16 HALAMAN
SABTU, 9 MEI 2015
Rp 3.000
Jokowi dan JK Tak Kompak
DOK
DOK
Terkait Impor Beras
DOK ISTIMEWA
HARGA BERAS - Presiden Indonesia Joko Widodo didampingi sejumlah menteri kabinet kerja memantau stok beras di gudang Bulog, Jakarta beberapa waktu
VULKANIK Kegempaan Gunung Slamet Masih Belum Stabil TEGAL - Dalam sepekan terakhir aktivitas kegempaan Gunung Slamet yang berada di lima Kabupaten di Jawa Tengah itu kembali meningkat. Bahkan, dalam satu hari alat seismograf yang terpasang di Pos Pengamatan Gunung Slamet di Gambuhan Kabupaten Pemalang itu, mencatat rata-rata 200 lebih gempa hembusan yang terjadi per hari. ke hal 7 kol 1
BIROKRASI
SINDO
JAKARTA - Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) belum bisa memastikan kecukupan beras jelang Hari Raya Idul Fitri. Untuk mengantisipasi lonjakan permintaan, mantan pengusaha itu menyiapkan langkah praktis pengadaan dengan membuka keran impor. “Peluang impor terbuka, kalau produksi nasional tak cukup. Artinya stok bulog kurang dari 1,5 juta sampai 2 juta,” ujar JK di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Jum’at (8/5). Wapres mengatakan kebijakan impor dipertimbangkan untuk
Peluang impor terbuka, kalau produksi nasional tak cukup. Artinya stok bulog kurang dari 1,5 juta sampai 2 juta.”
JOKO WIDODO
Wakil Presiden RI
Presiden RI
Wakil presiden Jusuf Kalla mengatakan kebijakan impor dipertimbangkan untuk menutup sebagian kebutuhan beras guna mengendalikan harga di pasaran.
JUSUF KALLA
Presiden Joko Widodo yang secara tegas menolak ketergantungan impor beras dari Vietnam dan Thailand.
ke hal 7 kol 1
Kinerja Menteri Ekonomi BuatSengsaraMasyarakat JAKARTA - Institute for Development of Economics and Finance (Indef ) menilai kinerja menteri-menteri ekonomi pemerintahan Jokowi selama enam bulan ini belum memuaskan. Tim ekonomi Jokowi dinilai tidak mempunyai kalkulasi kebijakan ekonomi tepat sehingga malah berdampak negatif pada masyarakat. “Kecakapan tim ekonomi ini menjadi persoalan,” ujar Direktur Indef Enny Sri Hartati dalam konferensi pers di Kantornya, Jakarta, Jumat (8/5). Enny menilai Presiden Jokowi laik untuk merombak total menteri-menteri ekonomi pemerintah. “Ketidakadaan kalkulasi kebijakan ekonomi, ini malah memukul daya beli masyarakat. Kemudian memasang target
Jadi, tidak perlu impor beras lagi, kita harus bisa memenuhi beras kita sendiri. Masa beras impor, jagung impor, semuanya kok impor.”
10 Indikator Terpuruknya Ekonomi Indonesia 1. Pertumbuhan ekonomi anjlok sampai 4,8 persen 2. Kualitas pertumbuhan ekonomi makin merosot 3. Menurunnya penerimaan negara 4. Nilai tukar rupiah yang tertekan 5. Kepercayaan pelaku bisnis turun 6. Perbedaan pertumbuhan antar daerah semakin timpang 7. Produktivitas nasional turun 8. Peran perbankan turun 9. Indikator kesejahteraan diturunkan 10. Daya beli masyarakat melemah.
ke hal 7 kol 5
MENUMPUK - Warga mengurus pembuatan administrasi kependudukan di Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Tegal kemarin.
