HaluanKepri 23Jun12

Page 1

CMYK

Sabtu,

23 Juni 2012

4 Sya'ban 1433 H TERBIT 28 HALAMAN NO 23/6 TAHUN KE 11 Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Batam Pusat Jazz Asia Tenggara BATUAMPAR (HK) — Pulau Batam diharapkan menjadi pusat musik jazz di kawasan Asia Tenggara. Lokasinya yang berada di wilayah batas negara, menurut Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Sapta Nirwandar, sangat strategis. "Dengan adanya pagelaran musik jazz tahunan seperti ASEAN Jazz Festival, Pemerintah berharap Batam bisa jadi pusat jazz untuk kawasan ASEAN," kata Sapta Nirwandar saat membuka rangkaian acara ASEAN Jazz Festival di Harbour Bay, Batam, Jumat (22/6). Sapta mengatakan, pelaksanaan ASEAN Jazz Festival yang kelima kalinya tersebut dilakukan untuk meningkatkan

potensi pariwisata dan ekonomi kreatif di Batam. Dia berharap, dengan adanya pagelaran jazz terbesar kedua setelah Java Jazz Festival itu, jumlah wisatawan asing akan semakin banyak berkunjung ke Batam. "Penyelenggaraan ASEAN Jazz Festival yang kelima ini bisa meningkatkan kunjungan turis lintas batas negara ke Indonesia, khususnya di Batam," katanya. Direktur Festival, Dwiki Dharmawan, menyatakan dalam festival ini sebanyak 50 musisi Jazz dunia akan tampil. Untuk musisi Indonesia yang ikut berpartisipasi dalam festival berakhir, Sabtu (24/6) hari ini di antaranya Barry Likumahua, Andien, Sierra Seotedjo, Donny Suhendra, Trie

TAMPIL MEMUKAU — Musisi jazz Indonesia Sierra Seotedjo tampil memukau pada pembukaan ASEAN Jazz Festival di Harbour Bay, Batam, Jumat (22/6) malam. Acara ini berlangsung selama dua hari dan berakhir Sabtu (23/6) hari ini.

Utami, Urban Phat, dan Riza 3Scapes. Ada juga Demas Narawangsa, Yeppy Romero, Calvin Jeremy, hingga Ita Purnamasari. Sementara itu, untuk musisi luar negeri ada Erik Hargrove (USA), Jeremy Tordjman (Prancis), Natasha Patamapongs dan Arnat Lawrongsikul (Thailand). Termasuk, Jeri De Leon (Filipina), Steve Thornton (Malaysia), Steve Rothmans (Kanada), dan The Brag Pack (Belanda). Banyak kolaborasi antara musisi mancanegara dan musisi Indonesia, dan juga akan ada variasi genre, generasi, dan gender," ujar Direktur Festifal Dwiki Dharma saat ditemui di

Batam Pusat Bersambung ke hlm 7

TUNDRA/HALUAN KEPRI

Ganti Rugi BMW Dipertanyakan Dibandrol Rp100-300 per Meter BINTAN (HK) — Ganti rugi lahan milik warga seluas 17.960 hektar oleh PT Buana Megawisatama (BMW) untuk pengembangan kawasan wisata terpadu (KWT) Bintan dipertanyakan. Pasalnya, ganti rugi dinilai tidak sebanding dengan harga nilai jual tanah di pasaran. Sebagian warga hanya mendapat ganti rugi Rp100-Rp300 per meter . Oleh: Reza Pahlevi, Liputan Bintan

REZA/HALUAN KEPRI

LAHAN warga yang dibeli PT BMW seharga Rp100-Rp300 per meter.

Desy Ratnasari

Malas JAKARTA (HK) — Delapan tahun sudah artis Desy Ratnasari menjalin hubungan dengan kekasihnya, Irwan Danny Musri. Namun, sampai saat ini, belum terlihat tanda-tanda, artis tersebut akan mengakhiri kesendiriannya. Desy juga malas menanggapi soal pribadi. Ia tak pernah mau berbicara banyak soal masalah pernikahan. "Jangan ditanya karena nggak ada jawabannya,"

Malas Bersambung ke hlm 7

Tokoh Masyarakat Kepri, Soemantri mensinyalir ada permainan antara tim pembebasan lahan yang dibentuk pemerintah dengan investor terkait ganti rugi pada 19901993 lalu tersebut. Sebab dari 23 ribu hektar lebih lahan yang diperuntukkan

untuk membangun KWT, hanya sekitar 3.000 hektar yang sudah selesai ganti rugi. Namun sisanya seluas 17.960 hektar ganti ruginya tidak sama. Ada yang hanya dibandrol Rp100 dan lainnya Rp300.

Ganti Rugi Bersambung ke hlm 7

Kapolresta: Karto Diperiksa Hari Ini BATAM (HK) — Pemilik Planet Holiday Hotel, Karto akan diperiksa polisi sebagai saksi kasus bentrokan antar dua kelompok di area hotel tersebut, Senin (18/6) lalu. Rencananya Karto menjalani pemeriksaan, Sabtu (23/6) hari ini. " Ya, Karto akan kita periksa sebagai saksi korban. Sebab pe-

ristiwa tersebut terjadi di wilayah hotel miliknya," kata Kapolresta Barelang, Kombes Pol Karyoto di Mapolresta Barelang, kemarin.

Kapolresta: Karto

Karyoto

Bersambung ke hlm 7

Total Anggaran Beasiswa Rp18 M RANAI (HK) — Program pemberian beasiswa kepada mahasiswa asal Natuna yang kuliah di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Farmasi Universitas Tanjungpura (Untan), Pontianak ternyata tidak hanya Rp5,2 miliar. Namun besarannya mencapai Rp18 miliar. Dana ini dialokasikan sejak 2007 sampai 2009. Koordinator Mahasiswa Natuna di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Farmasi, Untan, Suharto mengatakan hal itu kepada wartawan, Jumat (22/6). "Pemerintah sebenarnya sudah menggelontorkan dana sebanyak Rp18 miliar secara berkala dari 2007 hingga 2009. Ini untuk biaya mahasiswa sebanyak 41 orang tersebut. Rinciannya Rp 5,2 miliar pada 2007, Rp6,4 miliar di tahun 2008 dan Rp6,4 miliar pada APBD 2009," papar Suharto. Sementara itu kata Suharto, jumlah mahasiswa pertahunnya juga berbeda. Pada tahap pertama yakni tahun 2007, pemerintah mengirim 16 orang. Kemudian pada 2008 mengirim 11 orang dan pada 2009 mengirim 15 orang. Totalnya mencapai 42 orang. Tapi satu orang mengundurkan diri. Ditambahkannya, sejauh ini pihak

Total Anggaran

Bukan Ajang Balas Dendam DONETSK (HK) — Perancis tampil menggugah perhatian di Euro 2012 kali ini dengan permainan operan pendek. Sayang, Les Bleus hanya menjadi runner up Grup D dan mesti menghadapi Spanyol, pakar gaya serupa.

Spanyol vs Perancis Minggu, 24 Juni 2012, pukul 01.45 WIB, Donbass Arena, Donetsk

Bersambung ke hlm 7

DPR Minta Buka 24 Jam

Hal

9

Dewan Soroti Pembangunan RSUP

Hal

17

Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh

Alvaro Arbeloa

Franck Ribery

Kekalahan dari Swedia di laga terakhir grup tak mencegah Perancis lolos. Namun, konsekuensi pahit mesti dihadapi Bleus di Donbass Arena, Kiev, Minggu dinihari (24/6). Namanya adalah Spanyol.

Bukan Ajang Bersambung ke hlm 7

Semangat Membara

2-1 untuk Spanyol

Pertarungan yang Dahsyat

Perancis merupakan salah satu tim peserta Euro yang punya mentalitas dan semangat juang tidak pernah putus asa. Berkaca dari hal itu, pada pertemuan Spanyol vs Perancis nanti malam, saya lebih menjagokan Perancis untuk menang. Perancis pasti punya motivasi tersendiri, apalagi menghadapi juara Piala Dunia. Semangat tersebut pasti kian membara.***

SPANYOL kualitasnya masih tetap di atas, jika dibandingkan dengan tim peserta Piala Eropa kali ini. Apalagi mayoritas pemainnya punya skill individu di atas rata-rata. Maka dari pada itu, saat Spanyol kontra Perancis nanti malam, saya lebih menjagokan Spanyol. Skor 2-1 untuk kemenangan Spanyol.***

Walaupunpadapertandinganyang lalu Perancis dikalahkan oleh Swedia, namun Perancis tetap lolosdanakanberhadapandengan Spanyol. Dua tim besar kembali bertemu, dimana mereka sulit diprediksi. Keduanya merupakan tim unggulan dan bermain bagus selama Euro 2012 ini. Jadi, pertemuan ini merupakan pertarungan yang dahsyat.

Iman Sutiawan Ketua DPC Gerindra Batam

Berry Bachtiar Ketua PODSI Kepri

Guntur Sakti,S.Sos,M.Si Kadis Pariwisata Kepri

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

04:43

Dzuhur

12:04

Ashar

Magrib

15:30

18:10

Isya’

19:25

Bunga Teratai ANDA tahu dan pernah lihat bunga teratai? Itu bunga yang hidupnya di atas air yang tenang dan kotor, dimana banyak serangga dan sumber penyakit hidup. Daunnya yang besar terapung di atas air dan dijadikan tempat loncatan kodok. Dengan kondisi yang sedemikian kotornya, orang akan menganggapnya sebagai yang tidak berharga dan kotor, yang tidak pantas untuk diraih karena demikian kotornya tempat ia hidup. Tapi tahukah Anda, bunga teratai mempunyai bunga yang sangat indah dan

Bunga Teratai Bersambung ke hlm 7


2 Sembuhkan Penyakit Kronis Tanpa Operasi Klinik Tradisional Pusaka Keturunan BATAM (HK) — Klinik Tradisional Pusaka Keturunan di Bengkong, Batam membantu Anda yang bermasalah dengan penyakit kronis tanpa operasi. Pengobatan menggabungkan tiga terapi alternatif, yaitu urut tradisional/reflexologi, bekam dan ramuan mujarab herbal. Berbekal pengalaman belasan tahun menggeluti pengobatan alternatif, Tabib Tengku M yusuf Abdullah telah mengamalkan keahlian tabibnya dalam membantu kesehatan masyarakat. Berbagai jenis penyakit kronis dalam dan luar hingga patah tulang, berhasil disembuhkannya tanpa melalui proses operasi dan injeksi. Hanya dengan sistem ramuan tradisional (herbal) dengan dibantu totok refleksi, akupuntur, bekam dan guruh serta bantuan terapi lainnya, segala macam penyakit yang diderita pasien bisa disembuhkan dalam waktu yang tidak lama. "Pengobatan alternatif kami, solusi tepat dalam menjaga dan mengobati kesehatan Anda dan keluarga. Insya Allah cukup sekali berobat, bisa disembuhkan penyakitnya," ujar Tabib Tengku M yusuf Abdullah yang membuka praktek di Bengkong Indah II (bawah) Jl Melati Blok F No 14, Batam, Ponsel 0813 7212 1348 atau 0852 6464 6648. Selain ahli dan berpengalaman melakukan pengobatan medis penyakit dalam seperti kanker, jantung, ginjal dan berbagai pengakit luar yang berbahaya, Tabib Tengku juga ahli mengobati masalah khusus pria dan wanita. Terapinya dilakukan dengan cara tradisional dan ramuan herbal sehingga tidak ada efek samping. "Pokoknya berobat di sini dijamin aman, jangan ragu sebelum mencoba berobat di sini. Insya Allah atas segala izin-Nya, keluhan kesehatan Anda bisa teratasi," ujarnya meyakinkan. Tabib Tengku sedikit menceritakan historisnya, keahliannya dalam pengobatan tradisional karena turun-temurun dari leluhurnya. Dia pun mencoba mendalami apa yang telah diwariskan oleh sesepuhnya. Tentu niatnya itu untuk membantu sesama. "Tujuan saya membuka praktek ini lebih didasari kepentingan sosial, bahkan pasien yang tak mampu diberikan keringanan dan dibantu. Jadi, bagi saya aspek sosial dan kepedulian lebih utama dari sekedar materi," tuturnya. (tea)

EKONOMI Sabtu,

23 Juni 2012

80%Tiket Citilink Terjual Keberangkatan H-7 hingga H+5 Lebaran BATAM (HK) — Tiket pesawat Citilink rute BatamJakarta pada H-7 hingga H+5 lebaran, rata-rata sudah terjual 80 persen. Untuk itu, bagi yang ingin ke Jakarta pada waktu tersebut, sebaiknya membeli tiket dari sekarang. Oleh: Armat Juang, Liputan Batam Branch Manager Citilink Batam, R Hendra JS menyampaikan, tiket di rentang waktu tersebut tersedia dengan harga Rp700-800 ribuan. "Tahun lalu, untu keberangkatan H-2 dan H-1 lebaran, harga tiket mencapai Rp1,1 juta. Untuk itu, bagi yang ingin ke Jakarta pada tanggal-tanggal tersebut, beli tiket dari sekarang," himbaunya. Dikatakannya, frekuensi keberangkatan Citilink ke Jakarta dua kali dalam sehari. Ditanyakan apakah ada penambahan jadwal menjelang lebaran, ia mengatakan belum bisa memastikan hal tersebut. "Kalau tahun kemaren tidak ada penambahan penerbangan, tahun ini belum bisa kita pastikan. Kita lihat dulu permintaanya," ujar Hendra. ***

INT

PEMESANAN TIKET — Tiket pesawat Citilink rute Batam-Jakarta pada H-7 hingga H+5 lebaran sudah terjual 80 persen. Belum ada rencana penambahan armada pada libur hari raya tahun ini.

Beli Rumah Saat Pameran Lebih Murah Lestari Regency TANJUNGPINANG (HK) — PT Era Cipta Lestari, pengembang perumahan Lestari Regency memberikan potongan harga booking fee sebesar Rp500 ribu. Promo ini hanya berlaku selama Pameran Pekan Aksi Ekonomi Kreatif di Lapangan Pamedan, Tanjungpinang. Harga booking fee perumahan tersebut Rp1 juta untuk tipe 36/84 RsH kopel, Rp2 juta untuk tipe 36/84 kopel dan Rp2,5 juta untuk tipe 45/120

kopel. Sebagaimana dikatakan Manager Umum PT Era Cipta Lestari Mashadi, Selasa malam (19/6). "Selama Pekan Aksi Ekonomi Kreatif ini, Kami memberikan potongan harga booking fee sebesar Rp500 ribu," kata Mashadi. Ia mengungungkapkan, adapun pemberian potongan harga booking fee tersebut bertujuan untuk meringankan beban konsumen yang ingin membeli rumah idaman. Kata dia, tidak hanya potongan harga booking fee

saja yang diberikan, harga promosi ataupun diskon juga masih diberikan PT Era Cipta Lestari. "Walaupun kami memberikan potongan untuk booking fee, namun harga diskon yang kami tawarkan sebelumnya tetap diberikan," ucapnya. Adapun rumah tipe 36/84 RsH kopel ditawarkan seharga Rp95 juta, tipe 36/84 kopel sebesar Rp115 juta dan tipe 45/120 sebesar Rp180 juta. Di samping itu, PT Era Cipat Lestari juga memberi-

kan asuransi kepada pembeli secara kredit, berupa asuransi kebakaran dan asuransi jiwa. Untuk konsumen yang membeli secara cash, tidak berlaku asuransi tersebut. Di Perumahan Lestari Regency terletak di lokasi yang sangat strategis, memiliki fasilitas umum, seperti taman bermain, dan Mushalla. Info lebih lanjut, silahkan datang ke kantor pemasarannya di Ruko Bintan Centre Batu 9, sebelah BLH Kota Tanjungpinang, atau telp (0771) 7447 122. (cw53)


CMYK

Jumat, 22 Juni 2012

PEMBUKAAN

3.860,24 PEMBUKAAN

12.498

3

PEMBUKAAN

2.552,25 PEMBUKAAN

8.733,50 PEMBUKAAN

18.992,90

9.415 7.374,74 2.951,87

Sabtu,

23 Juni 2012

Green Living Beri THR Plus TANJUNGPINANG (HK)— PT Pola Tata Konstruksi, developer perumahan Anugrah Bintan Raya Green Living memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada konsumennya. Promo berlaku untuk semua tipe, periode 11 Juni sampai 30 Agustus mendatang.

JUANG/HALUAN KEPRI

BERBAGAI handicraft di Mirota.

Oleh: Tengku Bayu, Liputan Tanjungpinang General Manajer (GM) PT Pola Tata Konstruksi, Hery mengatakan, menyembut kedatangan bulan suci Ramadhan, pihak developer membagikan THR kepada konsumen yang membeli rumahnya. Tidak hanya THR, developer juga memberikan hadiah menarik. "THR yang kami berikan dalam bentuk uang tunai, namun, kami juga akan memberikan beberapa hadiah menarik lainnya, seperti Gratis BPHTB, gratis APHT, gratis balik nama, gratis pemasangan TV Kable, gratis mesin air dan cash back Rp5 juta," kata Hery, Jumat (22/6). Lebih lanjut katanya, promosi berlaku sampai akhir

REPRO

PROMO THR — Pembelian rumah di perumahan Anugrah Bintan Raya Green Living mendapatkan Tunjangan Hari Raya (THR) dan berbagai hadiah menarik lainnya. Agustus nantinya. Rumah yang ditawarkan yaitu tipe 48/98, tipe 36/91, tipe 36/77 dan tipe 36/72. Dikatakan Hery, pemberian THR dan plus-plus lainnya, juga diberlakukan bagi pembelian secara cash ataupun kredit. Tidak hanya THR dan plus-plus lainnya, PT Pola Tata Konstruksi masih memberikan diskon untuk uang booking fee sebesar 15 persen dari harga jual, dan ini berlaku hanya untuk rumah tipe 48/98 dan 36/91. Adapun harga yang ditawarkan, seperti tipe ru-

mah tipe 48/98 sebesar Rp171.925.000 tipe 36/91 sebesar Rp133.572.500, tipe 36/77 sebesar Rp78 juta dan tipe 36/72 sebesar Rp76,5 juta "Kami juga masih memberikan diskon 15 persen untuk tipe 48/98 dan tipe 36/91, namun, jika ada konsumen yang membeli dan membayarkan uang muka rumah secara cash untuk semua tipe, maka kami akan memberikan lagi diskon 10 persen," ucap Hery. Perumahan yang terletak di Jalan Asia Afrika KM 13

arah Kijang Kota Tanjungpinang, memiliki fasilitas, seperti, taman bermain, tempat ibadah, jalan perumahan aspal, lebar jalan 7 meter, sistem keamanan 24 jam, sumur, listrik 1300 watt, dan lain sebaginya. Perumahan Anugrah Bintan Jaya Green Living berdekatan dengan kampus, sekolah, bandara, dan yang paling penting ialah berdekatan dengan jalan utama. "Di sini fasilitas umunya (fasum) sangat komplit, mulai dari sarana sekolah, kampus,

bandara, hotel dan lainlain," ucap Hery. Kedepannya, lanjut Hery, PT Pola Tata Konstruksi akan melaunching perumahan terbarunya yakni Lengkuas Hill Residence yang terletak di KM 20 arah Kijang Kabupaten Bintan. Informasi lebih lanjut, silahkan datang ke kantor pemasaran di komplek Bintan Centre Blok A no 48 Batu 9 Kota Tanjungpinang, atau hubungi 0771 442 174 HP 0853 8000 5528. ***

Kacamata CEO V Paling Langsing TANJUNGPINANG (HK) — Bintan Optical yang berada di Komplek Bintan Indah Mall, Blok B No 2 Jalan Pos Tanjungpinang, menawarkan kacamata terbaru super langsing, CEO Vision (CEO V). Kacamata asal Hongkong tersebut ada dua jenis, yaitu dari stainless dan ti-

BAYU/HALUAN KEPRI

tanium. Refraksionis Optisien (RO) Bintan Optical, Evi mengatakan, kacamata CEO V memiliki banyak kelebihan bila dibandingkan dengan lainnya. Kata dia, biasanya sebuah kacamata biladilipat hanya kebelakang saja, namun, CEO V dilipatkan ke atas, sehingga terlihat sangat langsing. Kata dia, selain terlihat langsing, kacamata CEO V juga memiliki gagang yang bisa dipanjangkan dan bisa digantung pada leher. Karena diujung gagangnya memiliki magnet, sehingga akan menempel jika disatukan. Dikatakan Evi, kacamata CEO V, bisa digunakan penderita rabun jauh (minus), rabun dekat (plus) maupun kelainan mata (silindris). Toko Bintan Optical membandrol sebuah kacamata CEO V seharga Rp1,4 juta KACAMATA super langsing u n t u k jenis stainless dan CEO Vision (CEO V).

Rp1,6 juta untuk jenis titanium. "Walaupun berbeda, mutu dan kualitasnya sama. Tetapi titanium lebih ringan dibandingkan stainless," ujar Evi. Memiliki penampilan yang sangat langsing (slim), kacamata CEO V ini, bisa dibawa kemana-mana dengan gampang oleh pemiliknya. Tidak hanya itu, model dan bentuknya sesuai dengan perkembangan zaman. Untuk itu, kacamata CEO V tersebut, bisa dipakai oleh anak muda ataupun orang tua. Pembelian kacamata DEO V bisa periksa mata gratis, gratis kotak dan lap spesialnya, dan garansi selama-lamanya berupa service, stel kacamata, cuci dan lain sebagainya. "Kacamata ini juga memiliki beberapa warna yang sangat menarik, untuk itu, jika pembeli ingin mengetahui lebih lanjut, silakan datang ke toko kami atau hubungi 0771 28879," ujar Evi. (cw53)

CMYK

CECEP/HALUAN KEPRI

WALIKOTA Batam Ahmad Dahlan (tengah) memberi keterangan pada pers tentang Melajoe Satoe yang menjadi iven reguler di Mega Wisata Ocarina Batam, Jumat (22/6).

Batik dan Handicraft Mirota Lebih Variatif BATAM (HK) — Anda ingin mencari souvenir berkualitas dan banyak pilihan? Morota Pusat Batik dan Handicraft tempatnya. Toko yang berada di Komplek Ruko Citra Batam, blok E No 4-8 Batam Centre itu menyediakan batik dan handicraft dari berbagai daerah, seperti dari Yogyakarta, Bali, Surabaya, dan Solo. Handicraft terkenal dari Yogyakarta yang tersedia di toko tersebut yaitu aneka kerajinan terbuat dari perak, seperti figura berbentuk wayang, andong dan lainnya. Ada juga miniatur sepeda ontel yang terbuat dari perunggu. "Handicraft seperti ini biasanya diminati wisatawan asing, terutama dari Eropa. Mereka juga menyukai sourvenir dari kayu," ujar Liskomiati, karyawan Mirota Batik dan Handiscraft, Kamis (21/6). Selain souvenir, terdapat juga batik dengan berbagai

bentuk dan motif. Batik yang paling diminati berasal dari Pekalongan. Juga tersedia aneka tas anyaman yang terbuat dari rotan dengan berbagai model. Bagi penggemar wayang, tersedia sejumlah wayangwayang terkenal dengan berbagai bentuk dan ukuran. Seperti wayang Rama ditawarkan dengan harga Rp70 ribu untuk ukuran sedang, Gotot Kaca ditawarkan Rp80 ribu. Dan juga terdapat gantungan kunci yang kerap digunakan sebagai souvenir pernikahan ataupun oleholeh. Gantungan kunci berbentuk tas dijual dengan harga Rp30 ribu per pak yang berisi 20 buah. Ada juga gantungan kunci berbentuk baju batik, ditawarkan Rp25 ribu perpak. (armat juang)

Melajoe Satoe Dongkrak Pariwisata BATAM (HK) — Mendongkrak iven kebudayaan dan kepariwisataan di Batam, Dyakarra Multi Convex menghadirkan Melajoe Satoe yang akan rutin digelar setiap Jumat hingga Minggu pukul 15.00 WIB di Mega Wisata Ocarina. Melalui program tersebut, masyarakat Batam maupun wisatawan bisa menyaksikan langsung pagelaran seni budaya Melayu, pertunjukan musik, fes-

tival kuliner dan juga dapat menikmati berbagai hasil kerajinan dari 30 UKM yang ada di Batam. Ke depannya, ditargetkan mengisi stand di kawasan tersebut berjumlah 200 UKM. Direktur Utama Dyakarra Multi Conveex Omar Satriyo, menyampaikan, pihaknya sangat yakin kawasan Ocarina bisa menjadi pusat pengembangan bu-

daya melayu dan etalase peradaban nusantara. Usaha kecil menengah (UKM) di Batam khususnya dan di seluruh Indonesia umumnya akan menjadi elemen penting bagi Melajoe Satoe. "Saya yakin Batam akan menjadi destinasi wisata pilihan selain Bali. Konsep yang diangkat adalah mempersatukan pariwisata dengan UKM yang ada," terangnya. Acara yang akan menarik 500 ribu pengunjung ini dirancang oleh Dyakarra Multi Convex yang bekerjasama dengan Mobiliari Group-Tourism Care, Pemerintah Kota Batam dan Kawasan Mega Wisata Ocarina. Millie Stephanie selaku Founder & CEO Mobiliari Group, menyampaikan, pihaknya optimis acara tersebut akan sukses dan meraup pengunjung sebanyak 500 ribu orang dalam satu tahun ke depan. Target tersebut ditetapkan mengingat Batam merupakan peringkat ketiga kunjungan wisman di Indonesia. Melajoe Satoe merupakan bentuk kerjasama Dyakarra Multi Conveex dengan berbagai pihak untuk tetap melestarikan kebudayaan Melayu. Pihaknya juga berharap pelaku usaha wisata yang ada dan UKM bisa saling berkaloborasi

satu sama yang lainnya untuk memajukan dunia pariwisata. Dirjen Pengembangan Destinasi Pariwisata Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Firmansyah Rahim menyampaikan, acara ini merupakan kaloborasi yang sangat baik dari semua pihak untuk memajukan dunia pariwisata yang ada di Indonesia dan khususnya di Batam. "Dimana ada UKM yang menjual ekonomi kreatif, di sana juga ada pariwisatanya, digabungkan menjadi satu kegiatan. Ini akan menggerakkan roda perekonomian, apalagi targetnya 500 ribu pengunjung. Bila terealisasi dampaknya cukup besar," ujarnya. Karena itu, Firmansyah berpesan agar kualitas kegiatan yang disajikan terus ditingkatkan, sehingga bisa bersaing dengan kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan di negara tetangga, seperti Singapura. Walikota Batam Ahmad Dahlan, menyampaikan, pihaknya sangat mendukung kegiatan Melajoe Satoe yang diselenggarakan. Sehingga semakin memperkenalkan kebudayaan Melayu secara luas. "Budaya Melayu menjadi payung dari seluruh budaya yang ada di Batam," ujarnya. (cw57)


POLITIK

4

Sabtu,

23 Juni 2012

Gerindra Tarik Dukungan Nizar-Rudy Dinilai Tak Komit TANJUNGPINANG (HK) — Baru saja pasangan bakal Calon Walikota (Cawako) dan bakal Calon Wakil Walikota (Cawawako) Tanjungpinang, Husnizar Hood-Rudy Chua menggelar deklarasi, koalisi mereka sudah mengalami keretakan. Partai Gerindra mencabut dukungan dari pasangan yang disebut-sebut jadi kandidat kuat pemenang Pilwako Tanjungpinang ini. Oleh: Asfanel, Liputan Tanjungpinang

Adalah isu tidak komitmennya kedua pasangan ini jadi pemantikan perpecahan itu. "Selama tiga bulan Gerindra telah membangun koalisi dengan Partai Demokrat. Komitmen awalnya bahwa Gerindra-Demokrat punya posisi sejajar dalam setiap pengambilan keputusan. Tapi apa yang terjadi, tanpa komunikasi Cawako Husnizar menggandeng PDK dan

PKB. Sakitnya, Gerindra juga tidak dilibatkan dalam pembentukan tim pemenangan," kata Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Tanjungpinang, Endang Abdullah, Jumat (22/6). Untuk sikap menggandeng PDK dan PKB tanpa mengkomunikasi dengan Gerindra masih bisa ditelorir. Tapi ketika ada kesepakatan membuat tim pemenangan, maka ketika

Gerindra diabaikan, sewajarnya Partai Gerindra menyikapi hal ini. "Puncaknya pengurus tingkat DPD, DPC maupun unsur sayap Gerindra meminta pertemuan dengan Demokrat dan kandidat. Hal ini terealisasi di Hotel Pelangi Tanjungpinang pada 16 juni 2012," ungkapnya . Wakil Ketua DPC Partai Gerindra Tanjungpinang Eko Wiyono menilai, sikap kandidat Cawako Husnizar dinilai bahwa tidak seriusan ingin membangun koalisi dengan Gerindra secara utuh dalam komitmen koalisi. "Sehingga dalam kesempatan ini kami partai Gerindra menyatakan keluar dari koalisi tersebut tanpa mengurangi rasa hormat kami terhadap sahabat-sahabat Demokrat, maupun pasangan calon cawako dan cawawako ini," ucapnya Bertepatan dengan itu pula, pihaknya belum mendapatkan rekomendasi dari DPP partai Gerindra. Sehingga seluruh kader Partai Gerindra Kota Tanjungpinang diminta fokus pada penguatan

PPD Berganti Nama Jadi PPN TANJUNGPINANG (HK) — Partai Persatuan Daerah (PPD) kini berganti nama menjadi Partai Persatuan Nasional (PPN) dengan warna baru, namun lambang tetap sama. Pergantian nama partai yang memiliki visi menyatukan semua suku dan agama tanpa membeda-bedakannya ini disampaikan oleh Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PPN Kota Tanjungpinang Yandi Ramli Rabu (20/6). Yandi mengungkapkan, pergantian PPD ke PPN sudah dideklarasikan di tingkat nasional pada 31 Oktober 2011 lalu. Dengan demikian, selanjutnya di tingkat daerah sampai dengan cabang se-Indonesia. "Pergantian nama ini akan dideklarasikan pada Minggu (24/6) di Hotel Plaza, Jakarta, kata Yandi. Deklarasi nantinya akan dihadiri oleh Ketua DPD PPN Provinsi Kepri M Juanda beserta pengurus partai dan kader PPN. Cawako Tanjungpinang dan wakilnya, Lis Darmansyah serta Syahrul rencananya juga diundang dalam deklarasi PPN nanti. Setelah deklarasi kata

Yandi, esok harinya Senin, pengurus dan anggota PPN akan mendatangi dan memberikan bantuan kepada sejumlah panti asuhan yang ada di Kota Tanjungpinang. Lebih lanjut dia mengatakan, setelah deklarasi ini, maka PPN Kota Tanjungpinang akan merapatkan barisan dan melakukan konsolidasi bersama untuk membentuk mulai dari tingkat ranting sampai degan cabang. Begitu juga target yang diraih oleh PPN dalam mengadapi pemilu legislatif 2014 mendatang adalah memperoleh tiga kursi di DPRD Kota Tanjungpinang. "Bergantinya nama PPD menjadi PPN hanya nama dan warnanya saja yang berbeda, namun lambang dan juga AD/ART maupun visi dan misi tetap sama. Dengan pergantian nama ini, kita tetap mengusung Lis Darmansyah dan Syahrul sebagai calon Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang," kata Yandi. Meskipun partai ini sudah lama berdiri yaitu semenjak tahun 2004 lalu, namun sampai dengan sekarang di bawah kepemimpinan Osman Sapta Odang sebagai

Ketua Dewan Pimpinan Pusat PPN tetap eksis untuk membangun Negara Republik Indonesia yang lebih baik ke depannya. Dengan pergantian nama tersebut lanjut Yandi, di tingkat pusat sendiri sudah melakukan tahap verifikasi. Karena PPN bukan partai baru, namun sudah berdiri sejak 8 tahun lalu. Begitu juga dengan hadirnya PPN ini sesuai dengan lambangnya pulaupulau dari Sabang sampai Merauke yang tidak membeda-bedakan suku, Ras maupun agama terhadap yang satu dengan lainnya. "Yang jelas, hadirnya PPN yang memiliki corak dan warna merah putih dan pulaupulau ini, maka diharapkan ke depan akan memberikan semangat baru bagi bangsa Indonesia dan PPN sendiri tetap terbuka dan siap menampung aspirasi warga," imbuhnya. PPN kata Yandi, tetap mendukung Lis Darmansyah dan Syahrul sebagai calon Walikota dan calon Wakil Walikota Tanjungpinang, karena dari awal sebelum berganti nama menjadi PPN, PPD sudah menyatakan sikap mendukung Lis Darmansyah maju sebagai cawako. (eza)

PKS Bahas Ketahanan Keluarga TANJUNGPINANG (HK) — Sampena memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1433 H, DPD PKS Kota Tanjungpinang menggelar kegiatan dialog ketahanan keluarga sehat pada Senin (18/6) malam di Hotel Sampurna Jaya. Pembicara dalam kegiatan tersebut Budi Darmawan, Pengurus Pusat DPP PKS dan Hanafi Ekra anggota DPRD Kepri dari PKS, yang dimoderatori Wakil Ketua III DPRD Kepulauan Riau, Ing Iskandarsyah dan dihadiri oleh tokoh, kader PKS serta masyarakat Tanjungpinang. Dalam dialog yang berdu-

rasi sekitar dua jam tersebut, Budi Darmawan yang merupakan suami dari almarhum Yoyoh Yusroh, mantan anggota DPR RI menyebutkan, ketahanan keluarga paling penting untuk dibangun untuk melahirkan negara yang kuat dan sehat. Dalam realitasnya, keluarga menurutnya saat ini bisa diklasifikasikan ke dalam beberapa kelompok yakni keluarga ring tinju, keluarga rumah sakit, keluarga kuburan dan keluarga pasar. "Kita harus mencari upaya untuk melakukan ketahanan keluarga, jangan sampai terjadi contoh keluarga

yang saya sebutkan di atas" kata Budi Darmawan. Terpisah, dalam sambutannya Ketua DPD PKS Tanjungpinang Alfin menyebutkan, momentum hijrah adalah momentum bagi umat untuk mengevaluasi diri dan sejauh mana upayaupaya atau kerja-kerja yang baik untuk lakukan agar bisa bertahan. "Ketahan keluarga kita harus senantiasa dijaga dan tentunya tidak mudah, tapi setidaknya dengan momentum hijrah ini mestinya umat sadar dengan akan peran dan eksistensinya di muka bumi ini," kata Alfin. (eza)

ANTARA

PARTAI DEMOKRAT — Ketua Umum DPP Partai Demokrat Anas Urbaningrum (kiri) usai menyerahkan beasiswa kepada sejumlah pelajar dalam acara pelantikan pengurus DPP Barisan Massa Demokrat (BMD) di kantor DPP PD, Jakarta (22/6). kaderisasi dengan melakukan pergerakan yang santun dan dapat diterima di hati masyarakat.

