Haluanriau 2018 04 17,pdf

Page 1

Harian Umum

SELASA n

Koran Lokal Terbaik

17 April 2018 | 30 Rajab 1439 H

MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT

EDISI : No 13/04 Tahun Ke-18

HALUAN

di Indonesia

HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

RIAU/INT

ARTIS Ahmad Dhani menghadiri sidang perdana beragendakan pembacaan dakwaan yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Senin (16/4)..

DIDAKWA UJARAN KEBENCIAN

DUGAAN KORUPSI DI DISPORA RIAU

Ahmad Dhani Yakin Nggak Salah

Penyidik Kantongi Nama Calon Tersangka

J A K A R T A (HR)-Musisi Ahmad Dhani menegaskan dirinya tidak bersalah terkait postingan di akun Twitter miliknya yang dikelola admin. Dhani mengatakan kebenaran harus disuarakan meski ada ancaman. "Ya saya yakin nggak salah. Sekali lagi saya mengajarkan sebuah pelajaran penting untuk Al, El, Dul bahwa menyatakan pendapat kebenaran itu nggak usah takut meskipun ujung tombak ada di leher kita," kata Ahmad Dhani setelah menjalani sidang dakwaan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jl Ampera Raya, Jaksel, Senin (16/4).

Ahmad

n Hal. 7

KORUPSI DANA HIBAH BENGKALIS TAHUN 2012

Tolak Vonis, Mantan Bupati Bengkalis Ajukan PK PEKANBARU (HR)-Mantan Bupati Bengkalis Herliyan Saleh mengajukan Peninjauan Kembali (PK). Upaya hukum luar biasa itu dilakukan menanggapi putusan Mahkamah Agung (MA) atas vonis dirinya dalam perkara korupsi penyimpangan dana hibah di Kabupaten Bengkalis tahun 2012 lalu. Dalam perjalanan perkara ini, Herliyan Saleh divonis 1,5 tahun penjara oleh Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru. Selain itu, dia juga diwajibkan membayar denda Rp200 juta subsider 6 bulan penjara. Putusan ini sangat jauh dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang menginginkan Herliyan divonis selama 6 tahun penjara dan

Tolak

n Hal. 7

n LAPORAN: DODI FERDIAN

Liputan Pekanbaru

PEKANBARU (HR) (HR)-Kejaksaan Tinggi Riau mengaku telah mengatongi nama calon tersangka kasus dugaan korupsi di Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Riau tahun anggaran 2016. Meski begitu, Korps Adhyaksa Riau itu belum

mengumumkan secara resmi nama pihak yang ber-

tanggung jawab dalam perkara itu. Dugaan penyimpangan itu terjadi pada kegiatan pemeliharaan sarana dan prasarana olahraga pada Dispora Riau dengan menggunakan dana dari APBD P Riau TA 2016, sebesar Rp21 miliar. Perkara ini ditingkatkan ke penyidikan pada Februari 2018 lalu. Penanganan perkara ini merupakan tindaklanjut

temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terhadap proyek di Dispora Riau. BPK menemukan penyimpangan sebesar Rp3,5 miliar pada proyek sarana dan prasarana di Dispora Riau tahun 2016. Dalam proyek tersebut ditemukan adanya kekurangan volume kerja dan kelebihan bayar. Diyakini, proyek itu menimbulkan potensi kerugian negara yang cukup besar.

Sejauh ini, Penyidik telah memanggil sejumlah saksi. Di antaranya, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Riau, Ahmad Hijazi, Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Riau, Rahmad Rahim, Kepala Dispora Riau, Doni Aprialdi, mantan Kepala Dispora Riau, Edi Yusti,

Penyidik

n Hal. 7

SOAL UNBK TAK SESUAI KISI-KISI

Ketua DPR Minta Penjelasan Kemendikbud

ILUSTRASI JAKARTA (HR)- Ketua DPR Bambang Soesatyo meminta Kementerian Pen-

didikan dan Kebudayaan untuk menjelaskan secara terbuka mengenai soal

Ujian Nasional Berbasis Komputer yang tidak sesuai dengan kisi-kisi dan materi yang diajarkan di sekolah. Hal tersebut dikatakan Bamsoet, begitu dia akrab disapa, merepon reaksi Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) yang mempertanyakan fungsi Ujian Nasional (UN), Senin (16/4). Reaksi FSGI itu muncul karena soal UNBK terlalu sulit,

Ketua

n Hal. 7

15 DIKELUARKAN, 55 USULAN BARU

222 PSN Bernilai Rp4.100 Triliun

JAKARTA (HR)- Pemerintah menetapkan daftar proyek strategis nasional (PSN) yang bakal direalisasikan menjadi sebanyak 222 ditambah 3 program. Hal itu menjadi keputusan Presiden Joko Widodo (Jo-

kowi) pada saat rapat terbatas (ratas) mengenai evaluasi PSN. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan, total 222 PSN dan 3 program tambahan merupakan

hasil evaluasi dari daftar proyek di 2016 dan 2017. Dia menjelaskan, saat diterbitkan Perpres Nomor 3 Tahun 2016 terdapat 225 proyek dan 1 program.

222 PSN

n Hal. 7

HALUAN

RIAU/INT

PRABOWO Subianto duduk bersebelahan dengan Gatot Nurmantyo dalam peringatan HUT Kopassus di Balai Komando Kopassus, Cijantung, Jakarta Timur.

DUDUK BERSEBELAHAN DI HUT KOPASSUS

Nasir Prediksi Prabowo Tunjuk Gatot

JAKARTA (HR)-Politisi PKS Nasir Djamil memprediksi Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto tak akan maju sebagai calon presiden di Pemilu 2019. "Ini pendapat pribadi saya, bahwa saya tidak begitu yakin tiket Gerindra itu akan digunakan oleh Prabowo," kata Nasir di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (16/4).

Nasir

n Hal. 7

PNS Dapat THR Lebih Besar PEKANBARU DAN SEKITARNYA Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.

SUBUH 04:44

ZUHUR 12:17

ASHAR 15:31

MAGRIB 18:20

.riaumandiri.co

ISYA 19:29

Haluan Riau

JAKARTA (HR)Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB), Asman Abnur mengungkapkan, Peraturan Pemerintah mengenai besaran Tunjangan Hari Raya bagi Pegawai Negeri Sipil dan tunjangan kerja masih terus dikaji ILUSTRASI oleh pihaknya. Sejauh ini kata dia sudah dalam tahap finalisasi. "Lagi di-finishing. Ya mungkin secepatnya akhir bulan ini," kata Menteri Asman usai ditemui di Jakarta, Senin (16/4) Sebelumnya, Kementerian Keua-

ngan (Kemenkeu) memberi lampu hijau pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) Pegawai Negeri Sipil (PNS) berupa gaji pokok (gapok) dan tunjangan kinerja (tukin).

PNS

n Hal. 7


Zona Riau

2

SELASA 17 April 2018

Satpol PP Dituntut Netral di Pilkada 2018 n LAPORAN: NURMADI

Rakernis Korem 031/ Wira Bima TA.2018 PEKANBARU (HR)- Danrem 031/Wira Bima Brigjen TNI Sonny Aprianto, membuka Rakernis Korem 031/WB di Aula Wiratama Korem 031/WB Pekanbaru. Rakernis membahas tentang kesiapan masingmasing Kodim dan Satuan Dinas jawatan yang berada di wilayah Korem 031/WB dalam penggunaan dana yang diterima serta program kerja yang telah direncanakan. “Saya tekankan kepada semua Dandim dan Kasatdisjanagar mengawasi terhadap anggota yang terlibat sebagai pengguna ataupun pengedar narkoba. Kemajuan tekhnologi harus kita sikapi dengan bijaksana dan dewasa. Untuk itu perlu berhati-hati apabila akan mengupload status ataupun berita baik maupun media sosial lainnya.” Ujar Danrem 031/WB. Dimulai dari Kasrem 031/WB, para Kasi menyampaiakan rencana dan pelaksanaan anggaran dan tugas kepada peserta Rakernis. Rakernis di hadiri Kasrem 031/WB, Para Kasi Rem 031/WB, Kasatdisjan jajaran Korem 031/WB serta Kabalak Rem 031/WB.(rls)

Liputan Pekanbaru

PEKANBARU PEKANBARU-Plt Gubernur Riau, Wan Thamrin Hasyim, memimpin upacara Ulang Tahun Satpol PP dan Hari Perlindungan Masyarakat, sekaligus apel siaga pengawalan Pilkada Riau 2018, di Kantor Gubernur Riau, Senin (16/4). Dalam arahannya Wan Thamrin Hasyim mengatakan, satpol PP

PROYEK SIAK IV DAN FLYOVER

Dewan Riau Bakal Sidak Setiap Bulan PEKANBARU (HR)DPRD Riau memberi perhatian khusus terhadap pembangunan Jembatan Siak IV dan dua jembatan flyover di Pekanbaru. Untuk

PEMBANGUNAN Jembatan Siak IV. Pengumuman Kedua Lelang Internet Eksekusi HakTanggungan Berdasarkan pasal 6 UUHT No. 4 Th. 1996, PT. Bank Negara Indonesia, Tbk. akan melakukan lelang hak tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru melalui jasa pralelang PT. Balai Lelang Star terhadap Debitur : 1. Akhmad Agung Syahputra, Sebidang tanah seluas 258 m2 beserta bangunan diatasnya sesuai dengan SHM 1076/Sidomulyotimur SU No. 2950/2004 a/n Akhmad Agung Syahputra di Kel. Sidomulyotimur Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru. (Harga Limit Rp.450.000.000,-; Jaminan Rp.105.000.000,-) Yang dilaksanakan pada : Hari : Selasa Tanggal : 01 Mei 2018 WaktuP enawaran : 08.00 s.d 10.00 Waktu Penetapan : 10.00 WIB Alamat Domain : www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id Tempat Lelang : KPKNL Pekanbaru. Jl. Sudirman No. 24 Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Syarat & Ketentuan serta tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id 2. Calon peserta lelang harus mendaftarkan diri & mengaktifkan akun pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id dengan menggunakan soft copy KTP serta memasukkan data NPWP & Nomor Rekening atas nama sendiri. 3. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut : a. Uang Jaminan lelang disetorkan ke Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menu status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran diri dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. b. Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. c. Jumlah/Nominal yang disetorkan harus sesuai dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (Bukan Dicicil) 4. Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran melalui internet (Open Bidding) 5. Peserta lelang wajib melihat, mengetahui dan menyetujui aspek legal dari objek lelang sesuai dengan kondisi apa adanya (As Is) 6. Pemenang lelang diwajibkan membayar pelunasan harga lelang dalam waktu 5 (lima) hari kerja setelah ditunjuk sebagai pemenang lelang. 7. Objek yang akan dilelang dapat ditunda/ dibatalkan sebelum pelaksanaan lelang apabila ada penyelesaian debitur atau dalam rangka penundaan sesuai ketentuan. 8. Penjelasan lelang dan informasi lainnya dapat hubungi PT. Balai Lelang Star 0813-6559-6956 dan KPKNL Pekanbaru,Telp. 0761-8415010. Pekanbaru, 17 April 2018 Ttd PT. BANK NEGARA INDONESIA, Tbk

dan Satlinmas, berperan penting menjaga keamanan dan ketertiban

menghadapi Pilkada tahun ini. “Netralitas Satpol PP dituntut pada Pilkada, Satpol punya peran penting dalam pesta demokrasi. Satpol PP merupakan ASN yang berfungsi sebagai pelaksana dan pelayanan publik dari praktek kejahatan. Itulah mengapa Satpol PP wajib netral di Pilkada,” kata Plt Gubri. Satpol PP agar senantiasa menjalin komunikasi dan berkoordinasi dengan pemerintah daerah

memastikan pengerjaan tepat waktu, Dewan akan melakukan inspeksi mendadak setiap bulannya. Demikian diungkapkan Wakil Ketua DPRD Riau Noviwaldy Jusman, Senin (16/4). Tiga proyek yang menelan ratusan miliar rupiah ditargetkan selesai akhir tahun 2018 mendatang. “Nanti kita akan lihat di lapangan bersama Komisi IV. Kita mau pastikan Siak IV dan flyover selesai tahun ini,” katanya. Pihaknya memberi perhatian khusus terhadap tiga proyek yang dikerjakan Dinas PUPR . Upaya pengawasan ketat, akan dilakukan agar target pengerjaan sesuai seperti yang telah direncanakan. “Kita tidak hanya mengawasi di akhir pengerjaan, tetapi mengawasi termin per termin. Makanya dari

sekarang kita warning. Kalau tidak mencapai target, kita carikan solusinya,” sebutnya. Saat ini, realisasi pembangunan Jembatan Siak IV masih di bawah 30 persen. Infrastruktur penghubung Pekanbaru Kota dan Rumbai itu mendapatkan pendampingan dari Kejati Riau. Untuk dua flyover, yang menelan anggaran Rp160 miliar dan Rp80 miliar ini, masih berkutat pada pelebaran jalan. Dirinya optimis ketiga proyek itu akan selesai jelang akhir 2018. “Saya masih optimis masih bisa selesai. Kita lihat sekarang, kalau flyover sudah mulai bekerja, dan Siak IV masih on progress walaupun informasinya masih minus, ada kendala sedikit. Tapi kita tetap monitor terus. Kita harapkan Siak IV itu bisa selesai dan harus selesai,” tandasnya.(dod)

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL

untuk meningkatkan kesiapsiagaan serta perlindungan masyarakat sebelum dan setelah Pilkada serentak. “Dalam UU tentang Pilkada, berharap Satpol PP siap meningkatkan ketertiban masyarakat,” ungkapnya. Sementara, Kasatpol PP Riau, Zainal, sesuai instruksi Mendagri, Satpol PP bergerak dengan revolusi mental yakni dengan slogannya Satpol PP Indonesia ramah.

Presdir Chevron Bicara Eksplorasi Ramah Lingkungan PEKANBARU (HR)Presiden Director and Deputi Managing PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) Albert BM Simanjuntak menjadi salah satu pembicara pada Grand Seminar Intelectual Petroleum Festival yang ditaja Universitas Islam Riau, Senin (17/4) di Gedung Rektorat UIR. Albert memaparkan sepak terjang perrusahaan minyak dan gas mengeskplor sumber-sumber minyak di Indonesia. Baik yang ada di darat maupun di lepas pantai. Ia juga menerangkan, perusahaan itu semakin menunjukkan keberpihakannya pada upayaupaya eksplorasi yang ramah lingkungan. Albert juga membahas tentang sumber daya manusia yang ada di perusahaan dan transformasi digital yang saat ini terus dilakukan. Transformasi digital

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL

KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR

KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR

Jalan Letnan Boyak No. 18 Bangkinang Telp. 0762-20215 Fax. 0762-322059 E-mail : kab-kampar@atrbpn.go.id Kode Pos 28412

Jalan Letnan Boyak No. 18 Bangkinang Telp. 0762-20215 Fax. 0762-322059 E-mail : kab-kampar@atrbpn.go.id Kode Pos 28412

PENGUMUMAN DATA FISIK DAN DATA YURIDIS

PENGUMUMAN DATA FISIK DAN DATA YURIDIS

Nomor : 79/300.5-14.01/I/2018 Tanggal : 23 Januari 2018

Nomor : 80/300.5-14.01/I/2018 Tanggal : 23 Januari 2018

1. Untuk memenuhi ketentuan dalam Pasal 26 Ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pedafataran Tanah, dengan ini diumumkan hasil pengumpulan data fisik dan yuridis atas bidang tanah yang terletak, luas dan asal bidang tanah seperti : - Peta Bidang Tanah Nomor 102/2017, Tanggal 16 Juni 2017, NIB. 05.05.18.21.11836, seluas 364 M2 Terletak di : Jalan : Jalan RT/RW : Desa/Kelurahan : Karya Indah Kecamatan : Tapung Kabupaten : Kampar Atas Nama : ERA NAEN Alamat : Komplek Arengka Lestari Blok I No. 1A RT. 005 RW 009 Kelurahan Labuh Baru Barat, Kecamatan Payung Sekaki, Kota Pekanbaru - Berdasarkan Surat Keterangan Ganti Kerugian Tanggal 26 Mei 2015 yang diketahui oleh Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 508/SKGR/KI/15 Tanggal 15 Juni 2015 dan Camat Tapung Reg. Nomor 593.83/SKGR/TP/15/965 Tanggal 13 Juli 2015 yang berasal dari HENDRI SETIAWAN, berdasarkan Surat Keterangan Ganti Kerugian Tanggal 15 April 2007 yang diketahui Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 595/1344/KI/07 Tanggal 09 Juli 2007 dan Camat Tapung Reg. Nomor 1155/SKGR/TP/KS/07 Tanggal 09 Juli 2007. - Berdasarkan Surat Pernyataan Penguasaan Fisik Bidang Tanah (Sporadik) Tanggal 16 Agustus 2017 yang diketahui Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 593/KI/VIII/2017/114 Tanggal 16 Agustus 2017. II. Dalam waktu 60 (enam puluh) hari sejak Pengumuman ini, kepada pihak-pihak yang berkepentingan terhadap bidang tanah dimaksud dalam pengumuman ini diberi kesempatan untuk mengajukan keberatan-keberatan mengenai pengumuman ini kepada Kantor Pertanahan Kabupaten Kampar. III. Apabila keberatan-keberatan dimaksud disampaikan lewat jangka waktu tersebut diatas tidak dapat dilayani.

1. Untuk memenuhi ketentuan dalam Pasal 26 Ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pedafataran Tanah, dengan ini diumumkan hasil pengumpulan data fisik dan yuridis atas bidang tanah yang terletak, luas dan asal bidang tanah seperti : - Peta Bidang Tanah Nomor 103/2017, Tanggal 16 Juni 2017, NIB. 05.05.18.21.11837, seluas 364 M2 Terletak di : Jalan : Jalan RT/RW : Desa/Kelurahan : Karya Indah Kecamatan : Tapung Kabupaten : Kampar Atas Nama : BASTHOMI Alamat : Jl. Danau Buatan RT. 004 RW 004 Kelurahan Lembah Sari, Kecamatan Rumbai Pesisir, Kota Pekanbaru - Berdasarkan Surat Keterangan Ganti Kerugian Tanggal 09 September 2014 yang diketahui oleh Kepala Desa Karya Indah Nomor 864/SKGR/KI/14 Tanggal 03 November 2014 dan Camat Tapung Reg. Nomor 593.83/SKGR/TP/15/100 Tanggal 29 Januari 2015 yang berasal dari TRI CAHYONO, berdasarkan Surat Keterangan Ganti Kerugian Tanggal 15 April 2007 yang diketahui Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 595/1322KI/07 Tanggal 09 Juli 2007 dan Camat Tapung Reg. Nomor 1103/SKGR/TP/KS/07 Tanggal 09 September 2007. - Berdasarkan Surat Pernyataan Penguasaan Fisik Bidang Tanah (Sporadik) Tanggal 16 Agustus 2017 yang diketahui Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 593/KI/XIII/2017/112 Tanggal 16 Agustus 2017. II. Dalam waktu 60 (enam puluh) hari sejak Pengumuman ini, kepada pihak-pihak yang berkepentingan terhadap bidang tanah dimaksud dalam pengumuman ini diberi kesempatan untuk mengajukan keberatan-keberatan mengenai pengumuman ini kepada Kantor Pertanahan Kabupaten Kampar. III. Apabila keberatan-keberatan dimaksud disampaikan lewat jangka waktu tersebut diatas tidak dapat dilayani.

KPKNL Pekanbaru

“Satpol PP dalam bertindak harus mengedepankan persuasif tidak melakukan pemaksaan. Dengan demikian, masyarakat merasa memiliki terhadap perda,” kata Zainal. Apel HUT Satpol dan Satlinmas, dihadiri perwakilan Satpol se-kabupaten/kota. Sebelum apel, seluruh Satpol PP menggelar kegiatan olahraga, tarik tambang, bola voli, domino dan gotong royong kebersihan. ***

KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR

KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR

SUWANDI IDRIS, SH, NIP. 19620401 198301 1 001

SUWANDI IDRIS, SH, NIP. 19620401 198301 1 001

menjadi isu menarik di dunia pertambangan, karena menyangkut efisiensi dan optimalisasi produksi perusahaan. Apalagi, mengingat mahalnya biaya eksplorasi yang harus dikeluarkan perusahaan untuk menggali satu sumur saja. “PT Chevron sangat memperhatikan masalah kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai aset penting perusahaan. Dengan Adanya SDM yang berkualitas maka akan mampu menemukan teknologi-teknologi baru yang dapat digunakan PT Chevron sebagai perusahaan energi,” tegasnya di hadapan Rektor UIR Profesor Syafrinaldi dan 300 lebih mahasiswa Teknik Perminyakan UIR lainnya yang antusias bertanya saat dialog dilakukan. Albert dalam kesempatan itu juga menyebutkan, Chevron terus mengembangkan teknologi untuk melakukan eksplorasi minyak di Riau. Pada awal tahun 1950 an, CPI mulai beroperasi di Riau. Seiring perkembangan waktu CPI mengembangkan teknologi Eksplorasi dengan sistem injeksi air pada tahun 1970-an. “Pada masa inilah Chevron berhasil meraih produksi terbesar dengan hasil 1 juta barel per hari,” sebut Albert. Lalu pada tahun 1996an saat produksi kembali menurun, PT CPI menurut Albert menemukan sistem injeksi uap yang ternyata mampu meningkatkan produksi minyak hingga 300 ribu barel. “Saat ini kita sedang menguji coba sistem Surfactan Polimer injection di sumur Minas dan berhasil meningkatkan produksi hingga 20 persen,” terangnya.(mel)

Jl. Pinang No.10, Wonorejo, Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau 28125 Telepon: (0761) 8401800

HOTEL

HOME STAY

BINTANG LIMA - Restaurant - Meeting Room - Cafe Jl. Tenku Umar No. 18 A-B Pekanbaru - Riau. Telp (0761) 24115. Fax (0761)34203. email: hotel.bintanglima@yahoo.co.id

Taman Sari Syariah Komplek Riau Business Centre, Jl. Riau Pekanbaru 28292, Riau Telp. 0761-860988, Fax.0761-860999

Jl. Samratulangi No. 45 Pekanbaru Telp. (0761) 32080, 33461 Fax. (0761) 31870

R.M P ANT AI P AUH PANT ANTAI PA RUMAH MAKAN KHAS PARIAMAN SPESIFIK GULAI KEPALA IKAN KAKAP Jl. Arifin Achmad, Pekanbaru HP 0823 8823 5700, 0852 7106 4836

Gedung Plaza The Central Lantai 3 Jl. Ahmad Yani No. 43 Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 7870 200 Fax. 0761-78702001 www.ameerahotelpekanbaru.com

LIDO Jl. Arifin Achmad No.8 Pekanbaru Telp. 0761 - 857007 Fax. 0761 - 856667 email : reenhotel12@yahoo.co.id

Jl. Nangka No. 124 A - B Telp. +62 761 21288 Pekanbaru - Riau

Jl. Kuantan Raya No.120 Telp. (0761) 46883 - 46884 Fax . (0761) 46884 Pekanbaru

HOTEL

AKASIA Jl. Sudirman No. 419B Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 862 872

Room Fasilitas: - Bed, AC, TV LED - Kamar mandi di dalam - Shower - Free Wi-fi 24 jam

Promo Rp. 100. 000,semua type kamar Homestay a (Airport 5 menit sampai) Alamat : Jl. Taman Sari No. 35 Pekanbaru Telp. (0761) 853249 HP. 0812 7609 485


Riau Bisnis

SELASA 17 April 2018

3

DEALER NISSAN DATSUN SM AMIN DIRESMIKAN

Nikmati Pengalaman Lebih Berkesan n LAPORAN:

ANDIKA Liputan Pekanbaru

PEKANBARU (HR) (HR)-Dealer Nissan Datsun dengan layanan 3S (sales, service dan spare parts) serta body repair kini hadir di Jalan SM Amin, Pekanbaru, Riau. Peresmian outlet baru tersebut dilakukan, Senin (16/4) dan turut dihadiri petinggi Nissan Motor Indonesia. Gerai ke 3 di Riau ini mengadopsi Nissan Retail Concept (NRC) atau standar desain ritel global Nissan yang baru. Branch Manager Nissan Datsun SM Amin, Pekanbaru, Daniel Sinaga mengatakan, Nissan Retail Concept ini meliputi Iima komponen pokok. Di antara yakni logo ikonik “Red Nissan Tablet” pada

pintu masuk showroom dan pylon. Ada juga “Nissan Drive” secara intuitif menavigasikan pelanggan terhadap pengalaman merek Nissan dan pengalaman mengesankan yang akan didapatkan. Berbagai area konsultasi yang nyaman untuk memenuhi beragam kebutuhan pelanggan, Lounge premium yang didesain

ICA Gagalkan Penyelundupan 126 Jam Tangan Mewah Abal-abal SINGAPURA (HR)- Otoritas Singapura menggagalkan penyelundupan lebih dari 120 buah jam tangan mewah palsu di Bandara Internasional Changi. Penyelundupan digagalkan oleh petugas Otoritas Imigrasi dan Pos Pemeriksaan Singapura (ICA). Mengutip The Straits Times, Senin (16/ 4), peristiwa tersebut terjadi pada Kamis (12/4) lalu. Pelakunya adalah seorang pria berusia 52 tahun, yang diketahui berkewarganegaraan Filipina. Petugas menemukan 126 buah jam tangan palsu yang disimpan di dalam koper sang pria. Penemuan terjadi ketiga petugas tengah melakukan pengecekan bagasi Terminal 4 Bandara Internasional Changi. 126 buah jam

tangan mewah abal-abal tersebut ditaksir memiliki nilai jual mencapai 1.350 dollar Singapura atau setara sekitar Rp 13,9 juta. ICA menyatakan, pria asal Filipina tersebut telah diserahkan kepada pihak Kepolisian Singapura. Investigasi pun terus dilakukan terhadap pria itu. ICA menyebut bakal terus melakukan pengecekan keamanan terhadap penumpang. Tidak hanya itu, pengecekan juga terus dilakukan terhadap kendaraan-kendaraan yang melintas di pos pemeriksaan di perbatasan. Tujuannya adalah untuk mencegah upaya penyelundupan orang, obat-obatan terlarang, senjata, bahan peledak, dan barangbarang berbahaya lainnya. (kpc)

Pembentukan Holding Asuransi, Sedang Dijajaki JAKARTA (HR)- Pemerintah melalui Kementerian BUMN sedang melakukan proses realisasi holding BUMN asuransi yang diproyeksikan rampung pada Semester II tahun 2018 ini. Deputi Kementerian BUMN Bidang Jasa Usaha Keuangan Gatot Trihargo menjelaskan proses holding ketiga perusahaan asuransi di bawah Jasa Raharja ini masih berada pada tahap awal. Dirinya mengatakan, pihak Kementerian BUMN masih mengkaji urgensi dari holding asuransi ini. "Model ini (holding asuransi) kita masih berada di tahap awal, untuk realisasinya tergantung urgensi. Karena saat ini ada tiga holding lain, yaitu jalan tol, perumahan, dan keuangan," jelas