GRAFIS: RONY COY
Konflik PNS-Wali Kota, Seribuan Kartu Keluarga Menumpuk TEGAL - Pelayanan administrasi kependudukan di Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Tegal terbengkalai. Seribuan berkas permohonan pembuatan Kartu Keluarga (KK) menumpuk tak dapat diproses ke hal 7 kol 5
SELEBRITIS Rahasia Turunkan Berat Badan CANTIK, dan punya badan langsing yang sangat menarik. Artis Joanna Alexandra terlihat seolah masih single, padahal ia telah melahirkan 2 orang anak. Apa ya rahasianya? “Waktu anak kedua sih nggak segampang anak pertama ngurusinnya. Jaga makan aja. Semke hal 7 kol 5
Revisi UU Pilkada Cuma Akal-akalan Parpol SINDO
PENJELASAN - Raja Keraton Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Bawono X (kiri) didampingi GKR Hemas menggelar pertemuan dengan warga dan tokoh masyarakat, Jumat (08/05).
JAKARTA - Komisi II DPR mewacanakan revisi UndangUndang (UU) Nomor 22 Tahun 2011 tentang Partai Politik dan UU No 8 Tahun 2015 tentang Pemilihan Kepala
Daerah (Pilkada). Direktur Eksekutif Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) Titi Anggraini berpendapat, rencana tersebut dianggapnya hanya sebuah akal-
akalan partai tertentu yang saat ini tengah berkonflik agar bisa mengikuti Pilkada serentak. “Menurut kami itu akalakalan parpol saja,” kata Titi, di ke hal 7 kol 5
HUKUM TATA NEGARA
Sultan Ungkap Makna diBalikPergantianGelar YOGYAKARTA - Melalui sebuah sabda pada Kamis, 30 April 2015 lalu Raja Yogyakarta Sri Sultan Hamengkubuwono X mengubah sejumlah nama dan gelar. Sebelumnya gelar dan nama untuk Raja Yogya adalah
Refly Harun, Pengamat Politik dan Hukum Tata Negara saat diskusi pada sebuah acara. Refly menyebut revisi UU Pilkada untuk mengakomodir kelompok tertentu.
Ngarsa Dalem Sampeyan Dalem Ingkang Sinuwun Kanjeng Sultan Hamengku Buwono Senapati Ing Ngalaga Ngabdurrakhman Sayidin Panatagama Kalifatullah. Ada beberapa perubahan ke hal 7 kol 1
CNNINDONESIA
Kisah ‘Bocah YouTube’ Berpenghasilan Rp1,7 Miliar
Bagikan Ulasan Mainan dan Video Game
Joanna Alexandra
DOK
TAK semua saluran video di YouTube aman untuk anakanak. Tetapi dengan menonton saluran EvanTubeHD, mungkin orangtua bisa bernapas lega karena di sana banyak tersedia video ulasan mainan dan video game yang dibawakan oleh seorang bocah sembilan tahun bernama Evan. Berawal dari kesenangannya pada mainan, Evan sering mengulasnya dan siapa sangka, berkat hobinya itu media Business Insider memperkirakan Evan bisa meraih berpenghasilan US$ 134.000 sampai US$ 1,32 juta per tahun atau Rp 1,7 miliar sampai Rp 17,3 miliar per tahun. EvanTubeHD termasuk salah satu saluran yang memiliki banyak pelanggan dan videonya banyak ditonton. Sejak
Jokowi dan JK Tak Kompak
Padahal sama-sama berlatar belakang pedagang...
YOUTUBE Bocah bernama Evan yang kini berusia 9 tahun, gemar mengulas mainan dan video game yang dibagikan melalui situs YouTube sejak September 2011.
Kinerja Menteri Ekonomi Buat Sengsara Masyarakat
Sebentar lagi akan diluncurkan Kartu Indonesia Sabar...
DOK. AKUN YOUTUBE EVANTUBEHD
bergabung pada 20 September 2011, kini EvanTubeHD telah memiliki 1.400.227 pelanggan dan videonya ditonton seba-
Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
nyak 1.240.044.041 kali. Evan mengulas mainan dan video game yang ia gemari. Dengan lancar dia berbicara
depan kamera tentang kelompok usia yang cocok memainkan produk terkait. Boks pada ke hal 7 kol 1 Website: www.radarpekalonganonline.com
CKMY