Epaper Edisi 3 Juli 2023 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

66 Juta Pemilih Generasi Milenial Terbesar di Pemilu 2024

Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024 selesai disusun. Usai ditetapkan di tingkat Kabupaten/Kota dan luar negeri, KPU RI kemarin (2/7) menuntaskan rekapitulasi secara nasional.

persen

Pemilih Pre-boomer (sebelum 1945)

Pemilih Baby Boomer (1946-1964)

Pemilih Generasi X (1965-1980)

Pemilih Generasi Milenial (1981-1996)

Pemilih Generasi Z (1997-2000)

Berdasarkan Usia

Layanan Haji Banyak Masalah, Layangkan Protes ke Arab Saudi

JAKARTA–Sejumlah permasalahan dihadapi jemaah haji Indonesia saat berada di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armina). Permasalahan itu antara lain terjadinya keterlambatan pemberangkatan jemaah dari Muzdalifah ke Mina.

Kemudian, buruknya sanitasi di sejumlah maktab yang dihuni jemaah saat di Mina. Termasuk tidak keluarnya air bersih di sejumlah dapur maktab.

Prancis Rusuh, Polisi Tahan Tiga Ribu Remaja

JAKARTA–Beberapa hari terakhir, kabar kurang menyenangkan datang dari Prancis. Di negara yang dipimpin oleh Presiden Emanuel Macron ini rusuh karena penembakan yang dialami remaja laki-laki 17 tahun.

Hingga kemarin (2/7) Kementerian Luar

Negeri Indonesia terus memastikan kondisi warga negara Indonesia (WNI) di Prancis.

9

oleh Dahlan Iskan

Wang Buliau

ANDA sudah tahu: wang buliau artinya 'tak terlupakan'. Tapi Malaysia mengubah itu menjadi nama ikan. Saking enaknya.

Heboh Hubungan Gelap Rendy Kjaernett

Akui Tato di Punggung adalah Wajah Syahnaz

Rendy Kjaernett akhirnya muncul setelah menghilang di kala ramai kabar dirinya telah berselingkuh dengan Syahnaz Sadiqah. Tidak menyangkal, Rendy membenarkan semua yang dibeberkan istrinya, Lady Nayoan di media sosial. RENDY mengakui telah menjalin hubungan gelap dengan Syahnaz. “Nggak (menyangkal, Red). Memang benar,” kata dia di podcast YouTube Curhat Bang Denny Sumargo yang diunggah, kemarin (2/7). Bahkan, bapak tiga anak tersebut juga menyatakan bahwa tato perempuan di punggungnya merupakan wajah Syahnaz.

SUBUH 04.44 DZUHUR 12.01 ASHAR 15.21 MAGRIB 17.57 ISYA 19.07 HARGA Rp4.000 BERLANGGANAN Rp90.000 Teknologi bahan pangan begitu cepat berkembang. Kini, menu makanan berbahan daging pun bisa dibudidayakan di laboratorium. Bahkan, restoran kelas atas di San Francisco, Amerika Serikat (AS), sudah menjual menu daging lab tersebut. Senin 3 juli 2023 14 zulhijjah 1444 H Terbit 12 halaman Seorang remaja laki-laki berusia 17 tahun mengendarai mobil Mercedes berplat Polandia bersama temannya
66 JUTA Baca Hal 9 57.486.482 atau 28,07 persen 28.127.340 atau 13,73 persen 3.570.850 atau 1,74
PRANCIS Baca Hal 9 AKUI TATO Baca Hal 9
Baca Hal 9
WANG
LAYANAN Baca Hal
98.448.775 pemilih berusia di atas 40 tahun 63.953.031 pemilih berusia 17-30 tahun 42.398.719 pemilih berusia 31-40 tahun 6.697 pemilih berusia di bawah 17 tahun namun sudah memenuhi syarat Berdasarkan Provinsi (8 Besar Terbanyak) Jawa Barat 35.714.901 Jawa Timur 31.402.838 Jawa Tengah 28.289.413 Sumatera Utara 10.853.940 Banten 8.842.646 DKI Jakarta 8.252.897 Sulawesi Selatan 6.670.582 Lampung 6.539.128 1 2 3 4 5 6 7 8
BERI KETERANGAN: Rendy Kjaernett (kiri) saat memberikan klarifikasi terkait isu perselingkuhan dirinya.
Jumlah Pemilih pada Pemilu 2024 204.807.222 pemilih 102.218.503 pemilih laki-laki 102.588.719 dan pemilih perempuan 823.220 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di dalam dan luar negeri Berdasarkan Generasi Kronologi Penembakan 1 2 3 4 Keduanya berkendara di jalur bus Polisi meminta kendaraan tersebut berhenti. Namun kendaraan masih melaju dan menerobos lampu merah hingga akhirnya macet memperlambat laju mereka Dua orang polisi menodongkan senjata agar korban tidak melarikan diri. Namun salah satu dari polisi itu menembak karena khawatir rekan remaja tersebut atau pengguna kendaraan lain tertabrak. Sumber: dilansir dari berbagai sumber
KOBARAN AMARAH: Mobil terbakar di dekat tembok yang bertulisan grafiti ”Keadilan untuk Nahel” di Nanterre, Paris. Kerusuhan terjadi karena kemarahan penduduk atas pembunuhan remaja 17 tahun.

Harga BBM Naik Serentak

Di SPBU Milik Pemerintah dan Swasta

JAKARTA–Harga BBM di

seluruh SPBU baik milik

pemerintah dan swasta kompak melakukan penyesuaian per 1

Juli 2023. Kenaikan harga berlaku di hampir seluruh produk BBM

dari masing-masing SPBU, mulai

dari Pertamina, Shell, Vivo, dan BP AKR. Dilihat dari laman resmi, Pertamina hanya menaikkan

harga BBM pada tiga produk non subsidi, seperti Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex. Sementara untuk Pertamax, Pertalite, dan Biosolar tidak mengalami kenaikan. “Penyesuaian harga ini tertuang dalam Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/ MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No.

62 K/12/MEM/2020 tentang

Formula Harga Dasar Dalam

Perhitungan Harga Jual Eceran

Jenis Bahan Bakar Minyak

Umum Jenis Bensin dan Minyak

Solar yang Disalurkan Melalui

Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum,” bunyi pengumuman Pertamina, dikutip Minggu (2/7).

Untuk harga Pertamax Turbo, naik dari Rp13.600 menjadi Rp14.000 per liter. Sedangkan Dexlite dari semula Rp12.650 menjadi Rp13.150 per liternya.

Kemudian Pertamina Dex yang harga awalnya Rp13.250, kini menjadi Rp13.500 per liternya. Shell juga turut menaikkan harga jual BBM di seluruh SPBU di Indonesia. Kenaikannya mencapai dari Rp290 sampai

Rp450 per liter, seperti Shell Super yang naik dari Rp12.630 menjadi Rp12.920 per liternya.

Kemudian Shell V-Power yang semula berharga Rp13.400 menjadi Rp13.780 per liternya. Shell V-Power Diesel pun baik menjadi Rp13.590 dari Rp13.290 per liternya, diikuti oleh

V-Power Nitro+ yang naik cukup signifikan menjadi Rp14.120 dari Rp13.670 per liternya.

Sementara itu, Vivo dan BP AKR juga kompak menaikkan harga produk BBM di Indonesia. Harga Vivo Revvo 92 naik dari Rp12.400 menjadi Rp12.700

Konsisten Lakukan Inovasi

JAKARTA –Kemampuan bank bjb menyajikan ide segar dan berani menawarkan berbagai produk inovatif yang mampu dirasakan oleh nasabah, berbuah penghargaan manis. Berkat inovasi yang dilakukan, bank bjb meraih dua penghargaan Indonesia Innovation Awards 2023 Banking Industry Category dan Top Banking CEO 2023 Category, dari The Iconomics.

Penghargaan tersebut diterima Direktur

Keuangan bank bjb Nia Kania, di Jakarta, Selasa (27/6). Penghargaan diberikan atas langkah-langkah bank bjb yang terus melakukan terobosan, bersifat unik dan berbeda dibandingkan perusahaan sejenis di industrinya dalam upaya menciptakan top line dan bottom line.

Dewan juri menilai bank bjb telah konsisten melakukan inovasi sehingga perusahaan terus bertumbuh positif. bank bjb juga dinilai selalu memberikan valueadded yang relevan dengan kebutuhan konsumen atau stakeholders-nya. bank bjb juga telah berhasil melakukan berbagai langkah dan terobosan sehinga perusahaan tetap berkinerja baik di masa pandemi maupun pasca pandemi.

Nia menyampaikan penghargaan tersebut merupakan bukti nyata komitmen bank bjb untuk terus menghadirkan berbagai inovasi yang memberikan kemudahan bagi para nasabah. “bank bjb senantiasa melakukan inovasi, sebagai bagian dari komitmen kami untuk mencapai visi dan misi perusahaan. Sekaligus juga memberikan layanan terbaik bagi masyarakat dan mengakselerasi pertumbuhan ekonomi bagi negeri” ujarnya. Disampaikan Nia, penghargaan pada bidang innovation ini akan menjadi pendorong semangat bagi seluruh insan bank bjb untuk terus mempertahankan kinerja terbaik sekaligus berinovasi demi mengakselerasi pertumbuhan bisnis dan memberi manfaat besar bagi shareholder dan stakeholder. bank bjb percaya, melalui inovasi berkelanjutan akan memberikan dampak kepada upaya untuk terus memperbaiki kualitas dan membentuk karakter perusahaan yang kuat dan adaptif untuk menghadapi tantangan yang diperlukan ada dalam rangka mengakselerasi pertumbuhan usaha. Pencapaian positif yang diperoleh bank bjb saat ini tidak lepas

dari lahirnya berbagai terobosan yang mampu melampaui waktu sehingga memberi manfaat nyata bagi masyarakat.

“bank bjb akan terus melakukan kolaborasi dan inovasi digital, agar memberikan keamanan dan kemudahan bagi nasabah dalam bertransaksi melalui bank bjb untuk memenuhi berbagai kebutuhan digital banking,” tegas Nia. Secara terpisah melalui siaran pers Direktur Utama bank bjb Yuddy Renaldi yang juga dinobatkan sebagai Top Banking CEO 2023, mengucapkan terimakasih atas penghargaan yang diberikan. Dewan juri menyebutkan, Yuddy dinilai cakap dalam memimpin perusahaan di situasi yang dinamis. Yuddy Renaldi memiliki kemampuan yang baik dalam mengelola berbagai sumber daya perusahaan dan mengatasi berbagai tantangan situasi yang ada. Yuddy dinilai mampu menunjukan agility, creativity dan endurance y0ang dibutuhkan oleh institusi. Dia mengatakan, predikat tersebut tak akan berhasil diraih tanpa kerja keras seluruh insan perusahaan dalam memberikan layanan terbaiknya untuk masyarakat.(jp)

Bank Kota Bogor Salurkan Daging Kurban

BOGOR – Bank Kota Bogor (BKB) melakukan pemotongan satu ekor sapi kurban, pada perayaan Idul Adha 1444 Hijriah. Daging kurban kemudian disalurkan kepada warga yang membutuhkan di sekitar kantor BKB.

Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian sesama dan sebagai bentuk religi Bank Kota Bogor (BKB). Itupun rutin dilaksanakan tiap Idul Adha. “Tahun ini Bank Kota Bogor berkurban satu ekor sapi. Dibagi warga sekitar kantor yaitu RW 09,” ujar Direktur Utama Bank Kota Bogor, Ibrahim di sela kegiatan pemotongan kurban pada Jumat (30/6) lalu, di kantor pusat Bank Kota Bogor.

Daging yang dibagikan ada 100 kantong. Pembagian diberikan langsung ke warga RW 09, dan pada hari sebelumnya sudah di bagikan kupon untuk pengambilan daging kurban. brahim menambahi sebagai

organisasi yang memiliki tanggung jawab sosial kepada masyarakat, BKB berdedikasi memberikan dampak positif bagi kehidupan masyarakat.

“Kami merasa terhormat dapat memberikan hewan kurban ini kepada mereka yang

per liter. Sementara Revvo 95 naik dari Rp 13.200 menjadi Rp13.580 per liternya.

Sedangkan BBM keluaran BP AKR, harga BP 90 dari harga Rp12.550 naik menjadi Rp12.840 per liternya. BP 92 pun ikut naik menjadi Rp12.920 dari semula Rp12.630 per liternya. Sementara untuk BP Ultimate, kenaikan harganya mencapai Rp380 per liter menjadi Rp13.780 dari Rp13.400 per liternya. Kemudian BP Diesel kini dibanderol Rp13.160 dari Rp12.650 per liternya.(jp)

XL

Dukung Kenyamanan Mobilitas Masyarakat

BANDUNG– Jalur Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) hampir rampung. PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) turut memastikan ketersediaan jaringan 4G di sepanjang ruas tol sejauh 62 km tersebut. Pembangunan ruas tol ini disiapkan untuk memudahkan mobilitas masyarakat sepanjang Bandung – Sumedang hingga Dawuan, serta terhubung dengan Bandara Kertajati. Hingga saat ini, sudah tersedia tidak kurang dari 190-unit Base Transceiver Station (BTS) 4G yang akan menopang layanan di sepanjang jalur tol baru ini. Group Head Central Region XL Axiata, Arif Farhan Budiyanto, mengatakan, Tol Cisumdawu ini akan sangat strategis guna memperlancar arus lalu lintas masyarakat dan barang di Jawa Barat, menjadi penghubung utama Ibu Kota Bandung dengan Bandara Kertajati. “Kami memandang, jalur Tol Cisumdawu akan menjadi salah satu urat nadi transportasi darat di Jawa Barat. Karena itu, layanan telekomunikasi dan data dari XL Axiata juga harus tersedia di sini, karena secara ekonomi trafik kemungkinan akan tinggi,” ungkap Arif Farhan Budiyanto. Selain itu, penyediaan jaringan berkualitas di sepanjang tol ini juga menjadi dukungan kami bagi pembangunan nasional yang digalakkan peme-

FOTO : XL/RADAR BOGOR

PERBAIKI: Para teknisi melakukan pemeliharaan salah satu perangkat Base Transceiver Station (BTS) milik XL Axiata yang berlokasi tidak jauh dari Jalan Tol Cisumdawu di Kelurahan Jatimulya, Sumedang Utara, Jawa Barat, Kamis, (22/06).

rintah pusat dan daerah. Menurut Arif Farhan, untuk mengantisipasi semakin tingginya kebutuhan masyarakat akan layanan data berkualitas di sepanjang jalur ini, penguatan jaringan akan terus digencarkan. Apalagi ketika jalur ini telah beroperasi 100 persen nantinya, XL perkirakan kepadatan lalu lintas akan meningkat secara drastis. Segmentasi pasar, analisis kebutuhan pelanggan, hingga adaptasi produk secara cepat dan tepat merupakan beberapa strategi yang diterapkan korporasi dalam memenuhi kebutuhan para pelanggan di Jawa Barat. Di Jawa Barat, jaringan XL Axiata juga telah sepenuhnya tersedia di sepanjang jalur Tol Jakarta –Cikampek (Japek), Tol Cikampek – Purwakarta – Padalarang

(Cipularang), Tol Purwakarta – Bandung – Cileunyi (Purbalenyi). Hingga saat ini, layanan XL Axiata di Jawa Barat didukung lebih dari 27.500 BTS, yang mayoritas merupakan BTS 4G. Dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun lalu, penambahan BTS di Jawa Barat naik lebih dari 140 persen. Melihat kebutuhan akan jaringan berkualitas yang terus meningkat di kawasan ini, perseroan melakukan beberapa inisiatif antara lain tetap melanjutkan pembangunan fiberisasi di masa ini.