Mengenai dukungan politik terhadap kegiatan pesta demokrasi Tanjungpinang, pihaknya masih me-

nunggu keputusan dari DPP Gerindra. Apabila sudah mendapatkan keputusan DPP, segenap pengurus, ka-

der dan simpatisan Partai Gerindra siap berjuang dan kerja keras memenangkan pasangan tersebut.***


5

OPINI & LAYANAN UMUM Sabtu,

TAJUK Korban Alutsista Uzur JATUHNYA pesawat Fokker 27 milik Tentara N asional I n d o n e s i a ( TNI) di Pa n g k alan U d a ra TNI AU, H a l i m Perdanakusuma, Jakarta Timur, Kamis (21/6), menyadarkan anak bangsa ini betapa rentannya alat utama sistem senjata (Alutsista) milik TNI. Fokker yang jatuh di Halim dibuat tahun 1975 dan dipergunakan TNI AU sejak 1977. Meski masih dalam kondisi layak, tapi dalam usia pakai yang hampir 37 tahun tentu tingkat rentanitasnya sangat tinggi. Kecelakaan Fokker 27 ini, menambah daftar panjang kecelakaan pesawat terbang milik TNI yang rata-rata sudah b e ru s i a u z u r. S e m u a k ecelak aan pesawa t i n i menghancurkan alutsista dan merenggut korban para prajurit handal kita. Catatan menyebutkan, dalam waktu lima tahun terakhir (2007 - 2012) saja, tercatat 16 pesawat dan helikopter TNI-Polri jatuh dan merenggut korban jiwa. Prihatin dan menyedihkan! Itu barangkali salah satu komentar yang bisa diutarakan menanggapi kecelakaan pesawat TNI, yang selalu saja terjadi. Prihatin karena, jatuhnya pesawat TNI bisa menjadi salah satu indikasi bahwa alutsista TNI memang benar-benar sudah uzur dan rapuh. Menyedihkan karena, yang jadi korban adalah sejumlah prajurit handal potensial yang seyogianya bisa menjadi "nakhoda" alutsista TNI jangka panjang. Hidup, maut, rezeki dan jodoh, memang kuasa Allah. Akan tetapi, alutsista yang sudah uzur, ringkih dan usia tua, tidak bisa dikesampingkan sebagai salah satu faktor pemicu kecelakaan itu, selain mungkin faktor kesalahan manusia. Alutsista uzur pasti rawan, kendati secara terus menerus dirawat intensif. Oleh karena itu, kecelakaan pesawat TNI yang selalu saja terulang harus menyadarkan semua komponen bangsa ini, agar sama-sama dan terus peduli dalam pembangunan sistem kehandalan alutsista. Sikap Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang cenderung merecoki pembahasan anggaran peningkatan alutsista TNI dengan kepentingan politik sesaat, seharusnya segera dihentikan. Pihak parlemen mestinya lebih konsentrasi membahas kehandalan ketimbang meributkan kontrak pembelian alutsista. Politisasi dalam pembahasan anggaran peningkatan alutsista TNI di parlemen, jelas membuat alutsista TNI makin ketinggalan. Padahal, harus disadari wilayah NKRI yang begitu luas membutuhkan sistem alutsista yang handal, bisa bersaing dengan kekuatan pertahanan negara-negara lain. Hanya dengan apresiasi tinggi tanpa curiga dan suuzon, sistem dan alat utama persenjataan TNI dapat dimodernisasi sesuai perkembangan zaman. Tidak usah jauh-jauh mencari perbandingan. Dengan negara-negara tetangga saja, alutsista TNI jauh tertinggal. Ketika pesawat TNI rontok satu persatu karena uzur, negara jiran Indonesia justru memperkuat pertahanannya dengan kapal-kapal selam baru, tank-tank berdaya hebat, dan pesawat tempur canggih. Tanpa bermaksud mengkerdilkan alutsista TNI, harus diakui persenjataan dan pertahanan negara kita memang jauh tertinggal. Karena itu, agar sistem kehandalan persenjataan ini terbangun harus dilakukan memodernisasi alutsista ringkih itu menyeluruh. Jika ini tidak dilakukan, harap maklum. Ke depan tetap akan muncul sindiran menohok terhadap alutsista TNI, yakni "sebelum bertempur dan ditembak, pesawat kita sudah jatuh duluan. Memang miris! ***

CAKAP BIJAK TAN itu MA "KEHOR MAT "KEHORMA bagaikan pulau tak berpantai; sekali Anda meninggalkannya, Anda tak akan pernah bisa kembali" (Nicholas Boileau (1636– 1711), Pujangga) "MARI kita tanya dalam hati kita, apakah kita ini berjuang untuk suatu kepentingan yang besar yaitu kedamaian dan keutuhan NKRI" (KH Abdurrahman Wahid (1940–2009) Mantan Presiden RI)

23 Juni 2012

Menteri Baru dan Kondom PRESIDEN SBY akhirnya menetapkan menteri kesehatan yang baru. Setelah memakan polemik dan berfikir panjang, terpilih dr. Nafsiah Mboi, SpA, MPH. Dirinya menggantikan kepemimpinan Menteri Kesehatan Endang Rahayu yang berpulang ke rahmatullah. Keputusan ini tentu diharapkan melegakan semua pihak dan mempercepat reformasi kesehatan di Indonesia.

Inggar Saputra Pengurus Pusat Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PP KAMMI) Tapi, baru saja dilantik, Nafsiah mengeluarkan pernyataan kontroversial yang dikecam banyak kalangan. Dirinya berniat melegalkan kondom di Indonesia. Menurutnya, perlu ada pencegahan dan penanganan terpadu terhadap maraknya kelompok seks beresiko. Dalam pandangannya, pemberian kondom kepada kelompok remaja dapat menekan angka aborsi yang mencapai 2,3 juta per tahunnya. Kebijakan itu dianggap sesuai dengan pon 6 MDGs yaitu memerangI HIV/ AIDS. Kejutan Nafsiah merupakan gebrakan awal yang menyedot perhatian publik. Ini mengingat, tekanan kepada Kementerian Kesehatan sebagai salah satu sektor penting yang menyangkut kepentingan orang banyak sangat besar. Apalagi sebelumnya, berdasarkan data Kementerian Kesehatan per 30 Juni 2011 terdapat 26.483 kasus AIDS dan 66.693 kasus HIV. Total ada 93.176 kasus atau 50% dari estimasi nasional

Menyanyah

(data ODHA 2011 diprediksi mencapai 210 ribu orang). Data tersebut dihimpun dari 32 provinsi dan 30 kabupaten dan kota di Indonesia. Ironisnya di tengah semakin memburuknya perilaku kesehatan reproduksi masyarakat. pemerintah lebih sibuk mengambil jalan pintas menggalakkan pemakaian kondom. Pemerintah beralasan cara ini sangat efektif menekan angka aborsi. Tapi pemerintah sepertinya lupa banyak cara lain mencegah aborsi. Apalagi dalam membuat kebijakan, sudah seharusnya pemerintah tidak mengabaikan aspek lain sebelum kebijakan diputuskan secara final. Enam Aspek Strategis Maraknya tingkat kejahatan seksual dan buruknya perilaku kesehatan reproduksi adalah bentuk penyimpangan sosial di masyarakat. Kondisi itu tidak terlepaskan dari macetnya perhatian pemerintah kepada rakyat. Bagaimana tidak, selama ini proses sosialisasi kebijakan

kesehatan gagal menyentuh masyarakat luas. Pemerintah membiarkan masyarakat semakin tersesat karena program yang dijalankan belum banyak dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Salah satunya, pemerintah tidak memiliki program yang tepat sasaran dalam mencegah maraknya aborsi. Ketika ditemukan kasus aborsi, pemerintah sering bertindak reaktif dan cenderung menyalahkan masyarakat. Akibatnya banyak kebijakan yang ditelurkan minim kajian mendalam dan melibatkan partisipasi aktif masyarakat. Kita misalnya dapat melihat, upaya pelegalan kondom yang tidak mempertimbangkan banyak aspek. Pertama, aspek agama. Semua agama menganjurkan umatnya untuk menjalankan kebaikan dan menjauhi kejahatan. Oleh karena itu, semua agama melarang perilaku zina. Perilaku zina dipandang sebagai sebuah kejahatan yang harus dihindarkan. Sebab dampak berzina sangat merusak tatanan spritualitas dan sosial kemasyarakatan. Anak hasil zina sering mendapatkan perilaku diskriminatif dari masyarakat dan dilabelkan “anak haram”. Kedua, aspek sejarah. Berkaca dari pengalaman sejarah bangsa lain adalah teladan terbaik. Di India perzinahan dianggap bukan masalah sosial sehingga membuat India mengalami pertumbuhan penduduk yang pesat. Indonesia seharusnya mengambil pelajaran dari kesalahan India dengan melarang kondom yang berpotensi memicu banyak perzi-

TAMPILNYA Sekolah Dasar Islam (SDI) Al Kaffah sebagai Sekolah Dasar (SD) terbaik di Provinsi Kepri dalam perolehan nilai Nasional Akhir (NA), membuat saya secara pribadi ikut senang dan bangga. Kebetulan, saya bagian dari walimurid itu. Walau sang buah hati masih di kelas 2 (Ce ilee). Tapi terlepas itu, saya perlu memberi gambaran bahwa sesungguhnya SD Islam Al Kaffah bukanlah SD swasta yang dibangun oleh kemegahan dan glamornya pendidikan. SD Islam Al Kaffah tumbuh dari keinginan masyarakat Legenda Malaka untuk menghadirkan sebuah sekolah yang bisa menampung anak-anak mereka bersekolah di sekitar kawasan itu. Sebagai sekolah masyarakat, prestasi yang prestisius ini tentunya melampaui ekspektasi masyarakat Legenda Malaka. Harapan mereka sederhana, bagaimana hadir sebuah sekolah dasar yang mampu mendidik anak-anak mereka secara baik dan berkualitas. Kalau pun kemudian kualitas itu muncul, barang tentu ini tidak terlepas dari kesungguhan segenap majelis guru di sekolah ini. Kesungguhan dari orangorang muda yang energik dan kreatif. Ini juga telah menjadikan sekolah ini sebagai lembaga pendidikan favorit. Tak ayal, masyarakat mulai berlomba-lomba menyekolahkan anaknya di sini.

Tentunya, kondisi ini membuat kebutuhan masyarakat Legenda Malaka untuk menyekolahGafur kan anaknya Wartawan Haluan Kepri dekat dari lingkungannya, sedikit tersaingi oleh masyarakat luar Legenda Malaka yang ingin menikmati peningkatan mutu pendidikan di sekolah ini. Maka tidaklah berlebihan, ketika yayasan ini membuka penerimaan murid baru SD Islam Al Kaffah pada awal Maret lalu. Seminggu saja, jatah murid yang ditampung untuk bisa sekolah di SD Islam ini pun langsung penuh. Sesungguhnya, kondisi ini jauh beda saat jadwal penerimaan siswa baru (PSB) oleh Sekolah Dasar Negeri di seantero Batam nantinya. Seperti biasa, tradisi tahunan PSB itu tidak jauh-jauh dari protes, kongkalingkong dan deking mendeking. Tak percaya, sama-sama kita dengar saja nanti....

tahun 1962. Lepas itu, pria kelahiran Tuban ini dipercaya menjadi Panglima Komando Daerah Udara I Sumatera dan akhirnya saat berpangkat marsekal muda, ditunjuk menjadi Panglima Komando Pertahanan Udara Nasional. Usai menjabat sebagai Kabalak Otorita Batam, tahun 1978, Soedjatmiko oleh Presiden Soeharto ditunjuk menjadi duta besar

RI untuk Singapura. Tugas ini dijalankannya hingga tahun 1984. Di rentang waktu mengabdi untuk Negara ini, tepatnya pada tahun 1980, ia memperoleh kenaikan pangkat dari marsekal muda menjadi marsekal madya. Di akhir karir militer itu, oleh negara masih dipercaya menduduki jabatan sebagai Direktur Utama PT Timah. Ia mengabdi di perusahaan BUMN itu hingga tahun

1989. Setelah itu ia pun pensiun. Namun di tengah waktu luangnya, Soedjatmiko masih mengisinya dengan aktif di berbagai kegiatan sosial seperti menjadi Dewan Pembina Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Sewaktu masih hidup dan meski tugasnya telah purna sejak puluhan tahun lalu, Soedjatmiko sesekali masih mengunjungi Batam. Hampir setiap Otorita Batam

berulang tahun, ia berusaha menyempatkan hadir, sekaligus menyalurkan hoby lamanya bermain golf di sejumlah golf course di pulau ini. Mengenai Batam, ia pun masih menaruh perhatian intens. Batam menurutnya harus mempertahankan ritme daya juangnya di masa-masa mendatang agar mampu mengemban tugas menjadi salah satu lokomotif pembangunan nasional. (Edi Sutrisno)

Bangsa yang Sopan Keinginan kondomisasi sudah banyak mendapatkan penentangan dari masyarakat sehingga perlu dilakukan kajian mendalam. Berbagai pertimbangan masyarakat seharusnya membuat pemerintah menyadari dampak jangka panjang yang akan merugikan Indonesia. Sudah waktunya, pemerintah berhenti menimbulkan keresahan sosial. Untuk itu, pemerintah sebaiknya berfokus kepada program kesehatan yang lebih rasional. Sebab selama ini, faktor kegagalan kebijakan pemerintah adalah buruknya sosialisasi dan minimnya kebijakan yang mengakar. Pemerintah sebaiknya berfokus bagaimana memassifkan sosialisasi program kesehatan reproduksi kepada remaja dan mengkampanyekan larangan seks bebas di luar nikah. Dalam menjalankan program itu, pemerintah dapat membangun kemitraan lintas sektor berbagai lembaga pemerintah seperti Kementerian Kesehatan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Agama dan BKKBN. Selain itu, pemerintah daerah harus diberikan dukungan dan diajak bekerjsama agar informasi kebijakan terdistribusikan secara luas. Peran tokoh masyarakat dan tokoh agama penting dimaksimalkan sehingga keinginan membentuk bangsa Indonesia yang sehat dan penuh nilai kesopanan dapat dilaksanakan dengan baik.***

Surat Pembaca

Antisipasi ISPA

SD Al Kaffah

Soedjatmiko, Tangan Dingin di Periode Perintisan (2) Tahun 1958, Soedjatmiko yang kala itu berpangkat mayor diberi mandat lebih berat yakni menjadi Komandan Pangkalan Udara Kalijati. Tak lama sesudahnya, diangkat menjadi Komandan Pangkalan Udara Adi Sucipto. Memasuki tahun 1961, ia dikirim oleh AURI menempuh pendidikan Sekolah Komando (SESKO) di Andover, Inggris hingga

nahan. Ketiga, aspek moralitas dan kearifan lokal masyarakat. Bangsa Indonesia sejak dulu dikenal sebagai bangsa bermoral. Hampir setiap keputusan pemerintah mempertimbangkan nilai moralitas. Dalam kasus maraknya pornografi, pemerintah membuat UU yang melarang peredaran pornografi untuk menyelamatkan moral anak bangsa. Ketika akhirnya, sekarang dikeluarkan kebijakan kondomisasi, apakah aspek moralitas harus disingkirkan? Keempat aspek hukum. Pelegalan kondom tidak memiliki perlindungan secara hukum. Sehingga dapat dikatakan ada kecacatan dan bertabrakan dengan hukum yang berlaku di Indonesia. Bagaimanapun, hukum Indonesia diciptakan untuk sebuah keadilan kepada masyarakat. Jadi sangat tidak adil, pertimbangan hukum diabaikan pemerintah dengan berlindung di balik alasan menurunkan angka aborsi. Kelima, aspek budaya. Kebudayaan bangsa Indonesia sangat menjunjung nilai kesopanan. Hampir sepanjang Sabang sampai Merauke, tidak ditemukan kebudayaan yang destruktif. Bersama aturan hukum dan nilai agama, budaya Indonesia menjaga garda terdepan melindungi kepentingan nasional. Kebijakan kondomisasi jelas menabrak kebudayaan nasional karena cenderung mengikuti kebudayaan asing yang serba permissif.

HALO instansi terkait tolong antisifasi penyakit Infeksi Saluran Pernapasan (ISPA), karena cukup banyak masyarakat yang menderita ISPA ini termasuk keluarga saya. Atas Perhatiannya diucapkan terima kasih. Hormat Saya Imron 081372235xxx Warga Desa Ladan Kabupaten Anambas Jawab Terima kasih pak Imron atas suratnya. Memang benar penyakit ISPA ini kerap terjadi pada musim panas mengingat pemukiman warga berada di pesisir pantai di atas permukaan laut dan tidak terlindungi oleh tanaman. Namun demikian, sejauh ini penderita ISPA belum ada yang menimbulkan korban jiwa, karena penanganannya lebih awal dan juga untuk rujukan ke Rumah Sakit Lapangan di Payaklaman, Palmatak, tidak membutukan waktu yang lama sehingga penanganan pasien dapat segera teratasi. Kami menghimbau kepada warga agar dapat menjaga kesehatan, terutama pada musim panas. Dan juga konsumsi air minum yang bersih serta sehat dengan baik, sesuai kebutuhan tubuh serta menerapkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Begitu pula dengan kebersihan badan, pakaian, rumah dan lingkungan agar tidak mudah terserang penyakit. Intinya mulai dengan gerakan hidup sehat jangan sampai PHBS di rumah terabaikan, dan menimbulkan bermacam penyakit. Sekian penjelasan ini semoga bermanfaat. Hormat Kami Drg. Ria Handayani Kepala Puskesmas Palmatak Kabupaten Anambas

Pojok √ Hari Ini "Bos" Hotel Planet Diperiksa - Yang pasti tak ada yang kebal hukum! √ Oknum Polisi Diduga Jadi Bandar Narkoba - Kata pepatah, pagar pun makan tanaman! REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca, essai, dan informasi dengan syarat tidak menghina, memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok serta tidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dan dikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Bengkong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778) 4 2 7 7 8 4 , E-mail: r e d a k s i @ h a l u a n k e p r i . c o m R e d a k s i berhak mengolah ulang isi tanpa mengurangi maksud surat.


CMYK

6

CMYK

CMYK

IKLAN Sabtu,

23 Juni 2012

CMYK


7

SAMBUNGAN Sabtu,

Total Anggaran

Sambungan hal 1 Pemkab Natuna masih enggan merinci ke mana saja alokasi dana bantuan mahasiswa tersebut. Soalnya, berdasarkan pengakuan teman-teman di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Farmasi beberapa waktu lalu, janji pemerintah banyak yang tidak terealisasi. "Saya pikir pemerintah perlu mengklrafikasi ini. Kemudian jika memang ada janji Pak Ilyas Sabli, Bupati Natuna yang belum ditepati, tolonglah direalisasikan. Kasihan teman-teman hanya berharap-harap saja," katanya. Terpisah, mantan Kepala Bidang Pendidikan Menengah Dinas Pendidikan Kabupaten Natuna, Abdul Mazi mengungkapkan, anggaran itu memang mengkaver kebutuhan kuliah 42 mahasiswa yang menimba ilmu di Fakultas Kedokteran dan Farmasi, Untan. "Program ini kan awalnya untuk memenuhi kebutuhan tenaga medis bagi Kabupaten Natuna yang selama ini sulit dipenuhi. Makanyanya dikirim putra-putri terbaik Natuna yang berminat di kedokteran dan farmasi kuliah di Untan," paparnya. Katanya dana yang telah dianggarkan oleh Pemkab Natuna langsung digelontorkan ke Untan sesuai

dengan nota kesepahaman. Untuk rincian dananya, pihaknya hanya ingat alokasi anggaran bantuan mahasiwa pada 2009 yang dikeluarkan untuk biaya mahasiswa pada 2010 sebesar Rp6,4 miliar. "Soal biaya ini memang tagihannya masuk ke dnas pendidikan. Kemudian ini dibayar Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD)," jelasnya. Didesak isi nota kesepahaman, Mazi enggan membeberkannya. Ia berkelit kalau hal itu tidak kewenangannya untuk menjelaskan. "Coba itu dicari ke BPKAD atau dinas pendidikan, pasti draf nota kesepahaman dan perincian dana itu masih ada" katanya. Tidak Memilki Data Terpisah, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Natuna, Jasman Harun mengaku tidak memiliki data atau arsip yang terkait dengan biaya mahasiswa Natuna yang menuntut ilmu di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Farmasi di Untan dari tahun 2007-2009. "Kalau masalah itu saya tidak tahu, sebab itu sudah lama sekali. Jadi saya tidak memiliki datanya," katanya saat ditemui di kantornya, Jum'at (22/6). Ia mengakui hanya menuggu

Batam Pusat

Sambungan hal 1 sela-sela acara, Jumat (15/6). Dwiki mengatakan, saat ini, event ASEAN Jazz Festival di Batam menjadi satu pagelaran yang selalu dinantikan oleh penggemar musik jazz dalam dan luar negeri selain Jakarta Jazz Festival yang sudah sekian lama digelar.

"Setiap penyelenggaraan pesertanya terus bertambah. Penontonnya pun juga semakin banyak. Saya harap akan semakin banyak masyarakat mencintai musik jazz," kata dia. Sampai saat ini, kata dia, ASEAN Jazz Festival telah men-

dengan mengutamakan operan pendek bernama tiki-taka telah membius sepakbola. Perancis telah mendekat ke gaya itu, tapi masih cukup jauh. Hanya, jadi runner-up Grup D, Perancis seakan telah mengintimi ketersingkiran diri. Bek timnas Spanyol, Juanfran, tidak menganggap laga melawan Perancis sebagai ajang balas dendam kekalahan di babak 16 besar Piala Dunia 2006. Kekalahan dari Perancis 1-3 di Piala Dunia 2006 tersebut, merupakan titik balik kebangkitan sepakbola Spanyol. Pasalnya, sejak kekalahan tersebut La Furia Roja kemudian menjadi yang terbaik di Piala Eropa 2008 dan Piala Dunia 2010. Juanfran mengakui kekalahan dari Perancis tersebut belum bisa dilupakan skuad Spanyol. Namun, bek Atletico Madrid itu tidak menganggap laga perempat final akan menjadi ajang balas dendam Spanyol. "Disingkirkan Perancis di Piala Dunia adalah hari yang menyedihkan. Saya ingat menyaksikannya di rumah dan meski David Villa membawa kami unggul, tapi Perancis berhasil membalikkan keadaan dan mengalahkan kami," ujar Juanfran seperti dilansir situs resmi UEFA. "Pertandingan melawan Perancis selalu laga besar untuk Spanyol, tapi ini tidak ada hubungannya dengan balas dendam. Tujuh pemain di skuad sekarang yang mengalami kekalahan di hari itu tidak merasakan dendam," sambungnya. Meskipun lebih diunggulkan pada laga ini, Spanyol ternyata memiliki sejarah buruk melawan Perancis. Di kompetisi-kompetisi besar seperti Euro ataupun Piala

kan kesulitan. Ia menikmati kehidupan yang sedang dijalaninya saat ini. "Mungkin ada tapi nggak dirasain, memang sendiri, ngapain dikeluhin," kata artis asal Sukabumi ini. Ia pun merasa nyaman lan-

taran sang kekasih juga tak pernah memberikan tekanan padanya. Kekasihnya selalu memberikan dukungan untuknya dalam karir dan kehidupannya. "Kalau selama saya senang akan didukung, karena itu motivasi kehidupan saya," ujarnya. (viv)

Bunga Teratai

Sambungan hal 1 bersih, bertolak belakang dengan lingkungannya yang kotor. Dia tampil dengan keindahan bunganya yang sangat menawan bagi yang melihatnya. Dia hidup dengan keindahan dan kebersihan yang demikian tanpa dipengaruhi oleh lingkungannya yang kotor. Betatapun kotornya tempat dia hidup, tapi keindahannya tetap terjaga dengan baik. Bahkan lingkungannya yang ingin merusak dirinya, bunga teratai tetap tumbuh dengan indahnya tanpa merusak lingkungannya. Kehidupan kita juga ibaratkan bunga teratai, yang hidup di lingkungan yang terkadang dan bahkan tidak bersahabat dengan kita.

Dunia, Spanyol belum pernah sekalipun mengalahkan Perancis. Di tiga laga persahabatan terakhir kedua tim, Spanyol selalu menang. Namun di lima laga kompetisi resmi terakhir, Perancis-lah yang selalu menang. Terakhir kali kedua tim bertemu pada laga persahabatan Maret 2010, dimana Spanyol mampu mengalahkan Perancis 2-0 di Paris berkat gol David Villa dan Sergio Ramos. Pertemuan terakhir di turnamen Euro, pada tahun 2000 di Belanda-Belgia. Saat itu Perancis berhasil menyisihkan Spanyol 2-1 di perempat final berkat gol Zinedine Zidane dan Youri Djorkaeff. Enam tahun kemudian, kedua tim bertemu lagi. Kali ini di perdelapan final Piala Dunia 2006 Jerman. Perancis kembali mengalahkan Spanyol 3-1 berkat gol Franck Ribery, Patrick Vieira, dan Zidane. Dari total 30 pertemuan kedua tim, Spanyol menang 13 kali, imbang enam kali, dan kalah 11 kali. Seluruh kemenangan Spanyol atas Perancis diraih pada laga persahabatan. Kemenangan terbesar Spanyol atas Perancis diraih pada laga persahabatan April 1929, kala itu Spanyol membantai Perancis 8-1. Sejak kalah dari Perancis di Piala Dunia 2006, Spanyol hanya kalah tiga kali dari 46 laga resmi Euro dan Piala Dunia, dengan 40 kemenangan. Perancis tak terkalahkan dari 23 pertandingan di semua kompetisi sebelum menyerah 0-2 dari Swedia di laga terakhir Grup D. Tim terakhir yang mampu mengalahkan Spanyol di turnamen Euro adalah Portugal pada tahun 2004, ketika gol telat Nuno Gomes menyingkirkan Spanyol di perempat final.(vvn/sdc/hoc)

Malas

Sambungan hal 1 ujarnya saat ditemui di Rolling Stone Cafe, Ampera, Jakarta Selatan, kemarin. Artis yang kini berjilbab itu menambahkan, ia ingin fokus mengurus buah hatinya terlebih dahulu. Mengenai statusnya yang janda, Desy tak merasa menemu-

jadi pagelaran yang bisa meningkatkan kebersamaan antarnegara. "Kami harapkan nantinya musik ini juga akan menciptakan perdamaian antarbangsa. Musik akan menyatukan perbedaan dan mempererat kebersamaan," kata dia. (cw41/rol)

Bukan Ajang

Sambungan hal 1 Perancis rasanya tak mau sengaja menantang Spanyol, yang telah lebih dulu lolos. La Furia Roja adalah juara bertahan dan juga kampiun dunia. Ketiadaan David Villa dan Carles Puyol, sejauh ini bisa diakali Vicente Del Bosque dengan baik. Di sisi lain, Laurent Blanc terbilang sukses mengembalikan Les Bleus ke jajaran elite Eropa. Warisan tim compang-camping dari Raymond Domenech di Piala Dunia 2012 nyaris tak bersisa. Hingga hari laga kedua grup, Tim Ayam Jantan telah mencatat 23 laga tak terkalahkan. Swedia mengembalikan kampiun Euro 1984 dan 2000 ini ke bumi. Spanyol sendiri tak terkalahkan dari tiga laga di Euro 2012. Setelah seri melawan tim kuat lainnya, Italia, pada laga perdana, David Silva cs. memuncaki klasemen Grup C dengan dua kemenangan beruntun. Kendati merasakan atmosfer yang lebih positif menjelang perempat final nanti. Spanyol tak ingin lengah. “Kami tahu bahwa mereka selevel dengan kami. Laga nanti akan berat, Perancis telah jauh berkembang sejak Piala Dunia 2010. Mereka sudah membuat banyak perubahan penting dan punya banyak pemain bagus,� ujar Del Bosque di Reuters. Del Bosque jelas berusaha waspada. Ia tak ingin Tim Matador mengulangi kesalahan. Rekor Les Bleus pun sangat bagus saat melawan Spanyol di ajang kompetitif, lima kali menang dan sekali seri dari enam benturan. Perdelapan final Piala Dunia 2006 adalah gesekan terakhir di arena kompetitif. Namun, selepas Jerman 2006 itu, Spanyol adalah penguasa Eropa dan dunia. Penguasaan bola

laporan dari para anak buahnya tentang semua kegiatan yang ada di dinas pendidikan. "Saya yang tahu itu, sebatas yang saya kerjakan. Jangankan yang kejadiannya sudah lama, yang sekarang saja kalau tidak ada laporan dari kabid kepada saya, saya tidak tahu," katanya. Anehnya, ketika Jasman ditanya, apakah dirinya pernah mengecek kebeadaan data itu kepada bawahananya. Ia mengaku tidak pernah. Yang ia lakukan hanya menunggu laporan saja dari masing-masing kabid-nya. Ia mengatakan, kemungkin Sementara itu, Kepala Bidang Pendidikan Menengah (Dikmen), Kaharudin mengaku pernah mencari arsip bantuan mahasiswa tersebut. Namun data itu tidak ditemukannya sampai saat ini. "Tadi saya sudah coba cari di kotak arsip dan semua file. Tapi data itu memang tidak ada, kalau data-data yang lainnya banyak," katanya. Ia pun menduga kalau rincian anggaran itu ada di BPKAD Natuna. Sebab jalurnya juga ke sana. Kemungkinan masih tersimpan di BPKAD. Sebab jalur pengurusan dananya juga ke sana," pungkasnya. (cw61)

Tidak jarang, alam sekitar memaksa kita untuk menerima dan menyesuaikan dengan lingkungannya. Manusia dilahirkan sebagai makhluk dengan keindahan dan kesempurnaan yang akan membawa kebaikan bagi lingkungan dan alam sekitarnya. Keindahan manusia akan terlihat dari seberapa besar pengaruh lingkungan terhadap dirinya. Banyak orang yang tidak menyadari, bahwa dirinya yang indah dipengaruhi oleh lingkungan yang menjadikannya tidak lagi indah dan bersahaja. Banyak orang yang tadinya merupakan panutan bagi orang lain, tapi menjadi parasit

kemudian. Seberapa besarkah Anda bisa bertahan di lingkungan Anda yang demikian kotornya. Apakah Anda akan membiarkan diri Anda kotor untuk bisa diterima oleh lingkungan Anda, atau Anda akan memeperlihatkan kepada lingkungan Anda bahwa Anda adalah orang yang bersahaja walaupun Anda berada dilingkungan yang kotor. Jadilah Anda sebagai bunga teratai, walaupun Anda hidup di lingkungan yang kotor. Jadilah Anda yang anggun walaupun lingkungan ingin merusak Anda, dan jadikanlah Anda sebagai yang akan menentukan kualitas lingkungan Anda. (ibc)

23 Juni 2012

Kapolresta: Karto

Sambungan hal 1 Ia mengatakan pemeriksaan Karto tersebut dilakukan supaya jangan sampai ada fitnah dan ketidakyakinan antar kedua belah pihak yang bertikai. Sebab pada prinsipnya pemeriksaan Karto nanti untuk dimintai keterangan sebagai saksi korban. Dalam kasus ini kata Kapolres, polisi telah menetapkan 11 orang tersangka, enam dari kubu Basri dan 5 orang, termasuk Tony Fernando yang masih DPO. Sebelumnya lanjut Karyoto pihaknya telah memeriksa Basri. Dari hasil pemeriksaan sementara, Basri mengaku saat terjadi pembacokan, Basri telah berupaya melerai anggotanya supaya tidak melakukan kekerasan. "Kemarin kita sudah memeriksa Basri, dari pengakuannya dia telah berusaha untuk melerai anggotanya jangan melakukan pembacokan itu," katanya. Meski demikian untuk menjaga agar jangan sampai suasana kembali memanas, Basri tetap diamankan. "Untuk sementara waktu Basri kita amankan, karena masih butuh keterangan darinya. Selain itu situasi di luar juga masih belum stabil," katanya. Atas kejadian itu para tersangka dari kubu Tony akan dijerat pasal 170 KUHP tentang penyerangan dan pengerusakan di muka umum. Sementara dari kelompok Basri akan dijerat pasal 351 tentang penganiayaan. Baru Tahu Ada Preman Di sisi lain, Kapolres mengaku tidak tahu sama sekali kalau ada kelompok preman di Batam. Ia baru mengetahui setelah adanya bentrokan. "Jujur saja kalau tidak ada kejadian bentrokan ini mungkin saya tidak akan pernah tahu kalau di Batam masih ada kelompok tersebut," tutur Karyoto di sela-sela pertemuan silaturahmi dengan Danrem 033/Wira Pratama Brigjen Denny K Irawan di Mapolresta Barelang, kemarin. Meski demikian Karyoto mengaku masih beruntung mengetahui hal itu karena keberadaan kelompok tersebut masih dalam golongan kecil. " Bisa gawat jika tidak diketahui karena tanpa sadar, kelompok itu akan semakin terorganisir dan menjadi besar. Apalagi dalam bentrok seperti ini, mungkin Mabes yang baru bisa membersihkannya," tuturnya. Sebelumnya, dia juga mengakui kesalahannya, karena kelengahannya membuat tercetusnya pertikaian tersebut. Selain itu dia juga merasa gagal dalam meredam bentrokan antara kedua kelompok massa itu. "Andai saja nanti saya dipindahtugaskan, saya merasa puas karena ini memang salah saya," terangnya lagi. Tapi yang terpenting untuk sekarang ini adalah bagaimana meredam konflik agar suasana panas tidak terulang kembali. Karena bukan saatnya untuk mencari tahu penyebab terjadinya pertikaian tersebut, tapi bagaimana ia terus berupaya agar kasus yang telah tercetus, tidak semakin meluas. " Keamanan dan ketertiban adalah milik bersama, untuk itu perlu kerjasama semua pihak untuk menjaganya," harap Karyoto. Kondisi Korban Pulih Dua korban bentrokan masingmasing Maruli Nainggolan (41)

dan Tengku Said Abdul Fadhil (32), perlahan membaik. Keduanya sudah bisa makan dan sudah lancar bicara dengan para pengunjung yang datang mengjenguknya. Dua korban menjalani perawatan di ruang Paviliun Tulir nomor 202, Rumah Sakit Budi Kemulian (RSBK) tersebut, dilarikan ke RSBK karena mengalami luka yang cukup serius saat peristiwa bentrokan terjadi. "Lumayan, sudah mulai baikan. Jauh berbeda berbeda saat awal masuk darah selalu mengucur," ujar Maruli kepada awak media, Kamis (21/6). Maruli mengalami luka serius pada tangan kanan, jempol kanan dan jari telunjuk putus terkena benda tajam saat bentrokan terjadi. Sementara Tengku Said Abdul Fadhil (32) mengalami luka serius pada tangan dan leher sebelah kiri. BPN Bantah Kepala Sub bagian Tata Usaha (Kasubag TU) Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Batam, M Thamzil mengatakan, lahan yang menjadi sengketa antara PT HMI dan PT Lord Way Accommodation Engineering (LWAE) yang berlokasi di Batuampar, hanya ada satu sertifikat, tidak ada sertifikat ganda. "Tidak ada seritifikat ganda yang kita keluarkan. Memang dulunya, PT HMI pernah mengatakan, kalau sertifikatnya hilang. Dan kita sarankan, kalau mau sertifikat pengganti harus melalui prosedur. Seperti melapor kehilangan ke pihak kepolisian dan mengumumkan di koran. Setelah itu, sertifikat pengganti bisa diterbitkan. Dengan catatan sertifikat yang lama secara otomatis tidak berlaku lagi," terang Thamzil, Kamis (21/6) Katanya, lahan yang menjadi sengketa tersebut awalnya milik PT Citra Tubindo dengan penetapan lokasi tahun 1985. Namun, seiring berjalannya waktu, perusahaan tersebut menjual ke PT HMI tahun 1996 dengan pengurusan sertifikat sejak 1993. Selanjutnya, PT HMI menjual lagi ke PT LWAE dengan akta jual beli pada 6 November 2008. Namun, sebelum dijual pihak PT HMI menyatakan sertifikatnya hilang. "Karena ada akte jual beli PT HMI dan PT LWAE dan pihak PT LWAE mengurus balik nama, pihak BPN mengeluaran sertifikat tanah tersebut milik PT LWAE. Dan sistem peralihan ini tidak memakan waktu lama, karena bukan pendaftaran normal. Pada 15 Desember 2012, sudah keluar sertifikat atas nama PT LWAE," terangnya. Pengurusan tersebut hanya sebentar, paling lama dua minggu kalau sekarang hanya lima hari karena hanya balik nama. Sehingga, tidak perlu lagi ada pengecekan dan lain sebagainya. Data yang ada sesuai dengan data yang tersimpan sebelumnya, hanya nama pemiliknya saja yang berbeda. Setelah sertifikat itu dikeluarkan, sertifikat yang dinyatakan hilang sebelumnya tidak berlaku lagi. Dan ketika ditemukan kembali , harus dikembalikan ke pihak BPN. Tanah yang diperjual belikan tersebut ada empat bidang, dengan beda-beda sertifikat, hanya satu pemilik. Dan Pihak BPN, bisa melayani hal tersebut yang penting ada akta jual beli antara dua perusahaan.

