Radar pekalongan 16 januari 2016

Page 1

SABTU, 16 JANUARI

16 HALAMAN

TAHUN 2016

Sembilan Terduga Teroris Dibekuk

Di Tegal Tangkap Dua Orang Di Bekasi Empat Orang dan Cirebon 3 Orang

TERORIS Polisi Sisir Kawasan Pegunungan WONOSOBO- Jajaran Kepolisan Wonosobo menggencarkan patroli dan menggadakan jumlah pasukan pengamanan di obyek vital, seperti pasar, kantor pemerintahan dan perbankan. Selain itu sejumlah polisi juga digiatkan melakukan patroli di pintu masuk dan perbatasan kabupaten wonosobo. “Polres Wonosobo masih terus menggencarkan kegiatan patlroli dan juga pengamanan ke hal 7 kol 5

ERWIN ABDILLAH/MAGELANG EKSPRES

SISIR - Sejumlah anggota Polres Wonosobo tampak menyisir kawasan pegunungan dengan bersenjata lengkap.

Rp 3.000

TEGAL - Sehari pasca ledakan bom Sarinah Jakarta, Jumat (15/1) pukul 14.00 WIB, di wilayah Desa Langgen, Talang gempar. Sebab, Densus 88 Anti Teror Mabes Polri menggerebek rumah terduga teroris yang berlamat RT 06/ RW II, Desa Langgen, Kecamatan Talang. Sebelum melakukan penggrebekan di rumah yang ditempati Ali Mahmudin alias Lulu, 39, tim Densus 88 yang berjumlah 35 orang dan di-back up pasukan Brimob satu peleton melakukan koordinasi penangkapan yang disaksikan Kapolres AKBP RH Wibowo SH SIK di Mapolsek Talang ke hal 7 kol 5

Residivis UjungTombak TerorSarinah JAKARTA - Teka-teki siapa pelaku dan kelompok dibalik serangkaian aksi teror di Plasa Sarinah sudah dikantongi polisi. Kapolri Jenderal Badordin Haiti memastikan identitas kelima pelaku dan kelompok asal para pelaku telah diketahui. Kini, giliran Polri dengan Densus 88 Anti Teror-nya yang mengejar semua jaringan sel kelompok yang terafiliasi ISIS tersebut. Kendati, lima pelaku pengeboman dan penembakan telah diketahui, namun Polri begitu ketat menjaga informasi siapa kelimanya. Hal itu dilakukan karena Polri ogah upaya pengejarannya terganggu. Hanya satu nama pelaku yang disebutkan, yakni Afif alias Sunakim ke hal 7 kol 5

PENDIDIKAN Kuota Dipangkas, Dialihkan untuk Seleksi Mandiri

JAGA KETAT Puluhan polisi dari Brimob dan Densus 88 menjaga rumah terduga teroris di Desa Langen, Kecamatan Talang, Kabupaten Tegal kemarin (15/1).

JAKARTA - Perebutan bangku kuliah melalui seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNM PTN) bakal semakin ketat. Pasalnya panitia memutuskan memangkas kuota mahasiswa baru melalui seleksi berbasis nilai rapor siswa itu. Pengumuman pemangkasan kuota itu disampaikan dalam peluncuran SNM PTN 2016 di kantor Kementerian Riset, Teknologi,

Fahri Hamzah Usir Penyidik KPK

HERMAS PURWADI/RADAR SLAWI

ke hal 7 kol 5

NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP DOLAR

JAKARTA-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah empat ruangan di DPR RI, Komplek Parlemen, Sena-

...............

13,955

............

...........

13,930 13,946

13/1

14/1

15/1

IFOED/INDOPOS

yan, mulai pukul 10.45, Jumat (15/1). Langkah itu buntut dari operasi tangkap tangan (OTT) ke hal 7 kol 1

SUMBER : (KURS JUAL) BANK INDONESIA

SELEBRITIS Kita Enggak Ngoyo Soal Anak PASANGAN artis Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie baru menjalani pernikahan beberapa bulan. Namun mereka sudah ditanya oleh hampir setiap orang yang ditemuinya, yakni soal momongan. “Baru tiga bulan, orang-orang sudah nanyain (anak) setiap hari. Kita baru tiga bulan, enggak ngoyo dan enggak program juga,” ucap Chelsea saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta, Jumat (15/1). Chelsea memahamimaksud mereka yang menanyakan hal itu baik adanya. Ia menganggap pertanyaan itu seke hal 7 kol 5

Chelsea Olivia

OKRI RIYANA/RADAR CIREBON

BAWA BARANG BUKTI - Dua orang anggota Brimob Polda Jabar sedang membawa barang bukti dari rumah yang di duga teroris di Desa Orimalang, Kec. Jamblang, Kab. Cirebon kemarin(15/1).

CNNINDONESIA

DIHADANG - Aksi adu mulut antara Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah dan Pimpinan Satgas KPK HM Christian.

Polisi Ganteng, Sepatu Gucci dan Teror ISIS di Thamrin

Berpenampilan Trendy dan Fashionable SOSOK seorang polisi yang ikut dalam baku tembak dengan kelompok teroris di Thamrin, Kamis (14/1) kemarin, men-

jadi viral di media sosial. Para netizen, terutama perempuan banyak yang mengagumi sosok polisi yang disebut-sebut gan-

teng itu. Polisi ganteng itu tidak lain adalah Kompol Teuku Arsya Khadafi. Pria berkacamata ini saat ini menjabat sebagai Kepala Unit IV Subdit Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya.

Sembilan Terduga Teroris Dibekuk

Sehari-hari, Arsya memang berpenampilan fashionable. Pakaiannya yang selalu necis ditambah rambutnya yang kelimis, membuat penampilan Arsya semakin good looking ke hal 7 kol 1

Gerak cepat, seperti sudah terdaftar... Fahri Hamzah Usir Penyidik KPK

Saat mengusir bawabawa nama rakyat, tapi kalau urusan kedewanan lupa rakyat...

DETIK

FASHIONABLE - Dua anggota Polda Metro Jaya yang tengah melakukan pengejaran terhadap pelaku teror Sarinah ini menjadi sorotan Nitizen, karena penampilan mereka yang dianggap Trendy dan Fashionable.

Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

DETIK

TRENDY - Direktur Reskrimum Polda Metro Jaya Kombes Krishna Murti dengan style yang trendy. Website: www.radarpekalongan.com

CKMY


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Radar pekalongan 16 januari 2016 by Radar Pekalongan - Issuu