MINGGU, 20 JANUARI 2013 NO. 070 TAHUN XXVI, TERBIT 20 HALAMAN HARGA
Harga Langganan: Rp 29.000 /bulan Berlangganan/Pengaduan/Sirkulasi:
(031) 8479 555
ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA
Rp 1.000 (031) 8419 000
Mukjizat Tito Bisa Selamat ■ Hampir 40 Jam Terendam di Basement
■ SBY: Bagaimana Kalau Ibukota Dipindah? jakarta, surya - Hingga Sabtu (19/1), regu penyelamat gabungan berhasil mengeluarkan empat orang dari basement Plaza UOB Jl Thamrin Jakarta Pusat. Namun belum bisa dipastikan apakah masih ada korban terperangkap
sampai air seluruhnya terkuras dari tiga lantai basement itu. Secara ajaib, Tri Susanto dan Tito Fitrianto, selamat setelah bertahan sehari dan dua hari berkat rongga udara 5 cm di basement yang tersisa. Tito bahkan ditemukan selamat setelah nangkring di pipa yang ada di bagian atas lantai. ■ KE HALAMAN 7
ANTARA/Jhoni Hutapea
surya.co.id
MENERJANG BANJIR - Toyota Land Cruiser hasil modifikasi ini menembus banjir untuk memberikan bantuan korban banjir di kawasan Pluit, Jakarta Utara, Sabtu (19/1). Banjir di kawasan Pluit tersebut telah berlangsung selama tiga hari dengan kedalaman hingga 1,5 meter.
Jet Ski Berseliweran di Tengah Banjir Pluit
surabaya.tribunnews.com
Masih adakah korban lain di basement UOB?
KLIK
Udah Gak Kehitung Bolak-balik Berapa Kali Ketika perhatian warga mengarah ke kawasan Pluit Jakarta Utara yang rata-rata terendam dua meter, ada pemandangan menarik yang tidak didapati di bagian lain Jakarta. Di kawasan ini berseliweran jet ski yang digunakan untuk evakuasi.
H
adi mengendarai jet ski biru miliknya membelah banjir yang menenggelamkan Perumahan Pantai Mutiara, Pluit, Jakarta Utara, tempat ia tinggal, Sabtu (19/1). Hilir mudik, pria ini memboncengkan dua orang yang diambil dari rumahnya menuju ke tempat pengungsian. Mudah saja ia bermanuver di atas genangan antara 1,5 meter sampai 2,5 meter itu dengan kendaraan air yang biasanya digunakan di laut itu. Sudah tak terhitung lagi berapa orang yang diantarnya menuju pengungsian. Hadi mengaku telah mengevakuasi keluarga dan kerawbatnya menggunakan jet ski berwarna biru itu. Untungnya, grafis: surya/yusuf
AP/Irwin Ferdiansyah
■ KE HALAMAN 7
Gus Ipul: Saya Ingin Terpilih Lagi
Adu Gengsi Penguasa Ibu Kota
tina toon
Terpaksa Tinggalkan Nenek
london, surya - Duel antarklub asal London, Chelsea dan Arsenal, pada pekan ke 23 Premier League, Minggu (20/1) malam ini, akan menjadi duel yang sarat gengsi. Kedua tim akan saling sikut untuk menunjukkan siapa yang berhak menjadi penguasa ibukota. Rivalitas Chelsea-Arsenal sudah terjadi sejak era 1930-an meskipun pertandingan per-
G
ara-gara kawasan di sekitar rumah tinggalnya di Kelapa Gading, Jakarta Utara, terendam banjir sejak beberapa hari lalu, Tina Toon (19) terpaksa menginap di hotel. Presenter dan penyanyi yang beranjak dewasa ini meninggalkan seorang neneknya di rumah, lantaran kedua orangtuanya tengah berada di luar Jakarta, sedangkan adiknya tinggal di apartemen. Terhitung sampai Jumat (18/1), Tina sudah dua hari menginap di hotel dan belum bisa melihat kondisi neneknya. “Banjirnya belum surut,” kata Tina di sela menyanyi di TVRI, Jalan Asia
tama kedua tim terjadi pada 9 November 1907. Namun, sejak awal 2000-an, rivalitas kedua tim meruncing dan diproyeksikan oleh sebuah jajak pendapat pada 2009 yang melibatkan suporter kedua tim sebagai peserta. Suporter Arsenal menyebut Chelsea sebagai klub yang paling mereka benci,
Ivanovic Terry Ramires Oscar
JaGat kapanlagi
diduga kuat berlatar belakang cinta segitiga. Hal ini diketahui setelah timsus Polda Jatim berhasil menangkap pelaku sekaligus eksekutor, M Muadz, warga Panjang Jiwo, Surabaya. Tersangka dibekuk di tempat persembunyiannya di Dusun Krajan, Desa Pesawahan, Kecamatan Tiris, Probolinggo.
