membuat kendaraan di sekitar areal aksi jadi tersendat. Setelah sempat menggelar Salat Asar berjamaah, massa mahasiswa sempat menggelar aksi bakar ban. Sehingga arus lalu lintas pun dialihkan. Dalam orasinya, para pendemo sempat menyinggung ketidakberesan dalam kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok. Pasalnya, meski sudah ditetapkan sebagai terdakwa, yang bersangkutan masih bebas. Perlakuan terhadap Ahok tersebut dinilai sebagai bentuk ketidakadilan hukum, karena kepala daerah lain yang tersangkut kasus hukum, sudah ditahan begitu ditetapkan sebagai terdakwa. Temui Mahasiswa Aksi sempat memanas, saat mahasiswa mencoba merengsek masuk ke halaman Mapolda. Mereka menuntut supaya dipertemukan dengan Kapolda Riau, n

REDAKTUR:

SISWANDI

n Dari Hal. 1

BISA dalam bentuk Bantuan Umum dan Khusus. Untuk 2015 Pemprov Riau memang ada dana desa yang langsung disalurkan ke desa, di mana masing-masing menerima Rp500 juta. Selanjutnya pada tahun 2016 dan 2017 ditiadakan. "Ini hanya masalah mekanisme saja. Bantuan desa bukannya tidak ada lagi, masih ada. Tapi bantuan dalam bentuk apa pun ke desa diserahkan ke Pemerintah Kabupaten/Kota. Bankeu tersebut dibuat kriterianya, bisa untuk infrastruktur, pendidikan dan kesehatan," ujar Gubri, kepala 950 kepala desa yang hadir. "Sebetulnya sama, dan nyatanya sekarang rupanya bankeu ke Kabupaten usulan berdasarkan Bupati sesuai kriteria yang disampaikan. Memang sebagian dirasakan desa dan ada juga tidak semua menikmati. Mungkin dibagi, itulah yang diminta desa untuk berikutnya 2017 langsung ke desa," tambah Gubri. Jika memang kepala desa menginginkan anggaran desa dikembalikan seperti tahun 2015 lalu, Gubri mengatakan pihak tidak keberatan dan siap mengikuti keinginan kepala desa. Namun seluruh kepala desa diminta menyampaikannya secara tertulis dalam bentuk usulan bersama. "Sebenarnya, kepala desa itu tak harus seperti dulu. Pokoknya ada, biar dirasakan masyarakat. Sebenarnya masyarakat tak tahu ini Bankeu tahun 2016 dan 2017 itu dari Provinsi, mereka tahunya dari Kabupaten. Kalau memang mereka menginginkan lagi langsung ke desa tidak masalah, kita ikuti aturannya. Tapi di tahun 2018 baru bisa direalisasikan, kalau tahun ini tidak bisa

n Dari Hal. 1 lagi," ungkap Gubri. Rp564 Miliar Untuk Bankeu tahun 2017 ini, Pemprov Riau telah menganggarkan dana bagi Pemkab dan desa sebesar Rp564 miliar lebih, yang tersebar di 12 Kabupaten/Kota. Di antaranya, Kota Pekanbaru sebesar Rp15,4 miliar, Kabupaten Kampar Rp57,06 miliar, Bengkalis Rp45,56 miliar, Indragiri Hulu Rp29,5 miliar, Indragiri Hilir Rp74 Miliar, Kuantan singingi Rp40 miliar, Kota Dumai Rp61 miliar, Rokan Hulu Rp77 miliar, Rokan Hilir Rp81 miliar, Pelalawan Rp24 miliar, Siak Rp47 miliar, dan Kabupaten Meranti Rp9,7 miliar. Lebih jauh dikatakan Gubri, salah satu prioritas pembangunan yang digesa Pemerintah Provinsi Riau adalah membuka isolasi baik antar kabupaten/kota dengan kabupaten/kota yang lain maupun antar Provinsi Riau dengan provinsi tetangga. "Membuka isolasi men jadi salah satu fokus kita. Sudah banyak isolasi yang kita buka. Misalnya barubaru ini kita bangun jembatan dan jalan di Rokan IV Koto, Rohul yang bisa meng hubungkan dengan Kabupaten Pasaman, Sumbar. Ini sangat membantu masyarakat. Sekarang kalau mau ke Pekanbaru tidak perlu lagi memutar lewat Bukittinggi tapi bisa langsung via Rohul. Ini bisa menghemat waktu 4 sampai 5 jam," kata Gubri. Dalam tahun ini, tambah Gubri, Pemprov Riau juga akan membuka isolasi antara Pulau Kijang di Inhil dengan Provinsi Jambi. Begitu juga dari Bagan Siapiapi, Rohil melalui Padamaran 1 dan 2 menuju perbatasan dengan Provinsi Sumatera Utara.

Isolasi antar kabupaten/ kota juga segera dibuka. Misalnya membuka isolasi di daerah Inhu Selatan dan juga beberapa kawasan di Kuansing. "Kalau isolasi ini kita buka, ekonomi masyarakat akan berkembang, termasuk masyarakat kita yang ada di perbatasan," tambahnya. "Insya Allah secara ber tahap isolasi ini kita buka dengan membangun jalan dan jembatan. Jadi tidak ada lagi daerah di Riau yang disebut terisolir. Semua harus terhubung dengan daerah yang lain agar ekonomi bisa tumbuh dengan baik," tegas Gubri Andi optimis. Selain membuka isolasi, Pemprov Riau juga fokus membangun Puskesmaspuskesmas di berbagai kabupaten/kota sebagai bentuk komitmen untuk memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Masalah pendidikan juga tidak kalah penting. Apalagi 20 persen lebih APBD Provinsi Riau dialokasikan untuk sektor ini. "SMA dan SMK pengelolaannya sekarang juga di bawah Pemprov. Jadi ini juga jadi fokus kita. Memang sedikit ada masalah karena sudah 16 tahun Pemprov tidak mengurus SMA dan SMK ini. Tapi insyaallah semua ada solusinya," kata Gubri. Gubri mengakui bahwa anggaran provinsi mengalami penurunan. Ini karena harga migas dan sektor per kebunan seperti sawit dan karet yang selama ini jadi andalan Riau, terus merosot. Sementara harga migas dan sektor perkebunan sangat ditentukan oleh harga pasar dunia. "Itu sebabnya Pemprov Riau terus berusaha keras mencari sektor-sektor baru

yang bisa menjadi andalan kita ke depan. Misalnya, sekarang kita mengangkat sektor pariwisata berbasis budaya termasuk sektor perikanan laut," ulas Gubri. Namun intinya, Gubri memastikan bahwa APBD Riau memang dialokasikan untuk pembangunan kabupaten/kota di Riau. Dalam kegiatan kemarin, hadir sebagai pembicara antara lain pakar otda yang juga mantan Plt Gubri H Johermansyah Djohan dan pejabat dari Kemendagri. Sementara itu, mantan Pj Gubernur Riau, Djohermsyah Johan, mengatakan, bantuan desa sebaiknya langsung diserahkan ke desa. Agar pemerintahan di desa bisa menjalankan pembangunan dan tampak oleh masyarakat. "Bankeu Provinsi dan Kabupaten yang saat ini menjadi masalah, bisa dise lesaikan dengan mentransferkan langsung ke desa. Alokasi dana desa seharusnya memang sudah harua diterima oleh pemerintahan di desa, baik dari Provinsi maupun dari Kabupaten," ujarnya. Sementara itu, salah seorang kepala Desa dari Kabupaten Kampar, Syafrudin, berharap, memang apa yang disampaikan oleh kepala desa dari Kabupaten lainnya agar dana desa dikembalikan lagi seperti semula. Dengan mentransfer langsung ke pemerintah desa. "Memang dalam dua tahun ini kami tidak menerima dana deaa dari Provinsi, hanya dari pemerintah pusat saja. Kalau memang ada diberikan ke Kabupaten kami tidak ada merasakannya. Jadi kami memang berharap dana desa langsung ke desa," harap Syafrudin. (adv/nur)

merupakan legislator asal Daerah Pemilihan Dumai, Bengkalis dan Kepulauan Meranti tersebut tak kunjung keluar dari kamar. Ia pun kemudian mencoba menghubungi Rosfian melalui sambungan telepon, namun tidak ada jawaban. Karena telepon tidak diangkat, dirinya lantas menyuruh staf Pansus untuk melakukan pengecekan ke kamarnya. Staf Pansus, sebut Markarius, mencoba untuk mengetok pintu kamar, juga tidak ada jawaban dari almarhum. "Lalu, kami minta pihak hotel membuka kamarnya. Setelah dibuka, keadaan beliau sedang telungkup, sehabis minum obat. Kami cek nadinya, ternyata sudah tidak jalan," terang politisi PKS tersebut. Selanjutnya, almarhum pun langsung dibawa ke rumah sakit untuk dilakukan visum. dimana sebelumnya dilakukan pengecekan oleh pihak Kepolisian. Siapkan Penyambutan Kabar duka itu langsung menyebar, termasuk ke DPRD Riau. Berbagai

persiapan pun dilakukan untuk proses penyambutan mantan Sekdakab Meranti tersebut. "Sesuai prosedurnya, karena almarhum wafat saat bertugas sebagai anggota DPRD Riau. Maka pro ses pelepasan penghormatan terakhir akan dilaksanakan pada malam ini (kemarin,red). Sudah kita persiapkan ruangan dan untuk di kediaman sudah kita tugaskan staf agar membantu di sana," jelas Sekretariat DPRD Riau melalui Kepala Bagian Perleng kapan Syarifah Rafiqah. Dikatakan, jenazah Rosfian tiba sore kemarin dan langsung dibawa ke rumah duka di Jalan Rambutan. Kabar duka yang menimpa almarhum Rosfian ini terang membuat banyak rekan sejawat almarhum di Dewan, terkejut. Rosfian dikenal sebagai sosok yang sederhana, kritis dan energik. Selama ini, almarhum tidak pernah mengeluhkan sakitnya kepada siapa pun, termasuk koleganya sesama anggota Dewan. "Dia orang yang baik dan kritis, serta peduli

dengan masyarakat Riau. Kita sangat berduka cita dan kehilangan dengan sosoknya. Apalagi Saya satu dapil (daerah pemilihan,red), saya tahu persis kalau Beliau merupakan salah satu anggota DPRD Riau yang punya integritas tinggi terhadap negeri Ini," kata Wakil Ketua Komisi D DPRD Riau, Hardianto. Lebih lanjut, Hardianto mengaku tidak begitu mengetahui penyebab pasti kematian Rosfian. Dirinya mengetahui kabar duka tersebut dari anggota Dewan yang turut berkunjung ke Bandung. Sementara itu, anggota Komisi D DPRD Riau, Man syur HS, mengaku sangat kehilangan sosok anggota Dewan yang dikenal dengan kesederhanaannya. Kendati begitu, Mansyur menye but almarhum merupakan salah satu anggota Dewan yang aktif dan kritis. Mansyur juga tidak begitu mengetahui riwayat kesehatan almarhum. Namun, yang dapat dipastikannya, kalau almarhum merupakan sosok yang selalu terlihat semangat. (dod)

kan empat alat berat, eskavator dan buldozer. Saat ini alat berat kita amankan di markas," ujar Halasan Tulus. Lebih lanjut dikatakannya, di lokasi Dusun 3, Tasik Indah Desa Segati Pelalawan, juga diamankan 3 unit sepeda motor dan bibit tanaman sawit. Selain itu turut diamankan untuk dimintai keterangan sebagai saksi sebanyak sembilan orang, yakni S (26), DS (27), S (47), MN (55), DA (23), K (55), HF (34),/S (17), dan K (55). "Saat ini sedang dicari cukong sebenarnya. Untuk sementara kita ketahui lahan hutan tersebut dibuka

oleh perusahaan keluarga dari Medan, Sumatera Utara. Ketika kita lakukan operasi, tersangka tidak ada ditempat. Inisialnya S, saat ini sedang kita dalami penyelidikannya," ujarnya. Selain itu lanjutnya, pada lokasi ke 2, di KM 80 Desa Segati yang diusahakan badan usaha Koperasi SJ, pengusaha lokal berkantor di Pekanbaru, memiliki kebun lebih dari 1.000 hektare bahkan mencapai ham pir 3.000 hektare. Mereka mengatasnamakan masyarakat, saat ini masih diselidiki. Sudah ditangani PPNS Kementerian Lingkungan Hidup dengan menjerat

tersangka dengan pasal 17 ayat 2 huruf a dan Pasal 92 ayat 1 UU 18 Tahun 2013 Tentang Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan, jo pasal 109 UU 32 tahun 2009 tentang pengelolaan lingkungan hidup, jo pasal 55 ayat 1 ke 1 KUH Pidana dengan ancaman maksimal 20 tahun dan denda Rp50 miliar. Lebih lanjut dikatakannya, kawasan ini revitalisasi TNTN dan merupakan prioritas. 916.333 hektare yang masuk dalam revitalisasi dan telah dirambah 44 ribu. "Ini kita coba diminimalisir dengan menindak para pelanggar," ujarnya.(hen)

pada Desember 2016 lalu. "Yang antara lainnya dalam SK termaktub ada lahan seluas 106 ribu hektare yang harus diputihkan dalam draf RTRW Riau. Sehingga bertambahlah luas lahan yang sebelumnya sudah diusulkan untuk diputihkan menjadi 1,796 juta hektare," imbuh Politisi Partai Demokrat tersebut. Kendati begitu, Asri menyebut kalau pihaknya

tidak begitu percaya dengan hal tersebut. Menurut Asri, hal tersebut akan dilakukan pengecekan ke daerah. Apalagi petanya belum ada, baik di Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah maupun di Dinas Kehutanan Riau. "Sehingga Pansus belum mengetahui lahan mana saja yang harus di putihkan lagi itu, baik letaknya juga peruntukannya," tukas

Legislator asal Rokan Hilir tersebut seraya menyebut SK Nomor 903 tersebut belum sampai ke tangan Pansus RTRW DPRD Riau. Dalam kesempatan ter sebut, Asri juga menegaskan pihaknya tidak ada akan terpengaruh oleh intervensi oleh pihak manapun dalam penyusunan Raperda RTRW Riau, dan tim bekerja secara profesional. (dod)

Anggota... ANGGOTA Fraksi PKB DPRD Riau tersebut diketahui tengah melakukan kunjungan kerja bersama sejumlah anggota Dewan yang tergabung dalam Panitia Khusus Rancangan Prakarsa DPRD Riau tentang Penyelenggaraan Keolahragaan. "Tadi pagi (kemarin, red) sekitar pukul 09.00 WIB, beliau (Rosfian,red) meninggal dalam tugas. Saat dipanggil rekan-rekannya, Pak Rosfian tidak turun dari kamar hotel. Beliau dalam keadaan tidak sadar. Lalu dipanggil dokter. Sempat diperiksa dan ternyata sudah tidak ada (wafat,red)," ungkap Wakil Ketua DPRD Riau Noviwaldy Jusman, saat dihubungi melalui sambungan telepon, Rabu siang. Hal senada juga dilontarkan Ketua Pansus Keolahragaan DPRD Riau, Markarius Anwar. Menurutnya, saat itu ia dan anggota Pansus lain hendak meninggalkan hotel menuju bandara untuk pulang ke Pekanbaru. Namun setelah semua berkumpul, almarhum yang

n Dari Hal. 1

Rambah... TEPATNYA di Desa Segati, Kabupaten Pelalawan. Operasi digelar selama dua hari, mulai tanggal 8 hingga 10 April kemarin. Lebih lanjut, ia mengatakan, operasi tersebut digelar untuk menindaklanjuti laporan yang disampaikan LSM, NGO dan masyarakat tentang adanya pembukaan hutan dengan alat berat dikawasan tersebut. "Begitu didapat informasi, segera saya perintahkan personel cek lokasi tanggal 8 April, dan memang ada pengerjaan kawasan hutan untuk kebun sawit. Kemudian dilakukan operasi dan diaman-

n Dari Hal. 1

Kawasan... "JUGA termasuk 142 desa dan 55 kecamatan yang belum terakomodir di SK Nomor 878 dan 393," sebut Asri Auzar, Rabu (12/4). Dikatakan Asri, langkah itu ditempuh karena pihaknya hanya ingin melindungi hak-hak masyarakat, bukan lahan milik perusahaan. Namun belakangan, kata Asri, Kementerian LHK kembali menerbitkan SK Nomor 903

n Dari Hal. 1

q

LAYOUT:


