ALBUM KENANGAN “Dengan Solidaritas Kita Sambung Tali SilatuRrahim”
YAYASAN ISLAM HASAN KAFRAWI
“MA HASAN KAFRAWI” PANCUR MAYONG JEPARA
“ALUMNI 2008”
S A M B U T A N Alhamdulillah, segala puji syukur hanya bagi Allah, Tuhan semesta alam. Semoga kita selalu mendapat limpahan Rahmat serta Karunia-Nya. Sholawat serta salam tak lupa selalu kita sanjungkan ke pangkuan Beliau, nabi Besar Muhammad SAW, yang telah membawa perubahan dunia. Kami atas nama Ka. Madrasah Aliyah Hasan Kafrawi, mengucapkan terimakasih serta maaf kepada semua anak-anak kami beserta semua wali murid di madrasah kami, terutama alumni 2008. bilamana di dalam kami melakukan aktivitas belajar mengajar ada hal yang kurang berkenan di hati, semoga kita selalu mendapat ampunan dari dzat yang Maha Pengampun. Dan kita akan selalu berusaha dan selalu berdo’a semoga selepas dari sini, anak didik kami bisa menjadi anak yang bermanfa’at, yang tentunya bermanfa’at dalam hal kebaikan, baik di lingkungan keluarga, masyarakat, maupun agama. Kami berpesan, dimanapun, kapanpun kalian berada, jangan lupa kepada kami, Almamater, Yayasan, dan tetaplah jaga nama baik. Dan berprilakulah sesuai dengan Perintah Allah SAW. dan Rasul-Nya (Al-Qur,an dan As-Sunnah). Jepara, 10 Juni 2008 Ka. Madrasah Aliyah Hasan Kafrawi
H. Muhammad Maslam, S.Ag
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
S E K A P U R
S I R I H
Segala puji syukur kami ucapkan hanya kepada Allah SWT. dengan Rahmat dan karunia-Nya, kami dapat menyelesaikan album kenangan ini, tak lupa Shalawat serta salam kita haturkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, yang mana dengan keteladanan Beliau kita dapat mengambil manfa’at (pelajaran) sebagai acuan untuk kita melangkah. Dengan dibuatnya album kenangan ini, ada beberapa makna dan harapan. Secara keseluruhan, buku ini memberikan ikatan kepada kita untuk selalu ingat, baik antar Siswa dengan Guru, maupun Siswa dengan Siswa, khususnya ingat kepada Lembaga Yayasan Islam Hasan Kafrawi , yang telah mendidik selama 3 tahun. Semoga Ilmu Pengetahuan dan Pengalaman yang kami dapatkan, dapat menjadi landasan dan pijakan dalam melakukan sesuatu dihari esok. Secara personal, sesuai dengan tema yang terdapat dalam album ini “Dengan Solidaritas Kita Sambung Tali Silaturrahim”, kita berharap, lantaran dengan album ini, semoga kita dapat mempererat tali silaturrahim dan jalinan persaudaraan antar lulusan sampai dimana kita tak dapat melihat, mendengar, maupun merasa. Sebagai sarana saling menasehati lewat kritik dan pesan yang telah ter tuliskan, dan sebagai pengingat bagi setiap lulusan, tentang pengalaman. Tapi ingat, baik buruknya pengalaman janganlah dijadikan sebagai persoalan, akan tetapi kita jadikan sebagai guru untuk memacu agar lebih baik dikesempatan berikutnya. Dan akhirnya kami dari tim penyusun, mengucapkan terimakasih sebanyak-banyaknya kepada pihak yang terkait dalam penyusunan album ini, terutama kepada Bapak Mu’alifin, dan sahabat-ku Shofwatin Ni’mah, Taqin, Dalhar, Umam, Amir Ning, Nihla, Ipul dan yang lainnya, yang tak bisa kami sebutkan satu persatu. Dan kami telah berusaha semaksimal mungkin, apabila ada kesalahan dalam redaksi maupun penulisan, baik nama, tanggal lahir, alamat, maupun yang lainnya kami minta maaf. Dan kami berharap semoga album ini bisa bermanfa’at dan berguna untuk memperbaiki langkah kita ke depan. Amin. Sabtu, 09 Mei 2009 Penyusun
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Umi Abidah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Umi Abidah : Jepara,14 April 1990 : Maju terus pantang mundur. : Ngroto Kedongsari Mayong Jepara : Dengerin musik. :: Senang sekolah disini, karena mempunyai banyak guru, teman yang baik. : Jangan lupa ma aku ya, terutama yang mau nikah.