Ganti Rugi

Sambungan hal 1 Namun Pascademo warga desa, akhirnya harga ganti rugi dinaikan menjadi Rp10 ribu per meter persegi, itu pun hanya sebagian warga saja yang menerima ganti rugi sebesar itu. Tapi anehnya, saat 9 orang perwakilan dari warga diundang ke Singapura untuk mendapatkan penjelasan langsung dari Ketua Ekonomic Development Board (EDB) Mr Philip Yew, ternyata ganti rugi itu bukan Rp10 ribu meter persegi tapi Rp15 ribu meter persegi. " Sesuai yang disampaikan Mr Philip, investor yang mengelola kawasan industri dan wisata di Bintan telah membayar 3 dolar Singapura melalui panitia. Rincian proyeksi saat itu kurs satu dolar Singapura Rp5.000. Artinya kalau tiga dolar berarti Rp15.000 dikalikan dengan 17.960 hektar berarti perusahaan mengeluarkan dana ganti rugi sebesar Rp2,8 triliun. Tapi warga hanya diganti rugi Rp300, kemana sisa uang itu," tanyanya. Sebelumnya, Ketua RT Simpang Jalan Pulau Pucung, Kecamatan Toapaya Km 60 Poniran yang rumahnya terletak di lahan PT BMW saat ditemui mengatakan saat dilakukan pembebasan oleh pihak perusahaan dirinya mengaku tidak dilibatkan. "Kami tidak tau kalau ada ganti rugi pembebasan lahan. Tiba-tiba saja sudah ada plank di sini," ujar Poniran didampingi sejumlah warga. Dia menuturkan, PT BMW berdiri awalnya sekitar tahun 1994 silam. Namun dari pembebasan lahan yang dilakukannya kepada warga banyak yang tidak cocok,

"Asal lengkap, sesuai dengan prosedur sertifikat bisa dikeluarkan," terangnya. Terkait lahan tersebut telah diagunkan, Thamzil tidak menyangkal. Karena sekarang, lahan tersebut sudah didaftarkan sebagai hak tanggungan di BPN. Seperti diberitakan sebelumnya bentrokan berdarah anatara dua kelompok, dipicu perebutan lahan PT HMI dari kubu Tony Fernando (Manager Operasional dan Pemasaran PT HMI) dengan kubu PT LWAE yang didukung Basri. Pada 14 Juni lalu Pengadilan Negeri memenangkan sebagian gugatan sengketa lahan seluas 4.300 meter ke PT LWAE. Namun pihak PT HMI langsung menyatakan banding atas putusan tersebut, mengingat banyak fakta persidangan yang diabaikan pengadilan. Namun setelah putusan pengadilan itu pihak PT LWAE langsung menguasai lahan PT HMI dengan menurunkan ratusan orang ke lokasi, sengketa lahan tersebut. Tidak puas dengan aksi massa itu, kelompok PT HMI melakukan serangan balik ke massa kelompok LWAE yang berada di Hotel Planet tersebut. Pernyataan Thamzil berbeda dengan apa yang disampaikan Kuasa Hukum PT HMI, Roy SH. Ia mengatakan tanah yang dikuasai PT HMI telah memiliki sertifikat asli dari Badan pertanahan Nasional (BPN) yang dikeluarkan pada 1993. Namun dalam perjalanan lahan itu diklaim milik Jufe Notan. Tapi Jufe tidak bisa menunjukan sertifikat asli lahan tersebut. Alasannya sertifikat aslinya hilang. Jufe lalu membuat surat kehilangan di Mapolsek Batuampar pada 6 November 2008. Kata Roy, dalam sengketa tanah ini, Tony Fernando pernah dilaporkan ke polisi pada 2009 lalu dengan tuduhan penyerobotan lahan. Kasus itu dibawa hingga ke pengadilan. Namun hakim Pengadilan Negeri (PN) Batam telah memvonis bebas Tony Fernando pada 2011 lalu. Kasus itu pun kembali dilaporkan secara perdata oleh PT LWAE. Dan pada 14 Juni lalu hakim PN Batam memenangkan sebagian gugatan PT LAE hingga akhirnya muncul konflik berdarah tersebut. PP Tak Terlibat Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila (MPC PP) Kota Batam tidak ikut terlibat dalam bentrokan dua kelompok di Planet tersebut. "Kita menegaskan bahwa, kejadian di Planet sama sekali tidak melibatkan anggota PP Kota Batam. Kalaupun ada yang mengatasnamakan, itu bersifat pribadi dan bohong. Karena mereka tidak terdaftar dan terigistrasi di MPC PP Kota Batam," tegas Sekretaris MPC PP Kota Batam, Edi Pohan Sitio kepada wartawan di Sekretariat MPC PP di Nagoya, Jumat (22/6) Edi mengatakan, PP merupakan ormas tanpa melihat latar belakang suku, agama dan ras. Ketua MPC PP Kota Batam, Ucok Cantik mengatakan, sehari setelah kejadian, MPC PP Kota Batam langsung menerjunkan anggotanya untuk mengecek satu persatu korban di rumah sakit. Ternyata, korban yang ada, tidak satu pun dari anggota PP. Ini menjelaskan, anggota PP Kota Batam tidak terlibat dalam kejadian tersebut(cw/62/lim/ays/cw56/)

terutama ganti rugi lahan. Akhirnya, ada sebagian warga yang saat ini masih tinggal dan mendiami lahan milik PT BMW tersebut. "Saya sudah cukup muak dengan PT BMW, karena sebelumnya kami pernah minta ditunjukkan data dan surat yang akurat, tapi mereka tidak mau," kata Poniran. Menurut dia, tujuan untuk memberikan keterangan terkait dengan status lahan tersebut untuk mengetahui secara pasti batas persil atau sepadan antara warga dengan PT BMW. Terkait dengan sengketa lahan tersebut, dirinya juga pernah diciduk oleh aparat polisi untuk memberikan keterangan tentang status lahan yang dimilikinya. Karena pada waktu itu, dirinya merupakan ujung tombak yang mengetahui perisis lahan masyarakat setempat. Poniran menuturkan, semenjak dirinya menjadi Ketua RT tahun 1988 lalu dan sampai sekarang ia mengetahui seluk beluk lahan tersebut yang masih banyak tumpang tindih. "Kami sering bertemu dengan pihak perusahaan, namun keputusan yang mutlak tidak ada sama sekali. Begitu juga beberapa bulan lalu kami sempat membicarakan status lahan ini kepada pihak PT BMW, namun tidak ada hasilnya. Untuk itu yang akan kami lakukan adalah melaporkannya ke Polda Kepri untuk membicarakan masalah ini dan tidak perlu demo lagi," tandas Poniran. Kasi Inventarisasi dan Pemetaan Dinas Kehutanan dan Pertanian Kabupaten Bintan Ruah Alimaha menyebutkan, luas lahan

keseluruhan milik PT BMW seluas 23 ribu hektar. Lahan ini terbentang terpisah, mulai dari Lobam, Sungai Kecil sampai Malang Rapat. Masing-masing luas lahan diperuntukkan untuk kawasan Industri Lobam seluas 4.000 hektar dan sisanya sebnyak 19.000 hektar terbentang dari Sungai Kecil sampai dengan Malang Rapat. PT BMW kata Ruah merupakan induk dari perusahaan besar yang di dalamnya ada PT Surya Bangun Pertiwi (SBP) dan PT Sunimas, dimana PT BMW dan PT SBW diberikan izin sebagai Hak Guna Bangunan (HGB), sedangkan PT Sunimas sebagai Hak Guna Usaha (HGU). Kepala Badan Penanaman Modal dan Promosi Daerah (BPMPD) Kabupaten Bintan Mardhiah saat dikonfirmasi tentang pemanfaatan lahan tersebut dari PT BMW mengatakan, bahwa perusahaan tersebut saat ini sedang melakukan pengembangan investasi untuk jangka panjang. PT BMW mencakup di dalamnya kawasan pariwisata Lagoi, kawasan industri Lobam dan saat ini yang sedang berjalan adalah pembangunan Pesona Bintan Lagoi atau Treasure Bay, PT Alila dan lainnya. "Pembangunan Treasure Bay saat ini masih dalam tahap proses pematangan lahan seluas 338 hektar yang dibangun secara bertahap," ujar dia. Lebih lanjut dikatakan, kawasan tersebut ada hutan yang harus diperlakukan atau ditata di dalamnya, dan ini merupakan kewajiban dari Bappeda Bintan untuk menjadikannya green area atau kawasan hutan. ***


CMYK

8

CMYK

IKLAN Sabtu,

23 Juni 2012


CMYK

CMYK

Sabtu,

23 Juni 2012

HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Moch Aminuddin Hadi Komisioner KPID Kepri

Nasionalisme Perbatasan BERTUGAS sebagai Koordinator Bidang Pengawasan Isi Siaran (contents) di Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Kerpri, pria ini memiliki misi dalam menjaga kedaulatan dan meningkatkan nasionalisme masyarakat perbatasan. "Kita harus waspada dengan contents siaran-siaran asing yang dapat mengancam budaya dan menggerogoti jiwa nasionalisme generasi muda ke depan. Terutama siaran dari penyiaran asing yang bebas masuk wilayah perbatasan Indonesia, ditengah masih belum terjangkaunya siaran lokal dan nasional ke kawasan perbatasan tersebut," ujar dosen di salah satu perguruan tinggi di Batam ini.

DPR Minta Buka 24 Jam Operasional Pelabuhan Batuampar BATUAMPAR (HK) — Komisi VI DPR RI mendorong penambahan jam operasional Pelabuhan Batuampar menjadi 24 jam. Dengan demikian, diharapkan proses bongkar muat barang dapat dilakukan lebih cepat dan biayanya semakin ringan. Oleh: Zaki Setiawan, Liputan Batam "Kita mendorong pelabuhan di Indonesia, untuk buka 24 jam sebagaimana telah diterapkan di pelabuhan bongkar muat di Jawa seperti Surabaya dan di Sumatera. Ini untuk meningkatkan kapasitas CECEP/HALUAN KEPRI

Nasionalisme

DPR Minta

Bersambung ke hlm 10

Bersambung ke hlm 10

KTP Aspal, Wajib Daftar Ulang SEKUPANG (HK) — Persoalan dalam pelaksanaan elektronik KTP (e-KTP) bukan cuma ada pada peralatan, operator ataupun pemadaman listrik. Selain itu, juga terdapat permasalahan keabsahan KTP milik warga. Seperti diketahui, tidak sediikit warga Batam yang masih mengantongi KTP aspal atau asli tapi palsu. KTP itu, meski dikeluarkan oleh kantor camat, namun Nomor Induk Kependudukan (NIK)

tidak terdaftar di database. Menanggapi permasalahan tersebut, Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Batam, Sadri Khairuddin mengatakan, jika menemukan masalah KTP aspal, maka perlu dilihat dulu sumber penyebabnya. "Kalau tidak terdaftar, kita cek dulu. Apa KTP-nya asli atau tidak. Kita cek melalui blanko yang ada di kecamatan, apakah nomor seri

CMYK

yang terdapat di KTP SIAK sesuai dengan data di kecamatan. Dari nomor seri tersebut kemudian dilihat sesuai data yang ada di berkas kependudukan. Dicek di blangkonya, lalu sesuaikan NIK-nya. Setelah itu baru dipastikan apakah benar KTP tersebut resmi dikeluarkan oleh instansi pemerintah atau tidak," terang Sadri, Kamis (21/6)

KTP Aspal Bersambung ke hlm 10

BUKA 24 JAM — Pelabuhan Batuampar, Batam sebagai salah satu fasilitas FTZ di Batam sudah layak untuk diperluas. Selain itu, operasionalnya juga didorong untuk berlangsung selama 24 jam. Terlihat aktivitas bongkar muat di pelabuhan ini, beberapa waktu lalu.

Keluarga Berandil Tekan Masalah Sosial BATAM CENTRE (HK) — Keluarga memiliki peran yang sangat besar dalam menekan terjadinya permasalahan sosial di tengah masyarakat. Karena keluarga merupakan institusi pertama dan utama dalam pembangunan sumber daya manusia (SDM). "Perhatian yang optimal terhadap keluarga akan menekan dampak masalah-masalah sosial yang bisa terjadi di masyarakat," kata Ketua

Tim Penggerak PKK Kota Batam, Mariana Dahlan dalam Pembukaan Pelatihan Kader Tribina dan UPPKS tahun 2012 di lantai IV Pemko Batam, Kamis (21/6). Mariana menjelaskan, di dalam keluarga, seseorang akan tumbuh dan berkembang bagi menentukan kualitas individu. Dan di dalam keluargalah kualitas utama

Keluarga Berandil Bersambung ke hlm 10

CECEP/HALUAN KEPRI

KETUA penggerak PKK Kota Batam Mariana Dahlan didampingi Kepala BKKBN Kepri Sunarto memberikan pengarahan kepada kelompok KB Tiga Kecamatan di Kantor Walikota Batam, Kamis (21/6).


10

METRO BATAM Sabtu,

23 Juni 2012

Serikat LSM Akan Gelar Doa Bersama

ISTIMEWA

ANGGOTA Serikat LSM di sela-sela rapat persiapan kegiatan doa bersama di sekretariat di Batam Center, Jumat (22/6). BATAM CENTRE (HK) — Serikat LSM Kota Batam akan menggelar doa bersama di lapangan Engku Putri, Batam Centre, Rabu (27/6) malam. Kegiatan itu sebagai bentuk keprihatinan atas insiden berdarah yang terjadi di kawasan Planet Holiday, Jodoh, beberapa waktu lalu. Yelfian, Ketua Panitia Pelaksana Doa Bersama me-

ngatakan, kegiatan ini akan dipimpin Walikota Batam, Ahmad Dahlan bersama dengan tokoh agama dan tokoh masyarakat di Batam. Usai acara, panitia juga berencana mengunjungi dan memberikan bantuan kepada keluarga pihak yang menjadi korban dalam insiden tersebut. "Doa bersama ini kita gelar sebagai bentuk kepriha-

tinan dan kepedulian kita atas insiden di kawasan Hotel Planet Holiday. Melalui acara ini, kita berharap seluruh komponen masyarakat khususnya tokoh masyarakat dan agama serta pejabat di Batam bersatu hati melalui doa demi terciptanya suasana kondusif," ujar Yelfian di Sekretariat Serikat LSM di Batam Center, Jumat (22/6).

Herianto Tasman, panitia lainnya menambahkan, kegiatan ini bersifat kebersamaan. Diharapkan, melalui doa bersama ini, seluruh komponen masyarakat Batam tidak terprovokasi atas insiden berdarah tersebut dan menyerahkan sepenuhnya penyelesaiannya kepada pihak berwajib. "Dalam visi awalnya, kita dari berbagai unsur LSM dan OKP bersatu hati mengharapkan insiden beberapa waktu lalu tidak meluas menjadi konflik yang bersifat kesukuan," ujarnya. Pada kesempatan ini, kata dia, panitia juga menyampaikan apresiasi kepada Walikota Batam dan DPRD Batam yang merespon positif kegiatan doa bersama ini. Tasman mengimbau seluruh komponen masyarakat dapat menghadiri acara doa bersama ini, sebagai bentuk kepedulian atas terciptanya suasana kondusif di Batam. Menurut dia, jika suasana Batam kondusif, niscaya investasi dan dunia usaha akan lebih baik. Pada akhirnya, seluruh warga Batam akan merasa nyaman dan bisa menikmati hidup di kota ini. (r)

LBKH Annisa Berbagi dengan Yatim-Piatu SEIPANAS (HK) — Jajaran Lembaga Bantuan dan Konsultasi Hukum (LBKH) Annisa menggelar syukuran dan berbagi kebahagiaan bersama puluhan anak yatim-piatu di Batam, Kamis (21/6). Acara ini sebagai bentuk rasa syukur dan terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa atas penempatan kantor baru yang berlokasi di Ruko Mega Indah Blok A No 7, Seipanas. Selain puluhan anak yatim-piatu, acara itu juga dihadiri ratusan undangan lain seperti kalangan pengacara di Batam dan sekitarnya. Tampak pula sejumlah tokoh masyarakat, tokoh agama dan tokoh politik seperti Ketua 1 DPRD Provinsi Kepri Edi Siswono. Sayuti, salah satu pendiri

LBKH Annisa mengatakan, semangat mereka membuka dan mendirikan lembaga hukum ini adalah untuk memberikan bantuan hukum kepada masyarakat umum dengan tetap mempertahankan dan memperjuangkan keadilan atas ke-Tuhanan. "Prinsip kami tidak semata-mata hanya legalitas saja tetapi juga nonlegalitas yang bisa melayani masyarakat baik dalam perguruan, perkuliahan, pidana maupun sebagai mediator," kata Sayuti ditemui di sela-sela acara. Kata dia, LBKH Annisa ini didirikan oleh empat orang yakni Sayuti, R Nika Astaga, Heru Iskan Nur dan Iskandar. Dibukanya kantor baru ini, kata Sayuti, tak lepas dari dukungan para

SHERLY

SAYUTI, salah satu pendiri LBKH Annisa menyalami anak yatim-piatu usai acara syukuran penempatan kantor baru di Seipanas, Kamis (21/6). rakat dan memberikan yang terbaik. Dan jika ada masyarakat yang kurang mampu, kami juga siap membantu dalam hal konsultasi dan mediator hukum," katanya. (cw42)

Penyakit Ispa Mendominasi di Batam SEKUPANG (HK) — Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batam, Candra Rizal mengatakan, infeksi saluran pernafasan akut (ispa) menempati peringkat tertinggi penyakit yang banyak diderita masyarakat Batam. Selain faktor cuaca dan lingkungan, mendominasinya ispa disebabkan perilaku hidup yang tidak sehat. "Dari tahun lalu, dan sam-

pai sekarang memang masih ispa yang menjadi penyakit dominan diderita warga Batam. Selain faktor cuaca maupun lingkungan, terkadang perilaku kita juga bisa menyebabkan ispa gampang menyerang," kata Candra, kemarin di Sekupang. Kata dia, perilaku hidup tidak sehat, terutama masalah kebersihan, baik di rumah maupun lingkungan

masih banyak ditemui dalam kehidupan warga Batam. Bisa saja, barang-barang yang ada dirumah tidak bersih lalu digunakan. Saat ditanya berapa jumlah pastinya, Candra belum bisa menyebutkannya dengan alasan tidak hafal. Kata dia, masyarakat yang mengalami penyakit ispa diantaranya mengalami batuk, pilek dan gejala-gejala lainnya.

"Untuk menghindari hal tersebut, kita sebaiknya berperilaku hidup sehat. Menjaga kebersihan rumah, lingkungan dan lain sebagianya. Dan kalau sudah terlanjur terkena ispa, sebaiknya langsung diobati," terangnya. Selain ispa, lanjut Candra, penyakit yang sering diderita masyarakat Batam adalah diare, demam, malaria dan campak. (cw56)

bersikap tegas terhadap contents siaran yang yang tidak mendidik dan berdampak negatif bagi masyarakat luas. Menurut pria kelahiran

Yogyakarta ini, hal itu perlu dilakukan sebagai konsekwensi atas bentuk kepercayaan dan dukungan para stake holder terhadap para komisioner terpi-

lih. Ia berpendapat, Kepri dengan keunikannya sebagai kawasan perbatasan merupakan barometer yang perlu ditangani secara khusus pula. (wan)

Nasionalisme

Sambungan hal 9 Sebagai komisioner KPID Kepri, pria ini bertekad untuk mewujudkan penyiaran yang sehat dan bermartabat di wilayah ini. Salah satunya dengan

KTP Aspal

Sambungan hal 9 Katanya, adapun nomor seri yang dilihat itu, rangkaian angka yang berada di bagian belakang KTP SIAK, dekat peta dan lambang Garuda Indonesia. Misalnya seri P.2171.xxxxx. Itu nomor seri untuk memastikan, apakah KTP yang dimiliki asli atau tidak. Jika data tidak ada, misalkan terhapus, maka data bisa dimunculkan kembali ke database sesuai blangko tadi. Namun, lanjut Sadri, Kalau data warga tersebut ternyata palsu, maka sang pemilik KTP harus diminta mengurus KTP dari awal lagi. Mulai dari meminta pengan-

tar dari RT/RW. Kemudian mengisi biodata dan ajukan permohonan ke kelurahan. "Setelah KTP SIAK-nya terbit, baru bisa urus untuk eKTP," papar Sadri. Sedangkan bagi warga yang akan melakukan perubahan data pun bisa dilakukan sekalian dalam proses pembuatan e-KTP ini. Namun tetap harus melalui proses permohonan perubahan data KTP di kelurahan. Untuk kemudian datanya dilink-kan ke database e-KTP. Sadri mengatakan, dalam proses peralihan dari KTP SIAK ke e-KTP ini tidak ada perubahan NIK. Sehingga,

tanpa pembangunan dan Batam kita dorong ke sana," kata Ketua Komisi VI DPR RI, Airlangga Hartato dalam kunjungan kerjanya ke Pelabuhan Batuampar, Batam, Jumat (22/6). Menurut Airlangga, pengoperasian jam buka pelabuhan ini harus dioptimalkan. Untuk meningkatkan kapasitas bongkar muat barang tanpa harus melakukan pembangunan ataupun perluasan. Dengan dibukanya jam operasional pelabuhan menjadi 24 jam, maka kapasitas barang yang bisa dibongkar muat dan kapasitas kapal yang bisa dilayani oleh pelabuhan akan semakin banyak. Ini juga akan berimbas terhadap semakin meningkatnya pemasukan dan pendapatan dari sektor pelabuhan. "Pemilik kapal juga diuntungkan, karena tidak perlu lama parkir di suatu pelabuhan. Biaya yang dikeluarkan akan semakin kecil," jelasnya. Kunker ke Pelabuhan Batuampar juga dilakukan untuk meninjau pengembangan dermaga utara terminal Batuampar dengan kapasitas 600.000 TEUs dan biaya Rp366 miliar. Dengan adanya pengembangan dermaga terminal Batuampar ini, diharapkan dapat meningkatkan kapasitas menjadi dua kali lipat, hingga 1,2 juta TEUs.

Sambungan hal 9

rekan sejawat maupun relasi yang ada di Indonesia dan Batam khususnya. "Sebagai suatu mediator yang beralaskan ke-Tuhanan, kami siap membantu masya-

tidak benar jika ada yang mengatakan masyarakat harus banyak-banyak gandakan KTP SIAK, karena NIK di eKTP nanti akan berubah. "NIK tetap. Sepanjang ti-

DPR Minta

Sambungan hal 9

dak ada kekeliruan data di dalamnya. Misalnya tidak sesuai dengan tanggal lahir. Karena ini berkaitan dengan NIK, maka NIK harus diganti," tegasnya. (cw56)

individu tersebut akan berlangsung, terutama kualitas individu seorang remaja. Sebagai aset bangsa, remaja merupakan generasi penerus dalam pembangunan nengara. Dan orang tua yang baik, memiliki peran penting dalam tumbuh kembang anak secara optimal. "Melalui bina remaja, orang tua akan diberikan pengetahuan untuk dapat melakukan pembinaan terhadap remaja. Dimana diantara permasalahan remaja adalah akibat rendahnya pengetahuan terhadap masalah reproduksi," jelasnya. Mariana berharap, anakanak Batam ke depan bisa menjadi anak-anak yang sholeh dan sholehah serta memiliki cita-cita yang tinggi. Tentunya dengan bimbingan dan pembinaan yang dilaku-

Terdapat tiga dermaga yang akan dibangun dalam pengembangan dermaga utara terminal Batuampar tahun ini. Saat ini, pengembangan sudah menyelesaikan tahap pengukuran dan reklamasi. Setelah pengembangan, Komisi VI juga mendorong agar pengelolaan pelabuhan dapat dilakukan oleh swasta. Bukan dilakukan oleh pemerintah atau BP Batam seperti selama ini. "Pemerintah cukup sebatas regulator saja," katanya. Selain melakukan kunjungan kerja ke Pelabuhan Batuampar, rombongan Komisi VI DPR RI juga meninjau kawasan pelabuhan Tanjungsauh, Pelabuhan Telaga Punggur, Dam Tembesi dan Rumah Sakit Otorita Batam (RSOB). Kunker diikuti 13 anggota dari 18 anggota Komisi VI DPR RI yang tercatat dalam agendanya pengawasan ke BP Batam masa persidangan IV tahun sidang 2011-2012. Rombongan Komisi VI DPR RI diterima langsung oleh Ketua BP Batam, Mustofa Widjaya, Direktur Teknik BP Batam, Istono, Direktur Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) dan Humas BP Batam, Dwi Djoko Wiwoho dan pejabat dilingkungan BP Batam lainnya. Sementara itu untuk pela-

buhan Tanjung Sauh, Komisi VI DPR RI juga akan mendorong adanya solusi atas masih adanya faktor-faktor penghambat dalam pembangunan. Salah satunya, perlunya ada peraturan pemerintah (PP) yang memasukkan kawasan Tanjungsauh sebagai daerah Free Trade Zone (FTZ). "Ini kita dorong ke Kementerian Perekonomian agar segera keluar PP nya, karena terkait investasi di Batam," katanya. Menurut Airlangga, Tanjungsauh berada di wilayah Selat Malaka yang memiliki transportasi kontainer sangat ramai. Jadi jika Tanjungsauh dikelola menjadi pelabuhan, maka daerah juga akan ikut menikmati manfaat itu. Selama ini, kawasan Selat Malaka hanya memberikan manfaat bagi Singapura dan Malaysia. Singapura dengan pelabuhannya yang berkapasitas hingga 30 juta TEUs dan Malaysia dengan pelabuhannya yang berkapasitas hingga 7 juta TEUs. Sementara Pelabuhan transhipment peti kemas Tanjungsauh akan dikembangkan untuk kapasitas hingga 4 juta TEUs per tahun. Dengan total investasi mencapai US$805,8 juta di atas lahan seluas 2.200 meter dan back up area 132 hektar yang akan dikelola oleh PT Pelindo.***

Keluarga Berandil kan orangtua terhadap anak. "Peran orangtua tidak seluruhnya dapat digantikan oleh orang lain ataupun institusi lain," katanya. Hal senada dinyatakan Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kepri, Sunarto. Pembinaan dan bimbingan yang dilakukan orang tua secara optimal akan dapat membentengi generasi muda dari kenakalan remaja. "Keluarga sangat berperan dalam membentuk generasi masa depan bangsa yang berkualitas," katanya. Kepala Pemberdayaan Perempuan Kota Batam, Nurmadiyah menerangkan, pelatihan Kader Tribina ini dilakukan agar kader memiliki peran yang strategis dalam meningkatkan ketahan-

an dan kesejahteraan keluarga. Selain itu, pelatihan juga dilaksanakan untuk memberikan pembekalan kepada kader agar mampu menjalankan dan mewujudkan program Keluarga Berencana (KB) secara tepat di masyarakat. Dengan para peserta terdiri atas Pengelola KB Kecamatan, Kader Keluarga Bina Balita/Bina Remaja/Bina Lansia, Kader UPPKS dan Tim Penggerak PKK Kota Batam. "Semangat hari keluarga nasional yang ke-19 menjadi momentum dalam mewujudkan keluarga sejahtera dan mandiri," kata Nurmadiyah yang juga sebagai Ketua Panitia Pelatihan. Dalam kesempatan itu, juga diserahkan bantuan fasilitas KB kepada Kelompok KB di tiga Kecamatan yang ada di Batam. (wan)


CMYK

BINTAN

11

Sabtu,

23 Juni 2012

Tambelan Dianggarkan Rp13,5 M Kunjungan Bupati

Penggunaan DKTM Tepat Sasaran BINTAN (HK) — Kepala Desa (Kades) Air Glubi, Kecamatan Bintan Pesisir Adi Suryanto memberikan klarifikasi atau penjelasan seputar penggunaan Dana Kepedulian Terhadap Masyarakat (DKTM) dan hibah berasal dari PT Gunung Sion. Adi ditemui Jumat (22/6) mengatakan, penggunaan DKTM sebesar Rp1 miliar lebih untuk membenahi sarana mau pun prasarana di Desa Air Glubi serta dana hibah Rp700 juta untuk masyarakat Pulau Kecil yang berdekatan dengan Desa Air Glubi sudah sesuai dengan pemanfaatannya. "Dana yang disalurkan oleh PT Gunung Sion ini sudah kita manfaatkan sesuai dengan harapan masyarakat setempat dan semuanya terlaksana dengan baik," kata Adi. Adi memaparkan, seperti penggunaan pengembangan penguatan Modal Usaha Koperasi sekitar Rp157 juta telah dilaksanakan. Dua bulan lalu dari pemanfaatan modal ini sudah terbentuk koperasi simpan pinjam bernama Sumber Harapan yang diketuai Abdul Zailani. Koperasi tersebut dibentuk sebagai wadah simpan pinjam bagi anggota masyarakat dengan bunga yang sangat rendah, yaitu 0,5 persen. Begitu juga anggota yang bergabung dalam koperasi tersebut berjumlah 50 orang berasal dari Desa Air Glubi. Selain itu lanjut Adi, penggunaan DKTM juga dimanfaatkan untuk pengadaan inventaris desa yang di dalamnya terdapat sewa menyewa. Inventaris desa ini dimanfaatkan sebagai Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Desa Air Glubi. "Untuk hibah sebesar Rp700 juta, dana tersebut diserahkan melalui tim 15 orang yang sudah dibentuk. Dana hibah ini disalurkan melalui tim ke masyarakat. Kita juga tetap mengawasi penyaluran dana ini bersama Ketua RT/RW, agar tidak sampai terjadi gejolak," kata Adi. Dia menyebutkan, ada sekitar 80 kepala keluarga (KK) penerima dana hibah yang disalurkan secara transparan, sehingga penggunaannya tepat sasaran. Disamping itu, dana hibah juga digunakan u n t u k m e m b a y a r t u n j a n g a n g u r u PAU D, perbaikan mushalla dan lainnya yang ada di Desa Air Glubi. (eza)

BINTAN (HK) — Bupati Kabupaten Bintan Ansar Ahmad akan menganggarkan dana Kecamatan Tambelan sebesar Rp13,5 miliar untuk pembangunan sarana dan prasarana di daerah tersebut. Oleh: M Rofik dan Reza Liputan Bintan Hal itu disampaikan Ansar saat silaturrahmi dan sejumlah kepala Satuan Kerja dan Perangkat Daerah (SKPD) serta anggota DPRD Bintan di Kecamatan Tambelan dalam kunjungan kerjanya, Jumat (22/6) di Kecamatan Tambelan, Kabupaten Bintan. Anggaran tersebut urai Ansar digunakan diantaranya untuk pembangunan kawasan Rumah Adat Tambelan, pembangunan gedung Bank Badan Perkreditan Rakyat (BPR) Bintan, Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), rehab batu miring kantor Camat Tambelan, bantuan pengadaan komputer untuk tingkat SLTP dan SLTA. Disamping itu juga lanjut dia, anggaran tersebut dipergunakan untuk membangun Puskesmas kecamatan, rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH), balai pertemuan dan semenisasi jalan. "Untuk tahun ini, sebanyak 57 unit RTLH akan dibangun di Kecamatan Tambelan yang dianggarkan dari APBD. Kemudian, untuk penerangan listrik, akan ditambah satu unit mesin berkapasitas 150 KVA, sehingga dengan demikian listrik yang

DOK / HALUAN KEPRI

LAHAN TAMBANG — Beberapa perusahaan tambang bauksit di Kabupaten Bintan belum melakukan reboisasi pasca penggalian lahan tersebut. Padahal Bupati Bintan Ansar Ahmad telah mengintruksikan kepada pengusaha tambang agar segera mereboisasi lahan yang bersangkutan. saat ini berkapasitas 200 KVA nantinya akan bertambah menjadi 350 KVA," kata Ansar. Pada kesempatan itu juga Ansar mengungkapkan, untuk konservasi penyu akan tetap dilaksanakan tahun ini Pemkab Bintan bekerja sama dengan hotel di Lagoi. Dalam hal ini, pihaknya juga masih menunggu persetujuan dari Kementerian Kehutanan. "Pembangunan bandara di Kecamatan Tambelan akan tetap dilanjutkan pada tahun ini. Saat ini, pembangunan masih dalam proses pematangan lahan dan pengurusan izin lokasi di Kementerian Perhubungan RI," imbuh Ansar. Untuk pembenahan transportasi laut lanjut dia, Pemkab Bintan akan memberikan subsidi kapal cepat dengan kecepatan 35 knot perjam. Dengan demikian, jarak tempuh Tan-

jungpinang-Tambelan cukup memakan waktu sampai 7 jam. Begitu juga angkutan lebaran akan tetap beroperasi pada tahun ini. Guna memenuhi kebutuhan air minum bagi warga Tambelan, nantinya akan dibangun Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang dianggarkan Pemerintah Provinsi Kepri. Dari kunjungan tesebut Ansar mengemukakan bahwa pembangunan yang selama ini telah dilaksanakan di Kecamatan Tambelan sudah berjalan dengan baik dan lancar sesuai dengan program daerah. "Kita berharap masyarakat Tambelan agar dapat mengawasi bersama setiap pembangunan yang dilaksanakan, sehingga nantinya dapat terlaksana dengan baik," imbuh Ansar. Hal senada dikatakan Ketua DPRD Bintan Lamen Sarihi. Dia

Pendistribusian e-KTP Lancar BINTAN (HK) — Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disduk Capil) Ismail MPd mengatakan, pendistribusian elektronik KTP (e-KTP) di wilayah Kabupaten Bintan berjalan lan- Ismail car. Sampai saat belum ada ditemukan kendala pendistribusian di setiap Kecamatan Kabupaten Bintan. Petugas di setiap kecamatan tetap melakukan jemput bola dalam setiap pengurusan e-KTP, begitu juga pelayanan yang diberikan sangat mengedepankan kepentingan warga. "Belum ada keluhan dari warga yang mengurus e-KTP. Kita tetap membantu pengurusan e-KTP ini sampai tuntas. Begitu juga dengan pendistribusiannya saat ini sudah berjalan dengan baik dan lancar," kata Ismail kemarin.