Politika

8

KAMIS 13 April 2017

SETYA NOVANTO DICEKAL

Golkar Harus Ganti Ketum JAKART A (HR) JAKARTA (HR)-Pencekalan Ketua Umum Partai Setya Novanto keluar negeri merupakan signal dari KPK bahwa mereka telah memiliki cukup bukti atas keterlibatan SN dalam kasus mega skandal korupsi e-KTP. Demikian dikatakan politisi muda Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia dalam keterangan tertulisnya kepada redaksi rmol.co, Rabu (12/4). Ia melanjutkan, dengan situasi seperti ini, ma-

ka tidak ada pilihan lain bagi Golkar untuk segera

konsolidasi holder partai mengambil laharus sudah ngkah antisibisa duduk berpasi. Sehingga sama membikemungkinan carakan kasus terburuk, bila yang sedang ditidak ingin sehadapi oleh kelalu dibawatua umum, terbawa, menjadi masuk sampai bulan-bulanan, membicarakan dan dikaitkan perlunya kepedengan kasus AHMAD DOLI KURNIA mimpinan batersebut secara ru baik semeninstitusi. tara ataupun permanen," "Beberapa waktu lalu saya pernah menyampaiSATU KASUS DARI kan bahwa seluruh stake-

ADVERTORIAL

Kamu yang Muda Harus Seperti Ini! JAMAN sekarang kamu bisa berkarya lewat mana aja. Banyak banget sosial media yang bisa dijadiin platform kamu buat nunjukin hasil karya kamu. Lewat youtube misalnya, kamu yang suka make up bisa upload video tutorial make up yang biasa kamu pakai ke youtube, siapa tau ternyata banyak orang yang suka dan kamu bisa dikenal sama banyak orang. Atau yang suka otak-atik motor, bisa sharing hobi modif motor kamu juga, barangkali ada orang lain yang lagi nyari-nyari hobi yang sama buat sharing. Buat yang suka fotografi, hasil karya foto kamu bisa di share lewat Instagram lho! Jangan lupa buat pake caption, tag tempat dan hashtag yang kerenya biar foto kamu bisa diliat sama orang lain juga. Banyak bangetkan ternyata aplikasi sosial media yang bisa ngedukung kamu buat berkarya. Nah, selain itu kalau lagi butuh referensi, kamujuga bisa kepoin karya orang lain. Tinggal scrolling sosial media, ketik hashtag atau keyword tentang referensi yang lagi pengen dicari. Seru bangetkan? Kalau kamu udah ngelakuin hal-hal di atas kamu bisa jadi salah satu anak hitz masa kini. Jangan lupa pastiin kamu punya kuota yang cukup buat

q

REDAKTUR:

EDAR

DARLIS

internetan. Jangan sampe pas lagi mau upload video ke youtube atau foto ke Instagram eh ternyata kuotanya abis. Kangak seru banget. Tapi gak usah khawatir lagi, biar bisa dapet kuota yang banyak dengan harga yang irit, mending buruan beli kartu AXIS dengan paket BIG BROnet di toko pulsa terdekat. Kalau beli kartu AXIS dengan paket BIG BROnet, kamu akan langsung dapet BONUS KUOTA 50% dari yang kamu beli. Misalnya kamu beli kartu AXIS dengan paket BIG BROnet 2GB, maka secara otomatis kamu akan dapat BONUS KUOTA 1GB yang bisa digunakan hanya di wilayah kamu (kuota utama 2GB tetap berlaku Nasional), cool bangetkan? Lebih kerennya lagi, semua kuota bisa digunakan 24 Jam dengan masa aktif paket 60 hari. Kamu bisa cek kuota kamu lewat aplikasi AXISnet atau di *889#. Sekarang udah gak perlu galau lagi buat mengisi waktu di malam minggu, karena ada kartu AXIS dengan paket BIG BROnet hadir untuk kamu. Tunggu apalagi? Buruan samperin toko pulsa terdekat di daerah kamu! Promo ini hanya khusus ada di daerah Sumatera. Info lebih lanjut kunjungi www .axisnet.id. www.axisnet.id.

ujarnya. Saat ini, sambungnya, tingkat keseriusan itu harus semakin tinggi. Opsi langkah-langkahnya juga harus semakin konkret. "Bila melihat perkembangan sidang dan langkah yang diambil KPK, pembicaraan yang dilakukan pada tingkat pimpinan partai sudah harus lebih tegas. Pergantian kepemimpinan sudah ham-

pir bisa dikatakan bukan lagi menjadi opsi, tapi keharusan. Tinggal pilihannya sementara atau permanen," sambung Doli. Terpenting, kata dia, pergantian itu tidak membuat kegaduhan baru, tidak mengundang konflik baru, didukung oleh semua pihak, dan dilakukan demi menjaga konsolidasi agenda dan program ke depan serta penyelamatan partai.

"Jadi bagi kawan-kawan yang di DPP jangan lagi malu-malu dan berpura-pura sungkan untuk memulai membahas hal tersebut. Juga termasuk Dewan Pembina, Dewan Kehormatan, dan Dewan Pakar. Semua yang dilakukan adalah demi untuk kebaikan partai dan mungkin juga untuk kebaikan Pak Setya Novanto," pungkasnya. (rmc)

RIAU

Kejaksaan Terima 23 Perkara Pidana Pemilu JAKARTA (HR)-Kejaksaan menerima 23 perkara tindak pidana pemilu pada Pilkada Serentak 2017. Hal itu disampaikan Jaksa Agung Muhammad Prasetyo saat menyampaikan paparan dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR, Rabu (12/4). "Terjadi di delapan provinsi. Riau, Jambi, Lampung, DKI Jakarta, Banten, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, dan Papua," kata Prasetyo di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu. Laporan terkait pidana pemilu awalnya diprediksi akan datang dari daerah yang dianggap rawan. Daerah-daerah tersebut di antaranya, Papua, Bangka Belitung, DKI Jakarta, Banten dan Aceh. Namun, pada kenyataannya, justru tak ada laporan terkait pidana pemilu dari sejumlah daerah yang dianggap rawan.

SALDI ISRA RESMI JADI HAKIM MK MKPresiden Jokowi bersama Wakil Presiden Jusuf Kall memberi ucapan selamat kepada Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) yang baru Saldi Isra usai pengucapan sumpah sebagai Hakim Konstitusi periode 2017-2022 di Istana Negara, Jakarta, Selasa (11/4). Saldi menggantikan posisi Patrialis Akbar yang kini menjadi tersangka dalam kasus dugaan suap hakim MK setelah tertangkap tangan oleh KPK. HALUAN

RIAU/INT

"Ternyata Aceh justru tidak ada pelanggaran," kata Prasetyo. Dari 23 penanganan perkara tindak pidana pemilihan, laporan terbanyak diterima kejaksaan di Sulawesi Tenggara de-

ngan tujuh kasus. Sedangkan untuk daerah-daerah lainnya secara berturut-turut adalah Papua (4 kasus), Sulawesi Selatan (3 kasus), Jambi (2 kasus), DKI Jakarta (2 kasus), Banten (2 kasus),

Lampung (2 kasus), dan Riau (1 kasus). Prasetyo juga menyampaikan bahwa pihaknya telah menjalankan fungsinya secara optimal dalam menangani perkara pidana pemilihan. (kom)

HADIRI PELANTIKAN OSO

Sekjen Hanura Dilaporkan ke MKD DPR JAKARTA (HR)-Politikus Hanura, Sarifuddin Sudding, dilaporkan Koalisi Penegak Citra DPR ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD). Sarifuddin yang juga Wakil Ketua MKD disoal karena menghadiri pelantikan Oesman Sapta Odang (OSO) sebagai pimpinan DPD. "Laporan ini dilakukan karena dugaan kehadiran yang bersangkutan pada hari Selasa, 4 April 2017, dalam Sidang Paripurna Pelantikan Pimpinan DPD RI yang sedang bermasalah," ujar pelapor dari Koalisi Penegak Citra DPR, Anwar Razak saat dikonfirmasi, Rabu (12/4). Sudding dilaporkan pada Selasa (11/4) lalu. Dia dianggap telah menciderai kehormatan DPR karena ikut campur tangan dalam

permasalahan DPD. "Kami meminta kepada Mahkamah Kehormatan Dewan agar melakukan pemeriksaan secara etik untuk melihat ada atau tidaknya pelanggaran etik berdasarkan Peraturan DPR Nomor 1 Tahun 2015 Tentang Kode Etik Dewan Perwakilan Rakyat Rerpublik Indonesia," lanjutnya. Anwar menjelaskan detil kronologi peristiwa kehadiran Sudding di pelantikan pimpinan DPD yang dipermasalahkannya itu. Pada Rabu 4 April 2017 sekitar pukul 19.30 WIB hingga 20.00 WIB, Sudding menghadiri paripurna pelantikan pimpinan terpilih DPD RI. "Yang bersangkutan masuk ruang paripurna DPD bersamaan dengan Suwandi, Wakil Ketua MA," ucapnya. (dtc)

q LAYOUT :

WIWIN


Z NA PEKAN

KAMIS 13 April 2017 16 Rajab 1438 H

9

Kota Madani

DI JALAN YOS SUDARSO

Satpol PP Segel Dua Tower PEKANBARU (HR)(HR)-Satpol PP Pekanbaru kembali menyegel dua tower di Jalan Yos Sudarso yang masih diduga tidak mengantongi izin, Rabu (12/4). "Saat penyegelan salah satu tower yang berada di belakang Anggun Busana jalan Yos Sudarso, baik pemilik tower dan RT tidak berada di tempat. Sehingga berita acara penyegelan di-

buat tanpa kehadiran saksi," kata Zulfahmi Adrian selaku Kepala satpol PP Pekanbaru. Makin banyaknya tower provider berdiri di beberapa titik di Kota Pe-

kanbaru. Membuat masyarakat yang berada di sekitar tower berdiri merasa resah. Keberadaan tower jika berdiri di titik yang tidak legal bisa menyebabkan alat elektronik warka sekitar rusak. Setelah mendapat laporan dari masyarakat dan hasil investigasi. Sementara tower provider yang berada di gang Damai Jalan Yos Sudarso di-

segel, dengan dihadiri saksi pemilik tanah dan RT setempat. "Saat ini kami tengah menghubungi pemilik tower, namun belum di respon," sambungnya. Zulfahmi sendiri berpesan kepada pemilik tower untuk mengurus perizinan berdirinya tower tersebut. "Kalau tower memang punya izin, kenapa pemilik susah dihubungi, "ungkapnya.(rtc/hai)

HALUANRIAU/INT

PERSONEL Satpol PP Pekanbaru menyegel tower di Jalan Yos Sudarso yang diduga tidak mengantongi izin.

HINDARI KEMACETAN DI JALAN TERATAI Sekolah Diminta tidak KIT Tertutup untuk Dishub Diminta PT Bangkinang dan Ricry Kembalikan Fungsi Terminal Memberatkan Siswa PEKANBARU (HR)-Kawasan Industri Tenayan (KIT) Pekanbaru tertutup untuk dua pabrik karet PT Bangkinang dan Ricry. Pasalnya dua pabrik ini senantiasa dikeluhkan sebab bau karet yang sangat menyengat. Hal tersebut disam-

paikan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Pekanbaru, M Jamil."Untuk KIT tidak bisa menerima keberadaan dua pabrik karet itu. Menimbang pulusi udaranya dapat menganggu industri lainnya,� se-

but Jamil, Rabu (12/4). Sehingga nantinya ketika izin usaha habis masa berlakunya, pabrik tersebut mesti 'angkat kaki' dari Pekanbaru."Kita berfikirnya untuk kota, sudah tidak tepat lagi pabrik

KIT

n Hal. 15

PEKANBARU (HR)-DPRD Kota Pekanbaru meminta Dinas Perhubungan Pekanbaru mengembalikan fungsi Terminal di Jalan Teratai menjadi tempat mangkal angkot guna menghindari kemacetan. "Selama ini terminal ini digunakan jadi lapak pedagang kaki lima," kata Anggota DPRD Kota Pekanbaru Ruslan Tarigan di Pekanbaru, Rabu (12/4).

Semua angkot yang tadinya mangkal dan mengantre penumpang di dalam terminal kini berkeliaran di luar bahkan di jalan sekitar."Hal ini membuat lalu lintas semrawut tidak teratur, macet di sekitar Jalan Teratai," katanya. Ruslan Tarigan mengatakan berubahnya fungsi Terminal Mayang Terurai

PEKANBARU (HR)-Anggota Komisi III DPRD Kota Pekanbaru Fikri Wahyudi Hamdani meminta pihak sekolah, baik negeri maupun swasta untuk tidak terlalu memberatkan siswa dalam hal pembiayaan. Bahkan sekolah diminta tidak melakukan pengancaman kepada siswa yang terlambat membayar kewajiban sekolah dan tidak bisa ikut ujian. "Dari Informas yang kita dapat, ternyata masih ada sekolah di Pekanbaru yang terkesan melakukan pemaksaan kepada siswa agar segera melunasi semua kewajiban sebelum mengikuti ujian, jika tidak, maka tidak dibenarkan ikut ujian," ungkap Fikri, Rabu (12/4)

Dishub

Sekolah

n Hal. 15

n Hal. 15

DALAM SEHARI

Riau Konsumsi 138.500 Tabung Elpiji 3 Kg

HALUANRIAU/ANDIKA

GUNAKAN BAD AN JALANBADAN JALAN-TPS Pedagang Pasar Plaza Sukaramai di Jalan Cokroaminoto berada di atas badan jalan. Kondisi itu menyebabkan badan jalan menyempit dan rawan macet.

PEKANBARU (HR)-Pertamina Wilayah Pemasaran Provinsi Riau menyatakan bahwa konsumsi daerah tersebut dalam menghabiskan 138.500 tabung gas elpiji ukuran tiga kilogram bersubsidi setiap harinya. "Ini realisasi kebutuhan gas elpiji bersubsidi di 12 kabupaten/kota se-Riau tiap harinya," kata Sales Executive LPG V Pertamina Wilayah Pemasaran Riau, Mahfud Nadyo kepada antara di Pekanbaru, Rabu (12/4). Mahfud Nadyo mengemukakan realisasi ini tergambar sejak Januari-April 2017.

Riau

n Hal. 15

REKOMENDASIKAN KEBIJAKAN BERKUALITAS

Balitbang Kedepankan Hasil Penelitian dan Kajian PEKANBARU (HR)-Sejak dikukuhkan awal Januari 2017 berdiri sendiri di Organisasi Perangkat Daerah lingkup Pemerintah Kota Pekanbaru, Badan Penelitian dan Pengembangan (Balit-

n REDAKTUR: ELPI ALKHAIRI

.riaumandiri.co

Haluan Riau

haluan_riau

bang) berupaya mengedepankan hasil penelitian dan kajian. Bertujuan untuk menghasilkan rekomendasi kebijakan- kebijakan yang berkualitas terhadap pemerintah daerah.

Pelaksana Tugas Balitbang Pekanbaru, Yusrizal, melalui Sekretaris Badan, Hendra mengatakan, hal itu sudah dituangkan dalam draf Peraturan Walikota (Perwako) Pekanbaru tahun 2017. Ber-

isi tentang pedoman penelitian dan pengembangan penyelenggaraan pemerintahan daerah di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru.