Layanan XL SATU Fiber di Jawa Barat, sebagai produk konvergensi pertama di Indonesia, XL SATU Fiber semakin gencar menghadirkan layanan di beberapa kota baru di provinsi Jawa Barat. (mer/c)

kurang mampu, dan kami berharap agar itu membawa sukacita dan berkat ke rumah mereka,” kata Ibrahim. Sebelum disembelih, satu ekor sapi ini telah dipilih dan disiapkan dengan hati-hati sesuai syarat hewan yang bisa dikurbankan. (mer/c)

EKONOMI RADAR BOGOR I SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H I HALAMAN 2 USD 15.101,13 14.950,87 GBP 19.241,86 19.041,43 CNY 2.088,72 2.067,04 SEK 1.405,06 1.390,24 NZD 9.300,79 9.199,27 JPY 10.570,07 10.461,21 EUR 16.458,72 16.288,97 NOK 1.425,04 1.408,40 HKD 1.929,02 1.909,75 SGD 11.158,75 11.045,26 Update Terakhir 27 Juni 2023 Sumber: bi.go.id AUD 10.081,51 9.978,21
FOTO BJB FOR RADAR
BANGGA: Direktur Keuangan bank bjb Nia Kania menerima pengjargaan di Ajang Indonesia Innovation Awards 2023, Selasa (27/6) lalu
FOTO BKB/RADAR BOGOR
BENTUK CSR: Perwakilan direksi dan karyawan Bank Kota Bogor memperlihatkan bongsang daging sapi yang siap dibagikan pada warga sekitar Kantor Pusat BKB.
https://bozzfoods.mygostore.com
GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

081296019016

Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222

RSUD Ciawi (0251) 8240797

Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397

Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441

Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866

Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440

Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724

Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396

Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000

Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055

Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567

RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900

RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591

RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892

Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723

RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426

Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663

RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142

RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605

RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

MIMBAR BEBAS

Mengapa Kebakaran Hutan Kembali Berulang?

KEBAKARAN hutan di Kalimantan kembali terjadi di berbagai wilayah. Di Kalimantan Selatan luas kebakaran mencapai 163,15 hektar, sedangkan di Kalimantan Timur telah terdeteksi 20 titik panas (23-6-20233). Selain di Kalimantan, kebakaran hutan pun terjadi di Riau sejak pertengahan Juni. Akibat kebakaran yang terjadi di Suaka Margasatwa Giam Siak Kecil ini diperkirakan mengakibatkan habitat gajah Sumatra terbakar mencapai 10 hektar.

Karhutla yang terjadi baik di Kalimantan maupun di Riau dipicu adanya pembukaan lahan baru untuk perkebunan kelapa sawit dengan cara dibakar. Pembukaan lahan untuk perkebunan ini semakin meluas sehingga berpotensi mengancam kesehatan masyarakat dan keselamatan penerbangan. Permasalahan Karhutla di Indonesia seolah tak pernah selesai, bahkan semakin pelik. Menurut data Kementerian

Lingkungan Hidup (KLHK)

28.019 hektar hutan dan lahan yang terbakar pada periode Januari - Juni tercatat melepaskan 2,84 juta emisi karbon dioksida yang bisa menyebabkan efek rumah kaca sehing ga berpotensi pada terjadinya pemanasan global. Asap tebal dari karhutla sangat membahayakan nyawa manusia karenakan berpotensi mengganggu saluran pernapasan. Selain itu, karhutla bisa mengganggu penerbangan karena jarak pandang yang dekat. Begitupun terhadap habitat hewan bisa menyebabkan kematian.

Berulangnya karhutla menunjukan rendahnya kesadaran masyarakat tentang pen ting nya menjaga lingkungan, gagalnya edukasi serta ren dahnya taraf ekonomi masya rakat sehingga mendorong mereka untuk melakukan apa pun demi memenuhi kebutuhan. Sementara negara justru dengan mudah memberi

konsesi hutan pada perusahaan besar. Pemanfaatan alam tidak dilandaskan hanya pada aspek keuntungan semata tetapi perlu diperhatikan kelestarian lingkungan. Tindakan tegas dari negara terhadap warga atau perusahaan yang melanggar sangat diperlukan, sehingga lingkungan pun bisa terselamatkan. Menjaga kelestarian alam merupakan tugas semua pihak baik individu, masyarakat maupun negara. Sudah menjadi tugas negara untuk mengedukasi warganya agar menjaga alam dengan baik. Edukasi yang dilakukan negara bukan hanya bersifat informasi saja, namun sampai menimbulkan kesadaran yang dilandaskan keimanan sehingga muncul dorongan ruhiah agar menjaga kelestarian alam sebagai bentuk ketaatan pada Allah Taala. Ummu Naziha Cianjur

TANAH DIJUAL aTanah 1200 M2, SHM, Ada 4 Rumah di dalamnya Jl.Metro-Parungkuda.Tanah ini disewa 3Jt/Bln. Hub:0857.3171.5779. (PKT1-23001080-23-30/06/23)

Mendidik dengan Cinta, Hati, dan Keteladanan

CINTA adalah ketulusan. Cinta membutuhkan hati dan pengorbanan. Dalam mendidik Rasulullah Saw adalah teladan kita semua. Dalam

Firman Allah SWT QS. Al Azhab ayat 21

21. Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.

Guru, digugu dan ditiru.

Ditaati dan diteladani. Guru adalah kunci suksesnya pendidikan. Tujuan pendidikan akan mudah dicapai jika guru kompeten, capable dan berkarakter, berakhlak mulia mempunyai dedikasi tinggi, berintegritas dan mencintai profesinya.

Tugas guru sebagai pendidik tidaklah mudah dan harus dijalani dengan baik. Mendidik merupakan tugas yang amat mulia tapi tidaklah ringan.

Tidak hanya sekedar memberikan ilmu pengetahuan (transfer of knowledge), tidak hanya mencerdaskan saja tapi menjadikan siswa berkarakter dan berakhlak mulia.

Mengubah dan memperbaiki perilaku tidak hanya sekedar kata-kata. Guru penting dalam mencerdaskan akal fikiran sekaligus mengasah, menguatkan hati dan meluruskan nurani. Mematangkan sikap dan akhlak siswa itu lebih sulit dibanding hanya sekedar mengajar ilmu pengetahuan.

Karena itu, mendidik siswa dilakukan atas paduan kekuatan akal fikiran, ketulusan cinta dan keluasan hati para guru.

Berbagai karakter siswa yang perlu dikembangkan guru di sekolah adalah ramah, penyayang, rendah hati, disiplin, mandiri, pembelajar, mempunyai rasa ingin tahu, saling belerjasama, berkolaborasi dan bertanggungjawab.

Akhlak mulia untuk selalu menghargai dan menghormati orang tua, guru, teman dan warga sekolah lainnya. Dalam

belajar dan bekerja, bukan hanya sekedar Intelektual pintar saja , tetapi penting mempunyai kepribadian yang unggul dan berkarakter. Menghormati dan menghargai pendapat orang lain, empati, peduli terhadap sesama, tidak sombong, rela berbagi, tidak iri hati, dengki dan bergotong royong, adalah sikap-sikap utama sebagai kunci sukses dalam hidupnya. Ketika hati bertaut dalam mengajar dan mendidik, dibutuhkan rasa cinta yang mendalam dan keikhlasan yang tinggi dalam prosesnya. Mendidik dengan cinta dan ketulusan hati ditandai dengan komitmen pada profesi dan keilmuan. Mengajar dengan penuh dedikasi dan rasa tanggungjawab. Tidak bersikap cuek, kurang peduli, semaunya dan malas-malasan. Guru haruslah fokus pada mutu pendidikan, berorientasi pada tujuan ikhlas mengabdi dan tidak materialistis (money oriented).

Meskipun ada kepentingan

lain, hujan besar dan sakit

ringan, guru tetap berangkat ke sekolah untuk mengajar.

Guru harus mencintai

profesinya melebihi pekerjaan selain mendidik siswa.

Kompetensi kepribadian guru

dalam pendidikan Islam

menyatakan bahwa seorang

guru harus meneladani

Rasulullah SAW dalam arti

tujuan, tingkah laku, dan pola

pikirnya bersifat Rabbani, ikhlas

dalam bekerja atau bekerja

karena mencari ridlo Allah

SWT, menjaga harga diri dan

kehormatan, menjadi teladan bagi para siswa siswinya. David Booth dan Richard Coles (2017) dalam buku What

Is a “Good Teacher” menulis

ciri guru yang baik adalah

menikmati mengajar ketika

berada di tengah-tengah siswa, menjadi rule model bagi siswa, peduli, inovatif dan bertumbuh, dan berusaha terlibat aktif dengan siswa dalam kesehariannya.

Mendidik ala Rasulullah SAW dengan keteladanan dan selalu memberi contoh adalah metode paling efektif dalam pembentukan sikap. Kata-kata tanpa tindakan serupa hanya jadi abu. Tanpa contoh baik dan keteladanan, guru tidak dapat meluruskan sikap siswa yang bengkok. Memukul siswa tidak baik, tetapi menasihati, berbicara dengan lemah lembut sangat baik dan bisa mengubah siswa menjadi lebih baik.

Sebagai seorang pendidik, pakar pendidikan Islam Abdullah Nashih Ulwan mengartikan keteladanan sebagai metode yang sangat berpengaruh dan terbukti paling berhasil dalam membentuk aspek akhlak, moral, spiritual dan etos sosial peserta didiknya. Mengingat pendidik adalah seorang figur terbaik dalam yang tindak tanduk dan akhlaknya disadari atau tidak akan ditiru oleh anak didik mereka. Anak-anak meniru apa yang dikatakan gurunya. Sikap baik dan terpuji harus muncul dari guru. Siswa cermin dari guru dan orangtua. Guru baik melahirkan siswa yang baik dan unggul. Ingin mengubah karakter siswa harus mengubah karakter guru terlebih dahulu. Juga kepala sekolah. Kepala sekolah yang baik akan menularkan kebaikan kepada guru, staf, siswa dan warga sekolah. Guru yang baik tidak sering mengeluh, menggerutu dan mengkritik kelemahan siswa, mengkritik manajemen, dan

teman sejawat, tetapi mencari solusi dengan caranya sendiri. Guru yang baik menemukan solusi terbaik mengatasi kelemahan siswa dan mengembangkan kekuatan mereka menjadi terpuji.

Rupal Jain (2013: 11) dalam buku How to be a Good Teacher, a Good Teacher Remains Cool and Calm in Unfavourable Situations as Well. Tidak ada sekolah yang 100 persen sangat nyaman, atau 100 persen sangat tidak menyenangkan. Guru yang baik berpikir apa yang bisa dan apa yang sudah guru

berikan kepada sekolah. Sumbangsih apa yang sudah diberikan kepada sekolah. Setiap guru memiliki hati, memiliki rasa. Jadilah guru yang memiliki rasa yang baik dan cocok bagi mayoritas siswa. Guru tidak bisa menyenangkan semua siswa. Tapi jika mayoritas siswa menyenangi guru, sisanya akan terpengaruh dan menyenanginya. Guru harus mau belajar bagaimana disenangi siswa dan sara belajar yang asyik dan menyenangkan. Memahami karakter dan kebiasaan siswa akan membantu tindakan apa yang harus dilakukan saat menghadapi mereka. Siswa itu bagaikan tanaman dan guru sebagai air dan pupuknya. Guru yang menyiram, memupuk dan merawatnya dengan baik, agar tumbuh berkembang intelektual maupun kepribadiannya. Siswa itu sebagai bahan ibarat telur bebek dan guru ibarat pembuat telur asinnya. Nikmat dan tidaknya telur asin itu tergantung pembuatnya. Guru harus bisa mengolah keragaman

siswa menjadi individu-individu yang memiliki keunikan masing-masing, sehingga siap mandiri dan sukses menjalani kehidupan selanjutnya.

Kita mengetahui kualitas diri sebagai guru dari penjelasan anak-anak. Setiap orangtua melakukan hal yang sama dalam mendidik putra putrinya. Memilihkan sekolah terbaik, yang di dalamnya tentu saja terkait mutu guru. Kualitas guru menentukan hasil belajar siswa. Motivasi belajar anak terhadap mata pelajaran yang sama bisa berbeda karena perbedaan kualitas gurunya.

Karena itu, guru harus disiplin, inisiatif tinggi, terampil, menyenangkan, dan menginspirasi siswa. Caranya belajar mandiri, mengasah kompetensi guru, mau belajar dengan teman sejawat dan berkelanjutan.

Selain teladan dalam sikap,

guru juga harus menjadi teladan dalam prestasi. Guru harus inisiatif, kreatif dan inovatif.

