E-paper Surya Edisi 16 April 2013

Page 1

LAST MINUTES

Korban Flu Burung di China 14 Orang

THE BEST OF JAVA NEWSPAPER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD

BEIJING - Korban tewas akibat virus H7N9 atau flu burung hingga, Senin (15/4), di China, mencapai 14 orang. Korban terakhir adalah wanita berusia 77 tahun. Ia meninggal dunia di Provinsi Juangsu, setelah sebelumnya didiagnosa H7N9 positif. (xinhua)

SELASA, 16 APRIL 2013

(IPMA) 2013

NO. 156 TAHUN XXVI TERBIT

24 HALAMAN

HARGA HARGA LANGGANAN: Rp 29.000/BULAN ● BERLANGGANAN/PENGADUAN/SIRKULASI:

(031) 8479 555

ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA

Rp 1.000 (031) 8419 000

Nikahi Siri 9 Siswi di Mobil Berjalan

50 Personel TNI Jaga Bangkai Lion Air

■ Modus Oknum Dewan Cabuli Anak Bawah Umur SURABAYA, SURYA - Oknum Anggota DPRD Kabupaten Sampang, Moch Hasan Ahmad (44) ditangkap polisi setelah melakukan persetubuhan dengan sembilan anak di bawah umur. Modus Hasan melakukan tindak pidana asusila adalah mengajak korban-korbannya nikah siri. "Korban dinikahi di atas mobil yang sedang berjalan menuju hotel. Di hotel itulah tersangka melakukan hubungan suami istri dengan korban lalu memberinya sejumlah uang," kata Kombes Pol Hilman Thayib, Kabid Humas Polda Jatim dalam konferensi pers, Senin (15/4). Hasan, warga Desa Samaran, ■ KE HALAMAN 7

SURYA/HABIBUR ROHMAN

TERSANGKA - Anggota DPRD Sampang, Moch Hasan Ahmad (44) bersama dua tersangka mucikari saat gelar perkara di Mapoda Jatim, Senin (15/4)

Sebulan Tak Masuk Kantor MOCH Hasan Ahmad, anggota DPRD Sampang dari Fraksi PPP, yang ditangkap aparat Polrestabes Surabaya, dalam kasus pencabulan sejumlah pelajar, selama ini dikenal pendiam dan jarang bergaul dengan sesama anggota dewan. Selain itu, Hasan Ahmad yang akrab dipanggil Ra Hasan jarang masuk kantor. Bahkan selama sebulan terakhir ini, Hasan tidak masuk kantor dengan alasan tidak jelas, sehingga membuat teman-teman anggota dewan lainnya bertanya-tanya. Ketika Hasan dikabarkan ditangkap aparat Polrestabes Surabaya, dalam kasus prostitusi gadis di bawah umur, di antara anggota dewan hanya geleng-gelang kepala. “Jadi selama ini Ra ■ KE HALAMAN 7

surya.co.id

KLIK

surabaya.tribunnews.com

ANTARA/SURYA/MIFTAH FARIDL

PENCARIAN CVR - Kondisi pesawat Lion Air yang masih terapung di laut dekat Bandara Ngurah Rai, Senin (15/4). Foto bawah: Penyelam saat mecari Cockpit Voices Recorder (CVR).

KLIK

Foto-foto hari ketiga bangkai Lion Air di Bandara Ngurah Rai

suryaonline.co/images

BADUNG, SURYA - Hingga dua Pantauan Surya, area jatuhnya hari pasca kecelakaan, bangkai pesapesawat ini memang tidak dijaga sewat Lion Air JT 904 masih teronggok ketat hari pertama. Wartawan koran di ujung barat landasan Bandara ini mencoba sendiri mendekati area Internasional Ngurah Rai. Anggota kejadian dengan menumpang peraLanud, Polda Bali dan bandara hu nelayan. Nyatanya, Surya bisa menjaga bangkai pesawat nahas itu mendekati sampai hanya 25 meter. MIFTAH FARIDL Jarak sedekat itu cukup berbahaya 24 jam nonstop. dari Denpasar Setidaknya ada 50 personel gakarena ombak bisa mengempaskan bungan TNI yang menjaga bangkai perahu ke bangkai pesawat. Sejumpesawat ini secara bergiliran tiap lah wisatawan asing dan lokal juga delapan jam sekali. Penjagaan itu untuk bisa mendekati reruntuhan pesawat seharga mencegah penjarahan karena kargo di bagian belakan pesawat belum bisa diangkat. ■ KE HALAMAN 7

Mengapa korban-korban anggota dewan cabul mau dinikahi siri?

Tolak Bensin Rp 6.500 Akan Dipolisikan ■ Peringatan untuk Mobil Pribadi

SPBU khusus ini nggak menjual premium Rp 4.500, tetapi hanya menjual premium Rp 6.500.