Gatot, Kamis (16/4). Gatot melanjutkan wacana holding asuransi ini sudah digaungkan dan didiskusikan sejak tahun lalu. Meskipun belum mendapatkan izin dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) namun dirinya berharap proses holding asuransi ini dapat selesai pada Semenster II tahun 2018. Gatot memaparkan, holding company yang akan ditunjuk adalah Jasa Raharja yang akan membawahi tiga BUMN Asuransi, yaitu PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo), PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo) dan Reasuransi Indonesia Umum Indonesia. "Sementara untuk Jamkrindo, karena dia perusahaan umum, mungkin akan terpisah," ujar Gatot. (kpc)

PERESMIAN dealer Nissan Datsun SM Amin. untuk kenyamanan yang lebih baik dan area pengiriman eksklusif, di mana pelanggan dapat merasakan pengalaman istimewa ketika menerima mobil barunya untuk pertama kali. “Pembukaan dealer baru ini merupakan komitmen kami untuk terus memperluas dan memperkuat pasar Nissan Datsun di provinsi Riau dengan konsep desain barunya pertama di Indonesia yaitu NREDI 2.1," ungkap Daniel Sinaga Deputy Director PT Nissan Motor Indonesia, Masato Nakamura mengatakan, Dealer Nissan Datsun SM Amin, Pekanbaru merupakan gerai ke-3 Nissan di Provinsi Riau sesudah Nissan Datsun Arengka, Pekanbaru dan Duri. "Kami ingin pelanggan

menemukan pengalaman berkesan dengan Nissan dan Datsun sejak langkah awal mereka datang ke gerai kami. Pelanggan dapat merasakan pengalaman berbeda ketika datang untuk membeli kendaraan baru, melakukan servis, maupun melakukan test drive di gerai baru kami, karena fasilitasnya lebih nyaman dan layanannya lebih efisien,Konsep desain ritel baru ini menampilkan perubahan di semua area mulai dari area penjualan, servis, hingga layanan finansial guna memberikan pengalaman terbaik kepada pelanggan," jelasnya. "Total luas bangunan sekitar 4.278 meter persegi. Ini juga termasuk area penjualan dan bengkel de-

SHOWROOM Nissan Datsun SM Amin. ngan 8 bay. Selain itu, tersedia pula 14 bay sebagai fasilitas penunjang bengkel Body Repair. Nissan Datsun SM Amin menawarkan jajaran lengkap model kendaraan Nissan dan Datsun, termasuk fiagship baru, Datsun CROSS," bebernya. CEO PT Wahana Wira-

wan Susilo Darmawan mengatakan delaer baru Nissan Datsun ini dikelola di bawah manajemen PT Wahana Wirawan Riau yang memiliki pengalaman panjang dalam melayani konsumen. Di mana hingga saat ini terdapat sekitar 104 cabang Nissan Datsun Indomobil di Nusantara

sejak 2001 lalu. “Melalui gerai baru yang nyaman mengikuti arahan desain Nissan Retail Concept ini, kami semakin percaya diri dan berkomitmen menumbuhkan kepercayaan pelanggan yang lebih kuat untuk produk-produk Nissan dan Datsun," ujarnya. ***

HAMPIR RP 500 JUTA

All New Toyota C-HR Sasar Para Petualang TOYOTA Indonesia menargetkan penjualan All New C-HR hanya 100-140 unit per bulan. Dengan harga jual Rp 488 - 490 juta, mobil yang memadukan desain mobil coupe dan SUV ini menyasar segmen konsumen tertentu alias niche market di Indonesia. Henry Tanoto, Vice President PT Toyota-Astra Motor (TAM), menjelaskan mobil crossover yang diimpor dari Thailand ini menyasar konsum e n

emosional yang suka dengan pengalaman berkendara. Konsumen segmen ini unik dan suka tampil beda, sehingga suka menyetir sendiri mobilnya ketimbang menggunakan sopir. "Mempertimbangkan keunikan itu, sasaran All New C-HR adalah orang yang sedang menuju kesuksesan, seperti eksekutif muda dan pengusaha muda," ungkap Henry saat

peluncuran All New C-HR di Jakarta, Selasa (10/4). Itu dari sisi target konsumen. Sementara dari sisi produk kompetitor, sebagai crossover, C-HR merupakan tipe baru bagi Toyota Indonesia. Menurut dia, pemasaran mobil ini dilakukan berdasarkan studi pasar cukup lama. Studi Toyota Indonesia membuktikan ada segmen konsumen yang mendambakan mobil tipe ini. "Sebenarnya pasar mobil emosional sekarang

semakin tinggi. Dulu masyarakat di Indonesia membeli kendaraan karena faktor fungsional, tapi sejak dua tahun terakhir, mulai banyak shifting ke emosional. Jadi sekarang mulai 50 banding 50 lah, antara fungsional dan emosional. Memang semakin tinggi kelasnya, semakin emosional factor yang diinginkan oleh customer," ujarnya. Sementara Yoshihiro Nakata, Presiden Direktur TAM, mengungkapkan seperti merek otomotif lain, Toyota ingin memproduksi mobil yang emosional dan menantang hal baru. Karena kesan Toyota selama ini adalah produsen mobil yang nyaman dan aman. "Toyota mulai hari ini menantang dirinya untuk memproduksi mobil yang lebih emosional tanpa meninggalkan ciri Toyota sebagai produsen mobil yang aman dan nyaman," ujar Nakata.

All New Toyota C-HR adalah mobil Toyota Indonesia pertama yang dipasarkan menggunakan desain global anyar, Toyota New Global Architecture (TNGA). Konsepnya, memadukan mobil coupe dan sport utility vehicle (SUV). Di Indonesia, All New C-HR dipasarkan Rp 488,5 juta untuk single tone, sedangkan two tone Rp 490 juta. Single tone terdiri dari tiga warna, yakni black attitude, white pearl, dan metal stream. Sementara two tone; mengombinasikan warna red mica metallic dengan black roof dan blue metallic dengan black roof. Sayang, Toyota Indonesia hanya memasarkan All New C-HR dengan pilihan satu mesin, yakni 1,8L 2ZRFBE dengan transmisi CVT 7-percepatan. Mesin ini mampu menyemburkan tenaga 141 ps per 6.400 rpm dan tporsi 17,4 kgm per 4.000 rpm. Padahal di pasar Eropa/global, C-HR menawarkan tiga pilihan mesin, yakni 1,2L turbocharger; 1,8L hybrid -mesin sama untuk Prius Gen 4; dan 2,0L. (mdc)

Honda Terdongkrak Berkat Segmen City Car JAKARTA (HR)- Penjualan mobil segmen city car Honda mengalami peningkatan sebesar 52 persen di kuartal I tahun ini dibanding periode sama tahun lalu. Sejak Januari hingga Maret, Honda Brio RS dan Honda Brio Satya mengumpulkan penjualan 16.051 unit. Lengkapnya, Honda Brio RS mencatat pen-

jualan 3.878 unit di triwulan pertama tahun ini, lebih tinggi 75 persen dibandingkan periode sama tahun lalu. Sementara Honda Brio Satya terjual 12.173, juga meningkat 46 persen. Secara keseluruhan, kedua model Honda Brio menyumbang 44 persen dari seluruh penjualan Honda selama tiga bulan pertama tahun ini, yang mencapai 36.258 unit. Selain kedua model tersebut, produk seperti Honda HRV, Honda Mobilio, dan Honda Jazz juga menyumbangkan penjualan Honda yang signifikan. Sepanjang kuartal I

tahun ini, Honda HR-V 1.5L terjual 6.904 unit dan HR-V 1.8L terjual 1.248 unit. Sementara, Honda Mobilio terjual 4.855 unit, sedangkan Honda Jazz terjual 2.776 unit. Honda CR-V terjual 1.900 unit, diikuti Honda Civic Hatchback sebanyak 858 unit dan Honda Civic sedan sebanyak 639 unit. Honda BR-V membukukan penjualan 604 unit, Honda City sebanyak 318 unit, diikuti tiga model premium Honda, yakni Honda Odyssey sebanyak 70 unit, Honda Accord sebanyak 28 unit dan Honda Civic Type R sebanyak 7 unit.

Jonfis Fandy, Marketing and After Sales Service Director PT Honda Prospect Motor mengatakan, pasar LCGC dan City Car terus menjadi salah satu segmen terbesar di pasar otomotif Indonesia pada triwulan pertama tahun ini. Kedua produk kami di segmen ini masih dapat memberikan kontribusi besar terhadap penjualan Honda. "Dengan kondisi pasar yang masih kondusif hingga saat ini, kami percaya kami dapat mempertahankan penjualan yang positif tahun ini," ujar Jonfis dalam rilisnya, Rabu (4/4). [mdc)


4

Gagasan

ISSN

HALUAN

PEMIMPIN UMUM

H Basrizal Koto CEO/DIREKTUR UTAMA

Zico Mardian Utama WAKIL PEMIMPIN UMUM/ PEMIMPIN PERUSAHAAN

Sofialdi PEMIMPIN REDAKSI/ PENANGGUNG JAWAB

Doni Rahim WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN

Jefry Zein REDAKTUR PELAKSANA

M Amin Nasution

17 April 2018

qT A J U K

MEDIA GROUP

DITERBITKAN SEJAK : 1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)

SELASA

Terwujudkah Jokowi Vs Prabowo Jilid II? PARTAI Gerindra r e s m i mengusung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, sebagai MOHAMMAD MORALIS bakal caDewan Redaksi lon presiden (Capres) 2019-2024. Pernyataan itu disampaikan pada Rapat Kerja Nasional (Rakornas) di Hambalang, pekan lalu yang pembukaannya dihadiri petinggi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Amanat Nasional (PAN). Sampai hari ini, dukungan dari Gerindra memang belum memenuhi syarat untuk maju sebagai kandidat presiden, karena partai itu

hanya punya 13,04 persen kursi di DPR RI hasil Pemilu 2014. Sedangkan KPU mensyaratkan calon presiden harus didukung sedikitnya 20 persen kursi atau suara. Tapi, untuk melengkapi jumlah dukungan, Prabowo dipastikan tidaklah sulit. Melihat gelagatnya, dukungan tambahan itu bisa diperolehnya dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Amanat Nasional (PAN). Bila ketiganya bergabung, mantan Danjen Kopassus itu akan memperoleh dukungan 28,93 persen kursi atau 26,82 persen suara. Jika skenario itu berlangsung mulus, ia akan menantang Joko Widodo yang sudah mengantongi 51,79% dukungan berdasarkan kursi atau 53,58% berdasarkan suara, milik lima partai peserta Pemilu 2014. Dukungan itu disumbang PDI Perjuangan, Golkar,

Partai Persatuan Pembangunan, Nasdem, Hanura. Sokongan juga diberikan sejumlah partai baru (nol persen), yakni Perindo dan PSI. Sisanya, Partai Demokrat dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dipastikan tidak akan bisa mengusung Capres ketiga. Keduanya hanya mengumpulkan 19,69 kursi DPR RI atau 19,29 persen suara pada Pemilu 2014. Dengan demikian, hampir bisa dipastikan Pilpres 2019 hanya diikuti dua calon, yakni orang yang sama pada pertarungan 2014. Ya, Jokowi dan Prabowo bisa disebut bakal tanding ulang atau bakal terjadi pertarungan jilid II untuk membuktikan yang menang. Tentu, cara dan materi kampanye yang ‘terbaik’ dan ‘terbenar’ lah yang akan memenangi pertarungan itu. Bukan ditentukan persentase dukungan kursi atau perolehan

suara partai pada 2014. Karena pertarungan ulang itu akan terjadi pada 2019 dan bukan pada 2014. Di saat mereka bersiap bertarung, kita sebagai bangsa juga wajib menata komitmen. Bahwa, selama kampanye yang bakal berlangsung cukup panjang nanti, penghidupan kita, persaudaraan kita dan kemanusiaan kita, tidak lah perlu teraduk-aduk. Biarlah mereka bertarung dengan kekuatannya, dan kita menyaksikannya secara bahagia. Dan ketika satu di antara mereka menang, kita bisa berdiri bersama-sama untuk kemudian bertepuk tangan untuk membahanakan nusantara. Bukankah menyukai, mencintai, mendukung, menyetujui sesuatu atau seseorang sangat bisa dilakukan dengan tanpa tidak menyukai, tidak mencintai, tidak mendukung orang atau sesuatu yang lain? ***

KOORDINATOR LIPUTAN

Edwar Pasaribu Direktur Haluan Media Group: H. Desfandri Majid. Direktur Umum dan Pengawasan Aset: Burhani Muchtar. Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, Doni Rahim, Mohammad Moralis. Ombudsman: H. Hendri Mulya, SH. Penasehat Hukum: Alhendri Tanjung, SH, MH. Redaktur: Erma Srimelyati, Fatmi Agustin, Edhar Darlis, Renny Rahayu. Sekretaris Redaksi: Wayis Alqarni Staf Redaksi: Nurmadi, Anoem Sumantri,Dodi Ferdian, Suherman, Nandra Piliang, Herman Jhoni, Supendi, Abdussalam, Sugianto, Yusrizal, Andika (Fotografer). Manajer Pracetak/Produksi: Zul Pramana S. Wk. Manajer Pracetak : Muharmi. Manajer TI & Web: Budhy Prasetyo. Kepala Desain Grafis/Iklan: Alwin Hasan. Kepala Perwakilan Daerah: Bengkalis/Meranti: Usman Malik, Inhu: Eka Buana Putra. Rokan Hulu: Agustian. Pelalawan:. Inhil: Ramli Agus. Kuansing: Hendra Wandi. Kampar: Ari Amrizal. Rokan Hilir: Azmi. Siak: Effendi. Dumai:. Duri: Dewi. Jakarta: Surya Irawan. Sumatera Barat: Ismet Fanani. Kepulauan Riau: Andi. Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Sabin Hartati (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa (Kuala Lumpur, Malaysia), Azim Muhammad Noer, Djumadi Ali (Singapura). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282.

REDAKSI menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, surat pembaca, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi.

WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS

Manajer Iklan: Aleks Sander Heks. Staf Iklan: Liza Fauziah. Account Executive: Alimudin, Nursadik. Manajer Sirkulasi: Sahfari, Staf Sirkulasi: Agus Salim Harahap. Manager KEUANGAN/HRD/ Umum Agus Salim Siregar, Asisten Manajer HRD/Umum: Busman Hadi. Staf Keuangan: Widya Ayuni, Jon Pendri. Staf Penagihan: Hendrik, Iklan & Sirkulasi: Hp 081275341055, 0813 65574027, 082380808035. Kantor Haluan Media Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. Telp. (021) 3161472-3161056. Faks. (021) 3153878 dan 3915790. Penerbit: PT MHR - Terdaftar sebagai anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS) dengan No. 308/2002/06/A/ 2002. Manajer Cetak: Busman Hadi, Staf Percetakan: Junaidi Koto (Koordinator), Ramalius, Rudi, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Wido, Hendra Saputro. Dicetak oleh PT IKMR. Alamat Percetakan/ Redaksi: Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7 Pekanbaru, Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan. TARIF IKLAN Full Colour Black White Halaman Satu Advertorial Pengumuman Iklan Kreatif

Rp.40.000,-/mmk Rp.25.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk Rp.50.000,-/mmk Rp.20.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk

Bundling halaman satu Rp.80.000,-/mmk Bundling halaman dalam BW Rp.40.000,-/mmk Bundling halaman dalam FC Rp.60.000,-/mmk

Isra Mikraj: Analisis Isi dan Pesan Salat I

SRA Mikraj Nabi Mu hammad SAW dari Mas jidilharam ke Masjidilaqsha dan dari Masjidilaqsha menuju Sid-ratil Muntaha membawa pesan utama berupa kewajiban salat lima waktu dalam sehari semalam. Dari segi cara penetapan syariat salat, yaitu dengan mengaudiensikan hamba-Nya, Muhammad SAW di Sidratil Muntaha, salat merupakan ibadah fisik, mental spiritual dan moral yang luar biasa signifikan bagi kehidupan muslim. Sedemikian pentingnya sa-lat sehingga Nabi SAW menegaskan bahwa “Sesungguhnya amal hamba yang pertama kali akan dihisab pada hari kiamat adalah salatnya. Apabila salatnya baik, dia akan mendapatkan keberuntungan dan keselamatan. Apabila salatnya rusak, dia akan menyesal dan merugi. Jika ada yang kurang dari salat wajibnya, Allah SWT mengatakan: “Li-hat-lah apakah pada hamba tersebut memiliki amalan salat sunah? Maka salat sunah tersebut

OLEH: MUHBIB ABDUL WAHAB akan menyempurnakan salat wajibnya yang kurang. Begitu juga amalan lainnya seperti itu.” (HR Abu Daud, Ahmad, al-Ha-kim, dan al-Baihaqi). Apakah salat sudah menjadi stan-dar baik-buruknya kinerja hi-dup muslim? Bagaimana menjadikan salat sebagai ibadah bermakna: fungsional dan transformasional, dalam arti membuahkan kepribadian mulia, sehingga berfungsi membentengi dan menjauhkan diri dari perbuatan keji dan mungkar (QS al-’Ankabut [29]:45)? Asum-sinya, jika umat Islam sukses dalam melakukan salat hebat: salat khusyuk, bermakna, fungsional dan transformasional, niscaya perilaku kemaksiatan, kemungkaran, kejahatan, korupsi dan sebagainya dapat dieliminasi dan dijauhkan dari kehidupan muslim? Analisis Isi Salat hebat itu bukan sekadar ritual formal tanpa makna dan pesan substansial.

Salat hebat menghendaki pelakunya memahami, menyelami, menghayati dan mengaktualisasi isi dan substansi salat. Gerakan, bacaan dan amalan dalam salat tidak sebatas dijalankan sesuai syarat dan rukunnya, tetapi juga harus diterjemahkan dan ditransformasikan dalam kehidupan. Salat hebat itu menyalatkan hati, pikiran, gerakan dan sistem kehidupan. Ritualitas salat diintegrasikan dengan aktivitas kehidupan sesuai dengan pesan moral

salat itu sendiri. Salat hebat disyaratkan berwudu, penyucian diri (hati dan pi-kir-an), pakaian, dan tempat salat, agar dapat menggapai pendekatan diri kepada Allah Yang Ma-hasuci. Jika dianalisis, salat wajib lima waktu itu ternyata berisi 109 kali tak-bir (termasuk takbiratul ihram), 17 rakaat, 5 kali membaca doa iftitah (pembukaan), 17 membaca surah al-Fatihah dan surah atau ayat selain alFatihah, 17 rukuk berikut doa-nya, 17 i’tidal (berdiri tegak dan diam sejenak setelah rukuk, berikut doanya, 34 sujud berikut doanya, 9 kali tahiyat dan tasyahud dan 10 kali salam. Apabila muslim melaksanakan salat sunah rawatib, dhuha, tahajjud, tahiyatul masjid dan lainnya, maka dapat dipastikan bahwa frekuensi gerakan dan bacaan tersebut akan semakin intens. Apa isi dan substansi yang dapat dimaknai dari gerakan

dan bacaan salat? Analisis isi menunjukkan bahwa frekuensi terbesar dari gerakan dan bacaan salat adalah takbir. Esensi takbir adalah deklarasi dan peneguhan hati bahwa Allah itu Maha besar. Deklarasi ini mengandung makna bahwa hamba harus mengagungkan-Nya, dengan merendahkan hati dan pikirannya dalam beraudiensi dengan-Nya. Implikasinya, mushalli (pelaku salat) harus memiliki akhlak rendah hati, tidak sombong, tidak takabur, tidak arogan dan tidak otoriter atau merasa paling berkuasa. Gerakan dan bacaan (doa) sujud menempati posisi kedua terbanyak (34 kali). Hal ini menunjukkan bahwa integrasi takbir dan sujud, sebagai manifestasi perendahan hati di hadapan ilahi, dengan mencium “tanah” kehidupan, agar benar-benar menjadi hambaNya yang tunduk dan patuh kepada-Nya.*** Dosen Pascasarjana FITK UIN Syarif Hidayatullah dan UMJ

Tulisan Pembaca

Cara Mudah Menurunkan Berat Badan OLEH: NURUL SULISMAWATI

N

aiknya berat badan yang ideal. Kecendu rungan berat badan yang berlebihan secara drastis akan mengakibatkan obesitas pada diri seseorang. Kadar gula darah yang tinggi dapat dikurangi dengan mengatur pola makan dan olahraga yang teratur. Menurunkan berat badan bisa menggunakan berbagai cara dan metode. Berikut cara menurunkan berat badan menurut Dr Michael Triangto,Sp.KO dan Dr. Verawati Sudarma M.Gizi. Sp. Gk, spesialis gizi klinis dari Rs Siliom, Jakarta. Cara ini dinilai mudah tapi efektif. 1. Jangan Lewatkan Sarapan Menurut US Department of Agriculture, orang yang sarapan sebelum jam 10 cenderung memiliki bobot tubuh yang lebih kecil dibanding yang tidak. Selain itu, asupan nutrisi saat pagi berfungsi untuk memperlancar metabolisme yang akan mengoptimalkan pembakaran kalori. 2. Jaga Keseimbangan Gizi Diet tidak berarti bermusuhan dengan semua makanan enak. Intinya tetap mengatur pola makan adalah

mencukupi kebutuhan tubuh akan nutrisi yang seimbang, dan mengonsumsi makanan yang mengandung serat, vitamin, protein. 3. Hindari Stress Saat anda stress, kelenjar adrenalin anda akan melepaskan hormone kortisol, yakni hormone yang akan menurunkan daya tahan tubuh dan membuat tubuh menyimpan lemak. 4. Jangan Kesampingkan Manfaat Cemilan Ahli nutrisi asal amerika, Susan Dopart, menyarankan agara kita merancang menu cemilan seperti sereal, buahbuahan, sebagai antisipasi di kala lapar. 5. Tingkatkan Masa Otot Menurut Dr. Michael Triangto, Sp. Ko, menambah masa otot merupakan salah satu cara efektif untuk membakar lemak. Semakin tinggi masa otot tubuh anda, semakin besar pembakaran kalorinya. 6. Minum Air Lebih Banyak Menurut jaimes, R.D konsultan diet dari florida, AS, air dapat membantu mening-

katkan proses pembakaran lemak, meningkatkan proses metabolisme dan memberi rasa kenyang dengan nol kalori. Perut buncit dan berat badan naik disebabkan karenaa pola makan dan kebiasaan mengonsumsi makanan berminyak, manis, berlemak dan mengandung garam yang tinggi menjadi penyebab lain berat badan naik. Mengonsumsi nasi haruslah memerhatikan porsinya. Kandungan kalori pada nasi serta perannya dalam memicu naiknya kadar gula menjadi sesuatu yang harus diperhatikan. Oleh sebab itu, kita bisa menggantinya dengan mengonsumsi beras merah, ubi merah, kentang rebus ini baik kita konsumsi saat menurunkan berat badan. Dengan menjaga pola makan yang sehat serta rajin olahraga maka tidak hanya dapat menjaga berat badan kita tetap ideal namun, juga menjaga badan kita lebih sehat untuk jangka waktu yang lebih lama.*** Mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Riau

POKOK PIKIRAN

'Sepak Terjang Perusahaan Minyak di Indonesia' PRESIDEN Director and Deputi Managing PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) Albert BM Simanjuntak memaparkan sepak terjang perusahaan minyak dan gas mengeskplor sumbersumber minyak di Indonesia. Baik yang ada di darat maupun di lepas pantai. Perusahaan semakin menunjukkan keberpihakannya pada upaya-upaya eksplorasi yang ramah lingALBERT SIMANJUNTAK kungan. Sumber daya maPresdir CPI nusia yang ada di perusahaan dan transformasi digital yang saat ini terus dilakukan. Transformasi digital menjadi isu menarik di dunia pertambangan, karena menyangkut efisiensi dan optimalisasi produksi perusahaan. Apalagi, mengingat mahalnya biaya eksplorasi yang harus dikeluarkan perusahaan untuk menggali satu sumur saja.***

POJOK HALUAN -Progres pembangunan Pasar Induk 27 persen *Semoga tak ada masalah... Sepak terjang perusahaan minyak di Indonesia *Semoga memberikan manfaat bagi Riau..


Hukrim

SELASA 17 April 2018

5

KAWASAN TNTN MASIH DIKUASAI

KLHK Punya Bukti Baru Jerat Johannes Sitorus n LAPORAN: EDWAR PASARIBU

Liputan Pekanbaru

PEKANBARU (HR) (HR)- Penyidik Pegawai Negeri Sipil dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mempunyai bukti baru untuk menjerat pengusaha, Johannes Sitorus, Direktur Sinar Siak Dian Permai. Kepala Seksi (Kasi) Wilayah II Balai Sumatera Pengamanan dan Penegakan Hukum KLHK, Eduwar Hutapea, mengatakan sudah ada bukti baru. "Penguasaan masih berlanjut sampai saat ini," kata Eduwar kepada Haluan Riau, Senin (16/4). Disampaikannya, pihaknya masih menunggu proses putusan mengenai sertifikat di Pengadilan yang masih berjalan hingga saat ini. Seperti diketahui, Johannes merupakan pihak pemohon penerbitan sertifikat lahan seluas 551 hektare yang terdiri dari 217 persil berkas sertifikat di kawasan hutan Taman Nasional Tesso Nilo (TNTN). Atas hal

itu, Johannes pernah diseret ke meja hijau atas dakwaan perambahan kawasan hutan yang terletak di Desa Kepau Jaya, Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar. Perkara yang menjerat Johannes mulai diperiksa oleh Penegakan Hukum KLHK Wilayah Riau sejak 2004 silam, bahkan kasus itu sempat mengendap dan pernah dihentikan oleh penyidik. Namun, penyidikan perkaranya kembali dilanjutkan beberapa tahun setelahnya dengan diterbitkannya Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) baru. Johannes dilimpahkan pada Kejaksaan Negeri (Kejari) Kampar untuk di-

Pergoki Suami Nginap di Hotel, Istri Lapor Polisi PEKANBARU (HR)- Tak terima menjadi korban penganiayaan oleh suami, Minggu (15/4) sekitar pukul 07.00 WIB, Delvi Erawati (34) terpaksa membuat laporan Kepolisian. Informasi yang dihimpun, laporan bermula saat istri yang mengetahui keberadaan (pelaku) suami, NS (34), pengangguran sedang menginap di kamar 238 Hotel Holiday. Korban mendatangi pelaku ke kamar, langsung terjadi cekcok hingga korban mendapat penganiayaan oleh tersangka.