Guru harus mempunyai karya berupa hasil karya buku, opini, artikel, puisi, cerpen, novel, lukisan, lagu, menciptakan media pembelajaran dan apa saja yang menjadi keahlian guru selain mengajar. Siswa perlu bukti deretan inovasi, prestasi dan kreatifitas guru. Guru pemalas tidak bisa menginspirasi siswa untuk maju berkembang dan sukses. Guru yang rajin berkarya dan berinovasi berpeluang menginspirasi siswanya bahkan siswa lainnya di Indonesia dan penjuru dunia ini. “A great teacher is inspiring” Guru hebat menghasilkan karya dan menginspirasi banyak orang di sekitarnya, terutama ke anak didik yang diajarnya.

RADAR BOGOR SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H HALAMAN 3 CANTUMKAN IDENTITAS LENGKAP Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos, telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll. Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor. Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih. radar_bogor Atau kirimkan melalui email: redaksi@radar-bogor.com fax: 0251-7544008 Sms, Whatsapp, Telegram ke: +62-811-1173-373 POLRES BOGOR 1. PLN Bogor (0251) 8345400 2. Bendungan Katulampa (0251) 8334344 3. RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 4. RS Melania Bogor (0251) 8321196 5. Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 6. RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 7. RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 8. Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547 Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 8324024 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 RS Harapan Sehati Cibinong (021)87972380,
RALAT PENGUMUMAN LELANG Tertulis seharusnya Bogor, 03 Juli 2023 Dwi Budi Iswahyu DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024 OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665 PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI HOTEL HOTEL SEMERU, Start From Rp175K Fas: AC, TV, Water Hot & Cold, WIFI, BÊfast, RESTO & ROOM SERVICE 24Jam, Jl.DR.Semeru No.64-66, Menteng, Bogor Call: 02518349940 WA.081383269139. (PKT2-23001069-20/06-11/07/23) KEHILANGAN BPKB R2,B3590EBA, an.Christi Yanti, Jl Waru Raya II,Kp Sugu Tamu 60,RT1/22,Sukmajaya Depok,NK MH1JFD218DK738312,NS JFD2E1734053 (RB2-03/07/23) LOWONGAN Sekolah Dasar Granada Kecamatan Kemang Membutuhkan Tenaga Pendidik, Alamat: Jl.Baru Kemang No.2 Kec.Kemang Bogor. Hub: No Hp: 081353502660 (Nila), 081219349916 (Yulianih). (PKT1-23001109-28,30/06,1/07/23)
JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR Senin Botani Square Selasa Mitra 10 Sholis Rabu Lippo Plaza Kamis Mall Boxie Tajur Jumat Plaza Jambu Dua Sabtu Plaza Jambu Dua Minggu Burger King Padjajaran KHUSUS PERPANJANGAN SIM A DAN C Waktu pendaftaran: 08.00-09.00 WIB
RAKHMI IFADA, S.Ag, M.Pd.I Guru SMAN 1 Cigombong Bogor

BOGOR RAYA

Warga Cibubur Pertanyakan Pembongkaran Fasos Fasum

GUNUNGPUTRI –Warga Perumahan Cibubur Country, Jalan Letda Natsir Cikeas, Desa Cikeas Udik, Keca matan Gunung Putri, Kabupaten Bo gor unjukrasa, Minggu (2/7) pagi.

Aksi demo dilakukan di Area

Kolam Renang Splash, Cibubur

diikuti per wakilan warga dari 9 RW. “Iya ada 9 RW, tiap RW mengirimkan perwakilan 20 warganya,” kata Ketua RW 17, Cluster Blue River Mini Moonlake, Zainal Abidin kepada Radar Bogor, Minggu (2/7). Adapun dalam aksi demo tersebut, warga Cibubur Country memperta-

nyakan adanya pembongkaran fasos fasum tanpa ada komunikasi dengan warga dan pemda terlebih dahulu. “Tanpa komunikasi dan koordinasi baik dari pihak desa maupun ketua RW RT. Warga tidak mengetahui aksi pembongkaran ini,” papar dia.

Adapun aksi yang dilakukan ratusan warga Cibubur Country ini membentangkan dan memasang spanduk berisi penolakan alih fungsi fasilitas publik di perumahan tersebut. Aksi demo itu pun diisi sejumlah orasi dan tuntutan warga terhadap pengelola maupun pengembang

Sekelompok Gangster

Serang Warga Ciampea

CIAMPEA –Aksi kelompok yang diduga gangster kembali meresahkan warga di wilayah Warung Borong RT 01/02, Desa Bojong Rangkas, Kecamatan Ciampea, Minggu (2/7). Dalam video yang beredar di media sosial, terlihat aksi gangster dengan mengendarai motor, sempat menyerang orang yang melintas di lokasi tersebut.

“Iya benar video yang viral di media

sosial adanya sekelompok orang tidak dikenal menyerang pemuda yang nongkrong di Warung Borong, Desa Bojong Rangkas Ciampea,” ungkap Kapolsek Ciampea Kompol Suminto, ketika dikonfirmasi wartawan. Berdasarkan hasil penyelidikan, kata dia, didapat peristiwa tersebut terjadi pada Minggu (2/7) sekitar pukul 03.00 WIB di Jalan Raya Warung

Empat Ruas Jalan Rusak Parah

PARUNG PANJANG–Jalan Raya

Rabak Desa Cikuda, Kecamatan Parung Panjang, Kabupaten Bogor, rusak parah. Totalnya ada empat titik ruas jalan yang mengalami kerusakan sepanjang satu kilometer. Ruas jalan tersebut merupakan lintas jalan antara kecamatan Parung Panjang dan Kecamatan Rumpin, dengan status jalan milik Kabupaten Bogor.

“Sepanjang satu kilometer jalan ada empat titik yang rusak parah. Tidak adanya aliran drainase menjadi faktor penyebab kerusakan jalan,” ungkap Edi Suhaedi (36) warga Cikuda. Edi mengatakan, kondisi jalan rusak ini sudah semakin parah sejak 2019 lalu. Sehingga warga dan

pengendara, tidak bisa memilih jalan yang mulus. “Kalau melintasi jalan ini bisa turun bero (turun mesin), karena kondisi parah dan tidak bisa memilih lagi,” keluh dia.

Camat Parung Panjang Icang

Aliudin, mengatakan, soal kerusakan jalan sudah dibahas dalam Musrenbang bersama aparatur pemerintah desa se- Kecamatan Parung Panjang setiap tahun. Dia mengakui, ruas jalan Cikuda Rabak itu gagal masuk program pembangunan di 2022 karena terkena refocussing anggaran atau pemangkasan saat pandemi Covid-19.

“Usulan untuk pembangunan ruas

Borong. “Para pelaku yang berjumlah sembilan orang menggunakan empat unit motor dan membawa senjata tajam melakukan penyerangan terhadap tiga pemuda yang sedang nongkrong di pinggir jalan,” jelas Suminto. Saat ada penyerangan, para pemuda melarikan diri. Karena tidak mendapatkan sasaran, para pelaku akhir-

nya meninggalkan lokasi. “Kejadian sempat terekam pegawai photo copy di sekitar lokasi,” ucap dia. Ia pun mengambil langkah dengan melakukan lidik atas kebenaran kejadian dan melakukan pengumpulan data di sekitar lokasi. “Tidak ada korban jiwa, tapi kami terus lakukan penyelidikan dari aksi tersebut,” kata Suminto.(Abi/c)

perusahaan.

Namun sayangnya, di lokasi tidak ada satupun perwakilan pengembang maupun pengelola.

Sementara itu Kapolsek Gunung Putri Kompol Bayu Tri Nugraha mengatakan, demo ratusan warga perumahan itu mendapat penjagaan dari

anggota Polsek Gunung Putri. Kata dia, demo itu menyampaikan aspirasi warga Cibubur Country terkait alih fungsi Bekasi Kolam Renang Splash Water. “Sementara ini situasi aman,” kata dia kepada Radar Bogor, Minggu (2/7). (all/c)

Gunung Putri Helat Jalan Sehat

GUNUNG PUTRI- Peringati Hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023, Jajaran Polsek Gunung Putri dan Pemerintah Desa Gunung Putri gelar kegiatan jalan sehat dan gebyar UMKM Kecamatan Gunung Putri yang berlangsung di Aula Setu Kantor Desa Gunung Putri, Minggu (2/7).

Turut hadir Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor, Camat Gunung Putri, perwakilan Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Bogor dan Muspika Wilayah Kecamatan Gunung Putri.

Kapolsek Gunung Putri, Kompol Bayu Tri Nugraha Hidayat, mengatakan bahwa, peringatan hari Bhayangkara ke 77 menjadi momentum untuk meningkatkan peran Polri dalam melayani masyarakat. Untuk itu sinergitas dan dukungan masyarakat sangat berperan penting dalam mengoptimalkan peran Polri, salah satunya melalui kegiatan ini.

“Tentunya Polri tidak akan bisa lebih baik lagi tanpa dukungan masyarakat semuanya. Melalui kegiatan ini kami juga harap kita semua bisa bersama-sama dan lebih sinergi dalam meningkatkan keamanan lingkungan,” ungkapnya.

Selanjutnya, Kepala Desa Gunung Putri, Damanhuri menuturkan, selain jalan sehat yang melibatkan jajaran perangkat Desa, Pemerintah Kecamatan Gunung Putri juga Muspika Kecamatan Gunung Putri, juga digelar gebyar UMKM sebagai upaya untuk mengangkat dan mempromosikan UMKM wilayah Kecamatan Gunung Putri.

“Ini kita lakukan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat juga para pelaku UMKM wilayah Desa dan Kecamatan Gunung Putri. Selamat hari Bhayangkara ke-77 semoga sinergitas antara masyarakat, kami Pemerintah Desa dan Polri semakin kuat,” tandas dia.(*/all/a)

jalan akan masuk pada tahun ini, karena telah dilakukan usulan ulang untuk realisasi 2023,” kata Icang. Bahkan kerusakan infrastruktur jalan di wilayah Kecamatan Parung Panjang bakal masuk peningkatan pembangunan jalan di Jagabaya, Cikuda dan jembatan di Jagabita. Namun, dia mempertanyakan anggaran pemeliharaan di setiap

tahunnya, jika perbaikan dalam peningkatan jalan akan masuk pada tahun ini.

“Ruas jalan kelas kabupaten yang mengalami rusak di wilayah Kecamatan Parung Panjang sepanjang satu kilometer, dan itu masuk program pembangunan jalan dan 2024 nanti akan selesai semua,” kata dia.(Abi/c)

Waspada, Elpiji Oplosan Beredar di Cileungsi

CILEUNGSI–Bagi masyarakat yang menggunakan gas elpiji ukuran 12 kg dan 5,5 kilogram, untuk lebih berhati-hati. Pasalnya tindak kejahatan pengoplos gas elpiji ini masih sering terjadi. Terbaru, Unit Reskrim Polsek Cileungsi gerebek pabrik gas elpiji oplosan.

Kapolsek Cileungsi Kompol Zulkarnaen memaparkan, pabrik

pembuat gas elpiji oplosan itu berada di Kampung Limusnunggal, Desa Limusnunggal, kecamatan Cileungsi Kabupaten Bogor. “Dari penggerebekan itu, kami tangkap satu pelaku pengoplos berinisial SS (41),” kata Kompol Zulkarnaen kepada Radar Bogor,Minggu (2/7). Zulkarnaen memaparkan, di lokasi

pabrik, ditemukan puluhan tabung gas elpiji berbagai ukuran. Mulai dari ukuran 3 kilogram hingga 12 kilogram. Puluhan tabung gas itu terdiri dari 74 tabung elpiji yang kami temukan di lokasi. 60 tabung ukuran 3 kilogram, 10 tabung ukuran 12 kilogram, 4 tabung ukuran 5,5 kilogram.

“Juga empat tabung ukuran 12

kilogram yang sudah diisi,” paparnya. Sementara itu untuk mengoplos, pelaku ini memindahkan isi gas elpiji ukuran 3 kilogram ke tabung berukuran 12 kilogram dan 5,5 kilogram.

“Pelaku ini menggunakan alat khusus suntik yang sudah dimodifikasi,” tukas dia. (all/c)

Angkat Produk UMKM di Event Grasstrack Sukajaya

Bantu Angkat Potensi UMKM Warga, Berharap Diadakan Rutin

Selain meramaikan Event Grasstrack Bhayangkara ke-77, geliat UMKM lokal penuhi stan yang disediakan panitia di Sirkuit JA Racing Desa Cileuksa, Kecamatan Sukajaya, Kabupaten Bogor.

Laporan: JAENAL ABIDIN

SELAIN diserbu ribuan penonton dari berbagai daerah, event Grasstrack atau balap motor trail juga diramaikan dengan pameran produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) lokal atau dari warga setempat.

Berbagai makanan hingga oleholeh hasil pertanian Kecamatan Sukajaya disuguhkan dalam lomba balap motor trail. Selain menjadi ajang menyalurkan kegiatan positif warga, balap motor trail ini juga menjadi kesempatan dan peluang mengenalkan produk usaha warga setempat, Apalagi, untuk menonton perlombaan bergengsi itu tidak dikenakan biaya masuk alias gratis oleh panitia. Sehingga, penonton dari warga sekitar atau luar Kecamatan Sukajaya bisa tetap ikut membantu perekono mian warga di lokasi tersebut. Salah satu pedagang UMKM, Ha-

minah mengatakan, harga jual makanan atau produk di tenda yang disediakan panitia maupun warga , tidak dikenakan harga berbeda dari kebanyakan. “Harga tetap sama mau jualan di event atau bukan, cuma kalau ada acara lomba motor trail seperti ini lebih seru aja, dan stok makanan seperti kue ataupun gorengan lebih banyak,” ungkap dia. Pedagang lain, Rini, juga bersyukur dengan adanya event grasstrack. Tidak hanya menjadi tontonan gratis, ia juga merasa terbantu karena dagangannya cepat laku. “Alhamdulillah sudah banyak yang terjual, mudah-mudahan bisa digelar

rutin karena terbantu juga dagangan kami,” ucap Rini. Kepala Desa Cileuksa Ujang Ruhyandi mengungkapkan, event ini memang meramaikan HUT Bhayangkara ke-77, dan panitia membuat stand bagi UMKM di wilayah. “Tidak hanya memperkenalkan wilayah Sukajaya, tapi event grasstrack juga membantu perekonomian masyarakat sekitar pasca dilanda bencana 2020,” tukas Ujang. Kegiatan memperingati HUT Bhayangkara ke-77 itu digelar dan dipersiapkan Ade Ruhandi (Jaro Ade) dan Asep JA Owner CV Putra Barat, serta Pemerintah Desa (Pemdes) Kecamatan Sukajaya. (Abi/c)

RADAR BOGOR SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H I HALAMAN 4
JAENAL/RADAR BANTU WARGA:
yang menjual
dan
hasil karya warga setempat di area Sirkuit JA Racing Desa
Tampak stan pameran
berbagai makanan
produk
Cileuksa, Sukajaya.
ARIFAL/RADAR KEBERATAN : Tampak warga membentangkan spanduk sebagai bentuk protes di area kolam renang Splash Water Cibubur, Minggu (2/07).
JAENAL/RADAR BOGOR TERGENANG: Pengendara roda dua melintas di salah satu ruas jalan rusak di Desa Cikuda Kecamatan Parung Panjang, Kabupaten Bogor.
Aparat Polsek dan Pemerintah Desa Gunung Putri mengadakan jalan sehat dan gebyar UMKM dalam memeriahkan Hari Bhayangkara ke-77 di Aula Setu, Minggu (2/7).
BERSIAP:

Sekolah Pelosok, Boleh PPDB Offline

SD dan SMP

Mulai Buka

Pendaftaran

CIBINONG Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Kabupaten Bogor akan dilaksanakan mulai Senin (3/7).

