HaluanKepri 17Feb12

Page 1

CMYK Jumat, 17 Februari 2012 25 Rabiul Awal 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 16/2 TAHUN KE 11 HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Website: www.haluankepri.com

Putra Batusangkar Itu Jadi Dirjen Dukcapil Irman Dilantik Mendagri JAKARTA — Satu lagi putra terbaik asal Sumatera Barat masuk ke jajaran pejabat penting di pemerintahan pusat. Kali ini, Ir. H. Irman MSi, putra asal Batusangkar, Su-

matera Barat itu, Kamis kemarin dilantik Mendagri Gamawan Fauzi sebagai Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil), Kementerian Dalam Negeri.

Irman dilantik bersama sejumlah pejabat eselon 1, 2 dan 3 di lingkungan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Sebelum berkarir di Kemendagri, Irman pernah menjadi Asisten III Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan pada saat Gubernur Sumatra Selatan dijabat Rosihan Arsyad.

Alumni Fakultas Pertanian Universitas Andalas (Unand) Padang, kelahiran 1956 ini lebih banyak meniti karirnya dari Sumatra Selatan. Berawal dari Kepala Dinas Putra Batusangkar

Irman

Bersambung ke hlm 7

Berhala Milik Kepri BA TAM — Perjuangan panjang rakyat ProBAT vinsi Kepri untuk mendapatkan Pulau Berhala membuahkan hasil. Mahkamah Agung (MA) memutuskan Pulau Berhala kembali ke pangkuan Kepri. Pulau itu sebelumnya disengketakan dengan Provinsi Jambi sejak 1981.

Soerya Respationo dalam siaran persnya di Graha Kepri, Batam, Kamis (16/2). Putusan bernomor 49 P/ HUM/2011 diajukan ke MA pada 19 Desember 2011. Permohonan yang diaju-

kan Gubernur Kepri, M Sani meminta Permendagri No 44/ 2011 tertanggal 27 September Berhala Milik Bersambung ke hlm 7

Oleh: Taslimahmudin, Liputan Batam

Dalam amar putusannya pada 9 Februari 2012, MA menerima permohonan yang diajukan Pemprov Kepri dan otomatis membatalkan Keputusan Menteri Dalam Negeri (Kemendagri) yang memasukkan Pulau Berhala ke dalam Provinsi Jambi. "Alhamdulillah, berkat doa seluruh masyarakat Kepri, akhirnya MA mengabulkan permohonan untuk membatalkan Permendagri Nomor 44/2011 itu seperti yang diungkapkan ketua majelis hakim judicial review MA, Paulus Effendi Lotulung," kata Gubernur Kepri, HM Sani didampingi Wagub Kepri, HM

CECEP/HALUAN KEPRI

STATUS BERHALA — Gubernur Kepri HM Sani (duduk),Wakil Gubernur Kepri HM Soerya Respationo (dua kanan) dan Tim Advokasi Provinsi Kepri Ampuan Situmeang (kanan) dan Masrur Amin (dua kiri) memperlihatkan surat keputusan MK tentang status Pulau Berhala di Graha Kepri Batam, Kamis (16/2) .

Industri Shipyard Cuek

9

Hal

Kp Bebek Sentral Pertanian

Hal

17

Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh

Dzuhur

Ashar

Magrib

04.57

12.17

15.36

18.20

Isya’

19.30

Bersyukurlah ANDA wajib mensyukuri apa pun yang menimpa anda. Ini bukan masalah keberuntungan. Bersyukur menuntun anda untuk senantiasa menyingkirkan sisi negatif dari hidup. Orang lain mungkin mengatakan bahwa anda tidak realistis. Namun, sebenarnya sikap anda jauh lebih realistis, yaitu membebaskan diri anda dari kecemasan atas kesalahan. Bersyukur mendorong anda untuk bergerak maju dengan penuh antusias. Tak ada yang meringankan hidup anda selain

Bersyukurlah Bersambung ke hlm 7

Bubi Chen

Mencuatnya Pulau Berhala B A T A M — Kasus perebutan Pulau Berhala antara Provinsi Jambi dan Kepulauan Riau mencuat lantaran sekelompok masyarakat Pulau Berhala meluruk ke Jakarta. Dengan mengusung poster berisi

nada protes, mereka mendatangi beberapa instansi pemerintah pusat, tak terkecuali istana presiden, yang menjadi ikon kekuasaan negeri ini. Mencuatnya Pulau

Dahlan Kembali Pimpin Demokrat BA T A M — Walikota Batam, AT bursa pemilihan Ketua DPC karena permintaan dari masingAhmad Dahlan kembali terpilih untuk kedua kalinya sebagai Kemasing PAC, meskipun ia saat ini juga menjabat sebagai Ketua tua DPC Partai Demokrat Kota Batam pada Musyawarah Cabang Dewan Pembina DPD PD Kepri. (Muscab) Partai Demokrat di "Ini karena atas permintaan Golden View, Kamis (16/2). dari PAC-PAC. Dan sesuai ama"Alhamdulillah saya terpilih nat partai, tentu wajib untuk kembali," kata Dahlan, kemarin. melaksanakan meskipun saat ini Dalam pemilihan, Ahmad saya duduk di DPD PD Provinsi Dahlan mendapatkan 8 suara. Ia Dahlan Kepri," kata Dahlan. menyingkirkan pesaing terbeLangkah pertama yang dilaratnya, Helmy Hemilton yang meraih 7 kukan setelah terpilih kata Dahlan akan suara. Kedua kandidat ini mem- melakukan kosolidasi, koordinasi ke perebutkan 15 suara yang terdiri dari, 12 dalam. Langkah tersebut sangat penting, suara dari PAC PD, 1 suara DPC PD Kota mengingat saat ini pimpinan anak ranting Batam, 1 suara DPD PD Kepri, dan 1 di masing-masing PAC belum terbentuk. suara dari DPP PD. Selain itu, pihaknya akan tetap Dahlan mengatakan, ia ikut dalam bersinergi dengan partai-partai lain

Dahlan Kembali Bersambung ke hlm 7

BA TAM — Gubernur Kepri BAT HM Sani dan Wakil Gubernur Soerya Respationo mengajak semua masyarakat menjaga iklim keamanan di Kepri tetap kondusif. Soalnya, Provinsi Kepri, khususnya Batam, Bintan dan Karimun masih menjadi tujuan investasi bagi calon investor asing.

Tutup Usia

Bersambung ke hlm 7

dalam rangka membangun Kota Batam ke depan yang lebih baik. "Kita akan rangkul semuanya, terutama dengan pak Helmy. Karena pak Helmy merupakan salah satu kader partai yang profesional dan saya sangat berharap agar pak Helmy tetap bersamasama di DPC PD. Termasuk bersinergi dengan partai lainnya untuk membangun Kota Batam," pungkasnya. Setelah pemilihan, dibentuk tim formatur yang terdiri dari, Sudewo (DPP PD), H Surya Sardi, ST,MM (DPD PD Kepri), Safrizal Siregar (DPC PD Kota Batam), dan tiga orang dari PAC diantaranya, Imam Santoso, Saleh Taubah,

Jaga Iklim Investasi Kepri

JAKARTA — Dunia musik Indonesia kembali berduka. Maestro jazz Bubi Chen meninggal dunia pada Kamis, 16 Februari 2012 di Semarang. Dia wafat di usia 84 tahun. Putra sulung Bubi, Howie Chen dalam Twitter @howitwit, ia menuliskan sang ayah tercinta telah berpulang pada pukul 18.50 WIB.

Tutup Usia

grafis dims

Bersambung ke hlm 7

"Jangan lagi ada demo buruh seperti beberapa waktu lalu. Di mata calon investor, itu menakutkan," kata Gubernur menjawab salah GUBERNUR Kepri HM Sani (kiri) didampingi Wagub Kepri HM Soerya satu pertanyaan wartawan Haluan Kepri. Respationo berdialog dengan jajaran redaksi Haluan Kepri di Batam Jaga Iklim Press Centre, Kamis (16/2). Bersambung ke hlm 7 TUNDRA/HALUAN KEPRI

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Ujang Pakai BAP Rosma SEK U PPANG ANG — Penasehat hukum belum memiliki KU berkas acara pemeriksaan (BAP) milik Ujang, terdakwa kasus pembunuhan terhadap Putri mega Umboh. Selama persidangan Ujang, pengacara menggunakan BAP milik Rosma, terdakwa lainnya. Hal ini terungkap dalam sidang lanjutan dengan agenda pemeriksaan saksi-saksi di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Kamis (16/2). "Keberatan yang mulia, di berkas perkara yang kami pegang ini, sebagian saksi yang dihadirkan, nama mereka tidak ada di dalam berkas. Apakah tidak sebaiknya kita mengutamakan saksi-saksi yang Ujang Pakai Bersambung ke hlm 7


LUAR NEGERI

2

Jumat,

17 Februari 2012

Pelaku Bom Thailand Ditangkap 37 WNI Dievakuasi dari Suriah JAKARTA— Sebanyak 37 warga negara Indonesia yang dievakuasi dari Suriah kembali ke Tanah Air mendarat di Bandara Soekarno Hatta, Kamis (16/2), dengan penerbangan Emirates EK 356 ETA pada pukul 15.45. Hal itu disampaikan Kementerian Luar Negeri Indonesia dalam siaran persnya, Kamis (16/2). Para WNI itu terdiri dari 19 orang mahasiswa dan keluarganya, 17 orang tenaga kerja Indonesia ( TKI), dan seorang anak dari TKI. Proses evakuasi dilakukan Satuan Tugas Kedutaan Besar RI di Damaskus yang merupakan bagian dari evakuasi WNI secara bertahap dan khususnya bagi para WNI yang berada di wilayah konflik. Di samping itu, evakuasi secara bertahap ini juga dilakukan dengan memanfaatkan kondisi Suriah yang relatif masih terkendali. Evakuasi WNI dari Suriah kali ini adalah yang kedua setelah sebelumnya dilakukan pada 3 Februari lalu, yang terdiri dari tujuh orang TKI. Saat ini terdapat 98 orang TKI, 6 orang dari mereka berlokasi di kawasan konflik, Homs, berada di penampungan sementara KBRI Damaskus dan sedang diupayakan segera mendapatkan izin keluar (exit permit), termasuk pembayaran kompensasi terhadap majikan karena kontraknya belum selesai.(kcm)

REUTERS

JINAKKAN BOM— Petugas penjinak bom memeriksa tas yang diduga berisi bom setelah ledakan di Bangkok, Thailand, Selasa (14/2).

KUALA LUMPUR LUMPUR— Kepolisian Malaysia menangkap seorang warga negara Iran yang diduga menjadi tersangka dalam peristiwa ledakan bom di Kota Bangkok, Thailand, Rabu (15/2).

Harian Star yang mengutip sumber mengatakan, tersangka 31 tahun tersebut ditangkap di terminal maskapai penerbangan murah dekat Kuala Lumpur, saat

Pria Inggris Lahirkan Bayi LONDON N— Jika melihat seorang perempuan yang melahirkan seorang bayi tentu adalah hal wajar. Namun bagaimana jika seorang pria melahirkan seorang bayi? Hal itu terjadi pada seorang pria di Inggris yang telah melahirkan seorang bayi secara caesar tahun lalu. Sebelumnya

pria ini adalah seorang wanita yang kini telah berganti jenis kelamin. Pria yang kini disebut Britian (ibu laki-laki) itu ternyata tetap mempertahankan rahimnya meski dia melakukan perubahan jenis kelamin. Selama ini pria yang tidak disebutkan namanya itu mengaku dia men-

jalani pengobatan hormonal untuk menjaga rahimnya. Demikian dilaporkan The Sunday Times Rabu, (15/2). Menurut Beaumont Society sebuah organisasi yang membantu individu yang ingin melakukan perubahan jenis kelamin, kejadian ini adalah yang pertama (oke) kalinya terjadi di Inggris.(oke)

PRIA asal Inggris ini dengan bayinya.

akan naik pesawat ke Iran. Pria itu dilaporkan bernama Masoud Sedaghatzadeh. Ia ditangkap sekitar pukul 15.00 waktu Kuala Lumpur setelah pihak Thailand memberikan informasi dan identitas tersangka kepada pihak berwenang Malaysia. The Nation yang mengutip seorang pejabat keamanan Thailand mengatakantersangka berencana naik penerbangan dari ibu kota Malaysia ke Teheran, ibu kota Iran sebelum tertangkap. Pria itu diyakini berada di balik tiga ledakan bom di satu rumah di Bangkok, Selasa, (14/2) lalu. Akibat ledakan bom itu sempat melukai empat warga negara Thailand. Diyakini, ia tetap ditahan berdasarkan undang-undang Imigrasi Malaysia. Dan pada saat bersamaan kepolisian Malaysia masih menyelidiki apakah ia bertindak sendirian. Polisi Thailand menangkap dua tersangka lainnya dalam ledakan itu, salah satunya warga Iran yang kakinya terpental ketika ia mencoba melemparkan bom kepada petugas kepolisian yang mendekatinya. Ia melempar bom sebagai upaya untuk melarikan diri dari rumah tersebut. Para penjinak bom menemukan dan menjinakkan dua bom, masingmasing terbuat dari tiga atau empat pon bahan peledak C-4 di rumah itu. Pemerintah Israel yakin, bom-bom itu dirancang Iran un-

tuk menyasar para pejabat Israel. "Kedua pria itu ditahan dan menghadapi empat tuduhan, termasuk kepemilikan bahan peledak, percobaan pembunuhan, percobaan pembunuhan seorang polisi dan ledakan yang menyebabkan properti rusak," kata polisi Thailand. Sementara itu, Thailand sendiri sudah mendakwa dua orang warga negara Iran yang terlibat dalam insiden pengeboman itu. Kedua tersangka tersebut didakwa melakukan plot serangan terhadap diplomat Israel. Pendakwaan yang diberikan oleh pengadilan Thailand nampaknya akan semakin menekan Iran yang saat ini dituding melakukan aksi teror. Israel bahkan mengaitkan insiden bom Thailand dengan serangan bom terhadap Kedutaan Besar Israel di India dan Georgia. Menurut Israel, serangan bom yang dilakukan oleh Iran sengaja ditargetkan ke warga Israel yang ada di negara bersangkutan. Meski demikian Iran sudah menolak tuduhan itu dengan mengatakan bahwa Negeri Persia tidak mengetahui akan adanya serangan bom tersebut. Iran bahkan menilai, tudingan yang dilancarkan oleh Israel bertujuan untuk memunculkan citra buruk Iran di komunitas internasional dan merusak hubungan Iran dengan sejumlah mitranya. Iran bahkan menuding Israel juga berada di balik insiden ledakan bom itu.(( k c m //oo k e )

Hubungi 0 7777 8 --44 2 7 0 000 0


CMYK

Jumat 17 Februari 2012

SAID M.Damrie, Kepala BLH KKA (tiga dari kiri) berfoto bersama dengan guru dan pelajar SMAN 1 Palmatak.

3

PAK Aaf (Guru SMA N1 Palmatak) selaku Koordinator SLH terlibat langsung mengatur pengangkutan sampah

Aksi Bersih Pesisir Pantai SLH SMA Negeri 1 Palamatak SAID M.Damrie menunjuk pada jumlah dan jenis sampah yang dikumpulkan oleh para pelajar dan siap diangkut ke TPS.

MASYARAKAT istirahat setelah aksi bersih pantai di Desa Tebang

MENYONGSONG Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) VII pada 21/2 mendatang. Kelompok Studi Lingkungan Hidup (SLH) SMA Negeri 1 Palmatak bersama Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA) menggandeng masyarakat Tebang, Palmatak, Anambas untuk melakukan aksi bersih pesisir pantai di Desa Tebang, Palmatak, Minggu (12/2) lalu. Lebih dari 300 orang membersihkan sampah yang mengapung di pesisir pantai Desa Tebang. Sebanyak 225 orang siswa terlibat langsung untuk membersihkan sampah laut. "Ini merupakan aksi dalam rangka menyongsong Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) ke VII yang jatuh setiap (21/2) nanti. Segenap warga sekolah dari Majelis guru dan siswa serta masyarakat Tebang turun ke pesisir untuk memungut sampah pantai. BLH sangat mendukung kegiatan-kegiatan yang berbasis peduli lingkungan hidup. Sebagai langkah mengurangi sampah di perairan desa Tebang ini,"kata Said Damrie, Kepala BLH

KKA disela-sela kegiatan peduli lingkungan tersebut Sementara itu Pembimbing SMA 1 Palmatak, Aaf dalam aksi bersih pantai tersebut menyampaikan. SLH sudah masuk dalam ekstrakurikuler di sekollah. Tujuannya untuk menumbuhkan rasa peduli lingkungan bagi siswa. Agar tercipta lingkungan yang asri dan terlihat bersih "Ini merupakan langkah awal yang amat baik bagi kami dari tim SLH SMA 1 Palmatak. Apalagi dengan adanya dukungan dari BLH. Masyarakat dan pelajar mendapatkan motiviasi dalam melakukan aksi. Kegiatan ini sangat berpihak kepada kepedulian dan penyelamatan lingkungan. Karena kami menyadari betul lingkungan adalah sumber kehidupan dan penghidupan bagi kita saat ini dan bagi generasi yang akan datang. Bagi peserta didik dapat menimba pengalaman belajar yang holistik dan komprehensif,"pungkasnya Narasi :Yulia Foto :Istimewa

BANG Azman (petugas Puskesmas Palmatak) semangat menjadi operator kendaraan mengangkut sampah.

IBU-ibu PKK Desa Tebang ikut gotong royong.

Wagub Kepri Terima Kunjungan FKUB Kaltim PROVINSI Kepri menerima kunjungan dari Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) Provinsi Kalimantan Timur, Selasa (14/2) lalu. Rombongan FKUB Kaltim itu langsung dipimpin oleh Wakil Gubernur Kaltim, Drs. H. Farid Wadjdy dan disambut langsung oleh Wakil Gubernur Kepri, HM Soerya Respationo SH MH di Graha Kepri, Batam Centre. Dalam kunjungan itu, rombongan sempat saling bertukar pengalaman tentang penanganan keragaman umat beragama di provinsi masing-masing. Suasana pertemuan berlangsung sangat akrab dan banyak masukan dan saran yang bisa ditampung bagi masingmasing rombongan. Foto: Harun/Humas Pempor Kepri Narasi: Tundra

WAKIL Gubernur Kaltim, Drs. H. Farid Wadjdy mengalungkan selendang khas kerajinan Kaltim kepada Wagub Kepri, HM Soerya Respationo.

FOTO bersama FKUB Provinsi Kaltim dan FKUB Provinsi Kepri.

WAGUB Kepri, HM Soerya Respationo (kanan) menyalami rombongan FKUB Kaltim.

WAGUB Kepri, HM Soerya Respationo berfoto bersama rombongan FKUB Provinsi Kaltim.

WAGUB Kepri, HM Soerya Respationo menyerahkan cenderamata kepada Wakil Gubernur Kaltim, Drs. H. Farid Wadjdy.

FOTO bersama FKUB Provinsi Kaltim dan FKUB Provinsi Kepri .

CMYK


POLITIK

4

Jumat,

17 Februari 2012

Umbar Pernyataan, KPU Diprotes Partai Kecil Ingin Kembali ke UU Pemilu Lama JAKARTA –– Molornya pembahasan UU Pemilu membuat parpol kecil mencuri peluang kembali kepada UU Pemilu yang lama. Memang banyak pasal direvisi UU Pemilu yang berpotensi merugikan partai kecil. Sebut saja keinginan mayoritas partai menegah dan besar untuk menaikkan Parliamentary Threshold (PT ) Pemilu 2014 sebesar 4-5 persen. Karena itu parpol-parpol kecil melakukan manuver untuk mencapai kesepakatan kembali kepada UU Nomor 10 Tahun 2008. K e t u a D P P Pa r t a i H a n u r a A k b a r Fa i z a l mengungkapkan upaya untuk menggunakan UU 10/ 2008 pada pemilu 2014 karena pembahasan pasalpasal krusial terancam mengalami kebuntuan atau deadlock. Selain itu, Hanura menginginkan agar UU Pemilu yang dihasilkan tidak berubah-ubah setiap menjelang pemilu. "Salah satu solusi adalah menggunakan UU lama dengan beberapa pembenahan pada pemilu 2014," ujar Akbar kepada wartawan, Kamis (16/2). Wakil Ketua Pansus UU Pemilu yang juga Sekretaris FPPP DPR Muhammad Arwani Thomafi mengakui UU 10/ 2008 bisa digunakan sebagai dasar pelaksanaan pemilu 2014. Namun DPR dan pemerintah terus bekerja keras untuk menyelesaikan pembahasan RUU Pemilu yang lebih komprehensif. "Tapi jika tetap buntu, tentu akan dibawa ke paripurna lebih dulu. Kalau diputuskan voting terhadap pasal yang deadlock, tentu akan voting lebih dulu. Kalau tidak, ya ada kemungkinan hal itu terjadi," terang Arwani. Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPP PAN Viva Yoga Mauladi menilai proses RUU Pemilu sekarang sudah tidak sesuai dengan tujuan awalnya yakni penyederhanaan partai politik. "Dan logika yang dibangun adalah bagaimana menciptakan sistem presidensial yang efektif. Menurut kami logika itu tidak tepat, sebab untuk membentuk presidensial efektif tidak ditentukan jumlah parpol," tuturnya. Viva menambahkan, pihaknya berharap RUU ini bisa diselesaikan sesuai tenggat agar tidak mengganggu tahapan pemilu. (oke)

ANJUNGPINANG ANG –– Pernyataan salah seorang TANJUNGPIN komisioner KPU Tanjungpinang di sebuah media terbitan lokal, yang menyebutkan jumlah pemilih yang tidak menggunakan hak pilihnya (golput) di Tanjungpinang mencapai 50 persen, menuai protes dari elemen masyarakat. Oleh: Reza Pahlevi, Liputan Tanjungpinang

" Apa dasarnya KPU mengatakan begitu. Apa yang disampaikan KPU menimbulkan polemik, karena dikhawatirkan ada indikasi terjadinya manupulasi suara. Mengapa KPU tidak merujuk ke Dinas Kependudukan. Kita memiliki Dinas Kependudukan. Semua pendapat akan didata bila tinggal di Tanjungpinang," kata Presidium Forkot Kepri Andi Cori Fatahuddin, kemarin. Menurut dia, suara rakyat adalah suara Tuhan dan mereka berhak menentukan sendiri siapa figur walikota Tanjungpinang yang diinginkannya kedepan. Buat apa KPU menganggarkan biaya sebesar Rp11 miliar kalau ternyata mereka tidak maksimal dalam menyelenggarakan pemilihan walikota (pilwako) Tanjungpinang. "Saya minta KPU agar bersikap independen dan transparan serta jangan sampai memihak salah satu calon walikota Tanjungpinang," tegas dia. Corry mengaku tidak akan diam dan tetap memantau semua kegiatan yang diselenggarakan KPU Kota Tanjungpinang, karena lembaga ini dibentuk dan dibiayai oleh uang negara yaitu APBD Kota Tanjungpinang. Cory juga meminta kepada pihak KPU agar jangan membuat polemik

yang bukan-bukan dan berandaiandai yang tidak sesuai dengan fungsi dan tugas mereka. Dia juga mengingatkan KPU Tanjungpinang agar bekerja sesuai dengan koridor dan peraturan yang berlaku. " Saya melihat KPU Tanjungpinang cukup berpengalaman karena mereka sudah pernah menyelenggarakan pemilu legislatif, pilwako dan gubernur. Dengan tiga even ini kami menganggap KPU sudah memiliki pengalaman yang cukup dan saat ini tinggal lagi mana yang terdapat kekurangan perlu diantisipasi," ungkap Cory. Tugas KPU menyangkut hajat hidup orang banyak dan kalau tidak ada yang beres perlu dibersihkan, karena ini untuk masa depan Kota Tanjungpinang yang lebih baik. Kemudian, lanjut dia, KPU dibentuk berdasarkan undang-undang sesuai dengan tupoksinya menyelenggarakan pemilukada dan bekerja untuk rakyat, bukan sebaliknya bekerja mendukung untuk kandidat lain. Untuk itu, dengan anggaran yang tersedia, ia meminta KPU agar bekerja lebih maksimal terutama dalam mensukseskan pelaksanaan pilwako Tanjungpinang, sehingga masyarakat benar-benar menentukan siapa figur yang layak memimpin kota ini kedepan," imbuhnya.** * *

ANTARA

HARLAH PPP –– Ketua Umum DPP PPP yang juga Menteri Agama Suryadharma Ali menjadi pembicara utama dalam seminar peringatan Harlah ke-39 PPP di Jakarta, Kamis (16/2). Seminar tersebut membahas soal urgensi atau dibutuhkannya sebuah Undang-Undang yang mengatur soal minuman keras (miras) untuk menyelamatkan generasi bangsa.

PPP Inisiatif Usulkan RUU Miras J A K A R T A –– Partai Persatuan Pembangunan (PPP) berencana mengusulkan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang minuman keras. Hal ini dilakukan karena kontroversi pencabutan Perda Miras oleh Kementerian Dalam Negeri. Hal itu disampaikan Sekretaris Majelis Pakar PPP Ahmad Yani dalam seminar bertajuk ‘Urgensi RUU Miras’ di Hotel Millenium, Jakarta, Kamis (16/2). "Sejak melihat bahwa bahaya, perusakan moral, dan karakter bangsa, melalui miras, narkoba

dan sejenisnya, PPP akan mengajukan RUU Inisiatif, karena selama ini masih Perda (Peraturan Daerah)," ungkap Yani. Hal ini dinilai Yani sangat penting sebagai langkah preventif. Sebab dengan ditingkatkannya status Perda menjadi UU, maka akan ada aturan yang lebih tegas untuk menjerat para pengguna miras maupun narkotika. "Jadi miras ini harus ada UU khusus yang mengatur tata cara untuk mendapatkan atau mengkonsumsinya. Di negeri yang

liberal sekalipun yang tidak menganut pancasila dan tidak menjunjung tinggi nilai-nilai religiusitas, seperti Amerika Serikat (AS), miras itu tidak gampang. Hanya di tempat-tempat dan orang-orang tertentu saja yang boleh mengkonsumsi itu," lanjutnya. Secara teknis, lanjut dia, nantinya UU ini akan mengatur mengenai jenis-jenis minuman apa saja yang layak dikonsumsi dan benar-benar dilarang. Termasuk tempat dan siapa saja yang boleh mengonsumsi miras. ( o k e )

" Partai Demokrat Masih yang Terbaik" SEJUMLAH simpatisan dan kader Partai Demokrat Kota Batam tampak memadati arena Musyawarah Cabang (Muscab) DPC Partai Demokrat Kota Batam di ruangan Cendrawasih lantai 10 Hotel Golden View, Kamis (16/2).

124 SUARA

946 437

Sementara puluhan personil polisi dari Polresta Barelang berjaga-jaga di sekitar arena Muscab. Bahkan, di pintu masuk ruangan Muscab penjagaan yang dilakukan polisi bersama Satgas Rajawali PD dibawah komando Aksa Halatu, terlihat ekstra ketat.

Ini dilakukan untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan selama Muscab berlangsung. Muscab DPC PD Kota Batam dibuka Sekretaris DPP Partai Demokrat bidang organisasi dan kaderisasi, Sadewo. Tampak hadir di arena Muscab Pembina DPP Partai Demokrat, Prof. DR. Subur Budi Santoso, Ketua DPC PD Kota Batam, Drs. H. Ahmad Dahlan, Ketua DPD PD Provinsi Kepri, Apri Sujadi dan Sekretaris DPD PD Kota Batam, H. Surya Sardi, ST,MM. Wakil Walikota Batam, H. Rudi, SE,MM, yang sebelumnya digadang-gadang akan memimpin DPC PD Kota Batam juga tak ketinggalan. Ia hadir bersama anggota DPRD Kota Batam dan

Provinsi Kepri lainnya. Dalam sambutannya, Sadewo mengutip beberapa hal penting yang disampaikan Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Selain pesan SBY, Sudewo juga mengutip pernyataan Presiden RI Pertama, Ir. Soekarno ketika memperjuangkan kemerdekaan negara Republik Indonesia di masa penjajahan Belanda. " Partai yang besar dan tangguh adalah partai yang selalu menang dalam setiap episode pemilu. Serta partai yang mampu menghadapi segala ujian dan cobaan yang dihadapi," kata Sadewo disambut tepuk tangan para kader maupun simpatisan yang hadir.