Balitbang

LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579

n Hal. 15

n LAYOUT:

WIN


Zona Riau

10

KAMIS 13 April 2017

DUKUNG PROGRAM JKN KIS

BPJS Kesehatan-BNI Perkuat Sinergisitas n LAPORAN: RENNY RAHAYU

Liputan Pekanbaru

PEKANBARU (HR)- Sebagai badan hukum publik yang lebih dari tiga tahun mengelola Jaminan Kesehatan NasionalKartu Indonesia Sehat (JKN-KIS), BPJS Kesehatan selalu berupaya mengoptimalkan pelayanan kepada peserta maupun stakeholders lainnya. Tahun 2019 menjadi target BPJS Kesehatan untuk mewujudkan cita-cita universal health coverage. Demi mewujudkan hal tersebut, melalui penandatanganan nota kesepahaman, BPJS Kesehatan pun siap memperkokoh sinerginya dengan BNI dalam hal pemanfaatan layanan keagenan BNI untuk mendukung program Kader JKN-KIS. Guna memperluas Kepesertaan danChannel Pembayaran. Kader JKN-KIS adalah orang-orang yang menjadi mitra BPJS Kesehatan untuk menjalankan sejumlah fungsi BPJS Kesehatan, antara lain fungsi pemasaran dan fungsi pengumpul iuran. Melalui kerja sama ini, BNI akan membuka pendaftaran Kader JKNKIS menjadi Agen46, sehingga mereka dapat menampung pembayaran iuran JKN-KIS dari masyarakat melalui fasilitas

perbankan BNI yang ada di dalam aplikasi Agen46. “Nantinya para Kader JKN-KIS yang menjadi Agen46 tersebut juga akan dibekali EDC mini ATM untuk sarana transaksi pembayaran iuran. Dengan adanya kemudahan ini, diharapkan animo masyarakat untuk membayar iuran tepat waktu dapat meningkat,” jelas Direktur Kepesertaan dan Pemasaran BPJS Kesehatan, Andayani Budi Lestari, Rabu (12/4). Selain itu, BPJS Kesehatan dan BNI juga siap bersinergi dalam hal pemasaran bersama dan pengintegrasian kanal pembayaran iuran. Penyediaan layanan jasa perbankan milik BNI diharapkan semakin mempermudah masyarakat untuk melakukan pembayaran iuran JKN-KIS. “Harapan kami, dengan tersedianya Deliver Channel, Payment Point Online Bank (PPOB), dan mitra

PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 UUHT No. 4 tahun 1996 dan SertifikatHakTangungan yang berkepala Demi "KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA "PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. LNC Pekanbaru dengan perantara kantor Pelayanan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru akan melaksanakan penjualan dimuka umum (lelang) atas barang tidak bergerak berupa : 1. Debituran. Eddi Putra, Sebidang tanah seluas 105 M2 berikut bangunan Ruko diatasnya SHM No. 06058 atas nama EDDI PUTRA terletak di Rumah Makan Safari Jalan LintasTimur KM 16 No. 04 Kelurahan Pangkalan Kerinci Timur Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten. Pelalawan harga Limit Mulai dari Rp. 600.000.000,- Uang Jaminan Rp. 200.000.000,-). 2. Debituran. Eddi Putra, Sebidang tanah seluas 293 M2 berikut bangunan Ruko diatasnya SHM No. 05810 atas nama EDDI PUTRA terletak di Jalan Datuk Engku Raja lela Putra Kelurahan Pangkalan Kerinci Timur Kecamatan Pangkalan Kerinci Kabupaten. Pelalawan harga Limit Mulai dari Rp. 1.100.000.000,- (Uang Jaminan Rp. 400.000.000,). Lelang akan dilaksanakan pada : Jum'at/ 28 April 2017, Pukul: 10.00 WIB s.d 12.00 WIB , Tempat: https://www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id, Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Jl. Jenderal Sudirman No. 24 Pekanbaru Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Cara Penawaran. Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada domain https://www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id Tata cara lelang dapat dilihat di menú "Tata Cara da Prosedur" dan Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 2. Pendaftaran. Calon perserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain diatas dengan merekam dan mengunggah sofcopy KTP serta mamasukan data NPWP dan nomor rekening namas endiri. 3. UangJaminan a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan denganke tentuan sebagai berikut : - Jumlah/nominal yang disetorkan harus sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini dan disetorkan sekaligus bukan dicicil. - Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang tanggal 27 April 2017 (Pukul 16.59 WIB). b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor VirtualAccount (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menú status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. 4. PenawaranLelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akandikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta menyetorkan uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist serta memenuhi persyaratan. b. Penawaran lelang lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan dengan menggukan token lelang yang dikirimkan ke alamat email masing-masing 5. Pelunasan lelang. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak Pelaksanaan lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan diatas pemenang lelang dikenakan sanksi tidak diperbolekan mengikuti lelang selama 6 (enam) bulan di seluruh wilayah Indonesia dan uang jaminan akan disetorkan ke kas negara. 6. Informasi lebih lanjut calon peserta dapat menghubungi KPKNL Pekanbaru alamat Jl. Jend. Sudirman No. 24 Pekanbaru Call Center DJKN di nomor (021) 500991 atau di LNC Pekanbaru Jl. Jend. Sudirman No. 365 Gedung Sentra bisnis Lt. 1 Pekanbaru Pekanbaru, 13 April 2017 PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk C & R Loan Center Pekanbaru dto M. Faisal KPKNL Pekanbaru Head of LNC

HALUANRIAU/NIE

TINGKA TKAN layanan bagi peserta, BPJS Kesehatan tingkatkan sinergisitas dengan BNI. TINGKATKAN BNI yang tersebar di berbagai daerah, kedisiplinan peserta JKN-KIS dalam membayar iuran meningkat, sehingga sustainibilitas program JKN-KIS terus terjaga,” kata Andayani. Sementara itu, menurut Direktur Hubungan Kelembagaan dan Transaksional Perbankan BNI Adi Sulistyowati menambahkan, pihaknya siap mendukung strategi BPJS Kesehatan dalam melakukan pembayaran, serta mempermudah dan mempercepat proses kemitraan

PEKANBARU (HR)Meski sudah dilakukan sosialisasi, namun pelaku kegiatan usaha penukaran valuta asing bukan bank (KUPVA BB) di Riau masih banyak yang membandel. Terbukti hanya 20 KUPVA BB yang mengantongi izin BI. Padahal seperti diketahui Bank Indonesia menegaskan bahwa tanggal 7 April 2017 merupakan batas akhir operasi bagi Kegiatan Usaha Penukaran Valuta Asing Bukan Bank (KUPVA BB) yang tidak memiliki izin operasi dan belum mengajukan izin ke

DIJUAL RUMAH

KEHILANGAN BPKB

Dijual rumah di Jl. Angsa I No. 15 Sukajadi ukuran tanah 20 x 25, 5 kt, 4 km, 1 r. tamu, 1 r. keluarga, 1 r. makan, 1 dapur, 1 gudang, garasi 2 mobil, lokasi strategis, surat SHM, jarga Nego. Cocok untuk kantor atau tempat tinggal Hub: 0821 6991 9709 (TP).

Telah hilang 1 (satu) buku BPKB motor merk Honda BM 4534 AY An. Syarifah Maisyarah Jl. Riau Ujung Gg. Karya Makmur No. 20 RT 005/003 Air hitam Kec. Payung Sekaki Kota Pekanbaru. Bagi yang menemukan hubungi : 0812 6887267.

DIJUAL RUMAH

Dijual rumah bulatan LT 450 M². Fasilitas : r. tamu, r. keluarga, 4 kt, 3 km, r. makan, dapur, garase, sumur bor, full keramik dan pagar keliling, listrik 2.200 Watt. Alamat Jl. Kurnia No. 19 A Tangkerang Labuai. Harga Nego. Hub: Ibu Rince : 0812 6676 4985, 0852 7632 6256

Hubungi RUDY :

BUTUH DANA CEPAT Jaminan BPKB mobil dan motor anda. Proses cepat, syarat mudah, BPKB aman, pajak mati bisa diproses, juga melayani take over dari leasing lain. (mobil dari tahun 1997). Hub Dani : 0812 7545 2232 GUTI TRAVEL menyediakan tiket pesawat, voucher hotel, Tour Domestik dan Internasional. Hubungi : 0822 8443 6767, 0852 7400 3175 Pin BB 7C69FD04 Jl. Kapur Gg. Mulia No. 13 Pekanbaru, Riau

Menjual : Berbagai menu sarapan pagi, makan siang dan makan malam. Melayani : Cucian mobil. Free

WiFi Jl. Pemuda No. 71 Tampan, Pekanbaru HP 0812 7662 0694

BERJAYA TECH KOMPUTER Laptop anda rusak ? LCD Pecah? keyboard rusak? virus? untuk kantor bisa dijemput. Service printer & PC. Jual PC & Laptop harga promo. Jl. M. Yamin No. 43 Pekanbaru Telp. 0761 21178 08127011501 q

REDAKTUR

:

DARA

FITRIA

Dijual tanah luas + 1 Ha, SHM, lokasi di Jalan Utama dekat Bandara Muara Bungo. Cocok untuk hotel & perumahan. Hubungi : 0811152393

OPTIK JAILANA Spectacels & Lenses Centre -Menyediakan frame & lensa terkenal dengan harga terjangkau -Menerima resep dokter, periksa mata & BPJS Kesehatan Alamat : Jl. Durian No. 53B (simp. Serayu) Telp: (0761) 38057 - Hp. 081365618893 Pekanbaru. Cab. Rengat & Tembilahan

0813 7822 6199/ 0852 6526 0402 By : Sonak Malela Group

SHOES HOLIGAN

nya batas waktu pengajuan izin yang hanya sampai 7 April 2017, Siti meminta masyarakat harus aktif melaporkan KUPVA BB atau money changer yang beroperasi tanpa izin. "Masyarakat biasanya kalo tidak rugi akan diam saja, tapi saat ada kerugian baru melapor. Karena itu sekarang kami minta aktif melaporkan KUPVA BB yang belum punya izin," harapnya. Selanjutnya, terkait dengan masih banyaknya KUPVA BB yang tidak berizin hingga 7 April 2017, Bank Indonesia akan

RUMAH DIJUAL

Dijual Toyota Fortuner, tahun 2010, warna hitam, bensin, automatic, tangan pertama dan kondisi terawat.Hub. : 0811691997, 082387301074

SOLUSI MAMPET & TINJA

GUTI TRAVEL

ARENA KOPITIAM & CAR WASH

TANAH DIJUAL

Spesialis Mengatasi : WC MAMPET, Saluran air, Westafel, Cucian Piring tersumbat. Sedot Tinja/Septik Tank tanpa Bongkar, Tanpa Kimia. Bergaransi 1 bulan atau jangan bayar jika Anda tidak puas dengan hasil kerja kami !!!

KEDAI KOPI SULI Menjual makanan : Nasi goreng seafood, mie goreng, mie ayam dan minuman. Free WiFi. Jl. Belimbing No. 100 D Pekanbaru, HP. 0813 6552 0112

Bank Indonesia. "Hal tersebut diatur dalam Peraturan Bank Indonesia (PBI)No.18/20/PBI/ 2016 perihal Kegiatan Usaha Penukaran Valuta Asing Bukan Bank," ujar Kepala BI Riau Siti Astiyah, akhir pekan kemarin. Di Riau, menurut Siti, sampai saat ini jumlah usaha penukaran uang asing yang berizin yaitu sebanyak 20 izin usaha dan belum bertambah, padahal BI sudah berkali-kali mengingatkan dan bahkan sudah melakukan sosialisasi perizinan sejak Februari lalu. Terkait dengan habis-

DIJUAL MOBIL

DIJUAL RUMAH

Servis AC, pasang baru, bongkar pasang, kulkas, mesin cuci. Hubungi : 081378742889 / (0761) 7727781 Menyewakan blower untuk pesta & AC standing.

tan melalui pemberian Konfirmasi Faskes. Pemberian Konfirmasi Faskes oleh BPJS Kesehatan kepada BNI dimaksudkan untuk memperlancar pembiayaan pelayanan kesehatan peserta JKN-KIS yang ditawarkan BNI kepada faskes. Dengan adanya percepatan dalam pembayaran tagihan tersebut, diharapkan faskes dapat menjaga kualitas pelayanan kesehatannya agar tetap prima. Pada kesempatan yang sama, BPJS Kesehatan juga melakukan penanda-

tanganan nota kesepahaman dengan sejumlah bank mitra BNI tentang pemasaran bersama dalam upaya perluasan kepesertaan BPJS Kesehatan, serta penyediaan layanan perbankan milik perbankan. Adapun mitra perbankan BNI yang turut serta dalam penandatanganan nota kesepahaman tersebut adalah Bank Bukopin, Bank Nobu, Maybank Indonesia, Bank DKI, Bank Sumsel Babel, Bank Sinarmas, dan Bank Mega.***

BI Siap Sanksi KUPVA tak Berizin

Dikontrakkan sebuah rumah bulatan, letak strategis di tengah kota. Fas : 2 kt, 2 km, r. tamu, r. makan, dapur (kitchen set), garase berpagar, listrik 1300 watt, sumur bor (air bersih), full keramik. Lokasi Villa Telaga Biru Jl. Majalengka Blok C2. Peminat serius hub : Call/WA 081270364999/081270307999

MAJU TEKNIK

atas modern outlet, traditional outlet, maupun perbankan. Adapun ratarata transaksi pembayaran iuran BPJS Kesehatan per bulan mencapai 5,8 juta transaksi pembayaran, yang mana 30 persen-nya bersumber dari PPOB dengan total iuran peserta JKN-KIS yang terkumpul lewat PPOB sebesar Rp 3,190 triliun. Di sisi lain, BPJS Kesehatan dan BNI juga kembali mempertegas kerja sama pembiayaan fasilitas kesehatan (faskes) mitra BPJS Keseha-

MEMBANDEL

DIKONTRAKKAN RUMAH

Dijual rumah bulatan,LT 450 m2, LB 350 m2, Full Keramik. Ada bangunan kedai / bisa untuk praktek dokter/kedai. Lokasi Jl. Kurnia III/12 Rumbai. Harga Nego. Hub : HP: 0813 6552 5005

secara teknis operasional maupun administrasi. “Kami berharap dapat membantu BPJS Kesehatan mencapai target 40.000.000 pembayar baru untuk masa 2 tahun mendatang,” ungkapnya. Sejak bulan Oktober 2015 silam, BPJS Kesehatan telah memperluas channel pembayaran iuran pesertanya melalui sistem Payment Point Online Banking (PPOB). Hingga akhir Maret 2017, tercatat BPJS Kesehatan memiliki 422.700 channel pembayaran PPOB, yang terdiri

DIET SEHAT TANPA OBAT Diet sehat tanpa obat, 10 hari turun 5 kg, hilangkan perut buncit. dibimbing sampai berhasil. Konsultan Ibu LIAN 081268123604. Pin BB 554DFC6D.

KURNIA TOUR & TRAVEL

Cleaning Menu Treatment : Canvas : Rp 25.000, Nubuck : Rp 25.000, Suede: Rp 25.000, Leather : Rp 45.000. Alamat: Jl. Belimbing No. 17 Pekanbaru - Riau. Telp/Hp : 0853-7523-4007

Menyediakan paket tour domestik Lombok, Bali, Jogja, Jakarta dan Bandung dan International Malaysia, Singapura dan Thailand.

DIJUAL RUMAH

Alamat :

Dijual rumah bulatan. Luas tanah 200 m2, luas bangunan 100 m2, full keramik. Lokasi Jl. Pari No. 9 (masuk dari Jl. Paus) Tangkerang Barat. Harga nego. Tanpa Peantara. Hub : 085264938660

Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 30

Pekanbaru 0812 7662 4389, 0852 7128 0334 BB : 7EAE3733

Dijual rumah type 160 m2, luas tanah 230 m2, 3 kt, 2 km, ada taman dalam rumah dan kolam ikan di belaang rumah, full keramik. Alamat Perum Pandau Permai B16 No. 19. Harga 625 jt (nego). Peminat serius hub. 0813 7836 6663

CAHAYA TINJA Menerima penyedotan tinja dan melancarkan saluran air tanpa bongkar & zat kimia. Bisa dipanggil luar dan dalam kota.

Hub: 085271152003

SALSABILLA WEDDING Menyewakan: Pelaminan, Tenda, Pentas, Kursi, Orgen Tunggal, Video Shooting. Alamat : Jl. Suka Karya Perm. Bumi Tarai Damai Blok H No.17. Telp. 0812 7577 1970 / 0852 6505 7777 (Yani)

Mau ganti oli? Aki Anda ngadat? Hubungi Shop & Drive Astra Otoparts di 0761-571203 (Free Delivery) HP. 081266998772 (Andri)

merekomendasikan penghentian kegiatan usaha/ pencabutan izin usaha. BI juga terus berkoordinasi dan bersinergi dengan berbagai instansi terkait seperti Kepolisian, BNN, KPK, PPATK, Kejaksaan Agung, Kemendag, Kemenkumham, asosiasiasosiasi (money changer, perhotelan, mall, travel, Perusahaan Daerah pengelola pasar) dalam rangka penertiban KUPVA BB tidak berizin. Selain itu, BI juga bekerja sama dengan Kepolisian Republik Indonesia (Polri), Pusat Pelaporan

ANDA TELAT BULAN ??