Penganiayaan yang menyebabkan luka lebam di bagian wajah langsung direspon korban yang sudah tak tahan dengan kelakuan tersangka dengan membuat laporan ke Kepolisian. Kapolresta Pekanbaru, Kombes Pol Susanto melalui Kasubag Humas, Ipda Budhi, Senin (16/4), membenarkan laporan tersebut dan saat ini masih dalam penyelidikan. "Benar, korban telah membuat laporan dan masih dalam penyelidikan," terangnya. (nom)

Haluan Riau memanggil Anda yang tertarik untuk mengembangkan diri di dunia jurnalistik menjadi: 1. REPORTER (REP) 2. REDAKTUR (RED) Kualifikasi: - Pria/Wanita dengan usia maksimal 28 tahun, sehat dan tidak buta warna (1, 2) - Pendidikan Min. S1 semua jurusan (1, 2) - Mandiri, tangguh, menyukai tantangan, kreatif dan berinisiatif tinggi (1, 2) - Analitis, antusias, sanggup bekerja cepat dan akurat di bawah tekanan (1, 2) - Lebih disukai jika memiliki pengalaman menulis atau aktivitas pers kampus (1, 2) - Bersedia mengikuti pendidikan wartawan Haluan Riau - Familiar dengan social & digital media (1, 2) - Pengalaman minimal 5 tahun (2) Kami tunggu surat lamaran Anda paling lambat dua minggu sejak pengumuman ini diterbitkan. Lamaran dilengkapi dengan curriculum vitae (disertai foto terbaru), KTP dan SIM, transkrip nilai dan ijazah pendidikan terakhir, dan contoh tulisan (bila ada) Tulis kode lamaran disudut kiri amplop lamaran. Lamaran dikirim ke: Bagian HRD Haluan Riau, Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7, Pekanbaru. Atau melalui email ke:

haluanriaupress@gmail.com

lakukan penuntutan pada 14 Maret 2017 lalu dan terhadapnya dilakukan penahanan. Perkara berjalan cepat, hanya dalam waktu 36 hari, Johannes Sitorus kembali menghirup udara segar setelah Ketua Majelis Hakim, M Arif Nuryanta yang juga

Ketua Pengadilan Negeri (PN) Bangkinang membebaskannya melalui putusan sela pada sidang yang digelar pada Selasa, 18 April 2017. Atas putusan itu, Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang menyidangkan perkara, kemudian mengaju-

kan perlawanan ke Pengadilan Tinggi (PT) Pekanbaru. Hasilnya, PT Pekanbaru menguatkan putusan lembaga peradilan tingkat pertama. Dalam perkara terkait, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau mengusut kasus dugaan korupsi pe-

nerbitan sertifikat di atas lahan hutan TNTN. Dalam perjalanan perkaranya, Penyidik Pidana Khusus (Pidsus) Kejati Riau telah menetapkan 6 pegawai Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kampar kala itu sebagai pesakitan. Mereka adalah Zaiful

Yusri yang merupakan mantan Kepala BPN Kampar. Selanjutnya, Hisbu Nazar, selaku Ketua Panitia A, dan Abdur Rajab selaku Sekretaris Panitia A, serta Sugiarto, Edi Erisman dan Rusman Yatim, yang masing-masing selaku anggota Panitia A. (dok)

Pagar GOR Dumai Rubuh, Polisi Menanti Audit Inspektorat PEKANBARU (HR) - Penyidik Polres Dumai masih menunggu hasil audit dari Aparatur Pengawasan Internal Pemerintah (APIP) Inspektorat Kota Dumai. Hal itu disampaikan Kapolres Dumai, AKBP Restika Pardamean Nainggolan kepada Haluan Riau, Senin (16/4). "Jadi sedang menunggu hasil auditnya dari Inspektorat Kota Dumai," kata Kapolres. Seperti diketahui, saat ini Penyidik Polres Dumai tengah mengusut robohnya tembok pagar proyek GOR tahap 1 senilai Rp4,73 miliar di Desa Tanjung Palas, Dumai. Pantauan di lapangan, sebelumnya telah dipasang garis polisi (Police Line, red) di lokasi robohnya tembok pagar proyek yang dianggarkan dari Bantuan Keuangan Pemprov Riau pada PUPR Kota Dumai. Proyek yang roboh ini, terlihat belum se-

HALUAN

RIAU/INT

PA GAR GOR di Dumai yang rubuh sedang dalam penyelidikan Polres Dumai. PAGAR lesai 100 persen dan baru sekitar 80 persen. Lokasi proyek ini terlihat merupakan lokasi lahan gambut, namun pon-

dasi pagar tak terlihat adanya galian, kecuali pada tiang-tiang pembatas. Sementara dari penelusuran wartawan, diketa-

hui, pada LPSE Kota Dumai terdapat paket pekerjaan pembangunan GOR tahap 1 Bankeu 2017 pada Dinas PUPR Kota Dumai,

senilai Rp4,87 miliar. Paket ini dimenangkan PT Laras Surya Mandiri dengan nilai penawaran Rp4,739 miliar. (war/bpc)

KORUPSI RTH TUNJUK AJAR INTEGRITAS

Mantan Kadis Ciptada Riau Segera Disidang PEKANBARU (HR)- Tak lama lagi, mantan Kepala Dinas Cipta Karya, Tata Ruang, dan Sumber Daya Air Provinsi Riau, Dwi Agus Sumarno akan menjalani persidangan. Hal itu diketahui setelah Jaksa Penuntut Umum (JPU) melimpahkan berkas perkara Dwi Agus ke Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru, Senin (16/4). Mantan Kepala Dinas Cipta Karya, Tata Ruang, dan Sumber Daya Air (Ciptada) Provinsi Riau, merupakan tersangka kasus dugaan korupsi pembangunan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Tunjuk Ajar Integritas Pekanbaru. Selain dirinya, JPU juga melimpahkan dua berkas perkara untuk tersangka Yuliana J Baskoro dan Rinaldi Mugni yang masing-masing merupakan rekanan dan konsultan pengawas. "Hari ini (Senin,red) kita limpahkan berkasnya ke pengadilan," ungkap salah seorang tim JPU, Fuji Dwi Jona, Senin petang. Terpisah, Panitera Muda (Panmud) Tipikor PN Pekanbaru, Denni

Sembiring, juga membenarkan pelimpahan tersebut. "Memang sudah diterima berkasnya sore tadi. Selanjutnya, kita serahkan ke Ketua PN (Pekanbaru) untuk disusun majelis hakim dan menetapkan tanggal sidang perdana," kata Denni. Dalam berkas perkara tersebut, Denni menyebut ketiga pesakitan itu dijerat dengan Pasal 2 ayat (1) Jo Pasal 3, jo Pasal 18 Undang-undamg (UU) Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dan ditambah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo pasal 55 KUHP ayat (1) ke-1 KUHP. "Sidang perdana nantinya akan mendengarkan surat dakwaan yang dibacakan JPU," pungkas Denni. Dwi Agus Sumarno, Rinaldi Mugni dan Yulia J Baskoro merupakan tersangka pembangungan RTH Tunjuk Ajar Integritas yang terletak di eks Kantor Dinas Pekerjaan (PU) Riau Jalan Ahmad Yani Pekanbaru. Oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati)

Riau yang menangani perkara tersebut, telah menahan mereka sejak akhir November 2017 lalu. Selain tiga pesakitan itu, Penyidik juga telah menjebloskan tiga tersangka lainnya ke tahanan pada Senin (5/3) lalu. Mereka adalah Direktur CV Panca Mandiri Konsultan, Raymon Yundra, tenaga ahli tenaga ahli CV Panca Mandiri Konsultan, Arri Arwin, dan Direktur PT Bumi Riau Lestari, Khusnul. Selain 6 tersangka yang disebutkan di atas, perkara ini juga menyeret 12 nama tersangka lainnya, yang masih menghirup udara bebas. Di antaranya, Ketua Pokja ULP Provinsi Riau Ikhwan Sunardi, Sekretaris Pokja, Hariyanto dan anggota Pokja Desi Iswanti, Rica Martiwi, Hoprizal. Selain itu, Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan (PPHP) Adriansyah dan Akrima ST juga Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Yusrizal dan ASN Silvia. Penyidikan terhadap dugaan korupsi dilakukan Pidsus Kejati Riau terhadap dua RTH yang ada di Pekanbaru yakni RTH

Tunjuk Ajar di Jalan Ahmad Yani yang berdiri di lahan eks Dinas PU Provinsi Riau depan rumah dinas Walikota Pekanbaru dan RTH Puteri Kaca Mayang di Jalan Sudirman. Khusus untuk RTH Tunjuk Ajar, dari konstruksi hukum yang didapati penyidik, ada tiga model perbutan melawan hukum yang dilakukan para tersangka. Pertama, pengaturan tender dan rekayasa dokumen pengadaan. Di sini selain disangkakan korupsi, penyidik juga akan menjerat dengan Pasal 9 Undang-Undang (UU) Nomor 20 tahun 2001 tentang Pegawai Negeri yang memalsukan buku daftar dan surat-surat. Kedua, ditemukan pula bukti proyek ini langsung dan tidak langsung ada peran dari pemangku kepentingan yang harusnya melakukan pengawasan namun tidak dilakukan. Ketiga, ditemukan bukti proyek ini ada yang langsung dikerjakan pihak dinas. Dalam perkara ini, korupsi terjadi sistematis dan terstruktur sejak di Pokja ULP Pemprov Riau. Pada

RTH Tunjuk Ajar terdapat Tugu Integritas yang diresmikan oleh Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Agus Raharjo pada 10 Desember 2016 lalu bertepatan dengan peringatan Hari Anti Korupsi Internasional (HAKI) di Indonesia yang dipusatkan di Riau. Kala itu, tugu ini disebut didirikan dengan tujuan sebagai permulaan Riau untuk bersih dari korupsi karena selama ini masuk daerah lima besar yang disupervisi KPK. Pembangunan tugu dan dua kawasan RTH itu dilakukan oleh Pemprov Riau melalui Dinas Ciptada Riau dengan anggaran senilai Rp15 miliar dengan rincian Rp8 miliar untuk RTH Tunjuk Ajar dan Rp7 miliar untuk RTH Puteri Kaca Mayang. Akibat kongkalikong banyak pihak untuk melakukan korupsi berjamaah ini di RTH Tunjuk Ajar, Penyidik juga telah menemukan dugaan kerugian negara hasil audit Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) RI perwakilan Riau senilai Rp1,1 miliar. (dod)


SK

6

SELASA

R

17 April 2018

Manchester City Juara Liga Inggris MANCHESTER (HR) (HR)— Manchester City asuhan Pep Guardiola resmi menjadi juara Premier League—kasta teratas Liga Inggris musim 2017-2018. Hasil ini dipastikan setelah Manchester United kalah 0-1 dari West Bromwich Albion, Minggu (15/4/2018). Koleksi 87 angka dari 33 laga milik Man City kini secara

matematis tak bisa lagi dikejar oleh Man United di

peringkat kedua. Dengan begitu, Vincent Kompany dkk berhak menjadi juara dan meraih trofi kelima Liga Inggris sepanjang sejarah klub. Dengan kekalahan pada laga melawan West Brom, Man United kini mengoleksi 71 poin dari 33 laga. Artinya, poin maksimal skuad asuhan Jose Mourinho ini hanya 86 angka hingga akhir musim. Menurut Pelatih Man

United Jose Mourinho, Man City pantas menjadi juara karena penampilan yang selalu konsisten mengumpulkan tiga poin. “Man City tim terbaik di liga, cepat atau lambat pasti mereka akan juara. Tidak ada yang harus diperdebatkan ketika tim terbaik menjadi juara,” kata Mourinho seperti dikutip dari BBC. Man City memang sangat mendominasi Liga Inggris musim ini. Hingga

pekan ke-34, “The Citizens” berhasil meraih 28 kemenangan, 3 hasil seri, dan hanya pernah kalah 2 kali. Tidak hanya itu, Sergio Aguerro dkk juga menampilkan sepak bola menyerang yang efektif. Hingga saat ini, mereka sudah mencetak 93 gol dan hanya kemasukan 25 kali. Gelar ini menjadi piala kedua Pep Guardiola selama berkarier di Inggris setelah Piala Liga pada

Februari lalu. Hebatnya lagi, mantan Pelatih Barcelona ini menjadi pelatih asal Spanyol pertama yang berhasil menjuarai Liga Inggris. Pesta juara Liga Inggris bagi Man City juga akan berlangsung spesial karena di Stadion Etihad, di hadapan puluhan ribu suporternya. Pasukan Pep Guardiola akan menjamu Swansea City pada 22 April pukul 22.30.(kpc)

PARA pemain Manchester City merayakan gol Ilkay Guendogan ke gawang Manchester United pada pertandingan Premier League di Stadion Etihad, Sabtu (7/4).

Pekanbaru Juara Umum Popda XIV 2018 Riau

Balada Sepekan Manchester United UNTUK kali kedua dalam sepekan, Manchester United membuat suporternya sulit berkata-kata. Jika pekan sebelumnya mereka menampilkan comeback luar biasa untuk menjegal perayaan juara Manchester City , justru melawan West Bromwich Albion pada Minggu (15/4) malam WIB mereka pula yang mengantarkan gelar tersebut kepada sang tetangga. Kekalahan 1-0 dari West Brom, yang difavoritkan turun kasta ke Liga Championship, bertolak belakang dari penampilan mereka di pekan sebelumnya dan itu menjadi penegas betapa sulitnya buat United untuk mengejar City. Ini mungkin menjadi kali pertama

PEKANBARU, (HR) - Meski gelaran Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Riau XIV 2018 masih akan berakhir pada hari Selasa (17/4) namun, Kota Pekanbaru hampir dipastikan keluar sebagai juara umum. Kadispora Riau Doni Aprialdi kepada Haluan Riau, hingga Senin (16/4) kemarin Kota Pekanbaru sudah mengumpulkan 16 emas, 12 perak dan 5 perunggu. “Dari hasil perolehan medali itu sudah bisa dipastikan Pekanbaru keluar sebagai juara umum, karena hanya tinggal menunggu cabor sepakbola yang akan final sore ini (Senin, red),” kata Doni. Dilanjutkan Doni, untuk di posisi kedua ditempati kontingen Siak dengan perolehan medali 8 emas, 13 perak dan 7 perunggu. “Kemudian disusul di peringkat tiga Kuansing dengan mengumpulkan 4 emas, 3 perak dan 10 perunggu,” lanjut Doni. Lebih jauh dikatakan Doni, untuk di posisi empat ditempati oleh Pelalawan dengan mengumpulkan 4 emas dan 8 perunggu. Sementara Popda 2018 ini jumlah medali yang diperbutkan adalah sebanyak 44 emas, 44 perak dan 86 perunggu.(nom)

Hattrick Ilham Bawa Kuansing Raih Emas Popda XVI 2018 PEKANBARU, (HR)- Final cabang olahraga sepakbola dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XVI 2018 di Riau yang mempertemukan Kampar dan Kuansing, Senin (16/04) sore dimenangkan oleh tim Kuansing dengan skor telak skor 2 - 4. Partai final yang yang diselenggarakan di stadion Kaharuddin Nasution, Pekanbaru, memperebutkan medali emas tersebut terjadi sangat menegangkan, di mana kedua tim di babak awal saling jual beli serangan dengan mengandalkan lini tengah. Meski Kampar sempat unggul cepat di awal babak pertama lewat gol Aditunur Haizar dimenit 7, Kuansing langsung merespons dengan tiga gol yakni oleh dua gol Ilham dan Tobi hingga babak pertama berakhir. Di babak kedua, Kuansing kembali mengganas, striker andalan Ilham memang menjadi mimpi buruk tim Kampar, kembali dirinya mencatatkan nama di papan skor di menit ke 44 sekaligus mencetak hattrik setelah berhasil menerobos pertahanan Tim Kampar. Mendapat tekanan, Kampar terus berupaya mengejar ketertinggalan, hingga membuahkan hasil, di mana wasit tengah Hermes Renko memberikan hadiah penalti kepada Kampar setelah pemainnya dilanggar di kotak penalti oleh pemain belakang Kuansing. Penalti di menit ke 50 tidak disia-siakan oleh Septian Mahendra, dengan tenang pemain andalan Kampar tersebut mengoyak gawang Kuansing. Hingga babak kedua berakhir tidak ada lagi gol terjadi dan Tim Kuansing pun keluar sebagai juara dan berhak atas emas. Selanjutnya dalam pertandingan tersebut 4 kartu kuning dikeluarkan oleh wasit tengah Hermes, di mana 3 untuk Kuansing dan 1 untuk Kampar.(nom)

PAUL POGBA

bagi United menelan kekalahan di Old Trafford selain dari City selama periode dua tahun kepemimpinan Jose Mourinho, namun performa mereka yang buruk bukan barang baru. Terhitung sudah ada banyak laga dalam beberapa musim terakhir ini, entah itu bersama Mourinho atay Louis van Gaal selaku pendahulunya, yang isi kisahnya sama. Di pertandingan melawan West Brom semalam, United terlalu lama bermain steril. Mereka menyentuh bola di area West Brom hanya enam kali di babak pertama, dan di babak kedua mereka kurang berbahaya. Permainan mereka terlalu sering buntu. Sedangkan pekan sebelumnya mereka menghabiskan 45 menit kedua untuk mengobrakabrik Manchester City dengan cara ini dan itu, namun tujuh hari berselang mereka terlihat tidak tahu bagaimana caranya untuk menembus pertahanan tim lawan yang jauh lebih lemah. United bisa saja tertinggal

di babak pertama, itu setelah gelandang jangkar West Brom Jake Livermore dibiarkan menguji David de Gea lewat sepakan mendatarnya. Hal ini menggambarkan banyak hal, mengingat Livermore hanya memiliki dua tendangan ke gawang di sepanjang musim, dan dua-duanya itu melawan United. Tim tuan rumah juga harusnya dapat penalti menyusul pelanggaran Craig Dawson kepada Ander Herrera, namun wasit Paul Tierney tidak mengindahkannya. Lebih dari itu, mereka tidak bisa berbuat banyak. Paul Pogba, yang menjadi pahlawan pekan lalu lewat dua golnya, kembali ke tipe permainannya pada 2018 ini. Gelandang asal Prancis itu tidak mampu menginspirasi timnya di babak pertama dan hal yang sama juga berlaku untuk gelandang lainnya. Permainan United pun menjadi lebih sempit dan bisa ditebak.(gcm)

NONO SAMPONO:

Daud Jordan Punya Peluang Seperti Chris John JAKARTA (HR)- Sebelum berlaga di kelas ringan 61,2 kg melawan Pavel Malikov, di Rusia pada Minggu (22/4), petinju andalan Indonesia Daud Yordan melakukan sowan kepada Wakil Ketua DPD RI Nono Sampono, di Komplek Parlemen Senayan, Senin (16/4). Nono Sampono mengaku bangga dan senang dengan rencana pertandingan Daud Jordan melawan Malikov tersebut. Pasalnya kata Nono, sebelumnya Daud kehilangan gelar juara karena gagal bertanding di Paris dan Inggris. “Saya berharap Daud bisa menang dan kembali juara. Karena kemarin kan sempat kehilangan gelar, kalau lawan Malikov menang,

dia akan bertanding menghadapi petinju hasil dari pertandingan Ukraina versus Venezuela di kejuaraan dunia,” kata ketua umum PB Pertina 2002-2007 itu. “Kita harus bersyukur di tengah pacekliknya prestasi Indonesia khususnya di tingkat dunia, muncul seorang anak bangsa bernama Daud Jordan dengan meraih prestasi dunia dalam olah raga tinju profesional. Daud yang seorang anak kampung (daerah) telah menunjukkan kepada kita semua bahwa orang dari keluarga biasa saja bisa berprestasi di tingkat dunia melalui perjuangan yang luar biasa,” ulas Nono. Nono menceritakan,

prestasi yang dicapai Cino, begitu Daud Jordan akrab disapa, saat ini tidaklah mudah, tapi melalui perjuangan dan latihan yang keras penuh kedisiplinan serta semangat pantang menyerah. Bayangkan, saya mengambil Daud Jordan dari orang tuanya sejak dari bangku SMP. Melalui latihan dan perjuangan yang panjang, jatuh bangun, kalah menang. Diawali dari junior sampai senior tinju amatir, prestasi yang diraih sangat membanggakan, Daud Jordan berhasil menyabet juara nasional dan eventevent internasional,” tuturnya. Menurut Nono, Daud Jordan punya peluang

seperti petinju Chris John. Bahkan diharapkan mencapai prestasi lebih tinggi seperti

petinju dunia lainnya yaitu De Lahoya, Galaxy dan Manny Pacquiao.(sam)

DAUD JORDAN


Sambungan

SELASA 17 April 2018

7

Tolak ... DENDA Rp200 juta subsider 3 bulan penjara. Tidak terima, JPU kemudian mengajukan banding ke Pengadilan Tinggi (PT)

n Dari Hal. 1 Pekanbaru. Oleh lembaga peradilan tingkat kedua itu, hukuman mantan Ketua DPW PAN Riau itu ditambah menjadi 3 tahun

dan denda? Rp50 juta atau subsider 3 bulan penjara. Masih belum puas, JPU akhirnya mengajukan kasasi, hingga akhirnya

rapa orang calon tersangka tersebut. Dia juga belum bisa memastikan jadwal penetapan tersangka. "Pastilah (sudah ada calon tersangka). Tapi belum diekspos untuk ditentukan," tegas Subekhan. Penetapan tersangka akan dilakukan melalui gelar perkara setelah semua saksi dan alat bukti dikumpulkan Penyidik. Hal ini sebagaimana diungkapkan Kepala Seksi (Kasi) Penerangan Hukum (Penkum) dan Humas Kejati Riau, Muspidauan beberapa waktu lalu. "Jika semua saksi dan barang bukti berhasil dikumpulkan, penyidik akan melakukan gelar perkara untuk menentukan tersangka," ujar Muspidauan. Untuk diketahui, penanganan perkara ini dilakukan berdasarkan informasi yang diterima Kejati Riau sejak pertengahan Januari 2018 lalu. Dari proses penyelidikan, Kejati Riau meyakini adanya bukti permulaan

yang cukup berupa perbuatan melawan hukum dalam proses penganggaran maupun proses pelaksanaan kegiatan, sehingga perkara ini layak naik ke tahap penyidikan. Selain itu, jaksa juga mengantongi bukti lainnya berupa temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) yang menyatakan adanya kerugian keuangan negara hingga Rp3,5 miliar. Itu wajib ditindaklanjuti dalam 60 hari setelah ada nya temuan tersebut. Namun lewat batas waktu yang ditentukan, hal itu tetap tidak direspon oleh pihak terkait. Masih dalam tahap penyelidikan, sebanyak 35 saksi telah dimintai keterangan, dan satu persatu pihak yang diduga menikmati uang tersebut telah mengembalikan ke negara lebih dari Rp1 miliar. Meski begitu, diyakini masih ada potensi kerugian negara yang lebih besar dari temuan BPK tersebut.***

perbuatan dengan sengaja tanpa hak menyebarkan informasi yang ditujukan untuk menimbulkan rasa kebencian atau permusuhan individu dan atau kelompok masyarakat tertentu berdasarkan SARA," kata jaksa membacakan surat dakwaan. Ada tiga cuitan yang diunggah di akun Twitter Ahmad Dhani, @AHMADDHANIPRAST. Cuitan ini diunggah admin Twitter Ahmad Dhani, Bimo. Pertama, Ahmad Dhani, menurut jaksa, mengirimkan tulisan lewat WhatsApp pada 7 Februari 2017 ke Bimo. Tulisan tersebut di-posting Bimo di Twitter Ahmad Dhani "Saksi Bimo menyalin persis seperti apa yang dikirim terdakwa dan mengunggah ke akun Twitter terdakwa @AHMADDHANIPRAST yang menuliskan: Yang menistakan agama si Ahok...yang diadili KH Ma'ruf Amin..," sebut jaksa. Kedua, pada 8 Maret 2017, Ahmad Dhani mengirimkan tulisan melalui WA kepada Bimo yang diunggah Bimo di akun

@AHMADDHANIPRAST. "Kemudian Bimo mengunggah kalimat siapa saja dukung penista agama adalah bajingan yang perlu diludahi mukanyaADP," sebut jaksa. "Saksi Bimo mengunggah kalimat sila pertama KETUHANAN YME, PENISTA Agama jadi Gubernur...kalian WARAS??? ADP," sambung jaksa. Posting-an Ahmad Dhani melalui admin di akun Twitter miliknya, ditegaskan jaksa, dapat menimbulkan rasa kebencian dan permusuhan individu dan/atau kelompok atau masyarakat tertentu berdasarkan SARA. "Karena posting-an tersebut disebarkan, yang bisa dibaca orang-orang dan mendapat tanggapan tidak baik dari orang-orang yang membaca akun Twitter terdakwa," ujar jaksa. Ahmad Dhani didakwa dengan Pasal 45 ayat 2 UU Nomor 19 Tahun 2016 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik juncto Pasal 28 ayat 2 Undang-Undang ITE juncto Pasal 55 ayat 1 ke-1 Kitab Undang-undang Hukum Pidana.(dtc)

bali banyak yang mengusulkan proyek baru. Namun, yang diterima hanya satu PSN yaitu pembangunan universitas islam internasional Indonesia, dan satu program pemerataan ekonomi yang di dalamnya mengenai sertifikasi lahan, perhutanan sosial, dan reforma agraria, dan peremajaan perkebunan. Tambahan tersebut membuat jumlah PSN menjadi 222 proyek dan 3 program yaitu ketenagalistrikan dengan kapasitas 35.000 MW, pengembangan industri pesawat, dan pemerataan ekonomi. Sebanyak 222 PSN dan 3 program tambahan ini ditetapkan paling lambat dimulai pembangunan fisik pada kuartal III2019. Namun, proyek yang dikeluarkan dari daftar PSN masih bisa diusulkan kembali pada tahun depan. "Kalau di drop itu tidak berarti seumur-umur dia didrop. Kalau nanti dia dipersiapkan lagi dimajukan, itu boleh saja ya. Kalau nanti di Kemen-

terian nya atau daerahnya mempersiapkan kembali dan sudah lebih siap, Maka mereka bisa diajukan kembali," jelas dia. Berikut rincian dari total 222 PSN dan 3 program tambahan, antara lain 69 merupakan proyek jalan, 51 proyek bendungan, sebanyak 29 proyek kawasan seperti KEK, dan industri pariwisata strategis, proyek kereta api sebanyak 16, proyek energi sebanyak 11, proyek pelabuhan sebanyak 10, proyek air bersih dan sanitasi sebanyak 8, proyek bandara 6 proyek, proyek irigasi sebanyak 6. Selanjutnya 6 proyek smelter, 4 proyek teknologi, 3 proyek perumahan, 1 proyek pertanian kelautan, 1 proyek tanggul laut, 1 proyek pendidikan, 1 program pesawat terbang, 1 program pemerataan ekonomi, dan 1 program ketenagalistrikan. "Estimasi nilai investasinya lebih dari Rp 4.100 triliun. Itu dia rasanya jadi saya udah sampaikan lengkap, sampai dengan proyeknya apa saja," tutup dia.(dtc)

berian tukin kini sudah diperhitungkan di dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). "Intinya, budjetnya diperhitungkan sesuai dengan kebijakan. Selama ini kan, itu tidak ditetapkan di APBN 2018. Tapi pelaksanaannya nunggu Per-

aturan Pemerintah (PP)nya," tuturnya di Gedung Kementerian Keuangan. Dia menambahkan, pelaksanaan pemberian THR kepada PNS aktif dan pensiunan akan dilaksanakan begitu PP yang tengah disusun Kementerian PAN-RB selesai. (mdc)