Sadewo lantas mengutip pernyataan Pembina Partai Demokrat, Prof. DR. Subur Budi Santoso bahwa, untuk menghadapi ujian maupun segala cobaan maka kuncinya adalah membangun silaturahmi, komunikasi dan konsolidasi dapat dilakukan dengan baik. Dan tak kalah pentingnya, dalam menghadapi ujian dan cobaan ini, maka harus bekerja dan terus bekerja. " Konsolidasi, komunikasi, koordinasi dan silaturahmi merupakan modal dasar untuk menghadapi derasnya ujian dan cobaan ini," kata Sadewo. Kata Sadewo, bahwa kader Partai Demokrat terus bekerja ini merupakan salah satu arahan yang disampaikan Ketua Dewan Pembina PD dalam Rakornas yang digelar belum lama ini. Kader Partai Demokrat juga diimbau agar tidak suka menjelek-jelekkan serta melakukan black campagne dan tidak

menghujat partai-partai lain. Tampilan di media yang terus memojokkan Partai Demokrat belakangan ini, seolah-seolah Partai Demokrat merupakan partai pengkhianat, tidak bersih dan tidak komitmen kepada masyarakat. " Ternyata di masyarakat tidak terpengaruh oleh pemberitaan di media. Dan , masyarakat percaya Partai Demokrat masih tetap yang terbaik," ujar Sadewo. Sadewo mengakui bahwa, dukungan masyarakat terhadap Partai Demokrat memang menurun. Akan tetapi penurunannya tidak terjadi secara drastis sebagaimana yang diberitakan atas survei yang dilakukan salah satu lembaga survei di Jakarta. Hal ini diketahui setelah DPP melakukan survei bahwa, Partai Demokrat masih terbaik dan terpercaya. Dengan demikian, Sadewo meminta agar kader Partai Demokrat agar tetap optimis, dan jangan lemah semangat. Mengutip pernyataan Soekarno,

ketika memperjuangkan kemerdekaan RI. Beliau melakukan evaluasi yang panjang untuk kemerdekaan. Syarat suatu negara yg kekal dan abadi, apabila negara itu memiliki tentara yang kuat, sandang, pangan, masyarakat yang kuat dan kekuatan rakyat. Tapi yang paling penting adalah pangan dan pakaian. Tak kalah pentingnya adalah memiliki keyakinan dan percaya diri yang kuat. Kondisi ini, kata Sadewo, yang dihadapi oleh PD saat ini. Maka kader Partai Demokrat harus tetap mengibarkan bendera hingga ke pelosok daerah sehingga PD tetap menang pada pemilu 2014 mendatang. Modal dasar yang dimiliki PD adalah bukan hanya kepercayaan, optimisme, keluhan. Tapi modal dasar memiliki logistik yg selalu ada. Ini merupakan modal untuk membesarkan PD. Maka para peserta menggunakan hak suaranya dengan baik, karena akan menentukan nasib partai ke depan. (lim)

42 296 644 Bambang Harymurti

510

Tata Tertib Liputan di DPR ARIAT SEKRETARIA T DPR akan ARIA SEKRET membuat tata tertib peliputan kepada wartawan di lembaga tersebut. Aturan tersebut misalnya dalam melakukan peliputan di ruang rapat tidak boleh merokok, untuk acara bersifat kenegaraan mengenakan pakaian yang pantas, dan lain-lain. Kemudian, untuk wawancara dengan narasumber akan memberikan kebebasan kepada wartawan selama tidak ada keberatan dari yang bersangkutan. Dalam draf tata tertib tersebut juga diatur ketentuan syarat mengajukan kartu

SUARA SUARA

Ramadhan Pohan

peliputan di DPR, selain fotokopi kartu pers, KTP dan pas foto, juga diminta contoh tulisan tentang DPR. Anggota Dewan Pers Bambang Harymurti mengatakan: Di gedung DPR, banyak orang mengaku wartawan meskipun profesi sebenarnya adalah calo politik dan bahkan ada juga yang pekerjaannya hanya meminta uang kepada anggota dewan. Mereka inilah yang harus ditertibkan karena menghancurkan citra wartawan di mata wakil rakyat,". Anggota DPR Fraksi Demokrat Ramadhan Pohan mengatakan: " Rancangan peraturan ini indikasi melanggar Undang-undang Pers dan Undang-undang Kebebasan Informasi Publik. Saya sendiri sebagai anggota DPR malu dengan Rancangan Tatib tersebut. Barangkali para senior saya, ada paranoid dengan wartawan. Padahal--saya agak ekstrem-- ketika jadi pejabat negara, jangankan dikritik, dihina harus dihadapi," ( m i o //oo k e )


OPINI & LAYANAN UMUM

5

Jumat,

TAJUK

Kembalinya Pulau Berhala KABAR baik untuk Provinsi Kepulauan Riau: Mahkamah Agung RI putuskan bahwa pulau Berhala sah menjadi bagian dari Provinsi Kepulauan Riau! Bersamaan dengan peringatan Hari Pers Nasional 9 Februari 2012 lalu, majelis hakim sidang Judicial Review atas Permendagri No. 44/2011 mengetukkan palunya. Judicial Review yang diajukan oleh Gubernur Kepulauan Riau, M. Sani atas Permendagri itu diterima oleh majelis. Permohonan Judicial Review yang diajukan Gubernur M. Sani atas Permendagri itu adalah agar MA membatalkan Permendagri itu dibatalkan. Alasan utamanya adalah bahwa dengan berbagai fakta juridis, pulau Berhala yang terletak berbatasan dengan Provinsi Jambi adalah bagian tak terpisahkan dengan Provinsi Kepulauan Riau. Sedangkan Permendagri No 44/2011 menyatakan bahwa pulau itu masuk wilayah Provinsi Jambi. Pulau Berhala adalah sebuah pulau terluar Indonesia di Selat Malaka, sekitar 48 mil dari Pelabuhan Belawan. Pulau Berhala memiliki topografi bergunung dengan hutan lebat dan pantai dengan pasir yang putih bersih. Pada awal dan akhir tahun, pantai Pulau Berhala menjadi tempat persinggahan penyu untuk bertelur. Kondisi pulau sangat alami dan belum memiliki penduduk. Terbitnya Permendagri itu merupakan kumulasi dari perebutan berkepanjangan atas pulau tersebut. Akhirnya dengan didahului sejumlah peninjauan ke lapangan, Mendagri Gamawan Fauzi mengeluarkan Permendagri No 44 tahun 2011 bahwa pulau itu masuk wilayah Provinsi Jambi. Tentu saja pihak Kepulauan Riau tidak bisa menerimanya. Sejak 1982 kedua pihak (Jambi-Riau) saling klaim kepemilikan atas pulau tersebut. Gubernur Kepri M. Sani lebih suka memilih jalur hukum daripada membiarkan konflik itu berlangsung sampai ke tingkat warga. Sejumlah aksi demo yang ditujukan oleh warga Kepulauan Riau untuk memperkuat klaim kepemilikan oleh Kepri terhadap pulau Berhala, sebelumnya memang kandas oleh Permendagri tersebut. Karena itu, pilihan bijaksana Gubernur M. Sani untuk menempuh jalur hukum sudah tepat. Tidak ada gunanya melakukan pressure di tingkat bawah itu kalau pada akhirnya yang bicara adalah legal formal seperti lahirnya Permendagri tersebut. Oleh karena itu jalan mengajukan Judicial Review ke Mahkamah Agung adalah jalan yang sebijak-bijaknya. Dalam amar putusannya, Mahkamah Agung menerima permohonan yang diajukan Pemprov Kepri, dan membatalkan Keputusan Menteri Dalam Negeri yang memasukkan Pulau Berhala ke dalam Provinsi Jambi. Putusan ini dibacakan pada 9 Februari 2012 oleh majelis yang diketuai Paulus Effendi Lotulung, dengan anggota Achmad Sukardja dan Supandi. Perselisihan tapal batas dan saling klaim kepemilikan wilayah terjadi di hampir semua wilayah Indonesia. Sejak otonomi daerah justru semakin marak. Di wilayah DKI-Banten juga terjadi hal yang sama ketika Kepulauan Seribu diperebutkan. Begitu juga konflik tapal batas dan saling klaim kepemilikan pulau antara Kalimantan Selatan dengan Sulawesi Barat terutama Pulau Lari-larian. Latar belakang saling klaim kepemilikan pulau itu beragam. Tetapi pada kahikatnya adalah perebutan potensi yang ada di pulau itu. Pulau Berhala adalah pulau yang berpotensi ntuk pengembangan wisata kepulauan dengan alamnya yang eksotis. Bagi Pemprov Kepri, dengan kembalinya Pulau Berhala menjadi miliknya, hendaklah menjadi langkah awal dari keseriusan Kepri membangun pulau itu. Kalau ia dibiarkan begitu saja, maka bisa jadi warga yang ada di sana merasa tidak diperhatikan, lalu menjadi kontraproduktif dengan upaya merebut pulau itu. Kita tunggu makan tangan Pemprov Kepri membangun pulau Berhala. ***

CAKAP BIJAK "MENGETAHUI AHUI apa "MENGET yang kita ketahui serta tidak mengetahui apa yang tidak kita ketahui adalah sejatinya ilmu pengetahuan"

(Henry David Thoreau (1817 ilsuf (1817--1862), FFilsuf ilsuf)) "ADA banyak cara sederhana untuk memperluas dunia anakanak Anda. Mencintai buku adalah yang paling baik dari cara-cara itu" (Jackie Kennedy (19291994), Istri Presiden John F Kennedy)

Problem Pengangguran dan Pendidikan Abdul Haris Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Sosial, Kota Depok

PERMASALAHAN serius ketenagakerjaan Indonesia saat ini terkait besarnya angka pengangguran terdidik. Mereka adalah sekelompok orang yang mempunyai kualifikasi lulusan pendidikan yang cukup namun masih belum memiliki pekerjaan. Ambil contoh, tahun 2008, sebanyak 4,5 juta dari 9,4 juta penganggur berasal dari lulusan SMA, SMK, program diploma, dan universitas. Artinya, separuh dari total angka pengangguran adalah pengangguran terdidik, yang tidak terserap oleh pasar kerja. Yang lebih memprihatinkan, jumlah pengangguran terdidik meningkat dari tahun ke tahun. Proporsi penganggur terdidik dari total angka pengangguran pada 1994 sebesar 17%, tahun 2004 menjadi 26%, dan tahun 2008 (50,3%). Hasil survei angkatan kerja nasional Badan Pusat Statistik (BPS) Februari 2007 mencatat pengangguran 10.547.900 orang (9,75%), sedangkan pengangguran intelek-

buat dari kayu, baik itu jendela, dinding, langit-langit, pintu maupun lantainya. Sebagian kayu yang ada memang terlihat kusam, namun masih terlihat kokoh. Atapnya yang terbuat dari asbes dan berbentuk limas, belum pernah diganti samasekali sejak dibangun pada tahun 1960-an. Rumah panggung yang di-

tual 740.206 orang atau 7,02%. Hasil survei serupa pada Februari 2008, total pengangguran sebanyak 9.427.610 orang atau menurun 1,2% dibanding Februari 2007; sementara pengangguran intelektual mencapai 1.461. 000 orang (15.50%) atau meningkat 8,48% dari tahun 2007. Dengan meningkatnya porsi penganggur terdidik, maka penganggur dari kalangan non-intelektual mengalami penurunan. Pertanyaannya, apakah golongan angkatan kerja yang non-intelektual lebih berpeluang mencari pekerjaan, atau lebih memiliki etos kerja ketimbang angkatan kerja intelektual? Ataukah, angkatan kerja terdidik tidak mempunyai kemam-

puan bersaing dalam memperoleh pekerjaan? Semakin besarnya angka pengangguran terdidik secara potensial akan berdampak serius. (1) Timbulnya masalah sosial akibat pengangguran, (2) pemborosan sumber daya pendidikan, (3) menurunnya penghargaan dan kepercayaan masyarakat terhadap pendidikan. Belajar dari Amerika dan Jepang, jumlah lulusan perguruan tinggi (PT) di AS selama 1929-1957, mampu meningkatkan pendapatan per kapita di negara itu sekitar 42%. Lebih jauh, Denison dan Chung (1976) mengidentifikasi, peningkatan jumlah kelulusan PT di Jepang mampu meningkatkan pendapatan per kapita per tahun sebesar 0,35% selama 1961-1971. Anggapan umum masyarakat kita, untuk bekerja alias tidak menganggur harus melalui dan menamatkan pendidikan tertentu terlebih dahulu. Dengan cara berpikir linier demikian, tahapannya menjadi bersekolah dulu, tamat sekolah, baru mencari pekerjaan alias mau menjadi pekerja. Dalam hal ini, ada tuntutan ketersediaan lapangan kerja kepada pemerintah. Dhus, beberapa kendala pun mencuat, antara lain

Menyanyah MENURUT riset, pada dekade ini jauh lebih banyak informasi yang diserap oleh memori otak seorang anak dalam sehari, dari pada dekade lalu. Seiring berkembangnya teknologi kita saat ini. Banyak yang dilihat dan didengar seorang anak sehingga memenuhi memori, bahkan tak jarang juga menguras emosi. Sepertinya otak seorang anak terlalu sibuk sehingga kehilangan sifat tekun pada dirinya. Akibatnya banyak anak yang enggan belajar dan berprestasi. Saat seorang anak memiliki ‘citacita yang jelas dan spesifik’ dalam pikirannya, anak akan dapat menemukan kembali ketekunannya untuk belajar. Sebetulnya, banyak juga di antara para perempuan jaman sekarang ini yang tidak mempunyai cita-cita. Tidak ingin menjadi apa-apa, merasa tidak sanggup bersaing, sehingga semangat belajar menurun dan enggan melanjutkan sekolah. Berbeda dengan laki-laki, semangat belajar muncul karena bentuk tanggung jawabnya sebagai laki-laki yang kelak akan menjadi kepala keluarga. Inilah sebenarnya poin yang mempengaruhi peran ibu. Menjadi seorang istri ataupun ibu yang berpendidikan sangatlah penting. Bukan hanya itu, ibu juga orang yang diajak berdiskusi oleh anak-anaknya, tentang teman-teman, tentang apa yang dialami, tentang masalah yang dihadapi, tentang sekolah, tentang guru, yang tak jarang diakhiri dengan pertanyaan: Apa yang sebaiknya saya lakukan, Bu? Untuk menjawab pertanyaan ini tentu memerlukan seorang yang mempunyai background knowledge yang cukup dan meya-

tempati ini memiliki tiga pintu. Setiap pintu memiliki satu ruang utama, kamar keluarga, kamar tidur, kamar mandi serta dapur di bagian belakang. Kondisi secara keseluruhan terbilang relatif terawat. Pekarangan rumah juga demikian. Tampak asri dengan berbagai tanaman bunga serta pohon buah serta pisang. Hingga kini, gedung ini masih ditempati oleh sejumlah pegawai Departemen Perhubungan Laut Pulau Sambu. ( E d i S u t r i s n o )

tingginya jumlah pencari kerja, terbatasnya lapangan kerja, terbatasnya kualitas tenaga kerja hingga sulit menemukan pekerjaannya, dan ketidak-siapan tenaga kerja memasuki dunia kerja. Yang benar, untuk bekerja tidak perlu atau tidak harus menyelesaikan sekolah/kuliah terlebih dahulu. Proses pendidikan tetap ditempuh sesuai dengan tahapan dan waktunya. Tetapi, rintisan mulai bekerja juga bisa dimulai pada waktu sekolah atau kuliah, dengan tetap memprioritaskan sekolahnya. Pola berpikir dan bertindak macam ini simultan dan tidak linier. Contoh fenomena cara berpikir linear. Suatu keluarga dengan mata pencaharian berdagang dan memiliki sebuah toko. Orangtua mempolakan bahwa orangtua mencari uang dengan bekerja seharian di tokonya. Sedangkan anak bersekolah saja. Tidak perlu ikut bekerja membantu orangtuanya di toko pada waktu di luar jam sekolah dan jam belajar mandirinya. Sehingga, sang anak fokus saja ke sekolahnya, meskipun belum tentu waktunya dialokasikan untuk belajar saja. Dampak yang diperoleh dari cara linier ini, pada akhir masa sekolahnya anak mengalami kegamangan, sekolah sudah selesai, jatah bulanan tentunya sudah tidak dapat lagi. Mencari kerja tidak dapat atau sulit sekali untuk memperolehnya. Mau membantu usaha orang tua juga belum tentu siap dan jalan, karena tidak menguasai teori dan praktik nyata di lapangan. Sebaliknya orangtua yang sudah usia lanjut kesulitan melanjutkan usahanya, tetapi anak tidak mampu melanjutkannya. Sehingga kedua belah pihak yang terkait sama-sama mengalami kesulitan. Usaha dan kesempatan kerja hilang dalam waktu bersamaan.

Contoh fenomena cara berpikir simultan pada sebuah keluarga dengan pola kerja sama. Bedanya, orangtua mempolakan bahwa orangtua mencari uang dengan bekerja seharian di tokonya. Sedangkan anak bersekolah, tetapi tetap perlu ikut bekerja membantu orangtuanya di toko pada waktu di luar jam sekolah dan/atau jam belajar mandirinya. Sehingga, sang anak fokus kepada sekolahnya, tetapi di luar jam belajarnya juga ikut membantu aktivitas perdagangan orangtuanya. Sehingga sang anak juga mengerti dan menguasai teori dan praktik berdagang, sehingga di masa depan lebih siap untuk memulai usaha atau melanjutkan. Kunci pananggulangan pengangguran adalah bekerja. Untuk terhindar dari predikat 'penganggur' maka seseorang harus bekerja sebanyak 35 jam atau lebih dalam seminggu. Sebetulnya kriterianya adalah sangat mudah. Kalau sudah punya jiwa kerja dan mampu menciptakan lapangan kerja, maka sangatlah mudah. Contoh sederhana, jika tidak memperoleh pekerjaan formal, maka bisa menciptakan pekerjaan sendiri dengan bertani atau berdagang. Indonesia punya lahan yang sangat luas, iklim yang sangat cocok untuk bercocok tanam, dengan varietas komoditi yang sangat bagus dan beragam, serta sumberdaya manusia yang berlimpah. Andaikan lahan tersebut ditanami dengan tanaman pangan oleh SDM yang mumpuni, tentulah akan menghasilkan bahan pangan yang sangat diperlukan masyarakat Indonesia. Maka, pengangguran teratasi, gejala masalah sosial terhindari, dan kebutuhan pangan pun terpenuhi. Jadi, tidak perlu impor pangan, yang akhirnya dapat menghemat devisa negara. ***

Surat Pembaca

Pentingnya Pendidikan

Perumahan Pandu Syahbandar M E N E M PPA A T I areal sekitar 500 meter persegi, Perumahan Pandu Syahbandar Pulau Sambu ini terbilang masih sangat terjaga keasliannya. Konstruksinya berbentuk panggung, disangga oleh tiang-tiang beton berdiameter kurang lebih 80CM, dengan tinggi sekitar satu meter. Kecuali tiang beton, seluruh bangunan gedung ini ter-

17 Februari 2012

Dewi Anggrayni (Wartawan Haluan Kepri) kinkan jika mengambil keputusan. Seorang ibu yang berpendidikan akan cenderung memberi jawaban dan cara menjawab yang lebih baik. Bukankah motivasi ini saja sudah cukup bagi seorang anak untuk belajar dan berprestasi secara akademis. Bagaimana cara ibu‘menyajikan pendidikan’ untuk anaknya, begitulah seorang anak akan terdidik. Lalu bagaimana memilih pendidikan yang tepat untuk anak? pertanyaan ini akan muncul dikepala para ibu cerdas, karena kuatnya keinginan untuk memberikan pendidikan yang baik kepada putra-putri mereka. Saat ini banyak sekolah-sekolah yang menyiapkan beragam fasilitas. Nilai yang dikeluarkan pun cukup berfariatif. Tetapi jika anak tidak didampingi oleh ibu yang bijak, dapat dipastikan nilai uang yang dikeluarkan tidak menjadi jaminan menghasilkan anak yang cerdas. Pendidikan adalah suatu proses yang membentuk kepribadian seseorang. Pada awal negara kita berdiri, pendidikan budi pekerti dan penerapan disiplin di sekolah mempunyai

porsi yang besar dalam materi pembelajaran. Hanya dalam perkembangannya porsi itu terus dikurangi tanpa bersifat selektif. Akibatnya sekarang sekolah-sekolah lebih bersifat liberal dan mengabaikan nilai-nilai yang seharusnya ditanamkan dalam proses pendidikan. Jadi peran sekolah sebagai tempat pendidikan sudah diragukan eksistensinya. Lalu kalau pendidikan itu adalah proses pembentukan kepribadian dan pola pikir,siapa yang berperan? Tentu saja lingkungan dan orang-orang di sekitarnya.. Jika orang tua khususnya ibu tidak mampu menanamkan nilai-nilai kepada anak, tidak memberi tahu secara konsisten, tentang mana yang benar mana yang salah, mana yang baik mana yang tidak baik, maka anak akan belajar dari apa yang akan didengar dan dilihatnya. Kalau anak melihat lingkungan tetangganya, itulah yang berfungsi sebagai sekolahnya, kalau anak melihat dunia melalui televisi dan internet, itulah yang berfungsi sebagai sekolahnya. Jadi alangkah baiknya seorang ibu bersungguh hati mendampingi putra-putrinya dalam proses belajar mengajar, sehingga peran seorang ibu untuk mencerdaskan kehidupan bangsa akan terwujud. Kata-kata ini terjemahan dari buku yang ditulis oleh Hilary Clinton, It Takes A Village To Raise A Child.Digambarkan bahwa sekuat-kuatnya orang tua mengambil peran dalam mendidik anaknya, tetapi jika dia tumbuh di lingkungan yang tidak kondusif, akan sangat sulit tujuan pendidikan itu dapat dicapai. ***

Sambungan Listrik Lamban HALO PLN Kabupaten Lingga, kapan rencana sambungan listrik yang kami ajukan beberapa bulan lalu. Hingga kini belum juga dilayani dengan alasan daya listrik masih belum mencukupi. Tolong hal ini diperhatikan karena kami sangat membutuhkan layanan listrik ini. Sekian dan terima kasih. Hormat Irmansyah 085263321xxx Warga Pancur Kebupaten Lingga JAWAB TERIMA kasih pak Irmansyah atas suratnya. Memang benar masyarakat sangat membutuhkan akan daya listrik ini. Namun kami dari PLN Lingga untuk stok material atau KWH masih kurang. Untuk itu kita akan minta ke PLN Cabang Tanjungpinang sebanyak 300 unit KWH lagi. Apalagi saat ini saja sebanyak 643 BP yang telah mendaftar mulai tanggal 7-14 Februari dari berbagai daerah di Lingga belum bisa kami layani. Sementara kebutuahan masyarakat di Lingga, rata-rata 2 Ampere atau 450 watt dan 4 Ampere atau 900 watt, pemakaian tersebut untuk kebutuhan rumah tangga saja. Belum lagi kebutuhan lainnya. Maka dari ini untuk mengatasi kekurangan KWH, kepala PLN Ranting juga sedang mengkonfirmasikannya kepada PLN Cabang Tanjungpinang untuk menambah sekitar 300 unit KWH yang dibutuhkan. Dari yang kami tergetkan PLN Lingga untuk memasang 2.400 KWH di Lingga, saat ini telah terpasang sekitar 2.165 dan sudah menjadi pelanggan PLN. Namun, dari penambahan yang sebanyak 643 BP sudah ada yang dipasang dan masih ada yang belum dipasang akibat kekurangan KWH. Untuk itu bagi yang ingin pemasangan itu bisa kami layani tergantung penambahan KWH dari PLN Cabang Tanjungpinang. Harapan kita secepatnya, karena pemohon pemasangan diajukan masyarakat telah kita terima cukup banyak. Sekian penjelasan ini semoga bermanfaat. Hormat Kami Novrizal Supervisor Pelayanan Pelanggan PT PLN Lingga

Pojok √ Berhala Milik Kepri - Mantap ... Kesejahteraan di sana menunggu Pak ... √ LSM dan Ormas Tidak Bayar Pajak - Ya, dari mana lagi cari duit ... REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca, essai, dan informasi dengan syarat tidak menghina, memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok serta tidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dan dikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Bengkong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778) 4 2 7 7 8 4 , E-mail: r e d a k s i @ h a l u a n k e p r i . c o m R e d a k s i berhak mengolah ulang isi tanpa mengurangi maksud surat.


CMYK

Jumat 17 Februari 2012

6

ROMBONGAN mitra pers foto bersama di depan lokasi PLTU Tanjung Kasam.

b’right PLN Batam & Mitra Pers

DIREKTUR Operasional PT TJK Power saat memberikan sambutan.

b’right PLN Batam menggelar Press Tour, Rabu (15/2).Seluruh perwakilan mitra pers yang bekerja di Batam diundang dan diajak berkeliling ke sejumlah pembangkit milik anak perusahaan PT PLN (Persero) itu. Press Tour adalah ajang bagi b’right PLN Batam untuk menjalin silaturahmi dengan mitra pers. Acara ini sekaligus perkenalan Direktur Utama b’right PLN Batam, yang efektif sejak 1 Januari 2012 dijabat oleh Dadan Koerniadipoera menggantikan Sriyono D. Siswoyo. Dalam kesempatan itu, mitra pers juga mendapatkan pemahaman

tentang kelistrikan Batam yang siap mendukung pertumbuhan ekonomi di Batam. Direktur Perencanaan, Fahmi El. Amruzi memaparkan mengenai rencana infrastruktur ketenagalistrikan Batam, sedangkan pemaparan mengenai kelistrikan Kepulauan Riau oleh Manajer PT PLN (Persero) Cabang Tanjung Pinang, Hendra Slamet. Selain kegiatan Press Tours, komunitas sepeda b’right PLN juga melakukan penanaman pohon. Acara ini telah dilaksanakan pada Minggu (12/2).

DIRUT b'right PLN Batam saat memaparkan kondisi kelistrikan Batam.

Narasi dan Foto: CECEP/ZAKI

DIRUT b'right PLN Batam, Dadan Koerniadipoera dan Direktur Teknik Fahmi El Amruzi.

DIRUT b'right PLN Batam berbincang dengan Direktur Operasional PT TJK Power, Mr Chen Yong Hui. ROMBONGAN b'right PLN Batam, Kadisperidag dan mitra pers menuju lokasi PLTU Tanjung Kasam.

ROMBONGAN press tour sedang mendengarkan penjelasan progres PLTU Tanjung Kasam dari Wakil Dirut PT TJK Power, I Wayan Jasmin.

PENYERAHAN Pohon dari Fahmi El Amruzi PLN Batam kepada Ketua Duriangkang Bike Safar.

KADIS Perindag Batam, Ahmad Hijazi (safari) dan jajaran Direksi b’right PLN Batam.

PENANAMAN Pohon oleh Bpk Fahmi BCC PLN Batam, disaksikan Safar selaku Ketua Komite Duriangkang Bike.

ROMBONGAN Press Tour meninggalkan lokasi PLTU Tanjung Kasam.

SAMBUTAN Bpk Fahmi El Amruzi selaku inisiator BCC PLN Batam.

BRIGHT Cycling Club PLN Batam foto bersama.

CMYK


SAMBUNGAN

7

Jumat,

14 KCR Dibangun Hingga 2014 B A T A M — Kementerian Pertahanan Republik Indonesia menargetkan pembuatan 14 Kapal Cepat Rudal di berbagai daerah untuk menunjang pengamanan perairan Indonesia yang akan selesai pada 2014. "Hingga 2014 kami merencanakan pembangunan 14 Kapal Cepat Rudal (KCR) ukuran 40-60 meter untuk penunjang pengamanan perairan Indonesia," kata Menteri Pertahanan Republik Indonesia, Purnomo Yusgiantoro setelah meresmikan KRC Kujang di Batam, Kamis (16/2). Menteri mengatakan untuk mewujudkan pengadaan 14 KCR tersebut, pihaknya sudah memulai sejak tahun 2011 lalu dan telah berhasil menye-

lesaikan dua kapal jenis yang sama, yakni KRI Celurit dan KRI Kujang. Kedua kapal perang itu dibuat PT Palindo Marine Syipiyard di Tanjunguncang, Batam. Kapal perang ini kata Menteri menjadi simbol kebangkitan industri pertahanan Indonesia. Sebab semua kapal tersebut akan dibuat di dalam negeri oleh putra-putri terbaik, serta bahan baku yang digunakan untuk membangun 14 kapal tersebut akan mengutamakan bahan baku lokal. "Semuanya dibangun di dalam negeri, meski nantinya bukan hanya dibuat PT Palindon Marine, tapi pada intinya akan dibuat di Indonesia dan akan dikerjakan oleh putera-puteri terbaik bangsa," katanya. Pada dasarnya,

kata Menteri, selain membangun industri dalam negeri hal tersebut juga membangun kekuatan TNI. Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono mengatakan setiap pembangunan KCR akan menelan anggaran hingga Rp74 miliar. Dana itu digunakan mulai dari kontruksi bangunan hingga kelengkapan alursista yang berteknologi tinggi di kapal. Sementara untuk rancangan bangunanya sendiri akan menghabiskan anggaran sebesar Rp62 miliar, dan seluruh anggaran bersumber dari APBN. "Sampai bisa berlayar dengan kelengkapan utama sistem persenjataan (alustsista) di setiap KCR menghabiskan anggaran Rp74 miliar," ujar Agus. ( c w 5 5 )

terdakwa yang mereka dampingi. Kenapa tim PH, kata Listowo, belum mendapatkan berkas perkara Ujang? bukankah pada persidangan pertama saat sidang perkara dibuka, tim PH diberikan berkas perkara yang lengkap. Tim JPU diwakili Muhammad Chadafi menjelaskan, sebelumnya sudah dijelaskan bahwa pada saat tim penasehat hukum meminta berkas perkara Ujang kepadanya, berkas perkara tersebut rusak karena basah. Sehingga waktu itu tidak bisa diberikan. "Dulu saat diminta berkas perkara Ujang tidak bisa di foto copy karena basah. Sehingga kami berinisiatif memberikan berkas perkara Ros karena memang semuanya hampir sama," ujar Chadafi di persidangan. Apalagi kata Chadafi, pada saat itu salah satu tim penasehat hukum terdakwa yakni Juhrin Pasaribu sudah

menyepakati untuk menggunakan sementara berkas perkara Rosma sebagai panduan. Sebab berkas perkara Ujang tidak bisa di foto copy karena basah saat diminta waktu itu. Setelah mendengarkan penjelasan dari JPU, ketua majelis hakim kembali menawarkan untuk sidang dilanjutkan atau tidak. "Apakah saudara penasehat hukum sepakat untuk kita lanjutkan. Kalau memang keberatan kita bisa tunda persidangan ini," tegasnya. Setelah dilakukan musyawarah, sidang akhirnya dilanjutkan. Dalam sidang itu JPU menghadirkan empat orang saksi, masing-masing E Sutisna, pemilik kos-kosan tempat Ujang dan Rosma tinggal, Rika Evita teman koskosan dengan terdakwa, Sutasno cleaning servis (CS) di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Plamo Garden dan terakhir Suranto, sekuriti di Bank BCA Jodoh. (cw55)

mendatang, Dahlan mengatakan, secara nasional ditargetkan 30 persen. Untuk kursi di DPRD Batam yang saat ini berjumlah 7, maka ia menargetkan