Jl. Soekarno-Hatta Km. 6.5 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 698 99 44

PELUANG USAHA

KLINIK

RATNA GROSIR Menjual : Kaos Polos, Kostum Olah Raga, Topi, Baju Melayu Sekolah, Sarung, Kopiah, dll. Alamat : Jl. Imam Bonjol No.107 A Telp. 0812 7642 372 - 0852 7453 5066 Pekanbaru

BENS WHEELS Menyediakan : Velg & ban baru/ second (semua jenis), service, cat velg, spesialis velg & Ban second. Jl. Paus Ujung, Pekanbaru Telp. 0823 8888 4780, 0828 8303 9113 Pin BB 5945C898

KOST-KOSTAN EXCETIVE

DIJUAL CEPAT

Jl. Nuri/Kaswari No. 11 Sukajadi, (20 meter dari Jl. KH. A. Dahlan) Fasilitas : Rumah baru 5 bulan siap, TV LCD 29 Inci, AC, Springbed. Lokasi di tengah kota, dekat ke manamana (aman, tenang, nyaman, parkir luas). Hubungi: - Buk Hajah : 0812 1903 4939 Sewa: Harian, Mingguan, - Ririe : 0812 750 43939 Bulanan

Dijual cepat sebuah rumah baru type 115 siap huni , luas tanah 140 m2, luas bangunan 120 m2, 3 kamar tidur, 2 kamar mandi, ruang tamu, ruang keluarga, dapur, sudah dipagar keliling, lantai granit, cluster, falfon gypsum bertingkat. Lokasi Jl. Parit Indah/Jl. Kesdaran Complex Labuai Garden Blok D No. 2 Pekanbaru (dekat Kantor Pengadilan Agama). Peminat serius hubungi: 0812 750 43939

- H. Yulnis Anwar : 0821 7174 7000

INFO RUMAH SAKIT

Solusi cepat & Tepat untuk melancarkan Haid secara teratur dalam waktu singkat 3 jam haid kembali lancar senormalnya aman tanpa efek samping. TERBUKTI !! HUB: 0852-0404-4422

Anda pelajar? Mahasiswa? Karyawan? Pengusaha?. Dapatkan penghasilan tambahan dari 100 rb hingga 300 rb/hari. MOdal hanya 168 rb. Hub. IMUN 085363676567, 081276761534.

dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Badan Narkotika Nasional (BNN) serta instansi terkait lainnya dalam operasi penertiban apabila terdapat indikasi adanya pelanggaran seperti kejahatan pencucian uang, pendanaan Narkoba dan terorisme. Dalam hal ini, Bank Indonesia, Kepolisian, BNN, KPK, dan PPATK telah sepakat untuk melakukan tukar menukar informasi dalam rangka mencegah kejahatan extraordinary crime yang dilakukan melalui KUPVA berizin maupun tidak berizin.(nie)

RSUD

ARIFIN ACHMAD

PRATAMA DAFFA Jl. Paus No. 99B Pekanbaru Telp. 0823 8881 5636

PRAKTEK DOKTER Praktek Dokter Umum: dr. Novita Riza. Sip:BPT/441/S1-DU/ IV/2013/119. Buka setiap hari.

Praktek Dokter Gigi : drg. Fika Fajar.Sip:8/05.06/BPTPM/ I/2015. Praktek : Hari Senin s/d Sabtu, Pukul: 16.30 s/d 20.30 WIB. Alamat : Jl. Cendrawasih No.88A Tangkerang Tengah - Pekanbaru

RUMAH SAKIT

JMB Jl. Sekolah No.53 Rumbai - Pekanbaru Telp. (0761) 53171

RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN Jl. H.R. Subrantas KM. 12,5 Pekanbaru Telp. (0761) 63240 Fax. (0761) 63239 email : rstampan@yahoo.com

Jl. Tuanku Tambusai No.55 Telp. (0761) 33850 / 33612 Fax. (0761) 33649 Pekanbaru - Riau

Jl. Diponegoro No.2 Pekanbaru 28285 Telp. (0761) 21618 Fax. (0761) 20253 email: hikrsudaa@yahoo.co.id

KLINIK

BERTUAH MEDIKA Jl. Puyuh Mas, Pekanbaru, Riau Phone 0852 6345 0047 Tangkerang

KLINIK

DOKTER BASTIAN Jl. Garuda Sakti KM. 2 Panam, Pekanbaru, Riau Phone 0821 7171 1999

RSU PEKANBARU MEDICAL CENTER Jl. Lembaga Permasyarakatan No. 25 Gobah Pekanbaru 28131 Telp. (0761) 848100 Fax. (0761) 859510 email : rspmc.pku@gmail.com

RS SANTA MARIA PEKANBARU Jl. A. Yani No.68 Pekanbaru 28127 Telp. (0761) 22213. Fax. (0761) 26071 email: rsssmpku@gmail.com

KLINIK SYAHBUDIN Jl. Adi Sucipto No. 171/1 Telp. (0761) 5666676 Pekanbaru

Jl. Jenderal Sudirman No.134 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 856517 Fax. (0761) 41887 q

LAYOUT:


Indragiri Hilir

KAMIS 13 April 2017

11

Bumi Sri Gemilang

advertorial

PETANI TERANCAM MERUGI

Padi di Sungaibatang Diserang Siput Murbei SUNGAIBATANG (HR) - Sejumlah areal persawahan, khususnya tanaman padi di wilayah Kecamatan Sungaibatang, saat ini diserangan hama berupa keong jenis siput murbei. Hama ini berbentuk seperti bekicot ataupun keong dan merupakan ancaman bagi para petani. Puluhan hektare tanaman padi di Desa Mugomulyo, Kecamatan Sungaibatang, sudah diserang hama ini. Padi yang baru berumur sebulan rusak, akibatnya petani pun harus mengganti dengan bibit padi baru. Jika tidak, mereka khawatir mengalami kerugian besar, karena bisa menyebabkan gagal panen. Biasanya hama keong ini mulai menyerang tanaman padi berumur satu minggu dan berlanjut hingga sekarang sebulan. Selain daun, keong ini juga menyerang batang hingga ke pangkalnya. Kondisi tersebut menyebakan petani melakukan pemberantasan secara manual dengan cara diambil satu per satu. "Musim tanam kali ini memang luar biasa keong terus beranak dan berkembangnya begitu cepat, serangannya juga sama cepatnya. Lihat itu sendiri keong menyerang daun hingga batang dan itu terjadi terus terusan," jelas Harianto, petani asal Desa Mugomulyo, Rabu (12/04). Jajaran Kodim 0314/lnhil, khususnya para anggota Babinsa yang berada di daerah persawahan terjun langsung memberantas hama yang membuat was-was para petani tersebut. Berkembangnya populasi keong dengan cara bertelur yang berada di batang daun maupun batangnya. Jika hal ini dibiarkan dalam tempo semalam saja, telur langsung menetas dan muncul peranakan keong yang jumlahnya luar biasa. Harianto menuturkan, dia belum berani memberantas hama keong emas dengan obat khusus atau pestisida. Pasalnya, usia tanaman baru sebulan. Apabila dipaksa disemprot, dikhawatirkan mempengaruhi pertumbuhan tanaman padi itu, dengan adanya serangan hama tersebut. Menyikapi hal tersebut, Babinsa Serda Jupri Koramil 07/Reteh dan instansi terkait Camat Sungaibatang, UPTD Perlindungan Tanam Dinas TPHP Inhil, tampak di lapangan bersama-sama dengan masyarakat kelompok tani japa 1 dengan sigap mengutip keong yang mengganggu pertumbuhan tanaman padi. Pada penyerbuan kali ini langsung dikomandoi oleh serda M Jupri dan berhasil mengumpulkan keong hampir 10 karung,di sela sela istirahat babinsa juga menyampaikann kepada masyarakat kita harus lebih aktif lagi untuk memerangi keong, sehingga hasil yang dicapai sewaktu panen nanti bisa memuaskan. (snc)

TEKEN NOTA KESEPAHAMAN

Pemkab dan BTN Jalin Kerjasama TEMBILAHAN (HR) - Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir bersama PT Bank Tabungan Negara Kantor Cabang Pekanbaru menandatangani Nota Kesepahaman, di Aula Lantai V Kantor Bupati Kabupaten Inhil, Tembilahan, Selasa (11/4) siang.

Penandatanganan nota kesepahaman ini, merupakan sebuah bukti kerjasama yang dijalin antara kedua belah pihak, yakni pihak Pemkab Inhil dan PT BTN. Selain Bupati Inhil, HM Wardan dan Pimpinan PT BTN, Eko Waluyo, dalam acara penandatanganan ini, tampak hadir pula para pejabat eselon di lingkungan Pemerintah Kabupaten Inhil. Pada sambutan yang diberikan, Eko Waluyo mengucapkan terima kasih dan mengungkapkan kebahagiaannya, karena PT BTN telah

diterima di Kabupaten Inhil yang dibuktikan dengan penandatanganan nota kesepahaman sebagi legal - formal. "Kerjasama ini diharapkan tidak hanya di atas kertas, melainkan juga ditindaklanjuti dalam bentuk pengelolaan keuangan dan penyediaan fasilitas kredit," katanya. Spesifik, mengenai penyediaan fasilitas kredit, dikatakan Eko Waluyo, telah juga dibuktikan oleh PT BTN melalui pemberian kredit perumahan bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di

lingkungan Pemerintahan Kabupaten Inhil. Tak hanya, pada tataran Kabupaten Inhil, diungkapkan Eko Waluyo, kredit Perumahan bagi PNS juga diberlakukan secara nasional pasca kerjasama yang dijalin antara PT BTN dengan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. "Sejauh ini, kami (PT BTN, red) telah MoU (Nota Kesepahaman, red) dengan 200 hingga 300 PNS penerima kredit perumahan. Mudah - mudahan dapat segera di launching," jelasnya. Masih dalam pembahasan mengenai kredit perumahan, Eko Waluyo mengatakan, pihak PT BTN juga berencana untuk menyediakan fasilitas kredit konsumtif renovasi rumah. "Segala macam kredit perumahan yang tersedia ini, merupakan tindaklanjut dari Program Nasional Sejuta Rumah yang digagas

oleh Pemerintah Pusat. Mari bersama kita sukseskan Program Nasional Sejuta Rumah," imbaunya. Bupati Kabupaten Inhil, HM Wardan, dalam penyampaiannya, mengucapkan terima kasih kepada pihak PT BTN yang telah menunjukkan keseriusannya melalui penandatanganan nota kesepahaman ini. "Kalau dilihat dari naskah yang ditandatangani, kedua belah pihak saling bersepakat untuk bekerjasama dan saling mendukung," pungkasnya. Lebih lanjut, Wardan menyatakan, dengan telah ditandatanganinya nota kesepahaman antara PT BTN dengan Pemkab Inhil, maka secara resmi kerjasama antara kedua belah pihak telah terjalin. "Sebenarnya, koordinasi antara Pemkab Inhil dengan PT BTN sudah dilaksanakan sejak beberapa tahun lalu. Termasuk rencana ten-

tang penyediaan fasilitas kredit perumahan. Bahkan, pihak pengembang juga sudah datang dan berkoordinasi dengan Pemkab Inhil," ungkapnya. Kedepan, Wardan berharap, khususnya kepada para PNS, agar dapat memanfaatkan keberadaan PT BTN dengan segala macam program yang ada sebagai sebuah momentum. "Ini (Kredit Perumahan, red) merupakan pelayanan bagi PNS, khususnya di Kabupaten Inhil. Sebab, para PNS di Inhil telah lama menantikan adanya rumah. Dengan kerjasama ini, penantian para PNS tersebut akan segera terwujud," pungkasnya. Pada kegiatan tersebut, secara simbolis, juga dilakukan pertukaran plakat oleh masing - masing pihak, baik dari Pemkab Inhil kepada pihak PT BTN, maupun dari pihak PT BTN kepada pihak Pemkab Inhil. (adv/diskominfo).

CEGAH MASUKNYA BARANG TERLARANG,

Polres Inhil dan Inhu Gelar Giat Cipkon Gabungan TEMBILAHAN (HR) - Dalam upaya mencegah masuknya barang terlarang, terutama narkotika ke wilayah Kabupaten Inhil, diadakan kegiatan Cipta Kondisi Gabungan Polres Inhil dan Polres Inhil, Selasa (11/4/17) sejak pukul 12.30 WIB di perbatasan Kabupaten Indragiri Hilir dan Kabupaten Indragiri Hulu. Sebanyak 45 orang personel Gabungan Polres Inhil dipimpin oleh Kabag Ops Polres Inhil Kompol Roni Syahendra SIK dan 36 orang personel Polres Inhu yang dipimpin oleh Kabag Ops Polres Inhu Kompol Franki Tambunan ST, diturunkan untuk melaksanakan pemeriksaan terhadap kendaraan yang melintas dari arah Rengat dan dari arah Tembilahan. Turut mendampingi Kabag Ops adalah Kasat Polair Polres Inhil AKP Awaluddin Dalimunthe, Kapolsek Kempas AKP Risnan Aldino SIK, KBO Sat Reskrim Polres Inhil IPTU Hendri Berson SH, KBO Sat Narkoba Polres Inhil IPDA Said Muhammad Ali Hanafiah, KBO Sat Lantas Polres Inhil IPDA Kamaluddin dan Kasub Sektor Bayas IPDA Inger Dimejo. Kegiatan ini dimaksudkan untuk mencegah masuknya barang-barang terlarang seperti narkotika yang dibawa masuk kedalam wilayah Kabupaten Inhil oleh oknum-oknum yang mencari keuntungan dari rusaknya generasi muda karena terjerumus oleh narkoba tersebut. Selain hal tersebut diatas juga dimaksudkan untuk mencegah pelaku pelaku curanmor beroperasi di daerah ini. Dalam kegiatan tersebut, personel Polres Inhil memeriksa semua kendaraan yang datang dari arah Rengat dan personel Polres Inhu memeriksa semua kendaraan yang datang dari arah Tembilahan. (rtc)

BUPATI BUPATI KANTOR 0764-20200, 21010 322120 - 21182 BUPATI KEJAKSAAN 0764-20200, 322120 21501 BUPATI PENGADILAN 0764-20200, 322120 24684 POLRES q

REDAKTUR:

RUDI

22110 EFENDI

PENYERAHAN plakat yang diterima oleh Bupati HM Wardan.

112 PERUSAHAAN BERDIRI

Total Investasi Sebesar Rp24,7 Triliun TEMBILAHAN (HR) - Untuk menunjang percepatan pertumbuhan ekonomi, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indragiri Hilir (Inhil) melakukan kebijakan pro investasi, jumlah investasi yang ditanamkan di Inhil dalam tahun 2016 sebesar Rp24,7Triliun.

Dijelaskan Bupati Inhil, HM Wardan investor yang telah menanamkan modalnya di Inhil dominan bergerak disektor pendidikan, jasa kesehatan, pertanian, perkebunan, perdagangan, industri, hotel dan restoran. "Faktor yang menunjang iklim investasi tersebut ti-

dak terlepas dari dukungan dan komitmen pemerintah yang Pro-Investasi dan kepercayaan masyarakat/ swasta dalam menanamkan investasinya serta didukung dengan Ă‚ kondusifnya keamanan, sosial ekonomi dan politik yang ditunjang kekayaan sumber daya alam di

Inhil ini," sebut Bupati. Perusahaan yang menanamkan investasinya di Inhil dikatakan Bupati sebanyak 112 Perusahaan, terdiri dari 111 PMDN dan 1 PMA. "Pertumbuhan ekonomi dan PDRB demikian tentunya memberikan peluang terciptanya lapangan kerja di Bumi

Sri Gemilang yang kita cintai. Itu semua, merupakan usaha bersama dan partisipasi semua pihak, baik pemerintah, masyarakat dan swasta. Tentu juga tidak lepas dari dukungan para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Inhil, tukas HM Wardan. (adv/diskominfo)

HARGA ELPIJI 3 KG MELANGIT

Disperindag Ingatkan Agen Tak Menimbun TEMBILAHAN- Harga gas elpiji 3 kilogram makin melangit. Gas tabung melon itu sulit didapat ditingkat pengecer. Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Inhil pun sudah mengambil langkah dengan meminta para agen melaksanakan operasi pasar. Kepala Disperindag Inhil, Eddiwan Shasby mengungkapkan akan menindak tegas apabila ada agen yang melakukan penimbunan elpiji 3 Kg tersebut. "Jangan dimanfaatkan kondisi ini, jika diketemukan penimbunan,tentunya akan dilakukan pemberian sanksi sesuai aturan dan ketentuan yang berlaku," ujar Eddiwan. Kepada masyarakat, ia pun meminta tidak melakukan aksi borong ditingkat agen, agar semua pembeli mendapatkan gas berbentuk melon itu. Meski di tingkat agen di

Tembilahan Harga Eceran Tertinggi (HET) Elpiji 3 Kg sebesar Rp19 ribu, namun ditingkat pengecer, harganya berkisar Rp25 ribu hingga Rp30 ribu. Namun demikian, Eddiwan mengaku tidak bisa menindak hingga ke tingkat pengecer, karena kewenangan pihaknya ha-

nya di tingkat agen saja. "Jika agen yang jual tidak sesuai HET bisa kita tindak, tapi kalau di pengecer itu di luar kuasa kita, makanya kita menekankan ke agen agar tidak melakukan penimbunan, sehingga harga bisa terkontrol," tukas Eddiwan. (grc)

TERLIHA T antrian masyarakat saat operasi pasar di salan satu agen TERLIHAT di Tembilahan, beberapa waktu lalu.