Lebih lanjut mantan Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Bintan ini mengatakan, dari awal sejak adanya program penyelesaian perekaman e-KTP, Kabupaten Bintan merupakan tercepat dibandingkan dengan kota dan kabupaten lain se-Kepri. Mengingat penyelesaian eKTP Bintan sesuai dengan target, maka daerah ini mendapat kepercayaan dan penghargaan sebagai kabupaten terbaik se-Kepri dalam perekaman e-KTP. Ismail menyebutkan, sebanyak 21.158 lembar e-KTP mulai didistribusikan ke masyarakat Kabupaten Bintan. Dari jumlah total tersebut Kecamatan Gunung Kijang sudah dibagikan sebanyak 3.275 lembar, Kecamatan Teluk Bintan 1.500 lembar, Keca-

CMYK

matan Teluk Sebong 7.590 lembar, Kecamatan Seri Kuala Lobam 3.849 lembar, Kecamatan Toa Paya 4.844 lembar dan Kecamatan Tambelan berjumlah 100 lembar. "Untuk kecamatan yang belum mendapatkan e-KTP ini, kita terus menggesa dan berkoordinasi dengan Dirjend Pencatatan Sipil agar daerah tersebut secepatnya dikeluarkan. Karena persoalannya selama ini adalah proses pencetakan e-KTP dilakukan secara acak yang diproses secara keseluruhan se-Indonesia," ungkap Ismail. Selama ini lanjutnya, proses perekaman e-KTP di Bintan sudah berjalan maksimal, dan dia berharap proses pencetakan di pusat agar dapat selesai segera mungkin sehingga warga yang sama sekali yang belum mendapatkan kartu identitas itu segera teralisasi.(eza)

mengatakan dari kunjungannya di Kecamatan Tambelan bersama Bupati Bintan, semua pembangunan yang dilaksanakan berjalan dengan baik. "Alhamdulillah, pembangunan yang kami tinjau bersama rekan-rekan anggota DPRD Bintan dan Bupati di Kecamatan Tambelan sudah berjalan dengan lancar dan tidak ada kendala lain. Begitu juga dengan masyarakat Tambelan sangat antusias menerima kunjungan kami," ujar Lamen. Lamen mengatakan, selama ini aspirasi yang disampaikan oleh masyarakat Tambelan kepada Pemkab bersama DPRD Bintan tetap diperhatikan, terutama dalam membenahi sarana mau pun prasarana di kecamatan yang terjauh ini. Begitu juga dengan pembangunan yang dilaksanakan di Kecamatan Tambelan dari

tahun ke tahun tetap mengalami kemajuan untuk kepentingan masyarakat di sana. Hal ini katanya dapat dilihat dari segi kesehatan, perikanan, pendidikan, listrik, transportasi, jalan dan pembangunan lainnya yang sudah dinikmati oleh masyarakat Tambelan. Dalam silaturrahmi tersebut lanjut Lamen, warga juga ada yang meminta untuk penambahan ruang belajar di SMAN 6 Tambelan, karena selama ini dengan jumlah siswa yang cukup banyak, ruang belajar masih terbatas. "Pada kesempatan itu anggota DPRD Kepri dari dapil Bintan Dalmasri Syam yang turut hadir akan mengupayakan membantu menganggarkan ruang belajar melalui anggaran pemerintah Provinsi Kepri. Kita berharap mudah-mudahan ini dapat terealisasi," imbuhnya.***

Pocai, Mempersingkat Jarak BINTAN (HK) — Meski pun jembatan Jalan Lintas Barat Tengah yang menghubungkan ke pusat kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bintan Bandar Seri Bentan, di Desa Siantan Kecamatan Teluk Bintan belum selesai dibangun, namun jarak tersebut bisa ditempuh menggunakan Pocai. REZA / HALUAN KEPRI

Alat transportasi laut yang bentuknya menyerupai sampan dengan mesin pendorong yang didesain sederhana itu ternyata mampu mengangkut sebanyak 10 unit motor menyeberang laut yang panjangnya sekitar 300 meter menuju kantor Pemkab Bintan. Bila menggunakan jalur lintas barat menuju Tanjunguban, maka perjalanan dari Tanjungpinang ke pusat Peperintahan Kabupaten Bintan menempuh jarak sepanjang 42 Km. Namun bila menggunakan jalur lintas tengah ini, bi-

sa memotong jalan sepanjang lebih kurang 10 Km menempuh kantor Pemkab di Bintan Buyu. Di jalur lintas barat tengah ini, pengguna kendaraan langsung jalan lurus ke arah Tembeling. Setelah tiba di jembatan yang saat ini sedang dibangun, di sana sudah stand by Pocai yang siap menghantarkan masyarakat menyebeberangi lautan menuju pusat perkantoran Pemkab Bintan. Jarak yang tempuh setelah menyeberangi menggunakan Pocai ini menuju Tambelan sekitar 3 Km ke

WARGA menyeberang menggunakan Pocai menuju pusat perkantoran Kabupaten Bintan. kantor Pemkab Bintan. Saat Haluan Kepri menggunakan sepeda motor menuju kantor Pemkab Bintan, Bandar Seri Bentan kemarin, tampak masyarakat baik yang berasal dari Tanjungpinang dan Bintan hilir mudik menyeberangi laut. Mulai dari pelajar, karyawan swasta dan pegawai dan masyarakat banyak yang menggunakan jasa transportasi laut ini dengan praktis dan tidak sampai memakan waktu lama.

Salah seorang pemilik Pocai Romi mengatakan, setiap hari banyak masyarakat yang menyeberang menggunakan kenderaan, mulai dari sepeda motor sampai mobil. "Untuk sepeda motor biaya penyeberangan sebesar Rp4.000 per unit dan mobil setiap unitnya berjumlah Rp20.ribu. Sekali nyeberang untuk sepeda motor Rp4.000 dan Pocai ini hanya sanggup menampung 10 unit saja," ujar Romi.(eza)


LINGGA

12

Sabtu,

23 Juni 2012

Lingga Diusulkan sebagai Tempat Berburu Pasokan Air Bersih Terganggu LINGGA (HK) — Pasokan air bersih dari PDAM ke pelanggan mengalami gangguan selama dua hari ini. Hingga kini belum diketahui penyebabnya. Perkiraan sementara kerusakan itu terjadi pada pipa induk yang mendistribusiakn air ke rumahrumah. " Sudah dua hari ini aliran air untuk warga kecamatan Singkep tidak lancar. Mungkin perkiraan kita ada kebocoran pada pipa induk distribusi,"terang Humas PDAM Tirta Darma Budi Kusnaidi,Jumat (22/6). Dikatakan dia, untuk pipa induk dari sumber mata air ke bak penampungan sudah dicek tidak ada kerusakan. "Namun yang anehnya saat jamjam dengan beban puncak pemakaian air yang tinggi seperti pagi hari air bisa tidak mengalir sama sekali. Hal ini tentunya menjadi pertanyaan. Maka dari itu perkiraan kita ada kebocoran,namun di mana kita masih mencari. Sampai saat ini belum ketemu di mana bocornya. Kalau penyebab lain saya rasa tidak ada," bebernya yang mengaku mendapat laporan ini dari masyarakat. Budi merincikan, akibat kejadian ini setidaknya sekitar 60 persen pelanggan PADM Singkep merasakan. ,"Untuk jumlah seluruh pelanggan kita (PDAM-red) di kabupaten Lingga seluruhnya 5000 orang lebih.Khusus untuk kecamatan Singkep sekitar 3000 orang. Dari jumlah yang ada di Singkep ini setidaknya 60 persen merasakan gangguan suplai air bersih akibat masalah ini. Jadi kita minta maaf untuk permasalah ini,"tergasnya. Daerah daerah yang terkena imbas pemadaman seperti pasir Kuning, Sungai Lumpur,Pertanian,Telek, Bukit Timah dan Setajam. "Untuk daerah-daerah itu ada yang sebagian ada juga yang keseluruhan terganggunya. Jadi, sampai saat ini kita belum bisa memastikan sampai kapan permasalah ini akan selesai, sekali lagi kita meminta maaf kepada pelanggan khusunya daerah yang suplai airnya tidak lancar,"tuturnya. (jfr)

LINGGA (HK) — Persatuan Menembak Indonesia (Perbakin) Kepri mengusulkan Kabupaten Lingga sebagai tempat berburu (hunting) babi. Sebelumnya Perbakin juga pernah melakukan kegiatan berburu di kawasan Centing. Usulan itu disampaikan Ketua Perbakin Kepri Alfred saat menyampaikan sambutannya pada acara pembukaan berburu babi di kawasan Desa Musai, Jumat (22/6). Olahraga berburu babi yang digelar Perbakin tersebut difasilitasi Pemkab Lingga melalui Dinas Budaya dan Pariwisata. " Kita menilai, kawasan di Kabupaten Lingga pantas dijadikan sebagai kawasan hunting (berburu). Untuk itu kita usulkan kepada Pemkab Lingga untuk membuka lahan berburu di sini," ungkapnya. Dikatakan dia, sebelum kegiatan berburu babi di Desa Musai, Perbakin juga pernah berburu babi di kawasan Centing. Ini setelah Perbakin melihat lahan dan babi di Kabupaten Lingga yang terbilang banyak. Tujuan buru babi tersebut selain olahraga juga untuk membasmi hama babi. Karena itu, pihaknya siap membantu Pemkab Lingga dalam menjadikan Lingga sebagai kawasan berburu babi. Apalagi sebelumnya, Perbakin Kepri juga telah menyampaikan kesiapan berburu babi di Lingga kepada teman-teman di Singapura.

NOFRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

BURU BABI — Bupati Lingga H Daria (kiri) bersalaman dengan anggota Perbakin dan Porbi yang ikut dalam kegiatan wisata berburu babi di Desa Musai, Jumat (22/6). Bupati Lingga H Daria menyambut positif usulan Perbakin tersebut jika tujuan untuk mengurangi hama babi di Kabupaten Lingga, sehingga masyarakat di Kabupaten Lingga dapat dengan mudah bercocok tanam. " Di Kabupaten Lingga memang banyak babi, kalau

demikian kita siap menyediakan lahan," ungkapnya. Karena itu, Daria meminta Dinas Budaya dan Pariwisata agar mengemas kegiatan berburu di Kabupaten Lingga menjadi kegiatan yang menyenangkan. Tujuannya agar pesertanya tidak hanya dari dalam negeri saja,

akan tetapi juga dari negeri Jiran. Daria mengakui hama babi di Kabupaten Lingga sangat meresahkan para petani, karena dinilai sering merusak tanaman. Ditempat yang sama, Kepala Dinas Budaya dan Periwisata Kabupaten Lingga Junaidi Adjam mengatakan, peserta

buru babi ini pertama kalinya berasal dari Kabupaten Lingga. Adapun jumlah pesertanya sebanyak 57 orang yakni dari Perbakin sebanyak 17 orang, dari Porbi sebanyak 25 orang, masyarakat Kabupaten Lingga 15 orang. Ditambah anjing berburu sebanyak 30 ekor (cw60)

Usai Isi BBM, Pompong Terbakar LINGGA (HK) — Kapal pompong yang biasa mengangkut bahan bakar minyak (BBM) jenis solar terbakar di pangkalan minyak SPBB Sungai Buluh, Kecamatan Singkep Barat, Kamis (21/6) sekitar pukul 15.00 WIB. Oleh: Nofriadi Putra, Liputan Lingga Pompong tersebut terbakar setelah para ABK mengisi solar ke drum yang terdapat di atas pompong. Diduga kebakaran terjadi akibat kosleting di bagian mesin hingga menimbulkan percikan api. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu, namun kerugian diperkirakan puluhan juta rupiah. Rencananya, pompong bermuatan 5 ton tersebut hendak mengakut solar dari SPBB ke teluk Nipah, Desa Posek, Kecamatan Singkep Barat dari SPBB Sungai Buluh. Namun naas, usai mengisi solar ke drum yang terdapat di atas pompong, api pun langsung berkobar. Kejadian itu saat ABK hendak menghidupkan mesin pompong. Pemilik pompong Riyadi, dan seorang ABKnya Didit

selamat dari kebakaran. Ia sempat melihat percikan api muncul dari salah satu kabel mesin, kemudian menjalar ke drum yang baru saja diisi solar. Saat api mulai membesar ia berusaha mengarahkan pompong tersebut ke arah Pulau Sebarang. Setelah itu ia terjun ke laut. Akibat kejadian itu, pompong tersebut pun terbakar. Sementara itu kru penumpang dan ABKnya yang berada di pompong tersebut saat kejadian langsung melompat ke laut menyelamatkan diri. " Tidak hanya pompong saja yang terbakar . Begitu juga dengan solar yang baru hendak dibawa ke Desa Posek. Di mana jumlah muatan solar yang baru diisikan langsung terbakar sebanyak 10 drum," katanya.***

LINGGA (HK) — Puluh warga kampung Tanda, Kampung Melukap, Kampung Budus dan Merawang berbodongbondong pergi ke Surau Al-Jihad mengikuti peringatan Isra Mi'raj, Kamis (21/6) malam. Akibatnya Isra Mi'raj pun menjadi meriah. Saking banyaknya, surau pun tak mampu lagi menampung jamaah yang datang. Para jamaah ada yang duduk di luar untuk mendengarkan ceramah dari ustad Jamaludin Nur dari Batam. Ustadz Jamaluddin, dalam tausyiahnya mengatakan peristiwa Isra Mi'raj yang diperingati setiap tahun oleh umat Islam menjadi momen penting dan sakral. Karena dalam peristiwa tersebut, Allah SWT melalui Nabi

Isra Mi'raj di Surau Al-Jihad Meriah Muhammad SAW memerintahkan kepada manusia untuk mendirikan sholat lima waktu sehari semalam. " Perintah sholat lima waktu diterima langsung oleh Nabi Besar Muhammad SAW dari Allah SWT," katanya. Hamka, warga Kampung Merawang sengaja datang dari rumahnya untuk menngikuti Isra Mi'raj ke Surau Al Jihad, tidak lain untuk mendengar ceramah ustadz

Jamalludin Nur. " Kegiatan ini sangat positif, mengingat juga sebentar lagi mau puasa Ramadhan," ungkapnya. Ketua Lembaga Adat Melayu (LAM) Kabupaten Lingga H Ruslan, mengatakan antusias warga mengikuti peringatan Isra Mi'raj di Suarau Al Jihad sangat tinggi. Ia menyebutkan, keinginan masyarakat mengikuti acara-acara Islam. (cw60)

NOFRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

Ustadz Jamaluddin Nur menyampaikan tausyiahnya saat acara peringatan Isra Mi'raj di Kabupaten Lingga, Kamis (21/6) malam lalu.

Dishub Diminta Razia Speedboat LINGGA (HK) — Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishub Kominfo) Kabupaten Lingga diminta merazia alat keselamatan penumpang di setiap speedboat. Hal itu sehubungan dengan mulai datangnya musim selatan dimana ketinggian gelombang laut mencapai 4 meter dan disertai angin kencang. Tingginya gelombang laut dan angin kencang sangat beresiko bagi pelayaran. " Minimnya safety pelayaran yang dimiliki spedboard penyeberangan dari Pelabuhan Jagoh menuju Tanjung Buton, Daik, harus menjadi perhatian pemerintah," kata Tengku, seorang warga, Jumat (22/6). Dikatakan dia, selama ini tidak ada pemantauan yang dilakukan Pemkab Lingga untuk meminimalisir kecelakaan laut saat penyeberangan antar pulau di Kabupaten Lingga. Hal ini terbukti dengan kondisi speedboat dan alat keselamatan yang masih minim. " Seharusnya ada pemeriksaan berkala kondisi kelayakan spedboad dan alat keselamatan penumpang," tambah Tengku. (cw60)


NATUNA

13

Sabtu,

Diskes Temukan Makanan Kadaluarsa RANAI (HK) — Dinas Kesehatan Kabupaten Natuna menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah mini market di R anai, Jumat (22/6). Sidak yang d i g e l a r be r s a m a i n s t a n s i te r k a i t s e p e r t i , D i n a s Perindustrian dan Perdagangan Natuna, Kecamatan, dan Satpol-PP tersebut berhasil menemukan be berapa produk mak anan dan minuman yang sudah kadaluasa. "Benar, dari hasil sidak yang kita laksanakan di beberapa mini market di Ranai, kami berhasil menemukan 1 pack mie instan dan 1 pack kopi siap saji. Kedua bahan tersebut sudah kita serahkan kepada pemilik toko untuk dimusnahkan," ujar Kepala Bidang Pengembangan Sumberdaya Kesehatan Dinas Kesehatan Natuna, Muhammad Faisal. Dua produk makanan dan minuman yang sudah habis masanya itu bukan karena unsur kesengajaan dari pedagang. Tetapi akibat ketidak telitian pedagang saat membeli produk serta kurang jeli dalam mendata barang dagangannya. Selain itu kata Faisal, pada sidak kali ini, pihaknya fokus pada makanan kadaluarsa dan produk makanan yang tidak memiliki registrasi secara legal. Seperti makanan luar yang tidak memiliki kode ML (makanan luar) dan BPOM. "Kita juga mencari produk makanan yang kemasanya sudah rusak atau sobek dan masih di jual. Jika ditemukan kami akan langsung meminta untuk dimusnahkan," tuturnya. Ditambahkan Faisal, sidak tersebut merupakan kegiatan rutin Dinas Kesehatan Natuna, sehingga secara periodik, dinkes akan turun kelapangan untuk mencari bahan makanan yang sudah habis masa kadaluarsanya serta produk yang tidak jelas registrasinya. "Saran kami, supaya pedagang juga jeli terhadap masa berlaku semua produk dagangannya. Hal ini untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan. Kemudian untuk para pembeli, supaya lebih teliti sebelum mengkonsumsi produk makanan dan minuman," tukasnya.(leh)

Pulau Subi Gelap Gulita Ekonomi Masyarakat Lumpuh RANAI (HK) — Pulau Subi gelap gulita menyusul rusaknya Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) di kawasan terdepan Indonesia itu. Kondisi ini berjalan tujuh bulan lalu, sehingga ekonomi masyarakat lumpuh. Oleh: Fathurrahman, Liputan Natuna FATHURRAHMAN/HALUAN KEPRI

Camat Subi, Saidir mengakui hal itu. Sampai saat ini katanya, PLTD yang dikelola oleh Perusahaan Daerah (Perusda) tidak kunjung diperbaiki. "Ya itulah yang jadi pertanyaan kami. Kenapa masalah ini tak kunjung selesai. Sebab listrik sudah padam selama tujuh bulan lalu. Anehnya, hingga sekarang belum juga kelihatan diperbaiki sama perusda," keluhnya, Jumat (22/6) via ponsel. Dikatakan, kerusakan listrik PLTD membuat geliat

TEBAR JARING — Seorang nelayan tampak sedang menebar jaring penangkap ikan di Pinggir Pantai Kencana Ranai, beberapa waktu lalu. perekonomian warga Subi sebagian besar lumpuh. Sebab kebutuhan dasar warga tidak terpenuhi. Mayoritas masyarakat Subi jelasnya, merupakan nelayan. Mereka butuh es untuk mengawetkan ikan hasil tangkapannya. Sementara es tidak bisa dibuat, karena listrik tidak ada. "Itu contohnya yang paling nyata bang," katanya. Terpisah, Kepala Dinas Pertambangan dan Energi

DPRD Batal Tinjau Kapal Keruk RANAI (HK) — Anggota DPRD Natuna, Harmain Usman batal melakukan kunjungan ke kapal keruk KM, Baruna Tirta Samudra yang lego jangkar di perairan Ranai, Jumat (22/6). Rencananya, Harmain ingin melihat kondisi sebenarnya, apakah kapal keruk

23 Juni 2012

atau kapal ikan. Harmain yang seorang diri dan dikawal dua staf DPRD Natuna itu rencananya akan menuju KM, Baruna Tirta Samudra dengan menggunakan kapal cepat milik Dinas Perhubungan Natuna. Tetapi sesampainya di pelabuhan, kapal

cepat (speedboat) milik dishub tidak ada di tempat. Akhirnya Harmain memutuskan untuk meminjam kapal patroli milik AL, dan Basarnas, serta Polair yang tengah sandar di pelabuhan Penagih. Namun upaya tersebut gagal karena untuk memakai speedboat milik instansi vertikal ini harus meminta izin kepada kepala instansi masing-masing. Harmain mengatakan, informasi lain menyebutkan, lapal itu berlayar dari negara China menuju Bangka Belitung. Berhubung ada kerusakan pada bagian mesin kapal, akhirnya kapten

(Distanben) Kabupaten Natuna, Ilham Kauli membenarkan kalau mesin PLTD milik perusda di Subi mengalami kerusakan. Pihaknya sendiri sudah mengecek kebenaran tersebut. "Pihak distamben sudah mengusulkan agar segera diperbaiki," sarannya. Ia mengaku sudah bertemu dengan manajemen perusda soal kerusakan mesin ini. Pihak perusda pun berjanji akan me-

kapal memutuskan untuk sandar di laut Ranai. "Ngak biasanya ada kapal besar yang sandar di laut Ranai. Jadi sejak ada kapal itu sandar, masyarakat banyak yang bertanya kepada saya soal aktifitas kapal itu. Jadi saya memutuskan untuk meninjau langsung ke kapal, tetapi berhubung tidak ada armada laut yang bisa dipakai, jadi saya putuskan untuk menemui pihak syahbandar," ujar Harmain kepada wartawan saat ditemui di pelantar Penagih. Sementara itu, menurut Kapten Kapal, Togap Manurung bahwa kapal KM Baruna Tirta Samudra tersebut adalah kapal buatan China yang baru saja dibeli pimpinannya bernama Arif asal Indonesia. Kemudian dalam perjalanannya dari China menuju Bangka Belitung, kapal tersebut mengalami kerusakan

pada mesin kapal. Akhirnya dirinya memutuskan untuk lego jangkar di perairan Ranai. "Kapal itu berukuran 626 GT, kapal sudah berada di perairan Ranai sejak tiga minggu yang lalu. Rencananya hari ini, Jumat (22/6) kami sudah kembali berlayar, karena mesin kapal sudah diperbaiki," ujar Togap tanpa menunjukan surat dokumen kapal. Adapun kapal tersebut mengalami kerusakan pada bagian turbo mesin, sehingga mau tidak mau, kapten kapal memutuskan untuk lego jangkar di perairan Ranai. Namun yang menjadi pertanyaan Harmain adalah, kenapa kapal yang baru saja dibeli ini rusak begitu saja. "Ada apa, katanya kapal ini baru dibeli, kok sudah rusak" tanya Harmain kepada Togap. "Untuk badan kapal seratus

RANAI (HK) — Karya dan kreatifitas anak Natuna di bidang tulis menulis dan dokumentasi ditampilkan dalam Pameran Buku yang digelar Badan Perpustaan dan Arsip Daerah, Provinsi Kepulauan Riau di Pelataran Parkir Ramayana Mall, Tanjungpinang, 22-24 Juli 2012 ini. "Penampilan karya ini sebagai upaya mendongkrak motivasi kreatifitas anak-anak Natuna di bidang tulis menulis dan dokumentasi," ungkap Kepala Perpustakaan Daerah Natuna, Umar Natuna, di ruang kerjanya, Jum'at (22/6). Umar mengatakan, pihaknya perlu menampilkan bebargai kar-

ngeceknya dan sudah menyurati pihak PT Bintang Tiga yang akan memperbaikinya. Bahkan kata Ilham Kauli lagi, Ia juga menyarankan kepada perusda untuk mengusulkan kepada bupati agar membeli mesin baru untuk mengatasi hal tersebut. “Kita usulkan agar membeli mesin baru. Soalnya kapasitas mesin sekarang ini hanya 350 KPA. Sedangkan pemakaian disana itu 400 KWH,” katanya lagi

ya cetak, baik berupa tulisan maupaun rekaman yang dihasilkan oleh putera puteri Natuna. Selain memotiviasi yang lain, supaya karya-karya tadi juga diketahui masyarakat Kepri secara luas. Karenanya, terang Umar lagi, pada acara pameran itu pihaknya mengirim berbagai jenis karya ilmiah yang diha-

Jika pemerintah membeli mesin baru menurut Ilham sebaiknya membeli mesin dengan kapasitas 500 KPA. Ini agar bisa memberikan penerangan yang maksimal. ”Kalau bisa mesin yang baru nanti itu harus lebih dari yang sekarang,” terangnya Namun katanya, kalau usulan pembelian mesin baru dipenuhi, sebaiknya mesin lama harus diperbaiki. Biar tidak mubazir. ***

persen baru, tetapi untuk mesin itu dibuat tahun 2007" Jawab Togap. Setelah mendapat penjelasan secara detail dari pihak Kapten Kapal, Harmain memutuskan untuk kembali ke kantor. Namun dalam perjalanannya, Harmain mengaku masih tidak begitu percaya dengan apa yang disampaikan oleh Kapten. Apalagi soal beberapa komponen mesin kapal yang didatangkan dari Jakarta dengan menggunakan pesawat. Harmain menambahkan, jika kapal tersebut tidak kunjung berangkat pada hari Jumat (22/6), itu artinya si kapten kapal sudah membohongi dirinya dan masyarakat Natuna. " kita lihat saja nanti, jika kapal itu masih lego jangkar sampai hari Sabtu (23/6). Saya akan turun langsung kekapal bersama masyarakat" Cetus Harmain. (leh)

Karya Anak Natuna Ditampilkan silkan oleh putera puteri asal Natun. Diantara karya tulis ilmiah, rekaman arsip Natuna, dan beberapa buku. Dalam acara itu kata Umar, Kantor Perpustakaan Daerah mengirim beberapa tim yang meliputi tim Pelayanan Umar Perpustakaan, Pengembangan Perpustakaan dan Perawatan Arsip. "Pada iven ini kita mengirimkan tiga orang dari lima orang utusan Natuna yakni Nurmanil, Yauna Yeti, Rozi Iskandar, Gunawan dan Syafi'i. Mereka ini lah sebagai perwakilan perpustakaan kita di sana

nantinya," katanya Sementara itu perpustakaan daerah mengirimkan buku untuk ditampilkan dalam acara itu sejumlah 500 eksemplar. Buku itu sebagian besar berisi dinamika Kabupaten Natuna baik di bidang pendidikan, sosial dan budaya Natuna. Ia berharap khazanah budaya, kesenian, pendidikan serta kekayaan alam Natuna lainnya bisa dikenal secara marata oleh seluruh masyarakat Kepri pada khususnya dan masyarakat Internasional pada umumnya. (cw61)


CMYK

CMYK

FOKUS B I S N I S

14

Sabtu,

23 Juni 2012

Matahari Jual TimeZone

ANTARA

MODEL TERBARU — Sejumlah jurnalis mengabadikan mobil sedan Honda Civic generasi terbaru di Jakarta, Rabu (20/6). Honda Prospect Motor (HPM) meluncurkan model terbaru All New Honda Civic generasi ke9 dengan perubahan desain baru yang makin elegan dan sporty.

All New Honda Civic Generasi Kesembilan

Sporty dan Lebih Elegan JAKARTA — All New Honda Civic terbaru generasi kesembilan hadir di Indonesia dengan penampilan baru yang lebih elegan, sporty dan dukungan teknologi mutakhir. Model itu hadir dalam dua varian, yaitu model dengan tipe mesin 2.0 liter dan 1.8 liter. "Ini adalah model dengan pergantian penuh Honda tahun ini," kata Presiden Direktur PT Honda Prospect Motor Tomoki Uchida ketika menggelar jumpa media di Jakarta, Rabu (20/6) lalu. Honda Civic pertama kali diluncurkan pada 1972 di dunia. Model itu telah terjual 20,2 juta unit di 160 negara. Direktur Pemasaran dan Layanan Purna Jual PT HPM Jonfis Fandy mengatakan model itu memiliki desain eksterior yang lebih elegan sporty dengan chrome front grill dan bumper tampil dengan desain baru.

Lampunya menggunakan Modern Projector Headlight with Intesfy discharge (HID) yang dapat memberikan penerangan dua kali lipat dari lampu mobil pada umumnya. Honda menyematkan beberapa fitur terbaru yaitu Advanced Multiplex Meter with i-MID (intelligent-Multi Information Display) yang terletak pada layar berwarna 5 inchi di dashboard mobil. Fitur itu dapat memberikan berbagi informasi seperti konsumsi BBM, pengaturan audio, sistem keamanan kendaraan dan bisa dikendalikan secara langsung dari

stir mobil (Steering Wheel-Mounted Controls). Ada fitur ECON Mode, sebuah teknologi pintar yang dapat menyesuaikan sistem pengendaraan untuk mengefisiensikan bahan bakar minyak hingga hemat 20 persen. Fitur Eco Assist memberikan petunjuk bagi pegemudi untuk mengedukasi gaya pengmudi yg hemat. Fitur one push ignition button untuk menyalakan atau mematikan mesin dengan menekan tombol. Fitur Smart Key Sensor memudahkan pengendara membuka pintu, pintu akan terbuka ketika tangan sudah menyentuh pintu mobil. Fitur sistem audio Integrated Audio System terbaru yg terintegraasi dengan dashboard dan dapat dikendalikan dari steering wheel-mounted control untuk iPad dan SVC. New Honda Civic dengan mesin

2.0 liter mampu mengembangkan total output sebesar 155 PS dan torsi tertinggi 190 Nm yang tersedia di putaran mesin 4.300 rpm. New Civic dengan mesin 1.8 liter memiliki tenaga 141 PS dan torsi 174 Nm pada 4.300 rpm. Kedua jenis mesin itu dipadukan dengan transmisi manual atau otomatis lima percepatan. Untuk keamanan, model itu dilengkapi fitur keamanan aktif motion adaptive EPS (Electric Power Steering) + VSA (Vehicle Stability Assist) yang berfungsi mencegah gejala oversteer dan understeer saat menikung ditambah sistem pengeraman dengan ABS (Anti-Lock Braking System), EBD (Electronic Brake-Force Distribution) dan BA (Brake Assist) un-

JAKARTA — PT Matahari Putra Prima Tbk (MPPA), pengelola Hypermart akan menuntaskan proses pemisahan aset non bisnis inti (core bisnis), seperti TimeZone, Time Bookstore dan lainnya, pada akhir tahun 2012. Aset non inti ini ditaksir mencapai Rp3-4 triliun. Demikian disampaikan Presiden Direktur MPPA, Bunjamin J. Mailool di Hotel Aryaduta, Jakarta, Jumat (22/6). Pemisahan aset non inti bertujuan untuk memfokuskan bisnis Hypermart. "Fokus manajemen ke Hypermart karena pasar yang bisa tumbuh 20-30 persen, itu konklusinya," jelasnya. Ia menambahkan, hasil rekomendasi Merrill Lynch tahun lalu merekomendasikan pemisahan aset perseroan. Aksi pemisahan ditargetkan rampung akhir tahun 2012. "Nilai (non core business) saat ini Rp3-4 triliun. Kita masih proses ke sana, dan selesai akhir tahun," tegas Bunjamin. Dalam pelepasan aset non inti, perseroan akan menunjuk penasihat keuangan (financial advisor). Merrill Lynch atau lembaga keuangan lain saat ini masih mengajukan permohonan kepada manajemen MPPA. "Financial advisor saat ini masih pitching. Semua terbuka opsi. Pemilihan advisor akan selesai dalam dua, tiga bulan ini," imbuhnya. (dtf)

tuk membantu pengereman lebih aktif dan dua SRS air-bag. Model itu memiliki lima pilihan warna Polished Metal Metallic, Alabaster Silver Metallic, Crystal Black Pearl, Brilliant

White Pearl, dan Carnelian Red Pearl. Model yang memiliki tipe mesin 1.8 dijual Rp. 341 juta untuk transmisi manual dan Rp. 354 juta untuk transmisi otomatis dan mesin 2.0 liter dengan harga Rp. 406 juta dengan transmisi otomatis. (ant)

Malam Apresiasi Dinas Pendidikan Kabupaten Anambas

TARIAN menyolok tampilkan budaya nelayan di malam apresiasi.

PANITIA malam apresiasi foto bersama.

ASISTEN III Bupati Kepulauan Anambas Agus R Unggul menyerahkan penghargaan guru berdedikasi.

ANDI Agrial serahkan piagam siswa UN tertinggi tahun 2012.

CMYK

MENGAPRESIASI peningkatan mutu pendidikan di Kepulauan Anambas. Dinas Pendidikan Kabupaten Kepulauan Anambas memberikan apresiasi pada warga sekolah berprestasi di Kepulauan Anambas. Penghargaan itu diberikan pada apresiasi Dinas Pendidikan di Gedung BPMS, Siantan, Anambas, Jumat (15/6) malam. Malam apresiasi bertujuan mengapresiasi kerja keras tenaga kerja kependidikan agar kualitas kerja di bidang pendidikan semakin ditingkatkan. Beberapa pegawai di lingkungan Dinas Pendidikan yang mendapatkan apresiasi di antaranya, guru, kepala sekolah, pengawas sekolah, kepala cabang Dinas Pendidikan tingkat Kecamatan serta siswa dari sekolah berprestasi. Disamping kegiatan

tersebut juga menampilkan siswa berprestasi di bidang seni dan budaya. Pada malam apresiasi ini juga diberikan penghargaan bagi sekolah sehat di seluruh Anambas. Sekolah sehat dinilai oleh Dinas Kesehatan Kepulauan Anambas. Juga kepada purnabakti yang ada di Kepulauan Anambas. Selain itu apresiasi diberikan pada siswa UN terbaik dari SD, SMP dan SMA. Total uang pembinaan bagi yang berprestasi dan berdedikasi pada bidang pendidikan di Kepulauan Anambas sebesar Rp72 juta. Uang pembinaan diberikan pada pemuncak dari tiap cabang perlombaan yang dilaksanakan Dinas Pendidikan Kabupaten Kepulauan Anambas.***

Narasi : Yulia Foto: Yulia

WAKIL Ketua II DPRD KKA H Nur Adnan Nala menerima sekapur sirih.

KADIS Kesehatan KKA Drs Yendi MM menyerahkan penghargaan sekolah sehat.

IBU Kadis Pendidikan serahkan piala juara lomba pidato Bahasa Inggris.

SEKRETARIS Disdik KKA Rio Rizal menyerahkan penghargaan pada Satpol PP KKA yang telah mengawasi pelajar saat jam belajar malam.


PENDIDIKAN

15

Sabtu,

23 Juni 2012

Manusia Purba Minum Susu BRISTOL (HK) — Manusia purba yang hidup 7000 tahun lalu di Gurun Sahara di Afrika ternyata juga mengonsumsi susu, memprosesnya menjadi bahan makan an tertentu.

Itulah hasil penelitian arkeolog University of Bristol di Inggris yang dilakukan dengan menganalisis sampel tembikar bernama Takarkori yang ditemukan di Libya.

Dalam hasil penelitian yang dipublikasikan di jurnal Nature tersebut, Julie Dunne yang melakukan penelitian mengungkapkan, ada bukti bahwa manusia

purba memproses susu. "Kami tahu mereka memanaskannya, untuk membuat mentega atau lainnya. Kami belum tahu apakah itu mentega, keju atau yoghurt,

tapi kami tahu mereka memrosesnya dalam periuk itu," lanjut Dunne. Pemrosesan susu oleh manusia purba itu masuk akal. Manusia purba intoleran ter-

hadap laktosa, jadi mereka perlu memproses susu agar bisa mengkonsumsinya. Bukti adanya konsumsi susu juga tercermin dari seni gua yang dihasilkan oleh ma-

nusia purba pada masa tersebut. "Ada figur manusia dengan hewan ternaknya," kata Dunne. Bahkan, terdapat gambar orang yang tengah memerah susu dari sapi. (kcm)

RSBI Minta Dikaji Ulang BATAM (HK) — Terkait konsep pelaksanaan pendidikan di Batam, rintisan sekolah berstandar internasional (RSBI) di Kota ini, diminta dikaji ulang. Pemerintah harus menyiapkan tenaga pengajar dengan kualifikasi tertentu, mengedepankan kualitas dan bukan biaya. Oleh: Ali Mahmud , Liputan Batam Hal ini disampaikan Wakil Ketua Komisi IV DPRD Kota Batam, Udin P Sihaloho kepada wartawan, Jumat (22/6). Menurut Udin, RSBI saat ini pantas dikaji ulang. Karena dinilainya, justru menambah kesenjangan sosial. RSBI tidak memberikan kesempatan pada siswa miskin karena mahalnya biaya pendidikan disana. "RSBI di Batam masih jauh dari standard SBI yang ditentukan pemerintah. Tenaga pengajarnya harus S2 (master) dari universitas terbaik di Indonesia. Jumlahnya 30 persen dari tenaga pengajar untuk tingkat SMA," kata Udin. Sementara tenaga pengajar tingkat SMP dengan latar belakang pendidikan S2, jumlahnya minimal 25 persen dan SD, 10 persen. "Ini harus dipenuhi RSBI

sebelum menjadi SBI. Tidak akan mampu menjadi SBI jika SDM ini tidak disiapkan," tandas Udin. Udin mengakui, pihaknya sudah mengunjungi RSBI di Batam. Seperti SD 06 Batam, SMP 06 Batam dan SMA 01 Batam. Guru yang mengajar juga ditegaskan harus sesuai dengan bidang studinya. Tidak bisa sarjana jurusan A mengajar bidang studi C. Minimal, 80 persen guru sesuai studi bidangnya. Selain itu, sarana sekolah juga harus dileng kapi laboraturium, perpustakaan dan akses internet yang baik. Proses belajar juga diakui harus dilakukan dalam dua bahasa. Minimal, aktivitas digunakan dengan bahasa asing, sebanyak 80 persen. "Paling nanti bahasa Indonesia digunakan saat pro-

ANTARA

SEKOLAH MAHAL — Puluhan orangtua dan murid melakukan unjuk rasa di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta Pusat, Kamis (21/6). Mereka menolak keberadaan sekolah dengan label Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) karena biaya yang terlalu mahal. ses belajar untuk Matematika, Fisika dan sejenisnya," imbuhnya. Dia juga meminta, untuk RSBI, Lembar Kerja Siswa tidak digunakan. Demikian dengan sekolah lain, LKS harus dihapuskan. "LKS ti-

dak mendidik, namun membebani siswa,"ucapnya. Di tempat terpisah, Kepala Dinas Pendidikan Kota Batam, Muslim Bidin mengatakan, untuk melakukan evaluasi ulang terhadap RSBI itu, bukan ditangan pe-

M Syaidani Harus Bisa BATAM (HK) — Harus bisa, kata-kata inilah yang terucap dari mulut M Syaidani, siswa MTs Negeri Bengkong saat ditemui di sekolahnya belum lama ini.