Pelaksanaannya akan dilakukan secara online.

Meski begitu, Kepala Dinas

Pendidikan Kabupaten Bogor, Juanda Dimansyah memperkenankan sekolah-sekolah di pelosok untuk melaksanakan

PPDB secara offline atau langsung. “Mulai 3-6 Juli pelaksanaan PPDB tahun ajaran 2023/ 2024 akan digelar, mulai dari PAUD, SD dan SMP. Pendaftaran

PPDB Sekolah Negeri di Kabupaten Bogor

Jenjang SD

Jenjang SMP

menggunakan mekanisme online, tapi untuk di wilayah pelosok yang masuk blankspot kita juga akan memberlakukan mekanisme offline,” ujarnya, Minggu (2/7).

Pihaknya tidak memungkiri, beberapa sekolah di Kabupaten

Bogor berada di area blankspot atau tempat-tempat yang minim sarana telekomunikasi. Beberapa wilayah di antaranya Kecamatan Sukamakmur, Jasinga, Sukajaya, Tanjungsari, dan lainnya. Meski begitu, pelaksanaan

Apabila sekolah berada di daerah blankspot atau pelosok, PPDB melalui mekanisme mengikuti protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19. Jalur zonasi Jalur Jalur ASN Jalur

PPDB tetap harus berjalan sesuai dengan mekanisme yang ada.

PPDB sendiri terbuka untuk jalur zonasi, jalur afirmasi dan anak penyandang disabilitas, jalur perpindahan tugas orang tua/wali dan anak kandung

guru Aparatur Sipil Negara (ASN) dan jalur prestasi. “Satuan pendidikan dapat melaksanakan PPDB secara offline dan online pada jalur zonasi, afirmasi, prestasi, perpindahan tugas orang tua dan anak guru atau tenaga kependidikan,”

Pengumuman hasil seleksi calon peserta didik dilaksanakan pada 8 Juli 2023.

jalur zonasi, paling

ungkap Juanda. Dia meminta kepada satuan pendidikan untuk tidak melakukan pemungutan biaya kepada orang tua murid saat pelaksanaan PPDB.

“Hal ini juga sudah kita rapatkan, serta kita bahas untuk

mengantisipasi terjadinya pungutan. Bahkan Disdik juga sudah mengeluarkan surat edaran kepada sekolah untuk tidak memungut apapun, baik itu guru maupun kepala sekolah,” jelasnya.

Termasuk, sambungnya, orang tua murid yang memaksa anaknya untuk masuk ke sekolah tujuan yang padahal belum memenuhi syarat. Menurutnya, hal itu berpotensi terjadinya kesepakatan yang melanggar aturan.

“Untuk orang tua jangan memaksakan anaknya masuk ke sekolah tertentu jika tidak memenuhi syarat, karena nantinya malah bermain di belakang yang kita tidak tahu,” tukas dia.(cok/c)

HUT Bhayangkara ke-77, Pemkab Apresiasi Polres

CIBINONG Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor bersama Polres Bogor, dan unsur Forkopimda memperingati Hari Bhayangkara ke-77. Pada kesempatan tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda), Burhanudin mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi sinergi dan kerja sama yang dilakukan Polres Bogor selama ini dalam membangun Kabupaten Bogor.

Upacara Hari Bhayangkara dilaksanakan di Lapangan Tegar Beriman, Cibinong, Sabtu (1/7).

ARIFAL/RADAR BOGOR

LIBURAN USAI: Kendaraan roda empat yang mendominasi di Jalan Raya Puncak mulai meninggalkan kawasan tersebut menuju arah Jakarta, Minggu (2/7) siang.

Wisatawan

Tinggalkan Puncak

MEGAMENDUNGWisatawan mulai meninggalkan kawasan Puncak, Minggu (2/7). Untuk mengurai kemacetan, rekayasa lalulintas sistem satu arah atau one way di Jalan Raya Puncak Bogor, diberlakukan Satlantas Polres Bogor.

One way dari arah Puncak menuju Jakarta diberlakukan sejak Minggu (2/7) siang. Petugas memberlakukan one way secara situasional.

Pantauan Radar Bogor, sejak pukul 12.00 hingga

15.00 WIB volume kendaraan dari arah Puncak menuju kawasan Jakarta meningkat. Antrean kendaraan pun sempat terjadi di beberapa titik. Seperti di simpang Megamendung dan Pasar Cisarua.

KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto memaparkan, one way sudah dimulai sejak pukul 11. 00 WIB. “Iya, one way arah Jakarta mulai dari pukul 11.00

WIB. Kami mulai lebih awal karena antrean kendaraan sudah lumayan panjang, sehingga kami prioritaskan kendaraan wisatawan yang akan kembali ke arah Jakarta,” kata dia kepada Radar Bogor , Minggu (2/7).

Akibat one way ini, sejumlah kendaraan dari arah Jakarta atau Ciawi yang menuju ke kawasan Puncak tertahan. Tidak sedikit yang memilih putar balik, namun ada juga yang menggunakan jalur alternatif. Seperti yang dilakukan Yudiana. Ia memilih memutar balik ke daratan dan melintasi jalur alternatif.

“Kalau nunggu lama, jadi ini mau lewat jalur alternatif saja,” katanya saat ditemui Radar Bogor di Jalan Pertanian Ciawi. Adapun untuk sepeda motor, memutar menuju jalur alternatif Ciawi karena tidak bisa menyeberang lewat jalur utama. (all/c)

Upacara dipimpin Kapolres Bogor, AKBP Imam Imanuddin, yang sekaligus membacakan amanat Presiden Jokowi. Hadir Dandim 0621 Kabupaten Bogor, Danlanud Atang Sanjaya, jajaran anggota DPRD dan Pemerintah Kabupaten Bogor beserta para tokoh masyarakat.

Sekda Burhanudin menuturkan, atas nama pemerintah dan masyarakat Kabupaten Bogor mengucapkan terima kasih atas kerjasama dan sinergi yang terjalin baik selama ini. Mulai dari menangani pandemi Covid-19, penanganan stunting, dan pelaksanaan pembangunan lainnya.

“Terlebih kita akan menghadapi tahun politik, yang membutuhkan kerja keras bersama untuk menjaga dan mensukseskan pesta demokrasi di tahun tersebut,” ujar Burhanudin.

Burhanudin mengucapkan, Selamat Hari Bhayangkara ke77, “mari kita sama-sama melayani masyarakat Kabupaten Bogor, menjaga kondusifitas wilayah agar tetap aman dan nyaman, dan visi misi Pemerintah Kabupaten Bogor bisa terwujud,” ujar dia.

Di tempat terpisah, dalam amanatnya, Presiden Jokowi mengungkapkan, Setiap saat anggota Polri bersentuhan dengan rakyat wajib memelihara keamanan dan ketertiban, wajib menegakkan hukum dan keadilan, wajib melindungi, mengayomi, dan melayani masyarakat.

“Saya sedikit senang ada peningkatan kepercayaan

masyarakat terhadap Polri yang di awal tahun 2023 sekitar 60%, saat ini sudah naik menjadi di atas 70%. Ini perkembangan baik, tapi masih jauh dari harapan dan masih banyak keluhan terhadap Polri yang perlu ditindaklanjuti dengan

cepat,” ungkap Presiden. Presiden Jokowi menambahkan, saya ingin menekankan beberapa hal. Kewenangan Polri itu besar. Kekuatan Polri itu juga besar. Oleh sebab itu, harus digunakan secara benar, selurus-lurusnya, seadil-adil-

nya. Jangan ada yang disalahgunakan. Jangan ada yang dibelok-belokkan. Jangan ada lagi persepsi hanya tajam ke bawah, tapi tumpul ke atas.

“Tantangan yang dihadapi Polri semakin berat. Masalah kamtibmas harus dikawal ke-

APRESIASI: Kapolres menyerahkan pada perwakilan penerima motor dinas baru di momen HUT Bhayangkara ke-77 di Lapangan Tegar Beriman, Cibinong, Sabtu (1/7).

tat. Apalagi kita sudah masuk tahapan Pemilu, pencegahan harus diutamakan dan kita harus me ngawal program prioritas nasional, termasuk pem ba ngunan Ibu Kota Nusantara,” kata Presiden Jokowi. (*/pia)

BAHAS PROGRAM: Para pengurus PD Muhammadiyah Kabupaten Bogor foto bersama di sela-sela rapat kerja di The Highland Park Resort, Tamansari, Kabupaten Bogor.

PD Muhammadiyah Siap Sinergi dengan Semua Pihak

TAMANSARI Rapat Kerja (Raker) Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Bogor diselenggarakan dua hari (1-2/7), Sabtu hingga Minggu di The Highland Park Resort, Tamansari, Kabupaten Bogor.

Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Bogor, Ahmad Yani mengungkapkan, dalam periode 2022 – 2027, pengurus ada sebanyak 130 orang. “50 persen pengurus adalah wajah baru,” ujarnya

saat pembukaan. Lebih lanjut ia mengatakan, SK kepengurusan sudah selesai dan kini pengurus akan langsung berjuang. “12 Agustus akan diselenggarakan pengajian daerah PDM, yang akan dihadiri Sekretaris Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah,” kata

Ahmad Yani. Ahmad Yani berharap, program kerja dibuat realistis sehingga bisa bersinergi dengan berbagai pihak. “Kita harus bekerjasama de-

ngan semua unsur seperti pemerintah daerah hingga swasta untuk menguatkan dakwah,” tutur dia. Ahmad Yani menjelaskan, PDM akan terus mengevaluasi semua program kerja sehingga Muhammadiyah terus bergerak.

“Kehadiran Muhammadiyah harus dirasakan masyarakat,” kata dia. Ahmad Yani yakin, pengurus akan lebih semangat dalam menjalankan program.

“Kami harap pengurus terus konsisten,” papar dia. (*/pia)

BOGOR RAYA RADAR BOGOR I SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H I HALAMAN 5
Kuota
sedikit
peserta
Bogor
maksimal
di luar kabupaten
maksimal
Mekanisme PPDB secara online oleh panitia atau operator sekolah asal dan atau oleh orang tua/wali calon peserta didik untuk satuan pendidikan yang menerima lebih dari satu rombongan belajar. data tampung.
70 persen. Calon
didik yang berdomisili di Kabupaten
mendapat kuota
90 persen dan
kuota
10 persen dari
Tanggal 3 - 6 Juli 2023
Jenjang PAUD

PERSIJA JAKARTA VS PSM MAKASSAR

PENYELAMAT: Penyerang Persib Bandung, David Da Silva menjadi pahlawan usai gol penaltinya menyamakan kedudukan saat menjamu Madura United pada pekan

pertama BRI Liga

1 2023-2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (2/7) kemarin.

Diselamatkan

Tendangan Penalti

BANDUNG–Gol David Da

Silva dari titik putih menyelamatkan Persib Bandung dari

kekalahan dari Madura United

dalam pekan perdana Liga 1

2023/2024 di Stadion Gelora

Bandung Lautan Api, Kota

Bandung, Jawa Barat, Minggu

(2/7).

Madura United sempat

mendominasi keunggulan atas

Persib selaku tuan rumah

hingga 70 menit. Klub berjuluk

Sapeh Kerrab itu ungul melalui

gol Jaja Gomes, meski akhirnya

harus puas dengan hasil imbang

1-1.

Dalam pertandingan tersebut, Madura United langsung

unggul saat pertandingan baru

berjalan lima menit melalui

gol Jaja Gomes setelah menerima umpan Novan Setya dan melepaskan tembakan yang

tak mampu dibendung Teja

Paku Alam.

Setelah tertinggal satu gol, tim tuan rumah berupaya

melancarkan sejumlah serangan dengan mengandalkan

Ciro Alves, David Da Silva, hingga Beckham Putra. Namun, upaya-upaya tersebut belum

mampu menjebol gawang

Satria Tama hingga babak

pertama berakhir.

Saat rehat, pertandingan

sempat diwarnai aksi pendukung Persib, Bobotoh, di tribun utara yang memilih keluar atau walk out dari area stadion. Aksi

itu merupakan bentuk protes

terkait kenaikan harga tiket

untuk menonton Persib.

Memasuki babak kedua, Luis Milla memasukkan pemain anyar yakni Tyronne Ramos menggantikan Beckham Putra. Tyronne pun langsung mendapatkan kesempatan di awalawal babak kedua, tetapi tembakannya masih melenceng ke kanan gawang Madura. Hingga menit ke-70, Persib tampak menjadi tim yang lebih banyak menyerang. Walaupun begitu, Madura United selalu berhasil menggagalkan serangan yang dibangun Persib. Persib baru bisa menyamakan kedudukan di menit ke-79 lewat sepakan penalti David Da Silva. Penalti itu diberikan wasit karena Robi Darwis dilanggar di area terlarang oleh pemain belakang Madura United.

