bek klasik italia
DIGITAL NE WS PA PER
hal
Spirit Baru Jawa Timur surabaya.tribunnews.com
surya.co.id
2 | JUMAT, 22
Porsche Cayman SURYA Online - Indonesia merupakan negara pertama di kawasan Asia Pacific yang mendapat kepercayaan untuk merilis mobil sport terbaru dari Porsche. Meski segmen mobil sport di Indonesia masih kecil, tapi hal ini tidak menyurutkan semangat APM Porsche di Indonesia yang bahkan merilis dua varian baru, yakni generasi ketiga Porsche, Cayman dan Cayman S untuk konsumen di Indonesia di Senayan National Golf Club, Jakarta Selatan, Selasa (19/3/2013). Menurut pihak Porsche Indonesia, generasi ketiga Cayman ini hadir dengan beberapa penyempurnaan, di antaranya bobot lebih ringan, postur lebih rendah dan panjang, serta efisiensi dan tenaga
F1 Ferrari Cari Sponsor
di Indonesia
join facebook.com/suryaonline
mARET 2013 | Terbit 2 halaman
yang lebih baik dibanding generasi sebelumnya. Beberapa perombakan dilakukan di berbagai sektor, mulai dari eksterior, interior, sampai mesin. Untuk desain eksteriornya Cayman hadir dengan bentuk yang mirip Porsche Boxster generasi terakhir (tanpa kehadiran LED Daytime Running Lights). Kabin Cayman memiliki desain yang menarik dengan penggunaan material berkualitas nomor satu. Selain itu pihak pabrikan juga menambahkan tempatpenyimpanan agar lebih
Hadir di Indonesia
SURYA Online - Gengsi pecinta otomotif Indonesia ternyata menarik manajemen Ferrari F1 untuk menggali sponsor. Saat ini sudah ada beberapa perusahaan yang ingin di dekati untuk menjadi sponsor Ferrari, namun pihak MSM belum bersedia mengungkapkan siapa saja perusahaan tersebut. MSM adalan sebuah perusa-
edisi pagi
praktis. Untuk kapasitas bagasinya mengalami peningkatan sekitar 15 liter, menjadi 425 liter. Sementara itu untuk tenaga penggeraknya, mobil bermesin tengah ini menggunakan mesin 6 silinder segaris berkapasitas 2.700 cc untuk Cayman. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga sebesar 275 hp dan untuk kecepatan maksimumnya mencapai 266 km/jam. Untuk Cayman S mendapatkan dapur pacu berkapasitas 3.400 cc yang menyemburkan tenaga 325 hp dan kecepatan maksimumnya mencapai 283 km/jam. Dan untuk transmisinya disediakan manual 6-percepatan sebagai kelengkapan standar atau PDK (Porsche Doppelkupplungsgetriebe) kopling ganda 7-percepatan sebagai opsional. Lalu berapa harga jual Cayman dan Cayman S di Indonesia? Sayangnya pihak PT. Eurokars Artha Utama selaku distributor tunggal Porsche belum bisa memastikan harga pastinya. I Made Sujana, selaku After Sales Manager Porsche Indonesia mengatakan bahwa sampai sekarang komunikasi mengenai harga masih berjalan sampai sekarang. Ia juga menambahkan harga mobil juga bisa berpatokan dengan kustomisasi yang dilakukan oleh konsumen nantinya. (carmall)
haan yang menangani sponsorship untuk Scuderia Ferrari di Formula One (F1). “Kami telah berpengalaman 20 tahun di dunia olah raga otomotif dan hiburan. Kini kami menjalankan ekspansi agresif di kawasan Asia. Indonesia kami pilih karena banyak perusahaan di wilayah ini yang cukup konservarif dalam melakukan branding demi menjangkau pasar global dengan biaya lebih efisien dan dalam waktu singkat,� ujar founder MSM untuk kawasan Asia, Enrico Zanarini. Hingga saat ini sudah ada beberapa perusahaan yang ingin di dekati untuk menjadi sponsor Ferrari. Namun Enrico belum bersedia mengungkapkan siapa
saja perusahaan asal Indonesia yang dimaksud.Enrico merasa optimis akan ada perusahaan yang akan menjadi sponsor untuk Ferari ini, apalagi selama ini sudah ada perusahaan dari Indonesia yang telah menjadi partner dan sponsor olah raga, seperti Garuda mensponsori Liverpool, Bank Danamon - PT Multistrada Arah Sarana, Tbk mensponsori Manchester United dan Bank Negara Indonesia (BNI) menjadi sponsor Chelsea. Untuk menjadi sponsorship Ferrari, perusahaan harus mengeluarkan biaya minimal USD 100 ribu atau sekitar Rp 965 jutaan (nilai kurs 9.656) dan maksimal USD 50 juta atau Rp 483 miliar. (carmall) follow @portalsurya