HUJAN LEBAT DISERTAI PETIR DI TEMBILAHAN

Pohon Tumbang, Sejumlah Jalan Tergenang Air TEMBILAHAN- Hujan lebat disertai petir kuat menghampiri Tembilahan selama beberapa menit. Akibatnya sejumlah jalan yang ada terendam genangan air. Tidak hanya direndam air, salah satu jalan di Tembilahan juga tertutup oleh sebuah pohon yang tumbang. Pohon tumbang itu tepatnya berada di Jalan Kembang, dekat dengan Kantor Bupati Inhil atau di depan Kantor Badan Pertanahan Nasional. Namun demikian, anggota BPBD beserta dengan PLN Rayon Tembilahan dengan sigap langsung tu-

run ke lokasi pohon tumbang dengan melakukan pembersihan. Selain itu, hantaman hujan dan petir secara bersamaan itu juga membuat terjadinya pemadaman aliran listrik secara total. "Terjadi gangguan sistim pada unit pembangkit di PLTD Parit IV, sehingga mengakibatkan kekurangan daya dan saat ini masih dalam perbaikan.Untuk menghindari terjadinya padam total maka dengan berat hati kami melepas feeder 3," jelas Manager PLN Rayon Tembilahan, Iwan Eka Putra.(grc) q

LAYOUT:


Kuansing-Inhu

12 BANGUN JALAN TANI

Dandim: Pembentukan Karakter Masyarakat Desa Penting RENGAT(HR)-Dandim 0302 Inhu, Letkol Inf Mujiburrahman Hadi menegaskan pembentukan karakter masyarakat desa sangat penting dalam membangun karakter bangsa untuk memperkuat ketahanan nasional. Ini disampaikan Dandim saat memberikan sosialisasi tentang wawasan kebangsaan di Desa Redang, Kecamatan Rengat Barat, Selasa (11/4) malam. Dalam kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka TMMD ini, Dandim juga menekankan peran masyarakat dalam membentuk karakter bangsa dan masyarakat desa sebagai masyarakat dalam organisasi pemerintahan paling dasar, masih kesulitan dalam mengakses informasi dan cenderung mudah untuk terbawa isu negatif serta juga masih minimnya pengetahuan tentang wawasan kebangsaan itu sendiri. Dalam memberikan sosialisasi, Dandim masih menemukan masyarakat yang tidak hafal dengan Pancasila dan dasar negera dan juga masih belum bisa membedakan antara lagu wajib dengan lagu kebangsaan."Masyarakat desa harus terus dibina dan diberikan pencerahan terkait pada kebangsaan dan tekada NKRI,"tegas Dandim. Menurut Dandim kegiatan ini bertujuan menumbuhkan kembali Wawasan Kebangsaan dan Cinta Tanah Air serta Ideologi Pancasila dikalangan Pemuda atau generasi bangsa, menumbuhkan kembali jati diri bangsa di kalangan Pemuda dan Pelajar dan juga masyarakat desa pada umumnya, sehingga mereka dapat menebarkan Simbol - simbol Wawasan Kebangsaan melalui Proses Interaksi Sosial. Ditegaskannya kemampuan, kekuatan, ketangguhan dan keuletan sebuah bangsa melemahkan dan atau menghancurkan setiap tantangan, ancaman, rintangan dan gangguan itulah yang yang disebut dengan Ketahanan Nasional. Oleh karena itu, ketahanan nasional mutlak senantiasa untuk dibina dan dibangun serta ditumbuhkembangkan secara terus-menerus dengan simultan dalam upaya mempertahankan hidup dan kehidupan bangsa. Lebih jauh dari itu, adalah makin tinggi tingkat ketahanan nasional suatu bangsa maka makin kuat pula posisi bangsa itu dalam pergaulan dunia. Dalam kegiatan itu, Kodim juga menyalurkan bantuan sarana olahraga berupa bola kaki, bola voli dan net. (eka)

KAMIS 13 April 2017

advertorial 950 KADES SE-RIAU

Raker Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa TELUK KUANT AN (HR)KUANTAN (HR)-Sebanyak 950 kepala desa se-Provinsi Riau ikuti rapat kerja peningkatan kapasitas aparatur pe merintahan desa. Kegiatan yang dilangsungkan selama 3 hari, yakni hari Selasa-Kamis Tanggal 11-13 April 2017 dihadiri Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rahman dilaksanakan di Hotel Mutiara Pekanbaru. Kepala Desa Kebun Lado, Kecamatan Singingi, Kabupaten Kuansing, Samsuarman, yang ikut dalam kegiatan tersebut mengatakan, bahwa kegiatan raker sengaja diselenggarakan oleh Pemprov Riau agar penggunaan dana pembangunan disetiap desa di Riau dapat tepat guna. Menurut Samsuarman, diselenggarakannya raker tersebut, guna meningkatkan sumber daya manusia, untuk seluruh perangkat desa dari program dana desa, yang pesertanya terdiri dari Kades, Sekdes, Kaur Pemerintahan. Setiap desa mengutus peserta rakor masing masing 3-4 orang. "Ya kami Desa Kebun Lado, Kecamatan Singingi, memang salah satu dari 190 desa di Kabupaten Kuansing yang diundang Pemprov Riau, turut mengikuti acara raker ini. Kegiatan ini sangat bermanfaat bagi kami karena banyak bekal wawasan yang didapat untuk pengelolaan pemerintahan desa,"terang Samsuarman, Rabu (12/4). Dikatakannya, berbagai pengetahuan yang didapat dari kegiatan raker tersebut, diantaranya, pihaknya dapat pembekalan pengetahuan hukum dan kebijakan yang berkaitan dengan pengelolaan dana desa. Selain itu, dapat pembekalan tata cara perencanaan dan penganggaran desa serta pemahaman sistem keuangan desa. "Berbagai macam materi masukan berkaitan dengan sistem pengelolaan pemerintahan desa yang disampaikan oleh narasumber, tentunya ini sangat positif dan bermanfaat, banyak sekali wawasan dan pemahaman yang kami dapat, selesai acara ini selanjutnya kami dapat mengaplikasikannya di desa, sehingga pembangunan berjalan dengan baik, jangan sampai kualitas pembangunan jelek. Karena itu anggaran negara yang sejatinya dimanfaatkan untuk kesejahteraan masyarakat luas, "singkatnya. (adv/humas)

HALUAN

RIAU/HENDRA

KADES Kebun Lado, Samsuarman saat acara rapat kerja Kades se-Provinsi Riau dengan Gubernur Riau di Hotel Mutiara Pekanbaru, Rabu (12/4).

Polres Musnahkan Barang Bukti Narkoba RENGAT(HR)-Polres Indragiri Hulu melaksanakan kegiatan pemusnahan barang bukti Narkoba. Pemusnahan dilaksanakan di ruang Adhi Pradana Polres Inhu, Rabu (12/4). Pemusnahan barang bukti Narkotika Jenis Shabu – shabu, pil extasi dan daun ganja. Ikut menyaksikan pemusnahan tersebut Kapolres Inhu AKBP Abas Basuni SIK beserta jajaran, Wakil Bupati Inhu yang juga Ketua BNK Inhu Khairizal, Ketua Pengadilan Rengat yang diwakili oleh Immanuel Sirait, Kepala Kejaksaan Negeri Rengat yang diwakili oleh Kasi Pidum Nurwinardi, Kepala Kesbangpol yang diwakili oleh A Rahman T, Plt Kepala Dinas Kesehatan Inhu Mu-

AKASIA

WISMA INDAH

Jl. Sudirman No. 419B Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 862 872

Jl.Samanhudi No.9 Telp. (0761)33953/28635 Pekanbaru - Riau

HOTEL

HOTEL

HOTEL

BINTANG LIMA - Restaurant - Meeting Room - Cafe Jl. Tenku Umar No. 18 A-B Pekanbaru Riau. Telp (0761) 24115. Fax (0761)34203. email: hotel.bintanglima@yahoo.co.id

hammad Yunus dan Lembaga Bantuan Hukum Maiyusmadi. Adapun total Barang Bukti yang dimusnahkan sebagai berikut Shabushabu yang dimusnahkan seberat 86,69 ( Delapan Puluh Enam Koma Enam Puluh Sembilan ) gram, Pil Exstasi yang dimusnahkan sebayak 16 ( Enam Belas ) butir seberat 4,09 ( Empat Koma Nol Sembilan ) gram, Daun Ganja kering yang dimusnahkan seberat 5,14 ( Lima Koma Empat Belas ) gram. Dikatakan Kapolres, barang bukti dimusnakan tersebut, disita dari 8 orang tersangka masing-masing Saleh Usman (30) warga Desa Semelinang Tebing Peranap. Jonra (48) warga

Gedung Plaza The Central Lantai 3 Jl. Ahmad Yani No. 43 Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 7870 200 Fax. 0761-78702001 www.ameerahotelpekanbaru.com

LIDO Jl. Nangka No. 124 A - B Telp. +62 761 21288 Pekanbaru - Riau

Desa Sencano Jaya Batang Peranap. Tulus Sitanggang (47) warga Desa Talang Lakat Batang Gansal. Didit Fahriansyah Saragi 928) warga Desa Kampung Pulau Rengat. Deny Eko Hartono (36) warga Desa Kuala Kilan Dusun Kilan Solok Batang Cenaku. Jevi Afriadi (27) warga Desa Japura Laut Lirik . Kusno Wijoyo (37) Desa Sidomulyo Lirik Inhu. Asnawi (42) Pematang Reba Rengat Barat Inhu. "Narkoba telah menyentuh hingga ke anakanak kita. Hal ini tidak bisa dibiarkan karena dapat merusak moral generasi bangsa. Narkoba harus diperangi dan menjadi musuh bersama, ungkap wakil Bupati Inhu Khairizal.

HOME STAY

FURAYA

Taman Sari Syariah

HOTEL Jl. Jend Sudirman No.72-74 Telp. 0761 26688 Pekanbaru - Riau

Wabup berharap, semoga penangkapan-penangkapan yang dilakukan tidak hanya berdampak pada berkurangnya jumlah narkoba yang beredar di masyarakat, tetapi juga dapat memutus mata rantai peredaran narkoba khususnya di Kabupaten Indragiri Hulu. "Narkoba telah menjadi ancaman dan harus diberantas hingga ke akarakarnya," tegas Kapolres. Hal ini tidak lepas dari fakta selama ini perang terhadap narkoba belum maksimal memberantas sampai akar-akarnya. Upa ya melindungi anak-anak dari ancaman narkoba terus dilakukan dengan cara penyadaran dan edukasi bahaya narkoba. (eka)

Jl. Arifin Achmad No.8 Pekanbaru Telp. 0761 857007 Fax. 0761 - 856667 email : reenhotel12@yahoo.co.id

Room Fasilitas: - Bed, AC, TV LED - Kamar mandi di dalam - Shower - Free Wi-fi 24 jam

Promo Rp. 100. 000,-

R.M P ANT AI P AUH PANT ANTAI PA Komplek Riau Business Centre, Jl. Riau Pekanbaru 28292, Riau Telp. 0761-860988, Fax.0761-860999

q

RED AK TUR: DA KT

ERMA

SRI

M E LLY Y AT I

Jl. Yos Sudarso No. 12-A PO. Box 1129 Pekanbaru 28154 Telp.62-761-31272, 32526 Fax. 62-761-32959

Jl. Samratulangi No. 45 Pekanbaru Telp. (0761) 32080, 33461 Fax. (0761) 31870

Jl. Kuantan Raya No.120 Telp. (0761) 46883 - 46884 Fax . (0761) 46884 Pekanbaru

Jl. M. Ali No. 118 Telp. (0761) 23588 / 0853 7697 5588 Pekanbaru - Riau

RUMAH MAKAN KHAS PARIAMAN SPESIFIK GULAI KEPALA IKAN KAKAP Jl. Arifin Achmad, Pekanbaru HP 0823 8823 5700, 0852 7106 4836

semua type kamar Homestay a ( Airport 5 menit sampai) Alamat : Jl. Taman Sari No. 35 Pekanbaru Telp. (0761) 853249 HP. 0812 7609 485

q

LAYOUT:


Pelalawan-Rohul

KAMIS 13 April 2017

13

DUGAAN PEMALSUAN

Warga Ujungbatu Laporkan Bank Sarimadu ke Polisi n LAPORAN:

AGUSTIAN Liputan Pelalawan

UJUNG BA TU (HR)BATU (HR)-Tidak terima namanya dicatut sebagai nasabah kredit macet, Hamid (39) warga Desa Pematang Tebih, Kecamatan Ujungbatu, Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), Selasa (11/4) melaporkan Bank Sarimadu ke polisi dengan tuduhan dugaan pemalsuan dokumen. Hal itu dibenarkan Hamid, menjawab Haluan Riau, Selasa (11/4). Dijelaskannya, dugaan pemalsuan dokumen tersebut diketahui saat pengajuan permohonan pinjaman ditolak oleh sejumlah Bank, dengan alasan namanya masuk dalam daftar kredit macet, di Bank Sarimadu. Mendengar hal itu, Hamid kaget dan langsung mendatangi Bank Sarimadu, pada Jumat (7/4), guna mempertanyakan keabsahan informasi tersebut. Karena menurutnya, dia tidak pernah mengajukan permohonan pinjaman kredit uang ke Bank Sarimadu dengan pinjaman sebesar Rp25 juta pada tahun 2014 lalu dengan agunan surat tanah. "Anehnya di situ, saya tidak pernah mengajukan permohonan pinjaman kredit ke Bank Sarimadu, tapi nama saya tercatat sebagai nasabah kredit macet. Saya menduga, syarat untuk mengajukan pinjaman, seperti

karena nama saya sudah tercemar sebagai nabah kredit macet di seluruh Bank,� Sementara itu, Tomi Nurman, yang ditemui diru-

foto copi KTP saya atau lainnya, ada yang memalsukan. Kenapa bisa kecolongan Bank Sarimadu harus bertanggung jawab,�ungkapnya. Namun, sebelum mela porkan kejadian tersebut kepada pihak Kepolisian, dengan nomor surat Tanda Penerimaan Laporan (STPL): STPL/55/K/IV/SPKT 1, Hamid mengakut telah membuat pernyataan tidak pernah meminjam atau mengajukan permohonan pinjaman ke Bank Sarimadu yang ditulis diatas kertas bermaterai. Surat tersebut diserahkan kepada Toni Nurman, selaku Kasi Kredit Bank Sarimadu, Selasa (11/4). "Saya minta kepada pihak Kepolisian supaya mengusut kasus ini sampai tuntas. Karena dengan adanya nama saya dalam catatan sebagai nasabah kredit macet di Bank Sarimadu. Saya dirugikan karena saya tidak dapat mengajukan pinjaman lagi ke Bank lain

ang kerjanya mengaku belum dapat memberikan kepastian soal dugaan pemalsuan dokumen atau keberatan Hamid yang mengaku tidak pernah menga-

jukan permohonan pinjaman kredit di Bank Sarimadu. Karena secara administrasi, katanya nama yang tertera sebagai nasabah kredit macet itu adalah

Hamid. "Laporan ini akan kami proses untuk memastikan apakah Hamid yang mengajukan pinjaman ini benar benar Hamid yang

datang hari ini, atau ada pihak lain yang memalsukan dokumennya. Lagi pula saya disini masih masih baru,�singkatnya.***

advertorial DIBANGUN DENGAN DANA FANTASTIS

Gedung Adat Rohul Perlu Perhatian ROHUL (HR)-Kondisi gedung Lembaga Kerapatan Adat (LKA), Kecamatan Rambah Hilir, Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) yang proyek pengerjaannya dilaksanakan sejak 2014 memprihatinkan. Dari pantauan di lapangan, selain dinding luar dan dalam belum dicat, lantai gedung LKA Rambah Hilir berlokasi di Desa Rambah Hilir ini juga masih semen kasar. Plafon sudah ada yang runtuh dan tiang-tiang penyangga, serta pintu ruangan, sudah ditulisi oleh oknum tidak bertanggungjawab. Ketua Hulu Balang Nogori Kecamatan Rambah Hilir Hamin P sangat menyayangkan Gedung LKA di kecamatan belum bisa dipakai, karena kondisinya saat ini sudah seperti rumah hantu. "Udah tiga tahun, kok belum juga selesai. Sebenarnya ada apa? Karena gedung LKA ini kan sangat berguna untuk keperluan dan kegiatan adat, tapi sekarang kayak rumah hantu nggak terpakai," ujar Hamin kepada wartawan, Selasa (11/4). Dijelaskan Hamin, dengan tidak adanya gedung LKA di Rambah Hilir, untuk kegiatan-kegiatan adat dilaksanakan harus meminjam lokasi lain, seperti aula kantor Rambah Hilir,

HALUAN

RIAU/IST

RUMAH adat di Rohul terbengkalai. kantor desa dan gedung lain yang bisa dipakai. "Gimana mau digunakan, orang gedungnya saja nggak siap, lantai saja belum selesai, apalagi yang lain," keluh Hamin. Pria ini mengatakan karena gedung belum digunakan, saat ini kondisinya sudah mulai rusak. Atap

bocor, dan ada dinding bangunan yang mulai retak. "Sayang loh, ini bangunan ratusan juta, kalau cuma jadi rumah hantu untuk apa, kalau memang bermasalah segera selesaikan, jangan terbengkalai gini," harapnya. Sementara itu, epi, warga Ram-

bah Hilir, mengakui sejak dibangun, gedung LKA belum pernah digunakan oleh masyarakat setempat untuk kegiatan atau acara adat. "Kita berharap ?gedung ini segera diselesaikan, karena ini demi kepentingan adat dan masyarakat," tutupnya.(adv/humas)

SILATURAHMI DENGAN MAHASISWA PELALAWAN DI YOGYAKARTA

Innalillahi Wainna Ilaihirajiun

TURUT BERDUKA CITA Atas Berpulang ke Rahmatullah

Drs. H. ROSFIAN, MM

Bupati Harris Berikan Motivasi PANGKALANKERINCI (HR)-Bupati HM Harris melakukan silahturahmi dengan mahasiswa Pelalawan di Yogyakarta, Rabu (12/4). Selain silaturahmi, juga digelar diskusi dengan para mahasiswa. Bupati Harris meminta kepada para mahasiswa agar lebih kreatif dan mampu berinovasi. "Mahasiswa harus yak ni mampu untuk menciptakan lapangan pekerjaan bukan malah sebaliknya," katanya.