Hingga akhir laga, kedua tim itu tak mampu mengubah kedudukan sehingga pertandingan berakhir dengan skor imbang dan kedua tim harus rela berbagi poin pada laga perdana musim ini.(jpc)

Pensiun Usai

20 Tahun Berlaga

BARCELONA–Mantan gelandang Barcelona dan Spanyol Cesc Fabregas mengumumkan pengunduran dirinya dari sepak bola pada usia 36 tahun.

Fabregas pensiun hampir 20 tahun setelah melakukan debutnya untuk Arsenal saat berusia 16 tahun.

Fabregas menjadi kapten Arsenal tetapi meninggalkan klub untuk kembali ke Barcelona pada 2011, setahun setelah membantu Spanyol memenangkan Piala Dunia di Afrika Selatan. Di Barcelona ia memenangkan gelar liga Spanyol 2012-13 tetapi meninggalkan klub untuk kembali ke Liga Premier bersama Chelsea setahun kemudian.

Dia pindah ke klub liga Prancis Monaco pada 2019, di mana dia bermain 68 kali sebelum bergabung dengan Como musim panas lalu.

Pemenang Piala Dunia 2010 itu membuat pengumuman

pengunduran dirinya di Twitter. Ia memutuskan mengakhiri kontrak dua tahun yang ditandatangani musim panas lalu dengan tim divisi dua Italia Como.

“Dengan sangat sedih, saatnya telah tiba bagi saya untuk gantung sepatu,” kata Fabregas dikutip dari Arab News.

“Dari hari pertama saya di Barca, Arsenal, Barca lagi, Chelsea, Monaco dan Como, saya akan menghargai mereka semua,” tulis Fabregas. Fabregas mengaku bahagia bisa menutup karier dengan begitu banyak gelar juara. Baik di level internasional maupun di klub. “Dari mengangkat Piala Dunia, Euro, hingga memenangkan segalanya di Inggris dan Spanyol dan hampir semua trofi Eropa, ini merupakan perjalanan yang tidak akan pernah saya lupakan,” ujarnya. (amr)

JAKARTA–Persija Jakarta

akan berhadapan dengan PSM

Makassar pada pekan pertama

BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bung Karno, Senin (3/7) malam ini (live Indosiar pukul 19.00 WIB).

Persija baru memiliki tiga pemain asing pada duel lawan PSM. Dari tiga pemain itu, Ondrej Kudela diragukan dalam kondisi 100 persen karena baru pulih. Namun, pemain lokal Persija diyakini cukup berkualitas dan bisa membuat mereka tetap kompetitif.

Berbeda dengan Persija, materi pemain asing PSM sudah lengkap. Wiljan Pluim diyakini bakal tetap menjadi poros permainan PSM. Pluim akan membantu duet Everton Nascimento dan Adilson Silva untuk bisa membobol gawang Persija. Persija cukup superior di hadapan PSM, termasuk pada musim 2022/2023 lalu. Macan Kemayoran tidak pernah kalah dari PSM pada lima laga terakhir. Bahkan, musim lalu, Persija mampu mengalahkan PSM dengan skor 4-2 ketika berstatus sebagai tuan rumah.

Pertandingan Persija Jakarta vs PSM Makassar di pekan pembuka Liga 1 2023/2023 dipas tikan

digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Hal itu disampaikan langsung oleh Presiden Persija Jakarta Mohamad Prapanca. “Alham dulillah Persija bisa bermain di GBK saat menjamu PSM Makassar. Seluruh elemen Persija dan suporter The Jakmania, tentu sangat antusias menyambut laga tersebut,” katanya. Persija Jakarta pun melakukan persiapan dengan optimal untuk tampil di Liga 1 2023/ 2024 meski kuota pemain asing mereka baru diisi 3 pemain. Tim yang musim lalu menempati posisi runner up di bawah PSM Makassar pun mengincar gelar juara di musim ini.

Kendati komposisi pemain Persija Jakarta masih belum lengkap skuad asuhan Thomas Doll, tetap memiliki kualitas mumpuni. Hal ini terlihat dari 2 uji coba yang dilakukan yakni menang 1-0 melawan klub Liga 1 Thailand Ratchaburi, dan bermain imbang 2-2 dengan Persebaya Surabaya. Di sisi lain PSM Makassar baru melakukan 1 uji coba pramusim jelang tampil di Liga 1 2023/2024. Selain itu, Pasukan Ramang sudah menjalani 2 laga kompetitif di kualifikasi play Liga Champion Asia melawan Bali United, meski hasilnya mengecewakan. Kendati begitu PSM Makassar masih tetap menjadi salah satu kandidat juara Liga 1 2023/2024. Apalagi, komposisi pemain Juku Eja tidak mengalami banyak perubahan terutama starting eleven terbaik seperti Yacob dan Yance Sayuri, Yuran Fernandes, Wiljan Pluim, Everton Nascimento, dan lainnya.(bol/trt)

Gajinya Bikin Pemain Muda Iri

LONDON–Kai Havertz menjadi pemain dengan penghasilan tertinggi Arsenal. Kepastian itu diterima pemain asalJerman tersebut, setelah memastikan kepindahannya dari Chelsea.

The Gunners mngontrak penyerang Jerman itu dengan kontrak lima tahun senilai 65 juta poundsterling. Pemain berusia 24 tahun itu telah menghabiskan tiga tahun di Stamford Bridge, usa bergabung dari Bayern Leverkusen seharga 71 juta poundsterling. Performa Havertz terbilang kurang memuaskan di London barat, di mana dirinya hanya mencetak 19 gol dari 91 penampilan Liga Premier. Akan tetapi, dirinya bisa bangga setelah mencetak gol kemenangan di final Liga Champions 2021 melawan Manchester City. Selain Havertz, The Gunners telah menyetujui kesepakatan 105 juta poundsterling dengan West Ham untuk menandatangani Declan Rice, dan mendekati penandatanganan JurrienTimber dari Ajax senilai 40 juta poundsterling.

Namun, Arsenal tidak hanya mengeluarkan uang tunai untuk biaya transfer. Mereka juga membelanjakan lebih banyak untuk gaji setelah beberapa tahun pemotongan biaya. Menurut surat kabar Jerman Bild, Arsenal siap memberikan gaji yang sesuai untuk para pemain elite dan Havertz adalah penerima manfaat pertama. Media tersebut

mengklaim Havertz akan

mendapatkan gaji sebesar 330.000

poundsterling (Rp 6,27 miliar) per minggu, dengan angka itu

kemungkinan akan meningkat ketika bonus diperhitungkan. Gaji yang dilaporkan tersebut menjadikan Havertz sebagai penerima gaji tertinggi Arsenal sejak Mesut Oezil.

Thomas Partey dilaporkan menjadi penerima gaji tertinggi klub, duduk terpisah dari anggota skuad lainnya dengan gaji di bawah 200.000 poundsterling (Rp 3,80 miliar) seminggu.

Namun, kesepakatan baru untuk pemain seperti Bukayo Saka telah membawa lebih banyak pemain sesuai dengan gaji Partey.

PERSIB 1-1 MADURA UNITED
RADAR BOGOR I SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH
KICKERS
PERSIB BANDUNG
INSTAGRAM
CESC FABREGAS KAI HAVERZ YAKOB SAYURI MARKO SIMIC

RANS NUSANTARA FC VS PERSIKABO 1973

Tak Gentar di Maguhuwarjo

Laskar Pakuan

Buka Seleksi

Pemain

(DEDE SUPARDI/RADAR BOGOR)

BUKA TURNAMEN: Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim melakukan tendangan sepak mula untuk membuka Fauzi Cup III 2023 di Lapangan Genteng, Kelurahan Genteng, Kecamatan Bogor Selatan, Minggu (2/7) kemarin.

16 Tim Ikuti

Fauzi Cup III 2023

BOGOR–Sebanyak 16 tim sepak bola usia 13 tahun siap bertanding dalam turnamen Sepak Bola Fauzi Cup III 2023, yang berlangsung sejak 2-23 Juli 2023.

Pembukaan turnamen sepakbola yang dibuka Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim berlangsung di Lapangan Genteng, Kelurahan Genteng, Kecamatan Bogor Selatan, Minggu (2/7).

Pembukaan turnamen ini ditandai dengan tendangan pertama Dedie, yang didampingi Wakil Ketua DPRD Kota Bogor Dadang Danubrata.

Pembina Fauzi Cup, TB Mochtar mengatakan, turnamen sepak bola digelar sebagai ajang silaturahmi, di mana masyarakat pecinta olahraga sepak bola khususnya usia remaja kelahiran 2008-2010.

Menurut dia, turnamen ini merupakan sebuah tanggung jawab untuk berinvestasi terha-

dap masa depan talenta muda sepakbola. “Tentunya dengan menanamkan jiwa sportivitas dan rasa kebersamaan untuk menyalurkan hobi dan bakat olahraga sepak bola. Kami ingin ambil peran untuk mengembangkan generasi sepakbola,” kata

Turnamen Fauzi Cup III dilaksanakan selama tiga pekan menggunakan sistem pertandingan setengan kompetisi.

Setiap harinya, tim akan dibagi menjadi empat grup dimana masing-masing dua tim akan bertanding satu sama lain.

“Sebenarnya yang diundang itu 20 club, yang gugur 1, karena ganjil, karena dibagi 4 grup, jadi tiga tim mundur, sehingga yang mengikuti Fauzi Cup III adalah sebanyak 16 tim,” jelas Mochtar.

Tak hanya dari Kota Bogor, ada juga club sepak bola yang dari Kabupaten.(ded)

1.200 Pemanah Rebutan Piala Presiden

BOGOR–Ribuan atlet panahan nasional dan internasional mengikuti Bogor Open Archery Championship 2023 yang berlangsung 1-5 Juli di Stadion Pajajaran.

Kejuaraan yang memperebutkan piala bergilir Presiden Republik Indonesia ini, telah memasuki edisi penyelenggaraan kelima. Sempat terhenti karena pandemi Covid-19, kemudian kembali berlangsung pada 2022 lalu.

Kejuaraan yang dinisiasi Pajajaran Archery Centre ini, merupakan salah satu event bergensi di Tanah Air. Selain memperebutkan trofi presiden, diikuti pula para pemanah dari luar negeri. “Untuk tahun ini ada atlet dari Singapura, Filipina, dan Thailand. Sedangkan para pemanah lokal berasal dari Aceh hingga Papua,” ujar Ketua Pajajaran Archery Centre, Rizal Barnadi ditemui Radar Bogor, Minggu (2/7).

Rizal mengklaim, Bogor Open Archery Championship 2023 merupakan kejuaraan dengan jumlah peserta terbesar di Asia. Yakni 1.200 peserta dari 90 tim. “Alhamdulillah, antusiasme dari para peserta sangat tinggi. Tiap pulau (dari sabang hingga Merauke) mengirim atletnya,” ucap Rizal.

“Bahkan, pada final 5 Juli nanti, timnas Indonesia akan melakukan try out di sini. Sebagai persiapan untuk mengikuti Olimpiade Paris 2024,” ungkap mantan Ketua Pengcab Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Kota Bogor itu. (rur)

BOGOR–Persatuan Sepak Bola Bogor (PSB) akan menggelar seleksi pemain pada 20-22 Juli, untuk mengikuti Liga 3 zona Jawa Barat musim 2023. Adapun persyaratan yang ditentukan manajemen diantaranya merupakan kelahiran 2001-2005. Seleksi dilakukan secara terbuka, dan tidak dibatasi dari Kota Bogor saja. Informasi selengkapnya akan diumumkan melalui akun resmi instagram PSB Bogor, yakni @psbkotabogor.lover dan @psbbogor.

Ketua Umum PSB Bogor, Nasrul Zahar, mengatakan jika seleksi untuk tahap pertama akan menjaring 30 pemain. Jumlahnya bakal dikerucutkan sesuai kebutuhan tim. “Kami siap mengikuti Liga 3 Jabar,” tegasnya kepada Radar Bogor.

Meski begitu, Nasrul belum mengetahui kapan Liga 3 Jabar 2023 bakal bergulir. Mengingat pada akhir Juli bakal ada kongres biasa Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Jabar. “Kemungkinan bisa Oktober. Sama seperti musim lalu,” ucapnya.

Sementara itu, Wakil Ketua Umum PSB Bogor, Dadan Suhendar menambahkan jika selain pemain, pihaknya juga sedang menyeleksi pelatih. Ada lima pelamar yang masuk, untuk menahkodai Laskar Pakuan di musim 2023. Diantaranya ada nama Putut Wijanarko. Mantan pemain Persebaya Surabaya di era 1990-an ini memiliki segudang pengalaman sebagai pelatih. Seperti Perserang Serang, Semeru FC, dan Persibas Banyumas.

“Nanti kami akan memilih sesuai kebutuhan tim. Yang paling utama memiliki lisensi kepelatihan AFC B sesuai regulasi (badan liga),” tukasnya.(rur)

SLEMAN–RANS Nusantara FC akan menjamu Persikabo 1973 pada pekan pertama BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada Senin (3/7) sore ini (live Vidio pukul 15.00 WIB).

RANS FC hanya punya waktu tiga pekan untuk menyiapkan tim. Jelas ini bukan kondisi yang ideal. Apalagi, RANS FC merombak komposisi pemain besar-besaran. Namun, di luar dugaan, pasukan Eduardo Almeida itu meraih hasil pramusim yang bagus.

Persikabo 1973 sebaliknya. Mereka punya persiapan yang cukup lama. Akan tetapi, hasil uji coba yang didapat mengecewakan. Kualitas pemain asing Persikabo 1973 mendapat sorotan karena belum memberikan kontribusi maksimal.

Persikabo mendatangkan enam pemain asing baru. Mereka adalah gelandang bertahan asal Serbia dan Jepang yaitu Nikola Kovacevic dan Kaishu Yamazaki. Lalu penyerang Brasil Rafael Conrado dan kompatriotnya, Pedrinho yang berposisi sebagai gelandang serang. Kemudian ada winger Portugal Jose Varela serta winger Filipina Kainoa Bailey.

