Rakyat Bengkulu SENIN, 25 MARET TAHUN 2013
H O PE MANUFACTURING
Polda Tunggu Niat Baik BENGKULU – Pihakpihak yang telah kecipratan honor “haram” dari manajemen Rumah Sakit Umum Daerah Dr M Yunus (RSMY) kini sedang ditunggu niat baiknya untuk mengembalikan honor tersebut ke kas negara. Setelah Ketua Komisi IV DPRD Provinsi, Parial, SH yang menyatakan siap mengembalikan MAHENDRA JAYA honor tersebut, kini penyidik menunggu pihak lain yang berniat baik mau mengembalikan. Pengembalikan honor RSMY oleh pihak-pihak yang telah menerima sangat membantu guna mengembalikan kerugian negara dalam kasus ini yang ditaksir mencapai Rp 5,6 miliar. Sejauh ini, penyidik Polda telah menetapkan 3 orang tersangka yang dinilai paling bertanggungjawab yakni dua mantan Direktur RSMY masing-masing dr. Zulman Zuhri Amran dan dr. Yusdi Zahrias Tazar serta Staf Keuangan RSMY, Darmawi alias DW. Baca SIAPA ..Hal 11
Rakyat Bengkulu
HADIAH MOBIL
Harian Pagi Pertama dan Terbesar di Bengkulu
TERBIT 36
Bedol-bedolan untuk Rusun Kemayoran SAYA ajak Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo untuk mojok sebentar. Itu terjadi saat kami menunggu kedatangan Bapak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang akan meresmikan dimulainya proyek terbesar dalam sejarah BUMN di bidang pelabuhan Jumat sore lalu.
Kami pun bisik-bisik agar tidak menarik perhatian orang sekitar. Di situ, di ruang tunggu direksi PT Indonesia Port Corporation, nama baru PT Pelindo II (Persero) Tanjung Priok, saya bisikkan ide tentang fungsi rumah susun untuk perbaikan perkampungan kumuh di Jakarta. Ide itu sebe-
Oleh: Dahlan Iskan (Menteri Negara BUMN)
Siapa Ikuti Jejak Komisi IV Kembalikan Honor RSMY
Kejutan Pelanggan
narnya sudah saya pidatokan saat peletakan batu pertama pembangunan rumah susun Perumnas di Kemayoran sehari sebelumnya. Sebelum upacara itu, saya mampir dulu ke rumah susun yang sudah lebih dulu berdiri di sebelahnya. Baca BEDOL ..Hal 11
Junaidi Mau Digulingkan Pro Gubernur Juga Galang Kekuatan
BENGKULU – Ekskalasi politik di Bengkulu kian memanas. Itu setelah beredar kabar sejumlah anggota DPRD Provinsi Bengkulu terus membangun kekuatan untuk menggulingkan Gubernur Bengkulu Junaidi Hamsyah dari jabatannya. Upaya penggulingan yang dilakukan dewan itu sebagai reaksi politik atas sikap Gubernur Junaidi yang belakang-an
bersikukuh tidak akan menyerahkan 2 dari 3 nama cawagub yang telah ditetapkan Partai Demokrat dan PAN ke DPRD Provinsi Bengkulu. Namun hingga saat ini belum diketahui pasti apakah langkah sejumlah dewan tersebut ada yang menunggangi atau inisiatif sejumlah anggota dewan sendiri. Salah satu anggota DPRD Provinsi, Syafrianto Daud, S.Sos memberikan isyarat rencana penggulingan tersebut.
Baca JUNAIDI ..Hal 11
ARIE/RB
CABUT: Walikota Helmi Hasan mencabut formulir belanja gratis kado HUT Kota di Mega Mall, Minggu (24/3).