Penyidik ... DAN Mislan yang saat itu menjabat Kepala Bidang (Kabid) di Dispora Riau sekaligus sebagai Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) dalam proyek tersebut. Selanjutnya, belasan rekanan pengerjaan proyek. Termasuk juga diperiksa sebagai saksi Muhammad Adil yang merupakan anggota Komisi V DPRD Riau. Para saksi itu dimintai keterangan guna melengkapi alat bukti dalam perkara ini. Meski telah memanggil sejumlah saksi, Penyidik belum menetapkan tersangka yang diduga sebagai pihak yang bertanggung jawab dalam perkara ini. "Belum (penetapan tersangka)," ungkap Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Riau, Subekhan, Senin (16/4). Akan tetapi, Subekhan mengaku pihaknya sudah mengantongi nama calon tersangka. Hanya saja, Subekhan belum mau menyebutkan siapa dan be-

n Dari Hal. 1

Ahmad ... DHANI menyerahkan seluruh proses hukum ke pengadilan. Dia mengaku akan menerima seluruh putusan yang diambil nantinya. "Saya lepaskan kepada semua pihak berwajib, saya lepaskan kepada kepolisian, kejaksaan, dan pengadilan. Saya lepaskan seluruhnya, saya terima apa pun yang diputuskan nanti," sambungnya. Karena merasa tidak bersalah, Ahmad Dhani mengaku tenang menjalani proses persidangan. "Santai saja sih, kalau salah, mungkin takut. Saya nggak salah, jadi santai saja," ujarnya. Ahmad Dhani didakwa melakukan ujaran kebencian lewat akun Twitter. Cuitan Dhani, menurut jaksa, bisa menimbulkan rasa kebencian dan permusuhan. "Terdakwa Dhani Ahmad Prasetyo alias Ahmad Dhani bersama-sama dengan Suryopratomo Bimo alias Bimo pada Februari 2017 hingga Maret 2017, yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan yang turut serta melakukan

n Dari Hal. 1

222 PSN ... SETELAH dievaluasi maka terdapat 15 proyek yang dikeluarkan, namun pada saat bersamaan terdapat 55 proyek usulan baru ditambah 1 program, totalnya menjadi 265 PSN. Namun, pada saat evaluasi 2017, terdapat 20 proyek yang sudah selesai, sehingga jumlahnya menjadi 245 ditambah 2 program yang tertuang dalam Perpres 58 Tahun 2017. "Presentase 245 proyeknya ditambah 2 program ya itu sebenarnya setelah selesai 20, didrop 15, masuk usulan baru 55 proyek ditambah 1 program," kata Darmin di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (16/4). Pada evaluasi di awal 2018, Darmin menyebutkan pemerintah menetapkan daftar PSN menjadi 222 proyek plus 3 program. Rinciannya, dari 245 proyek yang sudah selesai sebanyak 10 proyek, lalu 14 proyek dikeluarkan dari daftar sehingga totalnya menjadi 221 proyek ditambah satu proyek baru. Darmin menuturkan, pada saat evaluasi kem-

n Dari Hal. 1

PNS ... KEBIJAKAN ini akan direalisasikan seusai Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) merampungkan Peraturan Pemerintah (PP). Direktur Jenderal Anggaran Kemenkeu, Askolani, memastikan pem-

n Dari Hal. 1

masa hukumannya melambung menjadi 9 tahun. Selain itu, majelis hakim MA yang diketuai Artijo Alkostar juga mewajibkan Herliyan Saleh membayar denda sebesar Rp500 juta subsider 8 bulan penjara, dan membayar uang pengganti kerugian negara sebesar Rp1.238.500.000. Terkait dengan kerugian negara, Herliyan Saleh telah membayarnya. Atas putusan ini lah, Herliyan Saleh kemudian mengajukan PK. "Benar, terpidana atas nama Herliyan Saleh mengajukan PK ke pengadilan," ungkap Panitera Muda (Panmud) Tipikor PN Pekanbaru, Denni Sembiring, kepada Haluan Riau, Senin (16/4). Atas permohonan itu, lanjut Denni, pihaknya telah menetapkan majelis hakim yang akan memeriksa materi PK yang diajukan Herliyan Saleh, berikut jadwal sidang perdananya. "Hakimnya nanti, Arifin selaku hakim ketua. Serta Toni Irfan dan Suryadi, masing-masing sebagai hakim anggota. Untuk jadwal sidang perdananya itu akan digelar pada Senin (23/4) mendatang," pungkas Denni. Untuk diketahui, perkara ini merupakan penanganan yang dilakukan Polda Riau. Selain Herliyan, terdapat sejumlah nama lainnya yang menjadi tersangka hingga akhirnya diseret ke meja hijau. Adapun para pesakitan yang telah dijebloskan ke penjara itu, ada lah mantan Ketua DPRD Bengkalis, Jamal Abdillah. Tersangka lainnya, yang merupakan mantan

anggota DPRD Bengkalis periode 2009-2014, yakni Purboyo, Hidayat Tagor, Rismayeni dan Muhammad Tarmizi. Selain itu, juga terdapat nama Azrafiani Aziz Rauf selaku Kabag Keuangan Pemkab Bengkalis. Terakhir, Ketua DPRD Bengkalis periode 20142019, Heru Wahyudi. Tidak sampai di situ, Polda Riau juga telah menerbitkan Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) baru berdasarkan pengembangan penanganan perkara. Penyidik juga diketahui telah mengantongi dua nama sebagai calon tersangka mengikuti 8 pesakitan yang tengah menjalani hukuman. Dalam perkara ini, sejumlah pihak disebutsebut terlibat dan menikmati dana hibah itu. Seperti, nama Bobby Sugara disebut-sebut menjadi calo ribuan proposal dana hibah berinilai Rp272 miliar ini. Bahkan sesuai Berita Acara Pemeriksaan (BAP) milik Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Riau dalam persidangan pesakitan sebelumnya, Bobby dikatakan mendapat untung 20 persen dari kelompok penerima aliran dana. Selain itu, sejumlah anggota DPRD Bengkalis periode 2009-2014 juga disebut-sebut menerima dana hibah itu. Hal itu sesuai dengan dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam persidangan dengan terdakwa Jamal Abdullah di Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru. Dalam dakwaan JPU kala itu disebutkan telah terda-

pat kerugian negara sebesar Rp31.357.740.000. Angka tersebut berdasarkan Laporan Hasil Audit yang dilakukan BPKP Riau, yang disebutkan kalau ada penerbitan Surat Perintah Pencairan Dana (SPPD) dan direalisasikan pencairan dana sebesar Rp83.595.500.000. Dari realiasi pencairan dana hibah tersebut yang diterima oleh kelompok masyarakat, yakni sejumlah Rp52.237.760.000. Sisanya, diduga telah menguntungkan diri Jamal Abdillah dan beberapa oknum anggota DPRD Bengkalis lainnya, orang lain yaitu calo dan pengurus kelompok masyarakat, yakni sejumlah Rp31.357.740.000. Jumlah tersebut diduga dinikmati oleh 11 orang anggota DPRD Bengkalis periode 2009-2014, sebesar Rp6.578.500, termasuk di dalamnya 6 orang yang juga telah ditetapkan sebagai pesakitan dalam kasus ini. Memperkaya diri Jamal Abdullah sebesar Rp2.779.500.000, Hidayat Tagor sebesar Rp133.500.000, Rismayeni sebesar Rp386 juta, Purboyo Rp752.500.000, Tarmizi Rp600 juta, Suhendri Asnan Rp280.500.000, Dani Purba Rp60 juta, Mira Roza (anggota DPRD Riau saat ini) Rp35 juta, Yudhi Veryantoro Rp25 juta, Heru Wahyudi Rp15 juta, dan Amril Mukminin yang saat ini Bupati Bengkalis Rp10 juta. Terkait nama Yudhi Veryantoro, pernah disebut Bobby Sugara pada persidangan untuk terdakwa Herliyan Saleh dan Azrafiani Aziz Rauf, di Penga-

dilan Tipikor Pekanbaru, Selasa (6/9/2016) lalu. Dikatakan Bobby kala itu, ada oknum mantan anggota DPRD Bengkalis, yang memiliki peran lebih banyak dalam kasus itu. Oknum tersebut adalah Yudhy, anggota DPRD Bengkalis dari Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK). Bahkan Yudhy menerima bagian yang lebih besar daripada dirinya, terkait dengan urusan proposal pengajuan bantuan dana hibah ke Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkalis. Kepada majelis hakim yang diketuai Marsudin Nainggolan, Bobby mengungkapkan keterlibatannya dalam menurus proposal dana hibah Kabupaten Bengkalis tahun 2012 tersebut. Dikatakan, hal itu bermula ketika ia diperintah Yudhy membantu kelompok masyarakat yang mengajukan bantuan dana hibah ke Pemkab Bengkalis. Selanjutnya, setelah dana hibah itu dicairkan, dilakukan sejumlah pemotongan. Setelah dipotong pajak 12 persen, untuk Yudhy sebesar 50 persen dan dirinya 20 persen. Sisa dari pemotongan itu baru diserahkan kepada kelompok masyarakat selaku pemohon. Sehingga masyarakat selaku pemohon, hanya menerima 20 persen. Bahkan ada yang hanya 15 persen. Ditambahkannya, ia juga harus mengeluarkan biaya untuk penyusunan Laporan Pertangungjawaban atas penggunaan dana oleh kelompok masyarakat tersebut. Dikatakan, setidaknya ia mengajukan 76 proposal dana hibah kepada Yudhy.(dod)

datang ke pesantren dan media," lanjut Nasir. Menyikapi prediksi ini, Waketum Gerindra Fadli Zon menepis isu itu. "Nggak ada. Itu saya kira sudah semuanya itu terbantah kemarin dari Rakornas Gerindra itu mengajukan Prabowo sebagai capres. Tidak ada cawapres, capres lain, itu berita basilah," ujar Fadli Zon di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (16/4). Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Hidayat Nur Wahid juga menyebut Prabowo belum tentu maju pada pilpres. Hidayat menyebut Prabowo dalam Rakornas Gerindra hanya menyatakan siap menerima mandat Gerindra. Bagi Fadli, sikap Prabowo jelas pada Pilpres 2019. Soal isu Prabowo tak siap maju, Fadli menuding itu merupakan 'mainan' kubu Joko Widodo. "Pak Prabowo siap mendapatkan mandat dan sudah diterima mandat itu. Jadi saya kira ini agenda setting yang meminta Prabowo untuk tidak maju," katanya. "Ini yang namanya bagian dari psywar karena mungkin petahana khawatir yang maju itu adalah Prabowo. Karena itu, meminta orang lain. Atau ada orang lain yang punya usaha," jelas Fadli. Mungkin Duet PrabowoJoko Widodo Sementara itu Sekjen PPP Arsul Sani menilai masih me-

mungkinkan duet Prabowo dengan Joko Widodo. "Saya katakan, dalam politik tidak pernah tertutup opsinya sampai resmi terdaftar (di KPU). Itu saja yang mau saya katakan," kata Sekjen PPP Arsul Sani di gedung DPR, kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (16/4). Menurutnya, keputusan soal pengusungan capres/ cawapres masih akan berlangsung dinamis hingga pendaftaran Pilpres 2019 pada Agustus mendatang. Dalam kurun waktu tersebut, segala kemungkinan koalisi bisa terjadi, termasuk masih terbuka peluang duet Jokowi-Prabowo. "Tentu deklarasi kan menentukan arah politik yang lebih Besar. Tapi apakah arah politik yang lebih besar itu tidak ada arus yang lain, ya wallahualam-lah," sebut anggota Komisi III DPR itu. Sementara itu, sebelumnya, Ketum PPP Romahurmuziy (Rommy) sempat menyebut adanya utusan Prabowo Subianto yang melobi Joko Widodo sekitar dua minggu lalu untuk posisi cawapres. Utusan itu menanyakan soal kepastian apakah Prabowo akan dipilih sebagai cawapres Jokowi pada Pilpres 2019. Sementara pada Peringatan Hari Ulang Tahun Ke-66 Komando Pasukan Khusus (Kopassus) TNI Angkatan Darat, Senin (16/4), menjadi momentum bagi Ketua Umum Partai

Gerindra Prabowo Subianto dan mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo untuk bertemu. Prabowo yang pernah menjabat sebagai Komandan Jenderal Kopassus terlihat duduk bersebelahan dengan Gatot Nurmantyo dalam peringatan HUT Kopassus di Balai Komando Kopassus, Cijantung, Jakarta Timur. Sebuah foto yang viral di media sosial memperlihatkan Prabowo yang bersebelahan dengan Gatot. Foto itu diunggah mantan Kepala Staf Umum TNI Letjen (Purn) Johannes Suryo Prabowo di akun Twitter @marierteman. Pertemuan Prabowo dengan Gatot menarik perhatian publik karena keduanya menjadi tokoh yang diprediksi maju dalam pemilihan presiden mendatang, baik sebagai calon presiden maupun wakil presiden. Namun, ini bukan pertemuan pertama. Sebelumnya, Gatot mengaku pernah bertemu Prabowo saat dia tak lagi menjadi panglima TNI. Gatot mengaku bertemu Prabowo dan sejumlah ketua umum partai untuk mengucapkan terima kasih setelah tak lagi menjabat sebagai orang nomor satu di TNI. "Saya selesai jadi panglima TNI, maka etikanya saya orang timur, sebagai orang Indonesia, maka saya ucapkan terima kasih," kata Gatot pada 29 Mei silam. (kpc,mdc,dtc)

terhadap siswa yang mengalami tekanan psikologis setelah mengikuti UNBK. Setelah adanya permintaan maaf dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhadjir Effendy, akun Instagram resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI terlihat mengunggah kuis untuk memberikan komentar atau pendapat mengenai soal Ujian Nasional (UN) 2018. Sebelumnya, soal UN Matematika telah memancing reaksi masyarakat yang kemudian melontarkan kritik terhadap soal-soal UN berbasis komputer (UNBK). Masyarakat menilai UNBK tersebut tidak rasional dan melenceng jauh dari kisi-kisi UN selama ini. Sedikit dengan nada berkelakar, admin Instagram kemdikbud.ri masih merahasiakan hadiah yang akan diberikan. Siapa yang beberapa hari ini berkomentar minta give away? Sekarang kami berikan, ya. Tapi bukan give away nilai UN, loh. Yuk, berikan pendapat dan komentar #Sahabat-

Dikbud tentang #SoalUN2018 sesuai dengan ketentuan di atas. Kuis tersebut ternyata kembali mengundang beragam reaksi warganet zaman now. Beberapa komentar beranggapan kuis tersebut sebagai pengalihan isu atau alih pembahasan dari permasalahan utama. "Kok jadinya masalah #SoalUN2018 kayak dibuat lelucon aja yah, apa ngalihin pembahasan? Sorry Bapak @kemdikbud.ri gak maksud untuk tidak sopan, cuma ngutarain isi hati" ungkap akun @doni____ Akun @nalifafian menuliskan, "Hmm aku mencium adanya bau bau pengalihan pembahasan." yang terlihat disukai 303 pembaca. salah satu komentar warganet terkait kuis #SoalUN2018(Kemdikbud.ri) Dengan berseloroh, akun @eldadlfyn menyampaikan, "Ngadain give away? Biar dimaafin kali HAHA". Atau komentar dari @sharonyolenta yang menuliskan, "Pak, Bapak kira ini lelucon ya?" Admin dari kemdikbud.id pun lalu berusaha memberikan respon positif atas tanggapan terkait kuis yang

mereka unggah. Itu terlihat dalam jawaban untuk mengupayakan dan memperbaiki pendidikan di Indonesia sebagai tanggapan atas akun @blank.zero yang menuliskan, "Penting banget ya pak yg kek beginian? Mending bapak revisi lagi dah sistem pendidikan kita, banyak banget tuh yang perlu direvisi, seperti unbk." Tanggapan admin instagram kemdikbud.ri terhadap komentar warganet(instagram Kemdikbud.ri) Di unggahan lain, para admin berusaha memakai gaya anak zaman yang bisa dilihat pada akun @reczaismail yang satir menanyakan perihal hadiah kuis, "Aelah hadiahnya bukan soal MTK UNBK lagi kan? Yang dalam dialognya ditanggapi admin litbangdikbud.ri dengan, "ini mobile legends yah?". Tanggapan kekinian dari admin libangdikbud( instagram Kemdikbud.ri) Hingga tulisan ini diturunkan setidaknya sudah terdapat 3800 lebih warganet yang memberikan tanggapan terhadap kuis yang diluncurkan dengan tagar SahabatDikbud dan SoalUN2018 ini.(sam, kpc)

Nasir ... SEBAB, kata Nasir, berdasarkan data beberapa lembaga survei, elektabilitas Prabowo cenderung stagnan sehingga tentunya akan menjadi perhatian Gerindra jika ingin memenangkan Pilpres 2019. Nasir menilai mandat yang diberikan Gerindra kepada Prabowo untuk maju sebagai capres dan diterima oleh mantan Komandan Jenderal Kopassus itu tidak serta merta menandakan kepastian untuk maju. Menurut dia, Prabowo menerima mandat tersebut hanya untuk menunjukan kesolidan Gerindra dalam menyambut Pemilu 2019. Nasir justru melihat mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo sebagai sosok yang layak ditunjuk Prabowo sebagai capres dari Gerindra. Menurut dia, Gatot dan Prabowo memiliki visi yang sama dalam membangun Indonesia. Ia juga melihat adanya kedekatan emosional antara Prabowo dan Gatot. Karena itu, ia memprediksi Prabowo akan menunjuk Gatot sebagai capres di Pemilu 2019. "Nah, tinggal nanti oleh Gerindra apakah misalnya ini (diterima). Ini bukan mengurus Gerindra ya," papar Nasir. "Tapi kalau kita lihat kan Pak Gatot sudah jalan. Sudah mengunjungi pesantren dan kemudian media. Nah, itu kan dia merasa yakin bahwa dia punya kendaraan. Kalau enggak tentu dia enggak mungkin dong mau

n Dari Hal. 1

Ketua ... TERUTAMA mata pelajaran matematika karena tidak sesuai dengan kisi-kisi dan mata pelajaran yang diberikan kepada siswa di sekolah. Terkait keluhan FSGI tersebut, Bamsoet melalui Komisi X DPR (membidangi pendidikan) meminta Kemendikbud untuk memberikan penjelasan secara terbuka terkait materi soal Matematika UNBK yang tidak sesuai dengan kisi-kisi dan materi yang pernah diajarkan kepada para siswa. "Melalui Komisi X DPR, saya juga memintaKemendikbud untuk mengkaji kembali standar nasional pendidikan, terutama terkait mata uji matematika dengan melibatkan FSGI dan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)," jelas Bamsoet. Bamsoet juga meminta Komisi X DPR mendorong Kemendikbud dalam penyusunan soal UN harus sesuai dengan cakupan materi pada simulasi UN dan uji coba UN. Kepada sekolah-sekolah, Bamsoet juga menghimbau untuk memberikan konseling

n Dari Hal. 1


Politika

8

SELASA 17 April 2018

PKPI Resmi Laporkan Komisioner KPU ke Polda Metro Jaya JAKART A (HR) JAKARTA (HR)- Pengurus Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) melaporkan Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asyari ke Polda Metro Jaya. Laporan polisi itu terkait pernyataan rencana Peninjauan Kembali KPU terhadap putusan Pengadilan Tata Usaha Negara. "Terlapor menyatakan kepada media massa bahwa KPU mempertimbangkan upaya peninjauan kembali dengan novum yang didapatkan," kata pengacara PKPI Reinhard Halomoan di Jakarta, Senin (16/4). Reinhard melaporkan Hasyim berdasarkan Laporan Polisi Nomor : TBL/ 2088/IV/PMJ/Dit. Res-

krimsus tertanggal 16 April 2018. Reinhard memperkarakan Hasyim dugaan pencemaran nama baik melalui media elektronik sesuai Pasal 27 ayat (3) juncto Pasal 45 ayat (3) UU RI Nomor 19 Tahun 2016 Perubahan atas UU RI Nomor 11 Tahun 2008 tentang ITE dan atau Pasal 310 dan atau Pasal 311 KUHP.

Reinhard mengatakan, Hasyim telah menyampaikan jika PK diterima hakim Mahkamah Agung (MA) maka KPU akan mencoret PKPI sebagai peserta Pemilu 2019. Diungkapkan Reinhard, pernyataan Hasyim itu bisa dikatakan 'teror' yang merugikan pengurus PKPI karena berpotensi menurunkan kepercayaan masyarakat terhadap PKPI. Reinhard menilai, pernyataan Hasyim mengenai rencana mengajukan PK sebagai pendapat pribadi dan tidak mewakili sebagai komisioner KPU. Pada laporan itu, Reinhard menyertakan barang bukti berupa putusan PTUN yang meloloskan PKPI sebagai peserta Pemilu 2019, peraturan MA yang me-

PKS akan Umumkan Cawapres JAKARTA (HR)- PKS akan segera mengumumkan satu nama dari 9 kandidat capres/ cawapresnya lewat sidang Majelis Syuro. Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera menyebut Majelis Syuro akan mengundang Ketum Gerindra Prabowo Subianto. "Majelis Syuro biasanya bisa mengundang tamu," kata Mardani kepada wartawan, Senin (16/4). Hal ini disampaikan Mardani saat ditanya soal kedatangan Prabowo dalam sidang Majelis Syuro. Soal keputusan sidang Majelis Syuro itu, Mardani tak mau membocorkannya. Ia juga enggan mengomentari nama Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan,

yang disebut sebagai kandidat terkuat. "Semua kuat. Keputusannya nanti di Majelis Syuro," ucapnya. PKS rencananya akan mengumumkan satu nama capres/cawapres yang diusung pada akhir April lewat sidang Majelis Syuro. Keputusan Majelis Syuro itu disebutkan akan melibatkan Partai Gerindra. Sembilan bakal calon presiden dan wakil presiden dari PKS antara lain Gubernur Jawa Barat dari PKS, Ahmad Heryawan; Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Hidayat Nur Wahid; mantan Presiden PKS, Anis Matta; dan Gubernur Sumatera Barat Irwan

nyatakan putusan PTUN sengketa pemilu bersifat final sehingga tidak bisa dibanding, kasasi maupun PK dan screenshot pemberitaan dari pernyataan Hasyim. Komisioner KPU, Wahyu Setiawan, mengatakan sikap Ketua KPU atas lanjutan kasus PKPI merupakan pernyataan kelembagaan. Menurutnya, pernyataan Ketua KPU yang ingin melaporkan dugaan pelanggaran kode etik hakim PTUN sudah melalui mekanisme rapat pleno pimpinan lembaga tersebut. "Perlu diketahui, Ketua KPU menyampaikan hal tersebut bukan sebagai pribadi, tetapi sebagai ketua lembaga (KPU) dan itu sudah melalui mekanisme rapat pleno," ujar Wahyu di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (16/4). Wahyu pun menjelaskan, pernyataan Ketua KPU, Arief Budiman, yang

KETUM PKPI, Jenderal TNI (Purn) AM Hendropriyono (Kedua Kanan) bersama Sekjen PKPI Imam Anshori Saleh (Kanan) menyapa kader PKPI, baru-baru ini. berkeinginan melaporkan dugaan pelanggaran kode etik hakim PTUN, sifatnya belum final. Terkait wacana akan mengadakan peninjauan kembali (PK) terhadap putusan PTUN

ke Mahkamah Agung (MA) pun juga belum dipastikan. "Jadi, kami belum sampai tahapan akan mengajukan PK atau tidak. Kami baru memutuskan di rapat pleno bahwa akan

mempertimbangkan pelaporan dugaan kode etik hakim PTUN ke KY. Sampai sekarang pun kami belum memutuskan akan melaporkan atau tidak melaporkan.(ant/rol/war)

ANDI RACHMAN: ATASI BANJIR ROB BUTUH ANGGARAN RP300 M

MARDANI ALI SERA Ketua DPP PKS Prayitno. Kemudian Presiden PKS Mohamad Sohibul Iman; Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf Al'Jufrie; mantan Presiden PKS Tifatul Sembiring; Ketua DPP PKS Al Muzammil Yusuf; serta Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera.(dtc/war)

Cagub Nomor 4 Beri Perhatian Besar terhadap Naker Lokal PEKANBARU (HR)Warga Dumai mengeluhkan banjir rob atau pasang keling yang menggenangi permukiman. Mereka meminta petahana Calon Gubernur Riau

Nomor 4, Arsyadjuliandi Rachman bisa mengatasi hal tersebut. Usman Hanafi warga Jalan Rambutan, Kelurahan Rimbo Sikijang, Kecamatan Dumai Kota, Dumai saat kampanye dialogis dengan Andi Rachman mengatakan bencana ini sudah menahun. Ia berharap bencana banjir rob bisa segera teratasi. "Kami berharap bapak bisa mengatasi ini. Karena bapak ahlinya. Seperti bapak mengatasi bencana asap yang menahun," ungkapnya. Mendengar keluhan tersebut, Andi Rachman mengatakan ia dan pasangannya Suyatno siap mengatasi banjir rob ini. Setidaknya ada 26 kilo aliran Sungai Dumai yang harus diturap untuk mengatasi banjir tersebut. Dibutuhkan anggaran setidaknya Rp300 miliar untuk membangunnya. "Saya sudah minta Pemerintah Kota Dumai segera membuat Detail Engineering Desain untuk mengatasi banjir ini. Nanti kita keroyokan mengatasinya. Kita atasi bertahap. Insha Allah kami komit. Kita cara pendana-

HALUAN

RIAU/NUR

CAGUB Riau Nomor 4, Arsyadjuliandi Rachman bersama dengan warga saat kampanye dialogis di Dumai. annya dari pusat," ujar Andi Rachman. Selain bakal menyelesaikan banjir rob, Andi Rachman, kepada warga Dumai lainnya di Kelurahan Bukit Timah, Kecamatan Dumai Selatan, Kota Dumai, juga mempunyai komitmen yang besar dalam pemberdayaan tenaga kerja lokal untuk bekerja di perusahaan perusahaan swasta. Seperti yang disampaikan oleh, Ismiyanti, warga setempat dalam sesi dialog mengadu soal banyaknya tenaga kerja dari luar daerah yang bekerja di perusahaan perusahaan di

Dumai. Kondisi ini membuat putra putri asal Dumai banyak yang masih menganggur, meskipun sudah sarjana. Menanggapi hal tersebut Andi Rachman langsung menginstruksikan anggota DPRD Dumai terutama yang berasal dari Fraksi Golkar untuk responsif terhadap pengaduan masyarakat atas masalah naker lokal ini. "Saya yakin Dumai juga sudah punya perda yang mengatur soal itu. Sekarang harus diperkuat pengawasan pelaksanaan perda itu di lapangan," ujarnya. (nur)

Survei Median: Elektabilitas Jokowi Naik JAKARTA (HR)- Media Survei Nasional (Median) merilis hasil survei nasional terkait elektabilitas kandidat calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) 2019-2024. Dalam survei tersebut, diketahui elektabilitas capres Joko Widodo (Jokowi) mengalami

kenaikan dari 35,0 persen pada bulan Februari 2018 kini menjadi 36,2 persen pada bulan April 2018. "Elektabilitas calon presiden tertinggi masih ditempati oleh Pak Jokowi dengan 36,2 persen, diikuti oleh Pak Prabowo Subianto dengan 20,4

persen, kemudian ada Pak Gatot Nurmantyo 7 persen, dan Pak Jusuf Kalla 4,3 persen. Kemudian, Anies Baswedan 2 persen, Cak Imin 1,9 persen, AHY 1,8 persen, dan Anis Matta 1,7 persen," kata Direktur Riset Median, Sudarto, Senin (16/4). Sementara itu, hasil survei yang berbeda justru diperoleh Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto yang mengalami penurunan elektabilitas dari 21,2 persen menjadi 20,4 persen pada bulan April 2018. "Memang hari ini kenapa Pak Jokowi paling tinggi elektabilitasnya karena masyarakat masih belum menemukan figur yang cocok melawan Jokowi. Ada yang katakan Pak Prabowo cocok, ada yang mengatakan Pak Gatot, ada yang mengatakan Pak Anies, sehingga suara tersebar di banyak tokoh," ungkapnya. Untuk diketahui, metode yang dipakai dalam survei tersebut melibatkan 1.200 responden sebagai target sampel. Responden dipilih secara acak dengan teknik multistage random sampling.(rol/war)


Z NA PEKAN

SELASA 17 April 2018 30 Rajab 1439 H

9

Kota Madani

DIDUGA MENANGKAN PERUSAHAAN BERMASALAH

ULP tak Khawatir Sampah Zona I Dikelola PT GTJ n LAPORAN: SUHERMAN

Liputan Pekanbaru

PEKANBARU (HR) (HR)- Pemerintah Kota Pekanbaru melalui Unit Layanan Pengadaan sudah menetapkan PT Godang Tua Jaya, sebagai pemenang lelang swastanisasi sampah zona I. Seiiring itupula dijadwalkan sejak bulan April ini pengangkutan sampah akan dilakukan pihak ketiga tersebut. Namun berdasarkan penelusuran Haluan Riau di google.com, perusahaan PT Godang Tua Jaya (GTJ) pernah dirundung masalah, bahkan pernah diberikan SP3 oleh Pemerintah DKI, saat mengelola Tempat Pembuangan Sampah Terpadu (TPST) Bantargebang. Kepala Bagian Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pekanbaru, Mus Alimin, dikonfirmasi terkait persoalan, membantah sudah memenangkan perusahan bermasalah dalam proses

lelang yang dilaksanakan. Menurutnya, proses pengecekan sebelum perusahaan dinyatakan sebagai pemenang sudah dilakukan pihaknya di website resmi LPSE. "Saya tak mengatakan informasi yang menyebut perusahaan itu bermasalah tidak benar. Tapi berdasarkan pengecekan Pokja di website resmi LPSE tidak ada perusahaan itu dinyatakan wan prestasi atau bermasalah.