Persikabo tak terlalu mendatangkan banyak pemain anyar lokal. Namun yang menarik, mereka kini meminjam salah satu talenta milik Persija Franky Missa. Pemain berusia 19 tahun itu telah bermain 12 kali di Liga 1 dan

ia berpotensi berkontribusi untuk Laskar Padjajaran. Meski tidak banyak pemain lokal masuk, Persikabo masih mempertahankan sejumlah pemain kunci musim lalu. Di antaranya striker Timnas Dimas Drajat, lalu Manahati Lestusen, Komarudin, Alfin Tuassalamony, higgga Syahrul Trisna. Dengan tambal-sulam yang lebih sedikit ini, Persikabo hanya butuh mempertahankan konsistensi. Di sisi lain, adaptasi mesti cepat dilakukan pemain asing, lantaran Persikabo kehilangan sejumlah pemain asing yang menjadi tumpuan musim lalu seperti Bruno Dybal,

Lucao, hingga Pedro Hendrique. Sejauh ini, komposisi anyar Persikabo belum meraih hasil positif di laga pramusim. Mereka takluk 4-0 atas Persita dan kalah 1-3 atas Arema FC. Satu-satunya kemenangan diraih atas tim Liga 3 Persipu 6-1. Laga pembuka akan menjadi jawaban atas hasil belum maksimal itu. Pelatih Persikabo 1973, Aidil Sharin Sahak, optimistis mampu meraih poin penuh di Maguhuwarjo. Meski komposisi pemain belum lengkap, namun pria Singapura ini yakin bisa mencuri kemenangan.

“Pemain belum 100 persen lengkap. Saya kurang puas. Kami harus kerja keras mencari tambahan pemain untuk liga,” ujarnya dalam konferensi pers, Minggu (2/7).

Kendati begitu, Aidil bersyukur karena pemain asing Persikabo telah lengkap.

“Saya senang (pemain asing) sudah beradaptasi dengan baik. Begitu juga para pemain lokal. Mereka bertanggung jawab demi memenangi laga pertama ini. Mau menang, persiapan harus berjalan dengan baik. Fokus kalau rebut ambil poin,” tegas mantan juru latih Kedah FA di Liga Super Malaysia itu. Sementara itu, salah satu pemain Persikabo, Nikola Kovacevic, mengatakan jika timnya datang ke Sleman dengan misi tiga poin. Mantan gelandang Al Nassr Benghazi di Liga Lebanon itu, dengan nada optimis siap berlaga di depan publik RANS Nusantara. “Saya berharap bisa main bagus, dan raih tiga poin,” ucap pemain bertinggi 189 cm itu.(rur)

ALLSPORT RADAR BOGOR SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H HALAMAN 7
FOKUS : Para pemain Persikabo 1973 melakukan latihan di lapangan Stadion Maguhuwarjo, Sleman, Minggu (2/7) kemarin. (Media Officer Persikabo 1973)

Bakal Ada Capres ”Dji Sam Soe”

JAKARTA–Peta koalisi dalam ajang pemilihan presiden (pilpres) masih terus menyisakan gairah baru. Baru-baru ini, muncul isu poros keempat yang menjadi alternatif dari tiga poros koalisi partai yang telah mengusung tiga calon presiden.

POTENSIAL: Ketua Umum PSSI, Erick Thohir saat menyaksikan FIFA Match Day antara Indonesia melawan Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senin (19/6) lalu.

Lahir Dari Aspirasi Masyarakat

JAKARTA–Pengamat politik dari

Universitas Djuanda, Gotfridus

Goris Seran menilai Menteri BUMN

Erick Thohir merupakan calon wakil presiden (cawapres) potensial.

Menurut dia, Ketua Umum (Ketum) PSSI tersebut diyakini layak maju pada Pilpres 2024 karena sosok yang lahir dari aspirasi masyarakat. “Erick Thohir sebagai cawapres potensial lahir dari aspirasi masyarakat,” kata Seran kepada wartawan, Minggu (2/7).

Seran menjelaskan, pemimpin andalan dan kepercayaan Presiden

Joko Widodo itu juga mempunyai rekam jejak yang baik dalam membenahi Kementerian BUMN dan sepak bola di tanah air. Tak hanya itu, Erick yang saat ini tidak terikat oleh partai politik manapun, menjadikannya sosok bebas dan tidak terikat dengan kepentingan

tertentu. “Karena rekam jejak dan keberhasilannya di BUMN dan persepakbolaan, ditambah lagi bukan kader partai, dan kapabel sebagai profesional,” ujar Seran. Seperti diketahui, di bawah arahan Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) itu, Kementerian BUMN memiliki peran sentral untuk membantu perekonomian Indonesia. Torehan positif yang dicatatkan Erick sebagai Menteri BUMN adalah adanya peningkatan laba yang signifikan pada induk perusahaan pelat merah tersebut. Tercatat, semenjak menduduki kursi orang nomor satu di Kementerian BUMN, Erick berhasil mencatatkan laba sebesar Rp13 triliun pada 2020. Kemudian, selang setahun tepatnya 2021, total laba yang dihasilkan meningkat menjadi

Rp124 triliun. Setelah itu, laba kembali melesat di angka Rp303 triliun pada tahun 2022 dan mencatatkan rekor tertinggi sepanjang sejarah.

Selaras dengan kinerja positif di Kementerian BUMN, di PSSI, Eks Presiden Inter Milan itu juga berhasil menorehkan catatan manis. Resmi menjadi orang nomor satu di federasi sepak bola Indonesia pada Februari 2023 silam, Erick terbukti memberikan hasil yang impresif. Bukti dari hasil impresif yang dilakukan Erick Thohir adalah mendapatkan medali emas sepak bola di ajang SEA Games Kamboja 2023 dan mendatangkan Argentina ke Tanah Air dalam rangka laga latih tanding melawan Indonesia pada Juni 2023 lalu.

Karenanya, Seran menilai, kapabilitas yang dimiliki menteri

andalan Presiden Jokowi tersebut menjadi kekuatan untuk maju pada pesta demokrasi tahun depan. “Kapabilitas kandidat ini menjadi kekuatan Erick Thohir dalam kontestasi presidensial,” ujarnya.

Bagaimana tanggapan Erick yang merupakan cawapres potensial ?

“Saya tegak lurus sama Bapak Presiden Jokowi. Ikut beliau, karena saya melihat beliau itu. Artinya, ketika ini ada sebuah kesempatan membangun negara ini lebih baik lagi dan beliau ada di situ, ini sebuah kesempatan.”

“Tetapi, saya bukan mengawarkan diri atau jualan ke mana-mana bahwa saya yang terbaik, tidak. Saya sudah bilang, saya siap di dalam dan di luar pemerintahan,” kata Erick dalam tayangan Kick Andy Double Check, Jumat malam (1/7).(cuy/jpnn)

Bakal Calon Presiden (Bacapres)

RI yang sudah santer saat ini

ialah Ganjar Pranowo yang diusung PDIP-PPP, Anies Baswedan didukung koalisi NasDemDemokrat-PKS, dan Prabowo Subianto yang telah dideklarasikan poros Gerindra-PKB. Namun, dalam perkembangannya muncul kemungkinan poros baru. Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, mengungkapkapn adanya wacana poros keempat yang ia sebut sebagai ‘dji sam soe’ . Ia mengaku, sudah menjalin komunikasi dengan semua partai politik, termasuk PDIP, PAN, hingga PKB.

Lalu, muncul pula wacana meleburkan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) yang beranggotakan Gerindra- PKB dan Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) yang terdiri dari Partai Golkar, PAN, dan PPP. Tapi, dalam skema peleburan ini, PPP akan dikesampingkan karena sudah menjalin hubungan dengan

PDIP.

Namun, khusus untuk kemungkinan munculnya poros keempat ini, disampaikan oleh Rektor Universitas Paramadina Didik

J. Rachbini. Poros keempat itu datangnya dari partai-partai kuat yang ada di RI seperti Golkar dan juga PAN.

Didik menyampaikan, ketimbang mengekor dengan partaipartai yang telah mengusung calon presidennya sendiri, kedua partai itu bisa menciptakan poros sendiri karena memiliki rekam jejak yang kuat dalam pemerin-

ATANG TRISNANTO AJAK MASYARAKAT MEMBANGUN KELUARGA RABBANI, MENELADANI KELUARGA IBRAHIM AS

SOLAT Idul Adha yang diselenggarakan oleh Masjid Darussalam Taman Cimanggu, diimami oleh Damanhuri dan Khutbah disampaikan oleh Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto.

Kepada para jamaah, Atang menyampaikan Idul Adha adalah momen yang sangat penting bagi visi sebuah keluarga, karena Idul Adha mengingatkan kepada

Nabi Ibrahim as beserta keluarganya, Siti Hajar dan Nabi Ismail as.

"Idul Adha menjadi cerminan betapa Islam menempatkan keluarga sebagai fondasi peradaban. Keluarga yang mendasarkan keimanan kepada Allah SWT.

Sebagaimana teladan yang diberikan keluarga Nabi Ibrahim as, keluarga seperti inilah yang akan menghadirkan ketenangan dan kebahagiaan yang sesungguhnya", jelas Atang.

Tak hanya itu, keistimewaan Hari Raya

Idul Adha juga ditunjukkan dengan adanya dua kegiatan ibadah yang dijalankan pada bulan yang sama, yakni pelaksanaan ibadah haji dan ibadah qurban.

"Dari pelaksanaan dua syariat ibadah tersebut, dan dari sekian banyak teladan dari keluarga Nabi Ibrahim As, sedikitnya ada lima pelajaran yang bisa diambil sebagai langkah untuk membina keluarga Rabbani, keluarga yang dicintai oleh Allah SWT," ujar pria yang akrab disapa Kang Atang. Kang Atang melanjutkan, pelajaran

pertama untuk membangun keluarga Rabbani adalah senantiasa berbaik sangka kepada Allah SWT. Sebagaimana dikisahkan Nabi Ibrahim dan Siti Hajar berbaik sangka kepada Allah SWT, saat ia mendapatkan perintah untuk meninggalkan istri dan anaknya di Kota Mekkah yang gersang.

"Ada optimisme karena menggantungkan semua harapan hanya kepada Allah SWT. Dengan demikian selalu muncul prasangka baik kepada Allah bahwa semua urusan kita akan dijamin dan dipelihara Allah SWT", urai Kang Atang.

Pelajaran kedua adalah menjalankan perintah Allah SWT dan menjauhi larangannya. Menurut Kang Atang, hal ini dapat dilihat dari pelaksanaan ibadah haji.

Dimana Ibadah ini dimulai dengan ihram yang berarti pengharaman dan diakhiri dengan tahallul yang berarti penghalalan. "Dari sini, seorang muslim apalagi seorang haji akan selalu siap meninggalkan sesuatu yang memang diharamkan Allah SWT dan hanya mau melaksanakan sesuatu bila memang dihalalkan oleh Allah SWT," ujar Kang Atang. Pelajaran ketiga yang didapatkan dari meneladani Nabi Ibrahim adalah terus bergerak dalam kebaikan. Kang Atang mencontohkan dengan kegiatan ibadah haji yang menunjukkan para jamaah haji harus terus bergerak dalam menjalankan perintah Allah SWT, yakni bergerak dari Mekkah menuju Mina, lalu ke Arafah untuk wuquf, lanjut ke Muzdalifah, dan melempar jumroh di Mina serta diakhiri tawaf ifadhah dan sai di Masjidil Haram.

Pelajaran keempat, untuk memperbaiki kualitas diri, keluarga, dan bangsa adalah memiliki jiwa pengorbanan di jalan yang benar. Dalam ibadah qurban, Nabi Ibrahim mendapat ujian pengorbanan yang sungguh berat dari Allah SWT.

"Andaikan Ibrahim manusia yang dha’if (lemah), tentu akan sulit untuk menentukan pilihan; Allah atau Isma’il. Namun, ia memilih Allah dan mengorbankan Isma’il yang akhirnya menjadi syariat ibadah umat Nabi Muhammad saw. Sanggup mengorbankan apa yang dicintai, hanya bisa dimiliki oleh orang yang beriman" jelas Atang.

tahan maupun parlemen. Menurut Didik, peta politik yang berkembang saat ini juga semakin memperuncing potensi bubarnya Koalisi Indonesia Bersatu (KIB), sehingga kedua partai yang pernah bersinar itu berpotensi memperkuat posisi dan elektabilitasnya sendiri.

“Momentum transisi ini sangat berpeluang besar bagi Golkar, dan PAN untuk membuat membuat poros ke-4 demi memperkuat ketahanan partai,” ujar Didik. Didik menilai, jika dua partai yang masih stabil itu terus mengekor saja hingga 2024, maka tidak akan mendapat tambahan suara, kecuali dapat jatah menteri kemudian hari, itu pun jika presiden yang mereka calonkan menang.

“Ini merupakan peluang untuk berkiprah mengusung pasangan sendiri sehingga bisa membuat peta politik baru menjadi 4 pasangan dan koalisi baru GolkarPAN cukup untuk mengusungnya,” tuturnya.

Jika Golkar mengusung Airlangga sebagai calon presiden, Didik berpendapat dinamika partainya akan hidup selama pilpres daripada mengusung kader partai lain. Wakil dari kader PAN bisa bergabung dengan Golkar.

“Apalagi jika Golkar berhitung matematis votes secara strategis mengusung kader barunya, Ridwan Kamil, sebagai calon presiden, maka suara jawa barat akan disapu bersih. Golkar akan mendapat manfaat besar dalam demokrasi terbuka ini,” ucap Didik.

Ia turut mengingatkan, koalisi yang lebih tersebar menghindari dominasi kekuasaan yang otoriter seperti saat ini. Koalisi 82 persen di parlemen menyebabkan demokrasi terancam dengan wajah pemerintah dan aparat yang sudah otoriter.(net)

Pelajaran kelima adalah adalah membentuk keluarga Rabbani. Keluarga yang dicintai oleh Allah SWT, karena menunjukkan ketaatan dalam beragama dan kekuatan dalam berkeluarga. Doktor lulusan IPB University ini menyampaikan pentingnya pendidikan keagamaan bagi seorang anak semenjak mereka masih belia, agar memiliki kekuatan untuk mendukung orang tuanya, seperti yang ditunjukkan oleh Nabi Ismail kepada Nabi Ibrahim. "Disinilah pentingnya bimbingan agama dan pendidikan yang kita perlu terapkan di seluruh jenjang pendidikan di negara yang kita cintai. Disinilah pentingnya peran keluarga dalam mendidik generasi masa depan yang sholih cendekia. Inilah saatnya bagi kita untuk bersama-sama meneladani apa yang telah dicontohkan Nabi Ibrahim as," tutup Atang. (*)

POLITIK RADAR BOGOR SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H HALAMAN 8

BOGORWali Kota Bogor Bima Arya mengaku kesulitan menegakkan pengawasan penjualan rokok, bagi anak di bawah umur, seperti yang diatur Peraturan Daerah (Perda) Kota Bogor Nomor 10 tahun 2018.