join facebook.com/suryaonline
DEMI NASABAH - Para pekerja Bank Zhengzhou di Henan China ini rela meluangkan waktu berhari-hari untuk memilah dan menghitung uang pecahan kecil setoran Tuan Cui. Memang hanya bank itu yang mau menerima setoran receh senilai 162.000 Yuan (Rp 251 juta) dan bersusah payah menghitungnya. (china photo press)
■ KE HALAMAN 7
anEH
khusus pengedar. Itu dimaksudkan untuk memangkas rantai peredaran narkoba. Sebab jika pengedar tetap disatukan dengan pemakai, sangat memungkinkan ada kerjasama dalam peredaran narkoba. Dan peluang itu semakin besar jika pengedar disatukan dengan bandar. ■ KE HALAMAN 7
■ KE HALAMAN 7
Theo Walcott
Bursa Asian Handicap Chelsea poor Arsenal (0 : 1/2)
Cech
Cinta Segitiga Tewaskan Briptu Yoga ■ Pelaku Mengaku Disuruh Kompol R
jember, surya - Setelah memastikan akan bergandengan lagi dengan Soekarwo (Pakde Karwo) dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jatim 2013, Wakil Gubernur Jatim Saifullah Yusuf (Gus Ipul) terus melakukan roadshow politik. Kali ini Gus Ipul ke Jember mendampingi kunjungan Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Kebangkitan Bangsa (DPP PKB) yang juga Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar. Ketika diberi kesempatan berpidato, Gus Ipul pun memanfaatkannya untuk ‘kampanye’ bagi kemenangan pasangan KarSa (Soekarwo-Saifullah Yusuf). "Tadi Pak Djalal (Bupati Jember MZA Djalal) pidato tidak pakai teks, tandanya itu bupati dua periode. Nah, saya ini masih pakai teks, tandanya masih satu kali dan ingin terpilih lagi," kata Gus Ipul disambut tawa hadirin dalam acara pencanangan pengembangan Desa Produktif, di Desa Tutul, Kecamatan Balung, Jember, Sabtu (19/1). Gus Ipul yang hadir mewakili Gubernur Soekarwo banyak menyelipkan secara guyonan warna-warni Pilgub yang akan dihelat 29 Agustus 2013. Bahkan di akhir pidatonya, Gus Ipul ‘menodong’ dukungan
Wasit: Martin Atkinson Stadion: Stamford Bridge, London
John Terry
■ KE HALAMAN 7
■ KE HALAMAN 7
surabaya, surya - Masih ingat peristiwa pembunuhan terhadap Briptu Prayoga Ardi Prihanto (26), anggota unit Sabhara Polsek Sananwetan jajaran Polresta Blitar pada malam Tahun Baru 2012 lalu? Peristiwa setahun lalu yang menyentak keluarga besar polisi di Blitar itu akhirnya terkuak. Pembunuhan yang dilakukan di Jalan Legundi Kota Blitar itu
JETSKi - Seorang pria mengendarai jetski menarik perahu karet di Pluit, Jakarta Utara, Sabtu (19/1).
Luiz
Cole
Lampard Mata
Hazard
Szczesny Sagna Koscielny Vermaelen Wilshere Chamberlain
Cazorla Walcott
Ba
Gibbs
Diaby Podolski
(4-2-3-1) (4-2-3-1)
Cadangan: Turnbull, Ferreira, Bertrand, Cahill, Azpilicueta, Marin, Torres Absen: Romeou, Benayoun (cedera), Mosen, Mikel (Piala Afrika) Pelatih: Rafael Benitez
Cadangan: Mannone, Jenkinson, Mertesacker, Santos, Coquelin, Ramsey, Giroud Absen: Arteta, Fabianski, Rosicky (cedera), Gervinho (Piala Afrika) Pelatih: Arsene Wenger
GRAFIS: BAYU
Napi Narkotika akan Boyongan ke Pamekasan surabaya, surya - Setelah terpidana korupsi dipindahkan ke Lapas Sukamiskin, dalam waktu tak lama lagi, ribuan narapidana narkotika akan dilokalisasi di Lapas Khusus Narkotika Pamekasan. Lapas khusus narkotika pertama di Jatim ini terletak berdampingan dengan Lapas Kelas II Pamekasan dan akan selesai pembangunannya tahun ini juga. “Begitu selesai,
langsung kami operasikan. Untuk operasional minimal harus ada blok, dapur dan tahanan. Dan itu sudah selesai semua, jadi bisa dioperasionalkan tahun ini,” kata Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jatim Y Ambeg, Sabtu (19/1). Nantinya tidak semua napi narkoba akan dilayar ke Lapas Pamekasan yang berkapasitas 2.000 narapidana ini, tapi
follow @portalsurya