JAKARTA, SURYA - Pertamina akan memperkarakan pemilik mobil pribadi yang menolak membeli bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi jenis bensin/premium dengan harga baru yang telah ditetapkan pemerintah. Senior Vice President Fuel Marketing and Distribution Pertamina, Suhartoko, mengatakan, pemerintah telah menetapkan dua harga untuk bensin, yaitu Rp 4.500 untuk sepeda motor, angkutan kota dan angkutan barang, serta Rp 6.500 untuk mobil pribadi. “Ya kan nanti dibedakan sepeda motor sama pelat kuning dan mobil pelat hitam. Jadi kalau nanti masyarakat menolak beli premium Rp 6.500 (plat hitam) dan memaksa beli Rp 4.500, itu berati menentang pemerintah, itu jadi urusan polisi BERITA TERKAIT Baca Halaman 3

SUHARTOKO SENIOR VICE PRESIDENT FUEL MARKETING & DISTRIBUTION PERTAMINA

■ KE HALAMAN 7

NATASHA-DESTA

Resepsi Beatlemania

N

ATASHA Rizki berusia 19 tahun. Pada usia itu biasanya remaja tengah menikmati riuhnya masa muda. Akan tetapi, Natasha justru memilih menikah dengan Dedy Mahendra Desta. Perbedaan usia 16 tahun tidak menjadi soal bagi pesinetron remaja itu. Ia siap menikah dengan Desta (35). Natasha mengaku Desta adalah lelaki yang paling tepat untuknya. “Tidak disangka bisa sama dia. Dan aku juga ingin nikah muda ya,” kata Natasha. “Insya Allah

aku siap. Aku mantap jadi pasangan Desta. Jadi ibu, aku sudah siap. Aku mantap seratus persen,” ucapnya. Melihat tingkah calon istrinya yang masih belia, Desta memaklumi. Ia justru menurunkan frekuensi supaya dapat nyambung dengan Natasha. “Dia dengan jiwa mudanya. Kalau gua, meskipun sudah berumur, gua tetap berjiwa ■ KE HALAMAN 7

KAPANLAGI

Soal Tertukar Paksa Siswa Nganggur Berjam-jam SURABAYA, SURYA - Sejumlah permasalahan terjadi pada hari pertama pelaksanaan Ujian Nasional (Unas) tingkat SMA di wilayah Jawa Timur, Senin (15/4). Gara-gara naskah ujian tertukar, pelaksanaan Unas pada dua sekolah di Kabupaten Tuban ter-

tunda hingga tiga jam lebih. Ini disebabkan Dinas Pendidikan Tuban harus menukar naskah ujian ke Surabaya. Sekolah yang mengalami masalah di Tuban itu adalah ■ KE HALAMAN 7

Saat Kritis, Pilot Lion Air Coba Batalkan Pendaratan

Merasa Pesawat Seperti Tertarik ke Bawah 101 Penumpang dan tujuh kru pesawat Lion Air JT 904 secara ajaib selamat meski pesawat yang punya catatan terbang 146 jam itu terjerembab dengan keras ke karang dan patah. Pilot dan kopilot pun menuturkan pengalaman mereka beberapa saat sebelum jatuh. join facebook.com/suryaonline

S

ORE itu, Sabtu (13/4) pukul 15.00 Wita, pilot Mahlup Ghozali dan kopilot asal India, Chirag Carla, bersiap mendaratkan pesawatnya, Lion Air JT 904, di Bandara Internasional Ngurah Rai Bali. Pesawat Boeing 737800 NG bikinan tahun 2012 itu sudah mereka arahkan ke timur. Saat itu Chiraq, yang berpengalaman 2.000 jam terbang, yang mengemudikan pesawat sejak take off dari Bandung 1 jam 40 menit sebelumnya. JT 904

merupakan pesawat paling depan yang hendak mendarat, diikuti sebuah pesawat Garuda di belakangnya. Pada saat yang sama, sebuah pesawat lain hendak take off dan sudah siap di runway. Namun, seperti dilansir Reuters, Chirag tiba-tiba kehilangan pandangan karena hujan lebat. Lalu, sang kapten pilot Ghozali yang punya pengalaman lebih dari 10.000 jam terbang dan lisensi pilot, pun mengambil alih. Menurut sebuah sumber, saat itu pe-

sawat yang terbang di ketinggian antara 200 hingga 400 kaki menerobos ‘dinding air’ yang sangat tebal. Di negara tropis, hujan lebat dan hilang jarak pandang bukan hal langka. Namun di ketinggian sekian, pilot punya waktu sangat terbatas untuk bereaksi. Tidak melihat lampu atau penanda runway lain, kapten Ghozali pun memutuskan membatalkan pendaratan, lalu ■ KE HALAMAN 7

TRIBUNNEWS

DIEVAKUASI - Pilot Lion Air, M Ghazali dievakuasi setelah pesawatnya jatuh ke laut, Sabtu (13/4). follow @portalsurya


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
E-paper Surya Edisi 16 April 2013 by Harian SURYA - Issuu