Kesan-Pesan Temen-Temen Orangnya baik, cantik, agak cerewet sich tapi nyenengin, walau terkadang juga nyebelin. Kalau di ajak ngobrol, terkadang gak nyambung, suka bermanja-manja ma temen. Pesan dari kami, jangan hanya memperhatikan teman yang ada di depan mu, cobalah tengok teman yang ada di belakangmu, & cobalah sedikit menghargai waktu.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Tri Anjarsari Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan HK, banyak Pesan
: Tri Anjarsari : Jepara, 12 Agustus 1990 : Tuntutlah ilmu setinggitingginya. : Rajekwesi Dengklok Mayong Jepara : Nonton TV & Membaca : Jadi diri sendiri : Saya merasa senang sekolah di MA karena disana temen-temen yang amat sangat baik. : Belajarlah yang sungguh-sungguh dan semoga MA HK makin sukses.
Kesan-Pesan Temen-Temen Tri, orangnya sich baik, Cantik lagi, tapi dia juga nyebelin. Apalagi kalau dia marah, tidak ada yang berani, karena kalau marah, dia itu seperti laki-laki. Dan ada yang bilang, kalau dia itu mempunyai gengsi yang GeDe banget. (namanya juga manusia, mungki dia ingin mempertahankan diri). Pesan dari kami, jadilah orang yang tidak sombong.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Ainul Yaqin Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Ainul Yaqin : Jepara, 28 Juli 1989 : Hidup adalah tantangan, maka maju terus pantang mundur. : Datar Sendang Mayong Jepara : Sepak bola : Jadi pemain sepak bola profesional : Saya begitu menikmati dan bersyukur sekolah disini, karena selain mendapat teman yang baik, lucu, juga jujur. Aku juga mendapat guru yang baik, sopan, juga enak kalau mengajar. : jangan sampai kita lupa tugas kita sebagai seoarang makhluk Tuhan dan tugas kita sebagai manusia.
Kesan-Pesan Temen-Temen Ainul Yaqin, menurut pandangan kami. Orangnya baik, lucu, nyenengin, tapi juga nyebelin, aneh, kadang juga marah-marah tidak jelas, kurang begitu serius dengan pelajaran. Dia itu terkadang cerewet, kadang juga pendiem. Pesan dari kami. Belajar yang rajin, sunguhsungguh biar nanti bisa sukses, OK..! (belajar tidak hanya di bangku sekolah, tetapi juga di kehidupan).
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Nur Chasanah“NUCHA” Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Noor Chasanah : Jepara, 02 Maret 1991 : Education is anythink. : Pancur Tamansari 42/08 Mayong Jepara : Menghayal dan ngrumpi : Do’ain aja…! Keberhasilanku, keberhasilan kalian semua. : tak ada lagi yang dapat ku ucapkan, pokoke MA HK, Guru-guru, temanteman “the best dech..! : Don’t forget to MA HK, guru-guru, temen-temen yang lucu dan imut, terutama gue…he….x3.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia itu cantik, cerdas, terkadang juga dewasa banget, namun sayang, orangnya cerewet dan suka ikut campur masalah orang lain, yang nyebelin lagi, dia itu suka usil. Memang sich tujuannya itu iseng, namun menurut orang yang diisengin adalah teror, yang bisa mengganggu dirinya. Pesan dari kami, kurangi ke-isenganmu, OK…!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Uswatun Chasanah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Uswatun Chasanah : Jepara, 17 September 1990 : Mengalah tidak kalah : Rajekwesi Kauman 01/01 Mayong Jepara : Menyanyi : ingin menjadi orang yang beruntung dan sukses. : Aku sangat bahagia dan senang sekolah disini, karena selain mendapat ilmu, aku juga mendapat temen yang sayang sama aku. : Jadilah manusia yang pantang mundur.
Kesan-Pesan Temen-Temen Us itu orangnya kocak, gokil abis, ratunya matematika, mudah bergaul, tapi suka menjelek-jelekkan diri sendiri, tetapi jauh di lubuk hatinya, dia tidak pengen begitu. Dan dia itu terlalu memikirkan apa yang dikatakan temen-temen tentang dirinya. Diam-diam dia itu jadi rebutan orang lho. Pesan dari temen-temen, jadilah penyuport bagi temen-temen mu, OK‌.!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
M. Amirun Nidhom Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan Pesan
: M. Amirun Nidhom : Jepara, 14 April 1991 : Di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin. : Rajekwesi Kauman 01/01 Mayong Jepara : Nonton TV (Highlight soccer) & jeng-jeng. : Sukses dalam segala hal : Gak ada lho gak rame (for all my frineds‌.!) : kebahagiaan ibarat kupu-kupu, bila kita kejar maka dia akan lepas dari genggaman, tapi bila kita tenang dan sabar, maka dia akan menginggapi kita.