Sulit Awasi Penjualan Rokok

Ia mengatakan, pihaknya sudah berupaya melakukan inspeksi mendadak, ke toko-toko yang memasang display rokok. Namun diakuinya, pengawasan sulit dilakukan terutama pada warung-warung yang berada

di perkampungan. ”Kami rutin sidak, dan memberikan peringatan, terutama minimarket. Tapi yang sulit warung-warung di permukiman. Itu lebih sulit,” tutur Bima saat ditemui Radar

Bangun Lapangan Baru di Genteng

BOGORPemerintah Kota (Pemkot) Bogor berencana membangun kembali lapangan sepak bola baru, yang mengusung konsep Taman Manunggal Kota Bogor. Konsepnya, yaitu menyatukan antara sarana prasarana olahraga dengan taman.

Rencananya, lapangan itu akan dibangun di wilayah Genteng, Kelurahan Genteng, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor.

Wakil Wali Kota Bogor Dedie

A Rachim mengatakan, Pemkot Bogor tengah berinvestasi bibit baru pemain sepak bola muda, yang nantinya diharapkan dapat berkiprah di dunia persepakbolaan kedepannya. ”Maka dimulai dengan pembangunan, lapanganlapangan bola, Insya Allah tahun depan kita perbaiki (Lapangan Genteng), kita bikin seperti di Manunggal agar bisa dipakai sejak pagi sampai malam,” kata Dedie

A Rachim kepada wartawan, Minggu (2/7) sore.

Menurut dia, perbaikan lapangan sepak bola tentunya dapat memotivasi para pemain, dan juga bisa dipakai secara lebih baik dan layak.

Kedua, Dedie berharap kedepannnya kompetisi olahraga gawang tersebut dapat merata. Bukan hanya di Kecamatan Bogor Selatan, tetapi juga di Kecamatan lainnya.

”Sehingga ketika lapangan dibangun secara merata

disetiap kecamatan, lapangan GOR direvitalisasi di situlah akan ada satu mekanisme kompetisi berjenjang, club dan umum nanti kita bina,” ucap dia. Tahun ini, dijelaskan Dedie, rencananya baru pada tahap Feasibility Study (FS) dan Detail Engineering Design (DED), berbarengan dengan lapangan sepak bola yang ada di lingkungan Kantor

Pusat Pemerintahan Baru, Kecamatan Bogor Timur.

Lalu, di Kecamatan Bogor

Barat akan dibangun di samping Gereja Kristen Indonesia (GKI) Bogor Barat.

”Lahannya sudah siap, DED sudah siap, tapi uangnya be sar untuk GOR Bogor Barat, karena kontur tanahnya,” ucap dia.

Sedangkan, konsep Lapangan Sepak Bola di Kelurahan Genteng sama dengan

Taman Manunggal.

”Mengkombinasikan antara

Taman dan sarana olahraga, karena untuk GOM sudah ada di Selatan,” kata dia.

Sehingga pembangunan

taman dengan anggaran dari

APBD kota Bogor sekitar

Rp4-5 miliar ini, akan dilakukan pada tahun 2024.

”Jadi, kalau sudah dianggarkan tahun depan butuh waktu 7-8 bulan untuk pembangunan, setelah itu Taman Genteng bisa dimanfaatkan oleh masyarakat untuk berolahraga,” katanya.

Karena berkonsep ta man, Taman Genteng tersebut nantinya akan memiliki

fasilitas seperti foodcourt, lahan parkir, tribun, area bermain anak dan jogging track.

Namun, Dedie menjelaskan untuk besar lapangan tidak akan dikurangi dari lapangan semula, sebab lapangan milik masyarakat Genteng ini terbiasa dipakai untuk pertandingan sepakbola (bukan minisoccer).

”Besar lapangan insyaallah kita akan dorong untuk lebih besar daripada Taman Manunggal, karena dilapangan ini biasa dipakai untuk 11 lawan 11, meskipun tidak standar FIFA, kita akan kombinasikan antara taman dan lapangan sepakbola,” jelas Dedie. Sementara, pembangunan sarana olahraga yang sudah memiliki alokasi anggaran lainnya adalah kampung atlit di Keluraham Kayumanis, Kecamatan Tanah Sareal.

”Insyaallah tahun ini, kami bereskan dulu jalan akses menuju kampung atlit sambil kita selaraskan dengan lanjutan Tol Bogor Outer Ring Road (BORR) seksi III,” ungkapnya Dengan demikian, tambah Dedie dengan semakin banyak sarana prasarana olahraga di kota Bogor, masyarakat bisa semakin sehat dan mudah untuk berolahraga.

”Kami doakan masyarakat tambah sehat, tambah sena ng berolahraga, tambah po sitif pikirannya dan tambah maju ekonominya,” tukas dia. (ded/c)

Bogor, Sabtu (30/6). Meski demikian, Bima menyebut kampanye dan aturan mengenai Kawasan Tanpa Rokok (KTR), akan terus digaungkan, karena hal itu berkaitan dengan prevelensi

merokok. Menurutnya, kebiasaan merokok akan lebih mudah dihentikan, jika dimulai sejak usia dini. ”Ketika terpapar sejak SD, berhentinya susah. Kalau baru mulai saat kuliah, lebih

mudah,” ucapnya. Edukasi mengenai hal itu, disebutnya bakal semakin gencar disampaikan lewat festival olahraga, musik, dan kampanye lainnya. ”Kami punya tim Tindak

Pidana Ringan (Tipiring), polisi, kejaksaan, pengadilan, Satpol PP, Dinas Kesehatan yang rutin melakukan inpeksi dan sidak dan memastikan 9 kategori KTR bebas asap rokok,” janjinya. (fat/c)

KULINER: Lippo Plaza Ekalokasari Bogor kembali menggelar Bogor Food Festival Vol.2. Adapun Bogor Food Festival Vol.2. IST

Bogor Food Festival Hadir Kembali

BOGORLippo Plaza Ekalokasari Bogor kembali menggelar Bogor Food Festival Vol.2. Adapun Bogor Food Festival Vol.2 yang dimulai sejak 28 Juni - 9 Juli, mengusung konsep kuliner khas nusantara yang lebih lengkap dari kegiatan yang sama sebelumnya.

Jika sebelumnya Bogor Food Festival hanya diikuti oleh 28 jenis makanan, pada kegiatan kuliner khas nusantara kali ini, akan menghadirkan lebih banyak makanan, dan jajanan.

Mall Director Lippo Plaza Ekalokasari Bogor Aji Widiarto mengatakan, Bogor Food Festival diselenggarakan untuk memberikan kegiatan bagi keluarga, yang saat ini sedang menikmati liburan sekolah,

dan menjadi pilihan wisata bagi para pecinta kuliner. Makanan kuliner khas nusantara pada kegiatan Bogor Food Festival Vol.2 itu, memiliki konsep dengan menghadirkan beberapa makanan viral. Di antaranya adalah makanan dari Suryakencana – Bogor, seperti Bacang Pak Budi Suryakencana & Cempedak Goreng Citata. Kuliner nusantara lainnya yaitu, Nasi Tutug Oncom Djakarta, Nasi Kapau Juragan, Nasi Jamblang & Empal Gentong Ibu Sumiasih, Nasi Ayam Khas Semarang Mas Semlo, Soto H. Agus Barito, Mie Kocok Bandung Marinka, Cuanki Bandung Mang Udin. Kemudian Pempek Sriwijaya

Jelambar, Ketan Susu Kemayoran, Bakwan Sultan Khas Pontianak, Pisang Goreng Srikaya Ahou, Mie Bandung

Kejaksaan 1964, Batagor Cuplis, Asinan Betawi, Teh Tarik & Kopi Aceh Ce Bush, juga hadir melengkapi ragam kuliner yang disajikan pada kegiatan ini.

“Kuliner saat ini menjadi kegiatan yang populer di kalangan masyarakat untuk menghabiskan waktu liburan seiring dengan tumbuhnya bisnis kuliner yang makin pesat.

Bahkan banyak dari masyarakat kita mengunjungi pusat perbelanjaan untuk berwisata kuliner,” kata Aji, Sabtu (1/7).

Oleh karenanya, pihaknya menyediakan tempat jajanan ini dengan tujuan untuk

memberikan tempat wisata kuliner, yang baru dengan hadirnya ragam makanan yang saat ini viral, dan menghadirkan mereka dalam event Bogor Food Festival.

Tak hanya itu, event ini juga diharapkan dapat meningkatkan popularitas kuliner Indonesia imbas makin bertumbuhnya bisnis kuliner global.

”Dan kami juga berharap, para peserta yang bergabung dalam kegiatan ini dimana kebanyakan adalah pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk meningkatkan kualitas dan sajian makanan untuk mampu bersaing dengan ragam dan jenis kuliner lainnya,” tukas dia.(ded/c)

PPDB Jalur Zonasi Makin Ketat

Sambungan dari Hal 12

Jumlah tersebut jauh melampaui kuota yang tersedia, di jalur tersebut yang hanya sebanyak 1.112 orang. Hal itu berarti, ada 937 pendaftar yang tersisih.

Di sejumlah sekolah, pendaftar pada jalur prestasi, jumlahnya bahkan mencapai dua kali lipat dari kuota yang disediakan.

Misalnya di SMPN 5 Kota Bogor, pendaftarnya mencapai 201 orang. Padahal kuota yang tersedia hanya 58 kursi.

Kondisi serupa juga terjadi

di SMPN 1 Kota Bogor, yang pendaftarnya mencapai 185 orang, dari kuota 51 kursi, dan SMPN 9 Kota Bogor dengan pendaftar 146 orang, dari kuota 58 kursi.

Pemeringkatan PPDB jalur prestasi akademik dan non akademik, berdasarkan jumlah Nilai Prestasi (NP) yang didapat dari hasil penjumlahan Skor Prestasi (SP), ditambah Skor Test Kompetensi (ST).

Sementara pemeringkatan nilai raport (NR), berdasarkan hasil perhitungan rata-rata nilai rapor 5 (lima) semester,

Beroperasi

pada aspek pengetahuan kelompok mata pelajaran A (rtNR), dengan skor peringkat nilai raport (spNR). Banyaknya calon peserta didik yang tersisih pada jalur prestasi, tampaknya akan membuat jalur zonasi semakin ketat. Seleksi dalam jalur zonasi mempertimbangkan jarak radius, antara alamat sesuai Kartu Keluarga dengan sekolah pilihan.

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor Sujatmiko Baliarto mengatakan, PPDB jalur zonasi untuk tingkat SMP akan dibuka pada hari ini, (3/7).

dengan Kecepatan Terbatas

Sambungan dari Hal 12

perkuatan konstruksi jalan rel.

Sehingga sejak Sabtu pukul

22.10 WIB, jalur dinyatakan aman untuk operasional.

Menurut dia, hal itu ditandai dengan melintasnya perjalanan KA pertama, yakni KA

Pangrango dari Bogor-

Sukabumi, pada Minggu (2/7), pukul 05.30 WIB.

Namun hingga kini, kata dia, kereta yang melintas masih dibatasi kecepatannya, hanya

5 KM/jam saat melintasi titik tersebut.

“Jadi saat melintas, ya harus pelan-pelan, khususnya di titik longsor,” kata dia.

Feni juga mengatakan, Bagi calon penumpang pada KA Pangrango yang terdampak pembatalan, yakni pada Kamis, (30/6), dan Sabtu, (1/7), masih dapat melakukan penukaran hingga H+7 dari tanggal keberangkatan. Bea tiket akan dikembalikan 100 persen. (ded/c)

Bagikan Seribu Paket Daging, Sekaligus Edukasi Digital

Sambungan dari Hal 12

Ketua ICMI Pusat Arif Satria menyebut di tahun ini, pihaknya menunjuk ICMI wilayah khusus Bogor, sebagai tuan rumah penyelenggaraan kegiatan, bertema ”Edukasi dan Penyelenggaraan Kurban Berbasis Media Digital Audio Visual”. Tak sendirian, ICMI Orwilsus Bogor juga dibantu program studi Komunikasi dan Penyiaran Islam Universitas Ibn Khaldun

(KPI UIKA) Bogor. Kolaborasi tersebut, diharapkan bisa memberikan capaian edukasi digital soal tata cara kurban lebih luas lagi. Ketua Program Studi KPI UIKA Bogor Dewi Anggrayni menjelaskan, kegiatan ini menjadi laboratorium bagi mahasiswanya. Mereka bertugas menyebarkan video terkait perintah kurban, menyelenggarakan pelatihan penyelenggaraan kurban, dan menggelar kurban lima sapi,

dan tiga kambing di Pondok Moder Quran Azka Azkia Kemang Bogor. Kegiatan edukasi penyelenggaraan kurban itu, kata dia, diikuti oleh 26 peserta pelatihan dari berbagai kalangan.

“Respon masyarakat sangat bagus dalam kegiatan kurban ICMI ini karena memang, hakikatnya seorang cendikiawan memegang tugas mulia mengabdi mencerdaskan masyarakat dengan ilmunya,” ujar Dewi. (fat/c)

”Pendaftaran dibuka selama empat hari, yakni 3-6 Juli 2023. Kuota pada jalur zonasi, yakni 55 persen dari total kursi secara keseluruhan. Besaran itu dibagi kembali 90 persen untuk pendaftar dari Kota Bogor dan 10 persen dari luar Kota Bogor,” jelas dia. Kuota akan terbagi lagi men-

jadi tujuh zona. Setiap zona memiliki kuota tersendiri. Untuk Kota Bogor termasuk ke dalam zona 1-4, dengan pembagian zona 1 sebesar 65 persen, zona 2 sebesar 20 persen, zona 3 sebesar 10 persen, dan zona 4 sebesar 5 persen. Untuk pendaftar dari luar Kota Bogor, terbagi 3 zona. Yakni zona

5-7. Zona 5 sebesar 55 persen, zona 6 sebesar 30 persen, zona 7 sebesar15 persen.