ULP

n Hal. 15

JALAN RUSAK - Menghindari korban jiwa, warga memasang tanda bahaya di Jalan Nenas yang rusak dan berlubang, Senin (16/04). Ruas jalan di Kota Pekanbaru saat ini banyak yang rusak

SISAKAN WAKTU ENAM BULAN

Progres Pembangunan Pasar Induk 27 Persen PEKANBARU (HR)- Memasuki bulan April tahun ini, progres pembangunan Pasar Induk di Jalan Soekarno Hatta masih 27 persen. Padahal sesuai kontrak kerjasama yang dilakukan PT Agung Rafa Bonai dengan Pemerintah Kota Pekanbaru, pembangunan pasar sudah tuntas di

bulan Oktober 2018. Pengawas proyek pekerjaan pasar induk dari PT Agung Rafa Bonai (ARB), Doli dikonfirmasi awalnya mengaku tidak bisa menyampaikan progres pembangunan. Sebab, kata dia, semua laporan berada di laptop sedangkan ia berada di lokasi.

DIMINTA BERKOORDINASI DENGAN BPKAD

Kadisdik Kota tidak

"Saya tak bisa sampaikan rincian progres pembangunan, semua laporan ada di laptop. Saya sedang di lokasi pengerjaan pembangunan, tapi kalau berdasarkan pengamatan lapangan progres diperkirakan meningkat

PEKANBARU (HR)- Kepala Badan Pengelola Keuangan dan aset Daerah Riau, Syahrial Abdi mendorong kepala Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru untuk lebih intens menjalin komunikasi dan

Progres

Kadisdik

n Hal. 15

Tahu Aturan Pemerintah

n Hal. 15

Plt Wako: Job Fair PROTES PEMOTONGAN UANG TRANSPORTASI Dhiarapkan Perwakilan Guru Kembali Datangi DPRD Pekanbaru Beri Solusi

P E K A N Ayat berhaBARU (HR)rap, pelaksanaPelaksana Tuan Job Fair di gas Walikota Pekanbaru Pekanbaru, yang akan diAyat Cahyadi, ikuti oleh 15 Pedijadwalkan rusahaan dengakan membuan jumlah lowoka langsung ngan pekerjaan pameran Job 845 orang bisa Fair di Politekmemberikan sonik Caltex AYAT CAHYADI lusi bagi penRiau (PCR) di cari kerja. "KaKecamatan Rumbai yang mi berharap, masyarakat akan digelar 17-18 April n Hal. 15 Plt Wako 2018.

PEKANBARU (HR)- Puluhan perwakilan guru, penilik serta pengawas tingkat TK, SD dan SMP se Kota Pekanbaru mendatangi gedung DPRD Pekan-

HALUAN

baru untuk kembali melakukan hearing bersama wakil rakyat dan Kepala Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru, Senin (16/4). Hearing berlangsung di

Ruang Rapat Paripurna Kantor DPRD Kota Pekanbaru. Pantauan guru-guru tersebut bersemangat

Perwakilan

n Hal. 15

RIAU/INT

PUL UHAN guru mendatangi DPRD Kota Pekanbaru untuk melakukan hearing dengan PULUHAN anggota Dewan, Senin (16/4).

Sekdako Benarkan Anggota Dewan Masih Ada Pakai Mobnas SoekarnoHatta Hatta No. Jl. Jl. Soekarno No. 38, 38,Pekanbaru Pekanbaru Phone : (0761) 572277, 571800 (Hunting) 572277, 571800 (Hunting) Phone : (0761) 0818837389, 081271737389

PEKANBARU (HR)- Meski beberapa anggota DPRD Kota Pekanbaru sudah ada yang mengembalikan mobil dinas ke Sekretariat Pemko Pekanbaru, namun dari catatan Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, HM Noer

hingga saat ini masih ada kalangan legislatif yang belum mengembalikan mobil dinas. "Dari catatan saya, memang masih ada anggota dewan yang belum mengembalikan mobil dinas. Tapi

rinciannya siapa yang makai, itu yang belum saya dapat," kata M Noer, Senin (16/4). M Noer berharap, anggota DPRD Kota Pekanbaru bisa legowo dan

Sekdako

n Hal. 15


10

Nasional-Internasional

BNN Diminta Pastikan Cakada Bebas Narkoba JAKARTA (HR)-Anggota Komisi III DPR Junimart Girsang meminta Badan Narkotika Nasional (BNN) terlibat pemeriksaan kesehatan peserta pemilihan kepala daerah 2018 untuk memastikan semua calon kepala daerah (cakada) bebas narkoba. “Kami berharap Pilkada 2018 dipastikan bersih dari narkoba,” kata Junimart dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi III DPR dengan BNN di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (16/4). Dia lantas mengingatkan kembali mengenai penangkapan mantan Bupati Ogan Ilir Ahmad Wazir Nofiandi Mawardi yang ditangkap aparat BNN karena kedapatan menggunakan sabusabu. “Kita tidak tahu bagaimana kasusnya sekarang,” ujarnya. Anggota DPR dari Fraksi PDI Perjuangan itu juga berbicara tentang pentingnya BNN melakukan terapi kejut dengan secara spontan memeriksa urine para calon kepala daerah supaya warga tahu calon kepala daerah yang bebas narkoba dan bisa menjadi pilihan mereka. “Kita tidak mau hal ini terulang, kita tidak mau rakyat memilih yang betul-betul sudah pecandu narkoba,” katanya. Dia menyarankan BNN membangun komunikasi dan berkoordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum agar bisa ikut memeriksa dan mengawasi para peserta dalam pemilihan kepala daerah di 171 daerah. “Ini gebrakan pertama Pak Heru sebagai Kepala BNN, kalau berkenan dan mau dicintai masyarakat. Pak Heru sudah berhasil di KPK, tentu harus berhasil di BNN, saya yakin BNN sudah punya data,” katanya merujuk pada Kepala BNN Komjen Pol Heru Winarko.(ant)

SELASA 17 April 2018

TAHUN POLITIK

MUI Ingatkan Elite Hati-hati Kutip Ayat Suci JAKART A (HR) JAKARTA (HR)–Wakil Ketua Umum MUI, Zainut Tauhid Sa’adi, menanggapi polemik pernyataan Amien Rais tentang adanya dua partai yaitu partai Allah (hizb Allah) dan partai setan (hizb syaithan) yang ada dalam Alquran. Menurutnya, memang di dalam Alquran surat alMujadilah ayat 19 sampai 22 menerangkan adanya 2 golongan manusia yaitu golongan setan (hizb assyaithan) dan golongan Allah (hizb Allah). “Golongan setan itu disebutkan sebagai golongan orang yang selalu

berdusta, lupa mengingat Allah, suka menentang ajaran Allah dan RasulNya, dan mereka itu adalah golongan orang yang merugi,” kata Zainut dalam keterangan tertulisnya, Senin (16/4). Dan satu lagi, ia menjelaskan yang disebut golongan Allah (hizb Al-

lah) yaitu golongan orang yang beriman kepada Allah dan hari akhirat, yaitu orang-orang yang telah menanamkan keimanan dalam hati mereka dan menguatkan mereka dengan pertolongan yang datang dari Allah. Mereka adalah termasuk golongan orang yang beruntung. “Konteks ayat tersebut di atas lebih pada makna transendental yaitu tentang akidah, keyakinan, atau keimanan kepada Allah SWT, bukan dalam konteks politik. Jadi tidak tepat jika ada pihak yang mengaitkan ayat tersebut di atas dengan konteks politik kepartaian di Indo-

nesia,” kata Zainut. Ia pun berprasangka baik pada Amien Rais yang dianggap tidak bermaksud mengaitkan ayat tersebut dengan kondisi partai-partai di Indonesia. Ia mengimbau kepada semua elit politik untuk bijak dalam menyampaikan pesan kepada masyarakat. “Khususnya ketika mengutip ayat suci Alquran atau ajaran agama lainnya, agar terhindar dari tuduhan melakukan politisasi agama atau eksploitasi agama untuk kepentingan politik. Lebih dari itu untuk menghindari timbulnya kesalahpahaman, konflik dan kega-

duhan di masyarakat,” kata Zainut. Sebelumnya, Amien yang juga Ketua Penasihat Persaudaraan Alumni 212, mendikotomi parpol di Indonesia sebagai partai Allah dan partai setan. Partai Allah adalah partai yang membela Allah. Amien menyebut PAN, PKS, dan Gerindra. Sementara, kalangan yang tidak sejalan dinilai bergabung dengan partai setan. Ucapan itu disampaikan dalam tausyiah pada Gerakan Indonesia Salat Subuh berjemaah di Masjid Baiturrahim, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Jumat (13/4). (vvc)

Militer Israel Kembali Hancurkan Terowongan Hamas

SEEKOR anak harimau Sumatra yang tertangkap di kawasan hutan Palupuah, Kabupaten Agam, Sumatra Barat.

Jejak Baru Harimau Sumatra Ditemukan di Agam AGAM (HR)–Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatra Barat resor Bukittinggi menemukan sedikitnya 15 jejak baru yang diduga jejak kaki harimau Sumatra di kawasan hutan Palupuah, Kabupaten Agam, Sumatra Barat. Jejak-jejak itu tampak di sejumlah titik di sekitar perangkap harimau yang berisi seekor anak si raja rimba Palupuah. Petugas memperkirakan jejak itu dari dua individu dengan ukuran yang berbeda. Ukuran jejak kaki yang cukup besar ialah jejak kaki si induk, sementara yang lain jejak kaki anaknya. “Kita perkirakan induk dan satu ekor anak harimau lainnya, mendekati kandang yang sudah berisi satu anaknya yang tertangkap ini, pada malam hari tadi,” kata Kepala Seksi Konservasi Wilayah I BKSDA Sumbar, Khairi Ramadhan, pada Senin (16/4). Banyaknya jejak kaki baru, dipastikan bahwa induk anak harimau itu memang mencari dan bahkan mendekati anaknya yang berada di dalam perangkap. Maka petugas kembali memasang perangkap baru dengan harapan dua ekor yang lain juga tertangkap. Dua perangkap baru ini dipasang setelah BKSDA memutuskan tidak mengevakuasi anak harimau yang tertangkap di hutan Palupuah pada Sabtu pekan lalu. Sebab, berdasarkan perilaku alamiah satwa liar itu, induk harimau akan mencari anaknya jika hilang atau terlalu jauh dari area lintasan jelajah. Jika anak harimau yang tertangkap itu dievakuasi dari loksi tangkapan, induknya akan mencarinya hingga ke permukiman warga sehingga dapat mengancam keselamatan masyarakat. Khairi berharap, pemasangan dua perangkap itu membuahkan hasil. Dua harimau yang masih berkeliaran dapat segera tertanggap sehingga konflik antara harimau dengan warga setempat berakhir. Dia juga mengimbau warga setempat untuk tidak mendekati area perangkap yang kini sudah dipasang. Itu untuk menjaga agar anak harimau yang sebelumnya tertangkap tidak stres dan menjaga keamanan dan keselamatan warga. Keberadaan tiga ekor harimau Sumatra itu bikin geger dan cemas warga Koto Tabang, Jorong Muaro, Nagari Koto Rantang Batang, Palupuah, Kabupaten Agam. Tak hanya kerap menampakkan diri, hewan dengan nama latin Panthera tigris Sumatrae itu juga memangsa sejumlah ternak warga. Berdasarkan laporan masyarakat setempat, BKSDA kemudian mengambil langkah memasang perangkap di sejumlah titik. Pada Sabtu, 14 April, satu dari tiga ekor harimau itu berhasil masuk perangkap. (vvc)

KEHILANGAN BPKB

KEHILANGAN AKTA HIBAH

Telah hilang BPKB mobil Toyota Avanza, BM 1671 BC, an. JOHN HERMI. Bagi yang menemukan mohon hubungi 0822 8141 3104

Telah hilang Akta Hibah Nomor : 3/20/SH/86 An, Dr Syahrinal, alamat Jalan Teratai Nomor 30 Pekanbaru. Bagi yang menemukan, mohon menghubungi Pos/ Kantor Kepolisian terdekat.

DIJUAL TANAH

TERIMA KOST

Dijual tanah dan bangunan (semi permanen) SHM No. 122 d.h 449 an. Ahmad Jais yang beralamat di Jl. Anggrek, Kel. Dumai Kota, Kec. Dumai Timur, Kota Dumai. Hub: 0821 698 78700

Terima Kost Jl. Merak I No.1 Harapan Raya. Fas: AC/kipas angin, spring bed, parkir roda 2/ 4, aman, bayar bulanan/ mingguan, 350rb sd 600rb, AC 800rb, bisa untuk yang berkeluarga. Hub: 081268240678.

DIJUAL RUMAH Dijual 1 unit rumah, lokasi di Jl. M. Said, Desa Tambusai Tengah Kec. Tambusai Kab. Rohul, SHM, No. 175. Luas tanah 183 M2, Luas bangunan 96 M2. Peminat serius hub: 0813 6564 2222.

SALSABILLA WEDDING

KEDAI KOPI SULI Menjual makanan : Nasi goreng seafood, mie goreng, mie ayam dan minuman. Free WiFi. Jl. Belimbing No. 100 D Pekanbaru, HP. 0813 6552 0112

TEL AVIV (HR)-Militer Israel, pada Ahad (15/4), mengatakan telah menghancurkan terowongan Hamas yang membentang dari Jalur Gaza hingga ke teritorialnya. Hal itu merupakan terowongan kelima yang dihancurkan Israel dalam beberapa bulan terakhir. Juru bicara militer Israel Jonathan Conricus mengungkapkan, terowongan yang baru saja dihancurkan belun memiliki titik keluar. “Terowongan itu telah melintasi wilayah Israel beberapa meter, tetapi belum memiliki titik keluar,” katanya, dikutip laman Asharq AlAwsat. Ia memperkirakan tero_wongan itu berasa dari daerah Jabaliya di Jalur Gaza dan sedang digali ke arah komunitas Nahal Oz di Israel. Kendati demikian, Conricus sendiri belum dapat me-

ARAB SAUDI (HR)–Raja Saudi Salman bin Abdul Aziz menyumbangkan dana sebesar US$150 juta atau sekitar Rp2 triliun (kurs Rp13.778 per dolar AS), untuk mendukung kegiatan keislaman di Yerusalem timur dan membiayai pemeliharaan warisan serta tempat suci Islam di negara tersebut. Berbicara pada pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi Liga Arab ke-29 di Dhahran, Raja Salman juga menjanjikan bantuan sebesar US$50 juta (Rp688 miliar) kepada Badan Bantuan PBB untuk Palestina atau UNRWA. UNRWA memberikan bantuan kepada lebih dari tiga juta orang Palestina. Beberapa waktu terakhir, lembaga itu menghadapi kesulitan keuangan yang cukup serius, setelah Amerika Serikat mengumumkan pemotongan dana untuk badan tersebut.

LOWONGAN KERJA Dibutuhkan segera 7 orang tenaga kerja sebagai Administrasi Marketing Data Entry dan Sekretaris. Hubungi : 0812 7310 2400. OPTIK JAILANA

Dijual ruko 2 lantai, siap pakai, sebagian sudah pakai kanopi + karangkeng, lokasi Jl. Rajawali Sakti No. 19 Panam, Pekanbaru (masuk dari Jl. Soebrantas + 100 m ke dalam).Peminat hubungi :

081363033410/082171716434

Spectacels & Lenses Centre - Menyediakan frame & lensa terkenal dengan harga terjangkau - Menerima resep dokter, periksa mata & BPJS Kesehatan Alamat : Jl. Durian No. 53B (simp. Serayu) Telp: (0761) 38057 Hp. 081365618893 Pekanbaru. Cab. Rengat & Tembilahan

LIVE TOUR

DIJUAL KEBUN SAWIT

ARENA KOPITIAM & CAR WASH

4D3N Malaysia, Singapore.

Dijual kebun sawit SHM No. 106 d.h 1307, an. Suyanto yang beralamat di Jl. Kebun Kelompok XI-Paket D, Desa Kencana, Kec. Bagan Sinembah, Kab. Rokan Hilir - Riau. Peminat serius hub :

Menjual : Berbagai menu sarapan pagi, makan siang dan makan malam. Free Melayani : WiFi Cucian mobil. Jl. Pemuda No. 71 Tampan, Pekanbaru HP 0812 7662 0694

Only IDR 2.000.000,-/PAX (S & K Berlaku) Contact : 0822 8300 7500

082383900200

TEROWONGAN GazaIsrael yang dibangun pejuang Palestina. Gaza-Israel baru-baru ini tengah bergolak. Ribuan warga Palestina di wilayah tersebut menggelar aksi demonstrasi. Mereka menuntut Israel mengembalikan tanah dan desa yang didudukinya setelah Perang Arab-Israel tahun 1948 kepada para pengungsi Palestina. Namun, aksi tersebut

Arab Saudi Sumbang Rp2 T untuk Yerusalem

Menyewakan: Pelaminan, Tenda, Pentas, Kursi, Orgen Tunggal, Video Shooting. Alamat : Jl. Suka Karya Perm. Bumi Tarai Damai Blok H No.17. Telp. 0812 7577 1970 / 0852 6505 7777 (Yani)

DIJUAL RUKO

mastikan seberapa panjang terowongan tersebut. “Menurut penilaian awal kami, terowongan ini mencapai beberapa kilometer (panjangnya) ke Jalur Gaza,” ujarnya. Menteri Pertahanan Israel Avigdor Lieberman mengatakan terowongan yang baru saja dihancurkan tersebut merupakan yang terpanjang dan terdalam yang ditemukan Israel. “Ini adalah terowongan yang menghabiskan jutaan dolar untuk menggali. Uang yang alih-alih akan mengurangi kesulitan warta Gaza tenggelam di pasir,” ucap Lieberman. Ia pun mencela Hamas karena dinilai telah menyelewengkan dana untuk warga Gaza demi membangun terowongan tersebut. Hamas sendiri belum memberi pernyataan resmi terkait hal ini. Daerah perbatasan

Selama KTT Liga Arab, Raja Salman menyebutkan bahwa pertemuan tahunan yang diadakan selama satu hari itu akan diberi nama ‘Quds (Yerusalem) Summit’. “Saya menamai KTT di Dhahran ini sebagai Jerusalem Summit, sehingga seluruh dunia tahu Palestina dan rakyatnya tetap menjadi pusat perhatian Arab,” ujar Raja Salman, seperti dikutip Middle East Monitor, Senin 16 April 2018. Seraya mengutuk keputusan Amerika tentang Yerusalem, Raja Saudi juga menekankan perlunya membangun sebuah ibu kota Palestina di Yerusalem timur. Pada Desember 2017, Presiden AS Donald Trump mengumumkan pengakuannya terhadap Yerusalem sebagai ibu kota Israel dan berencana memindahkan kedutaan AS dari Tel Aviv ke Kota Suci. Keputusan memicu protes luar biasa di seluruh dunia.(vvc)

direspons secara brutal oleh pasukan Israel. Mereka tak ragu melepaskan tembakan ke arah demonstran guna membubarkan aksi tersebut. Menurut Kementerian Kesehatan Gaza, aksi brutal Israel telah menyebabkan 34 warga Palestina tewas dan lebih dari 1.000 lainnya luka-luka.

Aksi demonstrasi di perbatasan Gaza-Israel telah digelar sejak akhir Maret lalu. Aksi tersebut rencananya akan dilakukan selama berpekanpekan. Adapun aksi puncak akan dilaksanakan pada 15 Mei mendatang, yakni ketika Israel memperingati hari kelahirannya.(rep)

Pariwisata Halal Incaran Wisatawan REDELONG (HR)-Pariwisata halal dinilai menjadi salah satu potensi wisata yang semakin banyak diminati pengunjung domestik maupun luar negeri. Karenanya bisnis pariwisata berbasis syariah kian menjanjikan dan dapat mendongkrak perekonomian masyarakat. “Wisata halal sekarang telah menjadi incaran para wisatawan, baik domestik maupun mancanegara yang menginginkan destinasi wisata berbasis syariah serta dapat menyediakan akomodasi dan kuliner yang halal,” tutur Asisten Ekonomi Pembangunan Setdakab Bener Meriah, Abdul Muis Hal saat membuka kegiatan Bimbingan Teknik (Bimtek) Promosi Even Parawisata Daerah yang diikuti peserta dari kalangan LSM, Lintas Sektoral SKPK, Kepala Kampung, dan pihak pengelola wisata daerah di Redelong, Senin (16/4) Pemerintah Kabupaten Bener Meriah mulai melirik pengembangan pariwisata berbasis syariah Abdul Muis menekankan pengembangan sektor wisata di daerah itu kedepannya harus sesuai dengan penerapan Syariat Islam serta nilai budaya dan kearifan lokal masyarakat setempat. Menurut dia saat ini para wisatawan sudah semakin tertarik mengunjungi daerah-daerah wisata yang memiliki ciri khas kebudayaan lokal. Karena itu, Abdul Muis mengharapkan Kabupaten Bener Meriah kedepannya dapat lebih dikenal oleh dunia luar sebagai daerah tujuan wisata berbasis budaya yang mengedepankan wisata halal, melalui promosi secara terus menerus serta adanya penyelenggaraan berbagai even kebudayaan di daerah itu.(rep)

INFO LOWONGAN KERJA 2018

KEHILANGAN SKGR

KEHILANGAN BPKB

KEHILANGAN BPKB

Untuk 20 orang pelamar tanggal 02 April - 06 April 2018 Dibutuhkan Cepat !!! Posisi sebagai : Staff Consultant, Marketing, Staff Entry Data, Staff Accounting, Staf Administrasi. Minimal Pendidikan SMA/SMK Sederajat Info lebih lanjut : Hub/WA : 0813 7288 8322

Telah tercecer Surat Tanah SKGRAn. Istiadi No. 598/59513/SKGR/KR/2004 Tanggal 23 Agustus 2004. Lokasi tanah di Muara Fajar dekat pembuangan sampah. Hilang di sekitar Jl. A. Yani sampai Koramil Rumbai.

Telah hilang BPKB Mobil dengan No. Pol BM 1806 QB.

Telah hilang BPKB Mobil dengan No. Pol BM 1777 LO.

Bagi yang menemukan Hub: 0813 6594 9465.

Bagi yang menemukan Hub: 0813 6594 9465.