Kesan-Pesan Temen-Temen Amir tergolong orang yang pendiam, tapi kalau sudah bicara nyebelin juga. Kocak, lucu, dia juga rumayan cakep (mirip taufik hidayat). Jangan ke-PD-an ya. Dia juga pintar, baik lagi. Pesan dari temen-temen, cepetan cari cewek‌!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Muhammad Dalhar Nama TTL MH
: Muhammad Dalhar : Jepara,29 Agustus 1990 : The life such to sailing. so, how to past. Alamat : Thermolo Ngroto Mayong Jepara Hobi : Sport dan music. Cita-cita : Kesan : I enjoy because I had my friends in the school. I had good teacher and bad we do together and all this good experiment. Pesan : you must made batter than from afterthan.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia merupakan teman yang asyik kalau diajak berbicara, tapi kadang juga aneh, karena sering senyum-senyum sendiri. Dia itu lebih memilih diam, karena dia itu sedikit penutup dan juga tertutup. Pesan untuk mu. Cepat cari cewek. Dan juga jangan lupa dengan tugasmu di dunia.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Khilmiyatun Ni’mah Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan Pesan
: Khilmiyatun Ni’mah : Jepara, 24 Oktober 1989 : jadilah orang yang dapat menguasai ilmu, karena ilmu adalah anugerah yang luar biasa. : Pancur Kajok Center Mayong Jepara : Membaca dan Menulis : Pengusaha sukses : gak ada lho gak rame, sungguh mengasikkan. : jangan pernah meninggalkan kewajibanmu, jadi diri sendiri, dan jaga martabat.
Kesan-Pesan Temen-Temen Cantik, kalau sudah bicara , cerewetnya minta ampun, sampai-sampai tidak ada titik koma. Tapi kalau udah diem, menakutkan. Baik hati, dewasa (meski terkadang kayak anak-anak). Terkadang juga aneh, pintar. Pesan dari kami, kalau sudah nikah jangan lupakan kami ya‌!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Khotibul Umam Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Khotibul Umam : Jepara, 01 Agustus 1989 : Gapailah cita-citamu setinggi langit. : Pancur Suwang Mayong Jepara : Bermain, & Olahraga : menjadi orang yang sukses : Senang, Heboh sekolah di MA HK, dan takkan pernah ku lupakan. : Kalau melakukan sesuatu itu harus dengan sungguh-sungguh.
Kesan-Pesan Temen-Temen Pribadi yang usil, nyebelin, suka makan, dan tak mau kalah dengan temannya, kalau bicara tak di fikir dulu, sehingga banyak temen-temen yang tersinggung. Selain itu, dia juga baik, suka membantu temannya. Pesan dai temanmu, janganlah bersikap egois, gapailah cita-citamu sebelum cintamu.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Zainul Fatah“Mirza” Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Zainul Fatah : Jepara, 23 Juli 1990 : Akan ku kejar sesuatu yang ku inginkan, meski sampai ke kutub utara. : Pancur Randu bango 12/02 Mayong Jepara : Foot Ball, Music, Ngoleksi Fotonya Bulan. : Ke kutub utara, mengambil bunga mawar ungu. : Enjoy aja sekolah disini, karena mempunyai banyak guru, teman yang gimana……?#!*&+-/. : Jadilah dewasa, karena dewasa itu pilihan, jangan menjadi tua, karena tua itu pasti.
Kesan-Pesan Temen-Temen Orangnya baik, pendiam, suka bercanda, tapi dia itu sok tahu, nyebelin, agak keras kepala, mudah putus asa. Hal yang paling disukai oleh temannya adalah percaya dirinya yang amat sangat tinggi. Pesan dari temanmu. Jangan terlalu nafsu sama cewek, dan jangan terlalu milih-milih jika berteman.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Nihlatun Naqiyah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Nihlatun Naqiyah : Jepara, 17 Mei 1990 : Cinta Allah, cinta Rasul, cinta damai, cinta sesama. : Bego Damarjati Kalinyamatan Jepara. : Menghibur yang sedih menolong yang susah. : Berguna untuk sesama. : Kesan ku di MA Hasan Kafrawi banyak banget, ada senang, susah dan ada-ada. : Jadilah orang yang apabila ada dirimu mereka merasa senang.