Dari data yang berhasil dirangkum Radar Bogor, kuota yang tersedia dari seluruh SMP Negeri di jalur zonasi, ada sebanyak 3.040 kursi. Angka tersebut tak sebanding dengan pelajar SD yang lulus

di tahun ini. Kepala Bidang SMP Disdik Kota Bogor Yosep Berliana mengatakan, lulusan SD di Kota Bogor tahun ini mencapai 14 ribu orang. Jika seluruhnya mendaftar ke SMP Negeri lewat jalur zonasi, maka satu kursi akan diperebutkan sekira 4-5 orang. (fat/c)

Warga Tanah Baru

Sambungan dari Hal 12

Ketua RT 5 RW 1 Mulyadi mengatakan, wilayahnya memang acap kali jadi langganan banjir, setiap hujan deras turun. Ketinggian di tiap daerah bervariasi. Namun yang terparah bisa mencapai ketinggian 1 meter.

Setiap kali Sungai Ciheuleut, dan kolam retensi meluap, ada sekira 50 rumah di wilayah Mulyadi terendam banjir. Lebih dari 100 rumah di wilayah RW 1 juga turut digenangi air.

”Sebelum ada kolam retensi memang sudah sering banjir,

Minta Solusi

tapi tidak parah. Adanya kolam retensi bukan menampung air, malah menambah parah banjir,” tuturnya saat ditemui Radar Bogor, Sabtu (1/7). Banjir yang tak bisa diprediksi, dan datang tanpa kenal waktu itu pun benar-benar merepotkan warga. Selain membasahi dan merusak perabotan, banjir juga berpotensi membawa bahaya bagi anak-anak, yang bisa tenggelam dengan tingginya air.

Mulyadi dan warga lain berpendapat, banjir disebabkan buangan air Sungai Ciheuleut yang tidak bisa mengalir secara

sempurna. Aliran air tersendat di pangkal sungai, karena tertahan aliran Sungai Ciluar.

”Airnya jadi balik lagi ke kolam retensi yang sekarang mungkin sudah tidak dalam lagi lalu meluap dan tumpah ke pemukiman,” terang dia.

Selain itu, dirinya juga menduga penyempitan aliran sungai di wilayah Kabupaten Bogor, menjadi salah satu penyebab banjir yang terjadi. Oleh karena itu, ia meminta solusi dan penanganan dari Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor dengan segera, agar warganya tidak lagi tergenang banjir terutama di

musim hujan seperti yang terjadi saat ini. ”Inter vensinya perlu ada di wilayah Kabupaten Bogor, makanya kami ingin Wali Kota bisa berkoordinasi dengan Plt Bupati Kabupaten Bogor,” harap dia.

Wali Kota Bogor, Bima Arya mengakui masalah banjir tersebut berkaitan dengan Kabupaten Bogor. Ia berjanji akan meninjau titik yang dimaksud warga. ”Dari dulu seperti itu, masih terkait Kabupaten. Nanti saya liat titiknya, saya akan komunikasi dengan Plt Bupati,” janjinya saat dikonfirmasi Radar Bogor. (fat/c)

Fondasi Dikebut, Jalur Trem Dimulai

Sambungan dari Hal 12

Rena menyebut pada pekan ke-11, proyek penggantian Jembatan Otista sudah mencapai 15,05 persen. Di mana, pencapaian progress tersebut telah melampaui dari target yang direncakan, sebesar 7,70 persen. “Sehingga ada deviasi positif sebesar 7,35 persen, dan sejauh ini menunjukan progress yang baik,” kata perempuan yang kerap disapa Rena saat dikonfirmasi pada Minggu

(2/7) malam. Rena menjelaskan, kegiatan yang masuk pada Minggu 2 Juli, meliputi pembesian abutment utilitas, pemasangan bekisting body abutmen utilitas, yang mengarah Suryakencana. Kemudian pengerjaan pengeboran trem titik 5, arah Tugu Kujang. “Terakhir pengerjaan meliputi pengecoran borepile trem titik 4 arah tugu,” ucap dia. Wali Kota Bogor Bima Arya meminta proyek penggantian Jembatan Otista terus dikebut.

Bahkan ia ingin proyek itu dapat selesai lebih cepat, dari yang ditargetkan. Dirinya menyadari hal tersebut, berkolerasi dengan konsekuensi bising yang bakal timbul akibat pekerjaan di malam hari.

“Saya minta dikomunikasikan dengan warga baik-baik agar bisa saling memahami dan ada jalan keluar. Pekerjaan tetap berjalan dan tidak mengganggu warga,” ucapnya saat ditemui Radar Bogor, Senin (26/6). Dirinya menururkan Pemkot

Bogor masih terus mengevaluasi dan memantau rekayasa lalu lintas serta dampak ekonomi yang ditimbulkan. Sejauh ini menurutnya rekayasa kali ini mssih penyesuaian dan terdapat perbaikan. “Ekonomi juga masih kami pantau. Terutama toko di jalan Otista. Saya minta warga Bogor dan jajaran Dinas untuk memberikan perhatian dengan membantu beli makan minum belanja di jalan-jalan ini supaya mereka pulih,” tutur dia.(ded/c)

METROPOLIS RADAR BOGOR SENIN, 3 JULI 2023 14 DZULHIJJAH 1444 H HALAMAN 10

BERMAIN:

Peduli Kesehatan Anggota

Perempuan Maju Indonesia (PIM) dan Beranda Jual Beli (Bejubel)

TIDAK hanya bermanfaat untuk orang lain, terbentuknya sebuah komunitas juga dimanfaatkan utamanya bagi anggota mereka. Sejumlah program untuk anggotanya, tentu menjadi perhatian khusus.

Seperti yang dilakukan Perempuan Maju Indonesia (PIM), dan Beranda Jual Beli (Bejubel). Mereka mengadakan seminar pada akhir pekan lalu, Sabtu (1/7) di hotel Salak Heritage, bekerja sama dengan

salah satu rumah sakit swasta. Seminar tersebut bertemakan Penanganan Penyakit Jantung Koroner dan Radang Usus Buntu dengan Minimal Infasif. Mereka juga melakukan pemerik-

saan kesehatan gratis, seperti gula darah, tensi, quantum (penyumbatan pembuluh darah), dan skin test (rivera). Diakhir acara, peserta seminar yang beruntung membawa pulang doorprize.(mer/c)

Alumni Smanli ‘87

Nostalgia Sambil Jalan Pagi

MASA putih abu, biasanya masa di mana cerita-cerita apapun hadir di hidup, dan tidak mudah untuk dilupakan. Banyak cerita yang hadir di masa-masa itu. Sehingga teman-teman di masa

itu pun berasa lebih akrab hingga dewasa. Hal itu juga sepertinya yang dirasakan paraalumni SMAN 5 Kota Bogor (Smanli) angkatan 87. Sebab, mereka pun hingga

kini kembali sering berkumpul, hanya sekadar untuk jalan-jalan pagi, makan bersama, atau pun menikmati kafe-kafe yang memiliki pemandangan alam yang indah.(ran)

Pandemi Menyatukan

PANDEMI Covid-19 yang lalu, nyatanya membawa dampak positif di tengah kabar duka yang menyelimuti seluruh dunia.

Dampak positif itu mungkin terlihat dengan banyaknya komunitas yang terbentuk, karena pandemi itu sendiri. salah satunya komunitas Happy Kids.

Mulai terbentuk pada Januari 2021, mereka membentuk komunitas, karena selama pandemic, anak-anak yang terlahir di tahun 2019, sangat sulit bersosialisai dengan lingkungkan sekitar. Ditambah keterbatasan area, sekolah, dan tempat bermain yang di tutup selama pandemi.

Dengan Happy Kids, anak-anak yang selama ini takut ketemu orang, tidak bisa bersosialisai dengan baik, malah bisa berbaur dengan lingkungan sekitar, dengan kegiatan-kegiatan yang edufan. Serta belajar bersosialisasi, sebelum masuk sekolah taman kanak-kanak. (mer)

PM ATS Gowes

Suka Kawasan

Gunung Salak

KUMPUL: Para alumni SMANLI ’87 saat berkumpul di salah satu villa di Kawasan Sukabumi, beberapa waktu lalu. IST

BERSEPEDA: Para anggota komunitas PM ATS Gowes berfoto bersama di tempat tujuan gowes mereka, beberapa waktu lalu.

SAAT ini banyak masyarakat yang memiliki hobi bersepeda. Tak jarang dari mereka membentuk satu komunitas, baik itu dalam satu sekolah, tempat tinggal, ataupun

karena bekerja di kantor yang sama. Satu di antaranya Polisi Militer (PM) Lanud ATS, yang lebih dikenal dengan PM ATS Gowes. Komunitas ini sudah

berjalan dalam waktu beberapa tahun, dengan kegiatan utama bersepeda, atau gowes bersama. Biasanya mereka bersepeda pada akhir pekan, Sabtu atau Minggu,

dan juga saat tanggal merah, atau libur. Mereka juga memiliki rute favorite yang rutin dilalui. Yakni di daerah, atau kawasan Gunung Salak. (mer/c)

KOMUNITAS RADAR BOGOR I SENIN, 3 JULI 2023 14 ZULHIJJAH 1444 H HALAMAN 11
OMER RITONGA/RADAR BOGOR FOTO BERSAMA: Para anggota PIM dan Bejubel usai mengikuti seminar kesehatan di hotel Salak Heritage, akhir pekan lalu, Sabtu (1/7). HAPPY KIDS BOGOR FOR RADAR BOGOR
Para komunitas Happy Kids saat belajar sambil bermain di salah satu restoran pada mall di Kota Bogor.
Happy Kids Bogor

BOGORWarga RW 1 Kampung Kramat, Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara selalu resah, setiap hujan besar mengguyur Kota Bogor. Derasnya hujan kerap dibarengi

dengan naiknya muka air sungai, dan kolam retensi. Sehingga membanjiri permukiman mereka.

PPDB Jalur Zonasi Makin Ketat

Satu Kursi Diperebutkan Lima Pelajar

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Kota Bogor jalur prestasi akademik, non akademik, dan nilai rapot, baru saja usai. Merangkum dari laman resmi PPDB Kota Bogor, sejak dibuka pada tanggal 19-22 Juni 2023 lalu, tercatat sebanyak 2.049 orang mendaftar ke SMP Negeri.

Belasan Tahun

Merawat Tanaman

SUBHAN Murtadla, Wakil Ketua

I Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bogor memiliki kegiatan khusus setiap akhir pekan. Yakni merawat tanaman hias koleksinya.

Belasan hingga puluhan tanaman hias, rutin dirawatnya sendiri. Ada sekira 30-50 pot tanaman menghiasi pekarangan, dan teras rumahnya. Jenisnya beragam. Mulai dari aglonema, cencivera, hingga anthurium. ”Kegiatan ini memberikan ketenangan. Melihat hijau-hijauan sampai mengamati pertumbuhan nya memberikan rasa tenang,” tuturnya.

Merawat tanaman menjadi hobi yang sudah digelutinya sejak lama. Bahkan diakuinya sudah berjalan selama 15 tahun.

Selain membeli dan membiakkan sendiri, koleksi tanaman hiasnya juga merupakan hasil barter dengan rekan yang juga satu hobi dengan dia. (fat/c)

Fondasi Dikebut, Jalur Trem

Dimulai

BOGORKepala Dinas PUPR Kota Bogor Rena Da Frina mengupdate progres pengerjaan pembangunan Jembatan di Jalan Otto Iskandardinata (Otista), yang sudah berjalan 11 pekan, sejak ditutup pada 1 Mei 2023 lalu.

BOGOR Kereta Api (KA) Pangrango jurusan Bogor-Suka bumi akhirnya kembali beropersi, pada Minggu (2/7).

Pelaksana Harian Manager Humas PT KAI Daop 1 Jakarta Feni Novida

Momen Iduladha banyak dimanfaatkan berbagai elemen masyarakat untuk berbagi, khususnya daging kurban. Momen itu juga dimanfaatkan Ikatan Cendikiawan Muslim Indonesia (ICMI) Pusat. Menggaet mahasiswa Bogor, ICMI membagikan ribuan paket daging kurban. Laporan: REKA FATURACHMAN

Saragih mengatakan, salah satu upaya yang difokuskan agar layanan KA Pangrango kembali normal, yakni de ngan melakukan sejumlah

METROPOLIS senin PRAKIRAAN SIANG PAGI MALAM FONDASI Baca Hal 10 PPDB Baca Hal 10
KEMBALI BEROPERASI: KA Pangrango jurusan BogorSukabumi kembali beroperasi pada Minggu (2/7) pukul 05.30 WIB. Beroperasi dengan Kecepatan Terbatas BERKURBAN: Ketua ICMI Pusat Arif Satria berfoto bersama mahasiswa Bogor saat membagikan paket daging kurban. IST Intip Kegiatan ICMI dan Mahasiswa Bogor Bagikan Seribu Paket Daging, Sekaligus Edukasi Digital ICMI bersama mahasiswa se-Bogor Raya itu, membagikan 1400 paket daging kurban pada pondok pesantren, dan guru mengaji di enam wilayah di Kota, dan Kabupaten Bogor, pada Kamis (29/6). SOFYANSYAH/RADAR BOGOR FONDASI BARU: Proyek revitalisasi dan pelebaran Jembatan Otista terus dikebut. Kini para pekerja tengah membangun fondasi baru yang mulai nampak berdiri tegak di lokasi, Minggu (2/7). BAGIKAN
Baca Hal 10
FATUR/RADAR BOGOR
BANJIR: Anak-anak warga Kampung Kramat, Tanah Baru yang sedang bermain di tengah banjir yang melanda wilayah rumahnya, beberapa waktu lalu.
Tanah Baru Minta Solusi WARGA Baca Hal 10 BEROPERASI Baca Hal 10 SUBHAN MURTADLA IST
Warga

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Epaper Edisi 3 Juli 2023 | RADAR BOGOR DIGITAL by Bogor - Issuu