Harian Umum
RABU n
Koran Lokal Terbaik
1 November 2017 | 12 Safar 1439 H
MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT
EDISI : N0 1/11 Tahun Ke-17
di Indonesia
HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
n LAGI, DUA PENYELUDUPAN DITANGKAP
n HARGA SISIK CAPAI PULUHAN JUTA SEKILO
Trenggiling Masih Terus Diburu n LAPORAN: DODI FERDIAN
Liputan Pekanbaru
PEKANBARU (HR) (HR)-Aksi perburuan dan penyeludupan Trenggiling, hingga kini masih saja marak. Ada beberapa hal yang membuat hewan pemakan semut ini terus diburu. Selain karena mitos yang menyebutkan hewan ini bisa meningkatkan vitalitas, harga jual sisiknya di pasaran gelap juga menggiurkan, mencapai puluhan juta. Kali ini, upaya penyeludupan Trenggiling digagalkan jajaran Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Riau. Sebanyak 70 ekor Trenggiling, diamankan dari dua tersangka pengepul, yakni AM (25) dan JUP (22), keduanya warga Kabupaten Kuantan Singingi. Tidak hanya itu, petugas juga menyita barang bukti lainnya berupa empat kilogram sisik kering hewan tersebut.
Trenggiling ..
n Hal. 7
HALUAN
RIAU/DODI
SALAH satu Trenggiling yang diamankan jajaran Polda Riau, dari dua tersangka warga Kuantan Singingi. Meski sudah ditetapkan sebagai hewan yang dilindungi, hewan pemakan semut ini masih rawan diburu pihak tak bertanggung jawab.
2 Anggota DPRD Ribut di Bandara PEKANBARU (HR)tugas kedewanan. Dua orang anggota DPRD Ketika dikonfirmasi, Riau, terlibat adu mulut Kordias Pasaribu membesengit, saat berada di narkan kejadian itu. MeRuang VIP Lancang nurut Kordias, kejadian Kuning Bandara Sultan itu bermula saat ia dan Syarif Kasim II PeSuhardiman terlibat dakanbaru, Senin (30/10) lam sebuah pembicaraan sore. Keduanya adalah serius di grup WhatsApp Wakil Ketua DPRD anggota DPRD Riau. Riau, Kordias Pasaribu Saat itu, Kordias meSUHARDIMAN nilai candaan Suhardidan Sekretaris Komisi KORDIAS PASARIBU III, Suhardiman Amby. man Amby telah Keributan tersebut didi Group WhatsApp Anggota 2 Anggota.. n Hal. 7 duga bermula dari candaan DPRD Riau dan tidak terkait
TOTTENHAM HOTSPUR V REAL MADRID
BERTARUH GENGSI LONDON (HR)-Reputasi Tottenham Hotspur sebagai salah satu tim kuat Inggris, akan mendapat ujian tengah pekan ini. Mereka akan menjamu sang juara
bertahan Liga Champions, Real Madrid di Wembley Stadium untuk pertandingan keempat grup H Liga Champions. Selama tiga tahun bela-
kangan ini, Tottenham mengalami transformasi yang mengesankan.
Bertaruh ..n Hal. 7
PASCAKEBAKARAN PASAR ATAS BUKITTINGGI
RIBUT-RIBUT ANGGOTA DEWAN DIKECAM
Septina: Mestinya tak Terjadi Riau, Septina PEKANBARU (HR)-Ribut anPrimawati, tara dua angkejadian itu segota DPRD Rimestinya tidak boleh terjadi kaau, Kordinas rena keduanya Pasaribu dan Suhardiman sama-sama di Amby, langsung satu lembaga. mengundang "Ke depan respon dari sekomunikasi dan jumlah pihak. SEPTINA PRIMAWATI sikap kita lebih Beberapa baik lagi, lebih menyayangkan terjadinya sejuk, meskipun dalam suasana yang kurang konduribut tersebut. Pasalnya, sif," ujarnya, Selasa (31/10). keduanya merupakan anggota Dewan yang seharusSaat ditanya apa langnya menjadi panutan makah yang akan syarakat. Septina.. n Hal. 7 Menurut Ketua DPRD
KASUS PUNGLI SIALANG BUNGKUK
Pedagang ..
n Hal. 7
n REDAKTUR: SISWANDI
SCTV, KAMIS (2/11) PUKUL 02.45 WIB HALUAN
PUING -PUING kebakaran Pasar Atas di PUING-PUING Bukittinggi, saat ini jadi tontonan masyarakat.
.riaumandiri.co
Haluan Riau
KARIM BENZEMA
haluan_riau
Kampar dan Bengkalis Saling Kejar PEKANBARU (HR)Kontingen Kabupaten Kampar dan Bengkalis, masih saling kejar untuk mengisi penguasa klasemen sementara perolehan medali, dalam ajang Porprov Riau IX tahun 2017. Hingga Selasa (31/10) siang kemarin, kontingen tuan rumah Kampar masih menghuni puncak klasemen sementara, dengan raihan 12 medali emas. Di tempat kedua, dihuni Bengkalis yang hanya terpaut satu medali, yakni 11 medali emas. Sedangkan Kota Pekanbaru yang sebelumnya sempat berada di belakang Kabupaten Kampar, terpaksa turun ke posisi tiga, berada tepat di belakang Kabupaten Bengkalis dengan perolehan sementara,
Kampar ..
n Hal. 7
3 Mantan Sipir Sidang Perdana
Pedagang Tolak Relokasi BUKITTINGGI (HR)Pemerintah Kota Bukittinggi, Sumatera Barat, berencana menjadikan Jalan Perintis Kemerdekaan, sebagai tempat relokasi pedagang Pasar Atas, yang tertimpa kebakaran, Senin (30/10). Namun rencana itu mendapat penolakan dari pedagang. Menurut Walikota Bukittinggi Ramlan Nurmatias, selain merencanakan Jalan Perintas
PORPROV RIAU IX 2017
PEKANBARU (HR)-Sempat ditunda beberapa hari, sidang kasus dugaan pungutan liar di Rutan Sialang Bungkuk Pekanbaru, akhirnya digelar Selasa (31/10) di Pengadilan Tipikor Pekanbaru. Sidang perdana kemarin mengagendakan pembacaan dakwaan oleh Jaksa Penuntut Umum. Duduk di kursi pesakitan, adalah mantan Kepala Pengamanan
PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
SUBUH 04:38
ZUHUR 12:01
ASHAR 15:20
MAGRIB 18:03
ISYA 19:14
3 Mantan..n Hal. 7
LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579
n LAYOUT: MUHARMI