Guru, IRT dan PNS Raih Belanja Gratis HUT Kota
Asal Anda Tahu
Persembahan Walikota BENGKULU – Formulir belanja gratis kado Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Bengkulu persembahan Walikota Bengkulu H. Helmi Hasan, SE telah dicabut, Minggu (24/3). Sesuai rencana pencabutan formulir dilakukan langsung oleh adik bungsu Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan itu usai membu-
ka acara Grand Final Bintang Xpresi 2013 di Mega Mall. Dalam pencabutan itu juga dihadiri oleh Pimpinan Redaksi (Pemred) RB Zacky Antony, SH dan Manajer Sirkulasi RB Hazrim, SE. Sepuluh pemenang berhak mendapatkan belanja gratis dengan total Rp 10 juta atau masing-masing mendapat Rp 1 juta. Baca GURU ..Hal 11
10 Pemenang
Empat Negara yang Usianya Terpendek 1. Carpatho - Ukraina, umur negara kurang dari 24 jam. Sekarang ini menjadi wilayah Ukraina. Usia negara ini kurang dari 24 jam!, tepatnya pada tanggal 15 Maret 1939 – 16 Maret 1939. Capatho-Ukraina adalah daerah otonomi di Cekoslovakia sejak akhir 1938 hingga 1939. 2. Republic of connaguht, umur negara 13 hari. Negara ini sekarang telah menjadi bagian dari Irlandia. Baca EMPAT ..Hal 11
Belanja Gratis
Rendi dan Defebbya Bintang Xpresi RB 2013
24 Finalis Pukau Ratusan Penonton Mega Mall
BENGKULU – Grand Final RB Xpression Star Tahun 2013 yang berlangsung di lantai II Mega Mall, Minggu (24/3) siang berlangsung
Kado Hut Kota
PERSEMBAHAN WALIKOTA
Bengkulu
meriah. Sebanyak 24 finalis memukau ratusan penonton yang memadati lokasi dengan menampilkan talent masing-masing se perti olah vokal, menari, modelling, musik, perkusi dll.
Baca RENDI ..Hal 11 ARIA SAPUTRA WIJAYA/RB
JUARA: Rendi Anjar Kusuma dan Defebbya Hawarani Dena dinobatkan sebagai Bintang Xpressi RB Tahun 2013 pada babak Grand Final di Mega Mall, Minggu (24/3) siang.
No 1. 2. 3. 4.
Nama Hj. Mardiatul Aini Wiwisna Hayani Kamila Ainun Nisah Liti Sunanti
5.
Neli Yanti
6.
Febriani
7.
Sumiati
8.
Ludian Toro
9.
Lima Wari
10. Nurminar
Pekerjaan PNS IRT IRT
Alamat Jalan Mangga II Lingkar Timur Jalan Alfatindo Blok A No 24 Jalan Salak Raya No 8 Jalan Sadang I No I RT06 Lingkar Barat IRT Jalan Danau No 2 RT 6 Kota Bengkulu Guru SMP 9 Jalan Burniat RT 3 No 7 Kebun Keling Guru Jalan Almahera No 55 RT 3 RW 2 Surabaya Swasta Tanjung Jaya RT 3 No 162 Sungai Serut IRT Jalan Dempo RT 17 RW 05 Sawah Lebar Pedagang Pagar Dewa No 14 RT 29
Menguak Bisnis Narkoba di Kota Bengkulu (3-Habis)
Dibungkus Pakai Permen, Disimpan Dalam Ban Motor Semakin meningkatnya peredaran narkoba di Kota Bengkulu, membuat pihak kepolisian semakin gencar untuk memeranginya. Data dalam dua tahun terakhir membuktikan bahwa kasus Narkoba di Kota Bengkulu semakin meningkat. Berikut Laporannya. ARIE SAPUTRA WIJAYA Kota Bengkulu
Baca SELAIN ..Hal 11 http://www.harianrakyatbengkulu.com
ENTAH itu dikarenakan tren atau gaul, meningkatnya peredaran narkoba di Kota Bengkulu meningkat drastis pada tahun 2013 ini. Bila dilihat ke tahun-tahun sebelumnya, hal ini berbanding sangat jauh dalam peningkatannya.
Baca DIBUNGKUS ..Hal 11
DOK/RB
TSK: Tersangka kasus Narkoba yang ditangkap pihak kepolisian belum lama ini. Eceran Rp 4.000/eks, Langganan Rp 108.000, luar Kota tambah ongkos kirim