SARAH AMANDA SAFIRA
SELECTED WORK 2020 - 2022
ARCHITECTURE
SELECTED WORK 2020 - 2022
ARCHITECTURE
My name is Sarah Amanda Safira. Through this portfolio, I will showcase projects I’ve been involved in or worked on from 2020 - 2022. I’ve learned a lot of things from doing these projects, whether it is related to architecture or non-architecture. I enjoy working on a team and discussing various things. I also like to try to explore and learn more about architecture and how to create safe, inviting, and environmentally friendly spaces.
Date of Birth September 26, 1997
Address Indonesia
Telp +6285849826204
Email sarahasafira@gmail.com | sarahasafira.architecture@gmail.com
EDUCATIONAL BACKGROUND
2015 - 2020 Tanjungpura University, Pontianak
2012 - 2015 SMAN 91, Jakarta
2009 - 2012 SMPN 213, Jakarta
2003 - 2009 SDN Malaka Sari 14 Pagi, Jakarta
WORK EXPERIENCES
2020-2022 Working at PT. CITRA DESAIN ARSITAMA (Cides Architects)
- Junior Architect
2018 Internship Program at CV. Genesis+
- Assistant Junior Architect
COMPETITION EXPERIENCES
2021 Sayembara Pra Desain Gedung RSUD PRAMBANAN
- Green Void Prambanan
2019 Sayembara Desain Arsitektur EXPORIVM 2019 “INI RUMAHKU”
- Vista House
Cides Architects
Tahun : 2021
Lokasi : Kabupaten Melawi, Indonesia
Tipe : Arsitektur
Arsitek Kepala : Ar. Derry Feriyan Misavan, ST.
Kontribusi : Konsep dan Skematik Desain
Proposal Penataan Food Court Melawi adalah usulan untuk meningkatkan dan memperbarui kualitas area food court eksisting baik secara estetika maupun kenyamanan sehingga kawasan food court menjadi lebih hidup dan terlihat lebih menarik.
Direncanakan sebagai destinasi Pusat Usaha Kuliner Skala UMKM yang memberikan pengalaman ruang baru dengan ruang terbuka yang atraktif dan aktif sebagai tempat berkumpul, menghelat acara, dan menjadi pusat perdagangan area setempat.
Membuat area makan yang terbuka dan tersebar di semua penjuru site. Memanfaatkan ruang atas bangunan dengan membuat rooftop cafe. Membuat pedestrian bridge untuk menghubungkan bangunan satu dan lainnya. Serta menciptakan ruang hijau untuk meneduhkan kawasan dan menjadi barrier dari polusi
Memiliki luas area = 7.800 m2. Terdapat 2 tipe kios yang mengelilingi site, dengan area pertunjukan ditengahnya. Area parkir terletak di depan site.
Membagi site menjadi 7 zona, yaitu zona perdagangan, zona pertunjukan, zona tempat makan, zona hijau, zona parkir, zona servis, dan zona entrance.
Menambahkan 4 bangunan oval sebagai tempat berdagang, Area makan diletakkan di tiap penjuru site. Area parkir diletakkan kiri dan kanan site
Area pertunjukan akan menjadi poin atraksi utama kawasan sehingga orientasi view bangunan diarahkan kedalam site.
Sirkulasi utama terletak di keempat sisi site. Sirkulasi sekunder yaitu sirkulasi di koridor bangunan kios dan sirkulasi atas atau pedestrian bridge.
Utilitas kawasan terbagi menjadi penyediaan jaringan air bersih, jaringan air kotor, tempat sampah dan proteksi kebakaran.