KLINIK

KLINIK SYAHBUDIN

PRATAMA DAFFA Jl. Paus No. 99B Pekanbaru Telp. 0823 8881 5636

Jl. Adi Sucipto No. 171/1 Telp. (0761) 5666676 Pekanbaru

RSUD

ARIFIN ACHMAD Jl. Soekarno-Hatta Km. 6.5 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 698 99 44

Jl. Tuanku Tambusai No.55 Telp. (0761) 33850 / 33612 Fax. (0761) 33649 Pekanbaru - Riau

KLINIK

BERTUAH MEDIKA Jl. Puyuh Mas, Pekanbaru, Riau Phone 0852 6345 0047 Tangkerang

KLINIK

DOKTER BASTIAN Jl. Garuda Sakti KM. 2 Panam, Pekanbaru. Phone 0821 7171 1999

RSU PEKANBARU MEDICAL CENTER

Jl. Diponegoro No.2 Pekanbaru 28285 Telp. (0761) 21618 Fax. (0761) 20253 email: hikrsudaa@yahoo.co.id

Jl. Lembaga Permasyarakatan No. 25 Gobah Pekanbaru 28131 Telp. (0761) 848100 Fax. (0761) 859510 email : rspmc.pku@gmail.com

RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN

RS SANTA MARIA PEKANBARU

Jl. H.R. Subrantas KM. 12,5 Pekanbaru Telp. (0761) 63240 Fax. (0761) 63239 email : rstampan@yahoo.com

Jl. A. Yani No.68 Pekanbaru 28127 Telp. (0761) 22213. Fax. (0761) 26071 email: rsssmpku@gmail.com

Jl. Jenderal Sudirman No.134 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 856517 Fax. (0761) 41887

RS BERSALIN

ANNISA Jl. Garuda, Tangkerang Pekanbaru


SELASA

16

17 April 2018

advertorial

Sekda Buka Pemilihan Duta GenRe 2018 TEMBILAHAN (HR) (HR)-Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), H Said Syarifuddin membuka kegiatan Pemilihan Duta Generasi Berencana (GenRe) dan Ajang Kreatifitas Remaja Provinsi Riau Tahun 2018 di Gedung Engku Kelana, Tembilahan, Senin (16/4) pagi. Kehadiran Sekda Kabupaten Inhil yang mewakili Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Inhil, H Rudyanto ini juga diikuti kedatangan Kasdim 0314/Inhil, Wakapolres Inhil dan perwakilan Forum Komunikasi Daerah Kabupaten Inhil lainnya. Disamping itu, terdapat 300 orang remaja yang berasal dari 11 kabupaten dan kota se-Provinsi Riau, dimana Kabupaten Inhil sebagai penyelenggara. Para remaja ini terhimpun ke dalam Generasi

Berencana (GenRe) Provinsi Riau. Sebelum membuka acara, Sekda Kabupaten Inhil, H Said Syarifuddin menjelaskan, program GenRe merupakan perwujudan dari salah satu Nawacita Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, yakni melakukan revolusi karakter bangsa. Revolusi karakter bangsa ini, lanjut Sekda, diawali dengan upaya melakukan revolusi mental. Revolusi mental, direalisasikan melalui langkah

SEKRET ARIS Daerah (Sekda) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), H SEKRETARIS Said Syarifuddin meninjau stand.

SEKRET ARIS Daerah (Sekda) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), H Said Syarifuddin membuka kegiatan SEKRETARIS Pemilihan Duta Generasi Berencana (GenRe) dan Ajang Kreatifitas Remaja Provinsi Riau Tahun 2018 di Gedung Engku Kelana, Tembilahan, Senin (16/4) pagi. mengubah cara pandang, pola pikir, sikap dan perilaku serta membangun kesadaran dan optimisme manusia. Sekda menuturkan, seluruh tahapan untuk mencapai salah satu klausul dari Nawacita Presiden Joko Widodo tersebut dapat dilakukan para remaja. Remaja, imbuhnya, memiliki peran penting dalam melaksanakan revolusi mental. Maka itu, sebagai sebuah program dari Pemerintah Pusat, kehadiran GenRe seba-

gai wadah berhimpun para remaja harus dapat benar-benar berkontribusi terhadap upaya revolusi mental. "Kalian (remaja, red) yang berada dalam GenRe adalah generasi emas, generasi unggul," tukas Sekda. Sekda menuturkan, selaku remaja, terutama remaja yang terhimpun ke dalam GenRe, seyogyanya haruslah menjauhi 3 (tiga) hal yang dapat merusak masa depan, yakni Nikah Usia Dini, Seks Bebas dan Narkoba.

Sekda menjelaskan, pernikahan di bawah batas usia ideal akan berpotensi menimbulkan dampak negatif bagi pasangan. Contohnya, bagi perempuan yang menikah di bawah usia 21 tahun akan beresiko buruk terhadap kesehatan reproduksi. "Batas usia ideal menikah itu bagi perempuan adalah di atas 21 tahun, sedangkan bagi laki-laki adalah di atas 25 tahun," jelas Sekda. Selain itu, Sekda juga menekankan kepada para

remaja agar dapat menjauhi aktifitas seks bebas dan penyalahgunaan narkoba yang dapat menghancurkan masa depan anak bangsa. "Seorang penyalahguna narkoba itu bukanlah seseorang yang gaul. Mereka adalah seorang penakut untuk tampil di muka umum secara sadar. Jauhi itu semua," tegas Sekda. Terakhir, Sekda berpesan kepada para pembina remaja GenRe agar dapat mempertahankan pola pembinaan yang telah diterapkan selama ini. Dengan pola tersebut, Sekda menilai, para remaja GenRe tampak semakin kreatif. "Remaja kita punya potensi, tinggal kembangkan saja. Organisir pembinaan bagi para remaja," tandas Sekda. Pada pemilihan duta GenRe dan ajang kreatifitas remaja Provinsi Riau tahun 2018 ini, terdapat sejumlah rangkaian acara yang dilakukan, beberapa diantaranya adalah pelantikan Forum GenRe Provinsi Riau masa bhakti 2018-2019, performa seni dan pendirian stand oleh GenRe setiap Kecamatan Kabupaten Inhil. Pada pembukaan kegiatan yang diagendakan berlangsung selama 4 (empat) hari, mulai 15 sampai 18 April 2018 ini, turut hadir Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Provinsi Riau, H Yenrizal Makmur, SP, MM. (adv/ags)

KUNKER KE PULAU BURUNG DAN PELANGIRAN

Pj Bupati Inhil Bercengkrama dengan Pelajar TEMBILAHAN (HR)-Pj Bupati Inhil, Rudyanto melakukan kunjungan kerja ke dua kecamatan sekaligus, yaitu Kecamatan Pulau Burung dan Kecamatan Pelangiran, Jumat (13/4). Dalam kedatangannya ke kecamatan yang terletak di bagian utara Inhil itu, Rudyanto menyambangi para pelajar SMAN Tunas Bangsa Pulau Burung. Saat berjumpa dengan para pelajar di sana, ia pun memberikan motivasi dan semangat kepada siswa. Sete-

PJ Bupati Inhil, Rudyanto berfoto bersama pelajar SMAN Tunas Bangsa Pulau Burung, Jumat (13/4). lah itu, ia melanjutkan perjalanan ke Masjid Besar Darussalam untuk melaksanakan

Salat Jumat berjamaah dengan warga Pulau Burung. Dalam kesempatan itu, ia

pun mengajak masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban dalam menghadapi proses Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Riau serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Inhil. "Mari bersama-sama kita menjaga agar suasana tetap kondusif," ajaknya. Setelah itu, bersama Kadisnaker Inhil, Masdar dan Kabag Humas dan Protokeler Setdakab Inhil, Marlis Syarif, ia pun melanjutkan perjalanan ke Kecamatan Pelangiran.(grc,fat)

TMMD ke-101 Kodim 0314/Inhil Bangkitkan Semangat Warga Bergoro TEMBILAHAN (HR)-Turunnya prajurit TNI khususnya TNI AD kelapangan dalam pelaksanaan pembangunan di desa-desa telah mendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat Desa. Program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) telah menyatukan pandangan masyarakat dengan prajurit TNI. Rakyat merasa menyatu dengan TNI dalam melaksanakan TMMD, sehingga pandangan masyarakat sangat baik sekali dalam pelaksanaan kegiatan tersebut. Kebersamaan dan keakraban yang terjalin menjadi modal dalam menyukseskan pembangunan di pedesaan dalam rangka mewujudkan Kemanunggatan TNI Rakyat (KTR). Letkol Inf Andrian Siregar, Komandan Kodim (Dandim) 0314/Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) mengatakan, TMMD ke101 Kodim 0314/Inhil, telah membangkitkan semangat gotong royong yang menjadi ciri khas bangsa Indonesia.

MASY ARAKA T dengan prajurit TNI bergotong royong MASYARAKA ARAKAT membangun jalan. Semangat gotong-royong harus terus dijaga, Program TMMD 101 Tahun Anggaran 2018 Kodim 0314/Inhil sangat selaras dengan Program Pemerintah Daerah, karena samasama ingin membangun dan mensejahterakan masyarakat. "Berbagai kegiatan pembangunan dilaksanakan melalui Program TMMD 101 seperti pembangunan sarana dan prasarana, fasilitas um-

um yang sangat dibutuhkan masyarakat," ungkap Dandim, Senin (16/4). "Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 101 TA 2018 Kodim 0314/ Inhil berhasil menggugah masyarakat tentang nilai-nilai kebersamaan dan gotong royong, guna membantu percepatan program pemerintah dalam upaya peningkatan kesejahteraan dan pember-

dayaan ekonomi masyarakat, terutama di pedesaan," sambungnya kembali. Tidak hanya itu, terakhir, Dandim 0314/Inhil Letkol Inf Andrian Siregar mengatakan, TMMD ke-101 Kodim 0314/ Inhil, selain mengerjakan berbagai sasaran infrastruktur seperti pembangunan jembatan, penimbunanan jalan, seminisasi jalan, pembuatan MCK penimbunan halaman masjid dan penimbunan kiri kanan jalan tetapi juga melakukan kegiatan non fisik memberikan penyuluhan kepada masyarakat tentang wawasan kebangsaan dan bela negara, penyuluhan kamtibmas, penyuluhan bahaya barkoba dan zat adiktif lainnya, penyuluhan KB dan kesehatan serta pelayanan berobat gratis, penyuluhan tentang kesadaran hukum, penyuluhan tentang antisipasi kebakaran hutan dan lahan serta penyuluhan tentang pertanian dan swasembada pangan. (adv/ags)

SEKD AKAB Inhil, Said Syarifuddin saat membuka Jambore PAUD SEKDAKAB di Tanah Merah.

BUKA JAMBORE PAUD DI TANAH MERAH

Sekdakab Inhil:Ayo Bangkitkan Rasa Persatuan TEMBILAHAN (HR)-Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekakab) Inhil, Riau, Said Syarifuddin membuka Jambore PAUD dan Jambore Kader Posyandu di Kecamatan Tanah Merah yang bersempena dengan Peringatan Hari Kartini Tahun 2018, Ahad (15/4). Ia pun mengharapkan, dengan kegiatan ini bisa membangkitkan semangat persatuan dan kesatuan bagi Bangsa. "Saya berharap agar kegiatan seperti ini dapat membangkitkan semangat rasa persatuan dan kesatuan bagi bangsa," ujarnya. Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan Inhil, Rudyansah mengatakan bahwa Pemkab Inhil sangat fokus terhadap pendidikan di Inhil, terutama pada PAUD.

"Selain memberi kepastian hukum dan penetapan standar, pemerintah terus berupaya memberikan stimulasi terhadap penyelenggaraan PAUD", sebutnya. Terkait Posyandu, ia menilai, selama ini Posyandu telah banyak berkiprah dan memberi sumbangsih dalam hal kesehatan. "Menjadi Kader Posyandu yang merupakan ujung tombak program pemerintah di bidang kesehatan khususnyaIbu dan anak, bukanlah hal yang mudah. Mereka dituntut memberikan pelayanan sekaligus penyuluhan kesehatan disetiap waktu kepada warga. Maka keterampilan dalam penanganan kesehatan mutlak diperlukan," tukas Rudyansah. (adv/grc,fat)

Penikaman Berujung Tewas Diawali Cekcok Masalah Parkir INHIL (HR)-Sat Reskrim Polres Indragiri Hilir, sekitar pukul 04.00 WIB, berhasil menangkap Sul alias Im (22 tahun). Warga Kampung Bantalan Kelurahan Sungai Perak ini, diduga adalah orang yang melakukan penikaman terhadap korban Antoni (39 tahun), sehingga korban akhirnya

meninggal dunia di RSUD Puri Husada Tembilahan. Kejadian tersebut terjadi pada hari Ahad (31/3), sekitar pukul 01.00 WIB. Kapolres Indragiri Hilir AKBP Christian Rony, SIK, MH, melalui Kasat Reskrim AKP M Adhi Makayasa, SH, SIK, membenarkan pihaknya berhasil mengamankan tersangka Sul alias Im, yang

diduga adalah pelaku penikaman tersebut. "Pengungkapan kasus ini cukup sulit, karena tidak ada saksi mata yang melihat kejadian", tutur AKP Adhi, Senin (16/4). Tidak mau berpangku tangan karena minimnya barang bukti, Unit Opsnal terus bergerak melakukan penyelidikan.

Profiling korban yang merupakan warga Jalan Suntung Ardi itu, akhirnya memberikan petunjuk bahwa pelaku penikaman adalah tersangka. Akhirnya, Unit Opsnal Sat Reskrim, yang dipimpin Kaurbinops Sat Reskrim IPTU Agus Susanto, berhasil menangkap tersangka, di rumah kakak

kandungnya di Kampung Bantalan, Kelurahan Sungai Perak, Tembilahan. "Tersangka mengaku, awal mula percekcokan ini berawal dari permasalahan parkir," tambah Kasat. Saat ini, Sul alias Im, sudah diamankan di Mapolres Indragiri Hilir, untuk proses penyidikan lebih lanjut. (rgc,fat)

PELAKU ditangkap polisi.


Kuansing-Inhu

12

SELASA 17 April 2018

Bupati Mursini Hadiri HUT Satpol PP dan Satlinmas Prov Riau n LAPORAN:

HENDRA WANDI Liputan Rengat

TELUK KUANT AN (HR) KUANTAN (HR)-Peringatan HUT Satpol PP ke-68 dan Satuan Perlindungan Masyarakat ke-56 Tahun 2018 tingkat Provinsi Riau dipusatkan di halaman Kantor Gubri di Pekanbaru, Senin (16/4). Hadir pada peringatan tersebut Plt Gubri, Drs

Wan Thamrin Hasyim dan jajaran Forkompinda

DIANT O Mampanini. DIANTO

Hari Ini, Dianto Mampanini Dilantik sebagai Sekda Kuansing TELUKKUANTAN (HR)-Jika tak ada aral melintang, Bupati Kuantan Singingi (Kuansing), Riau akan melantik dan mengambil sumpah Dianto Mampanini sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Kuansing, Selasa (17/4) siang. Hal itu ditegaskan oleh Kepala Bagian Humas dan Protokoler Setda Kuansing, Muradi kepada GoRiau.com, Senin (16/4) pagi. "Pelantikan akan dilaksanakan di pendopo rumah dinas bupati dan akan dilaksanakan siang," ujar Muradi. Tidak hanya kepala instansi vertikal atau kepala dinas yang ada di Kuansing menyaksikan pelantikan Dianto, tapi juga tokoh masyarakat Kuansing. "Kita undang seluruh komponen masyarakat untuk menghadiri pelantikan ini," kata Muradi. "Mudah-mudahan kegiatan besok berjalan dengan lancar dan suksea," tambah Muradi. Seperti diketahui, saat ini jabatan Sekda dipegang oleh Agusmandar sebagai Pelaksana Harian (Plh). Ia ditunjuk sebagai Plh setelah Muharlius tidak bisa lagi melanjutkan sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Sekda Kuansing. Dianto Mampanini merupakan salah satu dari tiga nama yang dinyatakan lulus hasil asessment jabatan Sekda pada medio 2017. Putra terbaik Pangean tersebut selama ini mengabdi di Kabupaten Indragiri Hilir dengan jabatan terakhir Kepala Diskopindag. (grc,fat)

Pemprov Riau Kirim Logistik untuk Korban Banjir di Inhu INHU (HR)-Hujan yang mengguyur beberapa daerah di Riau mulai berdampak dengan terjadinya banjir. Seperti di beberapa daerah di Kabupaten Indragiri Hulu yang mulai digenangi air dengan intensitas yang cukup tinggi. Untuk membantu meringankan beban masyarakat yang sedang dilanda bencana alam, Pemerintah Provinsi Riau ikut membantu korban banjir. Ini terlihat dengan langkah Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Riau yang mengirim tambahan logistik untuk korban bencana banjir di Kabupaten Indragiri Hulu. Kepala BPBD Provinsi Riau, Edwar Sanger, mengatakan, hal tersebut menjadi salah satu wujud kepedulian sosial. Pasalnya, banjir mulai merendam ratusan rumah warga dan akses transportasi masyarakat. "Kita harapkan banjir dapat berkurang di Inhu. Kita juga telah berkoordinasi dengan BPBD setempat soal kondisi banjir di sana," paparnya, Jumat (13/4). Selain itu, BPBD Inhu sudah turun di lokasi banjir untuk membantu warga yang sedang di landa banjir. Jika banjir tidak kunjung surut, BPBD juga siap untuk menurunkan personil untuk membantu korban banjir di Inhu. Seperti diinformasikan sebelumnya, banjir Inhu merendam sebagian daerah di Inhu. Seperti di Peranap, Batang Peranap, Kelayang, Rakit Kulim, Seberida dan Batang Cenaku. Diharapkan intensitas banjir dapat berkurang beberapa hari ke depan. (rgc,fat)

Riau, Bupati dan Walikota se Provinsi Riau serta jajaran Satpol PP Provinsi Riau dan kabupaten/kota se Provinsi Riau. Mendagri Tjahyo Kumolo dalam sambutan tertulisnya yang disampaikan Plt Gubri Drs Wan Thamrin Hasyim menyampaikan, Peringatan HUT Satpol PP dan Satlinmas tahun ini pelaksanaannya bersamaan dengan momentum pelaksanaan pilkada serentak tahun 2018 yang diikuti 171 daerah di Indonesia, meliputi 17 provinsi dan 154 kabupaten/kota. Sehubungan dengan penyelenggaraan pilkada serentak itu, Mendagri kata Plt Gubri meminta kepada jajaran Satpol PP untuk turut membantu dan memberikan pengawalan terhadap penyelenggaraan pilkada serentak itu agar pelaksanaannya dapat sukses terselenggara. Mendagri, kata Plt Gubri juga menekankan empat poin penting yang harus dipegang teguh dan dilaksanakan jajaran korps Satpol PP dan Satlinmas bersempena peringatan Hut Satpol PP ini. Pertama, Satpol PP sebagai ASN harus bertindak netral dalam mem-

BUP ATI Mursini menghadiri peringatan HUT Satpol PP ke-68 dan Satuan Perlindungan Masyarakat ke-56 Tahun 2018 BUPA tingkat Provinsi Riau di halaman Kantor Gubri di Pekanbaru, Senin (16/4). berikan pelayanan publik dan bebas dari intervensi politik dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat sebagaimana diperintahkan UU ASN. Kedua, Satpol PP sebagai penyelenggara ketertiban umum dan ketentraman serta menyelenggarakan perlindungan masyarakat harus bersikap proaktif di dalam mencer-

mati dinamika di wilayah masing-masing untuk menjaga stabilitas menjelang pilkada serentak ini. Ketiga, terhadap anggota Satlinmas diminta proaktif melakukan pengamatan situasi dan kondisi di wilayah daerah masing-masing dalam rangka deteksi dini dan cegah dini terhadap gangguan ketentraman dan ke-

tertiban umum. Keempat, anggota Satlinmas diharapkan bertugas secara optimal membantu petugas KPPS pada saat hari pungutan suara agar berlangsung dengan aman, tertib dan tentram. Bupati Kuansing di kesempatan ini memberikan selamat kepada jajaran Satpol PP yang sedang berulang tahun. Dia meminta

khususnya kepada jajaran Satpol PP Kuansing agar mengindahkan seluruh himbauan yang disampaikan Mendagri Tjahyo Kumolo dalam amanatnya pada peringatan HUT Satpol PP dan Satlinmas tersebut agar keamanan dan ketertiban umum di Kabupaten Kuansing menjelang dan setelah pilkada nanti tetap baik dan kondusif. ***

9 Bocah di Kuansing Dicabuli Seorang Kakek TELUKKUANTAN (HR)-Seorang pria yang sudah bau tanah, Mw (57) di Bandaralai Kari, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Riau diamankan polisi, Sabtu (14/4). Penahanan itu menyusul adanya laporan dugaan tindak pencabulan anak di bawah umur. Menurut Kapolres Kuansing AKBP Fibri Karpiananto, ada sembilan anak yang menjadi 'santapan' kakek tersebut. Namun, baru empat korban yang melaporkan ke Polsek Kuantan Tengah karena orangtuanya masih di kebun. "Menurut laporannya, dugaan pelecehan terjadi pada Maret lalu. Baru ketahuan kemaren dan langsung dilaporkan ke polisi,"

Ilustrasi. ujar Kapolres melalui Kasubag Humas AKP G Lumban Toruan, Senin (16/4) di Telukkuantan.

Pelecehan seksual yang dilakukan Mw mulai terkuak ketika salah seorang warga memberitahu

kepada ayah korban, bahwa anaknya sudah dicabuli. Sang ayah pun menanyakan apa yang terjadi

kepada sang anak. "Anaknya mengaku diajak ke rumah pelaku lalu dipaksa untuk melakukan perbuatan tak senonoh," ujar Lumban. Masih pengakuan korban, perbuatan tersebut juga dialami teman-teman seumurannya yang lain. Adapun sembilan korban tersebut yakni MJK (9), NN (9), MT (10), DZ (7), MA (9), TR (10), TN (7), DM (9) dan PN (9). Kepada para korban sudah dilakukan visum. "Sementara, pelaku sudah diamankan guna proses hukum lebih lanjut," ujar Lumban. Pelaku ternacam hukuman maksimal 15 tahun penjara karena melanggar Undang-undang nomor 35 tahun 2014 tentang perlindungan anak. (grc,fat)

Kapolda Riau akan Hadiri Tablig Akbar Bersama UAS RENGAT (HR)-Kapolda Riau Irjen Pol Nandang dan Danrem 031 Wira Bima Brigjen TNI Sonny Aprianto dan Kapala BIN Daerah Riau, Marsma TNI

PENUTUP AN MTQ. PENUTUPAN

Rakhman Haryadi direncanakan akan hadir langsung dalam pelaksanaan Tabliq Akbar dalam rangka Isra' Mi'raj di Desa Seresam, Kecamatan Se-

berida, Selasa (17/4). Selain itu juga kegiatan tersebut akan dihadiri Bupati Indragiri Hulu, H Yopi Arianto, SE serta Kapolres Inhu AKBP Arif Bastari, SIK, MH dan Dandim 0302 Inhu Letkol Arm Hendra Rosa. Kedatangan ketiga pejabat penting tersebut adalah dalam rangka memenuhi undangan Pemerintah Kabupaten Inhu. Sejumlah agenda penting juga sudah disusun dalam serangkaian kunjungan kerja ketiga pejabat tersebut. Salah satu agenda yang akan dihadiri adalah tabligh Akbar Harla NU ke-93 yang akan digelar di Desa Seresam, Kecamatan Seberida, Kabupaten Inhu. Pada acara ter-

sebut. Yopi menargetkan sebanyak 20 ribu orang akan hadir pada saat tabligh akbar yang mengundang Ustad Abdul Somad, Lc, MA sebagai penceramah itu. "Saya rasa ini tabligh akbar harla NU yang pertama kali dilakukan di Provinsi Riau, dan nanti saya prediksi akan dihadiri sebanyak 20 ribu orang," ucap Yopi saat ditemui di sela-sela kesibukannya, Senin (16/4). Pelaksanaan tabligh akbar harla NU ke-93 di Kabupaten Inhu itu akan dipusatkan di Desa Seresam, Kecamatan Seberida. Selain menggelar tabligh akbar harla NU ke 93, Pemkab Inhu juga akan mengajak rombongan Kapolda Ri-

DIBUTUHKAN SEGERA Sebuah perusahaan yang sedang berkembang pesat membutuhkan beberapa tenaga kerja untuk ditempatkan sebagai :

1. STAFF ACOUNTING 2. SEKRETARIS 3. PEMASARAN Dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Pria/Wanita, usia maksimal 35 tahun (1, 3,) khusus Sekretaris (2) wanita, 2. Jujur, ramah, loyal, aktif, dinamis, kreatif dan disiplin (1,2,3,) 3. Minimal lulusan SMA/SMK, DIII, S1 semua jurusan (1,2,3,) 4. Menguasai komputer, minimal Microsoft Office, Microsoft Excel) (1,2,3,) 5. Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerjasama dengan seluruh tim (1,2,3,) 6. Mempunyai kendaraan sendiri (1,2,3,) 7. Lebih diutamakan yang berpengalaman di bidangnya (1,2,), khusus pemasaran (3) lebih diutamakan yang berpengalaman Sales Marketing. Kirimkan atau antar lamaran Anda ke :

Jl. Tuanku Tambusai No. 7 (Gedung Haluan Riau) Pekanbaru 28282 Riau Up. HRD HP 0821 7222 5899

au, Danrem 031 Wirabima dan Kabinda Riau untuk mengunjungi masyarakat Talang Mamak di Desa Talang Jerinjing yang sudah sah menganut agama Islam. Sebelumnya akan dilaksanakan apel besar Riau damai dan deklarasi anti hoax di Lapangan Hijau, Rengat. Seluruh rangkaian kegiatan tersebut sudah dimasukan ke dalam agenda Pemkab Inhu yang akan berlangsung selama dua hari mulai Selasa (17/4) sampai Rabu (18/4). Dimulai pada Selasa (17/4) pagi, rombongan Kapolda Riau, Danrem 031 Wirabima, dan Kabinda Riau akan disambut di Halaman Kantor Bupati Inhu. Di Kantor Bupati Inhu, rombongan akan melakukan sejumlah aktifitas, mulai dari jamuan makan siang, sholat Dzuhur dan ramah tamah dengan para ASN dan FKUB Kabupaten Inhu. Menjelang malam, rombongan akan menghadiri Tabligh Akbar Harla NU ke-93 di Desa Seresam, Kecamatan Sebrida, Kabupaten Inhu. Pada acara Tabligh Akbar tersebut juga akan mengundang Ustad Abdul Somad, Lc., MA. Pada kesempatan itu juga akan dilakukan penandatanganan prasasti. Penandatanganan prasasti itu adalah agenda terkahir pada Selasa (17/4). Dilanjutkan pada Rabu (18/4) rombongan dijadwalkan akan mengunjung pesantren Khairul Ummah, Desa Batu Gajah, Kecamatan Pasir Penyu. Tidak hanya Pesantren Khairul Ummah, rombongan juga akan melakukan kunjungan ke Pondok Pesantren Darul Huda, Kecamatan Lirik. (eka)


SELASA 17 April 2018

Pelalawan-Kampar

OPD Pelalawan Diimbau Kejar Pendanaan Lain PELALAWAN (HR)-Bupati Pelalawan, HM Harris mengimbau Organisasi Perangkat Daerah mengejar sumber pendanaan lain selain dana Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten. Hal ini disampaikan saat coffee morning di Kantor Bupati Pelalawan, Senin (16/4), yang dihadiri pegawai di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan. Namun untuk meraih berbagai sumber pendanaan tersebut sangat diperlukan kesiapan OPD dalam menyiapkan kelengkapan administrasi yang diperlukan berupa proposal yang dilengkapi dokumen pendukung berupa master plan, DED, RAB dan lain-lain. "Usulan jangan skali-skali meng-copy paste. Apalagi yang menyangkut anggaran keuangan, harus sesuai di lapangan," tegasnya. Selain itu, dalam usulan yang diajukan OPD hendaknya jangan berulang-ulang. Apabila usulan tersebut sudah diusulkan sebelumnya, jangan diusulkan kembali. "Usulan juga harus sesuai kondisi di lapangan, makanya jangan asal copy paste. Mengejar peluang pendanaan ini merupakan tanggung jawab bersama," tandasnya.(grc)