2014 menjadi 15 kursi. Itu bisa diperoleh jika jumlah pemilih mencapai 1 juta jiwa lebih, dengan jumlah 50 kursi. (lim)

jelas," kata Soerya. Sementara itu, Pulau Berhala sendiri, jelas Soerya, terletak di utara Selat Berhala. Sehingga secara yuridis formal, Pulau Berhala merupakan bagian daripada wilayah Kabupaten Lingga, Provinsi Kepri. Batas wilayah Provinsi Kepri tersebut tertuang dalam pasal 5 poin C UU nomor 31 tahun 2003. Dengan adanya Permendagri yang menyebutkan Pulau Berhala masuk wilayah Provinsi Jambi, berarti peraturan ini bertentangan dengan produk hukum yang lebih tinggi, yakni UU. Sehingga Permendagri dianggap cacat hukum dan tidak memiliki hirarki dalam peraturan perundang-undangan. Sementara itu, Kuasa Hukum Pemprov Kepri, Ampuan Situmeang menegaskan yang bermasalah itu Mendagri. Jadi ini, sebuah pelajaran bagi Mendagri jangan asal memutuskan. Masalah pulau berhala, dari dulunya memang masuk wilayah Kepri. Karena masyarakat di sana baik sejarah maupun bangunan sudah masuk wilayah Kepri. "Kalau dilihat dari arsip nasional, wilayah Berhala masuk ke kita (Kepri). Entah bagaimana Mendagri memutuskan berhala masuk wilayah Tanjungjabung-Jambi. Jadi ini, Mendagri yang keliru mengenai keputusanya," kata Ampuan. Terkait putusan MA yang memutuskan Pulau Berhala menjadi milik Kepei, belum disikapi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi. Gubernur Jambi, Hasan Basri Agus belum mau berkomentar. “Saya akan sampaikan ke bapak, nanti tunggu informasinya,” ujar ajudan gubernur, Ridwan via ponsel, kemarin. Sedangkan Kepala Biro Pemerintahan Provinsi Jambi, Heri A Roni mengatakan pihaknya belum mendapatkan informasi tersebut. Pihaknya akan mempelajari dulu keputusan tersebut. “Nanti kita lihat

dulu keputusannya, saya baru dapatkan informasi ini. Belum valid,” ucapnya. Langkah apa yang akan diambil? Ditanya demikian, Heri A Roni belum mau berkomentar banyak. Kata dia, pihaknya akan menyikapi hal ini setelah mempelajari keputusan itu. “Tunggu saya cek dulu informasinya,” ujarnya lagi. Sengketa Pulau Berhala ini berlangsung sejak 1981 lalu. Sebelum Kepri menjadi provinsi tersendiri, pulau tersebut dipertahankan Provinsi Riau. Namun usai pemekaran provinsi, Pulau Berhala menjadi sengketa. Pulau Berhala adalah sebuah pulau terluar Indonesia di Selat Malaka, sekitar 48 mil dari Pelabuhan Belawan. Pulau Berhala memiliki topografi bergunung dengan hutan lebat dan pantai dengan pasir yang putih bersih. Pada awal dan akhir tahun, pantai Pulau Berhala menjadi tempat persinggahan penyu untuk bertelur. Kondisi pulau sangat alami dan belum memiliki penduduk. Saat ini pulau dijaga oleh TNI AL. Sebelumnya, Kementerian Dalam Negeri menegaskan Pulau Berhala secara peraturan perundang-undangan berada di bawah Provinsi Jambi. Umar Syadat, Staf Khusus Menteri Dalam Negeri, menyatakan UndangUndang Nomor 25 Tahun 2002 tentang Pembentukan Provinsi Kepulauan Riau mengecualikan Pulau Berhala dari Provinsi Kepulauan Riau. "Karena Pulau Berhala termasuk di dalam wilayah administratif Provinsi Jambi sesuai dengan Undang-undang Nomor 54 Tahun 1999 tentang Pembentukan Kabupaten Sarolangun, Kabupaten Tebo, Kabupaten Muaro Jambi, dan Kabupaten Tanjung Jabung Timur Provinsi Jambi," begitu bunyi Penjelasan Pasal 3 UU Nomor 25 Tahun 2002. Umar menyatakan, Pulau Berhala kini masuk Kabupaten Tanjung Jabung Timur. (mtz)

Ujang Pakai

Sambungan hal 1

disebutkan dalam berkas yang sudah ada di BAP sebelumnya," intrupsi Nixon, penasehat hukum (PH) Ujang, kepada majelis hakim saat pemeriksaan saksi. Ketua majelis hakim, Reno Listowo SH MH menerima keberatan yang diajukan tim penasehat hukum Ujang dan meminta JPU untuk menjelaskan kenapa pada berkas tidak ditemukan nama-nama saksi yang akan dimintai keterangannya. "Tolong jaksa berikan penjelasan, kenapa dalam berkas yang mereka (penasehat hukum) tidak ada namanama saksi yang akan dihadirkan hari ini," tanya Listowo kepada JPU. Usut punya usut, ternyata hingga persidangan yang kesekian kalinya, tim penasehat hukum Ujang belum memiliki berkas perkara Ujang. Namun selama ini dijadikan panduan pada perkara Ujang adalah berkas perkaranya Rosma,

Dahlan Kembali

Sambungan hal 1

dan Aksa Halatu. Tim formatur ini bekerja paling lama 1 bulan untuk menyusun kepengurusan. Disinggung target Pemilu 2014

Berhala Milik

Sambungan hal 1

yang diundangkan 7 Oktober 2011 untuk dihapus. Sani mengatakan setelah Pulau Berhala masuk wilayah Kepri, prioritas utama yang akan dibangun adalah infrastrukturnya. "Sekarang, sebenarnya sudah cukup baik infrastruktur yang ada di sana, seperti sekolah pelantar dan lain sebagainya. Hanya memang perlu diperhatikan lagi. Dan kapal Perintis akan kita jadwalkan melewati pulau tersebut. Sehingga perkembangan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat di sana semakin baik," Ujar Sani. Bagaimana dengan tapal batas, Sani mengatakan akan dibicarakan lebih lanjut, karena semua mengikuti aturan yang ada. "Mengenai tapal batas masuk wilayah mana saja, karena semua ada aturannya. Hal yang sama dengan permasalahan, Pulau Pekajang. Ini sudah kita bentuk timnya," ujar Sani. Sementara itu, Soerya Respationo mengatakan, proses yang dilalui untuk merebut kembali Pulau Berhala memang cukup panjang. Setelah bolakbalik dan mengumpulkan data-data, baru diajukan ke MA. "Lima kali kita revisi sebelum kita ajukan ke MA. Kita kumpulkan datadata yang ada. Baik dari aspek budaya, infrastruktur dan historisnya. Lalu menyusun draft kasarnya, apakah masih terdapat kelemahan dan lain sebagainya. Dan sebelum kita ajukan kita presentasi dulu," kata Soerya. Ia menambah data yang dikumpulkan tersebut telah dikoordinasikan dengan Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional (Bakosurtanal), karena data mengenai batas wilayah ada di badan tersebut. "Langkah yang kita ambil sudah benar, jika tidak pasti MA akan menolak permohonan kita. Dan putusan ini bersifat mengikat. Tidak bisa di judicial review lagi, karena aturannya sudah Sambungan hal 1

Pertanian dan Kepala Bappeda di Kabupaten Lahat. Kemudian, sebelum menjabat Asisten di Kantor Gubernur Sumsel, Irman menjabat Kepala Biro Perlengkapan. Ketika menduduki jabatan penting di Sumatera Selatan, Irman masih sempat menyelesaikan pendidikan S2 jurusan ekonomi di Universitas Sriwijaya Palembang. Pada tahun 2004 Irman pindah tugas ke Kemendagri dengan jabatan awal sebagai salah satu Direktur. Kepada Haluan kemarin, Irman secara khusus mengatakan salah satu tugas utamanya sebagai Dirjen Dukcapil adalah bagaimana mengawal agar target program e KTP bisa tercapai yakni sebanyak 172 juta sampai akhir tahun 2012. Saat ini, kata Irman, sudah ada 45 juta penduduk dari 2.432 kecamatan di seluruh Indonesia menggunakan eKTP. Ia berharap target itu dapat ter-

Putra Batusangkar capai pada 2012. ‘’Saya mohon dukungan semua pihak yang terkait program ini,’’ kata Irman. Irman juga berjanji akan meneruskan agenda yang sudah diprogramkan bersama konsorsium agar dapat tercapai dengan baik. Ketika ditanya apakah yakin target itu bisa dicapai, secara tegas Irman mengatakan sangat yakin. ‘’Kalau tidak yakin tidak mungkin kita kerjakan,’’ kata Irman. Rakernas Kependudukan Dalam kaitan pencapaian target itu juga, maka pada tanggal 19-22 Februari mendatang akan dilaksanakan Rakernas Kependudukan yang akan dihadiri seluruh bupati, walikota, ketua DPRD dan Kepala Dinas Kependudukan se Indonesia. Rakernas itu, rencananya akan dibuka Mendagri Gamawan Fauzi. Salah satu agenda rakernas, kata Irman, adalah melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan program e KTP,

kemudian menyusun rencana strategis dan langkah langkah efektif untuk tercapainya target program e KTP tersebut. Kementerian Dalam Negeri tampaknya benar benar tegas dan focus dalam semua program supaya tercapai dengan baik, tanpa ada persoalan di kemudian hari. Karena itu, sebelum acara pelantikan para pejabat Kemendagri itu, ditandatangani pakta integritas dan penetapan kinerja eselon 1. Pakta integritas adalah instrument kebijakan yang ditujukan untuk menegakkan etika pemerintahan dalam pelaksanaan tugas, termasuk dalam mencegah terjadinya korupsi, kolusi dan nepotisme. "Oleh karena itu setiap pejabat struktural wajib menandatangani pakta integritas sebagai bentuk janji menghindarkan diri dari penyalahgunaan wewenang,’’ kata Mendagri Gamawan Fauzi. (des)

orang lebih terpaku pada kegagalan lalu mengingkarinya. Sedikit sekali yang melihat pada keberhasilan lalu mensyukurinya. Karena, anda takkan pernah berhasil dengan menggerutu

dan berkeluh kesah. Anda berhasil karena berusaha. Sedangkan usaha anda lakukan karena anda melihat sisi positif. Hanya dengan bersyukurlah sisi positif itu tampak di pandangan anda. (kcc)

Bersyukurlah

Sambungan hal 1

sikap bersyukur. Semakin banyak anda bersyukur semakin banyak anda menerima. Semakin banyak anda mengingkari, semakin berat beban yang anda jejalkan pada diri anda. Kebanyakan

17 Februari 2012

Sambungan hal 1

Para pendemo yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat Sipil Untuk Berhala (KMSUB) itu dipimpin langsung oleh Kepala Desa Pulau Berhala, E Syarif. Mereka menolak Peraturan Menteri Dalam Negeri No 44 Tahun 2011, yang memasukkan Pulau Berhala ke Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi. ”Sejak nenek moyang, turun termurun, kami adalah warga Riau, yang sekarang menjadi Riau Kepulauan,” ujar Syarif. Alasan Mendagri Gamawan Fauzi memasukkan Pulau Berhala ke provinsi Jambi lantaran keberadaan pulau eksotik itu lebih dekat Jambi dibanding ke Kepulauan Riau. Secara astronomis geografis Pulau Berhala berada pada titik koordinat 104024"20' BT dan 0051"00' LS. Pulau ini memiliki luas sekitar 10 Km2 dengan penduduk hanya sekitar 60 kepala keluarga. Bagi provinsi Kepri, Pulau Berhala adalah Desa Persiapan dalam Kecamatan Singkep, Kabupaten Lingga Provinsi Kepri. Jarak antara Desa Persiapan Pulau Berhala ke Dabo sekitar 25 mil laut atau dua jam pelayaran menggunakan kapal pompong, atau 35 menit ditempuh dengan speedboat 200 PK. Sengketa pulau di Kabupaten Tanjung Jabung Timur ini berlangsung sejak 1981. Saat itu Gubernur Jambi dijabat Maschoen Sofyan. Sengketa masih berlangsung di masa pemerintahan gubernur berikutnya, yakni Abdurachman Sayuti, Zulkifli Nurdin, hingga sekarang. Konflik perbatasan antara Provinsi Jambi dan Kepulauan Riau, menurut mantan Gubernur Jambi Zulkifli Nurdin bisa diselesaikan dengan diputuskannya Pulau Berhala resmi menjadi milik Provinsi Jambi sejak pekan lalu. Namun warga Pulau berhala menolak putusan tersebut. Mereka sampai mendatangi istana presiden, dan menyerahkan surat penolakan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri yang menyatakan Pulau Berhala berada di wilayah provinsi Jambi. Apa yang membuat kedua provinsi itu berebut Berhala? Dari segi sumber daya alam, sejatinya Pulau Berhala tidaklah begitu potensial. Yang menonjol hanya usaha perikanan dari laut yang mengelilingi pulai kecil itu. Sebagian lahannya di tumbuhi pohon Kelapa, yang diakui sebagai milik hak usaha dari warga Jambi keturunan Datuk Paduko Berhalo. Legalitas usaha dan kemilikan atas tanah kebun seluas kira-kira 18 hektar di Pulau Berhala, dalam bentuk Gezien (tanah), dikeluarkan hampir seabad silam ( 1914 ) oleh De Controleur van Lingga, Afdeeling Lingga masa itu (sekarang Kabupaten Lingga). Di sisi lain, ada dugaan lain tentang kekayaan Pulau Berhala. Konon, pulau tersebut memiliki kekayaan mineral yang luar biasa. Hanya saja belum tergali hingga saat ini. Pulau dengan penghuni berbahasa Jambi dan Melayu itu juga memiliki sumber mata air paling jernih di dunia. Salah satu acuan atas keberadaan Pulau Berhala adalah bukti-bukti otentik semasa Kolonial Belanda, yang sepatutnya bisa dijadikan acuan tentang status dan keberadaan Pulau Berhala. Jejak rekam sejarah itu bisa menjadi

Mencuatnya Pulau menjadi metode yang tepat untuk menyelesaikan konflik berlarut-larut di Pulau Berhala. Adalah Harto Yuwono, seorang sejarawan pascasarjana Universitas Indonesia (UI), yang meneguhkan keberadaan Pulau Berhala sebagai bagian dari wilayah Kepri. Harto bahkan memegang dokumentasi sejarah yang sebagian diantaranya masih asli. Dokumen itu ia dapatkan tatkala berkunjung ke Denhaag Belanda dalam sejumlah proyek penelitian beberapa tahun silam. Lima salinan peta yang dimulai pembuatannya pada 1860 pun ia pegang salinannya. “Ada beberapa bagian yang berubah, tapi seluruhnya menunjukkan Pulau Berhala terletak dalam titik koordinat wilayah Kepri,” tutur pria berkacamata tersebut. Harto begitu mahfum jika pulau ini jadi sasaran persengketaan. Ia menyejajarkannya dengan konflik MalaysiaIndonesia yang saling klaim soal Ambalat. Tapi, bagi Harto, jejak rekam sejarah ialah argumentasi paling manjur mematahkan klaim tanpa bukti tertulis. Di dalam catatan singkatnya, Harto menjelaskan, dari sisi historis, Pulau Berhala masuk ke wilayah Lingga ketika dimulainya pembangunan mercusuar. Dipaparkannya, setelah membuat Traktat Siak pada 1854 dan menduduki Bengkalis pada 1856, perhatian Belanda beralih ke Lingga dan Indragiri. Pada 1857, utusan Belanda W.P Versteegh membuat kontrak persahabatan dengan Sultan Lingga yang menyebutkan Pulau Berhala sebagai hak Sultan Lingga. ”Di perjanjian itu tertulis, Sultan Lingga mengizinkan Versteegh membangun mercu suar bagi kepentingan pedoman kapal-kapal yang berlayar,” ungkapnya. Harto juga menunjukkan bagian dokumen yang memuat isi pelakat pendek (Korte Verklaring) tentang kebijakan Kolonial Belanda mengakhiri eksistensi Kesultanan Lingga sebagai penguasa politik. ”Korte Verklaring” yang disahkan Gubjen JB van Heutz itu sekaligus pula menandai dimulainya unit kontrolir baru yang bertanggungjawab terhadap Residen Riau di Tanjung Pinang. ”Unit pemerintahan bernama Afdeeling Pulau Tujuh. Wilayah ini mencakup pulau-pulau di selatan Singkep termasuk Pulau Berhala,” ia menambahkan. Di salinan dokumen berikutnya, Harto menyingkap tentang temuan kandungan batu granit berkadar tinggi. Pasca-penelitian, tepatnya 18 Desember 1919, pemerintah Kolonial Belanda menyerahkan konsesi penambangannya kepada investor swasta dengan masa kontrak 75 tahun. Isi kontrak itu tertuang di ‘Telegram van Gouvernment Secretarie Nomor 25’. “Saya ada salinannya, seluruhnya masih menggunakan bahasa Belanda abad pertengahan,” ujar Harto. Tentunya patut diapresiasi jerih payah Sejarawan Harto memaparkan Pulau Berhala dalam sebuah rally dokumen. Ada manuskrip yang terdiri dari Besluit (SK) Gubjen Kolonial Belanda pada 1860, laporan perjalanan Tome Pires di Verhala (Pulau Berhala), agenda (surat sekretariat negara Kolonial Belanda tentang pemekaran wilayah Kepri pada 1907, 1922, dan 1932), dan catatan harian VOC dari 1802-1816.

Tutup Usia

Sambungan hal 1

"Telah meninggal dunia dengan tenang. My Loving Father. BUBI CHEN pada hari Kamis tgl 16 Februar1 2012, pukul 18.50 di Semarang," tulisnya. Howie pun menuliskan rasa terima kasihnya kepada para tim dokter yang telah merawat sang ayah. Beberapa tahun belakangan, Bubi memang sudah menggunakan kursi roda. Namun itu tidak menyurutkan semangatnya untuk tetap bermusik. Pianis kawakan itu bahkan masih rajin menghadiri acaraacara musik jazz. "Mohon maaf atas segala perkataan dan perbuatan beliau

semasa hidupnya. Tuhan berkati kita semua. Amien," lanjut Howie. Belasungkawa atas meninggalnya Bubi Chen langsung disampaikan musisi di Tanah Air di layanan jejaring sosial. Antara lain dari musisi Indra Lesmana. "My heart is broken... We just lost the first and greatest Modern Jazz Pianist this Country ever had... Rest In Peace Oom Bubi Chen," tulis Indra Lesmana yang dikenal cukup dekat dengan almarhum selama hidupnya. Indra mengungkapkan rasa kehilangan Bubi Chen karena selama ini ia

menganggapnya seperti ayahnya sendiri. Indra mengakui banyak belajar dari Bubi Chen dalam mengembangkan karir musiknya. Bubi Chen kelahiran Surabaya, Jawa Timur, pada 9 Februari 1938. Di dunia musik jazz, namanya sudah terkenal hingga ke manca negara. Bubi mengawali karirnya dari kota buaya itu dengan membentuk grup bernama The Circle. Selain itu, dia juga tergabung dalam kelompok All Stars. Pada 1967 dia dan All Stars tampil di (dtc/ viv) Berlin Jazz Festival.(dtc/ (dtc/viv)

Jaga Iklim

Sambungan hal 1

Kemarin (16/2), Gubernur, Wakil Gubernur dan Kabiro Humas Pemprov Kepri Misbardi, berkunjung ke Kantor Haluan Kepri. Rombongan orang nomor 1 dan 2 di Provinsi Kepri ini disambut Pemimpin Redaksi Haluan Kepri Ahmad Zulkani, Wakil Pimpinan Perusahaan Aldi Samjaya, serta awak redaksi. Hampir dua jam lamanya, Gubernur-Wakil Gubernur berbincang dengan awak redaksi Haluan Kepri. Gubernur dan Wakil Gubernur tiba di Kantor Haluan Kepri pukul 10.15 WIB. Dalam kunjungan silaturahmi itu, banyak hal informasikan yang disampaikan Gubernur. Sebaliknya, juga banyak pertanyaan yang ditanyakan awak redaksi Haluan Kepri. Dari sekian banyak informasi yang disampaikan, persoalan investasi sangat menjadi perhatian Sani-Soerya. "Beritaberita demo itu janganlah diberitakan, yang bagus-bagusnya saja," kata Sani sambil berseloroh. Sani menegaskan, Batam adalah salah satu barometer dan tujuan investasi di Kepri. Oelah karena itu, iklim keamanan harus tetap dijaga agar tetap aman. "Hampir 50 persen pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kepri, berasal dari investasi," ujarnya. Menanggapi maraknya aksi demo yang dilakukan buruh di beberapa perusahaan di Kota Batam, seperti PT Varta, PT Unisem dan PT Nutune, Sani tampak agak terkejut mendengar informasi tersebut. "Masih ada demo, ya. Itu berita tak

Lainnya berbentuk leksikografi berisi ”Staatblads” (LN), ”Regenning Almanak” (almanak pemerintah), ”Kolonial Verslaag” (pidato Menteri Kolonial Belanda di depan parlemen Belanda), Lembaran Negara (LN) Republik Indonesia 1957, dan salinan peta yang sudah lima kali revisi. ”Jika dikaji, sulit membayangkan Pulau Berhala tiba-tiba dicaplok oleh Jambi,” kata Harto. Kajian keilmuan telah dilakukan Harto. Sengketa Pulau Berhala kiranya menjadi sebuah pelajaran penting dalam mencermati pola pengambilan kebijakan pemerintah. Bahwa peninggalan sumber tertulis yang disebut ‘arsip’ seringkali terabaikan atau justru hanyut di bawah tekanan dan lobi-lobi politik. Dalam perjalanan sejarah, Pulau Berhala juga mempunyai beragam nama. Misalnya di laman resmi Pemerintah Kepulauan Riau, www.kepriprov.go.id, pulau itu memiliki beberapa nama, di antaranya Pulau Dakjal yang diberikan orang Arab, Pulau Afgod (Belanda), Pulau Bertayil (Jerman), Pulau Verrella (Portugis) atau Pullo Berella (Tome Pires), yang artinya Pulau Berhala. Sebagian pelaut atau nelayan menamakannya Pulau Hantu. Sebenarnya, Pulau Berhala adalah sebuah pulau kecil mungil, yang memiliki fenomena alam mempesona. Di sebelah utara pulau itu terdapat sebuah selat, yang juga dinamai Selat Berhala. Di sekitar pulau terdapat beberapa buah pulau-pulau kecil, yaitu Pulau Manjen, Pulau Telor, Pulau Layak, Pulau Selumar, Pulau Nyirih dan Pulau Niur. Pulaupulau tersebut kelilingi air laut berwarna kebiru-biruan yang jernih, berpantai landai, dan sebagiannya merupakan hamparan pasir kuarsa putih dan sebagian lagi berbatu. Walaupun pulau kecil ini di kelilingi laut dalam, namun sumur yang digali sedalam 10-15 meter dari bibir pantai, menghasilkan air tawar bening dan tidak berbau. Karena itu, pulau ini sangat cocok dijadikan sebagai obyek wisata bahari. Kedamaian di pulau ini terusik sejak tahun 1984 lalu, saat Pemerintah Provinsi Jambi mengakui Pulau Barhala menjadi bagian wilayah administrasinya. Klaim sepihak Pemerintah Provinsi Jambi, berawal dari kunjungan kerja Camat Singkep ke Pulau Berhala sebagai bagian dari Kelurahan Dabo, yang melihat spanduk berbunyi, "Selamat Datang Bapak Bupati Kepala Daerah Tingakt II Tanjung Jabung ke Pulau Berhala". Sejak klaim tersebut, kedamaian di Pulau berhala terkoyak. Pulau itu kemudian menjadi pertikaian antara kedua pemerintahan daerah: Riau dan Jambi. Padahal, berabad-abad lamanya masyarakat Riau-Lingga secara turuntemurun, de facto dan de jure meyakini, Pulau Berhala adalah milik dan bagian dari wilayah Kerajaan Melayu RiauLingga (sekarang Kabupaten Lingga). Suhu pertikaian ini dirasakan oleh masyarakat Provinsi Kepualuan Riau, khususnya masyarakat Lingga. Jika tak segera diatasi, bisa jadi, sengketa berkembang dan mengarah pada kemelut yang mengancam hubungan masyarakat serumpun di kedua Provinsi tersebut. (ulo (ulo,, gtr gtr,, dari berbagai sumber)

bagus, tak usahlah demo itu diberitakan," tutur Gubernur, kembali berseloroh. Sani menilai, Upah Minimum Kota (UMK) yang telah ditetapkan, masih memadai dalam pemenuhan kebutuhan hidup buruh. Apalagi dengan nilai inflasi yang hanya sekitar 3 persen, yang terjadi saat ini. Ditanya soal upah sundulan, menurut Sani hal itu harus disepakati bersama oleh bipartit, pengusaha dan pekerja. Hanya saja, Sani juga mengingatkan agar pekerja juga mempertimbangkan kemampuan pengusaha. Soal status FTZ Batam, Bintan dan Karimun, Sani menyatakan bahwa masyarakat Kepri harus mendukung. Ia juga mengajak masyarakat Kepri tidak melulu mengkritisi, sebaliknya harus mendukung. "Jujur, Pemerintah Pusat sudah ada perhatiannya sama Kepri. Salah satunya, soal status FTZ di Batam, Bintan dan Karimun. Ingat, tidak semua daerah mendapat status FTZ ini," terang Sani. Diakui mantan Bupati Karimun ini, bahwa masih ada ketidaksingkronan terhadap beberapa aturan yang dikeluarkan oleh Menteri terkait. "Tapi, ayo kita 'besarkan' dulu PP No 10 Tahun 2011, sebagai pengganti PP No 2 Tahun 2009. Kita harus bersabar," kata Sani. Bintan Akan Punya Bandara Internasional Provinsi Kepri memang terdiri dari pulau-pulau. Agar investasinya tetap

maju, maka diperlukan penambahan infrastruktur. "Untuk membangunan prekonomian Kepri diperlukan alat trasportasi dan infrastruktur yang memadai," ujar Sani. Di Bintan, kata dia, masih membutuhkan infrastruktur. Untuk mendukung investasi, maka di Bintan akan dibangun sebuah bandara internasional. "Ke depannya harus kita bangun bandara internasional, agar semua turis langsung bisa datang ke Bintan tanpa harus melalui Singapura," imbuhnya. Transportasi yang ada saat ini menuju Bintan satu-satunya melalui laut, sementara tidak semua turis menyukai jalur transportasi itu. Selain itu, selama ini turis juga lebih lama di Singapura dibandingkan di Bintan. Untuk terus mengembangkan potensi ekonomi masyarakat yang berada di daerah pulau lainnya yang ada di Kepri, Sani menegaskan akan menambah fasilitas transportasi yang memadai. Khusus daerah NAL (Natuna, Anambas, dan Lingga), ujarnya, Pemprov Kepri juga akan menambah alat transportasi. Selain pesawat, tentunya juga kapal. "Sebentar lagi akan ada kapal Roro yang akan menghubungkan Lingga dan Kuala Tungkal (Jambi). Kita sudah siap, pihak Kuala Tungkal-nya yang belum," ucap Sani menyebutkan rencana penambahan alat transportasi khusus laut. ( w a n //cc w 5 7 )


CMYK

8

CMYK

IKLAN Jumat,

17 Februari 2012


CMYK

CMYK

Jumat, 17 Februari 2012 HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

M Thamzil SH MH Kasi TU BPN Batam

Penggila Bola SEPAKBOLA merupakan olahraga yang paling digemari masyarakat di Indonesia bahkan dunia. Salah satu penyuka olahraga ini adalah M Thamzil ini. Bahkan, dia sudah menggilai sepakbola sejak kecil. "Saya suka sepakbola sejak kecil. Di daerah saya banyak anakanak yang bermain bola di tepi pantai. Jadi, setiap sore saya selalu bermain bola dengan teman-teman. Usai itu, kami berenang di laut," ujar alumni Akademi Pertanahan Nasional Yogyakarta ini. Kegemarannya akan sepakbola terus berlanjut hingga dia duduk di bangku perkuliahan. Suami dari Endang Murtiasih ini mengaku, klub yang dibelanya pernah meraih juara I antar tingkat peguruan tinggi di Yogyakarta. Karena sepakbola pula, pria kelahiran Riau Daratan ini sering bertanding ke mana-mana bersama timnya. "Dampaknya, saya banyak teman dan cukup dikenal di kampus," ujar pria yang menyelesaikan jenjang S2-nya di Universitas Islam Riau ini. Kini, seiring bertambah usia, ayah dari Mega Pratiwi, Ratih Oktari, Nada Asiltia, Mita dan Pina ini mulai jarang menyalurkan hobinya tersebut. Sebagai ganti, di usianya yang sudah kepala lima, Kepala Seksi Tata Usaha di Badan Pertanahan Nasional (BPN) Batam ini aktif bermain bulutangkis. "Olahraga yang saya lalukan sekarang, merupakan motivasi saya agar badan tetap sehat dan fit," katanya. (cw41)

Industri Shipyard Cuek Sejahterakan Warga Sekitar SAGULUNG — Kendati dikepung oleh puluhan insdustri shipyard, namun tidak membuat kesejahteraan masyarakat di kawasan Dapur 12, Sagulung menjadi lebih baik. Jangankan peduli, untuk berkoordinasi dengan aparatur setempat saja, tidak pernah dan terkesan cuek. Oleh: Zaki Setiawan, Liputan Batam

Untuk diketahui, di kawasan Dapur 12, Kelurahan SeipelunggutSagulung, terdapat beberapa perusahaan shipyard kelas dunia, di antaranya, PT Marcopolo Shipyard, PT Delta Shipyard , PT Galangan Putra Tanjungpura, PT Usda Seroja Jaya, PT Karyasindo Samudera Biru, PT BH Marine Offshore dan lainnya. Namun perusahaan-perusahaan besar ini, tidak pernah berkoordinasi dengan perangkat masyarakat sekitar, seperti dengan lurah ataupun camat. Ada kesan, puluhan perusahaan galangan kapal itu menjaga jarak dan cuek. "Perusahaan-perusahaan galangan tersebut tidak pernah berkoordinasi dengan kelurahan ataupun kecamatan. Sehingga kita tidak memiliki data dan tidak tahu pasti berapa

banyak jumlah perusahaan galangan yang ada di Kecamatan Sagulung," ungkap Camat Sagulung, Abidun Pasaribu, kemarin. Hal yang sama juga dinyatakan Seksi Pembangunan dan Pembinaan Masyarakat Kecamatan Sagulung, Tuti Aryanti. Menurutnya, selama ini banyak perusahaan yang tidak melapor dan berkoordinasi saat masuk ke wilayah Sagulung. "Mereka tidak ada koordinasi sama kami," ujarnya. Berdasarkan data dari Kecamatan Sagulung dengan luas wilayah 64 km2, jumlah penduduk per 31 Desember 2011 mencapai 147.926 jiwa. Sedangkan khusus di Kelurahan Industri Shipyard Bersambung ke hlm 10

CECEP/HALUAN KEPRI

BERI KETERANGAN — Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro didampingi Panglima TNI Laksamana TNI Agus Suhartono, Kepala Satuan Angkatan Laut (Kasal) Laksamana Soeparno, berserta jajaran dan Gubernur Kepri HM sani memberikan keterangan kepada wartawan, Kamis (16/2) seusai meresmikan kapal KRI Kujang di Pelabuhan Batuampar. Berita Halaman 1.