02 | RSUD PRAMBANAN
Tahun : 2021
Lokasi : DI Yogyakarta, Indonesia
Tipe : Arsitektur
Kontribusi : Skematik Desain
Peran : Kolaborasi dengan 2 karyawan
Kondisi lokasi RSUD Prambanan saat ini sudah tidak memungkinkan lagi untuk dilaksanakan pengembangan fisik karena keterbatasan lahan, sehingga dibutuhkan lahan baru untuk Pembangunan RSUD Prambanan dalam satu kawasan yang terpadu. Pengembangan ini akan didesain menjadi bangunan rumah sakit tipe B berstandar internasional. Desain harus mengedepankan konsep Bangunan Gedung Hijau dan potensi pariwisata dan peninggalan purbakala
GREENvoid adalah tema desain untuk menghadirkan bangunan rumah sakit yang hijau yang dirancang dengan nilai-nilai arsitektur pada Candi Prambanan. Aspek hijau diwujudkan dengan desain pasif bangunan, ruang terbuka (plaza), kemudahan pejalan kaki, ruang hijau (healing garden), dan selaras dengan eksisting. Nilai arsitektur dari Candi Prambanan diwujudkan dengan Aksis (Kesumbuan), Geometrik dan Volumetrik, Hirarki, Point of Interest, Simetris, Solid-Void, Pembagian Tiga, Tekstur, Irama / Pengulangan.
Bentuk sesuai struktur kawasan sehingga fungsional dan efisien. Menciptakan void untuk kebutuhan plaza. Bentuk void menyerupai bentuk candi. Mengisi void dengan taman, sehingga mencerminkan sebua ruang hijau. Menambahkan tekstur berbeda pada setiap lantai. Mempertegas vista ke void bangunan dengan adanya gerbang yang simetris.
Persegi Panjang Void Ruang Hijau View & VistaAspek Aksis - Struktur kawasan dibuat dengan pola grid, sehingga tatanan ruang luar dan bangunan lebih teratur, efisien dan mudah untuk pengembangan.
Aspek Geometris & Volumetris - Bentuk bangunan memaksimalkan ruang struktur kawasan sebagai respon efisiensi ruang pada bangunan rumah sakit.
Aspek Hirarki - Membuat ruang terbuka dari aksis pusat, sehingga kawasan menjadi desain yang ramah pejalan kaki.
Point of Interest - Menciptkan ruang hijau berupa taman pada nodes, sehingga disetiap ujung ruang kawasan, pengguna akan melihat ruang hijau.
Menciptakan perimeter hijau pada kawasan untuk merespon area hijau (sawah) eksisting sehingga menjadi selaras dengan lingkungan sekitar.
1. STRUKTUR KAWASAN EFISIEN 3. RUANG TERBUKA 5. SELARAS DENGAN SEKITAR 2. MASSA BANGUNAN 4. GREEN NODES03 | OFFICE - F
Tahun : 2022
Lokasi : Pontianak, Indonesia
Tipe : Arsitektur
Kontribusi : Skematik Desain, Pengembangan Desain dan Pembuatan Gambar DED
Terletak di samping site rumah klien, Office - F adalah proyek perencanaan bangunan kantor editor buku dan sekaligus menjadi tempat berkumpul penulis se-kalimantan barat. Desain ini kemudian dibuat dengan merespon letak site dan kebutuhan pelaku.
Direncanakan sebagai bangunan kantor yang dapat mewadahi berbagai kegiatan editor buku dan tempat berkumpul penulis. Memiliki koridor terbuka untuk memasukan cahaya matahari, Tiap Ruang dibuat memiliki banyak bukaan agar tidak terkesan pengap dan gelap.
Bangunan Kantor
Respon terhadap site rumah klien
Respon terhadap Iklim
Menciptakan bangunan kantor yang dapat di gunakan oleh banyak orang dengan tata ruang yang efisien dan memilki banyak bukaan. Mengatur tata letak bangunan dan site agar dapat terhubung ke site rumah di sampingnya. Membuat bangunan yang sesuai dengan iklim sekitar.
Pengurangan masa untuk akses sirkulasi koridor dan sirkulasi tangga
1. MASA BANGUNAN 3. KEBUTUHAN RUANG 2. SIRKULASI 4. ATAP & FASAD Masa bangunan berbentuk L, dengan area depan sebagai carport dan jalur tembus dari site rumah Penambahan masa karena kebutuhan ruang yang lebih besarPersonal Selected Works
Tahun : 2020 - 2022
Lokasi : -
Tipe : Arsitektur
Berikut adalah beberapa project render yang saya kerjakan setahun terakhir. project render ini bervariasi dari ekterior bangunan dan interior ruang. Render Engine yang digunakan adalah D5 Render
SARAH AMANDA SAFIRA