Disperindag Pelalawan Telusuri Mahalnya Gas Bersubsidi PELALAWAN (HR)-Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Pasar (Disperindagpas) Kabupaten Pelalawan menelusuri penyebab mahalnya gas elpiji 3 kg yang terjadi di sejumlah wilayah kabupaten. "Kita sudah turun ke lapangan. Memang itu yang menjadi permasalahan selama ini," ungkap Kepala Disperindagpas Pelalawan, Zuherman Das, Senin (16/4). Meski demikian, pihaknya belum menemukan adanya pangkalan yang terbukti bermain, karena Disperindagps memang menargetkan akan mengincar pangkalan yang nakal. "Belum kita temukan pangkalan yang terbukti nakal. Kalau kita dapati, sudah pasti kita tindak dan diberikan sanksi tegas," tandasnya. Sanksi berat akan dijatuhkan kepada pangkalan yang berani bermain gas bersubsidi. Untuk itu pihaknya akan menelusuri pangkalan mana yang berani bermain. "Kita akan jatuhkan sanksi berat kepada pangkalanya berupa pencabutan izin atau pemutusan hubungan usaha (PHU)," imbuhnya. Diberitakan sebelumnya, sejumlah wilayah kecamatan di Kabupaten Pelalawan terjadi kenaikan harga elpiji bersubsidi jauh di atas Harga Eceran Tertinggi (HET). Di Kecamatan Kuala Kampar, elpiji 3 kg dipatok dengan harga Rp 31 ribu. Sedangkan di Desa Pangkalan Gondai Kecamatan Langgam di tingkat pengecer dijual dengan harga Rp38 ribu. Sementara harga eceran tertinggi elpiji 3 Kg sesuai SK Bupati Pelalawan No: 125 Tahun 2016 sebesar Rp 18.000 per tabung.(grc)

13

DAK TAHUN 2019

Kampar Usulkan 2.983 Kegiatan Senilai Rp1,01 T n LAPORAN:

HERMAN JHONI Liputan Bangkinang

BANGKINANG (HR) (HR)-Pemerintah Kabupaten Kampar mengusulkan 2.983 usulan kegiatan yang dibiayai Dana Alokasi Khusus (DAK) 2019 dengan nilai Rp1,01 triliun. 2.983 usulan itu terdiri dua jenis usulan yakni reguler sebanyak 2,936 usulan dan usulan penu-

gasan sebanyak 47 usulan. Demikian disampaikan Kabid Litbang, Perencanaan dan Pengendalian

(LPP) Yusdiyen Hadinata, Senin (16/4). Usulan itu telah diverifikasi. “Kita berharap kegiatan yang diusulkan bisa terkabul,” ujar Yusdiyen. Ada 13 OPD yang mengusulkan yakni, Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga dengan 2.040 usulan, Dinas PPKBP3A sebanyak 574 usulan, Dinas Kesehatan sebanyak 21 usulan, RSUD Bangkinang sebanyak 14 usulan, Dinas PUPR se-

banyak 68 usulan, Dinas Perkim sebanyak 18 usulan, Dinas Perikanan sebanyak 81 usulan. Sebelumnya Bappeda telah melakukan pertemuan dengan seluruh perangkat daerah yang mengusulkan DAK Fisik 2019 untuk menjelaskan terkait verifikasi usulan. Bagi Usulan yang selesai diverifikasi maka OPD harus menyerahkan berita acara hasil verifikasi ke bidang LPP Bap-

peda Kampar. Berita acara hasil verifikasi DAK Fisik ditanda tangani oleh Perwakilan Bappeda, BPKAD, Bagian Adm Pembangunan Setda dan selanjutnya review dengan inspektorat. Kemudian Perangkat daerah yang mengu sulkan DAK Fisik ini juga harus segera melengkapi soft copy data teknis sesuai dengan yang telah diinput pada aplikasi DAK Krisna. ***

Harris Isyaratkan Mutasi Sebelum Ramadan PANGKALAN KERINCI (HR)-Setelah pulang ibadah Umrah dari tana suci, Bupati Pelalawan HM Harris langsung ikut coffee morning pada Senin (16/4) bersama puluhan pejabat dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Dari pantauan, Bupati mengisyaratkan akan melaksanakan mutasi jilid kedua, usai melantik pejabat di Dinas Kesehatan dan RSUD Selasih sebelum berangkat umrah dua pekan lalu. "Masalah mutasi harus selesai sebelum puasa nanti. Sekarang sedang berjalan evaluasinya," terang Bupati Harris. Berarti rotasi para pejabat akan diselenggaran paling lambat satu bulan kedepan. Sebab 16 Mei mendatang, umat Muslim di Indonesia akan memasuki bulan suci Ramadhan. (ptc)

HALUAN

RIAU/PENDI

BUP ATI HM Harris melakukan peletakan batu pertama pembangunan musalah yang ditargetkan selesai sebelum BUPA Ramadan.

Polsek Tapung Tangkap Pengguna Nyabu TAPUNG (HR)-Seorang pria paroh baya, berinisial RH alias BR (45) warga Kota Batak, Pantai Cermin, tertangkap tangan sedang menggunakan narkotika jenis shabu oleh Tim Opsnal Polsek Tapung yang sedang berpatroli Senin (16/4) dinihari. Ber-

samanya diamankan barang bukti 1 paket sedang narkotika jenis shabu. Pengungkapan kasus ini berawal saat Tim Opsnal Polsek Tapung Tengah berpatroli di wilayah Kota Batak areal kerja PT. Chevron sehubungan maraknya pencurian kabel milik PT. CPI. "Saat itu Anggota Polsek Tapung yang tengah

berpatroli ini melihat seseorang yang mencurigakan berada di samping rumah dan terlihat api kecil didekatnya, lalu tim mendekati orang tersebut dan terlihat dia sedang menggunakan narkoba jenis shabu," terang Kasubbag Humas Polres Kampar Iptu Deni Yusra, Senin siang. Petugas langsung me-

ngamankan pelaku dan menemukan 1 paket sedang narkotika jenis shabu bersamanya, saat diinterogasi pelaku mengakui kalau narkotika itu adalah miliknya yang didapatkan dari seseorang di Kota Pekanbaru, selanjutnya pelaku dan barang bukti dibawa ke Polsek Tapung untuk dilakukan pemeriksaan

lebih lanjut. Kapolsek Tapung Kompol Indra Rusdi melalui Kanit Reskrim Iptu Carles Nainggolan saat dikonfirmasi membenarkan kejadian ini, disampaikan Kanit bahwa tersangka RH saat ini telah diamankan di Polsek Tapung untuk menjalani proses hukum lebih lanjut.(ari)

TAK DIGAJI

Ratusan TBK Diskes Datangi DPRD Kampar BANGKINANG KOTA (HR) Ratusan Tenaga Bantu Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar mengadukan nasib ke DPRD Kampar, dikarenakan belum menerima gaji hingga April 2018. Ratusan TBK bergabung dengan ratusan honor komite Kampar lainnya mendatangi Kantor DPRD, Senin (16/4), kedatangannya disambut Ketua DPRD Ahmad Fikri. "Kedatangan honor komite karena mereka tidak puas setelah adanya pertemuan dengan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi beberapa waktu lalu. Jika belum bisa menjadi CPNS, mereka mengharapkan honor yang UMR, tentu ini harus disikapi," ungkap Fikri. Sementara itu, TBK mengadukan persoalan gaji yang tak kunjung dibayarkan disebabkan SKnya belum ditandatangani padahal anggaran sudah di anggarkan di APBD 2018. Menanggapi hal tersebut, Ketua DPRD memanggil Kadis

HALUANN

RIAU/ARI

RA TUSAN tenaga honor Komite dan TBK Kampar memenuhi ruang sidang DPRD Kampar. RATUSAN Kesehatan Nurbit menjelaskan persoalan 534 Tenaga Bantu Kesehatan (TBK) di Kampar yang belum diterima. Menanggapi hal tersebut, Nurbit menjelaskan, dirinya bisa saja mengeluarkan SK TBK, namun konsekuensinya tidak semua gaji TBK yang dibisa dikeluarkan. menyanggupi untuk membayar gaji TBK akan tètapi hanya dibayarkan mulai dari bulan April saja. Sebab, Menurut Nurbit, pembayaran

gaji TBK pada bulan JanuariMaret itu bukan tanggungjawab dirinya. “Saya baru menjabat di Dinas Kesehatan. Untuk pembayaran gaji TBK, SK mereka harus ditandatangani dulu. Saya siap menandatangani, tapi gaji mereka dari Januari, Februari dan Maret tidak biasa dibayarkan karena saya baru menjabat April, tapi jika Kadis sebelumnya mau menandatangani, kita bisa keluarkan

gaji mereka dari awal," terang Nurbit. Sementara itu, Ketua DPRD mengaku siap memanggil Kadis Kesehatan sebelumnya, jika yang bersangkutan tidak bersedia menandatangani SK tenaga TBK. "Harusnya Kadis lama meneken karena di masa beliau, TBK diangkat. Kita siap panggil Mantan Kadis tersebut, kalau SK ini belum juga ditandatangani," pungkas Ahmad.(ari)

Becak Bakajang Semarakkan Penobatan Kholifah Kuntu PEKANBARU (HR)-Kholifah Kenegerian Kuntu By Herizal bergelar Datuk Bandaro atau juga dikenal dengan Kholifah Adat, Minggu (15/4) dinobatkan oleh Raja Rantau Kamparkiri Gunung Sahilan, H.T.M Nizar yang Dipertuan Agung. Raja, Kholifah dan tokoh adat diarak keliling kampung dengan Becak bakajang. Sebagai Kholifah yang

berwenang penuh terhadap persoalan adat di Rantau Kamparkiri, sultan mengingatkan kholifah untuk menjalankan tugasnya dengan baik, yakni menjaga adat, menjalankan adat istiadat untuk persatuan dan kemakmuran masyarakat. "Dari empat Kholifah di Kerajaan Rantau Kamparkiri, tiga di antaranya sudah dino-

batkan, yakni Kholifah Kenegerian Kuntu, Ujung Bukit dan Ludai. Begitu pula dengan Datuk Besar kerajaan yang juga sudah kita nobatkan. Dengan demikian, semakin kuat, semakin kokoh, semakin diakui keberadaannya sebagai Kholifah. Untuk itu, khusus Kholifah Kuntu, jalankan amanat ini sebaik mungkin agar adat di negeri ini

berjalan baik demi kemaslahatan masyarakat," harap Raja. Penobatan disaksikan segenap masyarakat Kuntu, Ketua Lembaga Adat Kampar (LAK), Ketua Majelis Kerapatan Adat (MKA) Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau Datuk Seri Al Azhar, seluruh pembesar kerajaan, Ninik Mamak Rantau Kamparkiri dan masih banyak lainnya. (grc)


SELASA

Rokan Hulu

14

17 April 2018

advertorialPemkabRohul 24 SITUS SEJARAH DI ROHUL

Berpotensi Menjadi Destinasi Wisata PASIR PENGARAIAN (HR) (HR)-Sebanyak 24 lokasi atau situs sejarah dan religius di Kabupaten Rokan Hulu dinilai, berpotensi untuk dijadikan sebagai objek atau destinasi wisata. Seperti situs sejarah Rantau Binuang Sakti, Benteng Tujuh Lapis Tuanku Tambusai, Makam Raja Kerajaan Rambah, Istana Raja Rokan, Rumah Pagodangan di Rokan, Istana Raja Kunto, Makam Tengku Joman dan Rumah Larangan Boru Namora Suri Andung Jati. Salah satu situs tersebut yang bersejarah sekaligus relijius, adalah situs Makam Raja Kerajaan Rambah yang berjarak 10 kilo meter dari pusat Kota Pasir Pengaraian. Di mana makam ini telah berumur ratusan tahun dan mempunyai komplek dan tata letak teratur dan tersusun dengan rapi. Ada pemakaman raja dan keluarganya, ada makam personil pemerintahan dan para pelaksananya, ada makam masyarakat umum dan ada makam masal. Sisi lain yang membuat makam ini bersejarah karena makam ini merupakan suatu bukti bahwa daerah Rokan Hulu sejak lama dan dahulunya mempunyai pola pemerintahan dengan sistem kerajaan islam yang ditandai dengan tulisan yang ada pada nisan dari makam tersebut. Dengan kata lain walau daerah ini di masa itu di jajah oleh negara lain akan tetapi ada kedaulatan lokal di kerajaan, sehingga mereka bisa melaksankan aktifitas masyarakat di wilayah kerajaannya

dan menerapkan adat istiadat yang berlaku. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Rohul Yusmar, Minggu (15/4). Dikatakannya, makam raja kerajaan Rambah, merupakan salah satu dari 5 kerajaan yang ada di Kabupaten Rokan Hulu yang mempunyai komplek pemakaman yang lengkap dan tertata dengan rapi sementara mereka hidup dalam kurun berabad abad yang lalu. “Sebagai salah satu pembuktian dan uji kebenaran sejarah yang dapat terlihat sampai dewasa ini adalah masih adanya keturunan cucu dan cicit dari kerajaan Raja yang masih hidup, dan bercerita dengan dilengkapi data dan fakta,” sebutnya. Diakuinya, tempat ini (makam raja kerajaan Rambah) juga menggambarkan suatu peradaban yang tinggi dan tersusun rapi dengan sistem pemerintahan yang tertata yang berbentuk kerajaan absolut. Di mana, peradaban tersebut terlihat pada desain kasar dari komplek yang masih terlihat bekasnya disamping makam. Ada tapak Masjid yang di sampingnya berdiri istana raja, dan ada kolam pemandian raja dan kolam pemandian putri raja. Di komplek ini juga seolaholah diapit dua sungai. Sisi kiri ada Sungai Kumpai dan di kanannya

ada Sungai Omeh. Sementara di depan singgasana raja atau Istana Raja adalah Sungai Batang Lubuh. “Dengan demikian makam raja kerajaan Rambah sebenarnya bukan lah sekedar makam, melainkan suatu komplek aktifitas raja dan pembesar kerajaan dalam memimpin daerah kerajaannya sekaligus tempat pemukiman keluarga dan pembantu pembantunya yang membentuk suatu peradaban yang penuh dengan pelaksanaan aturan yang jelas dan tegas serta nilai nilai serta norma adat melayu yang kental yang dibungkus dengan ajaran agama Islam yang taat. Sehingga dapat di katakan bahwa, makam raja kerajaan Rambah menggambarkan memiliki sistem pemerintahan yang di jalankan dengan menyandingkan adat dan agama secara rukun, damai dan sejahtera,”ungkap Yusmar. Dikutip dari pernyataan Mac moskowski warga berkebangsaan Jerman, menyebut tatanan pemerintahan disusun dengan siatem Monarchi absolut, dan kekuatan pemerintahan berada pada pemilik tanah bangsawan yang bersatu dengan istilah Kerapatan. “Hal yang mengagumkan, bahwa mereka pelaksana pemerintahan harus menjadi pribadi yang luar biasa dalam rangka mensejahterakan masyarakatnya. Sesuatu hal yang perlu di gali lebih dalam dan pantas untuk dijadikan pelajaran dan perbandingan pemerintahan dan peradaban untuk masa kini dan masa yang akan datang,”tutupnya. (adv,gus)

DASRIL korban serangan dua beruang di Sungai Langsing, Desa Cipang Kiri, Kecamatan Rokan IV Koto dirawat di RS Awal Bros Ujungbatu.

KAPOLRES ROHUL M HASYIM RISAHONDUA

Awali Kegiatan Tokoh Agama di Masjid Al Ikhlas PASIR PENGARAIAN (HR)-Mengawali hari kerjanya sebagai Kepala Kepolisian di Mapolres Rokan Hulu, Kapolres Rohul AKBP M Hasyim Risahondua SIK melakukan silaturahmi dengan tokoh Agama, di Masjid Al Iklas, dusun Lubung Bandung, Desa Koto Tinggi. Bersama Kapolres Rokan Hulu, AKBP M Hasyim Risahondua S.IK didampingi Kabag Ops Kompol Irmadison, Kasat Intelkam AKP Aditya RS dan Kasat Binmas AKP Supriyana. Kedatangannya disambut baik ustad Maisiruddin Siregar, Tasmid, Ismail, ustad Romadon, Mahmud Nasution dan jamaah di Masjid Al Ikhlas. Dalam sambutannya, Kapolres Rohul AKBP M Hasyim Risahondua SIK

usai memperkenalkan diri, ia mengajak para tokoh agama untuk dapat bekerjasama dalam menciptakan Situasi kamtibmas di Wilayah Kabupaten Rokan Hulu dan mengajak para tokoh agama untuk dapat menciptakan Pilkada yang aman dan damai. “Kehadiran bapak Kapolres Rohul AKBP M.Hasyim Risahondua SIK disambut baik tokoh agama dan masyarakat dengan menyampaikan bangga dengan kehadiran anggota Polri yang melaksanakan ibadah di Masjid AL Ikhlas. Dengan harapan, tidak ada jarak pemisah dan berharap kegiatan ibadah bersama lebih ditingkatkan lagi. Apabila ada kegiatan mengharapkan kehadiran Kapolres Rokan Hulu dan

anggota. “Dan yang terakhir, adalah dengan senang hati para tokoh memberikan ijin penggunaan tempat ibadah Masjid kepada Polres Rokan Hulu untuk kegiatan keagamaan yang dilakasanakan Polres Rohul,” ujar Kapolres Rohul melalui Ipda Nanang, selaku Paur Humas Polres Rohul, Sabtu (14/4) akhir pekan lalu. Di sela-sela pertemuan itu, tambah Paur Humas Polres Rohul, Kapolres Rokan Hulu AKBP M Hasyim Risahondua,SIK memberikan tali sih untuk pondok pesantren Daarul Mukhlasin, yang diserahkan melalui pengurus masjid Al Ikhlas berupa Sembako dan bahan makanan. (gus)

Rokan Hilir advertorial Pemkab Rohil

PENGEMUDI GRANDMAX DI ROHIL

Tertangkap Bawa Sabu 3 Kilogram Plt Bupati Jamiluddin Hadiri Upacara HUT Satpol PP dan Satlinmas

PLT BUPATI JAMILUDDIN

Hadiri Upacara HUT Satpol PP dan Satlinmas PEKANBARU (HR) (HR)-Pelaksana tugas (Plt) Bupati Rokan Hilir (Rohil), Drs H Jamiluddin didampingi Kasatpol PP Linmas Rohil, Suryadi SE menghadiri dan mengikuti Upacara HUT ke-68 Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan HUTSatuan Perlindungan Masyarakat (Linmas) ke-56 seProvinsi Riau, Senin (16/4) di halaman Kantor Gubri, Pekanbaru.

Peringatan tersebut selaku inspektur Upacara yakni Plt Gubernur Riau, H Wan Thamrin Hasyim. Dalam sambutan nya mengingatkan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) wajib bersikap netral dalam tahapan pemilihan kepala daerah tahun 2018. Satpol PP dan Satlinmas bagian dari Aparatur Sipil Negara yang bertugas menye-

lenggarakan tugas pemerintah, Satpol PP dan Satlinmas juga berfungsi memelihara ke-tentraman masyarakat dan menjaga ketertiban umum. Di samping itu juga, Plt Bupati Rokan Hilir Jamiluddin mengucapkan selamat Hari Jadi Satuan Polisi Pamong Praja ke-68 dan Satuan Perlindungan Masyarakat ke-56. “Semoga dapat wujudkan Satuan Polisi Pamong Praja

dan Satuan Perlindungan Masyarakat yang Humanis, Berdedikasi, Disiplin dan Tegas,” kata Jamiluddin. Dalam acara tersebut peserta upacara diikuti satuan Polisi Pamong Praja kabupaten/Kota se-Propinsi Riau dan Satuan Perlindungan Masyarakat. Satuan Pol PP Rokan Hilir sendiri mengikutsertakan peserta upacara sebanyak 35 personel.(grc/mel)

ROHIL (HR)-Polres rohil melaksanakan cipkon di jalan lintas riau-sumut di depan mapolres Rohil yang dipimpin oleh Pawas Ipda Jonera Putra. Pada saat pelaksanaan kegiatan Cipkon didepan mapolres Rohil, dihentikan 1 unit mobil pickup daihatsu grandmax yang dikendarai sendiri oleh tersangka. Dan disamping tersangka ditemukan satu buah tas, setelah dilakukan penggeledahan oleh personil ditemukan 3 bungkus besar yang setelah diperiksa berisi shabu shabu dan ditemukan 2 bungkus besar ekstasi. Selanjutnya tersangka diamankan untuk pengembangan lebih lanjut, sedangkan barang bukti yang diamankan yaitu Narkotika jenis shabu shabu sebanyak 3 bungkus besar seberat lebih kurang 3 Kg. Narkotika jenis Ekstasi sebanyak 2 bungkus besar (belum dihitung) dan 1 unit mobil daihatsu Grandmax.(hr/mel)


SELASA 17 April 2018

Bengkalis-Meranti

15

PEMKAB MERANTI

Terima Bantuan Hibah Kapal Pelayaran Rakyat 35 GT Bupati: Sukseskan Program Magrib Mengaji BENGKALIS (HR)-Sejak tahun 2011 lalu, Pemerintah Kabupaten Bengkalis telah mencanangkan Program Magrib Mengaji. Karenanya, Bupati Amril Mukminin kembali mengajak umat Islam khususnya di Kecamatan Bukit Batu, untuk mendukung dan mensukseskan program tersebut. “Program ini tidak akan pernah berhasil tanpa adanya dukungan dari semua pihak, terutama dari para orang tua, karena orang tua adalah tiang utama yang akan menjalankannya,” ujar Bupati Amril saat membuka MTQ ke-29 Tingkat Kecamatan Bukit Batu, Minggu (15/4). Menurut Bupati, jika orangtua mampu menjadikan Magrib Mengaji sebagai budaya di lingkungan keluarga, akan lahir generasi penerus Islam yang berkualitas dan mampu menjawab tantangan zaman. “Mari kita ajak dan bimbing anak-anak dan para remaja di lingkungan kita agar mereka senantiasa membudayakan kebiasaan Magrib Mengaji, baik di rumah, mushla dan di Masjid,” ajaknya. Menurutnya, peran orang tua sangat dominan terhadap kecerdasan, akhlak dan pengembangan potensi anak. “Di era globalisasi saat ini

untuk menangkis berbagai macam pengaruh eksternal maupun internal yang berpotensi mempengaruhi minset anak-anak kita, kuncinya ada pada orang tua, kita harus membekali putra-putri dengan Alquran dan Sunah Rasulullah SAW,” jelasnya. Bupati Amril sangat prihatin melihat generasi penerus lebih mencintai dan mem-pelajari gadget ketimbang mempelajari dan memahami Alquran. “Jangan sampai anakanak kita tidak tahu baca tulis Al-Qur’an akibat telalu sering bermain handphone, harapan kami dengan terlaksananya MTQ ini menjadi azam di dalam hati bapak dan ibu untuk lebih menanamkan ilmu agama kepada anak-anak kita,” pintanya. 259 Peserta MTQ Tingkat Kecamatan Bukit Batu diikuti sebanyak 259 orang peserta, yang akan saling unjuk kebolehan untuk menjadi yang terbaik hingga 21 April mendatang. Ketua Panitia, Jaafar menjelaskan, MTQ ditujukan untuk mengembangkan pemahaman dan pengamalan isi kandungan Alquran. “Disamping untuk mengembangkan dan mengamalkan AlQur’an, MTQ ini merupakan proses seleksi di tingkat ke-

camatan yang nantinya akan diikutsertakan pada seleksi tingkat kabupaten,” jelas suami dari Nurmalasari itu. Enam cabang yang diperlombakan pada MTQ ke-29 tingkat Kecamatan Bukit Batu meliputi Cabang Tilawah Quran diikuti 76 orang peserta, Cabang Fahmil Quran diikuti 47orang. Kemudian Cabang Syahril Qur’an diikuti 57 orang pe_serta, Cabang Khatil Qur’an 44 orang, Cabang Hifdzil Qur’an 23 orang, dan Cabang MMQ diikuti 12 orang. Ja’afar berharap kepada masyarakat untuk mensukseskan acara dengan turut menyaksikan cabang-cabang yang diperlombakan sampai pada pengumuman pemenang. “Kami panitia mengharapkan kepada hadirin sekalian untuk menyaksikan acara ini sampai selesai dan akan dilanjutkan besok hingga penutupan serta pengumuman pemenang insyaAllah akan dilakukan pada tanggal 21 April 2018,” pintanya. Pada kesempatan itu, juga dilakukan pembukaan bazar oleh Ketua TP PKK Kabupaten Bengkalis, Kasmarni. Turut hadir Sekretaris Daerah, Bustami HY beserta isteri serta sejumlah Kepala Organiasi Perangkat Daerah di lingkup Pemerintah Kabupaten Bengkalis.(man)

yang belum mendapatkan pekerjaan, datang langsung karena job fair yang diselenggarakan Dinas Tenaga Kerja,” ungkapnya. Sebelumnya, Kepala Disnaker Kota Pekanbaru, Jhony Sarikoen menyebut gelaran yang dilangsungkan di PCR ini bersumber dari APBN. Johny menyebut, gelaran job fair program tahunan dari Disnaker Kota Pekanbaru dengan menggandeng 15 perusahaan besar berskala besar di Riau untuk mengurangi angka pengangguran di Kota Pekanbaru. “Dengan begitu, seluruh

pencari kerja (Pencaker) persiapkanlah diri dari sekarang untuk menyambut Job Fair baik mental, administrasi hingga persiapan lainnya,” ungkapnya. Jhony menjelaskan, kegagalan yang sering terjadi ketika para pencari kerja melamar kerja adalah ketidaksiapan dari pelamar sendiri dan hanya ikut-itu saja. “Inilah yang harus dihindari para pencaker. Ayo siapkan diri untuk memasuki dunia kerja karena masih ada waktu untuk mempersiapkan itu semua,” pungkasnya.(ckp/war)

“Hearing ini dilakukan karena adanya protes yang dilakukan guru-guru terhadap pengurangan jumlah uang transportasi,” katanya membuka rapat. Selain pemotongan uang transportasi, hearing juga dilakukan gunakan mendengar aspirasi guru Bahasa Inggris se-Pekanbaru. “Guru-guru Bahasa Inggris SD juga

datang karena mereka khawatir nasibnya jika benar mata pelajaran Bahasa Inggris dihapuskan,” cakap Zulfan lagi. Hingga berita ini diterbitkan, hearing yang juga dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru, Jamal dan Asosiasi Pengawas Sekolah Indonesia (APSI) ini masih berlangsung.(ckp/war)

tau aturan,” ujar Syahrial Abdi saat dihubungi, Senin (16/4). Dijelaskan mantan Pj Bupati Kampar ini, pihaknya telah menelpon Kepala BPKAD Kota Pekanbaru terkait dengan pengajuan Bankeu honor guru bantu. Pemko baru melakukan penjabaran APBD Peraturan Walikota, dan selanjutnya merubah DPA. Barulah BPKAD mengajukan untuk pencairan Bankeu. “Sudah kita hubungi BPKAD nya, mereka baru melakukan penjabaran Perwako. Alasan lainnya Sekdanya masih cuti, sehingga perubahan DPA nya belum bisa diteken. Setelah DPAnya dirubah barulah ditransfer ke masing-masing guru. Prinsipnya itu saja semua sudah berjalan normal semua harus paham. Disdiknya kurang komunikasi antara OPD teknis dengan BPKAD nya,” tegas Syahrial. Lebih jauh dikatakan Syahrial, dari sejak awal