Melayu, Bukan Cuma Sekedar Simbol... SEKALI lagi, Dewi (29) menatap kaca mobilnya. Dibenahi ujung baju kurung warna biru muda yang tampak melengkung terhimpit tali tas. Setelah merasa rapi, dia pun bergegas naik ke mobil, siap menuju tempat kerjanya di Kantor Walikota Batam, Jumat (10/2). "Sudah ketentuan, setiap hari Jumat, seluruh pegawai di lingkungan Pemko Batam memakai busana Melayu. Kalau hari Kamis, kami pakai batik," kata perempuan yang Nyat Kadir mengaku lahir di Jakarta ini, pagi sebelum memacu mobilnya dari perumahan di kawasan Batam Centre. Penerapan pemakaian busana Melayu di hari Jumat, bukan hanya monopoli kalangan PNS saja. Anak-anak sekolah, mulai dari SD, SMP sampai SMA/SMK juga diberi kebijakan untuk mengenakan atribut yang mencirikan budaya Melayu tersebut. Sementara instansi swasta, sebagian ada yang memilih batik sebagai busana wajib di hari Jumat. Sebagai tanah Melayu, pantas rasanya jika pemerintah di Batam menerapkan kebijakan itu. Walaupun di Batam masyarakatnya sangat heterogen, namun setiMelayu, Bukan Bersambung ke hlm 10

CMYK


METRO BATAM

10

Jumat,

Konsul Bantah Singapura Diskriminasi WNI BA TU A M PPA A R — Konsul negara Singapura di AT UA Batam Raj Kumar membantah pemerintah Singapura melakukan diskriminasi terhadap Warga Negara Indonesia (WNI) yang masuk ke negara tersebut. Ditegaskannya, Singapura selalu terbuka me-nerima semua pengunjung khususnya wisatawan. Pernyataan Raj Kumar ini terkait pemberitaan di media massa sebelumnya yang menyebutkan ada 1.689 WNI ditolak masuk ke Singapura sepanjang tahun 2011 lalu. "Kami tidak pernah melakukan diskriminasi berdasarkan ras, kewarganegaraan, gender maupun agama. Singapura menerima semua wisatawan. Pemberian izin masuk di checkpoint pada semua pengunjung ditentukan oleh petugas ICA (otoritas pemeriksaan) berdasarkan persyaratan masuk yang berlaku," kata Raj Kumar dalam rilis yang diterima Haluan Kepri, Kamis (16/2).

Dikatakannya, hal tersebut termasuk memenuhi persyaratan-persyaratan dasar seperti memiliki dokumen perjalanan yang sah. Sebelumnya diberitakan, sepanjang tahun 2011, sebanyak 1.689 WNI ditolak masuk ke negara Singapura melalui dua pelabuhan di Kepri yakni di Tanjungpinang dan Batam. Sementara itu, warga Singapura yang masuk ke Indonesia melalui dua pelabuhan tersebut, sebanyak 280 orang yang terbagi dari 264 orang yang ditolak dari pelabuhan di Batam dan selebihnya dari pelabuhan di Tanjungpinang. Informasi itu disampaikan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepri Yusuf Riadi dalam rapat bersama Wakil Gubernur Kepri dan Komite I DPD RI di Graha Kepri, Batam Centre, Selasa (7/2). ( rr// y b t )

17 Februari 2012

Paket Diduga Bom Hebohkan Southlink T I B A N — Karyawan Southlink dihebohkan dengan penemuan paket mencurigakan yang diduga berisi bom, Kamis (16/2) sekitar pukul 14.00 WIB. Namun setelah diledakkan, paket dalam bentuk buku itu ternyata berisi jam dinding yang merupakan hadiah dari salah satu perusahan di Batam. Kejadian ini bermula saat salah seorang karyawan bernama Ester menemukan sebuah paket buku tidak bertuan di samping tangga swiming. Atas penemuan tersebut, Ester kemudian melaporkan penemuan tersebut kepada Junaidi Purba,

sekuriti Soutlink. Junaidi kemudian memanggil kawan-kawannya dan langsung mengecek dengan metal detektor. Ketika diperiksa dengan metal detektor, benda tersebut berbunyi. Tak ingin mengambil resiko, Junaidi bersama rekan-rekannya kemudian melaporkan penemuan tersebut ke Rosa yang merupakan Humas Southlink. Rosa kemudian meneruskan laporan ke Mapolresta Barelang dan Tim Gegana Brimob Polda Kepri. Sekitar pukul 15.30 WIB, Kapolresta Barelang Kombes Karyoto beserta tim dari Gegana

Polda Kepri tiba di lokasi. Sesuai dengan prosedur pengamanan, barang mencurigakan tersebut akhirnya dibawa ke lapangan sepak bola Soutlink, dan diledakkan oleh petugas gegana. Setelah diledakkan, barang di dalam paket itu ternyata jam dinding yang disinyalir milik seseorang yang tercecer di lokasi. Kapolresta Barelang, Kombes Karyoto yang dihubungi membenarkan peristiwa ini. "Bukan bom. Barang itu hanya paket hadiah yang tertinggal oleh pemiliknya," ujar Karyoto. Berdasarkan hasil pemerik-

Melayu, Bukan

Sambungan hal 9

Sambungan hal 9

Seipelunggut dengan luas wilayah 5,2 km2, jumlah penduduknya sebesar 18.209 jiwa, terdiri atas 9.391 laki-laki dan 8.818 perempuan. Terdapat enam kelurahan di Kecamatan Sagulung, yakni Kelurahan Tembesi, Seilekop, Seilangkai, Seibinti, Sagulung Kota dan Seipelunggut. Dibandingkan kelurahan lainnya di Kecamatan Sagulung, Kelurahan Seipelunggut termasuk kelurahan dengan jumlah warga menengah ke bawah terbesar. Jumlah penerima beras miskin (raskin) 2011 di Kelurahan ini mencapai 1.595 keluarga dari 6.363 keluarga di Kecamatan Sagulung. Sementara itu, keberadaan perusahaan penanam modal asing (PMA) tersebut, justru menimbulkan dampak negatif bagi masyarakat sekitar. Seperti debu dari kendaraan berkapasitas besar yang keluar masuk perusahaan dan rusaknya jalan yang dilalui. Kerusakan ini terlihat jelas dengan banyaknya jalan berlubang, yang di antaranya memiliki kondisi parah. Sebagian jalan juga masih banyak yang belum diaspal, semakin berdebu di saat

Industri Shipyard panas dan licin berlumpur tatkala hujan. Di kawasan mulai dari Simpang Jembatan Kavling Lama dan Kavling Baru menuju kawasan industri galangan, lebih dari 20 tukang tambal ban beroperasi di sisi kanan dan kiri jalan. Menunjukkan jika di kawasan ini, pengendara kendaraan bermotor sering mengalami bocor ban. "Sehari, paling sedikit enam motor yang bannya bocor dan saya tambal," ungkap salah seorang tukang tambal ban, Nelson. Belum lagi masalah debu yang sangat mengganggu pernafasan warga. Karena itu, wajar jika di Puskesmas Seilekop, satusatunya puskesmas yang dekat Dapur 12, jumlah penderita ISPA-nya tertinggi dibandingkan penyakit lainnya. Ada sebanyak 10.526 penderita ISPA yang berobat di Puskesmas Seilekop selama 2011. Jauh di atas penyakit lainnya, seperti gangguan gizi dan jaringan penunjang lain sebanyak 1.502 pasien dan penyakit GEA (sejenis penyakit perut) sebanyak 1.322 pasien. Minimnya perhatian perusahaan galangan kapal terhadap

masyarakat sekitar juga dirasakan pengasuh Pondok Asuhan An Nur Dapur 12, Adi Chandra. Dia mengaku tidak tahu pasti berapa banyak bantuan yang diterima Pondok Asuhan dari perusahaan shipyard yang ada di sekitar kawasan itu. Sepengetahuannya, bantuan yang diberikan perusahaan hanya pada waktu-waktu tertentu. "Pernah ada bantuan diberikan, waktu anak-anak asuh di sini diundang buka bersama pada bulan puasa Ramadhan. Kalau bantuan secara rutin tidak ada," ujarnya. Padahal di pondok asuhan yang memiliki jarak terdekat dengan kawasan galangan kapal tersebut, terdapat 55 anak asuh dengan usia mulai dari 3 hingga 20 tahun. Dari jumlah tersebut, sekitar 80 persennya merupakan anak-anak hinterland yang diasuh karena yatim, piatu, dhuafa dan terlantar. Mereka semua di sekolahkan, mulai dari SD hingga SMA sederajat. "Dana untuk membiayai kebutuhan hidup berasal dari sumbangan masyarakat sekitar, dan bantuan dari perusahaan seperti Epson, dan I Hotel. Bentuk bantuan di antaranya pembiayaan sekolah anak asuh dengan bantuan yang diserahkan langsung ke sekolah, sehingga anak asuh sekolah gratis," imbuhnya. Saat dikonfirmasi ke salah satu perusahaan galangan kapal terbesar di Dapur 12, PT Marcopolo Shipyard, pihak securiti perusahaan tidak mengizinkan masuk. Dengan alasan harus memiliki janji terlebih dulu dengan manajemen perusahaan untuk diizinkan bisa diterima atau tidak. "Harus janji dulu dengan manajemen, kalau diterima baru bisa bertemu," ujar Mulyono, salah seorang securiti di perusahaan itu. ***

daknya pemerintah ingin menunjukkan bahwasanya masyarakat kota industri ini masih menjunjung tinggi nilai-nilai budaya Melayu. Itu sesuai pula dengan nasihat bijak: dimana bumi dipijak, di situ langit dijunjung. "Kita memang tidak bisa menutup diri. Jumlah penduduk Batam yang banyak dan sangat heterogen membuat kebudayaan kita bertambah kaya. Tapi, sebaiknya budaya Melayu tetap menjadi payung dari budayabudaya lain yang ada di sini," kata Ketua Lembaga Adat Melayu (LAM) Kota Batam Drs Nyat Kadir. Pesatnya pertumbuhan ekonomi, membuat Batam tidak bisa mengelak dari proses urbanisasi yang kemudian melahirkan heterogenitas penduduk. Di satu sisi, heterogennya warga Batam dapat membuat kebudayaan lokal (Melayu) terancam eksistensinya. Namun di sisi lain, aneka ragam kebudayaan tersebut sebenarnya bisa memperkaya sekaligus menjadi kekuatan besar guna menangkal gelombang kebudayaan asing yang berkonotasi negatif, yang berpotensi menyebabkan terjadinya dekadensi moral. Sayangnya, kebudayan-kebudayaan lokal tersebut, seolah mengalami kekalahan. Dia (budaya Melayu) tergerus oleh pesatnya kemajuan tekonologi dan semakin suburnya hedonisme, yakni pandangan yang menganggap kenikmatan materi sebagai tujuan utama hidup. Sikap ini sangat mendukung lahirnya pribadi-pribadi individualistis. Nyat Kadir mengaku sangat prihatin melihat perkembangan budaya Melayu di kota ini. Menurutnya, jika budaya setempat tidak dijadikan pegangan oleh pemerintahan dan masyarakatnya, maka Batam bisa tidak memiliki jati diri dan visi untuk

saan setelah diurai, kata Karyoto, barang mencurigakan tersebut merupakan jam dinding yang terbungkus secara rapi. Di dalam jam tersebut bertuliskan PT Batam, namun sebagian lainnya tidak bisa dibaca karena sudah diurai oleh petugas. Atas penemuan tersebut, Karyoto berharap agar setiap adanya penemuan barang mencurigakan jangan langsung berpikir itu bom. Dia pun mengimbau warga yang menemukan paket atau bendabenda mencurigakan untuk segera melapor kepada pihak keamanan. ( c w 5 5 )

menjadikan Batam sevagai Bandar Dunia Madani. Kondisi sekarang, menurut mantan Walikota Batam ini, bisa dilihat, jangankan pada tata nilai, simbol budaya Melayu saja sangat kurang di Batam. Minimnya simbol, seakan menunjukkan kalau perkembangan budaya setempat (Melayu) jalan di tempat. Itu bisa dilihat dari pintu masuk Batam, baik bandara maupun pelabuhan. Ciri-ciri (simbol) budaya Melayu tidak ditemukan. Belum lagi masalah bangunan gedung, pemberian nama-nama jalan. Dan lain sebagainya. Dari simbol lainya, seperti berpakaian, di luar pemerintah yang mem-fardhukannya di hari Jumat, sudah sangat jarang ditemukan. Bahkan, seakan berbanding terbalik dengan apa yang semestinya. Di tengah pusat kota, baju kurung seolah menjadi barang langka. Menurut Nyat Kadir, walaupun tidak ada kewajiban, namun pemakaian busana Melayu hendaknya terus dilestarikan karena itu merupakan identitas. "Ini baru kita bercerita simbol. Jauh dari pada itu ada tata nilai yang harus dipegang. Kalau kita lihat negara yang jauh lebih modern dari pada kita, seperti Jepang. Namun masyarakatnya tetap memegang teguh budayanya. Sementara daerah kita, mulai luntur. Oleh karenanya jika agama dan budaya suatu bangsa sudah tidak dijaga, maka akan runtuhlah bangsa tersebut dan jauh lebih parah jika dibandingkang dengan kehancurang ekonomi," katanya. "LAM, seringkali mendapat kritikan dan masukan dari berbagai pihak. Banyak simbol di kota ini tidak memakai simbol Melayu. Seperti tulisan 'well come,'. Itu memang baik, tapi paling tidak, semestinya ada tulisan Melayunya." Seperti kata Syamsul Bahrum, pengamat sosial, ekonomi, politik dan budaya Kota Batam, Kota Madani adalah kota yang harmonis bagi heterogenitas penduduk dan pluralisme politik. Suatu kota yang mampu memadukan antara esensi kemajuan ekonomi di balik signifikansi mempertahankan adat dan tradisi. Suatu kota masa kini dan masa depan yang selalu mengedepankan sisi logika, estetika dan etika dalam pembangunan.

Karena itu, guna mempertahankan budaya setempat, pihak LAM mengajak semua kalangan untuk bahu membahu. Namun, dia mengingatkan, menjaga budaya Melayu jangan terpaku cuma pada simbol saja, sebab Melayu bukan cuma sekadar simbol namun lebih pada prilaku atau tata nilai yang dimiliki. "Sekarang generasi penerus kita seakan hilang pegangan. Namun demikian, sebagai orangtua tidak harus menyalahkan mereka. Harus ada tanggung jawab bersama dalam membentuk kepribadian anak dalam mencintai budaya Melayu. Oleh karenanya orangtua memiliki peranan penting," terang Nyat Kadir. Ke depan, LAM berencana akan mewajibkan setiap sekolah mempelajari kebudayaan Melayu melalui muatan lokalnya. Hal ini bertujuan, agar pelajar dari usia dini sudah mengenal apa itu budaya melayu. Mulai tulisan Arab Melayu, belajar berpantun, gurindam dan lain sebagainya yang disesuaikan dengan perkembangan zaman. "Jangan bilang kalau mencintai budaya kita akan ketinggalan zaman. Padahal tidak, kita harus berbangga jika nilainya tetap kita jaga," katanya. Kawasan Berbusana Sopan Apa yang dikatakan Nyat Kadir, soal jarangnya melihat busana Melayu dipakai di Batam, memang patut direnungkan. Terlebih, jika itu menyangkut kepentingan pariwisata yang berkaitan erat dengan dunia hiburan. Sebagai kota persinggahan yang ramai, Batam tidak bisa melepaskan diri dari dinamika gaya hidup masyarakat urban. Di sini, tumbuh subur tempat-tempat hiburan, mulai dari pusat perbelanjaan, kafe, pub, massage dan lainnya. Kondisi itu berdampak pula pada gaya berbusana. Apakah perlu membatasi gaya berbusana seseorang, entah itu warga Batam, pendatang atau wisatawan mancanagera? Jika anda berada di kawasan Nagoya, jangan heran jika melihat banyak orang lalu-lalang dengan pakaian seksi, super mini. Dan jangan takjub pula jika di satu titik anda menemukan plang yang berisi imbauan tentang berpakaian sopan. Imbauan tersebut dibuat gerakan perempuan peduli Batam

pada April 2003 lalu. Dipasang di wilayah persisnya di pusat keramaian Centre Point Nagoya. Ketika itu, pemerintah juga menggaungkan semangat pelestarian budaya Melayu, yang salah satunya mengimbau agar warga Batam khususnya perempuan untuk tidak mengumbar aurat di tempat umum. Selain sebagai upaya melestarikan budaya Melayu yang bernuansa Islami, imbauan tersebut juga dimaksudkan untuk meminimalisir angka kejahatan tentang pelecehan seksual yang dapat merugikan kaum perempuan sendiri. Sayang, dalam perjalanan waktu, imbauan itu tidak ditanggapi. Mungkin, banyak warga (perempuan) yang merasa aneh dengan imbauan tersebut. Terlebih lagi para pengusaha tempattempat hiburan. Perlu diketahui, di kawasan tersebut merupakan salah satu kawasan di Batam yang dipenuhi oleh berbagai tempat hiburan seperti, karoke, panti pijat (massage) dan hotel. "Pengumuman itu, sudah lama ada, tapi tidak pernah diikuti oleh cewek-cewek di sini. Bagaimana mau diikuti, rata-rata perempuan yang ada di sekitar sini, kebanyakan pekerjaannya di dunia hiburan seperti di karoke, tempat pijat dan pelayan tamu," kata Rinaldi, salah satu supir taksi yang biasa mangkal di kawasan tersebut. Biasanya, kata Rinaldi, kawasan itu dipenuhi kaum hawa mulai pukul 16.00 WIB. Soal ukuran berpakaian sopan, menurutnya juga perlu diperjelas. Pasalnya, bagi sebagian perempuan atau golongan masyarakat tertentu, memakai celana pendek atau rok mini serta baju yang agak terbuka, sudah menjadi kebiasaan, bukan hal yang tabu lagi. "Lihat saja sekeliling sini, mulai dari hotel, karoke dan tempat pijit, semuanya ada. Kalau siang-siang memang terlihat sepi tidak banyak cewek-cewek yang keluar, tapi, kalau sudah menjelang sore, maka baru nampak cewek-cewek yang berpakaian seksi. Kalau menurut plang itu, ya jelas mereka tidak sopan," tambah Ipet, supir taksi lainnya. Satu cerita disampaikan Ipet. Beberapa waktu lalu, dia membawa penumpang yang baru datang dari Jakarta. Saat melintas di kawasan ini, penumpang itu melihat plang imbauan tentang berpakaian sopan. Penumpang itu tertawa karena apa yang tertulis di plang imbauan itu sangat jauh bertolak belakang dengan pemandangan yang ada di depan matanya. "Aneh, siapa yang buat imbauan itu? Percuma saja dibuat tapi banyak cewek yang pamer paha," kata orang dari Jakarta itu seperti ditirukan Ipet. ( y u r i //tt a s l i m / b a y u )


11 Ugal-ugalan, Mobil Angkot Masuk Parit MUKA KUNING –– Mobil angkutan umum, BP 1935 HV warna biru terperosok ke parit, Rabu (15/2) sekitar pukul 05.00 WIB. Kecelakaan tunggal ini diduga akibat aksi ugalugalan yang dilakukan sang sopir di jalan kawasan Batamindo Industrial Park (BIP) Muka Kuning. "Saat kami datang, mobil sudah terjun ke parit tanpa ada sopirnya," ungkap salah seorang security Batamindo, Juanaris saat ditemui di lokasi yang letaknya di samping kiri PT TEC atau belakang PT Shimano. Menurut beberapa petugas security lainnya, saat ditemukan, tidak ada penumpang di dalam mobil. Sehingga tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tunggal tersebut. Sopir carry naas itu juga masih belum diketahui, karena saat ditemukan, sopir sudah tidak ada di lokasi. Diduga langsung kabur dan meninggalkan mobilnya yang mengalami ringsek bagian depan dan samping tersebut ke dalam parit. "Saat pagi, lokasi jalan ini memang sepi, sehingga terkadang banyak sopir angkot yang ngebut," ungkap security lainnya. Pemilik mobil, Ginting kaget saat mengetahui mobil carry miliknya masuk parit.Tanpa mengetahui siapa yang mengemudikan mobilnya pagi itu. Mobil selanjutnya dievakuasi dan dibawa menuju Pos Lantas Muka Kuning. (wan)

Polisi Buru Pemilik Mobil BATAM –– AS (51), supir mobil Pafindher BP 1193 FX yang diduga melakukan penyelewengan BBM jenis solar masih ditahan untuk menjalani pemeriksaan di Polsekta Lubukbaja. "Kami masih menyelidiki pemilik mobil itu. Saat ini, AS supirnya yang ditahan, " kata Kanit Reskrim Polsek Lubukbaja Iptu Hendriyanto di ruang kerjanya, kemarin. Dari keterangan AS, kata Hendriyanto, modus selama ia menjalankan usaha ilegal ini dengan mengisi BBM jenis solar dari satu SPBU ke SPBU lainnya. Hal ini dilakukannya agar dalam menjalankan kegiatan tidak dicurigai petugas. Dari setiap menjalankan operasi ini, katanya, AS mendapatkan upah sebesar Rp 100ribu dari pemilik mobil setelah selesai menjalankan tugasnya. "Jadi tidak hanya satu tempat saja. Ia berpindah-pindah biar tidak terendus, " tutur Hendaryanto. Dikatakannya, penangkapan ini dilakukan tim gabungan Polda Kepri dan pihak Pertamina. Namun, kasus ini dilimpahkan oleh tim karena penangkapan ini ada di wilayah hukum Polsek Lubukbaja. Saat ini, katanya, penyidik terus mengembangkan ke pemilik mobil. Karena pengakuan dari AS, katanya, ia hanya seorang supir yang diupah saja. Selain itu, tambahnya, penyidik juga terus menelusuri tempat penampungan BBM jenis solar yang diselewengkan ini. (cw53)

METRO BATAM Jumat,

17 Februari 2012

Kasus Juprizal Mandeg NONGSA –– Kasus dugaan pemerasaan yang dilakukan oknum jaksa Juprizal terhadap Suratno dan Ali Akbar masih mandeg. Hingga saat ini, polisi masih memeriksa sebatas saksi-saksi dan belum menetapkan tersangka. Oleh: Eddy Supriatna, Liputan Batam

"Belum ada suatu penjelasan, apakah mengearah kasus pemerasan atau kasus suap," ujar Ketua DPP FPI Kepri, Hajarullah Aswat usai menjumpai Direktur Ditreskrimsus Polda kepri, Kombes Pol Achmad Yudusuwarno bersama dengan puluhan anggota FPI lainnya, Kamis (16/2). Menurutnya kedatangan FPI ini untuk mempertanyakan kelanjutan kasus dugaan dengan terlapor Jaksa Juprizal. Sejauh ini, katanya, proses penyidikan dan penyelidikan masih dilakukan anggotanya. Dikatakannya, FPI tdak akan ikut campur tangan dalam proses hukum yang dilakukan polisi. FPI meyerahkan sepenuihnya penanganan kasus ini kepada kepolisian diadili di pengadilan. "Kita hanya mengawal kasus ini," paparnya. Penasehat Hukum (PH) Ali Akbar, Akbar Al-Banjari mengatakan ia terus mengikuti pemeriksaan yang dijalani kliennya hingga putusan pengadilan nantinya. Disebutkannya, ia belum menjalankan anjuran penyidik untuk melaporkan balik Jaksa Juprizal atas dugaan pemerasan. "Kita masih mengikuti. Dalam kasus ini saja belum diketahui ujung pangkalnya. kenapa harus buat langkah yang lainnya. Jika kedepan ada keganjalan, baru kita tentukan arah kita selanjutnya," ujarnya. Kabid Humas Polda Kepri AKBP Hartono membenarkan kedatangan puluhan anggota FPI yang ingin mempertanyakan perkembangan kasus jaksa Juprizal.

"Iya, FPI hanya mengetahui perkembangan kasusu ini. Sejauh ini proses penyidikan dan penyelidikannya masih berlanjut. Sejauh ini masih sebatas pemeriksaan saksisaksi. Sehingga belum dapat disimpulkan, apalagi menentukan tersangka," katanya. Sementara itu, penyidik melakukan pemeriksaan terhadap Suratno dan Ali akbar terkait dasar laporan penyuapan Jaksa Juprizal beberapa waktu lalu. Pantauan di lapangan, sebelum Ali Akbar diperiksa, terlebih dahulu Suratno selaku pegawai Dinas Pekerjaan Umum (PU) Batam diperiksa di Kasubdit I Ditreskrmsus Polda Kepri. Dalam pemeriksaan itu, Ali Akbar didampingi oleh kuasa hukum Akbar Al-Banjari. "Sampai dengan saat ini klien kita masih di periksa terkat penyuapan, dan belum mengarah pada hal-hal yang lain seperti pemerasan," kata Akbar Al-Banjari Sebagai PH Ali Akbar, katanya, ia masih menunggu hasil pemeriksaan yang dijalani kliennya. Dan sejauh itu katanya masih sebatas pemeriksaan terkait penyuapan, dan ada juga saksi selain Ali Akbar dan Suratno yang di periksa. "Supir Ali Akbar juga ikut diperiksa penyidik," ujarnya.** * *

TUNDRA/HALUAN KEPRI

PERLU PEMBINAAN –– Seorang anak jalanan meminta uang receh kepada pengendara yang berhenti di lampu merah depan Apartemen Harmoni, Nagoya, Kamis (16/2). Jumlah mereka semakin banyak dijalanan, perlu pembinaan dari pihak terkait agar mereka tidak di jalan.

Dua Rumah Terbakar T A N J U N G P I A Y U - Dua rumah semi permanen milik Rikson Hutapea dan Serasi Simamora di Pancur Tower II Tanjungpiayu dilalap si jago merah, Kamis, (16/2) sekitar Pukul 09.00 WIB. Dalam sekejab, kedua rumah menjadi arang dan tidak ada yang tersisa. "Kejadianya sangat cepat sekali. Begitu saya pulang, rumah sudah tidak ada lagi. Api sudah dipadamkan warga. Tidak ada yang tersisa, selain dari sisa-sisa kebakaran," kata Rikson Hutapea

kepada wartawan, kemarin. Informasi di lapangan, peristiwa naas ini bermula ketika anak-anak bermain api di salah satu kamar rumah Serasi. Lalu percikan api menganai kasur, hingga perlahan apipun membesar dengan cepatnya. Kedua rumah yang didominasi kayu dan triplek semakin mempercepat dimakan api. Karena rumah kedua korban ini berdekatan, akhirnya kedua rumah itu tidak bisa diselamatkan lagi.