Kesan-Pesan Temen-Temen Sosok cewek yang baik, lucu, imut, cantik, akan tetapi kadang dia itu tidak menyadari dengan apa yang dia lakukan, apakah baik atau buruk. Dia juga pintar, dan juga cerewet, malahan yang agak aneh, dia itu tekadang kekanakkanak-an. Pesan dari teman-temanmu, jadilah diri sendiri dan raihlah impian, cita-citamu.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Nurul Arifin Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Nurul Arifin : Jepara, 11 Februari 1990 : Terus semangat untuk menggapai masa depan. : Pancur Trendok Mayong Jepara. : Sepak bola dan volly : Ingin membahagiakan ORTU. : Saya sangat bersyukur sekolah disini, karena mempunyai guru dan temen yang amat sangat baik. : Jadilah diri sendiri dan jagalah kebersamaan.
Kesan-Pesan Temen-Temen Tergolong cowok yang pendiam, sangking pendiem dan pemalunya, ada salah satu teman yang merasa tidak pernah diajak bicara, sebagian juga ada yang bilang kalau dia itu egois, tapi dibalik semua itu, dia itu pribadi yang baik. Pesan dari temanmu, jangan biarkan orangorang bilang, kalau kamu itu EGOIS.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Ahmad Muttaqin Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Ahmad Muttaqin : Jepara, 18 April 1989 : Mengalah untuk mendapatkan hal yang kita inginkan bukan berarti gagal untuk merealisasikan keinginan tersebut. : Pancur Jemblong 37/07 Mayong Jepara. : Ngebanyol alias bercanda. : Menjadi orang yang berguna, dan Bisnisman. : Enjoy sekolah di MA HK, karena mendapat teman dan sahabat yang gimana githu‌..! : Jadilah seperti ikan, Maju terus pantang mundur.
Kesan-Pesan Temen-Temen Cowok yang pintar (apalagi baca kitab Kuning), cerdas, suka membantu teman, nyambung di ajak ngobrol. Terkadang juga nyebelin, karena ke-gokilannya. Disamping itu, dia juga disebut pak USTADZ lho. Pesan dari kami, jangan sombong ya‌.!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Lissa’adah “Alice” Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Lissa’adah : Jepara, 08 Februari 1990 : Tak ada kata terlambat untuk menjadi yang lebih baik. : Ragu Klampitan Batealit Jepara. : Nonton TV dan Masak. : Wanita karir : I am Very happy, because I have friends it’s had some, beautiful, nice, and dilegent. : For all my friends, remember me, okey……and we must have many time for study and we must have good IQ.
Kesan-Pesan Temen-Temen Merupakan cewek yang baik, suka membantu teman, enak diajak bicara, dan juga gak kalah gokil. Akan tetapi juga nyebelin. Ada yang bilang kalau dia itu egois, pintar (terutama bahasa inggris) lho. Pesan kami, ciptakan image buruk pada diri dan pahamilah lingkungan dimana kamu berdiri.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Ahmad Safi’i“sn” Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Ahmad Safi’I sn : Jepara, 18 Agustus 1990 : Hari ini harus lebih baik dari pada hari kemaren. : Bego Damarjati 01/05 Kalinyamatan Jepara. : Dengerin musik, main computer. : Belajar sampai liang lahat, ke internasional “Paris” : Bagi aku, sekolah disini banyak suka dukanya, tapi semua itu yang membuat aku bangga sekolah di MA HK. Ya bisa dibilang is the best untuk kalangan seperti aku. : jangan sampai hidup menguasai dirimu, akan tetapi kamulah yang harus menguasai hidup tersebut.
Kesan-Pesan Temen-Temen Orangnya sich baik, enak diajak ngobrol dan juga cerdas. Namun sayang kurang bisa ngontrol emosi “suka marah-marah”, dan tidak mau menghargai dirinya sendiri. Tapi yang tak kalah seru, orangnya itu pantang menyerah. Pesan untuk kamu, kendalikan emosi kamu, jangan suka marah-marah, dan cobalah untuk menghargai dirimu sendiri dan juga orang lain, okey….! GOOD LUCK FOR YOU///
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Shofwatin Ni’mah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Shofwatin Ni’mah : Jepara, 11 Mei 1991 : Succes does not come to you, but you go to it. : Pancur Singkil 36/07 Mayong Jepara. : All activity is my hobby. : Ingin menjadi diri sendiri dalam menggapai sebuah impian. : Semua rasa telah ku rasakan di MA HK, dari yang sedih sampai yang bahagia, dari yang bingung sampai yang……??? : Kejarlah cita-cita dan keinginanmu setinggi mungkin, dan jangan jadikan kewajiban sebagai beban.