Bupati Harris juga menyampaikan, selain harus memiliki kemampuan intelektual yang baik, kemampuan bersosialisasi dan berkomunikasi juga harus dimiliki. "Mahasiswa agar mem peluas pegaulan dengan siapa saja, karena itu merupakan kunci sukses dalam memenangkan persaingan global," ujarnya. Di penghujung silahturahmi, Bupati Harris mengajak para mahasiswa Pelalawan di Yogyakarta

untuk tetap menjaga semangat kekeluargaan dan untuk tidak terpecah belah. "Apabila ada permasalahan hendaknya dipecahkan dengan cara musyawarah kekeluargaan," tutup Bupati Harris. Pada kesempatan, mahasiswa mempertanyakan soal aset asrama pelajar dan mahasiswa pelalawan di Yogyakarta, khususnya soal biaya perawatan asrama yang saat ini membutuhkan perawatan.(grc/mel)

ANGGOTA DPRD RIAU PERIODE 2014-2019 HALUAN

Rabu, 12 April 2017 di Bandung, Jawa Barat

RIAU/GRC

BUP ATI HM Harris silaturahmi dengan mahasiswa Pelalawan di Yogyakarta. BUPA

FSBSI ROHUL

Semoga amal baiknya di terima di sisi Allah SWT dan yang ditinggalkan tabah dalam menghadapi cobaan ini. Amin Ya Robbal Alamin

dari

Drs. KAHARUDDIN, M.Pd SEKRETARIS DPRD PROV. RIAU

q

REDAKTUR:

RUDI

EFENDI

Siap Berikan Bantuan Hukum Tenaga Kerja ROHUL (HR)-Organisasi buruh yang mengatasnamakan Federasi Serikat Buruh Solidaritas Indonesia (FSBSI) telah tercatat di Dinas Koperasi UKM, Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Rokan Hulu (Rohul). Ketua Wilayah FSBSI Kabupaten Rohul Yuan Joli Nainggolan mengatakan, organisasi ini siap mengawal nasib buruh yang bekerja di perusahaan dan FSBSI sendiri sudah berdiri di Rohul sejak tahun terakhir. Selama tiga tahun ini, FSBSI Rohul yang berkantor di Desa Bangun Jaya, Kecamatan Tambusai Uta ra ini sudah membangun pengurus basis di lima perusahaan dan mencatatkan

di Dinas Koperasi UKM, Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Rohul. Lima pengurus basis yang sudah dibangun FSBSI Rohul, seperti di Pabrik Kelapa Sawit (PKS) PT Torganda, PKS PT Naga Mas, PKS PT MAN, PT Togos Gopas dan PT Torganda Batang Kumu. "Anggota kita sudah sekitar 700 orang ada di lima basis," ungkap Yuan. Yuan mengakui FSBSI didirikan untuk membangun saling percaya dan bekerja sama dengan seluruh perusahaan di Rohul, sehingga hubungan antara buruh dengan perusahaan tetap harmonis. FSBSI sendiri akan turun dan memberikan bantuan hukum bila ada anggota yang

jadi korban diskriminasi, seperti dipecat sepihak oleh perusahaan. "Namun untuk penyelesaian kita lebih mengutamakan musyawarah mufakat dulu," ujar Yuan. Diakuinya, FSBSI Rohul terbentuk dan akan berupaya agar buruh dengan dunia usaha tetap harmonis, dan menjadi mitra sejajar dengan seluruh perusahaan. Karena dirinya prihatin, akhir-akhir ini banyak buruh dipecat sepihak oleh perusahaan, tanpa mengindahkan Undang-Undang Tenaga Kerja Nomor 13 Tahun 2003. "Kita berharap UU Naker ditegakkan oleh perusahaan di Kabupaten Rohul ini," pungkas Yuan.(r24/mel) q

LAYOUT:


Kampar

14 Pemkab Dukung Program Sipol Taat Zapin Polres Kampar BANGKINANG KOTA (HR)-Polri meluncurkan inovasi pelayanan publik berbasis teknologi informasi yang digunakan seluruh Polres. Layanan ini mempermudah masyarakat berintegrasi dengan kepolisian dalam pengaduan. Ada enam Kepolisian Resor (Polres) di Riau yang memiliki kemampuan pelayanan berbasis teknologi tersebut salah satunya Polres Kampar, yang diberi nama Sipol Taat Zapin Polres Kampar. Demikian disampaikan Kapolres Kampar, AKBP Edy Sumardi Priadinata SiK yang disampaiakan oleh Kompol Suratman saat mengadakan pertemuan dengan Pemkab Kampar yang diadakan di Ruang Rapat Polres Kampar pada, Rabu, (12/4). Ditambahkan Suratman, fitur ini lengkap dalam satu aplikasi. Khusus untuk 'Panic Button', cukup dengan memencet tiga kali, maka sinyal tersebut akan terinput langsung ke handphone milik polisi yang berada dekat dengan lokasi. Polisi bisa langsung ke tempat kejadian perkara (TKP) dalam waktu singkat “Program ini hampir sama dengan program lain dimana kita mengisi data, dan daftar, server akan menerima dan mennyetujui sebagi anggota di system, setelah itu kita dapat berinteraksi baik itu dalam pengaduan, informasi dan lain sebagainya” Tambahnya lagi. Sementara itu Pj Bupati diwakili Zamzami Hasan, Staf Ahli Bupati, menyampaikan ini merupakan cerminan dari apa yang akan diperlukan dimasa yang datang, “ Karena semua akan tergantung dari tekhnologi, dengan pemanfaatan tekhnologi maka pekerjaan makin mudah dan cepat serta efisiensi” Kata Zamzami yang diadampingi juga oleh Ir. Mawardes, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Setda Kampar, didampingi Elfauzan Kabid Penegakan Hukum Satpol PP Kampar dan Susilawati dan Rudi Novika dari Bagian Hukum Setda Kampar. Ini sangat membantu Pemerintah Kabupaten dalam mendukung ketertiban dan ketenteraman Masyarakat, dan ini sangat kita apresiasi sehingga ke depan masyarakat aman dan nyaman” Tambah Zamzami saat peninjauan ke Pusat data dan pengelolaan Program (Command Center) Sipol Taat Zapin Polres Kampar (rls)

advertorial

ADV/HUMAS

PJ BUPATI, Syahrial Abdi menyampaikan arahan pada acara Penyerahan Tunjangan Profesi Guru SD, SMP dan SMA Tahun 2017, Rabu (12/4).

Pj Bupati Serahkan Tunjangan Profesi Guru BANGKINANG KOT A (HR) --Pj Bupati KOTA Syahrial Abdi mengungkapkan guru dituntut memiliki standar kompetensi mengajar oleh Pemerintah yang diprogramkan dalam bentuk sertifikasi guru.

HALUAN

RIAU/RLS

ST AF ahli Bupati Zamzami Hasan STAF meninjau Pusat Data dan Pengelolaan program Sipol Taat Zapin Polres Kampar.

Baznas Salurkan Kambing ke Ponpes Nasrun Minallah KAMPA (HR)–Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kampar menyerahkan bantuan 40 ekor Kambing kepada Pondok Pesantren Nasrun Minallah yang berlokasi di Jl.Rumbio – Kebun Durian KM 7 Desa Padang Mutung, Kampar. Bantuan langsung diserahkan wakil Ketua II bidang pendistribusian dan pendayagunaan Drs.Bakri Ahmad dan bwberapa orang staf kepada Pimpinan Ponpes Nasrun Minallah Drs.Zafri Ilyas.SH Ke empat puluh ekor Kambing ini diserahkan ke Pondok Pesantren Nasrun Minallah untuk dikelola dan hasilnya digunakan untuk membantu Santri – Santri yang kurang mampu yang menimba ilmu di Pesantren ini,”tutur Bakri. Sementara itu Zafri Ilyas Pimpinan Ponpes Nasrun Minallah kepada awak media menyampaikan,”ucapan terimakasih kepada BAZNAS kampar yang telah mempercayai kami untuk mengelola hewan ternak ini untuk membantu kita dalam mengembangkan pendidikan,”ujar Zafri. “Dengan bantuan BAZNAS ini mudah – mudahan kedepannya pegawai dan Santri – Santri kita yang kurang mampu bisa teringankan bebannya serta bantuan ini bisa bermanfaat,”pungkasnya.(dkc)

HALUAN

RIAU/INT

PENGURUS Baznas Kampar Bakri Ahmad menyerahkan 40 ekor kambing ke Pondok Pesantren Basrun Minllah, desa Padang Mutung, Kampar. q

REDAKTUR:

EDHAR

DARLIS

KAMIS 13 April 2017

"Sertifikasi guru merupakan bentuk perbaikan terhadap kesejahteraan guru, sertifikasi juga membantu guru dalam meningkatkan mutu dan uji Kompetensi Tenaga Pendidik agar mampu bersaing," terang Syahrial Abdi saat menyerahkan tunjangan

profesi guru Tingkat SD, SMP Dan SMA se-Kampar Tahun 2017 di Gedung Guru, Rabu (12/4). Untuk yang akan datang, mutu seorang guru sangat ditentukan dengan sertifikasi. Karena persiangan menjadi guru yang bermutu sangat ditentukan berdasar-

Swasembada Cabai, Ketua PKK Serahkan 3.000 Bibit KAMPAR (HR)-Ketua PKK Kabupaten Kampar, Herawati Syahrial menerima 3.000 bibit cabai dari BPTP Riau dan langsung menyerahkan kepada masyarakat Desa Hang Tuah, Kecamatan Perhentian Raja, Kabupaten Kampar, Riau. Pemberian bantuan bibit cabe sebanyak 3000 batang ini berasal dari Kementerian Pertanian dengan Program Gerakan Tanam Cabai 500.000, dilaksanakan langsung melalui Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Provinsi Riau yang bekerjasama dengan PKK Provinsi Riau dan PKK Kabupaten Kampar. Hal inilah yang menjadikan Desa Hang Tuah sebagai salah satu lokasi penanaman bibit cabe. Dalam sambutannya, Herawati Syahrial mengajak masyarakat Desa Hang Tuah untuk menyukseskan program pemerintah untuk menjadikan Indonesia swasembada pangan dan cabe merupakan salah satunya. "Ibu-ibu harus menyukseskan program penanaman cabe ini dengan merawat bibit yang akan diterima sehingga kita mampu swasembada cabe, minimal untuk rumah tangga sendiri," ungkapnya. Selain itu, Camat Perhentian Raja, Yuriko Effril S.STP ikut memberikan pidato. Ia mengharapkan masyarakat Hang Tuah

tidak membuang kesempatan ini, karena tidak setiap desa mendapatkan bantuan bibit cabe. "Nantinya 10 KK di setiap RT akan mendapatkan bantuan bibit cabe ini sehingga di Desa Hang Tuah nantinya sebanyak 300 KK akan swasembada cabe, bahkan dapat meningkatkan pendapatan di masyarakat," tuturnya menambahkan. Sementara itu, pihak Balai Pengkajian Teknologi Pertanian yang diwakilkan oleh Sri Swastika, menjelaskan bahwa program ini adalah kerjasama PKK Riau dengan Kementerian Pertanian. Pihaknya merupakan perpanjangan tangan dari Kementerian Pertanian, yang kemudian menyerahkan 3000 bibit sebagai tahap awal sehingga jika masih ada desa lainnya yang menginginkan dapat mengajukan permintaan dengan berkordinasi melalui PKK Kabupaten yang mempunyai kerjasama dengan PKK Riau dan dilanjutkan ke BPTP Provinsi Riau. Dan pihaknya berharap agar bibit cabe ini dapat dikembangkan biakan dengan baik agar bermanfaat bagi masyarakat. Terakhir, Kepala Desa, Aji Purwanto mengaku sangat beruntung karena desanya mendapatkan bantuan bibit cabe dan berharap nantinya Desa Hang Tuah sukses dalam swasembada cabe. (rbc)

kan sertifikasi dan uji kompetensi. "Diharapkan seluruh guru di Kabupaten Kampar harus memiliki sertifikasi untuk menjawab tantangan masa datang. Hari ini konteks sertifikasi bagaimana meningkatkan kompetensi, agar anak didik mengenyam pendidikan dari tenaga pendidik yang kompeten," ujar Syahrial Abdi. Tunjangan Profesi Guru (TPG), merupakan salah satu bentuk peningkatan kesejahteraan guru berupa tunjangan profesi yang besarnya setara satu kali gaji

pokok. "Mulai tahun 2012, penyaluran tunjangan profesi guru non PNS dan guru binaan Provinsi dibayarkan melalui dana dekonsentrasi, baik guru lulusan sertifikasi tahun 2011 maupun tahun sebelumnya," ucap Syahrial Abdi. Tunjangan profesi dimaksudkan untuk peningkatan kualitas guru PNSD sebagai penghargaan profesionalitas mewujudkan amanat Undang-Undang Guru. Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan

Olahraga M Yasir mengatakan selama ini memandang guru sebagai profesi mulia, namun aspek peningkatan SDM dan ekonomi masih kalah dengan profesi lainnya. Dengan diserahkannya TPG Tahun 2017 mampu menambah kesejahteraan guru di Kabupaten Kampar. "Saat ini guru yang memiliki sertifikasi sebanyak 3835 orang, tetapi yang dapat tunjangan hanya 3055 orang, sedangkan sisanya menunggu penyelesaian administrasi yang benar," ungkapnya. (adv/humas)

Bappeda Verifikasi Renja Perangkat Daerah 2018 BANGKINANG-Badan Perencanaan Pembangunan Daerah melaksanakan verifikasi Rancangan Rencana Kerja Perangkat Daerah (Renja-PD) Kampar 2018. Verifikasi dijadwalkan dua pekan, 27 Maret hingga 12 April 2017. Pelaksanaan verifikasi Renja PD merupakan amanah Peraturan Menteri Dalam Negeri tentang PP tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah. Dimana Pasal 111 menyebutkan bahwa penyempurnaan Rancangan RKPD disusun berdasarkan hasil verifikasi Renja Perangkat Daerah. Kepala Bappeda melalui Kasubbid Perencanaan Bappeda Yusdiyen Hadinata, Rabu (12/4), menyampaikan bahwa