Akibat kejadian tersebut, pemilik rumah ditaksir mengalami kerugian jutaan rupiah. Pasalnya selain harta benda, tabungan keluarga milik korban habis terbakar. "Tidak ada yang bisa diselamatkan. Untung anak dan istri saya selamat. Untuk kerugian sekitar jutaan mas. Selain tabungan habis terbakar, surat berharga seperti ijazah dan lain sebagainya tidak bisa diselamatkan, ," kata (cw56) Rikson lagi.(cw56)

Ingin Bergembira, Malah Berduka DATA yang dikumpul di pihak kepolisian yang ada di tengah kota, mereka laporan mengenai kasus perkelahian mendominasi dari sejumlah laporan diterima. Sebab akibat dari kejadian kasus perkelahian ini yakni karena pengaruh alkohol. Dimana setiap pihak baik korban ataupun pelaku tidak mampu mengendalikan diri. Mereka terkesan pasrah terbawa arus dari pengaruh alkohol yang masuk ketubuhnya. Padahal saat mendatangi tempat hiburan malam, tujuan awalnya kita ingin bergembira. Menikmati malam dengan menghilangan kelelahan setelah bekerja. Kesenangan akan menjadi sempurna ketika ditemani musik jenis dangdut dan

atau house music. Tanpa terasa malam dilalui tanpa terasa dengan menghabiskan bergelasgelas minuman yang beralkohol. Ketika darah dalam tubuh sudah bercampur dengan alkohol, semangat jadi menggebugebu. Darah muda dipaksa untuk bangkit kembali. Hingga banyak para pemabuk ini melakukan sesuatu diluar dari kebiasaannya sehari-hari. Mulai dari mengedepankan sifat ego hingga beranggapan dirinya lebih hebat dan lebih dari segala hal dibandingkan orang lain. Bagi sebahagian orang yang protes terhadap penikmat alkohol mengatakan ketika darah sudah bercampur alkohol maka banyak urat syaraf mengalami

permasalahan. Perlahan dan pasti, menjadikan seseorang itu anti malu. Bahkan lebih anarkisnya lagi, bagi pecandu sering melakukan sesuatu yang melanggar norma hukum, sosial dan budaya di tengah masyarakat. Jadi kepada penikmat alkohol untuk lebih bisa menahan diri. Jangan sampai menjadi budak dari pengaruh alkohol itu sendiri. Kendalikan diri anda dengan baik. Selalu diingat tujuan awal ketika ingin menikmatinya. Jika anda lepas kendali, bukan suatu kegembiraan yang anda peroleh, musibah dan kerugian dari segala hal akan akrab bersama anda. Memang jarang yang kasus perkelahian ini yang sampai ke

pengadilan. Ada langkah mediasi yang dilakukan penyidik agar ada proses damai antara korban dan pelaku. Namun ada satu dua kasus yang tetap berjalan hingga putusan pengadilan. Antoni, seorang penyojek yang menjalani empat bulan kurungan karena memukul temannya di suatu kafe di Jodoh. Begitu menyesalnya Antoni. Hingga ia berjanji tidak ingin menyentuh yang namanya alkohol. Sebelum kita tersandung kasus hukum karena berkelahi dalam kondisi mabuk, apakah tidak sebaiknya kita pikirkan dampak negatifnya. Apa kita mau seperti Antoni yang 'haramkan' alkohol setelah menjalani kurungan selama empat bulan?.(( e d d y s u p r i a t n a )


LINGGA

12

Jumat,

17 Februari 2012

Penumpang Tidak Tahu Retribusi Penghasilan Baru Rp583.500 BKD: Kenaikan Pangkat Belum Diusulkan LINGGA — Badan Kepegawaian dan Diklat (BKD) Lingga mengaku tidak paham dengan sikap Dinas Pendidikan dan Olahraga (Disdikpora) yang tidak mengakui ijazah akta IV yang dimiliki 600 guru yang tidak bisa naik pangkat. Terkait nasib 600 guru ini, BKD saat ini memang belum mendapatkan usulan kenaikan pangkat dari Disdikpora. Kepala BKD Lingga Samsudi, Kamis (16/2) mengatakan, tidak mengetahui sebabnya Diasdikpora tidak mengakui ijazah akta IV 600 guru Lingga yang di keluarkan STAI-MU TanjungPinang. Selain itu dalam pertemuan antara pemerintah daerah dengan pihak STAI, Disdikpora juga tidak hadir. "Untuk PNS yang mau naik pangkat akan tetap diproses selagi syaratnya lengkap sesuai aturan. Kalau tentang alasan Disdikpora tidak mengakui hal itu kami tidak jelas apa sebabnya,"katanya. Tentang pertemuan untuk memediasi dan macari jalan kelur tentang masalah ini antara Pemkab dan STAIMU Tanjungpinang sudah dilakukan. Namun Disdikpora Lingga tidak hadir dan memang benar ada pertemuan waktu itu yang hadir STAI dan dari Pemkab Lingga diwakili oleh Sekda Lingga, BKD diwakili oleh sekertaris dan Disdikpora tidak hadir. (jfr)

LINGGA — Dinas Perhubungan dan Infokom Lingga telah menarik retribusi sebesar Rp583.500 atau 450 karcis retribusi di Pelabuhan Jagoh, Dabo Singkep dan Pelabuhan Tanjung Buton, Daik. Penerapan retribusi Senin (13/2) hingga Kamis (16/2).

ngut retribusi. Sebelumnya pengecualian retribusi ini telah disepakati pihak Desa dengan Dishub dan Infokom Lingga," tutur Razi. DIjelaskannya, hari pertama omset retribusi sebanyak Rp429.000 dengan karcis retribusi 350 lembar. Selain itu khusus untuk anak-anak, tidak dikenakan biaya retribusi. Pemungutan retribusi

cuma berlaku orang dewasa dan pengunjung yang hendak memancing di sepanjang pelabuhan di siang hari. Selain retribusi, saat ini untuk parkir kendaraan roda dua juga dikenakan retribusi Rp500 dan untuk kendaraan roda tiga yang masuk pelabuhan Rp2.000. Selama bertugas untuk memu-

Oleh: Nofriadi Putra, Liputan Lingga

Retribusi tetap dikenakan sebesar Rp2.500 dan Rp1.000 bagi pengantar penumpang, meski ada yang belum mengetahui soal retribusi pelabuhan. Sistem pemungutan retribusi dilakukan dengan cara menggunakan pagar sistem tutup buka. Sebelum penumpang masuk pelabuhan, setiap penumpang dan pengantar penumpang harus antre mengambil karcis retribusi di loket yang telah tersedia. Razi, petugas retribusi di Pelabuhan Tanjung Buton mengatakan, memang masih ada pengunjung yang terkejut dan belum

mengetahui bahwasanya untuk memasuki pelabuhan dipungut biaya retribusi. Sebagian mereka ada yang tidak mau bayar, karena selama ini tidak dikenakan biaya retribusi. Namun hal itu dapat diatasi petugas dengan memberi tahu dan menjelaskan kepada penumpang maupun pengantar penumpang. Retribusi yang dipungut adalah penghasilan daerah untuk meningkatkan pembangunan yang tujuannya untuk masyarakat luas. "Untuk warga Desa Mepar yang akan ke Pulau Sebarang dan anak-anak sekolah tidak kita pu-

PENGURUS PRAMUKA— Jajaran pengurus Pramuka Lingga dan Muspida usai melantik Ketua Ranting dan Pembina Ranting Pramuka Kecamatan Singkep di Gedung Nasional, beberapa waktu lalu.

USB Gelar Perkuliahan di Dabo B A T A M — Ini kabar gembira bagi lulusan SLTA sederajat di Kabupaten Lingga yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi (PT). Mulai tahun ajaran baru ini, Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung akan menggelar proses perkuliahan di Dabo Singkep dengan program Starata I (S1) Akutansi. " Mahasiswa yang kuliah di Sangga Buana, Bandung tidak ada bedanya dengan mahasiswa USB YPKP yang kuliah di Dabo Singkep, Lingga. Artinya statusnya sama, uang kuliahnya sama, mutunya sama, kartu mahasiswa dan atributnya juga sama. Mungkin yang membedakannya hanya tempat dan transportasinya saja," kata Koordinator Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung, Er-

ngut retribusi di Pelabuhan Buton ia juga melakukan penjagaan kebersihan seperti memungut sampah yang ada di sekitar pelataran koridor pelabuhan. Dirinya juga memberi peringatan kepada pengunjung agar tidak membuang sampah ke laut atau sembarangan tempat di sekitar pelabuhan. * * *

wan HM Sa'an, di Batam, kemarin. Erwan yang datang ke Batam dengan beberapa dekan dan dosen USB YPKP Bandung dalam rangka menandatangani Memorandum Of Understanding (MoU) dengan pengelola USB YPKP di Dabo Singkep yakni Drs Riono, Ruslan Herawan dan Cucu Hirawan. Menurut Erwan, peran USB YPKP Bandung dalam membuka perkuliahan di Dabo Singkep sifatnya hanya pembinaan. Jika nanti dalam perjalanannya USB YPKP Dabo Singkep bisa berdiri sendiri maka USB YPKP Bandung akan melepaskan diri. " Tujuan kita untuk silaturahmi dan meningkatkan sumber daya manusia di Kabupaten Lingga. Itu saja. Kalau seandainya USB YPKP Dabo Singkep bisa

berdiri sendiri dan tidak membutuhkan kita lagi, silahkan. Itu artinya pembinaan yang kami lakukan berhasil," katanya. Mengenai sistim perkuliahan di USB YPK Dabo Singkep, kata Erwan, sama dengan sistim perkuliahan di USB YPKP Bandung. Mahasiswa USB YPKP Dabo Singkep tetap melakukan tatap muka sesuai jadwal yang sudah ditentukan. Begitu juga mata kuliah yang mereka ikuti juga berjenjang mulai dari semester 1 sampai semester 9. Tapi untuk proses wisuda akan dilakukan di USB YPKP, Bandung. " Sementara untuk tenaga pengajar, untuk mata kuliah dasar umum (MKDU) berasal dari Dabo Singkep, sedangkan untuk mata kuliah inti didatangkan dari USB YPKP Bandung. Status do-

sen yang dari Dabo Singkep sama dengan dosen dari USB YPKP Bandung. Karena surat tugas keduanya sama-sama dikeluarkan USB YPKP Bandung, meskipun dosen yang dari Dabo direkrut pengelola USB YPKP Dabo Singkep," ujarnya. Penanggungjawab USB YPKP Dabo Singkep Drs Riono, mengatakan, saat ini sudah ada sekitar 34 calon mahasiswa yang mendaftar di USB YPKP Dabo Singkep. Ke34 calon mahasiswa tersebut tertarik kuliah di USB YPKP Dabo Singkep, karena dekat dengan tempat tinggal mereka. Mengenai tempat kuliah, Riono mengaku sudah mempersiapkan sebuah gedung yang dapat menampung puluhan mahasiwa. ( s f n )

PENGUMUMAN

PENGUMUMAN

- Dengan Akta Risalah Rapat Umum Pemegang Saham tertanggal 08 Februari 2012 Nomor : 68 yang dibuat oleh YONDRI DARTO, SH Notaris di Batam, telah diadakan Rapat Umum Pemegang Saham Perseroan Terbatas PT. BATAM MARINEFISH SUPPLIER berkedudukan di Batam (“PERSEROAN”) yang telah mengambil keputusan antara lain menyetujui :

- Dengan Akta Risalah Rapat Umum Pemegang Saham tertanggal 09 Februari 2012 Nomor : 97 yang dibuat oleh YONDRI DARTO, SH Notaris di Batam, telah diadakan Rapat Umum Pemegang Saham Perseroan Terbatas PT. GLOBAL ARCA berkedudukan di Batam (“PERSEROAN”) yang telah mengambil keputusan antara lain menyetujui : - a. Jual Beli seluruh Saham dalam PERSEROAN, demikian berikut segala asset-asset PERSEROAN. - b. Perubahan Susunan Pengurus (Direksi) dan Dewan Komisaris PERSEROAN yaitu dengan keluarnya Nyonya HARYANTI tersebut, selaku Direktur dan Nona RINA YOHANA tersebut selaku Komisaris dalam PERSEROAN dan diangkat Tuan SOEHASONO selaku Direktur, Nyonya LIE LIE selaku Komisaris Utama dan Nona LILY HARYATI selaku Komisaris Perseroan yang baru, dengan demikian Nyonya HARYANTI dan Nona RINA YOHANA tersebut tidak mempunyai urusan dan sangkut paut lagi serta dibebaskan dari segala urusan dan tanggung jawab PERSEROAN serta telah memberikan pelunasan serta pembebasan sepenuhnya (acquit et decharge) kepada PERSEROAN. - Keberatan-keberatan dan sanggahan-sanggahan atas hal tersebut dapat diajukan dalam waktu selambat-lambatnya 30 hari terhitung sejak tanggal pengumuman ini kepada Perseroan Terbatas PT. GLOBAL ARCA tersebut. - Dengan alamat : Komplek Ruko Permata Hijau Blok C Nomor : 9 Kecamatan Sekupang Batam, 09 Februari 2012

- a. Jual Beli seluruh Saham dalam PERSEROAN, demikian berikut segala asset-asset PERSEROAN. - b.Perubahan Susunan Pengurus (Direksi) dan Dewan Komisaris PERSEROAN yaitu dengan keluarnya Tuan KOK HUA tersebut, selaku Direktur dan Tuan SAW HUA tersebut selaku Komisaris dalam PERSEROAN dan diangkat Tuan SOEHASONO selaku Direktur, Nyonya LIE LIE selaku Komisaris Utama dan Nona LILY HARYATI selaku Komisaris Perseroan yang baru, dengan demikian Tuan KOK HUA dan Tuan SAW HUA tersebut tidak mempunyai urusan dan sangkut paut lagi serta dibebaskan dari segala urusan dan tanggung jawab PERSEROAN serta telah memberikan pelunasan serta pembebasan sepenuhnya (acquit et decharge) kepada PERSEROAN. - c. Merubah Nama Perseroan. - d. Merubah Maksud dan tujuan serta kegiatan Usaha Perseroan. - e. Merubah seluruh Anggaran Dasar Perseroan, untuk memenuhi ketentuan Undang-undang Nomor : 40 Tahun 2007 (dua ribu tujuh) tentang Perseroan Terbatas serta peraturan-peraturan pelaksanaannya yang berlaku. - Keberatan-keberatan dan sanggahan-sanggahan atas hal tersebut dapat diajukan dalam waktu selambat-lambatnya 30 hari terhitung sejak tanggal pengumuman ini kepada Perseroan Terbatas PT. BATAM MARINEFISH SUPPLIER tersebut. - Dengan alamat : Malindo Cipta Perkasa Industrial Blok B1 Nomor : 17 Kecamatan Batu Ampar, Batam Batam, 08 Februari 2012

NOFRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

Situs Istana Damnah Masuk Binaan BP3 LINGGA — Situs Istana Damnah di Lingga masuk ke dalam binaan Badan Pengelola Peninggalan Purbakala (BP3) Batusangkar, Sumatera Barat. Istana Damnah merupakan satu-satunya situs peninggalan purbakala yang menarik dikunjungi wisatawan manca negera maupun pengunjung lokal. "Binaan yang dilakukan BP3 memang sudah ada sebelumnya. Ketika Lingga belum menjadi kabupaten dan menjadi Kabupten Kepri, situs peninggalan budaya Istana Damnah termasuk dengan situs-situs yang ada di Tanjungpinang dan Propinsi Riau berada dalam binaan BP3 Batusangkar,"ujar Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Lingga Junaidi Adjam, Kamis (16/2). Untuk Kecamatan Lingga ini terdapat sebanyak enam buah situs yang berada di bawah binaan BP3 dan pegawainya sendiri dari BP3. Mengenai situs-situs yang termasuk ke dalam binaan BP3, selain situs Istana Damnah terdapat lima buah situs lagi, yakni Situs BilikMakam Empat-empat, situs Makam Bukit Cengkeh, Situs Makam Sultan Mahmud dan situs Makam Merah.

Replika Istana Damnah yang baru dibangun pada tahun 2003 mempunyai motif-motif ukiran yang diambil dari desain yang sangat dekat dengan simbolsimbol bagi masyarakat Melayu,

seperti semut beriring, ikananikanan, pucuk rebung dan lain sebagainya yang mengandung nilai filosofi. "Semua motif itu, banyak bekembang pada zaman Kerajaan Sultan Mahmud, karena dari catatan sejarah Sultan Mahmud penyuka keindahan," ujarnya. Menurutnya, sebagai daerah yang kaya akan peninggalan bukti sejarah, Lingga saat ini harus menjaga kekayaan itu untuk meningkatkan bidang kepariwisataan. Peninggalan ini harus dijaga dan diperhatikan secara serius, agar bukti sejarah yang ada selalu ada dan jelas bagi siapa saja yang membutuhkan. (nofriadi putra)

DOK

ISTANA Damnah di Daik, Lingga merupakan tempat yang menarik untuk dikunjungi saat berliburan ke Lingga.


NATUNA

13

Jumat,

17 Februari 2012

LSM dan Ormas Tidak Bayar Pajak RAN AI –– Sejumlah LSM, Ormas dan OKP di ANAI Natuna yang menerima bantuan dari Pemkab Natuna ternyata tidak membayar pajak ke negara.

BP Migas Diminta Adil Dalam Pembagian CSR JAKARTA –– Ketua DPRD Natuna, Hadi Candra menuntut agar BP Migas bersikap adil dalam pembagian dana CSR(Corporate Social Responsibility). Karena selama ini BP Migas hanya memberikan dana CSR kepada Kabupaten Anambas saja. Kondisi ini dinilai tidak adil, Kabupaten Anambas menerima dana CSR karena pertimbangan sebagai kantor pengelola (bascamp) Conoco Philip. Sementara untuk Kabupaten Natuna sebagai daerah penghasil minyak dan gas (Migas) sama sekali tidak memperoleh dana CSR tersebut. " Ini kan tidak sehat, kalau hanya karena alasan untuk mengamankan asetnya di wilayah bascamp saja, sementara justru Natuna sendiri sebagai daerah penghasil (sumur) tidak mendapatkan dana CSR yang diperlukan masyarakat Natuna," tutur Candra, saat menyampaikan keluhannya didepan sejumlah direksi BP Migas, di Jakarta, kemarin. Menurut laporan yang disampaikan oleh pihak BP Migas, Rabu (15/2). Kabupaten Anambas, selama ini menerima dana CSR sebesar Rp 7 miliar per tahun. Dana tersebut tidak diberikan dalam bentuk uang tunai, melainkan langsung berbentuk fisik yang setiap tahun diminta pertanggung jawabannya. " Dana tersebut diperuntukan untuk membantu dunia pendidikan, pengembangan usaha perkelompok, pengo batan gratis, bakti sosial, dan membantu pembangunan infrastruktur di kawasan pertambangan," ujar Candra. (leh)

Oleh: Sholeh Ariyanto, Liputan Natuna

Ini diketahui setelah pihak Badan Kesatuan Bangsa Politik dan Perlindungan Masyarakat (Bakesbangpolinmas) Kabupaten Natuna melakukan monitoring ke sejumlah kantor LSM, Ormas dan OKP, Rabu (15/2). " Benar sekali. Dalam monitoring yang kita lakukan ke beberapa LSM, Ormas dan OKP, kami mendapati beberapa kelemahan pada LSM, Ormas dan OKP sistem manajemen administrasinya. Salah satunya adalah organisasi itu tidak membayar pajak," ujar Ketua Tim Pembinaan dan Monitoring Bakesbangpol dan Linmas Natuna, Zainal Abidin. Zainal menyebutkan, tak ada alasan bagi LSM, Ormas dan OKP tidak membayar pajaknya ke negara, karena mereka memiliki NPWP (nomor pokok wajib pajak). Sehingga setiap pembiayaan yang menggunakan anggaran bantuan dari Pemerintah Daerah ataupun dana lainnya harus dipotong pajak. " Kan di laporan keuangan mereka ada disebutkan di situ biaya sewa kendaraan bermotor, terus ada lagi

biaya sewa kantor. Terus berapa pajak yang mesti mereka keluarkan setiap satu kali pembayaran," jelasnya. Karena itu, lanjut Zainal, tahun 2012 ini Bakesbangpol dan Linmas akan meninjau kembali keberadaan seluruh LSM, Ormas dan OKP, terutama yang menerima bantuan dari pemerintah daerah. Tujuannya, adalah untuk meminta pertanggungjawaban atau kontribusi dari organisasi tersebut kepada pemerintah. Namun sebagai tahap awal ini, kata Zainal, pihaknya baru melakukan monitoring ke sejumlah organisasi yang ada di wilayah Kecamatan Bunguran Timur. " Totalnya ada 240 LSM, Ormas dan OKP yang sudah menerima bantuan dari Pemkab Natuna. Semuanya itu akan kita kunjungi guna diperiksa kelengkapan administrasinya. Dan ini juga menyangkut tugas Bakesbangpol dan Linmas sebagai pihak yang berkewajiban melakukan pembinaan kepada seluruh organisasi," sebut Zainal. Kemudian, bagi LSM, Ormas dan

OKP yang belum memahami tentang sistem manajemen administrasi akan diberikan pembinaan seperti pelatihan. Ini supaya pengurus organisasi paham terhadap pengelolaan sistem

administrasi khususnya soal keuangan. " Jadi untuk LSM, Ormas dan OKP yang kedapatan tidak melengkapi administrasinya, untuk sementara SKT nya akan kita

tarik. Kemudian SKT (surat keterangan terdaftar) itu kita kembalikan setelah, pihak pengurus organisasi bersangkutan sudah melengkapi laporan administra*** sinya" ujar Zainal.***

Batu Telapak Kaki Tok Nyong MASY AR AK AT Natuna khususnya warga MASYAR ARAK AKA Desa Ceruk, Kecamatan Bunguran Timur Laut, percaya adanya cerita tentang asal muasal Batu Telapak Kaki Tok Nyong di desa mereka. Ini terbukti dengan adanya gundukan batu besar yang di atasanya ada bekas telapak kaki berukuran 30 Centimeter dan bekas tikaman keris. Menurut warga sekitar, Batu Telapak Tok Nyong itu sudah ada sekitar ratusan tahun silam. Dimana dari cerita nenek moyang, bahwa Tok Nyong adalah seorang manusia yang memiliki badan besar. Dia hidup bersama ibu nya di Desa

Ceruk. Namun tiba-tiba ia marah saat mengetahui ibunya diculik oleh perompak. Akhirnya Tok Nyong menghentakan kakinya di atas batu dan mencabut keris untuk menyelamatkan ibu tercinta dari tangan perompak.

" Batu Telapak Tok Nyong itu sampai sekarang masih ada, hanya saja bekas telapak kaki Tok Nyong sudah mulai pudar karena dimakan usia. Tetapi kami sebagai masyarakat yang tinggal di Desa Ceruk percaya dengan adanya cerita asal muasal batu Telapak Tok Nyong," ujar Tedi warga Desa Ceruk. Kata Tedi, uniknya batu Telapan Tok Nyong jika diterawang dengan kaca pembesar, ada bekas tulisan arab persis di tengah Telapak Kaki Tok Nyong. " Kalau ingin lebih jelas, datang saja ke Gunung Desa Ceruk, nanti di sana ada batu Telapak Tok Nyong itu," kata (leh) Tedi meyakinkan.(leh)


FOKUS

14

Jumat,

17 Februari 2012

13 Produk Hukum CD Cacat MASALAH seputar dana Community Development (CD) di Kabupaten Karimun tak kunjung usai. Belakangan ini ratusan masyarakat Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Meral menggelar aksi demonstrasi menuntut pencairan dana CD semester dua 2011 dan pencairan dana CD 2012. Oleh: TIM , Liputan Karimun Usai aksi unjuk rasa, Bupati Karimun Nurdin Basirun menggelar dua kali pertemuan dengan perwakilan masyarakat Pada pertemuan tersebut Bupati dan jajaran serta perwakilan masyarakat membahas draft yang akan dimuat dalam peraturan bupati (perbup) terbaru yang mengatur akan tentang dana CD. Dalam draft tersebut ternyata dari total dana CD, sekitar 25 persen untuk biaya operasional Tim CD Centre, program Tim CD Centre dan biaya Tim Monitoring dari unsur Pemkab Karimun. Sisanya 75 persen dibulatkan lagi menjadi 100 persen dan dibagi masing-masing 45 persen untuk ring satu, 20 persen ring dua dan 35 persen ring tiga atas wilayah Pemkab Karimun diluar ring satu dan dua. Permasalahan baru mencuat, masyarakat yang terkena dampak langsung atau ring satu tidak menerima persentase pembagian tersebut. Mereka menuntut agar pembagian dana CD dilaksanakan seperti sebelumnya, yakni dari total dana CD, 35 persen bagi ring satu, 20 persen ring dua dan 35 untuk ring tiga atas wilayah Pemkab Karimun diluar ring satu dan 10 persen buat operasional Tim CD Center, Kelurahan serta proposal masyarakat yang masuk. Meski peraturan bupati yang baru tentang pengelolaan dana CD belum disahkan, seiring belum berakhirnya masa berlaku Perbub No 18 tahun 2009, masyarakat Kelurahan Pasir Panjang dan masyarakat yang tinggal di ring satu a berharap agar rancangan Perbup baru harus sesuai dengan aturan produk hukum diatasnya. Data yang dihimpun Haluan Kepri dari hasil studi evaluasi dan rancangan pengembangan program CD kerjasama antara Tim Pusat Pengembangan Wilayah dan Pengembangan Masyarakat (TPPWPM) Kabupaten Karimun dengan Laboratorium Sosio Universitas Indonesia (UI) Desember 2010, ditemukan fakta yang mencengangkan. Dalam kurun waktu 20012010, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karimun telah menerbitkan sekitar 13 peraturan yang bertalian dengan pro-

gram pengembangan masyarakat. Diantaranya, 3 buah peraturan daerah (perda), 4 buah peraturan bupati (perbub), 6 buah surat keputusan (SK) bupati dan 1 buah Surat Keputusan Bersama (SKB) bersama Bupati Bintan lengkap. Tidak semua produk hukum itu masih berlaku sekarang, beberapa di antaranya sudah di gantikan oleh peraturan yang dibuat pada tahun terakhir. Misalnya perda No.27/2001 telah digantikan oleh perda No.29/2007,dan perda tersebut terakhir juga telah digantikan oleh perda berikut, sedemikian sehingga perda yang masih efektif hanya 1 buah, yakni No.15/2010. Hal yang sama juga berlaku pada Perbub, yang efektif tinggal Perbup No.18/2009. Mengenai SK Bupati, ada dua buah yang sudah tidak berlaku, yakni No.41.A/2008 dan No.175/2008.sedangkan SK bupati No.98/2007 masih berlaku. Terakhir, SKB Bupati Bintan dan Karimun juga sudah dinyatakan tidak berlaku lagi. Berbagai peraturan di atas bila dibandingkan dengan peraturan-peraturan di Pemkab Karimun seakan masih kalah. UU menyatakan bahwa pembiayaan untuk pembinaan usaha kecil sebagai kewajiban perusahaan diambil dari sebagian laba bersihnya. Permen meneg BUMN menyatakan, bahwa hak kewajiban sosial perusahaan maksimal 2% dari laba bersih. Sedangkan SK Menkeu menyatakan bahwa hal itu diambil dari bagian pemerintah atas laba BUMN sebesar 1-5% dari seluruh laba perusahaan setelah pajak. Dan dapat membayangkan berapa besar pungutan yang ditetapkan pemkab karimun bila perhitungan atas dasar produksi harian itu dikonversi menjadi perhitungan dalam bentuk laba bersih. Ketiga belas produk hukum yang tidak sesuai dengan produk hukum yang diatasnya itu adalah Perda no 27/2001, peraturan ini tidak sesuai dengan UU No.40/2007, UU No.4/ 2009 dan PP No.23/2010 terkait tangung jawab sosial dan lingkungan perusahaan (CSR) yang mengimplikasikan bahwa CSR adalah tanggungjawab

ILHAM

SAMPAIKAN ASPIRASI — Suripto Koordinator demo menyampaikan aspirasi menuntut pencairan dana Community Development (CD) semester dua 2011 dan dana CD 2012 kepada Bupati Karimun di halaman Kantor Bupati Karimun jalan Poros, Selasa (7/2). perusahaan secara individual pada masyarakat, bukan melibatkan pemerintah secara langsung. Produk hukum yang diterbitkan pada periode pertama kepemimpinan bupati belum menarik perhatian masyarakat. Namun menyusul pemberitaan media massa nasional soal larangan ekspor pasir yang memicu aksi demo, sejumlah LSM bergerak dengan mengusung isu menagih amanat perda yang memerlukan LSM untuk terlibat dalam program CD dan dugaan adanya korupsi dana CD selama periode 20012007. Produk hukum kedua adalah SKB Bintan dan Karimun No.02/SKB/V/2007. Peraturan ini bertentangan dengan peraturan yang lebih tinggi, yakni Perda No.27/2001, khususnya terkait dengan naiknya pungutan uang untuk pengembangan program pembangunan masyarakat, dan keharusan menyetorkan dana ke bank atas nama pemda. Kesimpulan ini juga didukung laporan BPK NO.70b/S/ XVIII.TJP/08/2008. Peraturan ini juga tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40 Th 2007, PP No.22 dan 23 tahun 2010 karena membebani perusahaan baik dalam jumlah maupun waktu penyerahan dana (tidak memperhatikan aspek keputusan dan kewajaran). Produk hukum ini merupakan hasil dari aktivitas sejumlah LMS yang berhasil mempengaruhi pejabat pusat untuk menekan Gubernur Kepri yang waktu itu dijabat oleh ismethAbdullah dan sekarang oleh sani,mantan bupati karimun yang kemudian mengarahkan bupati SKB yang pro masyarakat.. Produk hukum ketiga adalah Perbub No.25/2007, inti peraturan ini menjelaskan lebih lanjut dan revisi perda serta SKB sebelumnya, oleh karena itu tidak sesuai ama-

nah pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP.23/2010. Sebagaimana sebelumnya, Perbub ini sebagai reaksi atas kerasnya tekanan sejumlah anggota masyarakat terutama LSM. Produk hukum keempat adalah Perda No 25/2007, peraturan ini berperan sebagai pengganti Perda No.27/2001 yang sudah dinyatakan tidak berlaku lagi. Namun dalam semangat dan substansinya, praktis sama tahun sebelumnya, dimana tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU NO.4/2009, PP No.22/2010 dan PP.23/2010. Bahkan ada laporan menyebutkan menyusul tekanan dari salah satu LSM, Pemda kemudian mengeluarkan Kepbup No.98/2007 yang menyatakan SKB Bupati Bintan dan Karimun tidak berlaku lagi. Perda ini kendati dikeluarkan pada 31 desember 2007 namun tidak menyebutkan UU No.40/ 2007 yang disahkan 16 Agustus 2007. Produk hukum kelima adalah Perbub No.07 & 07.A/2008 berserta lampiranya, peraturan ini pada inti hanya merupakan revisi dari Perbub no.25/2007, dan karena itu tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP.23/2010. Ada dugaan peraturan ini dikeluarkan untuk menenangkan sebagian anggota masyarakat yang vokal, utamanya LSM. Produk hukum keenam adalah Perbup No.13/2008. Peraturan ini menegaskan bahwa program pengembangan masyarakat (CD) merupakan kegiatan yang dijalankan dan di kordinasi pemerintah, yang tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP No23/ 2010. Praktek ini juga tidak sesuai dengan CSR/CD yang dilakukan kebanyakan perusahaan di Indonesia yang intinya merupakan peran otonom

Pemotongan Terindikasi Korupsi KETUA Dewan Pembina Lembaga Swadaya Masyarakat Gerakan Tanpa Kompromi (LSM Gertak) Trio Wiramon menegaskan, pemotongan 25 persen dana Community Development (CD) 2012 untuk membiayai Tim Konsultasi dan Pengawasan dari Pemkab Karimun sesuai dalam usuran Ranperbub CD pengganti Perbup Nomor 18 tahun 2009 terindikasi korupsi. “Ada prinsip-prinsip dasar yang dilanggar dan dikangkangi dari tim yang dibentuk oleh Sekda Karimun dan bertentangan dengan peraturan perundangan dan pemerintah tentang pembiayaan daerah,” tegas Trio Wiramon Dijelaskanya, setiap pemerintah menetapkan undangundang, peraturan pemerintah, keputusan mentri, peraturan daerah atau peraturan yang

berada dibawahnya mengawasi dan temberdampak terhadap pat berkonsultasi pengeluaran biaya dalam pelaksanaan maka biaya tersebut program CD tersebut. akan diambil dari Artinya secara spesianggaran negara fik pembinaan dan (APBN dan APBD). pengawasan sesuai Sementara dana dengan PP No 55 Community Developtahun 2010, dilakukan ment (CD) merupapejabat yang ditunjuk kan tanggung jawab bupati dan anggaransosial dan lingkungan nya sudah dikeluarperusahaan sesuai Trio Wiramon kan negara melalui dengan Undang-unAPBD. Sehingga tidak dang No 40 tahun 2007 pasal 74 perlu lagi mengambil dana optentang Perseroan Terbatas erasinal CD Center sebesar 25 (PT). Kemudian dana CD persen untuk membiayai Tim tersebut dikelola IUP (Izin Us- Konsultasi dan Pengawasan aha Pertambangan atau peru- dari Pemda sesuai usulan Ransahan) sesuai dengan PP No 23 perbub CD pengganti Perbup Tahun 2010 pasal 106. no 18 tahun 2009. Secara prinsip dan CD dipe“Ada indikasi korupsi kareruntukkan bagi pengemban- na ada double job dan biaya. gan dan pemberdayaan ma- Tugas Pemkab Karimun sudah syarakat di sekitar wilayah jelas hanya mengawasi sesuai tambang. Pemerintah hanya tupoksinya, nah sekarang di-

munculkan lagi tim dan biaya yang operasional diambil dari dana CD yang seharusnya adalah murni hak masyarakat. Ini khan jelas sudah tak benar,”tegas Trio Wiramon. Trio Wiramon menyarankan agar dana 25 persen dana Community Development (CD) 2012 untuk membiayai Tim Konsultasi dan Pengawasan dari Pemkab Karimun diperuntukan saja buat program pendamping tim CD Center sebagai mitra. “Para pejabat-pejabat Pemkab Karimun tak usahlah mengambil dana CD itu. Berikan saja kepada para anak negeri ini yang mau bekerja untuk pendamping Tim CD Center. Lebih bermanfaat dan tepat sasaran. Banyak lagi para sarjana-sarjana muda yang nganggur dan butuh pekerjaan,”ujar Trio Wiramon.(ham)