Kesan-Pesan Temen-Temen Shofwatin itu, orangnya cantik, pintar, nyambung kalau diajak ngobrol, suka bantu temen, tapi sayang beribu sayang, semua sifatnya selalu dikerubuti hal-hal yang negatif yakni suka ngambek, kurang dewasa, kadang-kadang suka cuwek kalau diajak bicara. Pesan dari kami, memang sich masa kanakkanak adalah masa yang menyenangkan, tai kan tidak selamanya kita berada pada masa tersebut. Ingatlah bahwa waktu itu terus berjalan, jadi cobalah untuk menjadi dewasa, dan cobalah untuk mengerti keadaan.OK…! Janganlah kamu dikuasai hidup, tapi kamulah yang harus menguasai hidup.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Silvia Fitriyani Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan Pesan
: Silvia Fitriyani : Jepara, 18 Juni 1989 : Kapanpun, dimanapun, harus percaya diri, okey…! : Pancur kajok 16/03 Mayong Jepara. : Dandan, shoping, nyanyi. : Jadi orang sukses, berguna untuk Nusa, bangsa, Agama, terutama keluarga. : Gak ada lho gak rame…! : Don’t forget me friends……
Kesan-Pesan Temen-Temen Orangnya cantik, baik, lucu, Pintar bicara, gaul lagi. Pokoknya perfect dech. tapi sayang, dia itu terkadang egois, kalau sudah marah tak ada yang berani mendekat. Ya biasalah namanya juga manusia pasti ada kekurangannya. Dia juga pandai lho, terutama dalam berteman. Pesan untuk kamu, lihatlah orang yang ada di bawah mu, dan di atasmu. Tinggal lihat keadaan. Key…!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Mislakhun Ni’mah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Mislakhun Ni’mah : Jepara, 03 Maret 1990 : Optimis adalah kunci sukses. : Pancur kajok Mayong Jepara. : Membaca dan bercanda. : Menjadi manusia yang kaya hati. : Banyak tantangan yang menyenangkan. (hidup adalah tantangan) : Jangan lupa kalau kita bersedih, kita harus tetap tersenyum.
Kesan-Pesan Temen-Temen Orangnya sich imut, cantik, pintar, tapi juga pendiem. Akan tetapi jangan salah kalau sudah bicara cerewetnya bukan main. Terkadang itu, dia juga nyebelin, jarang gabung sama teman-yang bukan setimnya. Pesan dari kami, Belajar yang rajin ya, baik kepada manusia maupun kepada lingkungan, agar kita sukses.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Nailin Ni’mah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan Pesan
: Nailin Ni’mah : Jepara, 11 September 1990 : Berfikir Positif : Rajekwesi Dengklok Mayong Jepara. : Membaca, dan denger musik. : Menjadi orang yang beruntung, sukses dan berguna bagi agama, nusa, bangsa. : Pertama begitu menggoda, selanjutnya capek dech‌.. : Cobalah untuk tersenyum kepada orang lain, tak peduli apapun yang mereka lakukan padamu. Lihatlah berapa banyak masalah yang diselesaikan dengan senyuman. Jadilah seperti ikan maju terus pantang mundur.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia termasuk tipe pendiam, dan jarang pindah dari tempat duduknya, pintar, ramah, tetapi sayang, dia itu jarang bergabung sama teman-temannya. Pesan dari kami, jagang diam dan duduk di kursi terus (kondisional lah pada keadaan), bergabunglah kepada teman yang lain.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Agus Saiful Arief Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Agus Saiful Arir : Jepara, 20 Mei 1990 : Berjuang. : Pancur Suwot 43/09 Mayong Jepara. : Mendengarkan musik sambil baca. : Membahagiakan ortu, karena ortulah yang melahirkan dan membimbing kita . : Bangga sekolah disini, fasilitasnya memadahi, mempunyai daya saing dengan sekolah lain. : Jadilah manusia yang selalu belajar, bila kamu giat belajar maka kamu akan mendapatkan hasil/ memperolah keberhasilan.
Kesan-Pesan Temen-Temen Sosok cowok yang pendiam, tapi juga bisa dibilang cerewet kalau sama cewek, orangnya juga aneh, kadang tidak nyambung kalau diajak ngobrol, tapi kalau diajak ngobrol soal cewek, uch‌. Mau tahu aja. Pesan dari kami, belajarlah yang rajin dan sungguh-sungguh, supaya sukses.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Qomriyatun Najmi Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Qomriyatun Najmi : Jepara, 15 Juli 1989 : Raihlah cita-cita setinggi langit, tapi kaki tetap berpijak di bumi. : Pancur Bangunsari Mayong Jepara. : Nonton TV, Denger music, juga suka sholawatan. :: Saya merasa senang dan beruntung sekolah disini, MA HK tercinta. Karena saya jadi mempunyai temen yang baik dan juga ramah. : Rajinlah belajar supaya pintar dan sukses. Dan apa yang kamu cita-citakan dapat tercpai.