HALUAN

RIAU/HERMAN

verifikasi Renja-PD dilakukan terhadap 52 Perangkat Daerah di Pemkab Kampar. Agenda verifikasi Renja-PD itu meliputi pembahasan Rancangan Renja Perangkat Daerah Tahun 2018, Penyelarasan Rancangan Renja-PD dengan usulan Musrenbang Kecamatan dan Pokok Pikiran DPRD, Penyelarasan Rancangan Renja-PD dengan Visi dan Misi Bupati Terpilih, serta Penajaman Renja-PD. Tujuan verifikasi Renja-PD untuk memastikan adanya konsistensi penyusunan Renja PD dengan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD). Verifikasi dilakukan oleh seluruh Kepala Bidang dan Kasubbid di lingkup Bappeda Kabupaten Kampar sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan. Hasil

JHONI

JAJARAN Bappeda Kampar melakukan verifikasi Renja-PD 2018 di aula Bappeda Kabupaten Kampar.

verifikasi ini dituangkan dalam berita acara hasil verifikasi. Verifikasi Renja-PD yang dilakukan ini merupakan verifikasi Renja-PD Tahap I. Setelah ini akan dilakukan verifikasi tahap II yang dijadwalkan pada 19 April -26 April 2017. Verifikasi tahap II ini untuk konfirmasi apakah hasil verifikasi yang dituangkan dalam berita acara sudah diperbaiki oleh perangkat daerah yang bersangkutan sekaligus Bappeda melakukan persiapan review Renja PD dengan RKPD yang mana review Renja PD dengan RKPD ini nantinya akan dilakukan oleh pihak Inspektorat Kabupaten Kampar. Menyangkut adanya perpanjangan waktu verifikasi tahap I ini menurut Yusdiyen karena ada Perangkat Daerah yang belum selesai diverifikasi Renja sesuai jadwal atau ada Petugas dari Perangkat Daerah yang berhalangan hadir pada jadwal yang telah ditetapkan. Yusdiyen mengakui hasil verifikasi tahap I banyak ditemukan ketidak sesuaian rancangan Renja–PD. Salah satu penyebab adanya ketidak sesuaian itu, karena personil yang menyusun renja sering berganti sehingga terdapat perbedaan pemahaman. Diharapkan dengan adanya verifikasi Renja-PD ini maka akan tercipta konsistensi antara Renja Perangkat Daerah dengan RKPD. “Verifikasi ini penting agar tercipta konsistensi Renja PD dengan RKPD,” jelas Yusdiyen. (oni) q

LAYOUT:


Rohil-Dumai-Meranti

RABU 12 April 2017

15

RANGKAIAN KEGIATAN HUT DUMAI KE-18

Pemko Gelar Sosialisasi Autis dan Serahkan Bantuan Sembako

HALUANRIAU/PARNOSALI

SEKDA Dumai HM Nasir bersama penerima paket sembako di sela-sela sosialisasi autis.

DUMAI (HR)-Memperingati hari Autis dan bersempena HUT Kota Dumai ke-18, Pemerintah Kota Dumai melaksanakan sosialisasi tentang autis dan penyerahan bantuan sembako kepada keluarga kurang mampu, Senin (10/4) di Gedung Pendopo Dumai. Kegiatan itu dibuka oleh Sekda Dumai HM Nasir. Dalam sambutannya Sekda menyampaikan, apresiasi kepada Koordinator Kegiatan Kesejahteraan Sosial (K3S) yang telah menyelenggarakan sosialisasi Autis. Hal ini merupakan tindakan nyata K3S dalam bersinergi dengan Pemerintah

dalam mengatasi berbagai macam permasalahan sosial yang ada dimasyarakat. "Pemerintah sangat mendukung dan mengapresiasi, terlebih lagi sosialisasi ini juga dirangkaikan dengan penyerahan bantuan sembako bagi keluarga kurang mampu, sempena menyambut HUT Kota Dumai ke 18," ujar M. Nazir dalam sambutannya. Kota Dumai ini kata Sekda, adalah kota seluruh masyarakat, jadi peringatan HUT Kota Dumai pada hakikatnya adalah pesta bagi masyarakat Kota Dumai, segala bentuk kegiatan menyambut dan memeriahkan

perhelatan tahunan ini memang diarahkan agar dapat dinikmati oleh seluruh masyarakat, salah satunya dengan meningkatkan kepedulian antar sesama. Menurutnya, autis merupakan gejala menutup diri pada anak yang sulit melakukan adaptasi sehingga tidak mau berhubungan dengan dunia luar, selain itu penyandang autis memiliki ciri-ciri yaitu penderita senang menyendiri dan sikap dingin sejak kecil atau bayi. "Untuk itu, kita harus memberikan kesempatan untuk berkembang dan dihargai

seperti anak-anak lainnya, jangan mengucilkan mereka dalam pergaulan dan peranan orang tua sangat dibutuhkan. Anak autis akan memperoleh hasil yang lebih baik jika orang tua terlibat aktif dalam perkembangan mereka," tutur Sekda. Ditambahkan mantan Kadis PUPR Kota Dumai itu, dengan adanya kegiatan sosialisasi dan penyerahan bantuan ini dapat memberikan efek yang baik bagi masyarakat Kota Dumai dalam perayaan HUT Kota Dumai ke 18. Sementara itu, Pakar Autis dr. Rudy Suyadi SPa MARS SPDi, menjelaskan dalam ke-

giatan sosialisasi akan menyampaikan beberapa point penting dalam menangani anak-anak penyandang autis di Kota Dumai. "Seperti solusi terhadap biaya terapi, kebijakan pemerintah daerah dalam paket terapi kepada anak-anak penyandang autis, hingga penyediaan fasilitas pendidikan bagi penyandang autis," bebernya. Namun demikian disampaikannya, dengan sosialisasi ini diharapkan menjadi penerang bagi seluruh pihak terutama orang tua dalam menangani anak-anak penyandang autis di Kota Dumai. (par)

DIDUGA AKIBAT PETIR

UNBK SMA Tertunda Hingga Dua Jam SELATPANJANG (HR) - Hujan deras disertai petir melanda sebagian daerah di Kepulauan Meranti, Selasa (11/ 4) dinihari. Akibatnya, pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di SMAN 2 dan SMAN 3 Tebingtinggi tertunda hingga 2 jam. Selasa dinihari menjelang pagi, hujan deras mengguyur Kota Selatpanjang. Petir saling bersambut. Dentuman-dentuman keras itu masih saja terdengar hingga pagi. Hujan dan petir mereda sebelum pukul 08.00 WIB dan hanya sesekali terdengar. Ketua Musyawarah Kepala-kepala Sekolah (MKKS)

sekaligus Ketua UN untuk jenjang SMA/MA/SMK/SMALB/ dan Paket C Kepulauan Meranti Poyadi, membenarkan kejadian itu. Kata Poyadi, hasil koordinasinya dengan pihak SMAN 3 Tebingtinggi, memang terjadi gangguan saat hendak melaksanakan UNBK. Wifi SMAN 3 terbakar serta server UNBK bermasalah. Pihak SMAN 3 cepat mengupayakan agar pelaksanaan UNBK bisa berjalan sebagaimana mestinya. Semua kabelkabel yang rusak, wifi dan server diganti. UNBK akhirnya bisa dilanjutkan meski tertunda sekitar 2 jam. "Sekitar jam 09.00 WIB

Korban...

n Dari Hal.

DBD terus bertambah, karena faktor cuaca yang sering berubah-berubah saat ini atau pancaroba. "Sekarang ini pancaroba atau peralihan dua musim antara musim penghujan dan kemarau. Jadi kita minta

warga untuk terus menjaga dan meningkatkan kebersihan lingkungan," tambahnya.Ditambahkannya, sejauh ini berbagai upaya terus dilakukan Diskes menekan terus meningkatnya kasus DBD. Selain sudah menyiap-

kan obat seperti abate dan racun malation, menggelar sosialisasi terkait penyakit DBD juga sudah dilakukan. Seperti yang dilakukan, Selasa (11/4), di kantor Diskes Pekanbaru bersama anggota DPRD Pekanbaru. ***

banyak Ranperda yang dibuat justru mandeg di tengah jalan. Salah satunya adalah Ranperda Pelayanan Satu Pintu," imbuhnya. Sementara, saat disinggung apakah soal kekurangan anggaran menjadi salah satu penyebab lambannya pembahasan Ranperda dilakukan DPRD Pekanbaru, Sodia malah membantah hal tersebut. Sondi berala-

san, Ranperda yang dibuat sekarang perlu penelitian dan kajian yang mendalam sehingga tidak merugikan masyarakat. "Kalau ada Ranperda lama tuntasnya, jadi bukan karena disengaja, apalagi dibilang soal kekurangan anggaran. Tapi untuk pelayanan masyarakat kita harus teliti dan tentu juga ada dasar kajian," pungkasnya.(hrc/hai)

fraksinya masih melakukan pembahasan perubahan penempatan anggota fraksi di AKD. "Karena rolling ini merupakan kewenangan partai sehingga keputusannya partai yang akan menentukan posisi anggota fraksi di komisi ataupun di AKD," sebut Wakil Ketua Komisi D DPRD Riau.

"Paripurna kemarin batal dilaksanakan disebabkan sejumlah fraksi-fraksi belum siap melakukan rolling anggotanya di Komisi dan Alat Kelengkapan Dewan lainnya," sambung anggota Dewan dari Fraksi Golkar DPRD Riau, Masgaol Yunus, saat dikonfirmasi terpisah.(dod)

Pemko ...

Akan

n Dari Hal.

BAHKAN menurut Politisi PAN ini, saat ini DPRD Kota Pekanbaru tengah menggodok 27 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) di Kota Pekanbaru. Termasuk Ranperda inisiatif dari DPRD sendiri. "Saat ini kita sedang melakukan pembahasan 27 Ranperda yang telah diajukan termasuk Ranperda Inisiatif dewan. Di antara penggodokan itu,

Fraksi ...

n Dari Hal.

MESKIPUN telah ada pembahasan, sebut Aherson, namun pihaknya belum memutuskan rolling tersebut. Karena ini merupakan keputusan partai, maka harus disampaikan ke partai. Senada, Sekretaris Fraksi Gabungan Gerindra-Sejahtera DPRD Riau, Hardianto, menyebutkan kalau

Akan ...

n Dari Hal.

BATANG Tuaka dipentaskan di acara Halal Bihalal Persatuan Masyarakat Riau Jakarta dan di Anjungan Riau Taman Mini Indonesia Indah (2012), Lancang Kuning di pentaskan di Taman Budaya Yogyakarta dan Gubernuran Riau (2012). Operet Hangtuah sebelumnya telah pula di pentaskan di Hotel Marriot penyelenggara Yayasan Melayu Nusantara di acara Pesona Lancang Kuning 12 Maret 2017 dengan durasi hanya 20 menit berkolaborasi dengan lagu oleh Siti Nurhaliza, Lesti dan Nassar. Berbeda dengan penampilan di hotel Marriot, Operet Hangtuah di rumah Seni Asnur dramanya diperpanjang menjadi 40 menit sedangkan lagu dan tarinya dipersingkat menjadi 20 menit, total durasi 60 menit. Para Pelaku sebagai Hang Tuah diperankan oleh Ariandi Putra, putra Rokan Hulu yang baru saja menylesaikan S1 di Universitas Nasional (UNAS) Jakarta. Said Rega Syaringga anak simata wayang Tokoh Bangsawan Riau Temul 'Amsal, Asrizal Nur sebagai q

REDAKTUR:

IMELDA

UNBK di SMAN 3 Tebingtinggi sudah bisa dimulai," kata Poyadi. Sementara di SMAN 2, Selasa pagi itu loadingnya lama. Petir diduga mempengaruhi jaringan, sehingga pelaksanaan UNBK tertunda lebih kurang satu jam. "Di SMAN 2 Tebingtinggi, pelaksanaan UNBK mulai sekitar jam 08.00 WIB," ujar Poyadi. Sementara untuk waktu pelaksanaan UNBK, kata Poyadi lagi, tidak ada masalah. Tetap 2 jam terhitung sejak UNBK dilaksanakan. "Ini kan tidak ada unsur kesengajaan. Anak-anak sudah ujian, semoga tidak ada kendala selama pelaksanaan," harap Poyadi.(grc)

VINOLIA

Sultan, Jimmy S Johansyah sebagai Datuk Bendahara, Wiwik Elias sebagai Maklong, Muchdar sebagai Hang Lekiu, Songgol dan Rizki sebagai Hulubalang dan beberapa orang pemain dari mahasiswa Pelalawan, Multimedia digarap oleh Ade megi budiman, Panata Make -up oleh Umar Alqadri, Penata Musik digital Dika Montong sedangkan penata lampu dipegang oleh Anninditya Sastrawan, dengan Pimpinan Produksi : Achmad syam arrazi Naskah ditulis oleh Temul 'Amsal ini menceritakan : Hang Tuah adalah seorang pahlawan legendaris Melayu. Beliau dilahirkan di Pulau Bintan, Kepulauan Riau. Hang Tuah mempunyai empat sahabat, yaitu : Hang Jebat, Hang Kasturi, Hang Lekir, dan Hang Lekiu. Karena ketangkasan dan keperkasaannya, beliau diangkat menjadi Laksemana Kerajaan Melaka pada abad ke-15 Kehebatan Hang Tuah lima bersaudara itu membuat mereka disayangi oleh Sultan. Hal ini membuat beberapa petinggi istana lainnya, iri hati dan membeci

mereka. terutama Patih Karmawijaya. Pada suatu hari Patih Karmawijaya memfitnah Hang Tuah. Raja percaya dan murka. Laksemana yang tak berdosa itu diperintahkan raja untuk dihukum mati kepada Datuk Bendahara, Inilah awal pecahnya persahabat an Hangtuah dan Hang Jebat dan petakan bagi kerajaan Malaka. Pementasan Operet Hangtuah ini direncanakanakan ditonton banyak tokoh Melayu, Betawi dan Sunda, antara lain : akan hadir dari tokoh Riau antara lain H Lukman Edy anggota DPR RI, Badan Penghubung Provinsi Riau, Pengurus Persatuan Masyarakat Jakarta bahkan melaui ajudannya Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Noviwaldi Jusman dan Ketua LAM dari Pelalawan M.Yunus Syam, sedangkan dari tokoh Betawi Depok akan hadir pula H. Nuroji anggota DPR RI dan juga Ketua Umum Dewan Kesenian Depok. Acara dibuka dengan sambutan oleh Lukman Edy dan Nuroji. (rls/hai)

HALUANRIAU/INT

SUASANA pertemuan gabungan asosiasi kontraktor dengan Sekdakab Rohil, Surya Arfan.