Warga Tolak Pemotongan WARGA Kelurahan Pasir Panjang, Kecmatan Meral tidak menyetujui sebagian klausul dalam draft Peraturan Bupati (Perbup) Karimun yang mengatur pembangian dana Community Development (CD) 2012. Pasalnya, dalam draft Perbub disebutkan 25 persen dana CD dikeluarkan untuk operasional pengurus Tim CD Karimun dan sisanya dibagikan kepada masyarakat berdasarkan wilayah masing-masing. Suripto, salah seorang perwakilan masyarakat Pasir Panjang mengatakan, persen-

tase pembagian dana CD 2012 yang diatur dalam draft Perbup Karimun tersebut tidak sesuai dengan harapan masyarakat. Sebab jumlah anggaran tidak sama dengan tahun-tahun sebelumnya. "Jika daerah itu berada di ring satu atau daerah yang terkena dampak langsung aktivitas tambang akan menerima 45 persen dan masyarakat di ring dua menerima 20 persen. Sementara yang tinggal di ring tiga akan menerima dana sebesar 35 persen yang akan dibagi kepada seluruh wilayah di Karimun di luar ring

satu dan dua," jelasnya. Ketika dihitung-hitung masyarakat, kata Suripto, maka besaran dana yang akan diterima masyarakat lebih kecil dibandingkan penerimaan dana CD tahun sebelumnya. Tahun lalu hanya 35 persen tapi itu total dari keseluruhan tanpa dikeluarkan untuk operasional. Namun dana sebesar 45 persen ini harus dibagi dengan biaya operasional. Suripto mengatakan, sebelum Perbup tersebut nantinya disahkan, maka Kamis (16/2) mendatang, beberapa perwakilan masyarakat Pasir

Panjang akan menemui Pemkab Karimun untuk meminta penjelasan persentasi pembagian dana CD tersebut. Mereka berupaya melakukan diplomasi dulu dengan Pemkab Karimun. "Namun, setelah ada pertemuan nanti tidak juga ada perubahan dalam persentasi pembagian dana CD itu, maka masyarakat akan turun langsung menutup seluruh akses perusahaan tambang yang ada di sekitar Kelurahan Pasir Panjang sampai keinginan kami dipenuhi oleh Pemkab Karimun," ungkapnya.(ham)

perusahaan, sementara pemerintah (pusat maupun daerah) hanya berperan sebagai pengawas. Produk hukum ketujuh adalah SK Bupati No 41.A/2008 lampiran SK Bupati No.41.A/ 2008, peraturan ini karena cenderung melibatkan banyak aparat Pemda dalam kegiatan pengembangan masyarakat sehingga berpotensi menyerap banyak biaya, maka ia cendrung tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP No23/2010. Pelibatan banyak personal pemerintah berpotensi untuk mengurangi alokasi dana bagi masyarakat. Produk hukum ke delapan adalah SK Bupati no.175/2008, peraturan ini merupakan koreksi atas Tusbub No.41.A/ 2008 yang mengurangi jumlah aparat Pemda yang terlibat, namun secara umum masih tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP No.23/ 2010, tekanan sejumlah LSM tetap kuat, berkembang isu bahwa Pemda menjanjikan alokasi dana untuk LSM. Produk hukum kesembilan adalah SK Bupati No.176/ 2008, mengoreksi keputusan sebelumnya dengan mengurangi personal yang terlibat. Hal ini tetap tidak sesuai dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU no.4/2009, PP No.22/2010 dan PP No.23/2010. Produk hukum kesepuluh adalah SK Bupati No.194/ 2008, menetapkan anggota CD desa dari suatu segitidak bertentangan dengan pasal 74 UU No.40/2007, UU No.4/2009, PP No.22/2010 dan PP N0.23/ 2010, namun banyaknya orang diangkat maka berimplikasi biaya administratif menjadi sangat besar. Sejak saat itu, tekanan masarakat terhadap Pemda mulai jauh berkurang. Produk hukum kesebelas adalah Perbup No.18/2009, peraturan ini seakan menem-

patkan perusahaan dalam TPPWPM sebagai BUMD yang bertugas khusus di bidang pengembangan masyarakat condong tidak sesuai dengan pasal 74.UU No.40/2007, UU No.4/2009 dan PP No.22/2010 serta PP No.23/2010. Produk hukum kedua belas adalah 12 Perda No.15/2010, berbeda dengan sebelumnya, peraturan ini karena memberikan penekanan pada peran pemda hanya sebagai “yang dikonsultasikan” dalam kegiatan pengembangan masyarakat, maka ini condong sudah sesuai dengan pasal 74 UU NO.40/2009 dan PP NO.22/ 2010 serta PP23/2010. Uniknya, masyarakat (baik individual maupun organisasi) tidak memberi perhatian yang seriuas pada perkembangan yang baru ini bagi sebagian mereka isu yang paling penting adalah, tetap perlunya keterlibatan LSM dalam pelaksanaan teknis oprasional program pengembangan masyarakat. Produk hukum ketiga belas adalah SK Bupati No.92/2010, peraturan ini cendrung tidak sesuai dengan Perda No.15/ 2010. Sebagian besar masarakat mengharapkan dana CD tetap mengalir deras, faktanya dana CD 2011 kemungkinan besar sangat menurun dibanding sebelumnya. Bila ada salah kelola dan merebaknya isu negatif terhadap salah satu Cabup, akan berdampak negatif pada stabilitas sosial-politik di Karimun terlebih pada situasi Pilbub 2011. Artinya, produk hukum yang dikeluarkan Pemkab selama ini cenderung bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi. Mengacu pada PP No.19/ 2010 tentang tata cara pelaksanaan tugas dan kewenangan serta kedudukan keuangan Gubernur sebagai wakil pemerintah di wilayah provinsi, maka Gubernur Kepri dapat mengevaluasi dan membatal-

kan Perda dan dapat memberikan sanksi kepada bupati. Ketua Dewan Pembina Lembaga Swadaya Masyarakat Gerakan Tanpa Kompromi (LSM Gertak), Trio Wiramon menegaskan, produk hukum yang akan diterbitkan tersebut haruslah sesuai dengan produk hukum yang ada diatasnya. "Aturan yang lebih rendah harus tunduk dengan aturan yang lebih tinggi (Lex Superior Derogat Lex Inferior). Kalau bertentangan, berarti cacat demi hukum," tegass pria yang akrab disapa Amon. Menurut Amon, dalam penyususan draft Perbup yang baru ini, Bupati Karimun pasti punya tim perumus. Kepada tim perumus itu harus benarbenar diingatkan untuk mengoreksi, mengecek betul apakah peraturan tersebut sudah sesuai dengan aturan hukum yang ada diatasnya. "Bicara dana CD berarti menyangkut hajat hidup orang banyak, dan itu harus betul-betul menjadi perhatian bupati dan timnya," kata Amon. Pemerintah Kabupaten Karimun kemudian memenuhi satu dari dua tuntutan warga Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Meral. Pada Jumat (10/2) Pemkab mencairkan dana semester dua tahun 2011. Dana tersebut sekarang sudah digunakan untuk membiayai operasional bus maupun oplet yang disewa mengantarkan anak-anak Pasir Panjang ke sekolah. Suripto mengatakan, terkait pencairan dana CD semester dua 2011 lalu, saat ini masyarakat di Kelurahan Pasir Panjang sudah bisa bernafas lega karena tuntutan dikabulkan. "Kekhawatiran kami akan anak-anak yang tidak bisa sekolah karena tidak sanggup lagi membayar sewa bus sekolah akhirnya jadi hilang. Sekarang masyarakat sudah merasa tenang dan tidak perlu memikirkan lagi bagaimana nasib anak-anak mereka yang tidak bisa sekolah," ujar Suripto.***

Hapuskan Pemotongan Dana DEWAN Pengurus Daerah (DPD) Laskar Melayu Bersatu (LMB) Kabupaten Karimun menyerukan agar pemotongan bagi warga di daerah yang terkena aktivitas tambang dihapuskan. "Ketika ada untung dari dana CD mereka mulai bagibagi hasil dengan dalih uang operasional. Kenapa dana CD harus dipotong dan dibagibagikan kepada tim monitoring?," ucap Ketua LMB Karimun, Datok Panglima Muda Azman Zainal, Rabu (15/2). Menurutnya, dengan pemotongan dana CD 25 persen jelasjelas ada kejanggalan dan hal itu dinilai hanya membohongi masyarakat dengan alasan biaya operasional. Apapun bentuknya, pemotongan dana CD itu harus dihapuskan dan diserahkan kepada masyarakat. Karena itu milik masyarakat bukan milik tim monitoring. Ia meminta agar aparat

penegak hukum segera menelusuri indikasi dugaan penipuan yang mengatasnamakan uang operasional untuk tim monitoring. LMB juga meminta kepada Pemkab Karimun, agar meninjau kembali dan menghapuskan Peraturan Bupati (Perbub) tentang pemotongan dana CD sebesar 25 untuk tim monitoring. "Yang jelas itu uang masyarakat bukan milik pemda. Bupati juga sering mengatakan di setiap pegawai adalah pelayan masyarakat. Namun dengan adanya dana CD ini, kenapa tim pengawas minta dilayani dengan ada pemotongan sebesar 25 persen dari dana CD secara keseluruhan," tegasnya. Sebelumnya, Dana Community Development (CD) pada tahun 2012 akan dipotong sebesar 25 persen untuk operasional tim CD Centre. Pemotongan itu masih belum disahkan,

karena masih ada hal yang perlu diperbaharui. "Sebetulnya habis pertemuan beberapa waktu lalu akan diperbarui isi Peraturan Bupati (Perbub). Seperti apa bunyinya saya kurang tahu persis, karena belum disampaikan hasilnya kepada saya dan Asisten I, Raja Usman yang lebih mengetahuinya," kata Sekda Karimun, Anwar Hasyim, Selasa (14/2). Menurutnya, pemotongan 25 persen tersebut sebetulnya bukan hanya untuk operasional tim monitoring saja, namun untuk kegiatan lainnya seperti laporan, kegiatan dan sebagainya. Selain itu, juga ada pengeluaran dana tak terduga atau kalau ada proposal masyarakat. Semua macam pengeluaran itu nanti bisa diajukan melalui tim CD Centre dan kalau bisa tahun 2012 ini sudah bisa diterapkan. (hhp/gan)

ILHAM

WARGA Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Meral menggelar aksi demonstrasi dengan menggelar sejumlah poster berisikan tuntutan pencairan dana Community Development.


METRO BISNIS

15

Jumat,

17 Februari 2012

Dana Tak Bertuan Capai Rp4,5 T Di Jamsostek JAK AR TA — PT Jamsostek (Persero) AKAR ART mengakui menyimpan dana Rp4,5 triliun yang belum diketahui siapa pemiliknya. Dana ini sudah ada sejak 33 tahun lalu saat Jamsostek berdiri. Hal ini disampaikan oleh Direktur Utama Jamsostek Hotbonar Sinaga di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (16/2). “Dana yang baru diketahui siapa pemiliknya Rp500 miliar.

Sisanya Rp4,5 triliun tidak diketahui pemiliknya dan itu membutuhkan waktu,” kata Hotbonar. Dia mengatakan, Jamsostek berharap dalam dua tahun ini

dana tersebut bisa disalurkan karena mulai 1 Januari 2014 Jamsostek akan bertransformasi ke dalam Badan Penyelenggaran Jaminan Sosial (BPJS). “Kami masih berbicara kepada pemegang saham, mau dihibahkan tapi kepada siapa? Atau dibagi secara proposional,” jelasnya. Pada kesempatan itu, Hotbonar mengatakan dana yang tidak diketahui pemiliknya tersebut tetap diasuransikan dan tidak akan hilang sampai jelas pemiliknya. “Yang perlu kita cari di mana

alamatnya, padahal kita sudah umumkan ke koran-koran lokal dan koran-koran Jakarta. Tetapi belum efektif karena baru ratusan ribu. Mereka individuindividu yang datang ke kami itu tersebar di seluruh kantor kami di Indonesia dan satu hari bisa selesai prosesnya,” kata Hotbonar. Apabila ternyata pemegang polis tersebut meninggal, Hotbonar menyatakan ahli waris bisa mengambil uang tersebut asalkan ada surat kematian dari pemegang polis aslinya.. ( d t c )

Semangat Baru AJB Bumiputera B A T A M — Asuransi Jiwa Bimiputera (AJB) Bumiputera merupakan asuran tertua di indonesia, dalam ulang tahunnya yang ke 100 meluncurkan logo baru, sekaligus semangat baru dalam pemegang polis. AJB Bumiputera cabang Nagoya Batam, dalam memperingati ulang yang ke 100 mengadakan acara donor darah, ziarah kubur ke mitra AJB Bumiputera yang telah meningga di Batam, serta

resepsi, Selasa(14/2) lalu. sebagaimana dikatakan Pimpinan Cabang AJB Bumiputera Batam, Darma Elly di Nagoya. Untuk acara donor darah, terangnya, telah dilaksanakan pada Minggu (12/2) lalu, dan ziarah kubur ke para mitra AJB Bumiputera yang ada di Batam, Senin (13/2) lalu, dan terakhir pada selasa (14/2) seremonial yang dihadiri tamu undangan serta agen AJB Bumiputera se-Kota Batam.

“Selain itu juga, AJB Bumiputera meluncurkan logo baru dan beberapa pelayanan baru,” terangnya. Darma Elly menyampaikan, dengan logo dan pelayanan baru ini diharapkan masarakat dapat ikut merasakan semangat baru dari Bumiputera yang telah terbukti dari waktu ke waktu. Adapun pelayanan baru yang ditawarkan antara lain pembayaran premi yang dapat dilakukan di ATM Bank

Mandiri, dan pelayanan pada website resmi yang lebih baik, serta informasi via SMS. Adapun makna dari logo tersebut, merepresentasikan konsep mutualitas antara tiga pemangku kepentingan di AJB Bumiputera yaitu pemegang polis, karyawan dan Negara. “Di Kota Batam sendiri, pada saat sekarang ini jumlah pemegang polis telah mencapai 10 ribu,” (cw57) terang Darma Elly.(cw57)

Degree Bergaransi

Sambungan hal 16

CECEP/HALUAN KEPRI

KARYAWAN PT Jaya Kertanegara melakukan pemasangan kaca film Degree, Kamis (16/2).

Degree memberikan garansi jika kaca film terkelupas, timbul gelembung dan berjamur. “Soal harga bisa disesuaikan dengan kualitas dan kebutuhan, tentu terjangkau antara Rp1,8 juta hingga 11,3 juta,” ujar Tjing Seng Huat usai peresmian kantor barunya, Kamis (16/2). Wilayah Batam dan Kepri merupakan dealer resmi Degree ke 9, kantor pusat di Medan. Di dunia, Degree sudah sangat terkenal, bahkan mobil asal Jerman, Volks Wagen (VW) memberi kepercayaan pada Degree. Di Indonesia, Degree diperkenalkan

dua tahun terakhir dan telah mendapat sambutan yang sangat baik oleh pecinta otomotif. Keunggulan produk kaca film Degree, terlihat istimewa karena menawarkan tipe yang otomatis bisa berubah tingkat kegelapannya, sesuai kondisi cuaca di luar. Degree Indonesia menyebutnya sebagai kaca film ajaib, dan mengklaim sebagai satu-satunya dan pertama di tanah air. Seperti disebutkan, Tjhin Seng Huat, saat menjelaskan produk tersebut, salah satu tipe yang dipasarkan, kaca film tersebut bisa berubah (tea) secara otomatis.(tea)

INT

URUS JAMSOSTEK — Seorang pekerja mengurus Jamsostek. Sejak berdiri hingga kini terdapat Rp4,5 T dana tak bertuan di BUMN tersebut.

Ragam Gorden di IG TANJUNGPINANG G— Ita Gordyn (IG) yang di resmikan 2 Februari lalu merupakan toko penjualan gorden dan wallpaper terlengkap di Tanjungpinang. Ditawarkan dengan harga yang sangat kompetitif dan banyak pilihan. Sebagaimana disampaikan Ita Herwita, pemilik IG kemarin. Selain gordyn dan walpaper, ada juga vitrage atau biasa disebut dalaman gordyn, vertical blinds, slim blinds, sarung dan bantal kursi. Jenis gorden yang tersedia di IG lain dari yang lain, karena Sambungan hal 16

menu sarapan tadi. Bukan itu saja, restoran masakan khas Ibu Moer ini juga menyediakan tahu Sumedang Saluyu yang terkenal nikmat dan

untuk desain dan lukisan atau rajutan pada kain dibuat sendiri dan tidak mengikuti gorden biasa yang sering dijual di pasaran. "Gorden yang kami jual tersedia untuk gorden pintu maupun jendela rumahan, hotel ataupun tempat usaha. Selain memberikan kemudahan dalam memilih jenis kain, kami juga memberikan kesempatan bagi pembeli untuk menentukan jenis lukisan atau rajutan yang diinginkan, sedangkan untuk pemasangannya bisa dilakukan sendiri ataupun melalui kami," kata Herwita.

Harga gorden bervariasi, mulai dari Rp185 ribu hingga puluhan juta rupiah. Walpaper dinding yang tersedia juga beragam motif, seperti minimalis, klasik, sampai motif anak-anak. Tiap gulungan ditawarkan dengan harga Rp300 ribu sampai Rp500 ribu. "Tiap gulung memiliki panjang hingga 10 meter, bisa menutupi dinding ukuran 3 kali satu setengah meter," ujar Herwita. Ita IG Gordyn beralamat di Ruko Bintan Center Prima Indah jalan DI Panjaitan NO 20 Km IX, .(sherlyna) telp 0811694001.(sherlyna)

Surabaya Resto empuk. Sedangkan untuk minuman, Surabaya Resto menyediakan aneka jus, es teler, dan es oyen (es khas Surabaya).

“Minuman kami tawarkan harga mulai dari Rp2.000. Kami sengaja menawarkan harga murah dan rasa yang khas,” promo .(kid) Yasser.(kid)


CMYK Kamis, 16 Feb 2012

PEMBUKAAN

3.926,84

Jumat, 17 Februari 2012

PEMBUKAAN

12.780,95 PEMBUKAAN

2.915,83 PEMBUKAAN

9.238,10

8955

HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

7049.93

PEMBUKAAN

21.277,28

2927.91

Bunga TRB 5 Persen Pertahun BA TAM —Bank Bukopin menawarkan BAT Tabungan Rencana Bukopin (TRB) dengan bunga 5 persen per tahun. Bunga ini cukup besar bila dibandingkan bunga tabungan biasa, bahkan deposito.

Oleh: Armat Juang, Liputan Batam

Banyak keuntungan bila bergabung dengan TRB, selain memiliki jaminan masa depan, pemilik juga di asuransikan hingga Rp500 juta. Dengan begitu, orang tua akan merasa aman karena sudah memiliki jaminan pendidikan bagi putera-puterinya. Demikian disampaikan Relatinship Officer Bank Bukopin Kantor Cabang Pembantu (KCP) Batuaji, Afthon Yusuf Nugroho saat berkunjung ke Haluan Kepri, Rabu (15/2). Siang itu, Afthon didampingi Defri Septika, RO Bank Bukopin KCP Batuaji, Account Officer Ruli Ramdhani dan Andhy ZaJUANG/HALUAN KEPRI karia. TIM Relatinship Officer Bank Bukopin Kantor Cabang Pembantu TRB tahun ini lebih menarik (KCP) Batuaji foto bersama Litbang dan Redaktur Ekonomi dan dibandingkan program tahun Bisnis di Kantor Haluan Kepri, Rabu (15/2). sebelumnya, karena untuk men-

jadi peserta dalam satu komunitas atau institusi hanya perlu 50 rekening. Untuk menjadi peserta TRB, sebelumnya harus memiliki tabungan SiAga Bukopin sebagai induk. Tahun ini, lanjut Afthon, program TRB berlangsung sejak 13 Februari hingga 31 Desember mendatang. TRB bisa dicairkan dalam waktu 1 tahun dan maksimal 18 tahun dengan nilai tabungan Rp100 ribu per bulan. Apabila nasabah meninggal, akan mendapat santunan sesuai ketentuan, dan tabungan akan diserahkan kepada ahliwarisnya. "Program TRB ini, ditawarkan untuk menarik minat masyarakat yang ada di Indonesia, khususnya di Batam agar lebih gemar menabung," ujar Afthon mengakhiri.. * * *

Degree Bergaransi Seumur Hidup BATAM M— Pabrikan window film, yang lebih dikenal dengan kaca film Degree membuktikan komitmennya untuk menghadirkan produk berkualitas dan lebih baik dari produk sejenis. Kaca film terbaru buatan Amerika itu kini hadir di Batam, Kepulauan

Riau (Kepri), dengan garansi 57 tahun bahkan seumur hidup. Kaca film merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan mobil, karena sudah menjadi gaya dan kebutuhan. Menurut Tjing Seng Huat, CEO PT Jaya Kertanegara, dealer

CMYK

resmi Degree yang terletak di Komplek Ruko Taman Nagoya Indah Blok A4 No 7-A, Nagoya, Batam memberikan harga spesial hingga 31 Maret mendatang. Bahkan produk kaca mobil ini menawarakan garansi 5 hingga 7 tahun dan bergaransi seumur

hidup untuk produk super high end (degree smart film). Adapun jenis warna yang tersedia bisa disesuaikan dengan keinginan konsumen, di antaranya green, netral, silver, charcoal dan bluish. Degree Bergaransi Bersambung ke hlm 15

DIDIK/HALUAN KEPRI

PROMO DISKON—Pengunjung menikmati hidangan di Surabaya Resto, restoran khusus ayam goreng kemarin. Surabaya Resto menawarkan diskon 20 persen hingga Senin (20/2) mendatang.

Surabaya Resto Diskon 20% Spesialis Ayam Goreng B A T A M — Gerai kuliner Surabaya Resto memberikan potongan harga hingga 20 persen untuk semua jenis makanan dan minuman. Promo yang ditawarkan restoran spesialis ayam goreng ini berlaku selama satu minggu mulai Senin (13/2) hingga Senin (20/2). “Restoran kami memang baru beroperasi selama satu minggu. Sebagai perkenalan kepada pecinta kuliner dan masyarakat Batam, kami memberikan diskon sebesar 20 persen untuk semua menu. Buruan datang karena hanya tinggal 3 hari lagi,” kata Yasser Arafat selaku pemilik Surabaya Resto, Kamis (16/2).

Untuk mendapatkan potongan harga, konsumen harus membawa brosur Surabaya Resto yang sudah disebar di sejumlah tempat. Bagi yang belum mendapatkan brosur, bisa langsung datang ke Surabaya Resto di Komplek Ruko Marbella Blok A2 No 4, Batam Centre. Perlu diketahui, gerai kuliner yang menawarkan masakan khas Jawa Timur ini sengaja mendatangkan bahan masakan langsung dari asalnya (Surabaya). Hal itu untuk memberikan cita rasa khas Jawa Timur. “Ayam, bumbu dan cabe merah sengaja kami order dari Surabaya untuk menjaga mutu resep

turun temurun nenek moyang kami. Jadi kalau kangen masakan Jawa Timur bisa datang dan mecobanya di Surabaya Resto,” terang Yasser. Untuk sarapan pagi, Surabaya Resto melayani konsumen mulai pukul 7-11 siang. Menu yang ditawarkan ada nasi uduk, soto ikan boyan, nasi pecel dan lontong sayur Surabaya yang ditawarkan mulai dari Rp6.000. Sedangkan dari pukul 11 siang hingga 9 malam, gerai kuliner ini menyediakan menu ayam goreng Surabaya, ayam penyet lontar, ayam serundeng Surabaya, ayam kremes, dan aneka Surabaya Resto Bersambung ke hlm 15


CMYK

Jumat, 17 Februari 2012 HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Kp Bebek Sentral Pertanian Melinda Sulis

Panen Padi Perdana

Receptionis RSUP Kepri

Melayani dengan Hati TANJUNGPINANG — Penampilan sederhana, pembawaan yang tenang dan selalu menyapa setiap tamu yang datang, adalah ciri khas Melinda Sulis, Receptionis Rumah Sakit Umum Provinsi

Melayani dengan Bersambung ke hlm 18

ANG — Walikota TanjungTANJUNGPIN ANJUNGPINANG pinang melakukan panen padi perdana di Kampung Bebek, Senggarang, Kamis (16/2) kemarin. Panen padi ini dilakukan pada lahan milik Ayong, dengan hasil 4-6 ton per hektar. Oleh: Darul Qutni, Liputan Tanjungpinang

Walikota Tanjungpinang, Suryatati A Manan mengaku senang atas panen perdana ini. Katanya, Kampung Bebek bisa dikembangkan sebagai kawasan pertanian di Tanjungpinang. Dia pun memberi apresiasi Kp Bebek Bersambung ke hlm 18

HUMAS PEMKO TPI

PANEN PERDANA — Walikota Tanjungpinang, Suryatati A Manan didampingi Setdako Tanjungpinang Tengku Dahlan, melakukan panen perdana padi di Kampung Bebek Senggarang Tanjungpinang, Kamis (16/2).

Bentuk Pemuda Budha Dunia TANJUNGPINANG — Ketua Kadin Kota Tanjungpinang Bobby Jayanto diminta membentuk cabang organisasi Pemuda Budha Dunia di Indonesia. Permintaan tersebut di-

sampaikan Ketua Asosiasi Pemuda Budha Sangha Dunia (Word Buddhist Sangha Youth Asosiation) yang juga merupakan Penasehat Presiden Srilanka Master Ven. M Anuddha Thero saat berkunjung ke TanjungBentuk Pemuda Bersambung ke hlm 18

Bambang: Adi Dipromosikan TANJUNGPINANG — Kepala Bagian Humas Kejaksaan Tinggi (Kejati) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Bambang Panca meluruskan isu yang beredar bahwa Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Kepri, Adi Toegarisman dicopot dari jabatannya. Dia menegaskan, isu itu tidak benar sama sekali. Menurutnya, Adi Toegarisman telah berprestasi dalam memimpin Kejati Kepri. Atas dasar itu, Adi dipromosikan menjadi Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung RI berdasarkan SK Jaksa Agung RI Nomor : Kep-024/A/JA/02/ 2012 Tanggal 15 Februari 2012. Pak Kajati (Kepri) bukan dicopot dari jabatannya, tetapi dipromosikan menjadi Kapuspenkum Kejagung RI. Karena dalam waktu singkat beliau telah

berprestasi dalam memimpin Kejati Kepri," ungkap Bambang kepada Haluan Kepri, Kamis (16/1). Dikatakan, prestasi yang dimaksud diantaranya adalah pencapaian kinerja secara administrasi perkantoran. Kejati Kepri masuk 10 besar se-Indonesia. Sementara itu, Kejari Tanjung Balai Karimun terbaik dalam penggunaan anggaran se-Provinsi Kepri versi BPK. Kacabjari Tanjung Batu juga terbaik pengelolaan anggaran yang sama. "Jadi apabila ada isu miring seperti itu salah besar. Kapuspenkum itu job bintang dua," tegas Bambang. Bambang menambahkan, posisi Adi Toegarisman akan digantikan oleh Elvis Jhony SH MH. Elvis sendiri sebelumnya menjabat sebagai Kepala Biro Kepegawaian Kejagung RI. Serah Terima Jabatan (Sertijab) akan dilaksanakan di Kejagung dalam waktu dekat ini. "Belum tau kapan pastinya sertijab akan dilaksanakan. Masih menunggu perintah Jaksa Agung Muda Pembinaan," ujarnya. Sebelumnya, sumber yang layak dipercaya mengatakan surat pencopotan Adi sudah dikeluarkan Jaksa Agung Basrief Arief, Rabu (15/2) lalu. Dan saat ini tinggal menunggu serah terima jabatan (sertijab). "TR-nya sudah keluar dan diketahui tadi pagi (kemarin). Dan tinggal menunggu sertijab dalam waktu dekat ini," kata sumber yang enggan menyebutkan namannya, Rabu (15/2). Kata sumber tadi, Adi dimutasi terkait sejumlah kasus dugaan korupsi yang ditanganinya saat menjabat Wakajati di Jawa Barat yang tidak sampai selesai hingga ke meja hijau. Diperparah lagi dengan gencarnya kasus pemerasan yang dilakukan oknum Bambang: Adi Bersambung ke hlm 18

CMYK


18

METRO TANJUNGPINANG Jumat,

17 Februari 2012

Hutan Lindung Terbakar TANJUNGPINANG — Kawasan hutan lindung di wilayah Jalan Ir Sutami, Bukti Bestari terbakar, Kamis (16/2), sekitar pukul 11.30 WIB siang. Lahan seluas puluhan hektar ini nyaris musnah dilalap si jago merah. Angin yang bertiup kencang menyulitkan petugas memadamkan api. Petugas pemadam kebakaran langsung melokalisir api yang nyaris merambat ke permukiman. Petugas dibantu warga akhirnya berhasil memadamkan api setelah dua jam bekerja keras. Kebakaran menyebabkan sejumlah kawasan di Tanjung-

pinang diselimuti asap. Cuaca kering dan panas yang melanda kawasan ini sejak sebulan terakhir ditenggarai menjadi penyebab kebakaran. Tak ada korban jiwa dalam kebakaran ini. Menurut Pace, warga sekitar yang melihat kejadian itu, api dengan cepat membakar hutan lindung. "Awalnya dua mobil kebakaran datang ke lokasi kejadian. Untung api tidak terlalu besar, akan tetapi angin kuat dan panas terik menyebabkan petugas kebakaran agak kesulitan. Ditambah akses jalan sempit menuju hutan menyebabkan mobil pemadam kesulitan masuk jauh ke

dalam hutan. Akan tetapi lebih kurang dua jam, petugas bersama warga berhasil memadamkan api di sana," ungkapnya. Dari pantauan di lapangna, api sempat padam. Tapi sekitar satu jam kemudian, api kembali membesar dan membakar hutan disana. Mobil pemadam kebakaran tambahan diterjunkan membantu memadamkan api tersebut. Tidak korban jiwa dalam kejadian itu. Akan tetapi warga yang memiliki rumah yang berdekatan dengan hutan lindung merasa was-was. Mereka takut api merembet hingga ke rumah warga. ( c w 4 0 )

SUTANA/HALUAN KEPRI

PADAMKAN API — Sejumlah petugas kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar hutan lindung di Batu 3 Tanjungpinang, Kamis (16/2).