Kesan-Pesan Temen-Temen Baik, murah senyum, ketawanya juga lucu yang bisa bikin temen-temen ikutan ketawa. Terkadang pendiam kadang juga cerewet, terkadang juga bikin temannya jengkel, tapi dia juga sering menghibur teman lho. Apalagi dia itu pandai sholawatan. Pokoknya asyik dech berteman sama dia. Pesan kami, pertahankanlah prestasimu, terutama bahasa arab.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Saiful Mujib Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Saiful Mujib : Jepara, 11 Juli 1990 : Kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda. : Pancur Singkil Senok Mayong Jepara. : Volly, tidur, nyanyi, dan juga dengerin musik. :: Senang sich, karena aku mendapatkan teman yang gokil dan baik sama aku. : Raihlah cita-citamu walau setinggi langit, dan jangan pernah lupakan aku sobat.
Kesan-Pesan Temen-Temen Laki-laki yang lumayan cakep, suka nyanyi, tapi kurang begitu serius dengan pelajaran, terkadang juga nyebelin. Tapi sisi baiknya itu, dia itu sungguhsungguh dalam memikul tanggung jawab. Pesan kami, Jadilah orang yang bisa menghargai orang lain, dan pahamilah lingkungan dimana kamu berada. OK‌!
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Dewi Nur Makhliyah Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Dewi Nur Makhliya : Jepara, 30 November 1990 : Jangan mudah frustasi dan Pesimis, selalulah optimis dalam menghadapai segala masalah. : Ngroto Kedungsari Mayong Jepara. : Membaca dan Nonton TV. : Menbahagiakan ORTU, berguna bagi nusa, bangsa, dan agama. : Saya merasa senang bisa sekolah disini, karena semua guru dan temannya baikbaik. : Semoga MA HK semakin maju dan menjadi lebih baik dan baik.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dewi merupakan gadis yang cantik, baik hati, murah senyum, namun agak pendiam. Ya mungkin kurang adaptasi, soalnya kan dia anak baru di kelas XII pindahan dari Jepara, dia juga pintar. Pesan dari kami, jadi wanita yang pendiam‌ (menakutkan). Bantulah temanmu yang membutuhkan bantuanmu.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Siti K. Sa’diyah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Siti Khalimatus Sa’diyah : Jepara, 10 September 1990 : Cinta Allah, cinta Rasul, cinta sesama. : Pancur Randubango Mayong Jepara. : Membaca dan mengamalkan ilmu. : Berguna bagi nusa, bangsa, dan agama. : tak bisa berkata-kata, hanya bisa bilang MENYENANGKAN‌ : jaga nama baik dirimu, dan semoga sukses, rajinlah belajar agar sukses dalam menggapai cita.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia merupakan salah satu gadis yang pendiam, pandai nyimpan rahasia, baik lagi. Namun ada hal yang paling mengejutkan adalah ketika didekati oleh cowok seakanakan hal yang ada di dalam dirinya itu bertolak hingga 1800. Pesan dari kami, berhati-hatilah jangan sampai kamu terjebak dalam sarang harimau, dan jangan lupa bahwa dunia adalah ladang untuk kehidupan akhirat kelak.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Musfirotun Ni’mah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan Pesan
: Musfirotun Ni’mah : Jepara, 04 Juni 1989 : Di dunia tidak ada yang tidak mungkin. : Pancur suwang Mayong Jepara. : Makan mie. : Jadi Dosen. : Nga’ ada lho ga’ rame. : Walau ada rintangan dan badai yang menghadang, Kejarlah cita-citamu, SEMANGAT…!
Kesan-Pesan Temen-Temen Wanita yang caem, pandai bicara, enak diajak ngobrol. Tapi yang tak mahu ketinggalan, dia itu selalu pengen menang sendiri. Sebagian dari temennya juga ada yang bilang, kalau dia itu tomboy, tapi sekarang dah agak berubah ko’. Pesan untuk kamu, Kejarlah cita-citamu.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Mustaqim Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Mustaqim : Jepara, 25 April 1989 : Kegagalan adalah keberhasilan yang tertunda. : Damarjati watuwanten Kalinyamatan Jepara. : Sepak bola. : Jadi Polisi. : Kesan aku di MA HK sangat menyenangkan, karena disini banyak temanteman yang gokil abis‌.! : Jadikan cinta sebagai spirit belajar.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia itu sosok cowok yang baik, lucu tapi aneh, juga nyebelin. Dia juga pandai, tapi yang paling seru, dia itu orangnya suka CAPER. Dan yang paling aneh, orangnya kayak tidak punya masalah. Pesan untuk kamu, tenpatkanlah semua pada tempatnya.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Ning Maftuchah Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Ning Maftuchah : Jepara, 27 September 1989 : Murah hati murah senyum. : Ngroto 01/02 Mayong Jepara. : Bercerita dan mendengarkan cerita. : Jadi diri sendiri. : Banyak cerita yang berbeda yang membuat ku tertawa, bahagia, bahkan menangis-nangis. : Kebahagiaan menuntut kesyukuran, kesedihan menuntut kesabaran, syukur dan sabar sama-sama meninggikan derajat manusia. Jika dia mampu menjalankan perannya dengan sebaik-baiknya.
