Rabu
HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN
18 Oktober 2023
2 rabiul akhir 1445 H
Rp90.000
Terbit 12 halaman
ELANG KHARISMA DEWANGGA/RADAR JOGJA
ANJLOK AKIBAT REL PATAH
YOGYAKARTA–Kecelakaan kereta api (KA) terjadi di KM 520 + 4 petak jalan antara Stasiun Sentolo - Stasiun Wates, Kulonprogo, Yogyakarta pada Selasa (17/10) pukul 13.25 WIB. Dalam kecelakaan yang melibatkan KA Argo Semeru dengan KA Argo Wilis
tersebut tidak ada korban jiwa. Namun, sebanyak empat penumpang KA dikabarkan mengalami luka ringan dan sudah mendapatkan perawatan di rumah sakit.
ANJLOK...Baca Hal 9
ANJLOK: Warga menonton gerbong kereta api Argo Semeru yang anjlok di kawasan Sentolo, Kulon Progo, Selasa (17/10).
Sarat Masalah Putusan MK Mahkamah Konstitusi (MK) dibanjiri kritik seiring putusan yang membuat norma baru dalam pengujian UU perihal syarat usia calon presiden dan wakil presiden. Bahkan, kritik juga datang dari Yusril Ihza Mahendra yang notabene bagian dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) yang ditengarai kuat akan mengusung Gibran Rakabuming Raka sebagai cawapres mendampingi Prabowo Subianto.
Sepakat dengan amar Saldi Isra Arief Hidayat Manahan M.P. Sitompul Wahiduddin Adams Enny Nurbaningsih Daniel Yusmic P. Foekh
Amar putusan:
Menolak
permohonan pemohon untuk seluruhnya
Dissenting opinion (pendapat berbeda):
Polemik Putusan Usia Capres dan Cawapres
Putusan Perkara Nomor
Sepakat dengan amar
JAKARTA–PDI Perjuangan (PDIP) tidak hanya mengkritik putusan MK yang ditengarai memberikan karpet bagi Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raya untuk menjadi bakal calon wakil presiden (Cawapres). Partai banteng juga akan memanggil putra sulung Presiden Joko Widodo itu hari ini.
Anwar Usman Manahan M.P. Sitompul M. Guntur Hamzah
PANAS-DINGIN...Baca Hal 9
Sumber: Putusan Mahkamah Konstitusi 16 Oktober 2023
JAKARTA–Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri akan mengumumkan bakal calon wakil presiden untuk mendampingi Ganjar Pranowo, hari ini (18/10). Sehari sebelum pengumuman, Megawati menerima kunjungan dari Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Mahfud MD.
Suhartoyo M. Guntur Hamzah
SARAT MASALAH...Baca Hal 9
Panas-Dingin Gibran dan PDIP
Inisial M Menguat Jadi Cawapres Ganjar
90
Amar putusan:
Mengabulkan permohonan pemohon untuk sebagian
Concurring opinion
(alasan berbeda):
Enny Nurbaningsih Daniel Yusmic P. Foekh
Dissenting opinion (pendapat berbeda):
Wahiduddin Adams Saldi Isra Arief Hidayat Suhartoyo
INISIAL...Baca Hal 9
Inisialnya M. Siapa M itu? bisa Mas Mahfud MD, bisa Mas Gibran, Mas Erick Thohir, Mas Andika Perkasa, Mba Khofifah," Benny Rhamdani Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo
Almas Gibran DI DUNIA hukum, ''beda alasan'' tidak sama dengan ''beda pendapat''. Di putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Senin lalu empat hakim menerima permohonan, empat hakim berbeda pendapat, dua hakim berbeda alasan. Putusannya: MK menerima permohonan. Skornya: 6:4.
ALMAS...Baca Hal 9
INDEKS
Nestapa Warga Gaza
BRUNEI DARUSSALAM 0-6 INDONESIA
Terisolasi Dari Luar, Konsumsi Air Tercemar
PUTARAN KEDUA, KAMI DATANG! Baca KICKERS Hal 6
’’Orang-orang akan mulai mati tanpa air.’’ Demikian pernyataan itu Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNWRA). Mereka mengkhawatiran terhadap dehidrasi dan penyakit yang ditularkan melalui air sangat tinggi mengingat hancurnya layanan air dan sanitasi di Jalur Gaza.
NESTAPA: Wanita Palestina menangis di sela-sela pencarian korban reruntuhan bangunan menyusul serangan Israel di Khan Yunis, Jalur Gaza Selatan pada 17 Oktober 2023.
BAIK UNWRA maupun WHO telah meminta agar ada akses masuk untuk mengirimkan bantuan secepatnya. ’’Staf kami juga sangat, sangat lelah. Mereka sendiri terkena dampak perang,’’ ujar Direktur Komunikasi UNRWA
TERISOLASI...Baca Hal 9
FOTO:MAHMUD HAM / AFP
SUBUH 04.14 DZUHUR 11.42 ASHAR 14.48 MAGRIB 17.53 ISYA 18.59