Pemprov Riau sudah mengingatkan kepada seluruh kabupaten/kota untuk sesegera mungkin mengajukan permohonan pencairan Bankeu, namun masih ada juga daerah yang lambat mengajukan, sehingga berpengaruh terhadap pencairan. “Kalau daerah cepat mengajukan tak mungkin lambat pencairannya. Jadi semua form dan pengajuan tergantung dari Bupati dan walikota. Sekarang sudah hampir semua mengajukan yang sudah lengkap sudah ditransfer,” kata Syahrial. Sebagaimana diberitakan sebelumnya, Disdik Kota Pekanbaru mengatakan keterlambatan pembayaran gaji guru bantu provinsi karena lambatnya transfer dari provinsi. Namun kenyataannya kabupaten/kota yang cepat mengajukan lebih cepat menerima. Bagi yang lambat dan administrasi tak lengkap maka akan terlambat, termasuk untuk Kota Pekan-baru.(nur)

Plt Wako ... yang belum mendapatkan pekerjaan bisa berbondong-bondong datang ke PCR, karena akan banyak lowongan pekerjaan yang diperuntukan bagi para pencaker baik yang asli Pekanbaru ataupun luar Pekanbaru,” kata Ayat Cahyadi, Senin (16/4). Ayat menyebut akan ada banyak lowongan yang dibuka selama Job Fair berlangsung mulai dari jasa kesehatan, industri, ritel, waralaba dan lain sebagainya. “Jadi bagi pencaker yang belum mendapatkan pekerjaan, rugi kalau sampai tak datang. Silahkan bagi

n Dari Hal. 9

Perwakilan ... mengikuti hearing untuk meminta kejelasan akan hak mereka. Ketua Komisi III DPRD Pekanbaru, Zulfan Hafis mengatkaan hearing tersebut dilakukan guna mendengar serta menyampaikan aspirasi guru-guru yang sebelumnya melakukan protes akan pemotongan uang trans-portasi oleh Pemerintah Kota Pekanbaru.

n Dari Hal. 9

Kadisdik ... berkoordinasi dengan Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kota Pekanbaru dalam menyelesaikan bantuan keuangan gaji guru bantu provinsi. Menurut Syaharial, pernyataan Kadisdik Kota Pekanbaru yang menyalahkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau, karena belum mentransfer Bantuan Keuangan (Bankeu) bagi guru bantu provinsi ke Kota Pekanbaru, menandakan Kadisdik Kota tak pernah berkoordinasi dengan BPKAD Kota. Selain itu Kadisdik Kota tidak mengerti dengan roda pemerintahan di kota. “Dinas Pendidikan Kota pernah mengajukan untuk bantuan keuangan guru bantu. Tapi ditolak dan dikembalikan, karena memang tak ada hubungannya dengan Disdiknya. Sesuai dengan Pergub Nomor 18 Tahun 2017, pengajuan Bankeu itu melalui BPKAD kabupaten/kota, bukan Disdiknya, jadi Kadisdiknya tak

n Dari Hal. 9

MERANTI (HR)-Kabar gembira bagi masyarakat Kepulauan Meranti ka-rena tak lama lagi Kabupaten termuda di Riau ini akan menerima bantuan Hibah Kapal Pelayaran Rakyat (PERA) dari Kementrian Perhubungan Rublik Indonesia, penyerahan akan dilakukan di Terminal Penumpang Pelabuhan Soekarno Hatta Makasar, Sulawesi Selatan, Kamis 19 April 2018 mendatang. “Kita merupakan satu satunya Kabupaten di Riau yang memperoleh bantuan Hibah kapal dari Kementrian Perhubungan, bantuan

akan diserahkan kamis mendatang,” demikian dijelaskan Kepala Dinas Perhubungan Kepulauan Meranti H. Aready, Senin (16/4) dikantor Bupati. Lebih jauh dikatakan Kepala Dians Perhubungan Meranti, dari 5 Kabupaten yang mengusulkan bantuan hibah kapal PERA hanya Kepulauan Meranti yang dijatahi kapal berkapasitas Gross Tonnage sd 35 GT dengan jumlah penumpang 24 orang itu. Sesuai dengan program dari Direktorat Jenderal Perhubungan Laut dan Direktorat Lalu Lintas Ang-

kutan Laut, Kapal ini diperuntukan untuk menghubungkan Pelayaran Rakyat di daerah yang tersiolir, sehingga dapat membuka akses penghubung orang dan barang dari dan ke daerah tersebut. Selain digunakan untuk Pelayaran Rakyat, kapal berbahan dasar kayu dengan fasilitas lengkap seperti GPS, Alarm, Alat Pemadam Kebakaran dan Black Box tersebut juga dapat digunakan untuk penunjang pariwisata dan mengatasi Kebakaran Hutan dan lahan karena sudah dilengkapi dengan fasilitas

pe_madam kebakaran yang sangat memadai. Jika tak ada aral melintang, Kapal Pelayaran Rakyat itu akan diserahkan kepada Pemkab. Meranti oleh Kementrian Perhubungan RI pada, Kamis mendatang, bertempat di Terminal Penumpang Pelabuhan Soekarno Hatta Makasar, Sulawesi Selatan. Selain diserahkan kepada Kabupaten Kepulauan Meranti, Kapal PERA berjumlah 24 unit itu, juga diserahkan kepada Pemerintah Daerah Provinsi DKI Jakarta dan Kabupaten lainnya di Indonesia.(hms)

DISDALDUK KB PEKANBARU

Jadikan Kampung KB Meranti Pandak Pokdarwis PEKANBARU (HR)-Kepala Dinas Pengendalian Pen-duduk dan Keluarga Berencana (Disdalduk KB), M Amin mengukuhkan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) di Kampung Keluarga berenc_ana (KB) Meranti Pandak. Dengan terbentuknya Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) di Kelurahan Meranti Pandak merupakan salah satu komponen dalam masyarakat yang memiliki peran dan kontribusi penting dalam pengembangan ke-pariwisataan di wilayahnya sehingga bisa menjadi daya tarik masyarakat luar. “Pokdarwis ini merupakan kelompok swadaya dan swakarsa masyarakat yang dalam aktivitas sosialnya berupaya untuk Meningkatkan pemahaman kepariwisataan, Meningkatkan peran dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan kepa-

riwisataan, Meningkatkan nilai manfaat kepariwisataan bagi masyarakat/anggota Pokdarwisdan Mensukseskan pembangunan kepariwisataan,” ujarnya. Sadar Wisata dan Sapta Pesona menurut Amin, adalah sebagai unsur penting dalam mendukung pengembangan destinasi pariwisata tentu tidak dapat terwujud secara otomatis tanpa adanya langkah dan upaya-upaya untuk merintis, menumbuhkan, mengembangkan dan melaksanakan secara konsisten di destinasi pariwisata. “Oleh karena itu, perlu ditumbuhkan peran serta masyarakat secara aktif dalam mengembangkan Sadar Wisata dan Sapta Pesona bersama-sama dengan pemangku kepentingan terkait lainnya,” ujarnya. Dalam hal ini lanjut Amin, Kelompok Sadar Wisata

(Pokdarwis) atau kelompok penggerak pariwisata sebagai bentuk kelembagaan informal yang dibentuk anggota masyarakat (khususnya yang memiliki kepedulian dalam mengembangkan kepariwisataan di daerahnya merupakan salah satu unsur pemangku kepentingan dalam masyarakat yang memilki keterkaitan dan peran penting dalam mengembangkan dan mewujudkan Sadar Wisata dan Sapta Pesona di daerahnya. Kelembagaan di tingkat masyarakat yang anggotanya terdiri dari para pelaku ke-pariwisataan yang memiliki kepedulian dan tanggung jawab serta berperan sebagai penggerak dalam mendukung terciptanya iklim kondusif bagi tumbuh dan berkembangnya kepariwisataan serta terwujudnya Sapta Pesona (Aman, Tertib, Bersih, Sejuk, Indah,

Ramah dan Kenangan) dalam meningkatkan pembangunan daerah melalui kepariwisataan dan manfaatkannya bagi kesejahteraan masyarakat sekitar. Kabid Dalduk Doni Sali Irwan mengatakan, Kampung KB Meranti Pandak yang berada di daerah aliran sungai ini memang dari awal sudah kita lihat sektor wisata nya. “Sehingga pada hari ini sudah melihat kan hasil dengan terbentuknya pokdarwis yang juga bersinergi dengan Dinas Pariwisata selaku leading sektor nya,” ujarnya. Ia juga menambahkan, pihaknya akan tingkatkan lagi perhatian pada Pokdarwis di Kampung KB ini dengan harapan Kampung KB Meranti Pandak menjadi Kampung KB Wisata yang maju dan dapat memajukan sektor sektor lainya.(rtc/mel)

siap baru masuk pe-kerjaan timbunan. Target kami untuk struktur pembangunan pondasi sebelum hari raya lebaran sudah siap semua,” jelasnya. Ditanyakan, apakah PT ARB tetap optimis bisa menyelesaikan pekerjaan sampai Bulan Oktober sesuai kontrak? Doli menjawab, tetap optimis. Saat ini di lokasi sedang dilakukan pengerjaan pondasi dan dilakukan pemasangan dak atap di bagian belakang bangunan. Karena pekerjaan selanjutnya akan memasuki pengerjaan atap Ditargetkan juga sebelum hari

raya lebaran pekerjaan pemasangan atap untuk 22 unit kios juga sudah selesai. “Sebelum lebaran 300an unit pondasi kios sudah siap. Sekarang hanya tinggal 100an unit saja yang belum siap. Sejauh ini untuk pekerjaan di lapangan belum ada masalah,” rincinya. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Pekanbaru, Ingot Hutasuhut, dikonfirmasi, Senin (16/4), meyakini progres pembangunan terus meningkat. Namun demikian ada persoalan yang sedang dihadapi, yakni terkait skema

percepatan. Salah satunya adalah masalah cuaca yang menghambat untuk pekerjaan penimbunan. “Sekarang berdasarkan koordinasi kita dengan konsultan percepatan dilakukan untuk pondasi kios. Setelah siap baru pondasi ditimbun,” kata Ingot. Ditambahkannya, pasar induk lebih diperuntukkan kepada pedagang grosir bukan eceran. Dia meminta kepada pedagang yang berminat untuk menempati sudah bisa mempersiapkan diri berkoordinasi dengan pihak rekanan karena unit juga terbatas.(her)

Progres ... dari 24 persen minggu lalu kini sekitar 27 persen,” kata Doli, Senin (16/4). Dijelaskannya, kenaikan persentase pembangunan dalam satu minggu adalah sekitar satu persen. Untuk tapak pondasi kios, katanya, sudah hampir 90 persen sudah siap. Disinggung terkait pekerjaan penimbunan yang disebut-sebut memiliki bobot terbesar Doli, menjawab belum selesai sebab akan dilakukan kembali setelah pondasi siap. “Penimbunan belum selesai kita masih fokus pembangunan struktur, kalau sudah

n Dari Hal. 9

Sekdako ... mengembalikan mobil dinas (mobnas) ke Setdako Pekanbaru sesuai dengan PP Nomor 18 tahun 2017 tentang hak keuangan dan administratif pimpinan anggota DPRD. “Kita berharap kawan-kawan itu legowolah dan mengembalikan mobil dinas,” im-

n Dari Hal. 9 buhnya. Mantan Kepala Disdukcapil Kota Pekanbaru ini dengan tegas menyebut jika dirinya termasuk yang tidak mau menerima mobil dinas yang dipakai anggota DPRD Kota Pekanbaru jika belum lengkap. “Kemarin saya yang termasuk tidak

mau menerima, karena belum lengkap semua mobil yang dikembalikan ke kami. Makanya saya minta dipastikan betul kemarin ke Sekwan, Asisten III dan BPKAD Kota Pekanbaru,” tegasnya. Untuk itu, ia akan meminta data terbaru ke

BPKAD Kota Pekanbaru berapa jumlah mobil dinas yang sudah dikembalikan. “Saya minta ke bagian terkait, jika memang sudah tidak pantas, ya disurati lagi. Kalau pinjam pakai sementara ya bisa saja, tapi pakai jangka waktu,” pungkasnya.(ckp/war)

tidak dalam bermasalah. Dibuka melalui website LPSE Jakarta PT GTJ juga tidak bermasalah. Kalau ditanyakan mengapa PT GTJ diputus kontrak kalau tidak ada masalah, saya tidak tahu apa penyebabnya. Tapi informasi yang menyatakan pemenang bermasalah saya sudah tahu, sudah dikonfimrasi ke PT GTJ langsung. Yang jelas perusahaan pemenang tak diblacklist,” tandasnya. Diketahui berdasarkan penelusuran di internet PT Godang Tua Jaya beralamat di Jalan Berlian Nomor 35 Jakarta Timur. Perusahaan tersebut sudah ditetapkan sebagai pemenang lelang

swastanisasi sampah zona I, sejak Jumat (13/4), ditayangkan pula di website resmi LPSE. Pemenang mengungguli 18 perusahaan penawar termasuk perusahaan pemenang untuk zona II yakni PT Samhana Indah. Masa sanggah diberikan ULP selama 5 hari sejak diumumkan sampai hari ini Selasa(17/4). Hari ini pula direncanakan ULP menyerahkan hasil lelang ke Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) di Dinas Lingkungan Hidup. Untuk penandatanganan kontrak, sampai kepada pelaksanaannya. Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kota Pekanbaru,

Zulfikri, membenarkan sejak Bulan April ini untuk pengangkutan sampah zona I akan dialihkan dari pihaknya ke pihak ketiga pemenang lelang. Untuk realisasi masih menunggu ULP menyerahkan berkas terkait hasil lelang. “Yang jelas kalau ULP sudah menetapkan pemenang lelang, bulan ini juga pihak ketiga sudah mulai bekerja. Nanti kita siapkan segala sesuatunya termasuk penandatanganan kontrak, termasuk menerbitkan SPMK (Surat Perintah Mulai Kerja, red). Tak bisa ditunda lagi, karena kita hanya melakukan pergeseran anggaran untuk bulan ini saja,” kata Zulfikri. ***

ULP ... Biasanya kalau suatu perusahaan bermasalah, pasti tertulis di website,” jelasnya. Mus Alimin juga mengatakan tidak khawatir menjawab pertanyaan Haluan Riau kalau persoalan serupa terjadi di Kota Pekanbaru. Sebab perusahaan pemenang, kata dia, sudah ditentukan berdasarkan evaluasi yang dilakukan Pokja secara keseluruhan. Diperkuat dengan adanya surat pernyataan dari Direktur Utama perusahaan menyatakan perusahaan tidak bermasalah. “Pokja sudah melakukan evaluasi terhadap seluruh perusahaan yang menawar termasuk PT GTJ,

n Dari Hal. 9


Siak

16

SELASA 17 April 2018

infotorial Pemkab Siak SIDANG PARIPURNA LKPJ 2017

Alfedri Sampaikan Segudang Prestasi SIAK (HR) (HR)-Plt Bupati Siak Alfedri, menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Bupati Siak tahun 2017, pada sidang paripurna yang digelar di gedung DPRD Kabupaten Siak, Senin (16/4) pagi. Sidang paripurna tersebut dipimpin Ketua DPRD Siak, Indra Gunawan didampingi Wakil Ketua, Sutarno dan Hendri Pakpahan tersebut dihadiri anggota forkopimda, sejumlah anggota dewan dan pimpinan OPD. Sementara anggota parlemen yang hadir hanya 28 orang dari 40 anggota DPRD Siak, sesuai laporan yang disampaikan Sekretaris Dewan DPRD Siak, H Amrul sebelum sidang dimulai. “Selama 2017 ini ada belasan prestasi yang diperoleh. Itu semua berkat kerjasama semua pihak di Kabuaten Siak termasuk anggota legislatif Kabupaten Siak,” kata Alfedri. Diantara prestasi Pemerintah Daerah Kabupaten Siak pada tahun 2017 ini adalah: Wahana Tata Nugraha (WTN) Lalu Lintas di bidang Transportasi darat, Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Pemda, terbaik pertama di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau (Kategori B), Indonesia Green Award 2017, atas konsistensi semangat dan komitmen menerapkan kebijakan pembangunan berwawasan lingkungan. Pencapaian Standar Nasional Provinsi (SNP), TOP 99 Inovasi Pelayanan Publik 2017, Kategori Alarm Persalinan oleh Kemenpan RB, Penghargaan BPKP perwakilan Provinsi Riau atas kinerja dan kapabilitas Aparatur Pengawas Internal Pemerintah (APIP) Kabupaten Siak, Penghargaan Anugerah Paramesti, atas komitmen dalam menerapkan kebijakan zonasi kawasan tanpa rokok, Kota Layak Anak, satu-sa-

tunya kota layak anak di Riau tahun 2017 dengan predikat madya. Penghargaan atas percepatan cakupan pemberian akta kelahiran gratis anak, Piala Adipura tahun 2017 dan kategori pasar terbersih, TOP 40 inovasi pelayanan publik tahun 2017 kategori alarm persalinan, Anugerah Pandawa dan Juara III kategori Nakula Sadewa, yang diterima Green Generation Kabupaten Siak. Penghargaan Gerakan menuju 100 Smart City yang diserahkan Kementerian Komunikasi dan Informasi, Penghargaan Sebagai Kabupaten/ Kota Sehat, satu-satunya kabupaten di Provinsi Riau yang memperoleh penghargaan dari Kementerian Kesehatan, Menyusun dan menyajikan laporan keuangan, dengan pencapaian standar tertinggi yang diserahkan Gubernur Riau, piagam komitmen Kota Pusaka, merupakan bagian dari program penataan dan pelestarian Kota Pusaka. “Saya mengajak semua komponen masyarakat Kabupaten Siak dan Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk mempertahankan dan meningkatkan pembangunan dan prestasi daerah untuk masamasa selanjutnya,” harapnya. LKPJ ini, lanjut dia, sebagai salah satu kewajiban yang harus disampaikan Kepala Daerah kepada DPRD setiap tahunnya yang membuat hasil penyelenggaraan urusan pemerintahan yang dilaksanakan Pemerintah Daerah yang telah dilaksanankan selama satu tahun anggaran. (adv,fan)

Plt Bupati Siak Alfedri, menyerahkan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Bupati Siak tahun 2017, pada sidang paripurna yang digelar di gedung DPRD Kabupaten Siak, Senin (16/4) pagi.

Di Hadapan Dewan, Plt Janji Tingkatkan PAD Siak SIAK (HR)-Pemerintah Kabupaten Siak senantiasa berupaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) untuk mengurangi ketergantungan terhadap penerimaan dari Pemerintah Pusat, sehingga penyelenggaraan otonomi tercapai secara lebih maksimal. Hal itu disampaikan Pelaksana tugas Bupati Siak, Alfedri saat menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Kepala Daerah tahun 2017, pada sidang paripurna, Senin (16/4) pagi, di gedung DPRD Siak. “Strategi untuk meningkatkan penerimaan PAD adalah melalui kebijakan intensifikasi dan ekstensifikasi serta optimalisasi penerimaan dari sumber-sumber lainnya,” jelasnya. Dijelaskannya, pada tahun 2017 capaian realisasi pendapatan

daerah sebesar Rp1,79 triliun lebih atau sebesar 93,28 persen dari target pendapatan daerah sebesar Rp1,92 triliun lebih. Sementara, lanjutnya, target PAD sebesar Rp266,28 miliar lebih dengan realisasi PAD Rp267,44 miliar lebih atau sebesar 100,44 persen. Kontribusi terbesar dalam struktur PAD Kabupaten Siak bersumber dari penerimaan Hasil Pajak Daerah. Selanjutnya target dana perimbangan sebesar Rp1,41 triliun lebih dengan realisasi sebesar Rp1,28 triliun lebih atau sebesar 90,80 persen. “Dana Perimbangan dari Pemerintah Pusat sampai saat ini masih merupakan sumber pendapatan yang memiliki kontribusi terbesar dalam APBD Kabupaten Siak Tahun 2017,” ungkap mantan Kadis PPKAD itu.

Alfedri sebut, realisasi lain–lain pendapatan daerah yang sah, pada tahun 2017 hampir mencapai target yang telah ditetapkan, dengan target sebesar Rp243,84 miliar lebih dan realisasi sebesar Rp243,49 miliar lebih atau sebesar 99,86 persen. Target dan realisasi belanja daerah selama tahun 2017. Belanja daerah Kabupaten Siak pada tahun anggaran 2017 disusun dengan pendekatan anggaran berbasis kinerja dan berimbang yang berorientasi pada pencapaian hasil dari input yang direncanakan. “Realisasi belanja daerah Kabupaten Siak pada Tahun Anggaran 2017 (data bulan Maret 2018 /Unaudited) realisasi belanja daerah sebesar Rp1,63 triliun lebih dari target sebesar Rp1,79 triliun lebih atau sebesar 90,70 persen,”

sebut Alfedri. Sedangkan realisasi penerimaan pembiayaan daerah Kabupaten Siak pada Tahun Anggaran 2017 melebihi target, pada tahun 2017 realisasi pembiayaan sebesar Rp12,54 miliar lebih dari target sebesar Rp12,29 miliar lebih dengan capaian realisasi pembiayaan sebesar 102,04 persen. “Alhamdulillah kita telah 6 kali berturut-turut mendapatkan penilaian opini Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksaan Keuangan RI atas pengelolaan keuangan tahun 2011, 2012, 2013, 2014, 2015 dan 2016,” ujarnya. Ia berharap untuk pengelolaan keuangan tahun 2017 yang saat ini sedang dilakukan pemeriksaan oleh BPK RI kembali mendapatkan opini WTP. (adv,fan)

Siak Teken MoU Promosi Wisata

KABUP ATEN Siak bersama Kota Pekanbaru menandatangani Memorandum of UnKABUPA derstanding (MoU), terkait dengan kerjasama promosi wisata.

SIAK (HR)-Kabupaten Siak bersama Kota Pekanbaru menandatangani Memorandum of Understanding (MoU), terkait dengan kerjasama promosi wisata. MoU promosi Wisata ini meliputi, saling mempromosikan wisata di dua daerah tersebut. Saat dijumpai seusai acara, Kadis Pariwisata, Fauzi Asni mengatakan, Nota Kerjasama dengan Pekanbaru ini adalah, bagian dari upaya Promosi Wisata Siak ke Dataran Riau. “Dasar kita adalah MoU Pekansekawan dan Siap Bedelau antar Bupati/Walikota se-Provinsi Riau. Kita juga sudah jajaki dengan seluruh Kab/Kota se-Provinsi Riau, hanya tinggal mencari waktu yang tepat untuk menandatanganinya antar Dinas Pariwisata se-Provinsi Riau,” ucap Fauzi. Lanjut Fauzi, dalam waktu dekat kita juga akan tanda tangani MoU yang sama dengan 4 Kota/Kab seProvinsi Kepri, yaitu Kota Batam, Kota Tanjung Pinang, Kabupaten Bintan dan Tanjung Balai Karimun. “Semuanya ini adalah upaya komunikasi untuk saling mempromosikan, dan menfasilitasi paket perjalanan wisata antar daerah, mulai dari Kepulauan Riau sampai Riau. Dan semoga dengan adanya

Plt Bupati Siak, Alfedri dan Sekretaris Daerah Provinsi Riau, dalam acara Pemilihan Bujang Dara Kota Pekanbaru 2018, Sabtu malam (14/4) di SKA Co-Ex Pekanbaru. Penandatanganan MoU ini, Pariwisata di Siak makin dikenal dan dan bisa menjadi tujuan wisata di Sumatera,” harap Kadis Pariwisata itu. Penandatanganan MoU ini

disaksikan langsung Plt Bupati Siak, Alfedri dan Sekretaris Daerah Provinsi Riau, dalam acara Pemilihan Bujang Dara Kota Pekanbaru 2018, Sabtu malam (14/4) di SKA Co-Ex Pekanbaru. (adv,lam)

LSM dan Media Sepakat Bentuk Tim Investigasi Pantau Paket Fisik SIAK (HR)-LSM IPSPK3 RI dan Beberapa awak Media merencanakan akan membentuk satu tim kecil memantau realisasi baik fisik maupun non fisik pada APBD 2018 ini. Hal ini dibicarakan Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat, yakni Lembaga IPSPK3RI, Marhusin Marpaung, Sabtu (13/4) bersama beberapa awak media di Siak. Rencana tim yang akan dibentuk kesepakatan antara mereka bekerjasama meman-

tau realisasi pelaksanaan APBD Siak 2018, baik fisik maupun non fisik termasuk pelaksanaan penunjukan langsung ( PL). Hal ini menurut Marhusin banyaknya jumlah indikasi laporan yang mereka terima dari masyarakat. “Untuk membuktikan kebenaran tersebut tentunya harus dilakukan investigasi ke lapangan dicocokkan dengan data yang ada, tentunya kita lakukan kerjasma dengan awak media yang memang

sejalan,” tuturnya. Ditambahkan Marhusin, jika memang ada indikasi yang ditemukan setelah valid data yang dihimpun, tentunya proses selanjutnya akan kita buat laporan ke pihak penegak hukum nantinya. “Karena laporan yang kita terima beragam ada yang katanya salah satu PL di suatu instansi dikerjakan orang dalam dan sebagainya. Ini yang perlu kita telusuri supaya tidak ada dugaan-dugaan ataupun

menduga-duga, makanya harus kita telusuri terlebih dahulu supaya tidak salah,” tuturnya. Sementara itu Ketua Asosiasi Wartawan Independen Kabupaten Siak, Zulfahmi, SPdI didampingi anggota Joni, setuju saja kalau memang niat baik dari rekan LSM dibentuk tim kecil. “Apa yang direncanakan tentunya ini langkah baik meluruskan dan mencari fakta ataupun menelusuri yang disampaikan warga kekita,

apakah benar atau tidak. Jadi tidak meduga-duga ataupun berprasangka jelek. Kalau memang valid dan akurat kita siap memberitakan ataupun melaporkan, tapi harus kita cros cek kebenaran atas apa yang disampaikan ke kita, namun karena jika dibawa ke wadah organisasi, tentunya saya selaku Ketua AWIKS akan saya bicarakan dengan pengurus lainnya, mulai dari wakil ketua, sekretaris dan anggota, tapi kalau atas nama

individu yang hanya beberapa orang seperti ini,” tutur Zul. Pembicaraan yang berlangsung lebih kurang dua jam antara pengurus LSM dan beberapa oknum wartawan dan beberapa tokoh masih belum final dan masih ada pembicaraan lanjutan yang belum dijadwalkan harinya kapan, yang jelas kedua belah pihak sepakat saling koordinasi dan mengumpulkan bahan dan data yang ada saat ini dulu. (rgc,fat)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.