Kesan-Pesan Temen-Temen Ning merupakan cewek yang keibu-ibuan, pintar (apalagi MTK), baik,suka bantu teman lagi. Tapi, namanya manusia pasti ada kekurangan, dia itu tak mau ngungkapin perasaannya. Pesan kami, Jangan sombong ya kalau sudah sukses, dan tetaplah berjuang untuk menggapai cita-cita, dan jangan suka mengeluh. Sebaik-baik orang adalah orang yang berfikir positif dan bersyukur.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Ulfatur Rohis Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Ulfatur Rohis : Jepara, 25 November 1990 : Percaya diri adalah kunci keberhasilan. : Pancur Suwang 35/07 Mayong Jepara. : Nonton TV dan tidur. : Selamat Dunia, dan pasti selamat akherat. : Saya merasa senang sekolah di MA Hasan Kafrawi, karena selain mendapat ilmu, aku juga mendapat teman yang amat sangat baik. : Carilah ilmu walau sampai ke negeri cina. Raihlah citacitamu setinggi mungkin.
Kesan-Pesan Temen-Temen Cantik, baik hati, tidak sombong, sebenarnya cita-citanya tinggi, akan tetapi dia itu lebih mementingkan perasaan dibanding dengan rasional. Dan itu yang membuat dia tidak berkembang. Pesan kami, Walaupun kamu itu perempuan, semestinya kamu itu mempertimbangkan semuanya dengan rasional juga, jangan hanya pakai perasaan. Jika harus menggunakan perasaan, sebaiknya kamu jangan tinggalkan rasional.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Mari’ah Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Masri’ah : Jepara, 04 Maret 1990 : Apapun yang tumbuh dengan keyakinan, tidak akan mudah hilang karena hanya sebuah keraguraguan. : Rajekwesi 02/04 Mayong Jepara. : Dengerin music. : Membahagiakan ortu, dan menjadi sukses. : Mendapat pengalaman yang mana pengalaman tersebut menjadi guru terbesarku. : Gunakan waktu sebaikbaiknya.
Kesan-Pesan Temen-Temen Wanita yang baik, namun sedikit pendiam. Tapi dia itu tidak pernah bikin orang lain susah. Kalau diajak ngomong juga nyambung. kalau mendapat masalah juga nyantai, tidak terlalu dipikirkan. Pesan dari kami, jangan memfokuskan pandangan mu pada dirimu sendiri, tapi cobalah lihat temen-temen yang ada disekitar kamu juga. OK///
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Fifik Hidayati Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Fifik Hidayati : Jepara, 27 Maret 1990 : Kegagalan adalah awal dari keberhasilan. : Pancur suwot 43/09 Mayong Jepara. : Nonton TV dan jalan-jalan. : menjadi orang yang sukses, berguna bagi nusa bangsa. : Hidup adalah perbuatan, itulah yang aku sangat ingat ketika aku bersama temanteman. : Jaga nama baik, keluarga maupun Almamater.
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia tergolong wanita yang pendiam, baik, tapi kalau diajak ngobrol nggak begitu nyambung. Kurang konsen terhadap pelajaran, dan juga kurang bergaul sama teman. Pesan dari kita, cobalah mengenal orang yang ada di sekitarmu, dan cobalah untuk mengerti semua hal baru yang ada disana.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Sri Handayani Nama TTL MH Alamat Hobi Cita-cita Kesan
Pesan
: Sri Handayani : Sumatra, 24 September 1990 : Modal utama dalah kemandirian. : Bandung 03/02 Mayong Jepara. : Nonton TV dan jalan-jalan. : Jadi orang sukses. : Saya begitu senang sekolah disini, karena banyak guru dan temen yang baik, selain itu juga pengalaman yang tak terlupakan, bahkan harganya pun tak terhingga. : Jangan lupakan MA HK, dan juga temen-temen, terutama aku.