Syaidani

Merasa optimis dan merasa yakin bisa mendapatkan juara dan meraih prestasi Olimpiade Matematika Tingkat Nasional (OMTN) di Kota Bandung, Minggu (24/6) mendatang dengan kategori Olimpiade Sains Madrasah (OSM). "Saya optimis menang, kenapa yang lain bisa, saya tidak," ucapnya. Dengan keberhasilan yang dia capai

waktu Olimpiade Sanis Madrasah (OSM) tingkat Kepri bulan lalu, sudah memberikan dampak positif. Sebab dia mengaku sebelum berangkat dia sudah mempersiapkan bekal yang akan dibawanya ke Kota Bandung. Dan dia juga mengaku kalau di sekolah, maupun di rumah, dia lebih banyak waktu untuk belajar. "Saya sudah menyiapkan semuanya, termasuk menambah waktu belajar. Di rumah dan di sekolah saya tetap dibimbing oleh gu-

merintah Kota. Tapi kewenangannya di Departemen Pendidikan Nasional. "Kalau soal mengkaji ulang, itu kebijakan Pusat. Kita di daerah hanya pelaksananya saja. Dan itu menurut UU Pendidikan," kata

Muslim. Secara pribadi, maupun secara UU, lanjut Muslim, adanya RSBI itu agar anakanak dapat bersaing secara akademis dengan yang lainnya. "Kita tidak melihat kemampuan anak-anak bukan

Perhatikan Kualitas dan Kuantitas SMKP Maritim Nasional Batam

ru-guru," sambungnya. Siswa kelahiran 15 Agustus 1997 ini, sudah banyak mengantongi berbagai prestasi. M Syaidani bercita-cita menjadi seorang ahi dalam dunia perdagangan. Hal ini terlihat dari cara belajarnya yang lebih memprioritaskan ilmu hitung dan rumus. Seperti yang dituturkan Rosmardi S Pd, salah seorang guru Syaidani mengatakan, selain perkembangan akademik cukup bagus, budi pekerti dan akhlak anak didiknya tersebut jga bagus. Terlihat dari cara belajarnya di sekolah dan hasil yang dicapainya. "Selain dari Akhlaknya yang bagus, Akademiknya juga memadai dan bisa diandalkan. Dia masuk lima besar terus di kelas," ucapnya. (cw66)

Mahasiswa UIB Terpilih Dalam Gita Bahana Nusantara di Istana Merdeka

BATAM (HK) — Kepala SMKP Pelayaran Martim Nasional Batam, Hidayat SPd, memberikan keterangan tentang pentingnya pengawasan bagi SMK khususnya pelayaran maritim, untuk lebih mengedepankan kualitas dan kuantitas. Serta izin untuk pelayaran apabila sudah menyelesaikan pendidikannya di SMK tersebut. Sehingga tidak terjadi ketimpang siuran dan tidak terjadi kekecewaan dikemudian hari. Dikatakan Hidayat, kalau sistem pendidikan dari dinas pendidikan sama sekali berbeda dengan izin untuk berlayar setelah menyelesaikan jenjang pendidikan selama tiga tahun. "Saya, kasian nanti kepada masyarakat. Yang terpenting meraka harus lebih memerhatikan izin berlayar setelah menyelesaikan pendidikannya selama tiga tahun. Kalau belum ada izin

berlayarkan, kasian nanti. Ijazah pendidikan umum tidak akan bisa dijadikan patokan untuk berlayar," ucapnya Jumat (22/6). Dikatakannya bahwa, ijazah pendidikan umum itukan sangat berbeda dengan ijazah profesi. Program study keahlian yang berada dibawah naungan kapusdiklat perhubungan laut, sangat perlu diterapkan dan dipelajari. Sehingga siswa yang sudah menyelesaikan pendidikan, baik ia pendidikan umum dibawah naungan dinas pendidikan dan pendidikan keahlian masing-masing, akan bisa dimamfaatkan untuk kejuruan. Di SMKP Pelayaran Maritim Nasional Batam, menyediakan dua pilihan keahlian. Keahlian dibidang dek kapal dan teknik mesin kapal. Menurut Hidayat, yang banyak diminati oleh siswa adalah

Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke 67

deddy PRESTASI non akademik yang diraih oleh mahasiswamahasiswi Universitas Internasional Batam (UIB) dalam beberapa pekan ini terus mengalir. Satu lagi mahasiswa UIB yang berhasil menoreh sebuah apresiasi gemilang dalam bidang kesenian di tingkat nasional adalah Deddy, mahasiswa jurusan Akuntansi, lolos audisi dan

dipilih mewakili provinsi Kepulauan Riau (Kepri) untuk menjadi bagian dari performa orkestra dan paduan suara Gita Bahana Nusantara (GBN) di Kediaman Presiden, Istana Merdeka, Jakarta, untuk memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke – 67 pada tanggal 17 Agustus 2012. Deddy, yang juga berhasil menyabet juara 2 kategori Solo Pop Putra dalam Peksimida Kepri 2012, akan diberangkatkan ke Villadatika, Cibubur untuk menjalankan pelatihan intensif bersama dengan perwakilan 32 provinsi lainnya mulai tanggal 1 Agustus hingga 17 Agustus. Masing-masing provinsi mendapat kesempatan untuk mengirimkan 4 perwakilannya dan mengisi 4 jenis suara, yakni Sopran, Alto, Tenor dan Bass. Deddy sendiri akan mewakili provinsi Kepri untuk jenis suara Tenor. Gita Bahana Nusantara (GBN) adalah orkestra dan

panduan suara yang dibentuk oleh Departemen Kebudayaan dan Pariwisata sejak tahun 2003 untuk memeriahkan Upacara Kemerdekaan Republik Indonesia setiap tanggal 17 Agustus di Istana Merdeka Jakarta. Dengan perkembangan musik yang sangat pesat di Indonesia, GBN dibentuk dalam formasi orkestra dan panduan suara untuk meramu seni musik dan seni suara yang tidak banyak dilakukan oleh semua orang sehingga bentuk ini akan sangat diterima dan dinikmati dari berbagai kalangan. GBN bertujuan untuk menjalin persatuan dan kesatuan dikalangan remaja, menjalin integritas bangsa, membiasakan kebersamaan senasib sepenanggungan, menambah wawasan kebangsaan serta memberikan pengarahan tentang Narkoba dari BNN. Dengan berlatar belakang Bhinneka Tunggal Ika, GBN bisa menyatukan generasi muda lewat musik

sehingga terjadi proses akulturasi, pengayaan, dan perluasan wawasan budaya nasional. GBN juga dapat dipertimbangkan sebagai ajang apresiasi untuk generasi muda dalam memperlihatkan kemampuan bermain musik khususnya musik etnis dan memupuk rasa cinta tanah air. GBN akan melakukan konser di Gedung Sapta Pesona tanggal 11 Agustus, kemudian tanggal 15 Agustus konser di Gedung DPR/MPR RI, dan moment utama tanggal 17 Agustus dalam Upacara Kemerdekaan di Istana Merdeka pukul 10.00 WIB. Masing-masing anggota GBN nantinya akan mengenakan pakaian trandisional sesuai ciri khas daerah provinsi masing-masing. Dalam GBN akan dibawakan lima buah lagu yakni Hari Merdeka, Hymne Kemerdekaan, Medley Lagu Daerah, Syukur serta salah satu ciptaan Pre siden Bambang Susilo Yudhoyono. (Humas UIB)

hanya dari sisi ekonomi. Tapi terpenting, kemampuan secara akademik. Dengan RSBI itu, kita berharap anak-anak bisa bersaing secara akademik, dan bisa masuk ke RSBI," tandas Muslim. ***

QODIR

SMKP Pelayaran Martim Nasional Batam mengedepankan kualitas dan kuantitas, dengan dua pilihan keahlian. Keahlian dibidang dek kapal dan teknik mesin kapal.

bagian dek kapal (bekerja diatas kapal), sedangkan untuk teknik mesin kapal lebih sedikit. "Yang paling banyak diminati siswa, bagian dek kapal. Kalau untuk bagian teknik mesin kapal hanya sedikit yang berminat," tuturnya. Minat masyarakat terhadap SMKP Pelayaran Maritim Batam sangat antusias, namun disisi lain pihak dari yayasan sangat membatasi kelas. Dengan membatasi siswa, proses pembelajaran akan maksimal. Untuk penerimaan taruna baru hanya 120 siswa saja, dalam empat kelas. Sedangkan yang mendaftar melebihi kapasitas yang mereka bayangkan sendiri. Diantara truna SMKP Pelayaran Maritim Naional Batam, m ereka menyediakan asrama untuk taruna yang datang dari luar Kota Batam, dan baiayapun sangat terjangkau. Sedangkan bagi siswa yang tidak mampu untuk membiayai sekolah, menurut Hidayat ada dispensasi dari pihak yayasan dan dari pemerintah untuk meringankan biaya pendidikan, asalkan calon taruna memenuhi segala persyaratan dan ketentuan yang telah ditetapkan dari pihak yayasan. "Kita mempunyai program beasiswa untuk meringankan biaya siswa yang tidak mampu, dengan syarat mereka harus memenuhi ketentuan yang berlaku di yayasan ini. Seperti minat belajarnya cukup kuat, nilai semester kelas XII dan IX rata-rata 7,00 dan berbagai tes lainnya termasuk kesehatan," tuturnya lagi. Sementara itu, Ketua Dewan Pembina Yayasan, R.B Madika, SH mengatakan kalau, di SMKP Pelayaran Maritim Batam mengedepankan kualitas external disamping sudah berjalan internal. Sebab, katanya, kalau pendidikan pelayaran tidak ada izin berlayar setelah menyelesaikan pendidikan, maka itu akan sia-sia. "Yang dinamakan sekolah pelayaran itu, setelah dia menyelesaikan pendidikannya di SMKP, maka dia bisa dan dapat izin untuk berlayar. Disini kita sediakan eksternal atau ijazah profesi," tuturnya. (Cw66)


CMYK

16 Sabtu,

1.000 Perusahaan Siap Tampung Pemagang

Kasus Dugaan Suap Bea Cukai ke Mabes Polri JAKARTA (HK)— Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melimpahkan kasus dugaan suap oknum Ditjen Bea Cukai yang tertangkap di Bandara Soekarno-Hatta pada Rabu (20/6) ke Mabes Polri. Juru Bicara KPK Johan Budi di Jakarta, Kamis, mengatakan bahwa hasil pemeriksaan terhadap tujuh orang terperiksa Johan Budi yang salah satunya oknum Ditjen Bea Cukai tersebut ternyata unsur pidana korupsinya lebih lemah dibanding unsur pidana umum. Hal tersebut, menurut dia, membuat KPK memutuskan untuk melimpahkan kasus tersebut ke Mabes Polri. Hasil pemeriksaan penyidik menyebutkan E yang merupakan pihak swasta meminta sejumlah uang kepada A yang merupakan warga negara Amerika Serikat (AS) untuk pengurusan dokumen pengeluaran barang. Selanjutnya, E akan menghubungi W yang merupakan oknum pegawai Ditjen Bea Cukai di Bandara Soekarno-Hatta guna menyelesaikan dokumen pengeluaran barang. Meski kasus tersebut telah dilimpahkan kepada pihak kepolisian, menurut Johan, kemungkinan adanya unsur tindak pidana korupsi dalam kasus tersebut tetap ada. Pihak kepolisian akan melanjutkan penyidikan lebih lanjut, sedangkan KPK akan memberikan informasi kepada pihak kepolisian terkait dengan proses penangkapan. Penangkapan terhadap oknum Ditjen Bea Cukai berinisial W dan dua orang perantara berinisial E dan A dilakukan KPK di Terminal Kargo Bandara Soekarno-Hatta. Sementara itu, warga negara Amerika Serikat berinisial A, salah seorang pihak swasta lain berinisial R, dia orang lain yang diduga sopir dan security ditangkap KPK di rest area KM 13 jalan tol Jakarta-Merak. Bersamaan dengan penangkapan tersebut KPK juga membawa Rp150 juta yang diduga merupakan uang suap sebagai barang bukti. (ant)

JAKARTA (HK) — Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar mengatakan sebanyak 1.000 perusahaan dalam negeri siap menampung belasan ribu peserta magang dari berbagai daerah di Indonesia.

ANTARA

BERI KETERANGAN — Wakil Gubernur Banten Rano Karno (tengah) memberikan keterangan pers setelah putra angkatnya tertangkap polisi karena memiliki ekstasi yang dipesan dari Malaysia.

Putra Rano Segera Disidang TANGERANG — Raka Widyarma, putra angkat Wakil Gubernur Banten Rano Karno, segera disidangkan di Pengadilan Negeri Tangerang terkait kepemilikan narkotika jenis ekstasi. Menurut Panitera Muda Pidana Pengadilan Negeri Tangerang, Dodi Hermayadi, di Tangerang, Jumat, perkara tersebut sudah terdaftar di Pengadilan Negeri Tangerang

dengan nomor perkara 1215/ Pid.Sus/2012/PN.TNG. "Setelah proses pendafataran, maka akan dilakukan penjadwalan untuk dilaksanakan sidang dan penunjukan majelis hakim," katanya. Dodi menambahkan, sesuai dengan tahapan penyelenggaraan pengadilan, panitera baru bisa mengagendakan jadwal persidangan

kasus pidana setelah pimpinan Pengadilan Negeri Tangerang mengagendakan dan menunjuk hakim. "Jadwal sidang akan ditentukan setelah adanya keputusan dari ketua, setelah semua perangkatnya siap," katanya.Raka, yang ditangkap polisi karena memiliki lima butir ekstasi, kini ditahan di Lembaga Pemasyarakatan Tangerang.(ant)

Vonis Umar Patek Kecewakan Korban Bom Bali

NET

HISYAM bin Ali Zein alias Umar Patek berjalan keluar dari ruang sidang usai mengikuti jalannya sidang pembacaan vonis majelis hakim.

CMYK

23 Juni 2012

JAKARTA (HK)– Otak pelaku bom Bali I dan bom malam Natal, Hisyam bin Ali Zein alias Umat Patek, telah divonis 20 tahun bui atas ulahnya. Namun, hukuman 20 tahun penjara itu rupanya mengecewakan bagi korban bom Bali I. Vonis itu dianggap tak mencerminkan rasa keadilan korban kebiadaban ulah Umar Patek. Wayan Sudiana, korban bom Bali I mengatakan, jika dibandingkan dengan penderitaan yang mereka alami, vonis itu jelas tak sebanding.

Vonis itu terlalu ringan, jauh dari angan-angannya yang berharap pelaku aksi teror yang memporakporandakan Pulau Bali pada tahun 2002 silam itu dihukum mati. Sudiana berharap sejak awal agar Umar Patek disidang di Bali. Tujuannya tak lain, agar hakim dapat mempertimbangkan rasa keadilan para korban. Namun, permintaan itu tak dikabulkan. “Umar Patek diganjar 20 tahun penjara. Soal puas atau tidak puas atas vonis itu, tentu jawabannya saya tak puas,” kata Sudiana, Jumat 22 Juni 2012. Kendati tak puas, Sudiana tak bisa berbuat banyak. Ia tak kuasa melawan keputusan Pengadilan Negeri Jakarta Barat. Alhasil, ia pasrah dan menghormati keputusan yang telah diambil, meski kekecewaan tak dapat dibendung. Sudiana dan keluarga mengaku terus berupaya melupakan peristiwa kelam pada Minggu malam 12 Oktober 2002 yang merenggut nyawa istrinya. “Sudah bagian dari takdir istri saya harus meninggal dengan cara seperti itu,” kata dia lirih. Senada dengan Sudiana, relawan bom Bali I, H Bambang Priyanto menegaskan jika vonis yang dijatuhkan kepada Umar Patek sangat mengecewakan. Bahkan, ia menegaskan jika ganjaran 20

tahun penjara tak mencerminkan rasa keadilan korban yang berharap Umar Patek dihukum seberat-beratnya. Bambang sendiri merupakan salah satu saksi bagi terdakwa Umar Patek. Pada kesempatan itu, ia menyampaikan tiga hal yang menjadi tuntutan para korban. Tiga komponen itu pertama, peristiwa yang menyebabkan 202 orang tewas dan 325 orang mengalami luka dan trauma berat, menimbulkan efek dahsyat berupa sulitnya mengais rezeki akibat ulah teroris. Kedua, harapan para korban bom Bali, agar Umar Patek dihukum seberat-beratnya. Tuntutan itu dianggap wajar mengingat peran Umar Patek tak kalah penting dengan Imam Samudera dan Amrozi. Ketiga, ulah Umar Patek menyebabkan penderitaan lahir batin berkepanjangan di kalangan korban dan keluarga korban. Ia berharap kesaksiannya saat itu dapat menjadi pertimbangan hakim dalam memutus dengan mempertimbangkan rasa keadilan korban. “Saya sudah sampaikan tiga hal yang menjadi tuntutan korban dan keluarga korban pada saat saya menjadi saksi bagi Umar Patek,” kata Bambang.(vvn)

pemagangan di da"Pola pemagang lam dan luar negeri berperan menjadi dapat mendorong jembatan antara untuk meningkatdunia pendidikan kan kompetensi dengan kebutuhan kerja yang profesioperusahaan atau lanal pada tingkat lepangan pekerjaan. bih tinggi dalam Oleh karena itu, pepersaingan SDM di magangan harus era globalisasi ini," menjadi gerakan nakata Muhaimin. sional untuk terus Dirjen Pembidiselenggarakan de- Muhaimin naan Pelatihan ngan bekerja sama dengan perusahaan-peru- dan Produktivitas (Binalatsahaan," kata Menakertrans tas) Kemnakertrans Abdul dalam keterangan pers di Wahab Bangkona menambahkan program pemagangan Jakarta, Jumat. Program pemagangan di- sangat diminati terutama nilai dapat menjadi salah oleh para pencari kerja usia satu solusi mengatasi pe- muda yang baru lulus dari ngangguran karena mampu pendidikan yang butuh pemeningkatkan kualitas sum- ngalaman kerja. "Program ini dapat meber daya manusia dengan menambah wawasan penge- ngembangkan keahlian kerja tahuan dan ketrampilan ker- para tenaga kerja muda dan ja para pencari kerja sehi- menumbuhkan dorongan kerngga mudah diserap pasar ja, karena pekerja dalam usia ini membutuhkan dukungan, kerja. Untuk mendukung terse- serta arahan yang intensif lenggaranya program pema- agar dapat menjadi pekerja gangan dalam negeri, Mu- yang potensial," kata Wahab. Ia menyebut jenis-jenis prohaimin mengaku telah bekerja sama dan menanda- gram pemagangan di perusahatangani nota kesepahaman an yang biasanya diminati pe(MoU) dengan Asosiasi pe- serta adalah otomotif, elektrongusaha APINDO untuk me- nika, tekstil, listrik, manunggerakkan perusahaan-pe- faktur, mesin dan bangunan rusahaan anggota APINDO serta dibidang pertanian atau untuk menampung para pe- jasa seperti hotel dan salon. Berdasarkan data Kemsera magang. "Pemerintah mendorong nakertrans, pemagangan daagar perusahaan-perusahaan lam negeri telah dilaksanamelaksanakan program pe- kan melalui dekonsentrasi magangan, karena manfaat- yang tersebar di 31 provinsi nya langsung dapat dirasakan dan pada tahun 2011, peoleh perusahaan. Mereka bisa serta magang dalam negeri menjamin ketersedian tenaga telah mencapai jumlah kerja baru yang bisa diambil 16.853 orang yang tersebar dari peserta magang yang sed- magang di 867 perusahaan ang belajar di perusahaannya," dengan jenis kejuruan sebanyak 153 buah. kata Muhaimin. Untuk pemagangan ke Menakertrans mengatakan peran pemagangan sa- luar negeri, pada 2012 dingat penting, tidak semata- targetkan dapat menempatmata untuk peningkatan kua- kan sebanyak 2.500 peserta litas tenaga kerja, tetapi juga magang ke Jepang di 50 perudapat mempermudah peru- sahaan yang menyediakan 60 sahaan-perusahaan dalam jenis kejuruan yang dipriomencari tenaga kerja yang ritaskan untuk kejuruan di berkualitas dan sesuai de- bidang industri, otomotif, ngan kompetensi yang me- tekstil, listrik, manufaktur, mesin dan bangunan. reka butuhkan. Menurut Wahab, selain Manfaat program pemagangan itu disebutnya akan menjamin ketersediaan calon dapat dirasakan tiga pihak, tenaga kerja formal, program yakni perusahaan, lembaga pemagangan dapat menjadi pelatihan, dan peserta pe- titik awal untuk membuka latihan yaitu bagi perusaha- lapangan kerja baru melalui an, dapat mengenal kualitas wirausaha mandiri. "Lulusan program magadan SDM yang dibutuhkan perusahaan sedangkan bagi ng dapat lebih memilih untuk pihak lembaga pelatihan da- membuka usaha sendiri sepat memberikan kepuasan cara mandiri atau berwirkarena lulusannya lebih ter- ausaha, sesuai dengan bakat, jamin memiliki bekal standar kemampuan dan ilmu yang dipelajari selama magang di kompetensi yang memadai. "Manfaat utama yang ba- perusahaan dalam dan luar kal dirasakan peserta program negeri," kata Wahab.(ant)


CMYK

17 Sabtu,

23 Juni 2012

Jamsostek Gandeng Kejaksaan

Wahyu Dwi Febri Marketing PT Bestarindo Jaya

Sabar dan Tekun

BATAM (HK) — Untuk meningkatkan kepesertaan, Jamsostek Cabang Batam II menggandeng aparat penegak hukum dari Kejaksaan Negeri Batam. Kejaksaan ini nantinya diminta untuk memberikan pembinaan kepada setiap perusahaan agar menyertakan pekerjanya menjadi peserta jaminan sosial tenaga kerja (jamsostek). Kepala Cabang Jamsostek Batam II, Deni membenarkan adanya kerjasama itu dengan tujuan untuk meningkatkan kepersertaan, dan yang lebih utama adalah agar pihak perusahaan lebih peduli terhadap para pekerjanya. “Hal yang terberat dalam jaminan sosial adalah meningkatkan

MENJADI seorang marketing di developer perumahan harus berjiwa besar, serta memiliki kesabaran dan keyakinan. Hal itu, dilakukan oleh Wahyu Dwi Febri kepada semua para konsumennya. Perempuan kelahiran 23 tahun silam ini mengakui, bahwa menjadi seorang marketing, tidak segampang yang dipikirkan.

Sabar dan

DARUL QUTNI/HALUAN KEPRI

Bersambung ke hlm 26

SIDAK DEWAN — Anggota Komisi III DPRD Kepri saat melakukan sidak di ruangan operasi RSUP Kepri, kemarin.

Jamsostek Gandeng Bersambung ke hlm 26

Dewan Soroti Pembangunan RSUP Diskes Diminta Jelaskan ke Publik TANJUNGPINANG (HK) - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kepri menyoroti pembangunan Rumah Sakit Umum Provinsi yang hingga kini belum kelar sepenuhnya. Hendriyanto Oleh: Darul Qutni, Liputan Tanjungpinang Dewan pun meminta agar masalah RSUP ini dijelaskan secara terbuka ke publik oleh pihak Pemerintah Provinsi Kepri, dalam hal ini

Dinas Kesehatan. Bahkan, dari hasil inspeksi mendadak (sidak) yang dilakukan Komisi III DPRD ke Rumah Sakit Umum Provinsi (RSUP)

Kepri, batu 8 Tanjungpinang, dewan menemukan sejumlah fakta terbaru. Dimana, salah satu ruangan di lantai empat RSUP yang kondisinya tidak jauh berbeda dengan lantai 5 sampai 8. Ruangan yang sempat didatangi anggota Komisi III DPRD Kepri ini, adalah ruangan operasi. "Saya minta Dinas Kesehatan menjelaskan hal ini ke publik. Soalnya orang yang paling bertanggungjawab dan mengetahui hal ini adalah mantan Kepala Dinas Kesehatan Kepri, Munzir Purba," sebut Anggota Komisi III DPRD Kepri, Hendriyanto kemarin.

Menurutnya, persoalan tidak selesainya RSUP ini memang berkaitan erat dengan keinginan Dinkes Kepri waktu itu, yang ingin merubah status Rumah Sakit yang sementara dibangun, dari yang tipe C ke tipe B. Akhirnya usulan itupun diterima komisi III, dengan berbagai pertimbangan. "Bahkan waktu itu saya sempat emosi ketika rapat digelar. Soalnya kami menilai ini akan menimbulkan masalah dikemudian hari. Tapi waktu itu Kadiskes Kepri dengan tegas menjamin,

Dewan Soroti Bersambung ke hlm 26

Suminah Juara 2 Nasional TANJUNGPINANG (HK) — Salah satu siswi SLB Tanjungpinang, Suminah berhasil mengharumkan Kepri di tingkat nasional. Penyandang cacat tuna rungu ini, meraih juara 2 bidang tata rias dalam iven FLS2N tingkat nasional di Mataram, yang berlangsung 18-23 Juni. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kepri, Yatim Mustafa mengaku bangga

CMYK

dengan prestasi yang dicapai Suminah. "Terus terang saya terharu dan bangga dengan raihan prestasi yang diraih siswa SLB dalam FLS2SN di Mataram. Teristimewa Su-

Suminah Juara Bersambung ke hlm 26

DARUL QUTNI/HALUAN KEPRI

SUMINAH (kanan) merias tangan salah satu model dalam FLS2N tingkat Provinsi Kepri di Hotel Pelangi Tanjungpinang, beberapa waktu.

DPRD Kepri Rekomendasikan Kundur TANJUNGPINANG (HK) — DPRD Kepri dan Pemerintah Provinsi Kepri menNur dukung dan akan memberikan rekomendasi pemekaran Kabupaten Kepulauan Kundur. Hal

itu diungkapkan Ketua DPRD Kepri, Nur Syafriadi usai menerima surat rekomendasi pembentukan Kabupaten Kepulauan Kundur, Kamis (21/6).

DPRD Kepri Bersambung ke hlm 26


18

TANJUNGPINANG Sabtu,

23 Juni 2012

Tarif RSUD Bakal Naik TANJUNGPINANG (HK) — Masyarakat miskin di Kota Tanjungpinang sepertinya tidak dapat bernafas lega lagi. Sebabnya, rencana kenaikan tarif rawat inap kelas III Rumah Sakit Umum Daerah dalam waktu dekat bakal dinaikkan oleh DPRD. Oleh: Rudi Yandri, Liputan Tanjungpinang

Amir Husein "Tarif kelas III itu sudah tarif lama (red-tarif Perda tahun 2002). Dengan harga rawat inap per malamnya hanya Rp9 ribu saja. Maka dari, dalam waktu dekat akan kita naikkan tarifnya dengan harga baru,"ungkap Asep Nana Suryana, anggota Komisi II, DPRD Kota Tanjungpinang, Jumat (22/6). Langkah tersebut diambil, terang Asep, agar kualitas maupun pelayanan yang dibe-

rikan dapat ditingkatkan oleh manajemen RSUD kedepan. Apabila tidak dinaikkan tarif tersebut, tentunya akan menguntungkan pihak-pihak tertentu, terutama perusahaan asuransi swasta. Karena, terif RSUD saat ini, sudah sangat terlalu murah dan tidak masuk akal. "Selama ini, rawat inap kelas III banyak dihuni pasien-pasien dari perusahaan asuransi swasta, dengan beban tarif yang diberikan satu malamnya hanya Rp9 ribu saja dengan kompensasi perawatan dan makan tiga kali dalam sehari. Berarti, daerah dirugikan dan mereka yang untung,"tegasnya. Asep mengatakan, angka tarif baru mendatang, belum dapat diinformasikan secara gamblang ke tengah-tengah masyarakat. Karena, Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang kenaikan tarif RSUD akan dibahas terlebih dahulu. Akan tetapi, dengan naiknya tarif RSUD,

tentunya, kepala daerah dapat menggesa dari sekarang, agar segera memperbaiki mutu pelayanan RSUD kedepan. "Kalau saya pribadi, maunya tarif rawat inap khusus di kelas III yang baru nanti, dibawah kisaran Rp30 ribu. Tapi inikan masih rancangan, terdapat beberapa tahapan lainnya yang mesti dilaksanakan terlebih dahulu. Yang jelas kenaikan tarif tersebut, tentunya dapat didukung oleh seluruh masyarakat, agar kualitas pelayanan di RSUD kedepan dapat ditingkatkan,"harapnya. Ganti Semua Terpisah, Ketua Umum DPP Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Investigation Coruption Transparan Independen (ICTI) Non Govermen Oranization Kepri, Kuncus mengatakan, naiknya tarif RSUD kedepan, tidak akan berdampak positif terhadap kualitas pelayanannya. Karena, manajemen RSUD saat ini sudah sangat bobrok. "Kalau mau baik dan terarah bagus kedepan, semua pejabat lama di manajemen RSUD mestinya dicopot dan digantikan oleh pejabat yang baru. Apabila pejabat lamanya tetap dipertahankan, selangitpun naiknya harga tarif RSUD tidak akan mengubah pelayanan dan tetap akan begitu-begitu saja,"ungkap Kuncus kepada wartawan koran ini.***

Angkatan 81 SMAN 2 Gelar Reuni TANJUNGPINANG (HK) — Alumni SMAN 2 Kota Tanjungpinang angkatan 1981 bakal bertemu dalam sebuah reuni yang akan digelar di Hotel Aston, Jalan Adisucipto Km 11 Bintan, Sabtu (23/6), sekitar pukul 19.00 WIB malam ini. Agenda yang bertemakan 'Silaturahmi Temu Kangen' tersebut digelar, bertujuan untuk menjalin keakraban serta bertukar informasi sesama alumni SMAN 2 Kota Gurindam. Syamsul Bahrum, salah seorang alumni mengaku senang bisa bertemu kembali bersama seluruh alumni SMAN 2 angkatan 1981 pada agenda temu kangen tersebut. Melalui reuni itu, Ia berharap, dapat bercengkrama kembali bersama rekanrekan sahabatnya semasa

Syamsul Bahrum sekolah dulu. "Ya kegiatan reuni ini sangat bagus. Selain sebagai ajang silaturahmi, kita juga bisa bertatap langsung bertukar informasi sesama alumni. Semoga reuniyang akan digelar ini, bisa menjadi wadah kekuatan untuk meng-

kompakkan kembali alumni SMAN 2 kedepan,"ujar Syamsul di Tanjungpinang, Jumat (22/6). Menurut informasi, dia menambahkan, reuni temu kangen itu akan diikuti lebih dari 50 orang alumni SMAN 2 angkatan 1981. Khusus buat adek-adek angkatan bawah yang ingin ikut, juga bisa bergabung atau dapat menghubungi panitia penyelenggara reuni tersebut. "Semua akan menyatu dalam silaturrahmi temu kangen nanti. Menurut informasi yang saya peroleh, sehabis acara reuni akan dilanjutkan dengan jalan-jalan ke trikora. Maka dari itu, saya menghimbau agar seluruh alumni dapat membawa keluarganya pada reuni nanti," harap Syamsul. (cw40)

SUTANA/HALUAN KEPRI

IMIGRAN KABUR — Seorang warga menunjuk lubang yang dibobol oleh imigran asal Afganistan untuk melarikan diri dari Rumah Ditensi Imigrasi (Rudenim) Tanjungpinang, Kamis (21/6). Tiga imigran berhasil kabur melalui lubang tersebut namun ketiganya ditangkap kembali.

BPAD Kepri Buka Pameran di Ramayana Setiap Kelurahan Dapat 1000 Buku TANJUNGPINANG (HK) — Dalam rangka mensukseskan Program Perpustakaan desa dan kelurahan Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) Kepri menggelar pameran di Ramayana Mall Tanjungpinang, Jumat (22/6). Pameran tersebut diikuti 10 stand yang berasal dari kabupaten dan kota di

Provinsi Kepri. Kepala BPAD Kepri, Amir Husein mengatakan, sebanyak 207 Desa dan Kelurahan di Kepulauan Riau sudah memiliki perpustakaan mini. Karena tahun ini Badan Arsip dan Perpustakaan Daerah Kepri akan mengirimkan buku tambahan lainnya kepada 39 lainnya.

