Sabtu
2 desember 2023 17 Jumadil awal1445 H Terbit 12 halaman
HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN Rp90.000
Dari Bogor Untuk Palestina Pasang Target Kumpulkan Donasi Hingga Rp2,5 Miliar BOGOR–Lembaga kemanusiaan, Salamaid bekerja sama dengan Gerakan Anak Negeri, dan Radar Bogor menggelar Special Night for Palestine di Sekolah Alam Bogor, tadi malam. Kegiatan ini juga menggandeng Pemerintah Kota Bogor, komunitas, dan masyarakat untuk sama-sama menyukseskan Gerakan Dari Bogor Untuk Palestina yang diselenggarakan untuk membantu para korban kekejaman genosida Israel.
DARI BOGOR...Baca Hal 9
SOFYANSYAH/RADAR BOGOR
BANTU PALESTINA: Gerakan Dari Bogor Untuk Palestina resmi diluncurkan, tadi malam. Acara dikemas dalam bentuk Special Night for Palestine di Sekolah Alam Bogor.
Calendar of Event
Minggu, 3 Desember
Sabtu, 9 Desember
HOPE (Harmoni Komunitas untuk Palestina)
Acara: Ngariung Komunitas Bogor untuk Palestina Tempat: Salam Bogor
Acara : Football For Palestine SalamAid x Pura-pura Sepak Bola Tempat : Stadion Pajajaran Bogor
Dari Bogor Untuk Palestina
Minggu, 10 Desember : Dongeng 1 Acara Kemanusiaan
2 Acara : Ride For Palestine
By : Kampoeng Dongeng Bogor Tempat : Taman Ekspresi
By. Bike2Work Bogor Tempat : Balaikota Bogor - Sun Chasers Club House, Indraprasta
Sabtu, 16 Desember
Jumat, 22 Desember
Sabtu dan Minggu,
Acara : Open Mic For Palestine By StandUp Indo Bogor Tempat : Circulo Coffe
Acara : Malam Puisi Untuk Palestina By : Perempuan Puisi Tempat : Masih Tentatif
Acara: Malam Refleksi dan Doa Bersama untuk Palestina Tempat: Masih tentatif
30 dan 31 Desember 2023
Jadwal Final Party Honda DBL
PUTRI
INDEKS
ROTASI 239 PEJABAT
Sabtu 2 Desember 2023
SMAN 7 BOGOR GLOBAL PRESTASI SCHOOL
Wali Kota Bogor Bima Arya kembali melakukan rotasi besar-besaran ratusan pejabat. Kali ini, sebanyak 239 pejabat terkena pergeseran jabatan.
SMAN 1 BOGOR SMAN 3 CIBINONG
PUTRA
13.00 WIB
15.40 WIB
SMA SEJAHTERA 1 DEPOK
15.30 WIB
16.00 WIB
SMAN 5 BOGOR
PEMBUKTIAN TIM TERBAIK
SMAN 1 BOGOR
GLOBAL PRESTASI SCHOOL
BOGOR–Final Party Honda DBL with Kopi Good Day 2023 West Java Series-West Region diprediksi bakal berlangsung sengit di GOR Indoor A Pajajaran, Sabtu (2/12) hari ini. Para basket mania ‘Kota Hujan’ bakal menjadi saksi tim mana yang akan menjadi juara Honda DBL Bogor.
PEMBUKTIAN...Baca Hal 9
DI TIONGKOK harga obat ini USD 280. Di Amerika menjadi USD 8.900. Beda 30 kali lipat. Obatnya sama. Penemuan baru. Untuk kanker. Penemunya sama: tim dokter dari RS Sun Yat Sen, Tiongkok. Kegunaannya sama: obat kanker tanpa harus disertai kemo.
Ramai-Ramai Menyiapkan Ruangan Khusus untuk Para Caleg Gagal (2-Habis)
Ruangan Banyak, Tinggal Menyesuaikan dengan Kebutuhan GALIH A.P-N.G. WICAKSONO, Gresik-IWAN F RUANGAN...Baca Hal 9
Antikemo Baru
ANTIKEMO...Baca Hal 9
Baca Metropolis Hal 12
Berkaca dari kasus di pemilu sebelumnya, biasanya caleg yang mengalami depresi lebih banyak diam, melamun, bahkan insomnia. Gangguan jiwa bukanlah aib, sama saja seperti penyakit fisik.
oleh Dahlan Iskan
SIAPKAN PELAYANAN: Sejumlah petugas RSUD dr Soewandhie, Surabaya, mempersiapkan ruang untuk pasien kategori pendampingan khusus di poli eksekutif, Rabu (29/11).
SUBUH 04.06 DZUHUR 11.46 ASHAR 15.10 MAGRIB 18.04 ISYA 19.15
DPR Buka Peluang Interpelasi JAKARTA–Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo bikin geger. Dalam wawancara program Rosi di YouTube Kompas TV, Jumat (1/12) Agus mengungkapkan pernah dipanggil dan diminta Presiden RI Joko Widodo untuk menghentikan penanganan kasus korupsi pengadaan KTP elektronik (e-KTP) yang menjerat Setya Novanto atau Setnov.
DPR BUKA...Baca Hal 9