Kesan-Pesan Temen-Temen Bagi kami sri itu orangnya baik, pemurah, apalagi senyum, suka membantu teman dan masih banyak lagi yang lain. Cuman yang tidak di sukai dari kita itu, orangnya kurang sabaran. Dan kurang PD. Pesan kami sich, jangan pantang menyerah. OK///
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Nur Hidayah Nama TTL MH
Alamat Hobi Cita-cita
Kesan
Pesan
: Nur Hidayah : Jepara, 01 Januari 1990 : Jadilah seperti air yang tidak menguap dan juga membeku. : Pancur Trendok Mayong Jepara. : Membaca dan dengerin music. : Menjadi orang yang sukses, juga membahagiakan keluarga, terutama ortu. : Saya merasa senang sekolah di MA HK, karena saya mendapat ilmu sekaligus keluarga. : Jangan pernah meninggalkan kewajibanmu, jaga martabat, baik diri sendiri,keluarga, mapun almamater
Kesan-Pesan Temen-Temen Dia merupakan salah satu dari beberapa cewek yang ramah, Pendiem, hanya terbuka kepada teman yang benar-benar dekat dengannya. Dia juga cantik, tidak sombong, dan tabah di dalam menghadapi cobaan. Pesan kami, jangan pantang menyerah, dalam menggapai sebuah impian.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
DAFTAR GURU MA HASAN KAFRAWI H. M. Maslam, S.Ag. Drs. Mu’alaifin Drs. Khanif Nuryadi, A. Md Drs. Alifi Cholil Drs. Nurrofiq Agus Sulistiyono Sulaihah, SE. Miftahurroqib, S. Ag. Suhadi, S. Pd Ali Syafi’I, A. Md. Ali Arifin, S. Ag. Kholidah, S. Ag. Irsyad F, S. Ag. Miftahurrozaq, Eko Ma’ruf, S, Ag. Agus Sumanto, Churin, Zaro’ah, Tahrir Nawawi Hamdi Muhtadi Sutarman
Jepara, 31 Desember 1944 Jepara, 03 Juli 1966 Jepara, 15 Mei 1966 Jepara, 24 April 1964 Jepara, 05 April 1966 Jepara, 16 Juni 1965 Jepara, 14 Januari 1969 Jakarta, 05 Oktober 1979 Jepara, 17 September 1970 Karangayar, Jepara, 06 Maret 1963 Jepara, 12 Maret 1966 Jepara, 12 Juli 1970 Jepara, 19 Oktober 1968 Jepara, 11 Desember 1975 Jepara, 18 Februari 1976 Jepara, 08 Maret 1983 Jepara, Jepara, 03 Februari 1980 Jepara, Jepara, Jepara,
Singorojo Pcr. Randubango Pcr. Randubango Pcr. Suwot Pcr. Rndubango Pcr. Rndubango Rajekwesi Mayong Pcr Singkil Singorojo Kedungombo Pcr, Kajok Pcr. Randubango Pcr. Randubango Pcr. Tamansari Pcr. Sukorejo Banyu Putih Pcr. Kajok Damarjati Pcr. Kajok Pcr. SPP Pcr. Suwang
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Daftar teman kegiatan MA HASAN KAFRAWI Murtadlo Hisyam Mas’ad Shodiqin Syarif Syaifuddin Kalim Simba Tho’I I’tisamuddin Asrofi Kamal Jupri Hadi Guthil Edi Edi Nurrotun Naqi Komar Kapet Ulfah Nisa’
Singkil Kajok Kajok Singkil Damarjati Klampitan Klampitan Klampitan Jebol Kedongombo Suwot Trendok Rajekwesi Bandung Randubango Suwot Kajok Randubango Kajok Suwang Randubango Tamansari Mbego
Fahrudi Romizin Siswanto Peso Le’ Nung Laila Waroh Eni Duriah Drikah Sopin Rizal Faiq Umam Toyok Tebeng Nina Ida Kembu Lilis Solikah Rukanah Ulil
Sukorejo Suwot Suwot Suwot Kedongombo Kedongombo Singkil Singkil Ngroto Rajekwesi Sukorejo Rajekwesi Singkil SPP Rajekwesi Rajekwesi Randubango Kajok Jemblong Sukorejo Rajekwesi Ngipik Tamansari
Dan masih banyak nama-nama yang tidak bisa kami sebutkan satu persatu. Yang mana nama-nama tersebut, bersama-sama dengan kita, melangkah menuju jalan yang lebih baik.
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
MARS
HK
Yayasan HK Kita Tercinta Mengemban Tugas Suci Mulia Melaksanakan Serta Mengamalkan Perintah Allah Robbuna Belajar, Berkarya, Bertaqwa Jua Tuk Nusa, Bangsa, Agama Dalam Menggapai Citanya Ikhlas Berkorban Jiwa Raga Semoga Yayasan HK Jaya
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com
Gallery
kampungpancuran@gmail.com || kampungpancuran.blogspot.com