“Setiap kelurahan akan kita berikan 1000 buku lengkap dengan raknya,” terang Amir kepada wartawan, usai membuka pameran buku dan arsip daerah tersebut, kemarin. Amir mengatakan jika perpustakaan tersebut berjalan atau memiliki aktifitas, pihaknya akan menambah koleksi buku sesuai keinginan desa atau keluarahan tersebut. Sementara direncana-

kan, program perpustakaan desa dan keluarahan ini akan berakhir 2013.Dan diharapkan pada 2014 semua desa dan keluarahan sudah memiliki perpustakaan. "2014 kita targetkan semua desa dan kelurahan sudah memiliki perpustakaan yang akan menjadi sarana dalam meingkatkan minat baca di kepri ini," tandasnya.(rul)

Makna Hari Twan Yang Bagi Warga Khonghucu TANJUNGPINANG (HK) — Hari raya Twan Yang ialah hari suci bersujud ke hadirat Thian YME yang telah dilakukan Umat Khonghucu atau Ji Kau sejak jaman purbakala. Di sini kita lebih mengenalnya dengan nama perayaan Go Gwee Chee Go atau Hari Raya tanggal 5 Bulan V Khongcu Lik atau jatuh pada hari ini Sabtu (23/6). Hal itu dikatakan Sekretaris Dewan Pengurus Majelis Agama Khonghucu Indonesia ( MAKIN ) Sam Guang Bio, Tanjung Pinang Suki Lim kemarin. Dijelaskan, Twan artinya lurus, terkemuka, terang, yang menjadi pokok atau sumber dan YANG artinya sifat positif atau matahari. Jadi Twan Yang ialah saat matahari memancarkan cahaya paling keras. Hari Raya ini dinamai pula Twan Ngo. Ngo artinya saat antara jam 11.00 sampai 13.00 siang jadi perayaan ini tepatnya ialah pada saat tengah hari. Pada saat-saat demikian pada hari Twan Yang, matahari benar-benar melambangkan curahnya Rahkmat Tuhan. Cahaya Matahari ialah sumber kehidupan, lambang rahmat dan kemurahan Thian atas manusia dan segenap makhluk dunia. "Maka saat Twan Yang

ialah saat untuk kita bersuci, bermandi, bersujud menyampaikan sembah dan syukur kepadaNya. Pada saat Twan Yang kita rasakan sebagai saat paling besar Thian melimpahkan rakhmat karuniaNya, khusunya pada saat Ngo, saat tengah hari," ungkapnya. Oleh karena itu kata suki, timbul kepercayaan pada saat Twan Ngo segala makhluk dan benda mendapat curahan karunia kekuatan paling besar. Orang-orang percaya bahwa ramuan obatobatan yang dipetik pada saat itu akan besar khasiatnya. Karena letak matahari tegak lurus, orang percaya telur ayampun bila ditegakkan saat itu akan dapat berdiri tegak lurus. Hari raya ini disebut pula dengan nama Pek Cun yang artinya Merengkuh Dayung atau Beratus Perahu. Dinamai demikian karena pada hari itu sering diadakan per-

lombaan dengan banyak perahu. Tentang perlombaan dengan perahu di sungai-sungai itu dikaitkan dengan suatu peristiwa pada hari Twan Yang pada jaman Cian Kok (jaman setelah wafat Nabi Khongcu) di negeri Cho. Suki menuturkan, kisah jaman Cian Kok yaitu dimana dinasti Ciu pada jaman Cian Kok atau jaman peperangan (403 SS – 231 SM) sudah tidak berarti lagi sebagai Negara pusat. Pada jaman itu ada tujuh Negara besar; ketujuh negari itu ialah negeri Cee, Yan, Han, Thio, Gwi dan Chien. Negeri Chien ialah negeri yang paling kuat dan agresif, maka enam negeri yang lain itu sering bersekutu untuk bersama-sama menghadapi negeri Chien. Khut Gwan ialah seorang menteri besar dan setia dari negeri Cho, beliau seorang tokoh yang paling berhasil menyatukan keenam negeri itu untuk menghadapi negeri Chien. Karena itu orangorang negeri Chien terus menerus berusaha menjatuhkan nama baik Khut Gwan, terutama ke hadapan raja negeri Cho, Cho Hwai Ong. Di negeri Cho ternyata banyak pula menteri-menteri yang tidak setia seperti Kongcun Lan, Siangkwan Taihu, Khien Siang dan lain-lain. Dengan bantuan orang-orang itu, Tio Go, seorang menteri

negeri Chien yang cerdik dan licik behasil meretakkan hubungan Khut Gwan dengan raja negeri Cho. Khut Gwan dipecat dan berantakanlah persatuan ke enam negeri itu. Cho Hwai Ong bahkan terbujuk oleh janji-janji yang menyenangkan, mau datang ke negeri Chien. Di sana ia ditawan dan menyesali perbuatannya sampai mangkatnya. Raja negeri Cho yang baharu, Cho Cing Siang Ong, kini kembali memberikan kepercayaan kepada Khut Gwan. Ke enam negeri dapat dipersatukan kembali sekalipun tidak sekokoh dahulu. Pada tahun 293 SM negeri Han dan Gwi yang melawan negeri Chien dihancurkan dan dibinasakan 240.000 orang rakyatnya. Oleh peristiwa ini Khut Gwan kembali difitnah akan membawa negeri Cho mengalami nasib seperti negeri Han dan Gwi. Cho Cing Siang Ong ternyata lebih bruk kebijaksanaannya daripada raja yang marhum, ia tidak saja memecat Khut Gwan, bahkan kepadanya dijatuhi hukuman buang ke daerah danau Tong Ting, dekat sungai Bik Loo. Di tempat pembuangan ini, Khut Gwan hampir-hampir tidak tahan; hanya berkat kebijaksanaan kakak perempuannya yang bernama Khut Su, beliau dapat ditenteramkan dan rela menerima kea-

daanya itu. Meski demikian beliau tidak selalu dapat serasi; maklum beliau seorang bangsawan negeri Cho sehingga tidak dapat melupakan tanggungjawab kepada negara dan leluhurnya; karena itu Khut Gwan sering merasa kesepian dan timbul kejemuan akan suasana kehidupannya. Dalam saat demikian itu, beliau beroleh kenalan seorang nelayan, yang ternyata seorang pandai yang menyembunyikan diri. Orang itu menyembunyikan nama aslinya, hanya menyebut dirinya Gi Hu (Bapak Nelayan). Dengan Gi Hu ini Khut Gwan mendapatkan kawan bercakap meski pandangan hidupnya tak sejalan. Gi Hu berprinsip meninggalkan hidup bermasyarakat yang buruk keadaannya, sedang Khut Gwan biarpun tidak mau tercemar oleh keserakahan dan kekotoran dunia tetapi tetap berharap dapat mengembangkan kembali Jalan Suci Nabi bagi kesejahteraan dan kebahagiaan rakyat. Demikianlah Khut Gwan sangat akrab dengan nelayan itu. Ketentraman Khut Gwan itu ternyata dihancurkan oleh berita hancur binasanya ibu kota negeri Cho, tempat bio leluhurnya itu, yang diserbu orang negeri Chien. Hal ini menjadikan Khut Gwan yang telah lanjut usia

itu merasa tiada arti lagi hidup pribadinya. Setelah dirundung kebimbangan dan kesedihan, beliau memutuskan menjadikan dirinya yang telah tua itu biarlah menjadi tugu peringatan bagi rakyatnya akan peristiwa yang sangat menyedihkan atas tanah air dan negerinya itu, semoga bangkit semangat rakyatnya menegakkan kebenaran dan mencuci bersih aib yang menimpa negerinya. Ketika itu kebetulan ialah saat hari suci Twan Yang, beliau mendayung perahunya ke tengah-tengah sungai Bik Loo, dinyanyikan sanjak-sanjak ciptaannya yang telah dikenal rakyat sekitarnya, yang mencurahkan rasa cinta tanah air dan rakyatnya. Rakyat banyak tertegun mendengar semuanya itu. Pada saat itu beliau sampai ke tempat yang jauh dari kerumunan orang, beliau menerjunkan diri ke dalam sungai yang deras aliran dan dalam itu. Beberapa orang yang mengetahuinya segera berusaha menolongnya, tetapi hasilnya nihil, jenazahnyapun tidak diketemukan. Seharian Gi Hu, nelayan Khut Gwan itu, dengan perahu-perahu kecil mengerahkan kawan-kawannya mencari; hasilnya sia-sia belaka. Pada tahun ke dua Twan Yang, ketika kembali orang merayakan hari suci Twan

Yang, Gi Hu telah membawa sebuah tempurung bambu berisi beras dituangkan ke dalam sungai untuk mengenang kembali dan menghormati Khut Gwan. Banyak orang lalu mengikuti jejak Gi Hu itu. Demikianlah kematian Khut Gwan tidak sia-sia, telah mampu menggerakkan hati rakyat kepada cita yang luhur, bahkan telah mengubah sikap Gi Hu yang telah mengingkari duniawi itu. Inilah kemenangan pengorbanan Khut Gwan. Pada tahun-tahun berikutnya, kebiasaan mempersembahkan beras di dalam tempurung bambu itu diganti dengan kue dari beras ketan yang dibungkus daun bambu, yang disini kita kenal dengan nama Bak Cang dan Kue Cang. Diadakan perlombaan-perlombaan perahu yang dihiasi gambar-gambar naga (Liong Cun). Semuanya mengingatkan usaha mencari jenazah Khut Gwan pecinta tanah air, satyawan dan pecinta rakyat itu. Di dalam dirinya tercermin jiwa besar dan suci, yang satya kepada Firman Thian, menggemilangkan Kebajikan dan mengasihi sesama manusia. "Demikianlah tiap hari raya Twan Yang selalu diadakan pula peringatan untuk Khut Gwan, seorang yang berjiwa mulia dan luhur, berjiwa Kuncu dari negeri Cho itu," kata Suki. (eza)


19

HUKUM & KRIMINAL Sabtu,

23 Juni 2012

Akok Cs Diduga Gelapkan Pajak TANJUNGPINANG (HK) — Selain berdampak langsung pada masyarakat, yang memakan korban jatuh tergelincir akibat pengotoran jalan akibat pengerukan, pengangkutan dan penimbunan lahan pengembangan yang dilakukan Akok, aktivitas developer ini juga diduga telah mengemplang dan menggelapkan dana pajak tanah uruk dan timbun ratusan juta, atas aktivitas ilegal yang dilakukan. Berdasarkan Standard Opersional Minimal (SOM) pelayanan pajak di Pemerintah Kota Tanjungpinang, tanah uruk yang merupakan galian golongan C, dikenakan pajak Rp2.000 per meter kubik, di luar dari pengurusan Surat Izin Tempat Usaha (SITU), izin penimbunan berupa Surat Keterangan Pengelolaan Lingkungan (SKPL) di bawah 1,000 meter persegi, atau UKL/UPL maupun Amdal. Jika dihitung jumlah pengerukan berdasarkan trip dump truck pembawa tanah uruk 20 kali dalam satu hari, dikalikan 15 dump truck milik Akok dikalikan 50 kubik muatan truk per trip, maka pajak tanah uruk yang harus disetorkan Akok ke kas daerah mencapai Rp30 juta per hari, dan apabila Akok beroperasi secara terus menerus dalam 6 hari maka pajak yang harus dibayarkan Akok Cs, mencapai Rp180 juta per 6 hari. Dalam pengurusan sendiri, pemohon dapat mengajukan permohonan izin keruk, angkut dan timbun secara tertulis, berdasarkan persyaratan administrasi yang sudah ditetapkan ke Pemko Tanjungpinang melalui BP2T, yang selanjutnya ke Badan Pembangunan Kota, yang selanjutnya dibentuk tim terpadu BLH, KP2KE, Dinas Perhubungan, Dinas Pertamanan serta Dinas PU guna melakukan analisis dan verifikasi di lapangan. Dan atas pengajuan ini, setelah dilakukan monitoring dan analisis di lapangan mengenai luas lahan, kedalaman, serta lokasi penimbunan dan bangunan yang akan dibangun, selanjutnya dikeluarkan kesimpulan analisis dan keputusan kepatutan izin yang bersangkutan dapat dikeluarkan atau tidak.(btd)

TIDAK TELITI — Akibat tidak teliti dalam melakukan pengamanan membawa pipa besi, Jumat (22/6). Pipa yang diangkut oleh sebuah trailer terjatuh saat melintasi tanjakan di simpang Bengkong Garama. TUNDRA/HALUAN KEPRI

Hindari Angkutan, Muatan Trailer Berserakan BATAM (HK) —Hindari angkutan umum, puluhan pipa besi dari trailer BP 9176 EX milik PT Bok Seng yang dikendarai Candra (31) berserakan di Simpang Bengkong Grama, Jumat (22/6) sekitar pukul 10.30 WIB. Chandra mengatakan ia kaget dengan kedatangan sebuah angkutan yang menyalip kendaraannya. Meskipun kendara-

an yang dikendarainya berjalan pelan, namun keterkejutannya secara tidak sengaja menginjak pedal rem. Akibatnya, puluhan pipa yang dikat terlepas dari ikatannya dan berhamburan di jalanan. "Saya pelan karena jalannya menanjak. Tiba-tiba metro trans menyalip dan saya terpaksa ngerem mendadak. Na-

mun malah muatannya melorot dan jatuh ke jalan," ujar Chandra. Ia mengatakan dirinya memuat puluhan pipa besi tersebut di Pelabuhan Batuampar. Rencananya muatan itu akan diantar ke salah satu perusahaan fabrikasi yang ada di Komplek Industri Kabil.

"Saya tidak menyangka akan terjadi seperti ini, karena sebelum berangkat semua muatan yang akan dibawa sudah safety," ujarnya. Pantauan di lapangan, beruntung puluhan batang pipa besi yang jatuh dari trailer itu tidak menimbulkan korban jiwa. Namun akibat kejadian tersebut membuat ruas terjadi

kemacetan sepanjang 2 kilometer. Sekitar 15 menit dari kejadian, mobil PJR milik Satlantas Polresta Barelang tiba. Begitu tiba, polisi mengalihkan jalur ke arah Bengkong. Satu jam pengalihan jalan, puluhan pipa besi yang berserakan di jalan dapat dievakuasi.(cw62)

PL Karaoke Resahkan Warga Diduga Oknum Polisi itu Bandar Narkoba BATAM (HK) — Brigadir Rc, oknum polisi yang ditangkap Polresta Tanjungpinang itu adalah bandar narkoba. Sesuai hasil pemeriksaan yang dilakukan polisi terhadap dua tersangka narkoba Al dan Yd yang ditangkap beberapa waktu lalu. Demikian dikatakan Kabid Propam Polda Kepri, AKBP Nanang Avianto. "Memang ada laporannya. Itu memang benar," ujarnya.

Dia mengatakan, oknum anggota itu sudah diamankan oleh Polres Tanjungpinang. Proses hukum untuk anggota yang 'nakal' ini, katanya, harus mengikuti proses hukum yang berlaku. Dimana tindak pidana yang dilakukan, katanya, ditangani Satuan Reserse Kriminal Polres Tanjungpinang. Dan untuk pelanggaran kode etik, tambahnya, diserahkan penanganannya kepada Seksi Propam Polres.

"Kita mengikuti setiap perkembangan proses yang dilakukan untuk tindak pidana dan pelanggaran kode etik yang dilakukan," katanya. Lebih jauh ia mengatakan, fungsi dari Bidang Propam Polda Kepri, hanya sebagai pengawas dan pemantau. Kita minta penyidik di Reskrim dan Propam, tidak ada melakukan kesalahan dalam pemeriksaan terhadap oknum polisi ini. Informasi di lapangan, oknum Brigadir Rc adalah

Jalan Banyak Berlubang BATAM (HK)-Kota Batam yang merupakan kota industri selayaknya memiliki ruas jalan yang bagus guna memperlancar arus lalu lintas perekonomian. Tetapi kenyataan berkata lain, karena banyak lubang yang ditemukan di jalan. Pantauan di lapangan, jalan Buyu di Batuampar banyak ditemukan lubang. Kondisi ini membuat jalan ini rawan terhadap kecelakaan. Eriks, sopir lori yang sering melintasi jalan ini mengatakan setiap melintasi jalan Buyu ia harus lebih waspada. "Saya lebih memilih untuk hati-hatilah. Kondisi jalan yang hancur begini, kita harus was-was karena lobang yang di jalan terkadang dalam membuat truk sedikit oleng," ujarnya, kemarin.

TUNDRA/HALUAN KEPRI

SALAH satu jalan berlubang di Batam. Kondisi ini membahayakan keselamatan pengguna jalan. Begitu juga yang dikatakan salah seorang pengendara roda dua, Hery. Kondisi jalan di lokasi tersebut, katanya, harus segera diperbaiki dan diaspal ulang. Selain berbahaya, ujarnya, lubang ini juga bisa meru-

sak kendaraan. "Apalagi kalau hujan siapsiaplah motor kita kotor setengah mati, kadang bingung akibat air yang membendung membuat saya terkadang bingung itu jalannya berlobang atau tidak, terkadang malah

bandar dan pengedar narkoba. Peran oknum ini dalam jaringan peredaran gelap narkoba, diketahui dari keterangan dua tersangka lainnya yakni Al dan Yd yang ditangkap oleh Sat Narkoba Polresta Tanjungpinang, Rabu (20/6) lalu. Ketika polisi menangkap kedua tersangka ini, polisi menemukan barang bukti narkoba jenis ganja. Dan kedua tersangka mengaku, narkoba itu diperoleh dari Brigadir Rc.(doz/nel) saya serobot dan tau-taunya saya terjebak" terangnya kepada Haluan Kepri. Hal yang memprihatinkan ini terlihat juga di jalan persimpangan Pelabuhan Domestik Sekupang dan Rumah Sakit Badan Pengusahaan (RSBP) Batam. Jalan utama tersebut sudah berlubang dan tergenang air. Asmuin salah seorang warga mengatakan, lubang dijalan itu sudah lama. Meski sepanjang sepengetahuannya, belum ada korban jiwa dari lubang tersebut, namun tidak sedikit pengendara yang terjatuh karena roda kendaraannya masuk dilubang itu, khususnya roda dua. "Banyak yang hampir terjatuh di lubang itu. Apalagi saat turun hujan, jalan itu digenangi air, sehingga lubang tidak kelihatan. Dan terkadang warga disini, memberi tanda dengan kayu atau ranting pohong," ujar Asmuin, Jumat (22/6).(cw42/cw56)

BBM Langka KELANGKAAN Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi di Batam, belakangan ini membuat masyarakat sempat jantungan. Betapa tidak, selain langka, belakangan Pemerintah Pusat justru mengeluarkan kebijakan untuk menaikkan harga BBM. Tanpa disadari, kebijakan ini tentu akan berdampak luas. Khususnya terhadap harga setiap kebutuhan pokok masyarakat yang akan turut

naik sejalan dengan kenaikan harga BBM itu sendiri. Untung, kebijakan pemerintah pusat ini pun akhirnya dapat dipatahkan ditengah

jalan. Karena terjadi aksi demontrasi dari berbagai kalangan yang bergerak besarbesaran di seluruh penjuru Indonesia. Dan semua satu suata dengan menyatakan penolakan atas rencana pemerintah pusat tersebut. Kendati demikian derasnya desakan penolakan itu, tetap saja sejumlah barang kebutuhan pokok sudah ada terlanjur naik. Maka sudah barang tentu harga barang tak akan turun lagi, meskipun harga BBM batal dinaikkan.

Namun persoalan masalah kelangkaan BBM, khususnya di Batam masih saja terjadi. Berbagai upaya dan tindakan telah dilakukan oleh pihak Pertamina, pemerintah daerah, maupun aparat penegak hukum. Tapi apakah itu hanya bersifat muluk-muluk saja di atas meja? Karena mafia BBM tetap saja bereaksi dan tidak ada yang terjerat dalam kasus hukum. Ada apa dengan kelangkaan BBM? Tuhan lah yang tahu ini. (Ali Mahmud)

BATAM (HK) — Pemandu lagu (PL) yang ada di karaoke bernuansa keluarga di Plaza Aviari Baru lantai 2, Batuaji meresahkan warga. Penampilan mereka serba mini dan seksi sehingga sangat mengganggu kenyamanan pengunjung. Oleh: Sherly, Liputan Batam "Mereka silih berganti masuk ke ruangan kita karaoke sambil menawarkan diri untuk menjadi pemandu lagu. Kita jadi risih dan grogi," ujar Rio, salah satu pengunjung kepada Haluan Kepri yang mengaku hanya ingin bernyanyi ria bersama temannya. Dia mengatakan ada suatu bentuk pembodohan terhadap pelanggan yang dilakukan managemen dengan kehadiran PL ini. Soalnya, awalnya para pengunjung berpikir bahwa tawaran wanita cantik itu merupakan bagian dari fasilitas managemen. "Begitu pembayaran, kami terkejut. Karena kami terpaksa harus membayar lebih. Apa

yang dibayar tidak sesuai dengan harga room dan makanan yang dipesan" ujar Rio. Rio mengatakan penawaran PL ini merupakan jebakan. Dengan menerima tawaran wanita muda itu, katanya, maka pelanggan akan dikejutkan dengan pembayarannya. Pantauan di lapangan, di kursi yang ada di ruang lobi karaoke para wanita PL ini duduk. Dengan penampilan serba seksi ini, mendekati setiap pelanggan yang masuk. Sambil merayu pelanggan tersebut, mereka menawarkan diri untuk jadi PL. Sambil menunggu para tamu, berbagai tingkah laku

SHERLY/HALUAN KEPRI

KARAOKE bernuansa keluarga di Plaza Aviari Baru lantai 2, Batuaji meresahkan warga. yang dilakukan para wanita ini. Ada yang duduk sambil menghisap sebatang rokok, ada juga yang sibuk berkaca sambil mengobrol dengan temannya di bangku lobi. Bahkan kursi yang ada di lobi yang harusnya untuk tamu karaoke, malah dipenuh oleh wanita seksi. Namun sayangnya pihak managemenKF tidak dapat dikonfirmasikan. Salah seorang karyawan di tempat hiburan tersebut mengatakan manager karaoke sedang tidak ada di tempat. ***


ANAMBAS

20

Sabtu,

23 Juni 2012

Tidak Ada Gebrakan Sejak 4 Tahun Dimekarkan ANAMBAS (HK) — Setelah empat tahun dimekarkan dari kabupaten induk Natuna, Kabupaten Kepulauan Anambas belum tampak gebrakan nyata dalam pembangunan fisik. Kabupaten termuda di Provinsi Kepulauan Riau ini belum terlihat perkembangannya sejak menjadi daerah otonom. Oleh: Yulia Irfani, Liputan Anambas Demikian disampaikan Prof. Dr. M.Zen, Ketua Badan Pembentukan Penyelaras Kabupaten Kepulauan Anambas (BP2KKA) saat dijumpai Haluan Kepri di Tarempa, Siantan, Anambas, Jumat (22/6). Dirinya menilai kelambanan pemerintah dalam membangun Anambas, sehingga tidak terlihat pembangunan fisik yang berarti meskipun Anambas sudah menggenapi usianya selama empat tahun berjalan. "Belum tampak gebrakan fisik pemerintah dalam pembangunan Anambas. Sehingga pembangunan berjalan lamban ditengah pemberitaan besarnya Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten ini," katanya. Tak dapat dipungkiri, lambannya pembangunan fisik ini menurutnya karena pemerintahan definitif yang baru berjalan tahun 2010

lalu. Dengan masa pemerintahan yang belum genap dua tahun tersebut, menyebabkan belum terlihatnya percepatan pembangunan di Kepulauan Anambas. "Pemerintahan definitif baru berjalan dan belum cukup dua tahun. Ini juga menfaktor lambannya pembangunan di Anambas," ujarnya. Untuk itu Pemerintahan Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA) diminta melaksanakan strategi pemerintahan dalam percepatan pembangunan daerah. Dengan pekerjaan pemerintah sejauh ini telah ada langkah-langkah yang disusun oleh Pemkab Anambas sendiri. Namun demikian bila strategi dan perencanaan yang sudah disusun tak kunjung dilaksanakan akan semakin meperlambat pembangunan di Anambas. "Harus cepat gebrakan percepatan pembangunan

oleh Pemkab Anambas. Pemkab yang sudah menyampaikan langkah-langkahnya untuk percepatan pembangunan supaya mewujudkan aksi nyata. Seperti Tarempa ini meski sudah empat tahun menjadi pusat kabupaten, belum ada perubahan yang berarti dari pembangunan tersebut," terangnya. Begitu juga dengan pusat pemerintah supaya dipercepat pembangunanya, mengingat perkantoran yang saat ini tidak terpusat dan masih menyewa, sehingga perkantoran dinas akan berpindah setiap tahun. Pembangunan pusat pemerintahan akan meningkatkan kinerja aparat pemerintahan di KKA. "Pusat pemerintahan harus cepat dibangun, supaya kinerja aparat ini dapat berjalan dengan semestinya. Saat ini perkantoran masih menyewa tempat dan sangat terbatas. Sehingga kinerja aparat pemerintah belum sepenuhnya menunjukkan kualitas," tukasnya. Belum terlihatnya aksi nyata pemerintahan dalam pembangunan fisik di KKA, membutuhkan kerja keras untuk percepatan pembangunan. Hal ini menjadi evaluasi di tahun berikutnya. Percepatan pembangunan dalam bidang fisik harus terlihat, sehingga APBD yang besar tidak hilang tanpa ada bukti nyata dari pembangunan.***

YULIA/HALUAN KEPRI

JALAN SANTAI — Bupati Kepulauan Anambas, Drs Tengku Mukhtaruddin melepas peserta jalan santai KONI KKA di depan Kantor Bupati Kepulauan Anambas, Tarempa, Anambas Jumat (22/6).

Hadiah Utama Sepeda Motor Senam Sehat dan Jalan Santai ANAMBAS (HK) — Bupati Kabupaten Kepulauan Anambas, Tengku Mukhtaruddin dan Ketua DPRD KKA, Amat Yani mengikuti acara senam sehat yang dilaksanakan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Kepulauan Anambas (KKA). Acara yang dilaksanakan di Lapangan Sulaiman Abdullah ini bertabur hadiah Jumat (22/6). Usai melaksanakan senam sehat, Tengku melepas peserta gerak jalan di hala-

man Kantor Bupati Kepulauan Anambas. Ketua KONI KKA, Wahyudi menyampaikan kegiatan ini diselenggarakan untuk menyemarakan peringatan HUT Anambas yang keempat bersama masyarakat. "Ini merupakan senam sehat dan jalan santai bersama masyarakat dalam rangka memeriahkan HUT Anambas yang ke empat," katanya. Hadiah utama didapatkan oleh Asmarullah, Kepala Di-

nas Pertanian dan Kehutanan (Distanhut) KKA. Sedangkan 50 hadiah lainnya. yakni kulkas, sepeda sport, mesin cuci, kompor gas, dispenser, CD player, kipas angin, rescuker, sterika listrik, microve/open, jam dinding, blender dan tempat sampah diperebutkan oleh masyarakat melalui kupon undian. Disamping memeriahkan HUT, kegiatan ini merupakan langkah awal KONI dalam program kesehatan untuk masyarakat di Anambas. Wahyudi menyampaikan, kedepan KONI akan merancang

program-program dalam olahraga untuk masyarakat. Senam serumah akan juga digelar rutin untuk menggerakan kecintaan masyarakat terhadap olahraga. "Akan kita lihat nantinya senam sehat ini akan dilanjutkan, mungkin sekali dalam dua minggu. Kalau memungkinkan bisa saja setiap minggu. Karena ini adalah senam sehat yang sangat diminati oleh masyarakat untuk meningkatkan kesehatan," ujarnya saat dikonfirmasi tentang senam sehat yang masih vakum di Anambas. Wahyudi menghimbau, pentingnya kesehatan bagi masyarakat Anambas. Olahraga ringan seperti senam, maraton sedapat mungkin dilaksanakan setiap hari dalam menjaga kesehatan. "Olahraga untuk meningkatkan kesehatan, dalam menjaga kondisi tubuh untuk tetap fit dan terhindar dari penyakit-penyakit berbahaya. Kita himbau masyarakat menyadarinya dalam menciptakan masyarakat Anambas yang sehat dan mandiri," tuturnya. Dalam kegiatan yang diikuti tiap SKPD bersama masyarakat Anambas tersebut, terlihat tingginya antusias masyarakat yang hadir untuk mengikuti senam yang dimulai sekitar pukul 06.00 WIB tersebut. Kepadatan pemukiman dan aktifitas membuat masyarakat butuh kegiatan olahraga pada akhir pekan, sehingga acara senam sehat ini ramai diiikuti masyarakat. "Kita lihat antusias masyarakat cukup tinggi. Pagi-pagi sudah ramai dan mengikuti kegiatan senam sehat. Ini menunjukan kalau masyarakat butuh untuk olahraga terutama pada libur akhir pekan. Kedepan akan dilanjutkan senam sehat akhir pekan ini,"pungkasnya. (yul)


CMYK

Sabtu 23 Juni 2012

21

Lingga Gelar Pencanangan Bulan Bhakti Pertama

P

ENCANANGAN Bulan Bhakti di Kabupaten Lingga merupakan kegiatan yang pertama kali dilakasanakan. Kegiatan tersebut disejajarkan dengan Hari Gerak Satuan PKK Kabupaten Lingga. Kali ini, Bulan Bhakti Kabupaten Lingga mengusung tema "Meningkatkan Semangat Persatuan dan Kesatuan Serta Partisipasi Masyarakat Menuju

Kemandirian Bangsa". Pembukaan kegiatan dilaksanakan di Aula Kantor Bupati, Kamis (21/6). Sekretaris Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Kabupaten Lingga, Abang Safril mengatakan bahwa Kabupaten Lingga memulai semangat gotong royong selama satu bulan, dalam artian bukan sekedar gotong royong untuk membersihkan lingkungan

saja, tetapi untuk hampir untuk segala bidang. Tujuan pelaksanaan tersebut yakni untuk memelihara dan menjaga tradisi serta budaya gotong-royong yang telah ada dan diwariskan oleh nenek moyang dahulu. Diharapkan dengan Bulan Bhakti ini, mudah-mudahan tumbuh lagi semangat baru. Semntara itu, untuk memberdayakan masyarakat di

PENYERAHAN alat bantu gotong royong kepada salah satu utusan masing-masing kecamatan.

Kabupaten Lingga terutama keluarga, maka sejajar dengan pelaksanaan goro dan bulan bhakti pelaksaanannya disejajarkan dengan kegiatan dari BPMD Kabupaten Lingga. Tujuanya untuk penanggulangan kemiskinan karena ini merupakan amanah yang tidak boleh disia-siakan. Artinya PKK perlu untuk meningkatkan kinerja serta tugas pokok PKK dan fungsinya secara normatif dan

cermat. Selain itu, sebagaimana PKK terang Syarifah, dapat merekat fungsi masyarakat dengan pemerintahan serta menjadi salah satu unsur pelaksana pembangunan dan pemberdayaan keluarga. Senada dengan Ibu Rosemawati, Bupati Kabupaten Lingga H Daria dalam sambutannya mengatakan bahwa semangat gotong royong

merupakan semangat yang sudah diwariskan leluhur dan nenek moyang di Daik Lingga. Pantauan di lapangan, kegiatan pembukaan Bulan Bhakti yang disejajarkan dengan hari gerak PKK Kabupaten Lingga dibuka secara resmi oleh Bupati Lingga H Daria, di Aula Kantor Bupati Kabupaten Lingga. ***

Narasi : Nofriadi Putra Foto: Humas Lingga

H Daria menyerahkan penghargaan kepada salah satu perwakilan desa yang meraih juara lomba desa dan kelurahan.

BUPATI Lingga H Daria memberikan sambutan dalam kegiatan pencanangan Bulan Bhakti di Kabupaten Lingga.

KETUA Tim Penggerak PKK Kabupaten Lingga Hj Syarifah Rosemawati menyampaikan sambutan.

SEKRETARIS BPMD Kabupaten Lingga Abang Safril, saat membacakan laporan kegiatan kerja.

PESERTA berdiri menyanyikan lagu Indonesia Raya.

KEGIATAN Bulan Bhakti dihadiri beberapa kepala SKPD Kabupaten Lingga.

SEKRETARIS PKK Kabupaten Lingga, Ellysa Purnamwaty saat bersalaman dengan penerima bantuan alat bantu gotong royong.

H Daria bersalaman dengan salah satu undangan.

BUPATI Lingga H Daria memukul gong pencanangan Bulan Bhakti di Kabupaten Lingga.

H Daria, Kamaruddin, Hj Syarifah Rosemawaty dan Ellysa Purnamawaty mendengarkan laporan dari PPTK Bulan Bhakti.

KETUA Tim Penggerak PKK Hj Syarifah Rosemawaty membarikan selamat kepada pemenang lomba desa.

PEMBACAAN Doa.

UNDANGAN dari PKK masing-masing kecamatan di Kabupaten Lingga.

