RABU, 21 OKTOBER
16 HALAMAN
TAHUN 2015
Rp 3.000
KPK Tangkap Tangan Politikus DPR Dari Fraksi Hanura Saat terima Suap
Dewi Yasin Limpo
JAKARTA - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Komisi Energi ditangkap tangan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta, Selasa petang (20/10). “Memang benar ada OTT (Operasi Tangkap Tangan) dan DOK
telah diamankan sekitar 6 hingga 7 orang yang diduga melibatkan anggota DPR RI. Sekarang dalam proses pemeriksaan sesuai aturan hukum 1x24 jam di KPK,” kata Pelaksana Tugas Wakil Ketua KPK Indriyanto Seno Adji, Selasa. KPK menangkap tangan anggota DPR seorang perempuan dari Fraksi Hanura Dewi Yasin Limpo saat menerima suap Rp 1,5 miliar di Kelapa
Gading, Jakarta Utara. Informasi yang dikumpulkan, Selasa (20/10) malam, penangkapan dilakukan pukul 19.00 kemarin. Dalam penangkapan itu total yang diamankan delapan orang. Ada dua pengusaha yang ikut dibawa ke KPK. Bersama Dewi Yasin Limpo, ditangkap juga seorang pengurus partai di tingkat
Benar yang bersangkutan (Dewi Yasin Limpo) ditangkap. Fraksi sedang melakukan investigasi.” BERLIANA KARTAKUSUMA Sekjen Partai Hanura
ke hal 7 kol 1
TABRAK LARI Bocah SD Tewas Jadi Korban Tabrak Lari
AKSI MAHASISWA Ratusan mahasiswa dari berbagai universitas melakukan aksi demonstrasi di depan Gedung MPR/DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (20/ 10/2015).
KAJEN - Seorang siswa SDN Kayuritan, Karanganyar, Muh Azizi Umam (6), menjadi korban tabrak lari di Jalan Raya Kayugeritan, Selasa (20/10). Korban tewas seketika usai tertabrak mobil jenis sedan hingga terpental sejauh 20 meter ke hal 7 kol 1
TRIYONO
TABRAK LARI - Kendaraan jenis sedan inilah diduga digunakan korban tabrak lari.
PROTES Tolak Pasien, Puskesmas Bisa Dipidanakan BANTUL - Ombudsman Republik Indonesia (ORI) akhirnya turun tangan melakukan investigasi terkait dengan dugaan penolakan pasien kritis hingga meninggal dunia yang dilakukan Puskesmas II Banguntapan ke hal 7 kol 1
MIFTAHULHAYAT/JAWA POS
Kinerja Kabinet Belum Sesuai Nawa Cita JAKARTA - Merebaknya isu reshuffle kabinet dinilai klop bila melihat sejumlah kinerja pembantu presiden yang tidak sesuai harapan nawa cita. Kinerja kabinet bi-
dang hukum menjadi yang cukup rentan dikocok ulang karena berbagai program yang dijalankan belum menunjukkan perbaikan kualitas.
Komisioner Komisi Kejaksaan Indro Sugianto menuturkan bahwa beberapa kali Presiden Jokowi menyebut bahwa pergantian kabinet akan bergantung kebutuhan
bangsa dan negara. Namun, juga mempertimbangan apakah kinerja kabinet sesuai dengan visi nawa cita. “Saya yakin presiden akan menggunakan hak preogratifnya se-
suai dengan pertimbangan nawa cita,” paparnya. Saat ini bila dilihat, kinerja kabinet bidang hukum, terutama Jaksa Agung serta Menke hal 7 kol 5
Cawalkot Diduga Terlibat Kasus Korupsi SINDONEWS
PROTES - Sejumlah warga melakukan aksi protes pelayanan puskesmas yang menolak pasien kritis hingga akhirnya meninggal.
NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP DOLAR
......
16/10
13,702
...........
13,631
...............
13,602
19/10
20/10
Kasus Kolam Resitensi Kota Semarang SEMARANG - Mantan Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi yang kini tengah mencalonkan diri kembali disebut telah memerintahkan pembuatan berita acara penyelesaian
pekerjaan proyek Kolam Retensi Muktiharjo Kidul, Kota Semarang 2014, padahal pembangunan proyek belum selesai sepenuhnya. Hal tersebut terungkap dalam dakwaan jaksa penuntut umum atas perkara Handawati Utomo dan Tri Budi Joko Purwanto, Direktur serta Komisaris PT Harmoni International Techke hal 7 kol 5 NURUL FATAH
OLAH TKP - Petugas kepolisian dari Polres Batang dan Polsek Limpung melakukan olah TKP di lokasi penemuan mayat bayi yang dibuang di kolam masjid Al Humam, Desa Plumbon.
