Radar pekalongan 18 januari 2016

Page 1

SENIN, 18 JANUARI

16 HALAMAN

TAHUN 2016

Ekonomi Kebal Teror JAKARTA - Teror bom yang terjadi di kawasan Sarinah pekan lalu memang menimbulkan guncangan sesaat pada pasar finansial di Indonesia. Namun, hal itu nyatanya tak menyurutkan

Rp 3.000

PERNYATAAN SIKAP - Keluarga korban bom terorisme yang tergabung dalam Aliansi Indonesia Damai (AIDA) melakukan aksi tabur bunga di Jalan M.H. Thamrin, Jakarta, Minggu (17/1).

iklim ekonomi di dalam negeri untuk terus bergeliat. Saat menghadiri acara bertajuk “Mendorong Pertumbuhan dan Meningkatkan Daya Saing dalam Era Masyarakat Ekonomi ASEAN” akhir pekan lalu, Wakil Presiden ke hal 7 kol 1

MUHAMAD ALI/JAWAPOS

Satu Demi Satu Anggota Santoso cs Tewas Sempat Dikabarkan Santoso yang Tertembak

BARANG BUKTI Oleh DAHLAN ISKAN (52)

Serbasulit untuk Freeport yang Serbaberat (1) RELAKAH Anda bila saat ini negara kita mengeluarkan uang sekitar Rp 20 triliun untuk membeli 10 persen saham Freeport Indonesia (FI)? Mungkin pertanyaan itu pertama-tama harus dijawab oleh mereka yang selama ini mendesak pemerintah agar memaksa Freeport mengurangi sahamnya di FI. Kini (minggu lalu, Red) justru Freeport yang secara resmi menawarkannya kepada pemerintah. Freeport minta agar pemerintah mengambil saham itu dengan nilai USD 1,7 miliar atau sekitar Rp 20 triliun. Hayo! Bagaimana pemerintah harus menjawab tawaran itu? Sungguh serbasalah. Kalau saya sih jelas: tidak rela. Dengan ke hal 7 kol 1

NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP DOLAR 13,930 ............

...........

13,955

...............

13,946

13/1

14/1

15/1

SUMBER : (KURS JUAL) BANK INDONESIA

SELEBRITIS Tengah Dekat dengan Kerabat Jusuf Kalla ARTIS Laudya Cynthia Bella kini tengah dekat dengan kerabat dari Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia Jusuf Kalla. Pria tersebut diketahui bernama Afifuddin Kalla. Ketika datang ke resepsi pernikahan Aryani Fitriana-Donny Michael semalam dan Fedi Nuril-Vanny hari ini, wanita yang akrab disapa Bella itu datang bersama pria ke hal 7 kol 5

Laudya Cynthia Bella

Setelah menembak mati satu terduga teroris, aparat gabungan kembali menemukan sejumlah barang bukti di kamp milik kelompok Santoso Cs, di Pegunungan Desa Taunca, Poso Pesisir Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah. JAWAPOS

J A K A R TA Polri dan TNI makin keranjingan mengejar Kelompok Teror Santoso cs yang terhubung dengan aksi teror Plaza Sarinah. Sabtu (16/ 1) tim gabungan Brimob dan TNI berhasil menembak seorang anggota kelom-

pok Santoso cs. Dia sempat dikabarkan pimpinan kelompok Mujahidin Timur Indonesia (MIT, Santoso. Namun, Polri memastikan bahwa lelaki yang tertembak itu bukanlah biang keladi yang merusak keamanan di Poso. Kapolri Jenderal Badrodin Haiti menuturkan bahwa memang ada satu orang yang tewas tertembak, tapi bukanlah Santoso. Hal itu diketahui seke hal 7 kol 5