CMYK


KARIMUN

22

Sabtu,

23 Juni 2012

Satpol PP Sweeping Pedagang Bensin Pertamina Jamin Stok Mitan KARIMUN (HK) — Masyarakat Kabupaten Karimun tidak perlu khawatir terhadap kelangkaan minyak tanah pasca skorsing dan pemutusan hubungan usaha (PHU) Pertamina terhadap PT Cahaya Ampera Karimun (CAK) selaku agen minyak tanah di Bumi Berazam. Pihak Pertamina menjamin ketersediaan minyak tanah meski belum ada penunjukkan agen definitif penyaluran minyak tanah. Ketersediaan minyak tanah untuk kebutuhan di daerah ini disampaikan Ketua Tim Monitoring BBM Bersubsidi Kabupaten Karimun, Arnadi Supa'at di rumah dinas Bupati, Jumat (22/6). "Masyarakat tak usah khawatir bakal terjadinya kelangkaan minyak tanah di Karimun, pihak Pertamina sudah menjamin ketersediaan minyak tanah tersebut," ujar Arnadi. Ia menjelaskan, jaminan ketersediaan minyak tanah itu ditulis dalam surat yang dikirim ke Pertamina Regional Medan beberapa waktu lalu. Sementara, pihak pertamina sendiri juga sudah menjamin ketersediaan minyak tanah jadi tidak akan terjadi kelangkaan. Arnandi belum bersedia menjawab ketika ditanya, apakah sudah ada jawaban dari pertamina terkait peninjauan kembali PHU PT CAK karena isi surat yang dikirim pertamina baru saja sampai di kantornya. Arnandi kembali menegaskan, soal berapa besar stok minyak tanah di Karimun yang menentukan adalah pihak Pertamina, namun penyalurannya disesuaikan dengan kuota di Karimun. Terkait agen mana yang akan melakukan pendistribusian juga diserahkan semuanya kepada Pertamina, karena sebelum adanya penunjukkan definitif, pihak Pertamina akan menunjuk sementara agen minyak tanah di Karimun. Sementara, Bupati Karimun Nurdin Basirun belum mau bertemu dengan General Manager (GM) PT Pertamina Region I Medan, Gandhi Sriwidodo di Medan karena masih harus dibahas dengan jajarannya di Pemkab Karimun soal mengatasi kelangkaan minyak tanah. "Memang ada upaya kami untuk menemui langsung Manajer Pertamina di Medan, tapi belum sekarang saatnya. Namun, kalau sudah ada upaya jaminan dari Pertamina untuk mengatasi ancaman kelangkaan minyak tanah di Karimun maka itu sudah langkah bagus, yang penting bagaimana masyarakat tidak perlu dicemaskan dengan adanya kelangkaan minyak tanah," tandas Nurdin. (ham)

KUNDUR (HK) — Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Kundur lakukan sweeping pengecer bahan bakar minyak (BBM) jenis bensin menggunakan botol. Jumat sore (22/6) pukul 15.30 WIB. Oleh: Gani, Liputan Karimun Hal itu dilakukan menyusul kelangkaan bensin di Pulau Kundur mencapai puncaknya, dimana seluruh kios penjualan BBM tutup. Meski kios milik Indra di Simpang Urung Kecamatan Kundur buka, namun hanya sampai pukul 08.30 WIB, padahal biasanya bisa sampai pukul 09.30 WIB. Hal ini mengundang kecurigaan warga melihat keberadaan pengecer bensin jenis botolan tanpa menjual berdasarkan literan semakin menjamur. Adapun aksi sweeping yang dilakukan dimulai dari depan TK Pertiwi Kecamatan Kundur. Disana terdapat dua pengecer menggunakan botolan, setelah diberikan peringatan oleh petugas Satpol PP Kecamatan Kundur, kedua pengecer tersebut membereskan bensin ecerannya dan berlalu dari lokasi berjualannya. Sweeping dilanjutkan di sekitar SD 02 disamping kios minyak Indra Tama di Simpang Urung. Kemudian pengecer di sekitar Batu 2, Batu 3, hingga simpang Lubuk Kelurahan Tanjung Batu Barat. Saat sweeping hanya dijumpai

GANI/HALUAN KEPRI

LAKUKAN SWEEPING — Petugas Satpol PP melakukan sweeping kepada pedagang bensin botolan yang diduga bensin hasil timbunan, Jumat sore (22/6). 10 penjual bensin botolan, padalah sebelumnya jumlah pengecer botolan yang disweeping mencapai 20 lebih. Salah seorang penjual bensin botolan disekitar Batu 2 mengaku, ia mendapatkan bensin dari motor yang diisi dari kios-kios. Namun berbeda lagi ketika tim sweeping sampai di kios sekitar Batu 3, dan ternyata sang penjual memiliki kiso BBM, namun ia menjual jatah mensinnya dengan cara botolan. Ketika ditanya, ia mengaku kalau bensin tersebut

milik suaminya yang jualan bensin botolan di Batu 2. Camat Kundur, Raza Azli ketika dikonfirmasi mengatakan, aksi sweeping tersebut menyusul kelangkaan bensin di Pulau Kundur yang sudah sampai puncaknya, sehingga siapapun yang mencari bensin di pulau terbesar di Kabupaten Karimun itu, akan merasa kesulitan untuk mendapatkannya. "Saya juga heran, kios-kios semuanya tutup dan mengaku bensin habis. Makanya kita kerahkan Satpol PP untuk me-

Nurdin: Harus Ikuti Prosedur Soal Izin Kapal Isap KARIMUN (HK) — Bupati Karimun Nurdin Basirun meminta pemilik usaha pertambangan bijih timah swasta, PT Karimun Mining yang sampai saat ini belum mengantongi izin operasi tiga kapal isap produksi (KIP) miliknya yakni Purnama, Data dan Cinta 2 agar mengikuti prosedur sesuai dengan aturan yang berlaku. "Kalau belum ada izin, ya harus ikuti sesuai prosedur," ujar Nurdin di pontoon domestik pelabuhan Tanjungbalai Karimun sebelum kunjungan kerja ke Tanjungbatu,

kapal isap, Nurdin Kundur, Jumat (22/6). lalu mengatakan, Awalnya Nurdin izin usaha pertammenyangkal tiga kapal bangan operasi proisap itu belum memiduksi timah blok B liki izin. Menurut Nurkepada PT Karimun din, tidak mungkin kaMining sudah dikepal tersebut beropeluarkannya melalui rasi di Karimun tanpa Keputusan Bupati mengantongi izin. Karimun Nomor 193 Menjawab Kepala Di- Nurdin tahun 2009. nas Pertambangan Padahal sebelumnya, Kedan Energi (Distamben) Alwi Hasan pernah menyampaikan pala Distamben Karimun ke Komisi A DPRD Karimun Alwi Hasan kepada Komisi A bahwa tiga kapal isap belum DPRD Karimun mengakui memiliki izin, barulah Nurdin tiga kapal isap belum memiliki izin operasi mengakuinya. Kepala Badan LingkungNurdin bahkan menanyakan sejak kapan kapal isap an Hidup Kebersihan dan beroperasi dan di perairan Pertamanan (BLHKP) KariKarimun. Ketika wartawan mun Faisal Taufik mengaku koran ini menunjuk ke lokasi tidak mengetahui perihal izin Amdal PT Karimun Mining. Kajian rapat Amdal tidak

selalu dipimpin Kepala Badan, kadang dipimpin Kepala Bidang Amdal. "Jadi tidak semua perusahaan yang mengurus Amdalnya saya tahu, bisa jadi ketika kajian Amdal PT Karimun Mining dipimpin oleh Kabid Amdal. Pastinya nanti saya cek dulu di kantor datanya ya, karena banyak yang ngurus Amdal itu," kata Faisal. Sementara, Ketua Komisi A DPRD Karimun Jamaluddin SH menilai dengan tidak dikantonginya izin operasi kapal isap dan Amdalnya yang diragukan, jelas kalau aktivitas kapal-kapal isap tersebut. "Izinnya saja tak ada, lho kok aktivitasnya dibiarkan berlangsung begitu lama, kan aneh namanya ini. Yang saya heran, kok Distamben membiarkan

Kundur Kekurangan 150 KL Bensin KUNDUR (HK) — Kebutuhan bahan bakar minyak (BBM) jenis bensin di Kecamatan Kundur saat ini mengalami kekurangan mencapai 150 kilo liter (KL) per bulan. Demikian dikatakan Yanto, Manager Agen Penyalur Minyak Solar (APMS) PT.Kundur Mas. "Jatah yang kita dapat dari Pertamina hanya 450 KL, sedangkan yang kita butuhkan mencapai 600 KL. Hal ini sudah saya sampaikan kepada Asisten II Pemkab Karimun beberapa hari lalu dalam rapat yang digelar di Kantor Bupati. Saya juga sudah mengusulkan kepada pertamina, namun mereka tidak mau memenuhi permohonan tambahan jatah kuota bensin," jelas Yanto, Jum'at kemarin (22/6) diruang kerjanya. Pengambilan kuota bensin ke Pertamina dilakukan tiga kali dalam sebulan. Dan setiap kali diangkut sebanyak 150 KL. Namun demikian kata Yanto, menjelang bensin datang ke pangkalan, sudah dipastikan kalau stok bensin di seluruh kios akan kosong, dan hal itu sudah menjadi tradisi. "Tidak diketahui apakah pemilik kios itu sengaja tidak menjual dengan alasan habis

atau bagaimana, yang jelas kondisi bensin di Pulau Kundur memang begitu adanya," jelas Tanto. Sedangkan kondisi langkanya bensin di Pulau Kundur hingga saat ini tidak akan berlangsung lama. Pasalnya tadi malam menurut Yanto jatah dari pertamina sudah tiba, dan pagi ini juga akan disalurkan kepada seluruh pemilik kios. Dia juga mengatakan, jatah untuk pemilik kios memang dibagikan berdasarkan type A, B dan C. Dimana untuk type A akan mendapatkan jatah sebanyak 50 drum keatas dan tanpa batas, untuk type B sebanyak 10 sampai 50 drum, dan tupe C 10 drum kebawah. Adapun untuk type A di Pulau Kundur ada lima kios, diantaranya ada di Simpang Urung mlik Indra Tama dengan jatah hampir 100 drum. Kemudian di Batu 7 dengan jatah 70 drum, di Sawang,

Perayun dan di Urung diatas 50 drum. Disinggung tentang penyaluran BBM yang dilakukan mencakup tiga Kecamatan, Yanto mengaku hingga saat ini banyak kios di seluruh pulau Kundur merupakan langganannya. "Meskipun di Kundur Barat ada APMS, tapi ada juga kios yang di sana beli dengan kami. Karena mereka memang langganan disini," ucapnya. Disinggung tentang keberadaan kios milik Indra Tama yang mendapatkan jatah lebih dari 50 drum, namun hanya buka pada pagi hari. Yanto mengaku memang hal itu sudah ada aturan yang ditetapkan. Dengan alasan, kalau bensin sedang cukuk atau tidak terjadi kelangkaan, maka kios tersebut akan buka terus hingga sore atau malam hari. Namun jika kondisi bensin di Kundur sedang langka, maka kios tersebut hanya buka pada pagi hari hingga pukul 09.00 WIB. "Kalau dia buka sampai sore juga, maka stoknya akan cepat habis, dan dipastikan masyarakat Kundur akan mengalami kelangkaan bensin sampai berhari-hari. Disamping itu pula untuk mengantisipasi agar tidak ada yang membeli dalam jumlah banyak, sehingga ada kesem-

patan untuk menimbun," katanya. Hingga saat ini kata Yanto, APMS PT.Kundur Mas menyalurkan bensin kepada 217 pmilik kios di Kecamatan Kundur, 11 kios di Kecamatan Kundru Barat dan 31 kios di Kecamatan Kundur Utara. Tidak Mampu Dalam kesempatan itu Yanto juga mengaku kalau APMS PT.Kundur Mas tidak mampu melayani seluruh armada pelayaran yang ada di Pelabuhan Syahbandar Tanjung Batu. Dengan alasan kuota tidak cukup. Namun demikian pihaknya hanya bisa memenuhi kebutuhan dua agen kapal yakni pertama, Sundrico dengan trayek Sungai Guntung (Indragiri Hilir-RIAU)-Tanjungbatu-Tanjungbalai Karimun. Kapal ini mendapat jatah dua drum per minggu. Dan kedua adalah speedboat Ger 3, dengan trayek Tanjungbatu-Penyalai-Kuala Tungkal. Menjawab soal pengawasan, Yanto mengaku dirinya tidak memiliki wewenang dalam hal pengawasan. Pihaknya berhak tidak memberikan jatah BBM apabila ada tindakan penyimpangan, penimbunan atau tidak sesuai dengan aturan yang berlaku.(gani)

ini terjadi tanpa adanya teguran atau menghentikan aktivitas kapal isap itu,"ujar Jamaludin kemarin. Soal Amdal, kata Jamaluddin, maka pihaknya Senin (25/6) depan akan memanggil Kepala BLHKP Faisal Taufik apakah betul instansi tersebut telah mengeluarkan Amdalnya atau belum. "Yang tahu pasti soal Amdal PT Karimun Mining adalah BLHKP, maka dari itu

lakukan sweeping dan memberikan peringatan keras kepada penjual bensin botolan, untuk tidak lagi menjual dengan botol," ujar Azli kemarin. Dikatakannya, kalau dari data hasil sweeping tersebut ada didapati pemilik kios ikut menjual bensin menggunakan botol, maka pihak Kecamatan akan menyurati ke Agen Penyalur minyak solar (APMS) PT.Kundur Mas untuk tidak lagi memberikan jatah kepada pemilik kios yang telah menyalahi aturan.

untuk memastikannya maka kami akan memanggil kepala badannya senin besok ke dewan," kata Jamal. Ia mengatakan, akibat aktivitas penambangan timah berdampak terhadap keseimbangan ekosistem laut, kawasan tangkap nelayan terganggu karena terumbu karang sebagai tempat pemijahan anak ikan sudah rusak. Dampak secara kese-

"Dapat bensin dari mana mereka, padahal bensin di Pulau Karimun juga sedang putus. Jadi kuat dugaan kalau memang bensin botolan itu dari pemilik kios yang sengaja jual tidak berdasarkan sukatan liter. Intinya kalau data yang kita cek nanti ada pemilik kios yang menyalahi aturan, maka izinnya akan kita zabut," tegas Azli. Aksi tersebut kata dia, akan terus berlanjut sampai tidak ada lagi yang menjual bensin botolan.***

luruhan akan terjadi kerusakan lingkungan dan mengganggu kehidupan nelayan. Kapolres Karimun AKBP, Benyamin Sapta T SIK dikonfirmasi melalui sambungan telepon perihal rencana penyelidikan terkait aktivitas tiga kapal isap produksi (KIP) Purnama, Data dan Cinta 2, belum bisa memberikan jawaban karena lagi memimpin upacara di halaman Mapolres kemarin. (ham)

Pemkab akan Dirikan Karimun Convention Center KARIMUN (HK) — Pemerintah Kabupaten Karimun, Provinsi Kepulauan Riau, berencana mendirikan pusat promosi produk khas daerah setempat yang diberi nama Karimun Convention Center di Jalan Lingkar atau Coastal Area Tanjung Balai Karimun. "Karimun Convention Center (KCC) direncanakan akan dibangun pada 2013. Bupati menyambut baik rencana itu dan saat ini sedang dibuat perencanaan bentuk bangunannya untuk dituangkan dalam DED (detail engineering design)," kata Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Karimun Sudarmadi di Tanjung Balai Karimun. Sudarmadi mengatakan fungsi KCC mirip dengan Sumatra Promotion Center di Batam yaitu menjadi pusat promosi produk dan kebudayaan daerah kepada wisatawan

dalam maupun luar negeri. "Di KCC akan dipamerkan produk makanan khas, kerajinan industri kecil dan menengah khas Karimun. Fungsinya ganda, selain untuk promosi juga menjadi pasar produk khas daerah dengan target wisatawan mancanegara," ucapnya. Berbagai produk makanan khas daerah, mie laksa, kue bangkit, aneka kerupuk ikan dan udang dapat dipamerkan di KCC. "Kerajinan industri kecil dan menengah juga akan dipamerkan di sana, seperti produk berbahan daun pandan seperti tikar, topi, kotak tisu dan lainnya," paparnya. KCC, lanjut dia, diproyeksikan sebagai pengganti gedung Karimun Expo yang luas bangunannya sangat kecil sehingga tidak mampu menampung seluruh hasil produk industri kecil dan menengah. "Saat ini, produk industri

kecil dan menengah yang terdaftar di Disperindag mencapai 647, semuanya belum tertampung di Karimun Expo. Selain itu, kegiatan promosi dan pameran juga tidak optimal akibat terbatasnya luas gedung itu," tuturnya. Pembangunan KCC di Jalan Lingkar atau Coastal Area merupakan salah satu program pemerintah daerah untuk menjadikan kawasan tersebut sebagai pusat pariwisata dan perekonomian masyarakat. Coastal Area yang berada di pantai timur Tanjung Balai Karimun merupakan proyek tahun jamak yang menelan anggaran sekitar Rp172 miliar. Proyek tersebut baru selesai pada awal 2012 yang meliputi reklamasi pantai, jalan sepanjang 5 kilometer dengan lebar 50 meter dan panggung rakyat sebagai pusat kesenian rakyat. (ant)

DOK

COASTAL Area dibangun Pemerintah Kabupaten Karimun sebagai salah satu upaya menarik wisatawan. Di sekitar tempat ini akan didirikan Karimun Convention Center.


23

IKLAN Sabtu,

23 Juni 2012

CMYK


CMYK

SPORTAINMENT

24

Sabtu,

23 Juni 2012

Menggeluti Dunia Akting JAKARTA (HK) — Para personel SNSD kini sedang menjalani aktivitas individual. Dua di antaranya Yuri dan Jessica ambil bagian dalam sebuah drama.

Jessica bermain dalam drama 'Wild Romance' sementara Yuri berakting dalam 'Fashion King'. Akting keduanya tak

mendapat kritik berarti, Sooyoung pun mengaku terkejut. "Yuri dan Jessica debut

akting lewat drama seri di televisi. Aku benar-benar mendukung mereka tapi sejujurnya aku terkejut pada akting mereka karena mereka bagus sekali," ujar Sooyoung dilansir Soompi,

Jumat (22/6). Sooyoung menyatakan dirinya juga senang berakting. Ia bahkan sudah bercita-cita jadi aktris sejak kecil. "Bahkan sebelum aku jadi penyanyi, aku sudah bermimpi jadi aktris dan ikut berbagai audisi. Aku ingin tetap menantang diriku bukan hanya sebagai penyanyi namun juga sebagai aktris," pungkasnya. (dtc)

SNSD

Tercepat di Sesi Pertama VALENCIA (HK) — Pastor Maldonado mengakhiri sesi latihan bebas pertama GP Eropa di posisi terdepan. Driver Williams itu mengalahkan duo Red Bull Racing, Sebastian Vettel dan Mark Webber. Dalam sesi yang dihelat di sirkuit

Valencia, Jumat (22/6) sore WIB, Maldonado mencatatkan waktu tercepat yakni 1 menit 40,890 detik, setelah melahap 22 lap. Ia unggul 0,083 detik dari Vettel yang berada di posisi kedua dan 0,094 dari penghuni posisi ketiga yakni Webber. Kedua pebalap Red Bull itu melahap jumlah lap lebih sedikit yakni 21 dan 19 lap. Di posisi keempat ada driver McLaren Mercedes, Jen-

son Button dan setingkat di bawahnya Fernando Alonso yang mengemudikan Scuderia Ferrari. Paul Di Resta, Michael Schumacher, Lewis Hamilton, Nico Ros berg dan Kimi Raikkonen melengkapi posisi 10 besar. (dtc)

Konser di Indonesia JAKARTA (HK) — Kendati baru tahun ini terbentuk namun ketenaran BTOB tidak diragukan. Hal ini terbukti saat mereka mengadakan konser mini di Hotel Mandarin, Kamis (21/6) malam, sekitar seratusan penggemar dengan setia menunggu untuk melihat aksi Seo Eun Kwang, Lee Min Hyuk, Lee Chang Sub, Lim Hyun Sik, Peniel D.Shin , Jung Il Hoon dan Yook Sung Jae. Melihat ini, salah satu personil BTOB, Jung Il Hoon mengaku senang dan tidak menyangka atas sambutan itu. Boyband yang baru saja

dibentuk tahun 2012 ini ternyata cukup mendapat tempat di hati banyak penggema "Makasih telah datang kemari, ke konser (mini) kami. Sebenarnya pengen lama dan ingin jalan-jalan di Indonesia," ucap Jung Il Hoon dari atas panggung, menjawab pertanyaan pembawa acara Ary Kirana. Diakui walaupun baru kali pertama datang ke Indonesia, mereka kagum dengan keramahan masyarakat. Untuk itu mereka berjanji akan membuat konser di Jakarta suatu waktu. "Pertama kali ya kami

BTOB

datang ke sini dan kita senang bisa ketemu kalian. Untuk konser kami, mohon maaf sekarang belum ada plan tapi kalo ada (kami

akan) langsung ke sini," katanya. Pernyataan ini kemudian disambut tepuk tangan dan teriakan histeris para penonton. (kpl)

Waktu Khusus untuk Anak Maldonado

Raih MVP Final MIAMI (HK) — Keberhasilan Miami Heat menjuarai NBA 2011-12 terasa lebih manis buat LeBron James. Ia juga berhasil merebut penghargaan sebagai Most Valuable Player (MVP) Final. Dalam kemenangan Heat 121106 atas Oklahoma City Thunder di game kelima, James menunjukkan penampilan cemerlang dan mencetak triple-double dengan 26 poin, 13 assist dan 11 rebound. Tidak hanya itu, torehan James ini turut masuk ke dalam buku rekor NBA. Ia menjadi pemain kelima sepanjang sejarah kompetisi ini yang berhasil menorehkan triple-

James

double setelah Magic Johnson (1982 dan 1985), Larry Bird (1986), James Worthy (1988) dan Duncan (2003). Penghargaan ini bak melengkapi musim sempurna James setelah ia turut terpilih sebagai MVP musim reguler. James kini menjadi pebasket pertama setelah Tim Duncan (2003) yang berhasil mengawinkan gelar pemain terbaik itu. "Ini adalah hari terindah di dalam hidupku," girang James Jumat (22/6) Titel juara ini yang pertama dalam sembilan tahun karier James. Sebelumnya, James dan Cleveland Cavaliers ditaklukkan San Antonio Spurs pada 2007 dan kembali harus puas jadi runner-up usai menyerah dari Dallas Mavericks pada musim lalu. Kritikan sempat dialamatkan kepada James. Dengan julukan King James, ia sering disebut sebagai raja tanpa mahkota lantaran belum mampu memperoleh cincin juara NBA. Suara-suara sumbang itu semakin nyaring usai ia memilih meninggalkan meninggalkan Cavaliers--klub yang telah membesarkan namanya-untuk bergabung Heat demi memburu gelar juara. Dengan suksesnya sekarang ini, James resmi membungkam kritikan tersebut. Ia membawa timnya juara sekaligus membuktikan kemampuannya dengan menjadi pebasket terbaik di musim ini. (dtc)

JAKARTA (HK) — Sering menjalani syuting hingga menguras waktunya bersama keluarga, tak membuat suami dan anak-anak Joanna Alexandra komplain. Keluarga, diakui oleh Joanna, sangat mendukung akan karir yang dilakoninya. "Nggak ada komplain, anakku malah biggest fans kalo liat aktingku. Aku sudah punya 2 anak. Dan suamiku juga nggak pernah komplain. Mereka udah tahu passion aku di dunia film," ujar Joanna saat ditemui di preskon film Cintaku Di Saku Celana, Planet

Dahsyat, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (22/6). "Hari ini difokuskan untuk bekerja besok harus selesai semuanya. Capek sekarang nggak apa-apa yang penting sudah menyelesaikan pekerjaan," ujarnya lega. Niat yang bulat itu juga didukung oleh semangat dan kemauan Syahrini untuk belajar. Dia mengaku menjalani latihan, untuk mengetahui syarat dan rukun ibadah, agar sesuai dengan tuntunan yang dianjurkan. "Kemarin latihan dulu manasik umroh. Aku nangis na-

manya kan mau ke rumah Allah," ungkapnya. Bahkan Syahrini yang selama ini dikenal dengan pakaian serba glamour, sementara waktu saat umroh bisa ditanggalkan. Urusan baju, dirinya memakai dari yang sudah dimilikinya selama ini. "Enggak ada (bikin baju khusus) karena memang tujuannya ibadah. Jadi aku pakai yang seadanya saja," tandasnya. (kpl)

CMYK

Joanna Alexandra

Satgas PON Kepri Koordinasi dengan KONI

Berangkat Umroh JAKARTA (HK) — Setelah sekian lama hanya bisa direncanakan, artis Syahrini akhirnya memiliki kesempatan melaksanakan ibadah umroh. Kesibukannya sebagai penyanyi sementara waktu ditanggalkan. Sabtu (22/6), bersama sang mama akan berangkat menuju tanah suci, Makkah. "Rencana umroh besok berangkat sama Mama. Niat ibadah sejak tahun lalu. Jadi memang sudah deh dimantepin. Utang kerja juga sudah manteb dan kelar juga. Jadi ya sudah dimantepin," ungkap Syahrini di Studio

Hollywood, Jakarta. Menurutnya, meski kegiatannya banyak di luaran, namun waktu khusus untuk keluarga tetaplah dijaga dan diluangkan. Bahkan ketika harus membawa anak-anaknya ke lokasi syuting, terkadang juga dilakoni. "Aku ada quality time sama anak-anakku juga. Dia senang kalau dibawa syuting, udah ngerti kalau aku lagi mau take apa gimana. Suamiku juga ga cemburu, dia benar-benar ngerti gimana supaya aku ga capek, dia juga suka datang ke lokasi syuting," imbuhnya. Dan tak semudah membalikkan telapak tangan untuk mendapatkan kepercayaan dan pengertian dari keluarga. Joanna pun sempat mengalami masa-masa sulit dengan keluarganya. "Aku juga pernah melewati masa-masa yang menyebalkan dalam perkawinan, tapi aku tau dia pasangan hidup aku, jadi aku percaya dan ga berusaha ngerubah dia dan keluarga seperti apa," pungkasnya. (kpl)

Syahrini

BATAM (HK) — Satgas PON Kepri secara terus menerus melakukan pembenahan dan persiapan menjelang dilaksanakan Pelatda Penuh pada pertengahan Juli mendatang. Hal itu ditunjukan dengan mengadakan rapat koordinasi dengan KONI Kepri selaku penanggungjawab PON Kepri di Sekretariat KONI Kepri, Sukajadi, Batam, Selasa malam (19/6). "Digelarnya rapat koordinasi Satgas PON Kepri dengan KONI Kepri ini untuk memaparkan sejauh mana persiapan 21 cabang olahraga dalam menghadapi PON mendatang," kata H.Z Dadang Abdul Gani, Ketua Satgas PON Kepri, kemarin. Disamping itu juga bahwa rapat koordinasi tersebut sebagai dasar evaluasi kinerja Satgas PON Kepri bagi KONI Kepri. Karena

pada prinsipnya, Satgas punya tugas berat dalam mewujudkan impian, seperti apa yang telah dicanangkan oleh KONI Kepri bahwa pada pentas nasional itu Kepri menargetkan 16 medali. Dadang mengatakan bahwa sejauh ini cabor-cabor peserta PON terus melakukan Pelatda berjalan. Bah- Dadang kan beberapa cabor sudah melakukan try out ke luar daerah hingga luar negeri. "Beberapa cabor telah melakukan try out, dan cabor-cabor yang lain juga melakukan try out sebelum dilaksanakannya Pelatda Penuh," tutur Dadang yang juga Sekretaris Umum KONI Kepri ini. Dimana dari hasil yang dilakoni beberapa cabor dalam try out sudah menunjukan perkembangan yang signifikan. Berangkat dari pencapaian tersebut, membuat pihaknya optimis bahwa cabor-cabor yang ada bisa memberikan yang terbaik dan menyabet medali sesuai target diharapkan. "Melihat hasil dari try out yang dilakukan oleh beberapa cabor sejauh ini, kita optimis bahwa Kepri punya peluang untuk mewujudkan itu semua," tukas Dadang. (cw62)


25

INTERNASIONAL Sabtu,

23 Juni 2012

Sehari, 170 Tewas di Suriah Keponakan Saddam Hussein Cari Suaka WINA (HK) — Seorang pria yang mengaku sebagai keponakan mantan pemimpin Irak mendiang Saddam Hussein meminta suaka di Austria setelah ditahan polisi dalam pemeriksaan identitas rutin. Kantor Berita AFP, Jumat (22/6), menyebutkan bahwa polisi memergoki pria berusia 42 tahun bersama dua orang Irak lainnya Kamis di stasiun kereta api di Thaikirchen, 10 kilometer di selatan Wina. Ketika polisi berusaha melakukan pemeriksaan identitas rutin, para pria itu mengatakan mereka terbang ke Austria dengan menggunakan paspor-paspor palsu yang kemudian disita dan mereka meminta suaka, kata ORF mengutip seorang juru bicara kementerian dalam negeri, Karl-Heinz Grundboeck. Salah seorang dari mereka kemudian mengemukakan kepada polisi Austria dia keponakan mantan Presiden Saddam Hussein, kata Grundboeck dan menambahkan permintaan suaka bagi pria itu sedang dipertimbangkan. Surat kabar Kronen Zeitung menyebut orang yang mengaku sebagai keponakan Saddam itu bernama Bashar N yang masuk dalam daftar orang yang dicari tahun 2006.(ant)

Sembilan Nyawa Melayang di Irak BAGHDAD (HK)— Enam orang tewas di tempat saat satu bom meledak di pinggir jalan dekat Baghdad, Irak, Jumat (22/6). Di hari dan kota yang sama, tiga polisi juga tewas setelah diterjang timah panas yang ditembakkan sejumlah pria bersenjata. Bom itu meledak di pasar utama Al-Husseiniyah di pinggir timur laut Baghdad. "Enam orang tewas dan 52 orang lainnya cedera," kata seorang pejabat kementerian dalam negeri. Tapi kabar berbeda dilaporkan salah satu orang di rumah sakit Sheikh al-Dhari. Mereka mengklaim menerima delapan mayat dan 50 orang yang cedera akibat ledakan bom itu."Pria-pria bersenjata menembaki satu pos pemeriksaan polisi di Bayaa, Baghdad selatan menewaskan tiga orang," kata pejabat kementerian dalam negeri. Sejak 13 Juni, negeri 1001 malam itu dilanda sejumlah serangan yang menewaskan setidaknya 157 orang. Kendati demikian, aksi kekerasan di Irak diklaim menurun tajam sejak mencapai puncaknya pada medio 2006-2007.(rol)

DAMASKUS (HK)— Lagi-lagi korban jiwa terus berjatuhan di Suriah. Tercatat 170 orang, sebagian besar warga sipil, tewas dalam berbagai kekerasan di Suriah pada Kamis, (21/6) waktu setempat. "Ini merupakan hari paling berdarah sejak dimulainya gencatan senjata pada (12/4) lalu, dan salah satu hari yang paling berdarah sejak awal revoluasi menentang rezim Suriah," ujar Direktur Syrian Observatory for Human Rights, Rami Abdel Rahman kepada kantor berita AFP, Jumat (22/6).

NET

KORBAN BERJATUHAN — Setiap hari korban terus berjatuhan di Suriah. Sebagian besar merupakan warga sipil dan anak-anak.Gencatan senjata yang disepakati oleh pemerintah dan pemberontak,sejauh ini belum mampu meredakan situasi. Menurut organisasi pemantau HAM Suriah tersebut, sepanjang Kamis, sebanyak 104 warga sipil tewas dalam berbagai serangan juga pertempuran antara pasukan Suriah dan pemberontak. Sebanyak 54 tentara dan 10 pe-

juang pemberontak juga tewas di hari yang sama. Korban jiwa terbesar terjadi di wilayah Homs, di mana 31 warga sipil dan seorang pejuang pemberontak tewas. Kemudian di daerah Douma dekat Damaskus, yang me-

rupakan salah satu basis pemberontak, sebanyak 30 warga sipil tewas. Adapun di wilayah Deraa, Suriah selatan, sedikitnya 24 warga sipil tewas termasuk dua anak-anak. Lima pejuang pemberontak juga

tewas pada Kamis (21/6) tersebut. Menurut Observatory, lebih dari 15 ribu orang telah tewas sejak revolusi menentang rezim Presiden Suriah Bashar al-Assad dimulai pada Maret 2011 lalu.(vvn)

Dimaki, Nenek Kantongi Rp3,1 M KAREN Klein, 68 tahun, seorang nenek bekerja sebagai pengawas bus sekolah di kawasan Greece, New York, AS, Senin (18/6) lalu, saat duduk di jajaran belakang dalam sebuah bus diganggu oleh sekelompok pelajar SMP. Banyak orang yang bersimpati kepada sangg nenek. Mereka bahkan menyumbangkan uang agar nenek tersebut bisa pergi berlibur untuk menenangkan dirinya dari kejadian tidak mengenakkan itu. Tidak tanggung-tanggung, dana sumbangan yang telah terkumpul saat ini mencapai jumlah yang fantastis. Jumlahnya sudah lebih dari US$ 330.000 (sekitar Rp 3,1 miliar). Seperti diberitakan AFP, Jumat (22/6), rekaman video insiden tersebut yang berdurasi 10 menit itu, langsung beredar luas

setelah diposting di YouTube dan Facebook pada Selasa, 19 Juni malam waktu setempat. Dalam video tersebut terlihat bagaimana wanita tua itu mendapat kata-kata penghinaan dari anak-anak di bus sekolah.Para siswa mengejek penampilan fisik nenek dari delapan cucu itu. Ada yang mengejek soal tubuh gemuk nenek tersebut. Ada yang mengolok-olok potongan rambutnya yang pendek serta alat bantu dengar yang dipakainya. Anak-anak lainnya menertawakan dirinya dan melakukan gerakan-gerakan yang

Karen Klein menghina dirinya. Klein tidak melaporkan peristiwa itu ke polisi namun video tersebut dengan cepat menjadi sensasi Internet. Video tersebut direkam dengan telepon genggam seorang siswa di bus itu. Banyak yang geram atas si-

kap anak-anak tersebut dan merasa kasihan pada Klein. Bertujuan untuk mengirimkan Klein berlibur guna memulihkan dirinya dari trauma, situs indiegogo.com meluncurkan event penggalangan dana online. Situs tersebut menargetkan

untuk mengumpulkan dana US$ 5.000. Namun di luar dugaan, hingga Kamis, 21 Juni sore waktu setempat, dana yang terkumpul telah mencapai US$ 338.650 (sekitar Rp 3,1 miliar). "Tuhan memberkatimu, Karen!!" demikian postingan seorang bernama Rachel yang ikut menyumbang di situs tersebut. "Hati saya sakit, dan saya tahu saya harus menyumbang," tulis seorang donatur lainnya bernama Caroline. Saat diwawancarai stasiun televisi NBC, Klein mengaku takjub akan begitu besarnya perhatian publik kepadanya. "Saya mendapat surat-surat yang paling bagus, email, pesanpesan Facebook... Ini benar-benar mengagumkan!" katanya. Atas kejadian ini, empat siswa yang terlibat dalam insiden itu akan dikenai sanksi oleh pihak sekolah.(kmp)


26

SAMBUNGAN Sabtu,

23 Juni 2012

Jamsostek Gandeng

Sambungan hal 17

HALUAN KEPRI/ERWIN

SOSIALISASI JAMSOSTEK — Seorang staf Jamsostek, Alfian didampingi salah satu jaksa memaparkan materi dalam sosialisasi jaminan sosial tenaga kerja kepada sejumlah perusahaan di aula lantai 3 gedung Kejari batam, Jumat (22/6). kepesertaan. Dan masalah ini memang sangat memprihatinkan,” ujar Deni, Jumat (22/6). Dikatakan, di Batam banyak sekali perusahaan outsourcing, tapi hanya sedikit yang mengikutkan karyawannya jadi peserta jamsostek. Ada sebagian sebagai peserta pasif (tidak membayar iuran). "Bukan itu saja, banyak juga perusahaan yang hanya mendaftarkan sebagian pekerjanya menjadi peserta Jamsostek. Dalam kerjasama dengan kejaksaan ini, sasaran yang kita bidik adalah perusahaan-perusahaan

kecil. Seperti outsorcing dan subcon, yang sebelumnya telah kita lakukan sosialisasi tapi tak kunjung mengikutkan karyawannya jadi peserta jamsostek," ungkap Deni. Lebih lanjut, Deni menyebutkan, dengan adanya kerjasama dengan pihak Kejaksaan, selaku pengacara negara, akan ada yang mengingatkan perusahaan-perusahaan tentang kewajiban mereka dalam menyertakan pekerjanya menjadi peserta Jamsostek. Jamsostek mengharapkan pihak Kejaksaan dapat memediasi perusahaan yang

belum memahami jaminan sosial tenaga kerja, sekaligus menyertakan pekerjanya masuk Jamsostek. “Sebab, sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Jamsostek berhak mendapatkan pelayanan hukum dari kejaksaan,” imbuh Deni. Terpisah, Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Batam, I Made Astiti Ardjana mengakui, jika pihaknya telah melakukan MoU dengan pihak Jamsostek Batam. Menurutnya, ini sekaligus sebagai pembelajaran kepada masyarakat. Fungsi kejaksaan bukan saja mengurusi kasus korupsi dan

Sabar dan

Sambungan hal 17 Pasalnya, setiap konsumen yang ia prospek, memiliki watak yang berbeda-beda. Namun, menurut Febri, hal itulah yang menjadi tantangannya. "Tantangan tersebar ialah, kita seorang marketing, harus bisa menyakini orang lain, untuk membeli produk yang kita jual," kata Febri. Cewek yang mengaku masih singgle tersebut mengungkapkan, ada beberapa yang harus diperhatikan se-

pidana saja. Namun, kejaksaan juga menyelesaikan masalah perdata, salah satunya jamsostek ini. "Dalam kerjasama ini, kejaksaan tidak melakukan tekanan. Namun, hanya sebagai mediasi dan membina perusahaan-perusahaan yang tidak mengikutkan karyawannya jadi peserta jamsostek," ucap Kajari saat ditemui di ruang kerjanya. Sebagai langkah pertama, Kejari Batam telah mengundang 20 perusahaan untuk diberikan pembinaan dan sosialisasi di aula lantai 3 Kejari Batam, kemarin (Jumat,red). (kid)

orang marketing untuk memprospek konsumennya, yakni, harus menguasai terlebih dahulu produk apa yang mau dijaul. Selain itu juga, seorang marketing jangan sampai membohongi konsumennya terhadap produkproduknya. Tidak hanya mengenalkan produknya saja, jebolan Stisipol tersebut juga mengakui, bahwa yang paling penting adalah pendekatan secara emosional kepada

konsumen. Hal tersebut, untuk memudahkan atau meyakini orang lain untuk membeli salah satu produknya. "Saya kan marketing di Developer perumahan Bestarindo Jaya, jadi, pendekatan kepada kosumenlah yang paling utama. Karena jual rumah itu susah-susah gampang," tutur Febri. Tidak hanya piawai dalam meyakini orang lain, menurut Febri, seorang marketing bisa menjadi

profesional tidak luput dari perusahaan dimana ia bekerja. Perusahaan yang baik dan bagus juga turut andil membantu seorang marketing. "Selama ini, konsumen yang saya prospek tidak pernah kecewa. Biasanya, kekecewaan konsumen terhadap marketing ataupun developer, jika rumah yang sudah dipesan, belum juga selesai tepat waktu," tutup Febri. (cw53)

Banyak Calo di Disdik Kepri TANJUNGPINANG (HK) — Praktek percaloan ternyata sudah menggurita di Dinas Pendidikan Kepri. Bahkan, banyak para calo yang menggunakan 'topeng' sebagai tokoh pemuda maupun tokoh warga dan LSM untuk mendapatkan dana bantuan belajar dari dinas yang bertugas memajukan pendidikan tersebut. Modusnya, dari total dana bantuan yang diperoleh setiap mahasiswa, sang calo, selalu meminta bagian bahkan melakukan pemotongan dengan alasan sebagai fee dari pengurusan dana bantuan pendidikan tersebut. Salah seorang mahasiwa penerima bantuan mengatakan, dari total Rp4 sampai Rp5 Juta dana bantuan pendidikan yang diperoleh masing-masing mahasiswa/i, orang yang mengaku tokoh ini, meminta bagian fee pengurusan dari mahasiswa yang bersangkutan. "Dari Rp4 juta hingga Rp5 juta dana yang disalurkan dinas pendidikan, kami hanya terima Rp2 juta hingga Rp3 juta. Sisanya diambil oleh orang yang mengurus," ujar salah seorang mahasiswa yang namanya enggan disebutkan, belum lama ini. Praktek percaloan dalam memperoleh bantuan beasiswa ini juga, dibenarkan

sejumlah staf di Disdik Kepri. Bahkan, untuk memuluskan aksinya, tak jarang orang yang mengaku tokoh, pemuda di Kepri ini melakukan teror, intimidasi, bahkan mengancam akan melakukan aksi demo di kantor dinas tersebut, kalau orang/ mahasiswa yang diajukan tidak diloloskan sebagai penerima bantuan pendidikan. "Banyak calo, yang selalu datang dan meneror staf di sini, agar mendapatkan dana bantuan, ada juga yang mengaku tokoh pemuda, pejuang pembentuk Provinsi Kepri, LSM dan sebagainya," kata salah seorang staf di Disdik Kepri. Namun, ketika dikonfirmasi, Panitia Pelaksana Penyaluran Bantuan, Pendidikan Disdik Kepri, Fansuri ST mengaku tidak tahu dengan hal tersebut. Namun dalam pengurusan dan verifikasi, dinas pendidikan sudah melaksanakan sesuai dengan mekanisme yang ada. "Kalau masalah itu, kami tidak mengerti, karena sudah di luar mekanisme, yang jelas dalam verifikasi penyaringan, kami lakukan sesuai dengan mekanisme, dengan memanggil dan mnguruskan secara langsung pada mahasiswa yang bersangkutan," elak Fansuri. Sementara itu, berdasarkan data penyaluran bea-

siswa yang dipublikasikan Disdik Kepri, dari 1.300 mahasiswa penerima dana bantuan (bukan beasiswa-red), dari kalangan yang tidak mampu serta berprestasi., berdasarkan SK Gubernur Kepri Nomor 486:2012. Pada gelombang pertama, saat ini Dinas Pendidikan Kepri telah menyalurkan sebanyak 1.142 orang siswa yang menerima. Rinciannya, 478 mahasiswa merupakan mahasiswa dari kalangan yang tidak mampu, sementara 631 orang merupakan mahasiswa yang berprestasi, atau Nilai Indek Prestasi Kumulatif (IPK) mahasiswa penerima di atas dari 3,25. Sementara siswa untuk kalangan mahasiswa berprestasi dari sebanyak 631 mahasiswa, ditambah 33 orang mahasiswa S2 yang berprestasi dan yang kurang mampu. Sedangkan sisanya, 154 orang lagi akan dibagikan pada mahasiwa berprestasi yang sedang mengejar program S3, dengan persyaratan pengajuan, siswa yang bersangkutan sedang tidak dalam tugas belajar, tidak sedang menerima beasiswa dari pemerintah, memiliki IPK 3,3 dan minimal sudah membuat tesis sebagai tugas dalam mengambil program pendidikan S3.(btd)

350 Ikuti Tes di Polres Tpi Calon Bintara dan Tamtama TANJUNGPINANG (HK) — Sebanyak 350 orang calon Bintara Polri dan Tamtama Polri se-Provinsi Kepulauan Riau mengikuti tes kesehatan di Polres Tanjungpinang, Kamis (21/6). "Ada sekitar 350 orang calon Bintara dan Tamtama se-Provinsi Kepri yang mengikuti tes kesehatan, di Polres Tanjungpinang," kata Kabag Sumber Daya Polres Tanjungpinang, Kompol Syafrizal.