TANYAKAN KEPASTIAN PEMBAYARAN UTANG

Gabungan Asosiasi Kontraktor Temui Sekda BAGANSIAPIAPI (HR) Gabungan asosiasi kontraktor Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) temui Sekretaris Daerah (Sekda) Surya Arfan untuk mempertanyakan kepastian waktu pembayaran terhadap Pihak ke Tiga, Senin lalu. Mereka yang datang adalah Sahrial Ketua Gapeksindo, Ainal Bazar Ketua Gakindo, Syam Roy Wakil Gapeksindo, Usman dari Gapensi serta Hendrizal "Tadi kita temui Pak Sekda untuk mempertanyakan kepastian kapan pekerjaan yang telah selesai dikerjakan akan dibayar,"

kata Ainal Bazar yang merupakan Ketua Gakindo Rohil usai melakukan pertemuan dengan Sekda. Hasil pertemuan, lanjut Ainal, Sekda Rohil Surya Arfan mengatakan tidak dapat memastikan kapan pihaknya bisa membayar seluruh utang piutang terhadap pihak ketiga karena kondisi Keuangan hingga saat ini masih kosong. "Tadi Sekda juga mengatakan belum mengetahui secara pasti kapan mereka bisa membayarkan terhadap pihak ke tiga karena hingga saat ini Uang masih kosong dan belum di Transfer oleh

Pusat." Katanya. Namun dalam pertemuan itu Sekda berjanji bila transfer dari Pusat telah masuk ke Daerah seluruh Utang piutang terhadap pihak ketiga akan segera dibayarkan. Saat ini Badan keuangan Rohil akan berangkat ke Pusat untuk mengurus uang DBH. "Begitu uang ada Sekda mengatakan akan memprioritaskan pembayaran terhadap para rekanan. Selain itu pekerjaan tahun 2017 ditunda sampai pembayaran terhadap pihak ketiga diselesaikan," bebernya. Sahrial menambahkan

mereka berharap Pemda Rohil dapat segera membayarkan uang mereka sebelum Bulan Puasa. "Kita sangat berharap sebelum bulan Puasa uang kita sudah dibayar oleh Pemda," ujar Sahrial. Dalam pertemuan tersebut lanjut Sahrial Sekda juga meminta Gabungan Asosiasi agar tidak berasumsi dengan informasi yang tidak jelas serta mengajak untuk sama-sama berdoa agar Pemerintah Pusat segera mentransfer uang ke Daerah agar permasalahan utang piutang dapat diselesaikan.(irc)

dan Dirut Bank Riau Kepri Irvandi Gustari SE, MBA. Lebih lanjut disebutkan Yudayat, selain sebagai sumber pendanaan kebutuhan investasi dan modal kerja Perseroan, sindikasi tersebut merupakan salah satu upaya Perusahaan Perkebunan Negara dengan komoditas sawit dan karet di Provinsi Riau itu dalam penyehatan keuangan korporasinya. "Tahun 2017 ini, ada 347 miliar pembayaran kewajiban pokok KI PTPN V yang jatuh tempo dan nilainya terus bervariasi hingga tahun 2023 senilai 2,223 triliun. Kewajiban Pokok yang harus dibayarkan tersebut, tentu mempengaruhi pendanaan kegiatan operasional PTPN V. Maka dengan kredit sindikasi ini, akan membantu perusahaan untuk menyegarkan dan penyehatan keuangan Perusahaan," ujarnya. Dijelaskan Yudayat, sindikasi tersebut memper-

panjang masa kredit yang semula jatuh tempo di tahun 2023 menjadi tahun 2026. "Ada grace period tiga setengah tahun, itu juga memperingan beban pembayaran pokok hutang per tahunnya sesuai dengan cash flow Perusahaan," tambah Yudayat menjelaskan. Dengan nominal lebih kurang 4,86 triliun tersebut, Perusahaan perkebunan komoditas sawit dan karet itu diberi 2 tranche kredit investasi dan 1 tranche kredit modal kerja. "Fasilitas Kredit Investasitranche I sebesar 2,223 triliun digunakan untuk pelunasan kredit existing.KI tranche II sebesar 2,143 trilyun lagi dimanfaatkan untuk pembiayaan investasi tahun 2017 sampai 2019 dan membiayai Interest During Construction (IDC) dengan porsi Kreditur maksimum sebesar 70%, selanjutnya tranche III sebesar 500 milyar untuk

pembiayaan modal kerja Perseroan," terang Yudayat. Dalam sindikasi kredit terhadap PTPN V, sedikitnya ada 6 bank dan lembaga pembiayaan sebagai kreditur yang terlibat dengan nominal kredit beragam diantaranya Bank Mandiri, Bank BCA, Bank Maybank, Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia/Indonesia Eximbank, Bank ICBC dan Bank Riau Kepri. Dengan jangka waktu 10 tahun dan grace period 3,5 tahun, menurut Group Head - Corporate Banking VI Mandiri, Wono Budi Tjahyono, ia optimis hal tersebut akan berpengaruh positif bagi operasional Perusahaan. "Dengan struktur pendanaan yang lebih sehat, kami yakin prospek kedepan yang dimiliki sangat besar. Semoga dengan penerbitan kredit sindikasi ini, PTPN V bisa unggul dalam menghadapi persaingan di industry ini," tukasnya. (rls/ral)

akan hilang. Karena dalam draf perjanjian lama ada beberapa poin yang dinilai akan merugikan Pemprov Riau di kemudian hari. Salah satunya terkait pembagian keutungan yang sebelumnya pakai nilai minimal. Selain itu, pembangunan hall yang sebelumnya tidak dimasukan dalam perjanjian lama kini dimasukkan. Karena bangunan itu masih berada di atas tanah yang merupakan aset Pemprov Riau. Kemudian, setelah

kontrak kerjasama berakhir, Hak Guna Bangunan dan Sertifikat Hak Milik harus dikembalikan ke Pemprov Riau. "Pokoknya adendum baru ini menguntunglan kedua belah pihak. Sekaligus memberikan protekasi terhadap aset kita," pungkas Aherson. Sebelumnya, Komisi C DPRD Riau, BPKAD Provinsi Riau bersama manajemen Lippo Group untuk membicarakan terkait Hotel Aryaduta Pekanbaru yang

dijadwalkan akhir Maret 2017 ini dipastikan batal. Untuk itu, Komisi C DPRD Riau akan menjadwalkan ulang pertemuan tersebut. Adapun waktu yang ditetapkan sebelumnya, yakni antara tanggal 25, 26, dan 27 Maret 2017. Sementara, pihak Lippo kala itu bisanya pada tanggal 23 Maret 2017. Namun, dengan belum ditanggapinya draf adendum oleh pihak Lippo, hearing tersebut diprediksi urung digelar.(dod)

PTPN V... BANK Mandiri sebagai Mandated Lead Arranger/ MLA dengan porsi 1,446 trilyun, Bank BCA 0,75 triliun, Maybank Indonesia 1 triliun, Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia 0,87 triliun, ICBC 0,5 triliun, dan PT Bank Riau Kepri 0,3 triliun," tambahnya. Penandatanganan sindikasi sendiri dilaksanakan di Kantor PT Bank Mandiri (Persero) Jalan Jend. Gatot Subroto dan dihadiri oleh Direktur Komersil PTPN V M. Arwin Nasution serta nama-nama dari kreditur seperti Group Head-Corporate Banking VI Mandiri, Wono Budi Tjahyono,PJ. Kepala Divisi Pembiayaan II LPEI Ridha Farid Lesmana, ST.Hadir juga Ricky Antariksa selaku Head of Public Sector & Energy dari Maybank Indonesia, Senior Leader Bank BCA Raymond Tanuwibowo dan Dhejani Surjadi, Steveen Johanes dari Bank ICBC Indonesia

n Dari Hal.

Pihak ... "KALAU mereka tidak keberatan, buat apa kita hearing. Yang menyusun draf itu kan kita (Komisi C DPRD Riau dan Pemprov Riau, red)," lanjut Politisi Partai Demokrat tersebut. Padahal, sebut Aherson, dalam draf baru tersebut, telah dituangkan berbagai poin yang menguntungkan ke dua belah pihak, terlebih bagi Pemprov Riau. Dimana dalam draf adendum tersebut, aset yang dimiliki Pemprov Riau tidak khawatir

n Dari Hal.

q

LAYOUT:


Siak

16

KAMIS 13 April 2017

Negeri Istana

infotorial Pemkab Siak

INFOTORIAL/HUMAS

SEMINAR NASIONAL NASIONAL--Ikatan Arsitektur Indonesia menggelar seminar nasional di Kabupaten Siak dengan Tema Arsitektur Nusantara Arsitektur Melayu Dahulu, Kini dan Nanti di Gedung LAM Siak, Rabu (12/4).

Bupati Ajak Masyarakat Komit Tingkatkan Pertanian dan Tanaman Pangan SIAK (HR)- Bupati Siak H Syamsuar berharap kehadiran Menteri Pertanian dan Panglima TNI di Kota Istana beberapa waktu lalu tidak hanya sekedar seremonial penanaman serentak saja. Melainkan, komit terhadap program pertanian dan tanaman pangan di Kabupaten Siak. Hal tersebut disampaikan Bupati Siak H Syamsuar dalam sambutannya, pada Ra-

pat Koordinasi Upaya Khusus Padi Jagung dan Kedele (PAJALE) di Ruang Rapat Raja

Indra Pahlawan Kantor Bupati Siak, Selasa (11/4). Suksesnya acara penanaman serentak di Desa Bungaraya pada 5 April 2017 lalu, diakui Syamsuar, kebahagiaan besar ia rasakan karena berhasil melaksanakan hajat dari menteri pertanian dan Panglima TNI. "Kami berbahagia sekali, atas suksesnya penyelenggaraan dari pelaksanaan ini, tentunya atas dukungan dan kerja sama kita semua. Sehingga

apa yang dihajatkan menteri pertanian dan panglima TNI dapat kita laksanakan dengan baik," ujarnya. "Selesai dari pencanangan ini, kami berharap kerja kita, artinya jangan tinggal pencanangan, karena pencanangan ini sebetulnya memberi semangat dan motivasi agar ke depannya Siak dapat mencukupi kebutuhan pangan, baik itu padi, jagung dan lain sebagainya," lanjut Bupati. Dengan adanya kegiatan

tersebut, lanjut Bupati, tentunya masyarakat Kabupaten Siak dapat lebih bersemangat. "Kenapa bersemangat, kalaulah dulu bantuan dari mente ri pertanian setengah-setengah mungkin tak semangat juga saya, tapi untuk saudara-saudara ketahui, saya punya datanya, kapan kita diberikan bantuan yang begitu banyak berkaitan dengan ALSINTAN seka rang inilah masanya," sebutnya. Sementara itu, PLT Ketahanan Pangan Siak Suandi

melaporkan, sampai saat ini realisasi tanaman padi per 10 April, 1.276 hektare se-Kabupaten Siak dan ini akan bergerak terus hingga 4.256 hektar di perkirakan awal Mei 2017 (semster 1). "Kerena masih ada keterbatasan operator tanam atau alat mesin dan petani banyak yang hinden, untuk jagung 744 hektare tahun 2017 ini realisasi baru 61,37 hektare murni swadaya," imbuhnya.(info torial/humas)

Bupati Bangga pada Pelaku Usaha

HALUAN

RIAU/EFE

BUP ATI H Syamsuar melihat produk para pelaku usaha Kabupaten Siak pada kegiatan Identifikasi BUPA Potensi Pengrajin Kabupaten Siak yang ditaja Dinas Pariwisata Kabupaten Siak, Rabu (12/4) di Gedung Tengku Mahratu Siak.

IAI Riau Gelar Seminar Nasional Arsitek Nusantara di Siak SIAK (HR)- Ikatan Arsitektur Indonesia (IAI) mengelar seminar nasional di Kabupaten Siak, dengan mengusung tema "Arsitektur Nusantara Arsitektur Melayu Dahulu, Kini dan Nanti", Rabu (12/4). Kegiatan yang berlangsung di Gedung LAM Siak itu dibuka Bupati Siak H. Syamsuar. Turut hadir pada acara tersebut, Ketua IAI Riau, Wakil Ketua IAI Nasional, Ketua LAM Riau Siak OK Nizami Jamil, Ketua LPJK Provinsi Riau, Budayawan Riau Encik Amrun, Pimpinan BSP, para arsitek tokoh adat dan mahasiswa. Bupati Siak dalam sambutanya menyebutkan, Pemkab Siak menyambut baik kegiatan seminar nasional Arsitek Melayu yang di selenggarakan

LANGGANAN

081275628886

BUPATI DPRD BUPATI q

RED AK TUR: DA KT

ERMA

0764-322019 SRI

M E LLY Y AT I

IAI di Siak. Arsitektur adalah kegiatan untuk merancang bangunan yang mempunyai nilai seni yang unik mempunyai keindahan. Seperti dicontohkan Bupati pada Balairung Sari yang telah dirancang indah dan unik oleh Almarhum Tengku Susilo. Selain itu, Syamsuar juga menunjukan keindahan waterfront city Bandar Sungai Jantan. Sebenarnya, lanjut Bupati, konsep pembangunan tersebut sudah ada sejak 100 tahun yang lalu, yang mampu membuat bangunan yang sangat kokoh dan bagus. Sementara itu, Wakil Ketua LPJK Riau Alfiandri menyebutkan, untuk menjadikan negeri yang indah berbudaya, sangat perlu menjaga dan membagun daerah bernuangsakan budaya melayu. "Jita berharap ke depan Kabupaten Siak menjadi leader di Riau dalam hal pembagunan daerah. Maka dari itu, kami selaku LPJK mengharapkan kepada pihak Pemda agar dapat bekerjasama dengan pihak kita," pungkasnya.(efe)

SIAK (HR)- Bupati Siak H. Syamsuar mengaku bangga dengan para pelaku usaha di Kabupaten Siak. Pasalnya, para pelaku usaha di Kabupaten Siak sangat gigih dalam memasarkan produknya hingga menggunakan fasilitas online. "Saya tak menduga, para pelaku tak pernah memberitahu. Sewaktu kami berkunjung ke BCCF, mereka mengatakan ini (tanjak) bisa dipasarkan melalui media online, warga Siak rupanya mendahului dari apa yang saya tahu, sangat luar biasa pemuda Siak ini," ungkao Bupati dalam acara Identifikasi Potensi Pengrajin Kabupaten Siak yang ditaja Dinas Pariwisata Kabupaten Siak, di Gedung Tengku Mahratu Siak, Rabu (12/4). Hadir juga pada acara ter-

sebut Wakil Bupati Siak H Alfedri, Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Siak Hendrisan, Narasumber dari Bandung Creative City Forum (BCCF) Ira Sintia dan M Ihsan. Terlihat dalam kesempatan itu, sebanyak 150 orang pengrajin dari berbagai kecamatan di Kabupaten Siak mengahadiri acara tersebut. Mereka bangga menampilkan produk yang berasal dari kecamatan masing-masing. Melalui kegiatan ini, harapan Syamsuar nantinya ada inovasi baru yang dilahirkan dari para pemuda-pemudi Siak, dengan memanfaatkan wawasan yang diberikan narasumber, untuk bagaimana usaha pemuda Siak ini bisa produktif dan bermakna bagi pembeli nantinya. "Harapan kami dengan

kehadiran narasumber dari BCCF, apa yang dihasilkan pengrajin Siak nantinya dapat bertambah dan semakin berkembang di masa yang akan datang, sesuai dengan pemasaran pariwisata dan sesuai dengan pemasaran ekonomi kreatif yang akan kita kembangkan," ungkapnya. "Dalam rangka ingin memasarkan usaha ekonomi kreatif masyarakat, agar tumbuh dan memiliki nilai jual di Siak ini, dan sebagai usaha mensejahterakan masyarakat Siak, kami mencari partner yakni BCCF yang merupakan forum suatu lembaga yang diakui internasional, di mana mereka melakukan pembinaan terhadap beberapa daerah yang bekerjasama dengan mereka," pungkasnya.(infotorial/humas)

Rapat Fasilitasi Pembentukan UPTD/UPTB SIAK (HR)- Sekretaris Daerah Kabupaten Siak H T.Said Hamzah membuka Rapat Fasilitasi Pembentukan UPTD/UPTB di lingkungan Pemkab Siak, Rabu (12/4). Rapat dilaksanakan, berdasarkan pedoman pembentukan Unit Pelaksana Teknis Daerah Provinsi dan Kabupaten/ Kota sesuai Peraturan Pemerintah No18 Tahun 2016 serta Peraturan Menteri Dalam Negeri No12 Tahun 2017, untuk di setiap daerah Kabupaten maupun Kota, UPTD/UPTB harus dibentuk. Menurut T. Said Ham zah, kegiatan tersebut sudah direncanakan dari awal dalam rangka pembentukan UPTD maupun UPTB untuk daerah Kabupaten Siak sesuai dengan peraturan pemerintah yang telah ditetapkan, karena pelaksanaan tersebut termasuk kebutuhan dari Organisasi Perangkat Daerah

dalam meningkatkan kinerja untuk melayani masyarakat. “Kegiatan ini memang sudah direncanakan dari awal dalam rangka pembentukan UPTD dan UPTB di Kabupaten Siak. Kita mengetahui, pelaksanaan ini merupakan kebutuhan dasar dari pada Organisaai Perangkat Daerah dalam meningkatkan kinerja guna melayani masyarakat," ungkapnya. Selain itu, beliau juga menuturkan, pembentukan

UPTD/UPTB yang mendasar tersebut tidak terlepas dari bagaimana nantinya bisa berjalan dengan cepat di masing-masing perangkat daerah, yang berpedoman kepada Peraturan Pemerintah serta sesuai dengan Pedoman Pembentukan Unit Pelaksana Teknis Daerah Provinsi dan Kabupaten Kota yang telah ditetapkan. “Saya mengharapkan dengan dibentuk nya UPTD maupun UPTB harus disesuaikan dengan potensi

serta tidak terlepas dari pada efesiensi. Yang tidak seharus nya kita bentuk jangan dibentuk. Intinya sesuai dengan efesiensinya untuk pembentukan ini. Selain itu, kepada yang hadir nantinya agar dapat ikut memberikan saran serta bisa ikut mencermati apa yang telah disampaikan oleh Kabag Kelembagaan dan Anjab Ade Yudistira dari Biro Organisasi Sekretariat Daerah Provinsi Riau," imbaunya.(efe)

HALUAN

RIAU/EFE

SEKRET ARIS DaeSEKRETARIS rah H T Said Hamzah membuka Rapat Fasilitasi Pembentukan UPTD-UPTB di lingkungan Pemkab Siak, Rabu (12/4). q

LAYOUT:


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.