SUMBER : BANK INDONESIA
Kejam, Sesosok Bayi Dibuang di Kolam Masjid
SELEBRITIS Luna Maya Favoritkan Black Chocolate JAKARTA - Banyak cara untuk memperbaiki mood yang telanjur memburuk. Ada yang memilih mengembalikannya dengan mendengarkan musik favorit, nonton film, atau jalan-jalan. Nah, kalau si cantik Luna Maya, 32, resep mood booster-nya adalah cokelat. ‘’Cokelat biasanya aku makan kalau aku lagi capek kerja,’’ kata Luna saat dijumpai di Equinox, Plaza Senayan, Jakarta Selatan, kemarin (20/ 10). Setelah makan cokelat, mood yang telanjur berantakan bisa terbentuk kembali. ‘’Biasanya cokelat yang black chocolate karena, menurutku, lebih murni dan enak,’’ lanjut dia menyebut jenis cokelat favoritnya. Karena itu, presenter kelahiran Denpasar itu selalu punya persediaan cokelat di rumah. Bisa dalam bentuk cake atau es krim. Tetapi, tidak selalu sih
DOK ISTIMEWA
CAWALKOT - Pasangan calon wali kota Hendi Hendrar Prihadi (tiga dari kiri) dan calon wakil wali kota Hevearita GR (empat dari kiri) mendaftar ke Kantor KPU Kota Semarang, beberapa waktu lalu.
belum genap sehari dengan jenis kelamin perempuan tersebut, beratnya 3 kilogram dengan panjang 47 cm. Saat ditemukan masih lengkap dengan tali pusar beserta ari-arinya. Slamet Subkhi selaku takmir masjid mengatakan jika
pada awalnya dia tidak mengetahui adanya sesosok mayat bayi di dalam bak mandi masjid. Seperti harihari biasa, sholat subuh dilakukan berjamaah dan tidak ada tanda-tanda jika ada bayi yang diletakkan di ke hal 7 kol 1
Dualisme Kepengurusan Partai Golkar Akhirnya Berakhir
Tok! MA Putuskan Golkar Milik Ical INILAH akhir drama Partai Golkar. Mahkamah Agung (MA) akhirnya memutuskan pengurus yang sah Partai Golkar adalah hasil Munas Riau. “Mengabulkan kasasi dari
pemohon DPP Golkar diwakili Pemohon Ir Aburizal Bakrie dan Idrus Marham,” kata humas MA hakim agung Suhadi, Selasa (20/10). Vonis ini diketok dalam si-
dang di MA yang dimulai sejak pukul 13.00 WIB. Duduk sebagai ketua majelis Dr Imam Soebchi dengan anggota Dr Irfan Machmudin dan Supandi. MA membatalkan pu-
tusan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Jakarta dan menguatkan putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta
Kinerja Kabinet Belum Sesuai Nawa Cita
Jangan malah sesuai irama lagu Cita Citata saja...
ke hal 7 kol 1
Cawalkot Diduga Terlibat Kasus Korupsi
Baru disebut di sidang, masih bisa “minta tolong” ke partai pengusung...
ke hal 7 kol 5
Luna Maya
BATANG – Warga Desa Plumbon, Kecamatan Limpung, Selasa pagi kemarin digegerkan dengan ditemukannya sesosok mayat bayi yang mengambang di dalam sebuah bak mandi Masjid Al Humam. Mayat bayi yang diperkirakan baru berusia
DOK KPL
DOK ISTIMEWA
DOK ISTIMEWA
HUT GOLKAR - Ketum Golkar Munas Bali, Aburizal Bakrie (tengah), seusai melaksanakan upacara tabur bunga dan ziarah, di Taman Makan Pahlawan Kalibata, Jakarta, 20 Oktober 2015.
POTONG TUMPENG - Ketua Umum DPP Partai Golkar versi Munas Jakarta, Agung Laksono, memotong tumpeng menandai perayaan HUT ke-51 di kantor pusat Slipi, Jakarta, Selasa (20/10).
Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
Website: www.radarpekalongan.com
CKMY