Syafrizal mengatakan untuk tes kesehatan yang akan diikuti mencakup pada tes kesehatan badan, mata, mengkur tinggi badan, berat, tes buta huruf dan membaca huruf kecil dari jarak yang sudah ditentukan guna menciptakan calon Polri yang baik dan bisa diandalkan. Adapun rincian perserta asal Kota Tanjungpinang sekitar 112 orang calon Bintara dan 17 orang calon Tamtama sementara sisanya berasal dari Bintan, Lingga, Natuna dan Batam. (btd)

Suminah Juara

Sambungan hal 17 minah yang mampu berprestasi dalam skala nasional dan menjadi kebanggan provinsi Kepri," kata Yatim pada Haluan Kepri, kemarin. Ia berharap hal ini dapat menjadi pemompa semangat pelajar-pelajar di Kepri dimana juga akan meraih prestasi Nasional. Dengan begitu prestasi pendidikan kepri akan menjadi sorotan karena raihan prestasi yang didapat pelajarnya. "Saya berharap ini akan jadi pemompa semangat, bagaimana bisa meraih prestasi bagi pelajar lain dalam berbagai bidang pada skala nasional," ujarnya.

Kasi Pendidikan Luar Biasa Disdik Kepri, Mardiana, mengatakan, jumlah peserta tahun ini sebanyak 1.743 siswa. Peserta FLS2N ini adalah siswa sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP), siswa berkebutuhan khusus (PPLK), dan sekolah menengah atas (SMA) baik negeri maupun swasta. Jenis perlombaan antara lain lomba menyanyi, pidato, mendongeng, seni tari kreasi daerah, melukis, dan lain-lain. Sedangkan siswa dan siswi SLB dari kepri juga meraih prestasi dalam bidang menyanyi solo yang di-

Dewan Soroti

Sambungan hal 17 bahwa ia yang akan bertanggungjawab jika terjadi apaapa. Nah sekarang karena banyak temuan dan persoalan, silahkan beliau yang menjelaskannya," tegasnya. Hendriyanto mengatakan, pihaknya sudah mewantiwanti bahwa anggaran pembangunan RSUP tidak akan cukup, untuk membangun model RSUP yang semegah itu. Tapi karena pemerintah bersikeras, dan berulang kali menjamin ini tidak masalah, DPRD pun menyetujuinya. "Kami terbuka seperti ini,

karena selama ini DPRD yang selalu menjadi lahan kritikan, padahal semua pengeluaran anggaran ada di pemerintah," tegasnya. Sebelumnya, Komisi III DPRD Kepri yang dipimpin Joko Nugroho selaku ketua, ikut melihat langsung kondisi RSUP Kepri yang selama ini belum selesai. Menurut Joko, memang tidak selesainya RSUP ini karena ada perubahan desain dan status RSUP yang sebelumnya tipe C menjadi tipe B. Nah, untuk melanjutkan dan menyelesaikannya, tinggal tergan-

tung apakah Dinkes atau PU yang mau mengajukan anggarannya lagi. Fakta dan temuan komisi III ini sekaligus menambah deret panjang persoalan di RSUP Kepri. Pasalnya selama ini semua pihak menegaskan, bahwa lantai 5 sampai 8 tidak rampung karena persoalan perubahan desain dan status RSUP dari tipe C ke B. Padahal sebagian lantai empat juga kondisinya masih tidak berbeda jauh dengan lantai diatasnya.***

mendasi itu diberikan dahulu oleh DPRD Kepri," kata Nur Syafriadi. Nur menegaskan DPRD Kepri akan memberikan rekomendasi yang sama yakni mendudukung pemekaran K3. Namun, dari rekomendasi gubernur Kepri, dia melihat ada beberapa hal yang diminta oleh gubernur Kepri dalam rekomendasinya itu yakni sesegera mungkin diselesaikan urusan administrasi teknis dan fisik dan secepatnya dilakukan kajian pentensi daerah K3. "Dari sini terlihat ada yang belum diselesaikan atau masih mentah. Makanya kami akan minta Komisi I DPRD Kepri untuk memfasilitasi dan mendukung penyelesaian kedua hal ini secepatnya. Karena batas akhir pengajuan pemekaran K3 ke Komisi II DPR RI ini jatun pada 1 Agustus 2012

mendatang. Kami berharap agar penyelesaian kedua hal ini dilakukan sebelum batas waktu tersebut," ujarnya. Terpisah, Sarafuddin Aluan, Ketua Komisi I DPRD Kepri mengatakan, pihaknya akan mengundang pemerintah kabupaten (Pemkab) Karimun untuk menyampaikan persoalan tersebut. Komisi I DPRD Kepri akan membantu tim kajian dari kabupaten Karimun untuk menyelesaikan urusan administrasi teknis dan fisik serta kajian potensi daerah K3 sebagai suatu syarat pengajuan pemekaran sebuah kabupaten/ kota. "Saya melihat sebenarnya ada tanggapan positif dari Pemkab Karimun. Hal ini ditandai dengan upaya Pemkab menyusun Perda pemekaran kecamatan untuk mengantisipasi pemekaran K3 ini,"tandasnya.(rul)

DPRD Kepri

Sambungan hal 17 Nur mengaku telah mendelegasikan hal tersebut kepada Komisi I DPRD Kepri untuk memfasilitasi tim kajian Kabupaten Karimun, guna melakukan kajian potensi daerah Kabupaten Kepulauan Kundur (K3) sekaligus membantu menyelesaikan urusan administrasi teknis dan fisik untuk pemekaran daerah tersebut. Karena kedua hal tersebut dinilai DPRD Kepri belum diselesaikan oleh tim kajian Karimun sebagai kabupaten induk. "Saya sudah terima surat dari Badan Pekerja Pembentukan Kabupaten Kepulauan Kundur (BP2KR) yang isinya meminta rekomendasi DPRD Kepri untuk pemekaran K3. Mereka lampirkan juga rekomendasi dari DPRD Karimun, Bupati Karimun dan gubernur Kepri. Sebenarnya sebelum gubernur Kepri, reko-

raih Kristian juga dari SLB Tanjungpinang. Dan juara 3 harapan yang diraih Faiq yang berasal dari siswa SLB Putra Kami. Mardiana menjelaskan FLS2N ini diharapkan dapat mendorong etika dan estetika peserta didik. Tiga unsur yang dikembangkan dalam pendidikan adalah logika, etika, dan estetika. Dimana hal tersebut juga ditekankan oleh Mendiknas Muh Nuh saat membuka FLS2N. "Pak menteri juga menekankan hal yang sama dimana hal ini disampaikannya saat pembukaan FLS2N," tandasnya.(rul)


27

Sabtu,

23 Juni 2012

Skuad Inggris Mulai Optimis

Minggu, 24 Juni 2012 Pukul 01:45 WIB Juara Grup C (Spanyol) vs Runner-up Grup D (Perancis)

WARSAWA (HK) — Scott Parker mengaku jika seluruh skuad Inggris saat ini diliputi optimisme bahwa mereka bisa menjuarai Euro 2012. The Three Lions sukses melaju ke perempat final sebagai jawara Grup D, dan akan ditantang Italia di babak selanjutnya, Senin dinihari (25/6).

Scott Parker Parker yang masih terhitung hijau di pentas internasional, sehingga ia tak mau terlalu jauh memprediksi. Namun ia menyebut keyakinan diri para penggawa Inggris kian meningkat saat ini. "Ada keyakinan diri dalam grup dan saya rasa dengan berjalannya waktu, semoga masih ada hal yang lebih baik lagi- namun hanya waktu yang akan membuktikannya," ucap gelandang pekerja Tottenham itu. "Kami punya kebersamaan di dalam kamp dan juga keyakinan sesungguhnya. Dalam hidup, sangatlah krusial untuk memiliki keyakinan dan pikiran positif, saya rasa kami sudah menunjukkan jika kami memilikinya." "Skuad ini sudah menunjukkan jika Anda yakin, Anda positif maka Anda bisa tampil baik. Dan kini kami menanti pertemuan dengan Italia. Kami punya satu hari libur ekstra, dan itu bisa jadi kunci untuk kami," pungkas eks kapten West Ham itu. Yakin Singkirkan Italia Sementara striker tim nasional Inggris, Wayne Rooney, begitu antusias menatap babak perem-

pat final. Bintang Manchester United itu optimistis The Three Lions mampu menyingkirkan Italia. Inggris melangkah ke babak delapan besar setelah melewati tiga pertandingan penyisihan Grup D melawan Perancis (1-1), Swedia (3-2) dan Ukraina (1-0). Gol penentu kemenangan di laga terakhir melawan tuan rumah tersebut dicetak oleh Rooney. Selaku pemuncak klasemen Grup D, tim besutan Roy Hodgson tersebut akan menghadapi Italia yang lolos sebagai runner-up Grup C. Rooney meyakini Inggris mampu mengatasi Gli Azzurri di laga perempat final di Kiev, Ukraina tersebut. “Sangat penting menanamkan kepercayaan diri dalam tim. Kami adalah skuad kumpulan para pemain hebat dan sangat optimistis. Lolos sebagai pemimpin klasemen grup membuat kami lebih percaya diri,” ujar Rooney seperti dilansir The Sun, Jumat (22/6). Rooney pun menyadari sulitnya menembus babak knockout. Namun, striker 26 tahun itu memastikan, dia dan rekan-rekan timnya begitu berambisi melangkah ke semifinal, bahkan hingga ke final dan menjuarai turnamen. “Sekali Anda sampai di tahapan ini dalam sebuah turnamen, maka apapun bisa terjadi. Tapi, kami sudah lebih terorganisir dan para pemain selalu berjuang keras. Saya rasa, kami punya peluang besar,” tuturnya. (bln/vvn)

Menanti Xabi WARSAWA (HK) — Xabi Alonso akan masuk ke klub 100 La Furia Roja jika diturunkan kontra Perancis di perempat final Euro 2012, Minggu dinihari (24/6). Jika gelandang klub Real Madrid itu bermain, maka ia akan menjadi pemain kelima Timnas Spanyol yang sanggup menembus angka caps 100. Kiper Iker Casillas berada di urutan teratas dan akan memainkan pertandingan ke-135 dia saat melawan Perancis. Casillas pada 2009 melewati catatan 126 penampilan yang ditorehkan pemegang rekor sebelumnya dan sesama kiper, Andoni Zubizareta. Xavi Hernandez akan memainkan pertandingan timnas ke-113 saat melawan Perancis, sedangkan legenda Spanyol, Raul Gonzalez, selama ini mencatatkan 102 penampilan di timnas. Sebelum ia ditepikan dari tim setelah Piala Dunia 2006, ketika kemudian pelatih Luis Aragones merombak tim yang berbuah pada kesuksesan di Piala Eropa 2008. Bek Barcelona, Carles Puyol, yang absen pada turnamen musim panas kali ini akibat cedera, masih terhenti pada catatan 99 penampilan. Sedangkan penyerang Fernando Torres sudah meraih 96 penampilan ketika berusia 28 tahun. Bek Real Madrid, Sergio Ramos, dapat segera bergabung dengan 'klub 100.' Ia telah 89 kali memperkuat timnas dan masih berusia 26 tahun. Ia pun masih berpeluang melewati rekor penampilan yang ditorehkan Casillas. (bln)

Senin, 25 Juni 2012 Pukul 01:45 WIB Juara Grup D (Inggris) vs Runner-up Grup C (Italia)

Hasil Perempat Final Rep.Ceko

WARSAWA (HK) — Dua negeri tuan rumah penyelenggara Piala Eropa 2012 harus menghadapi kenyataan pahit, setelah gagal bersaing ke perempat final. Berbeda dengan tim lain yang tersingkir dan segera pulang kampung, Polandia dan Ukraina harus berbesar hati untuk tetap menjamu para tamu. Apalagi kedua negara telah bersusah payah membangun infrastruktur demi perhelatan bergengsi di Eropa itu. Berdasarkan laporan Businessweek, untuk menyelenggarakan

perhelatan empat tahun sekali itu, kedua negara menghabiskan biaya hingga 39 miliar dollar AS (sekitar Rp366 triliun). Selain untuk akomodasi tim

vs

Portugal

0-1

Klasemen Akhir Grup A Hasil Polandia Rep.Ceko Yunani Polandia Rep.Ceko Rusia

vs vs vs vs vs vs

Yunani Rusia Rep.Ceko Rusia Polandia Yunani

Team Rep.Ceko Yunani Rusia Polandia

M 3 3 3 3

M 2 1 1 0

S 0 1 1 2

1-1 1-4 1-2 1-1 1-0 0-1 K 1 1 1 1

SG 4-5 3-3 5-3 2-3

Nilai 6* 4** 4 2

Grup B Hasil Belanda Jerman Denmark Belanda Jerman Belanda

vs vs vs vs vs vs

Denmark Portugal Portugal Jerman Denmark Portugal

Team Jerman Portugal Denmark Belanda

M 3 3 3 3

M 3 2 1 0

S 0 0 0 0

vs vs vs vs vs vs

Italia Kroasia Kroasia Irlandia Spanyol Rep. Irlandia

1-1 1-3 1-1 4-0 0-1 2-0

M 3 3 3 3

M 2 1 1 0

S 1 2 1 0

Nilai 7* 5** 3 0

Hasil Perancis Ukraina Swedia Ukraina Inggris Swedia

vs vs vs vs vs vs

Inggris Swedia Inggris Perancis Ukraina Perancis

Team Inggris Perancis Ukraina Swedia

M 3 3 3 3

M 2 1 1 1

Grup C Hasil Spanyol Rep.Irlandia Italia Spanyol Kroasia Italia Team Spanyol Italia Kroasia Rep.Irlandia

0-1 1-0 2-3 2-1 2-1 1-2 K 0 1 2 3

K 0 0 1 3

SG 3-1 5-4 4-5 1-3

SG 6-1 4-2 4-3 1-9

Nilai 9* 6** 3 0

Grup D

DAYLIFE

JALANI LATIHAN — Timnas Inggris menjalani latihan jelang pertemuan menghadapi Italia di Perempat Final, Senin dinihari (25/4).

Prediksi Maju ke Semifinal Prediksi tim-tim yang akan lolos ke semifinal : BABAK penyisihan grup Euro 2012 telah menyuguhkan beberapa pertandingan yang menegangkan, dan beberapa kejutanpun terjadi saat beberapa tim unggulan justru harus angkat koper terlebih dahulu. Kejutan terbesar tentu ada pada saat tim Belanda Portugal Penampilan Portugal sejauh ini masih jauh dari kata sempurna. Namun, saat Cristian Ronaldo akhirnya mampu mencetak gol dan sekaligus mengalahkan Belanda, sepertinya itu menjadi titik balik bagi mereka. Ketika suatu tim dihuni oleh salah satu pemain terbaik di muka bumi ini, dan ditopang oleh winger sekelas Nani, gelandang seperti Raul Meireles dan bek tangguh sekelas Pepe, maka tim tersebut sebenarnya adalah tim yang tangguh. Tim Ceko sejauh ini mampu tampil mengejutkan setelah sebelumnya dipermak Rusia 1-4. Ditopang

tersingkir. Mereka tak mampu memetik satu poin pun di babak penyisihan. Sementara Republik Ceko mampu bangkit kembali setelah di partai pertama dihajar pasukan Rusia 1-4. Mereka kemudian mengalahkan Yunani dan Polandia. oleh pemain macam Petr Jiracek, Vaclav Pilar dan Petr Cech, tim ini cukup potensial untuk melaju ke babak berikutnya. Namun, pada akhirnya, Portugal yang akan memetik kemenangan atas Ceko. Jerman Yunani tampak kurang meyakinkan, dilihat dari sisi manapun. Barisan pertahanan tim ini sudah dibobol setidaknya tiga kali. Barisan penyerangnya pun cukup mengkhawatirkan. Tak ada satu pun pemain Yunani yang mampu mencetak lebih dari satu gol. Sementara tim Jerman justru sebaliknya. Secara keseluruhan tim ini jauh lebih baik dari Yunani. Barisan beknya tangguh. Sejauh ini mereka hanya kebobolan dua gol. Sementara barisan penyerangnya mematikan. Mario Gomez menjadi top skor sementara Euro dengan tiga golnya. Der Panzer akan menggilas Yu-

nani tanpa ampun. Spanyol Penampilan Spanyol mengalami pasang surut dalam Euro kali ini. Salah satu penyebabnya adalah, penggunaan skema baru yang tanpa melibatkan seorang striker murni dalam di dalamnya. Namun hal ini tak terlalu berpengaruh besar bagi tim matador. Karena sejauh ini skema baru tersebut mampu membawa Spanyol hingga babak perempat final. Ketidakhadiran Fernando Torres dapat tergantikan oleh pemain yang lain khususnya Cesc Fabregas. Sementara Perancis nampaknya mengalami kemunduran setelah dipaksa mengakui keunggulan Swedia 2-0. Hasil yang mengejutkan publik Perancis tentunya. Talenta-talenta punggawa Perancis sebenarnya cukup berkualitas. Franck Ribery, Samir Nasri dan Karim Benzema, siapa yang tak mengenal mereka. Namun penampilan saat melawan Swedia benar-benar sebuah bencana bagi Les Bleus. Kabar terakhir menyebutkan bahwa kondisi kamar ganti tim Perancis memanas usai kekalahan tersebut. Ini jelas bukan bekal yang baik bagi tim asuhan Laurent Blanc untuk menghadapi Spanyol. Tim Matador akan mengoyak Tim Ayam Jantan. Inggris Penampilan Inggris sejauh ini diluar dugaan banyak pihak. Mereka mampu meraih hasil yang bagus dan memuncaki klasemen Grup D. Kembalinya Wayne Rooney dari masa skorsing, juga meningkatkan kepercayaan diri skuad The Three Lions. Penampilan para punggawa

Harga Mahal Sebuah Pesta Biaya Piala Eropa 2012

Jadwal Perempat Final Sabtu, 23 Juni 2012 Pukul 01:45 WIB Juara Grup B (Jerman) vs Runner-up Grup A (Yunani)

dan pendukungnya, kedua negara juga membangun stadion, jalan, dan infrastruktur lain untuk mendorong pertumbuhan ekonomi serta membangkitkan perusahaan lokal. Namun, kenyataan sejauh ini tidak berjalan sesuai harapan. Tiga kontraktor besar di Polandia menyatakan bangkrut pada beberapa minggu setelah melaksanakan proyek bernilai jutaan dollar itu. Para kontraktor Polandia mendapat masalah karena sejak awal mereka bersaing sengit untuk mendapatkan kontrak. Mereka nekat mengajukan penawaran hingga 40 persen di bawah standar

ACARA pembukaan Piala Eropa 2012 di Stadion Nasional Warsawa, Polandia, 8 Juni lalu. harga yang diperkirakan pemerintah. Akhirnya ongkos yang harus mereka keluarkan menjadi lebih besar dari pendapatan, termasuk akibat kenaikan harga minyak dunia. Alih-alih untung, mereka

malah terjerat dalam lilitan utang. Sementara itu, Anatolii Baronin, peneliti dari Da Vinci di Kiev, menyebutkan, Ukraina kini dibebani utang hingga Rp72 triliun, lebih besar dari utang Yunani pada

S 1 1 0 0

1-1 2-1 2-3 0-2 1-0 2-0 K 0 1 2 2

SG 5-3 3-3 2-4 5-5

Nilai 7* 4** 3 3

Keterangan * Juara Grup ** Runner-up Grup

Top Skor 3 Gol 2 Gol

Mario Gomez (Jerman), A.Dzagoev (Rusia), Mario Mandzukic (Kroasia), Cristiano Ronaldo (Portugal) Shevchenko (Ukraina), V. Pilar (Rep. Ceko), Bendtner (Denmark), ,C. Fabregas (Spanyol), Z. Ibrahimovic (Swedia),F. Torres (Spanyol), P. Jiracek (Rep. Ceko)

muda skuad ini juga cukup solid. Danny Welbeck dan Andy Carroll masing-masing telah mencetak satu gol. Joe Hart di bawah mistar gawang mampu memberikan rasa aman bagi rekan-rekannya. Sementara Theo Walcott, adalah Super-sub bagi tim ini. Lihatlah apa yang telah dilakukannya kepada tim Swedia. Steven Gerrard sang kapten pun berhasil menjalankan tugasnya dengan luar biasa. Penampilannya total, baik dalam hal bertahan maupun menyerang. Dia sudah membukukan tiga assist sejauh ini. Di lain pihak, Italia tampil tak seperti biasanya. Mereka lolos dari Grup C dengan hanya koleksi lima poin saja. Tiga poin diantaranya didapat saat melawan tim lemah, Irlandia. Saat melawan Spanyol dan Kroasia, mereka hanya mampu bermain seri. Walaupun dihuni oleh pemain berkelas dalam diri Andrea Pirlo dan Daniele De Rossi, Italia akan kesulitan saat menghadapi Inggris nanti. (kpl/bln) Olimpiade 2004 sebesar Rp37,6 triliun. Namun, angka-angka itu ternyata jauh lebih tinggi jika dibandingkan dengan pembangunan stadion di Afrika Selatan untuk Piala Dunia 2010. Apakah ada kemungkinan korupsi? ”Tentu saja,” kata Erik Nayman, Direktur Capital Times Investment, di Kiev. Ternyata harga yang harus dibayar untuk penyelenggaraan pesta sepakbola se-Eropa itu tidak murah. Namun, selalu ada harga yang harus dibayar. Semoga saja pesta besar tersebut tetap membawa kegembiraan dan menggerakkan perekonomian lokal. Mendung memang masih bergelayut, tetapi matahari pasti bersinar lagi. (kcm)


CMYK

28

Sabtu,

23 Juni 2012

WARSAWA (HK) — Portugal menjadi tim pertama yang melangkah ke semifinal Piala Eropa 2012 setelah mengalahkan Republik Ceko 1-0. Namun, apa yang ditunjukkan Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan belum cukup untuk menghadapi Spanyol atas Perancis di semifinal.

Cristiano Ronaldo

Portugal layak meraih kemenangan atas Ceko di Stadion Nasional Warsawa, Jumat dinihari (22/6). Tim berjuluk Seleccao das Quinas itu menunjukkan dominasinya sepanjang pertandingan dan mencetak gol kemenangan lewat sundulan Ronaldo pada menit ke-79. Statistik pertandingan menunjukkan, Portugal berhasil menciptakan 20 peluang, dengan lima di antaranya mengarah ke gawang. Sedangkan Ceko hanya menciptakan dua peluang dan tidak ada mengarah ke gawang Rui Patricio. "Portugal tampil lebih baik dari kami. Mereka memainkan sepakbola yang jauh lebih baik. Serangan Portugal sangat kuat. Kami berusaha membangun pertahanan yang solid dan mengandalkan serangan balik, tetapi kehabisan energi di babak kedua," ujar pelatih Ceko, Michal Bilek, seperti dilansir Sky Sports.

Ceko 'Kehabisan Bensin' WARSAWA antaranya tepat sasaran. Cata(HK) — Retan tersebut timpang dengan perpublik Ceko cobaan mencetak gol Ceko yang kalah 0-1 cuma dua, dan tak ada satu pun dalam laga peyang mengarah tepat ke gawang rempatfinal melPortugal. awan Portugal. Bilek pun mengakui bahwa Pelatih Ceko, Portugal adalah tim yang lebih Michal Bilek, menyebaik pada pertandingan tersebut. but bahwa timnya keIa menyebut bahwa taktik seranhabisan tenaga dan energan balik yang diterapkannya di gi di babak kedua. babak pertama, gagal total di Pada pertandingan babak kedua. Penyebabnya, eneryang berlangsung di Nagi para pemain Ceko sudah terkuMichal Bilek tional Stadium, Warsaras. "Portugal adalah tim yang wa, Jumat dinihari (22/6) lebih baik dan lebih kuat dalam tersebut, Portugal tampil agresif di pertandingan ini," ujar pria berusia 47 tahun babak kedua. Mereka mengurung pertahini seperti dilansir AFP. anan Ceko dan beberapa kali pemain mere"Serangan mereka begitu kuat. Petr Cech ka, seperti Cristiano Ronaldo, Nani, hingga sampai harus membuat beberapa penyelaJoao Moutinho dan Raul Meireles berani matan gemilang untuk menjaga kami. Kami melepaskan tembakan dari luar kotak peningin menerapkan pertahanan yang ketat alti. dan mengandalkan serangan balik. Namun, Tercatat Portugal melakukan 20 percokami mulai kehabisan tenaga dan energi di baan untuk mencetak gol, di mana lima di babak kedua," akunya.(dtc)

Belum Maksimal Meski meraih kemenangan yang layak, namun apa yang ditunjukkan Portugal saat melawan Ceko belumlah cukup untuk bisa meraih hasil positif di babak semifinal. Finalis Piala Eropa 2004 itu tampil jauh lebih bagus ketika mengalahkan Belanda 2-1 di babak grup. Portugal harus bisa meningkatkan permainan di babak semifinal. Terlebih calon lawan mereka di semifinal jauh lebih kuat daripada Ceko. Di babak empat besar, Portugal akan menghadapi pemenang antara juara bertahan Spanyol melawan Perancis. Ronaldo sadar Portugal akan menghadapi lawan yang lebih tangguh di babak semifinal. Namun, pemain Real Madrid itu menegaskan Portugal siap menghadapi siapapun di semifinal, baik itu Perancis maupun Spanyol. "Saya senang bisa mengalahkan Ceko, dan tahu pertandingan selanjutnya akan menjadi lebih sulit. Tetapi, tim kami semakin percaya diri dan dewasa, jadi kami sudah sangat siap," ujarnya seperti dilansir Sky Sports. Hal senada diungkapkan winger Portugal, Luis Nani. "Pertandingan tadi sangat menyulitkan kami. Tetapi, pemain Portugal menampilkan

permainan yang fantastis. Kami sangat siap menghadapi pertandingan di semifinal," ujar Nani seperti dilansir BBC. Ronaldosentris D u a kali sudah Ronaldo memberikan Portugal kemenangan di Piala Eropa 2012. Striker 27 tahun tersebut telah mencetak tiga gol dari dua pertandingan terakhir, membuatnya bertengger di puncak daftar pencetak gol bersama Mario Mandzukic (Kroasia), Mario Gomez (Jerman) dan Alan Dzagoev (Rusia). Namun, Portugal terlihat sangat Ronaldosentris atau bergantung kepada permainan Ronaldo. Hal itu terlihat saat melawan Belanda, dan semakin nyata ketika mengalahkan Ceko. Para pemain Portugal terkesan selalu memberi bola kepada Ronaldo dan berharap mantan pemain Manchester United itu mengeluarkan magisnya. Portugal sebenarnya memiliki

sejumlah pemain berbahaya lainnya, seperti Nani dan Joao Moutinho, namun peran kedua pemain tersebut untuk menjadi penggedor gawang lawan masih jauh di bawah Ronaldo. Ceko kembali memberi pelajaran berharga buat Portugal. Dari awal pertandingan hingga pertengahan babak kedua, tim besutan Michal Bilek itu memberikan penjagaan khusus untuk Ronaldo. Setiap CR7 menguasai bola, minimal ada dua pemain yang mengawalnya. Hasilnya, Portugal kesulitan mencetak gol sebelum akhirnya Ronaldo pula yang menentukan kemenangan pada menit ke-79. Meski terlihat Ronaldosentris, namun pelatih Portugal Paulo Bento membantah timnya hanya mengandalkan Ronaldo untuk bisa mencetak gol. (vvn)

Semifinal Keempat Portugal WARSAWA (HK) — Kalah di laga pertama, Portugal ternyata mampu bangkit dan melaju cukup jauh di Piala Eropa 2012. Kini mereka untuk keempat kalinya menginjakkan kaki di babak semifinal Piala Eropa. Portugal baru saja melangkah ke semifinal setelah menundukkan Republik Ceko dengan skor 1-0 di Stadion Nasional, Warsawa, Jumat (22/6) dnihari WIB. Gol semata wayang A Seleccao das Quinas diciptakan oleh kaptennya, Cristiano Ronaldo. Ini adalah untuk kali keempat Portugal lolos ke babak empat besar Piala Eropa. Sebelumnya, mereka juga melakukannya pada

tahun 1984, 2000, dan 2004. Di edisi 1984, Portugal lolos ke semifinal setelah menempati posisi runner-up Grup B di bawah Spanyol. Namun, selanjutnya mereka kalah 2-3 Perancis, yang kemudian jadi juara di turnamen itu. Berselang 16 tahun, Portugal kembali melaju ke babak empat besar. Mereka mengalahkan Turki 2-0 di perempatfinal berkat dua gol Nuno Gomes. Tapi, lagi-lagi Perancis menjegal mereka, di mana gol Zinedine ZIdane di masa perpanjangan waktu jadi penentu. Les Bleus menang 2-1 dan lolos ke final sebelum akhirnya kembali juara.

Saat jadi tuan rumah pada tahun 2004, Portugal juga melangkah ke semifinal. Mereka memulangkan Inggris di perempatfinal lewat adu penalti untuk selanjutnya bertemu Belanda. Kali ini, Portugal menang 2-1 atas De Oranje berkat gol Ronaldo dan Maniche untuk merebut satu tempat di final. Namun, di final Portugal malah jadi pecundang. Kalah 0-1 dari Yunani, mereka harus puas jadi runner-up. Kini, Portugal tengah menanti lawan mereka di semifinal. Tim asuhan Paulo Bento ini akan dipertemukan dengan Spanyol atau Perancis, di mana laga semifinal akan digelar di Donbass Arena, Donetsk, 27 Juni mendatang.(dtc)

Pensiun dari Timnas Ceko WARSAWA (HK) — Milan Baros menyatakan mundur dari timnas Ceko usai kekalahan 1-0 dari Portugal pada perempatfinal Euro 2012, Jumat dinihari (22/6). Pengumuman disampaikan Baros di hadapan rekan-rekan setimnya di ruang ganti. Belum ada pengumuman resmi yang dilakukan topskor Euro 2004 ini kepada media, tetapi keputusan pensiun sudah diakui juru bicara timnas Ceko, Jaroslav Kolar. "Dia mengumumkannya kepada skuat di kamar ganti. Saya tak bisa mengutip apa yang diucapkannya," ujar Kolar dilansir AFP. "Para pemain dan pelatih menyambutnya dengan tepukan panjang selama lima menit. Suasana sungguh emosional." Baros tidak mencetak gol sama sekali sepanjang turnamen tahun ini, tapi namanya tetap dikenang sebagai pencetak gol tersubur kedua Ceko setelah Jan Koller. Striker asal Galatasaray 30

Helder Postiga

TANPA POSTIGA DI SEMIFINAL

Baros tahun ini mencetak 41 gol dalam 93 penampilan bersama Ceko. Penampilannya sempat dicemooh fans ketika Ceko ditumbangkan Rusia 4-1 pada laga perdana Grup A. Namun, Baros berhasil membalikkannya jadi pujian ketika mengalahkan Polandia 1-0 dan laga melawan Portugal, Jumat dinihari.(glc)

CMYK

WARSAWA (HK) — Kabar tak menyenangkan harus diterima Portugal setelah memastikan lolos ke semifinal. Helder Postiga mengalami cedera dan tak bisa dimainkan di babak empat besar nanti. Di laga perempatfinal melawan Republik Ceko di National Stadium, Warsawa, Jumat (22/6) dinihari WIB, Postiga turun sejak menit pertama bersama Nani dan Cristiano Ronaldo di lini depan Portugal.

Namun memasuki menit ke-39, Postiga nampak mengalami kesakitan di paha kanannya. Paulo Bento akhirnya memutuskan untuk menarik Postiga dan menggantinya dengan Hugo Almeida. Akibat cedera hamstring itu, Postiga harus menepi selama beberapa hari. Tim dokter akan memeriksa lebih lanjut cedera yang dialami oleh penyerang Real Zaragoza itu.

"Kami akan mengevaluasi sejauh mana cederanya pada hari Jumat. Tapi bahkan jika itu tidak serius, nampaknya ia tetap tidak bisa dimainkan di babak semifinal," papar dokter tim, Henrique Jones, seperti dilansir AFP. "Kami akan melakukan semua yang kami bisa untuk memastikan dia kembali untuk babak final," tutup Jones sembari menyatakan optimismenya.(dtc)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.