Warga Tolak Jenasah Pelaku Bom Sarinah INDRAMAYU - Keluarga Ahmad Muhazan bin Saroni (25), salah satu tersangka peledakan bom di Sarinah Thamrin Jakarta, berharap agar jenazah Azan (nama panggilan Ahmad Muhazan) segera dipulangkan ke kampung halamannya di Desa Kedungwungu Kecamatan Krangkeng, Kabupaten Indramayu, untuk segera dimakamkan. Maemunah (54), ibunda Azan, saat ditemui di rumahnya, Jalan Perdul RT 04/01 Desa

Kedungwungu Kecamatan Krangkeng, Minggu (17/1), terlihat masih shok atas peristiwa yang menimpa anak kandungnya. Maemunah mengungkapkan, sejak peristiwa ledakan bom di Sarinah Jakarta, dimana salah satu korban teridentifikasi adalah Azan, dirinya belum pernah dihubungi oleh siapapun untuk prosedur pengambilan jenazahnya. Padahal ia berharap anaknya segera dipulangkan ke hal 7 kol 5

OETOYO PRIACHDI/RADAR CIREBON

TOLAK - Spanduk penolakan jenazah Ahmad Muhazan alias Azan (25), terpasang di mulut gang Perdul Desa Kedugwungu Kec. Krangkeng, Kab. Indramayu, tempat orangtua Azan tinggal

Fahri Bisa Dianggap Merintangi Penyidikan JAKARTA - Tindakan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah yang sempat menghalangi penyidik KPK menggeledah ruangan anggota Fraksi PKS dianggap bentuk merintangi

penyidikan. Sayangnya, KPK masih belum mengambil sikap terhadap tindakan Fahri. Aktivis LBH Jakarta Bahrain mengungkapkan jika semua mekanisme telah dilaku-

kan KPK, maka pelarangan penggeledahan bisa termasuk perbuatan merintangi penyidikan. “Jadi harus dipastikan dulu semuanya. Yang dilakukan KPK itu sudah sesuai pro-

sedur apa belum,” terangnya. Plh Kabiro Humas KPK Yuyuk Andriati mengungkapkan sebelum melakukan penggeledahan semua mekanisme sudah dilakukan penyidik.

Diantaranya menunjukan surat tanda pengenal, surat perintah penyidikan, penggeledahan dan penyitaan. “Surat-surat itu sudah dike hal 7 kol 5

Kisah Korban Bom Sarinah yang Tewas karena Ditilang Polisi

Impian untuk kuliah Sambil Kerja Kini Sirna SALAH satu korban aksi penembakan dan bom di Sarinah, Jalan MH Tamrin, Jakarta, Rico Hermawan (20) dimakamkan di Dukuh Jayan, Desa Senting, Kecamatan Sambi, Boyolali, Jawa Tengah. Jenazah Rico diberangkatkan dari RS Polri, Kramat Jati, Jakarta, pada Sabtu 16 Januari 2016 malam melalui perjalanan darat. Mobil ambulans yang membawa tiba di rumah duka pada Minggu 17 Januari 2016 pukul 05.30 WIB. Dua jam berselang, prosesi pemakaman dimulai setelah dilakukan serah terima jenazah dari Kapolres Boyolali AKBP Budi Sartono dan salat jenazah. Saat dimakamkan di pemakaman umum dusun setempat yang berjarak sekitar 100 meter dari rumah duka, kedua orangtuanya ikut mengantarkan. Mereka sangat tabah dan ke hal 7 kol 5

Ekonomi Kebal Teror

Sudah biasa terkena teror, dari harga bbm mahal hingga tarif listrik naik... Fahri Bisa Dianggap Merintangi Penyidikan

Hanya merintangi, yang memaki penegak hukum saja tak apa-apa...

SINDONEWS

DIMAKAMKAN - Warga dan petugas kepolisian ikut mengantarkan jenasah Rico yang meninggal setelah terkena ledakan bom yang meledak di pos polisi Sarinah Thamrin.

Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

Website: www.radarpekalongan.com

CKMY


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.