Bambang: Adi

Sambungan hal 17

SUTANA/HALUAN KEPRI

DEPUTI I Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan,(Menko Polhukam) RI, Mayjend TNI Judy Haryanto, keluar dari Lapas Kelas II Batu 18 Tanjungpinang, setelah melakukan inspeksi mendadak, Kamis (16/2).

jaksa, Juprizal terhadap pegawai PU Batam. Kajati Kepri M Adi Toegarisman akhirnya dicopot

dari jabatannya. "Infonya sih begitu. Ada sejumlah kasus korupsi yang

terdahulu kata Bobby, pihaknya bersama tokoh agama Budha Kota Tanjungpinang, pengurus Vihara King Kong San, Suka Berenang telah menyerahkan delapan relic untuk ditempatkan di beberapa Vihara di Srilanka. Rombongan tersebut terdiri dari Ahyang, Abi Wiyanta, Ayong, Rusli Tan/Alo, dan Abeng. Tapi dalam rombongan juga terdapat seorang Biksu asal Taiwan Shin Fa Yun Avalokita bersama Ahi. Sementara relic itu sendiri meISTIMEWA rupakan sebuah benda yang keluar BOBBY Jayanto menghadiri Penyerahan relic oleh Shin Fa Yun dari sisa pembakaran jenazah biksu Avalokita yang disaksikan Penasehat Presiden Srilanka Master Van yang tingkatannya sudah tinggi. M Anuddha di salah satu vihara di Srilanka, beberapa waktu lalu. "Kita menyerahkan 8 relic di sana dan diterima oleh penasehat lanka merupakan sebuah negara kita serahkan agar bisa disembah presiden Srilanka Master Ven.M yang 70 persen penduduknya oleh Umat Budha di sana," tandas Anuddha Thero. Kita tahu Sri- beragama Budha. Relic tersebut Bobby. (rul)

Kp Bebek

Sambungan hal 17

kepada petani di sini, karena selama ini banyak orang meragukan keberadaan tanah di sini tidak cocok untuk pertanian. Karena testur tanahnya berlapisan bauksit. Namun, keraguan itu bisa dipatahkan oleh Ayong dengan memanen padi dengan hasil 4-6 ton perhektar. Sebelumnya, Rabu (15/2), Walikota Tanjungpinang bersama dengan KUBE Bina Sehat Sejahtera melakukan panen padi di daerah yang sama.

Dalam kesempatan itu, Suryatati mengimbau kepada seluruh petani agar tidak hanya bersemangat untuk memanen saja, tapi juga bersemangat untuk menanam dan mengembangkan pertanian. “Jika dilakukan dengan sungguh-sungguh, hal yang dianggap mustahil pun akan bisa terlaksana”, ujarnya. Tatik berharap agar kedepannya pertanian di Tanjungpinang akan lebih baik lagi. Juga

untuk panen selanjutnya diharapkan dapat meningkat hasilnya menjadi 8 ton/hektar. Terakhir Tatik memberikan masukan kepada petani agar menyesuaikan waktu tanamnya. “Agar nantinya di panen saat musim paceklik, sehingga pendapatan yang didapatkan akan lebih banyak”, ujar Tatik Kepala Dinas KP2KE Tanjungpinang, Irianto mengatakan, Kampung bebek berpotensi untuk dikembangkan sebagai kawa-

san persawahsan. Karena itu, pada tahun ini Pemko Tanjungpinang membeli hand tractor untuk membuka lima hektare lahan persawahan. Daerah ini juga kata Irianto juga dikembangkan untuk ternak lele dan memberikan pupuk untuk petani. Selain Walikota Tanjungpinang, Suryayati, Sekretaris Daerah Kota, Tengku Dahlan turut hadir dalam kesempatan ini. * * *

Melayani dengan

Sambungan hal 17

(RSUP) Kepri , Batu 10 Tanjungpinang. Melinda merupakan wanita kelahiran Ranai 25 tahun lalu. Dia jebolan sekolah D III Kebidanan Poltekkes kementerian Kesehatan di Tanjung pinang, tahun 2008. Saat ditemui di tempat kerjanya Melinda mengaku memilih bekerja di Rumah sakit karena ini merupakan cita-citanya, sejak kecil. Dia waktu kecil terkesan melihat bidan dan dokter yang

lakukan pemerasan. Itu yang membuat Adi dicopot," kata sumber tadi. ( c w 4 0 )

Bentuk Pemuda

Sambungan hal 17

pinang belum lama ini. Menurut Bobby kunjungan penasehat Presiden Srilanka tersebut merupakan kunjungan balasan. Sebelumnya rombongan pemuka agama Budha dari Tanjungpinang melakukan kunjungan ke Srilanka. Sementara Word Buddhist Sangha Youth Asosiation sendiri merupakan organisasi Pemuda Budhis yang telah terbentuk di 43 negara di dunia. "Saat melakukan kunjungan balasan beberapa waktu lalu, ketua asosiasi ini meminta saya untuk membentuk organisasi ini di Indonesia yang di Pusatkan di Tanjungpinang," kata Bobby pada Haluan Kepri, Kamis,(16/2). Sementara pada kunjungan

selalu tidak selesai. Belakangan oknum jaksa di Batam yang tertangkap karena diduga me-

terlihat bersih. "Sebelum bekerja di RSUP, dulu saya bekerja di Pemerintahan Kabupaten Bintan di ditempatkan di Pemberdayaan Perempuan di bidang Penyuluhan Keluarga Berencana (KB) selama satu tahun. Selama satu tahun bertugas di penyuluhan KB tersebut, saya memanfaatkan untuk belajar dan mempraktekkan serta memperdalam apa yang telah didapat pada waktu kuliah dulu," ujar Melinda yang

gemar membaca ini. Ia juga menuturkan, bekerja di rumah sakit harus sabar dan telaten. Karena yang dihadapi adalah orang yang sakit. Orang sakit katanya, perlu dilayani dengan sebaik mungkin, dengan dilandasi bekerja dengan sepenuh hati . Itu agar pasien merasa senang dan puas terhadap pelayanan yang diberikan. "Bekerja sebagai bidan atau perawat harus bekerja dengan hati dan rasa tanggung jawab

yang besar, karena menyangkut kehidupan orang. Jika lalai, maka berakibat vatal bagi si pasien dan jika bisa jangan ada kesalahan," ungkap Melinda. Melinda Ibu dari Muhamad Raihan ini, mempunyai cita-cita yaitu ingin membuka praktek kebidanan sendiri di rumah. Bila sudah melengkapi izin prektek dari Dinas Kesehatan Provinsi Kepri, yang merupakan syarat mutlak membuka praktek kebidanan. (sut)


BINTAN

19

Jumat,

17 Februari 2012

Lobindo Klaim Miliki Bukti Soal Pembelian Lahan Tambang Bintan Telah Swasembada Lele BINTAN — Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan (DKP) Bintan, Tatang Suwenda mengatakan saat ini produksi lele petani atau pembudidaya lele di Bintan sudah mencukupi kebutuhan daerah. Bahkan sebagian lele tersebut telah dikirim ke wilayah Tanjungpinang. Oleh sebab itu pihaknya sangat mendukung pemerintah pusat menghentikan impor lele dari Malaysia. "Kita sangat mendukung jika impor lele dihentikan. Karena dengan masuknya lele dari luar negeri ke Batam akan berdampak ke wilayah Bintan. Petani kita sangat dirugikan karena harga lele impor dijual lebih murah dari pada lele lokal," kata Tatang, Kamis (16/2). Sejumlah daerah penghasil lele di Bintan saat ini katanya berada di wilayah Berakit, Kawal dan Teluk Sebong. Di wilayah Sebong Lagoi, kelompok pembudidaya lele barubaru ini telah melakukan panen perdana sebanyak 4 ton. "Yang lebih hebat lagi di wilayah Kijang ada kelompok tani yang telah memproduksi lele sebanyak 500 kilo setiap minggunya," imbuh Tatang. Terkait keluhan petani lele di Bintan tentang mahalnya harga pakan lele saat ini yang mencapai Rp8.500 perkilo, Tatang mengatakan pemerintah pusat dan DPR saat ini sedang membahas rencana untuk memberikan subsidi bagi harga pakan lele. "Kalau saat ini harga pakan lele untuk ukuran kecil mencapai Rp8.500 perkilonya, jika nanti bisa disubsidi menjadi harga Rp5 ribu, tentunya itu sangat membantu pembudidaya lele. Karena selama ini harga pakan lele memang banyak dikeluhkan," katanya. Pihak Pemkab Bintan sendiri untuk membantu pembudidaya lele, katanya dalam tahun ini berencana akan membangun pabrik pakan lele dalam skala kecil. Dua lokasi yang akan dibangun yakni di Kecamatan Teluk Sebong dan Toapaya. Pabrik pakan lele tersebut akan dikelola oleh kelompok pembudidaya lele dan koperasi. (edy)

BINT AN — Pihak manajemen PT Lobindo BINTAN mengklaim telah mengantongi bukti pembelian lahan tambang seluas 301 hektar di wilayah Wacopek, Kijang. Lahan tersebut diperoleh dari hasil pelelangan negara tahun 2010 atas lahan PT MDM. Oleh: Edy Haryanto, Liputan Bintan

Selain itu PT Lobindo juga mengakui telah mengajukan usulan lahan tambang kepada Kementrian ESDM sebelum terbitnya Undang-undang Pertambangan no 4 Tahun 2009. Legal Officer PT Lobindo, Eko Prasetyo mengatakan hal tersebut terkait adanya keraguan masyarakat Kijang terkait apakah PT Lobindo yang menguasai lahan yang saat ini bersengketa dengan masyarakat, memang benar telah membayar kepada negara melalui Kantor Pelelangan Negara (KPKN) di Jakarta. "Tentu kami punya bukti pembayaran atas lahan tersebut. Termasuk bukti berita acara pelelangan. Pembayarannya waktu itu melalui rekening Menteri Keuangan. Kalau ditanya berapa nilai pembayarannya, saya tidak begitu ingat lagi," kata Eko, Kamis (16/2). Selain itu, masyarakat juga mempertanyakan mengapa sebagai perusahaan tambang pihaknya

hanya menguasai lahan 300-an hektar saja, sementara dalam undang-undang nomor 4/2009 mengatur satu izin usaha pertambangan (IUP) yang diberikan negara kepada perusahaan minimal 5 ribu hektar dan maksimal 100 ribu hektar. "Karena kita telah mengajukan izin lahan tambang sebelum terbitnya undang-undang tersebut, maka seingat saya Januari 2009 keluar Surat Edaran Menteri ESDM yang menyebutkan bahwa pengajuan izin tambang sebelum terbitnya UU tersebut dapat terus ditindak lanjuti," ujar Eko. Lebih lanjut Eko mengatakan sepanjang yang diketahuinya, dalam hal besaran luas lahan tambang tentunya disesuaikan dengan kondisi wilayah setempat. Dia memberi contoh apakah di wilayah Bintan memungkinkan sebuah perusahaan mendapat izin lahan tambang hingga 5 ribu hektar, sementara luas daratan di Bintan

EDY/HALUAN KEPRI

TAMBANG BAUKSIT — Aktivitas pertambangan bauksit di Kijang terus berlanjut meskipun masih ada perselisihan antara pihak perusahaan tambang dengan warga setempat yang mengaku pemilik lahan di lokasi tambang.

sendiri hanya sekitar 3 persen dari total luas wilayah. Menurutnya, dalam hal ini ada hal yang perlu dipertimbangan jika memang suatu daerah tidak memungkinkan untuk diterapkan UU nomor 4/2009 tersebut. Pemerintah daerah sebagai regulator tentunya mempertimbangan dari sudut azas manfaat ekonominya," kata Eko. "Sesuai undang-undang pertambangan No 4/2009 tersebut, status lahan tidak dipersoalkan apakah berbentuk HGB, Hak Pakai,

Pencanangan Komputer untuk Sekolah Terpencil BINT AN — Kabar gembira bagi SD dan SMP BINTAN yang berada di daerah terpencil maupun pesisir Kabupaten Bintan yang selama ini kurang tersentuh teknologi modern. Pemerintah Kabupaten Bintan melalui Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) akan memberikan bantuan laptop dan komputer untuk menunjang kegiatan proses belajar mengajar di sekolah. Jumlah perangkat tekhnologi

yang akan disumbangkan tersebut cukup banyak yakni sekitar 150 komputer dan 40 laptop untuk SD dan SMP yang ada di wilayah Kabupaten Bintan. "Pemberian komputer dan laptop untuk menunjang kegiatan proses belajar mengajar di

sekolah," ujar Kasi Prasarana Disdikpora Kabupaten Bintan M Faizal, Kamis, (16/2). Disamping itu, alat tersebut nantinya akan dimanfaatkan untuk siswa, dan untuk kelancaran administrasi sekolah serta tata usaha. Sebagai contoh, untuk sekolah SD yang ada di daerah terpencil akan diberikan bantuan laptop, karena dengan keterbatasan listrik, sehingga alat tersebut bisa digunakan. "Bantuan laptop dan komputer ini masih dalam pendataan karena tidak semuanya sekolah bisa dapat, namun kita akan tetap upayakan

untuk sekolah yang berada di pelosok dan pesisir," kata Faizal. Dia menyebutkan ada sebanyak 96 sekolah SD dan 33 SMP yang tersebar di wilayah Bintan, bantuan yang diberikan dilakukan merata dan kalau ada sekolah yang sama sekali belum memilikinya, maka akan tetap di prioritaskan. Menurutnya kriteria sekolah yang perlu mendapatkan bantuan laptop dan komputer tersebut adalah sekolah yang benar-benar membutuhkannya untuk kelancaran proses belajar mengajar di sekolah. (eza)

atau Alas Hak. Dasar hukum suatu perusahaan melakukan kegiatan penambangan hanya izin pertambangan yang diterbitkan oleh pihak Distamben. Disamping izin tambang diperlukan juga kesepakatan dengan pemilik lahan," ujarnya. Terkait sengketa lahan tambang bauksit antara PT Lobindo dan sejumlah warga masyarakat, Rasyid salah seorang warga Kijang mempertanyakan bukti pembayaran dari PT Lobindo kepada negara atas lahan yang dimenangkan dalam pelelangan.

Selain itu dipertanyakan juga luas lahan tambang PT Lobindo yang hanya 300-an hektar tidak sesuai dengan peraturan yang ada. Kepala Distamben Bintan Wan Rudi Iskandar sebelumnya juga menegaskan dalam pemberian izin tambang tidak dipersoalkan apakah status lahan HGB, alas hak atau hak milik. Menurut dia, izin tambang diberikan negara atas bahan galian yang berada di bawah tanah. Sementara soal status lahan adalah masalah kepemilikan lahan. * * *

DKPP Dibantu Dua Alat Berat K I JJA A N G — Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah satu-satunya nya di Bintan yang berlokasi di Kelurahan Sei Enam kini sudah dilengkapi dua alat berat berupa eksavator. Dua alat berat bantuan dari pusat tersebut digunakan untuk mengelola sampah di dalam kawasan TPA. Kepala Bidang Kebersihan, Dinas Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman (DKPP) Bintan, Kambarudian mengatakan untuk mengoperasikan alat tersebut pihaknya sudah merekrut sejumlah operator.

"Untuk mengoperasikan dua alat berat tersebut kita sudah merekrut tenaga operator. Nantinya alat berat akan digunakan untuk mengelola sampah yang ada di TPA Sei Enam," kata Kambarudin, Kamis (16/2). Kambarudin yang mantan Kasubag Protokoler Humas Bintan ini menyebutkan selain di wilayah Bintan Timur, Pemkab Bintan dalam waktu dekat juga merencanakan membangun TPA di wilayah Bintan Utara. Pihaknya sudah meninjau lahan yang berada di

Tanjunguban tersebut. Disinggung kondisi sampah saat ini, menurut Kambarudin persoalan sampah di Bintan belum menjadi persoalan yang krusial seperti di kota-kota besar. Volume sampah di Bintan katanya masih tergolong kecil dan tidak terpusat di satu wilayah. "Setiap kecamatan memiliki pembuangan sampah sendiri sehingga sampah tidak menumpuk di TPA. Volume nya juga masih kecil sehingga belum menjadi hal yang krusial," tambahnya.. (edy)


20

ANAMBAS Jumat,

17 Februari 2012

Pemkab Subsidi Ferry Rp20 Juta Seven Star Gantikan VOC Batavia Letung Sambut Kafilah dengan Tradisi Lokal ANAMBAS –– Kelurahan Letung merupakan pusat Kecamatan Jemaja. Sebagai pulau terjauh dari Pusat Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA). Kawasan ini juga merupakan bibir pantai Pulau Jemaja dengan jarak yang tidak jauh berbatasan dengan negara asing. Kelurahan ini disebut juga oleh masyarakat dengan sebutan Leteng dan Letong. Maka tidak heran tradisi masyarakat tetap dipertahankan dan selalu dipertunjukan setiap acara. Seperti untuk menyambut para kafilah peserta MTS akan disambut tradisi lokal. Menurut Hendry Efrizal, Kepala Bagian Tata Pemerintahan (Tapem) KKA, Letung memiliki tradisi lokal. Seperti Hadrah, Kompang, Zapin dan tarian-tarian melayu. Seni budaya lokal sangat melekat bagi masyarakat Letung. Disamping itu juga mobilisasi ke Letung yang lebih mudah dijangkau. Menjadikan Letung, Kelurahan yang sudah siap untuk menanti perhelatan akbar tingkat Kabupaten ini. "Tradisi masyarakat lokal Letung yang masih kental. Banyak pelaku seniman. Juga mobilisasinya yang mudah dijangkau. Menjadikan masyarakat Letung lebih siap dalam memberikan kontribusnya sebagai tuan rumah MTQ mendatang," ujarnya. Sementara Ubai Dillah, Lurah Letung menuturkan, sebagai pusat kecamatan di pulau Jemaja. Letung merupakan pintu masuk Kecamatan Jemaja dan Jemaja Timur. Suplay barang untuk kedua kecamatan ini dipasok dari luar Kabupaten. Begitujuga dengan mobilisasi orang. Lebih rinci lagi, Ubai menjelaskan, sebagian besar masyarakat Letung adalah nelayan. Setelah dimekarkan dua desa dari Kelurahan Letung. Yakni Desa Batu Berapit dan Desa Landak. Letung memiliki luas kurang lebih seluas 20 Kilometer persegi. Sedangkan Penduduknya sekitar 1.702 orang setelah pemekaran. Dengan sisa jumlah Kepala Keluarga (KK) sebanyak 525 KK. Kini penduduk kota ini, Letung bersiap menyambut kafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) II Tingkat Kabupaten Kepulauan Anambas pada pertengahan maret mendatang. "Alhamdulilah masyarakat sangat bagus dukungannya terhadap pelaksanaan MTQ II ini. Sebagai pusat pelaksanaan kegiatan. Kelurahan Letung kini sedang berbenah dengan masyarakatnya untuk memberikan kontribusi terbaik pada MTQ II ini.Tarian-tarian dan kesenian asli Letung dipersiapkan masyarakat dalam memeriahkan MTQ mendatang,"jelasnya. (yul)

AN AMBAS –– Ferry berbendera Seven Star Ailand ANAMBAS akan mengantikan VOC Batavia untuk melayani rute Anambas Tanjung Pinang-Anambas. Kapal fery ini akan beroprasi pada Maret 2012 mendatang, dengan kapasitas 300 penumpang. Oleh: Yudi, Liputan Anambas

dalam waktu dekat akan ada "Kita akan usahakan penambahan kapal yang leFerry Seven Star berlayar bih besar untuk 63 dan dua kali dalam seminggu 130 GT melayani rute antar melayani rute Tanjung Pinang -Tarempa dan Tarempulau. Dan pada tahun 2012 pa-Tanjung Pinang," ujar ini juga permasalahan BaBupati Kabupaten Kepulauan han Bakar Minyak (BBM) Anambas (KKA), Drs Tengku tidak akan menjadi masalah Mukhtaruddin, kepada Halagi, karena pemerintah luan Kepri, Rabu (15/2). sendiri terlah berupaya Menurut Tengku pemeMukhtaruddiin maksimal agar kouta rintah KKA akan memberiAnambas terpisah dari kan subsidi kepada kapal Ferry tersebut sebesar Rp20.000.- kabupaten Natuna. Maka dengan 000 setiap kali berlayar. Kapal terse- pemisahan tersebut kouta BBM Anambut saat ini sedang dalam perbaikan bas akan berdiri sendiri. Belum lagi kata dia, ditambah pada pintu yang rusak dan masih berada di Tanjung pinang. Dengan dengan kebijakan Menetri Kelautan berlayarnya kapal Ferry ini, diper- Perikanan nantinya BBM bakal caya dia, menjadikan transportasi bertambah sekitar 350 ton lagi untuk laut di Anambas bertambah lagi, yang nelayan melalui SPDN. Namun saat sebelumnya baru ada kapal Pelni KM ini kouta BBM Anambas baru sekiBukit Raya dan KM Sabuk Nusantara. tar 250 ton, jadi dengan penamUntuk berlabuh kapal ini diren- bahan tersebut kebutuhan BBM canakan di pelabuhan berakit, dan akan terpenuhi, dan nelayan akan diperkirakan jarak tempuh perjalanan melaut dengan nyaman. "Sulit terjadi tidak memakan waktu lama. "Untuk penambahan kouta BBM jika masih transportasi udara juga tidak ada bergabung dengan kabupaten Namasalah, karena saat ini sky aviation tuna,"jelasnya. Seraya menginfortelah beroperasi setiap hari kecuali masikan bahwa dalam waktu dekat hari minggu dan tentunya perma- akan ada minyak industri didaerah, salahan transportasi dapat teratasi karena telah ada beberapa pengusaha untuk ke daerah akan lancar,"jelasnya. yang akan menyimpan bangkernya Tengku juga menginformasikan, untuk menjual BBM di Anambas. ***

TYUL

KAPAL DILELANG –– Seabanyak 7 Kapal Asing sitaan Negara di Pelabuhan Antang telah dilelang. Kamis (16/2). Kapal ini menjadi milik negara.

Yulizar, Wakil Sekjen DPC PPP

Komit Besarkan Partai S O S O K pria bersahaja ini cukup komit dalam membesarkan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) di Kabupaten Kepulauan Anambas. Sebagai orang lama dikancah perpolitikan, pria yang disapa Ijal ini , tak segan-segan turun kelapangan bersosialisasi ditengah masyarakat agar partainya itu menjadi unggulan di Kabupaten termuda di provinsi Kepri ini. Ijal Sendiri menargetkan pada pemilu legislatif tahun 2014 nanti, PPP mampu mendulang kemenangan dengan perolehan 4

kursi di legislatif, serta bisa melahirkan kader terbaik partai untuk memimpin Anambas lebih maju dan berkembang lagi. "Kita akan maksimal berjuang agar PPP dapat menjadi partai pemenang pemilu legislatif 2014 nanti, dan 2015 kader terbaik memimpin daerah ini membangun Anambas sejajar dengan daerah lain," uajr Ijal kepada Haluan Kepri, Kamis (16/2).

Dari pandangannya, membangun kabupaten kepulauan Anambas bukan hanya harus menjadi PNS, atau menjadi wakil rakyat di kursi legislatif. Akan tetapi kata dia, setiap orang memiliki peran masing-masing, hanya tinggal bagaimana mengambil peran dengan baik sehingga mampu memberikan konstribusi maksimal bagi pembangunan daerahnya. ( y u d )


KARIMUN

21

Jumat,

17 Februari 2012

Kepala Sekolah SMKN 1 Diganti Disdik Datangkan Psikolog KARIMUN— Dinas Pendidikan (Disdik) Karimun mendatangkan psikolog untuk membuka wawasan dan pikiran siswa yang kemampuannya kurang terhadap mata pelajaran. Pola pendidikan khusus itu sangat bermanfaat bagi siswa yang akan mengikuti Ujian Nasional. “Pendidikan khusus di sini adalah mendatangkan psikolog dari provinsi untuk membuka wawasan dan pikiran siswa. Siswa diberikan pemikiran bahwa mereka tanggung jawab kepada orang tua dan masyarakat, agar lulus dalam menghadapi Ujian Nasional (UN) nanti,” ujar Kepala Dinas Pendidikan Karimun, Harris Fadillah, Rabu (15/2). Untuk mengikuti pendidikan dari psikolog, setiap sekolah harus mengirimkan siswanya minimal tujuh orang yang dinilai betul-betul berkemampuan kurang terhadap pelajaran. Untuk siswa SMA sederajat sudah dilakukan pada pekan kemarin, di mana metode pelaksanaannya siswa dikumpulkan di suatu tempat, kemudian diberikan pengarahan dan materi oleh psikolog. Untuk Pulau Karimun ada Kecamatan Karimun, Kecamatan Meral dan Kecamatan Tebing yang digabung dengan Kecamatan Buru dengan jumlah siswa mencapai 100 orang yang ikut. Kemudian di Pulau Kundur dengan Kecamatan Kundur, Kecamatan Kundur Barat dan Kecamatan Kundur Utara digabung jadi satu dengan jumlah siswa 100 orang. Kemudian dai Kecamatan Moro dan Kecamatan Durai juga digabung jadi satu, dengan jumlah siswa sebanyak 50 orang. “Pemberian materi tentang motivasi oleh psikolog digelar hanya satu hari. Dan memang kelihatan hasilnya siswa yang tadinya kelihatan malas atau yang susah diatur, sudah tampak termotovasi,” jelas Harris. Dari materi yang disampaikan, awalnya tampak para siswa yang bandel dan yang memiliki kemampuan terbatas bermalas-malasan. Namun setelah diberikan materi dengan cara interaktif antara psikolog dengan siswa, baru suasana belajar mulai hidup.“Bahkan ada siswa yang nangis dan mereka sadar kalau memiliki tanggung jawab terhadap orang tua, dengan berpikir bahwa mereka harus lulus,” ujarnya. Untuk pemberian materi tentang psikolog terhadap siswa SMP sederajat pada Kamis (16/2) akan dilanjutkan di Pulau Kundur, terakhir akan dilakukan di Kecamatan Moro dan Durai. “Pembelajaran dengan metode motivasi melalui psikolog ini saya pikir memang efektif. Dan hasilnya juga kelihatan. Dari evaluasi ujian setiap mata pelajaran, terlihat ada kemajuan. ,” pungkasnya.(gan)

GANI/HALUAN KEPRI

SERAHKAN SK— Bupati Karimun Nurdin Basirun menyerahkan SK secara simbolis kepada kepala sekolah yang baru dilantik di Gedung Nasional, Kamis (16/2).

K A R I M U N — Agus Prambodo resmi dilantik menjadi Kepala Sekolah SMKN 1 Karimun menggantikan Joko Lelono di Gedung Nasional Karimun, Kamis (16/2). Sebelumnya, Agus adalah Wakil Kepala Sekolah SMKN 1 Karimun dan Joko Lelono sendiri ditunjuk menjadi Plt Kepala Sekolah SMKN 2 (SMK Pariwisata). Pengambilan sumpah dan pelantikan Kepala SMA, SMP SD sederajat dan pengawas sekolah dilakukan Bupati Karimun Nurdin Basirun. Nurdin mengatakan, pergantian beberapa kepala sekolah yang dilakukan tersebut merupakan bentuk penyegaran, promosi dan prestasi. Mengangkat kepala seklah baru dengan harapan agar ada peningkatan dari pendidikan yang sudah ada. "Jadi jangan curiga kalau mutasi itu seolah sebagai hukuman, itu tidak ada. Siapapun kalau diganti tentu akan ada semangat baru. Dan pada akhirnya terjadi peningkatan mutu pendidikan," ujar Nurdin.

Nurdin mengatakan, pergantian kepala sekolah tidak ada kaitannya dengan berbagai persoalan yang ada, termasuk di SMKN 1 Karimun. Apakah ada permasalahan yang sangat komplek di SMKN 1 Karimun hingga terjadi benturan antara guru dengan kepala sekolah, serta berbagai permasalahan yang lain sehingga pimpinan di sekolah tersebut digantikan oleh wakilnya sama sekali tidak ada kaitannya dengan itu. "Itu tidak ada. Pergantian kepala sekolah ini tidak ada kaitannya dengan permasalahan yang ada di SMKN 1. Ini murni untuk pembinaan. Pokoknya tidak ada," jelas Nurdin. Kepala Dinas Pendidikan Karimun Harris Fadillah mengatakan, untuk sementara waktu, Joko Lelono ditempatkan sebagai Kepala SMKN 2 Karimun atau SMK Pariwisata. "Tidak hadirnya Joko Lelono dalam pelantikan hari ini saya tidak tahu apa alasannya. Yang jelas kita sudah sampaikan hal ini," jelas Harris.(( g a n )

Sani: Pemekaran Kundur Sah-sah Saja BATAM M— Pembentukan Kabupaten Kepulauan Kundur dianggap sah-sah saja asalkan melalui prosedur yang benar dan mendapat persetujuan Bupati Karimun, DPRD Karimun, DPRD Kepri dan Gubernur Kepri. Intinya pemekaran adalah untuk meningkatkan kesejehteraan bagi masyarakat yang ada di suatu daerah, seperti di Kundur, Kabupaten Karimun. “Pemekaran adalah hak masyarakat di suatu daerah dan itu dibolehkan sesuai aturan. Jika suatu daerah ingin membentuk sebuah kabupaten dan memisahkan dari kabupaten induk, harus diper-

siapkan berbagai langkah benar-benar harus dilidan prosedur yang berhat dampak positifnya laku,”ujar Gubernur Kepri terhadap kemajuan daeHM Sani, didampingi Wakil rah yang bersangkutan. Gubernur Kepri Soerya Adanya sejumlah Respationo dan sejumlah tokoh di Badan Pengstaf saat berkunjung ke gerak Pembentukan Peredaksi Haluan Kepri, Kamekaran Kabupaten Kemis (16/2). pulaun Kundur (BP2Layak atau tidaknya HM Sani K3) yang terus menKundur dijadikan kabupadesak Pemkab Karimun ten tentunya akan dilihat terlebih dan DPRD Karimun untuk berdahulu dari jumlah penduduk, sikap atas aspirasi masyarakat jumlah kecamatan, infrastruktur adalah hal yang wajar di suatu yang mendukung untuk dijadikan daerah. Karena, mereka ingin sebuah kabupaten di Kepri. Untuk kemajuan masyarakat di suatu itu, pemekaran suatu wilayah wilayah yang lebih baik lagi.

“Saya bukan mengatakan setuju atau tidak setuju tentang pembentukan Kabupaten Kepulauan Kundur. Pemekaran suatu wilayah dibolehkan dan tinggal mempersiapkannya saja, seperti Kabupaten Kepri yang kini sudah menjadi Provinsi Kepri dulunya juga dibentuk melalui perjuangan panjang dan melelahkan,”ujar Sani. Dikatakannya, mengenai pembangunan di Pulau Kundur, sejak lama pemerintah sudah memperhatikan pembangunan di sana, termasuk waktu dirinya menjabat Bupati Karimun. Jadi,

mencuatnya keinginan masyarakat untuk menjadikan Kundur sebagai kabupaten, karena tidak meratanya pembangunan bukanlah suatu alasan yang tepat. Sekali lagi, pemekaran Pembangunan hingga sekarang juga berjalan sesuai program pembangunan Pemerintah Provinsi Kepri dan Pemerintah Kabupaten Karimun di Pulau Kundur, seperti pembangunan Dermaga Alai yang dibangun Dinas Perhubungan Kepri. Pulau Kundur dari segi aktivitas ekonomi juga semakin berkembang seiring dengan pembangunan yang telah dilakukan pemerintah. (rml)

Dana Kube Dibawa Kabur KARIMUN KARIMUN— Dana Kelompok Usaha Bersama (Kube) Mawar Desa Tanjung Kilang, Kecamatan Durai tahun anggaran 2011 sebesar Rp20 juta untuk 10 anggota Kube diduga telah ditilap Marhalim, kuasa penerima anggaran Kube. Dana Kube adalah bantuan Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Karimun untuk membantu perekonomian masyarakat kecil. Oleh: Ilham, Liputan Karimun

Begitu menerima kucuran dana Kube, pelaku dikabarkan

kabur membawa dana tersebut ke Tanjungbatu. Akibatnya, anggota

Kube Mawar meradang. Mereka lalu meminta bantuan Satpol PP untuk menjemput Marhalim dan membawanya ke Durai. Namun, Marhalim menolak untuk kembali ke daerah itu. Persoalan itu disampaikan Adi, anaknya Kartini, salah seorang anggota Kube Mawar kepada Haluan Kepri, Kamis (16/ 2). Menurut Adi, akibat anggaran untuk anggota Kube dibawa kabur Marhalim, maka sekarang anggota Kube tersebut tidak bisa membuat usaha perekenomian untuk menopang hidup keluarga mereka, ter-

masuk orang tuanya Kartini. Menurutnya, masing-masing anggota memperoleh bantuan sebesar Rp2 juta. Padahal, katanya, uang Rp2 juta tersebut sangat berati bagi keluarganya terutama ibunya untuk mengembangkan usaha kecil-kecilan guna membantu perekonomian keluarganya. "Meski uang itu kecil, tapi bagi kami nilai seperti itu sangat besar untuk mengembangkan usaha mamak (ibu) saya," katanya. Dijelaskan, untuk Kecamatan Durai sebenarnya terdapat empat Kube, tiga Kube terdapat di

Desa Durai sementara hanya satu Kube yang ada di Desa Tanjung Kilang. Ia meminta kepada Marhalim agar segera mengembalikan dana yang seharusnya diterima anggota Kube Mawar tersebut. Kepala Bidang Kesejahteraan Sosial (Kessos) Dinas Sosial Kabupaten Karimun Syafruddin Abdul Rohim ketika dikonfirmasi mengakui, adanya anggaran untuk Kelompok Bersama (Kube) untuk membantu usaha masyarakat kecil. Menurutnya, masingmasing Kube mendapat kucuran dana sebesar Rp20 juta untuk 10

anggota kelompok. Artinya, setiap anggota memperoleh bantuan sebesar Rp2 juta. Pemberian dana tersebut, kata Syafruddin, tidak diberikan sekaligus melainkan melalui dua tahap. Namun, tetap tidak boleh diambil seluruhnya sampai adanya laporan kegiatan dan hasil yang telah diperoleh oleh Kube tersebut dengan adanya bantuan itu. "Yang boleh mengambil dana tersebut adalah Ketua Kube," katanya. Dirinya menyebut, selama anggaran 2011, penyaluran dana Kube di Kabupaten Karimun

tidak mengalami masalah. Jika ada laporan dari masyarakat adanya oknum yang diduga menilap dana tersebut itu hanya karena ulah oknum saja. "Kalau dari Dinsos penyalurannya tidak ada masalah sama sekali," ungkap Syafruddin. Ia juga menyinggung, untuk tahun anggaran 2012 ini pihaknya belum memastikan apakah masih ada kelanjutan program bantuan bagi masyarakat untuk membantu usaha mereka melalui Kube. "Soal anggaran 2012 saya belum bisa memastikan, apakah masih ada kelanjutan atau .*** tidak," katanya.***

Pedagang Batu Cincin Mampu Kuliahkan Anak KARIMUN KARIMUN— Sambil merapikan batu cincin, Aguslimar seorang pedagang batu cincin atau perajin batu akik di lorong kecil Jalan Nusantara Tanjungbalai Karimun tetap optimis menjual barang dagangannya ke pembeli yang lewat. Meski, perajin lain sudah gulung tikar, ia yakin penjualan batu cincinnya bisa menghidupi keluarga.

Saat memperlihatkan batu cincinnya, Agus bernostalgia menceritakan kisah hidupnya sebagai penjual batu cincin di Kota Tanjungbalai. Menurutnya, pada era 80-an hingga 90-an, apa saja usaha yang dikerjakan pasti menghasilkan uang. Karena saat itu perekonomian Karimun sangat bagus. Dengan usahanya itu, ia bisa menabung bahkan bisa menguliahkan dua dari tiga orang anak-

nya. “Anak saya ada tiga, yang pertama laki-laki hanya tamatan STM. Ia tidak mau melanjutkan kuliah karena memang tak mau kuliah. Namun, dua adiknya bisa kuliah. Yang perempuan sekarang sudah wisuda dan berkeluarga. Sementara, yang bungsu sekarang masih kuliah,” ujar pria asal Baso, Kabupaten Agam, Sumbar ini, Kamis (16/2). Yang namanya usaha, pasti ada pasang surutnya. Hukum ekonomi itu juga berlaku bagi Agus. Usaha batu cincinnya pernah tidak jalan sama sekali. Saat usahanya merosot, Ia lalu mencoba peruntungan sebagai penjual gorengan di depan Hotel Mirama (sekarang sudah tutup). Karena dasarnya tukang jual batu cincin, ia kembali menekuni usaha itu kembali sejak lima tahun belakangan. Menurut Agus, tukang jual batu cincin harus banyak bersabar. Dalam berdagang, ia bah-

kan pernah berhari-hari tidak pernah didatangi pembeli. Namun, dirinya tetap bersabar untuk menggelar dagangannya itu. Saat dalam sabar itu, kadang ada orang yang memborong batu cincinnya hingga jutaan rupiah. Bermacam batu cincin yang dijual Agus, mulai dari rubi, sapphire, merah delima, sanon, hijau lumut, diamonds, kecubung, giok hingga zamrud. Harga batu cincin yang dijualnya bervariasi mulai dari ILHAM/HALUAN KEPRI Rp20 ribu hingga Rp350 ribu. Ada juga yang harganya jutaan rupiah, AGUSLIMAR, pedagang batu cincin di lorong kecil Jalan namun batu bernilai tinggi ter- Nusantara,Tanjungbalai Karimun duduk di samping dagangannya sebut tidak untuk dipajang namun sambil menunggu pembeli, Kamis (16/2). hanya dikeluarkan ketika ada pesanan saja. kadang hanya membawa tas kecil, Keberadaan perajin batu cincin Batu-batu tersebut didatang- namun di dalamnya ternyata di Karimun semakin tergeser. kan dari berbagai daerah di In- tersimpan berbagai jenis batu. Ada Mereka hanya menghuni lorong donesia. Siapa saja yang datang yang sudah berbentuk, namun kecil di Jalan Nusantara atau tak menawarkan batu cincin dan lebih banyak masih mentah. Kalau jauh dari Pelabuhan Boom Panjang harganya sesuai pasti dibelinya. masih mentah saya sendiri yang di Tanjungbalai Karimun. Sebagian “Yang jual batu pada saya datang dari mengolahnya,” kata Agus yang lain bertahan di emperan toko di bermacam-macam daerah. Mereka tinggal di Bukit Tiung ini. antara tukang jahit sepatu bekas dan pedagang kaki lima. Jika dihitung dengan jari, jumlahnya tak banyak. Bahkan, tak lebih dari 10 orang. Aguslimar, termasuk perajin batu cincin paling tua di Karimun. Ia sudah mulai usaha itu sejak 1980 silam. “Saat itu Kota Tanjungbalai Karimun sudah cukup ramai, hanya saja Jalan Nusantara yang merupakan jalan tertua di Karimun ini masih belum diaspal,” ujar Agus. (ilham)


SPORTAINMENT

22

Jumat,

17 Februari 2012

Malam Ini, Mulan di NoName Cafe BA TAM — Penyanyi cantik dan seksi, Mulan Jameela akan BAT tampil di NoName Cafe, Jumat (17/2) malam nanti. Peraih gelar Aksi Panggung Terdahsyat beberapa waktu lalu ini siap menghibur clubers Batam dengan sejumlah lagu hitsnya. Oleh: Didik Yulianto, liputan Batam

Dalam event bertajuk Soundsations, wanita yang punya nama asli Raden Terry Tantri Wulansari ini juga akan membawakan single terbarunya yang dikerjakan bareng musisi ternama, Bebi Romeo. Bukan itu saja, penyanyi kelahiran 23 Agustus 1979, siap menampilkan kostum dan aksi panggung menarik. "Manajemen Mulan sudah memberi kabar jika Mulan akan tampil beda dari biasanya saat di NoName Cafe. Terutama untuk kostum dan aksi panggung," promo manajer NoName Cafe, Wiwiek Tandiono,

Kamis (16/2). NoName memilih Mulan Jameela untuk menghibur clubers menyanyikan lagu-lagu lewat suara merdunya. Artis berparas cantik itu akan mengobati kerinduan para penggemarnya di Batam. Wiwiek menyampaikan, kehadiran Mulan dalam acara Soundsations merupakan event rutin sebagai bentuk eksistensi keberadaan NoName sebagai cafe teratas di Batam. Mulan dipilih karena dianggap cocok dengan segmen cafe yang pengunjungnya

Maradona 'Dianiaya' di Italia

rata-rata para pria dewasa dari kalangan menengah atas. Seperti diketahui, sejak memilih berkarir solo, karir Mulan semakin melejit. Setiap penampilannya di atas panggung, Mulan selalu identik dengan berbagai kostum unik dan tidak biasa. Namun hal itu juga yang membuat wajah dan namanya semakin dikenal dalam kancah dunia hiburan. Mulan juga beberapa kali berkolaborasi dengan sejumlah artis ternama. Pelantun tembang Wonder Woman dan Jatuh Cinta Lagi ini tak hanya berkarir di dunia tarik suara. Ia juga bermain sinetron serta film layar lebar. MAAF SAYA MENGHAMILI ISTRI ANDA pada tahun 2007 adalah salah satu film yang turut dibintangi olehnya.***

Drogba Bangun RS di Pantai Gading

Anelka Drogba

ABIJAN — Didier Drogba nampaknya memang satu di antara sekian pesepakbola yang berhati mulia. Penyerang Chelsea itu sedang mempersiapkan sebuah rumah sakit di negaranya, Pantai Gading. Setelah gelaran Piala Afrika 2012 usai, Drogba hari Senin kemarin menyempatkan diri pulang ke Abidjan dan di sana ia sempat berbincang terkait proses pendirian rumah sakit yang dibangun melalui yayasan amal yang ia kelola. Sejatinya sudah sejak 5 tahun silam penyerang ini membangun Rumah Sakit senilai 3 Juta Poundsterling. Sayang proses sempat terhambat akibat perang saudara yang berkecamuk di Pantai Gading. "Saya sangat antusias, saya sudah tak sabar agar Rumah Sakit ini segera dibangun. Andai saja saat itu perang tidak pecah, maka sudah pasti proyek ini sudah berdiri," ucap Drogba seperti dilansir oleh The Sun. "Syukurlah perang telah usai, kini kami akan segera mengerjakannya dan harus bekerja ekstra keras," imbuh pemain yang kabarnya akan angkat kaki dari Stamford Bridge musim panas nanti tersebut. Drogba juga terinspirasi penderitaan sepupunya, yang pernah tak tertolong di Pantai Gading. Akibat tidak memadainya sarana prasarana kesehatan yang dimiliki negaranya itu. "Saya masih ingat, sepupu saya dulu menderita Leukimia. Negara saya tak memiliki kemampuan untuk penyakit itu. Hingga saya harus menguruskan visa dulu ke Prancis guna berobat, namun sayangnya ia sudah tak tertolong."(( s u n )

Mulan Jameela

D U B A I — Catatan manis sekaligus menyakitkan pernah dirasakan Diego Armando Maradona, selama berkiprah di Serie A Italia. Meski demikian, legenda hidup Argentina itu selalu mengidamkan kembali berkarier di 'Negeri Mafia' tersebut. Saat masih merumput, Maradona menghabiskan masa tujuh tahun di Italia. Napoli menjadi satu-satunya klub Serie A yang pernah dibela pria kelahiran Buenos Aires, 30 Oktober 1950 itu. Sepanjang 1984 hingga 1991, Maradona sempat mempersembahkan dua gelar Scudetto, pada 1987 dan 1990. Wajar saja jika sosok pemilik julukan ‘Gol Tangan Tuhan’ itu sangat melekat di hati publik Naples. Sayangnya, Maradona meninggalkan Italia dengan catatan hitam. Ia hijrah ke Spanyol untuk menerima pinangan Sevilla, dengan tagihan pajak yang belum dibayarkan. Jika dikurs saat ini, pajak beserta bunga dan denda nilainya mencapai 37.2 juta euro atau sekitar Rp435 miliar. “Setiap kali menginjakkan kaki di Italia, saya merasa teraniaya. Kapan pun kembali, saya punya perasaan yang mengerikan,” ujar Maradona seperti dikutip dari Corriere dello Sport, Kamis (16/2). “Saya merasakannya terhadap petugas pajak, yang membuat saya seperti pencuri dan penipu. Padahal saya tidak pernah mencuri apa pun dari Italia atau orang Italia. Semua yang saya lakukan adalah memberikan mereka kenikmatan dan kesenangan di lapangan,” tutur mantan pemain Barcelona itu. Setelah gagal menggiring kesuksesan Timnas Argentina di Piala Dunia 2010, Maradona kini melatih klub Uni Emirat Arab, Al Wasl. Di masa mendatang, ia tak menutup kemungkinan kembali berkiprah di Italia. Dengan catatan, semua kenangan buruk itu sudah dilupakannya. “Di Italia, saya menjadi simbol penggelapan pajak. Ini tidak adil. Saya memang bukan satu-satunya orang di Italia yang merasa teraniaya oleh kantor pajak. Tapi, saya tidak tahu kalau ada yang punya jam tangan dari pergelangan tangan atau berlian dari telinga mereka,” paparnya. “Tapi, selama tidak merasa seperti pencuri lagi, saya tidak memungkiri keinginan melatih klub Italia. Jika klub itu adalah Napoli, maka itu adalah mimpi yang menjadi kenyataan,” tegas pria yang hobi memakai jam tangan di kedua pergelanMaradona gan tangannya itu.(( c d s )


OLAHRAGA

23

Jumat,

17 Februari 2012

Benfica Menyerah di Petersburg Hasil dan Klasemen Rabu (15/2)

Liga Champions Zenit AC Milan

3-2 Benfica 4-0 Arsenal

Liga Champions Asia Adelaide

3-0 Persipura

Liga Italia Atalanta Parma

1-0 Genoa 0-0 Juventus

Milan Juventus Lazio Udinese Inter Roma Napoli Palermo Cagliari Genoa Fiorentina Parma Atalanta Catania Chievo Siena Bologna Lecce Cesena Novara

23 22 23 23 23 23 23 23 23 23 21 22 23 21 23 22 21 23 22 23

14 12 12 12 11 10 8 9 7 9 7 7 8 6 7 5 5 4 4 3

5 4 10 0 6 5 5 6 3 9 5 8 10 5 4 10 9 7 3 11 7 7 7 8 9 6 9 6 6 10 8 9 7 9 6 13 4 14 7 13

45-20 33-13 37-24 34-22 34-30 36-27 38-24 33-34 22-24 31-43 23-19 27-34 26-27 27-29 19-30 22-22 18-26 22-38 15-34 20-42

47 46 42 41 36 35 34 31 30 30 28 28 27 27 27 23 22 18 16 16

Jadwal Pertandingan Jumat (17/2) DAYLIFE

SELEBRASI GOL — Pemain Zenit st Petersburg, Roman Shirokov melakukan selebrasi gol di depan pendukung timnya dalam leg 1 babak 16 besar Liga Champions, Rabu (15/2) malam. Dalam laga itu, Zenit berhasil menang 3-2 atas tamunya Benfica.

SAINT PETERSBURG — —Kubu Benfica mengakui bahwa Zenit St Petersburg bermain lebih baik di pertandingan pertama babak 16 besar Liga Champions di Petrovskiy Stadium, Rabu (15/2) malam WIB. Benfica menyerah 23 di bawah suhu minus 15 derajat celcius. "Mereka lebih baik daripada kami dalam beradaptasi dengan kondisi (cuaca) karena mereka sudah terbiasa main di sini. Benfica layak mendapatkan hasil imbang dan sayangnya kami kebobolan gol ketiga," ujar Pelatih Benfica, Jorge Jesus, di situs resmi UEFA. Bermain sebagai tim tamu tak menyurutkan Benfica untuk memilih lebih bertahan, klub asal Portugal ini begitu percaya diri mencoba bermain ofensif. Meski demikian, pertahan Zenit ter-

bilang sulit ditembus. Tim tamu membuka keunggulan di menit 20 lewat Maxi Pereira yang memanfaatkan bola muntah hasil tendangan Oscar Cardozo. Tertinggal, Zenit mencoba bermain lebih menyerang meski tetap mengandalkan teamwork. Hasilnya, Roman Shirokov berhasil menyamakan skor di menit 27. Di tengah cuaca dingin khas Rusia, Benfica mampu tetap bermain ofensif dengan tusukan-

tusukan mereka. Namun, tuan rumah kembali mencetak gol di menit 71 lewat pemain pengganti Sergey Semak. Setelah gol itu, permainan semakin terbuka, saling serang pun terjadi antara kedua tim. Di sisa pertandingan yang hanya 3 menit, Benfica malah berhasil menyamakan kedudukan men-jadi 2-2 melalui kaki Cardozo. Seolah sudah sukses menahan tuan rumah Zenit, Benfica lengah, satu menit setelah gol Cardozo, Zenit malah berhasil kembali memimpin menjadi 3-2. Roman Shirokov kembali jadi momok bagi Benfica. Maxi Pereira yang bermaksud mengamankan bola malah gagal dan Shirokov berhasil memanfaatkan blunder tersebut untuk menjaringkan bola ke gawang Benfica. Setelah gol ter-

sebut, tak ada lagi gol tercipta dan Zenit mampu memaksimalkan hasil bermain di kandang mereka. Pada awal Maret mendatang, Benfica akan mendapatkan giliran jadi tuan rumah. Jesus yakin di laga tersebut timnya bisa menang dan lolos ke babak berikutnya. "Peluang masih terbuka. Di stadion kami, dengan suporter kami, kami bisa lolos. Kami punya peluang untuk memperbaiki hasil ini di kandang," katanya. Pernyataan senada diungkapkan oleh penyerang Benfica, Oscar Cardozo. Dia menyebut dua gol di markas Zenit sebagai modal yang sangat bagus untuk menghadapi pertemuan kedua. "Itu bukanlah hasil terburuk. Kami cuma butuh mencetak satu gol untuk lolos. Kami bisa men-

cetak dua gol tandang dan itu adalah bantuan bagus. Gol-gol itu akan memperbesar peluang kami," tutur Cardozo. Sementara pelatih Zenit, Luciano Spalletti meminta anak buahnya untuk tetap waspada

karena hasil leg pertama belum menjamin kelolosan mereka. "Kami masih punya pertandingan kedua. Nyaris mustahil mengamankan kemenangan agregat dan tempat di babak berikutnya setelah partai pertama.

Liga Jerman Hoffenheim vs Mainz

Liga Italia Fiorentina Inter Milan

vs Napoli vs Bologna

Tapi, harusnya kami bisa mencegah kebobolan dua gol malam dtc) ini," tukas Spalletti. (ufc/ (ufc/dtc)

Liga Mesir Bergulir Tanpa Penonton K A I R O — Federasi Sepakbola Mesir (EFA) mengumumkan segera memutar kompetisi domestik Liga Mesir yang sempat terhenti menyusul kerusuhan yang terjadi di Port Said, awal bulan ini. Liga segera berputar setelah investigasi pihak berwenang selesai dilakukan. Hal ini disampaikan oleh Ketua Umum EFA yang baru ditunjuk, Anwar Saleh. Hanya, Saleh mengemukakan, lanjutan kompetisi Liga Mesir nantinya tanpa penonton. Langkah ini diambil EFA untuk mengantisipasi agar insiden serupa tidak berulang. Masalah keamanan memang menjadi perhatian utama Mesir untuk bangkit dari tragedi kelam tersebut. "Liga akan kembali dilanjutkan dengan pintu

tertutup tanpa penonton. Tapi, itu semua bergantung kepada hasil investigasi. Keamanan menjadi prioritas di seluruh Mesir. Jika tercapai, fans bisa kembali datang secara bertahap," kata Saleh kepada media olahraga setempat, Ahram Sport Weekly Magazine, Kamis 16 Februari 2012. Ia pun yakin, klub tidak keberatan untuk menghelat pertandingan tanpa suporter demi terciptanya keamanan dan stabilitas nasional yang lebih besar. "Melanjutkan kompetisi merupakan hal yang paling penting. Jadi, saya berpikir klub tidak akan menolak jika bermain tanpa suporter. Timnas Mesir pun akan bermain sesuai jadwal," sambung Saleh. Publik sepakbola dunia memang sempat dikejutkan dengan aksi anarkis pendukung Al Ahly dan Al Masry yang berbuntut kerusuhan dan merenggut 74 korban jiwa. Buntut dari kerusuhan ini berlanjut dengan kemarahan warga atas rezim militer yang tengah berkuasa di Mesir. ( fic)

Persipura Tersingkir dari LCA Ditaklukkan Adelaide 0-3 A D E L A I D E — Tim Mutiara Hitam, Persipura Jayapura harus memendam impian melangkah lebih jauh di Liga Champions Asia

(LCA). Kiprah tim asuhan Jacksen F. Tiago ini cuma sampai babak play-off saja, usai takluk 0-3 atas tuan rumah Adelaide United di Stadion Hindmarsh, Adelaide, Kamis (16/2) sore WIB. BPersipura yang tampil tanpa Boaz Solossa kesulitan mengembangkan permainan. Akhirnya, mereka pun lebih banyak bertahan dan cuma mengandalkan serangan balik. Adelaide unggul satu gol pada babak pertama. Gol diciptakan oleh Nigel Boogaard. Pada babak kedua, tim tuan rumah mencetak dua gol tambahan, masing-masing lewat kaki Evgeniy Levchenko dan Sergio van Dijk. Kekalahan ini membuat Persipura gagal menembus babak grup Liga Champions Asia musim ini. Mereka juga tak akan mendapatkan tiket ke Piala AFC. Sebaliknya, Adelaide yang lolos akan masuk Grup E dan bergabung dengan Gamba Osaka, Bunyodkor, dan pemenang play-off Pohang Steelers versus Chonburi. (dtc)

Dominasi Tanpa Arti Juve

Conte

PA R M A — Meski Si RM Nyonya Tua berhasil mendominasi jalannya laga di Ennio Tardini, Kamis (16/2) dini hari WIB, hasil akhirnya Juventus tetap hanya meraih satu biji angka dari Parma, dan allenatore Antonio Conte pun kecewa. "Kami mendikte permainan dan kami kecewa dengan hasil akhir karena kami memiliki banyak peluang bagus," kata pelatih Juventus Antonio Conte. "Kami menciptakan banyak peluang di dekat gawang lawan dan kami seharusnya dapat menjebol gawang mereka. Tapi harus saya katakan, hari ini juga banyak insiden yang harus ditinjau ulang," "Kelihatannya ada kekhawatiran bila memberikan

hadiah tendangan penalti kepada Juventus," imbuh Conte. "Kami memang memiliki satu peluang paling baik itu. Tapi kami menguasai bola sekitar 75 menit di daerah lawan dan sebagiannya di daerah penalti. " "Situasi ini amat buruk. Seharusnya dari Siena dan Parma kami mendapatkan bukan dua poin, melainkan enam," tandasnya. Hasil seri ini juga membuat Juventus berada di peringkat kedua klasemen sementara Serie A terpaut satu poin dengan pemuncak klasemen AC Milan, namun Juventus masih memiliki satu tabungan pertandingan melawan Bologna yang ditunda akhir pekan lalu. ( o k e )


CMYK

Jumat 17 Februari 2012

24

Satukan Frekuensi, Menangkan Dr Maya SAMA seperti ibunya yang merakyat, Dr Maya Suryanti pun tidak memiliki sekat-sekat antara dirinya dengan masyarakat Tanjungpinang. Selain energik, kandidat Walikota usungan PKS dan PPP ini juga murah senyum. Tentu bisa diandalkan dalam memberi solusi untuk membuat Kota Tanjungpinang menjadi lebih baik. Hal inilah yang menurut Ketua DPD PKS Tanjungpinang, Alfin menjadi salah satu alasan PKS mengusung putri Suryatati A Manan di ajang pilkada 2012 ini. “Dr Maya itu calon pemimpin yang tepat, selain mampu memberi solusi juga murah senyum,” katanya di lapangan Pemedan saat menghadiri acara Ahad Putih dan Deklarasi dan Ikrar Kemenangan Relawan Putih, Ahad (12/ 2) lalu. Alfin melanjutkan pembentukan 1.000 relawan putih adalah wujud ikhtiar PKS untuk melakukan lompatanlompatan positif agar Dr Maya meraih dukungan mayoritas dari masyarakat Kota Gurindam. Relawan putih bekerja bagai gelombang untuk menyampaikan berbagai informasi kepada masyarakat di berbagai sudut Tanjungpinang. Harapannya agar masyarakat memahami dan memiliki satu frekuensi yang

DR MAYA Suryanti bersalaman dengan warga sama untuk memilih Dr Maya sebagai pemimpin Tanjungpinang 2012-2017. Alfin menjamin, PKS akan menggerakkan seluruh potensinya untuk memenangkan Dr Maya sebagai pemimpin harapan bersama. “PKS tidak mengenal istilah setengah-setengah

DR MAYA Suryanti foto bersama dengan tim relawan putih

dalam mengusung kandidatnya. Yang ada hanyalah totalitas,” tegasnya. Alfin optimis, sinergi kekuatan antara PKS dan PPP akan semakin mengokohkan keberadaan Dr Maya agar diterima dan dipercaya oleh masyarakat Tanjungpinang. Buktinya

acara deklarasi dan ikrar kemenangan relawan putih dihadiri oleh ribuan orang dari berbagai penjuru, suku dan agama di Tanjungpinang. Foto : Rahmad dan Sutana Narasi : Reza Fahlepi

HERNIS, pemenang hadiah utama sepeda motor foto bersama dengan Dr Maya Suryanti dan tokoh relawan putih

DR MAYA Suryanti memberikan sambutan

TIM relawan putih mengikuti senam sehat bersama

SALAH seorang tim relawan putih membacakan deklarasi relawan putih

MASYARAKAT Tanjungpinang menghadiri deklarasi relawan putih

RIBUAN tim relawan putih dan masyarakat membaur

DR MAYA Suryanti dan tokoh tim relawan putih

TIM relawan putih membacakan ikrar deklarasi relawan putih memenangkan Dr Maya Suryanti

DR MAYA Suryanti beserta ibunda, Suryatati A Manan melepas jalan santai 1.000 relawan putih.

KETUA DPD PKS Kota Tanjungpinang Alfin memberi sambutan

IBUNDA Dr Maya Suryanti, Suryatati A Manan menyampaikan sambutan

PENGURUS DPD PKS se-Kepri beserta tim relawan putih dan undangan

SURYATATI A Manan, Ketua DPW PKS Provinsi Kepri Abdurrahman LC, Wakil Ketua DPRD Kepri Iskandarsyah dan Ketua DPC PPP Kota Tanjungpinang Syaiful ikut jalan santai

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.